SlideShare a Scribd company logo
D. Prinsip, Fungsi, Jenis, dan Produk,
serta Prinsip Kegiatan Usaha Lembaga
Keuangan Bukan Bank
1. Pengertian Lembaga Keuangan Bukan
Bank
Lembaga Keuangan Bukan Bank (LKBB) adalah
sebuah badan usaha yang bergerak di bidang
keuangan, yang secara langsung atau tidak
langsung, lembaga ini menghimoun dan
menyalurkan dana kepada masyarakat. Lembaga
Keuangan Bukan Bank (LKBB) tidak diijinkan unutk
menghimpun dana dari masyarakat dalam bentuk
tabungan
2. Fungsi Lembaga Keuangan Bukan Bank
Lembaga Keuangan Bukan Bank (LKBB) mempunyai
fungsi dibidang keuangan. Lembaga ini secara
langsung atau tidak langsung menghimpun dana
terutama dengan jalan mengerluarkan kertas
berharga dan menyalurkan dalam
masyarakatterutama guna membiayai investasi
perusahaan.
3. Jenis dan Produk Lembaga Keuangan
Bukan Bank
Lembaga Keuangan Bukan Bank (LKBB)
meliputi lembaga pembiayaan pembangunan,
lembaga perantara penerbitan dan
perdagangan surat-surat berharga, suransi,
serta leasing.
1. Perdagangan Surat Berharga
Surat Berharga adalah surat pengakuan utang,
wesel, saham, obligasi, sekuritas kredit, atau setiap
derivatifnya, atau kepentingan lain, atau suatu
kewajiban dari penerbit dalam bentuk yang lazim
diperdagangkan dalam pasar modal dan pasar uang
2. Asuransi
Asuransi adalah suatu perjanjian antara tertanggung
dan penanggung untuk metertanggung yang akan
diganti oleh penanggung (Kantor Asuransi) setelah
tertanggung menyepakati pembayaran sejumlah
uang yang disebut premi. rundingkan ganti rugi yang
diderita
3. Leasing (Sewa Guna Sewa)
Leasing adalah setiap kegiatan pembiayaan
perusahaan dalam bentuk penyediaan barang-
barang modal untuk digunakan oleh suatu
perusahaan dalam jangka waktu tertentu
berdasarkan pembayaran secara berkala.
4. Prinsip Kegiatan Usaha Lembaga
Keuangan Bukan Bank
Lembaga Keuangan Bukan Bank (LKBB) memiliki
prinsip Mengenal Nasabah. Prinsip ini adalah prinsip
yang diterapkan LKBB untuk mengetahui latar
belakang dan identitas nasabah, memantau
rekening dan transaksi nasabah, serta melaporkan
transaksi keuangan yang mencurigakan dan transaksi
keuangan yang dilakukan secara tunai.
Bank Sentral
Pengertian
Bank Sentral berarti sebuah badan keuangan,
yang pada umumnya dimiliki pemerintah, yang
bertugas untuk mengatur kestabilan badan-
badan keuangan, serta menjamin agar kegiatan
badan-badan keuangan tersebut dapat
menciptakan tingkat kegiatan ekonomi yang
tinggi dan stabil.
Bank sentral di Indonesia adalah Bank Indonesia (BI). Bank
Indonesia menurut UURI No.3 Tahun 2004 Tentang perubahan atas
UURI No.23 Tahun 1999 Tentang Bank Indonesia, adalah lembaga
negara yang independen dalam melaksanakan tugas dan
wewenangnya, bebas dari campur tangan pemerintah dan/atau
pihak lain, kecuali untuk ha-hal yang secara tegas diatur dalam
undang-undang.
Bank Indonesia sebagai Bank Sentral bertujuan untuk mencapai
dan memelihara kestabilan nilai rupiah, untuk mencapai tujuan
tersebu BI melaksanakan kebijakan moneter secara berkelanutan,
konsisten, transparan dan harus mempertimbangkan kebijakan
umum pemerintah di bidang perekonomian
Fungsi, Tugas, dan Wewenang Bank
Indonesia
a. Tugas Bank Indonesia
Untuk Mencapai tujuannya yaitu mencapai dan memelihara kestabilan nilai
rupiah, Bank Indonesia memiliki sejumlah tugas sebagai berikut;
1. Menetapkan dan melaksanakan kebijakan moneter.
Kebijakan Moneter adalah kebijakan yang dittapkan dan dilaksanakan
oleh Bank Indonesia untuk mencapai dan memelihara kestabilan nilai
rupiah yg dilakukan antara lain dengan pengendalian jumlah uang beredar
dan suku bunga.
2. Mengatur dan menjaga kelancaran system pembayaran.
Untuk mengatur dan menjaga kelancaran system pembayaran, Bank
Indonesia adalah satu-satunya lembaga yang berwenang untuk
mengeluarkan, mengedarkan, mencabut, menarik, dan memusnahkan uang
rupiah dari peredaran
b. Wewenang Bank Indonesia
Dalam rangka menetapkan dan melaksanakan kebijakan moneter,
Bank Indonesia memiliki sejumlah wewenang sebagai berikut;
1. Menetapkan sasaran-sasaran moneter dengan
memperhatikan sasaran l aju inflasi
2. Melakukan pengendalian moneter dgn menggunakan cara-
cara yg termasuk tetapi tidak terbatas pada;
a. operasi pasar terbuka
b. penetapan tingkat diskonto
c. penetapan cadangan wajib minimum
d. pengaturan kredit atau pembiyaan
Peran Bank Indonesia dalam Stabilitas
Sistem Keuangan
1. Pengertian Stabilitas Sistem Keuangan
Stabilitas Sistem Keuangan (SSK) sebenarnya belum memiliki
definisi baku yang telah diterima secara internasional.
Beberapa definisi mengenai SSK pada intinya mengatakan
bahwa suatu sistem keuangan memasuki tahap tidak stabil
pada saat sistem tersebut telah membahayakan dan
menghambat kegiatan ekonomi.
2. Pentingnya stabilitas system keuangan
Sistem Keuangan memiliki peran yang sanagt penting dalam
perekonomian. Salah satunya adalah berfungsi untuk
mengalokasikan dana dari pihak yang mengalami surplus
kepada yang mengalami deficit. Jika sistem keuangan tidak
stabil dan tidak berfungsi secara efisien, pengalokasian dana
tidak akan berjalan dengan baik sehingga akan menghambat
pertumbuhan ekonomi.
3. Peran Bank Indonesia dalam stabilitas sistem keuangan
Sebagai bak sentral, Bank Indonesia memiliki lima peran utam adalam menjaga stabilitas
system keuangan. Kelima peran itu adalah sebagai berikut.
a. Bank Indonesia memiliki tugas utk menjaga stabilitas moneter antara lain
melalui instrument suku bunga dalam operasi pasar terbuka. Untuk menciptakan
stabilitas moneter, BI menerapkan suatu kebijakan inflation targeting framework
b. Bank Indonesia memiliki peran vital dlm menciptakan kinerja lembaga keuangan
yang sehat, khususnya perbankan melalui mekanisme pengawasan dan regulasi
c. Bank Indonesia memiliki kewenangan untuk mengatur dan menjaga kelancaran
system pembayaran.
d. Melalui fungsinya dalam riset dan pemantauan, Bank Indonesia dapat
mengakses informasi-informasi yang dinilai dapat mengancam stabilitas keuangan
e. Bank Indonesia memiliki fungsi sebagai jarring pengaman system keuangan
melalui fungsi bank sentral sebagai lender of the last resort (LoLR).

More Related Content

What's hot

Sumber Dana dan Penggunaan Dana Bank - Bank dan Lembaga Keuangan Non Bank
Sumber Dana dan Penggunaan Dana Bank - Bank dan Lembaga Keuangan Non BankSumber Dana dan Penggunaan Dana Bank - Bank dan Lembaga Keuangan Non Bank
Sumber Dana dan Penggunaan Dana Bank - Bank dan Lembaga Keuangan Non Bank
M Abdul Aziz
 
Ekonomi "Pasar Modal" kelas X
Ekonomi "Pasar Modal" kelas XEkonomi "Pasar Modal" kelas X
Ekonomi "Pasar Modal" kelas X
Putri Alfisyahrini
 
Presentasi manajemen piutang
Presentasi manajemen piutangPresentasi manajemen piutang
Presentasi manajemen piutang
politeknik negeri semarang
 
Manajemen Kredit
Manajemen KreditManajemen Kredit
Manajemen Kredit
Syafril Djaelani,SE, MM
 
Lembaga Keuangan Syariah: Dana Pensiun, fungsi program dana pensiun,
Lembaga Keuangan Syariah: Dana Pensiun, fungsi program dana pensiun, Lembaga Keuangan Syariah: Dana Pensiun, fungsi program dana pensiun,
Lembaga Keuangan Syariah: Dana Pensiun, fungsi program dana pensiun,
Mahasiswa Kupu-kupu
 
Soal jawaban-bab-1-17
Soal jawaban-bab-1-17Soal jawaban-bab-1-17
Soal jawaban-bab-1-17
Agustinus Suyanto
 
Bab 07 bank, lembaga keuangan bukan bank, dan OJK
Bab 07 bank, lembaga keuangan bukan bank, dan OJKBab 07 bank, lembaga keuangan bukan bank, dan OJK
Bab 07 bank, lembaga keuangan bukan bank, dan OJK
Yuni Tri Retnani Sardi, S.Pd
 
Suku Bunga, Penilaian Obligasi, dan Penilaian Saham
Suku Bunga, Penilaian Obligasi, dan Penilaian SahamSuku Bunga, Penilaian Obligasi, dan Penilaian Saham
Suku Bunga, Penilaian Obligasi, dan Penilaian Saham
Ninnasi Muttaqiin
 
Peran perbankan dalam perekonomian di indonesia
Peran perbankan dalam perekonomian di indonesiaPeran perbankan dalam perekonomian di indonesia
Peran perbankan dalam perekonomian di indonesiaamirawulandari
 
Contoh critical review jurnal asing
Contoh critical review jurnal asingContoh critical review jurnal asing
Contoh critical review jurnal asing
Eka Wahyuliana
 
Sumber Dana dan Alokasi Dana Bank
Sumber Dana dan Alokasi Dana BankSumber Dana dan Alokasi Dana Bank
Sumber Dana dan Alokasi Dana Bank
Afdal Adam
 
Ppt bank umum kel.2 xis1
Ppt bank umum kel.2 xis1Ppt bank umum kel.2 xis1
Ppt bank umum kel.2 xis1Bagus Aji
 
Ppt anjak piutang
Ppt anjak piutangPpt anjak piutang
Ppt anjak piutang
Haryanti Najah
 
Bank & Lembaga Keuangan Non Bank 1 (Perbankan)
Bank & Lembaga Keuangan Non Bank 1 (Perbankan)Bank & Lembaga Keuangan Non Bank 1 (Perbankan)
Bank & Lembaga Keuangan Non Bank 1 (Perbankan)Ari Raharjo
 
Ppt pegadaian
Ppt pegadaianPpt pegadaian
Ppt pegadaian
PaperlinaUndangan
 
Sumber Sumber Pendanaan
Sumber Sumber PendanaanSumber Sumber Pendanaan
Sumber Sumber Pendanaan
Gusstiawan Raimanu
 
Power point manajemen keuangan
Power point manajemen keuanganPower point manajemen keuangan
Power point manajemen keuangan
Padma Sarita
 
Soal dan jawaban uas bank dan lembaga keuangan
Soal dan jawaban uas bank dan lembaga keuanganSoal dan jawaban uas bank dan lembaga keuangan
Soal dan jawaban uas bank dan lembaga keuangan
M Nasution
 
Bank dan lembaga keuangan - kegiatan mengalokasikan dana
Bank dan lembaga keuangan - kegiatan mengalokasikan danaBank dan lembaga keuangan - kegiatan mengalokasikan dana
Bank dan lembaga keuangan - kegiatan mengalokasikan dana
Miftah Iqtishoduna
 

What's hot (20)

Sumber Dana dan Penggunaan Dana Bank - Bank dan Lembaga Keuangan Non Bank
Sumber Dana dan Penggunaan Dana Bank - Bank dan Lembaga Keuangan Non BankSumber Dana dan Penggunaan Dana Bank - Bank dan Lembaga Keuangan Non Bank
Sumber Dana dan Penggunaan Dana Bank - Bank dan Lembaga Keuangan Non Bank
 
Ekonomi "Pasar Modal" kelas X
Ekonomi "Pasar Modal" kelas XEkonomi "Pasar Modal" kelas X
Ekonomi "Pasar Modal" kelas X
 
Presentasi manajemen piutang
Presentasi manajemen piutangPresentasi manajemen piutang
Presentasi manajemen piutang
 
Manajemen Kredit
Manajemen KreditManajemen Kredit
Manajemen Kredit
 
Lembaga Keuangan Syariah: Dana Pensiun, fungsi program dana pensiun,
Lembaga Keuangan Syariah: Dana Pensiun, fungsi program dana pensiun, Lembaga Keuangan Syariah: Dana Pensiun, fungsi program dana pensiun,
Lembaga Keuangan Syariah: Dana Pensiun, fungsi program dana pensiun,
 
Soal jawaban-bab-1-17
Soal jawaban-bab-1-17Soal jawaban-bab-1-17
Soal jawaban-bab-1-17
 
Bab 07 bank, lembaga keuangan bukan bank, dan OJK
Bab 07 bank, lembaga keuangan bukan bank, dan OJKBab 07 bank, lembaga keuangan bukan bank, dan OJK
Bab 07 bank, lembaga keuangan bukan bank, dan OJK
 
Suku Bunga, Penilaian Obligasi, dan Penilaian Saham
Suku Bunga, Penilaian Obligasi, dan Penilaian SahamSuku Bunga, Penilaian Obligasi, dan Penilaian Saham
Suku Bunga, Penilaian Obligasi, dan Penilaian Saham
 
Peran perbankan dalam perekonomian di indonesia
Peran perbankan dalam perekonomian di indonesiaPeran perbankan dalam perekonomian di indonesia
Peran perbankan dalam perekonomian di indonesia
 
Contoh critical review jurnal asing
Contoh critical review jurnal asingContoh critical review jurnal asing
Contoh critical review jurnal asing
 
Sumber Dana dan Alokasi Dana Bank
Sumber Dana dan Alokasi Dana BankSumber Dana dan Alokasi Dana Bank
Sumber Dana dan Alokasi Dana Bank
 
Ppt bank umum kel.2 xis1
Ppt bank umum kel.2 xis1Ppt bank umum kel.2 xis1
Ppt bank umum kel.2 xis1
 
Ppt anjak piutang
Ppt anjak piutangPpt anjak piutang
Ppt anjak piutang
 
Bank & Lembaga Keuangan Non Bank 1 (Perbankan)
Bank & Lembaga Keuangan Non Bank 1 (Perbankan)Bank & Lembaga Keuangan Non Bank 1 (Perbankan)
Bank & Lembaga Keuangan Non Bank 1 (Perbankan)
 
Ppt pegadaian
Ppt pegadaianPpt pegadaian
Ppt pegadaian
 
Sumber Sumber Pendanaan
Sumber Sumber PendanaanSumber Sumber Pendanaan
Sumber Sumber Pendanaan
 
Power point manajemen keuangan
Power point manajemen keuanganPower point manajemen keuangan
Power point manajemen keuangan
 
Soal dan jawaban uas bank dan lembaga keuangan
Soal dan jawaban uas bank dan lembaga keuanganSoal dan jawaban uas bank dan lembaga keuangan
Soal dan jawaban uas bank dan lembaga keuangan
 
Bank dan lembaga keuangan - kegiatan mengalokasikan dana
Bank dan lembaga keuangan - kegiatan mengalokasikan danaBank dan lembaga keuangan - kegiatan mengalokasikan dana
Bank dan lembaga keuangan - kegiatan mengalokasikan dana
 
Manajemen Kredit
Manajemen KreditManajemen Kredit
Manajemen Kredit
 

Viewers also liked

Bank Umum
Bank UmumBank Umum
Ruang lingkup lembaga bank (pgri)
Ruang lingkup lembaga bank (pgri)Ruang lingkup lembaga bank (pgri)
Ruang lingkup lembaga bank (pgri)
inspirasimuiz
 
Bank Umum
Bank UmumBank Umum
Bank Umum
9elevenStarUnila
 
Bank dan kantor bank - kelompok 7
Bank dan kantor bank - kelompok 7Bank dan kantor bank - kelompok 7
Bank dan kantor bank - kelompok 7
Umar Mukhtar
 
Presentasi ekonomi 'bank'
Presentasi ekonomi 'bank'Presentasi ekonomi 'bank'
Presentasi ekonomi 'bank'
Anitaa Rismi
 
Slideshare Powerpoint presentation
Slideshare Powerpoint presentationSlideshare Powerpoint presentation
Slideshare Powerpoint presentation
elliehood
 

Viewers also liked (7)

Bank Umum
Bank UmumBank Umum
Bank Umum
 
Ruang lingkup lembaga bank (pgri)
Ruang lingkup lembaga bank (pgri)Ruang lingkup lembaga bank (pgri)
Ruang lingkup lembaga bank (pgri)
 
Bank Umum
Bank UmumBank Umum
Bank Umum
 
Bank dan kantor bank - kelompok 7
Bank dan kantor bank - kelompok 7Bank dan kantor bank - kelompok 7
Bank dan kantor bank - kelompok 7
 
Pengertian, Fungsi, dan Jenis Bank
Pengertian, Fungsi, dan Jenis BankPengertian, Fungsi, dan Jenis Bank
Pengertian, Fungsi, dan Jenis Bank
 
Presentasi ekonomi 'bank'
Presentasi ekonomi 'bank'Presentasi ekonomi 'bank'
Presentasi ekonomi 'bank'
 
Slideshare Powerpoint presentation
Slideshare Powerpoint presentationSlideshare Powerpoint presentation
Slideshare Powerpoint presentation
 

Similar to Prinsip, Fungsi, Jenis, dan Produk, serta Prinsip Kegiatan Usaha Lembaga Keuangan Bukan Bank

Blk klp 5 bi dan ojk
Blk klp 5 bi dan ojkBlk klp 5 bi dan ojk
Blk klp 5 bi dan ojk
Risa Martia
 
Presentasi bi, ojk dan kebijakan moneter (nur ain, septi, viviana)
Presentasi bi, ojk dan kebijakan moneter (nur ain, septi, viviana)Presentasi bi, ojk dan kebijakan moneter (nur ain, septi, viviana)
Presentasi bi, ojk dan kebijakan moneter (nur ain, septi, viviana)
VivianaArsew
 
Resume BI OJK LPS Agee FM.pptx
Resume BI OJK LPS Agee FM.pptxResume BI OJK LPS Agee FM.pptx
Resume BI OJK LPS Agee FM.pptx
ageefonzi1
 
Bank indonesia
Bank indonesia Bank indonesia
Bank indonesia
Nisa Ell
 
Bank Sentral : Bank Indonesia (Ekonomi Moneter - BAB 3)
Bank Sentral : Bank Indonesia (Ekonomi Moneter - BAB 3)Bank Sentral : Bank Indonesia (Ekonomi Moneter - BAB 3)
Bank Sentral : Bank Indonesia (Ekonomi Moneter - BAB 3)
Bagus Cahyo Jaya Pratama Pratama
 
Bank Sentral.docx
Bank Sentral.docxBank Sentral.docx
Bank Sentral.docx
SunardixzCb1
 
Sekilas Mengenal Bank Sentral dan Kebijakan Moneter Bank Indonesia
Sekilas Mengenal Bank Sentral dan Kebijakan Moneter Bank IndonesiaSekilas Mengenal Bank Sentral dan Kebijakan Moneter Bank Indonesia
Sekilas Mengenal Bank Sentral dan Kebijakan Moneter Bank Indonesia
Muhammad Khoirul Fuddin
 
Bank indonesia
Bank indonesiaBank indonesia
Bank indonesia
Gilang Pandu
 
Bank sentral
Bank sentralBank sentral
Bank sentralDwi Anita
 
Pengertian bank lengkap dari jenis dan fungsinya hingga undang undang perbankan
Pengertian bank lengkap dari jenis dan fungsinya hingga undang undang perbankanPengertian bank lengkap dari jenis dan fungsinya hingga undang undang perbankan
Pengertian bank lengkap dari jenis dan fungsinya hingga undang undang perbankan
cekkembali dotcom
 
BAB II.pdf
BAB II.pdfBAB II.pdf
BAB II.pdf
BangnisTuren
 
Ppt bi
Ppt biPpt bi
Ppt bi
maya sari
 
power point bank sentral by wendra .pptx
power point bank sentral by wendra .pptxpower point bank sentral by wendra .pptx
power point bank sentral by wendra .pptx
umikhairi72
 
Tugas paper bank dan lembaga keuangan
Tugas paper bank dan lembaga keuanganTugas paper bank dan lembaga keuangan
Tugas paper bank dan lembaga keuangan
NugrahaFajarSidiq
 
Bank sentral
Bank sentralBank sentral
Bank sentral
Vero Nika
 
Bab 6 Sistem Pembmmmmmmmmmmmmmmmmayaran.pdf
Bab 6 Sistem Pembmmmmmmmmmmmmmmmmayaran.pdfBab 6 Sistem Pembmmmmmmmmmmmmmmmmayaran.pdf
Bab 6 Sistem Pembmmmmmmmmmmmmmmmmayaran.pdf
RayyanStudio
 
Bank_Sentral.pptx perbankan umum dan sentral
Bank_Sentral.pptx perbankan umum dan sentralBank_Sentral.pptx perbankan umum dan sentral
Bank_Sentral.pptx perbankan umum dan sentral
FathinSyifayani1
 
129075427 fungsi-dan-peran-bank-indonesia-dalam-perekonomian-bangsa1
129075427 fungsi-dan-peran-bank-indonesia-dalam-perekonomian-bangsa1129075427 fungsi-dan-peran-bank-indonesia-dalam-perekonomian-bangsa1
129075427 fungsi-dan-peran-bank-indonesia-dalam-perekonomian-bangsa1
Alvin Setiawan
 
Pengantar Kebanksentralan dan Sosialisasi Beasiswa UMRI.pdf
Pengantar Kebanksentralan dan Sosialisasi Beasiswa UMRI.pdfPengantar Kebanksentralan dan Sosialisasi Beasiswa UMRI.pdf
Pengantar Kebanksentralan dan Sosialisasi Beasiswa UMRI.pdf
DebbyTriNanda1
 
BANK INDONESIA
BANK INDONESIABANK INDONESIA
BANK INDONESIA
Konigahu
 

Similar to Prinsip, Fungsi, Jenis, dan Produk, serta Prinsip Kegiatan Usaha Lembaga Keuangan Bukan Bank (20)

Blk klp 5 bi dan ojk
Blk klp 5 bi dan ojkBlk klp 5 bi dan ojk
Blk klp 5 bi dan ojk
 
Presentasi bi, ojk dan kebijakan moneter (nur ain, septi, viviana)
Presentasi bi, ojk dan kebijakan moneter (nur ain, septi, viviana)Presentasi bi, ojk dan kebijakan moneter (nur ain, septi, viviana)
Presentasi bi, ojk dan kebijakan moneter (nur ain, septi, viviana)
 
Resume BI OJK LPS Agee FM.pptx
Resume BI OJK LPS Agee FM.pptxResume BI OJK LPS Agee FM.pptx
Resume BI OJK LPS Agee FM.pptx
 
Bank indonesia
Bank indonesia Bank indonesia
Bank indonesia
 
Bank Sentral : Bank Indonesia (Ekonomi Moneter - BAB 3)
Bank Sentral : Bank Indonesia (Ekonomi Moneter - BAB 3)Bank Sentral : Bank Indonesia (Ekonomi Moneter - BAB 3)
Bank Sentral : Bank Indonesia (Ekonomi Moneter - BAB 3)
 
Bank Sentral.docx
Bank Sentral.docxBank Sentral.docx
Bank Sentral.docx
 
Sekilas Mengenal Bank Sentral dan Kebijakan Moneter Bank Indonesia
Sekilas Mengenal Bank Sentral dan Kebijakan Moneter Bank IndonesiaSekilas Mengenal Bank Sentral dan Kebijakan Moneter Bank Indonesia
Sekilas Mengenal Bank Sentral dan Kebijakan Moneter Bank Indonesia
 
Bank indonesia
Bank indonesiaBank indonesia
Bank indonesia
 
Bank sentral
Bank sentralBank sentral
Bank sentral
 
Pengertian bank lengkap dari jenis dan fungsinya hingga undang undang perbankan
Pengertian bank lengkap dari jenis dan fungsinya hingga undang undang perbankanPengertian bank lengkap dari jenis dan fungsinya hingga undang undang perbankan
Pengertian bank lengkap dari jenis dan fungsinya hingga undang undang perbankan
 
BAB II.pdf
BAB II.pdfBAB II.pdf
BAB II.pdf
 
Ppt bi
Ppt biPpt bi
Ppt bi
 
power point bank sentral by wendra .pptx
power point bank sentral by wendra .pptxpower point bank sentral by wendra .pptx
power point bank sentral by wendra .pptx
 
Tugas paper bank dan lembaga keuangan
Tugas paper bank dan lembaga keuanganTugas paper bank dan lembaga keuangan
Tugas paper bank dan lembaga keuangan
 
Bank sentral
Bank sentralBank sentral
Bank sentral
 
Bab 6 Sistem Pembmmmmmmmmmmmmmmmmayaran.pdf
Bab 6 Sistem Pembmmmmmmmmmmmmmmmmayaran.pdfBab 6 Sistem Pembmmmmmmmmmmmmmmmmayaran.pdf
Bab 6 Sistem Pembmmmmmmmmmmmmmmmmayaran.pdf
 
Bank_Sentral.pptx perbankan umum dan sentral
Bank_Sentral.pptx perbankan umum dan sentralBank_Sentral.pptx perbankan umum dan sentral
Bank_Sentral.pptx perbankan umum dan sentral
 
129075427 fungsi-dan-peran-bank-indonesia-dalam-perekonomian-bangsa1
129075427 fungsi-dan-peran-bank-indonesia-dalam-perekonomian-bangsa1129075427 fungsi-dan-peran-bank-indonesia-dalam-perekonomian-bangsa1
129075427 fungsi-dan-peran-bank-indonesia-dalam-perekonomian-bangsa1
 
Pengantar Kebanksentralan dan Sosialisasi Beasiswa UMRI.pdf
Pengantar Kebanksentralan dan Sosialisasi Beasiswa UMRI.pdfPengantar Kebanksentralan dan Sosialisasi Beasiswa UMRI.pdf
Pengantar Kebanksentralan dan Sosialisasi Beasiswa UMRI.pdf
 
BANK INDONESIA
BANK INDONESIABANK INDONESIA
BANK INDONESIA
 

More from Sulthan Isa

Kerajaan Mataram Kuno - Sejarah
Kerajaan Mataram Kuno - SejarahKerajaan Mataram Kuno - Sejarah
Kerajaan Mataram Kuno - Sejarah
Sulthan Isa
 
Oseanografi Kelas X
Oseanografi Kelas XOseanografi Kelas X
Oseanografi Kelas X
Sulthan Isa
 
Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear
Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan LinearSistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear
Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear
Sulthan Isa
 
Teks eksposisi
Teks eksposisiTeks eksposisi
Teks eksposisi
Sulthan Isa
 
Teks negosiasi
Teks negosiasiTeks negosiasi
Teks negosiasi
Sulthan Isa
 
PLKJ Pengelolaan Rumah Susun Jakarta
PLKJ Pengelolaan Rumah Susun JakartaPLKJ Pengelolaan Rumah Susun Jakarta
PLKJ Pengelolaan Rumah Susun Jakarta
Sulthan Isa
 
PLKJ Keterangan Rencana Tata Letak Bangunan
PLKJ Keterangan Rencana Tata Letak BangunanPLKJ Keterangan Rencana Tata Letak Bangunan
PLKJ Keterangan Rencana Tata Letak Bangunan
Sulthan Isa
 
PLKJ Rencana Umum Tata Ruang Kota (RUTRK)
PLKJ Rencana Umum Tata Ruang Kota (RUTRK)PLKJ Rencana Umum Tata Ruang Kota (RUTRK)
PLKJ Rencana Umum Tata Ruang Kota (RUTRK)
Sulthan Isa
 
PLKJ Pengawasan dan Pembangunan Kota
PLKJ Pengawasan dan Pembangunan KotaPLKJ Pengawasan dan Pembangunan Kota
PLKJ Pengawasan dan Pembangunan Kota
Sulthan Isa
 
Fisika Alat-alat Optik (Fisika Kelas 8)
Fisika Alat-alat Optik (Fisika Kelas 8)Fisika Alat-alat Optik (Fisika Kelas 8)
Fisika Alat-alat Optik (Fisika Kelas 8)
Sulthan Isa
 
Energi Alternatif Angin 'fisika kls-8'
Energi Alternatif Angin 'fisika kls-8'Energi Alternatif Angin 'fisika kls-8'
Energi Alternatif Angin 'fisika kls-8'
Sulthan Isa
 
Pencemaran
PencemaranPencemaran
Pencemaran
Sulthan Isa
 
Akibat & upaya mengatasi pencemaran
Akibat & upaya mengatasi pencemaranAkibat & upaya mengatasi pencemaran
Akibat & upaya mengatasi pencemaran
Sulthan Isa
 
Kerajaan cirebon
Kerajaan cirebonKerajaan cirebon
Kerajaan cirebon
Sulthan Isa
 
Keterkaitan lingkungan alam dengan kehidupan masyarakat
Keterkaitan lingkungan alam dengan kehidupan masyarakatKeterkaitan lingkungan alam dengan kehidupan masyarakat
Keterkaitan lingkungan alam dengan kehidupan masyarakat
Sulthan Isa
 
Zaman Praaksara
Zaman PraaksaraZaman Praaksara
Zaman Praaksara
Sulthan Isa
 
Hukum alif lam & iman kepada allah
Hukum alif lam & iman kepada allahHukum alif lam & iman kepada allah
Hukum alif lam & iman kepada allahSulthan Isa
 

More from Sulthan Isa (20)

Kerajaan Mataram Kuno - Sejarah
Kerajaan Mataram Kuno - SejarahKerajaan Mataram Kuno - Sejarah
Kerajaan Mataram Kuno - Sejarah
 
Oseanografi Kelas X
Oseanografi Kelas XOseanografi Kelas X
Oseanografi Kelas X
 
Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear
Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan LinearSistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear
Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear
 
Teks eksposisi
Teks eksposisiTeks eksposisi
Teks eksposisi
 
Teks negosiasi
Teks negosiasiTeks negosiasi
Teks negosiasi
 
PLKJ Pengelolaan Rumah Susun Jakarta
PLKJ Pengelolaan Rumah Susun JakartaPLKJ Pengelolaan Rumah Susun Jakarta
PLKJ Pengelolaan Rumah Susun Jakarta
 
PLKJ Keterangan Rencana Tata Letak Bangunan
PLKJ Keterangan Rencana Tata Letak BangunanPLKJ Keterangan Rencana Tata Letak Bangunan
PLKJ Keterangan Rencana Tata Letak Bangunan
 
PLKJ Rencana Umum Tata Ruang Kota (RUTRK)
PLKJ Rencana Umum Tata Ruang Kota (RUTRK)PLKJ Rencana Umum Tata Ruang Kota (RUTRK)
PLKJ Rencana Umum Tata Ruang Kota (RUTRK)
 
PLKJ Pengawasan dan Pembangunan Kota
PLKJ Pengawasan dan Pembangunan KotaPLKJ Pengawasan dan Pembangunan Kota
PLKJ Pengawasan dan Pembangunan Kota
 
Fisika Alat-alat Optik (Fisika Kelas 8)
Fisika Alat-alat Optik (Fisika Kelas 8)Fisika Alat-alat Optik (Fisika Kelas 8)
Fisika Alat-alat Optik (Fisika Kelas 8)
 
Energi Alternatif Angin 'fisika kls-8'
Energi Alternatif Angin 'fisika kls-8'Energi Alternatif Angin 'fisika kls-8'
Energi Alternatif Angin 'fisika kls-8'
 
Atmosfer
AtmosferAtmosfer
Atmosfer
 
Pencemaran
PencemaranPencemaran
Pencemaran
 
Akibat & upaya mengatasi pencemaran
Akibat & upaya mengatasi pencemaranAkibat & upaya mengatasi pencemaran
Akibat & upaya mengatasi pencemaran
 
Kerajaan cirebon
Kerajaan cirebonKerajaan cirebon
Kerajaan cirebon
 
Keterkaitan lingkungan alam dengan kehidupan masyarakat
Keterkaitan lingkungan alam dengan kehidupan masyarakatKeterkaitan lingkungan alam dengan kehidupan masyarakat
Keterkaitan lingkungan alam dengan kehidupan masyarakat
 
Zaman Praaksara
Zaman PraaksaraZaman Praaksara
Zaman Praaksara
 
Jalak Bali
Jalak BaliJalak Bali
Jalak Bali
 
Hukum alif lam & iman kepada allah
Hukum alif lam & iman kepada allahHukum alif lam & iman kepada allah
Hukum alif lam & iman kepada allah
 
Kalor
KalorKalor
Kalor
 

Recently uploaded

ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
Kurnia Fajar
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
suprihatin1885
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
TarkaTarka
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 

Recently uploaded (20)

ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 

Prinsip, Fungsi, Jenis, dan Produk, serta Prinsip Kegiatan Usaha Lembaga Keuangan Bukan Bank

  • 1. D. Prinsip, Fungsi, Jenis, dan Produk, serta Prinsip Kegiatan Usaha Lembaga Keuangan Bukan Bank
  • 2. 1. Pengertian Lembaga Keuangan Bukan Bank Lembaga Keuangan Bukan Bank (LKBB) adalah sebuah badan usaha yang bergerak di bidang keuangan, yang secara langsung atau tidak langsung, lembaga ini menghimoun dan menyalurkan dana kepada masyarakat. Lembaga Keuangan Bukan Bank (LKBB) tidak diijinkan unutk menghimpun dana dari masyarakat dalam bentuk tabungan
  • 3. 2. Fungsi Lembaga Keuangan Bukan Bank Lembaga Keuangan Bukan Bank (LKBB) mempunyai fungsi dibidang keuangan. Lembaga ini secara langsung atau tidak langsung menghimpun dana terutama dengan jalan mengerluarkan kertas berharga dan menyalurkan dalam masyarakatterutama guna membiayai investasi perusahaan.
  • 4. 3. Jenis dan Produk Lembaga Keuangan Bukan Bank Lembaga Keuangan Bukan Bank (LKBB) meliputi lembaga pembiayaan pembangunan, lembaga perantara penerbitan dan perdagangan surat-surat berharga, suransi, serta leasing.
  • 5. 1. Perdagangan Surat Berharga Surat Berharga adalah surat pengakuan utang, wesel, saham, obligasi, sekuritas kredit, atau setiap derivatifnya, atau kepentingan lain, atau suatu kewajiban dari penerbit dalam bentuk yang lazim diperdagangkan dalam pasar modal dan pasar uang
  • 6. 2. Asuransi Asuransi adalah suatu perjanjian antara tertanggung dan penanggung untuk metertanggung yang akan diganti oleh penanggung (Kantor Asuransi) setelah tertanggung menyepakati pembayaran sejumlah uang yang disebut premi. rundingkan ganti rugi yang diderita
  • 7. 3. Leasing (Sewa Guna Sewa) Leasing adalah setiap kegiatan pembiayaan perusahaan dalam bentuk penyediaan barang- barang modal untuk digunakan oleh suatu perusahaan dalam jangka waktu tertentu berdasarkan pembayaran secara berkala.
  • 8.
  • 9. 4. Prinsip Kegiatan Usaha Lembaga Keuangan Bukan Bank Lembaga Keuangan Bukan Bank (LKBB) memiliki prinsip Mengenal Nasabah. Prinsip ini adalah prinsip yang diterapkan LKBB untuk mengetahui latar belakang dan identitas nasabah, memantau rekening dan transaksi nasabah, serta melaporkan transaksi keuangan yang mencurigakan dan transaksi keuangan yang dilakukan secara tunai.
  • 11. Pengertian Bank Sentral berarti sebuah badan keuangan, yang pada umumnya dimiliki pemerintah, yang bertugas untuk mengatur kestabilan badan- badan keuangan, serta menjamin agar kegiatan badan-badan keuangan tersebut dapat menciptakan tingkat kegiatan ekonomi yang tinggi dan stabil.
  • 12. Bank sentral di Indonesia adalah Bank Indonesia (BI). Bank Indonesia menurut UURI No.3 Tahun 2004 Tentang perubahan atas UURI No.23 Tahun 1999 Tentang Bank Indonesia, adalah lembaga negara yang independen dalam melaksanakan tugas dan wewenangnya, bebas dari campur tangan pemerintah dan/atau pihak lain, kecuali untuk ha-hal yang secara tegas diatur dalam undang-undang. Bank Indonesia sebagai Bank Sentral bertujuan untuk mencapai dan memelihara kestabilan nilai rupiah, untuk mencapai tujuan tersebu BI melaksanakan kebijakan moneter secara berkelanutan, konsisten, transparan dan harus mempertimbangkan kebijakan umum pemerintah di bidang perekonomian
  • 13. Fungsi, Tugas, dan Wewenang Bank Indonesia a. Tugas Bank Indonesia Untuk Mencapai tujuannya yaitu mencapai dan memelihara kestabilan nilai rupiah, Bank Indonesia memiliki sejumlah tugas sebagai berikut; 1. Menetapkan dan melaksanakan kebijakan moneter. Kebijakan Moneter adalah kebijakan yang dittapkan dan dilaksanakan oleh Bank Indonesia untuk mencapai dan memelihara kestabilan nilai rupiah yg dilakukan antara lain dengan pengendalian jumlah uang beredar dan suku bunga. 2. Mengatur dan menjaga kelancaran system pembayaran. Untuk mengatur dan menjaga kelancaran system pembayaran, Bank Indonesia adalah satu-satunya lembaga yang berwenang untuk mengeluarkan, mengedarkan, mencabut, menarik, dan memusnahkan uang rupiah dari peredaran
  • 14. b. Wewenang Bank Indonesia Dalam rangka menetapkan dan melaksanakan kebijakan moneter, Bank Indonesia memiliki sejumlah wewenang sebagai berikut; 1. Menetapkan sasaran-sasaran moneter dengan memperhatikan sasaran l aju inflasi 2. Melakukan pengendalian moneter dgn menggunakan cara- cara yg termasuk tetapi tidak terbatas pada; a. operasi pasar terbuka b. penetapan tingkat diskonto c. penetapan cadangan wajib minimum d. pengaturan kredit atau pembiyaan
  • 15. Peran Bank Indonesia dalam Stabilitas Sistem Keuangan 1. Pengertian Stabilitas Sistem Keuangan Stabilitas Sistem Keuangan (SSK) sebenarnya belum memiliki definisi baku yang telah diterima secara internasional. Beberapa definisi mengenai SSK pada intinya mengatakan bahwa suatu sistem keuangan memasuki tahap tidak stabil pada saat sistem tersebut telah membahayakan dan menghambat kegiatan ekonomi.
  • 16. 2. Pentingnya stabilitas system keuangan Sistem Keuangan memiliki peran yang sanagt penting dalam perekonomian. Salah satunya adalah berfungsi untuk mengalokasikan dana dari pihak yang mengalami surplus kepada yang mengalami deficit. Jika sistem keuangan tidak stabil dan tidak berfungsi secara efisien, pengalokasian dana tidak akan berjalan dengan baik sehingga akan menghambat pertumbuhan ekonomi.
  • 17. 3. Peran Bank Indonesia dalam stabilitas sistem keuangan Sebagai bak sentral, Bank Indonesia memiliki lima peran utam adalam menjaga stabilitas system keuangan. Kelima peran itu adalah sebagai berikut. a. Bank Indonesia memiliki tugas utk menjaga stabilitas moneter antara lain melalui instrument suku bunga dalam operasi pasar terbuka. Untuk menciptakan stabilitas moneter, BI menerapkan suatu kebijakan inflation targeting framework b. Bank Indonesia memiliki peran vital dlm menciptakan kinerja lembaga keuangan yang sehat, khususnya perbankan melalui mekanisme pengawasan dan regulasi c. Bank Indonesia memiliki kewenangan untuk mengatur dan menjaga kelancaran system pembayaran. d. Melalui fungsinya dalam riset dan pemantauan, Bank Indonesia dapat mengakses informasi-informasi yang dinilai dapat mengancam stabilitas keuangan e. Bank Indonesia memiliki fungsi sebagai jarring pengaman system keuangan melalui fungsi bank sentral sebagai lender of the last resort (LoLR).