SlideShare a Scribd company logo
1 of 34
Download to read offline
Jakarta, 4 Oktober 2022
PENGEMBANGAN
KOMPETENSI PEGAWAI LAN
Community of Practice Sistem Merit KASN
Awan Hari Murtiadi dan Sabilla Ramadhiani F
Pembahasan
ANALISIS KEBUTUHAN PENGEMBANGAN KOMPETENSI
01
02
03
ANALISIS KESENJANGAN KOMPETENSI &
KESENJANGAN KINERJA
IMPLEMENTASI PENGEMBANGAN KOMPETENSI:
PERENCANAAN, PELAKSANAAN DAN MONEV
Profil SDM LAN
• Politeknik STIA LAN Bandung 86
pegawai
• Puslatbang PKASN 94 pegawai
• LAN Jakarta 422
pegawai
• Politeknik STIA LAN
Jakarta 75 pegawai
• Politeknik STIA LAN Makassar 73
pegawai
• Puslatbang KMP 70 pegawai
Puslatbang KDOD 49
pegawai
Puslatbang KHAN 59
pegawai
928
Pejabat Struktural49
Fungsional 532
Fungsional (delayering) 103
Laki-laki: 468 org
Perempuan: 460 org
Per Juli 2022
Total Pegawai
68
345 331
3
104
72
4 1
S3 S2 S1 D4 D3 SMA/
STM/
SMEA
SMP SD
5%
36%
54%
3%
Statistik Pegawai
Menurut Pendidikan
ANALISIS KESENJANGAN KOMPETENSI &
KESENJANGAN KINERJA
TALENT MANAGEMENT
“FINDING THE BEST TALENT” Review every year
Talent
Group C P
Penilaian Pegawai oleh
Komite MT
Pemetaan Pegawai
oleh Unit Pengelola
SDM ke dalam 9
kategori
Penetapan Talenta (Hipo)
oleh Verifikator Talenta
Persiapan oleh
Unit Pengelola
SDM dan Atasan
Langsung
Proses Talent Acquisition dikoordinasikan oleh Biro SDMU
Hasil Penilaian Pegawai dipetakan ke dalam sembilan
kuadran
Verifikator adalah atasan langsung, atasan atasan langsung,
pejabat setingkat atasan langsung
Mengikuti proses
Talent Development
sesuai ICP dan IDP
Mengikuti proses
Development oleh
SDM
ICP
IDP
Identifikasi Talenta untuk Masuk ke Talent Pool
Penilaian Potensial
Penilaian Kinerja
SKP
Peer Review 360°
60%
40%
Uji Potensi
Uji Kompetensi
40%
60%
Google Form
Assessment
Center
SIKTKP
Manajerial
Sosial Kultural
Teknis
20%
20%
20%
Assessment
Center
Self
Assessment
dan Validasi
Unit Kerja
TALENT PROFILE/
REKAM JEJAK
PERTIMBANGAN LAIN
1. Data personal
2. Kualifikasi Pendidikan
3. Usia
4. Pengalaman Jabatan
5. Masa Kerja
6. Pelatihan
Kepemimpinan
7. Pelatihan
Fungsional/Teknis
8. Pelatihan/Bimtek/
Kursus/Seminar dsb
9. Penghargaan/Lama
Pengabdian
10. Hukuman disiplin
1. Kualifikasi Pendidikan
dan Kesesuaian
Pendidikan dan SKJ
2. Kreatifitas, Loyalitas
dan Responsifitas
3. Penilaian TPK
Agenda Style
KEKUATAN & KEBUTUHAN PENINGKATAN
STRENGTH POINT NEED IMPROVEMENT POINT
1. Mampu mengupayakan bekerja
dengan baik serta bekerja patuh
memenuhi tuntutan lembaga.
2. Kemampuan kerjasama yang
kooperatif antar bagian dan mampu
membangun suasana kerjasama
yang terbuka di internal timnya
sendiri.
3. Menunjukkan kemampuan
komunikasi secara terbuka dan
dapat mendengarkan dengan baik
masukan atau feedback dari
bawahan.
4. Mampu menyusun program
pelayanan publik yang harus
dilaksanakan secara konsisten dan
berkesinambungan.
5. Mampu menjalankan peran
kepemimpinan yang dapat
membantu permasalahan bawahan
dan memberikan pengembangan bagi
bawahannya.
6. Menunjukkan kemampuan dalam
melakukan pengelolaan kerja
sehubungan dengan manajemen
perubahan.
7. Mampu menciptakan rasa persatuan
dan kesatuan di unit kerja dan lintas
fungsi, berdasarkan sikap toleransi
atas perbedaan dan keberagaman.
1. Keberanian dalam menentukan target
kerja yang lebih menantang untuk
dicapai dan dipertahankan.
2. Perlu mengembangkan diri untuk
melakukan mitigasi resiko atas
keputusan penting yang diambil.
Hasil Pemetaan Gap
Kompetensi
Dalam MT LAN
Agenda Style
SARAN PENGEMBANGAN
NO KOMPETENSI
KEGIATAN
PENGEMBANGAN
TINDAKAN PENGEMBANGAN
1 ORIENTASI PADA
HASIL
Kegiatan Mandiri • Cobalah identifikasi mana proses
kerja yang masih kurang efektif,
kemudian minta masukan dari
atasan atau rekan kerja, cara lain
yang bisa dilakukan untuk
membuat proses kerja menjadi lebih
efektif.
Kegiatan Bersama
Orang Lain
• Bersama tim kerja, inventarisir
kendala untuk melakukan
perbaikan dan lakukan review
secara bertahap atas setiap proses
kerja yang telah dilakukan untuk
menilai apakah rencana dan
pengelolaan atas tugas tersebut
telah telah atau memerlukan
perbaikan/penyesuaian.
Proyek/Penugasan
Khusus
• Cobalah identifikasi mana proses
kerja yang masih kurang efektif,
kemudian minta masukan dari
atasan atau rekan kerja, cara lain
yang bisa dilakukan untuk
membuat proses kerja menjadi lebih
efektif.
Seminar/Workshop • Performance Management System
Training atau Self Development
Training
Membaca
Buku/Artikel
• The Magic of Thinking Big (David J.
S) atau Principles of Personal
Achievement: Langkah Dahsyat
Meraih Kesuksesan Puncak
(Napoleon Hill).
2 PENGAMBILAN
KEPUTUSAN
Kegiatan Mandiri • Minta ia menuliskan keputusan-
keputusan yang sudah pernah
diambil, sebagai dasar keputusan
untuk permasalahan di lain waktu.
Hasil Pemetaan Gap
Kompetensi
Dalam MT LAN
Agenda Style
Kegiatan Bersama Orang
Lain
• Berikan kesempatan kepada ybs untuk menganalisis
permasalahan dengan menggunakan beberapa metode
analisis, dan bandingkan hasil pengolahannya,
lakukan diskusi untuk menentukan metode mana
yang paling efektif untuk memecahkan masalah-
masalah.
• Dilibatkan dalam kelompok untuk mencari
pemecahan masalah.
Proyek/Penugasan Khusus • Cobalah melatih menggunakan SWOT analysis, untuk
melihat gambaran secara global dan dari berbagai
sudut pandang agar lebih luas pertimbangan dan
pemikiran jauh ke depan.
Seminar/Workshop • SWOT Analysis and Its Implementation in Strategic Plan
• Problem Identification and Corrective Action
• The Mind Mapping Technique
Membaca Buku/Artikel • The Shapper Mind (Fred B. Chernow)
• The Mind Map Book (Tony Buzan)
Hasil Pemetaan Gap
Kompetensi
Dalam MT LAN
No. Peserta
12/LAN/25NOV2019 Target Jabatan Eselon 2
Nama Peserta Abdullah Manshur Jabatan Sekarang Kabag Administrasi PK2AW
Jenis Kelamin Laki-laki Pendidikan S2 Ekonomi
Penyusunan
Profil Pegawai
Berdasarkan asesmen kompetensi pegawai
Untuk melakukan self-assessment, pegawai
harus terlebih dahulu mengetahui nama jabatan
dan standar kompetensi jabatan pegawai.
• Untuk JPT dan JA mengacu pada PerkaLAN
11/2020 tentang Standar Kompetensi Jabatan.
• Untuk JF mengacu pada peraturan instansi
Pembina JF masing-masing.
Tiap pegawai melakukan self-assessment
dengan obyektif.
1. Poksi SDM menyerahkan hasil self-
assessment kepada atasan pegawai.
2. Menggunakan metode dialog.
3. Hasil validasi juga memuat catatan
rencana pengembangan pegawai.
Self- Assessment
Persiapan
Validasi Atasan
Hasil validasi digunakan
sebagai:
1. Dasar pemetaan gap
kompetensi; dan
2. Basis perencanaan
pengembangan
kompetensi pegawai.
Sampel Pemetaan Gap Kompetensi Teknis
di Lingkungan Sekretariat Utama
25%
47%
23%
5% Kompeten
Cukup Kompeten
Kurang Kompeten
Belum Kompeten
Prioritas pengembangan
kompetensi teknis
1. Peran Group Skill Owner dalam Pemetaan
Gap Kompetensi dan Strategi Pembelajaran
Pengembangan
2. Pelibatan Expert Internal dalam berbagai
program pengembangan
3. Pengembangan kompetensi berbasis
asesmen kompetensi
ANALISIS KEBUTUHAN PENGEMBANGAN
KOMPETENSI
Analisis Kebutuhan
Pengembangan Kompetensi
Berdasarkan hasil analisis
kesenjangan kompetensi
dan kesenjangan kinerja
yang tertuang dalam IDP
Kebutuhan
Pengembangan
Individu
Berdasarkan hasil penyusunan
dokumen kebutuhan
pengembangan kompetensi
unit kerja pada awal tahun
Kebutuhan
Pengembangan
Unit Kerja
Berdasarkan HCDP
Kebutuhan
Pengembangan
Organisasi
4
• Rotasi
• Konseling
• Disciplinery Measures
• Belajar Mandiri
• E-Learning
7
• Project Assignment
• Coaching
• Tugas Belajar
• Patok Banding
• Detasering
9
• Job enrichment and
enlargement
• Pelatihan Struktural
Kepemimpinan
• Pelatihan Manajerial
• Job Shadowing
• Magang
• Sekolah Kader
• Detasering
2
• Pelatihan Teknis
• Action – Based Learning
• Konseling
• Mentoring
5
• Challenging Task
• Workshop
• Pelatihan Teknis
• E-Learning
8
• Project Assignment
• Coaching
• Tugas Belajar
• Patok Banding
• Detasering
1
• Konseling
• Mentoring
3
• Pelatihan Teknis
• Action – Based Learning
• Belajar Mandiri
• E-learning
6
• Knowledge Sharing
• Literature Study
• E-Learning
Jalur
Pengembangan
Pegawai
Berdasarkan
Pemetaan
Talenta
Analisis Pemetaan Talenta Sebagai Dasar Pengembangan Kompetensi (1)
Menggunakan
metode
assessment
center
Melalui metode
Pekan Penilaian
Kompetensi
Teknis
#TerencanadanTepatSasaran
Analisis Pemetaan Talenta Sebagai Dasar Pengembangan Kompetensi (2)
#TerencanadanTepatSasaran
Analisis Pemetaan Talenta Sebagai Dasar Pengembangan Kompetensi (3)
#TerencanadanTepatSasaran
1. Bahan evaluasi alokasi
anggaran
2. Bahan evaluasi
pemenuhan gap
kompetensi pegawai
dan pengembangan
karir
3. Bahan evaluasi
kebermanfaatan
pengembangan pasca
pelatihan
IMPLEMENTASI PENGEMBANGAN
KOMPETENSI: PERENCANAAN,
PELAKSANAAN DAN MONEV
Competency Development at A Glance
Analisis Gap
Kompetensi & Kinerja
Analisis Kebutuhan
Pengembangan Kompetensi
Perencanaan
Pengembangan Kompetensi
Pelaksanaan
Pengembangan Kompetensi
Evaluasi
Pengembangan Kompetensi
SCHOOL COLLEGE ACADEMY
STRATEGI
TRANSFORMASIONAL
ORGANISASI
MANAJERIAL DAN
SOSIAL KULTURAL
STRATEGI
PENINGKATAN
INOVASI
PENGUATAN
INOVASI
ORGANISASI
STRATEGI DENGAN
PENINGKATAN
KINERJA
ORGANISASI
KOMPETENSI
TEKNIS
LEARNING FOCUS
LEARNING DEVELOPMENT STRATEGY
SMART
LEARNING
INFRASTRUCTURE
KNOWLEDGE
MANAGEMENT
LEARNING SOLUTION DESIGN
LEARNING SOLUTION
DELIVERY SYSTEM
House of LAN CORPU
01
03
Pengembangan Kompetensi melalui LAN Corpu
STRATEGI PEMBELAJARAN INTEGRASI:
ONLINE DAN OFF LINE METHODS
Dasar Penerapan LAN CORPU:
SE Sekretaris Utama LAN No. 2/S.1/HKM.02.3/2021
tentang Pedoman LAN Corporate University
METODE PENGEMBANGAN KOMPETENSI
DALAM LAN CORPU
Pemanfaatan
ASN Unggul
Aksesibilitas 100% untuk
seluruh pegawai LAN
PerkaLAN No. 8 Tahun 2020 tentang Pedoman,
Coaching, Mentoring dan Konseling
Tindak lanjut pengembangan kompetensi
jalur non klasikal
Menciptakan keseragaman pemahaman para
Coach, Coachee, Konselor, Konseli, Mentor,
Mentee, dan pengelola SDM dalam menjalankan
tugasnya
COACHING
Tujuan Coaching :
§ Mengarahkan coachee untuk menyelesaikan tugas
yang diberikan secara khusus.
§ Mengembangkan kompetensi coachee dalam
penyelesaian tugas-tugas yang diberikan.
Coaching adalah proses pembimbingan
peningkatan kinerja dan kompetensi antara coach,
dengan coachee untuk menyelesaikan tugas yang
diberikan oleh pimpinan.
Contoh Formulir Coaching (1)
Contoh Formulir Coaching (2)
Contoh Individual Development Plan
MENTORING
Mentoring adalah sebuah metode yang digunakan
untuk transfer informasi, pengalaman,
pengetahuan dan sikap yang bertujuan untuk
mengembangkan wawasan dan pemahaman
mentee dalam penyelesaian pekerjaan dan
pengembangan kariernya.
Tujuan Mentoring:
§ Terciptanya komunikasi antara mentor (atasan)
dengan mentee (bawahan) dalam hal permasalahan
atau hambatan dalam pelaksanaan kerja yang
dihadapi oleh pegawai First skill
§ Terwujudnya strategi untuk memperbaiki kinerja
pegawai
§ Terbangunnya hubungan yang berkelanjutan dan
saling mendukung antara mentor dan mentee dalam
semangat tim
§ Tergalinya informasi kemampuan mentee serta
kompetensi yang akan dikembangkan untuk
pengembangan karir mentee
Contoh Formulir Mentoring
Konseling
Tujuan Konseling :
§ Teridentifikasinya masalah perilaku kinerja yang di
hadapi Pegawai Negeri Sipil
§ Menyediakan fasilitas (konselor) untuk perubahan
perilaku
§ Terciptanya solusi permasalahan perilaku kinerja
§ Tercapainya target kinerja
Konseling adalah sebuah metode yang digunakan untuk
menemukan dan mengatasi masalah emosional yang
dihadapi oleh konseli melalui teknik terapi tertentu.
Tahapan Pelaksanaan Konseling
Penetapan
Konseli
Proses
Konseling
Penetapan
Hasil dan
Tindak Lanjut
1. Tindak lanjut hasil
feedback asesmen.
2. Pengajuan mentor untuk
pegawai yang dirasa perlu
untuk mendapatkan
konseling atau yang
mendapatkan nilai kinerja
dibawah standar minimal.
Pegawai yang bersangkutan
menemui konselor yang
telah ditetapkan untuk
melakukan proses konseling
dengan berkoordinasi
dengan unit yang mengelola
SDM
Konselor kemudian
menetapkan hasil dari
konseling tersebut untuk
ditindaklajuti dengan
berkoordinasi dengan
atasan langsung.
Terima Kasih

More Related Content

Similar to Bahan Paparan Bangkom LAN 041022 (2).pdf

Materi Analisis Kebutuhan Pengembangan Kompetensi.pptx
Materi Analisis Kebutuhan Pengembangan Kompetensi.pptxMateri Analisis Kebutuhan Pengembangan Kompetensi.pptx
Materi Analisis Kebutuhan Pengembangan Kompetensi.pptxsmpn3soloofficial
 
Resum administrasi ida ppt
Resum administrasi ida pptResum administrasi ida ppt
Resum administrasi ida pptzaimarosyidah
 
Manajemen Kinerja (Pengembangan, Monitoring dan Evaluasi, Training)
Manajemen Kinerja (Pengembangan, Monitoring dan Evaluasi, Training)Manajemen Kinerja (Pengembangan, Monitoring dan Evaluasi, Training)
Manajemen Kinerja (Pengembangan, Monitoring dan Evaluasi, Training)AM Arafandi
 
Rencana Pengkonsultasian
Rencana PengkonsultasianRencana Pengkonsultasian
Rencana PengkonsultasianAgus Triono
 
Bahan penyamaan persepsi BKD jatim.pdf
Bahan penyamaan persepsi BKD jatim.pdfBahan penyamaan persepsi BKD jatim.pdf
Bahan penyamaan persepsi BKD jatim.pdfDanangEkaSandi
 
Umi lathivah IAIN Surakarta
Umi lathivah IAIN Surakarta Umi lathivah IAIN Surakarta
Umi lathivah IAIN Surakarta Umi Lathivah
 
Presentasi Manajemen Sumber Daya Manusia
Presentasi Manajemen Sumber Daya ManusiaPresentasi Manajemen Sumber Daya Manusia
Presentasi Manajemen Sumber Daya ManusiaKandar Vargas
 
APIO-IASA.pptx
APIO-IASA.pptxAPIO-IASA.pptx
APIO-IASA.pptxadhyadya
 
Link-link Materi Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL (to Improve Employee P...
Link-link Materi Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL (to Improve Employee P...Link-link Materi Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL (to Improve Employee P...
Link-link Materi Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL (to Improve Employee P...Kanaidi ken
 
Pengawasan dan penilaian satuan pendidikan.niabudiharti
Pengawasan dan penilaian satuan pendidikan.niabudihartiPengawasan dan penilaian satuan pendidikan.niabudiharti
Pengawasan dan penilaian satuan pendidikan.niabudihartiNia Budiharti
 
Latihan HRM (human resource management)
Latihan HRM (human resource management)Latihan HRM (human resource management)
Latihan HRM (human resource management)NUR FARHIYAH BASIR
 
Pelatihan dan Pengembangan (Training and Development)
Pelatihan dan Pengembangan (Training and Development)Pelatihan dan Pengembangan (Training and Development)
Pelatihan dan Pengembangan (Training and Development)Naila Farhani Azka
 
Webinar menyusun uraian jabatan 22 8-2020 by dadang budiaji
Webinar menyusun uraian jabatan 22 8-2020 by dadang budiajiWebinar menyusun uraian jabatan 22 8-2020 by dadang budiaji
Webinar menyusun uraian jabatan 22 8-2020 by dadang budiajiDadang Budiaji
 
Kebijakan dan praktik sumber daya manusia
Kebijakan dan praktik sumber daya manusiaKebijakan dan praktik sumber daya manusia
Kebijakan dan praktik sumber daya manusiaPanca Titis
 
PEMETAAN RAPOR MUTU DAN TINDAK LANJUTNYA.pptx
PEMETAAN RAPOR MUTU DAN TINDAK LANJUTNYA.pptxPEMETAAN RAPOR MUTU DAN TINDAK LANJUTNYA.pptx
PEMETAAN RAPOR MUTU DAN TINDAK LANJUTNYA.pptxAbdulKadir769481
 
Profesi guru
Profesi guruProfesi guru
Profesi gurukie242004
 
PSO#8 Transformasi PPD. Pelan Pembangunan Pendidikan Pahang 2021-2030
PSO#8 Transformasi PPD. Pelan Pembangunan Pendidikan Pahang  2021-2030PSO#8 Transformasi PPD. Pelan Pembangunan Pendidikan Pahang  2021-2030
PSO#8 Transformasi PPD. Pelan Pembangunan Pendidikan Pahang 2021-2030almalek1
 

Similar to Bahan Paparan Bangkom LAN 041022 (2).pdf (20)

Building corporate university roadmap
Building corporate university roadmapBuilding corporate university roadmap
Building corporate university roadmap
 
Training & development
Training & developmentTraining & development
Training & development
 
Materi Analisis Kebutuhan Pengembangan Kompetensi.pptx
Materi Analisis Kebutuhan Pengembangan Kompetensi.pptxMateri Analisis Kebutuhan Pengembangan Kompetensi.pptx
Materi Analisis Kebutuhan Pengembangan Kompetensi.pptx
 
Resum administrasi ida ppt
Resum administrasi ida pptResum administrasi ida ppt
Resum administrasi ida ppt
 
Manajemen Kinerja (Pengembangan, Monitoring dan Evaluasi, Training)
Manajemen Kinerja (Pengembangan, Monitoring dan Evaluasi, Training)Manajemen Kinerja (Pengembangan, Monitoring dan Evaluasi, Training)
Manajemen Kinerja (Pengembangan, Monitoring dan Evaluasi, Training)
 
Rencana Pengkonsultasian
Rencana PengkonsultasianRencana Pengkonsultasian
Rencana Pengkonsultasian
 
Bahan penyamaan persepsi BKD jatim.pdf
Bahan penyamaan persepsi BKD jatim.pdfBahan penyamaan persepsi BKD jatim.pdf
Bahan penyamaan persepsi BKD jatim.pdf
 
Umi lathivah IAIN Surakarta
Umi lathivah IAIN Surakarta Umi lathivah IAIN Surakarta
Umi lathivah IAIN Surakarta
 
Presentasi Manajemen Sumber Daya Manusia
Presentasi Manajemen Sumber Daya ManusiaPresentasi Manajemen Sumber Daya Manusia
Presentasi Manajemen Sumber Daya Manusia
 
APIO-IASA.pptx
APIO-IASA.pptxAPIO-IASA.pptx
APIO-IASA.pptx
 
Link-link Materi Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL (to Improve Employee P...
Link-link Materi Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL (to Improve Employee P...Link-link Materi Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL (to Improve Employee P...
Link-link Materi Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL (to Improve Employee P...
 
Pengawasan dan penilaian satuan pendidikan.niabudiharti
Pengawasan dan penilaian satuan pendidikan.niabudihartiPengawasan dan penilaian satuan pendidikan.niabudiharti
Pengawasan dan penilaian satuan pendidikan.niabudiharti
 
Latihan HRM (human resource management)
Latihan HRM (human resource management)Latihan HRM (human resource management)
Latihan HRM (human resource management)
 
Pelatihan dan Pengembangan (Training and Development)
Pelatihan dan Pengembangan (Training and Development)Pelatihan dan Pengembangan (Training and Development)
Pelatihan dan Pengembangan (Training and Development)
 
Webinar menyusun uraian jabatan 22 8-2020 by dadang budiaji
Webinar menyusun uraian jabatan 22 8-2020 by dadang budiajiWebinar menyusun uraian jabatan 22 8-2020 by dadang budiaji
Webinar menyusun uraian jabatan 22 8-2020 by dadang budiaji
 
Kebijakan dan praktik sumber daya manusia
Kebijakan dan praktik sumber daya manusiaKebijakan dan praktik sumber daya manusia
Kebijakan dan praktik sumber daya manusia
 
PEMETAAN RAPOR MUTU DAN TINDAK LANJUTNYA.pptx
PEMETAAN RAPOR MUTU DAN TINDAK LANJUTNYA.pptxPEMETAAN RAPOR MUTU DAN TINDAK LANJUTNYA.pptx
PEMETAAN RAPOR MUTU DAN TINDAK LANJUTNYA.pptx
 
Profesi guru
Profesi guruProfesi guru
Profesi guru
 
Penilaian kinerja
Penilaian kinerjaPenilaian kinerja
Penilaian kinerja
 
PSO#8 Transformasi PPD. Pelan Pembangunan Pendidikan Pahang 2021-2030
PSO#8 Transformasi PPD. Pelan Pembangunan Pendidikan Pahang  2021-2030PSO#8 Transformasi PPD. Pelan Pembangunan Pendidikan Pahang  2021-2030
PSO#8 Transformasi PPD. Pelan Pembangunan Pendidikan Pahang 2021-2030
 

Recently uploaded

LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfChrodtianTian
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxmtsmampunbarub4
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxalalfardilah
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxc9fhbm7gzj
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxarnisariningsih98
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxsudianaade137
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfdemontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfIndri117648
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxDwiYuniarti14
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 

Recently uploaded (20)

LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfdemontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 

Bahan Paparan Bangkom LAN 041022 (2).pdf

  • 1. Jakarta, 4 Oktober 2022 PENGEMBANGAN KOMPETENSI PEGAWAI LAN Community of Practice Sistem Merit KASN Awan Hari Murtiadi dan Sabilla Ramadhiani F
  • 2. Pembahasan ANALISIS KEBUTUHAN PENGEMBANGAN KOMPETENSI 01 02 03 ANALISIS KESENJANGAN KOMPETENSI & KESENJANGAN KINERJA IMPLEMENTASI PENGEMBANGAN KOMPETENSI: PERENCANAAN, PELAKSANAAN DAN MONEV
  • 3. Profil SDM LAN • Politeknik STIA LAN Bandung 86 pegawai • Puslatbang PKASN 94 pegawai • LAN Jakarta 422 pegawai • Politeknik STIA LAN Jakarta 75 pegawai • Politeknik STIA LAN Makassar 73 pegawai • Puslatbang KMP 70 pegawai Puslatbang KDOD 49 pegawai Puslatbang KHAN 59 pegawai 928 Pejabat Struktural49 Fungsional 532 Fungsional (delayering) 103 Laki-laki: 468 org Perempuan: 460 org Per Juli 2022 Total Pegawai 68 345 331 3 104 72 4 1 S3 S2 S1 D4 D3 SMA/ STM/ SMEA SMP SD 5% 36% 54% 3% Statistik Pegawai Menurut Pendidikan
  • 4. ANALISIS KESENJANGAN KOMPETENSI & KESENJANGAN KINERJA
  • 5. TALENT MANAGEMENT “FINDING THE BEST TALENT” Review every year Talent Group C P Penilaian Pegawai oleh Komite MT Pemetaan Pegawai oleh Unit Pengelola SDM ke dalam 9 kategori Penetapan Talenta (Hipo) oleh Verifikator Talenta Persiapan oleh Unit Pengelola SDM dan Atasan Langsung Proses Talent Acquisition dikoordinasikan oleh Biro SDMU Hasil Penilaian Pegawai dipetakan ke dalam sembilan kuadran Verifikator adalah atasan langsung, atasan atasan langsung, pejabat setingkat atasan langsung Mengikuti proses Talent Development sesuai ICP dan IDP Mengikuti proses Development oleh SDM ICP IDP
  • 6. Identifikasi Talenta untuk Masuk ke Talent Pool Penilaian Potensial Penilaian Kinerja SKP Peer Review 360° 60% 40% Uji Potensi Uji Kompetensi 40% 60% Google Form Assessment Center SIKTKP Manajerial Sosial Kultural Teknis 20% 20% 20% Assessment Center Self Assessment dan Validasi Unit Kerja
  • 7. TALENT PROFILE/ REKAM JEJAK PERTIMBANGAN LAIN 1. Data personal 2. Kualifikasi Pendidikan 3. Usia 4. Pengalaman Jabatan 5. Masa Kerja 6. Pelatihan Kepemimpinan 7. Pelatihan Fungsional/Teknis 8. Pelatihan/Bimtek/ Kursus/Seminar dsb 9. Penghargaan/Lama Pengabdian 10. Hukuman disiplin 1. Kualifikasi Pendidikan dan Kesesuaian Pendidikan dan SKJ 2. Kreatifitas, Loyalitas dan Responsifitas 3. Penilaian TPK
  • 8. Agenda Style KEKUATAN & KEBUTUHAN PENINGKATAN STRENGTH POINT NEED IMPROVEMENT POINT 1. Mampu mengupayakan bekerja dengan baik serta bekerja patuh memenuhi tuntutan lembaga. 2. Kemampuan kerjasama yang kooperatif antar bagian dan mampu membangun suasana kerjasama yang terbuka di internal timnya sendiri. 3. Menunjukkan kemampuan komunikasi secara terbuka dan dapat mendengarkan dengan baik masukan atau feedback dari bawahan. 4. Mampu menyusun program pelayanan publik yang harus dilaksanakan secara konsisten dan berkesinambungan. 5. Mampu menjalankan peran kepemimpinan yang dapat membantu permasalahan bawahan dan memberikan pengembangan bagi bawahannya. 6. Menunjukkan kemampuan dalam melakukan pengelolaan kerja sehubungan dengan manajemen perubahan. 7. Mampu menciptakan rasa persatuan dan kesatuan di unit kerja dan lintas fungsi, berdasarkan sikap toleransi atas perbedaan dan keberagaman. 1. Keberanian dalam menentukan target kerja yang lebih menantang untuk dicapai dan dipertahankan. 2. Perlu mengembangkan diri untuk melakukan mitigasi resiko atas keputusan penting yang diambil. Hasil Pemetaan Gap Kompetensi Dalam MT LAN
  • 9. Agenda Style SARAN PENGEMBANGAN NO KOMPETENSI KEGIATAN PENGEMBANGAN TINDAKAN PENGEMBANGAN 1 ORIENTASI PADA HASIL Kegiatan Mandiri • Cobalah identifikasi mana proses kerja yang masih kurang efektif, kemudian minta masukan dari atasan atau rekan kerja, cara lain yang bisa dilakukan untuk membuat proses kerja menjadi lebih efektif. Kegiatan Bersama Orang Lain • Bersama tim kerja, inventarisir kendala untuk melakukan perbaikan dan lakukan review secara bertahap atas setiap proses kerja yang telah dilakukan untuk menilai apakah rencana dan pengelolaan atas tugas tersebut telah telah atau memerlukan perbaikan/penyesuaian. Proyek/Penugasan Khusus • Cobalah identifikasi mana proses kerja yang masih kurang efektif, kemudian minta masukan dari atasan atau rekan kerja, cara lain yang bisa dilakukan untuk membuat proses kerja menjadi lebih efektif. Seminar/Workshop • Performance Management System Training atau Self Development Training Membaca Buku/Artikel • The Magic of Thinking Big (David J. S) atau Principles of Personal Achievement: Langkah Dahsyat Meraih Kesuksesan Puncak (Napoleon Hill). 2 PENGAMBILAN KEPUTUSAN Kegiatan Mandiri • Minta ia menuliskan keputusan- keputusan yang sudah pernah diambil, sebagai dasar keputusan untuk permasalahan di lain waktu. Hasil Pemetaan Gap Kompetensi Dalam MT LAN
  • 10. Agenda Style Kegiatan Bersama Orang Lain • Berikan kesempatan kepada ybs untuk menganalisis permasalahan dengan menggunakan beberapa metode analisis, dan bandingkan hasil pengolahannya, lakukan diskusi untuk menentukan metode mana yang paling efektif untuk memecahkan masalah- masalah. • Dilibatkan dalam kelompok untuk mencari pemecahan masalah. Proyek/Penugasan Khusus • Cobalah melatih menggunakan SWOT analysis, untuk melihat gambaran secara global dan dari berbagai sudut pandang agar lebih luas pertimbangan dan pemikiran jauh ke depan. Seminar/Workshop • SWOT Analysis and Its Implementation in Strategic Plan • Problem Identification and Corrective Action • The Mind Mapping Technique Membaca Buku/Artikel • The Shapper Mind (Fred B. Chernow) • The Mind Map Book (Tony Buzan) Hasil Pemetaan Gap Kompetensi Dalam MT LAN
  • 11. No. Peserta 12/LAN/25NOV2019 Target Jabatan Eselon 2 Nama Peserta Abdullah Manshur Jabatan Sekarang Kabag Administrasi PK2AW Jenis Kelamin Laki-laki Pendidikan S2 Ekonomi Penyusunan Profil Pegawai Berdasarkan asesmen kompetensi pegawai
  • 12. Untuk melakukan self-assessment, pegawai harus terlebih dahulu mengetahui nama jabatan dan standar kompetensi jabatan pegawai. • Untuk JPT dan JA mengacu pada PerkaLAN 11/2020 tentang Standar Kompetensi Jabatan. • Untuk JF mengacu pada peraturan instansi Pembina JF masing-masing. Tiap pegawai melakukan self-assessment dengan obyektif. 1. Poksi SDM menyerahkan hasil self- assessment kepada atasan pegawai. 2. Menggunakan metode dialog. 3. Hasil validasi juga memuat catatan rencana pengembangan pegawai. Self- Assessment Persiapan Validasi Atasan Hasil validasi digunakan sebagai: 1. Dasar pemetaan gap kompetensi; dan 2. Basis perencanaan pengembangan kompetensi pegawai.
  • 13. Sampel Pemetaan Gap Kompetensi Teknis di Lingkungan Sekretariat Utama 25% 47% 23% 5% Kompeten Cukup Kompeten Kurang Kompeten Belum Kompeten Prioritas pengembangan kompetensi teknis 1. Peran Group Skill Owner dalam Pemetaan Gap Kompetensi dan Strategi Pembelajaran Pengembangan 2. Pelibatan Expert Internal dalam berbagai program pengembangan 3. Pengembangan kompetensi berbasis asesmen kompetensi
  • 15. Analisis Kebutuhan Pengembangan Kompetensi Berdasarkan hasil analisis kesenjangan kompetensi dan kesenjangan kinerja yang tertuang dalam IDP Kebutuhan Pengembangan Individu Berdasarkan hasil penyusunan dokumen kebutuhan pengembangan kompetensi unit kerja pada awal tahun Kebutuhan Pengembangan Unit Kerja Berdasarkan HCDP Kebutuhan Pengembangan Organisasi
  • 16. 4 • Rotasi • Konseling • Disciplinery Measures • Belajar Mandiri • E-Learning 7 • Project Assignment • Coaching • Tugas Belajar • Patok Banding • Detasering 9 • Job enrichment and enlargement • Pelatihan Struktural Kepemimpinan • Pelatihan Manajerial • Job Shadowing • Magang • Sekolah Kader • Detasering 2 • Pelatihan Teknis • Action – Based Learning • Konseling • Mentoring 5 • Challenging Task • Workshop • Pelatihan Teknis • E-Learning 8 • Project Assignment • Coaching • Tugas Belajar • Patok Banding • Detasering 1 • Konseling • Mentoring 3 • Pelatihan Teknis • Action – Based Learning • Belajar Mandiri • E-learning 6 • Knowledge Sharing • Literature Study • E-Learning Jalur Pengembangan Pegawai Berdasarkan Pemetaan Talenta
  • 17. Analisis Pemetaan Talenta Sebagai Dasar Pengembangan Kompetensi (1) Menggunakan metode assessment center Melalui metode Pekan Penilaian Kompetensi Teknis #TerencanadanTepatSasaran
  • 18. Analisis Pemetaan Talenta Sebagai Dasar Pengembangan Kompetensi (2) #TerencanadanTepatSasaran
  • 19. Analisis Pemetaan Talenta Sebagai Dasar Pengembangan Kompetensi (3) #TerencanadanTepatSasaran 1. Bahan evaluasi alokasi anggaran 2. Bahan evaluasi pemenuhan gap kompetensi pegawai dan pengembangan karir 3. Bahan evaluasi kebermanfaatan pengembangan pasca pelatihan
  • 21. Competency Development at A Glance Analisis Gap Kompetensi & Kinerja Analisis Kebutuhan Pengembangan Kompetensi Perencanaan Pengembangan Kompetensi Pelaksanaan Pengembangan Kompetensi Evaluasi Pengembangan Kompetensi
  • 22. SCHOOL COLLEGE ACADEMY STRATEGI TRANSFORMASIONAL ORGANISASI MANAJERIAL DAN SOSIAL KULTURAL STRATEGI PENINGKATAN INOVASI PENGUATAN INOVASI ORGANISASI STRATEGI DENGAN PENINGKATAN KINERJA ORGANISASI KOMPETENSI TEKNIS LEARNING FOCUS LEARNING DEVELOPMENT STRATEGY SMART LEARNING INFRASTRUCTURE KNOWLEDGE MANAGEMENT LEARNING SOLUTION DESIGN LEARNING SOLUTION DELIVERY SYSTEM House of LAN CORPU 01 03 Pengembangan Kompetensi melalui LAN Corpu STRATEGI PEMBELAJARAN INTEGRASI: ONLINE DAN OFF LINE METHODS Dasar Penerapan LAN CORPU: SE Sekretaris Utama LAN No. 2/S.1/HKM.02.3/2021 tentang Pedoman LAN Corporate University
  • 24. Pemanfaatan ASN Unggul Aksesibilitas 100% untuk seluruh pegawai LAN
  • 25. PerkaLAN No. 8 Tahun 2020 tentang Pedoman, Coaching, Mentoring dan Konseling Tindak lanjut pengembangan kompetensi jalur non klasikal Menciptakan keseragaman pemahaman para Coach, Coachee, Konselor, Konseli, Mentor, Mentee, dan pengelola SDM dalam menjalankan tugasnya
  • 26. COACHING Tujuan Coaching : § Mengarahkan coachee untuk menyelesaikan tugas yang diberikan secara khusus. § Mengembangkan kompetensi coachee dalam penyelesaian tugas-tugas yang diberikan. Coaching adalah proses pembimbingan peningkatan kinerja dan kompetensi antara coach, dengan coachee untuk menyelesaikan tugas yang diberikan oleh pimpinan.
  • 30. MENTORING Mentoring adalah sebuah metode yang digunakan untuk transfer informasi, pengalaman, pengetahuan dan sikap yang bertujuan untuk mengembangkan wawasan dan pemahaman mentee dalam penyelesaian pekerjaan dan pengembangan kariernya. Tujuan Mentoring: § Terciptanya komunikasi antara mentor (atasan) dengan mentee (bawahan) dalam hal permasalahan atau hambatan dalam pelaksanaan kerja yang dihadapi oleh pegawai First skill § Terwujudnya strategi untuk memperbaiki kinerja pegawai § Terbangunnya hubungan yang berkelanjutan dan saling mendukung antara mentor dan mentee dalam semangat tim § Tergalinya informasi kemampuan mentee serta kompetensi yang akan dikembangkan untuk pengembangan karir mentee
  • 32. Konseling Tujuan Konseling : § Teridentifikasinya masalah perilaku kinerja yang di hadapi Pegawai Negeri Sipil § Menyediakan fasilitas (konselor) untuk perubahan perilaku § Terciptanya solusi permasalahan perilaku kinerja § Tercapainya target kinerja Konseling adalah sebuah metode yang digunakan untuk menemukan dan mengatasi masalah emosional yang dihadapi oleh konseli melalui teknik terapi tertentu.
  • 33. Tahapan Pelaksanaan Konseling Penetapan Konseli Proses Konseling Penetapan Hasil dan Tindak Lanjut 1. Tindak lanjut hasil feedback asesmen. 2. Pengajuan mentor untuk pegawai yang dirasa perlu untuk mendapatkan konseling atau yang mendapatkan nilai kinerja dibawah standar minimal. Pegawai yang bersangkutan menemui konselor yang telah ditetapkan untuk melakukan proses konseling dengan berkoordinasi dengan unit yang mengelola SDM Konselor kemudian menetapkan hasil dari konseling tersebut untuk ditindaklajuti dengan berkoordinasi dengan atasan langsung.