SlideShare a Scribd company logo
1 of 23
SPSMART PLANTERS
Presentasi Pengantar
Ilmu Pertanian dan
Pengetahuan
Perkebunan
Teknologi dan Metode
Tepat Guna “Menerapkan
Penggunaan Pasar Bantu
diareal berbukit dan
rawa”
Kelompok III
A L D I K U R N I A S A N D I P O H A N 2 0 3 2 2
A L FATA H I L L A H 2 0 3 2 4
D E S WA N TO S I N A M B E L A 2 0 3 4 0
M . R A F K I L U B I S 2 0 3 6 5
R A M A D H A N S YA H 2 0 3 8 4
Follow IG
memahami bahwa perusahaan kelapa
sawit yang berkelanjutan memerlukan
pendekatan konsisten dan holistik.
Karenanya, di tahun 2015 kami mulai
menerapkan Kebijakan Sosial Dan
Lingkungan GAR, yang mengombinasikan
kebijakan-kebijakan Konservasi Hutan,
kebeperanan Sosial dan Komunitas, dan
Peningkatan Hasil Panen perusahaan
menjadi satu kebijakan.
Sustainability merupakan peta jalan yang
memandu kami dalam menempuh perjalanan
menuju keberlanjutan perusahaan kami. Ini
kami jalani bersama karyawan, petani
swadaya, pemasok, dan pelanggan kami
sembari berkarya bersama mewujudkan visi
kita menjadi industri kelapa sawit yang
berkelanjutan.
Kebijakan, praktik, inisiatif, dan program
kami untuk lingkungan, pemberdayaan
Perkebunan Kelapa Sawit
Permasalah an Umu m Perkeb u n an Kelap a S awit
• Produktivitasnya Rendah.
• Pemeliharaan Tanaman Kurang
Optimal.
• Kurang Memanfaatkan Teknologi,
Serta
• Manajemen Panen Dan Pascapanen
Yang Kurang Sempurna.
Add a footer 6
FR
Kunci utama sistem produksi
perkebunan
Sistem kerja yang rutin dan terinci,
kemudian kerangka kerja yang efektif, serta
pemilihan teknologi yang tepat
untuk berbagai jenis lahan yang akan dibuka
dan kelapa sawit yang dibudidayakan.
Add a footer 7
FR
Metode ini bertujuan
Pad a d asarnya seb u ah metod e atau tekn olog i h aru s
memiliki tu ju an u ntu k h asil yan g tercap ai d ap at
maksimal.
Tujuan utama
• Mencegah tidak terangkutnya Tandan
Buah Segar (TBS) ke Pabrik Kelapa Sawit
(PKS).
• Memudahkan Pemanen meletakkan tandan
ke Tempat Peletakan Hasil (TPH) di pasar
bantu.
• Mencegah terjadinya Losses (kehilangan).
• Mempercepat Pengangkutan TBS.
Add a footer 8
FR
Intruksi Kerja
Pen an g gu n g Jawab d an Pelaks an a
Penanggung Jawab : Asisten Divisi
Pelaksana : Operator Alat Berat
Dalam pelaksanaannya seorang Asisten
Divisi meminta izin kepada Askep (Asisten
Kepala) dan Manager kebun untuk
melakukan perombakan areal.
Add a footer 9
Proses tersebut harus dibicarakan di
agenda rapat Rencana Kerja Tahunan
guna menekan pengadaan budget.
FR
Alat , Bahan dan APD (Alat Pelindung Diri)
1 . A lat : E xcavator PC -2 0 0 , Grad er, Bomag , d an E g rek Pan en .
2 . Bah an : Tan ah Laterit .
3 . A PD : Pelin d u n g Kep ala , S aru n g Tan gan , S ep atu Boot
Add a footer 10
Uraian Instruksi Kerja
Persiapan dan pelaksanaan
Persiapan
1. Pastikan alat berat dalam kondisi baik.
2. Pastikan bahan bakar tersedia.
3. Pastikan operator alat berat dalam keadaan fit.
4. Pastikan tenaga kerja tersedia.
5. Tentukan panjang jalan yang akan di rawat, dan atau dibuat jalan pasar
bantu.
6. Untuk areal yang merupakan pengerasan awal maupun ulangan agar
dipastikan material dapat diperoleh.
Pelaksanaan
1. Identifikasi jalan yang akan dilakukan perbaikan atau perawatan atau
dibuat baru.
2. Ratakan tanah dengan menggunakan Excavator.
3. Padatkan tanah yang sudah di timbun sirtu dengan Excavator.
4. Rapikan gundukan tanah yang belum tersapu oleh Excavator dengan
garuk atau dapat menggunakan Grader.
5. Setelah jalan diratakan lakukan penyerakan sirtu sesuai dengan
ketentuan jumlahnya.
6. Laterit langsung diserak sesuai dengan ketebalan yang ditentukan
dan merata.
7. Lakukan pemadatan dengan Excavator atau Bomag.
8. Lakukan Prunning pada pelepah yang menutupi bahu jalan, untuk
mempercepat pengerasan pada jalan.
Alat Berat Grader
FR
Excavator PC – 200
Add a footer 15
FR
Alat Berat Bomag
Add a footer 16
Peta areal kebun
Areal yang akan ditangani
Contoh areal yang curam
FR
Add a footer 21
FR
Add a footer 22
Thank You.
SPSMART PLANTERS

More Related Content

Similar to Presentation pengantar ilmu pertanian dan pengetahuan perkebunan

SOP CENDAWAN VOLVARIELLA
SOP CENDAWAN VOLVARIELLA SOP CENDAWAN VOLVARIELLA
SOP CENDAWAN VOLVARIELLA Ayda.N Mazlan
 
Kelompok 1 Manajemen Logistik FIX.pptx
Kelompok 1 Manajemen Logistik FIX.pptxKelompok 1 Manajemen Logistik FIX.pptx
Kelompok 1 Manajemen Logistik FIX.pptxKINGSTUPANG
 
Laporan praktikum acara 5 pay
Laporan praktikum acara 5 payLaporan praktikum acara 5 pay
Laporan praktikum acara 5 payNilna Arohmah
 
Ujian presentasi 2016
Ujian presentasi 2016Ujian presentasi 2016
Ujian presentasi 2016Oko Balay
 
Dab 1313 amalan penternakan yang baik
Dab 1313 amalan penternakan yang baikDab 1313 amalan penternakan yang baik
Dab 1313 amalan penternakan yang baikAhmadAdhaCz
 
Bab v fix zona 3
Bab v fix zona 3Bab v fix zona 3
Bab v fix zona 3dmspramana
 
Akuntansi 2
Akuntansi 2Akuntansi 2
Akuntansi 2aderika
 
KERTAS KERJA PEKUSEL INSPIRASI SELANGOR.pdf
KERTAS KERJA PEKUSEL INSPIRASI SELANGOR.pdfKERTAS KERJA PEKUSEL INSPIRASI SELANGOR.pdf
KERTAS KERJA PEKUSEL INSPIRASI SELANGOR.pdfPersatuanEkonomiUsah
 
Aminullah Assagaf_K8-9_Manj Oprs dan Prod_2024.ppt
Aminullah Assagaf_K8-9_Manj Oprs dan Prod_2024.pptAminullah Assagaf_K8-9_Manj Oprs dan Prod_2024.ppt
Aminullah Assagaf_K8-9_Manj Oprs dan Prod_2024.pptAminullah Assagaf
 
Spooring and balancing
Spooring and balancingSpooring and balancing
Spooring and balancingRohmat Syahrin
 
Pt pertamina
Pt pertaminaPt pertamina
Pt pertaminaakurice
 
Mengelola Usaha Kecil PT. Ultrajaya Milk
Mengelola Usaha Kecil PT. Ultrajaya MilkMengelola Usaha Kecil PT. Ultrajaya Milk
Mengelola Usaha Kecil PT. Ultrajaya Milkhendrik wang
 
Modul penggunaan dan pemeliharaan hidrometer
Modul penggunaan dan pemeliharaan hidrometerModul penggunaan dan pemeliharaan hidrometer
Modul penggunaan dan pemeliharaan hidrometerLeo Sausul
 

Similar to Presentation pengantar ilmu pertanian dan pengetahuan perkebunan (20)

SOP CENDAWAN VOLVARIELLA
SOP CENDAWAN VOLVARIELLA SOP CENDAWAN VOLVARIELLA
SOP CENDAWAN VOLVARIELLA
 
Duke Pesentasi KTT
Duke Pesentasi KTTDuke Pesentasi KTT
Duke Pesentasi KTT
 
Kelompok 1 Manajemen Logistik FIX.pptx
Kelompok 1 Manajemen Logistik FIX.pptxKelompok 1 Manajemen Logistik FIX.pptx
Kelompok 1 Manajemen Logistik FIX.pptx
 
Rdhptaman agro inovasi
Rdhptaman agro inovasiRdhptaman agro inovasi
Rdhptaman agro inovasi
 
Laporan praktikum acara 5 pay
Laporan praktikum acara 5 payLaporan praktikum acara 5 pay
Laporan praktikum acara 5 pay
 
Ujian presentasi 2016
Ujian presentasi 2016Ujian presentasi 2016
Ujian presentasi 2016
 
Dab 1313 amalan penternakan yang baik
Dab 1313 amalan penternakan yang baikDab 1313 amalan penternakan yang baik
Dab 1313 amalan penternakan yang baik
 
Bab v fix zona 3
Bab v fix zona 3Bab v fix zona 3
Bab v fix zona 3
 
Bab iii
Bab iiiBab iii
Bab iii
 
Bab iii
Bab iiiBab iii
Bab iii
 
Akuntansi 2
Akuntansi 2Akuntansi 2
Akuntansi 2
 
KERTAS KERJA PEKUSEL INSPIRASI SELANGOR.pdf
KERTAS KERJA PEKUSEL INSPIRASI SELANGOR.pdfKERTAS KERJA PEKUSEL INSPIRASI SELANGOR.pdf
KERTAS KERJA PEKUSEL INSPIRASI SELANGOR.pdf
 
Aminullah Assagaf_K8-9_Manj Oprs dan Prod_2024.ppt
Aminullah Assagaf_K8-9_Manj Oprs dan Prod_2024.pptAminullah Assagaf_K8-9_Manj Oprs dan Prod_2024.ppt
Aminullah Assagaf_K8-9_Manj Oprs dan Prod_2024.ppt
 
Spooring and balancing
Spooring and balancingSpooring and balancing
Spooring and balancing
 
Succes Story Transfer Prima Tani
Succes Story Transfer Prima TaniSucces Story Transfer Prima Tani
Succes Story Transfer Prima Tani
 
Laporan fieldtrip
Laporan fieldtripLaporan fieldtrip
Laporan fieldtrip
 
Pt pertamina
Pt pertaminaPt pertamina
Pt pertamina
 
Dr.Ir. Gatot Trimulyadi-Training perencanaan cleaner production2
Dr.Ir. Gatot Trimulyadi-Training perencanaan cleaner production2Dr.Ir. Gatot Trimulyadi-Training perencanaan cleaner production2
Dr.Ir. Gatot Trimulyadi-Training perencanaan cleaner production2
 
Mengelola Usaha Kecil PT. Ultrajaya Milk
Mengelola Usaha Kecil PT. Ultrajaya MilkMengelola Usaha Kecil PT. Ultrajaya Milk
Mengelola Usaha Kecil PT. Ultrajaya Milk
 
Modul penggunaan dan pemeliharaan hidrometer
Modul penggunaan dan pemeliharaan hidrometerModul penggunaan dan pemeliharaan hidrometer
Modul penggunaan dan pemeliharaan hidrometer
 

More from ALDI KURNIA SANDI POHAN

More from ALDI KURNIA SANDI POHAN (7)

ISI LAPORAN
ISI LAPORANISI LAPORAN
ISI LAPORAN
 
Presentation of the botanical lesson INSTIPER YOGYAKARTA
Presentation of the botanical lesson INSTIPER YOGYAKARTAPresentation of the botanical lesson INSTIPER YOGYAKARTA
Presentation of the botanical lesson INSTIPER YOGYAKARTA
 
Penanaman tanaman herbal
Penanaman tanaman herbalPenanaman tanaman herbal
Penanaman tanaman herbal
 
Pemeliharaan kesuburan tanah pada tanaman herbal
Pemeliharaan kesuburan tanah pada tanaman herbalPemeliharaan kesuburan tanah pada tanaman herbal
Pemeliharaan kesuburan tanah pada tanaman herbal
 
B.daftar isi LAPORAN PRAKERIN
B.daftar isi LAPORAN PRAKERINB.daftar isi LAPORAN PRAKERIN
B.daftar isi LAPORAN PRAKERIN
 
LAPORAN PRAKERIN SMKN 1 TAPUNG
LAPORAN PRAKERIN SMKN 1 TAPUNGLAPORAN PRAKERIN SMKN 1 TAPUNG
LAPORAN PRAKERIN SMKN 1 TAPUNG
 
PENGANGKUTAN KELAPA SAWIT BY SMKN 1 TAPUNG
PENGANGKUTAN KELAPA SAWIT BY SMKN 1 TAPUNGPENGANGKUTAN KELAPA SAWIT BY SMKN 1 TAPUNG
PENGANGKUTAN KELAPA SAWIT BY SMKN 1 TAPUNG
 

Recently uploaded

MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptxAksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptxAgusSuarno2
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptxperwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptxMas PauLs
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerakAksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerakDianPermana63
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan GaramMateri Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan GaramTitaniaUtami
 
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxMATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxrandikaakbar11
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 2.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 2.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 2.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 2.pdfAndiCoc
 
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Fathan Emran
 
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan AnakPWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan AnakOcieocietralalatrilili Tharigan
 
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang KesehatanMateri Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang KesehatanTitaniaUtami
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdfAndiCoc
 
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfUAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfssuser29a952
 
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwuPenjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwuKhiyaroh1
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 

Recently uploaded (20)

MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptxAksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptxperwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerakAksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan GaramMateri Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
 
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxMATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 2.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 2.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 2.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 2.pdf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan AnakPWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
 
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang KesehatanMateri Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
 
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfUAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
 
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwuPenjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 

Presentation pengantar ilmu pertanian dan pengetahuan perkebunan

  • 1.
  • 2. SPSMART PLANTERS Presentasi Pengantar Ilmu Pertanian dan Pengetahuan Perkebunan Teknologi dan Metode Tepat Guna “Menerapkan Penggunaan Pasar Bantu diareal berbukit dan rawa”
  • 3. Kelompok III A L D I K U R N I A S A N D I P O H A N 2 0 3 2 2 A L FATA H I L L A H 2 0 3 2 4 D E S WA N TO S I N A M B E L A 2 0 3 4 0 M . R A F K I L U B I S 2 0 3 6 5 R A M A D H A N S YA H 2 0 3 8 4 Follow IG
  • 4. memahami bahwa perusahaan kelapa sawit yang berkelanjutan memerlukan pendekatan konsisten dan holistik. Karenanya, di tahun 2015 kami mulai menerapkan Kebijakan Sosial Dan Lingkungan GAR, yang mengombinasikan kebijakan-kebijakan Konservasi Hutan, kebeperanan Sosial dan Komunitas, dan Peningkatan Hasil Panen perusahaan menjadi satu kebijakan.
  • 5. Sustainability merupakan peta jalan yang memandu kami dalam menempuh perjalanan menuju keberlanjutan perusahaan kami. Ini kami jalani bersama karyawan, petani swadaya, pemasok, dan pelanggan kami sembari berkarya bersama mewujudkan visi kita menjadi industri kelapa sawit yang berkelanjutan. Kebijakan, praktik, inisiatif, dan program kami untuk lingkungan, pemberdayaan
  • 6. Perkebunan Kelapa Sawit Permasalah an Umu m Perkeb u n an Kelap a S awit • Produktivitasnya Rendah. • Pemeliharaan Tanaman Kurang Optimal. • Kurang Memanfaatkan Teknologi, Serta • Manajemen Panen Dan Pascapanen Yang Kurang Sempurna. Add a footer 6
  • 7. FR Kunci utama sistem produksi perkebunan Sistem kerja yang rutin dan terinci, kemudian kerangka kerja yang efektif, serta pemilihan teknologi yang tepat untuk berbagai jenis lahan yang akan dibuka dan kelapa sawit yang dibudidayakan. Add a footer 7
  • 8. FR Metode ini bertujuan Pad a d asarnya seb u ah metod e atau tekn olog i h aru s memiliki tu ju an u ntu k h asil yan g tercap ai d ap at maksimal. Tujuan utama • Mencegah tidak terangkutnya Tandan Buah Segar (TBS) ke Pabrik Kelapa Sawit (PKS). • Memudahkan Pemanen meletakkan tandan ke Tempat Peletakan Hasil (TPH) di pasar bantu. • Mencegah terjadinya Losses (kehilangan). • Mempercepat Pengangkutan TBS. Add a footer 8
  • 9. FR Intruksi Kerja Pen an g gu n g Jawab d an Pelaks an a Penanggung Jawab : Asisten Divisi Pelaksana : Operator Alat Berat Dalam pelaksanaannya seorang Asisten Divisi meminta izin kepada Askep (Asisten Kepala) dan Manager kebun untuk melakukan perombakan areal. Add a footer 9 Proses tersebut harus dibicarakan di agenda rapat Rencana Kerja Tahunan guna menekan pengadaan budget.
  • 10. FR Alat , Bahan dan APD (Alat Pelindung Diri) 1 . A lat : E xcavator PC -2 0 0 , Grad er, Bomag , d an E g rek Pan en . 2 . Bah an : Tan ah Laterit . 3 . A PD : Pelin d u n g Kep ala , S aru n g Tan gan , S ep atu Boot Add a footer 10
  • 12. Persiapan 1. Pastikan alat berat dalam kondisi baik. 2. Pastikan bahan bakar tersedia. 3. Pastikan operator alat berat dalam keadaan fit. 4. Pastikan tenaga kerja tersedia. 5. Tentukan panjang jalan yang akan di rawat, dan atau dibuat jalan pasar bantu. 6. Untuk areal yang merupakan pengerasan awal maupun ulangan agar dipastikan material dapat diperoleh.
  • 13. Pelaksanaan 1. Identifikasi jalan yang akan dilakukan perbaikan atau perawatan atau dibuat baru. 2. Ratakan tanah dengan menggunakan Excavator. 3. Padatkan tanah yang sudah di timbun sirtu dengan Excavator. 4. Rapikan gundukan tanah yang belum tersapu oleh Excavator dengan garuk atau dapat menggunakan Grader. 5. Setelah jalan diratakan lakukan penyerakan sirtu sesuai dengan ketentuan jumlahnya. 6. Laterit langsung diserak sesuai dengan ketebalan yang ditentukan dan merata. 7. Lakukan pemadatan dengan Excavator atau Bomag. 8. Lakukan Prunning pada pelepah yang menutupi bahu jalan, untuk mempercepat pengerasan pada jalan.
  • 15. FR Excavator PC – 200 Add a footer 15
  • 16. FR Alat Berat Bomag Add a footer 16
  • 18. Areal yang akan ditangani
  • 20.