SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
MENYUSUN PROPOSAL
Sesungguhnya Allah menyukai orang-orang yang berperang di jalan-Nya dalam barisan yang teratur

seakan-akan mereka seperti suatu bangunan yang tersusun kokoh.
(QS 61: 4 , Ash Sha f f )

Proposal berasal dari kata propose yang berarti menawarkan atau mengusulkan.
Menyusun proposal memiiliki pengertian mempersiapkan usulan suatu aktivitas dalam
bentuk perencanaan menyeluruh. Dengan membaca proposal, diharapkan seseorang dapat
mengetahui secara jelas rencana aktivitas atau kegiatan yang akan diselenggarakan oleh
pembuatnya.
Proposal atau usulan kegiatan hendaknya disusun secara sistematis, menarik dan
realistis. Artinya proposal tersebut dapat menjelaskan maksud kegiatan dan tujuannya serta
bagaimana cara mewujudkannya. Bentuknya singkat, terperinci dan dapat mendorong yang
membaca untuk mendukung baik moril maupun materiil.

JENIS DAN MANFAAT
Berdasarkan pembuatnya, pada umumnya proposal kegiatan organisasi Islam dapat
dibedakan menjadi:
1. Proposal Pengurus. Proposal yang dibuat oleh Pengurus dalam menyelenggarakan
kegiatan yang tidak memerlukan suatu kepanitiaan.
2. Proposal Panitia. Proposal yang dibuat oleh suatu kepanitiaan yang ditunjuk oleh
Pengurus guna menyelenggarakan kegiatan tertentu.
Adapun manfaat yang diperoleh dengan menyusun dan mengajukan proposal antara
lain adalah:
1. Dapat memberi gambaran kegiatan yang akan diselenggarakan.
2. Menjelaskan secara tidak langsung kepada pihak-pihak yang ingin mengetahui ihwal
kegiatan tersebut.
3. Menjadi rencana yang memberi arah bagi Pengurus atau Panitia dalam melaksanakan
kegiatan tersebut.
Materi Pelatihan Management Masjid dan Organisasi Islam 53
4. Untuk meyakinkan para donatur agar mereka memberikan dukungan material maupun
finansial dalam mewujudkan kegiatan yang telah direncanakan.

BENTUK DAN ISI
Proposal organisasi Islam bisa dibuat dalam bentuk buku

atau beberapa helai

lembaran kertas. Penampilannya dapat berupa kertas putih, kertas berwarna ataupun hasil
cetakan (printing) dengan gambar warna-warni. Secara umum, bentuknya disesuaikan
dengan jenis kegiatan yang akan diselenggarakan.
Untuk proposal program tahunan yang dibuat oleh Pengurus, sebaiknya
mencerminkan perencanaan kegiatan dalam satu tahun yang merupakan hasil Rapat Kerja.
Proposal ini dapat berbentuk sebuah buku atau jilidan yang berisi: cover, judul, kata
pengantar, daftar isi, profil lembaga, kepengurusan, badan hukum (bila ada), track record
kegiatan, rencana kegiatan dan anggaran tahun (akan) berjalan dan bio data beberapa
pengurus

inti. Bilamana perlu, sertakan

foto-foto

kegiatan, dokumen-dokumen

rekomendasi, asosiasi dan penghargaan.
Sedang untuk proposal kegiatan, biasanya dibuat oleh bidang kerja atau Panitia, berisi
antara lain: kepala proposal, nama kegiatan, latar belakang, tujuan, target, tema, waktu,
tempat, acara, organisasi, anggaran, lain-lain dan penutup.
1. Kepala proposal.
Merupakan awal proposal yang dilihat oleh para pembaca. Dibuat cukup menarik
dengan huruf capital letter berukuran besar, lebih besar dari yang lain. Cukup ditulis
dalam kata-kata “PROJECT PROPOSAL” atau “PROPOSAL KEGIATAN” atau
“PROPOSAL” atau “USULAN KEGIATAN” dan lain sebagainya.

2. Nama kegiatan.
Merupakan judul kegiatan dan menunjukkan kegiatan yang, insya Allah, akan
diselenggarakan. Misalnya “Pelatihan Kepemimpinan Masjid”, “Donatur Tetap”,
“Silaturrahmi Pengurus Lembaga Da’wah Se-Kota Madani” dan lain sebagainya.
3. Latar belakang.
Materi Pelatihan Management Masjid dan Organisasi Islam 54
Berisi pokok-pokok pikiran yang melatar-belakangi penyelenggaraan kegiatan
tersebut. Memiliki dasar pemikiran Al Quraan dan atau Al Hadits serta harapan-harapan
yang ingin dicapai dari aktivitas yang direncanakan. Latar belakang disampaikan dengan
bahasa yang menarik, logis dan argumentatif untuk

meyakinkan pembaca bahwa

rencana kegiatan tersebut memang patut diselenggarakan.
4. Tujuan.
Berisi tujuan umum dan tujuan khusus. Tujuan umum adalah tujuan sebagaimana
tercantum dalam Anggaran Dasar organisasi. Sedang tujuan khusus adalah tujuan yang
disesuaikan dengan maksud penyelenggaraan kegiatan tersebut. Untuk tujuan khusus
boleh dicantumkan lebih dari satu.
5. Target.
Menunjukkan target (sasaran) kegiatan yang akan deselenggarakan. Dengan
menyelenggarakan kegiatan tersebut diharapkan diperoleh hasil-hasil nyata. Target
boleh dicantumkan lebih dari satu.
6. Tema.
Ditulis isu sentral yang ingin diwujudkan / dikumandangkan, misalnya: “Dengan
Ramadlan Kita Tingkatkan Kemakmuran Masjid”. Tema merupakan semangat dari
upaya penyelenggaraan kegiatan. Disusun dengan bahasa yang singkat, menggugah dan
memiliki ghirah islamiyah.
7. Waktu.
Memberi gambaran kapan kegiatan tersebut akan diselenggarakan. Bilamana perlu
dilengkapi dengan Time Schedule kegiatan secara kronologis.
8. Tempat.
Memberi gambaran dimana kegiatan tersebut akan diselenggararakan. Bilamana
perlu dapat dibuatkan denah (peta) lokasi pelaksanaan kegiatan yang direncanakan oleh
penyelenggara.
9. Acara.

Materi Pelatihan Management Masjid dan Organisasi Islam 55
Berisi Agenda Acara kegiatan tersebut. Kalau dalam satu paket, sebaiknya
dituliskan macam-macam acaranya. Sekiranya perlu dapat dicantumkan manual
kegiatannya secara terstruktur.
10. Organisasi.
Dicantumkan susunan kepanitiaan, baik panitia pengarah (steering committee)
maupun panitia pelaksana (organizing committee)
11. Lain-lain.
Bila diperlukan dapat disertakan format-format atau gambar-gambar yang
memperjelas rencana kegiatan tersebut.
12. Anggaran
Dijelaskan alokasi dan penggunaan dana. Anggaran pemasukan dan pengeluaran
disusun secara balance. Bilamana perlu dapat diperinci secara detail.
13. Penutup
Berisi ringkasan rencana kegiatan dan tekad (‘azam) untuk mewujudkan aktivitas
yang telah disusun. Mengharapkan dukungan dan partisipasi pihak-pihak yang terkait
dan bersimpati terhadap penyelenggaraan kegiatan tersebut. Juga tidak lupa harapan
dan do’a kepada Allah Subhanahu wata’ala sebagai wujud tawakkal kepada-Nya.
14. Lampiran Proposal
Untuk menguatkan proposal bisa disertakan lampiran yang memberi dukungan,
dapat berupa: surat-surat rekomendasi, dokumen-dokumen, gambar-gambar dan lain
sebagainya.
TEKNIK MENYUSUN PROPOSAL
Proposal disusun sebelum suatu kegiatan dilaksanakan dan dibuat sedemikian rupa
agar mudah dipahami oleh orang-orang yang membacanya. Berikut ini langkah-langkah
menyusun proposal untuk kegiatan organisasi Islam:
1. Menunjuk seseorang atau beberapa orang yang memiliki keahlian sebagai penyusun
proposal. Sebaiknya orang tersebut memiliki keterkaitan dengan kegiatan yang akan
diselenggarakan.
Materi Pelatihan Management Masjid dan Organisasi Islam 56
2. Penyusun proposal mempersiapkan bahan-bahan dan informasi yang diperlukan, dan
selanjutnya membuat Draft Proposal.
3. Draft proposal dibicarakan dalam forum musyawarah untuk dibahas, direvisi dan
disetujui.
4. Dibuat proposal yang telah disempurnakan untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.
5. Proposal diperbanyak dan didistribusikan kepada pihak-pihak yang dituju, baik internal
maupun eksternal.

PENUTUP
Demikianlah cara menyusun proposal organisasi Islam pada umumnya. Tentu saja
dapat dibuat dalam format lain yang lebih baik dan mendetail serta lebih menarik, sesuai
dengan kebiasaan dan jenis kegiatannya. Tidak semua isi proposal sebagaimana disebutkan
di atas dicantumkan seluruhnya dalam setiap pembuatan proposal. Hanya hal-hal yang
diperlukan saja yang patut untuk dicantumkan agar proposal yang disusun aktual dan
realistis. Berikut ini contoh proposal kegiatan Ramadlan:

________________________________________________________________________

________________________________________________________________________
NAMA KEGIATAN
Ramadlan 1432 H di Masjid “Al Kautsar”
________________________________________________________________________
LATAR BELAKANG
“Hai orang-orang yang beriman, diwajibkan atas kamu berpuasa
Materi Pelatihan Management Masjid dan Organisasi Islam 57
sebagaimana diwajibkan atas orang-orang sebelum kamu agar kamu bertaqwa”
(QS 2:183, Al Baqarah)
Ramadlan adalah bulan suci penuh berkah, rahmat dan ampunan Allah subhanahu wa
ta’ala. Merupakan saat yang baik bagi kita untuk menempa diri dalam ketaqwaan melebihi
hari-hari biasa, agar nantinya memperoleh derajat orang yang bertaqwa (muttaqiin),
sebagaimana maksud dari shaum itu sendiri. Berpuasa di siang hari, menahan hawa nafsu
dan qiyamullail adalah merupakan beberapa contoh aktivitas selama bulan Ramadlan.
Ibadah yang lain berkaitan dengan shaum Ramadlan adalah membayar zakat fithrah dan
melaksanakan shalat ‘idul fithry secara berjama’ah pada tanggal 1 Syawal.
Ibadah Ramadlan yang dilaksanakan secara khusyu’ dan penuh ketertiban adalah
dambaan setiap muslim yang bertaqwa. Juga, memanfaatkan momentum ini untuk
memperkaya khazanah pengetahuan agama serta keanekaragaman aktivitasnya merupakan
kebutuhan dalam kehidupan kita. Karena itu, diperlukan kemudahan-kemudahan dalam
menyambut Ramadlan khususnya di lingkungan Masjid “Al Kautsar”, Madani.
Berdasarkan pertimbangan di atas, maka Remaja Masjid “Al Kautsar” bermaksud untuk
membantu jama’ah Masjid “Al Kautsar” dalam melaksanakan ibadah Ramadlan 1432 H.
Kegiatan tersebut diselenggarakan dengan menyusun beberapa acara yang, insya Allah,
dapat memberi nilai tambah dalam meningkatkan ketaqwaan kita semua.
________________________________________________________________________
TUJUAN
Umum

: Terbinanya umat Islam yang beriman, berilmu dan beramal shalih
dalam rangka mengabdi kepada Allah untuk mencapai keridlaan-Nya.

Khusus

: 1. Membantu jama’ah Masjid “Al Kautsar”, Madani, dalam melaksanakan
ibadah shaum Ramadlan tahun 1432 H.
2. Melatih Remaja Masjid “Al Kautsar” dalam aktivitas da’wah
3 islamiyah yang terorganisir.

2

________________________________________________________________________
TEMA
Dengan shaum Ramadlan 1432 H kita tingkatkan ukhuwah islamiyah.
________________________________________________________________________
TARGET
1. Peningkatan iman, ilmu dan amal shalih jama’ah.
2. Terselenggaranya aktivitas ibadah Ramadlan dan ‘Idul Fithry 1432 H dengan baik.
3. Pengurus dan anggota Remaja Masjid “Al Kautsar”, Madani, semakin memahami caracara berorganisasi yang baik dalam melaksanakan da’wah islamiyah.
________________________________________________________________________
WAKTU PELAKSANAAN
Materi Pelatihan Management Masjid dan Organisasi Islam 58
Kegiatan ini, insya Allah, akan diselenggarakan pada tanggal 29 Sya’ban sampai dengan
1 Syawal tahun 1432 Hijriyah.
________________________________________________________________________
TEMPAT PELAKSANAAN
Kegiatan ini, insya Allah, akan dilaksanakan di lingkungan Masjid “Al Kautsar”, Jl.
Mangga Besar No.1, Madani.
________________________________________________________________________
AGENDA ACARA
Kegiatan Ramadlan di Masjid “Al Kautsar”, insya Allah, akan dilaksanakan dengan
agenda acara sebagai berikut :
01 s/d 30

Ramadlan 1432 H

: - Shalat Tarawih setelah shalat ‘Isya.
- Ceramah setelah shalat Tarawih & shalat

Shubuh.
06 s/d 07
10 s/d 14
14
17
20 s/d 30

Ramadlan 1432 H
Ramadlan 1432 H
Ramadlan 1432 H
Ramadlan 1432 H
Ramadlan 1432 H

01

Syawal 1432 H

- Tadarus Al Quraan, setelah ceramah tarawih.
- Buka puasa bersama, pada saat Maghrib.
: - Pelatihan Kepemimpinan Remaja Masjid”.
: - Lomba anak shalih.
: - Diskusi Panel. Tema: “Keluarga Sakinah”.
: - Wisuda Santri TPA.
: - Pengumpulan dan pembagian zakat.
- I’tikaf.
: - Shalat ‘Idul Fithry.

________________________________________________________________________
ORGANISASI
Kegiatan ini diselenggarakan oleh Panitia Ramadlan Remaja Masjid “Al Kautsar”
dengan supervisi Pengurus Remaja Masjid dan Ta’mir Masjid “Al Kautsar”. Adapun
susunan kepanitiannya adalah sebagai berikut :
A. Panitia pengarah
Ketua
Anggota

: Ir. Siswanto
: Saifurrahman

B. Panitia pelaksana
Ketua
Wakil Ketua
Sekretaris

: A. Mustofa
: Mas’ud
: Mukadi
Materi Pelatihan Management Masjid dan Organisasi Islam 59
Wakil Sekretaris
Bendahara
Wakil Bendahara

: Turmuji
: Ahmad Khoiril Anwar
: Yulianto

Seksi Pengajian
Ketua
Anggota

: Fatchul Chori Fatah
: Ali Hamdi, Hadiyatullah, Rahmatullah, Lad Damus, Tanto

Seksi zakat dan ‘Idul Fithry
Ketua
: Endang Kurniawan
Anggota
: Sundakir, Ahmad Said, Nofrizal, Yoga, Bimansyah
Seksi Dana dan Perlengkapan
Ketua
: Heru Santosa
Anggota
: Teguh, Edi, Yuli, Mustafa, Partono
Seksi konsumsi
Ketua
Anggota

: Mikyal Suyuti
: Murtianingsih, Durotunnashihah, Winarni, Siti Qomariah

Seksi Lomba dan Hiburan
Ketua
Anggota

: Arbain Nawawi
: Nurkholis, Syamsul Maarif, Alimin

Seksi Acara dan Humas
Ketua
Anggota

: Abdul Muthalib
: Ismail Syah, Alim Basri, Fauzi

________________________________________________________________________
ANGGARAN
Kegiatan ini memerlukan biaya pelaksanaan sebesar Rp. 3.500.000,- (Tiga juta lima
ratus ribu rupiah) dengan anggaran sebagai berikut:
A. Perencanaan pengeluaran.
1. Kesekretariatan
Rp. 100.000,2. Dokumentasi
Rp. 300.000,3. Konsumsi
Rp. 900.000,4. Spanduk
Rp. 200.000,5. Perlengkapan
Rp. 300.000,6. Penceramah
Rp. 1.700.000,___________________________
Jumlah
Rp. 3.500.000,B. Perencanaan pendapatan.
1. Kas Remaja Masjid
2. Donatur

Rp. 500.000,Rp. 3.000.000,Materi Pelatihan Management Masjid dan Organisasi Islam 60
________________________
Jumlah
Rp. 3.500.000,________________________________________________________________________
PENUTUP
Ramadlan adalah bulan yang penuh barakah, sangat sayang rasanya bila dilewatkan
tanpa kegiatan yang dapat meningkatkan iman dan taqwa. Untuk melaksanakan aneka
kegiatan Ramadlan yang menunjang ibadah diperlukan kerja yang profesional. Insya Allah,
dengan tekad bersama dan semangat gotong royong serta pertolongan-Nya kegiatan ini
dapat terlaksana dengan baik. Tentu saja partisipasi jama’ah Masjid “Al Kautsar”, Madani,
sangat kami harapkan.
Semoga kiranya Allah subhanahu wa ta’ala senantiasa memberi rahmat, petunjuk dan
kesuksesan kepada kita semua. Amin.

Materi Pelatihan Management Masjid dan Organisasi Islam 61
________________________
Jumlah
Rp. 3.500.000,________________________________________________________________________
PENUTUP
Ramadlan adalah bulan yang penuh barakah, sangat sayang rasanya bila dilewatkan
tanpa kegiatan yang dapat meningkatkan iman dan taqwa. Untuk melaksanakan aneka
kegiatan Ramadlan yang menunjang ibadah diperlukan kerja yang profesional. Insya Allah,
dengan tekad bersama dan semangat gotong royong serta pertolongan-Nya kegiatan ini
dapat terlaksana dengan baik. Tentu saja partisipasi jama’ah Masjid “Al Kautsar”, Madani,
sangat kami harapkan.
Semoga kiranya Allah subhanahu wa ta’ala senantiasa memberi rahmat, petunjuk dan
kesuksesan kepada kita semua. Amin.

Materi Pelatihan Management Masjid dan Organisasi Islam 61

More Related Content

What's hot

Teknik pembuatan-proposal
Teknik pembuatan-proposalTeknik pembuatan-proposal
Teknik pembuatan-proposalfeni19
 
201809211637341913. perkalan no.9-tahun-2008-tentang-pedoman-penyusunan-karya...
201809211637341913. perkalan no.9-tahun-2008-tentang-pedoman-penyusunan-karya...201809211637341913. perkalan no.9-tahun-2008-tentang-pedoman-penyusunan-karya...
201809211637341913. perkalan no.9-tahun-2008-tentang-pedoman-penyusunan-karya...AndreasRommyJ
 
RAKER PKP2A II LAN 2013 Oleh : Muskamal
RAKER PKP2A II LAN 2013 Oleh : MuskamalRAKER PKP2A II LAN 2013 Oleh : Muskamal
RAKER PKP2A II LAN 2013 Oleh : MuskamalMus kamal
 
PPT - Materi Proposal - B. Indonesia | Kelas XI
PPT - Materi Proposal - B. Indonesia | Kelas XIPPT - Materi Proposal - B. Indonesia | Kelas XI
PPT - Materi Proposal - B. Indonesia | Kelas XINurul Abidah
 
materi proposal b.indonesia
materi proposal b.indonesia materi proposal b.indonesia
materi proposal b.indonesia Resa Firmansyah
 
Pandangan umum ranperda tata organisasi
Pandangan umum ranperda tata organisasiPandangan umum ranperda tata organisasi
Pandangan umum ranperda tata organisasiapotek agam farma
 
MAKALAH REFORMASI BIROKRASI SEBAGAI STRATEGI NASIONALdocx
MAKALAH REFORMASI BIROKRASI SEBAGAI STRATEGI NASIONALdocxMAKALAH REFORMASI BIROKRASI SEBAGAI STRATEGI NASIONALdocx
MAKALAH REFORMASI BIROKRASI SEBAGAI STRATEGI NASIONALdocxLisca Ardiwinata
 
Teknik penyusunan laporan penyuluh agama
Teknik penyusunan laporan penyuluh agamaTeknik penyusunan laporan penyuluh agama
Teknik penyusunan laporan penyuluh agamaumar ali bethan
 
Panduan Evaluasi Kinerja Pembangunan Daerah 2011
Panduan Evaluasi Kinerja Pembangunan Daerah 2011 Panduan Evaluasi Kinerja Pembangunan Daerah 2011
Panduan Evaluasi Kinerja Pembangunan Daerah 2011 Dadang Solihin
 
Rencana Kerja Peningkatan Kinerja Program Litbang
Rencana Kerja Peningkatan Kinerja Program LitbangRencana Kerja Peningkatan Kinerja Program Litbang
Rencana Kerja Peningkatan Kinerja Program LitbangTri Widodo W. UTOMO
 
ABSTRAK Kumpulan Makalah Anggota Perkumpulan Perencana Pembangunan Indonesia ...
ABSTRAK Kumpulan Makalah Anggota Perkumpulan Perencana Pembangunan Indonesia ...ABSTRAK Kumpulan Makalah Anggota Perkumpulan Perencana Pembangunan Indonesia ...
ABSTRAK Kumpulan Makalah Anggota Perkumpulan Perencana Pembangunan Indonesia ...PUSTAKAVirtualTataRu
 
MAKALAH PERENCANAAN DAERAH ,PERANAN PEMBAGUNAN DIPU .LUAchmad avandi
MAKALAH PERENCANAAN DAERAH ,PERANAN PEMBAGUNAN DIPU .LUAchmad avandi  MAKALAH PERENCANAAN DAERAH ,PERANAN PEMBAGUNAN DIPU .LUAchmad avandi
MAKALAH PERENCANAAN DAERAH ,PERANAN PEMBAGUNAN DIPU .LUAchmad avandi ACHMAD AVANDI,SE,MM Alfaqzamta
 
Panduan penggunaan aplikasi e penyuluh agama (e-pa)
Panduan penggunaan aplikasi e penyuluh agama (e-pa)Panduan penggunaan aplikasi e penyuluh agama (e-pa)
Panduan penggunaan aplikasi e penyuluh agama (e-pa)AhmadAnwar73
 
Teknik pembuatan proposal
Teknik pembuatan proposalTeknik pembuatan proposal
Teknik pembuatan proposalReyzkiKing
 

What's hot (19)

Tugas kelompok kesbangpol ok ACHMAD AVANDI,SE,MM
Tugas kelompok kesbangpol  ok  ACHMAD AVANDI,SE,MMTugas kelompok kesbangpol  ok  ACHMAD AVANDI,SE,MM
Tugas kelompok kesbangpol ok ACHMAD AVANDI,SE,MM
 
Teknik pembuatan-proposal
Teknik pembuatan-proposalTeknik pembuatan-proposal
Teknik pembuatan-proposal
 
201809211637341913. perkalan no.9-tahun-2008-tentang-pedoman-penyusunan-karya...
201809211637341913. perkalan no.9-tahun-2008-tentang-pedoman-penyusunan-karya...201809211637341913. perkalan no.9-tahun-2008-tentang-pedoman-penyusunan-karya...
201809211637341913. perkalan no.9-tahun-2008-tentang-pedoman-penyusunan-karya...
 
RAKER PKP2A II LAN 2013 Oleh : Muskamal
RAKER PKP2A II LAN 2013 Oleh : MuskamalRAKER PKP2A II LAN 2013 Oleh : Muskamal
RAKER PKP2A II LAN 2013 Oleh : Muskamal
 
PPT - Materi Proposal - B. Indonesia | Kelas XI
PPT - Materi Proposal - B. Indonesia | Kelas XIPPT - Materi Proposal - B. Indonesia | Kelas XI
PPT - Materi Proposal - B. Indonesia | Kelas XI
 
materi proposal b.indonesia
materi proposal b.indonesia materi proposal b.indonesia
materi proposal b.indonesia
 
Pandangan umum ranperda tata organisasi
Pandangan umum ranperda tata organisasiPandangan umum ranperda tata organisasi
Pandangan umum ranperda tata organisasi
 
MAKALAH REFORMASI BIROKRASI SEBAGAI STRATEGI NASIONALdocx
MAKALAH REFORMASI BIROKRASI SEBAGAI STRATEGI NASIONALdocxMAKALAH REFORMASI BIROKRASI SEBAGAI STRATEGI NASIONALdocx
MAKALAH REFORMASI BIROKRASI SEBAGAI STRATEGI NASIONALdocx
 
Teknik penyusunan laporan penyuluh agama
Teknik penyusunan laporan penyuluh agamaTeknik penyusunan laporan penyuluh agama
Teknik penyusunan laporan penyuluh agama
 
Menulis proposal
Menulis proposalMenulis proposal
Menulis proposal
 
Proposal OSIS
Proposal OSISProposal OSIS
Proposal OSIS
 
Proposal (2)
Proposal (2)Proposal (2)
Proposal (2)
 
Panduan Evaluasi Kinerja Pembangunan Daerah 2011
Panduan Evaluasi Kinerja Pembangunan Daerah 2011 Panduan Evaluasi Kinerja Pembangunan Daerah 2011
Panduan Evaluasi Kinerja Pembangunan Daerah 2011
 
Rencana Kerja Peningkatan Kinerja Program Litbang
Rencana Kerja Peningkatan Kinerja Program LitbangRencana Kerja Peningkatan Kinerja Program Litbang
Rencana Kerja Peningkatan Kinerja Program Litbang
 
ABSTRAK Kumpulan Makalah Anggota Perkumpulan Perencana Pembangunan Indonesia ...
ABSTRAK Kumpulan Makalah Anggota Perkumpulan Perencana Pembangunan Indonesia ...ABSTRAK Kumpulan Makalah Anggota Perkumpulan Perencana Pembangunan Indonesia ...
ABSTRAK Kumpulan Makalah Anggota Perkumpulan Perencana Pembangunan Indonesia ...
 
MAKALAH PERENCANAAN DAERAH ,PERANAN PEMBAGUNAN DIPU .LUAchmad avandi
MAKALAH PERENCANAAN DAERAH ,PERANAN PEMBAGUNAN DIPU .LUAchmad avandi  MAKALAH PERENCANAAN DAERAH ,PERANAN PEMBAGUNAN DIPU .LUAchmad avandi
MAKALAH PERENCANAAN DAERAH ,PERANAN PEMBAGUNAN DIPU .LUAchmad avandi
 
Panduan penggunaan aplikasi e penyuluh agama (e-pa)
Panduan penggunaan aplikasi e penyuluh agama (e-pa)Panduan penggunaan aplikasi e penyuluh agama (e-pa)
Panduan penggunaan aplikasi e penyuluh agama (e-pa)
 
Ad&art hw
Ad&art hwAd&art hw
Ad&art hw
 
Teknik pembuatan proposal
Teknik pembuatan proposalTeknik pembuatan proposal
Teknik pembuatan proposal
 

Viewers also liked

Pf tit@ m1_s2_mi_yo
Pf tit@ m1_s2_mi_yoPf tit@ m1_s2_mi_yo
Pf tit@ m1_s2_mi_yoJimmy Arcos
 
Proyectos urbanísticos del hoy y del mañana
Proyectos urbanísticos del hoy y del mañanaProyectos urbanísticos del hoy y del mañana
Proyectos urbanísticos del hoy y del mañanaMiguel Casquet
 
Roteiro de reflexão - jogos
Roteiro de reflexão - jogosRoteiro de reflexão - jogos
Roteiro de reflexão - jogosfranciscaf
 
Complemento del silabo
Complemento del silaboComplemento del silabo
Complemento del silaboab-angeloleas
 
Universidad pedagogica y tecnologica de colombia tics
Universidad  pedagogica y tecnologica de colombia ticsUniversidad  pedagogica y tecnologica de colombia tics
Universidad pedagogica y tecnologica de colombia ticsAguilar1971
 
ENGAGE Your ERM: Using JIVE to Social Network
ENGAGE Your ERM: Using JIVE to Social NetworkENGAGE Your ERM: Using JIVE to Social Network
ENGAGE Your ERM: Using JIVE to Social NetworkCharleston Conference
 
75 Key Jyotish Principles from Garga Hora
75 Key Jyotish Principles from Garga Hora75 Key Jyotish Principles from Garga Hora
75 Key Jyotish Principles from Garga HoraVaraha Mihira
 
Mga Salik ng Produksyon (Worksheet)
Mga Salik ng Produksyon (Worksheet)Mga Salik ng Produksyon (Worksheet)
Mga Salik ng Produksyon (Worksheet)Sue Quirante
 
DSKP PENDIDIKAN ISLAM KSSR THN 4
DSKP PENDIDIKAN ISLAM KSSR THN 4 DSKP PENDIDIKAN ISLAM KSSR THN 4
DSKP PENDIDIKAN ISLAM KSSR THN 4 Khudrey Hamid
 
Café Marita - Comemore seu sucesso
Café Marita - Comemore seu sucessoCafé Marita - Comemore seu sucesso
Café Marita - Comemore seu sucessoredefacilbrasil
 

Viewers also liked (16)

Pf tit@ m1_s2_mi_yo
Pf tit@ m1_s2_mi_yoPf tit@ m1_s2_mi_yo
Pf tit@ m1_s2_mi_yo
 
Proyectos urbanísticos del hoy y del mañana
Proyectos urbanísticos del hoy y del mañanaProyectos urbanísticos del hoy y del mañana
Proyectos urbanísticos del hoy y del mañana
 
Fundraising
FundraisingFundraising
Fundraising
 
Roteiro de reflexão - jogos
Roteiro de reflexão - jogosRoteiro de reflexão - jogos
Roteiro de reflexão - jogos
 
Complemento del silabo
Complemento del silaboComplemento del silabo
Complemento del silabo
 
Ada 3-tercer-bloque-correciones-1
Ada 3-tercer-bloque-correciones-1Ada 3-tercer-bloque-correciones-1
Ada 3-tercer-bloque-correciones-1
 
Sangrado en el segundo trimestre
Sangrado en el segundo trimestreSangrado en el segundo trimestre
Sangrado en el segundo trimestre
 
Managing innovation
Managing innovation Managing innovation
Managing innovation
 
Universidad pedagogica y tecnologica de colombia tics
Universidad  pedagogica y tecnologica de colombia ticsUniversidad  pedagogica y tecnologica de colombia tics
Universidad pedagogica y tecnologica de colombia tics
 
ENGAGE Your ERM: Using JIVE to Social Network
ENGAGE Your ERM: Using JIVE to Social NetworkENGAGE Your ERM: Using JIVE to Social Network
ENGAGE Your ERM: Using JIVE to Social Network
 
Pengertian edo ram
Pengertian edo ramPengertian edo ram
Pengertian edo ram
 
75 Key Jyotish Principles from Garga Hora
75 Key Jyotish Principles from Garga Hora75 Key Jyotish Principles from Garga Hora
75 Key Jyotish Principles from Garga Hora
 
Mga Salik ng Produksyon (Worksheet)
Mga Salik ng Produksyon (Worksheet)Mga Salik ng Produksyon (Worksheet)
Mga Salik ng Produksyon (Worksheet)
 
DSKP PENDIDIKAN ISLAM KSSR THN 4
DSKP PENDIDIKAN ISLAM KSSR THN 4 DSKP PENDIDIKAN ISLAM KSSR THN 4
DSKP PENDIDIKAN ISLAM KSSR THN 4
 
Café Marita - Comemore seu sucesso
Café Marita - Comemore seu sucessoCafé Marita - Comemore seu sucesso
Café Marita - Comemore seu sucesso
 
Cmap
CmapCmap
Cmap
 

Similar to menyusun proposal by lucky in jombang

CARA EFEKTIF MEMBUAT PROPOSAL.docx
CARA EFEKTIF MEMBUAT PROPOSAL.docxCARA EFEKTIF MEMBUAT PROPOSAL.docx
CARA EFEKTIF MEMBUAT PROPOSAL.docxWahid148954
 
Presentasi Proposal.pptx
Presentasi Proposal.pptxPresentasi Proposal.pptx
Presentasi Proposal.pptxCamelia525967
 
Teknik-Pembuatan-Proposal-ppt_revisi.ppt
Teknik-Pembuatan-Proposal-ppt_revisi.pptTeknik-Pembuatan-Proposal-ppt_revisi.ppt
Teknik-Pembuatan-Proposal-ppt_revisi.pptSMPN53BEKASI
 
Teknik-Pembuatan-Proposal-ldks-pptx.pptx
Teknik-Pembuatan-Proposal-ldks-pptx.pptxTeknik-Pembuatan-Proposal-ldks-pptx.pptx
Teknik-Pembuatan-Proposal-ldks-pptx.pptxUZky Apriliyaa
 
PPT KELOMPOK 7_MERANCANG PROPOSAL KEGIATAN.pptx
PPT KELOMPOK 7_MERANCANG PROPOSAL KEGIATAN.pptxPPT KELOMPOK 7_MERANCANG PROPOSAL KEGIATAN.pptx
PPT KELOMPOK 7_MERANCANG PROPOSAL KEGIATAN.pptxHenidiniaTricahya
 
Teknik pembuatan-proposal
Teknik pembuatan-proposalTeknik pembuatan-proposal
Teknik pembuatan-proposalMas Id
 
Manajemen Pelaksanaan Pesantren Ramadhan.pptx
Manajemen Pelaksanaan Pesantren Ramadhan.pptxManajemen Pelaksanaan Pesantren Ramadhan.pptx
Manajemen Pelaksanaan Pesantren Ramadhan.pptxSyafriediMa
 
PEMBUATAN PROPOSAL DAN LAPORAN SERTA PENYURATAN.pptx
PEMBUATAN PROPOSAL DAN LAPORAN SERTA PENYURATAN.pptxPEMBUATAN PROPOSAL DAN LAPORAN SERTA PENYURATAN.pptx
PEMBUATAN PROPOSAL DAN LAPORAN SERTA PENYURATAN.pptxJokoSetiawan26
 
Perencanaan Jadwal Kerja dan Kepanitiaan.pptx
Perencanaan Jadwal Kerja dan Kepanitiaan.pptxPerencanaan Jadwal Kerja dan Kepanitiaan.pptx
Perencanaan Jadwal Kerja dan Kepanitiaan.pptxanarafikayati1
 
teknik-pembuatan-proposal.ppt
teknik-pembuatan-proposal.pptteknik-pembuatan-proposal.ppt
teknik-pembuatan-proposal.pptEkoGanda
 
teknik-pembuatan-proposal.ppt
teknik-pembuatan-proposal.pptteknik-pembuatan-proposal.ppt
teknik-pembuatan-proposal.pptSNEBAHebat
 
Administrasi & kesekretariatan
Administrasi & kesekretariatanAdministrasi & kesekretariatan
Administrasi & kesekretariatanNurdin Al-Azies
 
materi-kewirausahaan-proposal usaha.pdf
materi-kewirausahaan-proposal usaha.pdfmateri-kewirausahaan-proposal usaha.pdf
materi-kewirausahaan-proposal usaha.pdfsafiramayashovie
 
3. PENGELOLAAN MAJELIS TAKLIM (ok).pdf
3. PENGELOLAAN MAJELIS TAKLIM (ok).pdf3. PENGELOLAAN MAJELIS TAKLIM (ok).pdf
3. PENGELOLAAN MAJELIS TAKLIM (ok).pdfismayanti25
 
Makalah konsep rancangan program pelatihan
Makalah konsep rancangan program pelatihanMakalah konsep rancangan program pelatihan
Makalah konsep rancangan program pelatihanLiseu Taqillah
 

Similar to menyusun proposal by lucky in jombang (20)

CARA EFEKTIF MEMBUAT PROPOSAL.docx
CARA EFEKTIF MEMBUAT PROPOSAL.docxCARA EFEKTIF MEMBUAT PROPOSAL.docx
CARA EFEKTIF MEMBUAT PROPOSAL.docx
 
Presentasi Proposal.pptx
Presentasi Proposal.pptxPresentasi Proposal.pptx
Presentasi Proposal.pptx
 
Menyusun Proposal Penwaran Produk
Menyusun Proposal Penwaran ProdukMenyusun Proposal Penwaran Produk
Menyusun Proposal Penwaran Produk
 
Teknik-Pembuatan-Proposal-ppt_revisi.ppt
Teknik-Pembuatan-Proposal-ppt_revisi.pptTeknik-Pembuatan-Proposal-ppt_revisi.ppt
Teknik-Pembuatan-Proposal-ppt_revisi.ppt
 
Teknik-Pembuatan-Proposal-ldks-pptx.pptx
Teknik-Pembuatan-Proposal-ldks-pptx.pptxTeknik-Pembuatan-Proposal-ldks-pptx.pptx
Teknik-Pembuatan-Proposal-ldks-pptx.pptx
 
PPT KELOMPOK 7_MERANCANG PROPOSAL KEGIATAN.pptx
PPT KELOMPOK 7_MERANCANG PROPOSAL KEGIATAN.pptxPPT KELOMPOK 7_MERANCANG PROPOSAL KEGIATAN.pptx
PPT KELOMPOK 7_MERANCANG PROPOSAL KEGIATAN.pptx
 
Teknik pembuatan-proposal
Teknik pembuatan-proposalTeknik pembuatan-proposal
Teknik pembuatan-proposal
 
Manajemen Pelaksanaan Pesantren Ramadhan.pptx
Manajemen Pelaksanaan Pesantren Ramadhan.pptxManajemen Pelaksanaan Pesantren Ramadhan.pptx
Manajemen Pelaksanaan Pesantren Ramadhan.pptx
 
Ppt mlpi kl. 1
Ppt mlpi kl. 1Ppt mlpi kl. 1
Ppt mlpi kl. 1
 
B,INDONESIA.pptx
B,INDONESIA.pptxB,INDONESIA.pptx
B,INDONESIA.pptx
 
PEMBUATAN PROPOSAL DAN LAPORAN SERTA PENYURATAN.pptx
PEMBUATAN PROPOSAL DAN LAPORAN SERTA PENYURATAN.pptxPEMBUATAN PROPOSAL DAN LAPORAN SERTA PENYURATAN.pptx
PEMBUATAN PROPOSAL DAN LAPORAN SERTA PENYURATAN.pptx
 
Perencanaan Jadwal Kerja dan Kepanitiaan.pptx
Perencanaan Jadwal Kerja dan Kepanitiaan.pptxPerencanaan Jadwal Kerja dan Kepanitiaan.pptx
Perencanaan Jadwal Kerja dan Kepanitiaan.pptx
 
Makalah tentang Pidato
Makalah tentang PidatoMakalah tentang Pidato
Makalah tentang Pidato
 
UNDANGAN MASJID BABUSSALAM.docx
UNDANGAN MASJID BABUSSALAM.docxUNDANGAN MASJID BABUSSALAM.docx
UNDANGAN MASJID BABUSSALAM.docx
 
teknik-pembuatan-proposal.ppt
teknik-pembuatan-proposal.pptteknik-pembuatan-proposal.ppt
teknik-pembuatan-proposal.ppt
 
teknik-pembuatan-proposal.ppt
teknik-pembuatan-proposal.pptteknik-pembuatan-proposal.ppt
teknik-pembuatan-proposal.ppt
 
Administrasi & kesekretariatan
Administrasi & kesekretariatanAdministrasi & kesekretariatan
Administrasi & kesekretariatan
 
materi-kewirausahaan-proposal usaha.pdf
materi-kewirausahaan-proposal usaha.pdfmateri-kewirausahaan-proposal usaha.pdf
materi-kewirausahaan-proposal usaha.pdf
 
3. PENGELOLAAN MAJELIS TAKLIM (ok).pdf
3. PENGELOLAAN MAJELIS TAKLIM (ok).pdf3. PENGELOLAAN MAJELIS TAKLIM (ok).pdf
3. PENGELOLAAN MAJELIS TAKLIM (ok).pdf
 
Makalah konsep rancangan program pelatihan
Makalah konsep rancangan program pelatihanMakalah konsep rancangan program pelatihan
Makalah konsep rancangan program pelatihan
 

More from Lukman

Modul persiapan un matematika smp 2013
Modul persiapan un matematika smp 2013Modul persiapan un matematika smp 2013
Modul persiapan un matematika smp 2013Lukman
 
Kitab hadits bulughul maram min adillatil ahkam
Kitab hadits bulughul maram min adillatil ahkamKitab hadits bulughul maram min adillatil ahkam
Kitab hadits bulughul maram min adillatil ahkamLukman
 
Hadits dhaif-ramadhan
Hadits dhaif-ramadhanHadits dhaif-ramadhan
Hadits dhaif-ramadhanLukman
 
16 tenses-dalam-bahasa-inggris
16 tenses-dalam-bahasa-inggris16 tenses-dalam-bahasa-inggris
16 tenses-dalam-bahasa-inggrisLukman
 
Motivasi belajar anak
Motivasi belajar anakMotivasi belajar anak
Motivasi belajar anakLukman
 
Tercipta untukmu by kiem
Tercipta untukmu by kiemTercipta untukmu by kiem
Tercipta untukmu by kiemLukman
 
Angketmotivasisiswa 110502073509-phpapp01
Angketmotivasisiswa 110502073509-phpapp01Angketmotivasisiswa 110502073509-phpapp01
Angketmotivasisiswa 110502073509-phpapp01Lukman
 
Mengembang kemampuan-berpikir-matematika1
Mengembang kemampuan-berpikir-matematika1Mengembang kemampuan-berpikir-matematika1
Mengembang kemampuan-berpikir-matematika1Lukman
 
Proses berfikfir (asimilasi dan akomodasi)
Proses berfikfir (asimilasi dan akomodasi)Proses berfikfir (asimilasi dan akomodasi)
Proses berfikfir (asimilasi dan akomodasi)Lukman
 
Pengertian matematika
Pengertian matematikaPengertian matematika
Pengertian matematikaLukman
 
Strategi penalaran dan komunikasi
Strategi penalaran dan komunikasiStrategi penalaran dan komunikasi
Strategi penalaran dan komunikasiLukman
 
Proses berfikir matematis
Proses berfikir matematisProses berfikir matematis
Proses berfikir matematisLukman
 
Peningkatan kemampuan pemecahan masalah
Peningkatan kemampuan pemecahan masalahPeningkatan kemampuan pemecahan masalah
Peningkatan kemampuan pemecahan masalahLukman
 
Berpikir reflektif
Berpikir reflektifBerpikir reflektif
Berpikir reflektifLukman
 
Operasi hitung bilangan pecahan
Operasi hitung bilangan pecahanOperasi hitung bilangan pecahan
Operasi hitung bilangan pecahanLukman
 
Mengoptimalkan kemampuan berpikir matematika
Mengoptimalkan kemampuan berpikir matematikaMengoptimalkan kemampuan berpikir matematika
Mengoptimalkan kemampuan berpikir matematikaLukman
 
Pendekatan kontekstual
Pendekatan kontekstualPendekatan kontekstual
Pendekatan kontekstualLukman
 
Berpikir reflektif
Berpikir reflektifBerpikir reflektif
Berpikir reflektifLukman
 
Kemampuan berpikir matematis tingkat lanjut
Kemampuan berpikir matematis tingkat lanjutKemampuan berpikir matematis tingkat lanjut
Kemampuan berpikir matematis tingkat lanjutLukman
 
Persamaan, fungsi, dan pertidaksamaan eksponen
Persamaan, fungsi, dan pertidaksamaan eksponenPersamaan, fungsi, dan pertidaksamaan eksponen
Persamaan, fungsi, dan pertidaksamaan eksponenLukman
 

More from Lukman (20)

Modul persiapan un matematika smp 2013
Modul persiapan un matematika smp 2013Modul persiapan un matematika smp 2013
Modul persiapan un matematika smp 2013
 
Kitab hadits bulughul maram min adillatil ahkam
Kitab hadits bulughul maram min adillatil ahkamKitab hadits bulughul maram min adillatil ahkam
Kitab hadits bulughul maram min adillatil ahkam
 
Hadits dhaif-ramadhan
Hadits dhaif-ramadhanHadits dhaif-ramadhan
Hadits dhaif-ramadhan
 
16 tenses-dalam-bahasa-inggris
16 tenses-dalam-bahasa-inggris16 tenses-dalam-bahasa-inggris
16 tenses-dalam-bahasa-inggris
 
Motivasi belajar anak
Motivasi belajar anakMotivasi belajar anak
Motivasi belajar anak
 
Tercipta untukmu by kiem
Tercipta untukmu by kiemTercipta untukmu by kiem
Tercipta untukmu by kiem
 
Angketmotivasisiswa 110502073509-phpapp01
Angketmotivasisiswa 110502073509-phpapp01Angketmotivasisiswa 110502073509-phpapp01
Angketmotivasisiswa 110502073509-phpapp01
 
Mengembang kemampuan-berpikir-matematika1
Mengembang kemampuan-berpikir-matematika1Mengembang kemampuan-berpikir-matematika1
Mengembang kemampuan-berpikir-matematika1
 
Proses berfikfir (asimilasi dan akomodasi)
Proses berfikfir (asimilasi dan akomodasi)Proses berfikfir (asimilasi dan akomodasi)
Proses berfikfir (asimilasi dan akomodasi)
 
Pengertian matematika
Pengertian matematikaPengertian matematika
Pengertian matematika
 
Strategi penalaran dan komunikasi
Strategi penalaran dan komunikasiStrategi penalaran dan komunikasi
Strategi penalaran dan komunikasi
 
Proses berfikir matematis
Proses berfikir matematisProses berfikir matematis
Proses berfikir matematis
 
Peningkatan kemampuan pemecahan masalah
Peningkatan kemampuan pemecahan masalahPeningkatan kemampuan pemecahan masalah
Peningkatan kemampuan pemecahan masalah
 
Berpikir reflektif
Berpikir reflektifBerpikir reflektif
Berpikir reflektif
 
Operasi hitung bilangan pecahan
Operasi hitung bilangan pecahanOperasi hitung bilangan pecahan
Operasi hitung bilangan pecahan
 
Mengoptimalkan kemampuan berpikir matematika
Mengoptimalkan kemampuan berpikir matematikaMengoptimalkan kemampuan berpikir matematika
Mengoptimalkan kemampuan berpikir matematika
 
Pendekatan kontekstual
Pendekatan kontekstualPendekatan kontekstual
Pendekatan kontekstual
 
Berpikir reflektif
Berpikir reflektifBerpikir reflektif
Berpikir reflektif
 
Kemampuan berpikir matematis tingkat lanjut
Kemampuan berpikir matematis tingkat lanjutKemampuan berpikir matematis tingkat lanjut
Kemampuan berpikir matematis tingkat lanjut
 
Persamaan, fungsi, dan pertidaksamaan eksponen
Persamaan, fungsi, dan pertidaksamaan eksponenPersamaan, fungsi, dan pertidaksamaan eksponen
Persamaan, fungsi, dan pertidaksamaan eksponen
 

Recently uploaded

perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptxperwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptxMas PauLs
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025Fikriawan Hasli
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Materi E-modul Ekosistem kelas X SMA.docx
Materi E-modul Ekosistem kelas X SMA.docxMateri E-modul Ekosistem kelas X SMA.docx
Materi E-modul Ekosistem kelas X SMA.docxAmmar Ahmad
 
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?AdePutraTunggali
 
Bahan Ajar Power Point Materi Campuran kelas 8
Bahan Ajar Power Point Materi Campuran kelas 8Bahan Ajar Power Point Materi Campuran kelas 8
Bahan Ajar Power Point Materi Campuran kelas 8RiniWulandari49
 
AKUNTANSI INVESTASI PD SEKURITAS UTANG.pptx
AKUNTANSI INVESTASI PD SEKURITAS UTANG.pptxAKUNTANSI INVESTASI PD SEKURITAS UTANG.pptx
AKUNTANSI INVESTASI PD SEKURITAS UTANG.pptxFipkiAdrianSarandi
 
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfUAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfssuser29a952
 
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan AnakPWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan AnakOcieocietralalatrilili Tharigan
 
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxMATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxrandikaakbar11
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdfAndiCoc
 
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwuPenjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwuKhiyaroh1
 
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)Ammar Ahmad
 
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptxMETODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptxFidiaHananasyst
 
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.pptDemokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.pptretno12886
 
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup bP5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup bSisiliaFil
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran  IDM 2024 di kec Plumbon.pptxMateri Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran  IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran IDM 2024 di kec Plumbon.pptxAvivThea
 
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptxMekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptxEkoPoerwantoe2
 

Recently uploaded (20)

perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptxperwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Materi E-modul Ekosistem kelas X SMA.docx
Materi E-modul Ekosistem kelas X SMA.docxMateri E-modul Ekosistem kelas X SMA.docx
Materi E-modul Ekosistem kelas X SMA.docx
 
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
 
Bahan Ajar Power Point Materi Campuran kelas 8
Bahan Ajar Power Point Materi Campuran kelas 8Bahan Ajar Power Point Materi Campuran kelas 8
Bahan Ajar Power Point Materi Campuran kelas 8
 
AKUNTANSI INVESTASI PD SEKURITAS UTANG.pptx
AKUNTANSI INVESTASI PD SEKURITAS UTANG.pptxAKUNTANSI INVESTASI PD SEKURITAS UTANG.pptx
AKUNTANSI INVESTASI PD SEKURITAS UTANG.pptx
 
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfUAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
 
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan AnakPWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
 
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxMATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
 
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwuPenjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
 
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)
 
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptxMETODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
 
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.pptDemokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
 
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup bP5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran  IDM 2024 di kec Plumbon.pptxMateri Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran  IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
 
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptxMekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
 

menyusun proposal by lucky in jombang

  • 1. MENYUSUN PROPOSAL Sesungguhnya Allah menyukai orang-orang yang berperang di jalan-Nya dalam barisan yang teratur seakan-akan mereka seperti suatu bangunan yang tersusun kokoh. (QS 61: 4 , Ash Sha f f ) Proposal berasal dari kata propose yang berarti menawarkan atau mengusulkan. Menyusun proposal memiiliki pengertian mempersiapkan usulan suatu aktivitas dalam bentuk perencanaan menyeluruh. Dengan membaca proposal, diharapkan seseorang dapat mengetahui secara jelas rencana aktivitas atau kegiatan yang akan diselenggarakan oleh pembuatnya. Proposal atau usulan kegiatan hendaknya disusun secara sistematis, menarik dan realistis. Artinya proposal tersebut dapat menjelaskan maksud kegiatan dan tujuannya serta bagaimana cara mewujudkannya. Bentuknya singkat, terperinci dan dapat mendorong yang membaca untuk mendukung baik moril maupun materiil. JENIS DAN MANFAAT Berdasarkan pembuatnya, pada umumnya proposal kegiatan organisasi Islam dapat dibedakan menjadi: 1. Proposal Pengurus. Proposal yang dibuat oleh Pengurus dalam menyelenggarakan kegiatan yang tidak memerlukan suatu kepanitiaan. 2. Proposal Panitia. Proposal yang dibuat oleh suatu kepanitiaan yang ditunjuk oleh Pengurus guna menyelenggarakan kegiatan tertentu. Adapun manfaat yang diperoleh dengan menyusun dan mengajukan proposal antara lain adalah: 1. Dapat memberi gambaran kegiatan yang akan diselenggarakan. 2. Menjelaskan secara tidak langsung kepada pihak-pihak yang ingin mengetahui ihwal kegiatan tersebut. 3. Menjadi rencana yang memberi arah bagi Pengurus atau Panitia dalam melaksanakan kegiatan tersebut. Materi Pelatihan Management Masjid dan Organisasi Islam 53
  • 2. 4. Untuk meyakinkan para donatur agar mereka memberikan dukungan material maupun finansial dalam mewujudkan kegiatan yang telah direncanakan. BENTUK DAN ISI Proposal organisasi Islam bisa dibuat dalam bentuk buku atau beberapa helai lembaran kertas. Penampilannya dapat berupa kertas putih, kertas berwarna ataupun hasil cetakan (printing) dengan gambar warna-warni. Secara umum, bentuknya disesuaikan dengan jenis kegiatan yang akan diselenggarakan. Untuk proposal program tahunan yang dibuat oleh Pengurus, sebaiknya mencerminkan perencanaan kegiatan dalam satu tahun yang merupakan hasil Rapat Kerja. Proposal ini dapat berbentuk sebuah buku atau jilidan yang berisi: cover, judul, kata pengantar, daftar isi, profil lembaga, kepengurusan, badan hukum (bila ada), track record kegiatan, rencana kegiatan dan anggaran tahun (akan) berjalan dan bio data beberapa pengurus inti. Bilamana perlu, sertakan foto-foto kegiatan, dokumen-dokumen rekomendasi, asosiasi dan penghargaan. Sedang untuk proposal kegiatan, biasanya dibuat oleh bidang kerja atau Panitia, berisi antara lain: kepala proposal, nama kegiatan, latar belakang, tujuan, target, tema, waktu, tempat, acara, organisasi, anggaran, lain-lain dan penutup. 1. Kepala proposal. Merupakan awal proposal yang dilihat oleh para pembaca. Dibuat cukup menarik dengan huruf capital letter berukuran besar, lebih besar dari yang lain. Cukup ditulis dalam kata-kata “PROJECT PROPOSAL” atau “PROPOSAL KEGIATAN” atau “PROPOSAL” atau “USULAN KEGIATAN” dan lain sebagainya. 2. Nama kegiatan. Merupakan judul kegiatan dan menunjukkan kegiatan yang, insya Allah, akan diselenggarakan. Misalnya “Pelatihan Kepemimpinan Masjid”, “Donatur Tetap”, “Silaturrahmi Pengurus Lembaga Da’wah Se-Kota Madani” dan lain sebagainya. 3. Latar belakang. Materi Pelatihan Management Masjid dan Organisasi Islam 54
  • 3. Berisi pokok-pokok pikiran yang melatar-belakangi penyelenggaraan kegiatan tersebut. Memiliki dasar pemikiran Al Quraan dan atau Al Hadits serta harapan-harapan yang ingin dicapai dari aktivitas yang direncanakan. Latar belakang disampaikan dengan bahasa yang menarik, logis dan argumentatif untuk meyakinkan pembaca bahwa rencana kegiatan tersebut memang patut diselenggarakan. 4. Tujuan. Berisi tujuan umum dan tujuan khusus. Tujuan umum adalah tujuan sebagaimana tercantum dalam Anggaran Dasar organisasi. Sedang tujuan khusus adalah tujuan yang disesuaikan dengan maksud penyelenggaraan kegiatan tersebut. Untuk tujuan khusus boleh dicantumkan lebih dari satu. 5. Target. Menunjukkan target (sasaran) kegiatan yang akan deselenggarakan. Dengan menyelenggarakan kegiatan tersebut diharapkan diperoleh hasil-hasil nyata. Target boleh dicantumkan lebih dari satu. 6. Tema. Ditulis isu sentral yang ingin diwujudkan / dikumandangkan, misalnya: “Dengan Ramadlan Kita Tingkatkan Kemakmuran Masjid”. Tema merupakan semangat dari upaya penyelenggaraan kegiatan. Disusun dengan bahasa yang singkat, menggugah dan memiliki ghirah islamiyah. 7. Waktu. Memberi gambaran kapan kegiatan tersebut akan diselenggarakan. Bilamana perlu dilengkapi dengan Time Schedule kegiatan secara kronologis. 8. Tempat. Memberi gambaran dimana kegiatan tersebut akan diselenggararakan. Bilamana perlu dapat dibuatkan denah (peta) lokasi pelaksanaan kegiatan yang direncanakan oleh penyelenggara. 9. Acara. Materi Pelatihan Management Masjid dan Organisasi Islam 55
  • 4. Berisi Agenda Acara kegiatan tersebut. Kalau dalam satu paket, sebaiknya dituliskan macam-macam acaranya. Sekiranya perlu dapat dicantumkan manual kegiatannya secara terstruktur. 10. Organisasi. Dicantumkan susunan kepanitiaan, baik panitia pengarah (steering committee) maupun panitia pelaksana (organizing committee) 11. Lain-lain. Bila diperlukan dapat disertakan format-format atau gambar-gambar yang memperjelas rencana kegiatan tersebut. 12. Anggaran Dijelaskan alokasi dan penggunaan dana. Anggaran pemasukan dan pengeluaran disusun secara balance. Bilamana perlu dapat diperinci secara detail. 13. Penutup Berisi ringkasan rencana kegiatan dan tekad (‘azam) untuk mewujudkan aktivitas yang telah disusun. Mengharapkan dukungan dan partisipasi pihak-pihak yang terkait dan bersimpati terhadap penyelenggaraan kegiatan tersebut. Juga tidak lupa harapan dan do’a kepada Allah Subhanahu wata’ala sebagai wujud tawakkal kepada-Nya. 14. Lampiran Proposal Untuk menguatkan proposal bisa disertakan lampiran yang memberi dukungan, dapat berupa: surat-surat rekomendasi, dokumen-dokumen, gambar-gambar dan lain sebagainya. TEKNIK MENYUSUN PROPOSAL Proposal disusun sebelum suatu kegiatan dilaksanakan dan dibuat sedemikian rupa agar mudah dipahami oleh orang-orang yang membacanya. Berikut ini langkah-langkah menyusun proposal untuk kegiatan organisasi Islam: 1. Menunjuk seseorang atau beberapa orang yang memiliki keahlian sebagai penyusun proposal. Sebaiknya orang tersebut memiliki keterkaitan dengan kegiatan yang akan diselenggarakan. Materi Pelatihan Management Masjid dan Organisasi Islam 56
  • 5. 2. Penyusun proposal mempersiapkan bahan-bahan dan informasi yang diperlukan, dan selanjutnya membuat Draft Proposal. 3. Draft proposal dibicarakan dalam forum musyawarah untuk dibahas, direvisi dan disetujui. 4. Dibuat proposal yang telah disempurnakan untuk dipergunakan sebagaimana mestinya. 5. Proposal diperbanyak dan didistribusikan kepada pihak-pihak yang dituju, baik internal maupun eksternal. PENUTUP Demikianlah cara menyusun proposal organisasi Islam pada umumnya. Tentu saja dapat dibuat dalam format lain yang lebih baik dan mendetail serta lebih menarik, sesuai dengan kebiasaan dan jenis kegiatannya. Tidak semua isi proposal sebagaimana disebutkan di atas dicantumkan seluruhnya dalam setiap pembuatan proposal. Hanya hal-hal yang diperlukan saja yang patut untuk dicantumkan agar proposal yang disusun aktual dan realistis. Berikut ini contoh proposal kegiatan Ramadlan: ________________________________________________________________________ ________________________________________________________________________ NAMA KEGIATAN Ramadlan 1432 H di Masjid “Al Kautsar” ________________________________________________________________________ LATAR BELAKANG “Hai orang-orang yang beriman, diwajibkan atas kamu berpuasa Materi Pelatihan Management Masjid dan Organisasi Islam 57
  • 6. sebagaimana diwajibkan atas orang-orang sebelum kamu agar kamu bertaqwa” (QS 2:183, Al Baqarah) Ramadlan adalah bulan suci penuh berkah, rahmat dan ampunan Allah subhanahu wa ta’ala. Merupakan saat yang baik bagi kita untuk menempa diri dalam ketaqwaan melebihi hari-hari biasa, agar nantinya memperoleh derajat orang yang bertaqwa (muttaqiin), sebagaimana maksud dari shaum itu sendiri. Berpuasa di siang hari, menahan hawa nafsu dan qiyamullail adalah merupakan beberapa contoh aktivitas selama bulan Ramadlan. Ibadah yang lain berkaitan dengan shaum Ramadlan adalah membayar zakat fithrah dan melaksanakan shalat ‘idul fithry secara berjama’ah pada tanggal 1 Syawal. Ibadah Ramadlan yang dilaksanakan secara khusyu’ dan penuh ketertiban adalah dambaan setiap muslim yang bertaqwa. Juga, memanfaatkan momentum ini untuk memperkaya khazanah pengetahuan agama serta keanekaragaman aktivitasnya merupakan kebutuhan dalam kehidupan kita. Karena itu, diperlukan kemudahan-kemudahan dalam menyambut Ramadlan khususnya di lingkungan Masjid “Al Kautsar”, Madani. Berdasarkan pertimbangan di atas, maka Remaja Masjid “Al Kautsar” bermaksud untuk membantu jama’ah Masjid “Al Kautsar” dalam melaksanakan ibadah Ramadlan 1432 H. Kegiatan tersebut diselenggarakan dengan menyusun beberapa acara yang, insya Allah, dapat memberi nilai tambah dalam meningkatkan ketaqwaan kita semua. ________________________________________________________________________ TUJUAN Umum : Terbinanya umat Islam yang beriman, berilmu dan beramal shalih dalam rangka mengabdi kepada Allah untuk mencapai keridlaan-Nya. Khusus : 1. Membantu jama’ah Masjid “Al Kautsar”, Madani, dalam melaksanakan ibadah shaum Ramadlan tahun 1432 H. 2. Melatih Remaja Masjid “Al Kautsar” dalam aktivitas da’wah 3 islamiyah yang terorganisir. 2 ________________________________________________________________________ TEMA Dengan shaum Ramadlan 1432 H kita tingkatkan ukhuwah islamiyah. ________________________________________________________________________ TARGET 1. Peningkatan iman, ilmu dan amal shalih jama’ah. 2. Terselenggaranya aktivitas ibadah Ramadlan dan ‘Idul Fithry 1432 H dengan baik. 3. Pengurus dan anggota Remaja Masjid “Al Kautsar”, Madani, semakin memahami caracara berorganisasi yang baik dalam melaksanakan da’wah islamiyah. ________________________________________________________________________ WAKTU PELAKSANAAN Materi Pelatihan Management Masjid dan Organisasi Islam 58
  • 7. Kegiatan ini, insya Allah, akan diselenggarakan pada tanggal 29 Sya’ban sampai dengan 1 Syawal tahun 1432 Hijriyah. ________________________________________________________________________ TEMPAT PELAKSANAAN Kegiatan ini, insya Allah, akan dilaksanakan di lingkungan Masjid “Al Kautsar”, Jl. Mangga Besar No.1, Madani. ________________________________________________________________________ AGENDA ACARA Kegiatan Ramadlan di Masjid “Al Kautsar”, insya Allah, akan dilaksanakan dengan agenda acara sebagai berikut : 01 s/d 30 Ramadlan 1432 H : - Shalat Tarawih setelah shalat ‘Isya. - Ceramah setelah shalat Tarawih & shalat Shubuh. 06 s/d 07 10 s/d 14 14 17 20 s/d 30 Ramadlan 1432 H Ramadlan 1432 H Ramadlan 1432 H Ramadlan 1432 H Ramadlan 1432 H 01 Syawal 1432 H - Tadarus Al Quraan, setelah ceramah tarawih. - Buka puasa bersama, pada saat Maghrib. : - Pelatihan Kepemimpinan Remaja Masjid”. : - Lomba anak shalih. : - Diskusi Panel. Tema: “Keluarga Sakinah”. : - Wisuda Santri TPA. : - Pengumpulan dan pembagian zakat. - I’tikaf. : - Shalat ‘Idul Fithry. ________________________________________________________________________ ORGANISASI Kegiatan ini diselenggarakan oleh Panitia Ramadlan Remaja Masjid “Al Kautsar” dengan supervisi Pengurus Remaja Masjid dan Ta’mir Masjid “Al Kautsar”. Adapun susunan kepanitiannya adalah sebagai berikut : A. Panitia pengarah Ketua Anggota : Ir. Siswanto : Saifurrahman B. Panitia pelaksana Ketua Wakil Ketua Sekretaris : A. Mustofa : Mas’ud : Mukadi Materi Pelatihan Management Masjid dan Organisasi Islam 59
  • 8. Wakil Sekretaris Bendahara Wakil Bendahara : Turmuji : Ahmad Khoiril Anwar : Yulianto Seksi Pengajian Ketua Anggota : Fatchul Chori Fatah : Ali Hamdi, Hadiyatullah, Rahmatullah, Lad Damus, Tanto Seksi zakat dan ‘Idul Fithry Ketua : Endang Kurniawan Anggota : Sundakir, Ahmad Said, Nofrizal, Yoga, Bimansyah Seksi Dana dan Perlengkapan Ketua : Heru Santosa Anggota : Teguh, Edi, Yuli, Mustafa, Partono Seksi konsumsi Ketua Anggota : Mikyal Suyuti : Murtianingsih, Durotunnashihah, Winarni, Siti Qomariah Seksi Lomba dan Hiburan Ketua Anggota : Arbain Nawawi : Nurkholis, Syamsul Maarif, Alimin Seksi Acara dan Humas Ketua Anggota : Abdul Muthalib : Ismail Syah, Alim Basri, Fauzi ________________________________________________________________________ ANGGARAN Kegiatan ini memerlukan biaya pelaksanaan sebesar Rp. 3.500.000,- (Tiga juta lima ratus ribu rupiah) dengan anggaran sebagai berikut: A. Perencanaan pengeluaran. 1. Kesekretariatan Rp. 100.000,2. Dokumentasi Rp. 300.000,3. Konsumsi Rp. 900.000,4. Spanduk Rp. 200.000,5. Perlengkapan Rp. 300.000,6. Penceramah Rp. 1.700.000,___________________________ Jumlah Rp. 3.500.000,B. Perencanaan pendapatan. 1. Kas Remaja Masjid 2. Donatur Rp. 500.000,Rp. 3.000.000,Materi Pelatihan Management Masjid dan Organisasi Islam 60
  • 9. ________________________ Jumlah Rp. 3.500.000,________________________________________________________________________ PENUTUP Ramadlan adalah bulan yang penuh barakah, sangat sayang rasanya bila dilewatkan tanpa kegiatan yang dapat meningkatkan iman dan taqwa. Untuk melaksanakan aneka kegiatan Ramadlan yang menunjang ibadah diperlukan kerja yang profesional. Insya Allah, dengan tekad bersama dan semangat gotong royong serta pertolongan-Nya kegiatan ini dapat terlaksana dengan baik. Tentu saja partisipasi jama’ah Masjid “Al Kautsar”, Madani, sangat kami harapkan. Semoga kiranya Allah subhanahu wa ta’ala senantiasa memberi rahmat, petunjuk dan kesuksesan kepada kita semua. Amin. Materi Pelatihan Management Masjid dan Organisasi Islam 61
  • 10. ________________________ Jumlah Rp. 3.500.000,________________________________________________________________________ PENUTUP Ramadlan adalah bulan yang penuh barakah, sangat sayang rasanya bila dilewatkan tanpa kegiatan yang dapat meningkatkan iman dan taqwa. Untuk melaksanakan aneka kegiatan Ramadlan yang menunjang ibadah diperlukan kerja yang profesional. Insya Allah, dengan tekad bersama dan semangat gotong royong serta pertolongan-Nya kegiatan ini dapat terlaksana dengan baik. Tentu saja partisipasi jama’ah Masjid “Al Kautsar”, Madani, sangat kami harapkan. Semoga kiranya Allah subhanahu wa ta’ala senantiasa memberi rahmat, petunjuk dan kesuksesan kepada kita semua. Amin. Materi Pelatihan Management Masjid dan Organisasi Islam 61