SlideShare a Scribd company logo
1 of 15
KOLOID
Oleh:
Gresiana Khoirotul Badriyah (12030194009)
Ajeng Purwaning Asih (12030194054)
Definisi
• Sistem koloid adalah suatu bentuk
campuran yang keadaannya terletak
antara larutan dan suspensi (campuran
kasar)
• Koloid nya sendiri dapat didefinisikan
sebagai sistem heterogen dimana
“didispersikan” ke dalam suatu media
yang homogen
• Koloid Homogen
Makroskopis
• Koloid Heterogen
Mikroskopis
• Pada koloid zat yang di dispersikan disebut
Fase Dispersi dan medium yang digunakan
untuk mendispersi adalah Medium Dispersi
• Fase Dispersi bersifat diskontinu (terputus-
putus), tapi kalau Medium Dispersi bersifat
kontinu
• Contohnya susu dengan air, yang berperan
sebagai fase dispersi: lemak dan medium
dispersinya: air
Perbandingan Sifat Larutan, Koloid, dan Suspensi
Larutan
(dispersi molekuler)
Koloid
(dispersi koloid)
Suspensi
(dispersi kasar)
Contoh: larutan gula
dalam air
Contoh: campuran susu
dengan air
Contoh: campuran tepung
terigu dengan air
1. Bersifat Homogen
walaupun menggunakan
mikroskop ultra
1. Secara makroskopis
bersifat homogen ketika
diamati oleh makroskop.
Heterogen bila diamati
menggunakan mikroskop
ultra
1. Bersifat heterogen
2. Semua partikel
berukuran kurang dari 1
nm
2. Berukuran antara 1
nm-100 nm
2. Berukuran lebih besar
dari 100 nm
3. Satu fase 3. Dua fase 3. Dua fase
4. stabil 4. Stabil pada umumnya 4. Tidak stabil
5. Tidak dapat disaring 5. Tidak dapat disaring 5. Dapat disaring
Jenis-jenis koloid
A. Aerosol
Sistem koloid dari partikel padat atau cair
yang terdispersi dalam gas
Contoh aerosol padat: asap dan debu pada
udara
Contoh aerosol cair: kabut dan awan
B. Sol
Sistem koloid dari partikel padat yang
terdispersi dalam zat cair
Contoh sol: air sungai, sol sabun, sol
detergen, tinta tulis, dan cat
C. Emulsi
• Sistem koloid dari zat cair yang terdispersi,
syarat terjadinya emulsi adalah kedua zat
cair tersebut tidak saling melarutkan
• Emulsi dapat digolongkan sebagai berikut:
Emulsi minyak dalam air (M/A): santan,
susu, dan lateks
Emulsi air dalam minyak (A/M): mayonise,
minyak bumi, minyak ikan
D. Buih
Dari gas terdispersi dalam zat cair diperlukan
zat pembuih untuk menstabilkan buih
E. Gel
Koloid yang setengah kaku (antara padat
dan cair) terbentuk dari suatu sol yang zat
terdispersinya mengadsorpsi medium
dispersinya
Sifat-sifat koloid
1. efek Tyndall
Mengenali sistem koloid dengan memberikan seberkas
cahaya kepadanya
Contohnya:
 Terjadinya warna biru di langit pada siang hari dan
warna merah atau jingga di langit pada saat matahari
terbenam di ufuk barat.
 Sorot lampu proyektor di gedung bioskop akan tampak
jelas ketika ada asap rokok.
 Sorot lampu mobil pada malam yang berkabut.
 Berkas sinar matahari yang melalui celah daun
pepohonan pada pagi hari yang berkabut.
2. gerak Brown
Gerak zig-zag pada partikel koloid apabila
dilihat menggunakan mikroskop ultra.
Terjadi akibat tumbukan yang tidak
seimbang dari molekul-molekul medium
terhadap partikel koloid.
3. muatan Koloid
A. elektrofelesis
Partikel koloid yang bergerak pada
medan listrik
B. adsorpsi
Kemampuan menyerap ion atau muatan
listrik pada permukaannya
4. Koagulasi (Penggumpalan partikel
koloid)
Koloid yang bermuatan negatif akan
digumpalkan ke anoda, sedangkan koloid
yang bermuatan positif digumpalkan ke
katoda
5. Koloid Pelindung
Suatu koloid yang dapat melindungi koloid
lain dengan cara membungkus koloid yang
sudah terdispersi sehingga tidak dapat lagi
berkelompok
6. Dialisis
Penghilang ion-ion yang mengganggu
ketika pembuatan suatu koloid
7. Koloid Liofil dan Liofob
a. Liofil: terjadinya antara zat yang tedispersi
dengan mediumnya. Koloid liofil ini suka
cairan. Hidrofil adalah sebutan untuk liofil,
tapi medium dispersi yang dipakai adalah
air
b. Liofob: terjadinya antara zat yang
terdispersi dengan mediumnya. Tidak suka
cairan. Hidrofob adalah sebutan untuk
liofob, tapi medium dispersinya yang
dipakai adalah air

More Related Content

Similar to KOLOID.pptx

Makalah koloid 3
Makalah koloid 3Makalah koloid 3
Makalah koloid 3Warnet Raha
 
Sistem Koloid, Kelas 2 IPA 3 SMA Budimulia Pematangsiantar
Sistem Koloid, Kelas 2 IPA 3 SMA Budimulia PematangsiantarSistem Koloid, Kelas 2 IPA 3 SMA Budimulia Pematangsiantar
Sistem Koloid, Kelas 2 IPA 3 SMA Budimulia PematangsiantarJean Tambunan
 
Sistem koloid (presentasi)
Sistem koloid (presentasi)Sistem koloid (presentasi)
Sistem koloid (presentasi)Dian Pratiwi
 
Bab 9 koloid kelas xi
Bab 9 koloid kelas xiBab 9 koloid kelas xi
Bab 9 koloid kelas xiSinta Sry
 
Rizal dwi saputra xi ipa 2
Rizal dwi saputra    xi ipa 2Rizal dwi saputra    xi ipa 2
Rizal dwi saputra xi ipa 2rizaldwi2
 
Bab9koloidkelasxi 141109050351-conversion-gate02
Bab9koloidkelasxi 141109050351-conversion-gate02Bab9koloidkelasxi 141109050351-conversion-gate02
Bab9koloidkelasxi 141109050351-conversion-gate02sanoptri
 
Paper Koloid kelompok III
Paper Koloid kelompok IIIPaper Koloid kelompok III
Paper Koloid kelompok IIILisa Pinto
 
Makalah sistem koloid (cutnyak)
Makalah sistem koloid (cutnyak)Makalah sistem koloid (cutnyak)
Makalah sistem koloid (cutnyak)Tjoetnyak Izzatie
 
Koloid (kimia) wafa' mufidah xii ipa 2
Koloid (kimia) wafa' mufidah xii ipa 2Koloid (kimia) wafa' mufidah xii ipa 2
Koloid (kimia) wafa' mufidah xii ipa 2Paarief Udin
 
Kimia Kelas 11 - 17. KOLOID.pdf
Kimia Kelas 11 - 17. KOLOID.pdfKimia Kelas 11 - 17. KOLOID.pdf
Kimia Kelas 11 - 17. KOLOID.pdfazzamazmya02
 

Similar to KOLOID.pptx (20)

Makalah koloid 3
Makalah koloid 3Makalah koloid 3
Makalah koloid 3
 
Makalah koloid 3
Makalah koloid 3Makalah koloid 3
Makalah koloid 3
 
1_KOLOID REVISI.ppt
1_KOLOID REVISI.ppt1_KOLOID REVISI.ppt
1_KOLOID REVISI.ppt
 
Koloid
KoloidKoloid
Koloid
 
Sistem Koloid, Kelas 2 IPA 3 SMA Budimulia Pematangsiantar
Sistem Koloid, Kelas 2 IPA 3 SMA Budimulia PematangsiantarSistem Koloid, Kelas 2 IPA 3 SMA Budimulia Pematangsiantar
Sistem Koloid, Kelas 2 IPA 3 SMA Budimulia Pematangsiantar
 
Sistem koloid
Sistem koloidSistem koloid
Sistem koloid
 
Sistem koloid (presentasi)
Sistem koloid (presentasi)Sistem koloid (presentasi)
Sistem koloid (presentasi)
 
Bab 9 koloid kelas xi
Bab 9 koloid kelas xiBab 9 koloid kelas xi
Bab 9 koloid kelas xi
 
Rizal dwi saputra xi ipa 2
Rizal dwi saputra    xi ipa 2Rizal dwi saputra    xi ipa 2
Rizal dwi saputra xi ipa 2
 
Bab 10 koloid
Bab 10 koloidBab 10 koloid
Bab 10 koloid
 
Bab 10 koloid
Bab 10 koloidBab 10 koloid
Bab 10 koloid
 
Bab10 koloid | Kimia Kelas XI
Bab10 koloid | Kimia Kelas XIBab10 koloid | Kimia Kelas XI
Bab10 koloid | Kimia Kelas XI
 
Bab10 kol
Bab10 kolBab10 kol
Bab10 kol
 
Bab9koloidkelasxi 141109050351-conversion-gate02
Bab9koloidkelasxi 141109050351-conversion-gate02Bab9koloidkelasxi 141109050351-conversion-gate02
Bab9koloidkelasxi 141109050351-conversion-gate02
 
Paper Koloid kelompok III
Paper Koloid kelompok IIIPaper Koloid kelompok III
Paper Koloid kelompok III
 
Makalah koloid3
Makalah koloid3Makalah koloid3
Makalah koloid3
 
Makalah sistem koloid (cutnyak)
Makalah sistem koloid (cutnyak)Makalah sistem koloid (cutnyak)
Makalah sistem koloid (cutnyak)
 
Koloid (kimia) wafa' mufidah xii ipa 2
Koloid (kimia) wafa' mufidah xii ipa 2Koloid (kimia) wafa' mufidah xii ipa 2
Koloid (kimia) wafa' mufidah xii ipa 2
 
Sistem koloid
Sistem koloidSistem koloid
Sistem koloid
 
Kimia Kelas 11 - 17. KOLOID.pdf
Kimia Kelas 11 - 17. KOLOID.pdfKimia Kelas 11 - 17. KOLOID.pdf
Kimia Kelas 11 - 17. KOLOID.pdf
 

Recently uploaded

Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerakAksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerakDianPermana63
 
KISI KISI SAS GENAP-PAI 7- KUMER-2023.doc
KISI KISI SAS GENAP-PAI 7- KUMER-2023.docKISI KISI SAS GENAP-PAI 7- KUMER-2023.doc
KISI KISI SAS GENAP-PAI 7- KUMER-2023.docriska190321
 
1.4.a.4.3. Keyakinan Kelas tuga mandiri calon guru penggerak.pdf
1.4.a.4.3. Keyakinan Kelas tuga mandiri calon guru penggerak.pdf1.4.a.4.3. Keyakinan Kelas tuga mandiri calon guru penggerak.pdf
1.4.a.4.3. Keyakinan Kelas tuga mandiri calon guru penggerak.pdfindahningsih541
 
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx.pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx.pptxAksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx.pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx.pptxAgusSuarno2
 
Modul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannya
Modul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannyaModul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannya
Modul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannyaNovi Cherly
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik Widarsih
Tugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik WidarsihTugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik Widarsih
Tugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik Widarsihninikwidarsih44
 
Tugas PGP Keyakinan Kelas Modul 1.4 SMKN
Tugas PGP Keyakinan Kelas Modul 1.4 SMKNTugas PGP Keyakinan Kelas Modul 1.4 SMKN
Tugas PGP Keyakinan Kelas Modul 1.4 SMKNssuser419260
 
Laporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdf
Laporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdfLaporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdf
Laporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdfSriHandayaniLubisSpd
 
LAPORAN PARTISIPAN OBSERVER sdn 211.docx
LAPORAN PARTISIPAN OBSERVER sdn 211.docxLAPORAN PARTISIPAN OBSERVER sdn 211.docx
LAPORAN PARTISIPAN OBSERVER sdn 211.docxSriHandayaniLubisSpd
 
tugas 1.4 keyakinan kelas tugas mandiri.pdf
tugas 1.4 keyakinan kelas tugas mandiri.pdftugas 1.4 keyakinan kelas tugas mandiri.pdf
tugas 1.4 keyakinan kelas tugas mandiri.pdfindahningsih541
 
Deskripsi Penilaian K13Penilaian kurikulum 2013 pada rapor pendidikan.
Deskripsi Penilaian K13Penilaian kurikulum 2013 pada rapor pendidikan.Deskripsi Penilaian K13Penilaian kurikulum 2013 pada rapor pendidikan.
Deskripsi Penilaian K13Penilaian kurikulum 2013 pada rapor pendidikan.AndiLukman13
 
form Tindak Lanjut Observasi Penilaian Kinerja PMM
form Tindak Lanjut Observasi Penilaian Kinerja PMMform Tindak Lanjut Observasi Penilaian Kinerja PMM
form Tindak Lanjut Observasi Penilaian Kinerja PMMAgungJakaNugraha1
 
Master 2_Modul 4_Percakapan Coaching.pdf
Master 2_Modul 4_Percakapan Coaching.pdfMaster 2_Modul 4_Percakapan Coaching.pdf
Master 2_Modul 4_Percakapan Coaching.pdfbasoekyfaqod2
 
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?AdePutraTunggali
 
#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptx
#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptx#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptx
#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptxyeniyoramapalimdam
 
Soal BAB 6 IPAS KELAS 4.doc tentang kebudayaan
Soal BAB 6 IPAS KELAS 4.doc tentang kebudayaanSoal BAB 6 IPAS KELAS 4.doc tentang kebudayaan
Soal BAB 6 IPAS KELAS 4.doc tentang kebudayaanressyefrina15
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Lokakarya Kepemimpinan Sekolah 1_Mei 2024.pptx
Lokakarya Kepemimpinan Sekolah 1_Mei 2024.pptxLokakarya Kepemimpinan Sekolah 1_Mei 2024.pptx
Lokakarya Kepemimpinan Sekolah 1_Mei 2024.pptxHermawati Dwi Susari
 
Revisi Kumpulan LK Workshop perdirjen 7327.pptx
Revisi Kumpulan LK Workshop perdirjen 7327.pptxRevisi Kumpulan LK Workshop perdirjen 7327.pptx
Revisi Kumpulan LK Workshop perdirjen 7327.pptxRazefZulkarnain1
 

Recently uploaded (20)

Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerakAksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
 
KISI KISI SAS GENAP-PAI 7- KUMER-2023.doc
KISI KISI SAS GENAP-PAI 7- KUMER-2023.docKISI KISI SAS GENAP-PAI 7- KUMER-2023.doc
KISI KISI SAS GENAP-PAI 7- KUMER-2023.doc
 
1.4.a.4.3. Keyakinan Kelas tuga mandiri calon guru penggerak.pdf
1.4.a.4.3. Keyakinan Kelas tuga mandiri calon guru penggerak.pdf1.4.a.4.3. Keyakinan Kelas tuga mandiri calon guru penggerak.pdf
1.4.a.4.3. Keyakinan Kelas tuga mandiri calon guru penggerak.pdf
 
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx.pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx.pptxAksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx.pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx.pptx
 
Modul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannya
Modul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannyaModul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannya
Modul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannya
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik Widarsih
Tugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik WidarsihTugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik Widarsih
Tugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik Widarsih
 
Tugas PGP Keyakinan Kelas Modul 1.4 SMKN
Tugas PGP Keyakinan Kelas Modul 1.4 SMKNTugas PGP Keyakinan Kelas Modul 1.4 SMKN
Tugas PGP Keyakinan Kelas Modul 1.4 SMKN
 
Laporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdf
Laporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdfLaporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdf
Laporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdf
 
LAPORAN PARTISIPAN OBSERVER sdn 211.docx
LAPORAN PARTISIPAN OBSERVER sdn 211.docxLAPORAN PARTISIPAN OBSERVER sdn 211.docx
LAPORAN PARTISIPAN OBSERVER sdn 211.docx
 
tugas 1.4 keyakinan kelas tugas mandiri.pdf
tugas 1.4 keyakinan kelas tugas mandiri.pdftugas 1.4 keyakinan kelas tugas mandiri.pdf
tugas 1.4 keyakinan kelas tugas mandiri.pdf
 
Deskripsi Penilaian K13Penilaian kurikulum 2013 pada rapor pendidikan.
Deskripsi Penilaian K13Penilaian kurikulum 2013 pada rapor pendidikan.Deskripsi Penilaian K13Penilaian kurikulum 2013 pada rapor pendidikan.
Deskripsi Penilaian K13Penilaian kurikulum 2013 pada rapor pendidikan.
 
form Tindak Lanjut Observasi Penilaian Kinerja PMM
form Tindak Lanjut Observasi Penilaian Kinerja PMMform Tindak Lanjut Observasi Penilaian Kinerja PMM
form Tindak Lanjut Observasi Penilaian Kinerja PMM
 
Master 2_Modul 4_Percakapan Coaching.pdf
Master 2_Modul 4_Percakapan Coaching.pdfMaster 2_Modul 4_Percakapan Coaching.pdf
Master 2_Modul 4_Percakapan Coaching.pdf
 
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
 
#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptx
#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptx#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptx
#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptx
 
Soal BAB 6 IPAS KELAS 4.doc tentang kebudayaan
Soal BAB 6 IPAS KELAS 4.doc tentang kebudayaanSoal BAB 6 IPAS KELAS 4.doc tentang kebudayaan
Soal BAB 6 IPAS KELAS 4.doc tentang kebudayaan
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Lokakarya Kepemimpinan Sekolah 1_Mei 2024.pptx
Lokakarya Kepemimpinan Sekolah 1_Mei 2024.pptxLokakarya Kepemimpinan Sekolah 1_Mei 2024.pptx
Lokakarya Kepemimpinan Sekolah 1_Mei 2024.pptx
 
Revisi Kumpulan LK Workshop perdirjen 7327.pptx
Revisi Kumpulan LK Workshop perdirjen 7327.pptxRevisi Kumpulan LK Workshop perdirjen 7327.pptx
Revisi Kumpulan LK Workshop perdirjen 7327.pptx
 

KOLOID.pptx

  • 1. KOLOID Oleh: Gresiana Khoirotul Badriyah (12030194009) Ajeng Purwaning Asih (12030194054)
  • 2. Definisi • Sistem koloid adalah suatu bentuk campuran yang keadaannya terletak antara larutan dan suspensi (campuran kasar) • Koloid nya sendiri dapat didefinisikan sebagai sistem heterogen dimana “didispersikan” ke dalam suatu media yang homogen
  • 3. • Koloid Homogen Makroskopis • Koloid Heterogen Mikroskopis
  • 4. • Pada koloid zat yang di dispersikan disebut Fase Dispersi dan medium yang digunakan untuk mendispersi adalah Medium Dispersi • Fase Dispersi bersifat diskontinu (terputus- putus), tapi kalau Medium Dispersi bersifat kontinu • Contohnya susu dengan air, yang berperan sebagai fase dispersi: lemak dan medium dispersinya: air
  • 5. Perbandingan Sifat Larutan, Koloid, dan Suspensi Larutan (dispersi molekuler) Koloid (dispersi koloid) Suspensi (dispersi kasar) Contoh: larutan gula dalam air Contoh: campuran susu dengan air Contoh: campuran tepung terigu dengan air 1. Bersifat Homogen walaupun menggunakan mikroskop ultra 1. Secara makroskopis bersifat homogen ketika diamati oleh makroskop. Heterogen bila diamati menggunakan mikroskop ultra 1. Bersifat heterogen 2. Semua partikel berukuran kurang dari 1 nm 2. Berukuran antara 1 nm-100 nm 2. Berukuran lebih besar dari 100 nm 3. Satu fase 3. Dua fase 3. Dua fase 4. stabil 4. Stabil pada umumnya 4. Tidak stabil 5. Tidak dapat disaring 5. Tidak dapat disaring 5. Dapat disaring
  • 6. Jenis-jenis koloid A. Aerosol Sistem koloid dari partikel padat atau cair yang terdispersi dalam gas Contoh aerosol padat: asap dan debu pada udara Contoh aerosol cair: kabut dan awan
  • 7. B. Sol Sistem koloid dari partikel padat yang terdispersi dalam zat cair Contoh sol: air sungai, sol sabun, sol detergen, tinta tulis, dan cat
  • 8. C. Emulsi • Sistem koloid dari zat cair yang terdispersi, syarat terjadinya emulsi adalah kedua zat cair tersebut tidak saling melarutkan • Emulsi dapat digolongkan sebagai berikut: Emulsi minyak dalam air (M/A): santan, susu, dan lateks Emulsi air dalam minyak (A/M): mayonise, minyak bumi, minyak ikan
  • 9. D. Buih Dari gas terdispersi dalam zat cair diperlukan zat pembuih untuk menstabilkan buih E. Gel Koloid yang setengah kaku (antara padat dan cair) terbentuk dari suatu sol yang zat terdispersinya mengadsorpsi medium dispersinya
  • 10. Sifat-sifat koloid 1. efek Tyndall Mengenali sistem koloid dengan memberikan seberkas cahaya kepadanya Contohnya:  Terjadinya warna biru di langit pada siang hari dan warna merah atau jingga di langit pada saat matahari terbenam di ufuk barat.  Sorot lampu proyektor di gedung bioskop akan tampak jelas ketika ada asap rokok.  Sorot lampu mobil pada malam yang berkabut.  Berkas sinar matahari yang melalui celah daun pepohonan pada pagi hari yang berkabut.
  • 11. 2. gerak Brown Gerak zig-zag pada partikel koloid apabila dilihat menggunakan mikroskop ultra. Terjadi akibat tumbukan yang tidak seimbang dari molekul-molekul medium terhadap partikel koloid.
  • 12. 3. muatan Koloid A. elektrofelesis Partikel koloid yang bergerak pada medan listrik B. adsorpsi Kemampuan menyerap ion atau muatan listrik pada permukaannya
  • 13. 4. Koagulasi (Penggumpalan partikel koloid) Koloid yang bermuatan negatif akan digumpalkan ke anoda, sedangkan koloid yang bermuatan positif digumpalkan ke katoda
  • 14. 5. Koloid Pelindung Suatu koloid yang dapat melindungi koloid lain dengan cara membungkus koloid yang sudah terdispersi sehingga tidak dapat lagi berkelompok 6. Dialisis Penghilang ion-ion yang mengganggu ketika pembuatan suatu koloid
  • 15. 7. Koloid Liofil dan Liofob a. Liofil: terjadinya antara zat yang tedispersi dengan mediumnya. Koloid liofil ini suka cairan. Hidrofil adalah sebutan untuk liofil, tapi medium dispersi yang dipakai adalah air b. Liofob: terjadinya antara zat yang terdispersi dengan mediumnya. Tidak suka cairan. Hidrofob adalah sebutan untuk liofob, tapi medium dispersinya yang dipakai adalah air