SlideShare a Scribd company logo
1 of 14
1. FUNGSI ENERGI BEBAS
A. Energi Bebas Helmholtz
 Fungsi kerja total
Buktikan bahwa :
A = W
A = U - TS
B. Energi Bebas Gibb
 Kerja berguna
G = H - TS - dG = - dW’
Buktikan bahwa :
1. G = A + PV atau ∆G = ∆A + P ∆V
2. - dG = - dW’
3. ∆ G = ∆H - T ∆ S
Sehingga (dG)P,T < 0 disebut sebagai energi bebas yang
artinya : bila sistem mengalami proses irreversibel/tak
dapat balik pada kondisi P dan T tetap dan sistem ini
hanya melakukan kerja tekanan volum (w = -PV),
maka energi bebas akan turun.
1. Untuk proses :
2 He (270C, 1 atm)  2 He (270C, 5 atm), jika
proses dianggap reversibel! hitunglah :
(Korriatul)
a. Harga ∆A !
b. Harga ∆G !
2. 5 mol gas ideal dikompresi dari 1 atm sampai 6
atm pada 270C. Hitunglah ∆A ! (Tuti)
Soal :
2. Ketergantungan G pada
Suhu dan Tekanan
G = H – TS
= U + PV – TS
dG = dU + PdV + VdP – TdS – SdT ……..(1)
dimana :
dU = dQ + dW  dS = dQ/T dan dW = - PdV
dQ = TdS
Sehingga : dU = TdS – PdV …………...….(2)
dG = dU + PdV + VdP – TdS – SdT ……..(1)
dU = TdS – PdV …………...……………..(2)
Pers. (2) disubstitusi ke (1) :
dG = VdP – SdT …………………………(3)
Pada suhu tetap, maka :
dG = VdP ………………………………...(4)
Perubahan energi bebas antara batas P1 dan P2 diperoleh
dengan jalan mengintegralkan persamaan 4 :
Bila P1 = 1 atm, maka G1 = G0, sehingga :
G2 = G0 + nRT ln P2 ………………………(5)
Atau secara umum :
G = G0 + nRT ln P …………….(6)
3. Potensial Kimia (µ)
 Adalah : perubahan energi bebas akibat
perubahan sejumlah mol zat pada kondisi P, T
tetap.
Dari persamaan (3) :
dG = VdP – SdT …………………(3)
Energi bebas sistem akan berubah oleh tekanan dan
suhu dengan definisi :
Perubahan energi bebas sistem akibat P, T dan jumlah mol
komponen bervariasi :
Perubahan energi bebas akibat perubahan mol zat A saja pada saat
P, T dan komponen zat lain tetap dinyatakan dalam persamaan :
dan disebut dengan potensial kimia zat A
atau µA.
Sehingga potensial kimia didefinisikan sebagai :
Atau potensial kimia seluruh zat :
Berdasarkan persamaan (6) : G = G0 + nRT ln P
Karena :
Maka : µ = µ0 + RT ln P
SOAL
a. Hitung potensial kimia dari O2 pada 270C yang
berada dalam campuran di mana tekanan parsial
adalah :
- 2 atm
- 10 atm
b. Hitung perubahan energi bebas jika 2 mol O2
dipindahkan dari tekanan parsial 10 atm sampai
tekanan parsial 2 atm pada 270C !
4. Energi Bebas Pencampuran
Bila ada 2 gas ideal A dan B secara terpisah, maka
masing-masing memiliki energi bebas sebesar :
dan
Atau bila P0 = 1 atm, maka :
 Atau dengan nilai potensial kimia sebesar masing-
masing :
dan
 Pada saat ke 2 gas belum bercampur, maka total energi
bebasnya : GTBC (energi bebas total belum campur)
adalah :
…..…(1)
 Setelah bercampur :
dan
 Sehingga total energi bebasnya berubah menjadi energi
bebas total setelah campur (GTLC):
…..…(2)
 Bila selisih energi bebas setelah campur dan sebelum
campur disebut energi bebas pencampuran ∆Gmix, maka :
 Karena maka :
∆Gmix = nA RT ln xA + nB RT ln xB
 bila sejumlah mol a sebesar nA dan mol b sebesar nB dan
mol total sebesar n, maka fraksi mol A dapat dinyatakan
dalam :
nA = xA n dan nB = xB n
 Sehingga : ∆Gmix = nRT xA ln xA + nRT xB ln xB
∆Gmix = nRT (xA ln xA + xB ln xB)

More Related Content

Similar to 1. Energi Bebas dan Potensial Kimiai.pptx (20)

ITP UNS SEMESTER 1 Termokimia
ITP UNS SEMESTER 1 TermokimiaITP UNS SEMESTER 1 Termokimia
ITP UNS SEMESTER 1 Termokimia
 
Ii.gas ideal
Ii.gas idealIi.gas ideal
Ii.gas ideal
 
6 termokimia (entalphi)
6 termokimia (entalphi)6 termokimia (entalphi)
6 termokimia (entalphi)
 
TERMOKIMIA by DIANTO IRAWAN
TERMOKIMIA by DIANTO IRAWANTERMOKIMIA by DIANTO IRAWAN
TERMOKIMIA by DIANTO IRAWAN
 
Termodinamika
Termodinamika Termodinamika
Termodinamika
 
Termodinamika rtf(1)
Termodinamika rtf(1)Termodinamika rtf(1)
Termodinamika rtf(1)
 
1
11
1
 
Termokimia 3
Termokimia 3Termokimia 3
Termokimia 3
 
3. termokimia
3. termokimia3. termokimia
3. termokimia
 
Bab6 kesetimbangan kimia
Bab6 kesetimbangan kimiaBab6 kesetimbangan kimia
Bab6 kesetimbangan kimia
 
Reaksi Kesetimbangan
Reaksi KesetimbanganReaksi Kesetimbangan
Reaksi Kesetimbangan
 
Termokimia 07
Termokimia 07Termokimia 07
Termokimia 07
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
Konsep TermodinamikaTugas 3
Konsep TermodinamikaTugas 3Konsep TermodinamikaTugas 3
Konsep TermodinamikaTugas 3
 
Bab 3 termodinamika
Bab 3 termodinamikaBab 3 termodinamika
Bab 3 termodinamika
 
Termokimia
TermokimiaTermokimia
Termokimia
 
Termokimia(1)
Termokimia(1)Termokimia(1)
Termokimia(1)
 
Termodinamika
TermodinamikaTermodinamika
Termodinamika
 
Kesetimbangan Kimia Yeni Purwati
Kesetimbangan Kimia Yeni PurwatiKesetimbangan Kimia Yeni Purwati
Kesetimbangan Kimia Yeni Purwati
 
Energi Bebas dan Kespontanan
Energi Bebas dan KespontananEnergi Bebas dan Kespontanan
Energi Bebas dan Kespontanan
 

Recently uploaded

Power point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsurPower point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsur
DoddiKELAS7A
 
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran  IDM 2024 di kec Plumbon.pptxMateri Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran  IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
AvivThea
 
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwuPenjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Khiyaroh1
 
Modul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannya
Modul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannyaModul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannya
Modul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannya
Novi Cherly
 
Presentasi-ruang-kolaborasi-modul-1.4.doc
Presentasi-ruang-kolaborasi-modul-1.4.docPresentasi-ruang-kolaborasi-modul-1.4.doc
Presentasi-ruang-kolaborasi-modul-1.4.doc
LeoRahmanBoyanese
 
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptxPPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
iwidyastama85
 
Lokakarya Kepemimpinan Sekolah 1_Mei 2024.pptx
Lokakarya Kepemimpinan Sekolah 1_Mei 2024.pptxLokakarya Kepemimpinan Sekolah 1_Mei 2024.pptx
Lokakarya Kepemimpinan Sekolah 1_Mei 2024.pptx
Hermawati Dwi Susari
 

Recently uploaded (20)

MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Power point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsurPower point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsur
 
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang KesehatanMateri Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran  IDM 2024 di kec Plumbon.pptxMateri Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran  IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
LK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docx
LK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docxLK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docx
LK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docx
 
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwuPenjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
 
Modul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannya
Modul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannyaModul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannya
Modul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannya
 
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxInformatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
 
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerakAksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
 
Laporan observasi sri handayani lubis.pdf
Laporan observasi sri handayani lubis.pdfLaporan observasi sri handayani lubis.pdf
Laporan observasi sri handayani lubis.pdf
 
Presentasi-ruang-kolaborasi-modul-1.4.doc
Presentasi-ruang-kolaborasi-modul-1.4.docPresentasi-ruang-kolaborasi-modul-1.4.doc
Presentasi-ruang-kolaborasi-modul-1.4.doc
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptxPPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
 
Lokakarya Kepemimpinan Sekolah 1_Mei 2024.pptx
Lokakarya Kepemimpinan Sekolah 1_Mei 2024.pptxLokakarya Kepemimpinan Sekolah 1_Mei 2024.pptx
Lokakarya Kepemimpinan Sekolah 1_Mei 2024.pptx
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik Widarsih
Tugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik WidarsihTugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik Widarsih
Tugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik Widarsih
 

1. Energi Bebas dan Potensial Kimiai.pptx

  • 1. 1. FUNGSI ENERGI BEBAS A. Energi Bebas Helmholtz  Fungsi kerja total Buktikan bahwa : A = W A = U - TS
  • 2. B. Energi Bebas Gibb  Kerja berguna G = H - TS - dG = - dW’ Buktikan bahwa : 1. G = A + PV atau ∆G = ∆A + P ∆V 2. - dG = - dW’ 3. ∆ G = ∆H - T ∆ S Sehingga (dG)P,T < 0 disebut sebagai energi bebas yang artinya : bila sistem mengalami proses irreversibel/tak dapat balik pada kondisi P dan T tetap dan sistem ini hanya melakukan kerja tekanan volum (w = -PV), maka energi bebas akan turun.
  • 3. 1. Untuk proses : 2 He (270C, 1 atm)  2 He (270C, 5 atm), jika proses dianggap reversibel! hitunglah : (Korriatul) a. Harga ∆A ! b. Harga ∆G ! 2. 5 mol gas ideal dikompresi dari 1 atm sampai 6 atm pada 270C. Hitunglah ∆A ! (Tuti) Soal :
  • 4. 2. Ketergantungan G pada Suhu dan Tekanan G = H – TS = U + PV – TS dG = dU + PdV + VdP – TdS – SdT ……..(1) dimana : dU = dQ + dW  dS = dQ/T dan dW = - PdV dQ = TdS Sehingga : dU = TdS – PdV …………...….(2)
  • 5. dG = dU + PdV + VdP – TdS – SdT ……..(1) dU = TdS – PdV …………...……………..(2) Pers. (2) disubstitusi ke (1) : dG = VdP – SdT …………………………(3) Pada suhu tetap, maka : dG = VdP ………………………………...(4) Perubahan energi bebas antara batas P1 dan P2 diperoleh dengan jalan mengintegralkan persamaan 4 :
  • 6. Bila P1 = 1 atm, maka G1 = G0, sehingga : G2 = G0 + nRT ln P2 ………………………(5) Atau secara umum : G = G0 + nRT ln P …………….(6)
  • 7. 3. Potensial Kimia (µ)  Adalah : perubahan energi bebas akibat perubahan sejumlah mol zat pada kondisi P, T tetap. Dari persamaan (3) : dG = VdP – SdT …………………(3) Energi bebas sistem akan berubah oleh tekanan dan suhu dengan definisi :
  • 8. Perubahan energi bebas sistem akibat P, T dan jumlah mol komponen bervariasi : Perubahan energi bebas akibat perubahan mol zat A saja pada saat P, T dan komponen zat lain tetap dinyatakan dalam persamaan : dan disebut dengan potensial kimia zat A atau µA.
  • 9. Sehingga potensial kimia didefinisikan sebagai : Atau potensial kimia seluruh zat : Berdasarkan persamaan (6) : G = G0 + nRT ln P Karena : Maka : µ = µ0 + RT ln P
  • 10. SOAL a. Hitung potensial kimia dari O2 pada 270C yang berada dalam campuran di mana tekanan parsial adalah : - 2 atm - 10 atm b. Hitung perubahan energi bebas jika 2 mol O2 dipindahkan dari tekanan parsial 10 atm sampai tekanan parsial 2 atm pada 270C !
  • 11. 4. Energi Bebas Pencampuran Bila ada 2 gas ideal A dan B secara terpisah, maka masing-masing memiliki energi bebas sebesar : dan Atau bila P0 = 1 atm, maka :
  • 12.  Atau dengan nilai potensial kimia sebesar masing- masing : dan  Pada saat ke 2 gas belum bercampur, maka total energi bebasnya : GTBC (energi bebas total belum campur) adalah : …..…(1)
  • 13.  Setelah bercampur : dan  Sehingga total energi bebasnya berubah menjadi energi bebas total setelah campur (GTLC): …..…(2)  Bila selisih energi bebas setelah campur dan sebelum campur disebut energi bebas pencampuran ∆Gmix, maka :
  • 14.  Karena maka : ∆Gmix = nA RT ln xA + nB RT ln xB  bila sejumlah mol a sebesar nA dan mol b sebesar nB dan mol total sebesar n, maka fraksi mol A dapat dinyatakan dalam : nA = xA n dan nB = xB n  Sehingga : ∆Gmix = nRT xA ln xA + nRT xB ln xB ∆Gmix = nRT (xA ln xA + xB ln xB)