SlideShare a Scribd company logo
1 of 7
4 LANGKAH MENINGKATKAN
KINERJA GURU
BERTEKNOLOGI
Oleh : SIFA AL HUDA
(PRINCIPAL AT SMP ISLAM AL AZHAR 13 SURABAYA, INDONESIA)
HOW TO IMPROVE
TEACHER’S PERFORMANCE ?
01
Langkah Langkah Memperbaiki Kinerja Guru
dalam Mengaplikasikan Teknologi Pembelajaran :
MENGURANGI WAKTU PEMBELAJARAN
Mengurangi waktu yang tidak EFEKTIF DAN
EFISIEN dalam pembelajaran melalui prosedur
analisa kebutuhan dan pembelajaran terkait
tujuan pembelajaran. Konsekuensinya seorang
guru mengurangi waktu pembelajaran yang tidak
efektif untuk mencapai tujuan yang diinginkan.
.
SIFAALHUDA
FUNGSI TEKNOLOGI
Dalam PEMBELAJARAN
Aplikasi teknologi dalam PEMBELAJARAN dapat menolong guru
menciptakan proses belajar yang lebih menarik dan bernilai manusiawi
yang memiliki manfaat luar biasa terutama dalam meminimalisir waktu
pembelajaran dan meningkatkan efektifitas untuk menambah
produktifitas guru.
“
“
SIFAALHUDA
‫عملوا‬ ‫ما‬ ‫فوق‬ ‫إعملوا‬
HOW TO IMPROVE
TEACHER’S PERFORMANCE?
02 MENCIPTAKAN DESAIN PEMBELAJARAN
YANG LEBIH MENGUNTUNGKAN
Desain pembelajaran yang dirancang
dan dikelola melalui aplikasi teknologi
akan mencapai hasil yang luar biasa
menguntungkan bagi murid dan guru.
.
SIFAALHUDA
HOW TO IMPROVE
TEACHER’S PERFORMANCE?
03 MENCIPTAKAN PEMBELAJARAN YANG
RAMAH DAN MENARIK (FUN LEARNING)
.
SIFAALHUDA
Pembelajaran yang menarik memiliki beberapa pengertian:
a. Menantang, memberikan ekspetasi yang tinggi.
b. Memiliki kesesuaian dengan pengalaman peserta didik
di masa lalu dan dimasa yang akan datang.
c. Ada unsur humor dan permainan dalam pembelajaran.
d. Mempertahankan perhatian siswa melalui hal-hal yang baru.
e. Terlibat secara intelektual dan emosional.
f. Menggunakan berbagai bentuk penyajian.
HOW TO IMPROVE
TEACHER’S PERFORMANCE?
04
MEMANUSIAKAN MURID
.
SIFAALHUDA
Aplikasi Teknologi Pembelajaran dirancang
untuk tidak sekedar menjelali ilmu saja
namun lebih dari itu melalui perancangan
yang memanusiakan murid dengan
menempatkan murid sebagai pemegang
kontrol dalam proses pembelajaran.
Quote
Ketika melihat murid murid menjengkelkan dan
melelahkan, maka hadirkanlah gambaran bahwa di
antara satu dari tangan mereka, kelak akan menarik
tangan kita menuju Surga, Maka ajarlah mereka
dengan hati yang ikhlas.
“
“
Even The Best Can Be Improved
‫عملوا‬ ‫ما‬ ‫فوق‬ ‫إعملوا‬

More Related Content

What's hot (7)

Sesi 1 pengenalan KiDT kepada sekolah rintis 2014
Sesi 1 pengenalan KiDT kepada sekolah rintis 2014Sesi 1 pengenalan KiDT kepada sekolah rintis 2014
Sesi 1 pengenalan KiDT kepada sekolah rintis 2014
 
242764509 227616907-kertas-kerja-projek-inovasi-matematik-s-k K
242764509 227616907-kertas-kerja-projek-inovasi-matematik-s-k K242764509 227616907-kertas-kerja-projek-inovasi-matematik-s-k K
242764509 227616907-kertas-kerja-projek-inovasi-matematik-s-k K
 
Modul Matematika SMP KK C
Modul Matematika SMP KK CModul Matematika SMP KK C
Modul Matematika SMP KK C
 
Model Assure dan Model Addie
Model Assure dan Model AddieModel Assure dan Model Addie
Model Assure dan Model Addie
 
Pelan Pembangunan Profesional Guru dan Pemimpin Sekolah
Pelan Pembangunan Profesional Guru dan Pemimpin SekolahPelan Pembangunan Profesional Guru dan Pemimpin Sekolah
Pelan Pembangunan Profesional Guru dan Pemimpin Sekolah
 
PROFILE CIKGU SB @ SHAH BINA
PROFILE CIKGU SB @ SHAH BINA PROFILE CIKGU SB @ SHAH BINA
PROFILE CIKGU SB @ SHAH BINA
 
Slaid latihan guru GM1M
Slaid latihan guru GM1MSlaid latihan guru GM1M
Slaid latihan guru GM1M
 

Similar to Kinerja Guru Berteknologi

BAB IV Edit Penutup .docx
BAB IV Edit Penutup .docxBAB IV Edit Penutup .docx
BAB IV Edit Penutup .docx
CakRohim
 
Kelompok 1 fungsi keterlibatab tik dalam pai
Kelompok 1 fungsi keterlibatab tik dalam paiKelompok 1 fungsi keterlibatab tik dalam pai
Kelompok 1 fungsi keterlibatab tik dalam pai
Yenima27
 

Similar to Kinerja Guru Berteknologi (20)

POWER POINT.pptx
POWER POINT.pptxPOWER POINT.pptx
POWER POINT.pptx
 
Diklat Jarak Jauh Online Solusi Alternatif Peningkatan Kompetensi Guru
Diklat Jarak Jauh Online Solusi Alternatif Peningkatan Kompetensi GuruDiklat Jarak Jauh Online Solusi Alternatif Peningkatan Kompetensi Guru
Diklat Jarak Jauh Online Solusi Alternatif Peningkatan Kompetensi Guru
 
Kertas kerja pelupusan peralatan kbsr bengkel rbt (internship)
Kertas kerja pelupusan peralatan kbsr bengkel rbt (internship)Kertas kerja pelupusan peralatan kbsr bengkel rbt (internship)
Kertas kerja pelupusan peralatan kbsr bengkel rbt (internship)
 
2_Paparan_Presentasi_Pelatihan_Daring.pdf
2_Paparan_Presentasi_Pelatihan_Daring.pdf2_Paparan_Presentasi_Pelatihan_Daring.pdf
2_Paparan_Presentasi_Pelatihan_Daring.pdf
 
PRKA3012 Pengajaran Makro
PRKA3012 Pengajaran MakroPRKA3012 Pengajaran Makro
PRKA3012 Pengajaran Makro
 
Rencana Moderasi Lokakarya 4.pdf
Rencana Moderasi Lokakarya 4.pdfRencana Moderasi Lokakarya 4.pdf
Rencana Moderasi Lokakarya 4.pdf
 
Rekayasa pdp berkesan
Rekayasa pdp berkesanRekayasa pdp berkesan
Rekayasa pdp berkesan
 
Laporan intruksi kerja
Laporan intruksi kerjaLaporan intruksi kerja
Laporan intruksi kerja
 
PPT Laporan KKNP
PPT Laporan KKNPPPT Laporan KKNP
PPT Laporan KKNP
 
Modul jadi suci
Modul jadi suciModul jadi suci
Modul jadi suci
 
3. mmi smk jitra
3. mmi smk jitra3. mmi smk jitra
3. mmi smk jitra
 
Training and development
Training and developmentTraining and development
Training and development
 
BAB IV Edit Penutup .docx
BAB IV Edit Penutup .docxBAB IV Edit Penutup .docx
BAB IV Edit Penutup .docx
 
Kelompok 1 fungsi keterlibatab tik dalam pai
Kelompok 1 fungsi keterlibatab tik dalam paiKelompok 1 fungsi keterlibatab tik dalam pai
Kelompok 1 fungsi keterlibatab tik dalam pai
 
AKSI NYATA 1 platform merdeka.pdf
AKSI NYATA 1 platform merdeka.pdfAKSI NYATA 1 platform merdeka.pdf
AKSI NYATA 1 platform merdeka.pdf
 
Tugasan Modul 4.pptx
Tugasan Modul 4.pptxTugasan Modul 4.pptx
Tugasan Modul 4.pptx
 
Pengarahan program toc
Pengarahan program tocPengarahan program toc
Pengarahan program toc
 
Sulistia Azahra_LAPORAN PROGRAM KERJA KAMPUS MENGAJAR 3.pdf
Sulistia Azahra_LAPORAN PROGRAM KERJA KAMPUS MENGAJAR 3.pdfSulistia Azahra_LAPORAN PROGRAM KERJA KAMPUS MENGAJAR 3.pdf
Sulistia Azahra_LAPORAN PROGRAM KERJA KAMPUS MENGAJAR 3.pdf
 
Slide seminar hasil leli lestari
Slide seminar hasil leli lestariSlide seminar hasil leli lestari
Slide seminar hasil leli lestari
 
Keberkesanan Penggunaan Google Slides Sebagai Alat Bantu Mengajar (ABM) dala...
 Keberkesanan Penggunaan Google Slides Sebagai Alat Bantu Mengajar (ABM) dala... Keberkesanan Penggunaan Google Slides Sebagai Alat Bantu Mengajar (ABM) dala...
Keberkesanan Penggunaan Google Slides Sebagai Alat Bantu Mengajar (ABM) dala...
 

Recently uploaded

AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptxAKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
cupulin
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
FitriaSarmida1
 
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdfSurat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
EirinELS
 
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEANIPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
GilangNandiaputri1
 

Recently uploaded (20)

Dokumentasi Penilaian Kinerja-Disiplin Positif-Aprilia.docx
Dokumentasi Penilaian Kinerja-Disiplin Positif-Aprilia.docxDokumentasi Penilaian Kinerja-Disiplin Positif-Aprilia.docx
Dokumentasi Penilaian Kinerja-Disiplin Positif-Aprilia.docx
 
Materi Bab 6 Algoritma dan bahasa Pemrograman
Materi Bab 6 Algoritma dan bahasa  PemrogramanMateri Bab 6 Algoritma dan bahasa  Pemrograman
Materi Bab 6 Algoritma dan bahasa Pemrograman
 
Aksi Nyata PMM - Merancang Pembelajaran berdasarkan Perkembangan Peserta Didi...
Aksi Nyata PMM - Merancang Pembelajaran berdasarkan Perkembangan Peserta Didi...Aksi Nyata PMM - Merancang Pembelajaran berdasarkan Perkembangan Peserta Didi...
Aksi Nyata PMM - Merancang Pembelajaran berdasarkan Perkembangan Peserta Didi...
 
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfUAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
 
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptxAKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
 
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASARPPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
 
MATERI TENTANG SUMBER ENERGI KELAS 4 TEMA 2 K13
MATERI TENTANG SUMBER ENERGI KELAS 4 TEMA 2 K13MATERI TENTANG SUMBER ENERGI KELAS 4 TEMA 2 K13
MATERI TENTANG SUMBER ENERGI KELAS 4 TEMA 2 K13
 
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdfWebinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
NOVEL PELARI MUDA TINGKATAN 1 KARYA NGAH AZIA.pptx
NOVEL PELARI MUDA TINGKATAN 1 KARYA NGAH AZIA.pptxNOVEL PELARI MUDA TINGKATAN 1 KARYA NGAH AZIA.pptx
NOVEL PELARI MUDA TINGKATAN 1 KARYA NGAH AZIA.pptx
 
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptxKegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdfSurat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
 
Materi Pertemuan 2.pptxMateri Pertemuan 2
Materi Pertemuan 2.pptxMateri Pertemuan 2Materi Pertemuan 2.pptxMateri Pertemuan 2
Materi Pertemuan 2.pptxMateri Pertemuan 2
 
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEANIPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
 
Materi Pertemuan 1Materi Pertemuan 1.pptx
Materi Pertemuan 1Materi Pertemuan 1.pptxMateri Pertemuan 1Materi Pertemuan 1.pptx
Materi Pertemuan 1Materi Pertemuan 1.pptx
 

Kinerja Guru Berteknologi

  • 1. 4 LANGKAH MENINGKATKAN KINERJA GURU BERTEKNOLOGI Oleh : SIFA AL HUDA (PRINCIPAL AT SMP ISLAM AL AZHAR 13 SURABAYA, INDONESIA)
  • 2. HOW TO IMPROVE TEACHER’S PERFORMANCE ? 01 Langkah Langkah Memperbaiki Kinerja Guru dalam Mengaplikasikan Teknologi Pembelajaran : MENGURANGI WAKTU PEMBELAJARAN Mengurangi waktu yang tidak EFEKTIF DAN EFISIEN dalam pembelajaran melalui prosedur analisa kebutuhan dan pembelajaran terkait tujuan pembelajaran. Konsekuensinya seorang guru mengurangi waktu pembelajaran yang tidak efektif untuk mencapai tujuan yang diinginkan. . SIFAALHUDA
  • 3. FUNGSI TEKNOLOGI Dalam PEMBELAJARAN Aplikasi teknologi dalam PEMBELAJARAN dapat menolong guru menciptakan proses belajar yang lebih menarik dan bernilai manusiawi yang memiliki manfaat luar biasa terutama dalam meminimalisir waktu pembelajaran dan meningkatkan efektifitas untuk menambah produktifitas guru. “ “ SIFAALHUDA ‫عملوا‬ ‫ما‬ ‫فوق‬ ‫إعملوا‬
  • 4. HOW TO IMPROVE TEACHER’S PERFORMANCE? 02 MENCIPTAKAN DESAIN PEMBELAJARAN YANG LEBIH MENGUNTUNGKAN Desain pembelajaran yang dirancang dan dikelola melalui aplikasi teknologi akan mencapai hasil yang luar biasa menguntungkan bagi murid dan guru. . SIFAALHUDA
  • 5. HOW TO IMPROVE TEACHER’S PERFORMANCE? 03 MENCIPTAKAN PEMBELAJARAN YANG RAMAH DAN MENARIK (FUN LEARNING) . SIFAALHUDA Pembelajaran yang menarik memiliki beberapa pengertian: a. Menantang, memberikan ekspetasi yang tinggi. b. Memiliki kesesuaian dengan pengalaman peserta didik di masa lalu dan dimasa yang akan datang. c. Ada unsur humor dan permainan dalam pembelajaran. d. Mempertahankan perhatian siswa melalui hal-hal yang baru. e. Terlibat secara intelektual dan emosional. f. Menggunakan berbagai bentuk penyajian.
  • 6. HOW TO IMPROVE TEACHER’S PERFORMANCE? 04 MEMANUSIAKAN MURID . SIFAALHUDA Aplikasi Teknologi Pembelajaran dirancang untuk tidak sekedar menjelali ilmu saja namun lebih dari itu melalui perancangan yang memanusiakan murid dengan menempatkan murid sebagai pemegang kontrol dalam proses pembelajaran.
  • 7. Quote Ketika melihat murid murid menjengkelkan dan melelahkan, maka hadirkanlah gambaran bahwa di antara satu dari tangan mereka, kelak akan menarik tangan kita menuju Surga, Maka ajarlah mereka dengan hati yang ikhlas. “ “ Even The Best Can Be Improved ‫عملوا‬ ‫ما‬ ‫فوق‬ ‫إعملوا‬