SlideShare a Scribd company logo
1 of 16
STORYTELLING
DALAM PEMASARAN
OLEH
Kelompok 2
Denda Mulyana
Junaidi Fajar
Kustoro
Storytelling
proses penggunaan fakta yang diceritakan untuk
mengkomunikasikan sesuatu. Beberapa cerita
mengabungkan fakta dan dibumbui hal-hal yang
bersifat imajinatif untuk membuatnya menjadi lebih
menarik
Storytelling Pemasaran
cerita untuk mengkomunikasikan pesan dengan
tujuan untuk membuat pelanggan merasakan
sesuatu dari cerita tersebut, sehingga
mempengaruhi tindakan mereka.
Tipe Storytelling Pemasaran
• Brand story
Menggunakan cerita untuk menghubungkan brand dengan
pelanggan. Cerita yang digunakan bertujuan untuk
membagikan nilai-nilai yang ada pada brand kepada
pelanggan. Sehingga dapat membuat mereka tertarik dan
percaya.
• Product or Service Stories
mengkisahkan bagaimana produk ini dibuat dari bahan
sampai jadi produk atau juga bisa menceritkan tentang
service /pelayanan yang ada di suatu tempat
• Customer Stories .
berisikan cerita tentang ceria atau
testimony pelanggan bagaimana
pengalaman merasakan produk tersebut
atau bagaimana dengan pelayanan serta
tempatnya
Cerita yang digunakan bertujuan untuk
membagikan nilai-nilai yang ada pada
brand kepada pelanggan. Sehingga dapat
membuat mereka tertarik dan percaya
Mamfaat Storytelling Pemasaran
 Mengembangkan hubungan yang lebih dalam
dengan pelanggan
Menurut Kimberly Whitler, bercerita memungkinkan
penjual dapat mengembangkan koneksi dengan
audiens lebih dalam. Menurutnya bercerita adalah
pengalaman dasar manusia yang menyatukan orang
dan mendorong koneksi dengan lebih kuat. Salah
satu penggunaan cerita dalam strategi marketing
yaitu menambahkan elemen manusia ke dalam
konten yang dibuat. Elemen tersebut dapat
berbentuk emosi dalam sebuah cerita.
• Meningkatkan loyalitas pada pelanggan
Loyalitas dari pelanggan bukan sesuatu yang bisa
didapatkan dengan mudah. Langkah awal yang
perlu kamu lakukan adalah dengan membuat
mereka mau kembali untuk membeli produk mu.
Tentu saja hal ini bergantung pada kualitas
produk. Selanjutnya yaitu dengan membagikan
cerita yang menyentuh dan narasi yang unik. Hal
ini dapat meningkatkan kepercayaan mereka,
sehingga para pelanggan ini
merasa brand/produk dari bisnis mu menjadi
pilihan pertama.
• Membantu membuat brand/produk lebih
menonjol
Terlepas dari faktor bisnis lainya seperti
produk atau strategi promosi, ada satu hal
yang paling efektif
membuat brand menjadi lebih menonjol
dari kompetitor. yaitu kisah-kisah yang
dibagikan kepada pelanggan.
Elemen Penting Dalam Storytelling
Pemasaran
 Personalisasi
Adalah aktivitas menyesuaikan pengalaman
atau komunikasi berdasarkan informasi yang
telah dipelajari mengenai seseorang atau
kelompok (pelanggan). Personalisasi
membantu kamu mendapatkan wawasan
tentang preferensi dan niat dari pelanggan
melalui data, sehingga kamu dapat
menawarkan mereka pengalaman yang
sesuai.
Emosi
 kamu mungkin akan menyetujui bahwa setiap
cerita yang bagus pasti memiliki unsur emosi di
dalamnya. Penggunaan emosi akan memengaruhi
sisi emosional audiens, menumbuhkan empati dan
berdampak pada keputusan yang akan dibuat oleh
pelanggan. Pada penerapannya kamu bisa terlebih
dahulu mengidentifikasi dan memilih kata-kata
yang bisa menghidupkan cerita
Data Pendukung
 Setelah memiliki hal-hal yang perlu untuk
membuat cerita menjadi menarik, selanjutnya
menambahkan data pendukung untuk menguatkan
pesan yang ingin kamu sampaikan dalam cerita
tersebut. Data ini biasanya berasal dari riset yang
kamu lakukan. Khususnya mengenai pelanggan.
Fakta-fakta yang berasal dari pengalaman
pelanggan atau hasil survei yang kamu lakukan
bisa menjadi data pendukung dalam ceritamu
Proses storytelling
 Ketahui siapa audiensmu
Dalam melakukan storytelling membuat cerita yang
berkesan dan menarik adalah hal yang perlu
dilakukan terutama untuk target konsumen yang
menjadi sasaran bisnis. Oleh karena itu, kamu harus
tahu siapa yang akan mendengarkan atau membaca
ceritamu.
• Tentukan pesan inti yang ingin
disampaikan
Selanjutnya adalah menentukan pesan inti
dari cerita yang kamu bagikan. Pesan apa
yang sebenarnya ingin kamu sampaikan
kepada audiens? Apakah kualitas produk,
nilai brand, atau hal lainnya? Baik itu
cerita panjang atau pendek, kamu harus
bisa menentukan inti pesan yang jelas
agar dapat diterima dengan baik oleh
audiens.
 Tentukan media bercerita
Setelah menentukan inti pesan,
selanjutnya adalah memilih media untuk
bercerita. Kamu bisa melakukan
storytelling marketing dalam bentuk
tulisan (artikel, buku, unggahan blog),
diceritakan secara live (presentasi,
pitching), atau dalam bentuk audio seperti
podcast.
 Tentukan Call to Action (CTA)
Call to action atau CTA adalah gambar
atau tulisan yang mendorong audiens
untuk melakukan tindakan sesuai yang
kamu harapkan. Jadi, setelah
mendengarkan atau membaca cerita yang
kamu bagikan, audiens tahu hal apa yang
harus mereka lakukan selanjutnya.
Misalnya, berlangganan, mengunduh
aplikasi, melakukan donasi, membagikan
unggahan, atau tindakan lainnya.
• Tulis cerita dan bagikan!
Setelah membuat perencanaan cerita
mulai dari pesan inti, media, dan CTA,
sekarang kamu bisa mulai menulis dan
merangkai alur cerita. Proses menulis bisa
menjadi sesuatu yang menyenangkan, tapi
juga sulit untuk dilakukan.
TERIMA KASIH

More Related Content

Similar to STORYTELLING DALAM PEMASARAN_KELOMPOK2.pptx

Merancang dan Mengelola Komunikasi Pemasaran Terintegrasi
Merancang dan Mengelola Komunikasi Pemasaran TerintegrasiMerancang dan Mengelola Komunikasi Pemasaran Terintegrasi
Merancang dan Mengelola Komunikasi Pemasaran Terintegrasi
Marni Anita Sihite
 
Bagaimana cara memasarkan produk umkm.pptx
Bagaimana cara memasarkan produk umkm.pptxBagaimana cara memasarkan produk umkm.pptx
Bagaimana cara memasarkan produk umkm.pptx
Ekaseptiani24
 
LANGSUNG BISA, Call WA 085727696801,Topik Content Marketing.pptx
LANGSUNG BISA, Call WA 085727696801,Topik Content Marketing.pptxLANGSUNG BISA, Call WA 085727696801,Topik Content Marketing.pptx
LANGSUNG BISA, Call WA 085727696801,Topik Content Marketing.pptx
digitalcentreofficia
 
LANGSUNG BISA, Call WA 085727696801,Topik Content Marketing.pdf
LANGSUNG BISA, Call WA 085727696801,Topik Content Marketing.pdfLANGSUNG BISA, Call WA 085727696801,Topik Content Marketing.pdf
LANGSUNG BISA, Call WA 085727696801,Topik Content Marketing.pdf
digitalcentreofficia
 
Komunikasi pemasaran
Komunikasi pemasaranKomunikasi pemasaran
Komunikasi pemasaran
sastrop
 

Similar to STORYTELLING DALAM PEMASARAN_KELOMPOK2.pptx (20)

Merancang dan Mengelola Komunikasi Pemasaran Terintegrasi
Merancang dan Mengelola Komunikasi Pemasaran TerintegrasiMerancang dan Mengelola Komunikasi Pemasaran Terintegrasi
Merancang dan Mengelola Komunikasi Pemasaran Terintegrasi
 
Orange Waves Digital Marketing by Alia .pptx
Orange Waves Digital Marketing by Alia .pptxOrange Waves Digital Marketing by Alia .pptx
Orange Waves Digital Marketing by Alia .pptx
 
Penerapan Strategi Pemasaran Digital
Penerapan Strategi Pemasaran DigitalPenerapan Strategi Pemasaran Digital
Penerapan Strategi Pemasaran Digital
 
PENGANTAR: INTGRATED MARKETING COMMUNICATION
PENGANTAR: INTGRATED MARKETING COMMUNICATIONPENGANTAR: INTGRATED MARKETING COMMUNICATION
PENGANTAR: INTGRATED MARKETING COMMUNICATION
 
Strategi pemasaran dan produksi barang jasa
Strategi pemasaran dan produksi barang jasaStrategi pemasaran dan produksi barang jasa
Strategi pemasaran dan produksi barang jasa
 
Tahapan Campaign AFLOWZ Creative Agency
Tahapan Campaign AFLOWZ Creative AgencyTahapan Campaign AFLOWZ Creative Agency
Tahapan Campaign AFLOWZ Creative Agency
 
Bagaimana cara memasarkan produk umkm.pptx
Bagaimana cara memasarkan produk umkm.pptxBagaimana cara memasarkan produk umkm.pptx
Bagaimana cara memasarkan produk umkm.pptx
 
Digital Marketing for Online Business (ORIFLAME)
Digital Marketing for Online Business (ORIFLAME)Digital Marketing for Online Business (ORIFLAME)
Digital Marketing for Online Business (ORIFLAME)
 
PENTINGNYA CONTENT MARKETING UNTUK MEMBANGUN BRAND ENGAGEMENT
PENTINGNYA CONTENT MARKETING UNTUK MEMBANGUN BRAND ENGAGEMENTPENTINGNYA CONTENT MARKETING UNTUK MEMBANGUN BRAND ENGAGEMENT
PENTINGNYA CONTENT MARKETING UNTUK MEMBANGUN BRAND ENGAGEMENT
 
POWERPOINT TEKS IKLAN.pptx
POWERPOINT TEKS IKLAN.pptxPOWERPOINT TEKS IKLAN.pptx
POWERPOINT TEKS IKLAN.pptx
 
Presentasi proposal-tesis yeni
Presentasi proposal-tesis yeniPresentasi proposal-tesis yeni
Presentasi proposal-tesis yeni
 
Apa Itu Product Knowledge.pptx
Apa Itu Product Knowledge.pptxApa Itu Product Knowledge.pptx
Apa Itu Product Knowledge.pptx
 
LANGSUNG BISA, Call WA 085727696801,Topik Content Marketing.pptx
LANGSUNG BISA, Call WA 085727696801,Topik Content Marketing.pptxLANGSUNG BISA, Call WA 085727696801,Topik Content Marketing.pptx
LANGSUNG BISA, Call WA 085727696801,Topik Content Marketing.pptx
 
LANGSUNG BISA, Call WA 085727696801,Topik Content Marketing.pdf
LANGSUNG BISA, Call WA 085727696801,Topik Content Marketing.pdfLANGSUNG BISA, Call WA 085727696801,Topik Content Marketing.pdf
LANGSUNG BISA, Call WA 085727696801,Topik Content Marketing.pdf
 
STRATEGI KONTEN
STRATEGI KONTENSTRATEGI KONTEN
STRATEGI KONTEN
 
PEMASARAN.pptx
PEMASARAN.pptxPEMASARAN.pptx
PEMASARAN.pptx
 
Digital Marketing I : Marketing Funnel
Digital Marketing I : Marketing Funnel Digital Marketing I : Marketing Funnel
Digital Marketing I : Marketing Funnel
 
Bagaimana Hendak
Bagaimana HendakBagaimana Hendak
Bagaimana Hendak
 
STRATEGI_PROMOSI_PEMASARAN.pptx
STRATEGI_PROMOSI_PEMASARAN.pptxSTRATEGI_PROMOSI_PEMASARAN.pptx
STRATEGI_PROMOSI_PEMASARAN.pptx
 
Komunikasi pemasaran
Komunikasi pemasaranKomunikasi pemasaran
Komunikasi pemasaran
 

Recently uploaded

SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPASSK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
susilowati82
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
ErikaPutriJayantini
 
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran  IDM 2024 di kec Plumbon.pptxMateri Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran  IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
AvivThea
 

Recently uploaded (20)

Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.pptDemokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
 
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan GaramMateri Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
 
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerakAksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
 
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPASSK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
 
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptxLokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdf
 
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptxMekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
 
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptxSlide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
 
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan AnakPWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
 
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar MengajarVariasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
 
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitikObat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
 
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran  IDM 2024 di kec Plumbon.pptxMateri Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran  IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 

STORYTELLING DALAM PEMASARAN_KELOMPOK2.pptx

  • 2. Storytelling proses penggunaan fakta yang diceritakan untuk mengkomunikasikan sesuatu. Beberapa cerita mengabungkan fakta dan dibumbui hal-hal yang bersifat imajinatif untuk membuatnya menjadi lebih menarik Storytelling Pemasaran cerita untuk mengkomunikasikan pesan dengan tujuan untuk membuat pelanggan merasakan sesuatu dari cerita tersebut, sehingga mempengaruhi tindakan mereka.
  • 3. Tipe Storytelling Pemasaran • Brand story Menggunakan cerita untuk menghubungkan brand dengan pelanggan. Cerita yang digunakan bertujuan untuk membagikan nilai-nilai yang ada pada brand kepada pelanggan. Sehingga dapat membuat mereka tertarik dan percaya. • Product or Service Stories mengkisahkan bagaimana produk ini dibuat dari bahan sampai jadi produk atau juga bisa menceritkan tentang service /pelayanan yang ada di suatu tempat
  • 4. • Customer Stories . berisikan cerita tentang ceria atau testimony pelanggan bagaimana pengalaman merasakan produk tersebut atau bagaimana dengan pelayanan serta tempatnya Cerita yang digunakan bertujuan untuk membagikan nilai-nilai yang ada pada brand kepada pelanggan. Sehingga dapat membuat mereka tertarik dan percaya
  • 5. Mamfaat Storytelling Pemasaran  Mengembangkan hubungan yang lebih dalam dengan pelanggan Menurut Kimberly Whitler, bercerita memungkinkan penjual dapat mengembangkan koneksi dengan audiens lebih dalam. Menurutnya bercerita adalah pengalaman dasar manusia yang menyatukan orang dan mendorong koneksi dengan lebih kuat. Salah satu penggunaan cerita dalam strategi marketing yaitu menambahkan elemen manusia ke dalam konten yang dibuat. Elemen tersebut dapat berbentuk emosi dalam sebuah cerita.
  • 6. • Meningkatkan loyalitas pada pelanggan Loyalitas dari pelanggan bukan sesuatu yang bisa didapatkan dengan mudah. Langkah awal yang perlu kamu lakukan adalah dengan membuat mereka mau kembali untuk membeli produk mu. Tentu saja hal ini bergantung pada kualitas produk. Selanjutnya yaitu dengan membagikan cerita yang menyentuh dan narasi yang unik. Hal ini dapat meningkatkan kepercayaan mereka, sehingga para pelanggan ini merasa brand/produk dari bisnis mu menjadi pilihan pertama.
  • 7. • Membantu membuat brand/produk lebih menonjol Terlepas dari faktor bisnis lainya seperti produk atau strategi promosi, ada satu hal yang paling efektif membuat brand menjadi lebih menonjol dari kompetitor. yaitu kisah-kisah yang dibagikan kepada pelanggan.
  • 8. Elemen Penting Dalam Storytelling Pemasaran  Personalisasi Adalah aktivitas menyesuaikan pengalaman atau komunikasi berdasarkan informasi yang telah dipelajari mengenai seseorang atau kelompok (pelanggan). Personalisasi membantu kamu mendapatkan wawasan tentang preferensi dan niat dari pelanggan melalui data, sehingga kamu dapat menawarkan mereka pengalaman yang sesuai.
  • 9. Emosi  kamu mungkin akan menyetujui bahwa setiap cerita yang bagus pasti memiliki unsur emosi di dalamnya. Penggunaan emosi akan memengaruhi sisi emosional audiens, menumbuhkan empati dan berdampak pada keputusan yang akan dibuat oleh pelanggan. Pada penerapannya kamu bisa terlebih dahulu mengidentifikasi dan memilih kata-kata yang bisa menghidupkan cerita
  • 10. Data Pendukung  Setelah memiliki hal-hal yang perlu untuk membuat cerita menjadi menarik, selanjutnya menambahkan data pendukung untuk menguatkan pesan yang ingin kamu sampaikan dalam cerita tersebut. Data ini biasanya berasal dari riset yang kamu lakukan. Khususnya mengenai pelanggan. Fakta-fakta yang berasal dari pengalaman pelanggan atau hasil survei yang kamu lakukan bisa menjadi data pendukung dalam ceritamu
  • 11. Proses storytelling  Ketahui siapa audiensmu Dalam melakukan storytelling membuat cerita yang berkesan dan menarik adalah hal yang perlu dilakukan terutama untuk target konsumen yang menjadi sasaran bisnis. Oleh karena itu, kamu harus tahu siapa yang akan mendengarkan atau membaca ceritamu.
  • 12. • Tentukan pesan inti yang ingin disampaikan Selanjutnya adalah menentukan pesan inti dari cerita yang kamu bagikan. Pesan apa yang sebenarnya ingin kamu sampaikan kepada audiens? Apakah kualitas produk, nilai brand, atau hal lainnya? Baik itu cerita panjang atau pendek, kamu harus bisa menentukan inti pesan yang jelas agar dapat diterima dengan baik oleh audiens.
  • 13.  Tentukan media bercerita Setelah menentukan inti pesan, selanjutnya adalah memilih media untuk bercerita. Kamu bisa melakukan storytelling marketing dalam bentuk tulisan (artikel, buku, unggahan blog), diceritakan secara live (presentasi, pitching), atau dalam bentuk audio seperti podcast.
  • 14.  Tentukan Call to Action (CTA) Call to action atau CTA adalah gambar atau tulisan yang mendorong audiens untuk melakukan tindakan sesuai yang kamu harapkan. Jadi, setelah mendengarkan atau membaca cerita yang kamu bagikan, audiens tahu hal apa yang harus mereka lakukan selanjutnya. Misalnya, berlangganan, mengunduh aplikasi, melakukan donasi, membagikan unggahan, atau tindakan lainnya.
  • 15. • Tulis cerita dan bagikan! Setelah membuat perencanaan cerita mulai dari pesan inti, media, dan CTA, sekarang kamu bisa mulai menulis dan merangkai alur cerita. Proses menulis bisa menjadi sesuatu yang menyenangkan, tapi juga sulit untuk dilakukan.