SlideShare a Scribd company logo
Inovasi Pelayanan Publik
untuk Kelurahan
Dr.	
  Tri	
  Widodo	
  W.	
  Utomo,	
  SH.,MA
Deputi Kajian Kebijakan dan Inovsi Administrasi
Negara	
  LAN-­‐RI
PEDULI
INOVATIF
INTEGRITAS PROFESIONAL
Disampaikan padaWorkshop Inovasi Pelayanan Publik untuk
Kelurahan, diselenggarakan oleh BPSDM Provinsi Jambi
24 Februari 2021
Potret Pelayanan Publik
Kerangka Kebijakan
Inovasi Daerah
Ps.	
  7
KDH
DPRD
OPD
ASN
Masy
One	
  Agency	
  One	
  
Innovation
One	
  ASN	
  One	
  
Innovation
Sumber: UU	
  No.	
  38/2017	
  tentang Inovasi daerah,	
  dan
Deputi Pelayanan Publik Kemenpan RB,	
  2020
“Segala bentuk
pembaharuan dalam
penyelenggaraan Pemda”	
  
(UU	
  No.	
  23/2014)
Arahan Presiden untuk Berinovasi
Indeks Inovasi Jambi 2019-2020 (IGA Kemendagri)
10 8
Skor:	
  9.580
(Sangat Inovatif)
Skor:	
  5.244
(Sangat Inovatif)
2019 2020
Saatnya Kelurahan Berinovasi
Salah	
  satu Kelurahan yang	
  berada di	
  Kota	
  Denpasar	
  berhasil
memenangkan perlombaan antar Kelurahan Tingkat	
  Nasional	
  
sebagai Juara I.	
  Prestasi yang	
  berhasil diraih Kelurahan Penatih
mengungguli Kelurahan Rejowinangun,	
  Yogyakarta dan
Kelurahan Jatimurni,	
  Bekasi. Dalam lomba ini terdapat 3	
  
inovasi yang	
  dibuat:
1. Pelayanan publik dengan Sipena (Sistem Pelayanan
Penatih)	
  yaitu dengan tiga kali	
  klik surat yang	
  dimohon
masyarakat bisa diselesaikan secara cepat dan tepat.
2. Banjar	
  Hijau dimana setiap rumah tinggal ada tanaman
obat,	
  upakara dan tanaman langka.	
  Inovasi ini juga disertai
pengolahan sampah dengan swakelola dan harus ada Bank	
  
Sampah setiap rumah.	
  
3. Inovasi PKK	
  yang	
  bekerjasama dengan Bank	
  Sampah.
Saatnya Kelurahan Berinovasi
1. Sistem Layanan Online	
  Kelurahan (Siloka),	
  mampu memangkas transaksi
fisik dalam mengurus Adminduk.	
  Masyarakat bisa mengurusnya di	
  rumah.
2. Pelayanan publik di	
  Balai RW.	
  Balai RW	
  difungsikan sama seperti kantor
kelurahan yang	
  beroperasi dari pukul 08.00	
  WIB	
  sampai pukul 14.00.
3. Pemasangan portal	
  yang	
  tersambung dengan CCTV	
  yang	
  bisa diakses lewat
ponsel warga,	
  untuk memerangi aksi tindak kejahatan.	
  
4. Pemanfaatan alat Incenerator penghancur sampah yang	
  dapat mereduksi
hingga 400	
  kilogram	
  sampah rumah tangga.
Saatnya Kelurahan Berinovasi
1. Inovasi Mpok Sinah Klamben (Kelompok
Seni dan Usaha	
  Menengah Mangkubumen),	
  
2. Inovasi Mangku Lawren (Mangkubumen
Lawan Rentenir),
3. Inovasi Mangku Dolah (Mangkubumen
Dolanan Bocah).
Inovasi Kota Sorong Berbasis Kampung/Kelurahan
Inovasi Bidang Kominfo Berbasis Kampung/Kelurahan
Kampung Melek Internet	
  
(DEMIT)
Desa Ketitang Lor,	
  Kec.	
  Bojong,	
  
Pekalongan
Kampung Cyber
Kel.	
  Taman	
  Sari,	
  Yogyakarta
Kampung Media
Mataram NTB
Kampung Blogger
Desa Menowo,	
  Magelang
E-­‐Village	
  Budgeting
Banyuwangi
Kab. Banjar: Inovasi Kampung/Kelurahan Berbasis SDA
Kab. Cilacap: Kampung Entreprenur Berbasis SDA
Sumber:	
  Street	
  Level	
  Innovation,	
  Deputi Inovasi Administrasi Negara	
  LAN,	
  2016
Mesin	
  Pengolahan	
  Tepung	
  
Tapioka, Desa	
  Bengbulang
Kawasan	
  Ternak	
  Kambing	
  
Terintegrasi	
  (KateKate), Desa	
  
Tayem	
  Timur
Jahe Minuman Segar (Jamin
Segar) di Desa Sidamulya
Kab. Badung: Kampung/KelurahanTertib Administrasi
Sumber:	
  Street	
  Level	
  Innovation,	
  Deputi Inovasi Administrasi Negara	
  LAN,	
  2016
KALIBER (Kepala	
  Lingkungan	
  Bersatu)
Menyiapkan	
  satu	
  ruangan	
  dan	
  jam	
  
pelayanan	
  khusus	
  di	
  Kantor	
  Kelurahan,	
  
dimana Kepala Lingkungan saling
membantu satu sama lain (Kaliber)
sehingga proses	
  pelayanan bisa diselesaikan
dengan cepat,	
  sesuai	
  jam	
  pelayanan,	
  dan
terpusat di	
  Kantor	
  Kelurahan.	
  
SILAKU	
  (Silsilah Keluarga)
Rapat	
  pra penandatanganan berkas oleh Lurah yang	
  dihadiri	
  semua	
  ahli	
  waris	
  keluarga	
  yang	
  
mengajukan	
  permohonan	
  hak	
  milik,	
  kepala	
  lingkungan,	
  lurah, dan	
  kepala	
  seksi	
  pemerintahan,	
  
ketentraman	
  dan	
  ketertiban untuk memastikan tidak adanya tuntutan di	
  kemudian hari
TUMPANGI	
  (Tunggu Masa	
  Panggilan
Kami)
Penyampaian informasi	
  secara	
  aktif	
  
melalui	
  telepon	
  kepada	
  pemohon	
  
layanan	
  ketika	
  berkas	
  layanannya	
  sudah	
  
selesai	
  diproses	
  dan	
  dapat	
  diambil	
  
kembali (1-­‐2	
  hari kerja)
Semarang: Kampung Kumuh jadi Destinasi Wisata
Bantul: Selokan Bersih Produktif
Kebumen:
Batu Bata dari Sedimen Waduk dan Kampung Ikan Sidat
Kuncinya: Kreativitas
Berani Meninggalkan Rutinitas &
Business as Usual
Jika selama ini kita memulai hari
dengan segelas kopi,	
  cobalah
dengan orange	
  juice	
  …
Jika kita bangun selalu terlambat,	
  
paksakan bangun lebih cepat …
Jika kita bisa menghasilkan 1	
  produk
dalam 1	
  hari,	
  beranikan diri untuk
menghasilkan lebih …
Jika kita sering mengandalkan “ide	
  
terbaik”	
  untuk menjalankan tugas,	
  
sekali-­‐kali	
  gunakan “ide	
  terburuk”	
  
kita,	
  kemudian perhatikan apa yang	
  
terjadi …
è Intinya,	
  lakukan segala sesuatu
dengan cara baru,	
  cara berbeda,	
  
cara yang	
  memberikan pengalaman
&	
  pemahaman lebih baik !!
Jadilah “PemainTidakTerbatas”
Dimensi Finite Games Infinite Games
Tujuan Memenangkan &	
  mengakhiri
permainan
Melanjutkan &	
  mengabadikan
permainan
Sifat Memiliki batasan tertentu
(temporal,	
  spasial,	
  numerikal,	
  
metodikal)
Memiliki batasan yang	
  lebih
lunak namun kompleks,	
  shg
mengesankan “tanpa batas”
Fokus Komunitas (society) Peradaban (culture)
Dampak Menghambat kreativitas Mendorong kreativitas
Seluruh aspek kehidupan
adalah “game”, dan setiap
orang bisa menjadikannya
“finite” atau “infinite”
Contoh “PemainTidakTerbatas”
“Tenis adalah pelajaran
hidup bagi saya.	
  Tenis telah
membentuk karakter saya
sebagai atlet dan	
  manusia,	
  
melalui semua proses	
  yang	
  
saya jalani.	
  Itulah sebabnya,	
  
membuat rekor tak lagi
menjadi target	
  utama”
Kompas,	
  26-­‐02-­‐2020,	
  hal.	
  19
Nama: Novac Djokovic
Lahir: 22	
  Mei	
  1987	
  di	
  
Beograd,	
  Serbia.
Tinggal:	
  Monte	
  Carlo,	
  
Monaco.
Tinggi:	
  1,88	
  m	
  (6	
  ft	
  2	
  in).
Prestasi:	
  17	
  Grand	
  Slam;	
  
279	
  pekan Peringkat 1	
  
sejak 04-­‐07-­‐2004	
  (s/d	
  
Jan	
  2020).
Gotong Royong / Kolaborasi Mewujudkan Mimpi Bersama
Asal Mula:
“HELP, IETS ONTILBAARS” (Tolong, ada
barang yang tidak terangkat!) yang diteriakkan
oleh salah satu awak kapal milik VOC dan
seluruh awak saling bantu untuk mengangkat
barang. Konon terjadi pada abad 16-17, ketika
kapal milik VOC berlabuh di Tuban dan pada
saat bongkar muatan awak kapalnya
meneriakan kalimat tersebut.
Berinovasi Dengan CINTA
§ Setiap	
  orang	
  pasti	
  memiliki	
  alasan	
  mengapa	
  
mau	
  melakukan	
  perbuatan	
  tertentu.	
  IKIGAI
adalah	
  konsep	
  Jepang	
  yang	
  berarti	
  ”alasan	
  
atas	
  eksistensi	
  diri”.
§ Apapun	
  alasan	
  Anda,	
  pastikan	
  CINTA	
  sebagai	
  
alasan	
  yang	
  paling	
  mendasar	
  terhadap	
  
keberadaan	
  kita	
  &	
  terhadap	
  apapun	
  yang	
  kita	
  
lakukan	
  (termasuk	
  untuk	
  berinovasi).
§ Cinta	
  adalah	
  satu-­‐satunya	
  hal	
  yang	
  dapat	
  
membuat	
  PERBEDAAN.	
  Cinta	
  adalah	
  unsur	
  
yang	
  mampu	
  membuat	
  seseorang	
  rela	
  
bekerja	
  tanpa	
  pamrih	
  dan	
  berkorban	
  apapun.
§ Namun,	
  cinta	
  saja	
  tidak	
  cukup.	
  Ia	
  harus	
  
didampingi	
  dengan	
  kecakapan	
  dalam	
  
melakukan	
  sesuatu.	
  Kombinasi	
  Cinta	
  +	
  
kecakapan	
  adalah	
  PASSION.
Epilog
¡ Tidak ada desa/daerah yang	
  tidak punya sumber
daya,	
  yang	
  ada adalah desa/daerah pada kurang
mengenali sumber dayanya.	
  
¡ Tidak ada desa/daerah tertinggal/miskin,	
  yang	
  
ada adalah desa/daerah yang	
  belum mampu
mengoptimalkan sumber daya alamnya,	
  sekecil
apapun itu.
¡ Mengenali potensi sumber daya yang	
  dimiliki dan
mengoptimalkan adalah entry	
  point	
  untuk
melakukan inovasi guna mengakselerasi
kesejahteraan masyarakat.
¡ Kemauan dan kemampuan untuk memberi nilai
tambah (kreativitas)	
  terhadap SDA	
  menjadi kata	
  
kunci kemajuan desa/daerah.
“Rumah Kurcaci”	
  Dusun	
  Grendel,	
  Desa Punong,	
  
Kec.	
  Pakis,	
  Kab. Magelang
Terima Kasih ...
Inovasi Kelurahan adalah Kunci Mewujudkan Daerah	
  
yang	
  Maju dan Masyarakat yang	
  Sejahtera	
  !!
PEDULI
INOVATIF
INTEGRITAS PROFESIONAL

More Related Content

What's hot

Konsep Pembangunan Kawasan Perdesaan
Konsep Pembangunan Kawasan PerdesaanKonsep Pembangunan Kawasan Perdesaan
Konsep Pembangunan Kawasan Perdesaan
Aulia Arif
 
Grand Design Pembangunan ASN 2020 - 2025
Grand Design Pembangunan ASN 2020 - 2025Grand Design Pembangunan ASN 2020 - 2025
Grand Design Pembangunan ASN 2020 - 2025
Ridho Fitrah Hyzkia
 
Konsep Reformasi Birokrasi & Inovasi
Konsep Reformasi Birokrasi & InovasiKonsep Reformasi Birokrasi & Inovasi
Konsep Reformasi Birokrasi & Inovasi
Tri Widodo W. UTOMO
 
Pemberdayaan Masyarakat Desa
Pemberdayaan Masyarakat DesaPemberdayaan Masyarakat Desa
Pemberdayaan Masyarakat Desa
Dadang Solihin
 
Materi Direktur Jenderal Bina Pembangunan Daerah dan Launching Permendagr...
Materi Direktur Jenderal Bina Pembangunan Daerah  dan   Launching  Permendagr...Materi Direktur Jenderal Bina Pembangunan Daerah  dan   Launching  Permendagr...
Materi Direktur Jenderal Bina Pembangunan Daerah dan Launching Permendagr...
Muh Saleh
 
Optimalisasi peran & fungsi camat dlm pelayanan publik september 2007
Optimalisasi peran  & fungsi camat dlm pelayanan publik  september 2007Optimalisasi peran  & fungsi camat dlm pelayanan publik  september 2007
Optimalisasi peran & fungsi camat dlm pelayanan publik september 2007Yudhi Aldriand
 
Teknis Penyusunan RPJMD
Teknis Penyusunan RPJMD Teknis Penyusunan RPJMD
Teknis Penyusunan RPJMD
Dadang Solihin
 
Peta proses bisnis permen panrb no 19 tahun 2018
Peta proses bisnis   permen panrb no 19 tahun 2018Peta proses bisnis   permen panrb no 19 tahun 2018
Peta proses bisnis permen panrb no 19 tahun 2018
Dr. Zar Rdj
 
19. agenda iii pka-bahan tayang akuntabilitas kinerja-
19. agenda iii pka-bahan tayang akuntabilitas kinerja-19. agenda iii pka-bahan tayang akuntabilitas kinerja-
19. agenda iii pka-bahan tayang akuntabilitas kinerja-
temanna #LABEDDU
 
KEBIJAKAN PENGEMBANGAN KOMPETENSI SUMBER DAYA APARATUR
KEBIJAKAN PENGEMBANGAN KOMPETENSI SUMBER DAYA APARATURKEBIJAKAN PENGEMBANGAN KOMPETENSI SUMBER DAYA APARATUR
KEBIJAKAN PENGEMBANGAN KOMPETENSI SUMBER DAYA APARATUR
Tri Widodo W. UTOMO
 
Reformasi Diklat ASN Terintegrasi Melalui ASN Corporate University
Reformasi Diklat ASN Terintegrasi Melalui ASN Corporate UniversityReformasi Diklat ASN Terintegrasi Melalui ASN Corporate University
Reformasi Diklat ASN Terintegrasi Melalui ASN Corporate University
Coach RFIRMANS
 
2. Kemendes - Prioritas Penggunaan Dana Desa Tahun 2024.pptx
2. Kemendes - Prioritas Penggunaan Dana Desa Tahun 2024.pptx2. Kemendes - Prioritas Penggunaan Dana Desa Tahun 2024.pptx
2. Kemendes - Prioritas Penggunaan Dana Desa Tahun 2024.pptx
SuwantoSribhawono
 
Sistem Informasi Pemerintahan Daerah Kemendagri (SIPD)
Sistem Informasi Pemerintahan Daerah Kemendagri (SIPD)Sistem Informasi Pemerintahan Daerah Kemendagri (SIPD)
Sistem Informasi Pemerintahan Daerah Kemendagri (SIPD)
boenkredho
 
06 mei 2021, sambutan bupati acara rembuk stunting 2021
06 mei 2021, sambutan bupati acara rembuk stunting 202106 mei 2021, sambutan bupati acara rembuk stunting 2021
06 mei 2021, sambutan bupati acara rembuk stunting 2021
ShintaDevi11
 
Perumusan isu strategis
Perumusan isu strategisPerumusan isu strategis
Perumusan isu strategis
ardinmarL
 
Badan Usaha Milik Desa
Badan Usaha Milik DesaBadan Usaha Milik Desa
Badan Usaha Milik Desa
Formasi Org
 
RANCANGAN AKSI PERUBAHAN 2022.pptx
RANCANGAN AKSI PERUBAHAN 2022.pptxRANCANGAN AKSI PERUBAHAN 2022.pptx
RANCANGAN AKSI PERUBAHAN 2022.pptx
bertobodje
 
Presentasi Kegiatan PKK
Presentasi Kegiatan PKKPresentasi Kegiatan PKK
Presentasi Kegiatan PKK
sagittalnr
 
Penyusunan RENJA
Penyusunan RENJAPenyusunan RENJA
Penyusunan RENJA
93220872
 
Kerjasama Daerah2
Kerjasama Daerah2Kerjasama Daerah2
Kerjasama Daerah2suparmono
 

What's hot (20)

Konsep Pembangunan Kawasan Perdesaan
Konsep Pembangunan Kawasan PerdesaanKonsep Pembangunan Kawasan Perdesaan
Konsep Pembangunan Kawasan Perdesaan
 
Grand Design Pembangunan ASN 2020 - 2025
Grand Design Pembangunan ASN 2020 - 2025Grand Design Pembangunan ASN 2020 - 2025
Grand Design Pembangunan ASN 2020 - 2025
 
Konsep Reformasi Birokrasi & Inovasi
Konsep Reformasi Birokrasi & InovasiKonsep Reformasi Birokrasi & Inovasi
Konsep Reformasi Birokrasi & Inovasi
 
Pemberdayaan Masyarakat Desa
Pemberdayaan Masyarakat DesaPemberdayaan Masyarakat Desa
Pemberdayaan Masyarakat Desa
 
Materi Direktur Jenderal Bina Pembangunan Daerah dan Launching Permendagr...
Materi Direktur Jenderal Bina Pembangunan Daerah  dan   Launching  Permendagr...Materi Direktur Jenderal Bina Pembangunan Daerah  dan   Launching  Permendagr...
Materi Direktur Jenderal Bina Pembangunan Daerah dan Launching Permendagr...
 
Optimalisasi peran & fungsi camat dlm pelayanan publik september 2007
Optimalisasi peran  & fungsi camat dlm pelayanan publik  september 2007Optimalisasi peran  & fungsi camat dlm pelayanan publik  september 2007
Optimalisasi peran & fungsi camat dlm pelayanan publik september 2007
 
Teknis Penyusunan RPJMD
Teknis Penyusunan RPJMD Teknis Penyusunan RPJMD
Teknis Penyusunan RPJMD
 
Peta proses bisnis permen panrb no 19 tahun 2018
Peta proses bisnis   permen panrb no 19 tahun 2018Peta proses bisnis   permen panrb no 19 tahun 2018
Peta proses bisnis permen panrb no 19 tahun 2018
 
19. agenda iii pka-bahan tayang akuntabilitas kinerja-
19. agenda iii pka-bahan tayang akuntabilitas kinerja-19. agenda iii pka-bahan tayang akuntabilitas kinerja-
19. agenda iii pka-bahan tayang akuntabilitas kinerja-
 
KEBIJAKAN PENGEMBANGAN KOMPETENSI SUMBER DAYA APARATUR
KEBIJAKAN PENGEMBANGAN KOMPETENSI SUMBER DAYA APARATURKEBIJAKAN PENGEMBANGAN KOMPETENSI SUMBER DAYA APARATUR
KEBIJAKAN PENGEMBANGAN KOMPETENSI SUMBER DAYA APARATUR
 
Reformasi Diklat ASN Terintegrasi Melalui ASN Corporate University
Reformasi Diklat ASN Terintegrasi Melalui ASN Corporate UniversityReformasi Diklat ASN Terintegrasi Melalui ASN Corporate University
Reformasi Diklat ASN Terintegrasi Melalui ASN Corporate University
 
2. Kemendes - Prioritas Penggunaan Dana Desa Tahun 2024.pptx
2. Kemendes - Prioritas Penggunaan Dana Desa Tahun 2024.pptx2. Kemendes - Prioritas Penggunaan Dana Desa Tahun 2024.pptx
2. Kemendes - Prioritas Penggunaan Dana Desa Tahun 2024.pptx
 
Sistem Informasi Pemerintahan Daerah Kemendagri (SIPD)
Sistem Informasi Pemerintahan Daerah Kemendagri (SIPD)Sistem Informasi Pemerintahan Daerah Kemendagri (SIPD)
Sistem Informasi Pemerintahan Daerah Kemendagri (SIPD)
 
06 mei 2021, sambutan bupati acara rembuk stunting 2021
06 mei 2021, sambutan bupati acara rembuk stunting 202106 mei 2021, sambutan bupati acara rembuk stunting 2021
06 mei 2021, sambutan bupati acara rembuk stunting 2021
 
Perumusan isu strategis
Perumusan isu strategisPerumusan isu strategis
Perumusan isu strategis
 
Badan Usaha Milik Desa
Badan Usaha Milik DesaBadan Usaha Milik Desa
Badan Usaha Milik Desa
 
RANCANGAN AKSI PERUBAHAN 2022.pptx
RANCANGAN AKSI PERUBAHAN 2022.pptxRANCANGAN AKSI PERUBAHAN 2022.pptx
RANCANGAN AKSI PERUBAHAN 2022.pptx
 
Presentasi Kegiatan PKK
Presentasi Kegiatan PKKPresentasi Kegiatan PKK
Presentasi Kegiatan PKK
 
Penyusunan RENJA
Penyusunan RENJAPenyusunan RENJA
Penyusunan RENJA
 
Kerjasama Daerah2
Kerjasama Daerah2Kerjasama Daerah2
Kerjasama Daerah2
 

Similar to Inovasi Pelayanan Publik untuk Kelurahan

Mewujudkan Desa Mandiri dengan Inovasi
Mewujudkan Desa Mandiri dengan InovasiMewujudkan Desa Mandiri dengan Inovasi
Mewujudkan Desa Mandiri dengan Inovasi
Tri Widodo W. UTOMO
 
Membangun Tanah Datar Sebagai Kabupaten Inovasi
Membangun Tanah Datar Sebagai Kabupaten InovasiMembangun Tanah Datar Sebagai Kabupaten Inovasi
Membangun Tanah Datar Sebagai Kabupaten Inovasi
Tri Widodo W. UTOMO
 
Inovasi & Entrepreneurship Aparat Pemdes
Inovasi & Entrepreneurship Aparat PemdesInovasi & Entrepreneurship Aparat Pemdes
Inovasi & Entrepreneurship Aparat Pemdes
Tri Widodo W. UTOMO
 
Model Inovasi Desa Untuk Optimalisasi Dana Desa
Model Inovasi Desa Untuk Optimalisasi Dana DesaModel Inovasi Desa Untuk Optimalisasi Dana Desa
Model Inovasi Desa Untuk Optimalisasi Dana Desa
Tri Widodo W. UTOMO
 
Street Level Innovation: Membangun Desa Dengan Inovasi
Street Level Innovation: Membangun Desa Dengan InovasiStreet Level Innovation: Membangun Desa Dengan Inovasi
Street Level Innovation: Membangun Desa Dengan Inovasi
Tri Widodo W. UTOMO
 
Villagepreneurship: Inovasi Pengembangan Desa Wira Usaha Berbasis Kolaborasi
Villagepreneurship: Inovasi Pengembangan Desa Wira Usaha Berbasis KolaborasiVillagepreneurship: Inovasi Pengembangan Desa Wira Usaha Berbasis Kolaborasi
Villagepreneurship: Inovasi Pengembangan Desa Wira Usaha Berbasis Kolaborasi
Tri Widodo W. UTOMO
 
Spirit Revolusi Mental Dalam Inovasi Pelayanan Publik
Spirit Revolusi Mental Dalam Inovasi Pelayanan Publik Spirit Revolusi Mental Dalam Inovasi Pelayanan Publik
Spirit Revolusi Mental Dalam Inovasi Pelayanan Publik
Tri Widodo W. UTOMO
 
Rap pembentukan desa wisata
Rap pembentukan desa wisataRap pembentukan desa wisata
Rap pembentukan desa wisata
kecamatansingorojo
 
Company profile legend tren
Company profile legend trenCompany profile legend tren
Company profile legend tren
ElianaLegend
 
KOTA PADANG BEDA
KOTA PADANG BEDAKOTA PADANG BEDA
Peran masyarakat dalam pelaksanaan lomba desa
Peran masyarakat dalam pelaksanaan lomba  desaPeran masyarakat dalam pelaksanaan lomba  desa
Peran masyarakat dalam pelaksanaan lomba desa
Nurbaiti Muhi
 
Yayasan Sahabat Kertas
Yayasan Sahabat Kertas Yayasan Sahabat Kertas
Yayasan Sahabat Kertas
gofursopyannadi
 
Success Story Ledokombo
Success Story LedokomboSuccess Story Ledokombo
Contoh proposal pkm yang didanai dikti
Contoh proposal pkm yang didanai diktiContoh proposal pkm yang didanai dikti
Contoh proposal pkm yang didanai dikti
PT. Likers Fice.com
 
Paparan ketua tim pkk teladan tahun 2012
Paparan ketua tim pkk teladan tahun 2012Paparan ketua tim pkk teladan tahun 2012
Paparan ketua tim pkk teladan tahun 2012
Kelurahan Manggarai Selatan
 
Inovasi Desa Berbasis Potensi dan Peran Motivator Desa
Inovasi Desa Berbasis Potensi dan Peran Motivator DesaInovasi Desa Berbasis Potensi dan Peran Motivator Desa
Inovasi Desa Berbasis Potensi dan Peran Motivator Desa
Tri Widodo W. UTOMO
 
Formulir kalpataru kophi
Formulir kalpataru kophiFormulir kalpataru kophi
Formulir kalpataru kophi
swirawan
 
PENGEMBANGAN-DESA-DIGITAL.pdf
PENGEMBANGAN-DESA-DIGITAL.pdfPENGEMBANGAN-DESA-DIGITAL.pdf
PENGEMBANGAN-DESA-DIGITAL.pdf
SansinoSansino
 
Program KIP (Kampung Improvement Program) berbasis Tridaya Studi Kasus Kampun...
Program KIP (Kampung Improvement Program) berbasis Tridaya Studi Kasus Kampun...Program KIP (Kampung Improvement Program) berbasis Tridaya Studi Kasus Kampun...
Program KIP (Kampung Improvement Program) berbasis Tridaya Studi Kasus Kampun...
windalimbanadi
 
Menggapai Ketapang Maju & Sejahtera dengan Inovasi
Menggapai Ketapang Maju & Sejahtera dengan InovasiMenggapai Ketapang Maju & Sejahtera dengan Inovasi
Menggapai Ketapang Maju & Sejahtera dengan Inovasi
Tri Widodo W. UTOMO
 

Similar to Inovasi Pelayanan Publik untuk Kelurahan (20)

Mewujudkan Desa Mandiri dengan Inovasi
Mewujudkan Desa Mandiri dengan InovasiMewujudkan Desa Mandiri dengan Inovasi
Mewujudkan Desa Mandiri dengan Inovasi
 
Membangun Tanah Datar Sebagai Kabupaten Inovasi
Membangun Tanah Datar Sebagai Kabupaten InovasiMembangun Tanah Datar Sebagai Kabupaten Inovasi
Membangun Tanah Datar Sebagai Kabupaten Inovasi
 
Inovasi & Entrepreneurship Aparat Pemdes
Inovasi & Entrepreneurship Aparat PemdesInovasi & Entrepreneurship Aparat Pemdes
Inovasi & Entrepreneurship Aparat Pemdes
 
Model Inovasi Desa Untuk Optimalisasi Dana Desa
Model Inovasi Desa Untuk Optimalisasi Dana DesaModel Inovasi Desa Untuk Optimalisasi Dana Desa
Model Inovasi Desa Untuk Optimalisasi Dana Desa
 
Street Level Innovation: Membangun Desa Dengan Inovasi
Street Level Innovation: Membangun Desa Dengan InovasiStreet Level Innovation: Membangun Desa Dengan Inovasi
Street Level Innovation: Membangun Desa Dengan Inovasi
 
Villagepreneurship: Inovasi Pengembangan Desa Wira Usaha Berbasis Kolaborasi
Villagepreneurship: Inovasi Pengembangan Desa Wira Usaha Berbasis KolaborasiVillagepreneurship: Inovasi Pengembangan Desa Wira Usaha Berbasis Kolaborasi
Villagepreneurship: Inovasi Pengembangan Desa Wira Usaha Berbasis Kolaborasi
 
Spirit Revolusi Mental Dalam Inovasi Pelayanan Publik
Spirit Revolusi Mental Dalam Inovasi Pelayanan Publik Spirit Revolusi Mental Dalam Inovasi Pelayanan Publik
Spirit Revolusi Mental Dalam Inovasi Pelayanan Publik
 
Rap pembentukan desa wisata
Rap pembentukan desa wisataRap pembentukan desa wisata
Rap pembentukan desa wisata
 
Company profile legend tren
Company profile legend trenCompany profile legend tren
Company profile legend tren
 
KOTA PADANG BEDA
KOTA PADANG BEDAKOTA PADANG BEDA
KOTA PADANG BEDA
 
Peran masyarakat dalam pelaksanaan lomba desa
Peran masyarakat dalam pelaksanaan lomba  desaPeran masyarakat dalam pelaksanaan lomba  desa
Peran masyarakat dalam pelaksanaan lomba desa
 
Yayasan Sahabat Kertas
Yayasan Sahabat Kertas Yayasan Sahabat Kertas
Yayasan Sahabat Kertas
 
Success Story Ledokombo
Success Story LedokomboSuccess Story Ledokombo
Success Story Ledokombo
 
Contoh proposal pkm yang didanai dikti
Contoh proposal pkm yang didanai diktiContoh proposal pkm yang didanai dikti
Contoh proposal pkm yang didanai dikti
 
Paparan ketua tim pkk teladan tahun 2012
Paparan ketua tim pkk teladan tahun 2012Paparan ketua tim pkk teladan tahun 2012
Paparan ketua tim pkk teladan tahun 2012
 
Inovasi Desa Berbasis Potensi dan Peran Motivator Desa
Inovasi Desa Berbasis Potensi dan Peran Motivator DesaInovasi Desa Berbasis Potensi dan Peran Motivator Desa
Inovasi Desa Berbasis Potensi dan Peran Motivator Desa
 
Formulir kalpataru kophi
Formulir kalpataru kophiFormulir kalpataru kophi
Formulir kalpataru kophi
 
PENGEMBANGAN-DESA-DIGITAL.pdf
PENGEMBANGAN-DESA-DIGITAL.pdfPENGEMBANGAN-DESA-DIGITAL.pdf
PENGEMBANGAN-DESA-DIGITAL.pdf
 
Program KIP (Kampung Improvement Program) berbasis Tridaya Studi Kasus Kampun...
Program KIP (Kampung Improvement Program) berbasis Tridaya Studi Kasus Kampun...Program KIP (Kampung Improvement Program) berbasis Tridaya Studi Kasus Kampun...
Program KIP (Kampung Improvement Program) berbasis Tridaya Studi Kasus Kampun...
 
Menggapai Ketapang Maju & Sejahtera dengan Inovasi
Menggapai Ketapang Maju & Sejahtera dengan InovasiMenggapai Ketapang Maju & Sejahtera dengan Inovasi
Menggapai Ketapang Maju & Sejahtera dengan Inovasi
 

More from Tri Widodo W. UTOMO

Pembangunan IKN sbg Strategi Penggerak Pemerataan
Pembangunan IKN sbg Strategi Penggerak PemerataanPembangunan IKN sbg Strategi Penggerak Pemerataan
Pembangunan IKN sbg Strategi Penggerak Pemerataan
Tri Widodo W. UTOMO
 
Visitasi Kepemimpinan Nasional - PKN Tingkat II
Visitasi Kepemimpinan Nasional - PKN Tingkat IIVisitasi Kepemimpinan Nasional - PKN Tingkat II
Visitasi Kepemimpinan Nasional - PKN Tingkat II
Tri Widodo W. UTOMO
 
NANI BILI Kabupaten Sorong Melalui Inovasi
NANI BILI Kabupaten Sorong Melalui InovasiNANI BILI Kabupaten Sorong Melalui Inovasi
NANI BILI Kabupaten Sorong Melalui Inovasi
Tri Widodo W. UTOMO
 
Inovasi Kebijakan dalam Administrasi Publik
Inovasi Kebijakan dalam Administrasi PublikInovasi Kebijakan dalam Administrasi Publik
Inovasi Kebijakan dalam Administrasi Publik
Tri Widodo W. UTOMO
 
Beyond IKK: Kualitas Kebijakan Kementerian Kesehatan
Beyond IKK: Kualitas Kebijakan Kementerian KesehatanBeyond IKK: Kualitas Kebijakan Kementerian Kesehatan
Beyond IKK: Kualitas Kebijakan Kementerian Kesehatan
Tri Widodo W. UTOMO
 
Strategi Kolaboratif untuk Inovasi Berkelanjutan
Strategi Kolaboratif untuk Inovasi BerkelanjutanStrategi Kolaboratif untuk Inovasi Berkelanjutan
Strategi Kolaboratif untuk Inovasi Berkelanjutan
Tri Widodo W. UTOMO
 
Inovasi Pelaksanaan Bangkom Berbasis Teknologi Informasi
Inovasi Pelaksanaan Bangkom Berbasis Teknologi InformasiInovasi Pelaksanaan Bangkom Berbasis Teknologi Informasi
Inovasi Pelaksanaan Bangkom Berbasis Teknologi Informasi
Tri Widodo W. UTOMO
 
Transformasi untuk LAN Semakin Berprestasi
Transformasi untuk LAN Semakin BerprestasiTransformasi untuk LAN Semakin Berprestasi
Transformasi untuk LAN Semakin Berprestasi
Tri Widodo W. UTOMO
 
Tata Kelola Kebijakan Berdasar Siklus Kebijakan
Tata Kelola Kebijakan Berdasar Siklus KebijakanTata Kelola Kebijakan Berdasar Siklus Kebijakan
Tata Kelola Kebijakan Berdasar Siklus Kebijakan
Tri Widodo W. UTOMO
 
Strategi Kebijakan Penguatan Netralitas ASN dalam Pemilu
Strategi Kebijakan Penguatan Netralitas ASN dalam PemiluStrategi Kebijakan Penguatan Netralitas ASN dalam Pemilu
Strategi Kebijakan Penguatan Netralitas ASN dalam Pemilu
Tri Widodo W. UTOMO
 
Pengelolaan Kinerja dalam Manajemen ASN
Pengelolaan Kinerja dalam Manajemen ASNPengelolaan Kinerja dalam Manajemen ASN
Pengelolaan Kinerja dalam Manajemen ASN
Tri Widodo W. UTOMO
 
Tranformasi Kab. Bogor Berkelanjutan
Tranformasi Kab. Bogor BerkelanjutanTranformasi Kab. Bogor Berkelanjutan
Tranformasi Kab. Bogor Berkelanjutan
Tri Widodo W. UTOMO
 
Manajemen Perubahan & Penerapannya di Sektor Publik
Manajemen Perubahan & Penerapannya di Sektor PublikManajemen Perubahan & Penerapannya di Sektor Publik
Manajemen Perubahan & Penerapannya di Sektor Publik
Tri Widodo W. UTOMO
 
Prospek Kolaborasi LAN-Yayasan Pijar
Prospek Kolaborasi LAN-Yayasan PijarProspek Kolaborasi LAN-Yayasan Pijar
Prospek Kolaborasi LAN-Yayasan Pijar
Tri Widodo W. UTOMO
 
Gamifikasi Zoom & Behavioral Insight
Gamifikasi Zoom & Behavioral InsightGamifikasi Zoom & Behavioral Insight
Gamifikasi Zoom & Behavioral Insight
Tri Widodo W. UTOMO
 
Signifikansi Pendampingan Labinov di Daerah
Signifikansi Pendampingan Labinov di DaerahSignifikansi Pendampingan Labinov di Daerah
Signifikansi Pendampingan Labinov di Daerah
Tri Widodo W. UTOMO
 
Peta Kinerja Inovasi Daerah di Indonesia
Peta Kinerja Inovasi Daerah di IndonesiaPeta Kinerja Inovasi Daerah di Indonesia
Peta Kinerja Inovasi Daerah di Indonesia
Tri Widodo W. UTOMO
 
Kab. Bireuen, Mengakselerasi Kinerja Melalui Inovasi
Kab. Bireuen, Mengakselerasi Kinerja Melalui InovasiKab. Bireuen, Mengakselerasi Kinerja Melalui Inovasi
Kab. Bireuen, Mengakselerasi Kinerja Melalui Inovasi
Tri Widodo W. UTOMO
 
Perumusan Peraturan Berdasar Siklus Kebijakan
Perumusan Peraturan Berdasar Siklus KebijakanPerumusan Peraturan Berdasar Siklus Kebijakan
Perumusan Peraturan Berdasar Siklus Kebijakan
Tri Widodo W. UTOMO
 
Recharging Inovasi Padang Panjang
Recharging Inovasi Padang PanjangRecharging Inovasi Padang Panjang
Recharging Inovasi Padang Panjang
Tri Widodo W. UTOMO
 

More from Tri Widodo W. UTOMO (20)

Pembangunan IKN sbg Strategi Penggerak Pemerataan
Pembangunan IKN sbg Strategi Penggerak PemerataanPembangunan IKN sbg Strategi Penggerak Pemerataan
Pembangunan IKN sbg Strategi Penggerak Pemerataan
 
Visitasi Kepemimpinan Nasional - PKN Tingkat II
Visitasi Kepemimpinan Nasional - PKN Tingkat IIVisitasi Kepemimpinan Nasional - PKN Tingkat II
Visitasi Kepemimpinan Nasional - PKN Tingkat II
 
NANI BILI Kabupaten Sorong Melalui Inovasi
NANI BILI Kabupaten Sorong Melalui InovasiNANI BILI Kabupaten Sorong Melalui Inovasi
NANI BILI Kabupaten Sorong Melalui Inovasi
 
Inovasi Kebijakan dalam Administrasi Publik
Inovasi Kebijakan dalam Administrasi PublikInovasi Kebijakan dalam Administrasi Publik
Inovasi Kebijakan dalam Administrasi Publik
 
Beyond IKK: Kualitas Kebijakan Kementerian Kesehatan
Beyond IKK: Kualitas Kebijakan Kementerian KesehatanBeyond IKK: Kualitas Kebijakan Kementerian Kesehatan
Beyond IKK: Kualitas Kebijakan Kementerian Kesehatan
 
Strategi Kolaboratif untuk Inovasi Berkelanjutan
Strategi Kolaboratif untuk Inovasi BerkelanjutanStrategi Kolaboratif untuk Inovasi Berkelanjutan
Strategi Kolaboratif untuk Inovasi Berkelanjutan
 
Inovasi Pelaksanaan Bangkom Berbasis Teknologi Informasi
Inovasi Pelaksanaan Bangkom Berbasis Teknologi InformasiInovasi Pelaksanaan Bangkom Berbasis Teknologi Informasi
Inovasi Pelaksanaan Bangkom Berbasis Teknologi Informasi
 
Transformasi untuk LAN Semakin Berprestasi
Transformasi untuk LAN Semakin BerprestasiTransformasi untuk LAN Semakin Berprestasi
Transformasi untuk LAN Semakin Berprestasi
 
Tata Kelola Kebijakan Berdasar Siklus Kebijakan
Tata Kelola Kebijakan Berdasar Siklus KebijakanTata Kelola Kebijakan Berdasar Siklus Kebijakan
Tata Kelola Kebijakan Berdasar Siklus Kebijakan
 
Strategi Kebijakan Penguatan Netralitas ASN dalam Pemilu
Strategi Kebijakan Penguatan Netralitas ASN dalam PemiluStrategi Kebijakan Penguatan Netralitas ASN dalam Pemilu
Strategi Kebijakan Penguatan Netralitas ASN dalam Pemilu
 
Pengelolaan Kinerja dalam Manajemen ASN
Pengelolaan Kinerja dalam Manajemen ASNPengelolaan Kinerja dalam Manajemen ASN
Pengelolaan Kinerja dalam Manajemen ASN
 
Tranformasi Kab. Bogor Berkelanjutan
Tranformasi Kab. Bogor BerkelanjutanTranformasi Kab. Bogor Berkelanjutan
Tranformasi Kab. Bogor Berkelanjutan
 
Manajemen Perubahan & Penerapannya di Sektor Publik
Manajemen Perubahan & Penerapannya di Sektor PublikManajemen Perubahan & Penerapannya di Sektor Publik
Manajemen Perubahan & Penerapannya di Sektor Publik
 
Prospek Kolaborasi LAN-Yayasan Pijar
Prospek Kolaborasi LAN-Yayasan PijarProspek Kolaborasi LAN-Yayasan Pijar
Prospek Kolaborasi LAN-Yayasan Pijar
 
Gamifikasi Zoom & Behavioral Insight
Gamifikasi Zoom & Behavioral InsightGamifikasi Zoom & Behavioral Insight
Gamifikasi Zoom & Behavioral Insight
 
Signifikansi Pendampingan Labinov di Daerah
Signifikansi Pendampingan Labinov di DaerahSignifikansi Pendampingan Labinov di Daerah
Signifikansi Pendampingan Labinov di Daerah
 
Peta Kinerja Inovasi Daerah di Indonesia
Peta Kinerja Inovasi Daerah di IndonesiaPeta Kinerja Inovasi Daerah di Indonesia
Peta Kinerja Inovasi Daerah di Indonesia
 
Kab. Bireuen, Mengakselerasi Kinerja Melalui Inovasi
Kab. Bireuen, Mengakselerasi Kinerja Melalui InovasiKab. Bireuen, Mengakselerasi Kinerja Melalui Inovasi
Kab. Bireuen, Mengakselerasi Kinerja Melalui Inovasi
 
Perumusan Peraturan Berdasar Siklus Kebijakan
Perumusan Peraturan Berdasar Siklus KebijakanPerumusan Peraturan Berdasar Siklus Kebijakan
Perumusan Peraturan Berdasar Siklus Kebijakan
 
Recharging Inovasi Padang Panjang
Recharging Inovasi Padang PanjangRecharging Inovasi Padang Panjang
Recharging Inovasi Padang Panjang
 

Recently uploaded

Notulen Rapat 2023 pemerintahan desa.docx
Notulen Rapat 2023 pemerintahan desa.docxNotulen Rapat 2023 pemerintahan desa.docx
Notulen Rapat 2023 pemerintahan desa.docx
PemerintahanNagariKu1
 
Pentingnya Bela Negara dalam Kepemimpinan Pelayanan Publik
Pentingnya Bela Negara dalam Kepemimpinan Pelayanan PublikPentingnya Bela Negara dalam Kepemimpinan Pelayanan Publik
Pentingnya Bela Negara dalam Kepemimpinan Pelayanan Publik
MuhamadIkbalThola1
 
PETUNJUK TEKNIS INTEGRASI PELAYANAN KESEHATAN PRIMER
PETUNJUK TEKNIS INTEGRASI PELAYANAN KESEHATAN PRIMERPETUNJUK TEKNIS INTEGRASI PELAYANAN KESEHATAN PRIMER
PETUNJUK TEKNIS INTEGRASI PELAYANAN KESEHATAN PRIMER
Muh Saleh
 
PAPARAN BP TAPERA MENGENAI PERATURAN TERBARU
PAPARAN BP TAPERA MENGENAI PERATURAN TERBARUPAPARAN BP TAPERA MENGENAI PERATURAN TERBARU
PAPARAN BP TAPERA MENGENAI PERATURAN TERBARU
LtcLatif
 
Presentasi Pemberhentian/Pensiun SIASN 2023
Presentasi Pemberhentian/Pensiun SIASN 2023Presentasi Pemberhentian/Pensiun SIASN 2023
Presentasi Pemberhentian/Pensiun SIASN 2023
Mirza Sohirin
 
TATACARA PENGGUNAAN APLIKASI SIGA-VERVAL (1).pptx
TATACARA PENGGUNAAN APLIKASI SIGA-VERVAL (1).pptxTATACARA PENGGUNAAN APLIKASI SIGA-VERVAL (1).pptx
TATACARA PENGGUNAAN APLIKASI SIGA-VERVAL (1).pptx
TariHappie
 
Materi Bimtek SPT Tahunan Orang Pribadi PPT.pptx
Materi Bimtek SPT Tahunan Orang Pribadi PPT.pptxMateri Bimtek SPT Tahunan Orang Pribadi PPT.pptx
Materi Bimtek SPT Tahunan Orang Pribadi PPT.pptx
adilaks
 
STANDAR KOMPETENSI MANAJERIAL SOSIAL KULTURAL.pdf
STANDAR KOMPETENSI MANAJERIAL  SOSIAL KULTURAL.pdfSTANDAR KOMPETENSI MANAJERIAL  SOSIAL KULTURAL.pdf
STANDAR KOMPETENSI MANAJERIAL SOSIAL KULTURAL.pdf
kemendagatang
 
AD Metodologi dan Pengukuran SDGs Desa.pdf
AD Metodologi dan Pengukuran SDGs Desa.pdfAD Metodologi dan Pengukuran SDGs Desa.pdf
AD Metodologi dan Pengukuran SDGs Desa.pdf
ssuserd13850
 
PPT_KADIS PORA.pptx untuk seleksi terbuka lelang jabatan kepala dinas
PPT_KADIS PORA.pptx untuk seleksi terbuka lelang jabatan kepala dinasPPT_KADIS PORA.pptx untuk seleksi terbuka lelang jabatan kepala dinas
PPT_KADIS PORA.pptx untuk seleksi terbuka lelang jabatan kepala dinas
JOHANNESSIMANJUNTAK8
 
Pengawasan Usaha Pembudidayaan Ikan Pasca UU Cipta Kerja
Pengawasan Usaha Pembudidayaan Ikan Pasca UU Cipta KerjaPengawasan Usaha Pembudidayaan Ikan Pasca UU Cipta Kerja
Pengawasan Usaha Pembudidayaan Ikan Pasca UU Cipta Kerja
teraspky798
 
2024 Sosialisasi Penulisan Ijazah DS (1).pptx
2024 Sosialisasi Penulisan Ijazah DS (1).pptx2024 Sosialisasi Penulisan Ijazah DS (1).pptx
2024 Sosialisasi Penulisan Ijazah DS (1).pptx
HasmiSabirin1
 
Survei Kesehatan Indonesia (SKI) Tahun 2023
Survei Kesehatan Indonesia (SKI) Tahun 2023Survei Kesehatan Indonesia (SKI) Tahun 2023
Survei Kesehatan Indonesia (SKI) Tahun 2023
Muh Saleh
 
Eksum RTR KSN Soroako, hasil penyusunan tahun 2020
Eksum RTR KSN Soroako, hasil penyusunan tahun 2020Eksum RTR KSN Soroako, hasil penyusunan tahun 2020
Eksum RTR KSN Soroako, hasil penyusunan tahun 2020
HanifahCindyPratiwi
 
buku saku indeks profesionalitas Aparatur Sipil Negara (ASN)
buku saku indeks profesionalitas Aparatur Sipil Negara (ASN)buku saku indeks profesionalitas Aparatur Sipil Negara (ASN)
buku saku indeks profesionalitas Aparatur Sipil Negara (ASN)
gabatgibut09
 

Recently uploaded (15)

Notulen Rapat 2023 pemerintahan desa.docx
Notulen Rapat 2023 pemerintahan desa.docxNotulen Rapat 2023 pemerintahan desa.docx
Notulen Rapat 2023 pemerintahan desa.docx
 
Pentingnya Bela Negara dalam Kepemimpinan Pelayanan Publik
Pentingnya Bela Negara dalam Kepemimpinan Pelayanan PublikPentingnya Bela Negara dalam Kepemimpinan Pelayanan Publik
Pentingnya Bela Negara dalam Kepemimpinan Pelayanan Publik
 
PETUNJUK TEKNIS INTEGRASI PELAYANAN KESEHATAN PRIMER
PETUNJUK TEKNIS INTEGRASI PELAYANAN KESEHATAN PRIMERPETUNJUK TEKNIS INTEGRASI PELAYANAN KESEHATAN PRIMER
PETUNJUK TEKNIS INTEGRASI PELAYANAN KESEHATAN PRIMER
 
PAPARAN BP TAPERA MENGENAI PERATURAN TERBARU
PAPARAN BP TAPERA MENGENAI PERATURAN TERBARUPAPARAN BP TAPERA MENGENAI PERATURAN TERBARU
PAPARAN BP TAPERA MENGENAI PERATURAN TERBARU
 
Presentasi Pemberhentian/Pensiun SIASN 2023
Presentasi Pemberhentian/Pensiun SIASN 2023Presentasi Pemberhentian/Pensiun SIASN 2023
Presentasi Pemberhentian/Pensiun SIASN 2023
 
TATACARA PENGGUNAAN APLIKASI SIGA-VERVAL (1).pptx
TATACARA PENGGUNAAN APLIKASI SIGA-VERVAL (1).pptxTATACARA PENGGUNAAN APLIKASI SIGA-VERVAL (1).pptx
TATACARA PENGGUNAAN APLIKASI SIGA-VERVAL (1).pptx
 
Materi Bimtek SPT Tahunan Orang Pribadi PPT.pptx
Materi Bimtek SPT Tahunan Orang Pribadi PPT.pptxMateri Bimtek SPT Tahunan Orang Pribadi PPT.pptx
Materi Bimtek SPT Tahunan Orang Pribadi PPT.pptx
 
STANDAR KOMPETENSI MANAJERIAL SOSIAL KULTURAL.pdf
STANDAR KOMPETENSI MANAJERIAL  SOSIAL KULTURAL.pdfSTANDAR KOMPETENSI MANAJERIAL  SOSIAL KULTURAL.pdf
STANDAR KOMPETENSI MANAJERIAL SOSIAL KULTURAL.pdf
 
AD Metodologi dan Pengukuran SDGs Desa.pdf
AD Metodologi dan Pengukuran SDGs Desa.pdfAD Metodologi dan Pengukuran SDGs Desa.pdf
AD Metodologi dan Pengukuran SDGs Desa.pdf
 
PPT_KADIS PORA.pptx untuk seleksi terbuka lelang jabatan kepala dinas
PPT_KADIS PORA.pptx untuk seleksi terbuka lelang jabatan kepala dinasPPT_KADIS PORA.pptx untuk seleksi terbuka lelang jabatan kepala dinas
PPT_KADIS PORA.pptx untuk seleksi terbuka lelang jabatan kepala dinas
 
Pengawasan Usaha Pembudidayaan Ikan Pasca UU Cipta Kerja
Pengawasan Usaha Pembudidayaan Ikan Pasca UU Cipta KerjaPengawasan Usaha Pembudidayaan Ikan Pasca UU Cipta Kerja
Pengawasan Usaha Pembudidayaan Ikan Pasca UU Cipta Kerja
 
2024 Sosialisasi Penulisan Ijazah DS (1).pptx
2024 Sosialisasi Penulisan Ijazah DS (1).pptx2024 Sosialisasi Penulisan Ijazah DS (1).pptx
2024 Sosialisasi Penulisan Ijazah DS (1).pptx
 
Survei Kesehatan Indonesia (SKI) Tahun 2023
Survei Kesehatan Indonesia (SKI) Tahun 2023Survei Kesehatan Indonesia (SKI) Tahun 2023
Survei Kesehatan Indonesia (SKI) Tahun 2023
 
Eksum RTR KSN Soroako, hasil penyusunan tahun 2020
Eksum RTR KSN Soroako, hasil penyusunan tahun 2020Eksum RTR KSN Soroako, hasil penyusunan tahun 2020
Eksum RTR KSN Soroako, hasil penyusunan tahun 2020
 
buku saku indeks profesionalitas Aparatur Sipil Negara (ASN)
buku saku indeks profesionalitas Aparatur Sipil Negara (ASN)buku saku indeks profesionalitas Aparatur Sipil Negara (ASN)
buku saku indeks profesionalitas Aparatur Sipil Negara (ASN)
 

Inovasi Pelayanan Publik untuk Kelurahan

  • 1. Inovasi Pelayanan Publik untuk Kelurahan Dr.  Tri  Widodo  W.  Utomo,  SH.,MA Deputi Kajian Kebijakan dan Inovsi Administrasi Negara  LAN-­‐RI PEDULI INOVATIF INTEGRITAS PROFESIONAL Disampaikan padaWorkshop Inovasi Pelayanan Publik untuk Kelurahan, diselenggarakan oleh BPSDM Provinsi Jambi 24 Februari 2021
  • 3. Kerangka Kebijakan Inovasi Daerah Ps.  7 KDH DPRD OPD ASN Masy One  Agency  One   Innovation One  ASN  One   Innovation Sumber: UU  No.  38/2017  tentang Inovasi daerah,  dan Deputi Pelayanan Publik Kemenpan RB,  2020 “Segala bentuk pembaharuan dalam penyelenggaraan Pemda”   (UU  No.  23/2014)
  • 5. Indeks Inovasi Jambi 2019-2020 (IGA Kemendagri) 10 8 Skor:  9.580 (Sangat Inovatif) Skor:  5.244 (Sangat Inovatif) 2019 2020
  • 6. Saatnya Kelurahan Berinovasi Salah  satu Kelurahan yang  berada di  Kota  Denpasar  berhasil memenangkan perlombaan antar Kelurahan Tingkat  Nasional   sebagai Juara I.  Prestasi yang  berhasil diraih Kelurahan Penatih mengungguli Kelurahan Rejowinangun,  Yogyakarta dan Kelurahan Jatimurni,  Bekasi. Dalam lomba ini terdapat 3   inovasi yang  dibuat: 1. Pelayanan publik dengan Sipena (Sistem Pelayanan Penatih)  yaitu dengan tiga kali  klik surat yang  dimohon masyarakat bisa diselesaikan secara cepat dan tepat. 2. Banjar  Hijau dimana setiap rumah tinggal ada tanaman obat,  upakara dan tanaman langka.  Inovasi ini juga disertai pengolahan sampah dengan swakelola dan harus ada Bank   Sampah setiap rumah.   3. Inovasi PKK  yang  bekerjasama dengan Bank  Sampah.
  • 7. Saatnya Kelurahan Berinovasi 1. Sistem Layanan Online  Kelurahan (Siloka),  mampu memangkas transaksi fisik dalam mengurus Adminduk.  Masyarakat bisa mengurusnya di  rumah. 2. Pelayanan publik di  Balai RW.  Balai RW  difungsikan sama seperti kantor kelurahan yang  beroperasi dari pukul 08.00  WIB  sampai pukul 14.00. 3. Pemasangan portal  yang  tersambung dengan CCTV  yang  bisa diakses lewat ponsel warga,  untuk memerangi aksi tindak kejahatan.   4. Pemanfaatan alat Incenerator penghancur sampah yang  dapat mereduksi hingga 400  kilogram  sampah rumah tangga.
  • 8. Saatnya Kelurahan Berinovasi 1. Inovasi Mpok Sinah Klamben (Kelompok Seni dan Usaha  Menengah Mangkubumen),   2. Inovasi Mangku Lawren (Mangkubumen Lawan Rentenir), 3. Inovasi Mangku Dolah (Mangkubumen Dolanan Bocah).
  • 9. Inovasi Kota Sorong Berbasis Kampung/Kelurahan
  • 10. Inovasi Bidang Kominfo Berbasis Kampung/Kelurahan Kampung Melek Internet   (DEMIT) Desa Ketitang Lor,  Kec.  Bojong,   Pekalongan Kampung Cyber Kel.  Taman  Sari,  Yogyakarta Kampung Media Mataram NTB Kampung Blogger Desa Menowo,  Magelang E-­‐Village  Budgeting Banyuwangi
  • 11. Kab. Banjar: Inovasi Kampung/Kelurahan Berbasis SDA
  • 12. Kab. Cilacap: Kampung Entreprenur Berbasis SDA Sumber:  Street  Level  Innovation,  Deputi Inovasi Administrasi Negara  LAN,  2016 Mesin  Pengolahan  Tepung   Tapioka, Desa  Bengbulang Kawasan  Ternak  Kambing   Terintegrasi  (KateKate), Desa   Tayem  Timur Jahe Minuman Segar (Jamin Segar) di Desa Sidamulya
  • 13. Kab. Badung: Kampung/KelurahanTertib Administrasi Sumber:  Street  Level  Innovation,  Deputi Inovasi Administrasi Negara  LAN,  2016 KALIBER (Kepala  Lingkungan  Bersatu) Menyiapkan  satu  ruangan  dan  jam   pelayanan  khusus  di  Kantor  Kelurahan,   dimana Kepala Lingkungan saling membantu satu sama lain (Kaliber) sehingga proses  pelayanan bisa diselesaikan dengan cepat,  sesuai  jam  pelayanan,  dan terpusat di  Kantor  Kelurahan.   SILAKU  (Silsilah Keluarga) Rapat  pra penandatanganan berkas oleh Lurah yang  dihadiri  semua  ahli  waris  keluarga  yang   mengajukan  permohonan  hak  milik,  kepala  lingkungan,  lurah, dan  kepala  seksi  pemerintahan,   ketentraman  dan  ketertiban untuk memastikan tidak adanya tuntutan di  kemudian hari TUMPANGI  (Tunggu Masa  Panggilan Kami) Penyampaian informasi  secara  aktif   melalui  telepon  kepada  pemohon   layanan  ketika  berkas  layanannya  sudah   selesai  diproses  dan  dapat  diambil   kembali (1-­‐2  hari kerja)
  • 14. Semarang: Kampung Kumuh jadi Destinasi Wisata
  • 16. Kebumen: Batu Bata dari Sedimen Waduk dan Kampung Ikan Sidat
  • 18. Berani Meninggalkan Rutinitas & Business as Usual Jika selama ini kita memulai hari dengan segelas kopi,  cobalah dengan orange  juice  … Jika kita bangun selalu terlambat,   paksakan bangun lebih cepat … Jika kita bisa menghasilkan 1  produk dalam 1  hari,  beranikan diri untuk menghasilkan lebih … Jika kita sering mengandalkan “ide   terbaik”  untuk menjalankan tugas,   sekali-­‐kali  gunakan “ide  terburuk”   kita,  kemudian perhatikan apa yang   terjadi … è Intinya,  lakukan segala sesuatu dengan cara baru,  cara berbeda,   cara yang  memberikan pengalaman &  pemahaman lebih baik !!
  • 19. Jadilah “PemainTidakTerbatas” Dimensi Finite Games Infinite Games Tujuan Memenangkan &  mengakhiri permainan Melanjutkan &  mengabadikan permainan Sifat Memiliki batasan tertentu (temporal,  spasial,  numerikal,   metodikal) Memiliki batasan yang  lebih lunak namun kompleks,  shg mengesankan “tanpa batas” Fokus Komunitas (society) Peradaban (culture) Dampak Menghambat kreativitas Mendorong kreativitas Seluruh aspek kehidupan adalah “game”, dan setiap orang bisa menjadikannya “finite” atau “infinite”
  • 20. Contoh “PemainTidakTerbatas” “Tenis adalah pelajaran hidup bagi saya.  Tenis telah membentuk karakter saya sebagai atlet dan  manusia,   melalui semua proses  yang   saya jalani.  Itulah sebabnya,   membuat rekor tak lagi menjadi target  utama” Kompas,  26-­‐02-­‐2020,  hal.  19 Nama: Novac Djokovic Lahir: 22  Mei  1987  di   Beograd,  Serbia. Tinggal:  Monte  Carlo,   Monaco. Tinggi:  1,88  m  (6  ft  2  in). Prestasi:  17  Grand  Slam;   279  pekan Peringkat 1   sejak 04-­‐07-­‐2004  (s/d   Jan  2020).
  • 21. Gotong Royong / Kolaborasi Mewujudkan Mimpi Bersama Asal Mula: “HELP, IETS ONTILBAARS” (Tolong, ada barang yang tidak terangkat!) yang diteriakkan oleh salah satu awak kapal milik VOC dan seluruh awak saling bantu untuk mengangkat barang. Konon terjadi pada abad 16-17, ketika kapal milik VOC berlabuh di Tuban dan pada saat bongkar muatan awak kapalnya meneriakan kalimat tersebut.
  • 22. Berinovasi Dengan CINTA § Setiap  orang  pasti  memiliki  alasan  mengapa   mau  melakukan  perbuatan  tertentu.  IKIGAI adalah  konsep  Jepang  yang  berarti  ”alasan   atas  eksistensi  diri”. § Apapun  alasan  Anda,  pastikan  CINTA  sebagai   alasan  yang  paling  mendasar  terhadap   keberadaan  kita  &  terhadap  apapun  yang  kita   lakukan  (termasuk  untuk  berinovasi). § Cinta  adalah  satu-­‐satunya  hal  yang  dapat   membuat  PERBEDAAN.  Cinta  adalah  unsur   yang  mampu  membuat  seseorang  rela   bekerja  tanpa  pamrih  dan  berkorban  apapun. § Namun,  cinta  saja  tidak  cukup.  Ia  harus   didampingi  dengan  kecakapan  dalam   melakukan  sesuatu.  Kombinasi  Cinta  +   kecakapan  adalah  PASSION.
  • 23. Epilog ¡ Tidak ada desa/daerah yang  tidak punya sumber daya,  yang  ada adalah desa/daerah pada kurang mengenali sumber dayanya.   ¡ Tidak ada desa/daerah tertinggal/miskin,  yang   ada adalah desa/daerah yang  belum mampu mengoptimalkan sumber daya alamnya,  sekecil apapun itu. ¡ Mengenali potensi sumber daya yang  dimiliki dan mengoptimalkan adalah entry  point  untuk melakukan inovasi guna mengakselerasi kesejahteraan masyarakat. ¡ Kemauan dan kemampuan untuk memberi nilai tambah (kreativitas)  terhadap SDA  menjadi kata   kunci kemajuan desa/daerah. “Rumah Kurcaci”  Dusun  Grendel,  Desa Punong,   Kec.  Pakis,  Kab. Magelang
  • 24. Terima Kasih ... Inovasi Kelurahan adalah Kunci Mewujudkan Daerah   yang  Maju dan Masyarakat yang  Sejahtera  !! PEDULI INOVATIF INTEGRITAS PROFESIONAL