SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
Silabus Training (TAHUN 2021):
New Paradigm
“PROCUREMENT and PURCHASING MANAGEMENT“
(PENGADAAN BARANG & JASA)
Mengacu pada Perpres No. 16 Tahun 2018
DESKRIPSIPELATIHAN (Durasi: 2 hari)
Procurement Management merupakan hal yang sangat penting bagi penunjang
kehidupan perusahaan. Ditengarai bahwa pada industri manufaktur rata-rata
menghabiskan lebih dari 65% cost of manufactured nya adalah untuk biaya material,
begitu juga halnya dengan perusahaan jasa. Pengadaan merupakan bagian dari
perusahaan yang sering dilakukan untuk menambah nilai suatu barang agar
perusahaan bisa mendapatkan keuntungan.
Pengadaan adalah fungsi yang bukan hanya sekedar melaksanakan peraturan yang
berlaku, namun juga harus mempertimbangkan capaian kinerja perusahaan. Semua
hal yang berhubungan dengan peraturan internal maupun eksternal yang berkaitan
dengan sistem pengadaan harus dipertimbangkan dengan baik. Efektifitas dan efisiensi
dalam pengadaan akan sangat menentukan proporsi pengeluaran biaya bagi
perusahaan, yang pada akhirnya akan menentukan competitive advantage perusahaan
tersebut. Sehubungan dengan itu, dipandang perlu perusahaan untuk membuat strategi
pengadaan yang mencakup juga strategi operasional pengadaan, strategi kontrak
pengadaan maupun strategi kontrak dan pemilihan vendor yang tepat. Dari beberapa
strategi tersebut kemudian akan diputuskan kebijakan pengadaan yang tepat dan
lebih efektif.
Beberapa perusahaan biasanya memiliki supplier atau vendor penyedia barang dan
jasa tertentu yang dibutuhkan perusahaan untuk memenuhi kebutuhan mereka.
Perusahaan memilih penyedia barang dan jasa yang dianggap murah dan memiliki
kualitas yang baik. Untuk mendapatkan klien atau untuk bekerja sama dengan supplier
atau vendor tersebut memang bukan hal yang mudah. Terdapat beberapa kriteria ketika
perusahaan memilih supplier atau vendor untuk pemenuhan kebutuhan mereka. Cara
demikian ini lebih banyak dipilih perusahaan dibandingkan jika mereka harus membeli
sendiri secara terpisah di pasar.
Terlebih lagi dengan munculnya “paradigma baru” dalam pengadaan barang dan jasa,
yaitu dengan telah terbitnya Perpres No.16 Tahun 2018, yang lengkap dengan tujuan,
kebijakan umum, prinsip dan etika dalam pengadaan barang dan jasa.
Pelatihan ini akan membawa para peserta memahami proses dan pengelolaan
pengadaan yang efektif dan efisien, yang diharapkan dapat memberikan kontribusi
yang besar bagi perusahaan. Melalui pelatihan ini diharapkan juga dapat membekali
peserta dengan berbagai pengetahuan yang berkaitan dengan teknik penilaian dan
kriteria pemilihan vendor yang tepat dan menguntungkan bagi perusahaan. Terlebih lagi
dengan telah diterapkannya pengadaan barang dan jasa secara elektronik dan
e-Procurement & e-Purchasing yang diharapkan dapat membantu manajemen
perusahaan untuk mengambil keputusan yang tepat dalam pemenuhan kebutuhan akan
barang atau jasa yang dapat mendukung kemajuan perusahaan.
SASARAN PESERTA
Para manajer, supervisor, dan staf bagian pengelolaan, pergudangan dan administrasi
pengadaan dan pembelian barang dan jasa, serta personil lainnya yang ingin
meningkatkan pengetahuan dan ketrampilannya tentang manajemen pengadaan dan
pembelian barang atau jasa.
TUJUAN & MANFAAT PELATIHAN
1. Menjelaskan kepada peserta mengenai pentingnya pengelolaan pengadaan dan
pembelian dilakukan secara professional.
2. Membekali peserta dengan berbagai pengetahuan yang berkaitan dengan
perencanaan, proses dan pengendalian pengadaan barang dan jasa, memahami
struktur organisasi beserta tugas dan tanggung-jawab pengelola pengadaan, teknik
penilaian dan kriteria pemilihan vendor.
3. Secara umum pelatihan ini diharapkan akan meningkatkan kemampuan pesertanya
dalam pengelolaan pengadaan dan pembelian barang dan jasa.
METODE PELATIHAN
Agar peserta dapat memahami secara komprehensif materi yang diberikan, maka
digunakan beberapa aspek metodologi pembelajaran, antara lain :
1. Secara Online Training, dilakukan :
 Penyajian/penyampaian materi secara online training,
 Dengan dukungan multimedia dan aplikasi tertentu,
 Membahas, mendiskusikan dan mengevaluasi permasalahan dengan model case study &
discussion.
 Evaluasi pada akhir pelatihan mencakup kedalaman materi training, manfaat & efektifitas
training, serta rekomendasi dari peserta.
2. Secara Offline Training, dilakukan :
 Penyajian/penyampaian materi di dalam kelas,
 Dengan dukungan multimedia, games & simulation/role-play,
 Membahas, mendiskusikan dan mengevaluasi permasalahan dengan model case study &
discussion.
 Evaluasi pada akhir pelatihan mencakup kedalaman materi training, manfaat & efektifitas
training, serta rekomendasi dari peserta.
MATERI PELATIHAN
Hari ke-1:
1. Peranan PengadaanBarang&Jasabagi Perusahaan;
Kegiatan pengadaan yang akan memberikan nilai tambah bagi perusahaan/organisasi terkait dengan
kepentingan startegisnya dalam upaya pencapaian visi dan misi.
Upaya mendapatkan barang/jasa yang: tepat kualitas, tepat kuantitas, tepat waktu, tepat sumber, dan tepat
harga.
2. PengantarUmumPengadaan Barang&Jasa (PerpresNo. 16 Tahun2018)
Maksud dan Tujuan Pengadaan Barang & Jasa
Ruang Lingkup dan Pemberlakuan Aturan Pemerintah tentang Pengadaan Barang & Jasa
Kebijakan Umum Pengadaan Barang & Jasa
Para Pihak Yang Terlibat Dalam Pengadaan Barang & Jasa
Alur Pikir Proses Pengadaan Barang & Jasa.
3. Strategy & Policies Procurement, yang dikaitkan dengan adanya “Paradigma Baru” dalam Pengadaan
Barang & Jasa (Perpres No. 16 Tahun 2018);
Ekosistem dalam PengadaanBarang&Jasa
Prinsip-PrinsipDasarPengadaanBarang&Jasa
Etika PengadaanBarang&Jasa
Proses Procurement
TujuandanBatasanDalam PerencanaanPengadaanBarang&Jasa
4. Procurement & Purchasing Plan
Menyusun Rencana Umum Pengadaan (RUP)
Penetapan PaketPekerjaan
Penetapan Sistem Pengadaan Barang & Jasa
Penetapan Metode Pemilihan Penyedia Barang & Jasa
Penetapan Metode Penyampaian Dokumen Penawaran
Penetapan Metode Evaluasi Penawaran
Cara Penilaian Kemampuan Calon Penyedia
Penyusunan Jadwal Pelaksanaan Pemilihan Penyedia
5. Teknik Penghitungan Owners Estimate (OE) / Harga Perkiraan Sendiri (HPS)
Definisi dan Makna OE / HPS
Kontrak Masa Lalu
Harga Pasar
Harga Proposal
Konsep TargetPrice
Hari ke-2:
6. Management Pengadaan
Tahapan Pelaksanaan Pemilihan Penyedia
Jenis Kontrak dan Bukti Perjanjian
10 Karakteristik Strategi Purchasing
Managing Biaya Value Chain
P - Q – F dalam Proses Bidding
7. e-Procurement (Perpres No. 16 Tahun 2018)
Pengertian e-Procurement
e-ProcurementBenefits
e-Procurementfor Public Sector
8. Vendor Evaluation & Criteria.
Pentingnya Seleksi Vendor
Proses Seleksi Vendor Baru
Kriteria Seleksi Vendor
9. Negotiation Skill with Vendor & Resolving Conflict Technique
10. Study Kasus
NARASUMBER / PEMATERI / INSTRUKTUR
KANAIDI, SE., M.Si., cSAP
adalah seorang yang enerjik, humoris, dan sangat memotivasi. Berjiwa muda,
sukses beberapa kali sebagai Dosen Favorite di beberapa Perguruan
Tinggi. Beliau suka menulis dan sudah berhasil menerbitkan beberapa buku
di bidang Advertising, e-Marketing, juga Buku Koperasi & UMKM dan
Kewirausahaan hasil karya beliau dan telah berhasil dipublikasikan. Terlebih lagi
beliau adalah seorang yang Certified di Bidang Enterprise Resources Planning
(ERP) & System, Aplications, and Product in Data Processing (SAP), dengan
spesialisasi Sales and Distribution.
Di samping itu, beliau adalah seorang praktisi yang berpengalaman lebih
dari 30 tahun berkerja di salah satu Perusahaan BUMN besar di Indonesia,
dengan berbagai posisi jabatan: mulai dari Manajer UPT, Kepala Kantor di
beberapa Kota di Indonesia s.d di tingkat Kantor Pusat. Beliau juga menggeluti
aktivitas bisnis dan memiliki pengalaman sedemikian inten dalam penanganan
Pengadaan Barang & Jasa (Procurement and e-Procurement) dan Assets
Management.
Beliau juga seorang Blogger yang rajin mengelola sedemikian banyak Blog dan
beberapa web komersial, yang menghasilkan passive income yang cukup
spektakuler.
Beliau seorang Trainer dan Pemateri/Instruktur/Narasumber yang sukses di
beberapa kegiatan Training dan Workshop/Seminar di berbagai Perusahaan di
Indonesia. Terlebih lagi, beliau adalah seorang konsultan dan peneliti marketing
yang berdedikasi dengan sedemikian banyak karya ilmiah yang beliau hasilkan
dan publikasikan.
--------------------------------------------------------
Info LENGKAP/ hubungi:
Kanaidi,SE., M.Si., cSAP
e-mail : kanaidi63@gmail.com atau kanaidi@yahoo.com
HP. 0812 2353 284 WA. 0877 5871 1905
------------------------------------------------------
https://www.slideshare.net/KenKanaidi/training-new-paradigm-procurement-and-purchasing-
management-with-perpres-162018
BIAYA PELATIHAN
Biaya (Public Training) Rp………….,- per peserta sudah meliputi training kit
(makalah, tas, alat tulis), snack, lunch serta sertifikat.
Untuk Inhouse Training dengan jumlah peserta tertentu, biaya akan disampaikan
dengan Penawaran tersendiri.
Training SejenisSEBELUMNYA:
Info LENGKAP/hubungi:
Kanaidi,SE., M.Si., cSAP
e-mail : kanaidi63@gmail.com atau kanaidi@yahoo.com
HP. 0812 2353 284 Telp/Fax : +62 22-4267735
WA. 0877 5871 1905
-----------------------------------------------------

More Related Content

What's hot

Silabus Training "Penyusunan PPK dan Kontrak Jasa (Tingkat Lanjutan)"
Silabus Training "Penyusunan PPK dan Kontrak Jasa  (Tingkat Lanjutan)"Silabus Training "Penyusunan PPK dan Kontrak Jasa  (Tingkat Lanjutan)"
Silabus Training "Penyusunan PPK dan Kontrak Jasa (Tingkat Lanjutan)"Kanaidi ken
 
(2021) Silabus Training "Effective E-PROCUREMENT & e-PURCHASING for Buyer and...
(2021) Silabus Training "Effective E-PROCUREMENT & e-PURCHASING for Buyer and...(2021) Silabus Training "Effective E-PROCUREMENT & e-PURCHASING for Buyer and...
(2021) Silabus Training "Effective E-PROCUREMENT & e-PURCHASING for Buyer and...Kanaidi ken
 
Pengadaan Aset (Procurement)_Materi Training "ASSET MANAGEMENT"
Pengadaan Aset (Procurement)_Materi Training "ASSET MANAGEMENT"Pengadaan Aset (Procurement)_Materi Training "ASSET MANAGEMENT"
Pengadaan Aset (Procurement)_Materi Training "ASSET MANAGEMENT"Kanaidi ken
 
CONTOH BALANCE SCORE CARD SEKOLAH DASAR
CONTOH BALANCE SCORE CARD SEKOLAH DASAR CONTOH BALANCE SCORE CARD SEKOLAH DASAR
CONTOH BALANCE SCORE CARD SEKOLAH DASAR Asep Awaludin
 
(2021) Silabus Training "Marketing and Selling Management for B2B (Business t...
(2021) Silabus Training "Marketing and Selling Management for B2B (Business t...(2021) Silabus Training "Marketing and Selling Management for B2B (Business t...
(2021) Silabus Training "Marketing and Selling Management for B2B (Business t...Kanaidi ken
 
Implementasi manajemen sumber daya manusia dan manajemen opersioanal (pertemu...
Implementasi manajemen sumber daya manusia dan manajemen opersioanal (pertemu...Implementasi manajemen sumber daya manusia dan manajemen opersioanal (pertemu...
Implementasi manajemen sumber daya manusia dan manajemen opersioanal (pertemu...syafii_ahmad
 
Implementasi manajemen pemasaran pada perusahaan (pertemuan 12)
Implementasi manajemen pemasaran pada perusahaan  (pertemuan 12)Implementasi manajemen pemasaran pada perusahaan  (pertemuan 12)
Implementasi manajemen pemasaran pada perusahaan (pertemuan 12)syafii_ahmad
 
(2021) Silabus + Rundown Pelatihan "Metode dan Teknik Penyusunan FEASIBILITY ...
(2021) Silabus + Rundown Pelatihan "Metode dan Teknik Penyusunan FEASIBILITY ...(2021) Silabus + Rundown Pelatihan "Metode dan Teknik Penyusunan FEASIBILITY ...
(2021) Silabus + Rundown Pelatihan "Metode dan Teknik Penyusunan FEASIBILITY ...Kanaidi ken
 
Silabus Pelatihan "Manajemen KASIR INOVATIF"
Silabus Pelatihan "Manajemen KASIR INOVATIF"Silabus Pelatihan "Manajemen KASIR INOVATIF"
Silabus Pelatihan "Manajemen KASIR INOVATIF"Kanaidi ken
 
(2021) Silabus Training "STRATEGIC SOURCING and VENDOR MANAGEMENT"
(2021) Silabus Training "STRATEGIC SOURCING and VENDOR  MANAGEMENT"(2021) Silabus Training "STRATEGIC SOURCING and VENDOR  MANAGEMENT"
(2021) Silabus Training "STRATEGIC SOURCING and VENDOR MANAGEMENT"Kanaidi ken
 
(2021) Silabus Training "Business Continuity Management System (BCMS)" - Base...
(2021) Silabus Training "Business Continuity Management System (BCMS)" - Base...(2021) Silabus Training "Business Continuity Management System (BCMS)" - Base...
(2021) Silabus Training "Business Continuity Management System (BCMS)" - Base...Kanaidi ken
 
(2022) Silabus Pelatihan_ "Improve Your NEGOTIATION SKILLS For PROCUREMENT"
(2022) Silabus Pelatihan_ "Improve Your NEGOTIATION  SKILLS For PROCUREMENT"(2022) Silabus Pelatihan_ "Improve Your NEGOTIATION  SKILLS For PROCUREMENT"
(2022) Silabus Pelatihan_ "Improve Your NEGOTIATION SKILLS For PROCUREMENT"Kanaidi ken
 
Silabus Training "Metode Pengukuran Kinerja Berbasis BALANCED SCORECARD"
Silabus Training "Metode  Pengukuran Kinerja  Berbasis BALANCED SCORECARD"Silabus Training "Metode  Pengukuran Kinerja  Berbasis BALANCED SCORECARD"
Silabus Training "Metode Pengukuran Kinerja Berbasis BALANCED SCORECARD"Kanaidi ken
 
Pelaksanaan & Link-link Materi Training "PROCUREMENT & PURCHASING MANAGEMENT"
Pelaksanaan & Link-link Materi Training "PROCUREMENT & PURCHASING MANAGEMENT"Pelaksanaan & Link-link Materi Training "PROCUREMENT & PURCHASING MANAGEMENT"
Pelaksanaan & Link-link Materi Training "PROCUREMENT & PURCHASING MANAGEMENT"Kanaidi ken
 
(2022) Silabus Training "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, HEA & Preferensi Harga"
(2022) Silabus  Training "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, HEA & Preferensi Harga"(2022) Silabus  Training "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, HEA & Preferensi Harga"
(2022) Silabus Training "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, HEA & Preferensi Harga"Kanaidi ken
 
(2021) Silabus Pelatihan "Effective SROI (Social Return On Investment)_Dampak...
(2021) Silabus Pelatihan "Effective SROI (Social Return On Investment)_Dampak...(2021) Silabus Pelatihan "Effective SROI (Social Return On Investment)_Dampak...
(2021) Silabus Pelatihan "Effective SROI (Social Return On Investment)_Dampak...Kanaidi ken
 
Orientasi dan Penempatan_ Materi Training "MANAJEMEN PERSONALIA"
Orientasi dan Penempatan_ Materi Training "MANAJEMEN PERSONALIA"Orientasi dan Penempatan_ Materi Training "MANAJEMEN PERSONALIA"
Orientasi dan Penempatan_ Materi Training "MANAJEMEN PERSONALIA"Kanaidi ken
 
(2022) Silabus Pelatihan_ "Successfully BUSINESS CORRESPONDENCE SKILL"
(2022) Silabus Pelatihan_ "Successfully BUSINESS CORRESPONDENCE SKILL"(2022) Silabus Pelatihan_ "Successfully BUSINESS CORRESPONDENCE SKILL"
(2022) Silabus Pelatihan_ "Successfully BUSINESS CORRESPONDENCE SKILL"Kanaidi ken
 
Link-Link Materi Training "DIGITAL MARKETING_Perbankan Syari'ah 4.0"_Bank Sumut
Link-Link Materi Training "DIGITAL MARKETING_Perbankan Syari'ah 4.0"_Bank SumutLink-Link Materi Training "DIGITAL MARKETING_Perbankan Syari'ah 4.0"_Bank Sumut
Link-Link Materi Training "DIGITAL MARKETING_Perbankan Syari'ah 4.0"_Bank SumutKanaidi ken
 

What's hot (20)

Silabus Training "Penyusunan PPK dan Kontrak Jasa (Tingkat Lanjutan)"
Silabus Training "Penyusunan PPK dan Kontrak Jasa  (Tingkat Lanjutan)"Silabus Training "Penyusunan PPK dan Kontrak Jasa  (Tingkat Lanjutan)"
Silabus Training "Penyusunan PPK dan Kontrak Jasa (Tingkat Lanjutan)"
 
(2021) Silabus Training "Effective E-PROCUREMENT & e-PURCHASING for Buyer and...
(2021) Silabus Training "Effective E-PROCUREMENT & e-PURCHASING for Buyer and...(2021) Silabus Training "Effective E-PROCUREMENT & e-PURCHASING for Buyer and...
(2021) Silabus Training "Effective E-PROCUREMENT & e-PURCHASING for Buyer and...
 
Pengadaan Aset (Procurement)_Materi Training "ASSET MANAGEMENT"
Pengadaan Aset (Procurement)_Materi Training "ASSET MANAGEMENT"Pengadaan Aset (Procurement)_Materi Training "ASSET MANAGEMENT"
Pengadaan Aset (Procurement)_Materi Training "ASSET MANAGEMENT"
 
CONTOH BALANCE SCORE CARD SEKOLAH DASAR
CONTOH BALANCE SCORE CARD SEKOLAH DASAR CONTOH BALANCE SCORE CARD SEKOLAH DASAR
CONTOH BALANCE SCORE CARD SEKOLAH DASAR
 
(2021) Silabus Training "Marketing and Selling Management for B2B (Business t...
(2021) Silabus Training "Marketing and Selling Management for B2B (Business t...(2021) Silabus Training "Marketing and Selling Management for B2B (Business t...
(2021) Silabus Training "Marketing and Selling Management for B2B (Business t...
 
Implementasi manajemen sumber daya manusia dan manajemen opersioanal (pertemu...
Implementasi manajemen sumber daya manusia dan manajemen opersioanal (pertemu...Implementasi manajemen sumber daya manusia dan manajemen opersioanal (pertemu...
Implementasi manajemen sumber daya manusia dan manajemen opersioanal (pertemu...
 
Implementasi manajemen pemasaran pada perusahaan (pertemuan 12)
Implementasi manajemen pemasaran pada perusahaan  (pertemuan 12)Implementasi manajemen pemasaran pada perusahaan  (pertemuan 12)
Implementasi manajemen pemasaran pada perusahaan (pertemuan 12)
 
(2021) Silabus + Rundown Pelatihan "Metode dan Teknik Penyusunan FEASIBILITY ...
(2021) Silabus + Rundown Pelatihan "Metode dan Teknik Penyusunan FEASIBILITY ...(2021) Silabus + Rundown Pelatihan "Metode dan Teknik Penyusunan FEASIBILITY ...
(2021) Silabus + Rundown Pelatihan "Metode dan Teknik Penyusunan FEASIBILITY ...
 
Silabus Pelatihan "Manajemen KASIR INOVATIF"
Silabus Pelatihan "Manajemen KASIR INOVATIF"Silabus Pelatihan "Manajemen KASIR INOVATIF"
Silabus Pelatihan "Manajemen KASIR INOVATIF"
 
(2021) Silabus Training "STRATEGIC SOURCING and VENDOR MANAGEMENT"
(2021) Silabus Training "STRATEGIC SOURCING and VENDOR  MANAGEMENT"(2021) Silabus Training "STRATEGIC SOURCING and VENDOR  MANAGEMENT"
(2021) Silabus Training "STRATEGIC SOURCING and VENDOR MANAGEMENT"
 
(2021) Silabus Training "Business Continuity Management System (BCMS)" - Base...
(2021) Silabus Training "Business Continuity Management System (BCMS)" - Base...(2021) Silabus Training "Business Continuity Management System (BCMS)" - Base...
(2021) Silabus Training "Business Continuity Management System (BCMS)" - Base...
 
(2022) Silabus Pelatihan_ "Improve Your NEGOTIATION SKILLS For PROCUREMENT"
(2022) Silabus Pelatihan_ "Improve Your NEGOTIATION  SKILLS For PROCUREMENT"(2022) Silabus Pelatihan_ "Improve Your NEGOTIATION  SKILLS For PROCUREMENT"
(2022) Silabus Pelatihan_ "Improve Your NEGOTIATION SKILLS For PROCUREMENT"
 
Silabus Training "Metode Pengukuran Kinerja Berbasis BALANCED SCORECARD"
Silabus Training "Metode  Pengukuran Kinerja  Berbasis BALANCED SCORECARD"Silabus Training "Metode  Pengukuran Kinerja  Berbasis BALANCED SCORECARD"
Silabus Training "Metode Pengukuran Kinerja Berbasis BALANCED SCORECARD"
 
Pelaksanaan & Link-link Materi Training "PROCUREMENT & PURCHASING MANAGEMENT"
Pelaksanaan & Link-link Materi Training "PROCUREMENT & PURCHASING MANAGEMENT"Pelaksanaan & Link-link Materi Training "PROCUREMENT & PURCHASING MANAGEMENT"
Pelaksanaan & Link-link Materi Training "PROCUREMENT & PURCHASING MANAGEMENT"
 
Kamaruddin
KamaruddinKamaruddin
Kamaruddin
 
(2022) Silabus Training "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, HEA & Preferensi Harga"
(2022) Silabus  Training "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, HEA & Preferensi Harga"(2022) Silabus  Training "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, HEA & Preferensi Harga"
(2022) Silabus Training "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, HEA & Preferensi Harga"
 
(2021) Silabus Pelatihan "Effective SROI (Social Return On Investment)_Dampak...
(2021) Silabus Pelatihan "Effective SROI (Social Return On Investment)_Dampak...(2021) Silabus Pelatihan "Effective SROI (Social Return On Investment)_Dampak...
(2021) Silabus Pelatihan "Effective SROI (Social Return On Investment)_Dampak...
 
Orientasi dan Penempatan_ Materi Training "MANAJEMEN PERSONALIA"
Orientasi dan Penempatan_ Materi Training "MANAJEMEN PERSONALIA"Orientasi dan Penempatan_ Materi Training "MANAJEMEN PERSONALIA"
Orientasi dan Penempatan_ Materi Training "MANAJEMEN PERSONALIA"
 
(2022) Silabus Pelatihan_ "Successfully BUSINESS CORRESPONDENCE SKILL"
(2022) Silabus Pelatihan_ "Successfully BUSINESS CORRESPONDENCE SKILL"(2022) Silabus Pelatihan_ "Successfully BUSINESS CORRESPONDENCE SKILL"
(2022) Silabus Pelatihan_ "Successfully BUSINESS CORRESPONDENCE SKILL"
 
Link-Link Materi Training "DIGITAL MARKETING_Perbankan Syari'ah 4.0"_Bank Sumut
Link-Link Materi Training "DIGITAL MARKETING_Perbankan Syari'ah 4.0"_Bank SumutLink-Link Materi Training "DIGITAL MARKETING_Perbankan Syari'ah 4.0"_Bank Sumut
Link-Link Materi Training "DIGITAL MARKETING_Perbankan Syari'ah 4.0"_Bank Sumut
 

Similar to Procurement Management Training

Link-Link MATERI Training "PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK &...
Link-Link MATERI Training "PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK &...Link-Link MATERI Training "PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK &...
Link-Link MATERI Training "PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK &...Kanaidi ken
 
Link-Link MATERI Training "MANAJEMEN PENGADAAN BARANG/JASA"
Link-Link MATERI Training "MANAJEMEN PENGADAAN BARANG/JASA"Link-Link MATERI Training "MANAJEMEN PENGADAAN BARANG/JASA"
Link-Link MATERI Training "MANAJEMEN PENGADAAN BARANG/JASA"Kanaidi ken
 
Silabus Pelatihan _"Percepatan Peningkatan Penggunaan PRODUK DN & UMK + Koper...
Silabus Pelatihan _"Percepatan Peningkatan Penggunaan PRODUK DN & UMK + Koper...Silabus Pelatihan _"Percepatan Peningkatan Penggunaan PRODUK DN & UMK + Koper...
Silabus Pelatihan _"Percepatan Peningkatan Penggunaan PRODUK DN & UMK + Koper...Kanaidi ken
 
Silabus Training _"PERIZINAN dan ADMINISTRASI bagi VENDOR PROYEK".
Silabus Training _"PERIZINAN dan ADMINISTRASI bagi VENDOR PROYEK".Silabus Training _"PERIZINAN dan ADMINISTRASI bagi VENDOR PROYEK".
Silabus Training _"PERIZINAN dan ADMINISTRASI bagi VENDOR PROYEK".Kanaidi ken
 
Link-link MATERI Pelatihan _"Percepatan Peningkatan Penggunaan PRODUK DN & UM...
Link-link MATERI Pelatihan _"Percepatan Peningkatan Penggunaan PRODUK DN & UM...Link-link MATERI Pelatihan _"Percepatan Peningkatan Penggunaan PRODUK DN & UM...
Link-link MATERI Pelatihan _"Percepatan Peningkatan Penggunaan PRODUK DN & UM...Kanaidi ken
 
Silabus Pelatihan Nasional "PERCEPATAN Peningkatan Penggunaan PRODUK DN pada ...
Silabus Pelatihan Nasional "PERCEPATAN Peningkatan Penggunaan PRODUK DN pada ...Silabus Pelatihan Nasional "PERCEPATAN Peningkatan Penggunaan PRODUK DN pada ...
Silabus Pelatihan Nasional "PERCEPATAN Peningkatan Penggunaan PRODUK DN pada ...Kanaidi ken
 
Rencana PELAKSANAAN Training _"PURCHASING ADMINISTRATION"
Rencana PELAKSANAAN Training _"PURCHASING ADMINISTRATION"Rencana PELAKSANAAN Training _"PURCHASING ADMINISTRATION"
Rencana PELAKSANAAN Training _"PURCHASING ADMINISTRATION"Kanaidi ken
 
Link-Link MATERI & RENCANA Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produ...
Link-Link MATERI & RENCANA Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produ...Link-Link MATERI & RENCANA Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produ...
Link-Link MATERI & RENCANA Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produ...Kanaidi ken
 
Link-Link MATERI & RENCANA Pelaksanaan Training _"Perhitungan & Verifikasi TK...
Link-Link MATERI & RENCANA Pelaksanaan Training _"Perhitungan & Verifikasi TK...Link-Link MATERI & RENCANA Pelaksanaan Training _"Perhitungan & Verifikasi TK...
Link-Link MATERI & RENCANA Pelaksanaan Training _"Perhitungan & Verifikasi TK...Kanaidi ken
 
Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK ...
Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK ...Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK ...
Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK ...Kanaidi ken
 
Link2 MATERI Training _"PROCUREMENT & PURCHASING STRATEGY" _Spectra.
Link2 MATERI Training _"PROCUREMENT & PURCHASING STRATEGY" _Spectra.Link2 MATERI Training _"PROCUREMENT & PURCHASING STRATEGY" _Spectra.
Link2 MATERI Training _"PROCUREMENT & PURCHASING STRATEGY" _Spectra.Kanaidi ken
 
RENCANA + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi TKDN & B...
RENCANA  + Link2 MATERI Training  "Teknik Perhitungan dan Verifikasi TKDN & B...RENCANA  + Link2 MATERI Training  "Teknik Perhitungan dan Verifikasi TKDN & B...
RENCANA + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi TKDN & B...Kanaidi ken
 
Link2 MATERI & RENCANA Training PT.JPC "Effective PROCUREMET and PURCHASING M...
Link2 MATERI & RENCANA Training PT.JPC "Effective PROCUREMET and PURCHASING M...Link2 MATERI & RENCANA Training PT.JPC "Effective PROCUREMET and PURCHASING M...
Link2 MATERI & RENCANA Training PT.JPC "Effective PROCUREMET and PURCHASING M...Kanaidi ken
 
Silabus Training "Effective PROJECT PROCUREMENT & RISK MANAGEMENT Di Era Dig...
Silabus Training  "Effective PROJECT PROCUREMENT & RISK MANAGEMENT Di Era Dig...Silabus Training  "Effective PROJECT PROCUREMENT & RISK MANAGEMENT Di Era Dig...
Silabus Training "Effective PROJECT PROCUREMENT & RISK MANAGEMENT Di Era Dig...Kanaidi ken
 
Silabus Training "Effective e- PROCUREMENT for Buyer and Seller".
Silabus Training "Effective e- PROCUREMENT for Buyer and Seller".Silabus Training "Effective e- PROCUREMENT for Buyer and Seller".
Silabus Training "Effective e- PROCUREMENT for Buyer and Seller".Kanaidi ken
 
RENCANA + Link2 MATERI Training/BimTek "Teknik Perhitungan dan Verifikasi TK...
RENCANA  + Link2 MATERI Training/BimTek "Teknik Perhitungan dan Verifikasi TK...RENCANA  + Link2 MATERI Training/BimTek "Teknik Perhitungan dan Verifikasi TK...
RENCANA + Link2 MATERI Training/BimTek "Teknik Perhitungan dan Verifikasi TK...Kanaidi ken
 
Silabus Training_ "Program KEPATUHAN PERSAINGAN USAHA" (Peraturan KPPU No.2 T...
Silabus Training_ "Program KEPATUHAN PERSAINGAN USAHA" (Peraturan KPPU No.2 T...Silabus Training_ "Program KEPATUHAN PERSAINGAN USAHA" (Peraturan KPPU No.2 T...
Silabus Training_ "Program KEPATUHAN PERSAINGAN USAHA" (Peraturan KPPU No.2 T...Kanaidi ken
 
Silabus Pelatihan _Percepatan Peningkatan Penggunaan Produk Dalam Negeri dan ...
Silabus Pelatihan _Percepatan Peningkatan Penggunaan Produk Dalam Negeri dan ...Silabus Pelatihan _Percepatan Peningkatan Penggunaan Produk Dalam Negeri dan ...
Silabus Pelatihan _Percepatan Peningkatan Penggunaan Produk Dalam Negeri dan ...Kanaidi ken
 
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENG...
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENG...RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENG...
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENG...Kanaidi ken
 
Link-Link MATERI2 Training _"PURCHASING ADMINISTRATION".
Link-Link MATERI2 Training _"PURCHASING ADMINISTRATION".Link-Link MATERI2 Training _"PURCHASING ADMINISTRATION".
Link-Link MATERI2 Training _"PURCHASING ADMINISTRATION".Kanaidi ken
 

Similar to Procurement Management Training (20)

Link-Link MATERI Training "PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK &...
Link-Link MATERI Training "PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK &...Link-Link MATERI Training "PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK &...
Link-Link MATERI Training "PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK &...
 
Link-Link MATERI Training "MANAJEMEN PENGADAAN BARANG/JASA"
Link-Link MATERI Training "MANAJEMEN PENGADAAN BARANG/JASA"Link-Link MATERI Training "MANAJEMEN PENGADAAN BARANG/JASA"
Link-Link MATERI Training "MANAJEMEN PENGADAAN BARANG/JASA"
 
Silabus Pelatihan _"Percepatan Peningkatan Penggunaan PRODUK DN & UMK + Koper...
Silabus Pelatihan _"Percepatan Peningkatan Penggunaan PRODUK DN & UMK + Koper...Silabus Pelatihan _"Percepatan Peningkatan Penggunaan PRODUK DN & UMK + Koper...
Silabus Pelatihan _"Percepatan Peningkatan Penggunaan PRODUK DN & UMK + Koper...
 
Silabus Training _"PERIZINAN dan ADMINISTRASI bagi VENDOR PROYEK".
Silabus Training _"PERIZINAN dan ADMINISTRASI bagi VENDOR PROYEK".Silabus Training _"PERIZINAN dan ADMINISTRASI bagi VENDOR PROYEK".
Silabus Training _"PERIZINAN dan ADMINISTRASI bagi VENDOR PROYEK".
 
Link-link MATERI Pelatihan _"Percepatan Peningkatan Penggunaan PRODUK DN & UM...
Link-link MATERI Pelatihan _"Percepatan Peningkatan Penggunaan PRODUK DN & UM...Link-link MATERI Pelatihan _"Percepatan Peningkatan Penggunaan PRODUK DN & UM...
Link-link MATERI Pelatihan _"Percepatan Peningkatan Penggunaan PRODUK DN & UM...
 
Silabus Pelatihan Nasional "PERCEPATAN Peningkatan Penggunaan PRODUK DN pada ...
Silabus Pelatihan Nasional "PERCEPATAN Peningkatan Penggunaan PRODUK DN pada ...Silabus Pelatihan Nasional "PERCEPATAN Peningkatan Penggunaan PRODUK DN pada ...
Silabus Pelatihan Nasional "PERCEPATAN Peningkatan Penggunaan PRODUK DN pada ...
 
Rencana PELAKSANAAN Training _"PURCHASING ADMINISTRATION"
Rencana PELAKSANAAN Training _"PURCHASING ADMINISTRATION"Rencana PELAKSANAAN Training _"PURCHASING ADMINISTRATION"
Rencana PELAKSANAAN Training _"PURCHASING ADMINISTRATION"
 
Link-Link MATERI & RENCANA Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produ...
Link-Link MATERI & RENCANA Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produ...Link-Link MATERI & RENCANA Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produ...
Link-Link MATERI & RENCANA Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produ...
 
Link-Link MATERI & RENCANA Pelaksanaan Training _"Perhitungan & Verifikasi TK...
Link-Link MATERI & RENCANA Pelaksanaan Training _"Perhitungan & Verifikasi TK...Link-Link MATERI & RENCANA Pelaksanaan Training _"Perhitungan & Verifikasi TK...
Link-Link MATERI & RENCANA Pelaksanaan Training _"Perhitungan & Verifikasi TK...
 
Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK ...
Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK ...Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK ...
Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK ...
 
Link2 MATERI Training _"PROCUREMENT & PURCHASING STRATEGY" _Spectra.
Link2 MATERI Training _"PROCUREMENT & PURCHASING STRATEGY" _Spectra.Link2 MATERI Training _"PROCUREMENT & PURCHASING STRATEGY" _Spectra.
Link2 MATERI Training _"PROCUREMENT & PURCHASING STRATEGY" _Spectra.
 
RENCANA + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi TKDN & B...
RENCANA  + Link2 MATERI Training  "Teknik Perhitungan dan Verifikasi TKDN & B...RENCANA  + Link2 MATERI Training  "Teknik Perhitungan dan Verifikasi TKDN & B...
RENCANA + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi TKDN & B...
 
Link2 MATERI & RENCANA Training PT.JPC "Effective PROCUREMET and PURCHASING M...
Link2 MATERI & RENCANA Training PT.JPC "Effective PROCUREMET and PURCHASING M...Link2 MATERI & RENCANA Training PT.JPC "Effective PROCUREMET and PURCHASING M...
Link2 MATERI & RENCANA Training PT.JPC "Effective PROCUREMET and PURCHASING M...
 
Silabus Training "Effective PROJECT PROCUREMENT & RISK MANAGEMENT Di Era Dig...
Silabus Training  "Effective PROJECT PROCUREMENT & RISK MANAGEMENT Di Era Dig...Silabus Training  "Effective PROJECT PROCUREMENT & RISK MANAGEMENT Di Era Dig...
Silabus Training "Effective PROJECT PROCUREMENT & RISK MANAGEMENT Di Era Dig...
 
Silabus Training "Effective e- PROCUREMENT for Buyer and Seller".
Silabus Training "Effective e- PROCUREMENT for Buyer and Seller".Silabus Training "Effective e- PROCUREMENT for Buyer and Seller".
Silabus Training "Effective e- PROCUREMENT for Buyer and Seller".
 
RENCANA + Link2 MATERI Training/BimTek "Teknik Perhitungan dan Verifikasi TK...
RENCANA  + Link2 MATERI Training/BimTek "Teknik Perhitungan dan Verifikasi TK...RENCANA  + Link2 MATERI Training/BimTek "Teknik Perhitungan dan Verifikasi TK...
RENCANA + Link2 MATERI Training/BimTek "Teknik Perhitungan dan Verifikasi TK...
 
Silabus Training_ "Program KEPATUHAN PERSAINGAN USAHA" (Peraturan KPPU No.2 T...
Silabus Training_ "Program KEPATUHAN PERSAINGAN USAHA" (Peraturan KPPU No.2 T...Silabus Training_ "Program KEPATUHAN PERSAINGAN USAHA" (Peraturan KPPU No.2 T...
Silabus Training_ "Program KEPATUHAN PERSAINGAN USAHA" (Peraturan KPPU No.2 T...
 
Silabus Pelatihan _Percepatan Peningkatan Penggunaan Produk Dalam Negeri dan ...
Silabus Pelatihan _Percepatan Peningkatan Penggunaan Produk Dalam Negeri dan ...Silabus Pelatihan _Percepatan Peningkatan Penggunaan Produk Dalam Negeri dan ...
Silabus Pelatihan _Percepatan Peningkatan Penggunaan Produk Dalam Negeri dan ...
 
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENG...
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENG...RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENG...
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENG...
 
Link-Link MATERI2 Training _"PURCHASING ADMINISTRATION".
Link-Link MATERI2 Training _"PURCHASING ADMINISTRATION".Link-Link MATERI2 Training _"PURCHASING ADMINISTRATION".
Link-Link MATERI2 Training _"PURCHASING ADMINISTRATION".
 

More from Kanaidi ken

RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
RENCANA + Link2 Materi TRAINING "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY SKILL",
RENCANA + Link2 Materi TRAINING "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY  SKILL",RENCANA + Link2 Materi TRAINING "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY  SKILL",
RENCANA + Link2 Materi TRAINING "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY SKILL",Kanaidi ken
 
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAR...
RENCANA  Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAR...RENCANA  Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAR...
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAR...Kanaidi ken
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...Kanaidi ken
 
Silabus WORKSHOP Nasional _(Ketentuan TERBARU) "STRATEGI NASIONAL PERLINDUNGA...
Silabus WORKSHOP Nasional _(Ketentuan TERBARU) "STRATEGI NASIONAL PERLINDUNGA...Silabus WORKSHOP Nasional _(Ketentuan TERBARU) "STRATEGI NASIONAL PERLINDUNGA...
Silabus WORKSHOP Nasional _(Ketentuan TERBARU) "STRATEGI NASIONAL PERLINDUNGA...Kanaidi ken
 
Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...
Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...
Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...Kanaidi ken
 
Silabus Pelatihan_ "Financial Cost and Warehouse Operating Management".
Silabus Pelatihan_ "Financial Cost and Warehouse Operating Management".Silabus Pelatihan_ "Financial Cost and Warehouse Operating Management".
Silabus Pelatihan_ "Financial Cost and Warehouse Operating Management".Kanaidi ken
 
Silabus WORKSHOP Nasional (Ketentuan TERBARU : POJK No.23 Thn 2023)_ "PERIZIN...
Silabus WORKSHOP Nasional (Ketentuan TERBARU : POJK No.23 Thn 2023)_ "PERIZIN...Silabus WORKSHOP Nasional (Ketentuan TERBARU : POJK No.23 Thn 2023)_ "PERIZIN...
Silabus WORKSHOP Nasional (Ketentuan TERBARU : POJK No.23 Thn 2023)_ "PERIZIN...Kanaidi ken
 
“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal Faizin
“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal  Faizin“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal  Faizin
“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal FaizinKanaidi ken
 
Perbedaan CARA PANDANG _Training "Effective MARKETING and PERSONAL SELLING".
Perbedaan CARA PANDANG _Training "Effective MARKETING and PERSONAL SELLING".Perbedaan CARA PANDANG _Training "Effective MARKETING and PERSONAL SELLING".
Perbedaan CARA PANDANG _Training "Effective MARKETING and PERSONAL SELLING".Kanaidi ken
 
Ringkasan Isi & Pokok Bahasan_ Buku_ "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN da...
Ringkasan Isi & Pokok Bahasan_ Buku_ "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN da...Ringkasan Isi & Pokok Bahasan_ Buku_ "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN da...
Ringkasan Isi & Pokok Bahasan_ Buku_ "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN da...Kanaidi ken
 
Info ... Buku _"Effective INVENTORY and WAREHOUSING MANAGEMENT" & Bagaimana M...
Info ... Buku _"Effective INVENTORY and WAREHOUSING MANAGEMENT" & Bagaimana M...Info ... Buku _"Effective INVENTORY and WAREHOUSING MANAGEMENT" & Bagaimana M...
Info ... Buku _"Effective INVENTORY and WAREHOUSING MANAGEMENT" & Bagaimana M...Kanaidi ken
 
Bab 8_ KOMUNIKASI VERBAL _"Buku: Dasar Ilmu Komunikasi".
Bab 8_ KOMUNIKASI VERBAL _"Buku: Dasar Ilmu Komunikasi".Bab 8_ KOMUNIKASI VERBAL _"Buku: Dasar Ilmu Komunikasi".
Bab 8_ KOMUNIKASI VERBAL _"Buku: Dasar Ilmu Komunikasi".Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Prefere...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Prefere...PELAKSANAAN  + Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Prefere...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Prefere...Kanaidi ken
 
Bab 5 _FUNGSI KOMUNIKASI_ Buku "Dasar Ilmu Komunikasi".
Bab 5 _FUNGSI KOMUNIKASI_ Buku "Dasar Ilmu Komunikasi".Bab 5 _FUNGSI KOMUNIKASI_ Buku "Dasar Ilmu Komunikasi".
Bab 5 _FUNGSI KOMUNIKASI_ Buku "Dasar Ilmu Komunikasi".Kanaidi ken
 
Cukup Seruuu... PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training _"Pembekalan VERIFIKATOR ...
Cukup Seruuu... PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training _"Pembekalan VERIFIKATOR ...Cukup Seruuu... PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training _"Pembekalan VERIFIKATOR ...
Cukup Seruuu... PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training _"Pembekalan VERIFIKATOR ...Kanaidi ken
 

More from Kanaidi ken (20)

RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
RENCANA + Link2 Materi TRAINING "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY SKILL",
RENCANA + Link2 Materi TRAINING "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY  SKILL",RENCANA + Link2 Materi TRAINING "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY  SKILL",
RENCANA + Link2 Materi TRAINING "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY SKILL",
 
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAR...
RENCANA  Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAR...RENCANA  Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAR...
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAR...
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
 
Silabus WORKSHOP Nasional _(Ketentuan TERBARU) "STRATEGI NASIONAL PERLINDUNGA...
Silabus WORKSHOP Nasional _(Ketentuan TERBARU) "STRATEGI NASIONAL PERLINDUNGA...Silabus WORKSHOP Nasional _(Ketentuan TERBARU) "STRATEGI NASIONAL PERLINDUNGA...
Silabus WORKSHOP Nasional _(Ketentuan TERBARU) "STRATEGI NASIONAL PERLINDUNGA...
 
Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...
Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...
Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...
 
Silabus Pelatihan_ "Financial Cost and Warehouse Operating Management".
Silabus Pelatihan_ "Financial Cost and Warehouse Operating Management".Silabus Pelatihan_ "Financial Cost and Warehouse Operating Management".
Silabus Pelatihan_ "Financial Cost and Warehouse Operating Management".
 
Silabus WORKSHOP Nasional (Ketentuan TERBARU : POJK No.23 Thn 2023)_ "PERIZIN...
Silabus WORKSHOP Nasional (Ketentuan TERBARU : POJK No.23 Thn 2023)_ "PERIZIN...Silabus WORKSHOP Nasional (Ketentuan TERBARU : POJK No.23 Thn 2023)_ "PERIZIN...
Silabus WORKSHOP Nasional (Ketentuan TERBARU : POJK No.23 Thn 2023)_ "PERIZIN...
 
“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal Faizin
“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal  Faizin“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal  Faizin
“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal Faizin
 
Perbedaan CARA PANDANG _Training "Effective MARKETING and PERSONAL SELLING".
Perbedaan CARA PANDANG _Training "Effective MARKETING and PERSONAL SELLING".Perbedaan CARA PANDANG _Training "Effective MARKETING and PERSONAL SELLING".
Perbedaan CARA PANDANG _Training "Effective MARKETING and PERSONAL SELLING".
 
Ringkasan Isi & Pokok Bahasan_ Buku_ "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN da...
Ringkasan Isi & Pokok Bahasan_ Buku_ "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN da...Ringkasan Isi & Pokok Bahasan_ Buku_ "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN da...
Ringkasan Isi & Pokok Bahasan_ Buku_ "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN da...
 
Info ... Buku _"Effective INVENTORY and WAREHOUSING MANAGEMENT" & Bagaimana M...
Info ... Buku _"Effective INVENTORY and WAREHOUSING MANAGEMENT" & Bagaimana M...Info ... Buku _"Effective INVENTORY and WAREHOUSING MANAGEMENT" & Bagaimana M...
Info ... Buku _"Effective INVENTORY and WAREHOUSING MANAGEMENT" & Bagaimana M...
 
Bab 8_ KOMUNIKASI VERBAL _"Buku: Dasar Ilmu Komunikasi".
Bab 8_ KOMUNIKASI VERBAL _"Buku: Dasar Ilmu Komunikasi".Bab 8_ KOMUNIKASI VERBAL _"Buku: Dasar Ilmu Komunikasi".
Bab 8_ KOMUNIKASI VERBAL _"Buku: Dasar Ilmu Komunikasi".
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Prefere...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Prefere...PELAKSANAAN  + Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Prefere...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Prefere...
 
Bab 5 _FUNGSI KOMUNIKASI_ Buku "Dasar Ilmu Komunikasi".
Bab 5 _FUNGSI KOMUNIKASI_ Buku "Dasar Ilmu Komunikasi".Bab 5 _FUNGSI KOMUNIKASI_ Buku "Dasar Ilmu Komunikasi".
Bab 5 _FUNGSI KOMUNIKASI_ Buku "Dasar Ilmu Komunikasi".
 
Cukup Seruuu... PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training _"Pembekalan VERIFIKATOR ...
Cukup Seruuu... PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training _"Pembekalan VERIFIKATOR ...Cukup Seruuu... PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training _"Pembekalan VERIFIKATOR ...
Cukup Seruuu... PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training _"Pembekalan VERIFIKATOR ...
 

Recently uploaded

Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 

Recently uploaded (20)

Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 

Procurement Management Training

  • 1. Silabus Training (TAHUN 2021): New Paradigm “PROCUREMENT and PURCHASING MANAGEMENT“ (PENGADAAN BARANG & JASA) Mengacu pada Perpres No. 16 Tahun 2018 DESKRIPSIPELATIHAN (Durasi: 2 hari) Procurement Management merupakan hal yang sangat penting bagi penunjang kehidupan perusahaan. Ditengarai bahwa pada industri manufaktur rata-rata menghabiskan lebih dari 65% cost of manufactured nya adalah untuk biaya material, begitu juga halnya dengan perusahaan jasa. Pengadaan merupakan bagian dari perusahaan yang sering dilakukan untuk menambah nilai suatu barang agar perusahaan bisa mendapatkan keuntungan. Pengadaan adalah fungsi yang bukan hanya sekedar melaksanakan peraturan yang berlaku, namun juga harus mempertimbangkan capaian kinerja perusahaan. Semua hal yang berhubungan dengan peraturan internal maupun eksternal yang berkaitan dengan sistem pengadaan harus dipertimbangkan dengan baik. Efektifitas dan efisiensi dalam pengadaan akan sangat menentukan proporsi pengeluaran biaya bagi perusahaan, yang pada akhirnya akan menentukan competitive advantage perusahaan tersebut. Sehubungan dengan itu, dipandang perlu perusahaan untuk membuat strategi pengadaan yang mencakup juga strategi operasional pengadaan, strategi kontrak pengadaan maupun strategi kontrak dan pemilihan vendor yang tepat. Dari beberapa strategi tersebut kemudian akan diputuskan kebijakan pengadaan yang tepat dan lebih efektif.
  • 2. Beberapa perusahaan biasanya memiliki supplier atau vendor penyedia barang dan jasa tertentu yang dibutuhkan perusahaan untuk memenuhi kebutuhan mereka. Perusahaan memilih penyedia barang dan jasa yang dianggap murah dan memiliki kualitas yang baik. Untuk mendapatkan klien atau untuk bekerja sama dengan supplier atau vendor tersebut memang bukan hal yang mudah. Terdapat beberapa kriteria ketika perusahaan memilih supplier atau vendor untuk pemenuhan kebutuhan mereka. Cara demikian ini lebih banyak dipilih perusahaan dibandingkan jika mereka harus membeli sendiri secara terpisah di pasar. Terlebih lagi dengan munculnya “paradigma baru” dalam pengadaan barang dan jasa, yaitu dengan telah terbitnya Perpres No.16 Tahun 2018, yang lengkap dengan tujuan, kebijakan umum, prinsip dan etika dalam pengadaan barang dan jasa. Pelatihan ini akan membawa para peserta memahami proses dan pengelolaan pengadaan yang efektif dan efisien, yang diharapkan dapat memberikan kontribusi yang besar bagi perusahaan. Melalui pelatihan ini diharapkan juga dapat membekali peserta dengan berbagai pengetahuan yang berkaitan dengan teknik penilaian dan kriteria pemilihan vendor yang tepat dan menguntungkan bagi perusahaan. Terlebih lagi dengan telah diterapkannya pengadaan barang dan jasa secara elektronik dan e-Procurement & e-Purchasing yang diharapkan dapat membantu manajemen perusahaan untuk mengambil keputusan yang tepat dalam pemenuhan kebutuhan akan barang atau jasa yang dapat mendukung kemajuan perusahaan. SASARAN PESERTA Para manajer, supervisor, dan staf bagian pengelolaan, pergudangan dan administrasi pengadaan dan pembelian barang dan jasa, serta personil lainnya yang ingin meningkatkan pengetahuan dan ketrampilannya tentang manajemen pengadaan dan pembelian barang atau jasa. TUJUAN & MANFAAT PELATIHAN 1. Menjelaskan kepada peserta mengenai pentingnya pengelolaan pengadaan dan pembelian dilakukan secara professional. 2. Membekali peserta dengan berbagai pengetahuan yang berkaitan dengan perencanaan, proses dan pengendalian pengadaan barang dan jasa, memahami struktur organisasi beserta tugas dan tanggung-jawab pengelola pengadaan, teknik penilaian dan kriteria pemilihan vendor. 3. Secara umum pelatihan ini diharapkan akan meningkatkan kemampuan pesertanya dalam pengelolaan pengadaan dan pembelian barang dan jasa. METODE PELATIHAN Agar peserta dapat memahami secara komprehensif materi yang diberikan, maka digunakan beberapa aspek metodologi pembelajaran, antara lain : 1. Secara Online Training, dilakukan :  Penyajian/penyampaian materi secara online training,  Dengan dukungan multimedia dan aplikasi tertentu,
  • 3.  Membahas, mendiskusikan dan mengevaluasi permasalahan dengan model case study & discussion.  Evaluasi pada akhir pelatihan mencakup kedalaman materi training, manfaat & efektifitas training, serta rekomendasi dari peserta. 2. Secara Offline Training, dilakukan :  Penyajian/penyampaian materi di dalam kelas,  Dengan dukungan multimedia, games & simulation/role-play,  Membahas, mendiskusikan dan mengevaluasi permasalahan dengan model case study & discussion.  Evaluasi pada akhir pelatihan mencakup kedalaman materi training, manfaat & efektifitas training, serta rekomendasi dari peserta. MATERI PELATIHAN Hari ke-1: 1. Peranan PengadaanBarang&Jasabagi Perusahaan; Kegiatan pengadaan yang akan memberikan nilai tambah bagi perusahaan/organisasi terkait dengan kepentingan startegisnya dalam upaya pencapaian visi dan misi. Upaya mendapatkan barang/jasa yang: tepat kualitas, tepat kuantitas, tepat waktu, tepat sumber, dan tepat harga. 2. PengantarUmumPengadaan Barang&Jasa (PerpresNo. 16 Tahun2018) Maksud dan Tujuan Pengadaan Barang & Jasa Ruang Lingkup dan Pemberlakuan Aturan Pemerintah tentang Pengadaan Barang & Jasa Kebijakan Umum Pengadaan Barang & Jasa Para Pihak Yang Terlibat Dalam Pengadaan Barang & Jasa Alur Pikir Proses Pengadaan Barang & Jasa. 3. Strategy & Policies Procurement, yang dikaitkan dengan adanya “Paradigma Baru” dalam Pengadaan Barang & Jasa (Perpres No. 16 Tahun 2018); Ekosistem dalam PengadaanBarang&Jasa Prinsip-PrinsipDasarPengadaanBarang&Jasa Etika PengadaanBarang&Jasa Proses Procurement TujuandanBatasanDalam PerencanaanPengadaanBarang&Jasa 4. Procurement & Purchasing Plan Menyusun Rencana Umum Pengadaan (RUP) Penetapan PaketPekerjaan Penetapan Sistem Pengadaan Barang & Jasa Penetapan Metode Pemilihan Penyedia Barang & Jasa Penetapan Metode Penyampaian Dokumen Penawaran Penetapan Metode Evaluasi Penawaran Cara Penilaian Kemampuan Calon Penyedia Penyusunan Jadwal Pelaksanaan Pemilihan Penyedia 5. Teknik Penghitungan Owners Estimate (OE) / Harga Perkiraan Sendiri (HPS) Definisi dan Makna OE / HPS
  • 4. Kontrak Masa Lalu Harga Pasar Harga Proposal Konsep TargetPrice Hari ke-2: 6. Management Pengadaan Tahapan Pelaksanaan Pemilihan Penyedia Jenis Kontrak dan Bukti Perjanjian 10 Karakteristik Strategi Purchasing Managing Biaya Value Chain P - Q – F dalam Proses Bidding 7. e-Procurement (Perpres No. 16 Tahun 2018) Pengertian e-Procurement e-ProcurementBenefits e-Procurementfor Public Sector 8. Vendor Evaluation & Criteria. Pentingnya Seleksi Vendor Proses Seleksi Vendor Baru Kriteria Seleksi Vendor 9. Negotiation Skill with Vendor & Resolving Conflict Technique 10. Study Kasus NARASUMBER / PEMATERI / INSTRUKTUR KANAIDI, SE., M.Si., cSAP adalah seorang yang enerjik, humoris, dan sangat memotivasi. Berjiwa muda, sukses beberapa kali sebagai Dosen Favorite di beberapa Perguruan Tinggi. Beliau suka menulis dan sudah berhasil menerbitkan beberapa buku di bidang Advertising, e-Marketing, juga Buku Koperasi & UMKM dan Kewirausahaan hasil karya beliau dan telah berhasil dipublikasikan. Terlebih lagi beliau adalah seorang yang Certified di Bidang Enterprise Resources Planning
  • 5. (ERP) & System, Aplications, and Product in Data Processing (SAP), dengan spesialisasi Sales and Distribution. Di samping itu, beliau adalah seorang praktisi yang berpengalaman lebih dari 30 tahun berkerja di salah satu Perusahaan BUMN besar di Indonesia, dengan berbagai posisi jabatan: mulai dari Manajer UPT, Kepala Kantor di beberapa Kota di Indonesia s.d di tingkat Kantor Pusat. Beliau juga menggeluti aktivitas bisnis dan memiliki pengalaman sedemikian inten dalam penanganan Pengadaan Barang & Jasa (Procurement and e-Procurement) dan Assets Management. Beliau juga seorang Blogger yang rajin mengelola sedemikian banyak Blog dan beberapa web komersial, yang menghasilkan passive income yang cukup spektakuler. Beliau seorang Trainer dan Pemateri/Instruktur/Narasumber yang sukses di beberapa kegiatan Training dan Workshop/Seminar di berbagai Perusahaan di Indonesia. Terlebih lagi, beliau adalah seorang konsultan dan peneliti marketing yang berdedikasi dengan sedemikian banyak karya ilmiah yang beliau hasilkan dan publikasikan. -------------------------------------------------------- Info LENGKAP/ hubungi: Kanaidi,SE., M.Si., cSAP e-mail : kanaidi63@gmail.com atau kanaidi@yahoo.com HP. 0812 2353 284 WA. 0877 5871 1905 ------------------------------------------------------ https://www.slideshare.net/KenKanaidi/training-new-paradigm-procurement-and-purchasing- management-with-perpres-162018 BIAYA PELATIHAN Biaya (Public Training) Rp………….,- per peserta sudah meliputi training kit (makalah, tas, alat tulis), snack, lunch serta sertifikat. Untuk Inhouse Training dengan jumlah peserta tertentu, biaya akan disampaikan dengan Penawaran tersendiri.
  • 7.
  • 8.
  • 9.
  • 10. Info LENGKAP/hubungi: Kanaidi,SE., M.Si., cSAP e-mail : kanaidi63@gmail.com atau kanaidi@yahoo.com HP. 0812 2353 284 Telp/Fax : +62 22-4267735 WA. 0877 5871 1905 -----------------------------------------------------