SlideShare a Scribd company logo
1 of 12
| TAPM Kemendesa, PDTT – Kabupaten Alor NTT
KEBIJAKAN PENGGUNAAN DAN PENGELOLAAN
DANA DESA TAHUN ANGGARAN 2022
KEBIJAKAN DUKUNGAN PROGRAM KETAHANAN
PANGAN DAN HEWANI DESA MINIMAL 20%
BESERTA CONTOH KEGIATANNYA
Real Estate
PERATURAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA
NOMOR 104 TAHUN 2021 TENTANG PENJABARAN APBN
TAHUN ANGGARAN 2022 PASAL 5 AYAT (4)
BLT-DD MINIMAL 40%
Program perlindungan sosial berupa bantuan
langsung tunai desa paling sedikit 40%
KETAHANAN PANGAN DESA MINIMAL 20%
Program ketahanan pangan dan hewani paling
sedikit 20%
DUKUNGAN PENDANAAN PENANGAN COVID-19 MIN. 8%
Dukungan pendanaan penanganan Corono Virus
Disease 2019 (COVID-19) paling sedikit 8%
PROGRAM SEKTOR PRIORITAS LAINNYA
Program sektor prioritas lainnya yang diatur melalui
Permendes, PDTT RI Nomor 7 Tahun 2021 tentang
PPDD 2022
AGB
#AGB
Ketahanan Pangan adalah kondisi
terpenuhinya Pangan bagi negara
sampai dengan perseorangan, yang
tercermin dari tersedianya Pangan yang
cukup, baik jumlah maupun mutunya,
aman, beragam, bergizi, merata, dan
terjangkau serta tidak bertentangan
dengan agama, keyakinan, dan budaya
masyarakat, untuk dapat hidup sehat,
aktif, dan produktif secara berkelanjutan.
“UU Nomor 18 Tahun 2012 Tentang Pangan
Pasal 1 Ayat 4”
DEFINISI
KETAHANAN PANGAN
Real Estate
MENUJU KETAHANAN PANGAN DESA
INDIVIDU
Pengelolaan basis produksi pangan
berbasis individual
POKMAS
Pengelolaan basis produksi pangan
berbasis Keompok Masyarakat
BUM Desa
Pengelolaan produksi pangan berbasis
Usaha
Ketahanan Pangan
Menurut WHO
World Health Organization (WHO) mendefinisikan
tiga komponen utama ketahanan pangan, yaitu
ketersediaan pangan, akses pangan, dan pemanfaatan
pangan. Ketersediaan pangan adalah kemampuan
memiliki sejumlah pangan yang cukup untuk
kebutuhan dasar. Akses pangan adalah kemampuan
memiliki sumber daya, secara ekonomi maupun fisik,
untuk mendapatkan bahan pangan bernutrisi.
Pemanfaatan pangan adalah kemampuan dalam
memanfaatkan bahan pangan dengan benar dan tepat
secara proporsional, Food and Agriculture
Organization (FAO) atau Organisasi Pangan dan
Pertanian Dunia menambahkan komponen keempat,
yaitu kestabilan dari ketiga komponen tersebut dalam
kurun waktu yang panjang
AGB
Real Estate
KETAHANAN PANGAN BERDASARKAN PRIORITAS
PENGGUNAAN DANA DESA T.A 2022
Pasal 5 Ayat (4) huruf b
Pasal 32 Ayat (1) huruf b, &
Pasal 33
Pasal 6 Ayat (2) huruf b, dan Lamp
Permendes Hal. 21 Huruf C angka 5
Perpres hanya mengatur
penggunaan minimum 20%
untuk Program Ketahanan
Pangan.
Ketentuan penggunaan DD untuk
Ketahanan pangan sama dengan
perpres, dan dijelaskan
selanjutnya pada pasal 33
Pemdes melakukan penyesuaian
kegiatan ketahanan pangan dan
hewani sesuai dengan
karakteristik dan potensi Desa.
Penguatan ketahanan pangan nabati dan
hewani untuk wujudkan desa tanpa
kelaparan (Tujuan SDGs Desa ke-2).
Selanjutnya dijelaskan pada Lamp.
Permendes, penguatan ketahanan pangan
dimaksud a.n :
1. Pengembangan usaha pertanian,
perkebunan, perhutanan, peternakan
dan/atau perikanan;
2. Pembangunan lumbung pangan desa;
3. Pengelolaan pasca panen;
4. Penguatan ketahanan pangan lainnya
sesuai kewenangan desa dan di
putuskan dalam musdes.
PERPRES 104-2021 PMK 190-2021 PERMENDES 7-2021
AGB
Pendekatan Ketahanan
Pangan Berdasarkan
Permendes PPDD
PADAT KARYA TUNAI
DESA (PKTD)
PKTD yang kegiatannya
mendukung Program
Ketahanan Pangan Desa
KONVERGENSI STUNTING
Ketahanan Pangan untuk
mendukung program
Konvergensi Stunting
Terdapat beberapa macam pendekatan yang definisikan oleh
Permendesa 7-2021 mengenai Program Ketahanan Pangan Nabati
dan Hewani. Antara lain sebagai berikut :
Pertama, Pengembangan usaha pertanian, perkebunan,
perhutanan, peternakan dan/atau perikanan; Pembangunan
lumbung pangan desa; dan Pengelolaan pasca panen.
Kedua, (Hal. 22) Kegiatan dan strategi ketahanan pangan untuk
mendukung percepatan stunting, seperti pendayagunaan
pekarangan keluarga dan TKD untuk pembangunan kandang,
kolam, dan kebun.
Ketiga, (Hal. 22) Kegiatan PKTD untuk mendukung program
ketahanan pangan seperti pemanfaatan lahan kosong warga untuk
tanaman pangan dan perkebunan, pemanfaatan lahan kosong miliki
warga untuk penanaman sayuran, tambahan penyertaan modal
bumdes kepada produksi yang menguntungkan di Desa,
pemeliharaan bangunan pasar, dll
Real Estate
KOMPONEN UTAMA KETAHANAN PANGAN
MENURUT WHO DAN WFO VERSI DESA
KETERSEDIAAN PANGAN
Upaya Desa untuk memenuhi
sejumlah pangan yang cukup
untuk kebutuhan dasar
PEMANFAATAN PANGAN
kemampuan Desa dalam
memanfaatkan bahan
pangan dengan benar dan
tepat secara proporsional
BERKELANJUTAN
kestabilan dari ketiga komponen
tersebut dalam kurun waktu yang
panjang
AKSES PANGAN
kemampuan Desa memiliki
sumber daya, secara ekonomi
maupun fisik, untuk
mendapatkan bahan pangan
bernutrisi
03
01
04
02
AGB
Real Estate
STRATEGI PENGUATAN PANGAN
TERCAPAINYA
KEDAULATAN
PANGAN/MAYARAK
AT BERDAYA ATAS
PANGANNYA
DI ERA PANDEMI COVID-19
1.
Mendekatkan sumber produksi
pangart kepada konsumen
dengan harga terjangkau
PENGUATAN
ASKSESBILITAS PANGAN
Mendorong masyarakat untuk
mengkonsumsi pangan B2SA
PENGUATAN
PEMANFAATAN PANGAN
Meningkatkan produksi
pangan beragam, bergizi
seimbang dan aman (B2SA)
PENGUATAN
KETERSEDIAAN PANGAN
#AGB
Pada dasarnya terdapat tiga strategi
penguatan pangan di Desa, antara lain :
1. PENGUATAN KETERSEDIAAN PANGAN
yang bertujuan untuk Meningkatkan produksi
pangan beragam, bergizi seimbang dan
aman (B2SA)
2. PENGUATAN PEMANFAATAN PANGAN,
yang bertujuan untuk Mendorong
masyarakat untuk mengkonsumsi pangan
B2SA
3. PENGUATAN ASKSESBILITAS PANGAN
yang bertujuan untuk Mendekatkan sumber
produksi pangan kepada konsumen dengan
harga terjangkau
STRATEGI PEMENUHAN
KETAHANAN PANGAN
CONTOH KEGIATAN PADA PROGRAM
KETEHANAN PANGAN DI DESA
“UNTUK PEMENUHAN KOMPONEN KETERSEDIAAN PANGAN”
PERMENDES 7/2021
“JENIS KEGIATAN”
PERMENDAGRI 20/2018
“KODEFIKASI KEGIATAN”
KETERANGAN
Pembangunan kandang ayam petelur, Bebek,
Kambing, atau Sapi.
Pemberdayaan Masy, Sub Bid. Pertanian &
Peternakan, Keg. Peningkatan Produksi
Peternakan (Alat Produksi, pengeolahan
peternakan, kandang, dll)
Memenuhi kebutuhan pangan
nabati dan hewani, aspek
pengelolaan dapat perseorangan,
kelompok, BUMDesa “disarankan
untuk menjaga keberlanjutan
dikelola berbasis kelompok atau
BUMDesa”
Pemberian Bantuan Alat Produksi Makanan
Ternak
Pendayagunaan lahan TKD dan lahan
pekarangan keluarga untuk pembangunan
kandang, kolam, kebun (pembangunan kolam
ikan air tawar/laut, pembangunan grend house
untuk tanaman sayur, tanaman obat, dll)
Pemberdayaan Masy, Sub Bid. Pertanian &
Peternakan, Keg. Penguatan Ketahanan
Pangan tingkat Desa (lumbung desa, dll)
Penguatan ketahanan pangan desa lainnya
sesuai kewenangan desa dan diputuskan
dalam musdes (pengadaan bibit ikan lele,
pengadaan hewan ternak, bibit sayur, dll)
Pemberdayaan Masy, Sub Bid. Kelautan &
Perikanan Keg. Bantuan Perikanan (bibit,
pakan,dll) khsusu bidang ini. Dan dapat
diubtergasikan dalam RAB pada bid/subbid
tertentu jika tidak didapati kode rekening
kegiatannya pada siskeudes
CONTOH KEGIATAN PADA PROGRAM
KETEHANAN PANGAN DI DESA
“UNTUK PEMENUHAN KOMPONEN AKSES PANGAN”
PERMENDES 7/2021
“JENIS KEGIATAN”
PERMENDAGRI 20/2018
“KODEFIKASI KEGIATAN”
KETERANGAN
Penigkatan kapasitas Budidaya Ikan
Tawar/Laut
Pemberdayaan Masy, Sub Bid. Kelautan &
Perikanan, Keg. Pelatihan/Bimtek/ Pengenalan
TTG Perikanan darat/laut
Meningkatkan kualitas SMD pada aspek
pengelolaan pangan Desa.
Peningkatan kapasitas kelompok tani
Tambahan penyertaan modal BUM Desa
kepada jenis produksi pangan yang
menguntungkan
Dapat dialokasikan melalui penyertaan modal
BUM Desa, atau melalui menu belanja terkait
yang selanjutnya diserahkan kepada BUM
Desa
Mendukung penyediaan akses pangan nabati
dan hewani
Penyediaan Rumah Pangan Lestari pada
pekarangan warga untuk program konvergensi
stunting
Pemberdayaan Masy, Sub Bid. Pertanian &
Peternakan, Keg. Penguatan Ketahanan
Pangan tingkat Desa (lumbung desa, dll)
Penyediaan akses pangan nabati
Penyediaan atau perawatan keramba bersama
atau kolam untuk program PKTD
Pemberdayaan Masy, Sub Bid. Kelautan &
Perikanan Keg. Bantuan Perikanan Keg.
Pembangunan/rehabilitasi/ peningkatan
keramba/ kolam perikanan milik desa;
Penyediaan akses pangan hewani
Pembangunan Jalan Usaha Tani, dan Saluran
Irigasi Pertanian yang menjadi Kewenangan
Desa
Pemberdayaan Masy, Sub Bid. PUPR, Keg.
Pembangunan/ Rehabilitasi/ Peningkatan/
Pengerasan Jalan Usaha Tani “untuk saluran
irigasi dapat menyesuaikan”
Penyediaan akses pangan pada aspek
infrastruktur pendukung ketahanan pangan
desa.
Thank you
PERCAYA DESA, DESA BISA

More Related Content

What's hot

Arah Kebijakan Dana Desa TA 2023_Sosialisasi Permendes 2023.pptx
Arah Kebijakan Dana Desa TA 2023_Sosialisasi Permendes 2023.pptxArah Kebijakan Dana Desa TA 2023_Sosialisasi Permendes 2023.pptx
Arah Kebijakan Dana Desa TA 2023_Sosialisasi Permendes 2023.pptx
deivie rondonuwu
 
TATA KELOLA PEMERINTAHAN DESA DALAM MENDUKUNG PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN
TATA KELOLA PEMERINTAHAN DESA DALAM MENDUKUNG PEMBANGUNAN BERKELANJUTANTATA KELOLA PEMERINTAHAN DESA DALAM MENDUKUNG PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN
TATA KELOLA PEMERINTAHAN DESA DALAM MENDUKUNG PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN
Siti Sahati
 
Materi Rencana Kerja Pemerintahan Desa (RKPDes)
Materi Rencana Kerja Pemerintahan Desa (RKPDes)Materi Rencana Kerja Pemerintahan Desa (RKPDes)
Materi Rencana Kerja Pemerintahan Desa (RKPDes)
Eka Saputra
 
Paparan-_POSYANDU[1].ppt
Paparan-_POSYANDU[1].pptPaparan-_POSYANDU[1].ppt
Paparan-_POSYANDU[1].ppt
dpmdbusel
 

What's hot (20)

PENYUSUNAN RENCANA KAWASAN PERDESAAN 29-30 MARET 2022.pdf
PENYUSUNAN RENCANA KAWASAN PERDESAAN  29-30 MARET 2022.pdfPENYUSUNAN RENCANA KAWASAN PERDESAAN  29-30 MARET 2022.pdf
PENYUSUNAN RENCANA KAWASAN PERDESAAN 29-30 MARET 2022.pdf
 
Penggunaan Dana Desa untuk Percepatan Konvergensi Pencegahan Stunting
Penggunaan Dana Desa untuk Percepatan Konvergensi Pencegahan Stunting  Penggunaan Dana Desa untuk Percepatan Konvergensi Pencegahan Stunting
Penggunaan Dana Desa untuk Percepatan Konvergensi Pencegahan Stunting
 
Arah Kebijakan Dana Desa TA 2023_Sosialisasi Permendes 2023.pptx
Arah Kebijakan Dana Desa TA 2023_Sosialisasi Permendes 2023.pptxArah Kebijakan Dana Desa TA 2023_Sosialisasi Permendes 2023.pptx
Arah Kebijakan Dana Desa TA 2023_Sosialisasi Permendes 2023.pptx
 
Materi Rembuk Stunting Desa.pptx
Materi Rembuk Stunting Desa.pptxMateri Rembuk Stunting Desa.pptx
Materi Rembuk Stunting Desa.pptx
 
Penyusunan RPJMDes dan RKPDes
Penyusunan RPJMDes dan RKPDesPenyusunan RPJMDes dan RKPDes
Penyusunan RPJMDes dan RKPDes
 
Kader Pembangunan Manusia (kpm)
Kader Pembangunan Manusia (kpm)Kader Pembangunan Manusia (kpm)
Kader Pembangunan Manusia (kpm)
 
4. Kampung Keluarga Berkualitas.pptx
4. Kampung Keluarga Berkualitas.pptx4. Kampung Keluarga Berkualitas.pptx
4. Kampung Keluarga Berkualitas.pptx
 
MATERI POKJANAL.pptx
MATERI POKJANAL.pptxMATERI POKJANAL.pptx
MATERI POKJANAL.pptx
 
MATERI DASHAT.pptx
MATERI DASHAT.pptxMATERI DASHAT.pptx
MATERI DASHAT.pptx
 
Metodologi dan Pengukuran SDGs DESA
Metodologi dan Pengukuran SDGs DESAMetodologi dan Pengukuran SDGs DESA
Metodologi dan Pengukuran SDGs DESA
 
SDGs DESA Fasilitasi Konvergensi Stunting
SDGs DESA Fasilitasi Konvergensi StuntingSDGs DESA Fasilitasi Konvergensi Stunting
SDGs DESA Fasilitasi Konvergensi Stunting
 
Pointer permendes pdtt 7 tahun 2021 tentang prioritas penggunaan dana desa t...
Pointer permendes pdtt 7 tahun 2021  tentang prioritas penggunaan dana desa t...Pointer permendes pdtt 7 tahun 2021  tentang prioritas penggunaan dana desa t...
Pointer permendes pdtt 7 tahun 2021 tentang prioritas penggunaan dana desa t...
 
PERAN DESA DALAM KEGIATAN PKK DESA.pptx
PERAN DESA DALAM KEGIATAN PKK DESA.pptxPERAN DESA DALAM KEGIATAN PKK DESA.pptx
PERAN DESA DALAM KEGIATAN PKK DESA.pptx
 
Contoh sk-pokjanal-desa pdf
Contoh sk-pokjanal-desa pdfContoh sk-pokjanal-desa pdf
Contoh sk-pokjanal-desa pdf
 
Pemulihan ekonomi di masa pandemi oleh ekjen Kemendes
Pemulihan ekonomi di masa pandemi oleh ekjen KemendesPemulihan ekonomi di masa pandemi oleh ekjen Kemendes
Pemulihan ekonomi di masa pandemi oleh ekjen Kemendes
 
Musyawarah desa
Musyawarah desaMusyawarah desa
Musyawarah desa
 
TATA KELOLA PEMERINTAHAN DESA DALAM MENDUKUNG PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN
TATA KELOLA PEMERINTAHAN DESA DALAM MENDUKUNG PEMBANGUNAN BERKELANJUTANTATA KELOLA PEMERINTAHAN DESA DALAM MENDUKUNG PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN
TATA KELOLA PEMERINTAHAN DESA DALAM MENDUKUNG PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN
 
Materi Rencana Kerja Pemerintahan Desa (RKPDes)
Materi Rencana Kerja Pemerintahan Desa (RKPDes)Materi Rencana Kerja Pemerintahan Desa (RKPDes)
Materi Rencana Kerja Pemerintahan Desa (RKPDes)
 
Paparan-_POSYANDU[1].ppt
Paparan-_POSYANDU[1].pptPaparan-_POSYANDU[1].ppt
Paparan-_POSYANDU[1].ppt
 
POSYANDU.ppt
POSYANDU.pptPOSYANDU.ppt
POSYANDU.ppt
 

Similar to 1. KEBIJAKAN UMUM PENGGUNAAN DAN PENGELOLAAN DANA DESA 2022 - KETAHANAN PANGAN DESA 20%.pptx

Advokasi KP Terpadu ProPN-Palangkaraya_Kab Barut(1).pptx
Advokasi KP Terpadu ProPN-Palangkaraya_Kab Barut(1).pptxAdvokasi KP Terpadu ProPN-Palangkaraya_Kab Barut(1).pptx
Advokasi KP Terpadu ProPN-Palangkaraya_Kab Barut(1).pptx
YOSUAGETMIRAJAGUKGUK1
 
bahan_kadis_untk_pkk_aceh_ok_(wecompress_com).pptx
bahan_kadis_untk_pkk_aceh_ok_(wecompress_com).pptxbahan_kadis_untk_pkk_aceh_ok_(wecompress_com).pptx
bahan_kadis_untk_pkk_aceh_ok_(wecompress_com).pptx
yuzi9
 
Prokerrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrr
ProkerrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrProkerrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrr
Prokerrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrr
RirisAuliyah
 
1 Materi - Kebijakan Pembangunan Pertanian Berbasis Smart Farming.pptx
1 Materi - Kebijakan Pembangunan Pertanian Berbasis Smart Farming.pptx1 Materi - Kebijakan Pembangunan Pertanian Berbasis Smart Farming.pptx
1 Materi - Kebijakan Pembangunan Pertanian Berbasis Smart Farming.pptx
ratnaermawati3
 
OPTIMALISASI PEMANFAATAN LAHAN PEKARANGAN KORLUH KABUPATEN.pdf
OPTIMALISASI PEMANFAATAN LAHAN PEKARANGAN KORLUH KABUPATEN.pdfOPTIMALISASI PEMANFAATAN LAHAN PEKARANGAN KORLUH KABUPATEN.pdf
OPTIMALISASI PEMANFAATAN LAHAN PEKARANGAN KORLUH KABUPATEN.pdf
AndiZakiyyahAM
 
OPTIMALISASI PEMANFAATAN LAHAN PEKARANGAN KORLUH KABUPATEN.pdf
OPTIMALISASI PEMANFAATAN LAHAN PEKARANGAN KORLUH KABUPATEN.pdfOPTIMALISASI PEMANFAATAN LAHAN PEKARANGAN KORLUH KABUPATEN.pdf
OPTIMALISASI PEMANFAATAN LAHAN PEKARANGAN KORLUH KABUPATEN.pdf
AndiZakiyyahAM
 
OPTIMALISASI PEMANFAATAN LAHAN PEKARANGAN KORLUH KABUPATEN.ppt
OPTIMALISASI PEMANFAATAN LAHAN PEKARANGAN KORLUH KABUPATEN.pptOPTIMALISASI PEMANFAATAN LAHAN PEKARANGAN KORLUH KABUPATEN.ppt
OPTIMALISASI PEMANFAATAN LAHAN PEKARANGAN KORLUH KABUPATEN.ppt
AndiZakiyyahAM
 
Presentasi untuk PEP Kec.pptx
Presentasi untuk PEP Kec.pptxPresentasi untuk PEP Kec.pptx
Presentasi untuk PEP Kec.pptx
MakinMSManik
 
Presentasi untuk Kasubbag. PMD Kecamatan.pptx
Presentasi untuk Kasubbag. PMD Kecamatan.pptxPresentasi untuk Kasubbag. PMD Kecamatan.pptx
Presentasi untuk Kasubbag. PMD Kecamatan.pptx
MakinMSManik
 
PERaturan DAeerah NO 2 TAHUN 2022 (1).pdf
PERaturan DAeerah NO 2 TAHUN 2022 (1).pdfPERaturan DAeerah NO 2 TAHUN 2022 (1).pdf
PERaturan DAeerah NO 2 TAHUN 2022 (1).pdf
rizkhisuaib
 

Similar to 1. KEBIJAKAN UMUM PENGGUNAAN DAN PENGELOLAAN DANA DESA 2022 - KETAHANAN PANGAN DESA 20%.pptx (20)

Kegiatan Ketahanan Pangan dan Hewani - n.pdf
Kegiatan Ketahanan Pangan dan Hewani - n.pdfKegiatan Ketahanan Pangan dan Hewani - n.pdf
Kegiatan Ketahanan Pangan dan Hewani - n.pdf
 
1. KETAHANAN PANGAN.ppt
1. KETAHANAN PANGAN.ppt1. KETAHANAN PANGAN.ppt
1. KETAHANAN PANGAN.ppt
 
Advokasi KP Terpadu ProPN-Palangkaraya_Kab Barut(1).pptx
Advokasi KP Terpadu ProPN-Palangkaraya_Kab Barut(1).pptxAdvokasi KP Terpadu ProPN-Palangkaraya_Kab Barut(1).pptx
Advokasi KP Terpadu ProPN-Palangkaraya_Kab Barut(1).pptx
 
Paparan BTT DKP Konsumsi.pptx
Paparan BTT DKP Konsumsi.pptxPaparan BTT DKP Konsumsi.pptx
Paparan BTT DKP Konsumsi.pptx
 
bahan_kadis_untk_pkk_aceh_ok_(wecompress_com).pptx
bahan_kadis_untk_pkk_aceh_ok_(wecompress_com).pptxbahan_kadis_untk_pkk_aceh_ok_(wecompress_com).pptx
bahan_kadis_untk_pkk_aceh_ok_(wecompress_com).pptx
 
Prokerrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrr
ProkerrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrProkerrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrr
Prokerrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrr
 
BWI_Contoh Kegiatan Sesuai Prioritas DD 2024.pdf
BWI_Contoh Kegiatan Sesuai Prioritas DD 2024.pdfBWI_Contoh Kegiatan Sesuai Prioritas DD 2024.pdf
BWI_Contoh Kegiatan Sesuai Prioritas DD 2024.pdf
 
Paparan Direktur Pengembangan Daerah Rawan Pangan
Paparan Direktur Pengembangan Daerah Rawan Pangan Paparan Direktur Pengembangan Daerah Rawan Pangan
Paparan Direktur Pengembangan Daerah Rawan Pangan
 
MENDORONG KEBIJAKAN YANG BERPIHAK PADA PETANI.pptx
MENDORONG KEBIJAKAN YANG BERPIHAK PADA PETANI.pptxMENDORONG KEBIJAKAN YANG BERPIHAK PADA PETANI.pptx
MENDORONG KEBIJAKAN YANG BERPIHAK PADA PETANI.pptx
 
1 Materi - Kebijakan Pembangunan Pertanian Berbasis Smart Farming.pptx
1 Materi - Kebijakan Pembangunan Pertanian Berbasis Smart Farming.pptx1 Materi - Kebijakan Pembangunan Pertanian Berbasis Smart Farming.pptx
1 Materi - Kebijakan Pembangunan Pertanian Berbasis Smart Farming.pptx
 
OPTIMALISASI PEMANFAATAN LAHAN PEKARANGAN KORLUH KABUPATEN.pdf
OPTIMALISASI PEMANFAATAN LAHAN PEKARANGAN KORLUH KABUPATEN.pdfOPTIMALISASI PEMANFAATAN LAHAN PEKARANGAN KORLUH KABUPATEN.pdf
OPTIMALISASI PEMANFAATAN LAHAN PEKARANGAN KORLUH KABUPATEN.pdf
 
OPTIMALISASI PEMANFAATAN LAHAN PEKARANGAN KORLUH KABUPATEN.pdf
OPTIMALISASI PEMANFAATAN LAHAN PEKARANGAN KORLUH KABUPATEN.pdfOPTIMALISASI PEMANFAATAN LAHAN PEKARANGAN KORLUH KABUPATEN.pdf
OPTIMALISASI PEMANFAATAN LAHAN PEKARANGAN KORLUH KABUPATEN.pdf
 
OPTIMALISASI PEMANFAATAN LAHAN PEKARANGAN KORLUH KABUPATEN.ppt
OPTIMALISASI PEMANFAATAN LAHAN PEKARANGAN KORLUH KABUPATEN.pptOPTIMALISASI PEMANFAATAN LAHAN PEKARANGAN KORLUH KABUPATEN.ppt
OPTIMALISASI PEMANFAATAN LAHAN PEKARANGAN KORLUH KABUPATEN.ppt
 
5. PSP.ppt
5. PSP.ppt5. PSP.ppt
5. PSP.ppt
 
5. PSP.ppt
5. PSP.ppt5. PSP.ppt
5. PSP.ppt
 
Strategi kemandirian pangan indonesia
Strategi kemandirian pangan indonesiaStrategi kemandirian pangan indonesia
Strategi kemandirian pangan indonesia
 
Neraca Bahan Makanan Probolinggo
Neraca Bahan Makanan ProbolinggoNeraca Bahan Makanan Probolinggo
Neraca Bahan Makanan Probolinggo
 
Presentasi untuk PEP Kec.pptx
Presentasi untuk PEP Kec.pptxPresentasi untuk PEP Kec.pptx
Presentasi untuk PEP Kec.pptx
 
Presentasi untuk Kasubbag. PMD Kecamatan.pptx
Presentasi untuk Kasubbag. PMD Kecamatan.pptxPresentasi untuk Kasubbag. PMD Kecamatan.pptx
Presentasi untuk Kasubbag. PMD Kecamatan.pptx
 
PERaturan DAeerah NO 2 TAHUN 2022 (1).pdf
PERaturan DAeerah NO 2 TAHUN 2022 (1).pdfPERaturan DAeerah NO 2 TAHUN 2022 (1).pdf
PERaturan DAeerah NO 2 TAHUN 2022 (1).pdf
 

Recently uploaded

Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
luqmanhakimkhairudin
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
subki124
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
FitriaSarmida1
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
ErikaPutriJayantini
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
DewiUmbar
 
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptxAKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
cupulin
 

Recently uploaded (20)

Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMPBioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMP
 
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANG
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANGMESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANG
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANG
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfUAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
 
Materi Bab 6 Algoritma dan bahasa Pemrograman
Materi Bab 6 Algoritma dan bahasa  PemrogramanMateri Bab 6 Algoritma dan bahasa  Pemrograman
Materi Bab 6 Algoritma dan bahasa Pemrograman
 
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptxLokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
 
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
 
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptxKegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
 
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdfWebinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
 
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptxAKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
 
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan BerkelanjutanTopik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 

1. KEBIJAKAN UMUM PENGGUNAAN DAN PENGELOLAAN DANA DESA 2022 - KETAHANAN PANGAN DESA 20%.pptx

  • 1. | TAPM Kemendesa, PDTT – Kabupaten Alor NTT KEBIJAKAN PENGGUNAAN DAN PENGELOLAAN DANA DESA TAHUN ANGGARAN 2022 KEBIJAKAN DUKUNGAN PROGRAM KETAHANAN PANGAN DAN HEWANI DESA MINIMAL 20% BESERTA CONTOH KEGIATANNYA
  • 2. Real Estate PERATURAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 104 TAHUN 2021 TENTANG PENJABARAN APBN TAHUN ANGGARAN 2022 PASAL 5 AYAT (4) BLT-DD MINIMAL 40% Program perlindungan sosial berupa bantuan langsung tunai desa paling sedikit 40% KETAHANAN PANGAN DESA MINIMAL 20% Program ketahanan pangan dan hewani paling sedikit 20% DUKUNGAN PENDANAAN PENANGAN COVID-19 MIN. 8% Dukungan pendanaan penanganan Corono Virus Disease 2019 (COVID-19) paling sedikit 8% PROGRAM SEKTOR PRIORITAS LAINNYA Program sektor prioritas lainnya yang diatur melalui Permendes, PDTT RI Nomor 7 Tahun 2021 tentang PPDD 2022 AGB
  • 3. #AGB Ketahanan Pangan adalah kondisi terpenuhinya Pangan bagi negara sampai dengan perseorangan, yang tercermin dari tersedianya Pangan yang cukup, baik jumlah maupun mutunya, aman, beragam, bergizi, merata, dan terjangkau serta tidak bertentangan dengan agama, keyakinan, dan budaya masyarakat, untuk dapat hidup sehat, aktif, dan produktif secara berkelanjutan. “UU Nomor 18 Tahun 2012 Tentang Pangan Pasal 1 Ayat 4” DEFINISI KETAHANAN PANGAN
  • 4. Real Estate MENUJU KETAHANAN PANGAN DESA INDIVIDU Pengelolaan basis produksi pangan berbasis individual POKMAS Pengelolaan basis produksi pangan berbasis Keompok Masyarakat BUM Desa Pengelolaan produksi pangan berbasis Usaha Ketahanan Pangan Menurut WHO World Health Organization (WHO) mendefinisikan tiga komponen utama ketahanan pangan, yaitu ketersediaan pangan, akses pangan, dan pemanfaatan pangan. Ketersediaan pangan adalah kemampuan memiliki sejumlah pangan yang cukup untuk kebutuhan dasar. Akses pangan adalah kemampuan memiliki sumber daya, secara ekonomi maupun fisik, untuk mendapatkan bahan pangan bernutrisi. Pemanfaatan pangan adalah kemampuan dalam memanfaatkan bahan pangan dengan benar dan tepat secara proporsional, Food and Agriculture Organization (FAO) atau Organisasi Pangan dan Pertanian Dunia menambahkan komponen keempat, yaitu kestabilan dari ketiga komponen tersebut dalam kurun waktu yang panjang AGB
  • 5. Real Estate KETAHANAN PANGAN BERDASARKAN PRIORITAS PENGGUNAAN DANA DESA T.A 2022 Pasal 5 Ayat (4) huruf b Pasal 32 Ayat (1) huruf b, & Pasal 33 Pasal 6 Ayat (2) huruf b, dan Lamp Permendes Hal. 21 Huruf C angka 5 Perpres hanya mengatur penggunaan minimum 20% untuk Program Ketahanan Pangan. Ketentuan penggunaan DD untuk Ketahanan pangan sama dengan perpres, dan dijelaskan selanjutnya pada pasal 33 Pemdes melakukan penyesuaian kegiatan ketahanan pangan dan hewani sesuai dengan karakteristik dan potensi Desa. Penguatan ketahanan pangan nabati dan hewani untuk wujudkan desa tanpa kelaparan (Tujuan SDGs Desa ke-2). Selanjutnya dijelaskan pada Lamp. Permendes, penguatan ketahanan pangan dimaksud a.n : 1. Pengembangan usaha pertanian, perkebunan, perhutanan, peternakan dan/atau perikanan; 2. Pembangunan lumbung pangan desa; 3. Pengelolaan pasca panen; 4. Penguatan ketahanan pangan lainnya sesuai kewenangan desa dan di putuskan dalam musdes. PERPRES 104-2021 PMK 190-2021 PERMENDES 7-2021 AGB
  • 6. Pendekatan Ketahanan Pangan Berdasarkan Permendes PPDD PADAT KARYA TUNAI DESA (PKTD) PKTD yang kegiatannya mendukung Program Ketahanan Pangan Desa KONVERGENSI STUNTING Ketahanan Pangan untuk mendukung program Konvergensi Stunting Terdapat beberapa macam pendekatan yang definisikan oleh Permendesa 7-2021 mengenai Program Ketahanan Pangan Nabati dan Hewani. Antara lain sebagai berikut : Pertama, Pengembangan usaha pertanian, perkebunan, perhutanan, peternakan dan/atau perikanan; Pembangunan lumbung pangan desa; dan Pengelolaan pasca panen. Kedua, (Hal. 22) Kegiatan dan strategi ketahanan pangan untuk mendukung percepatan stunting, seperti pendayagunaan pekarangan keluarga dan TKD untuk pembangunan kandang, kolam, dan kebun. Ketiga, (Hal. 22) Kegiatan PKTD untuk mendukung program ketahanan pangan seperti pemanfaatan lahan kosong warga untuk tanaman pangan dan perkebunan, pemanfaatan lahan kosong miliki warga untuk penanaman sayuran, tambahan penyertaan modal bumdes kepada produksi yang menguntungkan di Desa, pemeliharaan bangunan pasar, dll
  • 7. Real Estate KOMPONEN UTAMA KETAHANAN PANGAN MENURUT WHO DAN WFO VERSI DESA KETERSEDIAAN PANGAN Upaya Desa untuk memenuhi sejumlah pangan yang cukup untuk kebutuhan dasar PEMANFAATAN PANGAN kemampuan Desa dalam memanfaatkan bahan pangan dengan benar dan tepat secara proporsional BERKELANJUTAN kestabilan dari ketiga komponen tersebut dalam kurun waktu yang panjang AKSES PANGAN kemampuan Desa memiliki sumber daya, secara ekonomi maupun fisik, untuk mendapatkan bahan pangan bernutrisi 03 01 04 02 AGB
  • 8. Real Estate STRATEGI PENGUATAN PANGAN TERCAPAINYA KEDAULATAN PANGAN/MAYARAK AT BERDAYA ATAS PANGANNYA DI ERA PANDEMI COVID-19 1. Mendekatkan sumber produksi pangart kepada konsumen dengan harga terjangkau PENGUATAN ASKSESBILITAS PANGAN Mendorong masyarakat untuk mengkonsumsi pangan B2SA PENGUATAN PEMANFAATAN PANGAN Meningkatkan produksi pangan beragam, bergizi seimbang dan aman (B2SA) PENGUATAN KETERSEDIAAN PANGAN
  • 9. #AGB Pada dasarnya terdapat tiga strategi penguatan pangan di Desa, antara lain : 1. PENGUATAN KETERSEDIAAN PANGAN yang bertujuan untuk Meningkatkan produksi pangan beragam, bergizi seimbang dan aman (B2SA) 2. PENGUATAN PEMANFAATAN PANGAN, yang bertujuan untuk Mendorong masyarakat untuk mengkonsumsi pangan B2SA 3. PENGUATAN ASKSESBILITAS PANGAN yang bertujuan untuk Mendekatkan sumber produksi pangan kepada konsumen dengan harga terjangkau STRATEGI PEMENUHAN KETAHANAN PANGAN
  • 10. CONTOH KEGIATAN PADA PROGRAM KETEHANAN PANGAN DI DESA “UNTUK PEMENUHAN KOMPONEN KETERSEDIAAN PANGAN” PERMENDES 7/2021 “JENIS KEGIATAN” PERMENDAGRI 20/2018 “KODEFIKASI KEGIATAN” KETERANGAN Pembangunan kandang ayam petelur, Bebek, Kambing, atau Sapi. Pemberdayaan Masy, Sub Bid. Pertanian & Peternakan, Keg. Peningkatan Produksi Peternakan (Alat Produksi, pengeolahan peternakan, kandang, dll) Memenuhi kebutuhan pangan nabati dan hewani, aspek pengelolaan dapat perseorangan, kelompok, BUMDesa “disarankan untuk menjaga keberlanjutan dikelola berbasis kelompok atau BUMDesa” Pemberian Bantuan Alat Produksi Makanan Ternak Pendayagunaan lahan TKD dan lahan pekarangan keluarga untuk pembangunan kandang, kolam, kebun (pembangunan kolam ikan air tawar/laut, pembangunan grend house untuk tanaman sayur, tanaman obat, dll) Pemberdayaan Masy, Sub Bid. Pertanian & Peternakan, Keg. Penguatan Ketahanan Pangan tingkat Desa (lumbung desa, dll) Penguatan ketahanan pangan desa lainnya sesuai kewenangan desa dan diputuskan dalam musdes (pengadaan bibit ikan lele, pengadaan hewan ternak, bibit sayur, dll) Pemberdayaan Masy, Sub Bid. Kelautan & Perikanan Keg. Bantuan Perikanan (bibit, pakan,dll) khsusu bidang ini. Dan dapat diubtergasikan dalam RAB pada bid/subbid tertentu jika tidak didapati kode rekening kegiatannya pada siskeudes
  • 11. CONTOH KEGIATAN PADA PROGRAM KETEHANAN PANGAN DI DESA “UNTUK PEMENUHAN KOMPONEN AKSES PANGAN” PERMENDES 7/2021 “JENIS KEGIATAN” PERMENDAGRI 20/2018 “KODEFIKASI KEGIATAN” KETERANGAN Penigkatan kapasitas Budidaya Ikan Tawar/Laut Pemberdayaan Masy, Sub Bid. Kelautan & Perikanan, Keg. Pelatihan/Bimtek/ Pengenalan TTG Perikanan darat/laut Meningkatkan kualitas SMD pada aspek pengelolaan pangan Desa. Peningkatan kapasitas kelompok tani Tambahan penyertaan modal BUM Desa kepada jenis produksi pangan yang menguntungkan Dapat dialokasikan melalui penyertaan modal BUM Desa, atau melalui menu belanja terkait yang selanjutnya diserahkan kepada BUM Desa Mendukung penyediaan akses pangan nabati dan hewani Penyediaan Rumah Pangan Lestari pada pekarangan warga untuk program konvergensi stunting Pemberdayaan Masy, Sub Bid. Pertanian & Peternakan, Keg. Penguatan Ketahanan Pangan tingkat Desa (lumbung desa, dll) Penyediaan akses pangan nabati Penyediaan atau perawatan keramba bersama atau kolam untuk program PKTD Pemberdayaan Masy, Sub Bid. Kelautan & Perikanan Keg. Bantuan Perikanan Keg. Pembangunan/rehabilitasi/ peningkatan keramba/ kolam perikanan milik desa; Penyediaan akses pangan hewani Pembangunan Jalan Usaha Tani, dan Saluran Irigasi Pertanian yang menjadi Kewenangan Desa Pemberdayaan Masy, Sub Bid. PUPR, Keg. Pembangunan/ Rehabilitasi/ Peningkatan/ Pengerasan Jalan Usaha Tani “untuk saluran irigasi dapat menyesuaikan” Penyediaan akses pangan pada aspek infrastruktur pendukung ketahanan pangan desa.