SlideShare a Scribd company logo
Eko 
Budiarjo 
Rendy 
Kurniawa 
n 
Nur 
Vidiati 
Risty 
Nurannis 
a 
Devi Sri 
Puji 
Anita 
Gustira 
Febrianti 
Komalasar 
i 
Karisa 
Ameliani 
Ramadhiah 
Febriani 
Shinta 
Handayani
Pangan merupakan 
salah satu kebutuhan 
dasar manusia yang 
terpenting dan esensial 
Kesehatan 
individu/masyarakat 
berhubungan dgn asupan 
makanan dan perilakunya 
agar tetap sehat, 
menuntut persyaratan 
makanan yang bergizi 
tinggi, aman dan 
bermutu 
Faktor gizi sangat 
menentukan dalam 
pembentukan kualitas 
manusia dan kehidupan 
masyarakat sehat 
dasar pengembangan bid. 
Ilmu Gizi Kesmas
bahasa Arab ”ghidza”, 
yang berarti “makanan” 
bahasa latin “nutrire”artinya makanan 
atau zat makanan sehat.
Secara Klasik : gizi hanya dihubungkan 
dengan kesehatan tubuh (menyediakan 
energi, membangun, memelihara jaringan 
tubuh, mengatur proses-proses 
kehidupan dalam tubuh). 
Sekarang : selain untuk kesehatan, juga 
dikaitkan dengan potensi ekonomi 
seseorang karena gizi berkaitan dengan 
perkembangan otak, kemampuan belajar, 
& produktivitas kerja.
Menurut Soekirman, (2000); 
Ilmu Gizi diartikan sebagai Ilmu pengetahuan 
yang membahas sifat-sifat nutrien yang 
terkandung dalam makanan, pengaruh 
metaboliknya serta akibat yang timbul bila 
terdapat kekurangan-kelebihan zat gizi.
Beberapa Pengertian / Istilah Dalam Gizi 
1. Ilmu Gizi (Nutrience Science) adalah ilmu yang 
mempelajari segala sesuatu tentang makanan dalam 
hubungannya dengan kesehatan optimal/ tubuh. 
2. Zat Gizi (Nutrients) adalah ikatan kimia yang 
diperlukan tubuh untuk melakukan fungsinya, yaitu 
menghasilkan energi, membangun dan memelihara 
jaringan serta mengatur proses-proses kehidupan.
Beberapa Pengertian / Istilah Dalam Gizi 
3. Gizi (Nutrition) adalah suatu proses organisme 
menggunakan makanan yang dikonsumsi 
secara normal melalui proses digesti, absorpsi, 
transportasi, penyimpanan, metabolisme 
dan pengeluaran zat-zat yang tidak digunakan, untuk 
mempertahankan kehidupan, pertumbuhan dan 
fungsi normal dari organ-organ, serta 
menghasilkan energi.
Beberapa Pengertian / Istilah Dalam Gizi 
4. Pangan adalah istilah umum untuk semua bahan yang 
dapat dijadikan makanan. 
5. Makanan adalah bahan selain obat yang mengandung 
zat-zat gizi dan atau unsur-unsur/ ikatan kimia yang 
dapat diubah menjadi zat gizi oleh tubuh, yang berguna 
bila dimasukkan ke dalam tubuh.
Beberapa Pengertian / Istilah Dalam Gizi 
6. Bahan makanan adalah makanan dalam keadaan 
mentah. 
7. Status gizi adalah keadaan tubuh sebagai akibat 
konsumsi makanan dan penggunaan zat-zat gizi. 
(Almatsier, 2001)
Makanan 
untuk hidup 
Evolusi Ilmu Gizi 
Makanan dan 
umur panjang 
Manusia 
purba 
Makanan dan 
penyakit 
Yunani 
Abad 16 
Ilmu 
gizi 
Millenium 
Abad 20
Sejarah Perkembangan ilmu gizi 
1. Masa manusia purba sebagai suatu evolusi manusia sebagai 
pemburu makanan dikenal sebagai “Todhunter" perkembangan 
ilmu gizi sebagai suatu evolusi. 
2. Abad SM filosof Junani Hippocrates (460-377 SM) “pemeliharaan 
kesehatan dan penyembuhan penyakit” Terapi Diit 
3. Abad ke-16 (berkembang doktrin) hubungan antara makanan 
dan panjang umur makan yang diatur dengan baik dapat 
memperpanjang umur ( Cornaro hidup lebih dari 100 tahun 
(1366-1464)
Sejarah Perkembangan ilmu gizi 
4. Abad ke-17 dan ke-18 sesuatu yang dimakan (makanan) 
yang berhubungan dengan kesehatan semakin banyak dan 
jelas, baik yang bersifat kebetulan maupun yang ahli kesehatan 
waktu itu untuk melakukan berbagai percobaan dan 
pengamatan. 
5. Pada Abad 18 penemuan adanya hubungan antara proses 
pernapasan yaitu proses masuknya O2 ke dalam tubuh dan 
keluarnya CO2, dengan proses pengolahan makanan dalam 
tubuh oleh Antoine Laurent Lavoisier (1743-1794) Bapak ilmu 
gizi dunia
Penemuan ilmu-ilmu yang mendasari 
terbentuknya ilmu gizi 
1.Tahun 1687 = Penetapan standar makanan. Dimana 
penetapan ini mengatur tentang makanan yang baik 
untuk tubuh dan yang tidak baik untuk tubuh. 
2.Dr. lind (1747) menemukan jeruk manis untuk 
menanggulangi sariawan / scorbut, belakangan 
diketahui jeruk manis banyak mengandung vitamin C. 
Sehingga Vitamin C dikenal juga sebagai pencegah 
Sariawan/Scorbut.
Penemuan ilmu-ilmu yang mendasari 
terbentuknya ilmu gizi 
3. Suster Florence Nightingale (1854 ) menyimpulkan 
penderita-penderita akibat perang yang merupakan 
pasiennya, dalam hal Pemberian makanan kepada 
pasien harus sesuai dengan kebutuhan pasien untuk 
mempercepat proses penyembuhannya. 
4. Suster Florence Nightingale dikenal juga sebagai 
Tokoh Keperawatan Dunia Liebig (1803-1873) Analisis 
Protein, KH dan Lemak. Yang merupakan Komponen 
utama penghasil energi tubuh. 
5. Vait (1831-1908), Rubner (1854-1982), Atwater 
(1844-1907), Lusk (1866-1932) dikenal sebagai Pakar 
dalam pengukuran energi dengan kalorimeter. (kkal)
Penemuan ilmu-ilmu yang mendasari 
terbentuknya ilmu gizi 
6. Hopkin (1861-1947), Eljkman (1858-1930) = 
perintis penemuan vitamin dan 
membedakannya vitamin yang larut dalam air 
dan vitamin yang larut dalam lemak. 
7. Mendel (1872-1935), Osborn (1859-1929)= 
penemuan vitamin dan analisis kualitas protein. 
Memperjelas posisi vitamin dalam makanan 
dan peranannya dalam tubuh manusia 
serta kualitas protein yang dilihat dari struktur 
yaitu asam amino yang essensial maupun yang 
non essensial.
Perkembangan ilmu gizi di Indonesia 
1.Belanda mendirikan “Laboratorium Kesehatan (15-1-1888) di Jakarta. 
Tujuannya Menanggulangi Penyakit Beri-Beri di Indonesia dan Asia2. 
2.Tahun 1934 = Lembaga Makanan Rakyat 
3.Tahun 1938, bermula dari Tahun 1919, Jansen dan Donath meneliti 
masalah Gondok di wonosobo, kemudian oleh pemerintah Hindia 
Belanda menfaslitasi pembentukan Lembaga Eijkman. Tahun 1927- 
1942, oleh Jansen dan Kawan-kawan pada 7 lokasi bertempat di 
jawa, seram dan lampung yang bertujuan Mengamati Pola Makan, 
Keadaan Gizi, Pertanian dan perekonomian. Melakukan Analisis Bahan 
Makanan yang sekarang dikenal sebagai Daftar Komposisi Bahan 
Makanan disingkat (DKBM ).
Perkembangan ilmu gizi di Indonesia 
4. Tahun 1930, De Hass dkk menemukan defisiensi Vitamin 
A, (1935) meneliti tentang KEP (Kurang Energi Protein) 
5. Tahun 1950, Lembaga Makanan Rakyat berada dibawah 
Kementerian Kesehatan RI ( diketuai Prof. Poerwo 
Soedarmo Pendiri PERSAGI atau dikenal juga sebagai 
Bapak Gizi Indonesia. Bapak Poerwo Soedarmo juga 
berhasil memperkenalkan promosi gizi yang baik dengan 
istilah “Empat Sehat Lima Sempurna” yang begitu populer 
pada waktu itu sampai pada pemerintahan Orde Baru.
Penelitian Indonesia yang menarik perhatian WHO 
1.Domen (1952-1955) penelitian 
tentang kwashiorkor (istilah gizi buruk karena 
kekuranagn protein) dan Xeropthalmia (Istilah 
Kebutaan Akibat kekurangan Vitamin A) 
2.Klerk (1956) penelitian tentang Tinggi Badan 
(TB) dan Berat Badan (BB) anak Sekolah yang 
dapat memberikan gambaran Status Gizi Anak 
SD pada masa balitanya.
Penelitian Indonesia yang menarik perhatian WHO 
3. Gailey ( 1957 – 1958 ) tentang Kelaparan di 
Gunung Kidul menghasilkan teori Kelaparan 
• KELAPARAN (Hunger) menurut 
E.Kennedy,(2002) sebagai kutipan dari penelitian 
Prof Soekirman Ph.D Guru Besar Ilmu Gizi IPB 
Bogor 
• Kelaparan adalah Rasa “tidak enak” dan sakit, 
akibat kurang /tidak makan,baik yang disengaja 
maupun yang tidak disengaja diluar kehendak 
dan terjadi berulang-ulang, serta dalam jangka 
waktu tertentu menyebabkan penurunan berat 
badan dan gangguan kesehatan.
1. Ilmu Gizi yang berkaitan dengan kesehatan 
perorangan disebut Gizi kesehatan perorangan(Clinical 
Nutrition) yaitu Gizi Klinik lebih menitikberatkan pada 
kuratif daripada preventif dan promotifnya. Dengan 
pendekatan kuratif prosesnya dimulai dari Anamnesis 
dan pengkajian status nutrisi pasien, Pemeriksaan 
antropomotri beserta tindak lanjut terhadap 
gangguannya, Pemeriksaan radiologi dan tes laboratoium 
yang bertalian dengan status nutrisi pasien, 
Suplementasi Oral, enteral dan parenteral, Interaksi 
timbal balik antara nutrien dan obat-obatan
2. Ilmu Gizi yang berkaitan dengan kesehatan 
masyarakat yang disebut Gizi kesehatan masyarakat 
(Public Health Nutrition) Yaitu Gizi Masyarakat 
berkaitan dengan gangguan gizi pada kelompok 
masyarakat, oleh sebab itu sifatnya lebih ditekankan 
pada pencegahan (preventif) dan peningkatan 
(promotif) . Termasuk juga tentang Bahan Tambahan 
makanan ( Pewarna, penyedap dan bahan-bahan 
kontaminan lainnya
SEJARAH DAN PERKEMBANGAN ILMU GIZI

More Related Content

What's hot

Metode promosi kesehatan
Metode promosi kesehatanMetode promosi kesehatan
Metode promosi kesehatan
Sukistinah
 
Masalah gizi pada lansia
Masalah gizi pada lansiaMasalah gizi pada lansia
Masalah gizi pada lansia
eka1400
 
Leaflet bumil
Leaflet bumilLeaflet bumil
Leaflet bumil
Ratna Arditya
 
tip & trik nutrisurvey utk menganalisis kecukupan gizi individu & kelompok
tip & trik nutrisurvey utk menganalisis kecukupan gizi individu & kelompoktip & trik nutrisurvey utk menganalisis kecukupan gizi individu & kelompok
tip & trik nutrisurvey utk menganalisis kecukupan gizi individu & kelompok
Yohanes Kristianto
 
DIET PADA PEMBEDAHAN
DIET PADA PEMBEDAHAN DIET PADA PEMBEDAHAN
DIET PADA PEMBEDAHAN
pjj_kemenkes
 
Konsep dasar ilmu gizi
Konsep dasar ilmu giziKonsep dasar ilmu gizi
Konsep dasar ilmu giziCahya
 
Konsep Dasar Pemenuhan Kebutuhan Nutrisi
Konsep Dasar Pemenuhan Kebutuhan NutrisiKonsep Dasar Pemenuhan Kebutuhan Nutrisi
Konsep Dasar Pemenuhan Kebutuhan Nutrisi
pjj_kemenkes
 
Imt
ImtImt
4 - Ilmu Gizi Dasar: Pehitungan Kebutuhan Gizi
4 - Ilmu Gizi Dasar: Pehitungan Kebutuhan Gizi4 - Ilmu Gizi Dasar: Pehitungan Kebutuhan Gizi
4 - Ilmu Gizi Dasar: Pehitungan Kebutuhan Gizi
Emmy Kardinasari
 
tatalaksana Gizi Penyakit anemia (NCP)
tatalaksana Gizi Penyakit anemia (NCP)tatalaksana Gizi Penyakit anemia (NCP)
tatalaksana Gizi Penyakit anemia (NCP)
Feny Kartika
 
Gizi dewasa
Gizi dewasaGizi dewasa
ILMU KESEHATAN MASYARAKAT
ILMU KESEHATAN MASYARAKATILMU KESEHATAN MASYARAKAT
ILMU KESEHATAN MASYARAKAT
Putri Indayani
 
Perencanaan Menu Gizi Seimbang untuk Lansia
Perencanaan Menu Gizi Seimbang untuk LansiaPerencanaan Menu Gizi Seimbang untuk Lansia
Perencanaan Menu Gizi Seimbang untuk Lansia
Fakhriyah Elita
 
Pertemuan 3 konversi pangan mentah dan terolah
Pertemuan 3 konversi pangan mentah dan terolahPertemuan 3 konversi pangan mentah dan terolah
Pertemuan 3 konversi pangan mentah dan terolah
Sutyawan
 
Angka kecukupan gizi
Angka kecukupan giziAngka kecukupan gizi
Angka kecukupan gizi
aditya kusuma
 
Teori Sistem dalam pelayanan kesehatan
Teori Sistem dalam pelayanan kesehatanTeori Sistem dalam pelayanan kesehatan
Teori Sistem dalam pelayanan kesehatanMuhammad Awaludin
 
Peningkatan kadar dan mutu gizi pangan
Peningkatan kadar dan mutu gizi panganPeningkatan kadar dan mutu gizi pangan
Peningkatan kadar dan mutu gizi pangan
Agnescia Sera
 
ADIME NCP PAGT Diet Kasus Pernapasan (PPOK)
ADIME NCP PAGT Diet Kasus Pernapasan (PPOK)ADIME NCP PAGT Diet Kasus Pernapasan (PPOK)
ADIME NCP PAGT Diet Kasus Pernapasan (PPOK)
Shela Rizky Tarinda
 
Gizi pada bayi & balita
Gizi pada bayi & balitaGizi pada bayi & balita
Gizi pada bayi & balita
Agnescia Sera
 
Makalah diabetes melitus
Makalah diabetes melitusMakalah diabetes melitus
Makalah diabetes melitus
Warnet Raha
 

What's hot (20)

Metode promosi kesehatan
Metode promosi kesehatanMetode promosi kesehatan
Metode promosi kesehatan
 
Masalah gizi pada lansia
Masalah gizi pada lansiaMasalah gizi pada lansia
Masalah gizi pada lansia
 
Leaflet bumil
Leaflet bumilLeaflet bumil
Leaflet bumil
 
tip & trik nutrisurvey utk menganalisis kecukupan gizi individu & kelompok
tip & trik nutrisurvey utk menganalisis kecukupan gizi individu & kelompoktip & trik nutrisurvey utk menganalisis kecukupan gizi individu & kelompok
tip & trik nutrisurvey utk menganalisis kecukupan gizi individu & kelompok
 
DIET PADA PEMBEDAHAN
DIET PADA PEMBEDAHAN DIET PADA PEMBEDAHAN
DIET PADA PEMBEDAHAN
 
Konsep dasar ilmu gizi
Konsep dasar ilmu giziKonsep dasar ilmu gizi
Konsep dasar ilmu gizi
 
Konsep Dasar Pemenuhan Kebutuhan Nutrisi
Konsep Dasar Pemenuhan Kebutuhan NutrisiKonsep Dasar Pemenuhan Kebutuhan Nutrisi
Konsep Dasar Pemenuhan Kebutuhan Nutrisi
 
Imt
ImtImt
Imt
 
4 - Ilmu Gizi Dasar: Pehitungan Kebutuhan Gizi
4 - Ilmu Gizi Dasar: Pehitungan Kebutuhan Gizi4 - Ilmu Gizi Dasar: Pehitungan Kebutuhan Gizi
4 - Ilmu Gizi Dasar: Pehitungan Kebutuhan Gizi
 
tatalaksana Gizi Penyakit anemia (NCP)
tatalaksana Gizi Penyakit anemia (NCP)tatalaksana Gizi Penyakit anemia (NCP)
tatalaksana Gizi Penyakit anemia (NCP)
 
Gizi dewasa
Gizi dewasaGizi dewasa
Gizi dewasa
 
ILMU KESEHATAN MASYARAKAT
ILMU KESEHATAN MASYARAKATILMU KESEHATAN MASYARAKAT
ILMU KESEHATAN MASYARAKAT
 
Perencanaan Menu Gizi Seimbang untuk Lansia
Perencanaan Menu Gizi Seimbang untuk LansiaPerencanaan Menu Gizi Seimbang untuk Lansia
Perencanaan Menu Gizi Seimbang untuk Lansia
 
Pertemuan 3 konversi pangan mentah dan terolah
Pertemuan 3 konversi pangan mentah dan terolahPertemuan 3 konversi pangan mentah dan terolah
Pertemuan 3 konversi pangan mentah dan terolah
 
Angka kecukupan gizi
Angka kecukupan giziAngka kecukupan gizi
Angka kecukupan gizi
 
Teori Sistem dalam pelayanan kesehatan
Teori Sistem dalam pelayanan kesehatanTeori Sistem dalam pelayanan kesehatan
Teori Sistem dalam pelayanan kesehatan
 
Peningkatan kadar dan mutu gizi pangan
Peningkatan kadar dan mutu gizi panganPeningkatan kadar dan mutu gizi pangan
Peningkatan kadar dan mutu gizi pangan
 
ADIME NCP PAGT Diet Kasus Pernapasan (PPOK)
ADIME NCP PAGT Diet Kasus Pernapasan (PPOK)ADIME NCP PAGT Diet Kasus Pernapasan (PPOK)
ADIME NCP PAGT Diet Kasus Pernapasan (PPOK)
 
Gizi pada bayi & balita
Gizi pada bayi & balitaGizi pada bayi & balita
Gizi pada bayi & balita
 
Makalah diabetes melitus
Makalah diabetes melitusMakalah diabetes melitus
Makalah diabetes melitus
 

Viewers also liked

Ilmu gizi-pengertian-dan-ruang-lingkup
Ilmu gizi-pengertian-dan-ruang-lingkupIlmu gizi-pengertian-dan-ruang-lingkup
Ilmu gizi-pengertian-dan-ruang-lingkupsalaiman
 
Konsep dasar ilmu gizi
Konsep dasar ilmu giziKonsep dasar ilmu gizi
Konsep dasar ilmu gizi
Intania Sofianita
 
PENGANTAR ILMU GIZI
 PENGANTAR ILMU GIZI  PENGANTAR ILMU GIZI
PENGANTAR ILMU GIZI
pjj_kemenkes
 
Konsep dasar ilmu gizi
Konsep dasar ilmu gizi Konsep dasar ilmu gizi
Konsep dasar ilmu gizi
Dedi Kun
 
Tujuan pemberian nutrisi bayi
Tujuan pemberian nutrisi bayiTujuan pemberian nutrisi bayi
Tujuan pemberian nutrisi bayi
fadzan
 
3 indikator pemantau gizi
3 indikator pemantau gizi3 indikator pemantau gizi
3 indikator pemantau giziJoni Iswanto
 
Makalah gizi pada atlet
Makalah gizi pada atletMakalah gizi pada atlet
Makalah gizi pada atletvedro agasi
 
Gizi makro di indonesia prof. soekirman
Gizi makro di indonesia   prof. soekirmanGizi makro di indonesia   prof. soekirman
Gizi makro di indonesia prof. soekirmanAnjang Kusuma Netra
 
Mineral
MineralMineral
Mineral
pjj_kemenkes
 
Infeksi Nosokomial
Infeksi NosokomialInfeksi Nosokomial
Infeksi Nosokomial
Udayana University
 
Gizi dasar
Gizi dasarGizi dasar
Gizi dasar
Agnescia Sera
 
Materi 1.konsep dasar ilmu gizi AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Materi 1.konsep dasar ilmu gizi   AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA Materi 1.konsep dasar ilmu gizi   AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Materi 1.konsep dasar ilmu gizi AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA Operator Warnet Vast Raha
 
Konsep dasar-ilmu-gizi oleh ibu jumirah
Konsep dasar-ilmu-gizi oleh ibu jumirahKonsep dasar-ilmu-gizi oleh ibu jumirah
Konsep dasar-ilmu-gizi oleh ibu jumirah
Soni Fariski
 
Konsep dasar-ilmu-gizi
Konsep dasar-ilmu-giziKonsep dasar-ilmu-gizi
Konsep dasar-ilmu-gizi
26111978
 
PENGANTAR ILMU GIZI
PENGANTAR ILMU GIZI PENGANTAR ILMU GIZI
PENGANTAR ILMU GIZI
pjj_kemenkes
 
PENGANTAR ILMU GIZI
PENGANTAR ILMU GIZI PENGANTAR ILMU GIZI
PENGANTAR ILMU GIZI
pjj_kemenkes
 

Viewers also liked (20)

konsep dasar gizi
konsep dasar gizikonsep dasar gizi
konsep dasar gizi
 
Ilmu gizi-pengertian-dan-ruang-lingkup
Ilmu gizi-pengertian-dan-ruang-lingkupIlmu gizi-pengertian-dan-ruang-lingkup
Ilmu gizi-pengertian-dan-ruang-lingkup
 
Konsep dasar ilmu gizi
Konsep dasar ilmu giziKonsep dasar ilmu gizi
Konsep dasar ilmu gizi
 
PENGANTAR ILMU GIZI
 PENGANTAR ILMU GIZI  PENGANTAR ILMU GIZI
PENGANTAR ILMU GIZI
 
Dasar Ilmu Gizi
Dasar Ilmu GiziDasar Ilmu Gizi
Dasar Ilmu Gizi
 
Konsep dasar ilmu gizi
Konsep dasar ilmu gizi Konsep dasar ilmu gizi
Konsep dasar ilmu gizi
 
Tujuan pemberian nutrisi bayi
Tujuan pemberian nutrisi bayiTujuan pemberian nutrisi bayi
Tujuan pemberian nutrisi bayi
 
3 indikator pemantau gizi
3 indikator pemantau gizi3 indikator pemantau gizi
3 indikator pemantau gizi
 
Makalah gizi pada atlet
Makalah gizi pada atletMakalah gizi pada atlet
Makalah gizi pada atlet
 
Gizi makro di indonesia prof. soekirman
Gizi makro di indonesia   prof. soekirmanGizi makro di indonesia   prof. soekirman
Gizi makro di indonesia prof. soekirman
 
First
FirstFirst
First
 
Mineral
MineralMineral
Mineral
 
Indikator Gizi Yusni
Indikator Gizi YusniIndikator Gizi Yusni
Indikator Gizi Yusni
 
Infeksi Nosokomial
Infeksi NosokomialInfeksi Nosokomial
Infeksi Nosokomial
 
Gizi dasar
Gizi dasarGizi dasar
Gizi dasar
 
Materi 1.konsep dasar ilmu gizi AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Materi 1.konsep dasar ilmu gizi   AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA Materi 1.konsep dasar ilmu gizi   AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Materi 1.konsep dasar ilmu gizi AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
 
Konsep dasar-ilmu-gizi oleh ibu jumirah
Konsep dasar-ilmu-gizi oleh ibu jumirahKonsep dasar-ilmu-gizi oleh ibu jumirah
Konsep dasar-ilmu-gizi oleh ibu jumirah
 
Konsep dasar-ilmu-gizi
Konsep dasar-ilmu-giziKonsep dasar-ilmu-gizi
Konsep dasar-ilmu-gizi
 
PENGANTAR ILMU GIZI
PENGANTAR ILMU GIZI PENGANTAR ILMU GIZI
PENGANTAR ILMU GIZI
 
PENGANTAR ILMU GIZI
PENGANTAR ILMU GIZI PENGANTAR ILMU GIZI
PENGANTAR ILMU GIZI
 

Similar to SEJARAH DAN PERKEMBANGAN ILMU GIZI

ILMU GIZI DASAR.pptx
ILMU GIZI DASAR.pptxILMU GIZI DASAR.pptx
ILMU GIZI DASAR.pptx
NurAininAlfii
 
Konsep Dasar Ilmu Gizi.pptx
Konsep Dasar Ilmu Gizi.pptxKonsep Dasar Ilmu Gizi.pptx
Konsep Dasar Ilmu Gizi.pptx
JenitaFrisilia1
 
Kelompok 1 Dasar Ilmu Gizi.pptx
Kelompok 1 Dasar Ilmu Gizi.pptxKelompok 1 Dasar Ilmu Gizi.pptx
Kelompok 1 Dasar Ilmu Gizi.pptx
NISAFATHONAH1
 
Konsep dasar ilmu gizi
Konsep dasar ilmu giziKonsep dasar ilmu gizi
Konsep dasar ilmu giziShanti Lestari
 
Konsep Dasar Ilmu Gizi.pptx
Konsep Dasar Ilmu Gizi.pptxKonsep Dasar Ilmu Gizi.pptx
Konsep Dasar Ilmu Gizi.pptx
NurFaisyah7
 
Basic concept of nutrition
Basic concept of nutritionBasic concept of nutrition
Basic concept of nutrition
Yatty Sandy
 
makalah-gizi-buruk-lengkap_akperRST
makalah-gizi-buruk-lengkap_akperRSTmakalah-gizi-buruk-lengkap_akperRST
makalah-gizi-buruk-lengkap_akperRST
Sri Nur Ramliah
 
Pentingnya Pangan dan Gizi, Penilaian Status gizi dan keseimbangan gizi
Pentingnya  Pangan dan Gizi, Penilaian Status gizi dan keseimbangan giziPentingnya  Pangan dan Gizi, Penilaian Status gizi dan keseimbangan gizi
Pentingnya Pangan dan Gizi, Penilaian Status gizi dan keseimbangan gizi
Syartiwidya Syariful
 
Konsep dasar ilmu gizi
Konsep dasar ilmu giziKonsep dasar ilmu gizi
Konsep dasar ilmu gizi
Asyifa Robiatul adawiyah
 
Konsep Kesehatan Masyarakat
Konsep Kesehatan MasyarakatKonsep Kesehatan Masyarakat
Konsep Kesehatan Masyarakat
pjj_kemenkes
 
Chapter ii
Chapter iiChapter ii
Chapter ii
oothee
 
Gizi dan kesehatan reproduksi salmah
Gizi dan kesehatan reproduksi salmahGizi dan kesehatan reproduksi salmah
Gizi dan kesehatan reproduksi salmah
Fatmawati Mustofa
 
Uh 1 nutrisi seimbang part 1. part2, part 3
Uh 1 nutrisi seimbang part 1. part2, part 3Uh 1 nutrisi seimbang part 1. part2, part 3
Uh 1 nutrisi seimbang part 1. part2, part 3
Ria Difikarayen
 
Konsep Dasar Farmakologi untuk Keperawatan.pptx
Konsep Dasar Farmakologi untuk Keperawatan.pptxKonsep Dasar Farmakologi untuk Keperawatan.pptx
Konsep Dasar Farmakologi untuk Keperawatan.pptx
tiiiinnaa14
 
fdokumen.com_konsep-dasar-ilmu-gizi-58f96b422693b.ppt
fdokumen.com_konsep-dasar-ilmu-gizi-58f96b422693b.pptfdokumen.com_konsep-dasar-ilmu-gizi-58f96b422693b.ppt
fdokumen.com_konsep-dasar-ilmu-gizi-58f96b422693b.ppt
puspitasaripribadi
 
KULIAH_IKM_III.pdf
KULIAH_IKM_III.pdfKULIAH_IKM_III.pdf
KULIAH_IKM_III.pdf
FitriaOva
 
Makalah Status GIZI
Makalah Status GIZIMakalah Status GIZI
Makalah Status GIZIApapunituzar
 
Modul Kesehatan Masyarakat untuk pendidikan kebidanan
Modul Kesehatan Masyarakat untuk pendidikan kebidananModul Kesehatan Masyarakat untuk pendidikan kebidanan
Modul Kesehatan Masyarakat untuk pendidikan kebidanan
Siti Putri
 

Similar to SEJARAH DAN PERKEMBANGAN ILMU GIZI (20)

ILMU GIZI DASAR.pptx
ILMU GIZI DASAR.pptxILMU GIZI DASAR.pptx
ILMU GIZI DASAR.pptx
 
Konsep Dasar Ilmu Gizi.pptx
Konsep Dasar Ilmu Gizi.pptxKonsep Dasar Ilmu Gizi.pptx
Konsep Dasar Ilmu Gizi.pptx
 
Kelompok 1 Dasar Ilmu Gizi.pptx
Kelompok 1 Dasar Ilmu Gizi.pptxKelompok 1 Dasar Ilmu Gizi.pptx
Kelompok 1 Dasar Ilmu Gizi.pptx
 
Konsep dasar ilmu gizi
Konsep dasar ilmu giziKonsep dasar ilmu gizi
Konsep dasar ilmu gizi
 
Konsep Dasar Ilmu Gizi.pptx
Konsep Dasar Ilmu Gizi.pptxKonsep Dasar Ilmu Gizi.pptx
Konsep Dasar Ilmu Gizi.pptx
 
Ilmu gizi
Ilmu giziIlmu gizi
Ilmu gizi
 
Basic concept of nutrition
Basic concept of nutritionBasic concept of nutrition
Basic concept of nutrition
 
makalah-gizi-buruk-lengkap_akperRST
makalah-gizi-buruk-lengkap_akperRSTmakalah-gizi-buruk-lengkap_akperRST
makalah-gizi-buruk-lengkap_akperRST
 
Pentingnya Pangan dan Gizi, Penilaian Status gizi dan keseimbangan gizi
Pentingnya  Pangan dan Gizi, Penilaian Status gizi dan keseimbangan giziPentingnya  Pangan dan Gizi, Penilaian Status gizi dan keseimbangan gizi
Pentingnya Pangan dan Gizi, Penilaian Status gizi dan keseimbangan gizi
 
Konsep dasar ilmu gizi
Konsep dasar ilmu giziKonsep dasar ilmu gizi
Konsep dasar ilmu gizi
 
Konsep Kesehatan Masyarakat
Konsep Kesehatan MasyarakatKonsep Kesehatan Masyarakat
Konsep Kesehatan Masyarakat
 
Chapter ii
Chapter iiChapter ii
Chapter ii
 
Gizi dan kesehatan reproduksi salmah
Gizi dan kesehatan reproduksi salmahGizi dan kesehatan reproduksi salmah
Gizi dan kesehatan reproduksi salmah
 
Modul 1 kb 1
Modul 1 kb 1Modul 1 kb 1
Modul 1 kb 1
 
Uh 1 nutrisi seimbang part 1. part2, part 3
Uh 1 nutrisi seimbang part 1. part2, part 3Uh 1 nutrisi seimbang part 1. part2, part 3
Uh 1 nutrisi seimbang part 1. part2, part 3
 
Konsep Dasar Farmakologi untuk Keperawatan.pptx
Konsep Dasar Farmakologi untuk Keperawatan.pptxKonsep Dasar Farmakologi untuk Keperawatan.pptx
Konsep Dasar Farmakologi untuk Keperawatan.pptx
 
fdokumen.com_konsep-dasar-ilmu-gizi-58f96b422693b.ppt
fdokumen.com_konsep-dasar-ilmu-gizi-58f96b422693b.pptfdokumen.com_konsep-dasar-ilmu-gizi-58f96b422693b.ppt
fdokumen.com_konsep-dasar-ilmu-gizi-58f96b422693b.ppt
 
KULIAH_IKM_III.pdf
KULIAH_IKM_III.pdfKULIAH_IKM_III.pdf
KULIAH_IKM_III.pdf
 
Makalah Status GIZI
Makalah Status GIZIMakalah Status GIZI
Makalah Status GIZI
 
Modul Kesehatan Masyarakat untuk pendidikan kebidanan
Modul Kesehatan Masyarakat untuk pendidikan kebidananModul Kesehatan Masyarakat untuk pendidikan kebidanan
Modul Kesehatan Masyarakat untuk pendidikan kebidanan
 

Recently uploaded

PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 

Recently uploaded (20)

PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 

SEJARAH DAN PERKEMBANGAN ILMU GIZI

  • 1.
  • 2. Eko Budiarjo Rendy Kurniawa n Nur Vidiati Risty Nurannis a Devi Sri Puji Anita Gustira Febrianti Komalasar i Karisa Ameliani Ramadhiah Febriani Shinta Handayani
  • 3. Pangan merupakan salah satu kebutuhan dasar manusia yang terpenting dan esensial Kesehatan individu/masyarakat berhubungan dgn asupan makanan dan perilakunya agar tetap sehat, menuntut persyaratan makanan yang bergizi tinggi, aman dan bermutu Faktor gizi sangat menentukan dalam pembentukan kualitas manusia dan kehidupan masyarakat sehat dasar pengembangan bid. Ilmu Gizi Kesmas
  • 4. bahasa Arab ”ghidza”, yang berarti “makanan” bahasa latin “nutrire”artinya makanan atau zat makanan sehat.
  • 5. Secara Klasik : gizi hanya dihubungkan dengan kesehatan tubuh (menyediakan energi, membangun, memelihara jaringan tubuh, mengatur proses-proses kehidupan dalam tubuh). Sekarang : selain untuk kesehatan, juga dikaitkan dengan potensi ekonomi seseorang karena gizi berkaitan dengan perkembangan otak, kemampuan belajar, & produktivitas kerja.
  • 6. Menurut Soekirman, (2000); Ilmu Gizi diartikan sebagai Ilmu pengetahuan yang membahas sifat-sifat nutrien yang terkandung dalam makanan, pengaruh metaboliknya serta akibat yang timbul bila terdapat kekurangan-kelebihan zat gizi.
  • 7. Beberapa Pengertian / Istilah Dalam Gizi 1. Ilmu Gizi (Nutrience Science) adalah ilmu yang mempelajari segala sesuatu tentang makanan dalam hubungannya dengan kesehatan optimal/ tubuh. 2. Zat Gizi (Nutrients) adalah ikatan kimia yang diperlukan tubuh untuk melakukan fungsinya, yaitu menghasilkan energi, membangun dan memelihara jaringan serta mengatur proses-proses kehidupan.
  • 8. Beberapa Pengertian / Istilah Dalam Gizi 3. Gizi (Nutrition) adalah suatu proses organisme menggunakan makanan yang dikonsumsi secara normal melalui proses digesti, absorpsi, transportasi, penyimpanan, metabolisme dan pengeluaran zat-zat yang tidak digunakan, untuk mempertahankan kehidupan, pertumbuhan dan fungsi normal dari organ-organ, serta menghasilkan energi.
  • 9. Beberapa Pengertian / Istilah Dalam Gizi 4. Pangan adalah istilah umum untuk semua bahan yang dapat dijadikan makanan. 5. Makanan adalah bahan selain obat yang mengandung zat-zat gizi dan atau unsur-unsur/ ikatan kimia yang dapat diubah menjadi zat gizi oleh tubuh, yang berguna bila dimasukkan ke dalam tubuh.
  • 10. Beberapa Pengertian / Istilah Dalam Gizi 6. Bahan makanan adalah makanan dalam keadaan mentah. 7. Status gizi adalah keadaan tubuh sebagai akibat konsumsi makanan dan penggunaan zat-zat gizi. (Almatsier, 2001)
  • 11. Makanan untuk hidup Evolusi Ilmu Gizi Makanan dan umur panjang Manusia purba Makanan dan penyakit Yunani Abad 16 Ilmu gizi Millenium Abad 20
  • 12. Sejarah Perkembangan ilmu gizi 1. Masa manusia purba sebagai suatu evolusi manusia sebagai pemburu makanan dikenal sebagai “Todhunter" perkembangan ilmu gizi sebagai suatu evolusi. 2. Abad SM filosof Junani Hippocrates (460-377 SM) “pemeliharaan kesehatan dan penyembuhan penyakit” Terapi Diit 3. Abad ke-16 (berkembang doktrin) hubungan antara makanan dan panjang umur makan yang diatur dengan baik dapat memperpanjang umur ( Cornaro hidup lebih dari 100 tahun (1366-1464)
  • 13. Sejarah Perkembangan ilmu gizi 4. Abad ke-17 dan ke-18 sesuatu yang dimakan (makanan) yang berhubungan dengan kesehatan semakin banyak dan jelas, baik yang bersifat kebetulan maupun yang ahli kesehatan waktu itu untuk melakukan berbagai percobaan dan pengamatan. 5. Pada Abad 18 penemuan adanya hubungan antara proses pernapasan yaitu proses masuknya O2 ke dalam tubuh dan keluarnya CO2, dengan proses pengolahan makanan dalam tubuh oleh Antoine Laurent Lavoisier (1743-1794) Bapak ilmu gizi dunia
  • 14. Penemuan ilmu-ilmu yang mendasari terbentuknya ilmu gizi 1.Tahun 1687 = Penetapan standar makanan. Dimana penetapan ini mengatur tentang makanan yang baik untuk tubuh dan yang tidak baik untuk tubuh. 2.Dr. lind (1747) menemukan jeruk manis untuk menanggulangi sariawan / scorbut, belakangan diketahui jeruk manis banyak mengandung vitamin C. Sehingga Vitamin C dikenal juga sebagai pencegah Sariawan/Scorbut.
  • 15. Penemuan ilmu-ilmu yang mendasari terbentuknya ilmu gizi 3. Suster Florence Nightingale (1854 ) menyimpulkan penderita-penderita akibat perang yang merupakan pasiennya, dalam hal Pemberian makanan kepada pasien harus sesuai dengan kebutuhan pasien untuk mempercepat proses penyembuhannya. 4. Suster Florence Nightingale dikenal juga sebagai Tokoh Keperawatan Dunia Liebig (1803-1873) Analisis Protein, KH dan Lemak. Yang merupakan Komponen utama penghasil energi tubuh. 5. Vait (1831-1908), Rubner (1854-1982), Atwater (1844-1907), Lusk (1866-1932) dikenal sebagai Pakar dalam pengukuran energi dengan kalorimeter. (kkal)
  • 16. Penemuan ilmu-ilmu yang mendasari terbentuknya ilmu gizi 6. Hopkin (1861-1947), Eljkman (1858-1930) = perintis penemuan vitamin dan membedakannya vitamin yang larut dalam air dan vitamin yang larut dalam lemak. 7. Mendel (1872-1935), Osborn (1859-1929)= penemuan vitamin dan analisis kualitas protein. Memperjelas posisi vitamin dalam makanan dan peranannya dalam tubuh manusia serta kualitas protein yang dilihat dari struktur yaitu asam amino yang essensial maupun yang non essensial.
  • 17. Perkembangan ilmu gizi di Indonesia 1.Belanda mendirikan “Laboratorium Kesehatan (15-1-1888) di Jakarta. Tujuannya Menanggulangi Penyakit Beri-Beri di Indonesia dan Asia2. 2.Tahun 1934 = Lembaga Makanan Rakyat 3.Tahun 1938, bermula dari Tahun 1919, Jansen dan Donath meneliti masalah Gondok di wonosobo, kemudian oleh pemerintah Hindia Belanda menfaslitasi pembentukan Lembaga Eijkman. Tahun 1927- 1942, oleh Jansen dan Kawan-kawan pada 7 lokasi bertempat di jawa, seram dan lampung yang bertujuan Mengamati Pola Makan, Keadaan Gizi, Pertanian dan perekonomian. Melakukan Analisis Bahan Makanan yang sekarang dikenal sebagai Daftar Komposisi Bahan Makanan disingkat (DKBM ).
  • 18. Perkembangan ilmu gizi di Indonesia 4. Tahun 1930, De Hass dkk menemukan defisiensi Vitamin A, (1935) meneliti tentang KEP (Kurang Energi Protein) 5. Tahun 1950, Lembaga Makanan Rakyat berada dibawah Kementerian Kesehatan RI ( diketuai Prof. Poerwo Soedarmo Pendiri PERSAGI atau dikenal juga sebagai Bapak Gizi Indonesia. Bapak Poerwo Soedarmo juga berhasil memperkenalkan promosi gizi yang baik dengan istilah “Empat Sehat Lima Sempurna” yang begitu populer pada waktu itu sampai pada pemerintahan Orde Baru.
  • 19. Penelitian Indonesia yang menarik perhatian WHO 1.Domen (1952-1955) penelitian tentang kwashiorkor (istilah gizi buruk karena kekuranagn protein) dan Xeropthalmia (Istilah Kebutaan Akibat kekurangan Vitamin A) 2.Klerk (1956) penelitian tentang Tinggi Badan (TB) dan Berat Badan (BB) anak Sekolah yang dapat memberikan gambaran Status Gizi Anak SD pada masa balitanya.
  • 20. Penelitian Indonesia yang menarik perhatian WHO 3. Gailey ( 1957 – 1958 ) tentang Kelaparan di Gunung Kidul menghasilkan teori Kelaparan • KELAPARAN (Hunger) menurut E.Kennedy,(2002) sebagai kutipan dari penelitian Prof Soekirman Ph.D Guru Besar Ilmu Gizi IPB Bogor • Kelaparan adalah Rasa “tidak enak” dan sakit, akibat kurang /tidak makan,baik yang disengaja maupun yang tidak disengaja diluar kehendak dan terjadi berulang-ulang, serta dalam jangka waktu tertentu menyebabkan penurunan berat badan dan gangguan kesehatan.
  • 21. 1. Ilmu Gizi yang berkaitan dengan kesehatan perorangan disebut Gizi kesehatan perorangan(Clinical Nutrition) yaitu Gizi Klinik lebih menitikberatkan pada kuratif daripada preventif dan promotifnya. Dengan pendekatan kuratif prosesnya dimulai dari Anamnesis dan pengkajian status nutrisi pasien, Pemeriksaan antropomotri beserta tindak lanjut terhadap gangguannya, Pemeriksaan radiologi dan tes laboratoium yang bertalian dengan status nutrisi pasien, Suplementasi Oral, enteral dan parenteral, Interaksi timbal balik antara nutrien dan obat-obatan
  • 22. 2. Ilmu Gizi yang berkaitan dengan kesehatan masyarakat yang disebut Gizi kesehatan masyarakat (Public Health Nutrition) Yaitu Gizi Masyarakat berkaitan dengan gangguan gizi pada kelompok masyarakat, oleh sebab itu sifatnya lebih ditekankan pada pencegahan (preventif) dan peningkatan (promotif) . Termasuk juga tentang Bahan Tambahan makanan ( Pewarna, penyedap dan bahan-bahan kontaminan lainnya