SlideShare a Scribd company logo
1 of 14
((ْ‫ت‬َ‫ق‬َّ‫ر‬َ‫ف‬َ‫ت‬ َ‫ل‬ْ‫ي‬ِ‫ائ‬َ‫ر‬ْ‫س‬ِ‫إ‬ ْ
ِ‫ِن‬َ‫ب‬ َّ‫ن‬ِ‫إ‬َ‫و‬َْ‫ْي‬ِ‫ع‬ْ‫ب‬َ‫س‬َ‫و‬ ِْ‫ْي‬َ‫ت‬ْ‫ن‬ِ‫ث‬ ‫ى‬َ‫ل‬َ‫ع‬،ً‫ة‬َّ‫ل‬ِ‫م‬
َ‫و‬ ٍ‫ث‬َ‫ال‬َ‫ث‬ ‫ى‬َ‫ل‬َ‫ع‬ ْ
ِ‫ِت‬َّ‫ُم‬‫أ‬ ُ‫ق‬َِ‫َت‬ْ‫ف‬َ‫ت‬َ‫س‬َ‫و‬ِ‫ف‬ ‫ا‬َ‫ه‬ُّ‫ل‬ُ‫ك‬ً‫ة‬َّ‫ل‬ِ‫م‬ َْ‫ْي‬ِ‫ع‬ْ‫ب‬َ‫س‬َّ‫ال‬ِ‫إ‬ ِ‫ر‬‫َّا‬‫ن‬‫ال‬
ً‫ة‬َ‫د‬ِ‫اح‬َ‫و‬.‫ا‬‫و‬ُ‫ل‬‫ا‬َ‫ق‬:‫؟‬ِ‫هللا‬ َ‫ل‬ْ‫و‬ُ‫س‬َ‫ر‬ ‫ا‬َ‫ي‬ َ‫ي‬ِ‫ه‬ ْ‫ن‬َ‫م‬َ‫ال‬َ‫ق‬:
ِ‫اب‬َ‫ح‬ْ‫َص‬‫أ‬َ‫و‬ ِ‫ه‬ْ‫ي‬َ‫ل‬َ‫ع‬ ‫ا‬َ‫ن‬َ‫أ‬ ‫ا‬َ‫م‬ َ‫لى‬َ‫ع‬ َ‫ن‬‫ا‬َ‫ك‬ ْ‫ن‬َ‫م‬))
• Firoq dollah berarti golongan yang sesat, dalam arti salah memilih jalan
dalam menempuh Islam.
• Kesesatan bisa berupa bid’ah dan juga bisa kekafiran.
• Tetapi yang dimaksud dalam pembahasan ini adalah bid’ah, yaitu salah
memilih jalan dalam meniti Islam.
• Adapun mereka yang sudah keluar dari Islam, maka mereka bukanlah
orang-orang yang dimaksud dalam golongan ini.
• Seperti yang dikabarkan oleh Rasululloh bahwa firqah dollah tsb akan
bermunculan hingga 72 golongan.
• Perpecahan ini terjadi pada masa-masa terakhir khulafa’urrasyidin (empat
khalifah yang mendapat petunjuk)
• Munculnya golongan sesat pertama yang mengkristal sebagai sebuah
kelompok terjadi pada zaman kekhilafahan ‘Ali bin Abi Tolib ra.
• Yaitu ketika terjadi perselisihan pendapat tentang cara penyelesaian kasus
pembunuhan Utsman bin ‘Affan. Antara Ali bin Abi Tolib ra dengan
Muawwiyyah bin Abi Sufyan ra.
• Manhaj Ahlussunnah dalam hal tersebut adalah tidak mencampuri apa-apa
yang terjadi di antara mereka, bahkan harus mendo’akan kebaikan bagi
mereka semua.
• Firqah sesat pertama muncul ketika terjadi kesepakatan antara pihak Ali bin
Abi Tolib dengan Muawwiyyah ra2, untuk menyelesaikan kasus
pembunuhan Utsaman dengan cara damai (yaitu dengan cara mengangkat
seorang hakim dari masing-masing pihak)
• Mereka adalah kelompok Khowarij yang berarti “Orang yang keluar”.
• Mereka memahami dalil al-Qur’an tidak dengan manhaj Ahlussunnah. (Qs.
5: 44)
• Mereka mengkafirkan Ali bin Abi Tolib, karena menurut mereka dengan
mengangkat seorang hakim, berarti telah memberi hak Tasyri’ kepada
makhluk, yang berarti kesyirikan yang sangat nyata.
• Pada hakikatnya, kedua hakim tersebut tidak diberi mandat untuk
membuat suatu hukum, tetapi hanya untuk menghakimi kedua pihak
dengan hukum Alloh swt. Ini adalah permasalahan yang sangat sederhana.
• Oleh karena itu selain karena kebodohan pada mayoritas mereka, disinyalir
pula adanya niat buruk dari pemimpin mereka yang menggerakkan mereka
keluar dari jama’atul muslimin.
• Mereka juga dikenal dengan Haruriyin sebutan ini diambil dari suatu
tempat yang digunakan mereka untuk berkumpul, bernama Haruro.
• Melalui proses yang panjang manhaj ini berkembang dan mencakup hampir
seluruh segi agama.
 Pengkafiran para pelaku dosa besar.
 Sebagai reaksi dari paham khowarij, muncullah pemahaman sesat yang
menolak hubungan antara amal dan kekufuran.
 Manhaj ini dinamakan manhaj irja’. Penganutnya dinamakan
Murji’/pluralnya Murji’ah.
 Mereka berpendapat bahwa iman seseorang tidak berkaitan dengan amal.
 Kedua kelompok ini enggan mengikuti menhaj shahabat yang pada waktu
itu masih hidup, maka sesatlah mereka.
Kesalahan Manhaj Khowarij
Iman menurut Ahlussunnah
‫ل‬ْ‫و‬َ‫ق‬‫ل‬َ‫م‬َ‫ع‬َ‫و‬
‫ل‬ْ‫و‬َ‫ق‬‫ب‬ْ‫ل‬َ‫ق‬‫ال‬
‫ل‬ْ‫و‬َ‫ق‬
َ‫س‬ِ‫الل‬ ‫ل‬ْ‫و‬َ‫ق‬‫ان‬
‫ب‬ْ‫ل‬َ‫ق‬‫ال‬ ‫ل‬َ‫م‬َ‫ع‬
‫ل‬َ‫م‬َ‫ع‬
َ‫و‬َْ‫اْل‬ ُ‫ل‬َ‫م‬َ‫ع‬ِ‫ر‬‫ا‬
“Perkataan dan Perbuatan”
Perkataan hati
Perkataan lisan
Perbuatan hati
Perbuatan anggota badan
o Iman adalah di dalam hati (I’tiqad fil qolb)
o Iman di lisan.
o Amal hanya sebagai pelengkap saja.
Iman menurut irja/murji’ah
Iman menurut khowarij
o Jika salah satu dari pelengkap runtuh, maka runtuhlah semua imannya.
o Orang yang melalukan dosa besar maka kafir.
Patah satu tangkai dikatakan
bukan pohon
“Khowarij”
Ditebang semua (tinggal akar)
masih dikatakan pohon.
“Murji’ah”
• Bersamaan dengan munculnya Khowarij, benih-benih syiah pun tumbuh.
• Bahkan Abdulloh bin Saba’ sudah bekerja di bawah tanah di masa khilafah
Utsman bin ‘Affan ra.
• Firqah syi’ah yang dicetuskan oleh Abdulloh bin Saba’ adalah firqah sesat
yang kesesatannya sampai pada taraf kesyirikan, yaitu menuhankan Ali bin
Abi Tolib.
• Firqah ini pada mulanya hanya terbatas pada sikap mengutamakan Ali bin
Abi Tolib ra atas Abu Bakar dan Umar ra2. hal ini bertentangan dengan
manaj Ahlussunnah wal Jama’ah.
Munculnya Syi’ah
• Ini bertentangan dengan manhaj Ahlussunnah wal Jama’ah yang
menetapkan urutan afdholiyah (keutamaan) sama persis seperti urutan
kekhilafahan mereka.
• Bahkan Ali bin Abi Tolib sendiri tidak menyetujui atas diutamakannya
beliau atas Abu Bakar dan Umar ra2.
• Syi’ah pada waktu itu hanya sebagai suatu kelompok politik yang
mendukung kholifah Ali bin Abi Tolib dan anak keturunannya.
• Tetapi pemahaman ini kemudian mengembang sampai pada tingkat
kekufuran.
Munculnya Syi’ah
• Mereka senantiasa gigih mendakwahkan manhaj Ahlussunnah wal
Jama’ah.
• Tidak ada satupun dari mereka yang masuk ke dalam salah satu firqah-
firqah tersebut.
• Istilah Ahlussunnah, pengikutan pada sunnah dan yang semisalnya telah
menjadi istilah resmi di antara para penuntut ilmu.
• Hal ini tidak bermksud sebagai firqah tersendiri dalam tubuh kaum
muslimin. Sebab seluruh kaum muslimin adalah Ahlussunnah.
Para shahabat, tabi’in dan tabu’uttabi’in:
• Tidak mengikuti metode sahabat dalam memahami al-Qur’an dan as-
Sunnah.
• Berpedoman kepada sumber-sumber lain selain kepada al-Kitab (al-
Qur’an) dan as-Sunnah dalam mengambil hukum-hukum Islam, seperti
bersandar pada akal, mimpi, filsafat dan lain-lainnya.
SEBAB UTAMA PENYIMPANGAN FIROQ DOLLAH
PADA WAKTU ITU BERAKAR PADA DUA HAL:
Kedua sebab tersebut dilahirkan oleh hawa nafsu dan
kejahilan (kebodohan), yang kemudian bercabang menjadi
sebab-sebab yang banyak.

More Related Content

What's hot

Teologi islam khawarij dan murji'ah 2013
Teologi islam khawarij dan murji'ah 2013Teologi islam khawarij dan murji'ah 2013
Teologi islam khawarij dan murji'ah 2013Muhammad Izuddin
 
Urgensi dakwah
Urgensi dakwahUrgensi dakwah
Urgensi dakwahel-hafiy
 
73 FIRQAH DALAM ISLAM
73 FIRQAH DALAM ISLAM73 FIRQAH DALAM ISLAM
73 FIRQAH DALAM ISLAMrahman rahman
 
Fiqh Bisnis Islami ~ Pengusaha Hijrah 12 November 2015
Fiqh Bisnis Islami ~ Pengusaha Hijrah 12 November 2015Fiqh Bisnis Islami ~ Pengusaha Hijrah 12 November 2015
Fiqh Bisnis Islami ~ Pengusaha Hijrah 12 November 2015Suryono .
 
Ii Masalah & Isu Dibahas Mutakallimin Ho
Ii Masalah & Isu Dibahas Mutakallimin HoIi Masalah & Isu Dibahas Mutakallimin Ho
Ii Masalah & Isu Dibahas Mutakallimin Hoprofmadyadrhjsuaidi
 
Hizbut Tahrir dari A-Z
Hizbut Tahrir dari A-ZHizbut Tahrir dari A-Z
Hizbut Tahrir dari A-Znahdalife
 
Sifat dan Karakteristik Ekstrimis Khawarij
Sifat dan Karakteristik Ekstrimis KhawarijSifat dan Karakteristik Ekstrimis Khawarij
Sifat dan Karakteristik Ekstrimis KhawarijMawar'99
 
Kemunculan aliran aliran akidah
Kemunculan aliran aliran akidahKemunculan aliran aliran akidah
Kemunculan aliran aliran akidahakhmal ali
 
Islamic Unity - by Felix Siauw
Islamic Unity - by Felix SiauwIslamic Unity - by Felix Siauw
Islamic Unity - by Felix SiauwSuryono .
 
Tasawuf perbandingan (al sitr dan al-tajalli)
Tasawuf perbandingan (al sitr dan al-tajalli)Tasawuf perbandingan (al sitr dan al-tajalli)
Tasawuf perbandingan (al sitr dan al-tajalli)baihaqi2036
 
perkembangan ilmu akidah degree
perkembangan ilmu akidah   degreeperkembangan ilmu akidah   degree
perkembangan ilmu akidah degreeSalam Salleh
 
Syahadat Sempurna - Langkah Kecil Kokohkan Iman
Syahadat Sempurna - Langkah Kecil Kokohkan ImanSyahadat Sempurna - Langkah Kecil Kokohkan Iman
Syahadat Sempurna - Langkah Kecil Kokohkan ImanSuryono .
 

What's hot (19)

Ilmu Kalam - Khawarij
Ilmu Kalam - KhawarijIlmu Kalam - Khawarij
Ilmu Kalam - Khawarij
 
Nifaq kls 9
Nifaq kls 9Nifaq kls 9
Nifaq kls 9
 
Khawarij
KhawarijKhawarij
Khawarij
 
Teologi islam khawarij dan murji'ah 2013
Teologi islam khawarij dan murji'ah 2013Teologi islam khawarij dan murji'ah 2013
Teologi islam khawarij dan murji'ah 2013
 
Urgensi dakwah
Urgensi dakwahUrgensi dakwah
Urgensi dakwah
 
1
11
1
 
Ppt urwatil
Ppt urwatilPpt urwatil
Ppt urwatil
 
73 FIRQAH DALAM ISLAM
73 FIRQAH DALAM ISLAM73 FIRQAH DALAM ISLAM
73 FIRQAH DALAM ISLAM
 
Fiqh Bisnis Islami ~ Pengusaha Hijrah 12 November 2015
Fiqh Bisnis Islami ~ Pengusaha Hijrah 12 November 2015Fiqh Bisnis Islami ~ Pengusaha Hijrah 12 November 2015
Fiqh Bisnis Islami ~ Pengusaha Hijrah 12 November 2015
 
Ii Masalah & Isu Dibahas Mutakallimin Ho
Ii Masalah & Isu Dibahas Mutakallimin HoIi Masalah & Isu Dibahas Mutakallimin Ho
Ii Masalah & Isu Dibahas Mutakallimin Ho
 
Hizbut Tahrir dari A-Z
Hizbut Tahrir dari A-ZHizbut Tahrir dari A-Z
Hizbut Tahrir dari A-Z
 
PDF Hijrah, saaatnya berubah
 PDF Hijrah, saaatnya berubah PDF Hijrah, saaatnya berubah
PDF Hijrah, saaatnya berubah
 
Sifat dan Karakteristik Ekstrimis Khawarij
Sifat dan Karakteristik Ekstrimis KhawarijSifat dan Karakteristik Ekstrimis Khawarij
Sifat dan Karakteristik Ekstrimis Khawarij
 
Kemunculan aliran aliran akidah
Kemunculan aliran aliran akidahKemunculan aliran aliran akidah
Kemunculan aliran aliran akidah
 
Islamic Unity - by Felix Siauw
Islamic Unity - by Felix SiauwIslamic Unity - by Felix Siauw
Islamic Unity - by Felix Siauw
 
Tasawuf perbandingan (al sitr dan al-tajalli)
Tasawuf perbandingan (al sitr dan al-tajalli)Tasawuf perbandingan (al sitr dan al-tajalli)
Tasawuf perbandingan (al sitr dan al-tajalli)
 
perkembangan ilmu akidah degree
perkembangan ilmu akidah   degreeperkembangan ilmu akidah   degree
perkembangan ilmu akidah degree
 
Syahadat Sempurna - Langkah Kecil Kokohkan Iman
Syahadat Sempurna - Langkah Kecil Kokohkan ImanSyahadat Sempurna - Langkah Kecil Kokohkan Iman
Syahadat Sempurna - Langkah Kecil Kokohkan Iman
 
Haji dan Umrah
Haji dan Umrah Haji dan Umrah
Haji dan Umrah
 

Viewers also liked

Menepis persepsi salah tentang ht
Menepis persepsi salah tentang htMenepis persepsi salah tentang ht
Menepis persepsi salah tentang htAditya Hayuningtyas
 
AHMADIYAH (QADIYANIYAH)
AHMADIYAH (QADIYANIYAH)AHMADIYAH (QADIYANIYAH)
AHMADIYAH (QADIYANIYAH)aswajanu
 
Amaliyah NU Tentang Bid'ah Khsanah
Amaliyah NU Tentang Bid'ah KhsanahAmaliyah NU Tentang Bid'ah Khsanah
Amaliyah NU Tentang Bid'ah Khsanahaswajanu
 
Buku pintar-remaja-gaul
Buku pintar-remaja-gaulBuku pintar-remaja-gaul
Buku pintar-remaja-gaulmbuston
 
Aliran Kebatinan
Aliran KebatinanAliran Kebatinan
Aliran Kebatinanaswajanu
 
Hadiah pahala al qur’an
Hadiah pahala al qur’anHadiah pahala al qur’an
Hadiah pahala al qur’anaswajanu
 
Muhammadiyah sebagai gerakan politik
Muhammadiyah sebagai gerakan politikMuhammadiyah sebagai gerakan politik
Muhammadiyah sebagai gerakan politikAudria
 
Antara muhammadiyah dan wahabi
Antara muhammadiyah dan wahabiAntara muhammadiyah dan wahabi
Antara muhammadiyah dan wahabiMuhsin Hariyanto
 
Dalil Basmalah dan Qunut
Dalil Basmalah dan QunutDalil Basmalah dan Qunut
Dalil Basmalah dan Qunutaswajanu
 
Analyser av förändrad bussträngsel i projekt T-bana till Nacka
Analyser av förändrad bussträngsel i projekt T-bana till NackaAnalyser av förändrad bussträngsel i projekt T-bana till Nacka
Analyser av förändrad bussträngsel i projekt T-bana till NackaJens West
 
24.0 presentazione costruire futuro copia
24.0 presentazione costruire futuro copia24.0 presentazione costruire futuro copia
24.0 presentazione costruire futuro copiaFrancesca Tomaselli
 

Viewers also liked (20)

Sunnah-sunnah dalam Puasa Ramadhan
Sunnah-sunnah dalam Puasa RamadhanSunnah-sunnah dalam Puasa Ramadhan
Sunnah-sunnah dalam Puasa Ramadhan
 
Prinsip-prinsip Utama Ahlussunnah wal Jama'ah
Prinsip-prinsip Utama Ahlussunnah wal Jama'ahPrinsip-prinsip Utama Ahlussunnah wal Jama'ah
Prinsip-prinsip Utama Ahlussunnah wal Jama'ah
 
Menepis persepsi salah tentang ht
Menepis persepsi salah tentang htMenepis persepsi salah tentang ht
Menepis persepsi salah tentang ht
 
AHMADIYAH (QADIYANIYAH)
AHMADIYAH (QADIYANIYAH)AHMADIYAH (QADIYANIYAH)
AHMADIYAH (QADIYANIYAH)
 
Amaliyah NU Tentang Bid'ah Khsanah
Amaliyah NU Tentang Bid'ah KhsanahAmaliyah NU Tentang Bid'ah Khsanah
Amaliyah NU Tentang Bid'ah Khsanah
 
Buku pintar-remaja-gaul
Buku pintar-remaja-gaulBuku pintar-remaja-gaul
Buku pintar-remaja-gaul
 
Aliran Kebatinan
Aliran KebatinanAliran Kebatinan
Aliran Kebatinan
 
Hadiah pahala al qur’an
Hadiah pahala al qur’anHadiah pahala al qur’an
Hadiah pahala al qur’an
 
Muhammadiyah sebagai gerakan politik
Muhammadiyah sebagai gerakan politikMuhammadiyah sebagai gerakan politik
Muhammadiyah sebagai gerakan politik
 
sunnah dan bid'ah
sunnah dan bid'ahsunnah dan bid'ah
sunnah dan bid'ah
 
Antara muhammadiyah dan wahabi
Antara muhammadiyah dan wahabiAntara muhammadiyah dan wahabi
Antara muhammadiyah dan wahabi
 
Dalil Basmalah dan Qunut
Dalil Basmalah dan QunutDalil Basmalah dan Qunut
Dalil Basmalah dan Qunut
 
нко
нконко
нко
 
Thai2556
Thai2556Thai2556
Thai2556
 
Phy2556
Phy2556Phy2556
Phy2556
 
Analyser av förändrad bussträngsel i projekt T-bana till Nacka
Analyser av förändrad bussträngsel i projekt T-bana till NackaAnalyser av förändrad bussträngsel i projekt T-bana till Nacka
Analyser av förändrad bussträngsel i projekt T-bana till Nacka
 
24.0 presentazione costruire futuro copia
24.0 presentazione costruire futuro copia24.0 presentazione costruire futuro copia
24.0 presentazione costruire futuro copia
 
Blog
BlogBlog
Blog
 
Math2556
Math2556Math2556
Math2556
 
Eng2556
Eng2556Eng2556
Eng2556
 

Similar to Sejarah Awal Perpecahan

Sejarah hitam-perpecahan-umat-2-2
Sejarah hitam-perpecahan-umat-2-2Sejarah hitam-perpecahan-umat-2-2
Sejarah hitam-perpecahan-umat-2-2Ra Hardianto
 
PPT Ilmu Kalam.pptx
PPT Ilmu Kalam.pptxPPT Ilmu Kalam.pptx
PPT Ilmu Kalam.pptxikaibriza
 
Ilmu Kalam & Pemikiran Islam
Ilmu Kalam & Pemikiran IslamIlmu Kalam & Pemikiran Islam
Ilmu Kalam & Pemikiran Islamdr2200s
 
14. Memahami Aliran -Aliran Dalam Islam.pptx
14. Memahami Aliran -Aliran Dalam Islam.pptx14. Memahami Aliran -Aliran Dalam Islam.pptx
14. Memahami Aliran -Aliran Dalam Islam.pptxmiduwidang
 
Islam ditinjau dari aspek teologi
Islam ditinjau dari aspek teologiIslam ditinjau dari aspek teologi
Islam ditinjau dari aspek teologiFarid Okley
 
TUGAS UAS RESUME PPT TAUHID DAN ILMU KALAM ASRUL HIKMAH PGMI 1-C.pptx
TUGAS UAS RESUME PPT TAUHID DAN ILMU KALAM ASRUL HIKMAH PGMI 1-C.pptxTUGAS UAS RESUME PPT TAUHID DAN ILMU KALAM ASRUL HIKMAH PGMI 1-C.pptx
TUGAS UAS RESUME PPT TAUHID DAN ILMU KALAM ASRUL HIKMAH PGMI 1-C.pptxAsrulHikmahUINMatara
 
Presentasi hip tulungagung
Presentasi hip tulungagungPresentasi hip tulungagung
Presentasi hip tulungagungHavid Indra guna
 
Perpaduan Salaf dan Khalaf
Perpaduan Salaf dan KhalafPerpaduan Salaf dan Khalaf
Perpaduan Salaf dan KhalafAbu Muhammad
 
Mengenal-Hakikat-Syiah.ppt
Mengenal-Hakikat-Syiah.pptMengenal-Hakikat-Syiah.ppt
Mengenal-Hakikat-Syiah.pptAmaliaJuaddy
 
Hukum menuduh-muslim-sebagai-kafir
Hukum menuduh-muslim-sebagai-kafirHukum menuduh-muslim-sebagai-kafir
Hukum menuduh-muslim-sebagai-kafirhenry jaya teddy
 
Ilmu tasawuf
Ilmu tasawufIlmu tasawuf
Ilmu tasawufLia Lia
 
Makalah tentang syirik
Makalah tentang syirikMakalah tentang syirik
Makalah tentang syirikamrin syahrafi
 
DAKWAH NABI MUHAMMAD DI MEKAH
DAKWAH NABI MUHAMMAD DI MEKAHDAKWAH NABI MUHAMMAD DI MEKAH
DAKWAH NABI MUHAMMAD DI MEKAHsiryaya
 

Similar to Sejarah Awal Perpecahan (20)

Aliran teologi islam
Aliran teologi islamAliran teologi islam
Aliran teologi islam
 
Syirik
SyirikSyirik
Syirik
 
Sejarah hitam-perpecahan-umat-2-2
Sejarah hitam-perpecahan-umat-2-2Sejarah hitam-perpecahan-umat-2-2
Sejarah hitam-perpecahan-umat-2-2
 
PPT Ilmu Kalam.pptx
PPT Ilmu Kalam.pptxPPT Ilmu Kalam.pptx
PPT Ilmu Kalam.pptx
 
Ilmu Kalam & Pemikiran Islam
Ilmu Kalam & Pemikiran IslamIlmu Kalam & Pemikiran Islam
Ilmu Kalam & Pemikiran Islam
 
14. Memahami Aliran -Aliran Dalam Islam.pptx
14. Memahami Aliran -Aliran Dalam Islam.pptx14. Memahami Aliran -Aliran Dalam Islam.pptx
14. Memahami Aliran -Aliran Dalam Islam.pptx
 
Firqah
FirqahFirqah
Firqah
 
ASWAJAH KELOMPOK 6.pptx
ASWAJAH KELOMPOK 6.pptxASWAJAH KELOMPOK 6.pptx
ASWAJAH KELOMPOK 6.pptx
 
Islam ditinjau dari aspek teologi
Islam ditinjau dari aspek teologiIslam ditinjau dari aspek teologi
Islam ditinjau dari aspek teologi
 
SIFAT UJUB.pdf
SIFAT UJUB.pdfSIFAT UJUB.pdf
SIFAT UJUB.pdf
 
TUGAS UAS RESUME PPT TAUHID DAN ILMU KALAM ASRUL HIKMAH PGMI 1-C.pptx
TUGAS UAS RESUME PPT TAUHID DAN ILMU KALAM ASRUL HIKMAH PGMI 1-C.pptxTUGAS UAS RESUME PPT TAUHID DAN ILMU KALAM ASRUL HIKMAH PGMI 1-C.pptx
TUGAS UAS RESUME PPT TAUHID DAN ILMU KALAM ASRUL HIKMAH PGMI 1-C.pptx
 
Presentasi hip tulungagung
Presentasi hip tulungagungPresentasi hip tulungagung
Presentasi hip tulungagung
 
aliran islam.pptx
aliran islam.pptxaliran islam.pptx
aliran islam.pptx
 
Perpaduan Salaf dan Khalaf
Perpaduan Salaf dan KhalafPerpaduan Salaf dan Khalaf
Perpaduan Salaf dan Khalaf
 
Mengenal-Hakikat-Syiah.ppt
Mengenal-Hakikat-Syiah.pptMengenal-Hakikat-Syiah.ppt
Mengenal-Hakikat-Syiah.ppt
 
Hukum menuduh-muslim-sebagai-kafir
Hukum menuduh-muslim-sebagai-kafirHukum menuduh-muslim-sebagai-kafir
Hukum menuduh-muslim-sebagai-kafir
 
Ilmu tasawuf
Ilmu tasawufIlmu tasawuf
Ilmu tasawuf
 
Qadariah dan jabariah
Qadariah dan jabariahQadariah dan jabariah
Qadariah dan jabariah
 
Makalah tentang syirik
Makalah tentang syirikMakalah tentang syirik
Makalah tentang syirik
 
DAKWAH NABI MUHAMMAD DI MEKAH
DAKWAH NABI MUHAMMAD DI MEKAHDAKWAH NABI MUHAMMAD DI MEKAH
DAKWAH NABI MUHAMMAD DI MEKAH
 

Recently uploaded

Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarankeicapmaniez
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 

Recently uploaded (20)

Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 

Sejarah Awal Perpecahan

  • 1. ((ْ‫ت‬َ‫ق‬َّ‫ر‬َ‫ف‬َ‫ت‬ َ‫ل‬ْ‫ي‬ِ‫ائ‬َ‫ر‬ْ‫س‬ِ‫إ‬ ْ ِ‫ِن‬َ‫ب‬ َّ‫ن‬ِ‫إ‬َ‫و‬َْ‫ْي‬ِ‫ع‬ْ‫ب‬َ‫س‬َ‫و‬ ِْ‫ْي‬َ‫ت‬ْ‫ن‬ِ‫ث‬ ‫ى‬َ‫ل‬َ‫ع‬،ً‫ة‬َّ‫ل‬ِ‫م‬ َ‫و‬ ٍ‫ث‬َ‫ال‬َ‫ث‬ ‫ى‬َ‫ل‬َ‫ع‬ ْ ِ‫ِت‬َّ‫ُم‬‫أ‬ ُ‫ق‬َِ‫َت‬ْ‫ف‬َ‫ت‬َ‫س‬َ‫و‬ِ‫ف‬ ‫ا‬َ‫ه‬ُّ‫ل‬ُ‫ك‬ً‫ة‬َّ‫ل‬ِ‫م‬ َْ‫ْي‬ِ‫ع‬ْ‫ب‬َ‫س‬َّ‫ال‬ِ‫إ‬ ِ‫ر‬‫َّا‬‫ن‬‫ال‬ ً‫ة‬َ‫د‬ِ‫اح‬َ‫و‬.‫ا‬‫و‬ُ‫ل‬‫ا‬َ‫ق‬:‫؟‬ِ‫هللا‬ َ‫ل‬ْ‫و‬ُ‫س‬َ‫ر‬ ‫ا‬َ‫ي‬ َ‫ي‬ِ‫ه‬ ْ‫ن‬َ‫م‬َ‫ال‬َ‫ق‬: ِ‫اب‬َ‫ح‬ْ‫َص‬‫أ‬َ‫و‬ ِ‫ه‬ْ‫ي‬َ‫ل‬َ‫ع‬ ‫ا‬َ‫ن‬َ‫أ‬ ‫ا‬َ‫م‬ َ‫لى‬َ‫ع‬ َ‫ن‬‫ا‬َ‫ك‬ ْ‫ن‬َ‫م‬))
  • 2. • Firoq dollah berarti golongan yang sesat, dalam arti salah memilih jalan dalam menempuh Islam. • Kesesatan bisa berupa bid’ah dan juga bisa kekafiran. • Tetapi yang dimaksud dalam pembahasan ini adalah bid’ah, yaitu salah memilih jalan dalam meniti Islam. • Adapun mereka yang sudah keluar dari Islam, maka mereka bukanlah orang-orang yang dimaksud dalam golongan ini. • Seperti yang dikabarkan oleh Rasululloh bahwa firqah dollah tsb akan bermunculan hingga 72 golongan.
  • 3. • Perpecahan ini terjadi pada masa-masa terakhir khulafa’urrasyidin (empat khalifah yang mendapat petunjuk) • Munculnya golongan sesat pertama yang mengkristal sebagai sebuah kelompok terjadi pada zaman kekhilafahan ‘Ali bin Abi Tolib ra. • Yaitu ketika terjadi perselisihan pendapat tentang cara penyelesaian kasus pembunuhan Utsman bin ‘Affan. Antara Ali bin Abi Tolib ra dengan Muawwiyyah bin Abi Sufyan ra. • Manhaj Ahlussunnah dalam hal tersebut adalah tidak mencampuri apa-apa yang terjadi di antara mereka, bahkan harus mendo’akan kebaikan bagi mereka semua.
  • 4. • Firqah sesat pertama muncul ketika terjadi kesepakatan antara pihak Ali bin Abi Tolib dengan Muawwiyyah ra2, untuk menyelesaikan kasus pembunuhan Utsaman dengan cara damai (yaitu dengan cara mengangkat seorang hakim dari masing-masing pihak) • Mereka adalah kelompok Khowarij yang berarti “Orang yang keluar”. • Mereka memahami dalil al-Qur’an tidak dengan manhaj Ahlussunnah. (Qs. 5: 44) • Mereka mengkafirkan Ali bin Abi Tolib, karena menurut mereka dengan mengangkat seorang hakim, berarti telah memberi hak Tasyri’ kepada makhluk, yang berarti kesyirikan yang sangat nyata.
  • 5. • Pada hakikatnya, kedua hakim tersebut tidak diberi mandat untuk membuat suatu hukum, tetapi hanya untuk menghakimi kedua pihak dengan hukum Alloh swt. Ini adalah permasalahan yang sangat sederhana. • Oleh karena itu selain karena kebodohan pada mayoritas mereka, disinyalir pula adanya niat buruk dari pemimpin mereka yang menggerakkan mereka keluar dari jama’atul muslimin. • Mereka juga dikenal dengan Haruriyin sebutan ini diambil dari suatu tempat yang digunakan mereka untuk berkumpul, bernama Haruro. • Melalui proses yang panjang manhaj ini berkembang dan mencakup hampir seluruh segi agama.
  • 6.  Pengkafiran para pelaku dosa besar.  Sebagai reaksi dari paham khowarij, muncullah pemahaman sesat yang menolak hubungan antara amal dan kekufuran.  Manhaj ini dinamakan manhaj irja’. Penganutnya dinamakan Murji’/pluralnya Murji’ah.  Mereka berpendapat bahwa iman seseorang tidak berkaitan dengan amal.  Kedua kelompok ini enggan mengikuti menhaj shahabat yang pada waktu itu masih hidup, maka sesatlah mereka. Kesalahan Manhaj Khowarij
  • 7. Iman menurut Ahlussunnah ‫ل‬ْ‫و‬َ‫ق‬‫ل‬َ‫م‬َ‫ع‬َ‫و‬ ‫ل‬ْ‫و‬َ‫ق‬‫ب‬ْ‫ل‬َ‫ق‬‫ال‬ ‫ل‬ْ‫و‬َ‫ق‬ َ‫س‬ِ‫الل‬ ‫ل‬ْ‫و‬َ‫ق‬‫ان‬ ‫ب‬ْ‫ل‬َ‫ق‬‫ال‬ ‫ل‬َ‫م‬َ‫ع‬ ‫ل‬َ‫م‬َ‫ع‬ َ‫و‬َْ‫اْل‬ ُ‫ل‬َ‫م‬َ‫ع‬ِ‫ر‬‫ا‬ “Perkataan dan Perbuatan” Perkataan hati Perkataan lisan Perbuatan hati Perbuatan anggota badan
  • 8. o Iman adalah di dalam hati (I’tiqad fil qolb) o Iman di lisan. o Amal hanya sebagai pelengkap saja. Iman menurut irja/murji’ah Iman menurut khowarij o Jika salah satu dari pelengkap runtuh, maka runtuhlah semua imannya. o Orang yang melalukan dosa besar maka kafir.
  • 9. Patah satu tangkai dikatakan bukan pohon “Khowarij”
  • 10. Ditebang semua (tinggal akar) masih dikatakan pohon. “Murji’ah”
  • 11. • Bersamaan dengan munculnya Khowarij, benih-benih syiah pun tumbuh. • Bahkan Abdulloh bin Saba’ sudah bekerja di bawah tanah di masa khilafah Utsman bin ‘Affan ra. • Firqah syi’ah yang dicetuskan oleh Abdulloh bin Saba’ adalah firqah sesat yang kesesatannya sampai pada taraf kesyirikan, yaitu menuhankan Ali bin Abi Tolib. • Firqah ini pada mulanya hanya terbatas pada sikap mengutamakan Ali bin Abi Tolib ra atas Abu Bakar dan Umar ra2. hal ini bertentangan dengan manaj Ahlussunnah wal Jama’ah. Munculnya Syi’ah
  • 12. • Ini bertentangan dengan manhaj Ahlussunnah wal Jama’ah yang menetapkan urutan afdholiyah (keutamaan) sama persis seperti urutan kekhilafahan mereka. • Bahkan Ali bin Abi Tolib sendiri tidak menyetujui atas diutamakannya beliau atas Abu Bakar dan Umar ra2. • Syi’ah pada waktu itu hanya sebagai suatu kelompok politik yang mendukung kholifah Ali bin Abi Tolib dan anak keturunannya. • Tetapi pemahaman ini kemudian mengembang sampai pada tingkat kekufuran. Munculnya Syi’ah
  • 13. • Mereka senantiasa gigih mendakwahkan manhaj Ahlussunnah wal Jama’ah. • Tidak ada satupun dari mereka yang masuk ke dalam salah satu firqah- firqah tersebut. • Istilah Ahlussunnah, pengikutan pada sunnah dan yang semisalnya telah menjadi istilah resmi di antara para penuntut ilmu. • Hal ini tidak bermksud sebagai firqah tersendiri dalam tubuh kaum muslimin. Sebab seluruh kaum muslimin adalah Ahlussunnah. Para shahabat, tabi’in dan tabu’uttabi’in:
  • 14. • Tidak mengikuti metode sahabat dalam memahami al-Qur’an dan as- Sunnah. • Berpedoman kepada sumber-sumber lain selain kepada al-Kitab (al- Qur’an) dan as-Sunnah dalam mengambil hukum-hukum Islam, seperti bersandar pada akal, mimpi, filsafat dan lain-lainnya. SEBAB UTAMA PENYIMPANGAN FIROQ DOLLAH PADA WAKTU ITU BERAKAR PADA DUA HAL: Kedua sebab tersebut dilahirkan oleh hawa nafsu dan kejahilan (kebodohan), yang kemudian bercabang menjadi sebab-sebab yang banyak.