SlideShare a Scribd company logo
KULIAH KERJA NYATA
BERBASIS PARTICIPATORY ACTION
RESEARCH
Oleh
Abdul Chalik
KOPERTAIS WILAYAH IV SURABAYA
LPM IAIN Sunan Ampel
Dipresentasikan
Pada PELATIHAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT
MENGGUNAKAN PENDEKATAN PARTICIPATORY ACTION RESEARCH
BAGI PIMPINAN LPM/P3M PTAI SE NTB, BALI DAN NTT DI BAWAH KOPERTAIS WILAYAH IV SURABAYA
8 S/D 11 MEI 2008
Hasil belajar Syarifatul Marwiyah dalam pelatihan Participatory Action Research (PAR) bagi dosen
PTAIS Kopertais wilayah IV Surabaya tahun 2013
PERTANYAAN AWAL :
1. Apa yang Anda dilakukan (tindak lanjut)
setelah mengetahui hasil penelitian, baik
kualitatif maupun kuantitatif?
2. Apa manfaat praktis penelitian Anda bagi
masyarakat?
3. Apakah penelitian yang Anda lakukan
melibatkan masyarakat secara
partisipatif, atau dilakukan sendiri
bersama teman Anda?
Pola penelitian yang kita kenal dan
dalami selama ini
1. Kita sudah terbiasa dengan penelitian model kuantitatif
dan kualitatif.
2. Pada umumnya, paradigma yang digunakan adalah
“positifistik”. Pemahaman sederhananya, Kuantitatif =
menguji teori, Kualitatif = menemukan teori.
3. Paradigma positifistik = melihat realitas menggunakan
teori/rasio yang dimiliki peneliti.
4. Pengumpulan data (pada umumnya) tidak melibatkan
subyek penelitian.
5. Hubungan peneliti vs yang diteliti (umumnya) adalah
hubungan subyek vs obyek.
1. Kontrol terhadap hasil penelitian kurang,
khususnya dari pihak yang diteliti.
2. Hasil penelitian (umunya) masuk rak
buku/perpustakaan.
3. Bila penelitian proyek (yang dibiayai lembaga
lain), yang penting selesai, uang cair, kurang
memperdulikan manfaat praktis hasil temuan
penting di lapangan.
Pola “pengabdian” yang kita kenal dan
dalami selama ini (terutama KKN)
1. Paradigma pengabdian kepada masyarakat
menggunakan paradigma positifistik.
2. Memberdayakan masyarakat berdasarkan “apa yang
ada dalam otak (pemikiran) kita”, bukan berdasarkan
“kebutuhan mendasar” mereka.
3. Membuat kegiatan pengabdian masyarakat tidak
berdasarkan komunikasi, dialog, apalagi penelitian
dengan masyarakat tentang masalah-masalah
mereka, tetapi berdasarkan “apa yang kita maui”.
4. Pengabdian yang demikian itu kemudian menganggap
masyarakat bodoh, terbelakang, uncivilized, perlu
dibina sementara kita (seolah) berposisi sebaliknya.
1. Maka muncul kegiatan khotbah, ceramah
agama/pengajian, tahililan/yasinan, kuliah subuh,
penyuluhan, Kultum, dll.
2. Umumnya, kegiatan itu (khususnya mahasiswa KKN)
dibuat di kampus/atau program itu tinggal mengkopi
dari buku panduan yang disediakan oleh PT.
3. Indikator keberhasilan tidak bisa diukur.
4. Dampaknya adalah;meskipun bolak-balik
diceramahi/dikhtbahi, masyarakat tetap saja kurang
taat beragama, terbelakang, terpinggirkan, kurang
beradab, dll.
5. Problemnya juga, jika pengabdian (hanya) untuk
kepentingan praktis (cari duit), kenaikan pangkat—
yang penting “ada ceramah/khotbah”, “ada KKN”, tidak
berfikir manfaat/dampak/ukuran2 keberhasilan.
Apa hasil yang diperoleh dari
pengabdian/ceramah kita…
?
Mengenal PAR secara
sederhana
PAR = Participatory Action Research
Research
Action
Participatory
Research. Bahwa PAR diawali dengan penelitian tentang
permasalahan-permasalahan yang dihadapi oleh masyarakat.
Permasalahan yang dihadapi oleh masyarakat dipahami sedemikian
mendalam, mendetail sehingga akan memperjelas posisi
permasalahan tersebut;apakah sebagai “sumber” atau hanya
“akibat”.
Action. Setelah diketahui permasalahannya kemudian berlanjut pada
pencarian alternatif jalan keluar, dan selanjutnya diterjemahkan ke
dalam bentuk item-item program (action).
Participatory. baik riset maupun maupun program (action)
dilaksanakan secara partisipatif, yakni melibatkan seluruh
komponen masyarakat untuk merumuskan permasalahannya dan
kemudian merencanakan jalan keluar persoalan-persoalan yang
dihadapi.
Ciri khas PAR :
Transformasi
sosial
Riset sosial kritis (research)
Tindakan sosial-politis
(action)
Pendidikan orang dewasa
(participatory)
Mengenal Siklus PAR :
Observasi
Aksi
Identifikasi
Refleksi
Ciri Khas PAR
 Dibangun dalam semangat gerakan pembebasan
 Sebuah proses dimana kelompok sosial kelas bawah
mengontrol ilmu pengetahuan, dan membangun kekuatan
politik malalui pendidikan orang dewasa, penelitian kritis
dan tindakan sosial-politik,
 Proses membangun kesadaran diri melalui penyelidikan
dan refleksi diri,
 Riset Sosial dengan prinsip-prisip:
 Produksi pengetahuan oleh komunitas mengenai
agenda kehidupan mereka sendiri.
 partisipasi dalam pengumpulan dan analisa data, dan
 kontrol mereka terhadap penggunaan hasil riset.
 Orientasi lebih pada proses perubahan sistem sosial.
Paradigma PAR
 Ontologi:
Perubahan sosial diciptakan dan sekaligus menjadi tujuan.
 Epistemologi:
 Proses perubahan adalah partisipatif dan ada interaksi belajar antara
reseacher dan partisipan.
 Hanya melalui perubahan sosial orang-orang yang di level bawah dapat
diangkat ke permukaan.
 Methodologi:
Peneliti bertindak sebagai seorang interventionis, Fasilitator, dan Activis
 Pengumpulan Data:
 Tidak ada teknik yang baku, melainkan diciptakan secara kreatif
 Qualitative interviewing, catatan harian, process material: minutes, laporan-
laporan, emails,
 Validasi Temuan-temuan:
Proses siklus menciptakan link antara teory dan praktik yang tidak terpisahkan.
Prinsip-Prinsip PAR
1. Pendekatan untuk meningkatkan kehidupan sosial
dengan cara merubahnya.
2. Keseluruhan bentuk partisipasi dalam arti yang murni
3. Kerjasama
4. Membangun mekanisme kritik diri komunitas
5. Proses membangun pemahaman sistematis
6. Melibatkan sebanyak mungkin orang dalam teoritisasi
kehidupan sosial mereka
7. Menempatkan pengalaman, gagasan, pandangan dan
asumsi sosial individu maupun kelompok untuk diuji
8. Mensyaratkan dibuat rekaman proses secara cermat
9. Semua orang harus menjadikan
pengalamannya sebagai obyek riset
10. Merupakan proses politik
11. Mensyarakatkan adanya analisa kritis
12. Memulai suatu isu kecil
13. Memulai dengan siklus proses yang kecil
14. Memulai dengan kelompok sosial yang kecil
untuk berkolaborasi
15. Mensyaratkan semua orang mencermati dan
membuat rekaman
16. Mensyarakatkan semua orang memberikan
alasan rasional yang mendasari kerja sosial
mereka
Contoh Riset PAR Untuk Pesantren :
Riset
pendahuluan
Pesantren
Tabah
Pesantren
Fatimiyah
Cita2/
Tujuan
Proses
PAR
Riset
Bersama
masyarakat
Problem
solving
Belajar
Bersama
masyarakat
Peru
bahan
Profesional
Institusi
Personal
Hasil
akhir
Metodologi
Kerangka KKN PAR :
Riset
Pendahuluan
Mojokerto
Bojonegoro 2
Bojonegoro 1
Cita2/
Tujuan
PROSES
PAR
Belajar
Bersama
masyarakat
Identifikasi
Masalah
Menyelesaikan
masalah
bersama
masyarakat
PERUBAHAN/
DAMPAK
Masyarakat
Mahasiswa
Out
comes/
Hasil akhir
Feed back
Metodologi
Perbedaan Desain KKN PAR Non PAR
KKN KONVENSIONAL KKN PAR
Pembekalan
Perencanaa Program
Pelaksanaan Program
Evaluasi/Laporan
Pelatihan (Workshop)
Riset Awal (Observasi, wawancana)
Perencanaan Program
Mobilisasi Potensi Masyarakat
Pelaksanaan Program
Evaluasi bersama masyarakat
Menyederhanakan Langkah2 PAR
1. Riset bersama masyarakat;
a. Datanglah ke masyarakat, lihatlah kehidupan
keseharian mereka, amati mengapa mereka hidup
terasing, hidup miskin, hidup penuh ketakutan, kurang
bergairah. Atau lihatlah juga masyarakat yang kaya
raya, punya jabatan tinggi, berpengaruh luas di
masyarakat.
b. Lihat dan amati apapun yang mereka lakukan,
bicarakan, prilaku dan kehidupan keseharian yang
mencerminkan hidup sebenarnya.
c. Perhatikan relasi-relasi sosial, relasi-relasi kuasa,
misalnya hub. laki2-perempuan, suami-istri, kyai-
santri, guru-murid, pemilik rumah-pembantu,
c. Dari amatan itu, apakah mereka melakukan kegiatan
karena kesadaran, keterpaksaan, kesadaran palsu
(sadar yang dipaksakan), dll.
d. Lihatlah apakah mereka miskin karena dimiskinkan,
e. Lakukan dialog dengan mereka, dialog masalah
keseharian, masalah-masalah sederhana yang
mereka hadapi setiap hari.
f. Lakukan dialog itu secara terus menerus, materi dialog
jangan memberatkan mereka.
g. Berdialoglah dengan banyak orang, semakin banyak
dialog semakin banyak informasi yang diperoleh.
h. Berdialoglah dengan semua lapisan masyarakat, dari
yang berprofesi rendah hingga yang tinggi, dari yang
miskin hingga yang kaya.
i. Jangan lupa, hasil amatan, hasil dialog dicatat agar
informasi yang diperoleh tidak hilang. Catatan itu
dikenal dengan sebutan catatan lapangan.
j. Lakukan cross-check data, data yang diperoleh dari
seseorang dikonfirmasi/diperdalam pada informan lain.
k. Hasil amatan/dialog kemudian dibuat pemetaan
informasi sehingga akan tergambar dengan jelas
informasi-informasi penting yang diperoleh dari
masyarakat
l. Setelah informasi sudah dianggap cukup, kemudian
subyek (orang diajak dialog/wawancara itu)
dikumpulkan dalam satu tempat untuk mengetahui hasil
wawancara/amatan anda. Kegiatan itu semacam
ekspose data dan akan muncul dari subyek;kritikan,
evaluasi, masukan, dan tanggapan dari mereka.
m. Proses semacam itu, secara terus menerus dilakukan
dalam rangka memperdalam, memperkaya,
mempertajam data-data yang diperoleh dari lapangan.
Kegiatan seperti anggap saja sebagai FGD (Focus
Group Discussion) sebagai wadah masyarakat untuk
meriset, memperdalam masalah mereka sehari-hari.
Gambaran sederhana proses penggalian
dan ekspose data
Cross-check
data
Dialog/
wawancara
observasi
Ekspose data/
temuan
Masalah/
potensi
Riset
sederhana
Masyarakat/
Komunitas
2. Belajar bersama masyarakat;
Adalah usaha untuk menggali potensi yang dimiliki
masyarakat melalui proses pembelajaran yang efektif
dengan melibatkan masyarakat sebagai subyek
pemberdayaan.
Proses :
Mahasiswa sebagai fasilitator, mediator untuk
menggerakkan potensi masyarakat melalui belajar
bersama. Masyarakat mengaktualisasikan kemampuan
dan potensi-potensinya, sementara mahasiswa
memperoleh ilmu dari masyarakat dari proses
pembelajaran tersebut.
Ada beberapa teknik belajar masyarakat :
1. Teknik penemuan masalah melalui
model mapping, transek, perumusan
trend and change, diagram venn.
2. Teknik menemukan dan merumuskan
masalah melalui permainan, diskusi,
bermain peran, dll.
3. Menyelesaikan masalah bersama
masyarakat.
Tujuannya adalah untuk menggali potensi
masyarakat dalam menyelesaikan
masalahnya sendiri dengan menempatkan
mahasiswa sebagai fasilitator, mediator
bukan sebagai aktor (pelaku) dalam
menyelsaikan masalah.
Proses :
Mahasiswa datang ke masyarakat,
mengajak masyarakat mengenali
masalah, mendiskusikan masalah dan
menyelesaikan masalah. Mahasiswa
sebagai fasilitator dan mediator,
sementara masyarakat sebagai aktor
(pelaku)
Perubahan Sosial
Perubahan
sosial
Individu/
Pola pikir
Sustainebility
Local leader
Institusi
Kesadarab kritis
komitmen
Lembaga sosial
Norma sosial
Lembaga masyarakat
community
Community controller
Community organizer
Community enabler
programm
Terima Kasih

More Related Content

What's hot

Kesetaraan Gender
Kesetaraan GenderKesetaraan Gender
Kesetaraan Gender
SigitPramulia
 
Makalah Moral/Akhlaq
Makalah Moral/AkhlaqMakalah Moral/Akhlaq
Makalah Moral/AkhlaqErna Mariana
 
Pengantar komunikasi strategis
Pengantar komunikasi strategisPengantar komunikasi strategis
Pengantar komunikasi strategis
Ariya Asyhar
 
Participatory Action Research (PAR)
Participatory Action Research (PAR)Participatory Action Research (PAR)
Participatory Action Research (PAR)
Islamic Studies
 
Generation Gap - Mengenal dan Mendidik Generasi Z
Generation Gap - Mengenal dan Mendidik Generasi ZGeneration Gap - Mengenal dan Mendidik Generasi Z
Generation Gap - Mengenal dan Mendidik Generasi Z
Christian Fredy Naa
 
Urgensi pendidikan karakter
Urgensi pendidikan karakterUrgensi pendidikan karakter
Urgensi pendidikan karakter
Adì David Homsin
 
Bijak bersosmed - tips dan informasi gerakan
Bijak bersosmed - tips dan informasi gerakanBijak bersosmed - tips dan informasi gerakan
Bijak bersosmed - tips dan informasi gerakan
literasi digital
 
Metode Penelitian Kualitatif
Metode Penelitian KualitatifMetode Penelitian Kualitatif
Metode Penelitian Kualitatif
Siti Sahati
 
materi tentang penelitian kuantitatif
materi tentang penelitian kuantitatifmateri tentang penelitian kuantitatif
materi tentang penelitian kuantitatif
jaka permanna
 
Filsafat, ilmu pengetahuan dan agama.ppt
Filsafat, ilmu pengetahuan dan agama.pptFilsafat, ilmu pengetahuan dan agama.ppt
Filsafat, ilmu pengetahuan dan agama.ppt
ari susanto
 
Seminar Kesehatan tentang Bahaya Gadget (tanpa video)
Seminar Kesehatan tentang Bahaya Gadget (tanpa video)Seminar Kesehatan tentang Bahaya Gadget (tanpa video)
Seminar Kesehatan tentang Bahaya Gadget (tanpa video)
David Syahputra
 
Teknik pengumpulan data penelitian kualitatif
Teknik pengumpulan data penelitian kualitatifTeknik pengumpulan data penelitian kualitatif
Teknik pengumpulan data penelitian kualitatif
Aun Falestien Faletehan
 
Insecure dan Bersyukur
Insecure dan BersyukurInsecure dan Bersyukur
Insecure dan Bersyukur
Lisda Hilya
 
Peranan pendidikan dalam pendidikan nasional
Peranan pendidikan dalam pendidikan nasionalPeranan pendidikan dalam pendidikan nasional
Peranan pendidikan dalam pendidikan nasional
Operator Warnet Vast Raha
 
Implementasi politik
Implementasi politikImplementasi politik
Implementasi politik
natal kristiono
 
Etika lingkungan
Etika lingkunganEtika lingkungan
Etika lingkungan
Naldi Candra
 
Materi 1 (TOT Literasi Digital): Internet, Media Sosial, dan Literasi Digital
Materi 1 (TOT Literasi Digital): Internet, Media Sosial, dan Literasi DigitalMateri 1 (TOT Literasi Digital): Internet, Media Sosial, dan Literasi Digital
Materi 1 (TOT Literasi Digital): Internet, Media Sosial, dan Literasi Digital
Indriyatno Banyumurti
 
e-Safety Parenting Untuk Ibu Rumah Tangga
e-Safety Parenting Untuk Ibu Rumah Tanggae-Safety Parenting Untuk Ibu Rumah Tangga
e-Safety Parenting Untuk Ibu Rumah Tangga
Inasari Widiyastuti
 
Penilaian laporan hasil penelitian tindakan kelas
Penilaian laporan hasil penelitian tindakan kelasPenilaian laporan hasil penelitian tindakan kelas
Penilaian laporan hasil penelitian tindakan kelas
mujahidah khilafah (Shintia Minandar)
 
Sex dan gender
Sex dan genderSex dan gender
Sex dan gender
masrin kppa sulteng
 

What's hot (20)

Kesetaraan Gender
Kesetaraan GenderKesetaraan Gender
Kesetaraan Gender
 
Makalah Moral/Akhlaq
Makalah Moral/AkhlaqMakalah Moral/Akhlaq
Makalah Moral/Akhlaq
 
Pengantar komunikasi strategis
Pengantar komunikasi strategisPengantar komunikasi strategis
Pengantar komunikasi strategis
 
Participatory Action Research (PAR)
Participatory Action Research (PAR)Participatory Action Research (PAR)
Participatory Action Research (PAR)
 
Generation Gap - Mengenal dan Mendidik Generasi Z
Generation Gap - Mengenal dan Mendidik Generasi ZGeneration Gap - Mengenal dan Mendidik Generasi Z
Generation Gap - Mengenal dan Mendidik Generasi Z
 
Urgensi pendidikan karakter
Urgensi pendidikan karakterUrgensi pendidikan karakter
Urgensi pendidikan karakter
 
Bijak bersosmed - tips dan informasi gerakan
Bijak bersosmed - tips dan informasi gerakanBijak bersosmed - tips dan informasi gerakan
Bijak bersosmed - tips dan informasi gerakan
 
Metode Penelitian Kualitatif
Metode Penelitian KualitatifMetode Penelitian Kualitatif
Metode Penelitian Kualitatif
 
materi tentang penelitian kuantitatif
materi tentang penelitian kuantitatifmateri tentang penelitian kuantitatif
materi tentang penelitian kuantitatif
 
Filsafat, ilmu pengetahuan dan agama.ppt
Filsafat, ilmu pengetahuan dan agama.pptFilsafat, ilmu pengetahuan dan agama.ppt
Filsafat, ilmu pengetahuan dan agama.ppt
 
Seminar Kesehatan tentang Bahaya Gadget (tanpa video)
Seminar Kesehatan tentang Bahaya Gadget (tanpa video)Seminar Kesehatan tentang Bahaya Gadget (tanpa video)
Seminar Kesehatan tentang Bahaya Gadget (tanpa video)
 
Teknik pengumpulan data penelitian kualitatif
Teknik pengumpulan data penelitian kualitatifTeknik pengumpulan data penelitian kualitatif
Teknik pengumpulan data penelitian kualitatif
 
Insecure dan Bersyukur
Insecure dan BersyukurInsecure dan Bersyukur
Insecure dan Bersyukur
 
Peranan pendidikan dalam pendidikan nasional
Peranan pendidikan dalam pendidikan nasionalPeranan pendidikan dalam pendidikan nasional
Peranan pendidikan dalam pendidikan nasional
 
Implementasi politik
Implementasi politikImplementasi politik
Implementasi politik
 
Etika lingkungan
Etika lingkunganEtika lingkungan
Etika lingkungan
 
Materi 1 (TOT Literasi Digital): Internet, Media Sosial, dan Literasi Digital
Materi 1 (TOT Literasi Digital): Internet, Media Sosial, dan Literasi DigitalMateri 1 (TOT Literasi Digital): Internet, Media Sosial, dan Literasi Digital
Materi 1 (TOT Literasi Digital): Internet, Media Sosial, dan Literasi Digital
 
e-Safety Parenting Untuk Ibu Rumah Tangga
e-Safety Parenting Untuk Ibu Rumah Tanggae-Safety Parenting Untuk Ibu Rumah Tangga
e-Safety Parenting Untuk Ibu Rumah Tangga
 
Penilaian laporan hasil penelitian tindakan kelas
Penilaian laporan hasil penelitian tindakan kelasPenilaian laporan hasil penelitian tindakan kelas
Penilaian laporan hasil penelitian tindakan kelas
 
Sex dan gender
Sex dan genderSex dan gender
Sex dan gender
 

Similar to 12. KKN berbasis PAR (riset PAR untuk pesantren).ppt

1 participatory rural appraisal-pengenalan
1 participatory rural appraisal-pengenalan1 participatory rural appraisal-pengenalan
1 participatory rural appraisal-pengenalan
Ria Dj
 
(Fase E ) - Bhineka Tunggal Ika (datadikdasmen.com).pptx
(Fase E ) - Bhineka Tunggal Ika (datadikdasmen.com).pptx(Fase E ) - Bhineka Tunggal Ika (datadikdasmen.com).pptx
(Fase E ) - Bhineka Tunggal Ika (datadikdasmen.com).pptx
EmanuelFernandez43
 
Penelitian tindakan partisipatif (Participatory Action Research)
Penelitian tindakan partisipatif (Participatory Action Research)Penelitian tindakan partisipatif (Participatory Action Research)
Penelitian tindakan partisipatif (Participatory Action Research)
KabarSangMentari
 
Karakteristik Tujuan dan Manfaat PAR
Karakteristik Tujuan dan Manfaat PARKarakteristik Tujuan dan Manfaat PAR
Karakteristik Tujuan dan Manfaat PAR
Islamic Studies
 
Buku yang dikarang oleh jammes a
Buku yang dikarang oleh jammes aBuku yang dikarang oleh jammes a
Buku yang dikarang oleh jammes a
citrarafika
 
Langkah Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pendidikan
Langkah Pemberdayaan Masyarakat Melalui PendidikanLangkah Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pendidikan
Langkah Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pendidikan
Anis Masykhur
 
UPSHIFT Bootcamp Handbook_ID.docx
UPSHIFT Bootcamp Handbook_ID.docxUPSHIFT Bootcamp Handbook_ID.docx
UPSHIFT Bootcamp Handbook_ID.docx
Fajar Baskoro
 
Implementasi model organisasi pada kpp
Implementasi model organisasi pada kppImplementasi model organisasi pada kpp
Implementasi model organisasi pada kpp
NahlaQudsiyElAhmady
 
(Fase E ) - Bhineka Tunggal Ika (datadikdasmen.com).pdf
(Fase E ) - Bhineka Tunggal Ika (datadikdasmen.com).pdf(Fase E ) - Bhineka Tunggal Ika (datadikdasmen.com).pdf
(Fase E ) - Bhineka Tunggal Ika (datadikdasmen.com).pdf
AyudiPermana
 
RPP SMA Sosiologi Kelas XII
RPP SMA Sosiologi Kelas XIIRPP SMA Sosiologi Kelas XII
RPP SMA Sosiologi Kelas XII
Diva Pendidikan
 
03.Prinsip PAR.ppt
03.Prinsip PAR.ppt03.Prinsip PAR.ppt
03.Prinsip PAR.ppt
Syarifatul Marwiyah
 
PEMBELAJARAN-SOSIAL.pptx
PEMBELAJARAN-SOSIAL.pptxPEMBELAJARAN-SOSIAL.pptx
PEMBELAJARAN-SOSIAL.pptx
Muhammad Fakhri
 
Karakteristik Participatory Action Research (PAR)
Karakteristik Participatory Action Research (PAR)Karakteristik Participatory Action Research (PAR)
Karakteristik Participatory Action Research (PAR)
Islamic Studies
 
Referensi Modul Ajar PPPP.pdf
Referensi Modul Ajar PPPP.pdfReferensi Modul Ajar PPPP.pdf
Referensi Modul Ajar PPPP.pdf
IinIvanti
 
Modul Ajar Modul projek - Bhinneka Tunggal Ika - Bhinneka Tunggal Ika - Fase ...
Modul Ajar Modul projek - Bhinneka Tunggal Ika - Bhinneka Tunggal Ika - Fase ...Modul Ajar Modul projek - Bhinneka Tunggal Ika - Bhinneka Tunggal Ika - Fase ...
Modul Ajar Modul projek - Bhinneka Tunggal Ika - Bhinneka Tunggal Ika - Fase ...
NatanaelUndas1
 
Modul Projek Berdemokrasi dalam Berdiskusi.pdf
Modul Projek Berdemokrasi dalam Berdiskusi.pdfModul Projek Berdemokrasi dalam Berdiskusi.pdf
Modul Projek Berdemokrasi dalam Berdiskusi.pdf
MuhammadbahrulUla
 
RPP sosiologi kelas 12 revisi 2017
RPP sosiologi kelas 12 revisi 2017RPP sosiologi kelas 12 revisi 2017
RPP sosiologi kelas 12 revisi 2017
miftah1984
 
Desain Pengembangan Participatory Action Research
Desain Pengembangan Participatory Action ResearchDesain Pengembangan Participatory Action Research
Desain Pengembangan Participatory Action Research
Islamic Studies
 
Handout kuliah ke-3.literasi_informasi_28_sept
Handout kuliah ke-3.literasi_informasi_28_septHandout kuliah ke-3.literasi_informasi_28_sept
Handout kuliah ke-3.literasi_informasi_28_sept
agussanjayaputra2608
 
08. Metodologi PAR.ppt
08. Metodologi PAR.ppt08. Metodologi PAR.ppt
08. Metodologi PAR.ppt
Syarifatul Marwiyah
 

Similar to 12. KKN berbasis PAR (riset PAR untuk pesantren).ppt (20)

1 participatory rural appraisal-pengenalan
1 participatory rural appraisal-pengenalan1 participatory rural appraisal-pengenalan
1 participatory rural appraisal-pengenalan
 
(Fase E ) - Bhineka Tunggal Ika (datadikdasmen.com).pptx
(Fase E ) - Bhineka Tunggal Ika (datadikdasmen.com).pptx(Fase E ) - Bhineka Tunggal Ika (datadikdasmen.com).pptx
(Fase E ) - Bhineka Tunggal Ika (datadikdasmen.com).pptx
 
Penelitian tindakan partisipatif (Participatory Action Research)
Penelitian tindakan partisipatif (Participatory Action Research)Penelitian tindakan partisipatif (Participatory Action Research)
Penelitian tindakan partisipatif (Participatory Action Research)
 
Karakteristik Tujuan dan Manfaat PAR
Karakteristik Tujuan dan Manfaat PARKarakteristik Tujuan dan Manfaat PAR
Karakteristik Tujuan dan Manfaat PAR
 
Buku yang dikarang oleh jammes a
Buku yang dikarang oleh jammes aBuku yang dikarang oleh jammes a
Buku yang dikarang oleh jammes a
 
Langkah Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pendidikan
Langkah Pemberdayaan Masyarakat Melalui PendidikanLangkah Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pendidikan
Langkah Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pendidikan
 
UPSHIFT Bootcamp Handbook_ID.docx
UPSHIFT Bootcamp Handbook_ID.docxUPSHIFT Bootcamp Handbook_ID.docx
UPSHIFT Bootcamp Handbook_ID.docx
 
Implementasi model organisasi pada kpp
Implementasi model organisasi pada kppImplementasi model organisasi pada kpp
Implementasi model organisasi pada kpp
 
(Fase E ) - Bhineka Tunggal Ika (datadikdasmen.com).pdf
(Fase E ) - Bhineka Tunggal Ika (datadikdasmen.com).pdf(Fase E ) - Bhineka Tunggal Ika (datadikdasmen.com).pdf
(Fase E ) - Bhineka Tunggal Ika (datadikdasmen.com).pdf
 
RPP SMA Sosiologi Kelas XII
RPP SMA Sosiologi Kelas XIIRPP SMA Sosiologi Kelas XII
RPP SMA Sosiologi Kelas XII
 
03.Prinsip PAR.ppt
03.Prinsip PAR.ppt03.Prinsip PAR.ppt
03.Prinsip PAR.ppt
 
PEMBELAJARAN-SOSIAL.pptx
PEMBELAJARAN-SOSIAL.pptxPEMBELAJARAN-SOSIAL.pptx
PEMBELAJARAN-SOSIAL.pptx
 
Karakteristik Participatory Action Research (PAR)
Karakteristik Participatory Action Research (PAR)Karakteristik Participatory Action Research (PAR)
Karakteristik Participatory Action Research (PAR)
 
Referensi Modul Ajar PPPP.pdf
Referensi Modul Ajar PPPP.pdfReferensi Modul Ajar PPPP.pdf
Referensi Modul Ajar PPPP.pdf
 
Modul Ajar Modul projek - Bhinneka Tunggal Ika - Bhinneka Tunggal Ika - Fase ...
Modul Ajar Modul projek - Bhinneka Tunggal Ika - Bhinneka Tunggal Ika - Fase ...Modul Ajar Modul projek - Bhinneka Tunggal Ika - Bhinneka Tunggal Ika - Fase ...
Modul Ajar Modul projek - Bhinneka Tunggal Ika - Bhinneka Tunggal Ika - Fase ...
 
Modul Projek Berdemokrasi dalam Berdiskusi.pdf
Modul Projek Berdemokrasi dalam Berdiskusi.pdfModul Projek Berdemokrasi dalam Berdiskusi.pdf
Modul Projek Berdemokrasi dalam Berdiskusi.pdf
 
RPP sosiologi kelas 12 revisi 2017
RPP sosiologi kelas 12 revisi 2017RPP sosiologi kelas 12 revisi 2017
RPP sosiologi kelas 12 revisi 2017
 
Desain Pengembangan Participatory Action Research
Desain Pengembangan Participatory Action ResearchDesain Pengembangan Participatory Action Research
Desain Pengembangan Participatory Action Research
 
Handout kuliah ke-3.literasi_informasi_28_sept
Handout kuliah ke-3.literasi_informasi_28_septHandout kuliah ke-3.literasi_informasi_28_sept
Handout kuliah ke-3.literasi_informasi_28_sept
 
08. Metodologi PAR.ppt
08. Metodologi PAR.ppt08. Metodologi PAR.ppt
08. Metodologi PAR.ppt
 

More from Syarifatul Marwiyah

Pendidikan karakter ASWAJA (Video) Pascasarjana B UAS KENCONG JEMBER 2023.pptx
Pendidikan karakter ASWAJA (Video) Pascasarjana B UAS KENCONG JEMBER 2023.pptxPendidikan karakter ASWAJA (Video) Pascasarjana B UAS KENCONG JEMBER 2023.pptx
Pendidikan karakter ASWAJA (Video) Pascasarjana B UAS KENCONG JEMBER 2023.pptx
Syarifatul Marwiyah
 
Manajemen Pesantren- book chapter- 2023.
Manajemen Pesantren- book chapter- 2023.Manajemen Pesantren- book chapter- 2023.
Manajemen Pesantren- book chapter- 2023.
Syarifatul Marwiyah
 
Corak Budaya Pesantren di Indonesia-.pdf
Corak Budaya Pesantren di Indonesia-.pdfCorak Budaya Pesantren di Indonesia-.pdf
Corak Budaya Pesantren di Indonesia-.pdf
Syarifatul Marwiyah
 
BUKU KISAH INSPIRATIF MENGGAPAI DOKTOR.pdf
BUKU KISAH INSPIRATIF MENGGAPAI DOKTOR.pdfBUKU KISAH INSPIRATIF MENGGAPAI DOKTOR.pdf
BUKU KISAH INSPIRATIF MENGGAPAI DOKTOR.pdf
Syarifatul Marwiyah
 
RPS PENGANTAR STUDI ISLAM_PGMI2023.docx
RPS PENGANTAR STUDI ISLAM_PGMI2023.docxRPS PENGANTAR STUDI ISLAM_PGMI2023.docx
RPS PENGANTAR STUDI ISLAM_PGMI2023.docx
Syarifatul Marwiyah
 
RPS ILMU PENDIDIKAN ISLAM_PAI2023.docx
RPS ILMU PENDIDIKAN ISLAM_PAI2023.docxRPS ILMU PENDIDIKAN ISLAM_PAI2023.docx
RPS ILMU PENDIDIKAN ISLAM_PAI2023.docx
Syarifatul Marwiyah
 
SKL-CPL PRODI PGMI.pptx
SKL-CPL PRODI PGMI.pptxSKL-CPL PRODI PGMI.pptx
SKL-CPL PRODI PGMI.pptx
Syarifatul Marwiyah
 
PPL 2 PEMBEKALAN MAHASISWA.pptx
PPL 2 PEMBEKALAN MAHASISWA.pptxPPL 2 PEMBEKALAN MAHASISWA.pptx
PPL 2 PEMBEKALAN MAHASISWA.pptx
Syarifatul Marwiyah
 
RPS PENGANTAR STUDI ISLAM_BKPI2023 (1).docx
RPS PENGANTAR STUDI ISLAM_BKPI2023 (1).docxRPS PENGANTAR STUDI ISLAM_BKPI2023 (1).docx
RPS PENGANTAR STUDI ISLAM_BKPI2023 (1).docx
Syarifatul Marwiyah
 
SKL CPL PRODI BKPI.pptx
SKL CPL PRODI BKPI.pptxSKL CPL PRODI BKPI.pptx
SKL CPL PRODI BKPI.pptx
Syarifatul Marwiyah
 
seminar proposal litapdimas DIKTIS TA 2023.pptx
seminar proposal litapdimas DIKTIS TA 2023.pptxseminar proposal litapdimas DIKTIS TA 2023.pptx
seminar proposal litapdimas DIKTIS TA 2023.pptx
Syarifatul Marwiyah
 
Permenristekdikti Nomor 20 Tahun 2017.pdf
Permenristekdikti Nomor 20 Tahun 2017.pdfPermenristekdikti Nomor 20 Tahun 2017.pdf
Permenristekdikti Nomor 20 Tahun 2017.pdf
Syarifatul Marwiyah
 
PP 37 Tahun 2009 DOSEN.pdf
PP 37 Tahun 2009 DOSEN.pdfPP 37 Tahun 2009 DOSEN.pdf
PP 37 Tahun 2009 DOSEN.pdf
Syarifatul Marwiyah
 
PENDIDIKAN KARAKTER ASWAJA.pdf
PENDIDIKAN KARAKTER ASWAJA.pdfPENDIDIKAN KARAKTER ASWAJA.pdf
PENDIDIKAN KARAKTER ASWAJA.pdf
Syarifatul Marwiyah
 
UU Nomor 14 Tahun 2005.pdf
UU Nomor 14 Tahun 2005.pdfUU Nomor 14 Tahun 2005.pdf
UU Nomor 14 Tahun 2005.pdf
Syarifatul Marwiyah
 
PPT MEDIA PEMBELAJARAN - PASCASARJANA 2023.pdf
PPT MEDIA PEMBELAJARAN - PASCASARJANA 2023.pdfPPT MEDIA PEMBELAJARAN - PASCASARJANA 2023.pdf
PPT MEDIA PEMBELAJARAN - PASCASARJANA 2023.pdf
Syarifatul Marwiyah
 
PENGEMBANGAN MODEL DAN MEDIA PEMBELAJARAN PAI BERBASIS TEKNOLOGI INFORMASI PA...
PENGEMBANGAN MODEL DAN MEDIA PEMBELAJARAN PAI BERBASIS TEKNOLOGI INFORMASI PA...PENGEMBANGAN MODEL DAN MEDIA PEMBELAJARAN PAI BERBASIS TEKNOLOGI INFORMASI PA...
PENGEMBANGAN MODEL DAN MEDIA PEMBELAJARAN PAI BERBASIS TEKNOLOGI INFORMASI PA...
Syarifatul Marwiyah
 
2023- Format Tugas Akhir Pengembangan Model dan Media Pembelajaran PAI.pptx
2023- Format Tugas Akhir Pengembangan Model dan Media Pembelajaran PAI.pptx2023- Format Tugas Akhir Pengembangan Model dan Media Pembelajaran PAI.pptx
2023- Format Tugas Akhir Pengembangan Model dan Media Pembelajaran PAI.pptx
Syarifatul Marwiyah
 
Model-model Pembelajaran (Mengembangkan Profesionalisme Guru).pptx
Model-model Pembelajaran (Mengembangkan Profesionalisme Guru).pptxModel-model Pembelajaran (Mengembangkan Profesionalisme Guru).pptx
Model-model Pembelajaran (Mengembangkan Profesionalisme Guru).pptx
Syarifatul Marwiyah
 

More from Syarifatul Marwiyah (20)

Pendidikan karakter ASWAJA (Video) Pascasarjana B UAS KENCONG JEMBER 2023.pptx
Pendidikan karakter ASWAJA (Video) Pascasarjana B UAS KENCONG JEMBER 2023.pptxPendidikan karakter ASWAJA (Video) Pascasarjana B UAS KENCONG JEMBER 2023.pptx
Pendidikan karakter ASWAJA (Video) Pascasarjana B UAS KENCONG JEMBER 2023.pptx
 
Manajemen Pesantren- book chapter- 2023.
Manajemen Pesantren- book chapter- 2023.Manajemen Pesantren- book chapter- 2023.
Manajemen Pesantren- book chapter- 2023.
 
Corak Budaya Pesantren di Indonesia-.pdf
Corak Budaya Pesantren di Indonesia-.pdfCorak Budaya Pesantren di Indonesia-.pdf
Corak Budaya Pesantren di Indonesia-.pdf
 
BUKU KISAH INSPIRATIF MENGGAPAI DOKTOR.pdf
BUKU KISAH INSPIRATIF MENGGAPAI DOKTOR.pdfBUKU KISAH INSPIRATIF MENGGAPAI DOKTOR.pdf
BUKU KISAH INSPIRATIF MENGGAPAI DOKTOR.pdf
 
RPS PENGANTAR STUDI ISLAM_PGMI2023.docx
RPS PENGANTAR STUDI ISLAM_PGMI2023.docxRPS PENGANTAR STUDI ISLAM_PGMI2023.docx
RPS PENGANTAR STUDI ISLAM_PGMI2023.docx
 
RPS ILMU PENDIDIKAN ISLAM_PAI2023.docx
RPS ILMU PENDIDIKAN ISLAM_PAI2023.docxRPS ILMU PENDIDIKAN ISLAM_PAI2023.docx
RPS ILMU PENDIDIKAN ISLAM_PAI2023.docx
 
SKL-CPL PRODI PAI.pptx
SKL-CPL PRODI PAI.pptxSKL-CPL PRODI PAI.pptx
SKL-CPL PRODI PAI.pptx
 
SKL-CPL PRODI PGMI.pptx
SKL-CPL PRODI PGMI.pptxSKL-CPL PRODI PGMI.pptx
SKL-CPL PRODI PGMI.pptx
 
PPL 2 PEMBEKALAN MAHASISWA.pptx
PPL 2 PEMBEKALAN MAHASISWA.pptxPPL 2 PEMBEKALAN MAHASISWA.pptx
PPL 2 PEMBEKALAN MAHASISWA.pptx
 
RPS PENGANTAR STUDI ISLAM_BKPI2023 (1).docx
RPS PENGANTAR STUDI ISLAM_BKPI2023 (1).docxRPS PENGANTAR STUDI ISLAM_BKPI2023 (1).docx
RPS PENGANTAR STUDI ISLAM_BKPI2023 (1).docx
 
SKL CPL PRODI BKPI.pptx
SKL CPL PRODI BKPI.pptxSKL CPL PRODI BKPI.pptx
SKL CPL PRODI BKPI.pptx
 
seminar proposal litapdimas DIKTIS TA 2023.pptx
seminar proposal litapdimas DIKTIS TA 2023.pptxseminar proposal litapdimas DIKTIS TA 2023.pptx
seminar proposal litapdimas DIKTIS TA 2023.pptx
 
Permenristekdikti Nomor 20 Tahun 2017.pdf
Permenristekdikti Nomor 20 Tahun 2017.pdfPermenristekdikti Nomor 20 Tahun 2017.pdf
Permenristekdikti Nomor 20 Tahun 2017.pdf
 
PP 37 Tahun 2009 DOSEN.pdf
PP 37 Tahun 2009 DOSEN.pdfPP 37 Tahun 2009 DOSEN.pdf
PP 37 Tahun 2009 DOSEN.pdf
 
PENDIDIKAN KARAKTER ASWAJA.pdf
PENDIDIKAN KARAKTER ASWAJA.pdfPENDIDIKAN KARAKTER ASWAJA.pdf
PENDIDIKAN KARAKTER ASWAJA.pdf
 
UU Nomor 14 Tahun 2005.pdf
UU Nomor 14 Tahun 2005.pdfUU Nomor 14 Tahun 2005.pdf
UU Nomor 14 Tahun 2005.pdf
 
PPT MEDIA PEMBELAJARAN - PASCASARJANA 2023.pdf
PPT MEDIA PEMBELAJARAN - PASCASARJANA 2023.pdfPPT MEDIA PEMBELAJARAN - PASCASARJANA 2023.pdf
PPT MEDIA PEMBELAJARAN - PASCASARJANA 2023.pdf
 
PENGEMBANGAN MODEL DAN MEDIA PEMBELAJARAN PAI BERBASIS TEKNOLOGI INFORMASI PA...
PENGEMBANGAN MODEL DAN MEDIA PEMBELAJARAN PAI BERBASIS TEKNOLOGI INFORMASI PA...PENGEMBANGAN MODEL DAN MEDIA PEMBELAJARAN PAI BERBASIS TEKNOLOGI INFORMASI PA...
PENGEMBANGAN MODEL DAN MEDIA PEMBELAJARAN PAI BERBASIS TEKNOLOGI INFORMASI PA...
 
2023- Format Tugas Akhir Pengembangan Model dan Media Pembelajaran PAI.pptx
2023- Format Tugas Akhir Pengembangan Model dan Media Pembelajaran PAI.pptx2023- Format Tugas Akhir Pengembangan Model dan Media Pembelajaran PAI.pptx
2023- Format Tugas Akhir Pengembangan Model dan Media Pembelajaran PAI.pptx
 
Model-model Pembelajaran (Mengembangkan Profesionalisme Guru).pptx
Model-model Pembelajaran (Mengembangkan Profesionalisme Guru).pptxModel-model Pembelajaran (Mengembangkan Profesionalisme Guru).pptx
Model-model Pembelajaran (Mengembangkan Profesionalisme Guru).pptx
 

Recently uploaded

Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
DinaSetiawan2
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
DrEngMahmudKoriEffen
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
PikeKusumaSantoso
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
PreddySilitonga
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 

Recently uploaded (20)

Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 

12. KKN berbasis PAR (riset PAR untuk pesantren).ppt

  • 1. KULIAH KERJA NYATA BERBASIS PARTICIPATORY ACTION RESEARCH Oleh Abdul Chalik KOPERTAIS WILAYAH IV SURABAYA LPM IAIN Sunan Ampel Dipresentasikan Pada PELATIHAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT MENGGUNAKAN PENDEKATAN PARTICIPATORY ACTION RESEARCH BAGI PIMPINAN LPM/P3M PTAI SE NTB, BALI DAN NTT DI BAWAH KOPERTAIS WILAYAH IV SURABAYA 8 S/D 11 MEI 2008 Hasil belajar Syarifatul Marwiyah dalam pelatihan Participatory Action Research (PAR) bagi dosen PTAIS Kopertais wilayah IV Surabaya tahun 2013
  • 2. PERTANYAAN AWAL : 1. Apa yang Anda dilakukan (tindak lanjut) setelah mengetahui hasil penelitian, baik kualitatif maupun kuantitatif? 2. Apa manfaat praktis penelitian Anda bagi masyarakat? 3. Apakah penelitian yang Anda lakukan melibatkan masyarakat secara partisipatif, atau dilakukan sendiri bersama teman Anda?
  • 3. Pola penelitian yang kita kenal dan dalami selama ini 1. Kita sudah terbiasa dengan penelitian model kuantitatif dan kualitatif. 2. Pada umumnya, paradigma yang digunakan adalah “positifistik”. Pemahaman sederhananya, Kuantitatif = menguji teori, Kualitatif = menemukan teori. 3. Paradigma positifistik = melihat realitas menggunakan teori/rasio yang dimiliki peneliti. 4. Pengumpulan data (pada umumnya) tidak melibatkan subyek penelitian. 5. Hubungan peneliti vs yang diteliti (umumnya) adalah hubungan subyek vs obyek.
  • 4. 1. Kontrol terhadap hasil penelitian kurang, khususnya dari pihak yang diteliti. 2. Hasil penelitian (umunya) masuk rak buku/perpustakaan. 3. Bila penelitian proyek (yang dibiayai lembaga lain), yang penting selesai, uang cair, kurang memperdulikan manfaat praktis hasil temuan penting di lapangan.
  • 5. Pola “pengabdian” yang kita kenal dan dalami selama ini (terutama KKN) 1. Paradigma pengabdian kepada masyarakat menggunakan paradigma positifistik. 2. Memberdayakan masyarakat berdasarkan “apa yang ada dalam otak (pemikiran) kita”, bukan berdasarkan “kebutuhan mendasar” mereka. 3. Membuat kegiatan pengabdian masyarakat tidak berdasarkan komunikasi, dialog, apalagi penelitian dengan masyarakat tentang masalah-masalah mereka, tetapi berdasarkan “apa yang kita maui”. 4. Pengabdian yang demikian itu kemudian menganggap masyarakat bodoh, terbelakang, uncivilized, perlu dibina sementara kita (seolah) berposisi sebaliknya.
  • 6. 1. Maka muncul kegiatan khotbah, ceramah agama/pengajian, tahililan/yasinan, kuliah subuh, penyuluhan, Kultum, dll. 2. Umumnya, kegiatan itu (khususnya mahasiswa KKN) dibuat di kampus/atau program itu tinggal mengkopi dari buku panduan yang disediakan oleh PT. 3. Indikator keberhasilan tidak bisa diukur. 4. Dampaknya adalah;meskipun bolak-balik diceramahi/dikhtbahi, masyarakat tetap saja kurang taat beragama, terbelakang, terpinggirkan, kurang beradab, dll. 5. Problemnya juga, jika pengabdian (hanya) untuk kepentingan praktis (cari duit), kenaikan pangkat— yang penting “ada ceramah/khotbah”, “ada KKN”, tidak berfikir manfaat/dampak/ukuran2 keberhasilan.
  • 7. Apa hasil yang diperoleh dari pengabdian/ceramah kita… ?
  • 8. Mengenal PAR secara sederhana PAR = Participatory Action Research Research Action Participatory
  • 9. Research. Bahwa PAR diawali dengan penelitian tentang permasalahan-permasalahan yang dihadapi oleh masyarakat. Permasalahan yang dihadapi oleh masyarakat dipahami sedemikian mendalam, mendetail sehingga akan memperjelas posisi permasalahan tersebut;apakah sebagai “sumber” atau hanya “akibat”. Action. Setelah diketahui permasalahannya kemudian berlanjut pada pencarian alternatif jalan keluar, dan selanjutnya diterjemahkan ke dalam bentuk item-item program (action). Participatory. baik riset maupun maupun program (action) dilaksanakan secara partisipatif, yakni melibatkan seluruh komponen masyarakat untuk merumuskan permasalahannya dan kemudian merencanakan jalan keluar persoalan-persoalan yang dihadapi.
  • 10. Ciri khas PAR : Transformasi sosial Riset sosial kritis (research) Tindakan sosial-politis (action) Pendidikan orang dewasa (participatory)
  • 11. Mengenal Siklus PAR : Observasi Aksi Identifikasi Refleksi
  • 12. Ciri Khas PAR  Dibangun dalam semangat gerakan pembebasan  Sebuah proses dimana kelompok sosial kelas bawah mengontrol ilmu pengetahuan, dan membangun kekuatan politik malalui pendidikan orang dewasa, penelitian kritis dan tindakan sosial-politik,  Proses membangun kesadaran diri melalui penyelidikan dan refleksi diri,  Riset Sosial dengan prinsip-prisip:  Produksi pengetahuan oleh komunitas mengenai agenda kehidupan mereka sendiri.  partisipasi dalam pengumpulan dan analisa data, dan  kontrol mereka terhadap penggunaan hasil riset.  Orientasi lebih pada proses perubahan sistem sosial.
  • 13. Paradigma PAR  Ontologi: Perubahan sosial diciptakan dan sekaligus menjadi tujuan.  Epistemologi:  Proses perubahan adalah partisipatif dan ada interaksi belajar antara reseacher dan partisipan.  Hanya melalui perubahan sosial orang-orang yang di level bawah dapat diangkat ke permukaan.  Methodologi: Peneliti bertindak sebagai seorang interventionis, Fasilitator, dan Activis  Pengumpulan Data:  Tidak ada teknik yang baku, melainkan diciptakan secara kreatif  Qualitative interviewing, catatan harian, process material: minutes, laporan- laporan, emails,  Validasi Temuan-temuan: Proses siklus menciptakan link antara teory dan praktik yang tidak terpisahkan.
  • 14. Prinsip-Prinsip PAR 1. Pendekatan untuk meningkatkan kehidupan sosial dengan cara merubahnya. 2. Keseluruhan bentuk partisipasi dalam arti yang murni 3. Kerjasama 4. Membangun mekanisme kritik diri komunitas 5. Proses membangun pemahaman sistematis 6. Melibatkan sebanyak mungkin orang dalam teoritisasi kehidupan sosial mereka 7. Menempatkan pengalaman, gagasan, pandangan dan asumsi sosial individu maupun kelompok untuk diuji 8. Mensyaratkan dibuat rekaman proses secara cermat
  • 15. 9. Semua orang harus menjadikan pengalamannya sebagai obyek riset 10. Merupakan proses politik 11. Mensyarakatkan adanya analisa kritis 12. Memulai suatu isu kecil 13. Memulai dengan siklus proses yang kecil 14. Memulai dengan kelompok sosial yang kecil untuk berkolaborasi 15. Mensyaratkan semua orang mencermati dan membuat rekaman 16. Mensyarakatkan semua orang memberikan alasan rasional yang mendasari kerja sosial mereka
  • 16. Contoh Riset PAR Untuk Pesantren : Riset pendahuluan Pesantren Tabah Pesantren Fatimiyah Cita2/ Tujuan Proses PAR Riset Bersama masyarakat Problem solving Belajar Bersama masyarakat Peru bahan Profesional Institusi Personal Hasil akhir Metodologi
  • 17. Kerangka KKN PAR : Riset Pendahuluan Mojokerto Bojonegoro 2 Bojonegoro 1 Cita2/ Tujuan PROSES PAR Belajar Bersama masyarakat Identifikasi Masalah Menyelesaikan masalah bersama masyarakat PERUBAHAN/ DAMPAK Masyarakat Mahasiswa Out comes/ Hasil akhir Feed back Metodologi
  • 18. Perbedaan Desain KKN PAR Non PAR KKN KONVENSIONAL KKN PAR Pembekalan Perencanaa Program Pelaksanaan Program Evaluasi/Laporan Pelatihan (Workshop) Riset Awal (Observasi, wawancana) Perencanaan Program Mobilisasi Potensi Masyarakat Pelaksanaan Program Evaluasi bersama masyarakat
  • 19. Menyederhanakan Langkah2 PAR 1. Riset bersama masyarakat; a. Datanglah ke masyarakat, lihatlah kehidupan keseharian mereka, amati mengapa mereka hidup terasing, hidup miskin, hidup penuh ketakutan, kurang bergairah. Atau lihatlah juga masyarakat yang kaya raya, punya jabatan tinggi, berpengaruh luas di masyarakat. b. Lihat dan amati apapun yang mereka lakukan, bicarakan, prilaku dan kehidupan keseharian yang mencerminkan hidup sebenarnya. c. Perhatikan relasi-relasi sosial, relasi-relasi kuasa, misalnya hub. laki2-perempuan, suami-istri, kyai- santri, guru-murid, pemilik rumah-pembantu,
  • 20. c. Dari amatan itu, apakah mereka melakukan kegiatan karena kesadaran, keterpaksaan, kesadaran palsu (sadar yang dipaksakan), dll. d. Lihatlah apakah mereka miskin karena dimiskinkan, e. Lakukan dialog dengan mereka, dialog masalah keseharian, masalah-masalah sederhana yang mereka hadapi setiap hari. f. Lakukan dialog itu secara terus menerus, materi dialog jangan memberatkan mereka. g. Berdialoglah dengan banyak orang, semakin banyak dialog semakin banyak informasi yang diperoleh. h. Berdialoglah dengan semua lapisan masyarakat, dari yang berprofesi rendah hingga yang tinggi, dari yang miskin hingga yang kaya.
  • 21. i. Jangan lupa, hasil amatan, hasil dialog dicatat agar informasi yang diperoleh tidak hilang. Catatan itu dikenal dengan sebutan catatan lapangan. j. Lakukan cross-check data, data yang diperoleh dari seseorang dikonfirmasi/diperdalam pada informan lain. k. Hasil amatan/dialog kemudian dibuat pemetaan informasi sehingga akan tergambar dengan jelas informasi-informasi penting yang diperoleh dari masyarakat l. Setelah informasi sudah dianggap cukup, kemudian subyek (orang diajak dialog/wawancara itu) dikumpulkan dalam satu tempat untuk mengetahui hasil wawancara/amatan anda. Kegiatan itu semacam ekspose data dan akan muncul dari subyek;kritikan, evaluasi, masukan, dan tanggapan dari mereka.
  • 22. m. Proses semacam itu, secara terus menerus dilakukan dalam rangka memperdalam, memperkaya, mempertajam data-data yang diperoleh dari lapangan. Kegiatan seperti anggap saja sebagai FGD (Focus Group Discussion) sebagai wadah masyarakat untuk meriset, memperdalam masalah mereka sehari-hari.
  • 23. Gambaran sederhana proses penggalian dan ekspose data Cross-check data Dialog/ wawancara observasi Ekspose data/ temuan Masalah/ potensi Riset sederhana Masyarakat/ Komunitas
  • 24. 2. Belajar bersama masyarakat; Adalah usaha untuk menggali potensi yang dimiliki masyarakat melalui proses pembelajaran yang efektif dengan melibatkan masyarakat sebagai subyek pemberdayaan. Proses : Mahasiswa sebagai fasilitator, mediator untuk menggerakkan potensi masyarakat melalui belajar bersama. Masyarakat mengaktualisasikan kemampuan dan potensi-potensinya, sementara mahasiswa memperoleh ilmu dari masyarakat dari proses pembelajaran tersebut.
  • 25. Ada beberapa teknik belajar masyarakat : 1. Teknik penemuan masalah melalui model mapping, transek, perumusan trend and change, diagram venn. 2. Teknik menemukan dan merumuskan masalah melalui permainan, diskusi, bermain peran, dll.
  • 26. 3. Menyelesaikan masalah bersama masyarakat. Tujuannya adalah untuk menggali potensi masyarakat dalam menyelesaikan masalahnya sendiri dengan menempatkan mahasiswa sebagai fasilitator, mediator bukan sebagai aktor (pelaku) dalam menyelsaikan masalah.
  • 27. Proses : Mahasiswa datang ke masyarakat, mengajak masyarakat mengenali masalah, mendiskusikan masalah dan menyelesaikan masalah. Mahasiswa sebagai fasilitator dan mediator, sementara masyarakat sebagai aktor (pelaku)
  • 28. Perubahan Sosial Perubahan sosial Individu/ Pola pikir Sustainebility Local leader Institusi Kesadarab kritis komitmen Lembaga sosial Norma sosial Lembaga masyarakat community Community controller Community organizer Community enabler programm