SlideShare a Scribd company logo
1 of 22
MANAJEMEN
KOMPENSASIPSIKOLOGI INDISTRI
DAN ORGANISASI
FAKULTAS
PSIKOLOGI
1. NUR ALI
2. TRI WAHYU OKTAVIANITA
Manajemen
Kompensasi itu
apa sih??? 
Manajemen kompensasi
merupakan kegiatan
merencanakan,
melaksanakan dan
mengendalikan serta
mengembangkan sistem
dan mekanisme
kompensasi dalam suatu
organisasi sehingga
terbentuk suatu
keseimbangan penerimaan
antara individu dan
organisasi.
Komponen Kompensasi =>
dua bagian =>
1. Bentuk kompensasi
finansial (direct financial
compensation)
2. Bentuk kompensasi
nonfinansial (indirect
financial compensation).
Aspek– aspek yg berhubungan dgn
kompensasi
1. Hubungan kompensasi dan terminologi => dibagi
2=> pengeluaran segera (immadiate payment) &
pengeluaran tertangguh (deferred payment).
• Terminologi dalam kompensasi adalah:
1. Upah dan Gaji.
• Upah biasanya berhubungan dengan tarif gaji per
jam (semakin lama jam kerjanya semain besar
pembayarannya).
Aspek– aspek yg berhubungan dgn kompensasi
• Gaji umumnya berlaku untuk tarif bayaran mingguan, bulanan,
atau tahunan (terlepas dari lamanya jam kerja).
2. Insentif
Merupakan tambahan kompensasi di atas atau di luar gaji atau
upah yang diberikan oleh organisasi.
Programnya terdiri atas dua jenis :
• Program insentif individu (penjualan, produktivitas)
• Program insentif kelompok (profitabilitas, produktivitas)
Contoh insentif :
• Tunjangan
• Fasilitas
Aspek– aspek yg berhubungan dgn
kompensasi
Aspek– aspek yg berhubungan dgn kompensasi
3. Hubungan Kompensasi Dengan Kehadiran Kerja
Gaji dapat menjadi faktor penting dalam penentuan apakah
seseorang karyawan akan masuk kerja pada hari tertentu atau tidak.
4. Hubungan Kompensasi Dengan Putaran Karyawan
Kepuasan kerja adalah sikap umum karyawan terhadap pekerjaan,
ada lima komponen utama kepuasan kerja, adalah :
• Sikap terhadap kelompok kerja
• Kondisi kerja umum
• Sikap terhadap perusahaan
• Tunjangan moneter
• Sikap terhadap manajemen
Aspek – aspek yg berhubungan dgn
kompensasi
Faktor – Faktor yang Mempengaruhi Kompensasi
Jenis – Jenis Kompensasi
1. Andre Sikula ( 1981 : 318 ),
kompensasi dibagi menjadi 2=>
administrasi gaji dan upah ( kompensasi
langsung), tunjangan dan pelayanan (
kompensasi tidak langsung ).
2. Menurut Werther and Davis ( 1996 :
432 ) ada dua bentuk kompensasi yaitu
sebagai berikut:
• Direct Compensation ( kompensasi
langsung ).
• Indirect Compensation ( kompensasi
tidak langsung ).
Tujuan Kompensasi
1.Memikat Karyawan.
2. Mempertahankan karyawan yang kompeten.
3. Memotivasi karyawan.
4. Penghargaan Terhadap Perilaku yang
Diinginkan.
5. Mengendalikan Biaya.
6. Mengikuti Aturan Hukum.
7. Memfasilitasi Pengertian
8. Meningkatkan Efisiensi Administrasi
Sistem dan Dasar Manajemen Kompensasi
Ada beberapa hal dapat
dijadikan sebagai pedoman:
1. Sistem penggajian harus
dapat menjamin keadilan
internal
2. Sistem penggajian harus
dapat menampung pengaruh
faktor luar, shingga terjadi
keseimbangan.
Sistem penggajian harus
mampu:
 Menarik tenaga – tenaga
kerja baik dari dalam
maupun luar.
 Mempertahankan tenaga –
tenaga baik yang ada
didalam.
 Memotivasi karyawan
 Menunjang struktur
organisasi.
 Mencerminkan kemampuan
( finansial ) perusahaan.
Sistem dan Dasar Manajemen Kompensasi
Dasar pemberian kompensasi kepada pekerja, antara lain:
1. Berat ringannya tanggung jawab jabatannya, yang
menggambarkan tinggi rendahnya jabatan dalam jenjang
manajerial.
2. Tinggi rendahnya tingkat pendidikan.
3. Lamanya masa kerja di perusahaan yang
bersangkutan.
4. Tinggi rendahnya nilai jabatan di pasaran tenaga kerja
( Level top : Directur; Level Middle: Manager; Level Bottom:
Staf Operational ).
5. Keluaran ( output ) yang dapat dihasilkan oleh sesuatu
jabatan.
Sistem Kompensasi yang Efektif
Ada dua kunci dalam sistem kompensasi yang
efektif, yaitu;
1. Sistem kompensasi harus adaptif terhadap
situasi. Sistem harus sesuai dengan lingkungan
dan mempertimbangkan tujuan, sumber daya,
dan struktur organisasi.
2. Sistem kompensasi harus memotivasi para
karyawan.
Job evaluation adalah
proses menganalisis
dan menilai suatu
jabatan secara
sistematik untuk
mengetahui nilai relatif
bobot berbagai jabatan
dalam suatu organisasi.
Hasil akhir dari proses
job evaluation adalah
job weight ( bobot
jabatan / pekerjaan ).
Job Evaluation itu
apa sih???
Job Evaluation
Selain itu job evaluation memiliki tujuan, antara lain :
• Memperjelas dalam penentuan hubungan internal antar
jabatan.
• Perencanaan sumber daya manusia.
• Seleksi karyawan.
• Pelayihan dan Pengembangan SDM.
• Menghasilkan konsistensi sistem kompensasi internal
dan eksternal dan pedoman rmunerasi yang adil dan
tepat.
• Dasar yang adil untuk promosi, mutasi dan demosi.
• Peninjauan dan restrukturisasi organisasi.
Job Evaluation
Secara garis besar, metode dalam melakukan job
evaluation => 2 bagian => metode kualitatif ( untuk
organisasi berukuran kecil dansimple) dan metode
kuantitatif ( untuk organisasi berukuran besar dan
komplek ).
1. Metode Kualitatif
Berdasarkan Struktur Organisasi / Hirarki
Metode Forced Ranking / dikenal juga dengan
metode konsensus
Metode Job Clasification
Factor Comparison
Job Evaluation
2. Metode Kuantitatif
Metode yang digunakan dalam Job
Evaluation berikut merupakan metode
analisis atau kuantitatif, yang sering disebut
dengan Point Ratings / Factors Assesment.
Kesimpulan 
Manajemen kompensasi

More Related Content

What's hot

Slide Presentasi MSDM Kelompok 4 "Kompensasi Insentif & Tunjangan"
Slide Presentasi MSDM Kelompok 4 "Kompensasi Insentif & Tunjangan"Slide Presentasi MSDM Kelompok 4 "Kompensasi Insentif & Tunjangan"
Slide Presentasi MSDM Kelompok 4 "Kompensasi Insentif & Tunjangan"
Indra Andhika Putra
 
Msdm dessler chapter 1
Msdm dessler chapter 1Msdm dessler chapter 1
Msdm dessler chapter 1
muhammad hamdi
 
Dasar perilaku individual
Dasar perilaku individualDasar perilaku individual
Dasar perilaku individual
Joni Iswanto
 
Bab 9 manajemen dan penilaian kinerja
Bab 9 manajemen dan penilaian kinerjaBab 9 manajemen dan penilaian kinerja
Bab 9 manajemen dan penilaian kinerja
Dimas Dimas
 

What's hot (20)

Robbins 8 _ Manajemen Strategik
Robbins 8 _ Manajemen StrategikRobbins 8 _ Manajemen Strategik
Robbins 8 _ Manajemen Strategik
 
Masalah dan Tantangan MSDM
Masalah dan Tantangan MSDMMasalah dan Tantangan MSDM
Masalah dan Tantangan MSDM
 
Evaluasi kinerja (18 1-07)
Evaluasi kinerja (18 1-07)Evaluasi kinerja (18 1-07)
Evaluasi kinerja (18 1-07)
 
5.agency theory
5.agency theory5.agency theory
5.agency theory
 
Manajemen Sumber Daya Manusia
Manajemen Sumber Daya ManusiaManajemen Sumber Daya Manusia
Manajemen Sumber Daya Manusia
 
Kompensasi 140105002608-phpapp02
Kompensasi 140105002608-phpapp02Kompensasi 140105002608-phpapp02
Kompensasi 140105002608-phpapp02
 
Bab 11 Kompensasi
Bab 11 Kompensasi Bab 11 Kompensasi
Bab 11 Kompensasi
 
Slide Presentasi MSDM Kelompok 4 "Kompensasi Insentif & Tunjangan"
Slide Presentasi MSDM Kelompok 4 "Kompensasi Insentif & Tunjangan"Slide Presentasi MSDM Kelompok 4 "Kompensasi Insentif & Tunjangan"
Slide Presentasi MSDM Kelompok 4 "Kompensasi Insentif & Tunjangan"
 
Msdm dessler chapter 1
Msdm dessler chapter 1Msdm dessler chapter 1
Msdm dessler chapter 1
 
Analisis jabatan ppt
Analisis jabatan pptAnalisis jabatan ppt
Analisis jabatan ppt
 
Peramalan sdm
Peramalan sdmPeramalan sdm
Peramalan sdm
 
Dasar perilaku individual
Dasar perilaku individualDasar perilaku individual
Dasar perilaku individual
 
Manajemen operasi : Pemeliharaan dan Keandalan
Manajemen operasi : Pemeliharaan dan KeandalanManajemen operasi : Pemeliharaan dan Keandalan
Manajemen operasi : Pemeliharaan dan Keandalan
 
Bab 9 manajemen dan penilaian kinerja
Bab 9 manajemen dan penilaian kinerjaBab 9 manajemen dan penilaian kinerja
Bab 9 manajemen dan penilaian kinerja
 
Kompensasi
KompensasiKompensasi
Kompensasi
 
SIA - Siklus Konversi
SIA - Siklus KonversiSIA - Siklus Konversi
SIA - Siklus Konversi
 
mengelola retensi dan keterlibatan karyawan
mengelola retensi dan keterlibatan karyawanmengelola retensi dan keterlibatan karyawan
mengelola retensi dan keterlibatan karyawan
 
Pertemuan ke 5
Pertemuan ke 5Pertemuan ke 5
Pertemuan ke 5
 
Emosi dan Suasana Hati
Emosi dan Suasana HatiEmosi dan Suasana Hati
Emosi dan Suasana Hati
 
Ekonomi manajerial
Ekonomi manajerialEkonomi manajerial
Ekonomi manajerial
 

Viewers also liked (7)

Makalah manajemen kompensasi kelompok 10
Makalah manajemen kompensasi kelompok 10Makalah manajemen kompensasi kelompok 10
Makalah manajemen kompensasi kelompok 10
 
Makalah Kompensasi
Makalah KompensasiMakalah Kompensasi
Makalah Kompensasi
 
Makalah kompensasi isi
Makalah kompensasi isiMakalah kompensasi isi
Makalah kompensasi isi
 
Presentation Management Sallary
Presentation Management SallaryPresentation Management Sallary
Presentation Management Sallary
 
Kompensasi manajemen
Kompensasi manajemenKompensasi manajemen
Kompensasi manajemen
 
Kompensasi
KompensasiKompensasi
Kompensasi
 
Kompensasi
KompensasiKompensasi
Kompensasi
 

Similar to Manajemen kompensasi

SDM 5a. Konsep dan Skema Kompensasi.pdf
SDM 5a. Konsep dan Skema Kompensasi.pdfSDM 5a. Konsep dan Skema Kompensasi.pdf
SDM 5a. Konsep dan Skema Kompensasi.pdf
laras841326
 
Makalah kompensasi yeti apriani 11140692
Makalah kompensasi yeti apriani   11140692Makalah kompensasi yeti apriani   11140692
Makalah kompensasi yeti apriani 11140692
YetiApriani
 

Similar to Manajemen kompensasi (20)

Makalah evakinkom m ar rr
Makalah evakinkom m ar rrMakalah evakinkom m ar rr
Makalah evakinkom m ar rr
 
Makalah uas 2 ratu alfani 1140560 7 p msdm
Makalah uas 2 ratu alfani 1140560 7 p msdmMakalah uas 2 ratu alfani 1140560 7 p msdm
Makalah uas 2 ratu alfani 1140560 7 p msdm
 
Makalah uas 2 ratu alfani 1140560 7 p msdm (1)
Makalah uas 2 ratu alfani 1140560 7 p msdm (1)Makalah uas 2 ratu alfani 1140560 7 p msdm (1)
Makalah uas 2 ratu alfani 1140560 7 p msdm (1)
 
Frame work tugas evakinkomp maharani putri ilyas
Frame work tugas evakinkomp maharani putri ilyasFrame work tugas evakinkomp maharani putri ilyas
Frame work tugas evakinkomp maharani putri ilyas
 
Makalah penelitian
Makalah penelitian Makalah penelitian
Makalah penelitian
 
SDM 5a. Konsep dan Skema Kompensasi.pdf
SDM 5a. Konsep dan Skema Kompensasi.pdfSDM 5a. Konsep dan Skema Kompensasi.pdf
SDM 5a. Konsep dan Skema Kompensasi.pdf
 
PPT - Psikologi Industri dan Organisasi - Manajemen Kompensasi (Abigail,Laila...
PPT - Psikologi Industri dan Organisasi - Manajemen Kompensasi (Abigail,Laila...PPT - Psikologi Industri dan Organisasi - Manajemen Kompensasi (Abigail,Laila...
PPT - Psikologi Industri dan Organisasi - Manajemen Kompensasi (Abigail,Laila...
 
Isi
IsiIsi
Isi
 
Tugas PowerPoint evaluasi kinerja dan kompensasi
Tugas PowerPoint evaluasi kinerja dan kompensasiTugas PowerPoint evaluasi kinerja dan kompensasi
Tugas PowerPoint evaluasi kinerja dan kompensasi
 
Pengantar manajemen
Pengantar manajemenPengantar manajemen
Pengantar manajemen
 
Ricky waluyo
Ricky waluyoRicky waluyo
Ricky waluyo
 
Ricky waluyo
Ricky waluyoRicky waluyo
Ricky waluyo
 
Penelitian uas
Penelitian uasPenelitian uas
Penelitian uas
 
Makalah kompensasi yeti apriani 11140692
Makalah kompensasi yeti apriani   11140692Makalah kompensasi yeti apriani   11140692
Makalah kompensasi yeti apriani 11140692
 
Makalah 2 aldi rahman septian (11150101)
Makalah 2 aldi rahman septian (11150101)Makalah 2 aldi rahman septian (11150101)
Makalah 2 aldi rahman septian (11150101)
 
Makalah 2 pak ade fauji
Makalah 2 pak ade faujiMakalah 2 pak ade fauji
Makalah 2 pak ade fauji
 
Makalah 2 pak ade fauji
Makalah 2 pak ade faujiMakalah 2 pak ade fauji
Makalah 2 pak ade fauji
 
Makalah 2 pak ade fauji
Makalah 2 pak ade faujiMakalah 2 pak ade fauji
Makalah 2 pak ade fauji
 
Makalah kompensasi
Makalah kompensasiMakalah kompensasi
Makalah kompensasi
 
Frame work
Frame workFrame work
Frame work
 

Recently uploaded

Obat Aborsi Bandung ( Ampuh ) 082223109953 Jual Cytotec Asli Obat Telat Bulan...
Obat Aborsi Bandung ( Ampuh ) 082223109953 Jual Cytotec Asli Obat Telat Bulan...Obat Aborsi Bandung ( Ampuh ) 082223109953 Jual Cytotec Asli Obat Telat Bulan...
Obat Aborsi Bandung ( Ampuh ) 082223109953 Jual Cytotec Asli Obat Telat Bulan...
Obat Aborsi Bandung ( Ampuh ) 082223109953 Obat Telat Bulan Di Bandung
 
Jual Cytotec Di Majalengka Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Majalengka Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Majalengka Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Majalengka Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
ssupi412
 
Jual Pil Penggugur Kandungan 085225524732 Obat Aborsi Cytotec Asli
Jual Pil Penggugur Kandungan 085225524732 Obat Aborsi Cytotec AsliJual Pil Penggugur Kandungan 085225524732 Obat Aborsi Cytotec Asli
Jual Pil Penggugur Kandungan 085225524732 Obat Aborsi Cytotec Asli
Jual Cytotec Asli 085225524732 Obat Penggugur Kandungan
 
Jual Cytotec Di Sinjai Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Sinjai Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Sinjai Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Sinjai Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
ssupi412
 
Jual Obat Aborsi Samarinda ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jua...
Jual Obat Aborsi Samarinda ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jua...Jual Obat Aborsi Samarinda ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jua...
Jual Obat Aborsi Samarinda ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jua...
Jual Obat Aborsi Samarinda ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953
 
Jual Obat Aborsi Tasikmalaya ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik J...
Jual Obat Aborsi Tasikmalaya ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik J...Jual Obat Aborsi Tasikmalaya ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik J...
Jual Obat Aborsi Tasikmalaya ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik J...
Jual Obat Aborsi Tasikmalaya ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953
 
Aksi Nyata Mencegah Kekerasan Seksual.pptx
Aksi Nyata Mencegah Kekerasan Seksual.pptxAksi Nyata Mencegah Kekerasan Seksual.pptx
Aksi Nyata Mencegah Kekerasan Seksual.pptx
meirahayu651
 
Telaah Kurikulum dan Buku Teks Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Sekolah Dasar ...
Telaah Kurikulum dan Buku Teks Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Sekolah Dasar ...Telaah Kurikulum dan Buku Teks Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Sekolah Dasar ...
Telaah Kurikulum dan Buku Teks Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Sekolah Dasar ...
buktifisikskp23
 

Recently uploaded (20)

contoh judul tesis untuk mahasiswa pascasarjana
contoh judul tesis untuk mahasiswa pascasarjanacontoh judul tesis untuk mahasiswa pascasarjana
contoh judul tesis untuk mahasiswa pascasarjana
 
Obat Aborsi Bandung ( Ampuh ) 082223109953 Jual Cytotec Asli Obat Telat Bulan...
Obat Aborsi Bandung ( Ampuh ) 082223109953 Jual Cytotec Asli Obat Telat Bulan...Obat Aborsi Bandung ( Ampuh ) 082223109953 Jual Cytotec Asli Obat Telat Bulan...
Obat Aborsi Bandung ( Ampuh ) 082223109953 Jual Cytotec Asli Obat Telat Bulan...
 
Jual Cytotec Di Majalengka Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Majalengka Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Majalengka Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Majalengka Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
 
PPT SEMINAR PROPOSAL KLASIFIKASI CNN.pptx
PPT SEMINAR PROPOSAL KLASIFIKASI CNN.pptxPPT SEMINAR PROPOSAL KLASIFIKASI CNN.pptx
PPT SEMINAR PROPOSAL KLASIFIKASI CNN.pptx
 
Jual Pil Penggugur Kandungan 085225524732 Obat Aborsi Cytotec Asli
Jual Pil Penggugur Kandungan 085225524732 Obat Aborsi Cytotec AsliJual Pil Penggugur Kandungan 085225524732 Obat Aborsi Cytotec Asli
Jual Pil Penggugur Kandungan 085225524732 Obat Aborsi Cytotec Asli
 
Jual Cytotec Di Sinjai Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Sinjai Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Sinjai Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Sinjai Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
 
Teknis-Audit-Internal untuk penerapan ISO 17025
Teknis-Audit-Internal untuk penerapan ISO 17025Teknis-Audit-Internal untuk penerapan ISO 17025
Teknis-Audit-Internal untuk penerapan ISO 17025
 
apotek jual obat aborsi Bogor Wa 082223109953 obat aborsi Cytotec Di Bogor
apotek jual obat aborsi Bogor Wa 082223109953 obat aborsi Cytotec Di Bogorapotek jual obat aborsi Bogor Wa 082223109953 obat aborsi Cytotec Di Bogor
apotek jual obat aborsi Bogor Wa 082223109953 obat aborsi Cytotec Di Bogor
 
Jual Obat Aborsi Samarinda ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jua...
Jual Obat Aborsi Samarinda ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jua...Jual Obat Aborsi Samarinda ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jua...
Jual Obat Aborsi Samarinda ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jua...
 
PEMANTAUAN HEMODINAMIK.dalam keperawatan pptx
PEMANTAUAN HEMODINAMIK.dalam keperawatan pptxPEMANTAUAN HEMODINAMIK.dalam keperawatan pptx
PEMANTAUAN HEMODINAMIK.dalam keperawatan pptx
 
TUGAS TELAAH jurnal dengan COHORT-1.docx
TUGAS TELAAH jurnal dengan COHORT-1.docxTUGAS TELAAH jurnal dengan COHORT-1.docx
TUGAS TELAAH jurnal dengan COHORT-1.docx
 
Jual Obat Aborsi Tasikmalaya ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik J...
Jual Obat Aborsi Tasikmalaya ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik J...Jual Obat Aborsi Tasikmalaya ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik J...
Jual Obat Aborsi Tasikmalaya ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik J...
 
Menganalisis T Test dengan menggunakan SPSS
Menganalisis T Test dengan menggunakan SPSSMenganalisis T Test dengan menggunakan SPSS
Menganalisis T Test dengan menggunakan SPSS
 
Persyaratan Adminduk - Disdukcapil Kab. Kebumen
Persyaratan Adminduk - Disdukcapil Kab. KebumenPersyaratan Adminduk - Disdukcapil Kab. Kebumen
Persyaratan Adminduk - Disdukcapil Kab. Kebumen
 
Aksi Nyata Mencegah Kekerasan Seksual.pptx
Aksi Nyata Mencegah Kekerasan Seksual.pptxAksi Nyata Mencegah Kekerasan Seksual.pptx
Aksi Nyata Mencegah Kekerasan Seksual.pptx
 
Telaah Kurikulum dan Buku Teks Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Sekolah Dasar ...
Telaah Kurikulum dan Buku Teks Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Sekolah Dasar ...Telaah Kurikulum dan Buku Teks Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Sekolah Dasar ...
Telaah Kurikulum dan Buku Teks Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Sekolah Dasar ...
 
384986085-Bahaya-Narkoba-Bagi-Kesehatan-Jiwa-Remaja.ppt
384986085-Bahaya-Narkoba-Bagi-Kesehatan-Jiwa-Remaja.ppt384986085-Bahaya-Narkoba-Bagi-Kesehatan-Jiwa-Remaja.ppt
384986085-Bahaya-Narkoba-Bagi-Kesehatan-Jiwa-Remaja.ppt
 
materi konsep dan Model TRIASE Bencana.pptx
materi konsep dan Model TRIASE Bencana.pptxmateri konsep dan Model TRIASE Bencana.pptx
materi konsep dan Model TRIASE Bencana.pptx
 
PPT ANALISIS KEUANGAN PEMERINTAH (1).pptx
PPT ANALISIS KEUANGAN PEMERINTAH  (1).pptxPPT ANALISIS KEUANGAN PEMERINTAH  (1).pptx
PPT ANALISIS KEUANGAN PEMERINTAH (1).pptx
 
Digital Onboarding (Bisnis Digital) Fase F
Digital Onboarding (Bisnis Digital) Fase FDigital Onboarding (Bisnis Digital) Fase F
Digital Onboarding (Bisnis Digital) Fase F
 

Manajemen kompensasi

  • 2. Manajemen Kompensasi itu apa sih???  Manajemen kompensasi merupakan kegiatan merencanakan, melaksanakan dan mengendalikan serta mengembangkan sistem dan mekanisme kompensasi dalam suatu organisasi sehingga terbentuk suatu keseimbangan penerimaan antara individu dan organisasi.
  • 3. Komponen Kompensasi => dua bagian => 1. Bentuk kompensasi finansial (direct financial compensation) 2. Bentuk kompensasi nonfinansial (indirect financial compensation).
  • 4.
  • 5.
  • 6. Aspek– aspek yg berhubungan dgn kompensasi 1. Hubungan kompensasi dan terminologi => dibagi 2=> pengeluaran segera (immadiate payment) & pengeluaran tertangguh (deferred payment). • Terminologi dalam kompensasi adalah: 1. Upah dan Gaji. • Upah biasanya berhubungan dengan tarif gaji per jam (semakin lama jam kerjanya semain besar pembayarannya).
  • 7. Aspek– aspek yg berhubungan dgn kompensasi • Gaji umumnya berlaku untuk tarif bayaran mingguan, bulanan, atau tahunan (terlepas dari lamanya jam kerja). 2. Insentif Merupakan tambahan kompensasi di atas atau di luar gaji atau upah yang diberikan oleh organisasi. Programnya terdiri atas dua jenis : • Program insentif individu (penjualan, produktivitas) • Program insentif kelompok (profitabilitas, produktivitas) Contoh insentif : • Tunjangan • Fasilitas
  • 8. Aspek– aspek yg berhubungan dgn kompensasi
  • 9. Aspek– aspek yg berhubungan dgn kompensasi 3. Hubungan Kompensasi Dengan Kehadiran Kerja Gaji dapat menjadi faktor penting dalam penentuan apakah seseorang karyawan akan masuk kerja pada hari tertentu atau tidak. 4. Hubungan Kompensasi Dengan Putaran Karyawan Kepuasan kerja adalah sikap umum karyawan terhadap pekerjaan, ada lima komponen utama kepuasan kerja, adalah : • Sikap terhadap kelompok kerja • Kondisi kerja umum • Sikap terhadap perusahaan • Tunjangan moneter • Sikap terhadap manajemen
  • 10. Aspek – aspek yg berhubungan dgn kompensasi
  • 11. Faktor – Faktor yang Mempengaruhi Kompensasi
  • 12. Jenis – Jenis Kompensasi 1. Andre Sikula ( 1981 : 318 ), kompensasi dibagi menjadi 2=> administrasi gaji dan upah ( kompensasi langsung), tunjangan dan pelayanan ( kompensasi tidak langsung ). 2. Menurut Werther and Davis ( 1996 : 432 ) ada dua bentuk kompensasi yaitu sebagai berikut: • Direct Compensation ( kompensasi langsung ). • Indirect Compensation ( kompensasi tidak langsung ).
  • 13. Tujuan Kompensasi 1.Memikat Karyawan. 2. Mempertahankan karyawan yang kompeten. 3. Memotivasi karyawan. 4. Penghargaan Terhadap Perilaku yang Diinginkan. 5. Mengendalikan Biaya. 6. Mengikuti Aturan Hukum. 7. Memfasilitasi Pengertian 8. Meningkatkan Efisiensi Administrasi
  • 14. Sistem dan Dasar Manajemen Kompensasi Ada beberapa hal dapat dijadikan sebagai pedoman: 1. Sistem penggajian harus dapat menjamin keadilan internal 2. Sistem penggajian harus dapat menampung pengaruh faktor luar, shingga terjadi keseimbangan. Sistem penggajian harus mampu:  Menarik tenaga – tenaga kerja baik dari dalam maupun luar.  Mempertahankan tenaga – tenaga baik yang ada didalam.  Memotivasi karyawan  Menunjang struktur organisasi.  Mencerminkan kemampuan ( finansial ) perusahaan.
  • 15. Sistem dan Dasar Manajemen Kompensasi Dasar pemberian kompensasi kepada pekerja, antara lain: 1. Berat ringannya tanggung jawab jabatannya, yang menggambarkan tinggi rendahnya jabatan dalam jenjang manajerial. 2. Tinggi rendahnya tingkat pendidikan. 3. Lamanya masa kerja di perusahaan yang bersangkutan. 4. Tinggi rendahnya nilai jabatan di pasaran tenaga kerja ( Level top : Directur; Level Middle: Manager; Level Bottom: Staf Operational ). 5. Keluaran ( output ) yang dapat dihasilkan oleh sesuatu jabatan.
  • 16. Sistem Kompensasi yang Efektif Ada dua kunci dalam sistem kompensasi yang efektif, yaitu; 1. Sistem kompensasi harus adaptif terhadap situasi. Sistem harus sesuai dengan lingkungan dan mempertimbangkan tujuan, sumber daya, dan struktur organisasi. 2. Sistem kompensasi harus memotivasi para karyawan.
  • 17. Job evaluation adalah proses menganalisis dan menilai suatu jabatan secara sistematik untuk mengetahui nilai relatif bobot berbagai jabatan dalam suatu organisasi. Hasil akhir dari proses job evaluation adalah job weight ( bobot jabatan / pekerjaan ). Job Evaluation itu apa sih???
  • 18. Job Evaluation Selain itu job evaluation memiliki tujuan, antara lain : • Memperjelas dalam penentuan hubungan internal antar jabatan. • Perencanaan sumber daya manusia. • Seleksi karyawan. • Pelayihan dan Pengembangan SDM. • Menghasilkan konsistensi sistem kompensasi internal dan eksternal dan pedoman rmunerasi yang adil dan tepat. • Dasar yang adil untuk promosi, mutasi dan demosi. • Peninjauan dan restrukturisasi organisasi.
  • 19. Job Evaluation Secara garis besar, metode dalam melakukan job evaluation => 2 bagian => metode kualitatif ( untuk organisasi berukuran kecil dansimple) dan metode kuantitatif ( untuk organisasi berukuran besar dan komplek ). 1. Metode Kualitatif Berdasarkan Struktur Organisasi / Hirarki Metode Forced Ranking / dikenal juga dengan metode konsensus Metode Job Clasification Factor Comparison
  • 20. Job Evaluation 2. Metode Kuantitatif Metode yang digunakan dalam Job Evaluation berikut merupakan metode analisis atau kuantitatif, yang sering disebut dengan Point Ratings / Factors Assesment.