SlideShare a Scribd company logo
By:
Ailin muvidah
Alda Rahma Putri
Dita Rakhmania Nurmasari
Ghina Salsabila Firdaus
Martha Ria Wijayanti
Flourine
Chlorine
Bromine
Iodine
Astatin
Cl
Br
I
At
F TOXIC, berbau
rangsang dan
menusuk.
Tapi,Setiap
komponen
punya banyak
fungsi dalam
kehidupan
sehari- hari.
Halogen golongan VII A
Sifat- sifat fisis dan kimia halogen
MARI BERPIKIR
 Semakin besar nomor atom
 Semakin banyak jumlah elektron
 Semakin besar jari- jari
- Semakin besar massa jenis
 Semakin besar titik didih
 Semakin besar titik cair
Cl
Br
I
At
F
MARI BERPIKIR
 Semakin besar nomor atom
 Semakin sukar menerima elektron
 Semakin kecil harga keelektronegatifan
 Semakin kecil kereaktifan halogenCl
Br
I
At
F
 Dalam bentuk unsur, halogen ( X) terdapat sebagai molekul
diatomik ( X2)
 Wujud halogen
Pada suhu kamar
Kelarutan halogen
 Semakin besar jari- jari
 Semakin berkurang kelarutan dalam air
halogen ( nonpolar) lebih mudah larut dalam
pelarut nonpolar
=> tetra klorida ( CCl4)
=> kloroform ( CHCl3)
hanya flourin yang langsung bereaksi
membentuk HF dan O2.
Cl
Br
I
At
F
Reaksi- reaksi halogen
 Dengan logam
halogen + logam = halida logam
Ca(s) + F2(g) --> CaF2(s)
Mg(s) + Cl2(g) --> MgCl2(s)
 Dengan hidrogen
halogen + halida = hidrogen halida
warning! Jangan pernah mereasikan F dan Cl dengan
hidrogen
 Dengan nonlogam dan metaloid tertentu
2B + 3X2  2BX2
Si + 2X2  SiX4
untuk forforus, arsen, dan antimon menghasilkan trihalida
Reaksi Halogen dengan Air
Halogen air dengan persamaan :
X2+H2O → 2HX+1/2 O2 (untuk flour)
Contoh :
 F2 + H2O → 2HF + 1/2O2
atau
 2F2 + 2H2O → 4HF + O2
X2+H2O→ HX+HXO (halogen selain flour)
 Cl2 + H2O → HCl + HClO
Reaksi halogen dengan basa
Dengan basa kuat (MOH) pada suhu dingin halogen ( X2 ) bereaksi
membentuk halida ( X- ) dan hipohalit ( XO-).
X2 + 2MOH → MX + MXO + H2O
misalnya :
Cl2 + 2NaOH → NaCl + NaClO + H2O
Cl2 + 2OH-→ Cl- + ClO- + H2O
Dengan basa kuat (MOH) pada suhu panas halogen ( X2 ) bereaksi
membentuk halida (X-) dan halat ( XO3
-).
3X2 + 6MOH → 5MX + MXO3 + 3H2O
misalnya :
3Cl2 + 6NaOH → 5NaCl + NaClO3 + 3H2O
3Cl2 + 6OH-→ 5Cl- + ClO3
- + 3H2O
Reaksi antarhalogen
Rumus : X2 + nY2→ 2XYn
(Y adalah halogen yang lebih elektronegatif dan n
adalah bilangan ganjil 1,3,5,7 ).
Contoh :
Cl2 + 3F2 → 2ClF3
Br2 + 5Cl2 → 2BrCl5
Daya oksidasi halogen
Daya oksidasi halogen dari atas ke bawah makin berkurang. Daya
oksidasi ini dapat dilihat dari harga potensial elektrodenya. Kekuatan
oksidator halogen menurun dari atas ke bawah dalam tabel periodik.
Hal ini dapat dilihat dari potensial reduksi standar :
Berdasarkan data potensial reduksi standar dapat disimpulkan
bahwa F2 merupakan oksidator paling kuat. Oleh karena itu, unsur
halogen dapat mengoksidasi halogen lain yang terletak di bawahnya
dalam tabel periodik, tetapi reaksi kembalinya tidak terjadi.
Kekuatan oksidator F2, Cl2, Br2, dan I2 dapat dilihat dari reaksi
antar halogen. Gas fluorin dapat mengoksidasi unsur-unsur halogen
yang berada di bawahnya.
F2 + 2e– → 2F– E° = +2,87 V
Cl2 + 2e– → 2Cl– E° = +1,36 V
Br2 + 2e– → 2Br– E° = +1,07 V
I2 + 2e– → 2I– E° = +0,54 V
F2(g) + 2Cl–(aq) → 2F–(aq) + Cl2(g)
F2(g) + 2Br–(aq) → 2F–(aq) + Br2(g)
F2(g) + 2l–(aq) → 2F–(aq) + l2(s)
 Berlangsung atau tidaknya suatu reaksi dapat dilihat dari
reaksi pendesakan halogen.
Contoh:
F2 + 2KCl → 2KF + Cl2
 Gas fluorin dalam keadaan bebas mampu mendesak ion Cl-
sehingga fluorin menjadi terikat (F- atau KF), sedangkan
klorin menjadi dalam keadaan bebas.
Cl2 + 2KF ( tidak dapat bereaksi )
 Klorin dalam keadaan bebas, tidak mampu mendesak ion
fluorin yang terikat.
2Br- + Cl2 → Br2 + 2Cl-
Br2 + 2Cl- → (tidak bereaksi)
Br2 + 2I- → 2Br- + I2
I2 + 2Br- → (tidak bereaksi)
Reaksi pendesakan antarhalogen
Reaksi antar halogen ini dapat disamakan dengan
proses redoks, di mana unsur yang lebih reaktif merupakan
oksidator, sedangkan unsur yang kurang reaktif
merupakan reduktor.
Reaksi pendesakkan terjadi jika halogen yang terletak
lebih atas dalam keadaan diatomik mampu mendesak ion
halogen dari garamnya yang terletak dibawahnya. Halogen
yang terletak lebih atas dalam golongan VII A merupakan
oksidator yang lebih kuat sehingga mampu mendesak ion
halogen (halogen terikat ) yang berada dibawahnya,
halogen yang terletak lebih dibawah tidak dapat mendesak
ion halogen yang berada diatasnya.
Halogen Manfaat
Fluor
Fluor membantu mencegah kerusakan gigi,
sehingga ditambahkan ke pasta gigi sebagai
senyawa natrium fluorida
Klorin
Klorin adalah bahan aktif dalam pemutih rumah
tangga. Ini akan menghapus noda dari pakaian. Hal
ini juga dapat digunakan untuk mendisinfeksi meja
dan permukaan lainnya.
Bromin
Bromin digunakan untuk memurnikan air di kolam
renang dan kolam air panas. Bereaksi dengan
bakteri dan kuman lain dan membuat mereka tidak
berbahaya.
Yodium
Yodium ditambahkan ke alkohol dan digunakan
sebagai antiseptik. Bereaksi dengan kuman pada
sayatan dan luka.
Contoh soal
1. Dari beberapa sifat unsur berikut ini: ( UN 2009)
1. dapat membentuk ion positif
2. keelektronegatifan besar
3. dapat membentuk asam kuat
4. bersifat amfotir dalam air
5. kurang reaktif terhadap unsur alkali
sifat unsur yang tepat untuk golongan halogen
adalah…
a. 1 dan 4 b. 1 dan 5 c. 2 dan 3
d. 3 dan 4 e. 4 dan 5
Jawaban : C
2. Di antara pernyataan berikut yang bukan merupakan
sifat halogen adalah …
a. Pada suhu kamar, F2 dan Cl2 berwujud gas
b. Unsur halogen merupakan oksidator
c. Unsur halogen selalu terdapat dalam bentuk
monoatomik
d. Pada suhu kamar, Br2 berwujud cair
e. Iodin mempunyai titik didih tertinggi di antara
unsur halogen lainnya.
Jawaban : C
3. Berikut beberapa sifat unsur: (Ujian Nasional 2012/2013)
(1) larut dalam air membentuk larutan basa;
(2) titik leleh tinggi;
(3) membentuk molekul diatomik;dan
(4) oksidator kuat.
Sifat unsur halogen terdapat pada nomor….
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 2 dan 3
D. 2 dan 4
E. 3 dan 4
Jawaban : E
4. Dalam suatu golongan, dari atas ke bawah sifat
oksidator halogen semakin lemah, berarti harga Eo
reduksi dari unsur halogen… ( UAN 2005)
a. F2<I2
b. Br2<F2
c. Cl2<I2
d. Cl2<Br2
e. I2<Cl2
Jawaban : E
5.Di antara reaksi berikut ini, yang tidak dapat
berlangsung spontan adalah …
A. 2Cl- + Br2 —> Cl2 + 2Br
B. Br2 + 2I- —> 2Br- + I2
C. F2 + 2Cl- —> 2F- + Cl2
D. 2Br- + I2 —> Br2 + 2I-
E. 2I- + Cl2 —> I2 + 2Cl-
Jawaban : E
6.Dengan menggunakan nilai potensial elektrodenya
(E0), tentukan reaksi berikut yang dapat berlangsung
F2 (g) + Cl- (aq) 
Cl2 (g) + I- (aq) 
Cl2 (g) + F- (aq) 
Br2 (g) + Cl- (aq) 

More Related Content

What's hot

Golongan VIIA (HALOGEN)
Golongan VIIA (HALOGEN)Golongan VIIA (HALOGEN)
Golongan VIIA (HALOGEN)
Jujun Muhamad Jubaerudin
 
Kimia halogen 5
Kimia halogen 5Kimia halogen 5
Kimia halogen 5
Brawijaya University
 
Reaksi Osidas Dan Reduksi PPT
Reaksi Osidas Dan Reduksi PPTReaksi Osidas Dan Reduksi PPT
Reaksi Osidas Dan Reduksi PPT
Puswita Septia Usman
 
Kegunaan dan Dampak Unsur/Senyawa bagi Manusia dan Lingkungan
Kegunaan dan Dampak Unsur/Senyawa bagi Manusia dan LingkunganKegunaan dan Dampak Unsur/Senyawa bagi Manusia dan Lingkungan
Kegunaan dan Dampak Unsur/Senyawa bagi Manusia dan Lingkungan
Dwi Nirwana_Chemistry
 
Makalah halogen
Makalah halogenMakalah halogen
Makalah halogen
Agung Prass
 
Kimia Unsur - Periode 3
Kimia Unsur - Periode 3Kimia Unsur - Periode 3
Kimia Unsur - Periode 3
FiKi_16
 
Reaksi unsur golongan II A
Reaksi unsur golongan II AReaksi unsur golongan II A
Reaksi unsur golongan II A
Yuke Puspita
 
HALOGEN
HALOGENHALOGEN
HALOGEN
Andi Risal
 
Golongan vii a halogen
Golongan vii a halogenGolongan vii a halogen
Golongan vii a halogen
ila ila
 
Kimia Asek PPT Kesetimbangan Kimia Cekidot
Kimia Asek PPT Kesetimbangan Kimia CekidotKimia Asek PPT Kesetimbangan Kimia Cekidot
Kimia Asek PPT Kesetimbangan Kimia Cekidot
Bronika Septiani Sianturi
 
Kimia Unsur Golongan Alkali "Sifat,Kelimpahan ,Kegunaan dan prosesPembuatan"
Kimia Unsur Golongan Alkali "Sifat,Kelimpahan ,Kegunaan dan prosesPembuatan"Kimia Unsur Golongan Alkali "Sifat,Kelimpahan ,Kegunaan dan prosesPembuatan"
Kimia Unsur Golongan Alkali "Sifat,Kelimpahan ,Kegunaan dan prosesPembuatan"
Eva Rahma Indriyani
 
Kelimpahan unsur unsur di alam dan halogen
Kelimpahan unsur unsur di alam dan halogenKelimpahan unsur unsur di alam dan halogen
Kelimpahan unsur unsur di alam dan halogen
nailaamaliaa
 
Alkali tanah
Alkali tanahAlkali tanah
Alkali tanah
Riana Indah
 
Kimia Unsur : Gas Mulia - Golongan VIII A
Kimia Unsur : Gas Mulia - Golongan VIII AKimia Unsur : Gas Mulia - Golongan VIII A
Kimia Unsur : Gas Mulia - Golongan VIII A
Aditya Hidayatullah
 
Kimia Organik (Alkohol dan eter)
Kimia Organik (Alkohol dan eter) Kimia Organik (Alkohol dan eter)
Kimia Organik (Alkohol dan eter)
nailaamaliaa
 
Kimia Unsur: Halogen
Kimia Unsur: HalogenKimia Unsur: Halogen
Kimia Unsur: Halogen
Faiz Ahmad Ghozy
 
Pemisahan kation gol. ii
Pemisahan kation gol. iiPemisahan kation gol. ii
Pemisahan kation gol. iiKustian Permana
 
100 soal kimia karbon
100 soal kimia karbon 100 soal kimia karbon
100 soal kimia karbon
Pakardan Tea
 

What's hot (20)

Golongan VIIA (HALOGEN)
Golongan VIIA (HALOGEN)Golongan VIIA (HALOGEN)
Golongan VIIA (HALOGEN)
 
Kimia halogen 5
Kimia halogen 5Kimia halogen 5
Kimia halogen 5
 
Reaksi Osidas Dan Reduksi PPT
Reaksi Osidas Dan Reduksi PPTReaksi Osidas Dan Reduksi PPT
Reaksi Osidas Dan Reduksi PPT
 
Kegunaan dan Dampak Unsur/Senyawa bagi Manusia dan Lingkungan
Kegunaan dan Dampak Unsur/Senyawa bagi Manusia dan LingkunganKegunaan dan Dampak Unsur/Senyawa bagi Manusia dan Lingkungan
Kegunaan dan Dampak Unsur/Senyawa bagi Manusia dan Lingkungan
 
Makalah halogen
Makalah halogenMakalah halogen
Makalah halogen
 
Kimia Unsur - Periode 3
Kimia Unsur - Periode 3Kimia Unsur - Periode 3
Kimia Unsur - Periode 3
 
Ppt gol iva
Ppt gol ivaPpt gol iva
Ppt gol iva
 
Reaksi unsur golongan II A
Reaksi unsur golongan II AReaksi unsur golongan II A
Reaksi unsur golongan II A
 
HALOGEN
HALOGENHALOGEN
HALOGEN
 
Golongan vii a halogen
Golongan vii a halogenGolongan vii a halogen
Golongan vii a halogen
 
Kimia Asek PPT Kesetimbangan Kimia Cekidot
Kimia Asek PPT Kesetimbangan Kimia CekidotKimia Asek PPT Kesetimbangan Kimia Cekidot
Kimia Asek PPT Kesetimbangan Kimia Cekidot
 
Kimia Unsur Golongan Alkali "Sifat,Kelimpahan ,Kegunaan dan prosesPembuatan"
Kimia Unsur Golongan Alkali "Sifat,Kelimpahan ,Kegunaan dan prosesPembuatan"Kimia Unsur Golongan Alkali "Sifat,Kelimpahan ,Kegunaan dan prosesPembuatan"
Kimia Unsur Golongan Alkali "Sifat,Kelimpahan ,Kegunaan dan prosesPembuatan"
 
Kelimpahan unsur unsur di alam dan halogen
Kelimpahan unsur unsur di alam dan halogenKelimpahan unsur unsur di alam dan halogen
Kelimpahan unsur unsur di alam dan halogen
 
Alkali tanah
Alkali tanahAlkali tanah
Alkali tanah
 
Kimia Unsur : Gas Mulia - Golongan VIII A
Kimia Unsur : Gas Mulia - Golongan VIII AKimia Unsur : Gas Mulia - Golongan VIII A
Kimia Unsur : Gas Mulia - Golongan VIII A
 
Kimia Organik (Alkohol dan eter)
Kimia Organik (Alkohol dan eter) Kimia Organik (Alkohol dan eter)
Kimia Organik (Alkohol dan eter)
 
Kimia Unsur: Halogen
Kimia Unsur: HalogenKimia Unsur: Halogen
Kimia Unsur: Halogen
 
Pemisahan kation gol. ii
Pemisahan kation gol. iiPemisahan kation gol. ii
Pemisahan kation gol. ii
 
Kimia unsur, Halogen
Kimia unsur, HalogenKimia unsur, Halogen
Kimia unsur, Halogen
 
100 soal kimia karbon
100 soal kimia karbon 100 soal kimia karbon
100 soal kimia karbon
 

Similar to Kimia - Halogen

Halogen edited
Halogen editedHalogen edited
Halogen edited
Rima Fidayani
 
Sifat fisik dan sifat kimia
Sifat fisik dan sifat kimiaSifat fisik dan sifat kimia
Sifat fisik dan sifat kimia
kevin_w
 
PPT KIMIA HALOGEN
PPT KIMIA HALOGENPPT KIMIA HALOGEN
PPT KIMIA HALOGEN
ShafrinaLee
 
Kimia unsur alkali, alkali tanah, halogen dan gas mulia
Kimia unsur alkali, alkali tanah, halogen dan gas muliaKimia unsur alkali, alkali tanah, halogen dan gas mulia
Kimia unsur alkali, alkali tanah, halogen dan gas mulia
Hariyani P
 
Halogen dan gas mulia
Halogen dan gas muliaHalogen dan gas mulia
Halogen dan gas muliaVJ Asenk
 
Kimia Unsur Halogen XII MIPA 5
Kimia Unsur Halogen XII MIPA 5Kimia Unsur Halogen XII MIPA 5
Kimia Unsur Halogen XII MIPA 5
BagasH1
 
SlideShare Unsur Kimia Halogen
SlideShare Unsur Kimia HalogenSlideShare Unsur Kimia Halogen
SlideShare Unsur Kimia Halogen
Dika Fiqri Jatmiko
 
Bab 3 kimia unsur kelas xii
Bab 3 kimia unsur kelas xiiBab 3 kimia unsur kelas xii
Bab 3 kimia unsur kelas xiiSinta Sry
 
Bab3kimiaunsurkelasxii 141109050000-conversion-gate02
Bab3kimiaunsurkelasxii 141109050000-conversion-gate02Bab3kimiaunsurkelasxii 141109050000-conversion-gate02
Bab3kimiaunsurkelasxii 141109050000-conversion-gate02sanoptri
 
Bab3 kimia unsur | Kimia Kelas XII
Bab3 kimia unsur | Kimia Kelas XIIBab3 kimia unsur | Kimia Kelas XII
Bab3 kimia unsur | Kimia Kelas XII
Bayu Ariantika Irsan
 
Bab 3 kimia unsur
Bab 3 kimia unsurBab 3 kimia unsur
Bab 3 kimia unsur
wafiqasfari
 
Chemistry of halogen
Chemistry of halogenChemistry of halogen
Chemistry of halogen
Rinda Hendrika
 
Halogen
HalogenHalogen
Halogen
Su To
 

Similar to Kimia - Halogen (20)

Halogen edited
Halogen editedHalogen edited
Halogen edited
 
Sifat fisik dan sifat kimia
Sifat fisik dan sifat kimiaSifat fisik dan sifat kimia
Sifat fisik dan sifat kimia
 
UNSUR HALOGEN KIMIA SMA
UNSUR HALOGEN KIMIA SMAUNSUR HALOGEN KIMIA SMA
UNSUR HALOGEN KIMIA SMA
 
PPT KIMIA HALOGEN
PPT KIMIA HALOGENPPT KIMIA HALOGEN
PPT KIMIA HALOGEN
 
HALOGEN
HALOGENHALOGEN
HALOGEN
 
Tugas kimia merry
Tugas kimia merryTugas kimia merry
Tugas kimia merry
 
Kimia unsur alkali, alkali tanah, halogen dan gas mulia
Kimia unsur alkali, alkali tanah, halogen dan gas muliaKimia unsur alkali, alkali tanah, halogen dan gas mulia
Kimia unsur alkali, alkali tanah, halogen dan gas mulia
 
Halogen dan gas mulia
Halogen dan gas muliaHalogen dan gas mulia
Halogen dan gas mulia
 
Halogen
HalogenHalogen
Halogen
 
Kimia Unsur Halogen XII MIPA 5
Kimia Unsur Halogen XII MIPA 5Kimia Unsur Halogen XII MIPA 5
Kimia Unsur Halogen XII MIPA 5
 
SlideShare Unsur Kimia Halogen
SlideShare Unsur Kimia HalogenSlideShare Unsur Kimia Halogen
SlideShare Unsur Kimia Halogen
 
Bab 3 kimia unsur kelas xii
Bab 3 kimia unsur kelas xiiBab 3 kimia unsur kelas xii
Bab 3 kimia unsur kelas xii
 
Bab3kimiaunsurkelasxii 141109050000-conversion-gate02
Bab3kimiaunsurkelasxii 141109050000-conversion-gate02Bab3kimiaunsurkelasxii 141109050000-conversion-gate02
Bab3kimiaunsurkelasxii 141109050000-conversion-gate02
 
Bab3 kimi
Bab3 kimiBab3 kimi
Bab3 kimi
 
Bab3 kimia unsur | Kimia Kelas XII
Bab3 kimia unsur | Kimia Kelas XIIBab3 kimia unsur | Kimia Kelas XII
Bab3 kimia unsur | Kimia Kelas XII
 
Bab 3 kimia unsur
Bab 3 kimia unsurBab 3 kimia unsur
Bab 3 kimia unsur
 
unsur unsur halogen
unsur unsur halogenunsur unsur halogen
unsur unsur halogen
 
Unsur Kimia Halogen
Unsur Kimia HalogenUnsur Kimia Halogen
Unsur Kimia Halogen
 
Chemistry of halogen
Chemistry of halogenChemistry of halogen
Chemistry of halogen
 
Halogen
HalogenHalogen
Halogen
 

More from Hendro Hartono

Kimia - Redoks - Hukum Faraday
Kimia - Redoks - Hukum FaradayKimia - Redoks - Hukum Faraday
Kimia - Redoks - Hukum Faraday
Hendro Hartono
 
Kimia - Redoks - Manfaat Sel Elektrolisis
Kimia - Redoks - Manfaat Sel ElektrolisisKimia - Redoks - Manfaat Sel Elektrolisis
Kimia - Redoks - Manfaat Sel Elektrolisis
Hendro Hartono
 
Kimia - Redoks - Sel Volta Bagian 2
Kimia - Redoks - Sel Volta Bagian 2Kimia - Redoks - Sel Volta Bagian 2
Kimia - Redoks - Sel Volta Bagian 2
Hendro Hartono
 
Kimia - Redoks - Menyetarakan Reaksi Redoks dengan Metode Setengah Reaksi
Kimia - Redoks - Menyetarakan Reaksi Redoks dengan Metode Setengah ReaksiKimia - Redoks - Menyetarakan Reaksi Redoks dengan Metode Setengah Reaksi
Kimia - Redoks - Menyetarakan Reaksi Redoks dengan Metode Setengah Reaksi
Hendro Hartono
 
Biologi - Annelida
Biologi - AnnelidaBiologi - Annelida
Biologi - Annelida
Hendro Hartono
 
Kimia - Alkali
Kimia - AlkaliKimia - Alkali
Kimia - Alkali
Hendro Hartono
 
PAI : Zina, Dalil, serta Hukumnya
PAI : Zina, Dalil, serta HukumnyaPAI : Zina, Dalil, serta Hukumnya
PAI : Zina, Dalil, serta Hukumnya
Hendro Hartono
 
Penyakit Pada Sistem Reproduksi
Penyakit Pada Sistem ReproduksiPenyakit Pada Sistem Reproduksi
Penyakit Pada Sistem Reproduksi
Hendro Hartono
 
Sistem Ekskresi Manusia_Ginjal
Sistem Ekskresi Manusia_GinjalSistem Ekskresi Manusia_Ginjal
Sistem Ekskresi Manusia_GinjalHendro Hartono
 

More from Hendro Hartono (9)

Kimia - Redoks - Hukum Faraday
Kimia - Redoks - Hukum FaradayKimia - Redoks - Hukum Faraday
Kimia - Redoks - Hukum Faraday
 
Kimia - Redoks - Manfaat Sel Elektrolisis
Kimia - Redoks - Manfaat Sel ElektrolisisKimia - Redoks - Manfaat Sel Elektrolisis
Kimia - Redoks - Manfaat Sel Elektrolisis
 
Kimia - Redoks - Sel Volta Bagian 2
Kimia - Redoks - Sel Volta Bagian 2Kimia - Redoks - Sel Volta Bagian 2
Kimia - Redoks - Sel Volta Bagian 2
 
Kimia - Redoks - Menyetarakan Reaksi Redoks dengan Metode Setengah Reaksi
Kimia - Redoks - Menyetarakan Reaksi Redoks dengan Metode Setengah ReaksiKimia - Redoks - Menyetarakan Reaksi Redoks dengan Metode Setengah Reaksi
Kimia - Redoks - Menyetarakan Reaksi Redoks dengan Metode Setengah Reaksi
 
Biologi - Annelida
Biologi - AnnelidaBiologi - Annelida
Biologi - Annelida
 
Kimia - Alkali
Kimia - AlkaliKimia - Alkali
Kimia - Alkali
 
PAI : Zina, Dalil, serta Hukumnya
PAI : Zina, Dalil, serta HukumnyaPAI : Zina, Dalil, serta Hukumnya
PAI : Zina, Dalil, serta Hukumnya
 
Penyakit Pada Sistem Reproduksi
Penyakit Pada Sistem ReproduksiPenyakit Pada Sistem Reproduksi
Penyakit Pada Sistem Reproduksi
 
Sistem Ekskresi Manusia_Ginjal
Sistem Ekskresi Manusia_GinjalSistem Ekskresi Manusia_Ginjal
Sistem Ekskresi Manusia_Ginjal
 

Recently uploaded

Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptxRefleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
SholahuddinAslam
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Eldi Mardiansyah
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
PreddySilitonga
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
GuneriHollyIrda
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptxPOKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
KotogadangKependuduk
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
jaya35ml2
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 
Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...
Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...
Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...
Tata Naipospos
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
asepridwan50
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
nimah111
 

Recently uploaded (20)

Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptxRefleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptxPOKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 
Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...
Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...
Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
 

Kimia - Halogen

  • 1. By: Ailin muvidah Alda Rahma Putri Dita Rakhmania Nurmasari Ghina Salsabila Firdaus Martha Ria Wijayanti
  • 2. Flourine Chlorine Bromine Iodine Astatin Cl Br I At F TOXIC, berbau rangsang dan menusuk. Tapi,Setiap komponen punya banyak fungsi dalam kehidupan sehari- hari.
  • 4. Sifat- sifat fisis dan kimia halogen
  • 5. MARI BERPIKIR  Semakin besar nomor atom  Semakin banyak jumlah elektron  Semakin besar jari- jari - Semakin besar massa jenis  Semakin besar titik didih  Semakin besar titik cair Cl Br I At F
  • 6. MARI BERPIKIR  Semakin besar nomor atom  Semakin sukar menerima elektron  Semakin kecil harga keelektronegatifan  Semakin kecil kereaktifan halogenCl Br I At F
  • 7.  Dalam bentuk unsur, halogen ( X) terdapat sebagai molekul diatomik ( X2)  Wujud halogen Pada suhu kamar
  • 8. Kelarutan halogen  Semakin besar jari- jari  Semakin berkurang kelarutan dalam air halogen ( nonpolar) lebih mudah larut dalam pelarut nonpolar => tetra klorida ( CCl4) => kloroform ( CHCl3) hanya flourin yang langsung bereaksi membentuk HF dan O2. Cl Br I At F
  • 9. Reaksi- reaksi halogen  Dengan logam halogen + logam = halida logam Ca(s) + F2(g) --> CaF2(s) Mg(s) + Cl2(g) --> MgCl2(s)  Dengan hidrogen halogen + halida = hidrogen halida warning! Jangan pernah mereasikan F dan Cl dengan hidrogen  Dengan nonlogam dan metaloid tertentu 2B + 3X2  2BX2 Si + 2X2  SiX4 untuk forforus, arsen, dan antimon menghasilkan trihalida
  • 10. Reaksi Halogen dengan Air Halogen air dengan persamaan : X2+H2O → 2HX+1/2 O2 (untuk flour) Contoh :  F2 + H2O → 2HF + 1/2O2 atau  2F2 + 2H2O → 4HF + O2 X2+H2O→ HX+HXO (halogen selain flour)  Cl2 + H2O → HCl + HClO
  • 11. Reaksi halogen dengan basa Dengan basa kuat (MOH) pada suhu dingin halogen ( X2 ) bereaksi membentuk halida ( X- ) dan hipohalit ( XO-). X2 + 2MOH → MX + MXO + H2O misalnya : Cl2 + 2NaOH → NaCl + NaClO + H2O Cl2 + 2OH-→ Cl- + ClO- + H2O Dengan basa kuat (MOH) pada suhu panas halogen ( X2 ) bereaksi membentuk halida (X-) dan halat ( XO3 -). 3X2 + 6MOH → 5MX + MXO3 + 3H2O misalnya : 3Cl2 + 6NaOH → 5NaCl + NaClO3 + 3H2O 3Cl2 + 6OH-→ 5Cl- + ClO3 - + 3H2O
  • 12. Reaksi antarhalogen Rumus : X2 + nY2→ 2XYn (Y adalah halogen yang lebih elektronegatif dan n adalah bilangan ganjil 1,3,5,7 ). Contoh : Cl2 + 3F2 → 2ClF3 Br2 + 5Cl2 → 2BrCl5
  • 13. Daya oksidasi halogen Daya oksidasi halogen dari atas ke bawah makin berkurang. Daya oksidasi ini dapat dilihat dari harga potensial elektrodenya. Kekuatan oksidator halogen menurun dari atas ke bawah dalam tabel periodik. Hal ini dapat dilihat dari potensial reduksi standar : Berdasarkan data potensial reduksi standar dapat disimpulkan bahwa F2 merupakan oksidator paling kuat. Oleh karena itu, unsur halogen dapat mengoksidasi halogen lain yang terletak di bawahnya dalam tabel periodik, tetapi reaksi kembalinya tidak terjadi. Kekuatan oksidator F2, Cl2, Br2, dan I2 dapat dilihat dari reaksi antar halogen. Gas fluorin dapat mengoksidasi unsur-unsur halogen yang berada di bawahnya. F2 + 2e– → 2F– E° = +2,87 V Cl2 + 2e– → 2Cl– E° = +1,36 V Br2 + 2e– → 2Br– E° = +1,07 V I2 + 2e– → 2I– E° = +0,54 V
  • 14. F2(g) + 2Cl–(aq) → 2F–(aq) + Cl2(g) F2(g) + 2Br–(aq) → 2F–(aq) + Br2(g) F2(g) + 2l–(aq) → 2F–(aq) + l2(s)
  • 15.  Berlangsung atau tidaknya suatu reaksi dapat dilihat dari reaksi pendesakan halogen. Contoh: F2 + 2KCl → 2KF + Cl2  Gas fluorin dalam keadaan bebas mampu mendesak ion Cl- sehingga fluorin menjadi terikat (F- atau KF), sedangkan klorin menjadi dalam keadaan bebas. Cl2 + 2KF ( tidak dapat bereaksi )  Klorin dalam keadaan bebas, tidak mampu mendesak ion fluorin yang terikat. 2Br- + Cl2 → Br2 + 2Cl- Br2 + 2Cl- → (tidak bereaksi) Br2 + 2I- → 2Br- + I2 I2 + 2Br- → (tidak bereaksi)
  • 16. Reaksi pendesakan antarhalogen Reaksi antar halogen ini dapat disamakan dengan proses redoks, di mana unsur yang lebih reaktif merupakan oksidator, sedangkan unsur yang kurang reaktif merupakan reduktor. Reaksi pendesakkan terjadi jika halogen yang terletak lebih atas dalam keadaan diatomik mampu mendesak ion halogen dari garamnya yang terletak dibawahnya. Halogen yang terletak lebih atas dalam golongan VII A merupakan oksidator yang lebih kuat sehingga mampu mendesak ion halogen (halogen terikat ) yang berada dibawahnya, halogen yang terletak lebih dibawah tidak dapat mendesak ion halogen yang berada diatasnya.
  • 17. Halogen Manfaat Fluor Fluor membantu mencegah kerusakan gigi, sehingga ditambahkan ke pasta gigi sebagai senyawa natrium fluorida Klorin Klorin adalah bahan aktif dalam pemutih rumah tangga. Ini akan menghapus noda dari pakaian. Hal ini juga dapat digunakan untuk mendisinfeksi meja dan permukaan lainnya. Bromin Bromin digunakan untuk memurnikan air di kolam renang dan kolam air panas. Bereaksi dengan bakteri dan kuman lain dan membuat mereka tidak berbahaya. Yodium Yodium ditambahkan ke alkohol dan digunakan sebagai antiseptik. Bereaksi dengan kuman pada sayatan dan luka.
  • 18. Contoh soal 1. Dari beberapa sifat unsur berikut ini: ( UN 2009) 1. dapat membentuk ion positif 2. keelektronegatifan besar 3. dapat membentuk asam kuat 4. bersifat amfotir dalam air 5. kurang reaktif terhadap unsur alkali sifat unsur yang tepat untuk golongan halogen adalah… a. 1 dan 4 b. 1 dan 5 c. 2 dan 3 d. 3 dan 4 e. 4 dan 5
  • 20. 2. Di antara pernyataan berikut yang bukan merupakan sifat halogen adalah … a. Pada suhu kamar, F2 dan Cl2 berwujud gas b. Unsur halogen merupakan oksidator c. Unsur halogen selalu terdapat dalam bentuk monoatomik d. Pada suhu kamar, Br2 berwujud cair e. Iodin mempunyai titik didih tertinggi di antara unsur halogen lainnya.
  • 22. 3. Berikut beberapa sifat unsur: (Ujian Nasional 2012/2013) (1) larut dalam air membentuk larutan basa; (2) titik leleh tinggi; (3) membentuk molekul diatomik;dan (4) oksidator kuat. Sifat unsur halogen terdapat pada nomor…. A. 1 dan 2 B. 1 dan 3 C. 2 dan 3 D. 2 dan 4 E. 3 dan 4
  • 24. 4. Dalam suatu golongan, dari atas ke bawah sifat oksidator halogen semakin lemah, berarti harga Eo reduksi dari unsur halogen… ( UAN 2005) a. F2<I2 b. Br2<F2 c. Cl2<I2 d. Cl2<Br2 e. I2<Cl2
  • 26. 5.Di antara reaksi berikut ini, yang tidak dapat berlangsung spontan adalah … A. 2Cl- + Br2 —> Cl2 + 2Br B. Br2 + 2I- —> 2Br- + I2 C. F2 + 2Cl- —> 2F- + Cl2 D. 2Br- + I2 —> Br2 + 2I- E. 2I- + Cl2 —> I2 + 2Cl-
  • 28. 6.Dengan menggunakan nilai potensial elektrodenya (E0), tentukan reaksi berikut yang dapat berlangsung F2 (g) + Cl- (aq)  Cl2 (g) + I- (aq)  Cl2 (g) + F- (aq)  Br2 (g) + Cl- (aq) 