SlideShare a Scribd company logo
1 of 14
KARAKTERISTIK
TRANSISTOR
Nama : Tanjung Aji Pamungkas
Nim : 1410502081
Prodi : Teknik Mesin (S1)
Dosen Pengajar : R. Suryoto edy raharjo, s.t.,m.eng
Daftar isi :
Pengertian Transistor
Fungsi transistor
Jenis-jenis transistor
Kode transistor
Pengertian Transistor
• Pengertian :
Transistor adalah sebuah komponen elektronika yang
digunakan untuk penguat, sebagai sirkuit pemutus, sebagai
penyambung, sebagai stabilitas tegangan, modulasi sinyal dan
lain-lain. Fungsi transistor juga sebagai kran listrik, yang
dimana berdasarkan tegangan inputnya, memungkinkan
pangalisaan listrik yang akurat yang berasal dari sumber
lintrik. Itulah definisi dari transistor
Fungsi transistor
Fungsi transisitor antaralain :
 Transistor sebagai saklar elektronik, yaitu dengan mengatur
bias dari sebuah transistor sampai transistor jenuh maka
didapat hubungan singkat antar kaki konektor dan emitor,
dengan memanfaatkan kejadian ini maka transistor bisa
digunakan sebagai saklar.
 Transistor sebagai penguat arus, lalu fungsi dari transistor
lainnya adalah dapat di gunakan sebagai penguat arus. Dengan
fungsi ini transistor dapat digunakan sebagai rangkaian power
supply tentunya dengan tegangan yang di setting. Untuk dapat
digunakan sebagai fungsi penguat arus transistor harus dibias
tegangan yang constant pada basisnya, agar pada emitor keluar
tegangan yang tetap. Umumnya untuk dapat tegangan basis
agar tetap digunakan diode zener.
• Transistor sebagai penguat sinyal AC, Adapun fungsi transistor
yang yang lainnya adalah sebagai penguat sinyal AC, dan lain-
lain.
Jenis-jenis transistor
Jenis-Jenis Transistor dan cara kerja transistor pada
umumnya dibagi menjadi dua jenis yaitu; Transistor
Bipolar (dwi kutub) dan Transistor Efek Medan (FET
– Field Effect Transistor).
Transistor Bipolar adalah jenis transistor yang paling banyak
di gunakan pada rangkaian elektronika. Jenis-Jenis Transistor
ini terbagi atas 3 bagian lapisan material semikonduktor yang
terdiri dari dua formasi lapisan yaitu lapisan P-N-P (Positif-
Negatif-Positif) dan lapisan N-P-N (Negatif-Positif-Negatif).
Sehingga menurut dua formasi lapisan tersebut transistor
bipolar dibedakan kedalam dua jenis yaitu transistor PNP dan
transistor NPN.
Tansistor NPN
Prinsip kerja dari transistor NPN
adalah: arus akan mengalir dari
kolektor ke emitor jika basisnya
dihubungkan ke ground (negatif).
Arus yang mengalir dari basis harus
lebih kecil daripada arus yang
mengalir dari kolektor ke emitor,
oleh sebab itu maka ada baiknya jika
pada pin basis dipasang sebuah
resistor.
Tansistor PNP
Prinsip kerja dari transistor PNP
adalah arus akan mengalir dari
emitter menuju ke kolektor jika
pada pin basis dihubungkan ke
sumber tegangan ( diberi logika 1).
Arus yang mengalir ke basis harus
lebih kecil daripada arus yang
mengalir dari emitor ke kolektor,
oleh sebab itu maka ada baiknya
jika pada pin basis dipasang sebuah
resistor.
Kode transistor
ARTI HURUF-HURUF KODE TRANSISTOR
• Arti huruf-huruf yang digunakan dalam pengkodean tipe
transistor buatan Eropa ( European Pro-Electron coding )
• Huruf ke 1 menyatakan material semikonduktor
• A - germanium.
• B - silikon.
• C - arsenida galium atau komponen - komponen serupa.
• D - antimonida indium atau komponen – komponen
serupa.
• R - sulfida cadmium atau komponen - komponen serupa.
• Huruf ke 2 menyatakan penerapan piranti ybs :
• A - dioda detektor, dioda kecepatan tinggi, dioda pencampur.
• B - dioda dengan kapasitas variabel ( varikap ).
• C - transistor frek rendah ( bukan transistor daya ).
• D - transistor daya, frek rendah.
• E - dioda trobosan ( tunner dioda ).
• F - transistor frek radio, bukan daya.
• G - transistor ragam keperluan.
• L - transistor daya, frek radio.
• N - kopling foto ( photo - coupler )
• P - detektor radiasi ( dioda foto, transistor foto, dlsb ).
• Q - generator radiasi ( LED, dlsb ).
• R - piranti kemudi dan sakelar ( contoh ; triac ).
• S - transistor sakelar, daya rendah.
• T - piranti kemudi dan switsing ( contoh ; triac ).
• U - transistor sakelar, daya tinggi.
• X - dioda pengganda ( multiplier ) ( varactor )
• Y - penyearah, dioda efisiensi atau dioda penyondol ( booster ).
• Z - patutan tegangan ( zener ), pengatur ( regulator )atau dioda penindas kilasan ( transistor
suppressor diode )
Huruf-huruf dan angka-angka lainnya adalah nomor seri.
• Untuk penerapan konsumen seperti : radio, TV, Hi-fi, ada 3
angka.
CONTOH : AC125.
• Untuk industri dan telekomunikasi : dapakai hurup W, X, Y
atau Z, disusul dengan angka-angka.
CONTOH : SFT162.
Kode transistor-transistor buatan amerika, seperti 1N...dan
2N...,hanyalah nomor-nomor registrasi. Demikian juga kode-
kode transistor jepang, 2SA dan 2SB,dlsb. Kegunaan kegunaan
transistor tidak dinyatakan dalam nomor-nomor kode itu.
TERIMAKASIH

More Related Content

What's hot

Revisi karakteristik transistor muhammad f_ridwan_tma
Revisi karakteristik transistor muhammad f_ridwan_tmaRevisi karakteristik transistor muhammad f_ridwan_tma
Revisi karakteristik transistor muhammad f_ridwan_tmaMuhammad F Ridwan
 
Makalah transistor
Makalah transistorMakalah transistor
Makalah transistorAnnis Kenny
 
Karakteristik transistor
Karakteristik transistorKarakteristik transistor
Karakteristik transistor1000agung
 
Karakteristik transistor
Karakteristik transistorKarakteristik transistor
Karakteristik transistorC4hyonugroho
 
Syarat transistor tipe PNP konduk
Syarat transistor tipe PNP kondukSyarat transistor tipe PNP konduk
Syarat transistor tipe PNP kondukLuqman Luqman
 
Kelompok 6(aplikasi transistor)
Kelompok 6(aplikasi transistor)Kelompok 6(aplikasi transistor)
Kelompok 6(aplikasi transistor)Marina Natsir
 
PNP BIPOLAR JUNCTION TRANSISTOR
PNP BIPOLAR JUNCTION TRANSISTORPNP BIPOLAR JUNCTION TRANSISTOR
PNP BIPOLAR JUNCTION TRANSISTORrizz_wull
 
Presentasi Elektro "TRANSISTOR"
Presentasi Elektro "TRANSISTOR"Presentasi Elektro "TRANSISTOR"
Presentasi Elektro "TRANSISTOR"AzmiSadega
 
karakteristik transistor
karakteristik transistorkarakteristik transistor
karakteristik transistordimas kuncoro
 

What's hot (20)

Karakteristik
KarakteristikKarakteristik
Karakteristik
 
Revisi karakteristik transistor muhammad f_ridwan_tma
Revisi karakteristik transistor muhammad f_ridwan_tmaRevisi karakteristik transistor muhammad f_ridwan_tma
Revisi karakteristik transistor muhammad f_ridwan_tma
 
Karakteristik
KarakteristikKarakteristik
Karakteristik
 
Revisi karakteristik
Revisi karakteristikRevisi karakteristik
Revisi karakteristik
 
Ppt Transistor
Ppt TransistorPpt Transistor
Ppt Transistor
 
Ppt Transistor
Ppt TransistorPpt Transistor
Ppt Transistor
 
Makalah transistor
Makalah transistorMakalah transistor
Makalah transistor
 
Karakteristik transistor
Karakteristik transistorKarakteristik transistor
Karakteristik transistor
 
Karakteristik transistor
Karakteristik transistorKarakteristik transistor
Karakteristik transistor
 
Ppt transistor
Ppt transistorPpt transistor
Ppt transistor
 
Karakteristik transistor
Karakteristik transistorKarakteristik transistor
Karakteristik transistor
 
Transistor PNP
Transistor PNPTransistor PNP
Transistor PNP
 
Karakteristik transistor
Karakteristik transistorKarakteristik transistor
Karakteristik transistor
 
Transistor
Transistor Transistor
Transistor
 
Syarat transistor tipe PNP konduk
Syarat transistor tipe PNP kondukSyarat transistor tipe PNP konduk
Syarat transistor tipe PNP konduk
 
Karakteristik Transistor
Karakteristik TransistorKarakteristik Transistor
Karakteristik Transistor
 
Kelompok 6(aplikasi transistor)
Kelompok 6(aplikasi transistor)Kelompok 6(aplikasi transistor)
Kelompok 6(aplikasi transistor)
 
PNP BIPOLAR JUNCTION TRANSISTOR
PNP BIPOLAR JUNCTION TRANSISTORPNP BIPOLAR JUNCTION TRANSISTOR
PNP BIPOLAR JUNCTION TRANSISTOR
 
Presentasi Elektro "TRANSISTOR"
Presentasi Elektro "TRANSISTOR"Presentasi Elektro "TRANSISTOR"
Presentasi Elektro "TRANSISTOR"
 
karakteristik transistor
karakteristik transistorkarakteristik transistor
karakteristik transistor
 

Similar to TRANSISTOR (20)

Karakteristik transistor
Karakteristik transistorKarakteristik transistor
Karakteristik transistor
 
Rizqun Nada Putra
Rizqun Nada PutraRizqun Nada Putra
Rizqun Nada Putra
 
Karakteristik transistor
Karakteristik transistorKarakteristik transistor
Karakteristik transistor
 
Transistor PNP
Transistor PNPTransistor PNP
Transistor PNP
 
Transistor
TransistorTransistor
Transistor
 
Transistor konduk
Transistor kondukTransistor konduk
Transistor konduk
 
Karakteristik transistor
Karakteristik transistorKarakteristik transistor
Karakteristik transistor
 
Transistor
Transistor Transistor
Transistor
 
Transistor pnp teguh
Transistor pnp teguhTransistor pnp teguh
Transistor pnp teguh
 
SYARAT TRANSISTOR PNP KONDUK
SYARAT TRANSISTOR PNP KONDUKSYARAT TRANSISTOR PNP KONDUK
SYARAT TRANSISTOR PNP KONDUK
 
Transistor
TransistorTransistor
Transistor
 
Transistor pnp
Transistor pnpTransistor pnp
Transistor pnp
 
Tugas Elektronika dan RL
Tugas Elektronika dan RLTugas Elektronika dan RL
Tugas Elektronika dan RL
 
Transistor PNP
Transistor PNPTransistor PNP
Transistor PNP
 
Transistor
TransistorTransistor
Transistor
 
SPESIFIKASI TRANSISTOR PNP
SPESIFIKASI TRANSISTOR PNPSPESIFIKASI TRANSISTOR PNP
SPESIFIKASI TRANSISTOR PNP
 
Transistor NPN dan PNP
Transistor NPN dan PNPTransistor NPN dan PNP
Transistor NPN dan PNP
 
Presentasi
PresentasiPresentasi
Presentasi
 
Karakteristik Resistor
 Karakteristik Resistor Karakteristik Resistor
Karakteristik Resistor
 
Pnp transistor
Pnp transistorPnp transistor
Pnp transistor
 

Recently uploaded

Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxbkandrisaputra
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 

Recently uploaded (20)

Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 

TRANSISTOR

  • 1. KARAKTERISTIK TRANSISTOR Nama : Tanjung Aji Pamungkas Nim : 1410502081 Prodi : Teknik Mesin (S1) Dosen Pengajar : R. Suryoto edy raharjo, s.t.,m.eng
  • 2. Daftar isi : Pengertian Transistor Fungsi transistor Jenis-jenis transistor Kode transistor
  • 3. Pengertian Transistor • Pengertian : Transistor adalah sebuah komponen elektronika yang digunakan untuk penguat, sebagai sirkuit pemutus, sebagai penyambung, sebagai stabilitas tegangan, modulasi sinyal dan lain-lain. Fungsi transistor juga sebagai kran listrik, yang dimana berdasarkan tegangan inputnya, memungkinkan pangalisaan listrik yang akurat yang berasal dari sumber lintrik. Itulah definisi dari transistor
  • 4. Fungsi transistor Fungsi transisitor antaralain :  Transistor sebagai saklar elektronik, yaitu dengan mengatur bias dari sebuah transistor sampai transistor jenuh maka didapat hubungan singkat antar kaki konektor dan emitor, dengan memanfaatkan kejadian ini maka transistor bisa digunakan sebagai saklar.
  • 5.  Transistor sebagai penguat arus, lalu fungsi dari transistor lainnya adalah dapat di gunakan sebagai penguat arus. Dengan fungsi ini transistor dapat digunakan sebagai rangkaian power supply tentunya dengan tegangan yang di setting. Untuk dapat digunakan sebagai fungsi penguat arus transistor harus dibias tegangan yang constant pada basisnya, agar pada emitor keluar tegangan yang tetap. Umumnya untuk dapat tegangan basis agar tetap digunakan diode zener.
  • 6. • Transistor sebagai penguat sinyal AC, Adapun fungsi transistor yang yang lainnya adalah sebagai penguat sinyal AC, dan lain- lain.
  • 7. Jenis-jenis transistor Jenis-Jenis Transistor dan cara kerja transistor pada umumnya dibagi menjadi dua jenis yaitu; Transistor Bipolar (dwi kutub) dan Transistor Efek Medan (FET – Field Effect Transistor).
  • 8. Transistor Bipolar adalah jenis transistor yang paling banyak di gunakan pada rangkaian elektronika. Jenis-Jenis Transistor ini terbagi atas 3 bagian lapisan material semikonduktor yang terdiri dari dua formasi lapisan yaitu lapisan P-N-P (Positif- Negatif-Positif) dan lapisan N-P-N (Negatif-Positif-Negatif). Sehingga menurut dua formasi lapisan tersebut transistor bipolar dibedakan kedalam dua jenis yaitu transistor PNP dan transistor NPN.
  • 9. Tansistor NPN Prinsip kerja dari transistor NPN adalah: arus akan mengalir dari kolektor ke emitor jika basisnya dihubungkan ke ground (negatif). Arus yang mengalir dari basis harus lebih kecil daripada arus yang mengalir dari kolektor ke emitor, oleh sebab itu maka ada baiknya jika pada pin basis dipasang sebuah resistor.
  • 10. Tansistor PNP Prinsip kerja dari transistor PNP adalah arus akan mengalir dari emitter menuju ke kolektor jika pada pin basis dihubungkan ke sumber tegangan ( diberi logika 1). Arus yang mengalir ke basis harus lebih kecil daripada arus yang mengalir dari emitor ke kolektor, oleh sebab itu maka ada baiknya jika pada pin basis dipasang sebuah resistor.
  • 11. Kode transistor ARTI HURUF-HURUF KODE TRANSISTOR • Arti huruf-huruf yang digunakan dalam pengkodean tipe transistor buatan Eropa ( European Pro-Electron coding ) • Huruf ke 1 menyatakan material semikonduktor • A - germanium. • B - silikon. • C - arsenida galium atau komponen - komponen serupa. • D - antimonida indium atau komponen – komponen serupa. • R - sulfida cadmium atau komponen - komponen serupa.
  • 12. • Huruf ke 2 menyatakan penerapan piranti ybs : • A - dioda detektor, dioda kecepatan tinggi, dioda pencampur. • B - dioda dengan kapasitas variabel ( varikap ). • C - transistor frek rendah ( bukan transistor daya ). • D - transistor daya, frek rendah. • E - dioda trobosan ( tunner dioda ). • F - transistor frek radio, bukan daya. • G - transistor ragam keperluan. • L - transistor daya, frek radio. • N - kopling foto ( photo - coupler ) • P - detektor radiasi ( dioda foto, transistor foto, dlsb ). • Q - generator radiasi ( LED, dlsb ). • R - piranti kemudi dan sakelar ( contoh ; triac ). • S - transistor sakelar, daya rendah. • T - piranti kemudi dan switsing ( contoh ; triac ). • U - transistor sakelar, daya tinggi. • X - dioda pengganda ( multiplier ) ( varactor ) • Y - penyearah, dioda efisiensi atau dioda penyondol ( booster ). • Z - patutan tegangan ( zener ), pengatur ( regulator )atau dioda penindas kilasan ( transistor suppressor diode )
  • 13. Huruf-huruf dan angka-angka lainnya adalah nomor seri. • Untuk penerapan konsumen seperti : radio, TV, Hi-fi, ada 3 angka. CONTOH : AC125. • Untuk industri dan telekomunikasi : dapakai hurup W, X, Y atau Z, disusul dengan angka-angka. CONTOH : SFT162. Kode transistor-transistor buatan amerika, seperti 1N...dan 2N...,hanyalah nomor-nomor registrasi. Demikian juga kode- kode transistor jepang, 2SA dan 2SB,dlsb. Kegunaan kegunaan transistor tidak dinyatakan dalam nomor-nomor kode itu.