SlideShare a Scribd company logo
1 of 20
“UPAYA PERCEPATAN PENERIMAAN LAPORAN
DAN PENGELOLAAN DATA MELALUI SURAT ELEKTRONIK
(E-MAIL) DAN RAPAT PENERIMAAN NEGARA BUKAN PAJAK
SEKTOR PERTAMBANGAN BATUBARA
DI KABUPATEN LAHAT”
RANCANGAN PROYEK PERUBAHAN
OLEH :
FIAN HABIBIE, ST
NIP. 19841015 200903 1 002
DIKLAT KEPEMIMPINAN TINGKAT IV ANGKATAAN XI
BADAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN
PEMERINTAH KOTA LUBUKLINGGAU
TAHUN 2015
Biodata Diri
Nama : Fian Habibie, ST
Nip : 19841015 200903 1 002
Jabatan : Kasi Pengelolaan dan Konservasi
Instansi : Dinas Pertambangan dan Energi Kab. Lahat
LATAR BELAKANG
Dasar Hukum
Perda No. 16 Tahun 2008 tentang Pembentukan Organisasi dan Tata
Kerja Dinas-Dinas Dalam Kabupaten Lahat.
Tugas Pokok :
Melaksanakan urusan pemerintahan daerah di bidang pertambangan
dan energi berdasarkan asas otonomi .
Fungsi :
• Perencanaan, perumusan, pengaturan dan pelaksanaan
kegiatan penelitian dan pengembangan pemanfaatan sumber
daya mineral dan energi non migas di luar radio aktif;
• Pelaksanaan bimbingan, pengawasan dan penertiban terhadap
pelaksanaan pengusahaan di bidang pertambangan dan energi
yang meliputi penyelidikan umum eksploitasi, eksplorasi,
pengelolaan dan pemurnian, pengangkutan serta penjualan
termasuk air bawah tanah dan air permukaan;
• Pengelolaan sumber daya mineral dan energi serta migas
kecuali bahan radio aktif dalam wilayah Kabupaten Lahat.
Visi dan Misi Dinas Pertambangan dan Energi
VISI :
TERWUJUDNYA PEMBANGUNAN DAN PEMANFAATAN SUMBER DAYA MINERAL
DAN BATUBARA DALAM RANGKA PEMBANGUNAN PERTAMBANGAN
DAN ENERGI YANG BAIK DAN BENAR, RAMAH LINGKUNGAN DAN
BERKELANJUTAN GUNA MENINGKATKAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT DI
DUKUNG SUMBER DAYA MANUSIA YANG HANDAL”
MISI :
• Meningkatkan Kualitas Sumber Daya Aparatur dan Masyarakat
Pengelola Pertambangan dan Energi
• Meningkatkan kualitas Pertambangan dan Energi yang
berwawasan Lingkungan.
• Meningkatkan Profesionalisme aparatur dalam melaksanakan
tugas pembangunan di Sektor Pertambangan dan Energi yang
berwawasan lingkungan dan berkelanjutan.
• Meningkatkan Penyediaan data dan informasi potensi sumber
daya mineral, batubara, minyak dan gas bumi dan energi.
Tugas dan Fungsi :
(Perbub No : 28 Tahun 2008 Tentang Uraian Tugas Masing-Masing
Jabatan Struktural di Lingkungan Dinas-Dinas Dalam Kabupaten Lahat
Pasal 320, Kasi Pengelolaan dan Konservasi)
»Pembinaan dan Pengawasan Konservasi Bidang Pertambangan
Umum;
»Pengawasan produksi bidang pertambangan Umum;
»Penataan wilayah kegiatan usaha pertambangan umum
bersama dengan Bidang Geologi dan Program;
»Pengawasan Barang Modal, Rencana Kerja dan Angaran Biaya;
»Membuat laporan hasil pekerjaan Seksi Pengelolaan dan
Konservasi guna selanjutnya memberikan saran/usul kepada
Tugas dan Fungsi (sambungan) :
» Membagi tugas kepada bawahan supaya tugas-tugas Seksi Pengelolaan dan Konservasi
terbagi habis dan terlaksana dengan baik;
» Merencanakan kegiatan bidang Seksi Pengelolaan dan Konservasi baik secara bulanan,
tahunan mapun insidentil;
» Menghimpun dan menyusun peraturan perundang-undangan beserta petunjuk
pelaksanaan (juklak) untuk pedoman melaksanakan tugas Seksi Pengelolaan dan
Konservasi;
» Melaksanakan koordinasi kepada seksi lainnya pada Bidang Pertambangan Umum
untuk kelancaran pelaksanaan tugas;
» Memberikan nilai kepada bawahan setiap akhir tahun yang dicantumkan didalam
Daftar Penilaian Pekerjaan (DP. 3);
» Memberikan petunjuk pembuatan konsep naskah dinas dan surat-surat biasa yang
berhubungan dengan tugas Seksi Pengelolaan dan Konservasi;
» Memeriksa dan meneliti konsep naskah dinas dan surat-surat biasa dari bawahan yang
selanjutnya siap untuk diketik dan membubuhkan paraf pada hasil ketikan;
» Membuat laporan secara bulanan maupun insidentil melalui Kepala Bidang
Pertambangan Umum; dan
» Melaksanakan tugas-tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan.
PERMASALAHAN
Isu Utama :
Minimnya Kuantitas dan Kualitas Data dan
Informasi Penerimaan Negara Bukan Pajak
Meliputi Bukti Setor, Laporan Produksi dan
Laporan Penjualan yang Akurat
Masalah Pokok :
Masih Belum Maksimalnya Koordinasi Antara
Dinas Pertambangan dan Energi Kabupaten
Lahat dengan Pemilik Izin Usaha
Pertambangan (IUP) Operasi Produksi
Batubara
Masih Kurangnya Sumber Daya Manusia di
Dinas Pertambangan dan Energi Khusunya Seksi
Pengelolaan dan Konservasi.
Masih belum cepat dan akuratnya sistem
Pelaporan Data dan Informasi dari Pemilik Izin
Usaha Pertambangan Pemilik Izin Usaha
Pertambangan (IUP) Operasi Produksi Batubara
dari Dinas Pertambangan dan Energi Kab.
Lahat.
Masalah Spesifik
• Terbatasanya Dana Koordinasi Antara Dinas
Pertambangan dan Energi Kabupaten Lahat dengan
Pemilik Izin Usaha Pertambangan (IUP) Operasi
Produksi Batubara
• Tidak Adanya Penerimaan CPNS di Kabupaten Lahat
khusus untuk Inspektur Tambang
• Belum baiknya Pelaporan dan Pengelolaan Data dan
Informasi Penerimaan Negara Bukan Pajak Meliputi
Bukti Setor, Laporan Produksi dan Laporan
Penjualan belum efektif
TUJUAN
Tujuan Jangka Pendek yaitu tersusun dan terkumpulnya
Data serta Informasi Cepat dan Akurat Penerimaan
Negara Bukan Pajak sektor Pertambangan Batubara.
Tujuan Jangka Menengah Meningkatnya Data dan
Informasi Cepat dan Akurat Penerimaan Negara Bukan
Pajak sektor Pertambangan Batubara.
Tujuan Jangka Panjang Maksimalnya Pendapatan Asli
Daerah sektor Pertambangan Batubara dengan
Terdatanya/terekapnya Data Penerimaan Negara Bukan
Pajak (Royalty, Produksi, dan Penjualan Batubara) secara
Cepat dan Akurat.
MANFAAT
Didapatkannya Data dan Informasi yang Cepat dan
Akurat Penerimaan Negara Bukan Pajak sektor
Pertambangan Batubara baik secara Triwulan,
Semester dan Tahunan Melalui Surat Elektronik (E-
Mail) dan Rapat Penerimaan Negara Bukan Pajak
sektor Pertambangan Batubara dan berdampak Positif
Maksimalnya Pendapatan Asli Daerah
sektor Pertambangan Batubara.
DESKRIPSI PROYEK PERUBAHAN
• Area perubahan akan
dilakukan pada
Pelaporan dan
Pengelolaan Data
Melalui Surat Elektronik
dan Rapat
• Ruang Lingkup Proyek
Perubahan terbatas
hanya pada Pembuatan
Surat Elektronik (E-mail)
dan rapat-rapat
• Keuntungan dari
Proyek didapatkannya
Data hard copy dan soft
copy yang dapat
dipertanggungjawabkan
• Kendala
Sumber Daya Manusia
yang Kurang Kualitas dan
Kuantitas dan Sarana
serta Prasarana
Hasil Akhir dari Proyek Perubahan ini adalah Data dan Informasi yang
Cepat dan Akurat Penerimaan Negara Bukan Pajak sektor
Pertambangan Batubara baik secara Triwulan, Semester dan Tahunan
Melalui Surat Elektronik (E-Mail) dan Rapat Penerimaan Negara
Bukan Pajak sektor Pertambangan Batubara untuk memaksimalkan
Pendapatan Asli Daerah sektor Pertambangan Batubara.
INTERNAL EKSTERNAL
KEPALA DINAS
KABID. PERTAMBANGAN UMUM (PU)
KASI BIDANG PU
STAF KASI PENGELOLAAN DAN
KONSERVASI
DAN STAF BIDANG PU
SEKRETARIS
STAF LAINNYA DI DISTAMBEN
KAB. LAHAT
PEMEGANG IZIN USAHA
PERTAMBANGAN
DINAS PPKAD
BAPPEDA
INSPEKTORAT
DISTAMBEN PROPINSI
BPS
PEMERINTAHAN
N G O
DUNIA USAHA
KETERANGAN
HUBUNGAN
FORMAL
HUBUNGAN
INFORMAL
HIERARKI
PELAPORAN
ALIRAN DANA
KOORDINASI
Advokasi
Konflik
Kesetiakawanan
Emosional
Sense of belonging
pertemanan
KEPALA
DINAS
ESELON IV
KASI
SEKRETARIS
KABID
IUP Batubara
STAF
Distamben
Propinsi
Inspektorat
BPS
Bappeda
PPKAD
RENCANA AKSI PROYEK PERUBAHAN
1. TAHAP PERSIAPAN
Ren. Aksi Hasil Waktu
Rapat Awal Pembuatan Tim
Proyek
Berita Acara,
Daftar Hadir
dan photo
28-29 Sept. 2015 (2 hari)
Pembentukan SK Tim Proyek SK Tim Proyek 30 Sept-01 Okt. 2015 (3 hari)
Rapat Penjelasan Proyek Berita Acara,
daftar Hadir dan
photo
02 Okt. 2015 (1 hari)
Konsultasi dengan
mentor/coach
05-09 Okt. 2015 (5 hari)
Ren. Aksi Hasil Waktu
Pembuatan Surat Elektronik Email Google 12-13 Okt. 2015 (2 hari)
Pembuatn Tabel-Tabel Rekap,
Penerimaan Royalty, Data Produksi,
Data Penjualan, Pembuatan Surat
ke Pemilik Izin Usaha
Pertambangan (IUP) Operasi
Produksi Batubara serta
penyampaiannya
Surat dan tanda
terima surat
serta tabel-tabel
14 – 16 Okt. 2015 (5 hari)
Uji Coba Pelaporan dengan Surat
Elektronik
19 Oktober 2015 (1 hari)
Pembuatan Surat Undangan Rapat
dan Permintaan Data-Data ke
Perusahaan
Surat danTanda
terima surat
21 -23 Okt. 2015 (3 hari)
2. TAHAP PELAKSANAAN
Penerimaan Data Dari Perusahaan Data-Data 26 Okt.- 13 Nov. 2015
Persiapan Rapat (Pembuatan Daftar
Hadir, Pemesanan Tempat dll)
Daftar Hadir,
Kepastian
Tempat
16-17 Nov. 2015 (2 hari)
Rapat dengan Perusahaan Berita Acara dan
Dokumentasi
18 Nov.2015 (1 hari)
Konsultasi dengan Mentor dan
Coach
19 – 20 Nov. 2015 (2 hari)
3. TAHAP PELAPORAN
Ren. Aksi Hasil Waktu
Membuat Laporan Akhir Proyek Draf LaporanAkhir 23-30 Nov.2015 (3 hari)
Konsultasi dengan Mentor dan
Coach persiapan Seminar
1 – 2 Desember 2015 (2
hari)
Seminar dan Perbaikan Laporan Laporan Akhir 3- 4 Desember 2015
PENUTUP
Upaya Percepatan Pelaporan menggunakan Surat
Elektronik (E-mail) dan Rapat Penerimaan Negara
Bukan Pajak harus dilakukan untuk mendapatkan data
yang Akurat dan dapat dipertanggungjawabkan. Oleh
karena itu, langkah-langkah yang akan ditempuh
mengharapkankan dukungan dari stakeholders.
Untuk Keberhasilan Proyek ini, Saya
mengharapkan Koreksi, Masukan dan Saran
dari Tim Penguji, Mentor dan Pembimbing.
Visi dan Misi Kabupaten Lahat

More Related Content

What's hot

SOSIALISASI PERMENDAGRI 86 RENJA PD.pptx
SOSIALISASI PERMENDAGRI 86 RENJA  PD.pptxSOSIALISASI PERMENDAGRI 86 RENJA  PD.pptx
SOSIALISASI PERMENDAGRI 86 RENJA PD.pptxMohamadSofiyullah
 
Pembekalan implementasi aksi perubahan
Pembekalan implementasi aksi perubahanPembekalan implementasi aksi perubahan
Pembekalan implementasi aksi perubahanUninNibiSaputra
 
Penillaian Kualitas Hasil Kerja Analis Kebijakan
Penillaian Kualitas Hasil Kerja Analis KebijakanPenillaian Kualitas Hasil Kerja Analis Kebijakan
Penillaian Kualitas Hasil Kerja Analis KebijakanRidho Fitrah Hyzkia
 
DIAGNOSA ORGANISASI PKA.pdf
DIAGNOSA ORGANISASI PKA.pdfDIAGNOSA ORGANISASI PKA.pdf
DIAGNOSA ORGANISASI PKA.pdfTriSarjaka1
 
Analisis Kesenjangan Kompetensi
Analisis Kesenjangan KompetensiAnalisis Kesenjangan Kompetensi
Analisis Kesenjangan KompetensiMohamad Adriyanto
 
Rancangan Proyek Perubahan Diklat PIM III
Rancangan Proyek Perubahan Diklat PIM IIIRancangan Proyek Perubahan Diklat PIM III
Rancangan Proyek Perubahan Diklat PIM IIIaliyudhi_h
 
Revisi rancangan proyek perubahan
Revisi rancangan  proyek perubahanRevisi rancangan  proyek perubahan
Revisi rancangan proyek perubahanIoWibisono
 
Sk pembentukan tim perencanaan teknis
Sk pembentukan tim perencanaan teknisSk pembentukan tim perencanaan teknis
Sk pembentukan tim perencanaan teknisChristine Roberts
 
Tata Cara Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan
Tata Cara Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Tata Cara Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan
Tata Cara Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Dadang Solihin
 
RENSTRA SKPD
 RENSTRA SKPD RENSTRA SKPD
RENSTRA SKPD93220872
 
Perencanaan Pembangunan Tata Ruang Wilayah Berdasarkan Pendekatan Ekonomi Den...
Perencanaan Pembangunan Tata Ruang Wilayah Berdasarkan Pendekatan Ekonomi Den...Perencanaan Pembangunan Tata Ruang Wilayah Berdasarkan Pendekatan Ekonomi Den...
Perencanaan Pembangunan Tata Ruang Wilayah Berdasarkan Pendekatan Ekonomi Den...Bidang ANDROIDA-Puslatbang KDOD LAN
 
TATA CARA PENYUSUNAN TOR
TATA CARA PENYUSUNAN TORTATA CARA PENYUSUNAN TOR
TATA CARA PENYUSUNAN TORJoko Riswanto
 
Merancang Aksi Perubahan (RAP) bagian 1 - PKP
Merancang Aksi Perubahan (RAP) bagian 1 - PKPMerancang Aksi Perubahan (RAP) bagian 1 - PKP
Merancang Aksi Perubahan (RAP) bagian 1 - PKPUninNibiSaputra
 
Paparan seminar rpp diklatpim iii angkatan iv
Paparan seminar rpp diklatpim iii angkatan ivPaparan seminar rpp diklatpim iii angkatan iv
Paparan seminar rpp diklatpim iii angkatan ivErwan Wahyu Hidayat
 
Sk narasumber 2018
Sk narasumber 2018Sk narasumber 2018
Sk narasumber 2018aim38
 
22 Materi Sosialisasi Uji Kompetensi JF PK dan APK APBN (PER-4).pptx
22 Materi Sosialisasi Uji Kompetensi JF PK dan APK APBN (PER-4).pptx22 Materi Sosialisasi Uji Kompetensi JF PK dan APK APBN (PER-4).pptx
22 Materi Sosialisasi Uji Kompetensi JF PK dan APK APBN (PER-4).pptxWardatulJamilah1
 
Berita acara-musyawarah-desa-rkp des
Berita acara-musyawarah-desa-rkp desBerita acara-musyawarah-desa-rkp des
Berita acara-musyawarah-desa-rkp desJeck Apit
 

What's hot (20)

SOSIALISASI PERMENDAGRI 86 RENJA PD.pptx
SOSIALISASI PERMENDAGRI 86 RENJA  PD.pptxSOSIALISASI PERMENDAGRI 86 RENJA  PD.pptx
SOSIALISASI PERMENDAGRI 86 RENJA PD.pptx
 
Pembekalan implementasi aksi perubahan
Pembekalan implementasi aksi perubahanPembekalan implementasi aksi perubahan
Pembekalan implementasi aksi perubahan
 
Kamus anjab
Kamus anjabKamus anjab
Kamus anjab
 
Penillaian Kualitas Hasil Kerja Analis Kebijakan
Penillaian Kualitas Hasil Kerja Analis KebijakanPenillaian Kualitas Hasil Kerja Analis Kebijakan
Penillaian Kualitas Hasil Kerja Analis Kebijakan
 
DIAGNOSA ORGANISASI PKA.pdf
DIAGNOSA ORGANISASI PKA.pdfDIAGNOSA ORGANISASI PKA.pdf
DIAGNOSA ORGANISASI PKA.pdf
 
Analisis Kesenjangan Kompetensi
Analisis Kesenjangan KompetensiAnalisis Kesenjangan Kompetensi
Analisis Kesenjangan Kompetensi
 
Pedoman penyusunan dan penelahaan Rencana Strategis kementerian dan lembaga
Pedoman penyusunan dan penelahaan Rencana Strategis kementerian dan lembagaPedoman penyusunan dan penelahaan Rencana Strategis kementerian dan lembaga
Pedoman penyusunan dan penelahaan Rencana Strategis kementerian dan lembaga
 
Rancangan Proyek Perubahan Diklat PIM III
Rancangan Proyek Perubahan Diklat PIM IIIRancangan Proyek Perubahan Diklat PIM III
Rancangan Proyek Perubahan Diklat PIM III
 
Revisi rancangan proyek perubahan
Revisi rancangan  proyek perubahanRevisi rancangan  proyek perubahan
Revisi rancangan proyek perubahan
 
Sk pembentukan tim perencanaan teknis
Sk pembentukan tim perencanaan teknisSk pembentukan tim perencanaan teknis
Sk pembentukan tim perencanaan teknis
 
Tata Cara Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan
Tata Cara Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Tata Cara Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan
Tata Cara Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan
 
Pedoman Penetapan dan Penegasan Batas Desa
Pedoman Penetapan dan Penegasan Batas DesaPedoman Penetapan dan Penegasan Batas Desa
Pedoman Penetapan dan Penegasan Batas Desa
 
RENSTRA SKPD
 RENSTRA SKPD RENSTRA SKPD
RENSTRA SKPD
 
Perencanaan Pembangunan Tata Ruang Wilayah Berdasarkan Pendekatan Ekonomi Den...
Perencanaan Pembangunan Tata Ruang Wilayah Berdasarkan Pendekatan Ekonomi Den...Perencanaan Pembangunan Tata Ruang Wilayah Berdasarkan Pendekatan Ekonomi Den...
Perencanaan Pembangunan Tata Ruang Wilayah Berdasarkan Pendekatan Ekonomi Den...
 
TATA CARA PENYUSUNAN TOR
TATA CARA PENYUSUNAN TORTATA CARA PENYUSUNAN TOR
TATA CARA PENYUSUNAN TOR
 
Merancang Aksi Perubahan (RAP) bagian 1 - PKP
Merancang Aksi Perubahan (RAP) bagian 1 - PKPMerancang Aksi Perubahan (RAP) bagian 1 - PKP
Merancang Aksi Perubahan (RAP) bagian 1 - PKP
 
Paparan seminar rpp diklatpim iii angkatan iv
Paparan seminar rpp diklatpim iii angkatan ivPaparan seminar rpp diklatpim iii angkatan iv
Paparan seminar rpp diklatpim iii angkatan iv
 
Sk narasumber 2018
Sk narasumber 2018Sk narasumber 2018
Sk narasumber 2018
 
22 Materi Sosialisasi Uji Kompetensi JF PK dan APK APBN (PER-4).pptx
22 Materi Sosialisasi Uji Kompetensi JF PK dan APK APBN (PER-4).pptx22 Materi Sosialisasi Uji Kompetensi JF PK dan APK APBN (PER-4).pptx
22 Materi Sosialisasi Uji Kompetensi JF PK dan APK APBN (PER-4).pptx
 
Berita acara-musyawarah-desa-rkp des
Berita acara-musyawarah-desa-rkp desBerita acara-musyawarah-desa-rkp des
Berita acara-musyawarah-desa-rkp des
 

Viewers also liked

Laporan proyek perubahan Diklat PIM IV
Laporan proyek perubahan Diklat PIM IVLaporan proyek perubahan Diklat PIM IV
Laporan proyek perubahan Diklat PIM IVSujud Marwoto
 
Proyek perubahan dedy.net
Proyek perubahan dedy.netProyek perubahan dedy.net
Proyek perubahan dedy.netDedy Iskandar
 
PRSENTASI LAPORAN AKHIR PROYEK PERUBAHAN
PRSENTASI LAPORAN AKHIR PROYEK PERUBAHAN PRSENTASI LAPORAN AKHIR PROYEK PERUBAHAN
PRSENTASI LAPORAN AKHIR PROYEK PERUBAHAN Sujud Marwoto
 
Pajak bumi dan bangunan perdesaan dan perkotaan (pbb p2)
Pajak bumi dan bangunan perdesaan dan perkotaan (pbb p2)Pajak bumi dan bangunan perdesaan dan perkotaan (pbb p2)
Pajak bumi dan bangunan perdesaan dan perkotaan (pbb p2)Yudhi Aldriand
 
Tata cara ekstensifikasi per 35 se-51
Tata cara ekstensifikasi per 35 se-51Tata cara ekstensifikasi per 35 se-51
Tata cara ekstensifikasi per 35 se-51Catatan Ekstens
 
Seminar rancangan perubahan Diklat PIM IV pola baru 2014
Seminar rancangan perubahan Diklat PIM IV pola baru 2014Seminar rancangan perubahan Diklat PIM IV pola baru 2014
Seminar rancangan perubahan Diklat PIM IV pola baru 2014Dianora Didi
 
Filum mollusca kelas Amphineura-Gastropoda (bahan ajar4)
Filum mollusca kelas Amphineura-Gastropoda (bahan ajar4)Filum mollusca kelas Amphineura-Gastropoda (bahan ajar4)
Filum mollusca kelas Amphineura-Gastropoda (bahan ajar4)Raden Iqrafia Ashna
 
Mollusca dan Arthropoda - Biologi
Mollusca dan Arthropoda - BiologiMollusca dan Arthropoda - Biologi
Mollusca dan Arthropoda - BiologiFarida Dadari
 
Saieeshen Pather (Resume)_2015
Saieeshen Pather (Resume)_2015Saieeshen Pather (Resume)_2015
Saieeshen Pather (Resume)_2015Saieeshen Pather
 
SUNY Presentation Interplay Between ADA, FMLA and WC (1)
SUNY Presentation Interplay Between ADA, FMLA and WC (1)SUNY Presentation Interplay Between ADA, FMLA and WC (1)
SUNY Presentation Interplay Between ADA, FMLA and WC (1)John C. Farruggio
 
SocialMedia_Coy
SocialMedia_CoySocialMedia_Coy
SocialMedia_CoyAshley_Coy
 
NZ parcel accuracy, visualising the accuracy myth
NZ parcel accuracy, visualising the accuracy myth NZ parcel accuracy, visualising the accuracy myth
NZ parcel accuracy, visualising the accuracy myth Andrew Clouston
 
Estructura curricular
Estructura curricularEstructura curricular
Estructura curricularYPHM
 
Mi Presentacion Personal
Mi Presentacion PersonalMi Presentacion Personal
Mi Presentacion PersonalYPHM
 

Viewers also liked (20)

Laporan proyek perubahan Diklat PIM IV
Laporan proyek perubahan Diklat PIM IVLaporan proyek perubahan Diklat PIM IV
Laporan proyek perubahan Diklat PIM IV
 
Proyek perubahan dedy.net
Proyek perubahan dedy.netProyek perubahan dedy.net
Proyek perubahan dedy.net
 
PRSENTASI LAPORAN AKHIR PROYEK PERUBAHAN
PRSENTASI LAPORAN AKHIR PROYEK PERUBAHAN PRSENTASI LAPORAN AKHIR PROYEK PERUBAHAN
PRSENTASI LAPORAN AKHIR PROYEK PERUBAHAN
 
Pajak bumi dan bangunan perdesaan dan perkotaan (pbb p2)
Pajak bumi dan bangunan perdesaan dan perkotaan (pbb p2)Pajak bumi dan bangunan perdesaan dan perkotaan (pbb p2)
Pajak bumi dan bangunan perdesaan dan perkotaan (pbb p2)
 
Tata cara ekstensifikasi per 35 se-51
Tata cara ekstensifikasi per 35 se-51Tata cara ekstensifikasi per 35 se-51
Tata cara ekstensifikasi per 35 se-51
 
Seminar rancangan perubahan Diklat PIM IV pola baru 2014
Seminar rancangan perubahan Diklat PIM IV pola baru 2014Seminar rancangan perubahan Diklat PIM IV pola baru 2014
Seminar rancangan perubahan Diklat PIM IV pola baru 2014
 
Mollusca
MolluscaMollusca
Mollusca
 
Filum mollusca kelas Amphineura-Gastropoda (bahan ajar4)
Filum mollusca kelas Amphineura-Gastropoda (bahan ajar4)Filum mollusca kelas Amphineura-Gastropoda (bahan ajar4)
Filum mollusca kelas Amphineura-Gastropoda (bahan ajar4)
 
Mollusca dan Arthropoda - Biologi
Mollusca dan Arthropoda - BiologiMollusca dan Arthropoda - Biologi
Mollusca dan Arthropoda - Biologi
 
Saieeshen Pather (Resume)_2015
Saieeshen Pather (Resume)_2015Saieeshen Pather (Resume)_2015
Saieeshen Pather (Resume)_2015
 
SRL Advantage Kft - A Szuperhősök kora lejárt
SRL Advantage Kft - A Szuperhősök kora lejártSRL Advantage Kft - A Szuperhősök kora lejárt
SRL Advantage Kft - A Szuperhősök kora lejárt
 
SUNY Presentation Interplay Between ADA, FMLA and WC (1)
SUNY Presentation Interplay Between ADA, FMLA and WC (1)SUNY Presentation Interplay Between ADA, FMLA and WC (1)
SUNY Presentation Interplay Between ADA, FMLA and WC (1)
 
Powerpoint
PowerpointPowerpoint
Powerpoint
 
MARY ANN
MARY ANNMARY ANN
MARY ANN
 
SocialMedia_Coy
SocialMedia_CoySocialMedia_Coy
SocialMedia_Coy
 
NZ parcel accuracy, visualising the accuracy myth
NZ parcel accuracy, visualising the accuracy myth NZ parcel accuracy, visualising the accuracy myth
NZ parcel accuracy, visualising the accuracy myth
 
DRSambula2015
DRSambula2015DRSambula2015
DRSambula2015
 
Estructura curricular
Estructura curricularEstructura curricular
Estructura curricular
 
Mi Presentacion Personal
Mi Presentacion PersonalMi Presentacion Personal
Mi Presentacion Personal
 
Press Coverage
Press CoveragePress Coverage
Press Coverage
 

Similar to UPAYA PERCEPATAN PELAPORAN DATA PERTAMBANGAN

pengantar klinik fpr.pptx
pengantar klinik fpr.pptxpengantar klinik fpr.pptx
pengantar klinik fpr.pptxssusera3eeca
 
Bahan Paparan BPIW untuk CPNS PU-PR 2015
Bahan Paparan BPIW untuk CPNS PU-PR 2015Bahan Paparan BPIW untuk CPNS PU-PR 2015
Bahan Paparan BPIW untuk CPNS PU-PR 2015Aji Widyatmoko, ST
 
Aset lki baru 2015
Aset lki baru 2015Aset lki baru 2015
Aset lki baru 2015lkibandung
 
1 bahan ajar diklat keudes kebijakan bpkp ok
1 bahan ajar diklat keudes   kebijakan bpkp ok1 bahan ajar diklat keudes   kebijakan bpkp ok
1 bahan ajar diklat keudes kebijakan bpkp oktitisari karuniasih
 
2018-05-03 Kebijakan DAK Fisik 2018
2018-05-03 Kebijakan DAK Fisik 20182018-05-03 Kebijakan DAK Fisik 2018
2018-05-03 Kebijakan DAK Fisik 2018Ahmad Abdul Haq
 
Manajemen operasional lapangan
Manajemen operasional lapanganManajemen operasional lapangan
Manajemen operasional lapanganPosdaya Solok
 
Tor rab-man-purwoasri-kab-kediriedit
Tor rab-man-purwoasri-kab-kedirieditTor rab-man-purwoasri-kab-kediriedit
Tor rab-man-purwoasri-kab-kedirieditMan Pangkalan Bun
 
3. kak tata batas ippkh sei gong
3. kak tata batas ippkh sei gong3. kak tata batas ippkh sei gong
3. kak tata batas ippkh sei gongBoleden Boleden
 
Revisi program dan penganggaran p2kp ta. 2015_10062015
Revisi program dan penganggaran p2kp ta. 2015_10062015Revisi program dan penganggaran p2kp ta. 2015_10062015
Revisi program dan penganggaran p2kp ta. 2015_10062015Albar Kendari
 
4-Slide Irjen Kemendagri_Rakornas APIP 23-08-2016.pptx
4-Slide Irjen Kemendagri_Rakornas APIP 23-08-2016.pptx4-Slide Irjen Kemendagri_Rakornas APIP 23-08-2016.pptx
4-Slide Irjen Kemendagri_Rakornas APIP 23-08-2016.pptxdream1717
 
Pengembangan Program Kajian Aparatur Berbasis Karakteristik
Pengembangan Program Kajian Aparatur Berbasis KarakteristikPengembangan Program Kajian Aparatur Berbasis Karakteristik
Pengembangan Program Kajian Aparatur Berbasis KarakteristikTri Widodo W. UTOMO
 
Bahan paparan PT Citra Kartini Mandiri
Bahan paparan PT Citra Kartini MandiriBahan paparan PT Citra Kartini Mandiri
Bahan paparan PT Citra Kartini MandiriKamal Albatawie
 
PPT DISKUSI DRAFT LAPORAN ANTARA EPAKSI IRIGASI SUMBAR.pdf
PPT DISKUSI DRAFT LAPORAN ANTARA EPAKSI IRIGASI SUMBAR.pdfPPT DISKUSI DRAFT LAPORAN ANTARA EPAKSI IRIGASI SUMBAR.pdf
PPT DISKUSI DRAFT LAPORAN ANTARA EPAKSI IRIGASI SUMBAR.pdfAnnisaFitrianaDefinn2
 
Lki penilaian aset baru 2015
Lki penilaian aset baru 2015Lki penilaian aset baru 2015
Lki penilaian aset baru 2015lkibandung
 
Arahan dirjen ck#10 wiltim
Arahan dirjen ck#10 wiltimArahan dirjen ck#10 wiltim
Arahan dirjen ck#10 wiltimGalih Putro
 
Risk based approach.pdf
Risk based approach.pdfRisk based approach.pdf
Risk based approach.pdfmuhammadrendi8
 
Kumpulan TOR / Kerangka Acuan Kerja
Kumpulan TOR / Kerangka Acuan KerjaKumpulan TOR / Kerangka Acuan Kerja
Kumpulan TOR / Kerangka Acuan KerjaMarino Alsangkily
 
3. PERAN BPN PPT.pptx
3.  PERAN BPN PPT.pptx3.  PERAN BPN PPT.pptx
3. PERAN BPN PPT.pptxsutrisno831
 

Similar to UPAYA PERCEPATAN PELAPORAN DATA PERTAMBANGAN (20)

pengantar klinik fpr.pptx
pengantar klinik fpr.pptxpengantar klinik fpr.pptx
pengantar klinik fpr.pptx
 
Bahan Paparan BPIW untuk CPNS PU-PR 2015
Bahan Paparan BPIW untuk CPNS PU-PR 2015Bahan Paparan BPIW untuk CPNS PU-PR 2015
Bahan Paparan BPIW untuk CPNS PU-PR 2015
 
Aset lki baru 2015
Aset lki baru 2015Aset lki baru 2015
Aset lki baru 2015
 
Iptek pada pertambangan
Iptek pada pertambanganIptek pada pertambangan
Iptek pada pertambangan
 
1 bahan ajar diklat keudes kebijakan bpkp ok
1 bahan ajar diklat keudes   kebijakan bpkp ok1 bahan ajar diklat keudes   kebijakan bpkp ok
1 bahan ajar diklat keudes kebijakan bpkp ok
 
2018-05-03 Kebijakan DAK Fisik 2018
2018-05-03 Kebijakan DAK Fisik 20182018-05-03 Kebijakan DAK Fisik 2018
2018-05-03 Kebijakan DAK Fisik 2018
 
Manajemen operasional lapangan
Manajemen operasional lapanganManajemen operasional lapangan
Manajemen operasional lapangan
 
Tor rab-man-purwoasri-kab-kediriedit
Tor rab-man-purwoasri-kab-kedirieditTor rab-man-purwoasri-kab-kediriedit
Tor rab-man-purwoasri-kab-kediriedit
 
3. kak tata batas ippkh sei gong
3. kak tata batas ippkh sei gong3. kak tata batas ippkh sei gong
3. kak tata batas ippkh sei gong
 
Revisi program dan penganggaran p2kp ta. 2015_10062015
Revisi program dan penganggaran p2kp ta. 2015_10062015Revisi program dan penganggaran p2kp ta. 2015_10062015
Revisi program dan penganggaran p2kp ta. 2015_10062015
 
4-Slide Irjen Kemendagri_Rakornas APIP 23-08-2016.pptx
4-Slide Irjen Kemendagri_Rakornas APIP 23-08-2016.pptx4-Slide Irjen Kemendagri_Rakornas APIP 23-08-2016.pptx
4-Slide Irjen Kemendagri_Rakornas APIP 23-08-2016.pptx
 
Pengembangan Program Kajian Aparatur Berbasis Karakteristik
Pengembangan Program Kajian Aparatur Berbasis KarakteristikPengembangan Program Kajian Aparatur Berbasis Karakteristik
Pengembangan Program Kajian Aparatur Berbasis Karakteristik
 
Bahan paparan PT Citra Kartini Mandiri
Bahan paparan PT Citra Kartini MandiriBahan paparan PT Citra Kartini Mandiri
Bahan paparan PT Citra Kartini Mandiri
 
PPT DISKUSI DRAFT LAPORAN ANTARA EPAKSI IRIGASI SUMBAR.pdf
PPT DISKUSI DRAFT LAPORAN ANTARA EPAKSI IRIGASI SUMBAR.pdfPPT DISKUSI DRAFT LAPORAN ANTARA EPAKSI IRIGASI SUMBAR.pdf
PPT DISKUSI DRAFT LAPORAN ANTARA EPAKSI IRIGASI SUMBAR.pdf
 
Semiloka dprd d i pringsewu
Semiloka dprd d i pringsewuSemiloka dprd d i pringsewu
Semiloka dprd d i pringsewu
 
Lki penilaian aset baru 2015
Lki penilaian aset baru 2015Lki penilaian aset baru 2015
Lki penilaian aset baru 2015
 
Arahan dirjen ck#10 wiltim
Arahan dirjen ck#10 wiltimArahan dirjen ck#10 wiltim
Arahan dirjen ck#10 wiltim
 
Risk based approach.pdf
Risk based approach.pdfRisk based approach.pdf
Risk based approach.pdf
 
Kumpulan TOR / Kerangka Acuan Kerja
Kumpulan TOR / Kerangka Acuan KerjaKumpulan TOR / Kerangka Acuan Kerja
Kumpulan TOR / Kerangka Acuan Kerja
 
3. PERAN BPN PPT.pptx
3.  PERAN BPN PPT.pptx3.  PERAN BPN PPT.pptx
3. PERAN BPN PPT.pptx
 

Recently uploaded

mars pkk yang selalu dinyanyikan saat kegiatan PKK.pptx
mars pkk yang selalu dinyanyikan saat kegiatan PKK.pptxmars pkk yang selalu dinyanyikan saat kegiatan PKK.pptx
mars pkk yang selalu dinyanyikan saat kegiatan PKK.pptxSusatyoTriwilopo
 
Salinan Materi Sosialisasi PEKPPP 2022 - bukti dukung lebih rinci.pdf
Salinan Materi Sosialisasi PEKPPP 2022 - bukti dukung lebih rinci.pdfSalinan Materi Sosialisasi PEKPPP 2022 - bukti dukung lebih rinci.pdf
Salinan Materi Sosialisasi PEKPPP 2022 - bukti dukung lebih rinci.pdfdrmdbriarren
 
Konsep Management RisikoRev Pak Budi.pptx
Konsep Management RisikoRev Pak Budi.pptxKonsep Management RisikoRev Pak Budi.pptx
Konsep Management RisikoRev Pak Budi.pptxBudyHermawan3
 
Tata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptx
Tata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptxTata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptx
Tata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptxBudyHermawan3
 
Pengantar dan Teknik Public Speaking.pptx
Pengantar dan Teknik Public Speaking.pptxPengantar dan Teknik Public Speaking.pptx
Pengantar dan Teknik Public Speaking.pptxBudyHermawan3
 
Permen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka Kredit
Permen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka KreditPermen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka Kredit
Permen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka KreditYOSUAGETMIRAJAGUKGUK1
 
IPSKelas12BABSMANEGERI1 3 April 2024perikanan.pptx
IPSKelas12BABSMANEGERI1 3 April 2024perikanan.pptxIPSKelas12BABSMANEGERI1 3 April 2024perikanan.pptx
IPSKelas12BABSMANEGERI1 3 April 2024perikanan.pptxrohiwanto
 
Aparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptx
Aparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptxAparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptx
Aparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptxBudyHermawan3
 
PB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptx
PB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptxPB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptx
PB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptxBudyHermawan3
 
PB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptx
PB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptxPB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptx
PB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptxBudyHermawan3
 
PB.2.3 KERJA SAMA DESA. Perspektif Kerja sama Desapptx
PB.2.3 KERJA SAMA DESA. Perspektif Kerja sama DesapptxPB.2.3 KERJA SAMA DESA. Perspektif Kerja sama Desapptx
PB.2.3 KERJA SAMA DESA. Perspektif Kerja sama DesapptxBudyHermawan3
 
Penyesuaian AK Jabatan Fungsional Konvensional Ke Integrasi
Penyesuaian AK Jabatan Fungsional Konvensional Ke IntegrasiPenyesuaian AK Jabatan Fungsional Konvensional Ke Integrasi
Penyesuaian AK Jabatan Fungsional Konvensional Ke Integrasiasaliaraudhatii
 
Membangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptx
Membangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptxMembangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptx
Membangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptxBudyHermawan3
 
LAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptx
LAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptxLAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptx
LAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptxBudyHermawan3
 
Inovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptx
Inovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptxInovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptx
Inovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptxBudyHermawan3
 
Pemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten .pdf
Pemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten  .pdfPemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten  .pdf
Pemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten .pdfHarisKunaifi2
 

Recently uploaded (16)

mars pkk yang selalu dinyanyikan saat kegiatan PKK.pptx
mars pkk yang selalu dinyanyikan saat kegiatan PKK.pptxmars pkk yang selalu dinyanyikan saat kegiatan PKK.pptx
mars pkk yang selalu dinyanyikan saat kegiatan PKK.pptx
 
Salinan Materi Sosialisasi PEKPPP 2022 - bukti dukung lebih rinci.pdf
Salinan Materi Sosialisasi PEKPPP 2022 - bukti dukung lebih rinci.pdfSalinan Materi Sosialisasi PEKPPP 2022 - bukti dukung lebih rinci.pdf
Salinan Materi Sosialisasi PEKPPP 2022 - bukti dukung lebih rinci.pdf
 
Konsep Management RisikoRev Pak Budi.pptx
Konsep Management RisikoRev Pak Budi.pptxKonsep Management RisikoRev Pak Budi.pptx
Konsep Management RisikoRev Pak Budi.pptx
 
Tata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptx
Tata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptxTata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptx
Tata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptx
 
Pengantar dan Teknik Public Speaking.pptx
Pengantar dan Teknik Public Speaking.pptxPengantar dan Teknik Public Speaking.pptx
Pengantar dan Teknik Public Speaking.pptx
 
Permen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka Kredit
Permen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka KreditPermen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka Kredit
Permen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka Kredit
 
IPSKelas12BABSMANEGERI1 3 April 2024perikanan.pptx
IPSKelas12BABSMANEGERI1 3 April 2024perikanan.pptxIPSKelas12BABSMANEGERI1 3 April 2024perikanan.pptx
IPSKelas12BABSMANEGERI1 3 April 2024perikanan.pptx
 
Aparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptx
Aparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptxAparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptx
Aparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptx
 
PB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptx
PB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptxPB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptx
PB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptx
 
PB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptx
PB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptxPB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptx
PB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptx
 
PB.2.3 KERJA SAMA DESA. Perspektif Kerja sama Desapptx
PB.2.3 KERJA SAMA DESA. Perspektif Kerja sama DesapptxPB.2.3 KERJA SAMA DESA. Perspektif Kerja sama Desapptx
PB.2.3 KERJA SAMA DESA. Perspektif Kerja sama Desapptx
 
Penyesuaian AK Jabatan Fungsional Konvensional Ke Integrasi
Penyesuaian AK Jabatan Fungsional Konvensional Ke IntegrasiPenyesuaian AK Jabatan Fungsional Konvensional Ke Integrasi
Penyesuaian AK Jabatan Fungsional Konvensional Ke Integrasi
 
Membangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptx
Membangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptxMembangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptx
Membangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptx
 
LAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptx
LAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptxLAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptx
LAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptx
 
Inovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptx
Inovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptxInovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptx
Inovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptx
 
Pemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten .pdf
Pemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten  .pdfPemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten  .pdf
Pemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten .pdf
 

UPAYA PERCEPATAN PELAPORAN DATA PERTAMBANGAN

  • 1. “UPAYA PERCEPATAN PENERIMAAN LAPORAN DAN PENGELOLAAN DATA MELALUI SURAT ELEKTRONIK (E-MAIL) DAN RAPAT PENERIMAAN NEGARA BUKAN PAJAK SEKTOR PERTAMBANGAN BATUBARA DI KABUPATEN LAHAT” RANCANGAN PROYEK PERUBAHAN OLEH : FIAN HABIBIE, ST NIP. 19841015 200903 1 002 DIKLAT KEPEMIMPINAN TINGKAT IV ANGKATAAN XI BADAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PEMERINTAH KOTA LUBUKLINGGAU TAHUN 2015
  • 2. Biodata Diri Nama : Fian Habibie, ST Nip : 19841015 200903 1 002 Jabatan : Kasi Pengelolaan dan Konservasi Instansi : Dinas Pertambangan dan Energi Kab. Lahat
  • 3. LATAR BELAKANG Dasar Hukum Perda No. 16 Tahun 2008 tentang Pembentukan Organisasi dan Tata Kerja Dinas-Dinas Dalam Kabupaten Lahat. Tugas Pokok : Melaksanakan urusan pemerintahan daerah di bidang pertambangan dan energi berdasarkan asas otonomi . Fungsi : • Perencanaan, perumusan, pengaturan dan pelaksanaan kegiatan penelitian dan pengembangan pemanfaatan sumber daya mineral dan energi non migas di luar radio aktif; • Pelaksanaan bimbingan, pengawasan dan penertiban terhadap pelaksanaan pengusahaan di bidang pertambangan dan energi yang meliputi penyelidikan umum eksploitasi, eksplorasi, pengelolaan dan pemurnian, pengangkutan serta penjualan termasuk air bawah tanah dan air permukaan; • Pengelolaan sumber daya mineral dan energi serta migas kecuali bahan radio aktif dalam wilayah Kabupaten Lahat.
  • 4. Visi dan Misi Dinas Pertambangan dan Energi VISI : TERWUJUDNYA PEMBANGUNAN DAN PEMANFAATAN SUMBER DAYA MINERAL DAN BATUBARA DALAM RANGKA PEMBANGUNAN PERTAMBANGAN DAN ENERGI YANG BAIK DAN BENAR, RAMAH LINGKUNGAN DAN BERKELANJUTAN GUNA MENINGKATKAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT DI DUKUNG SUMBER DAYA MANUSIA YANG HANDAL” MISI : • Meningkatkan Kualitas Sumber Daya Aparatur dan Masyarakat Pengelola Pertambangan dan Energi • Meningkatkan kualitas Pertambangan dan Energi yang berwawasan Lingkungan. • Meningkatkan Profesionalisme aparatur dalam melaksanakan tugas pembangunan di Sektor Pertambangan dan Energi yang berwawasan lingkungan dan berkelanjutan. • Meningkatkan Penyediaan data dan informasi potensi sumber daya mineral, batubara, minyak dan gas bumi dan energi.
  • 5. Tugas dan Fungsi : (Perbub No : 28 Tahun 2008 Tentang Uraian Tugas Masing-Masing Jabatan Struktural di Lingkungan Dinas-Dinas Dalam Kabupaten Lahat Pasal 320, Kasi Pengelolaan dan Konservasi) »Pembinaan dan Pengawasan Konservasi Bidang Pertambangan Umum; »Pengawasan produksi bidang pertambangan Umum; »Penataan wilayah kegiatan usaha pertambangan umum bersama dengan Bidang Geologi dan Program; »Pengawasan Barang Modal, Rencana Kerja dan Angaran Biaya; »Membuat laporan hasil pekerjaan Seksi Pengelolaan dan Konservasi guna selanjutnya memberikan saran/usul kepada
  • 6. Tugas dan Fungsi (sambungan) : » Membagi tugas kepada bawahan supaya tugas-tugas Seksi Pengelolaan dan Konservasi terbagi habis dan terlaksana dengan baik; » Merencanakan kegiatan bidang Seksi Pengelolaan dan Konservasi baik secara bulanan, tahunan mapun insidentil; » Menghimpun dan menyusun peraturan perundang-undangan beserta petunjuk pelaksanaan (juklak) untuk pedoman melaksanakan tugas Seksi Pengelolaan dan Konservasi; » Melaksanakan koordinasi kepada seksi lainnya pada Bidang Pertambangan Umum untuk kelancaran pelaksanaan tugas; » Memberikan nilai kepada bawahan setiap akhir tahun yang dicantumkan didalam Daftar Penilaian Pekerjaan (DP. 3); » Memberikan petunjuk pembuatan konsep naskah dinas dan surat-surat biasa yang berhubungan dengan tugas Seksi Pengelolaan dan Konservasi; » Memeriksa dan meneliti konsep naskah dinas dan surat-surat biasa dari bawahan yang selanjutnya siap untuk diketik dan membubuhkan paraf pada hasil ketikan; » Membuat laporan secara bulanan maupun insidentil melalui Kepala Bidang Pertambangan Umum; dan » Melaksanakan tugas-tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan.
  • 7. PERMASALAHAN Isu Utama : Minimnya Kuantitas dan Kualitas Data dan Informasi Penerimaan Negara Bukan Pajak Meliputi Bukti Setor, Laporan Produksi dan Laporan Penjualan yang Akurat Masalah Pokok : Masih Belum Maksimalnya Koordinasi Antara Dinas Pertambangan dan Energi Kabupaten Lahat dengan Pemilik Izin Usaha Pertambangan (IUP) Operasi Produksi Batubara
  • 8. Masih Kurangnya Sumber Daya Manusia di Dinas Pertambangan dan Energi Khusunya Seksi Pengelolaan dan Konservasi. Masih belum cepat dan akuratnya sistem Pelaporan Data dan Informasi dari Pemilik Izin Usaha Pertambangan Pemilik Izin Usaha Pertambangan (IUP) Operasi Produksi Batubara dari Dinas Pertambangan dan Energi Kab. Lahat.
  • 9. Masalah Spesifik • Terbatasanya Dana Koordinasi Antara Dinas Pertambangan dan Energi Kabupaten Lahat dengan Pemilik Izin Usaha Pertambangan (IUP) Operasi Produksi Batubara • Tidak Adanya Penerimaan CPNS di Kabupaten Lahat khusus untuk Inspektur Tambang • Belum baiknya Pelaporan dan Pengelolaan Data dan Informasi Penerimaan Negara Bukan Pajak Meliputi Bukti Setor, Laporan Produksi dan Laporan Penjualan belum efektif
  • 10. TUJUAN Tujuan Jangka Pendek yaitu tersusun dan terkumpulnya Data serta Informasi Cepat dan Akurat Penerimaan Negara Bukan Pajak sektor Pertambangan Batubara. Tujuan Jangka Menengah Meningkatnya Data dan Informasi Cepat dan Akurat Penerimaan Negara Bukan Pajak sektor Pertambangan Batubara. Tujuan Jangka Panjang Maksimalnya Pendapatan Asli Daerah sektor Pertambangan Batubara dengan Terdatanya/terekapnya Data Penerimaan Negara Bukan Pajak (Royalty, Produksi, dan Penjualan Batubara) secara Cepat dan Akurat.
  • 11. MANFAAT Didapatkannya Data dan Informasi yang Cepat dan Akurat Penerimaan Negara Bukan Pajak sektor Pertambangan Batubara baik secara Triwulan, Semester dan Tahunan Melalui Surat Elektronik (E- Mail) dan Rapat Penerimaan Negara Bukan Pajak sektor Pertambangan Batubara dan berdampak Positif Maksimalnya Pendapatan Asli Daerah sektor Pertambangan Batubara.
  • 12. DESKRIPSI PROYEK PERUBAHAN • Area perubahan akan dilakukan pada Pelaporan dan Pengelolaan Data Melalui Surat Elektronik dan Rapat • Ruang Lingkup Proyek Perubahan terbatas hanya pada Pembuatan Surat Elektronik (E-mail) dan rapat-rapat • Keuntungan dari Proyek didapatkannya Data hard copy dan soft copy yang dapat dipertanggungjawabkan • Kendala Sumber Daya Manusia yang Kurang Kualitas dan Kuantitas dan Sarana serta Prasarana Hasil Akhir dari Proyek Perubahan ini adalah Data dan Informasi yang Cepat dan Akurat Penerimaan Negara Bukan Pajak sektor Pertambangan Batubara baik secara Triwulan, Semester dan Tahunan Melalui Surat Elektronik (E-Mail) dan Rapat Penerimaan Negara Bukan Pajak sektor Pertambangan Batubara untuk memaksimalkan Pendapatan Asli Daerah sektor Pertambangan Batubara.
  • 13. INTERNAL EKSTERNAL KEPALA DINAS KABID. PERTAMBANGAN UMUM (PU) KASI BIDANG PU STAF KASI PENGELOLAAN DAN KONSERVASI DAN STAF BIDANG PU SEKRETARIS STAF LAINNYA DI DISTAMBEN KAB. LAHAT PEMEGANG IZIN USAHA PERTAMBANGAN DINAS PPKAD BAPPEDA INSPEKTORAT DISTAMBEN PROPINSI BPS
  • 14. PEMERINTAHAN N G O DUNIA USAHA KETERANGAN HUBUNGAN FORMAL HUBUNGAN INFORMAL HIERARKI PELAPORAN ALIRAN DANA KOORDINASI Advokasi Konflik Kesetiakawanan Emosional Sense of belonging pertemanan KEPALA DINAS ESELON IV KASI SEKRETARIS KABID IUP Batubara STAF Distamben Propinsi Inspektorat BPS Bappeda PPKAD
  • 15. RENCANA AKSI PROYEK PERUBAHAN 1. TAHAP PERSIAPAN Ren. Aksi Hasil Waktu Rapat Awal Pembuatan Tim Proyek Berita Acara, Daftar Hadir dan photo 28-29 Sept. 2015 (2 hari) Pembentukan SK Tim Proyek SK Tim Proyek 30 Sept-01 Okt. 2015 (3 hari) Rapat Penjelasan Proyek Berita Acara, daftar Hadir dan photo 02 Okt. 2015 (1 hari) Konsultasi dengan mentor/coach 05-09 Okt. 2015 (5 hari)
  • 16. Ren. Aksi Hasil Waktu Pembuatan Surat Elektronik Email Google 12-13 Okt. 2015 (2 hari) Pembuatn Tabel-Tabel Rekap, Penerimaan Royalty, Data Produksi, Data Penjualan, Pembuatan Surat ke Pemilik Izin Usaha Pertambangan (IUP) Operasi Produksi Batubara serta penyampaiannya Surat dan tanda terima surat serta tabel-tabel 14 – 16 Okt. 2015 (5 hari) Uji Coba Pelaporan dengan Surat Elektronik 19 Oktober 2015 (1 hari) Pembuatan Surat Undangan Rapat dan Permintaan Data-Data ke Perusahaan Surat danTanda terima surat 21 -23 Okt. 2015 (3 hari) 2. TAHAP PELAKSANAAN
  • 17. Penerimaan Data Dari Perusahaan Data-Data 26 Okt.- 13 Nov. 2015 Persiapan Rapat (Pembuatan Daftar Hadir, Pemesanan Tempat dll) Daftar Hadir, Kepastian Tempat 16-17 Nov. 2015 (2 hari) Rapat dengan Perusahaan Berita Acara dan Dokumentasi 18 Nov.2015 (1 hari) Konsultasi dengan Mentor dan Coach 19 – 20 Nov. 2015 (2 hari) 3. TAHAP PELAPORAN Ren. Aksi Hasil Waktu Membuat Laporan Akhir Proyek Draf LaporanAkhir 23-30 Nov.2015 (3 hari) Konsultasi dengan Mentor dan Coach persiapan Seminar 1 – 2 Desember 2015 (2 hari) Seminar dan Perbaikan Laporan Laporan Akhir 3- 4 Desember 2015
  • 18. PENUTUP Upaya Percepatan Pelaporan menggunakan Surat Elektronik (E-mail) dan Rapat Penerimaan Negara Bukan Pajak harus dilakukan untuk mendapatkan data yang Akurat dan dapat dipertanggungjawabkan. Oleh karena itu, langkah-langkah yang akan ditempuh mengharapkankan dukungan dari stakeholders. Untuk Keberhasilan Proyek ini, Saya mengharapkan Koreksi, Masukan dan Saran dari Tim Penguji, Mentor dan Pembimbing.
  • 19.
  • 20. Visi dan Misi Kabupaten Lahat

Editor's Notes

  1. DINAS PENDAPATAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET DAERAH/BADAN PUSAT STATISTIK
  2. Upaya Percepatan Pelaporan, Pengolahan Data dan Informasi Penerimaan Negara Bukan Pajak melalui Rekonsiliasi Penerimaan Negara Bukan Pajak Sektor Pertambangan Batubara di Kabupaten Lahat
  3. LAPORAN AKUNTABILITAS KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( LAKIP ) RENJA = RENCANA KERJA RENSTRA = rencana startegis DPA = Dokumen Pengguna Anggaran SKPD = SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH RKA = RENCANA KERJA ANGGARAN