SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
PENGARUH KESELAMATAN DAN
KESEHATAN KERJA DALAM UPAYA UNTUK
PENINGKATAN PRODUKTVITAS KERJA
KARYAWAN PADA PT BIRO KLASIFIKASI
INDONESIA
Disusun oleh:
Yuli Banjar Ranti
XI RPL
Latar Belakang Masalah
Masalah keselamatan dan kesehatan kerja (k3) di Indonesia masih
sangat terabaikan , padahal seharusnya keselamatan dan kesehatan
kerja (k3) sudah harus ada di setiap industri baik persero ataupun tidak.
Karena dengan adanya jaminan keselamatan dan kesehatan kerja (k3)
pada karyawan, akan terciptanya kerja yang produkif serta menghindari
bertambahnya kecelakaan akibat kerja.
Pengertian Keselamatan dan Kesehatan Kerja
Menurut Widodo (2015:234), “Kesehatan dan keselamatan kerja (K3)
adalah bidang yang terkait dengan kesehatan, keselamatan, dan
kesejahteraan manusia yang bekerja di sebuah institusi maupun lokasi
proyek.
Menurut Rivai dan Sagala (2006:792), “Keselamatan dan kesehatan
kerja menunjuk kepada kondisi-kondisi fisiologis-fisikal dan psikologis
tenaga kerja yang diakibatkan oleh lingkungan kerja yang disediakan
oleh perusahaan.
Tujuan Keselamatan dan Kesehatan Kerja
Menurut Rachmawati (2008:171), tujuan manajemen K3 adalah:
a. Sebagai alat untuk mencapai derajat kesehatan tenaga kerja yang
setinggi tingginya, baik buruh, petani, nelayan, pegawai negeri, atau
pekerja-pekerja bebas
b. Sebagai upaya pencegahan dan pemberantasan penyakit dan
kecelakaan-kecelakaan akibat kerja, pemeliharaan, dan peningkatan
kesehatan, dan gizi tenaga kerja, perawatan dan mempertinggi
efisiensi dan daya produktivitas tenaga manusia, pemberantasan
kelelahan kerja, pelipat ganda kegairahan serta kenikmatan kerja.
Pembahasan Masalah
Keselamatan dan Kesehatan kerja (K3) memiliki hubungan positif terhadap produktivitas
kerja karyawan sehingga suatu perusahaan harus mengadakan program keselamatan dan
kesehatan kerja untuk menjaga dan melindungi karyawannya dari bahaya kecelakaan atau
gangguan kesehatan.
PT Biro Klasifikasi Indonesia memberikan fasilitas keselamatan kerja dengan melengkapi
karyawan peralatan pencegahan kecelakaan saat melakukan inspkesi lapangan, seperti:
1. Masker
2. Safety Glove (Sarung Tangan)
3. Safety Shoes
4. Welder Glasses
Pembahasan Masalah
Perusahaan juga meningkatkan sistem keamanan semenjak mengalami pandemi COVID-19,
berupa:
1. Memberlakukan piket kerja
2. Tidak menggunakan atribut yang disediakan untuk umum
3. Waspada dalam penerimaan tamu yaitu dengan melakukan pengecekan suhu tubuh serta
menyediakan hand sanitizer di meja resepsionis.
4. Mewajibkan karyawannya menggunakan masker saat giliran piket kerja serta mengimbau
agar menjaga jarak.
5. Memastikan setiap lantai gedung atau ruangan memiliki catatan Standar Operasional
Prosedur (SOP) dan informasi ruangan yang tepat agar memudahkan seseorang untuk
mengenali ruangan.
6. Memberikan imbauan social distancing melalui poster.
Pembahasan Masalah
Fasilitas kesehatan kerja yang di swediakan oleh PT Biro Klasifikasi, berupa:
1. Kesehatan kerja dengan menyediakan obat-obatan sementara dalam bentuk kotak P3K
yang terdapat pada setiap lantai perusahaan.
2. Jika terjadi kecelakaan kerja pada karyawannya perusahaan akan memberikan pertolongan
pertama dengan langsung merujuk pada rumah sakit.
3. Perusahaan menyediakan fasilitas MCK (Mandi, Cuci dan Kakus) yang memadai di setiap
lantai perusahaan serta tenaga kebersihan lingkungan guna pemenuhan kebersihan.
4. Kesehatan kerja karyawan semakin ditingkatkan ketika mengalami pandemi COVID-19
seperti saat ini dengan cara menyediakan hand sanitizer yang ada disetiap lantai gedung,
melakukan penyemprotan di setiap ruangan agar bebas virus dan hygiene, menggunakan
masker dan juga diimbau untuk tidak melakukan kontak fisik sesama karyawan. Semua
nya dilakukan untuk memutus rantai penyebaran virus pada karyawan yang ada di
perusahaan ini.
Pembahasan Masalah
Pemberian jaminan keselamatan dan kesehatan kerja di PT Biro Klasifikasi
Indonesia telah dilaksanakan dengan baik. Dimana perusahaan mendaftarkan semua
karyawan tetap menjadi anggota Jamsostek sebagai salah satu usaha meningkatkan
kesejahteraan karyawan. Pemberian jaminan yang ada pada PT Biro Klasifikasi
Indonesia adalah:
1. Jaminan Kecelakaan
2. Jaminan Kematiaan
3. Jaminan Hari Tua
Kesimpulan
1. Kerja sangat berpengaruh positif dan signifikan terhadap
produktivitas kerja karyawan pada PT Biro Klasifikasi Indonesia.
2. Keselamatan kerja sangat berpengaruh positif dan signifikan
terhadap produktivitas kerja Karyawan pada PT Biro Klasifikasi
Indonesia.
3. Program Keselamatan dan kesehatan kerja K3 yang telah di
laksanakan dalam perusahaan sangat berpengaruh positif dan
signifikan terhadap produktivitas kerja karyawan pada PT Biro
Klasifikasi Indonesia.
Saran
Saran–saran yang dapat disampaikan dari penelitian yang telah
dilakukan adalah sebagai berikut:
1. Sehubungan dengan program keselamatan dan kesehatan kerja
karyawan yang dijalankan PT Biro Klasifikasi Indonesia selama ini,
maka sekiranya dapat dijadikan acuan dalam mengambil kebijakan
perusahaan.
2. Keselamatan dan kesehatan kerja karyawan yang selama ini dinilai
positif oleh PT Biro Klasifikasi Indonesia antara lain item-item dari
keselamtan kerja dan keehatan kerja harus selalu ditingkatkan unutk
lebih memengaruhi produktivitas karyawan.

More Related Content

What's hot

Perencanaan kesehatan daerah
Perencanaan kesehatan daerahPerencanaan kesehatan daerah
Perencanaan kesehatan daerahMuh Saleh
 
Hygiene dan Sanitasi Depot Air Minum Isi Ulang
Hygiene dan Sanitasi Depot Air Minum Isi UlangHygiene dan Sanitasi Depot Air Minum Isi Ulang
Hygiene dan Sanitasi Depot Air Minum Isi UlangSaid Muhammad
 
Pelaksanaan program kampung iklim di jawa barat
Pelaksanaan program kampung iklim di jawa baratPelaksanaan program kampung iklim di jawa barat
Pelaksanaan program kampung iklim di jawa baratswirawan
 
Pedoman Tata Kelola Mutu.pptx
Pedoman Tata Kelola Mutu.pptxPedoman Tata Kelola Mutu.pptx
Pedoman Tata Kelola Mutu.pptxErniChan1
 
Kebijakan Penugasan Khsus Tenaga Kesehatan Individual pada Masa Pandemi COVID-19
Kebijakan Penugasan Khsus Tenaga Kesehatan Individual pada Masa Pandemi COVID-19Kebijakan Penugasan Khsus Tenaga Kesehatan Individual pada Masa Pandemi COVID-19
Kebijakan Penugasan Khsus Tenaga Kesehatan Individual pada Masa Pandemi COVID-19Tini Wartini
 
Hiygiene Sanitasi Kantin sekolah
Hiygiene Sanitasi Kantin sekolahHiygiene Sanitasi Kantin sekolah
Hiygiene Sanitasi Kantin sekolahGilang Rosul
 
Dasar-dasar Sanitasi Permukiman
Dasar-dasar Sanitasi PermukimanDasar-dasar Sanitasi Permukiman
Dasar-dasar Sanitasi Permukimaninfosanitasi
 
PERMENAKETRANS RI No. 13 Tahun 2011 tentang Nilai Ambang Batas Faktor Fisika ...
PERMENAKETRANS RI No. 13 Tahun 2011 tentang Nilai Ambang Batas Faktor Fisika ...PERMENAKETRANS RI No. 13 Tahun 2011 tentang Nilai Ambang Batas Faktor Fisika ...
PERMENAKETRANS RI No. 13 Tahun 2011 tentang Nilai Ambang Batas Faktor Fisika ...Muhamad Imam Khairy
 
Peraturan Pemerintah No. 66 tentang KESEHATAN LINGKUNGAN
Peraturan Pemerintah No. 66 tentang KESEHATAN LINGKUNGANPeraturan Pemerintah No. 66 tentang KESEHATAN LINGKUNGAN
Peraturan Pemerintah No. 66 tentang KESEHATAN LINGKUNGANAdelina Hutauruk
 
Juknis penilaian prestasi kerja pns(SKP)
Juknis penilaian prestasi kerja pns(SKP)Juknis penilaian prestasi kerja pns(SKP)
Juknis penilaian prestasi kerja pns(SKP)Deddy Agus Arifianto
 
Studi Bauran Air Sebagai Alternatif Sumber Air Baku SPAM
Studi Bauran Air Sebagai Alternatif Sumber Air Baku SPAMStudi Bauran Air Sebagai Alternatif Sumber Air Baku SPAM
Studi Bauran Air Sebagai Alternatif Sumber Air Baku SPAMWinces Narko
 
LAPORAN SURVEY KEBUTUHAN MASYARAKAT
LAPORAN SURVEY KEBUTUHAN MASYARAKAT LAPORAN SURVEY KEBUTUHAN MASYARAKAT
LAPORAN SURVEY KEBUTUHAN MASYARAKAT diyanmutyah
 
Katalog opsi jamban sehat
Katalog opsi jamban sehatKatalog opsi jamban sehat
Katalog opsi jamban sehatDoby Yuniardi
 
Manajemen mutu dalam pelayanan kesehatan
Manajemen mutu dalam pelayanan kesehatanManajemen mutu dalam pelayanan kesehatan
Manajemen mutu dalam pelayanan kesehatanAndy Rahman
 
Laporan pengabdian kepada masyarakat 2014
Laporan pengabdian kepada masyarakat 2014Laporan pengabdian kepada masyarakat 2014
Laporan pengabdian kepada masyarakat 2014Joni Candra
 
366933503 sni-iso-14001-2015-sistem-manajemen-lingkungan-persyaratan-dengan-p...
366933503 sni-iso-14001-2015-sistem-manajemen-lingkungan-persyaratan-dengan-p...366933503 sni-iso-14001-2015-sistem-manajemen-lingkungan-persyaratan-dengan-p...
366933503 sni-iso-14001-2015-sistem-manajemen-lingkungan-persyaratan-dengan-p...Ari Perdana
 
Stbm 5 pilar pusk manguharjo
Stbm 5 pilar  pusk manguharjoStbm 5 pilar  pusk manguharjo
Stbm 5 pilar pusk manguharjomaspayjoe
 
RAPAT TINJAUAN MANAJEMEN.pptx
RAPAT TINJAUAN MANAJEMEN.pptxRAPAT TINJAUAN MANAJEMEN.pptx
RAPAT TINJAUAN MANAJEMEN.pptxIftiFaiYah2
 

What's hot (20)

Perencanaan kesehatan daerah
Perencanaan kesehatan daerahPerencanaan kesehatan daerah
Perencanaan kesehatan daerah
 
Hygiene dan Sanitasi Depot Air Minum Isi Ulang
Hygiene dan Sanitasi Depot Air Minum Isi UlangHygiene dan Sanitasi Depot Air Minum Isi Ulang
Hygiene dan Sanitasi Depot Air Minum Isi Ulang
 
Pelaksanaan program kampung iklim di jawa barat
Pelaksanaan program kampung iklim di jawa baratPelaksanaan program kampung iklim di jawa barat
Pelaksanaan program kampung iklim di jawa barat
 
Pedoman Tata Kelola Mutu.pptx
Pedoman Tata Kelola Mutu.pptxPedoman Tata Kelola Mutu.pptx
Pedoman Tata Kelola Mutu.pptx
 
5.1 Mutu akre
 5.1 Mutu akre 5.1 Mutu akre
5.1 Mutu akre
 
Kebijakan Penugasan Khsus Tenaga Kesehatan Individual pada Masa Pandemi COVID-19
Kebijakan Penugasan Khsus Tenaga Kesehatan Individual pada Masa Pandemi COVID-19Kebijakan Penugasan Khsus Tenaga Kesehatan Individual pada Masa Pandemi COVID-19
Kebijakan Penugasan Khsus Tenaga Kesehatan Individual pada Masa Pandemi COVID-19
 
Hiygiene Sanitasi Kantin sekolah
Hiygiene Sanitasi Kantin sekolahHiygiene Sanitasi Kantin sekolah
Hiygiene Sanitasi Kantin sekolah
 
Dasar-dasar Sanitasi Permukiman
Dasar-dasar Sanitasi PermukimanDasar-dasar Sanitasi Permukiman
Dasar-dasar Sanitasi Permukiman
 
PERMENAKETRANS RI No. 13 Tahun 2011 tentang Nilai Ambang Batas Faktor Fisika ...
PERMENAKETRANS RI No. 13 Tahun 2011 tentang Nilai Ambang Batas Faktor Fisika ...PERMENAKETRANS RI No. 13 Tahun 2011 tentang Nilai Ambang Batas Faktor Fisika ...
PERMENAKETRANS RI No. 13 Tahun 2011 tentang Nilai Ambang Batas Faktor Fisika ...
 
Peraturan Pemerintah No. 66 tentang KESEHATAN LINGKUNGAN
Peraturan Pemerintah No. 66 tentang KESEHATAN LINGKUNGANPeraturan Pemerintah No. 66 tentang KESEHATAN LINGKUNGAN
Peraturan Pemerintah No. 66 tentang KESEHATAN LINGKUNGAN
 
Juknis penilaian prestasi kerja pns(SKP)
Juknis penilaian prestasi kerja pns(SKP)Juknis penilaian prestasi kerja pns(SKP)
Juknis penilaian prestasi kerja pns(SKP)
 
Studi Bauran Air Sebagai Alternatif Sumber Air Baku SPAM
Studi Bauran Air Sebagai Alternatif Sumber Air Baku SPAMStudi Bauran Air Sebagai Alternatif Sumber Air Baku SPAM
Studi Bauran Air Sebagai Alternatif Sumber Air Baku SPAM
 
STBM dan STUNTING.ppt
STBM dan STUNTING.pptSTBM dan STUNTING.ppt
STBM dan STUNTING.ppt
 
LAPORAN SURVEY KEBUTUHAN MASYARAKAT
LAPORAN SURVEY KEBUTUHAN MASYARAKAT LAPORAN SURVEY KEBUTUHAN MASYARAKAT
LAPORAN SURVEY KEBUTUHAN MASYARAKAT
 
Katalog opsi jamban sehat
Katalog opsi jamban sehatKatalog opsi jamban sehat
Katalog opsi jamban sehat
 
Manajemen mutu dalam pelayanan kesehatan
Manajemen mutu dalam pelayanan kesehatanManajemen mutu dalam pelayanan kesehatan
Manajemen mutu dalam pelayanan kesehatan
 
Laporan pengabdian kepada masyarakat 2014
Laporan pengabdian kepada masyarakat 2014Laporan pengabdian kepada masyarakat 2014
Laporan pengabdian kepada masyarakat 2014
 
366933503 sni-iso-14001-2015-sistem-manajemen-lingkungan-persyaratan-dengan-p...
366933503 sni-iso-14001-2015-sistem-manajemen-lingkungan-persyaratan-dengan-p...366933503 sni-iso-14001-2015-sistem-manajemen-lingkungan-persyaratan-dengan-p...
366933503 sni-iso-14001-2015-sistem-manajemen-lingkungan-persyaratan-dengan-p...
 
Stbm 5 pilar pusk manguharjo
Stbm 5 pilar  pusk manguharjoStbm 5 pilar  pusk manguharjo
Stbm 5 pilar pusk manguharjo
 
RAPAT TINJAUAN MANAJEMEN.pptx
RAPAT TINJAUAN MANAJEMEN.pptxRAPAT TINJAUAN MANAJEMEN.pptx
RAPAT TINJAUAN MANAJEMEN.pptx
 

Similar to Pengaruh Keselamatan dan Kesehatan Kerja ppt

BAB 1 Pendahuluan.pdf
BAB 1 Pendahuluan.pdfBAB 1 Pendahuluan.pdf
BAB 1 Pendahuluan.pdfImamkc
 
Makalah kesehatan dan keselamatan kerja
Makalah kesehatan dan keselamatan kerjaMakalah kesehatan dan keselamatan kerja
Makalah kesehatan dan keselamatan kerjagetris gean
 
PPT KESEHATAN KESELAMATAN KERJA (K3) PERKANTORAN.pptx
PPT KESEHATAN KESELAMATAN KERJA (K3) PERKANTORAN.pptxPPT KESEHATAN KESELAMATAN KERJA (K3) PERKANTORAN.pptx
PPT KESEHATAN KESELAMATAN KERJA (K3) PERKANTORAN.pptxZhulvardyanArmayrish
 
Keselamatan dan Kesehatan Kerja
Keselamatan dan Kesehatan KerjaKeselamatan dan Kesehatan Kerja
Keselamatan dan Kesehatan KerjaRizal Triyandi
 
Survey K3 ke Perusahaan
Survey K3 ke PerusahaanSurvey K3 ke Perusahaan
Survey K3 ke PerusahaanAulia Rizqi
 
Modul TKP M6KB1 - Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja
Modul TKP M6KB1 - Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan KerjaModul TKP M6KB1 - Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja
Modul TKP M6KB1 - Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan KerjaPPGHybrid1
 
Kesehatan dan keselamatan kerja - kelompok 9 (1).pptx
Kesehatan dan keselamatan kerja - kelompok 9 (1).pptxKesehatan dan keselamatan kerja - kelompok 9 (1).pptx
Kesehatan dan keselamatan kerja - kelompok 9 (1).pptxHana P Fadhilah
 
Kesehatan dan keselamatan kerja
Kesehatan dan keselamatan kerjaKesehatan dan keselamatan kerja
Kesehatan dan keselamatan kerjaRosita Yuliana
 
Kesehatan dan keselamatan kerja 1.5
Kesehatan dan keselamatan kerja 1.5Kesehatan dan keselamatan kerja 1.5
Kesehatan dan keselamatan kerja 1.5Arif Budiman
 
Manajemen Kesehatan Keselamatan Keamanan Kerja
Manajemen Kesehatan Keselamatan Keamanan KerjaManajemen Kesehatan Keselamatan Keamanan Kerja
Manajemen Kesehatan Keselamatan Keamanan Kerjaarisarifudin2
 
SMK3_Biorisiko Lab_Imelda_ABI_60822_ok.pdf
SMK3_Biorisiko Lab_Imelda_ABI_60822_ok.pdfSMK3_Biorisiko Lab_Imelda_ABI_60822_ok.pdf
SMK3_Biorisiko Lab_Imelda_ABI_60822_ok.pdfMuhammadTeguhDP1
 
Pengembangan dan Aplikasi K3 dalam Perusahaan
Pengembangan dan Aplikasi K3 dalam PerusahaanPengembangan dan Aplikasi K3 dalam Perusahaan
Pengembangan dan Aplikasi K3 dalam PerusahaanRobby Firmansyah
 
M3 kb4 keamanan, kesehatan dan keselamatan kerja
M3 kb4 keamanan, kesehatan dan keselamatan kerjaM3 kb4 keamanan, kesehatan dan keselamatan kerja
M3 kb4 keamanan, kesehatan dan keselamatan kerjaYayan Yanuar Rahman
 
M3 kb4 keamanan, kesehatan dan keselamatan kerja
M3 kb4 keamanan, kesehatan dan keselamatan kerjaM3 kb4 keamanan, kesehatan dan keselamatan kerja
M3 kb4 keamanan, kesehatan dan keselamatan kerjaPPGhybrid3
 
Bekerja dengan aman alat berat
Bekerja dengan aman alat beratBekerja dengan aman alat berat
Bekerja dengan aman alat beratheru khoeruman
 

Similar to Pengaruh Keselamatan dan Kesehatan Kerja ppt (20)

BAB 1 Pendahuluan.pdf
BAB 1 Pendahuluan.pdfBAB 1 Pendahuluan.pdf
BAB 1 Pendahuluan.pdf
 
Makalah kesehatan dan keselamatan kerja
Makalah kesehatan dan keselamatan kerjaMakalah kesehatan dan keselamatan kerja
Makalah kesehatan dan keselamatan kerja
 
PPT KESEHATAN KESELAMATAN KERJA (K3) PERKANTORAN.pptx
PPT KESEHATAN KESELAMATAN KERJA (K3) PERKANTORAN.pptxPPT KESEHATAN KESELAMATAN KERJA (K3) PERKANTORAN.pptx
PPT KESEHATAN KESELAMATAN KERJA (K3) PERKANTORAN.pptx
 
Keselamatan dan Kesehatan Kerja
Keselamatan dan Kesehatan KerjaKeselamatan dan Kesehatan Kerja
Keselamatan dan Kesehatan Kerja
 
Survey K3 ke Perusahaan
Survey K3 ke PerusahaanSurvey K3 ke Perusahaan
Survey K3 ke Perusahaan
 
Modul TKP M6KB1 - Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja
Modul TKP M6KB1 - Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan KerjaModul TKP M6KB1 - Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja
Modul TKP M6KB1 - Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja
 
Kesehatan dan keselamatan kerja - kelompok 9 (1).pptx
Kesehatan dan keselamatan kerja - kelompok 9 (1).pptxKesehatan dan keselamatan kerja - kelompok 9 (1).pptx
Kesehatan dan keselamatan kerja - kelompok 9 (1).pptx
 
SLIDE PPT APD.pptx
SLIDE PPT APD.pptxSLIDE PPT APD.pptx
SLIDE PPT APD.pptx
 
Kesehatan dan keselamatan kerja
Kesehatan dan keselamatan kerjaKesehatan dan keselamatan kerja
Kesehatan dan keselamatan kerja
 
K3 2
K3 2K3 2
K3 2
 
Kesehatan dan keselamatan kerja 1.5
Kesehatan dan keselamatan kerja 1.5Kesehatan dan keselamatan kerja 1.5
Kesehatan dan keselamatan kerja 1.5
 
Makalah k3
Makalah k3Makalah k3
Makalah k3
 
Modul k3 lh
Modul k3 lhModul k3 lh
Modul k3 lh
 
Manajemen Kesehatan Keselamatan Keamanan Kerja
Manajemen Kesehatan Keselamatan Keamanan KerjaManajemen Kesehatan Keselamatan Keamanan Kerja
Manajemen Kesehatan Keselamatan Keamanan Kerja
 
SMK3_Biorisiko Lab_Imelda_ABI_60822_ok.pdf
SMK3_Biorisiko Lab_Imelda_ABI_60822_ok.pdfSMK3_Biorisiko Lab_Imelda_ABI_60822_ok.pdf
SMK3_Biorisiko Lab_Imelda_ABI_60822_ok.pdf
 
Pengembangan dan Aplikasi K3 dalam Perusahaan
Pengembangan dan Aplikasi K3 dalam PerusahaanPengembangan dan Aplikasi K3 dalam Perusahaan
Pengembangan dan Aplikasi K3 dalam Perusahaan
 
HIP MAKALAH.docx
HIP MAKALAH.docxHIP MAKALAH.docx
HIP MAKALAH.docx
 
M3 kb4 keamanan, kesehatan dan keselamatan kerja
M3 kb4 keamanan, kesehatan dan keselamatan kerjaM3 kb4 keamanan, kesehatan dan keselamatan kerja
M3 kb4 keamanan, kesehatan dan keselamatan kerja
 
M3 kb4 keamanan, kesehatan dan keselamatan kerja
M3 kb4 keamanan, kesehatan dan keselamatan kerjaM3 kb4 keamanan, kesehatan dan keselamatan kerja
M3 kb4 keamanan, kesehatan dan keselamatan kerja
 
Bekerja dengan aman alat berat
Bekerja dengan aman alat beratBekerja dengan aman alat berat
Bekerja dengan aman alat berat
 

Recently uploaded

2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 

Recently uploaded (20)

2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 

Pengaruh Keselamatan dan Kesehatan Kerja ppt

  • 1. PENGARUH KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA DALAM UPAYA UNTUK PENINGKATAN PRODUKTVITAS KERJA KARYAWAN PADA PT BIRO KLASIFIKASI INDONESIA Disusun oleh: Yuli Banjar Ranti XI RPL
  • 2. Latar Belakang Masalah Masalah keselamatan dan kesehatan kerja (k3) di Indonesia masih sangat terabaikan , padahal seharusnya keselamatan dan kesehatan kerja (k3) sudah harus ada di setiap industri baik persero ataupun tidak. Karena dengan adanya jaminan keselamatan dan kesehatan kerja (k3) pada karyawan, akan terciptanya kerja yang produkif serta menghindari bertambahnya kecelakaan akibat kerja.
  • 3. Pengertian Keselamatan dan Kesehatan Kerja Menurut Widodo (2015:234), “Kesehatan dan keselamatan kerja (K3) adalah bidang yang terkait dengan kesehatan, keselamatan, dan kesejahteraan manusia yang bekerja di sebuah institusi maupun lokasi proyek. Menurut Rivai dan Sagala (2006:792), “Keselamatan dan kesehatan kerja menunjuk kepada kondisi-kondisi fisiologis-fisikal dan psikologis tenaga kerja yang diakibatkan oleh lingkungan kerja yang disediakan oleh perusahaan.
  • 4. Tujuan Keselamatan dan Kesehatan Kerja Menurut Rachmawati (2008:171), tujuan manajemen K3 adalah: a. Sebagai alat untuk mencapai derajat kesehatan tenaga kerja yang setinggi tingginya, baik buruh, petani, nelayan, pegawai negeri, atau pekerja-pekerja bebas b. Sebagai upaya pencegahan dan pemberantasan penyakit dan kecelakaan-kecelakaan akibat kerja, pemeliharaan, dan peningkatan kesehatan, dan gizi tenaga kerja, perawatan dan mempertinggi efisiensi dan daya produktivitas tenaga manusia, pemberantasan kelelahan kerja, pelipat ganda kegairahan serta kenikmatan kerja.
  • 5. Pembahasan Masalah Keselamatan dan Kesehatan kerja (K3) memiliki hubungan positif terhadap produktivitas kerja karyawan sehingga suatu perusahaan harus mengadakan program keselamatan dan kesehatan kerja untuk menjaga dan melindungi karyawannya dari bahaya kecelakaan atau gangguan kesehatan. PT Biro Klasifikasi Indonesia memberikan fasilitas keselamatan kerja dengan melengkapi karyawan peralatan pencegahan kecelakaan saat melakukan inspkesi lapangan, seperti: 1. Masker 2. Safety Glove (Sarung Tangan) 3. Safety Shoes 4. Welder Glasses
  • 6. Pembahasan Masalah Perusahaan juga meningkatkan sistem keamanan semenjak mengalami pandemi COVID-19, berupa: 1. Memberlakukan piket kerja 2. Tidak menggunakan atribut yang disediakan untuk umum 3. Waspada dalam penerimaan tamu yaitu dengan melakukan pengecekan suhu tubuh serta menyediakan hand sanitizer di meja resepsionis. 4. Mewajibkan karyawannya menggunakan masker saat giliran piket kerja serta mengimbau agar menjaga jarak. 5. Memastikan setiap lantai gedung atau ruangan memiliki catatan Standar Operasional Prosedur (SOP) dan informasi ruangan yang tepat agar memudahkan seseorang untuk mengenali ruangan. 6. Memberikan imbauan social distancing melalui poster.
  • 7. Pembahasan Masalah Fasilitas kesehatan kerja yang di swediakan oleh PT Biro Klasifikasi, berupa: 1. Kesehatan kerja dengan menyediakan obat-obatan sementara dalam bentuk kotak P3K yang terdapat pada setiap lantai perusahaan. 2. Jika terjadi kecelakaan kerja pada karyawannya perusahaan akan memberikan pertolongan pertama dengan langsung merujuk pada rumah sakit. 3. Perusahaan menyediakan fasilitas MCK (Mandi, Cuci dan Kakus) yang memadai di setiap lantai perusahaan serta tenaga kebersihan lingkungan guna pemenuhan kebersihan. 4. Kesehatan kerja karyawan semakin ditingkatkan ketika mengalami pandemi COVID-19 seperti saat ini dengan cara menyediakan hand sanitizer yang ada disetiap lantai gedung, melakukan penyemprotan di setiap ruangan agar bebas virus dan hygiene, menggunakan masker dan juga diimbau untuk tidak melakukan kontak fisik sesama karyawan. Semua nya dilakukan untuk memutus rantai penyebaran virus pada karyawan yang ada di perusahaan ini.
  • 8. Pembahasan Masalah Pemberian jaminan keselamatan dan kesehatan kerja di PT Biro Klasifikasi Indonesia telah dilaksanakan dengan baik. Dimana perusahaan mendaftarkan semua karyawan tetap menjadi anggota Jamsostek sebagai salah satu usaha meningkatkan kesejahteraan karyawan. Pemberian jaminan yang ada pada PT Biro Klasifikasi Indonesia adalah: 1. Jaminan Kecelakaan 2. Jaminan Kematiaan 3. Jaminan Hari Tua
  • 9. Kesimpulan 1. Kerja sangat berpengaruh positif dan signifikan terhadap produktivitas kerja karyawan pada PT Biro Klasifikasi Indonesia. 2. Keselamatan kerja sangat berpengaruh positif dan signifikan terhadap produktivitas kerja Karyawan pada PT Biro Klasifikasi Indonesia. 3. Program Keselamatan dan kesehatan kerja K3 yang telah di laksanakan dalam perusahaan sangat berpengaruh positif dan signifikan terhadap produktivitas kerja karyawan pada PT Biro Klasifikasi Indonesia.
  • 10. Saran Saran–saran yang dapat disampaikan dari penelitian yang telah dilakukan adalah sebagai berikut: 1. Sehubungan dengan program keselamatan dan kesehatan kerja karyawan yang dijalankan PT Biro Klasifikasi Indonesia selama ini, maka sekiranya dapat dijadikan acuan dalam mengambil kebijakan perusahaan. 2. Keselamatan dan kesehatan kerja karyawan yang selama ini dinilai positif oleh PT Biro Klasifikasi Indonesia antara lain item-item dari keselamtan kerja dan keehatan kerja harus selalu ditingkatkan unutk lebih memengaruhi produktivitas karyawan.