SlideShare a Scribd company logo
PENERAPAN MODEL QUANTUM TEACHINGUNTUK MENINGKATKAN
HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VIII-C
SMP PGRI PEKANBARU
SKRIPSI
OLEH
LELI LESTARI
0505133480
PEMBIMBING I
Dra. Hj Susda Heleni, M. Pd
PEMBIMBING II
Dra. Syofni, M. Pd
BAB I : PENDAHULUAN
BAB II : LANDASAN TEORETIS
BAB III : METODE PENELITIAN
BAB IV : HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
BAB V : KESIMPULAN DAN SARAN
MENU
Latar Belakang
Tujuan
Pembelajaran
matematika
Akhirproses
pembelajaranmengacu
pada hasil belajar
Kenyataan di lapangan
Hasilbelajar siswa belum
Sesuai dengan
yangdiharapkan
Faktor Penyebab
Penerapanmodelpembelajaran
QuantumTeaching untuk
Meningkatkan Hasilbelajar
matematikasiswakelas
VIII-CSMP PRGI Pekanbaru
Usaha yang
dilakukan
guru
Rumusan Masalah
Apakah penerapan model pembelajaran
QuantumTeaching dapat meningkatkan hasil
belajar matematika siswa kelas VIII-C SMP PGRI
PekanbaruTahun Pelajaran 2009/2010
Tujuan
Penelitian
Untuk meningkatkan hasil belajar matematika siswa kelas VIII-C
SMP PGRI Pekanbaru Tahun Pelajaran 2009/2010 pada materi
pokok Prisma dan Limas melalui penerapan model pembelajaran
QuantumTeaching
Siswa
Guru
Sekolah
Peneliti
Manfaat
Penelitian
Meningkatkan hasil
belajar matematika siswa
kelas VIII-C
Sebagai variasi model
pembelajaran dan salah satu
cara untuk
Meningkatkan hasil
belajar matematika siswa
Dapat mejadi bahan
pertimbangan untuk menetapkan
Suatu kebijakan dalam upaya
Memperbaiki mutu pendidikan
Dapat menjadi landasan dalam
penelitian selanjutnya dengan
ruang lingkup yang
lebih luas
HASIL BELAJAR
MATEMATIKA
BaharuddindanWahyuni(2008)
Usman (2008)
Slameto(2003)
Belajar adalah proses yang
terjadi sebagai suatu
pengalaman sehingga
menyebabkan terjadinya
perubahan tingkah laku
Dimyatidkk(2006)
Sudjana(2004)
Djamarah danzain(2002)
Hasil Belajar adalah merupakan suatu
usaha seseorang untuk menguasai bahan
pelajaran yang diberikan atas suatu
kegiatan yang disengaja melalui suatu
proses yang berlangsung dalam interaksi
aktif dengan lingkungan yang
menghasilkan suatu perubahan
Hasil belajar yangdimaksud dalam penelitian ini adalah
kemampuanyangterlihat dari nilai yangdiperoleh siswa dalam
bentuk skor atau angka pada materi prisma dan limas setelah
diterapkannya model pembelajaran QuantumTeaching
Model Pembelajaran Quantum Teaching
DePorter, dkk (2000) mengatakan model Quantum Teaching
adalah model yang digunakan dalam rancangan, penyajian
dalam belajar yang dirangkai menjadi sebuah paket yang multi
sensoris, multi kecerdasan, dan kompatibel dengan otak,
mencakup petunjuk yang spesifik untuk menciptakan
lingkungan belajar yang efektif, merancang kurikulum,
menyampaikan isi, dan memudahkan proses belajar.
Model Quantum Teaching memberikan sugesti agar guru
dan siswa timbul rasa idealis, gairah, dan cinta belajar
mengajar. Selain itu kerangka TANDUR Quantum Teaching
menjamin siswa menjadi tertarik dan berminat pada setiap
pelajaran. Kerangka ini juga memastikan bahwa siswa
mengalami pembelajaran, berlatih, menjadikan isi pelajaran
nyata bagi siswa itu sendiri dan mencapai sukses.
Model Quantum Teaching berasaskan pada “bawalah
dunia mereka ke dunia kita, dan antarkan dunia kita ke
dunia mereka”
Model Quantum Teaching mempunyai lima prinsip yaitu:
(a) Segalanya berbicara
(b) Segala bertujuan
(c) Pengalaman sebelum pemberian nama
(d) Akui setiap usaha
(e) jika layak dipelajari, maka layak pula dirayakan
Dalam pelaksanaan model Quantum Teaching di
dalam kelas menggunakan kerangka TANDUR menurut
DePorter, 2000 adalah sebagai berikut:
1.Tumbuhkan
2.Alami
3.Namai
4.Demonstrasikan
5.Ulangi
6.Rayakan
Penerapan Model QuantumTeaching
1. Kegiatan awal
(Tumbuhkan)
a. Menyampaikan tujuan pembelajaran dan
menjelaskan langkah-langkah pembelajaran
b. Guru memotivasi siswa
c. Membimbing siswa melakukan apersepsi
2. Kegiatan kegiatan inti
(Alami)
a. Guru menciptakan atau mendatangkan
pengalaman yang umum yang dimengerti oleh
siswa yang berhubungan dengan
(Namai)
b. Guru menyampaikan konsep-konsep yang akan
dipelajari secara singkat dan mendemonstrasikan
pengetahuan.
c. Guru membagikan LKS kepada siswa
d. Guru membimbing siswa menjawab LKS
(Demonstrasi)
e. Setelah siswa mengerjakan LKS, guru meminta
siswa secara individu menyampaikan hasil
kerjanya
(Ulangi)
d. Guru memberikan latihan individu kepada siswa
e. Guru membimbing siswa membahas latihan
f. Guru bersama siswa membuat kesimpulan materi
yang telah dipelajari
3. Penutup
(Rayakan)
a. Guru memberikan penghargaan berupa pujian
atau hadiah kepada siswa atas usaha yang
telah dilakukan.
HIPOTESIS
hipotesis tindakan pada penelitian ini adalah
“jika model pembelajaran Quantum Teaching diterapkan
dalam pembelajaran matematika maka dapat meningkatkan
hasil belajar matematika siswa kelas VIII-C SMP PGRI Pekanbaru ”
METODE
PENELITIAN
ANALISIS
DATA
AKTIVITAS GURU &
SISWA
ANALISIS
KEBERHASILAN
TINDAKAN
KEBERHASILAN
TINDAKAN
TEKNIK
PENGUMPUL DATA
TEKNIK OBSERVASI
TEKNIK TES
INSTRUMEN
PENELITIAN
LEMBAR PENGAMATAN
TES HASIL BELAJAR
MATEAMATIKA
PERANGKAT
PEMBELAJARAN
INSTRUMEN
PENGUMPUL DATA
SILABUS
RPP
LKS
SUBJEK
PENELITIAN
BENTUK
PENELITIAN
SISWA KELAS VIII-C
SMP PGRI PKU
Penelitian tindakan
kelas
TEMPAT DAN
WAKTU
SMP PGRI Pekanbaru
Selama 4 minggu
LTS
RANCANGAN
PENELITIAN
KETERCAPAIAN KKM
INDIKATPR
DISTRI FRE DAN POLIGON
KETERCAPAIAN KMM
RANCANGAN PENELITIAN
Perencanaan
SIKLUS I Pelaksanaan
Refleksi
Pengamatan
Perencanaan
Pelaksanaan
Pengamatan
Refleksi SIKLUS II
Siklus Penelitian Tindakan Kelas menurut Arikunto
Refleksi awal
PELAKSANAAN
TINDAKAN
ANALISIS
HASIL TINDAKAN
PEMBAHASAN
PERSIAPAN
PELAKSANAAN PROSES
PEMBELAJARAN
AKTIVITAS SISWA
DAN GURU
KETERCAPAIAN INDIKATOR
KEBERHASILAN TINDAKAN
HASIL PENELITIAN
DAN PEMBAHASAN
PENGAMATAN
REFLEKSI
Jumlah Siswa yang Mencapai Indikator
untuk Setiap Soal pada Ulangan Harian I
No Indikator Pembelajaran
Hasil Belajar
J %
1
2
3
Diberikan gambar prisma segi-lima, siswa
dapat menentukan unsur-unsur pada prisma
Menghitung luas permukaan prisma, jika
diketahui panjang rusuk alas dan tingginya
Diberikan keliling dan panjang salah satu
diagonal alas dan volume prisma, siswa
dapat menghitung tinggi prisma
38
32
3
86,3
72,7
6,8
Keterangan : J : jumlah siswa yang mencapai indikator untuk setiap soal
% : persentase jumlah siswa yang mencapai indikator setiap soal
No Indikator Pembelajaran
Hasil
Belajar
J %
1.
2.
3.
4.
Melukis limas, jika diberikan panjang rusuk alas
dan tingginya
Disajikan gambar limas yang memuat panjang
rusuk-rusuk alasnya dan panjang rusuk tegak
limas, siswa dapat menentukan rumus luas
permukaan limas tersebut.
Diberikan panjang rusuk alas dan panjang rusuk
tegak, siswa dapat menghitung volume limas.
Menghitung luas alas dan tinggi limas jika
diketahui panjang rusuk alas dan volumenya
100
3
37
17
100
6,8
84.09
38,6
Keterangan : J : jumlah siswa yang mencapai indikator untuk setiap soal
% : persentase jumlah siswa yang mencapai indikator setiap soal
Jumlah Siswa yang Mencapai Indikator
untuk Setiap Soal pada Ulangan Harian II
FREKUENSI SKOR HASIL BELAJAR
SISWA KELAS VIII-C SMP PGRI
PEKANBARU
SKOR
DASAR
Ulangan
Harian I
Ulangan
Harian II
Jumlah siswa
yang
mencapai
KKM
18 20 23
Persentase 40,9 45,4 52,2
Daftar Distribusi Frekuensi Nilai Hasil Belajar Siswa
Kelas VIII-C SMP PGRI Pekanbaru
Interval
Xi Skor Dasar
Ulangan
Harian I
Ulangan
Harian II
36 – 43 39,5 4 3 0
44 – 51 47,5 18 7 1
52– 59 55,5 4 14 20
60 – 67 63,5 10 13 6
68 – 75 71,5 7 3 13
76 – 83 79,5 1 3 13
84 - 91 85,5 0 1 1
44 44 44
f

Tabel Poligon Frekuensi
Pembahasan hasil Tindakan
Aktivitas guru dan siswa
semakin baik dan sesuai
dengan perencanaan
persentase siswa yang mencapai KKM
pada ulangan harian I lebih besar
dibandingkan pada skor dasar
Persentase siswa yang mencapai KKM
pada ulangan harian II lebih besar
dibandingkan dengan pada skor dasar
Persentase siswa yang mencapai KKM
sesudah tindakan lebih besar
dibandingkan dengan sebelum tindakan
Suyanto (1997), apabila
skor hasil belajar siswa
setelah tindakan lebih baik
dari pada sebelum
tindakan maka dapat
dikatakan tindakan
berhasil
penerapan model pembelajaran Quantum Teaching
dapat meningkatkan hasil belajar matematika siswa
kelas VIII-C SMP PGRI Pekanbaru tahun pelajaran
2009/2010 pada materi pokok Prisma dan Limas
Kesimpulan
penerapan model pembelajaran Quantum Teaching dapat meningkatkan hasil belajar
matematika siswa pada materi pokok prisma dan limas di kelas VIII-C
SMP PGRI Pekanbaru pada tahun pelajaran 2009/2010.
Saran
Penerapan model Quantum Teaching dapat dijadikan sebagai salah satu alternatif strategi
pembelajaran yang diterapkan dalam proses pembelajaran matematika di sekolah.
Dalam proses pembelajaran, guru hendaknya dapat mengatur waktu sebaik mungkin
sehingga semua kegiatan yang telah direncanakan dapat dilaksanakan dengan baik.
Dalam pemberian penghargaan berupa hadiah, sebaiknya guru mempertimbangkan hadiah
yang akan beri dan intesitas waktu pemberian hadiah, agar siswa belajar bukan semata-mata
karena hadiah.
TERIMAKASIH

More Related Content

What's hot

Slide seminar proposal Matematika
Slide seminar proposal MatematikaSlide seminar proposal Matematika
Slide seminar proposal MatematikaNnoffie Khaa
 
Contoh PPT Ujian Sidang Skripsi Tugas Akhir Kreatif
Contoh PPT Ujian Sidang Skripsi Tugas Akhir KreatifContoh PPT Ujian Sidang Skripsi Tugas Akhir Kreatif
Contoh PPT Ujian Sidang Skripsi Tugas Akhir Kreatif
bawon15505124020
 
Presentation seminar hasil penelitian.
Presentation seminar hasil penelitian.Presentation seminar hasil penelitian.
Presentation seminar hasil penelitian.
LaOde Muhamad Arifin
 
PPT Sidang Skripsi R & D (109151415406)
PPT Sidang Skripsi R & D (109151415406)PPT Sidang Skripsi R & D (109151415406)
PPT Sidang Skripsi R & D (109151415406)Nastiti Rahajeng
 
Slide seminar proposal skripsi
Slide seminar proposal skripsiSlide seminar proposal skripsi
Slide seminar proposal skripsi
Sari Azhariyah
 
Power point skripsi
Power point skripsiPower point skripsi
Power point skripsi
siskaningsih
 
PENILAIAN KOGNITIF, AFEKTIF. DAN PSIKOMOTORIK
PENILAIAN KOGNITIF, AFEKTIF. DAN PSIKOMOTORIKPENILAIAN KOGNITIF, AFEKTIF. DAN PSIKOMOTORIK
PENILAIAN KOGNITIF, AFEKTIF. DAN PSIKOMOTORIK
candraabdillah1
 
Power point seminar proposal yunita rahmah
Power point seminar proposal yunita rahmahPower point seminar proposal yunita rahmah
Power point seminar proposal yunita rahmahYunitha Rahmah
 
Contoh Power Point Hasil Penelitian
Contoh Power Point Hasil PenelitianContoh Power Point Hasil Penelitian
Contoh Power Point Hasil PenelitianIndra IR
 
Seminar Proposal Skripsi R & D (109151415406)
Seminar Proposal Skripsi R & D (109151415406)Seminar Proposal Skripsi R & D (109151415406)
Seminar Proposal Skripsi R & D (109151415406)Nastiti Rahajeng
 
Presentasi Proposal Penelitian - Metode Kuantitatif
Presentasi Proposal Penelitian - Metode KuantitatifPresentasi Proposal Penelitian - Metode Kuantitatif
Presentasi Proposal Penelitian - Metode Kuantitatif
Shelly Intan Permatasari
 
rubrik-penilaian-format-lembar-penilaian-diskusi-kelompok (1).docx
rubrik-penilaian-format-lembar-penilaian-diskusi-kelompok (1).docxrubrik-penilaian-format-lembar-penilaian-diskusi-kelompok (1).docx
rubrik-penilaian-format-lembar-penilaian-diskusi-kelompok (1).docx
AyiRatnawati
 
Contoh rubrik penilaian psikomotorik
Contoh rubrik penilaian psikomotorikContoh rubrik penilaian psikomotorik
Contoh rubrik penilaian psikomotorik
Muhammad Idris
 
powerpoint Ujian skripsi (gedelalu.blogspot.com)
powerpoint Ujian skripsi (gedelalu.blogspot.com)powerpoint Ujian skripsi (gedelalu.blogspot.com)
powerpoint Ujian skripsi (gedelalu.blogspot.com)Lalu Gede Sudarman
 
Contoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatif
Contoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatifContoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatif
Contoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatif
Muhammad Alfiansyah Alfi
 
Ppt proposal skripsi kh
Ppt proposal skripsi khPpt proposal skripsi kh
Ppt proposal skripsi kh
KhoirKH
 
Rumus prosentase ketuntasan belajar
Rumus prosentase ketuntasan belajarRumus prosentase ketuntasan belajar
Rumus prosentase ketuntasan belajar
Adelaide Australia
 
Lembar observasi guru 1
Lembar observasi guru 1Lembar observasi guru 1
Lembar observasi guru 1
Rudy Restanto
 

What's hot (20)

Slide seminar proposal Matematika
Slide seminar proposal MatematikaSlide seminar proposal Matematika
Slide seminar proposal Matematika
 
Contoh PPT Ujian Sidang Skripsi Tugas Akhir Kreatif
Contoh PPT Ujian Sidang Skripsi Tugas Akhir KreatifContoh PPT Ujian Sidang Skripsi Tugas Akhir Kreatif
Contoh PPT Ujian Sidang Skripsi Tugas Akhir Kreatif
 
Presentation seminar hasil penelitian.
Presentation seminar hasil penelitian.Presentation seminar hasil penelitian.
Presentation seminar hasil penelitian.
 
PPT Sidang Skripsi R & D (109151415406)
PPT Sidang Skripsi R & D (109151415406)PPT Sidang Skripsi R & D (109151415406)
PPT Sidang Skripsi R & D (109151415406)
 
Slide seminar proposal skripsi
Slide seminar proposal skripsiSlide seminar proposal skripsi
Slide seminar proposal skripsi
 
Power point skripsi
Power point skripsiPower point skripsi
Power point skripsi
 
Ppt proposal ptk
Ppt proposal ptkPpt proposal ptk
Ppt proposal ptk
 
PENILAIAN KOGNITIF, AFEKTIF. DAN PSIKOMOTORIK
PENILAIAN KOGNITIF, AFEKTIF. DAN PSIKOMOTORIKPENILAIAN KOGNITIF, AFEKTIF. DAN PSIKOMOTORIK
PENILAIAN KOGNITIF, AFEKTIF. DAN PSIKOMOTORIK
 
Power point seminar proposal yunita rahmah
Power point seminar proposal yunita rahmahPower point seminar proposal yunita rahmah
Power point seminar proposal yunita rahmah
 
Contoh Power Point Hasil Penelitian
Contoh Power Point Hasil PenelitianContoh Power Point Hasil Penelitian
Contoh Power Point Hasil Penelitian
 
Seminar Proposal Skripsi R & D (109151415406)
Seminar Proposal Skripsi R & D (109151415406)Seminar Proposal Skripsi R & D (109151415406)
Seminar Proposal Skripsi R & D (109151415406)
 
Presentasi Proposal Penelitian - Metode Kuantitatif
Presentasi Proposal Penelitian - Metode KuantitatifPresentasi Proposal Penelitian - Metode Kuantitatif
Presentasi Proposal Penelitian - Metode Kuantitatif
 
rubrik-penilaian-format-lembar-penilaian-diskusi-kelompok (1).docx
rubrik-penilaian-format-lembar-penilaian-diskusi-kelompok (1).docxrubrik-penilaian-format-lembar-penilaian-diskusi-kelompok (1).docx
rubrik-penilaian-format-lembar-penilaian-diskusi-kelompok (1).docx
 
Contoh rubrik penilaian psikomotorik
Contoh rubrik penilaian psikomotorikContoh rubrik penilaian psikomotorik
Contoh rubrik penilaian psikomotorik
 
powerpoint Ujian skripsi (gedelalu.blogspot.com)
powerpoint Ujian skripsi (gedelalu.blogspot.com)powerpoint Ujian skripsi (gedelalu.blogspot.com)
powerpoint Ujian skripsi (gedelalu.blogspot.com)
 
Power Point Sidang
Power Point SidangPower Point Sidang
Power Point Sidang
 
Contoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatif
Contoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatifContoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatif
Contoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatif
 
Ppt proposal skripsi kh
Ppt proposal skripsi khPpt proposal skripsi kh
Ppt proposal skripsi kh
 
Rumus prosentase ketuntasan belajar
Rumus prosentase ketuntasan belajarRumus prosentase ketuntasan belajar
Rumus prosentase ketuntasan belajar
 
Lembar observasi guru 1
Lembar observasi guru 1Lembar observasi guru 1
Lembar observasi guru 1
 

Viewers also liked

Contoh Powerpoint ppt PRESENTASI SIDANG UJIAN SKRIPSI
Contoh Powerpoint ppt PRESENTASI SIDANG UJIAN SKRIPSIContoh Powerpoint ppt PRESENTASI SIDANG UJIAN SKRIPSI
Contoh Powerpoint ppt PRESENTASI SIDANG UJIAN SKRIPSI
Ahmad Said
 
Contoh Slide Presentasi Proposal Penelitian yang Bagus
Contoh Slide Presentasi Proposal Penelitian yang BagusContoh Slide Presentasi Proposal Penelitian yang Bagus
Contoh Slide Presentasi Proposal Penelitian yang Bagus
Trisnadi Wijaya
 
Presentasi Seminar hasil
Presentasi Seminar hasil Presentasi Seminar hasil
Presentasi Seminar hasil Porda Gusnedy
 
Slide Seminar Hasil
Slide Seminar HasilSlide Seminar Hasil
Slide Seminar Hasil
Robby Mukhtar
 
Presentasi seminar proposal
Presentasi seminar proposalPresentasi seminar proposal
Presentasi seminar proposal
Najmi Sari
 
Contoh Presentasi Powerpoint Untuk Sidang Skripsi
Contoh Presentasi Powerpoint Untuk Sidang SkripsiContoh Presentasi Powerpoint Untuk Sidang Skripsi
Contoh Presentasi Powerpoint Untuk Sidang Skripsi
Yusuf Saefudin
 
Contoh Presentasi Proposal Skripsi
Contoh Presentasi Proposal SkripsiContoh Presentasi Proposal Skripsi
Contoh Presentasi Proposal Skripsi
Arry Rahmawan
 
Power point proposal
Power point proposalPower point proposal
Power point proposalHisya Sundari
 
Seminar proposal penelitian
Seminar proposal penelitianSeminar proposal penelitian
Seminar proposal penelitian
Queen Anaqi
 
Powerpoint seminar proposalku
Powerpoint seminar proposalkuPowerpoint seminar proposalku
Powerpoint seminar proposalkuNur Asiah
 
Presentasi Skripsi
Presentasi SkripsiPresentasi Skripsi
Presentasi Skripsi
Purwadi SKom
 
Template power point untuk ujian skripsi
Template power point untuk ujian skripsiTemplate power point untuk ujian skripsi
Template power point untuk ujian skripsi
Siti Hadiwijayanti
 
Zimbabwe in Crisis
Zimbabwe in CrisisZimbabwe in Crisis
Zimbabwe in Crisis
Daniel Hrstich
 
Healthcare Napkins All
Healthcare Napkins AllHealthcare Napkins All
Healthcare Napkins All
Dan Roam
 
SEMINAR USULAN TESIS
SEMINAR USULAN TESISSEMINAR USULAN TESIS
SEMINAR USULAN TESISYant Yanto
 
Presentasi intan
Presentasi intanPresentasi intan
Presentasi intanNurul Aulia
 
アプリのプライバシー設定について
アプリのプライバシー設定についてアプリのプライバシー設定について
アプリのプライバシー設定についてNoriyuki Kojima
 
Presentasi 1 skripsi 4208100100
Presentasi 1 skripsi 4208100100Presentasi 1 skripsi 4208100100
Presentasi 1 skripsi 4208100100
F. Miftahkur Avijanto
 
Ppt ringkasan skripsi oleh umi nilawati 2
Ppt ringkasan skripsi oleh umi nilawati 2Ppt ringkasan skripsi oleh umi nilawati 2
Ppt ringkasan skripsi oleh umi nilawati 2
prasasti anggun
 

Viewers also liked (20)

Contoh Powerpoint ppt PRESENTASI SIDANG UJIAN SKRIPSI
Contoh Powerpoint ppt PRESENTASI SIDANG UJIAN SKRIPSIContoh Powerpoint ppt PRESENTASI SIDANG UJIAN SKRIPSI
Contoh Powerpoint ppt PRESENTASI SIDANG UJIAN SKRIPSI
 
Contoh Slide Presentasi Proposal Penelitian yang Bagus
Contoh Slide Presentasi Proposal Penelitian yang BagusContoh Slide Presentasi Proposal Penelitian yang Bagus
Contoh Slide Presentasi Proposal Penelitian yang Bagus
 
Presentasi Seminar hasil
Presentasi Seminar hasil Presentasi Seminar hasil
Presentasi Seminar hasil
 
Slide Seminar Hasil
Slide Seminar HasilSlide Seminar Hasil
Slide Seminar Hasil
 
Presentasi seminar proposal
Presentasi seminar proposalPresentasi seminar proposal
Presentasi seminar proposal
 
Contoh Presentasi Powerpoint Untuk Sidang Skripsi
Contoh Presentasi Powerpoint Untuk Sidang SkripsiContoh Presentasi Powerpoint Untuk Sidang Skripsi
Contoh Presentasi Powerpoint Untuk Sidang Skripsi
 
Ppt sidang skripsi
Ppt sidang skripsiPpt sidang skripsi
Ppt sidang skripsi
 
Contoh Presentasi Proposal Skripsi
Contoh Presentasi Proposal SkripsiContoh Presentasi Proposal Skripsi
Contoh Presentasi Proposal Skripsi
 
Power point proposal
Power point proposalPower point proposal
Power point proposal
 
Seminar proposal penelitian
Seminar proposal penelitianSeminar proposal penelitian
Seminar proposal penelitian
 
Powerpoint seminar proposalku
Powerpoint seminar proposalkuPowerpoint seminar proposalku
Powerpoint seminar proposalku
 
Presentasi Skripsi
Presentasi SkripsiPresentasi Skripsi
Presentasi Skripsi
 
Template power point untuk ujian skripsi
Template power point untuk ujian skripsiTemplate power point untuk ujian skripsi
Template power point untuk ujian skripsi
 
Zimbabwe in Crisis
Zimbabwe in CrisisZimbabwe in Crisis
Zimbabwe in Crisis
 
Healthcare Napkins All
Healthcare Napkins AllHealthcare Napkins All
Healthcare Napkins All
 
SEMINAR USULAN TESIS
SEMINAR USULAN TESISSEMINAR USULAN TESIS
SEMINAR USULAN TESIS
 
Presentasi intan
Presentasi intanPresentasi intan
Presentasi intan
 
アプリのプライバシー設定について
アプリのプライバシー設定についてアプリのプライバシー設定について
アプリのプライバシー設定について
 
Presentasi 1 skripsi 4208100100
Presentasi 1 skripsi 4208100100Presentasi 1 skripsi 4208100100
Presentasi 1 skripsi 4208100100
 
Ppt ringkasan skripsi oleh umi nilawati 2
Ppt ringkasan skripsi oleh umi nilawati 2Ppt ringkasan skripsi oleh umi nilawati 2
Ppt ringkasan skripsi oleh umi nilawati 2
 

Similar to Slide seminar hasil leli lestari

PPT PTK.pptx
PPT PTK.pptxPPT PTK.pptx
PPT PTK.pptx
Rhaja1
 
Demostratos
DemostratosDemostratos
Demostratos
Justo Godot
 
karil revisi4.docx
karil revisi4.docxkaril revisi4.docx
karil revisi4.docx
RellySeptiaPutriUtar
 
PPT_Sempro_Eka.pptx
PPT_Sempro_Eka.pptxPPT_Sempro_Eka.pptx
PPT_Sempro_Eka.pptx
AHWALMATTAJAI
 
Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Melalui Metode Elaborasi Pokok Ba...
Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Melalui Metode Elaborasi Pokok Ba...Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Melalui Metode Elaborasi Pokok Ba...
Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Melalui Metode Elaborasi Pokok Ba...
dian fardiani
 
Contoh sederhana proposal
Contoh sederhana proposalContoh sederhana proposal
Contoh sederhana proposal
RobinWAkwan
 
Ppt 1
Ppt 1Ppt 1
Ppt 1
T. Astari
 
Ptk seni budaya moeljadi pranata um
Ptk seni budaya moeljadi pranata umPtk seni budaya moeljadi pranata um
Ptk seni budaya moeljadi pranata umYohanes Pranata
 
Implementasi moving class untuk meningkatkan karakter disiplin dan tanggung j...
Implementasi moving class untuk meningkatkan karakter disiplin dan tanggung j...Implementasi moving class untuk meningkatkan karakter disiplin dan tanggung j...
Implementasi moving class untuk meningkatkan karakter disiplin dan tanggung j...
ningrumintan
 
PPT_KOMPRE_HAKIM[1].pptx
PPT_KOMPRE_HAKIM[1].pptxPPT_KOMPRE_HAKIM[1].pptx
PPT_KOMPRE_HAKIM[1].pptx
ImanHakim23
 
KAPASITI PEDAGOGI.pdf
KAPASITI PEDAGOGI.pdfKAPASITI PEDAGOGI.pdf
KAPASITI PEDAGOGI.pdf
NURIZZATI573849
 
Artikel pendidikan
Artikel pendidikanArtikel pendidikan
Artikel pendidikan
Arista Kurniawati
 
PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIKA SISWA PADA MATERI GEOMETRI DENGAN PENDEKATAN PEND...
PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIKA SISWA PADA MATERI GEOMETRI DENGAN PENDEKATAN PEND...PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIKA SISWA PADA MATERI GEOMETRI DENGAN PENDEKATAN PEND...
PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIKA SISWA PADA MATERI GEOMETRI DENGAN PENDEKATAN PEND...
PPs Unsri
 
Karya ilmiah sitti fajar surya ningsih
Karya ilmiah sitti fajar surya ningsihKarya ilmiah sitti fajar surya ningsih
Karya ilmiah sitti fajar surya ningsih
Septian Muna Barakati
 
Laporan ppl biology
Laporan ppl biologyLaporan ppl biology
Laporan ppl biology
maman1453
 
Mira linakpr 5063
Mira linakpr 5063Mira linakpr 5063
Mira linakpr 5063linamira
 

Similar to Slide seminar hasil leli lestari (20)

PPT PTK.pptx
PPT PTK.pptxPPT PTK.pptx
PPT PTK.pptx
 
Demostratos
DemostratosDemostratos
Demostratos
 
karil revisi4.docx
karil revisi4.docxkaril revisi4.docx
karil revisi4.docx
 
Slide ibu andin
Slide ibu andinSlide ibu andin
Slide ibu andin
 
PPT_Sempro_Eka.pptx
PPT_Sempro_Eka.pptxPPT_Sempro_Eka.pptx
PPT_Sempro_Eka.pptx
 
Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Melalui Metode Elaborasi Pokok Ba...
Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Melalui Metode Elaborasi Pokok Ba...Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Melalui Metode Elaborasi Pokok Ba...
Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Melalui Metode Elaborasi Pokok Ba...
 
Contoh sederhana proposal
Contoh sederhana proposalContoh sederhana proposal
Contoh sederhana proposal
 
Ppt 1
Ppt 1Ppt 1
Ppt 1
 
Ptk seni budaya moeljadi pranata um
Ptk seni budaya moeljadi pranata umPtk seni budaya moeljadi pranata um
Ptk seni budaya moeljadi pranata um
 
Implementasi moving class untuk meningkatkan karakter disiplin dan tanggung j...
Implementasi moving class untuk meningkatkan karakter disiplin dan tanggung j...Implementasi moving class untuk meningkatkan karakter disiplin dan tanggung j...
Implementasi moving class untuk meningkatkan karakter disiplin dan tanggung j...
 
PPT_KOMPRE_HAKIM[1].pptx
PPT_KOMPRE_HAKIM[1].pptxPPT_KOMPRE_HAKIM[1].pptx
PPT_KOMPRE_HAKIM[1].pptx
 
KAPASITI PEDAGOGI.pdf
KAPASITI PEDAGOGI.pdfKAPASITI PEDAGOGI.pdf
KAPASITI PEDAGOGI.pdf
 
karya ilmiah
karya ilmiahkarya ilmiah
karya ilmiah
 
Artikel pendidikan
Artikel pendidikanArtikel pendidikan
Artikel pendidikan
 
PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIKA SISWA PADA MATERI GEOMETRI DENGAN PENDEKATAN PEND...
PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIKA SISWA PADA MATERI GEOMETRI DENGAN PENDEKATAN PEND...PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIKA SISWA PADA MATERI GEOMETRI DENGAN PENDEKATAN PEND...
PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIKA SISWA PADA MATERI GEOMETRI DENGAN PENDEKATAN PEND...
 
ARTIKEL PTK PQ4R
ARTIKEL PTK PQ4RARTIKEL PTK PQ4R
ARTIKEL PTK PQ4R
 
Karya ilmiah sitti fajar surya ningsih
Karya ilmiah sitti fajar surya ningsihKarya ilmiah sitti fajar surya ningsih
Karya ilmiah sitti fajar surya ningsih
 
Laporan ppl biology
Laporan ppl biologyLaporan ppl biology
Laporan ppl biology
 
Kata pengantar
Kata pengantarKata pengantar
Kata pengantar
 
Mira linakpr 5063
Mira linakpr 5063Mira linakpr 5063
Mira linakpr 5063
 

Recently uploaded

tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 

Recently uploaded (20)

tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 

Slide seminar hasil leli lestari

  • 1. PENERAPAN MODEL QUANTUM TEACHINGUNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VIII-C SMP PGRI PEKANBARU SKRIPSI OLEH LELI LESTARI 0505133480 PEMBIMBING I Dra. Hj Susda Heleni, M. Pd PEMBIMBING II Dra. Syofni, M. Pd
  • 2. BAB I : PENDAHULUAN BAB II : LANDASAN TEORETIS BAB III : METODE PENELITIAN BAB IV : HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN BAB V : KESIMPULAN DAN SARAN MENU
  • 3. Latar Belakang Tujuan Pembelajaran matematika Akhirproses pembelajaranmengacu pada hasil belajar Kenyataan di lapangan Hasilbelajar siswa belum Sesuai dengan yangdiharapkan Faktor Penyebab Penerapanmodelpembelajaran QuantumTeaching untuk Meningkatkan Hasilbelajar matematikasiswakelas VIII-CSMP PRGI Pekanbaru Usaha yang dilakukan guru
  • 4. Rumusan Masalah Apakah penerapan model pembelajaran QuantumTeaching dapat meningkatkan hasil belajar matematika siswa kelas VIII-C SMP PGRI PekanbaruTahun Pelajaran 2009/2010
  • 5. Tujuan Penelitian Untuk meningkatkan hasil belajar matematika siswa kelas VIII-C SMP PGRI Pekanbaru Tahun Pelajaran 2009/2010 pada materi pokok Prisma dan Limas melalui penerapan model pembelajaran QuantumTeaching
  • 6. Siswa Guru Sekolah Peneliti Manfaat Penelitian Meningkatkan hasil belajar matematika siswa kelas VIII-C Sebagai variasi model pembelajaran dan salah satu cara untuk Meningkatkan hasil belajar matematika siswa Dapat mejadi bahan pertimbangan untuk menetapkan Suatu kebijakan dalam upaya Memperbaiki mutu pendidikan Dapat menjadi landasan dalam penelitian selanjutnya dengan ruang lingkup yang lebih luas
  • 7. HASIL BELAJAR MATEMATIKA BaharuddindanWahyuni(2008) Usman (2008) Slameto(2003) Belajar adalah proses yang terjadi sebagai suatu pengalaman sehingga menyebabkan terjadinya perubahan tingkah laku Dimyatidkk(2006) Sudjana(2004) Djamarah danzain(2002) Hasil Belajar adalah merupakan suatu usaha seseorang untuk menguasai bahan pelajaran yang diberikan atas suatu kegiatan yang disengaja melalui suatu proses yang berlangsung dalam interaksi aktif dengan lingkungan yang menghasilkan suatu perubahan Hasil belajar yangdimaksud dalam penelitian ini adalah kemampuanyangterlihat dari nilai yangdiperoleh siswa dalam bentuk skor atau angka pada materi prisma dan limas setelah diterapkannya model pembelajaran QuantumTeaching
  • 8. Model Pembelajaran Quantum Teaching DePorter, dkk (2000) mengatakan model Quantum Teaching adalah model yang digunakan dalam rancangan, penyajian dalam belajar yang dirangkai menjadi sebuah paket yang multi sensoris, multi kecerdasan, dan kompatibel dengan otak, mencakup petunjuk yang spesifik untuk menciptakan lingkungan belajar yang efektif, merancang kurikulum, menyampaikan isi, dan memudahkan proses belajar. Model Quantum Teaching memberikan sugesti agar guru dan siswa timbul rasa idealis, gairah, dan cinta belajar mengajar. Selain itu kerangka TANDUR Quantum Teaching menjamin siswa menjadi tertarik dan berminat pada setiap pelajaran. Kerangka ini juga memastikan bahwa siswa mengalami pembelajaran, berlatih, menjadikan isi pelajaran nyata bagi siswa itu sendiri dan mencapai sukses.
  • 9. Model Quantum Teaching berasaskan pada “bawalah dunia mereka ke dunia kita, dan antarkan dunia kita ke dunia mereka” Model Quantum Teaching mempunyai lima prinsip yaitu: (a) Segalanya berbicara (b) Segala bertujuan (c) Pengalaman sebelum pemberian nama (d) Akui setiap usaha (e) jika layak dipelajari, maka layak pula dirayakan
  • 10. Dalam pelaksanaan model Quantum Teaching di dalam kelas menggunakan kerangka TANDUR menurut DePorter, 2000 adalah sebagai berikut: 1.Tumbuhkan 2.Alami 3.Namai 4.Demonstrasikan 5.Ulangi 6.Rayakan
  • 11. Penerapan Model QuantumTeaching 1. Kegiatan awal (Tumbuhkan) a. Menyampaikan tujuan pembelajaran dan menjelaskan langkah-langkah pembelajaran b. Guru memotivasi siswa c. Membimbing siswa melakukan apersepsi 2. Kegiatan kegiatan inti (Alami) a. Guru menciptakan atau mendatangkan pengalaman yang umum yang dimengerti oleh siswa yang berhubungan dengan
  • 12. (Namai) b. Guru menyampaikan konsep-konsep yang akan dipelajari secara singkat dan mendemonstrasikan pengetahuan. c. Guru membagikan LKS kepada siswa d. Guru membimbing siswa menjawab LKS (Demonstrasi) e. Setelah siswa mengerjakan LKS, guru meminta siswa secara individu menyampaikan hasil kerjanya (Ulangi) d. Guru memberikan latihan individu kepada siswa e. Guru membimbing siswa membahas latihan f. Guru bersama siswa membuat kesimpulan materi yang telah dipelajari
  • 13. 3. Penutup (Rayakan) a. Guru memberikan penghargaan berupa pujian atau hadiah kepada siswa atas usaha yang telah dilakukan.
  • 14. HIPOTESIS hipotesis tindakan pada penelitian ini adalah “jika model pembelajaran Quantum Teaching diterapkan dalam pembelajaran matematika maka dapat meningkatkan hasil belajar matematika siswa kelas VIII-C SMP PGRI Pekanbaru ”
  • 15. METODE PENELITIAN ANALISIS DATA AKTIVITAS GURU & SISWA ANALISIS KEBERHASILAN TINDAKAN KEBERHASILAN TINDAKAN TEKNIK PENGUMPUL DATA TEKNIK OBSERVASI TEKNIK TES INSTRUMEN PENELITIAN LEMBAR PENGAMATAN TES HASIL BELAJAR MATEAMATIKA PERANGKAT PEMBELAJARAN INSTRUMEN PENGUMPUL DATA SILABUS RPP LKS SUBJEK PENELITIAN BENTUK PENELITIAN SISWA KELAS VIII-C SMP PGRI PKU Penelitian tindakan kelas TEMPAT DAN WAKTU SMP PGRI Pekanbaru Selama 4 minggu LTS RANCANGAN PENELITIAN KETERCAPAIAN KKM INDIKATPR DISTRI FRE DAN POLIGON KETERCAPAIAN KMM
  • 16. RANCANGAN PENELITIAN Perencanaan SIKLUS I Pelaksanaan Refleksi Pengamatan Perencanaan Pelaksanaan Pengamatan Refleksi SIKLUS II Siklus Penelitian Tindakan Kelas menurut Arikunto Refleksi awal
  • 17. PELAKSANAAN TINDAKAN ANALISIS HASIL TINDAKAN PEMBAHASAN PERSIAPAN PELAKSANAAN PROSES PEMBELAJARAN AKTIVITAS SISWA DAN GURU KETERCAPAIAN INDIKATOR KEBERHASILAN TINDAKAN HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN PENGAMATAN REFLEKSI
  • 18. Jumlah Siswa yang Mencapai Indikator untuk Setiap Soal pada Ulangan Harian I No Indikator Pembelajaran Hasil Belajar J % 1 2 3 Diberikan gambar prisma segi-lima, siswa dapat menentukan unsur-unsur pada prisma Menghitung luas permukaan prisma, jika diketahui panjang rusuk alas dan tingginya Diberikan keliling dan panjang salah satu diagonal alas dan volume prisma, siswa dapat menghitung tinggi prisma 38 32 3 86,3 72,7 6,8 Keterangan : J : jumlah siswa yang mencapai indikator untuk setiap soal % : persentase jumlah siswa yang mencapai indikator setiap soal
  • 19. No Indikator Pembelajaran Hasil Belajar J % 1. 2. 3. 4. Melukis limas, jika diberikan panjang rusuk alas dan tingginya Disajikan gambar limas yang memuat panjang rusuk-rusuk alasnya dan panjang rusuk tegak limas, siswa dapat menentukan rumus luas permukaan limas tersebut. Diberikan panjang rusuk alas dan panjang rusuk tegak, siswa dapat menghitung volume limas. Menghitung luas alas dan tinggi limas jika diketahui panjang rusuk alas dan volumenya 100 3 37 17 100 6,8 84.09 38,6 Keterangan : J : jumlah siswa yang mencapai indikator untuk setiap soal % : persentase jumlah siswa yang mencapai indikator setiap soal Jumlah Siswa yang Mencapai Indikator untuk Setiap Soal pada Ulangan Harian II
  • 20. FREKUENSI SKOR HASIL BELAJAR SISWA KELAS VIII-C SMP PGRI PEKANBARU SKOR DASAR Ulangan Harian I Ulangan Harian II Jumlah siswa yang mencapai KKM 18 20 23 Persentase 40,9 45,4 52,2
  • 21. Daftar Distribusi Frekuensi Nilai Hasil Belajar Siswa Kelas VIII-C SMP PGRI Pekanbaru Interval Xi Skor Dasar Ulangan Harian I Ulangan Harian II 36 – 43 39,5 4 3 0 44 – 51 47,5 18 7 1 52– 59 55,5 4 14 20 60 – 67 63,5 10 13 6 68 – 75 71,5 7 3 13 76 – 83 79,5 1 3 13 84 - 91 85,5 0 1 1 44 44 44 f 
  • 23. Pembahasan hasil Tindakan Aktivitas guru dan siswa semakin baik dan sesuai dengan perencanaan persentase siswa yang mencapai KKM pada ulangan harian I lebih besar dibandingkan pada skor dasar Persentase siswa yang mencapai KKM pada ulangan harian II lebih besar dibandingkan dengan pada skor dasar Persentase siswa yang mencapai KKM sesudah tindakan lebih besar dibandingkan dengan sebelum tindakan Suyanto (1997), apabila skor hasil belajar siswa setelah tindakan lebih baik dari pada sebelum tindakan maka dapat dikatakan tindakan berhasil penerapan model pembelajaran Quantum Teaching dapat meningkatkan hasil belajar matematika siswa kelas VIII-C SMP PGRI Pekanbaru tahun pelajaran 2009/2010 pada materi pokok Prisma dan Limas
  • 24. Kesimpulan penerapan model pembelajaran Quantum Teaching dapat meningkatkan hasil belajar matematika siswa pada materi pokok prisma dan limas di kelas VIII-C SMP PGRI Pekanbaru pada tahun pelajaran 2009/2010. Saran Penerapan model Quantum Teaching dapat dijadikan sebagai salah satu alternatif strategi pembelajaran yang diterapkan dalam proses pembelajaran matematika di sekolah. Dalam proses pembelajaran, guru hendaknya dapat mengatur waktu sebaik mungkin sehingga semua kegiatan yang telah direncanakan dapat dilaksanakan dengan baik. Dalam pemberian penghargaan berupa hadiah, sebaiknya guru mempertimbangkan hadiah yang akan beri dan intesitas waktu pemberian hadiah, agar siswa belajar bukan semata-mata karena hadiah.