1. Biji merupakan alat perkembangbiakan utama tumbuhan yang mengandung embrio tumbuhan baru
2. Biji terbentuk dari bakal biji yang dibuahi di ovarium dan akan menjadi bagian dari buah
3. Secara umum biji terdiri atas kulit biji, tali pusar, dan inti biji yang berisi embrio dan putih embrio