SlideShare a Scribd company logo
Pendekatan strategi pemasaran memiliki banyak
keuntungan.
1. Pertama, strategi menekankan membantu
organisasi mengarahkan dirinya sendiri kepada
faktor-faktor eksternal kunci misalnya
pelanggan dan persaingan. Daripada
memproyeksikan tren masa lalu, tujuan kita
adalah membangun strategi market driven yang
mencerminkan keprihatinan pelangga.
Perencanaan strategis juga cenderung
mengantisipasi perubahan lingkungan.
2. Kedua, strategi pemasaran mendorong anda
untuk melakukan peninjauan jangka panjang.
 Organisasi yang baik adalah yang memiliki mission
statement yang memberikan arah yang jelas kepada
karyawannya dan membantu mengarahkan mereka
untuk memenuhi potensi perusahaan.
 Mission statement harus menspesifikasikan domain
bisnis dimana organisasi berencana untuk beroperasi.
 Agar berguna, mission statement perusahaan harus
memenuhi kriteria: a) definisi bisnis harus tidak terlalu
luas dan tidak terlalu sempit; b) definisi bisnis harus
mencakup tiga dimensi yang dikatakan Abel (1980)
sebagai ‘domain bisnis’. Tiga dimensi ini adalah
kelompok pelanggan harus dilayani, kebutuhan
pelanggan harus dipenuhi, dan teknologi yang
digunakan.
 Analisis SWOT (strengths, weaknesses, opportunities,
threats) adalah suatu teknik yang dirancang khusus
untuk membantu mengidentifikasi strategi pemasaran
yang harus dijalankan perusahaan.
 Analisis SWOT mencakup lingkungan internal dan
eksternal perusahaan. Secara internal, kerangka
kerjanya menguraikan kekuatan dan kelemahan pada
dimensi kunci misalnya kinerja keuangan dan sumber
daya; sumber daya manusia, fasilitas dan kapasitas
produksi; pangsa pasar; persepsi pelanggan terhadap
kualitas produk, harga dan ketersediaan produk;
organisasi komunikasi .
 Analisis SWOT dapat bermanfaat dalam menemukan
keunggulan strategis yang dapat dieksploitasi dalam
strategi pemasaran perusahaan.
Penggunaan analisis SWOT yang efektif
memberikan 4 manfaat bagi manager dalam
membuat strategi pemasaran;
1. simplicity: analisis SWOT tidak memerlukan training
khusus atau etrampilan teknis;
2. collaboration: karena sederhananya, analisis
SWOT mendorong adanya kerjasama dan
pertukaran informasi antara manager dari area
fungsional yang berbeda;
3. flexibility: dapat membesarkan kualitas
perencanaan strategi organisasi meskipun tanpa
sistem informasi pemasaran;
4. integration: analisis SWOT dapat berhubungan
dengan berbagai macam sumber informasi.
 adalah Sejauh mana perusahaan menerima
manfaat penuh dari analisis SWOT akan
bergantung pada bagaimana kerangka kerjanya
digunakan.
 Jika dikerjakan dengan benar, SWOT dapat
menjadi katalis yang kuat untuk proses
perencanaan. Jika dikejakan dengan salah, akan
menjadi sia-sia dari segi waktu dan sumber daya
lainnya.
 Agar analisis SWOT memberikan manfaat, maka
anda harus: tetap fokus (stay focused); bekerja
sama dengan area fungsional lainnya
Syarat bagi analisis SWOT efektif dan
produktif
SWOT strategic marketing planning;
Ada 2 tahap dalam analisis SWOT :
• Tahap 1, memadukan kekuatan dan peluang; kunci
keberhasilan mencapai tujuan perusahaan bergantung
pada kemampuan perusahaan mentransform kekuatan
kunci menjadi kemampuan dengan memadukannya
dengan peluang dalam lingkungan pemasaran.
• Tahap 2, merubah kelemahan dan ancaman;
perusahaan dapat merubah kelemahan menjadi
kekuatan, dan bahkan kemampuan, dengan investasi
strategis pada area kunci (misalnya R&D, dukungan
pelanggan, promosi, pelatihan karyawan) dan dengan
menghubungkan area kunci lebih efektif
TUJUAN PERUSAHAAN
Dalam menetapkan tujuan, perusahaan
harus mempertimbangkan pertanyaan:
kemana tujuan kita dan kapan kita tiba di
tujuan? Tanpa jawaban terhadap pertanyaan
ini, perusahaan dapat disebut sebagai kapal
tanpa kompas; dapat bergerak tetapi kurang
jelas arah yang dituju.
STRATEGI PERTUMBUHAN PERUSAHAAN
Market penetration,
Product development,
Market development
Diversification
SBU MARKETING
STRATEGY/PORTFOLIO
ANALYSIS
Definisi unit analisis bagi perencanaan
portfolio adalah tahap kritis dan sering
tidak dijalankan dengan baik.
Komponen perusahaan menyangkut
analisis portfolio atau bisnis disebut
strategic business units (SBU).
Idealnya, SBU memiliki karakteristik
berikut ini:
 pasar yang homogen untuk melayani
dengan teknologi yang terbatas;
 pasar produk unik; pengawasan
terhadap faktor-faktor yang
diperlukan bagi keberhasilan kinerja;
 bertanggung jawab atas
profitabilitasny.
 Pemasaran relationship berupaya untuk
melibatkan dan mengintegrasikan
pelanggan, suplier dan parner lainnya
kedalam pengembangan kegiatan
pemasaran perusahaan.
 Model porto folio – dasarnya yang ada
dalam teori portfolio Markowitz’s (1952)
menyangkut investasi ekuitas managemen.
 Model porto folio telah digunakan dalam
perencanaan strategis dan pemasaran,
tetapi aplikasinya dalam pembelian dibatasi.
SALAH SATU MODEL PORTFOLIO YANG
PALING TERKENAL ADALAH MATRIK
PERTUMBUHAN – PANGSA PASAR
(GROWTH–SHARE MATRIX) YANG
DIKEMBANGKAN OLEH BOSTON
CONSULTING GROUP PADA TAHUN
1960AN.
Matriks Boston ini menawarkan peta kekuatan
dan kelemahan produk organisasi seperti arus
kas. Beralasan bahwa indikator utama
perputaran kas adalah pangsa pasar, dan
tingkat pertumbuhan pasar merupakan indikasi
penggunaan kas.
Perlu diingat bahwa asumsi kunci dalam matriks
adalah harapan bahwa posisi produk dalam
pasar akan berubah seiring berjalannya waktu.
Asumsi ini berhubungan dengan pemikiran
product life cycle.
Keuntungan Model BCG adalah
1. memenuhi keinginan manusia terhadap
taksonomi, pengelompokan bisnis yang
berbeda;
2. menambahkan gagasan sederhana dengan
implikasi arus kas yang diperlukan
manager;
3. membawa bersama-sama sejumlah isu
strategis penting dan memudahkan mereka
dipahami dengan cepat;
4. salah satu penggunaan informasi Matriks
Boston adalah menentukan posisi pesaing.
1. pangsa pasar bervariasi tergantung pada definisi produk/pasar.
Karena itu, suatu produk dapat saja dikelompokkan dalam sel yang
berbeda, tergantung batasan pasar yang digunakan;
2. banyak kritik yang mendebat bahwa matrik pertumbuhan pangsa
BCG adalah melebihi pasar produk dan dapat menyebabkan
kurangnya perhatian manajemen terhadap faktor-faktor yang
penting dalam strategi pemasaran;
3. tingkat pertumbuhan pasar adalah deskripsi yang tidak sesuai
dengan daya tarik industry;
4. pangsa pasar relatif adalah deskripsi yang tidak sesuai dengan
kekuatan persaingan;
5. model BCG secara implisit mengasumsikan bahwa semua unit
bisnis adalah independen satu dan lainnya kecuali untuk arus kas;
6. kerangka porto folio BCG dikembangkan untuk menyeimbangkan
arus kas.
MATRIK GENERAL ELECTRIK
Dalam matriks GE, SBU dievaluasi
dengan menggunakan 2 faktor
yaitu market attractiveness and
competitive position. Berlawanan
dengan pendekatan BCG, setiap
dimensi ini dianalisa kedalam sub-
faktor yang mendukung setiap
faktor.
Menggabungkan Matriks GE dilakukan
dengan 3 tahap,
• tahap 1, menentukan faktor-faktor dan
posisi SBU dalam matriks GE;
• tahap 2, persiapkan matrik GE
(memperkirakan posisi SBU);
• tahap 3, membuat rekomendasi strategis
berdasarkan matrik GE.
Kelebihan Matriks GE adalah bahwa
matriks GE menggunakan beberapa faktor
untuk menilai SBU dan juga mengacu pada
ROI; analisis GE lebih kaya dari analisis BCG
karena lebih banyak faktor yang
dipertimbangkan dan lebih fleksibel; banyak
nilai pada pembahasan dan perdebatan yang
diperlukan untuk mengidentifikasi dan
menimbang faktor-faktor yang relevan. Di
sisi lain,
kelemahan matriks GE adalah tekniknya
lebih susah daripada pendekatan BCG, dan
memerlukan pengumpulan dan pengolahan data
yang lebih ekstensif; evaluasi dan skoring SBU
sangat subjektif. Subjectif dapat jadi masalah,
khususnya ketika perencana tidak
berpengalaman dalam menilai; hubungan antara
faktor-faktor yang mempengaruhi dan faktor
keseluruhan tidak disetujui.

More Related Content

What's hot

PPT Pertemuan 10 - Strategi Penetapan Harga (1).pptx
PPT Pertemuan 10 - Strategi Penetapan Harga (1).pptxPPT Pertemuan 10 - Strategi Penetapan Harga (1).pptx
PPT Pertemuan 10 - Strategi Penetapan Harga (1).pptx
andresdharma1
 
Tipe-tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan strategi, Formulasi Strategi...
Tipe-tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan strategi, Formulasi Strategi...Tipe-tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan strategi, Formulasi Strategi...
Tipe-tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan strategi, Formulasi Strategi...
Alfrianty Sauran
 
Retail Management ( Kasus Indomaret )
Retail Management ( Kasus Indomaret )Retail Management ( Kasus Indomaret )
Retail Management ( Kasus Indomaret )
Tsuchey Oetami
 
Strategi pemasaran.ppt
Strategi pemasaran.pptStrategi pemasaran.ppt
Strategi pemasaran.ppt
apri saut
 
Pelatihan digital marketing untuk UKM
Pelatihan digital marketing untuk UKMPelatihan digital marketing untuk UKM
Pelatihan digital marketing untuk UKM
Alvi Syahrina
 
Analisis SWOT-SPACE matrix untuk PT Amerta Indah Otsuka
Analisis SWOT-SPACE matrix untuk PT Amerta Indah OtsukaAnalisis SWOT-SPACE matrix untuk PT Amerta Indah Otsuka
Analisis SWOT-SPACE matrix untuk PT Amerta Indah Otsuka
Albert Winadi, CISA
 
Analisis pasar bisnis
Analisis pasar bisnisAnalisis pasar bisnis
Analisis pasar bisnis
Yayasan Administrasi Indonesia
 
Makalah riset-pasar-dan-pemasaran
Makalah riset-pasar-dan-pemasaranMakalah riset-pasar-dan-pemasaran
Makalah riset-pasar-dan-pemasaranFahmy Metala
 
Analisis Manajemen Strategi PT. Telekomunikasi Indonesia Tbk.
Analisis Manajemen Strategi PT. Telekomunikasi Indonesia Tbk.Analisis Manajemen Strategi PT. Telekomunikasi Indonesia Tbk.
Analisis Manajemen Strategi PT. Telekomunikasi Indonesia Tbk.
Dena Purnama
 
1. Manajemen Pemasaran.ppt
1. Manajemen Pemasaran.ppt1. Manajemen Pemasaran.ppt
1. Manajemen Pemasaran.ppt
RahmadFebianto1
 
Strategi komunikasi pemasaran
Strategi komunikasi pemasaranStrategi komunikasi pemasaran
Strategi komunikasi pemasaran
Anna Rustina
 
Business Model Canvas-kewirausahaan
Business Model Canvas-kewirausahaanBusiness Model Canvas-kewirausahaan
Business Model Canvas-kewirausahaan
Reskidtc
 
peran riset pemasaran dalam pengambilan
peran  riset pemasaran dalam pengambilanperan  riset pemasaran dalam pengambilan
peran riset pemasaran dalam pengambilan
Ali Mashduqi
 
Analisis kelayakan usaha
Analisis kelayakan usahaAnalisis kelayakan usaha
Analisis kelayakan usaha
Sumardi Arahbani
 
Bab 15 merancang dan mengelola saluran pemasaran terintegrasi
Bab 15 merancang dan mengelola saluran pemasaran terintegrasiBab 15 merancang dan mengelola saluran pemasaran terintegrasi
Bab 15 merancang dan mengelola saluran pemasaran terintegrasi
Judianto Nugroho
 
Supply Chain Management Makalah
Supply Chain Management MakalahSupply Chain Management Makalah
Supply Chain Management Makalah
Yesica Adicondro
 
e-commerce dan m-commerce
e-commerce dan m-commercee-commerce dan m-commerce
e-commerce dan m-commerce
maulidaazhari
 
Bab V Menciptakan Nilai, Kepuasan, dan Loyalitas Pelanggan
Bab V Menciptakan Nilai, Kepuasan, dan Loyalitas PelangganBab V Menciptakan Nilai, Kepuasan, dan Loyalitas Pelanggan
Bab V Menciptakan Nilai, Kepuasan, dan Loyalitas Pelanggan
arief kurniawan
 
Manajemen Strategis - Grand strategy matrix
Manajemen Strategis - Grand strategy matrixManajemen Strategis - Grand strategy matrix
Manajemen Strategis - Grand strategy matrix
Dayana Florencia
 
Pengukuran Variabel: Definisi Operasional dan Skala Pengukuran: Penskalaan, ...
Pengukuran Variabel: Definisi Operasional dan Skala Pengukuran: Penskalaan, ...Pengukuran Variabel: Definisi Operasional dan Skala Pengukuran: Penskalaan, ...
Pengukuran Variabel: Definisi Operasional dan Skala Pengukuran: Penskalaan, ...
Indah Dwi Lestari
 

What's hot (20)

PPT Pertemuan 10 - Strategi Penetapan Harga (1).pptx
PPT Pertemuan 10 - Strategi Penetapan Harga (1).pptxPPT Pertemuan 10 - Strategi Penetapan Harga (1).pptx
PPT Pertemuan 10 - Strategi Penetapan Harga (1).pptx
 
Tipe-tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan strategi, Formulasi Strategi...
Tipe-tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan strategi, Formulasi Strategi...Tipe-tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan strategi, Formulasi Strategi...
Tipe-tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan strategi, Formulasi Strategi...
 
Retail Management ( Kasus Indomaret )
Retail Management ( Kasus Indomaret )Retail Management ( Kasus Indomaret )
Retail Management ( Kasus Indomaret )
 
Strategi pemasaran.ppt
Strategi pemasaran.pptStrategi pemasaran.ppt
Strategi pemasaran.ppt
 
Pelatihan digital marketing untuk UKM
Pelatihan digital marketing untuk UKMPelatihan digital marketing untuk UKM
Pelatihan digital marketing untuk UKM
 
Analisis SWOT-SPACE matrix untuk PT Amerta Indah Otsuka
Analisis SWOT-SPACE matrix untuk PT Amerta Indah OtsukaAnalisis SWOT-SPACE matrix untuk PT Amerta Indah Otsuka
Analisis SWOT-SPACE matrix untuk PT Amerta Indah Otsuka
 
Analisis pasar bisnis
Analisis pasar bisnisAnalisis pasar bisnis
Analisis pasar bisnis
 
Makalah riset-pasar-dan-pemasaran
Makalah riset-pasar-dan-pemasaranMakalah riset-pasar-dan-pemasaran
Makalah riset-pasar-dan-pemasaran
 
Analisis Manajemen Strategi PT. Telekomunikasi Indonesia Tbk.
Analisis Manajemen Strategi PT. Telekomunikasi Indonesia Tbk.Analisis Manajemen Strategi PT. Telekomunikasi Indonesia Tbk.
Analisis Manajemen Strategi PT. Telekomunikasi Indonesia Tbk.
 
1. Manajemen Pemasaran.ppt
1. Manajemen Pemasaran.ppt1. Manajemen Pemasaran.ppt
1. Manajemen Pemasaran.ppt
 
Strategi komunikasi pemasaran
Strategi komunikasi pemasaranStrategi komunikasi pemasaran
Strategi komunikasi pemasaran
 
Business Model Canvas-kewirausahaan
Business Model Canvas-kewirausahaanBusiness Model Canvas-kewirausahaan
Business Model Canvas-kewirausahaan
 
peran riset pemasaran dalam pengambilan
peran  riset pemasaran dalam pengambilanperan  riset pemasaran dalam pengambilan
peran riset pemasaran dalam pengambilan
 
Analisis kelayakan usaha
Analisis kelayakan usahaAnalisis kelayakan usaha
Analisis kelayakan usaha
 
Bab 15 merancang dan mengelola saluran pemasaran terintegrasi
Bab 15 merancang dan mengelola saluran pemasaran terintegrasiBab 15 merancang dan mengelola saluran pemasaran terintegrasi
Bab 15 merancang dan mengelola saluran pemasaran terintegrasi
 
Supply Chain Management Makalah
Supply Chain Management MakalahSupply Chain Management Makalah
Supply Chain Management Makalah
 
e-commerce dan m-commerce
e-commerce dan m-commercee-commerce dan m-commerce
e-commerce dan m-commerce
 
Bab V Menciptakan Nilai, Kepuasan, dan Loyalitas Pelanggan
Bab V Menciptakan Nilai, Kepuasan, dan Loyalitas PelangganBab V Menciptakan Nilai, Kepuasan, dan Loyalitas Pelanggan
Bab V Menciptakan Nilai, Kepuasan, dan Loyalitas Pelanggan
 
Manajemen Strategis - Grand strategy matrix
Manajemen Strategis - Grand strategy matrixManajemen Strategis - Grand strategy matrix
Manajemen Strategis - Grand strategy matrix
 
Pengukuran Variabel: Definisi Operasional dan Skala Pengukuran: Penskalaan, ...
Pengukuran Variabel: Definisi Operasional dan Skala Pengukuran: Penskalaan, ...Pengukuran Variabel: Definisi Operasional dan Skala Pengukuran: Penskalaan, ...
Pengukuran Variabel: Definisi Operasional dan Skala Pengukuran: Penskalaan, ...
 

Viewers also liked

PELATIHAN ANALISIS SWOT
PELATIHAN ANALISIS SWOTPELATIHAN ANALISIS SWOT
PELATIHAN ANALISIS SWOT
Dutria Bayu
 
power point analisis SWOT sabana Fried Chicken
power point analisis SWOT sabana Fried Chickenpower point analisis SWOT sabana Fried Chicken
power point analisis SWOT sabana Fried ChickenNEWSAGIL
 
Analisis SWOT dalam Organisasi
Analisis SWOT dalam OrganisasiAnalisis SWOT dalam Organisasi
Analisis SWOT dalam Organisasi
Fahmi Hakam
 
Analisis SWOT untuk Penyusunan Strategi
Analisis SWOT  untuk Penyusunan StrategiAnalisis SWOT  untuk Penyusunan Strategi
Analisis SWOT untuk Penyusunan Strategi
Dadang Solihin
 
10 swot analis
10 swot analis10 swot analis
10 swot analis
stiemberau2
 
Analisis swot sd. ppt
Analisis swot sd. pptAnalisis swot sd. ppt
Analisis swot sd. pptMana Khansa
 
Swot Analysis
Swot AnalysisSwot Analysis
Swot Analysis
Kara Bragg
 
6 SWOT Analysis Examples to Help You Write Your Own
6 SWOT Analysis Examples to Help You Write Your Own6 SWOT Analysis Examples to Help You Write Your Own
6 SWOT Analysis Examples to Help You Write Your Own
Palo Alto Software
 
1 2 10 quadro_swot_adel
1 2 10 quadro_swot_adel1 2 10 quadro_swot_adel
1 2 10 quadro_swot_adel
ostemi
 
skripsi analisis swot
skripsi analisis swotskripsi analisis swot
skripsi analisis swot
Yusuf Darismah
 
Contoh SWOT & Matriks TOWs – Membentuk Strategi dalam Pelan Strategi
Contoh SWOT & Matriks TOWs – Membentuk Strategi dalam Pelan StrategiContoh SWOT & Matriks TOWs – Membentuk Strategi dalam Pelan Strategi
Contoh SWOT & Matriks TOWs – Membentuk Strategi dalam Pelan Strategi
mbkppdhl
 
ANALISIS SWOT - DJOKO AW
ANALISIS SWOT - DJOKO AWANALISIS SWOT - DJOKO AW
ANALISIS SWOT - DJOKO AW
Kafe Buku Pak Aw
 
Bahan kuliah analisa proses bisnis
Bahan kuliah analisa proses bisnisBahan kuliah analisa proses bisnis
Bahan kuliah analisa proses bisnis
Fariszal Nova
 
Catatan analisa proses bisnis
Catatan analisa proses bisnisCatatan analisa proses bisnis
Catatan analisa proses bisnisLilik Maysarah
 
Contoh Tugas Prakarya Analisis SWOT (Strengths, Weakness, Opportunities, Thre...
Contoh Tugas Prakarya Analisis SWOT (Strengths, Weakness, Opportunities, Thre...Contoh Tugas Prakarya Analisis SWOT (Strengths, Weakness, Opportunities, Thre...
Contoh Tugas Prakarya Analisis SWOT (Strengths, Weakness, Opportunities, Thre...
Fiiyya
 
PENGANTAR KONSEP PROSES BISNIS
PENGANTAR KONSEP PROSES BISNISPENGANTAR KONSEP PROSES BISNIS
PENGANTAR KONSEP PROSES BISNIS
Riri Satria
 
Analisis Proses Bisnis Digital Library ITS
Analisis Proses Bisnis Digital Library ITSAnalisis Proses Bisnis Digital Library ITS
Analisis Proses Bisnis Digital Library ITSArief Rakhman
 

Viewers also liked (20)

PELATIHAN ANALISIS SWOT
PELATIHAN ANALISIS SWOTPELATIHAN ANALISIS SWOT
PELATIHAN ANALISIS SWOT
 
power point analisis SWOT sabana Fried Chicken
power point analisis SWOT sabana Fried Chickenpower point analisis SWOT sabana Fried Chicken
power point analisis SWOT sabana Fried Chicken
 
Analisis swot
Analisis swotAnalisis swot
Analisis swot
 
Analisis SWOT dalam Organisasi
Analisis SWOT dalam OrganisasiAnalisis SWOT dalam Organisasi
Analisis SWOT dalam Organisasi
 
Contoh swot
Contoh swotContoh swot
Contoh swot
 
Analisis swot
Analisis swotAnalisis swot
Analisis swot
 
Analisis SWOT untuk Penyusunan Strategi
Analisis SWOT  untuk Penyusunan StrategiAnalisis SWOT  untuk Penyusunan Strategi
Analisis SWOT untuk Penyusunan Strategi
 
10 swot analis
10 swot analis10 swot analis
10 swot analis
 
Analisis swot sd. ppt
Analisis swot sd. pptAnalisis swot sd. ppt
Analisis swot sd. ppt
 
Swot Analysis
Swot AnalysisSwot Analysis
Swot Analysis
 
6 SWOT Analysis Examples to Help You Write Your Own
6 SWOT Analysis Examples to Help You Write Your Own6 SWOT Analysis Examples to Help You Write Your Own
6 SWOT Analysis Examples to Help You Write Your Own
 
1 2 10 quadro_swot_adel
1 2 10 quadro_swot_adel1 2 10 quadro_swot_adel
1 2 10 quadro_swot_adel
 
skripsi analisis swot
skripsi analisis swotskripsi analisis swot
skripsi analisis swot
 
Contoh SWOT & Matriks TOWs – Membentuk Strategi dalam Pelan Strategi
Contoh SWOT & Matriks TOWs – Membentuk Strategi dalam Pelan StrategiContoh SWOT & Matriks TOWs – Membentuk Strategi dalam Pelan Strategi
Contoh SWOT & Matriks TOWs – Membentuk Strategi dalam Pelan Strategi
 
ANALISIS SWOT - DJOKO AW
ANALISIS SWOT - DJOKO AWANALISIS SWOT - DJOKO AW
ANALISIS SWOT - DJOKO AW
 
Bahan kuliah analisa proses bisnis
Bahan kuliah analisa proses bisnisBahan kuliah analisa proses bisnis
Bahan kuliah analisa proses bisnis
 
Catatan analisa proses bisnis
Catatan analisa proses bisnisCatatan analisa proses bisnis
Catatan analisa proses bisnis
 
Contoh Tugas Prakarya Analisis SWOT (Strengths, Weakness, Opportunities, Thre...
Contoh Tugas Prakarya Analisis SWOT (Strengths, Weakness, Opportunities, Thre...Contoh Tugas Prakarya Analisis SWOT (Strengths, Weakness, Opportunities, Thre...
Contoh Tugas Prakarya Analisis SWOT (Strengths, Weakness, Opportunities, Thre...
 
PENGANTAR KONSEP PROSES BISNIS
PENGANTAR KONSEP PROSES BISNISPENGANTAR KONSEP PROSES BISNIS
PENGANTAR KONSEP PROSES BISNIS
 
Analisis Proses Bisnis Digital Library ITS
Analisis Proses Bisnis Digital Library ITSAnalisis Proses Bisnis Digital Library ITS
Analisis Proses Bisnis Digital Library ITS
 

Similar to Analisis swot oke

SM, Purwono Sutoyo, Hapzi Ali, Executive summary mengenai: Multi Business St...
SM, Purwono Sutoyo, Hapzi Ali, Executive summary  mengenai: Multi Business St...SM, Purwono Sutoyo, Hapzi Ali, Executive summary  mengenai: Multi Business St...
SM, Purwono Sutoyo, Hapzi Ali, Executive summary mengenai: Multi Business St...
Ipung Sutoyo
 
SM, Nadiatur Rakhma, Prof. Dr. Ir. H. Hapzi Ali Pre-MSc, MM. CMA, Multi Busin...
SM, Nadiatur Rakhma, Prof. Dr. Ir. H. Hapzi Ali Pre-MSc, MM. CMA, Multi Busin...SM, Nadiatur Rakhma, Prof. Dr. Ir. H. Hapzi Ali Pre-MSc, MM. CMA, Multi Busin...
SM, Nadiatur Rakhma, Prof. Dr. Ir. H. Hapzi Ali Pre-MSc, MM. CMA, Multi Busin...
Nadiatur Rakhma
 
SM, Linda Fitria Adi Winata, Hapzi Ali, Multi Business Strategy, Universitas ...
SM, Linda Fitria Adi Winata, Hapzi Ali, Multi Business Strategy, Universitas ...SM, Linda Fitria Adi Winata, Hapzi Ali, Multi Business Strategy, Universitas ...
SM, Linda Fitria Adi Winata, Hapzi Ali, Multi Business Strategy, Universitas ...
lindawinata
 
Sm. siti mabrur rachmah. 55117010002. prof hapzi ali. multi business strategy...
Sm. siti mabrur rachmah. 55117010002. prof hapzi ali. multi business strategy...Sm. siti mabrur rachmah. 55117010002. prof hapzi ali. multi business strategy...
Sm. siti mabrur rachmah. 55117010002. prof hapzi ali. multi business strategy...
Siti Mabrur Rachmah
 
Mengembangkan strategi dan rencana pemasaran
Mengembangkan strategi dan rencana pemasaranMengembangkan strategi dan rencana pemasaran
Mengembangkan strategi dan rencana pemasaran
Selfia Dewi
 
Sm,kerina decia,hapzi ali,mampu memamahami teori tentang tipe tipe strategi, ...
Sm,kerina decia,hapzi ali,mampu memamahami teori tentang tipe tipe strategi, ...Sm,kerina decia,hapzi ali,mampu memamahami teori tentang tipe tipe strategi, ...
Sm,kerina decia,hapzi ali,mampu memamahami teori tentang tipe tipe strategi, ...
Kerina Decia
 
MENGEMBANGKAN STRATEGI DAN RENCANA PEMASARAN
MENGEMBANGKAN STRATEGI DAN RENCANA PEMASARANMENGEMBANGKAN STRATEGI DAN RENCANA PEMASARAN
MENGEMBANGKAN STRATEGI DAN RENCANA PEMASARAN
PRISKILLAANASTASYA2
 
Strategi pemasaran ppt
Strategi pemasaran pptStrategi pemasaran ppt
Strategi pemasaran ppt
Prilla Yaumil Awali Tuhuteru
 
Marketing management bab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaran
Marketing management bab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaranMarketing management bab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaran
Marketing management bab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaran
Magda June Mondow
 
Sm,winarsih,hapzi ali, multi business strategy,universitas mercu buana,2018,
Sm,winarsih,hapzi ali, multi business strategy,universitas mercu buana,2018,Sm,winarsih,hapzi ali, multi business strategy,universitas mercu buana,2018,
Sm,winarsih,hapzi ali, multi business strategy,universitas mercu buana,2018,
Wina Winarsih
 
Sm, dessy hayati hakim, prof hapzi ali,tipe, bentuk, perencanaan, formulasi d...
Sm, dessy hayati hakim, prof hapzi ali,tipe, bentuk, perencanaan, formulasi d...Sm, dessy hayati hakim, prof hapzi ali,tipe, bentuk, perencanaan, formulasi d...
Sm, dessy hayati hakim, prof hapzi ali,tipe, bentuk, perencanaan, formulasi d...
Dessy Hakim
 
Sm,aaron dicky taruna putra,hapzi ali,mampu memamahami teori tentang tipe tip...
Sm,aaron dicky taruna putra,hapzi ali,mampu memamahami teori tentang tipe tip...Sm,aaron dicky taruna putra,hapzi ali,mampu memamahami teori tentang tipe tip...
Sm,aaron dicky taruna putra,hapzi ali,mampu memamahami teori tentang tipe tip...
A'aron Dicky Taruna Putra
 
Strategi dan Rencana Pemasaran
Strategi dan Rencana PemasaranStrategi dan Rencana Pemasaran
Strategi dan Rencana PemasaranRicky A Peaceful
 
Upaya memenangkan pasar melalui perencanaan strategik
Upaya memenangkan pasar melalui perencanaan strategikUpaya memenangkan pasar melalui perencanaan strategik
Upaya memenangkan pasar melalui perencanaan strategik
Yohan Gugun
 
Bab_8_-_Fred_David_copi.pdf
Bab_8_-_Fred_David_copi.pdfBab_8_-_Fred_David_copi.pdf
Bab_8_-_Fred_David_copi.pdf
lizanora
 
Sm, ari prayogo, hapzi ali, canvas business model, diversification and balanc...
Sm, ari prayogo, hapzi ali, canvas business model, diversification and balanc...Sm, ari prayogo, hapzi ali, canvas business model, diversification and balanc...
Sm, ari prayogo, hapzi ali, canvas business model, diversification and balanc...
Ari Prayogo
 
Rangkuman uts manajemen strategi
Rangkuman uts manajemen strategiRangkuman uts manajemen strategi
Rangkuman uts manajemen strategi
putridlp
 
Chapter 6 model bisnis
Chapter 6   model bisnisChapter 6   model bisnis
Chapter 6 model bisnis
tellstptrisakti
 
PERENCANAAN STRATEGI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM. pptx
PERENCANAAN STRATEGI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM. pptxPERENCANAAN STRATEGI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM. pptx
PERENCANAAN STRATEGI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM. pptx
nurlaila726619
 

Similar to Analisis swot oke (20)

SM, Purwono Sutoyo, Hapzi Ali, Executive summary mengenai: Multi Business St...
SM, Purwono Sutoyo, Hapzi Ali, Executive summary  mengenai: Multi Business St...SM, Purwono Sutoyo, Hapzi Ali, Executive summary  mengenai: Multi Business St...
SM, Purwono Sutoyo, Hapzi Ali, Executive summary mengenai: Multi Business St...
 
SM, Nadiatur Rakhma, Prof. Dr. Ir. H. Hapzi Ali Pre-MSc, MM. CMA, Multi Busin...
SM, Nadiatur Rakhma, Prof. Dr. Ir. H. Hapzi Ali Pre-MSc, MM. CMA, Multi Busin...SM, Nadiatur Rakhma, Prof. Dr. Ir. H. Hapzi Ali Pre-MSc, MM. CMA, Multi Busin...
SM, Nadiatur Rakhma, Prof. Dr. Ir. H. Hapzi Ali Pre-MSc, MM. CMA, Multi Busin...
 
SM, Linda Fitria Adi Winata, Hapzi Ali, Multi Business Strategy, Universitas ...
SM, Linda Fitria Adi Winata, Hapzi Ali, Multi Business Strategy, Universitas ...SM, Linda Fitria Adi Winata, Hapzi Ali, Multi Business Strategy, Universitas ...
SM, Linda Fitria Adi Winata, Hapzi Ali, Multi Business Strategy, Universitas ...
 
Sm. siti mabrur rachmah. 55117010002. prof hapzi ali. multi business strategy...
Sm. siti mabrur rachmah. 55117010002. prof hapzi ali. multi business strategy...Sm. siti mabrur rachmah. 55117010002. prof hapzi ali. multi business strategy...
Sm. siti mabrur rachmah. 55117010002. prof hapzi ali. multi business strategy...
 
MAKALAH UAS
MAKALAH UASMAKALAH UAS
MAKALAH UAS
 
Mengembangkan strategi dan rencana pemasaran
Mengembangkan strategi dan rencana pemasaranMengembangkan strategi dan rencana pemasaran
Mengembangkan strategi dan rencana pemasaran
 
Sm,kerina decia,hapzi ali,mampu memamahami teori tentang tipe tipe strategi, ...
Sm,kerina decia,hapzi ali,mampu memamahami teori tentang tipe tipe strategi, ...Sm,kerina decia,hapzi ali,mampu memamahami teori tentang tipe tipe strategi, ...
Sm,kerina decia,hapzi ali,mampu memamahami teori tentang tipe tipe strategi, ...
 
MENGEMBANGKAN STRATEGI DAN RENCANA PEMASARAN
MENGEMBANGKAN STRATEGI DAN RENCANA PEMASARANMENGEMBANGKAN STRATEGI DAN RENCANA PEMASARAN
MENGEMBANGKAN STRATEGI DAN RENCANA PEMASARAN
 
Strategi pemasaran ppt
Strategi pemasaran pptStrategi pemasaran ppt
Strategi pemasaran ppt
 
Marketing management bab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaran
Marketing management bab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaranMarketing management bab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaran
Marketing management bab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaran
 
Sm,winarsih,hapzi ali, multi business strategy,universitas mercu buana,2018,
Sm,winarsih,hapzi ali, multi business strategy,universitas mercu buana,2018,Sm,winarsih,hapzi ali, multi business strategy,universitas mercu buana,2018,
Sm,winarsih,hapzi ali, multi business strategy,universitas mercu buana,2018,
 
Sm, dessy hayati hakim, prof hapzi ali,tipe, bentuk, perencanaan, formulasi d...
Sm, dessy hayati hakim, prof hapzi ali,tipe, bentuk, perencanaan, formulasi d...Sm, dessy hayati hakim, prof hapzi ali,tipe, bentuk, perencanaan, formulasi d...
Sm, dessy hayati hakim, prof hapzi ali,tipe, bentuk, perencanaan, formulasi d...
 
Sm,aaron dicky taruna putra,hapzi ali,mampu memamahami teori tentang tipe tip...
Sm,aaron dicky taruna putra,hapzi ali,mampu memamahami teori tentang tipe tip...Sm,aaron dicky taruna putra,hapzi ali,mampu memamahami teori tentang tipe tip...
Sm,aaron dicky taruna putra,hapzi ali,mampu memamahami teori tentang tipe tip...
 
Strategi dan Rencana Pemasaran
Strategi dan Rencana PemasaranStrategi dan Rencana Pemasaran
Strategi dan Rencana Pemasaran
 
Upaya memenangkan pasar melalui perencanaan strategik
Upaya memenangkan pasar melalui perencanaan strategikUpaya memenangkan pasar melalui perencanaan strategik
Upaya memenangkan pasar melalui perencanaan strategik
 
Bab_8_-_Fred_David_copi.pdf
Bab_8_-_Fred_David_copi.pdfBab_8_-_Fred_David_copi.pdf
Bab_8_-_Fred_David_copi.pdf
 
Sm, ari prayogo, hapzi ali, canvas business model, diversification and balanc...
Sm, ari prayogo, hapzi ali, canvas business model, diversification and balanc...Sm, ari prayogo, hapzi ali, canvas business model, diversification and balanc...
Sm, ari prayogo, hapzi ali, canvas business model, diversification and balanc...
 
Rangkuman uts manajemen strategi
Rangkuman uts manajemen strategiRangkuman uts manajemen strategi
Rangkuman uts manajemen strategi
 
Chapter 6 model bisnis
Chapter 6   model bisnisChapter 6   model bisnis
Chapter 6 model bisnis
 
PERENCANAAN STRATEGI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM. pptx
PERENCANAAN STRATEGI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM. pptxPERENCANAAN STRATEGI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM. pptx
PERENCANAAN STRATEGI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM. pptx
 

More from Hastho Oke Sekali Jaya

Agility bab vi
Agility bab viAgility bab vi
Agility bab vi
Hastho Oke Sekali Jaya
 
Inovasi hastho
Inovasi hasthoInovasi hastho
Inovasi hastho
Hastho Oke Sekali Jaya
 
Analisa lingkungan titok widodo
Analisa lingkungan titok widodoAnalisa lingkungan titok widodo
Analisa lingkungan titok widodo
Hastho Oke Sekali Jaya
 
Tugas pak hardi teori adm, oleh rosiana
Tugas pak hardi teori adm, oleh rosianaTugas pak hardi teori adm, oleh rosiana
Tugas pak hardi teori adm, oleh rosiana
Hastho Oke Sekali Jaya
 
Analisa lingkungan dwi hastho
Analisa lingkungan dwi hasthoAnalisa lingkungan dwi hastho
Analisa lingkungan dwi hastho
Hastho Oke Sekali Jaya
 
Kesimpulan buku gilpin
Kesimpulan buku gilpinKesimpulan buku gilpin
Kesimpulan buku gilpin
Hastho Oke Sekali Jaya
 
4. review jurnal green attitude dwi hastho
4. review jurnal green attitude dwi hastho4. review jurnal green attitude dwi hastho
4. review jurnal green attitude dwi hastho
Hastho Oke Sekali Jaya
 
3. review jurnal environmental dwi hastho
3. review jurnal environmental dwi hastho3. review jurnal environmental dwi hastho
3. review jurnal environmental dwi hastho
Hastho Oke Sekali Jaya
 
2. review jurnal barrier dwi hastho
2. review jurnal barrier dwi hastho2. review jurnal barrier dwi hastho
2. review jurnal barrier dwi hastho
Hastho Oke Sekali Jaya
 
6. review hotel environmental policies dwi hastho
6. review hotel environmental policies dwi hastho6. review hotel environmental policies dwi hastho
6. review hotel environmental policies dwi hastho
Hastho Oke Sekali Jaya
 
1. review jurnal effect dwi hastho
1. review jurnal effect dwi hastho1. review jurnal effect dwi hastho
1. review jurnal effect dwi hastho
Hastho Oke Sekali Jaya
 
Ppt review tugas oleh rosiana r
Ppt review tugas oleh rosiana rPpt review tugas oleh rosiana r
Ppt review tugas oleh rosiana r
Hastho Oke Sekali Jaya
 
Jurnal sistem penilaian kinerja
Jurnal sistem penilaian kinerjaJurnal sistem penilaian kinerja
Jurnal sistem penilaian kinerja
Hastho Oke Sekali Jaya
 
Review jurnal Relationship Bonding Tactics, Personality Traits, Relationship ...
Review jurnal Relationship Bonding Tactics, Personality Traits, Relationship ...Review jurnal Relationship Bonding Tactics, Personality Traits, Relationship ...
Review jurnal Relationship Bonding Tactics, Personality Traits, Relationship ...
Hastho Oke Sekali Jaya
 
Agility, membuat keledai mengaum !!!
Agility, membuat keledai mengaum !!!Agility, membuat keledai mengaum !!!
Agility, membuat keledai mengaum !!!
Hastho Oke Sekali Jaya
 
Pembuatan ekuitas pengukuran
Pembuatan ekuitas pengukuranPembuatan ekuitas pengukuran
Pembuatan ekuitas pengukuran
Hastho Oke Sekali Jaya
 
Merancang program pemasaran untuk membangun ekuitas merek
Merancang program pemasaran untuk membangun ekuitas merekMerancang program pemasaran untuk membangun ekuitas merek
Merancang program pemasaran untuk membangun ekuitas merek
Hastho Oke Sekali Jaya
 
Bab 9 mengukur sumber ekuitas merek arinta
Bab 9 mengukur sumber ekuitas merek arintaBab 9 mengukur sumber ekuitas merek arinta
Bab 9 mengukur sumber ekuitas merek arinta
Hastho Oke Sekali Jaya
 
Presentasi merek hastho n titok
Presentasi merek hastho n titokPresentasi merek hastho n titok
Presentasi merek hastho n titok
Hastho Oke Sekali Jaya
 
Cheat sheet windows complete (xp, 7, 8)
Cheat sheet windows complete (xp, 7, 8)Cheat sheet windows complete (xp, 7, 8)
Cheat sheet windows complete (xp, 7, 8)
Hastho Oke Sekali Jaya
 

More from Hastho Oke Sekali Jaya (20)

Agility bab vi
Agility bab viAgility bab vi
Agility bab vi
 
Inovasi hastho
Inovasi hasthoInovasi hastho
Inovasi hastho
 
Analisa lingkungan titok widodo
Analisa lingkungan titok widodoAnalisa lingkungan titok widodo
Analisa lingkungan titok widodo
 
Tugas pak hardi teori adm, oleh rosiana
Tugas pak hardi teori adm, oleh rosianaTugas pak hardi teori adm, oleh rosiana
Tugas pak hardi teori adm, oleh rosiana
 
Analisa lingkungan dwi hastho
Analisa lingkungan dwi hasthoAnalisa lingkungan dwi hastho
Analisa lingkungan dwi hastho
 
Kesimpulan buku gilpin
Kesimpulan buku gilpinKesimpulan buku gilpin
Kesimpulan buku gilpin
 
4. review jurnal green attitude dwi hastho
4. review jurnal green attitude dwi hastho4. review jurnal green attitude dwi hastho
4. review jurnal green attitude dwi hastho
 
3. review jurnal environmental dwi hastho
3. review jurnal environmental dwi hastho3. review jurnal environmental dwi hastho
3. review jurnal environmental dwi hastho
 
2. review jurnal barrier dwi hastho
2. review jurnal barrier dwi hastho2. review jurnal barrier dwi hastho
2. review jurnal barrier dwi hastho
 
6. review hotel environmental policies dwi hastho
6. review hotel environmental policies dwi hastho6. review hotel environmental policies dwi hastho
6. review hotel environmental policies dwi hastho
 
1. review jurnal effect dwi hastho
1. review jurnal effect dwi hastho1. review jurnal effect dwi hastho
1. review jurnal effect dwi hastho
 
Ppt review tugas oleh rosiana r
Ppt review tugas oleh rosiana rPpt review tugas oleh rosiana r
Ppt review tugas oleh rosiana r
 
Jurnal sistem penilaian kinerja
Jurnal sistem penilaian kinerjaJurnal sistem penilaian kinerja
Jurnal sistem penilaian kinerja
 
Review jurnal Relationship Bonding Tactics, Personality Traits, Relationship ...
Review jurnal Relationship Bonding Tactics, Personality Traits, Relationship ...Review jurnal Relationship Bonding Tactics, Personality Traits, Relationship ...
Review jurnal Relationship Bonding Tactics, Personality Traits, Relationship ...
 
Agility, membuat keledai mengaum !!!
Agility, membuat keledai mengaum !!!Agility, membuat keledai mengaum !!!
Agility, membuat keledai mengaum !!!
 
Pembuatan ekuitas pengukuran
Pembuatan ekuitas pengukuranPembuatan ekuitas pengukuran
Pembuatan ekuitas pengukuran
 
Merancang program pemasaran untuk membangun ekuitas merek
Merancang program pemasaran untuk membangun ekuitas merekMerancang program pemasaran untuk membangun ekuitas merek
Merancang program pemasaran untuk membangun ekuitas merek
 
Bab 9 mengukur sumber ekuitas merek arinta
Bab 9 mengukur sumber ekuitas merek arintaBab 9 mengukur sumber ekuitas merek arinta
Bab 9 mengukur sumber ekuitas merek arinta
 
Presentasi merek hastho n titok
Presentasi merek hastho n titokPresentasi merek hastho n titok
Presentasi merek hastho n titok
 
Cheat sheet windows complete (xp, 7, 8)
Cheat sheet windows complete (xp, 7, 8)Cheat sheet windows complete (xp, 7, 8)
Cheat sheet windows complete (xp, 7, 8)
 

Recently uploaded

Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaanStrategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
fatamorganareborn88
 
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptxPERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
AzisahAchmad
 
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).pptpph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
mediamandirinusantar
 
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdfAnalisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
afaturooo
 
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).pptstudi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
SendowoResiden
 
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke KlojenGrass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
PavingBlockBolong
 
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptxPPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
flashretailindo
 
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
aciambarwati
 
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdfPresentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
perumahanbukitmentar
 
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioningbauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
wear7
 
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptxBAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
arda89
 
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
GalihHardiansyah2
 
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptxAUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
indrioktuviani10
 
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
RahmanAnshari3
 
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baikkinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
HalomoanHutajulu3
 
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptxPOWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
EchaNox
 
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDFJasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Rajaclean
 

Recently uploaded (17)

Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaanStrategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
 
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptxPERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
 
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).pptpph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
 
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdfAnalisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
 
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).pptstudi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
 
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke KlojenGrass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
 
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptxPPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
 
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
 
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdfPresentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
 
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioningbauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
 
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptxBAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
 
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
 
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptxAUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
 
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
 
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baikkinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
 
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptxPOWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
 
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDFJasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
 

Analisis swot oke

  • 1.
  • 2. Pendekatan strategi pemasaran memiliki banyak keuntungan. 1. Pertama, strategi menekankan membantu organisasi mengarahkan dirinya sendiri kepada faktor-faktor eksternal kunci misalnya pelanggan dan persaingan. Daripada memproyeksikan tren masa lalu, tujuan kita adalah membangun strategi market driven yang mencerminkan keprihatinan pelangga. Perencanaan strategis juga cenderung mengantisipasi perubahan lingkungan. 2. Kedua, strategi pemasaran mendorong anda untuk melakukan peninjauan jangka panjang.
  • 3.  Organisasi yang baik adalah yang memiliki mission statement yang memberikan arah yang jelas kepada karyawannya dan membantu mengarahkan mereka untuk memenuhi potensi perusahaan.  Mission statement harus menspesifikasikan domain bisnis dimana organisasi berencana untuk beroperasi.  Agar berguna, mission statement perusahaan harus memenuhi kriteria: a) definisi bisnis harus tidak terlalu luas dan tidak terlalu sempit; b) definisi bisnis harus mencakup tiga dimensi yang dikatakan Abel (1980) sebagai ‘domain bisnis’. Tiga dimensi ini adalah kelompok pelanggan harus dilayani, kebutuhan pelanggan harus dipenuhi, dan teknologi yang digunakan.
  • 4.  Analisis SWOT (strengths, weaknesses, opportunities, threats) adalah suatu teknik yang dirancang khusus untuk membantu mengidentifikasi strategi pemasaran yang harus dijalankan perusahaan.  Analisis SWOT mencakup lingkungan internal dan eksternal perusahaan. Secara internal, kerangka kerjanya menguraikan kekuatan dan kelemahan pada dimensi kunci misalnya kinerja keuangan dan sumber daya; sumber daya manusia, fasilitas dan kapasitas produksi; pangsa pasar; persepsi pelanggan terhadap kualitas produk, harga dan ketersediaan produk; organisasi komunikasi .  Analisis SWOT dapat bermanfaat dalam menemukan keunggulan strategis yang dapat dieksploitasi dalam strategi pemasaran perusahaan.
  • 5. Penggunaan analisis SWOT yang efektif memberikan 4 manfaat bagi manager dalam membuat strategi pemasaran; 1. simplicity: analisis SWOT tidak memerlukan training khusus atau etrampilan teknis; 2. collaboration: karena sederhananya, analisis SWOT mendorong adanya kerjasama dan pertukaran informasi antara manager dari area fungsional yang berbeda; 3. flexibility: dapat membesarkan kualitas perencanaan strategi organisasi meskipun tanpa sistem informasi pemasaran; 4. integration: analisis SWOT dapat berhubungan dengan berbagai macam sumber informasi.
  • 6.  adalah Sejauh mana perusahaan menerima manfaat penuh dari analisis SWOT akan bergantung pada bagaimana kerangka kerjanya digunakan.  Jika dikerjakan dengan benar, SWOT dapat menjadi katalis yang kuat untuk proses perencanaan. Jika dikejakan dengan salah, akan menjadi sia-sia dari segi waktu dan sumber daya lainnya.  Agar analisis SWOT memberikan manfaat, maka anda harus: tetap fokus (stay focused); bekerja sama dengan area fungsional lainnya Syarat bagi analisis SWOT efektif dan produktif
  • 7. SWOT strategic marketing planning; Ada 2 tahap dalam analisis SWOT : • Tahap 1, memadukan kekuatan dan peluang; kunci keberhasilan mencapai tujuan perusahaan bergantung pada kemampuan perusahaan mentransform kekuatan kunci menjadi kemampuan dengan memadukannya dengan peluang dalam lingkungan pemasaran. • Tahap 2, merubah kelemahan dan ancaman; perusahaan dapat merubah kelemahan menjadi kekuatan, dan bahkan kemampuan, dengan investasi strategis pada area kunci (misalnya R&D, dukungan pelanggan, promosi, pelatihan karyawan) dan dengan menghubungkan area kunci lebih efektif
  • 8.
  • 9. TUJUAN PERUSAHAAN Dalam menetapkan tujuan, perusahaan harus mempertimbangkan pertanyaan: kemana tujuan kita dan kapan kita tiba di tujuan? Tanpa jawaban terhadap pertanyaan ini, perusahaan dapat disebut sebagai kapal tanpa kompas; dapat bergerak tetapi kurang jelas arah yang dituju.
  • 10. STRATEGI PERTUMBUHAN PERUSAHAAN Market penetration, Product development, Market development Diversification
  • 11. SBU MARKETING STRATEGY/PORTFOLIO ANALYSIS Definisi unit analisis bagi perencanaan portfolio adalah tahap kritis dan sering tidak dijalankan dengan baik. Komponen perusahaan menyangkut analisis portfolio atau bisnis disebut strategic business units (SBU).
  • 12. Idealnya, SBU memiliki karakteristik berikut ini:  pasar yang homogen untuk melayani dengan teknologi yang terbatas;  pasar produk unik; pengawasan terhadap faktor-faktor yang diperlukan bagi keberhasilan kinerja;  bertanggung jawab atas profitabilitasny.
  • 13.  Pemasaran relationship berupaya untuk melibatkan dan mengintegrasikan pelanggan, suplier dan parner lainnya kedalam pengembangan kegiatan pemasaran perusahaan.  Model porto folio – dasarnya yang ada dalam teori portfolio Markowitz’s (1952) menyangkut investasi ekuitas managemen.  Model porto folio telah digunakan dalam perencanaan strategis dan pemasaran, tetapi aplikasinya dalam pembelian dibatasi.
  • 14. SALAH SATU MODEL PORTFOLIO YANG PALING TERKENAL ADALAH MATRIK PERTUMBUHAN – PANGSA PASAR (GROWTH–SHARE MATRIX) YANG DIKEMBANGKAN OLEH BOSTON CONSULTING GROUP PADA TAHUN 1960AN.
  • 15. Matriks Boston ini menawarkan peta kekuatan dan kelemahan produk organisasi seperti arus kas. Beralasan bahwa indikator utama perputaran kas adalah pangsa pasar, dan tingkat pertumbuhan pasar merupakan indikasi penggunaan kas. Perlu diingat bahwa asumsi kunci dalam matriks adalah harapan bahwa posisi produk dalam pasar akan berubah seiring berjalannya waktu. Asumsi ini berhubungan dengan pemikiran product life cycle.
  • 16.
  • 17. Keuntungan Model BCG adalah 1. memenuhi keinginan manusia terhadap taksonomi, pengelompokan bisnis yang berbeda; 2. menambahkan gagasan sederhana dengan implikasi arus kas yang diperlukan manager; 3. membawa bersama-sama sejumlah isu strategis penting dan memudahkan mereka dipahami dengan cepat; 4. salah satu penggunaan informasi Matriks Boston adalah menentukan posisi pesaing.
  • 18. 1. pangsa pasar bervariasi tergantung pada definisi produk/pasar. Karena itu, suatu produk dapat saja dikelompokkan dalam sel yang berbeda, tergantung batasan pasar yang digunakan; 2. banyak kritik yang mendebat bahwa matrik pertumbuhan pangsa BCG adalah melebihi pasar produk dan dapat menyebabkan kurangnya perhatian manajemen terhadap faktor-faktor yang penting dalam strategi pemasaran; 3. tingkat pertumbuhan pasar adalah deskripsi yang tidak sesuai dengan daya tarik industry; 4. pangsa pasar relatif adalah deskripsi yang tidak sesuai dengan kekuatan persaingan; 5. model BCG secara implisit mengasumsikan bahwa semua unit bisnis adalah independen satu dan lainnya kecuali untuk arus kas; 6. kerangka porto folio BCG dikembangkan untuk menyeimbangkan arus kas.
  • 19. MATRIK GENERAL ELECTRIK Dalam matriks GE, SBU dievaluasi dengan menggunakan 2 faktor yaitu market attractiveness and competitive position. Berlawanan dengan pendekatan BCG, setiap dimensi ini dianalisa kedalam sub- faktor yang mendukung setiap faktor.
  • 20. Menggabungkan Matriks GE dilakukan dengan 3 tahap, • tahap 1, menentukan faktor-faktor dan posisi SBU dalam matriks GE; • tahap 2, persiapkan matrik GE (memperkirakan posisi SBU); • tahap 3, membuat rekomendasi strategis berdasarkan matrik GE.
  • 21.
  • 22. Kelebihan Matriks GE adalah bahwa matriks GE menggunakan beberapa faktor untuk menilai SBU dan juga mengacu pada ROI; analisis GE lebih kaya dari analisis BCG karena lebih banyak faktor yang dipertimbangkan dan lebih fleksibel; banyak nilai pada pembahasan dan perdebatan yang diperlukan untuk mengidentifikasi dan menimbang faktor-faktor yang relevan. Di sisi lain,
  • 23. kelemahan matriks GE adalah tekniknya lebih susah daripada pendekatan BCG, dan memerlukan pengumpulan dan pengolahan data yang lebih ekstensif; evaluasi dan skoring SBU sangat subjektif. Subjectif dapat jadi masalah, khususnya ketika perencana tidak berpengalaman dalam menilai; hubungan antara faktor-faktor yang mempengaruhi dan faktor keseluruhan tidak disetujui.