SlideShare a Scribd company logo
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 
Bronika Septiani 
Sianturi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 
LARUTAN ELEKTROLIT & NON ELEKTROLIT 
Mata Pelajaran : Kimia 
Satuan Pendikan: Sekolah Menengah Atas 
Kelas/Semester : X (IPA)/ II 
Waktu : 1 X 3 JP
KOMPETENSI INTI 
KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang 
dianutnya 
KI 2: Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, 
tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, 
damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan 
sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan 
dalamberinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan 
alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa 
dalam pergaulan dunia.
LANJUTAN…. 
KI 3 : Memahami,menerapkan, menganalisis pengetahuan 
faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingintahunya 
tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan 
humaniora dengan wawasankemanusiaan, kebangsaan, 
kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan 
kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada 
bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat danminatnya 
untuk memecahkan masalah. 
KI 4:Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah 
konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan 
dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan 
mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan
KOMPETENSI DASAR 
diambil dari Kompetensi Inti 3 
Menganalisis sifat 
larutan elektrolit dan 
larutan nonelektrolit 
berdasarkan daya hantar 
listriknya
INDIKATOR 
1. Menyebutkan pengertian larutan elektrolit dan non 
elektrolit 
2. Mengidentifikasi sifat-sifat larutan elektrolit dan 
nonelektrolit melalui percobaan 
3. Mengelompokkan larutan ke dalam larutan elektrolit 
dan nonelektrolit berdasarkan sifat hantaran listriknya 
4. Menjelaskan penyebab kemampuan larutan elektrolit 
menghantarkan arus listrik 
5. Mendiskripsikan bahwa larutan elektrolit dapat berupa 
senyawa ion dan senyawa kovalen polar
KOMPETENSI DASAR 
diambil dari Kompetensi Inti 4 
Merancang, melakukan, dan 
menyimpulkan serta menyajikan hasil 
percobaan untuk mengetahui sifat 
larutan elektrolit dan larutan non-elektrolit
INDIKATOR 
• Merancang percobaan untuk menyelidiki sifat larutan 
berdasarkan daya hantar listriknya 
• Melakukan percobaan daya hantar listrik pada beberapa larutan. 
• Mengamati dan mencatat data hasil percobaandaya hantar listrik 
pada beberapa larutan. 
• Menganalisis data hasil percobaan daya hantar listrik larutan 
elektrolit dan larutan non-elektrolit. 
• Menyimpulkan sifat larutan berdasarkan daya hantar listrik 
larutan elektrolit dan larutan non-elektrolit. 
• Menyimpulkan bahwa larutan elektrolit dapat berupa senyawa 
ion atau senyawa kovalen polar 
• Mengkomunikasikan hasil percobaan larutan elektrolit dan non 
elektrolit
TUJUAN PEMBELAJARAN 
1. Siswa dapat menyadari adanya keteraturan sifat 
hantar listrik pada larutan dengan benar 
2. Siswa dapat menunjukan sikap positip (individu 
dan sosial) dalam diskusi kelompok 
3. Siswa dapat menunjukkan perilaku dan sikap 
menerima, menghargai, dan melaksanakan kejujuran, 
ketelitian, disiplin dan tanggung jawab 
4. Siswa dapat menyebutkan pengertian larutan 
elektrolit dan non elektrolit dengan tepat 
5. Siswa dapat mengidentifikasi sifat-sifat larutan 
elektrolit dan non elektrolit melalui percobaan dengan 
teliti dan jujur
LANJUTAN… 
6. Siswa dapat mengelompokkan larutan ke dalam 
larutan elektrolit dan non elektrolit berdasarkan sifat 
hantaran listriknya dengan teliti dan jujur 
7. Siswa dapat menjelaskan penyebab kemampuan 
larutan elektrolit menghantarkan arus listrik dengan 
benar 
8. Siswa dapat mendeskripsikan bahwa larutan 
elektrolit dapat berupa senyawa ion dan senyawa 
kovalen polar dengan benar 
9. Siswa dapat merancang percobaan untuk 
menyelidiki sifat larutan berdasarkan daya hantar 
listriknya 
10. Siswa dapat melakukan percobaan daya hantar 
listrik pada beberapa larutan
LANJUTAN… 
11. Siswa dapat mengamati dan mencatat data hasil 
percobaan.daya hantar listrik pada beberapa larutan 
12. Siswa dapat menyimpulkan bahwa larutan 
elektrolit dapat berupa senyawa ion atau senyawa 
kovalen polar 
13. Siswa dapat menganalisis data hasil percobaan 
larutan berdasarkan daya hantar listrik larutan 
elektrolit dan larutan non-elektrolit. 
14. Siswa dapat menyimpulkan sifat larutan 
berdasarkan daya hantar listrik larutan elektrolit dan 
larutan non-elektrolit
MATERI PEMBELAJARAN 
•Fakta 
1.Konduktor 
2.Isolator 
3.Pelarut 
4.Terlarut 
•Konsep 
1.Larutan 
2.Larutan elektrolit 
3.Larutan non elektrolit 
4.Reaksi 
5.ionisasi 
•Prinsip 
1.Peran ion dalam hantaran listrik larutan(teori Arrhenius) 
2.Kekuatan elektrolit 
•Prosedur 
1.Langkah kerja percobaan daya hantar listrik dalam larutan
Larutan Elektrolit dan Larutan Non Elektrolit 
Berdasarkan daya hantarnya listrik, 
larutan dibedakan menjadi 2: 
1.Larutan elektrolit / dapat 
menghantarkan listrik. 
2.Larutan non elektrolit / tidak dapat 
menghantarkan listrik
Kemampuan suatu laruan untuk menghantarkan 
listrik dapat diamati dengan menggunakan 
alat uji elektrolit 
- 
Aki 
( + 
) 
( 
- 
)
Berdasarkan kekuatan daya hantar listriknya,larutan 
elektrolit dibedakan atas: 
1.larutan elektrolit kuat /daya hantar 
listriknya kuat 
2.larutan elektrolit lemah/daya hantar 
listriknya lemah
+ 
- 
+ - 
+ - 
+ - 
+ - 
+ - 
+ - 
+ 
- 
Aki 
( + 
) 
( 
- 
) 
_
Adanya gelembung gas dan nyala lampu yang terang 
merupakan gejala larutan tersebut mempunyai daya hantar 
yang kuat disebut juga larutan elektrolit kuat. 
Mengapa?? 
Pada larutan elektrolit kuat, seluruh molekulnya terurai 
menjadi ion ion (terionisasi sempurna) yang ditandai satu 
arah pada persamaan reaksinya. 
Karena banyak ion ion yang menghantarkan arus listrik 
maka daya hantarnya kuat. 
Contoh : NaCl(aq) → Na+ + Cl-
Senyawa yang termasuk elektrolit kuat: asam kuat, basa kuat 
dan garam yang mudah larut dalam air 
ASAM BASA GARAM 
HNONaOH 
3 
HBr 
KOH 
HCl 
LiOH 
HSOBa(OH)24 
2 
NaCl 
KNO3 
K2SO4 
Ca(NO3)2
Aki 
( + 
) 
( 
- 
)
Jika muncul gelembung gas sedikit dan nyala lampu yang 
redup/mati berarti daya hantar listrik tersebut lemah disebut 
juga larutan elektrolit lemah. 
Mengapa?? 
Pada laruan elektrolit lemah, sebagian molekulnya terurai 
menjadi ion ion (terionisasi tidak sempurna) yang ditandai 
dua arah panah pada persamaan reaksinya. 
Karena sedikit ion ion yang menghantarkan arus listrik 
Maka daya hantarnya lemah 
Contoh : CH3COOH(aq) ↔ H+ + CH3COO-
Aki 
( + 
) 
( 
- 
) 
_
Gelembung gas tidak muncul dan lampu tidak menyala, 
Berarati larutan tersebut tidak dapat menghantarkan 
listrik yang disebut larutan non elektrolit 
Pada larutan non elektrolit, molekul molekulnya tidak terurai 
menjadi ion ion (tidak terionisasi) , sehingga tidak ada ion ion 
yang bermuatan yang menghantarkan listrik 
Contoh larutan non elektrolit: 
larutan gula,urea,alkohol,air murni
PEREDAAN LARUTAN BERDASARKAN DAYA HANTAR LISTRIK 
ELEKTROLIT NON ELEKTROLIT 
1. 
2. 
3. 
Dapat menghantarkan listrik 
Terjadi proses ionisasi 
(terurai menjadi ion-ion) 
Lampu dapat menyala terang 
atau redup dan ada 
gelembung gas 
1. 
2 
3. 
Tidak dapat menghantarkan 
listrik 
Tidak terjadi proses ionisasi 
Lampu tidak menyala dan tidak 
ada gelembung gas
Elektrolit dapat berupa: 
1. Senyawa ion (antara atom logam dengan 
non logam) 
Contoh: NaCl,NaOH, MgBr2, KF 
2. Senyawa kovalen polar (antara atom non logam 
dengan non logam 
Contoh: HCl, HF, NH4OH, CH3COOH
NaCl adalah senyawa ion 
NaCl (s) + air → Na+ 
(aq) + Cl- 
(aq) 
NaCl 
Air
Daya Hantar Listrik 
Senyawa Kovalen 
CH3COOH merupakan senyawa kovalen polar 
- + 
CH3COOH  CH3COO + H
METODE PEMBELAJARAN: 
•Eksperimen 
•Diskusi Kelompok 
•Inquiri 
MEDIA, ALAT, DAN aPEMBELAJARAN 
•Media. 
Bahan Tayang 
•Alat/Bahan 
alat uji elektrolit, gelas kimia, Beberapa sampel larutan elektrolit, 
nonelektrolit 
•Sumber Belajar 
-Michael Purba, Kimia Kelas X SMA /MA , Erlangga ,Jakarta 
-Supplement books: 
Cerdas Belajar Kimia, Nana Sutresna, Grafindo Media Pratama, 2008 
buku pegangan Kimia jilid 1, Buku Kimia Penunjang Aktifitas Siswa, 
dan hands out 
Lembar kerja 
-Internet 
http://e-dukasi.net 
http://psb-psma.org
Aktivitas Kegiatan Pembelajaran Waktu 
Pendahuluan o Salam pembuka 
o Memeriksa kehadiran siswa. 
o Memeriksa sepintas apakah PR, apakah siswa mengerjakannya atau tidak. 
o Apersepsi: 
Diskusi singkat tentang larutan non elektrolit dan elektrolit 
Apakah yang dimaksud larutan non elektrolit dan elektrolit ? 
o Motivasi 
Dengan memahami larutan non elektrolit dan elektrolit kita akan dapat memahami perbedaan antara non elektrolit 
dan elektrolit yang satu dari yang lainnya. 
15’ 
Kegiatan Inti 1. Siswa diminta mengkaji literatur tentang larutan elektrolit dan nonelektrolit. 
2. Guru mengajukan pertanyaan apakah semua larutan dapat menghantarkan arus listrik? Mengapa ikan di 
sungai bisa mati tersengat arus listrik? Apa manfaat larutan elektrolit dalam kehidupan? 
3. Siswa diminta merancang percobaan untuk menyelidiki sifat larutan berdasarkan daya hantar listrik dan 
mempresentasikan hasilnya untuk menyamakan persepsi. 
4. Siswa melakukan percobaandaya hantar listrik pada beberapa larutan. 
5. Siswa mengamati dan mencatat data hasil percobaandaya hantar listrik pada beberapa larutan. 
6. Siswa menganalisis data hasil percobaan untuk menyimpulkan sifat larutan berdasarkan daya hantar 
listriknya (larutan elektrolit dan larutan non-elektrolit). 
7. Siswa mengelompokkan larutan berdasarkan jenis ikatan dan menjelaskannya. 
8. Siswa menyimpulkan bahwa larutan elektrolit dapat berupa senyawa ion atau senyawa kovalen polar 
9. Siswa menyajikan laporan hasil percobaan tentang daya hantar listrik larutan elektrolit kuat, larutan 
elektrolit lemah, dan larutan nonelektrolit 
90’ 
Penutup  Guru bersama siswa membuat kesimpulan tentanglarutan elektrolit dan nonelektrolit 
 Guru meminta siswa mencatat soal penugasan mengenai larutan elektrolit dan nonelektrolit 
 Guru memberikan tugas baca bagi siswa untuk materi berikutnya 
30’ 
LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN

More Related Content

What's hot

SOAL PTS GASAL KIMIA KELAS X SMA/MA Model AKM
SOAL PTS GASAL KIMIA KELAS X SMA/MA Model AKMSOAL PTS GASAL KIMIA KELAS X SMA/MA Model AKM
SOAL PTS GASAL KIMIA KELAS X SMA/MA Model AKM
dasi anto
 
Modul Kimia Kelas X: Larutan Elektrolit dan Non-elektrolit
Modul Kimia Kelas X: Larutan Elektrolit dan Non-elektrolitModul Kimia Kelas X: Larutan Elektrolit dan Non-elektrolit
Modul Kimia Kelas X: Larutan Elektrolit dan Non-elektrolit
dasi anto
 
Rpp 2 struktur atom 4 konfigurasi elektron
Rpp 2 struktur atom 4 konfigurasi elektronRpp 2 struktur atom 4 konfigurasi elektron
Rpp 2 struktur atom 4 konfigurasi elektron
Syaerozi Junior
 
Lkpd 1 kekhasan atom karbon-kunci-jawaban
Lkpd 1 kekhasan atom karbon-kunci-jawabanLkpd 1 kekhasan atom karbon-kunci-jawaban
Lkpd 1 kekhasan atom karbon-kunci-jawaban
Rahmi Murdani
 
Lkpd pbl hidrolisis
Lkpd pbl hidrolisisLkpd pbl hidrolisis
Lkpd pbl hidrolisis
BASUKI SSi
 
BAHAN AJAR LARUTAN ELEKTROLIT DAN NON ELEKTROLIT BERBASIS HYPERLINK
BAHAN AJAR LARUTAN ELEKTROLIT DAN NON ELEKTROLIT BERBASIS HYPERLINKBAHAN AJAR LARUTAN ELEKTROLIT DAN NON ELEKTROLIT BERBASIS HYPERLINK
BAHAN AJAR LARUTAN ELEKTROLIT DAN NON ELEKTROLIT BERBASIS HYPERLINK
Dinas Pendidikan Labuhanbatu
 
Konfigurasi elektron
Konfigurasi elektronKonfigurasi elektron
Konfigurasi elektron
Anang Andika Putra Siswanto
 
Rpp koloid 2013 me
Rpp koloid 2013 meRpp koloid 2013 me
Rpp koloid 2013 me
Qaiffa Greenpinkk
 
Rpp sel volta
Rpp sel voltaRpp sel volta
Rpp sel volta
Dea Alvicha
 
Media Pembelajaran Larutan Elektrolit dan Non-elektrolit
Media Pembelajaran Larutan Elektrolit dan Non-elektrolitMedia Pembelajaran Larutan Elektrolit dan Non-elektrolit
Media Pembelajaran Larutan Elektrolit dan Non-elektrolit
Reza Firmansyah
 
Lembar kerja peserta didik sifat koligatif larutan
Lembar kerja peserta didik sifat koligatif larutan Lembar kerja peserta didik sifat koligatif larutan
Lembar kerja peserta didik sifat koligatif larutan
AyubDovaRiady
 
Lks laju reaksi
Lks laju reaksiLks laju reaksi
Lks laju reaksi
shintia putri
 
rpp termokimia konsep dasar eksoterm dan endoterm
rpp termokimia konsep dasar eksoterm dan endotermrpp termokimia konsep dasar eksoterm dan endoterm
rpp termokimia konsep dasar eksoterm dan endoterm
irma ima
 
Kisi kisi kimia gasal kls 12 + soal
Kisi kisi kimia gasal kls 12 + soalKisi kisi kimia gasal kls 12 + soal
Kisi kisi kimia gasal kls 12 + soal
Udin Wardoyo
 
3 rpp ke 3 konsep mol
3 rpp ke 3 konsep mol3 rpp ke 3 konsep mol
3 rpp ke 3 konsep mol
Fitri Apriani Pratiwi
 
Bentuk Molekul (Pegembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)
Bentuk Molekul (Pegembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)Bentuk Molekul (Pegembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)
Bentuk Molekul (Pegembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)
dasi anto
 
laporan praktikum kimia anorganik - pembuatan cis dan trans kalium dioksalato...
laporan praktikum kimia anorganik - pembuatan cis dan trans kalium dioksalato...laporan praktikum kimia anorganik - pembuatan cis dan trans kalium dioksalato...
laporan praktikum kimia anorganik - pembuatan cis dan trans kalium dioksalato...
qlp
 
Senyawa karbon-rpp-kelas-12
Senyawa karbon-rpp-kelas-12Senyawa karbon-rpp-kelas-12
Senyawa karbon-rpp-kelas-12
olanascorepta
 
Laporan Praktikum Kimia Anorganik II - Kimia Tembaga
Laporan Praktikum Kimia Anorganik II - Kimia TembagaLaporan Praktikum Kimia Anorganik II - Kimia Tembaga
Laporan Praktikum Kimia Anorganik II - Kimia TembagaAndrio Suwuh
 
Polimer (Pengembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)
Polimer (Pengembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)Polimer (Pengembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)
Polimer (Pengembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)
dasi anto
 

What's hot (20)

SOAL PTS GASAL KIMIA KELAS X SMA/MA Model AKM
SOAL PTS GASAL KIMIA KELAS X SMA/MA Model AKMSOAL PTS GASAL KIMIA KELAS X SMA/MA Model AKM
SOAL PTS GASAL KIMIA KELAS X SMA/MA Model AKM
 
Modul Kimia Kelas X: Larutan Elektrolit dan Non-elektrolit
Modul Kimia Kelas X: Larutan Elektrolit dan Non-elektrolitModul Kimia Kelas X: Larutan Elektrolit dan Non-elektrolit
Modul Kimia Kelas X: Larutan Elektrolit dan Non-elektrolit
 
Rpp 2 struktur atom 4 konfigurasi elektron
Rpp 2 struktur atom 4 konfigurasi elektronRpp 2 struktur atom 4 konfigurasi elektron
Rpp 2 struktur atom 4 konfigurasi elektron
 
Lkpd 1 kekhasan atom karbon-kunci-jawaban
Lkpd 1 kekhasan atom karbon-kunci-jawabanLkpd 1 kekhasan atom karbon-kunci-jawaban
Lkpd 1 kekhasan atom karbon-kunci-jawaban
 
Lkpd pbl hidrolisis
Lkpd pbl hidrolisisLkpd pbl hidrolisis
Lkpd pbl hidrolisis
 
BAHAN AJAR LARUTAN ELEKTROLIT DAN NON ELEKTROLIT BERBASIS HYPERLINK
BAHAN AJAR LARUTAN ELEKTROLIT DAN NON ELEKTROLIT BERBASIS HYPERLINKBAHAN AJAR LARUTAN ELEKTROLIT DAN NON ELEKTROLIT BERBASIS HYPERLINK
BAHAN AJAR LARUTAN ELEKTROLIT DAN NON ELEKTROLIT BERBASIS HYPERLINK
 
Konfigurasi elektron
Konfigurasi elektronKonfigurasi elektron
Konfigurasi elektron
 
Rpp koloid 2013 me
Rpp koloid 2013 meRpp koloid 2013 me
Rpp koloid 2013 me
 
Rpp sel volta
Rpp sel voltaRpp sel volta
Rpp sel volta
 
Media Pembelajaran Larutan Elektrolit dan Non-elektrolit
Media Pembelajaran Larutan Elektrolit dan Non-elektrolitMedia Pembelajaran Larutan Elektrolit dan Non-elektrolit
Media Pembelajaran Larutan Elektrolit dan Non-elektrolit
 
Lembar kerja peserta didik sifat koligatif larutan
Lembar kerja peserta didik sifat koligatif larutan Lembar kerja peserta didik sifat koligatif larutan
Lembar kerja peserta didik sifat koligatif larutan
 
Lks laju reaksi
Lks laju reaksiLks laju reaksi
Lks laju reaksi
 
rpp termokimia konsep dasar eksoterm dan endoterm
rpp termokimia konsep dasar eksoterm dan endotermrpp termokimia konsep dasar eksoterm dan endoterm
rpp termokimia konsep dasar eksoterm dan endoterm
 
Kisi kisi kimia gasal kls 12 + soal
Kisi kisi kimia gasal kls 12 + soalKisi kisi kimia gasal kls 12 + soal
Kisi kisi kimia gasal kls 12 + soal
 
3 rpp ke 3 konsep mol
3 rpp ke 3 konsep mol3 rpp ke 3 konsep mol
3 rpp ke 3 konsep mol
 
Bentuk Molekul (Pegembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)
Bentuk Molekul (Pegembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)Bentuk Molekul (Pegembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)
Bentuk Molekul (Pegembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)
 
laporan praktikum kimia anorganik - pembuatan cis dan trans kalium dioksalato...
laporan praktikum kimia anorganik - pembuatan cis dan trans kalium dioksalato...laporan praktikum kimia anorganik - pembuatan cis dan trans kalium dioksalato...
laporan praktikum kimia anorganik - pembuatan cis dan trans kalium dioksalato...
 
Senyawa karbon-rpp-kelas-12
Senyawa karbon-rpp-kelas-12Senyawa karbon-rpp-kelas-12
Senyawa karbon-rpp-kelas-12
 
Laporan Praktikum Kimia Anorganik II - Kimia Tembaga
Laporan Praktikum Kimia Anorganik II - Kimia TembagaLaporan Praktikum Kimia Anorganik II - Kimia Tembaga
Laporan Praktikum Kimia Anorganik II - Kimia Tembaga
 
Polimer (Pengembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)
Polimer (Pengembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)Polimer (Pengembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)
Polimer (Pengembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)
 

Viewers also liked

RPP KIMIA X Kurikulum 2013 kd 3.8
RPP KIMIA X Kurikulum 2013 kd 3.8RPP KIMIA X Kurikulum 2013 kd 3.8
RPP KIMIA X Kurikulum 2013 kd 3.8
yasirmaster web.id
 
Silabus kimia sma kelas x 2013
Silabus kimia sma kelas x 2013Silabus kimia sma kelas x 2013
Silabus kimia sma kelas x 2013
Kholida Handayani
 
Bahan Ajar Sari Larutan Elektrolit Dan Non Elektrolit
Bahan Ajar Sari Larutan Elektrolit Dan Non ElektrolitBahan Ajar Sari Larutan Elektrolit Dan Non Elektrolit
Bahan Ajar Sari Larutan Elektrolit Dan Non Elektrolitsarismansa
 
Power Point Modullrt Elektrolit Dan Non Elektolit
Power Point Modullrt  Elektrolit Dan Non ElektolitPower Point Modullrt  Elektrolit Dan Non Elektolit
Power Point Modullrt Elektrolit Dan Non Elektolitaguslinggau
 
Rpp elektrolisis
Rpp elektrolisisRpp elektrolisis
Rpp elektrolisis
Daniele Tegar Abadi
 
Larutan elektrolit dan non elektrolit agustina sariwahyuni
Larutan elektrolit dan non elektrolit agustina sariwahyuniLarutan elektrolit dan non elektrolit agustina sariwahyuni
Larutan elektrolit dan non elektrolit agustina sariwahyuniAgustina Wahyuni
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaranRencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaran
Rahmii Khairatul Hisann
 
RPP KIMIA X Kurikulum 2013 kd 3.10
RPP KIMIA X Kurikulum 2013 kd 3.10RPP KIMIA X Kurikulum 2013 kd 3.10
RPP KIMIA X Kurikulum 2013 kd 3.10
yasirmaster web.id
 
Soal dan pembahasan tekanan osmotik
Soal dan pembahasan tekanan osmotikSoal dan pembahasan tekanan osmotik
Soal dan pembahasan tekanan osmotik
Wawan GokiElz
 
Materi singkat workshop penulisan soal ulangan harian
Materi singkat workshop penulisan soal ulangan harianMateri singkat workshop penulisan soal ulangan harian
Materi singkat workshop penulisan soal ulangan harian
Kahar Muzakkir
 
RPP KIMIA X Kurikulum 2013 kd 3.1
RPP KIMIA X Kurikulum 2013 kd 3.1RPP KIMIA X Kurikulum 2013 kd 3.1
RPP KIMIA X Kurikulum 2013 kd 3.1
yasirmaster web.id
 
Larutan Elektrolit dan Larutan Non Elektrolit
Larutan Elektrolit dan Larutan Non ElektrolitLarutan Elektrolit dan Larutan Non Elektrolit
Larutan Elektrolit dan Larutan Non ElektrolitDhe 'dhe
 
Larutan elektrolit dan non elektrolit
Larutan elektrolit dan non elektrolitLarutan elektrolit dan non elektrolit
Larutan elektrolit dan non elektrolitmegalestarieffendi
 
Kimia - larutan elektrolit dan larutan non elektrolit
Kimia - larutan elektrolit dan larutan non elektrolitKimia - larutan elektrolit dan larutan non elektrolit
Kimia - larutan elektrolit dan larutan non elektrolitSalviFajriati
 
Contoh kisi kisi soal
Contoh kisi kisi soalContoh kisi kisi soal
Contoh kisi kisi soalmahputharun
 
Pengembangan kisi kisi dan indikator soal
Pengembangan kisi kisi dan indikator soalPengembangan kisi kisi dan indikator soal
Pengembangan kisi kisi dan indikator soalSuaidin -Dompu
 
Kisi kisi ujian praktik, kartu soal, gambar, dan soal 2012-2013 ipa
Kisi kisi ujian praktik, kartu soal, gambar, dan soal 2012-2013 ipaKisi kisi ujian praktik, kartu soal, gambar, dan soal 2012-2013 ipa
Kisi kisi ujian praktik, kartu soal, gambar, dan soal 2012-2013 ipaHesty Wulandari
 

Viewers also liked (20)

RPP KIMIA X Kurikulum 2013 kd 3.8
RPP KIMIA X Kurikulum 2013 kd 3.8RPP KIMIA X Kurikulum 2013 kd 3.8
RPP KIMIA X Kurikulum 2013 kd 3.8
 
Silabus kimia sma kelas x 2013
Silabus kimia sma kelas x 2013Silabus kimia sma kelas x 2013
Silabus kimia sma kelas x 2013
 
Bahan Ajar Sari Larutan Elektrolit Dan Non Elektrolit
Bahan Ajar Sari Larutan Elektrolit Dan Non ElektrolitBahan Ajar Sari Larutan Elektrolit Dan Non Elektrolit
Bahan Ajar Sari Larutan Elektrolit Dan Non Elektrolit
 
Power Point Modullrt Elektrolit Dan Non Elektolit
Power Point Modullrt  Elektrolit Dan Non ElektolitPower Point Modullrt  Elektrolit Dan Non Elektolit
Power Point Modullrt Elektrolit Dan Non Elektolit
 
Rpp elektrolisis
Rpp elektrolisisRpp elektrolisis
Rpp elektrolisis
 
percobaan kimia
percobaan kimiapercobaan kimia
percobaan kimia
 
Larutan elektrolit dan non elektrolit agustina sariwahyuni
Larutan elektrolit dan non elektrolit agustina sariwahyuniLarutan elektrolit dan non elektrolit agustina sariwahyuni
Larutan elektrolit dan non elektrolit agustina sariwahyuni
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaranRencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaran
 
RPP KIMIA X Kurikulum 2013 kd 3.10
RPP KIMIA X Kurikulum 2013 kd 3.10RPP KIMIA X Kurikulum 2013 kd 3.10
RPP KIMIA X Kurikulum 2013 kd 3.10
 
Soal dan pembahasan tekanan osmotik
Soal dan pembahasan tekanan osmotikSoal dan pembahasan tekanan osmotik
Soal dan pembahasan tekanan osmotik
 
Materi singkat workshop penulisan soal ulangan harian
Materi singkat workshop penulisan soal ulangan harianMateri singkat workshop penulisan soal ulangan harian
Materi singkat workshop penulisan soal ulangan harian
 
RPP KIMIA X Kurikulum 2013 kd 3.1
RPP KIMIA X Kurikulum 2013 kd 3.1RPP KIMIA X Kurikulum 2013 kd 3.1
RPP KIMIA X Kurikulum 2013 kd 3.1
 
Larutan Elektrolit dan Larutan Non Elektrolit
Larutan Elektrolit dan Larutan Non ElektrolitLarutan Elektrolit dan Larutan Non Elektrolit
Larutan Elektrolit dan Larutan Non Elektrolit
 
RPP KIMIA KELAS XI - 2
RPP KIMIA KELAS XI - 2RPP KIMIA KELAS XI - 2
RPP KIMIA KELAS XI - 2
 
Larutan elektrolit dan non elektrolit
Larutan elektrolit dan non elektrolitLarutan elektrolit dan non elektrolit
Larutan elektrolit dan non elektrolit
 
Kimia - larutan elektrolit dan larutan non elektrolit
Kimia - larutan elektrolit dan larutan non elektrolitKimia - larutan elektrolit dan larutan non elektrolit
Kimia - larutan elektrolit dan larutan non elektrolit
 
Rpp kurikulum 2013 susilo
Rpp kurikulum 2013 susiloRpp kurikulum 2013 susilo
Rpp kurikulum 2013 susilo
 
Contoh kisi kisi soal
Contoh kisi kisi soalContoh kisi kisi soal
Contoh kisi kisi soal
 
Pengembangan kisi kisi dan indikator soal
Pengembangan kisi kisi dan indikator soalPengembangan kisi kisi dan indikator soal
Pengembangan kisi kisi dan indikator soal
 
Kisi kisi ujian praktik, kartu soal, gambar, dan soal 2012-2013 ipa
Kisi kisi ujian praktik, kartu soal, gambar, dan soal 2012-2013 ipaKisi kisi ujian praktik, kartu soal, gambar, dan soal 2012-2013 ipa
Kisi kisi ujian praktik, kartu soal, gambar, dan soal 2012-2013 ipa
 

Similar to Rpp Elektrolit & Non Elektrolit || Bronika Septiani

Rencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana  pelaksanaan  pembelajaranRencana  pelaksanaan  pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaran
Bronika Septiani Sianturi
 
Elektrolit non elektrolit
Elektrolit non elektrolitElektrolit non elektrolit
Elektrolit non elektrolit
Bronika Septiani Sianturi
 
Electrolyte and Non electrolyte Solution (RPP)
Electrolyte and Non electrolyte Solution (RPP)Electrolyte and Non electrolyte Solution (RPP)
Electrolyte and Non electrolyte Solution (RPP)
Crj Ilfan Al-fan
 
Laporan praktikum alat uji elektrolit by syifadhila
Laporan praktikum alat uji elektrolit by syifadhilaLaporan praktikum alat uji elektrolit by syifadhila
Laporan praktikum alat uji elektrolit by syifadhila
Syifa Dhila
 
Bab 5 Larutan Elektrolit.pptx
Bab 5 Larutan Elektrolit.pptxBab 5 Larutan Elektrolit.pptx
Bab 5 Larutan Elektrolit.pptx
VitaYuningsih1
 
Larutanelektrolit
Larutanelektrolit Larutanelektrolit
Larutanelektrolit
Yennysari
 
Power point modullrt. elektrolit dan non elektolit
Power point modullrt. elektrolit dan non elektolitPower point modullrt. elektrolit dan non elektolit
Power point modullrt. elektrolit dan non elektolitaguslinggau
 
laporan.pdf
laporan.pdflaporan.pdf
laporan.pdf
LuluLuthfiyah2
 
anorganik
anorganikanorganik
anorganik
Novin Mirotin
 
Set 10-alat-uji-elektrolit-lengkp-1
Set 10-alat-uji-elektrolit-lengkp-1Set 10-alat-uji-elektrolit-lengkp-1
Set 10-alat-uji-elektrolit-lengkp-1Dwi Ramadhani
 
Larutan Elektrolit dan Nonelektrolit by Duwi.pptx
Larutan Elektrolit dan Nonelektrolit by Duwi.pptxLarutan Elektrolit dan Nonelektrolit by Duwi.pptx
Larutan Elektrolit dan Nonelektrolit by Duwi.pptx
DifaniArmandita1
 
Kimia uji larutan elektrolit dan nonelektrolit
Kimia uji larutan elektrolit dan nonelektrolitKimia uji larutan elektrolit dan nonelektrolit
Kimia uji larutan elektrolit dan nonelektrolitNingrum Handayani
 
Power Point PR Kimia12 Ed. 2019.pptx
Power Point PR Kimia12 Ed. 2019.pptxPower Point PR Kimia12 Ed. 2019.pptx
Power Point PR Kimia12 Ed. 2019.pptx
MuhammadSubhiRitonga
 
Power Point PR Kimia12 Ed. 2020 pertenuan ke10.pptx
Power Point PR Kimia12 Ed. 2020  pertenuan ke10.pptxPower Point PR Kimia12 Ed. 2020  pertenuan ke10.pptx
Power Point PR Kimia12 Ed. 2020 pertenuan ke10.pptx
DwiPrayogi7
 
Kel 4 Perencanaan Tes dan Non tes Meteri Larutan Elektrolit
Kel 4 Perencanaan Tes dan Non tes Meteri Larutan ElektrolitKel 4 Perencanaan Tes dan Non tes Meteri Larutan Elektrolit
Kel 4 Perencanaan Tes dan Non tes Meteri Larutan Elektrolit
DevitaAirin
 
materi 1 kelas X.pptx
materi 1 kelas X.pptxmateri 1 kelas X.pptx
materi 1 kelas X.pptx
NanaChan22
 

Similar to Rpp Elektrolit & Non Elektrolit || Bronika Septiani (20)

Rencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana  pelaksanaan  pembelajaranRencana  pelaksanaan  pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaran
 
Elektrolit non elektrolit
Elektrolit non elektrolitElektrolit non elektrolit
Elektrolit non elektrolit
 
Elektrolit non elektrolit
Elektrolit non elektrolitElektrolit non elektrolit
Elektrolit non elektrolit
 
Electrolyte and Non electrolyte Solution (RPP)
Electrolyte and Non electrolyte Solution (RPP)Electrolyte and Non electrolyte Solution (RPP)
Electrolyte and Non electrolyte Solution (RPP)
 
Laporan praktikum alat uji elektrolit by syifadhila
Laporan praktikum alat uji elektrolit by syifadhilaLaporan praktikum alat uji elektrolit by syifadhila
Laporan praktikum alat uji elektrolit by syifadhila
 
Bab 5 Larutan Elektrolit.pptx
Bab 5 Larutan Elektrolit.pptxBab 5 Larutan Elektrolit.pptx
Bab 5 Larutan Elektrolit.pptx
 
Larutanelektrolit
Larutanelektrolit Larutanelektrolit
Larutanelektrolit
 
Larutan elektrolit
Larutan elektrolitLarutan elektrolit
Larutan elektrolit
 
Larutanelektrolit
LarutanelektrolitLarutanelektrolit
Larutanelektrolit
 
Larutan elektrolit
Larutan elektrolitLarutan elektrolit
Larutan elektrolit
 
Power point modullrt. elektrolit dan non elektolit
Power point modullrt. elektrolit dan non elektolitPower point modullrt. elektrolit dan non elektolit
Power point modullrt. elektrolit dan non elektolit
 
laporan.pdf
laporan.pdflaporan.pdf
laporan.pdf
 
anorganik
anorganikanorganik
anorganik
 
Set 10-alat-uji-elektrolit-lengkp-1
Set 10-alat-uji-elektrolit-lengkp-1Set 10-alat-uji-elektrolit-lengkp-1
Set 10-alat-uji-elektrolit-lengkp-1
 
Larutan Elektrolit dan Nonelektrolit by Duwi.pptx
Larutan Elektrolit dan Nonelektrolit by Duwi.pptxLarutan Elektrolit dan Nonelektrolit by Duwi.pptx
Larutan Elektrolit dan Nonelektrolit by Duwi.pptx
 
Kimia uji larutan elektrolit dan nonelektrolit
Kimia uji larutan elektrolit dan nonelektrolitKimia uji larutan elektrolit dan nonelektrolit
Kimia uji larutan elektrolit dan nonelektrolit
 
Power Point PR Kimia12 Ed. 2019.pptx
Power Point PR Kimia12 Ed. 2019.pptxPower Point PR Kimia12 Ed. 2019.pptx
Power Point PR Kimia12 Ed. 2019.pptx
 
Power Point PR Kimia12 Ed. 2020 pertenuan ke10.pptx
Power Point PR Kimia12 Ed. 2020  pertenuan ke10.pptxPower Point PR Kimia12 Ed. 2020  pertenuan ke10.pptx
Power Point PR Kimia12 Ed. 2020 pertenuan ke10.pptx
 
Kel 4 Perencanaan Tes dan Non tes Meteri Larutan Elektrolit
Kel 4 Perencanaan Tes dan Non tes Meteri Larutan ElektrolitKel 4 Perencanaan Tes dan Non tes Meteri Larutan Elektrolit
Kel 4 Perencanaan Tes dan Non tes Meteri Larutan Elektrolit
 
materi 1 kelas X.pptx
materi 1 kelas X.pptxmateri 1 kelas X.pptx
materi 1 kelas X.pptx
 

More from Bronika Septiani Sianturi

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Rencana Pelaksanaan PembelajaranRencana Pelaksanaan Pembelajaran
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Bronika Septiani Sianturi
 
Model aufbau
Model aufbauModel aufbau
Ppt Sidang :)
Ppt Sidang :)Ppt Sidang :)
Chemist sCRIFT Quiz Cekidot
Chemist sCRIFT Quiz CekidotChemist sCRIFT Quiz Cekidot
Chemist sCRIFT Quiz Cekidot
Bronika Septiani Sianturi
 
Tinjauan Pustaka
Tinjauan PustakaTinjauan Pustaka
Tinjauan Pustaka
Bronika Septiani Sianturi
 
Ikatan kimia
Ikatan kimiaIkatan kimia
Judulnya Laju Reaksi
Judulnya Laju ReaksiJudulnya Laju Reaksi
Judulnya Laju Reaksi
Bronika Septiani Sianturi
 
Kimia Asek PPT Kesetimbangan Kimia Cekidot
Kimia Asek PPT Kesetimbangan Kimia CekidotKimia Asek PPT Kesetimbangan Kimia Cekidot
Kimia Asek PPT Kesetimbangan Kimia Cekidot
Bronika Septiani Sianturi
 

More from Bronika Septiani Sianturi (11)

RPP
RPPRPP
RPP
 
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Rencana Pelaksanaan PembelajaranRencana Pelaksanaan Pembelajaran
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
 
RPP
RPPRPP
RPP
 
Model aufbau
Model aufbauModel aufbau
Model aufbau
 
Ppt Sidang :)
Ppt Sidang :)Ppt Sidang :)
Ppt Sidang :)
 
Chemist sCRIFT Quiz Cekidot
Chemist sCRIFT Quiz CekidotChemist sCRIFT Quiz Cekidot
Chemist sCRIFT Quiz Cekidot
 
Tinjauan Pustaka
Tinjauan PustakaTinjauan Pustaka
Tinjauan Pustaka
 
Ikatan kimia
Ikatan kimiaIkatan kimia
Ikatan kimia
 
Judulnya Laju Reaksi
Judulnya Laju ReaksiJudulnya Laju Reaksi
Judulnya Laju Reaksi
 
Kimia Asek PPT Kesetimbangan Kimia Cekidot
Kimia Asek PPT Kesetimbangan Kimia CekidotKimia Asek PPT Kesetimbangan Kimia Cekidot
Kimia Asek PPT Kesetimbangan Kimia Cekidot
 
Perkembangan model atom
Perkembangan model atomPerkembangan model atom
Perkembangan model atom
 

Recently uploaded

EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
Rismawati408268
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
jaya35ml2
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
denunugraha
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 

Recently uploaded (20)

EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 

Rpp Elektrolit & Non Elektrolit || Bronika Septiani

  • 1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Bronika Septiani Sianturi
  • 2. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN LARUTAN ELEKTROLIT & NON ELEKTROLIT Mata Pelajaran : Kimia Satuan Pendikan: Sekolah Menengah Atas Kelas/Semester : X (IPA)/ II Waktu : 1 X 3 JP
  • 3. KOMPETENSI INTI KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya KI 2: Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalamberinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
  • 4. LANJUTAN…. KI 3 : Memahami,menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasankemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat danminatnya untuk memecahkan masalah. KI 4:Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan
  • 5. KOMPETENSI DASAR diambil dari Kompetensi Inti 3 Menganalisis sifat larutan elektrolit dan larutan nonelektrolit berdasarkan daya hantar listriknya
  • 6. INDIKATOR 1. Menyebutkan pengertian larutan elektrolit dan non elektrolit 2. Mengidentifikasi sifat-sifat larutan elektrolit dan nonelektrolit melalui percobaan 3. Mengelompokkan larutan ke dalam larutan elektrolit dan nonelektrolit berdasarkan sifat hantaran listriknya 4. Menjelaskan penyebab kemampuan larutan elektrolit menghantarkan arus listrik 5. Mendiskripsikan bahwa larutan elektrolit dapat berupa senyawa ion dan senyawa kovalen polar
  • 7. KOMPETENSI DASAR diambil dari Kompetensi Inti 4 Merancang, melakukan, dan menyimpulkan serta menyajikan hasil percobaan untuk mengetahui sifat larutan elektrolit dan larutan non-elektrolit
  • 8. INDIKATOR • Merancang percobaan untuk menyelidiki sifat larutan berdasarkan daya hantar listriknya • Melakukan percobaan daya hantar listrik pada beberapa larutan. • Mengamati dan mencatat data hasil percobaandaya hantar listrik pada beberapa larutan. • Menganalisis data hasil percobaan daya hantar listrik larutan elektrolit dan larutan non-elektrolit. • Menyimpulkan sifat larutan berdasarkan daya hantar listrik larutan elektrolit dan larutan non-elektrolit. • Menyimpulkan bahwa larutan elektrolit dapat berupa senyawa ion atau senyawa kovalen polar • Mengkomunikasikan hasil percobaan larutan elektrolit dan non elektrolit
  • 9. TUJUAN PEMBELAJARAN 1. Siswa dapat menyadari adanya keteraturan sifat hantar listrik pada larutan dengan benar 2. Siswa dapat menunjukan sikap positip (individu dan sosial) dalam diskusi kelompok 3. Siswa dapat menunjukkan perilaku dan sikap menerima, menghargai, dan melaksanakan kejujuran, ketelitian, disiplin dan tanggung jawab 4. Siswa dapat menyebutkan pengertian larutan elektrolit dan non elektrolit dengan tepat 5. Siswa dapat mengidentifikasi sifat-sifat larutan elektrolit dan non elektrolit melalui percobaan dengan teliti dan jujur
  • 10. LANJUTAN… 6. Siswa dapat mengelompokkan larutan ke dalam larutan elektrolit dan non elektrolit berdasarkan sifat hantaran listriknya dengan teliti dan jujur 7. Siswa dapat menjelaskan penyebab kemampuan larutan elektrolit menghantarkan arus listrik dengan benar 8. Siswa dapat mendeskripsikan bahwa larutan elektrolit dapat berupa senyawa ion dan senyawa kovalen polar dengan benar 9. Siswa dapat merancang percobaan untuk menyelidiki sifat larutan berdasarkan daya hantar listriknya 10. Siswa dapat melakukan percobaan daya hantar listrik pada beberapa larutan
  • 11. LANJUTAN… 11. Siswa dapat mengamati dan mencatat data hasil percobaan.daya hantar listrik pada beberapa larutan 12. Siswa dapat menyimpulkan bahwa larutan elektrolit dapat berupa senyawa ion atau senyawa kovalen polar 13. Siswa dapat menganalisis data hasil percobaan larutan berdasarkan daya hantar listrik larutan elektrolit dan larutan non-elektrolit. 14. Siswa dapat menyimpulkan sifat larutan berdasarkan daya hantar listrik larutan elektrolit dan larutan non-elektrolit
  • 12. MATERI PEMBELAJARAN •Fakta 1.Konduktor 2.Isolator 3.Pelarut 4.Terlarut •Konsep 1.Larutan 2.Larutan elektrolit 3.Larutan non elektrolit 4.Reaksi 5.ionisasi •Prinsip 1.Peran ion dalam hantaran listrik larutan(teori Arrhenius) 2.Kekuatan elektrolit •Prosedur 1.Langkah kerja percobaan daya hantar listrik dalam larutan
  • 13.
  • 14. Larutan Elektrolit dan Larutan Non Elektrolit Berdasarkan daya hantarnya listrik, larutan dibedakan menjadi 2: 1.Larutan elektrolit / dapat menghantarkan listrik. 2.Larutan non elektrolit / tidak dapat menghantarkan listrik
  • 15. Kemampuan suatu laruan untuk menghantarkan listrik dapat diamati dengan menggunakan alat uji elektrolit - Aki ( + ) ( - )
  • 16. Berdasarkan kekuatan daya hantar listriknya,larutan elektrolit dibedakan atas: 1.larutan elektrolit kuat /daya hantar listriknya kuat 2.larutan elektrolit lemah/daya hantar listriknya lemah
  • 17. + - + - + - + - + - + - + - + - Aki ( + ) ( - ) _
  • 18. Adanya gelembung gas dan nyala lampu yang terang merupakan gejala larutan tersebut mempunyai daya hantar yang kuat disebut juga larutan elektrolit kuat. Mengapa?? Pada larutan elektrolit kuat, seluruh molekulnya terurai menjadi ion ion (terionisasi sempurna) yang ditandai satu arah pada persamaan reaksinya. Karena banyak ion ion yang menghantarkan arus listrik maka daya hantarnya kuat. Contoh : NaCl(aq) → Na+ + Cl-
  • 19. Senyawa yang termasuk elektrolit kuat: asam kuat, basa kuat dan garam yang mudah larut dalam air ASAM BASA GARAM HNONaOH 3 HBr KOH HCl LiOH HSOBa(OH)24 2 NaCl KNO3 K2SO4 Ca(NO3)2
  • 20. Aki ( + ) ( - )
  • 21. Jika muncul gelembung gas sedikit dan nyala lampu yang redup/mati berarti daya hantar listrik tersebut lemah disebut juga larutan elektrolit lemah. Mengapa?? Pada laruan elektrolit lemah, sebagian molekulnya terurai menjadi ion ion (terionisasi tidak sempurna) yang ditandai dua arah panah pada persamaan reaksinya. Karena sedikit ion ion yang menghantarkan arus listrik Maka daya hantarnya lemah Contoh : CH3COOH(aq) ↔ H+ + CH3COO-
  • 22. Aki ( + ) ( - ) _
  • 23. Gelembung gas tidak muncul dan lampu tidak menyala, Berarati larutan tersebut tidak dapat menghantarkan listrik yang disebut larutan non elektrolit Pada larutan non elektrolit, molekul molekulnya tidak terurai menjadi ion ion (tidak terionisasi) , sehingga tidak ada ion ion yang bermuatan yang menghantarkan listrik Contoh larutan non elektrolit: larutan gula,urea,alkohol,air murni
  • 24. PEREDAAN LARUTAN BERDASARKAN DAYA HANTAR LISTRIK ELEKTROLIT NON ELEKTROLIT 1. 2. 3. Dapat menghantarkan listrik Terjadi proses ionisasi (terurai menjadi ion-ion) Lampu dapat menyala terang atau redup dan ada gelembung gas 1. 2 3. Tidak dapat menghantarkan listrik Tidak terjadi proses ionisasi Lampu tidak menyala dan tidak ada gelembung gas
  • 25. Elektrolit dapat berupa: 1. Senyawa ion (antara atom logam dengan non logam) Contoh: NaCl,NaOH, MgBr2, KF 2. Senyawa kovalen polar (antara atom non logam dengan non logam Contoh: HCl, HF, NH4OH, CH3COOH
  • 26. NaCl adalah senyawa ion NaCl (s) + air → Na+ (aq) + Cl- (aq) NaCl Air
  • 27. Daya Hantar Listrik Senyawa Kovalen CH3COOH merupakan senyawa kovalen polar - + CH3COOH  CH3COO + H
  • 28. METODE PEMBELAJARAN: •Eksperimen •Diskusi Kelompok •Inquiri MEDIA, ALAT, DAN aPEMBELAJARAN •Media. Bahan Tayang •Alat/Bahan alat uji elektrolit, gelas kimia, Beberapa sampel larutan elektrolit, nonelektrolit •Sumber Belajar -Michael Purba, Kimia Kelas X SMA /MA , Erlangga ,Jakarta -Supplement books: Cerdas Belajar Kimia, Nana Sutresna, Grafindo Media Pratama, 2008 buku pegangan Kimia jilid 1, Buku Kimia Penunjang Aktifitas Siswa, dan hands out Lembar kerja -Internet http://e-dukasi.net http://psb-psma.org
  • 29. Aktivitas Kegiatan Pembelajaran Waktu Pendahuluan o Salam pembuka o Memeriksa kehadiran siswa. o Memeriksa sepintas apakah PR, apakah siswa mengerjakannya atau tidak. o Apersepsi: Diskusi singkat tentang larutan non elektrolit dan elektrolit Apakah yang dimaksud larutan non elektrolit dan elektrolit ? o Motivasi Dengan memahami larutan non elektrolit dan elektrolit kita akan dapat memahami perbedaan antara non elektrolit dan elektrolit yang satu dari yang lainnya. 15’ Kegiatan Inti 1. Siswa diminta mengkaji literatur tentang larutan elektrolit dan nonelektrolit. 2. Guru mengajukan pertanyaan apakah semua larutan dapat menghantarkan arus listrik? Mengapa ikan di sungai bisa mati tersengat arus listrik? Apa manfaat larutan elektrolit dalam kehidupan? 3. Siswa diminta merancang percobaan untuk menyelidiki sifat larutan berdasarkan daya hantar listrik dan mempresentasikan hasilnya untuk menyamakan persepsi. 4. Siswa melakukan percobaandaya hantar listrik pada beberapa larutan. 5. Siswa mengamati dan mencatat data hasil percobaandaya hantar listrik pada beberapa larutan. 6. Siswa menganalisis data hasil percobaan untuk menyimpulkan sifat larutan berdasarkan daya hantar listriknya (larutan elektrolit dan larutan non-elektrolit). 7. Siswa mengelompokkan larutan berdasarkan jenis ikatan dan menjelaskannya. 8. Siswa menyimpulkan bahwa larutan elektrolit dapat berupa senyawa ion atau senyawa kovalen polar 9. Siswa menyajikan laporan hasil percobaan tentang daya hantar listrik larutan elektrolit kuat, larutan elektrolit lemah, dan larutan nonelektrolit 90’ Penutup  Guru bersama siswa membuat kesimpulan tentanglarutan elektrolit dan nonelektrolit  Guru meminta siswa mencatat soal penugasan mengenai larutan elektrolit dan nonelektrolit  Guru memberikan tugas baca bagi siswa untuk materi berikutnya 30’ LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN