SlideShare a Scribd company logo
1 of 8
Download to read offline
Nama Mahasiswa : Maswanih
NIM : 55118010007
Nama Dosen Pengampu : Prof. Dr. Hapzi Ali, Ir, MM, CMA. MPM
Mata Kuliah : Strategic Management
Global Economy, International Strategy and Blue Ocean Strategy
Sekarang ini ekonomi global atau globalisasi ekonomi erat kaitannya dengan perdagangan
bebas. Perdagangan bebas tersebut sekarang ini dikenal dengan istilah free trade. Free
trade atau perdagangan bebas berusaha menciptakan kawasan perdagangan yang makin luas
dan menghilangkan hambatan-hambatan tidak lancarnya perdagangan internasional.
Pengertian Ekonomi Global
Jadi pengertian ekonomi global merupakan sebuah proses kegiatan aktivitas perekonomian
dan perdagangan dimaba ada banyak negara di duia yang menjadi kekuatan pasar yang satu
dan semakin terintegrasi tanpa hambatan atau batasan teritorial negara. Adanya globalisasi
perekonomian ini berarti adanya keharusan penghapusan seluruh batasan dan hambatan
terhadap arus barang, jasa serta modal.
Perwujudan dari Ekonomi Global
Dalam proses aktivitasnya, di bawah ini ada beberapa perwujudan dari ekonomi global,
antara lain:
· Globalisasi produksi
Globalisasi produksi yang dilakukan oleh beberapa negara bertujuan agar biaya produksi jadi
lebih rendah.
· Globalisasi pembiayaan
Perusahaan global dalam hal ini mempunyai akses untuk mendapatkan pinjaman atau
melakukan kegiatan investasi (baik dalam bentuk portofolio maupun langsung) di seluruh
negara di dunia.
· Globalisasi tenaga kerja
Globalisasi ini ditandai dengan hadirnya tenaga kerja asing. Perusahaan global dalam kondisi
ini akan mampu memanfaatkan tenaga kerja dari seluruh dunia sesuai tingkatannya.
· Globalisasi jaringan informasi
Ada pun bentuk globalisasi jaringan informasi dapat dilihat pada masyarakat suatu negara
dimana dengan mudah dan cepat mendapatkan informasi dari berbagai negara di dunia
dengan majunya teknologi.
· Globalisasi Perdagangan
Di bidang perdangan, globalisasi terwujud dalam bentuk penyeragaman dan penurunan tarif
serta penghapusan hambatan-hambatan non tarif. Sehingga kegiatan perdagangan dan
persaingan menjadi makin ketat, cepat dan fair.
contoh :
contoh globalisasi dibidang politik adalah sebagai berikut:
· Hadirnya Politik di Suatu Negara, Indonesia merupakan negara yang yang memiliki
politik bebas-aktif. Artinya, Indonesia tidak memihak blok manapun tapi tetap aktif dalam
politik internasional, misalnya menjadi anggota PBB.
· Organisasi Internasional Terbentuk, ada banyak sekali organisasi internasional yang
terbentuk dengan berbagai visi dan misi. Misalnya PBB, APEC, ASEAN, dan lain
sebagainya.
· Adanya Kerjasama Antar Negara, integrasi negara-negara di dunia akan
menghasilkan kerjasama politik antar negara, baik itu kerjasama bilateral atau multilateral
yang akan menguntungkan masing-masing negara.
· Hadirnya Ideologi Asing, ini tidak dapat dihindari karena globalisasi membuat
berbagai ideologi asing masuk ke tanah air. Sayangnya, jika ideologi asing tersebut tidak
sesuai dengan falsafah negara Indinesia, maka sangat berpotensi menimbulkan kekacauan.
· Ada Campur Tangan Negara Asing, ini adalah bentuk globalisasi yang dapat
menimbulkan kekacauan di suatu negara bila tidak dikendalikan dengan baik. Contohnya,
kita bisa melihat beberapa negara di Timur Tengah yang berperang akibat campur tangan
negara lain.
· Masyarakat Perduli Pemerintahan, di era keterbukaan ini kita dapat melihat
masyarakat Indonesia ikut berpartisipasi dalam proses pemerintahan. Tentu saja hal ini bisa
memberikan dampak positif dan negatif terhadap pemerintahan itu sendiri.
Kehidupan sosial masyarakat Indonesia telah banyak mengalami perubahan karena adanya
globalisasi. Adapun beberapa contoh globalisasi di bidang sosial adalah sebagai berikut:
· Masyarakat Tak Lagi Homogen, artinya di dalam masyarakat sudah tidak lagi
didominasi oleh suku tertentu. Misalnya di Jakarta, masyarakatnya sudah sangat heterogen
dimana masyarakatnya tidak didominasi suku Betawi karena telah bercampur dengan suku
lain, seperti Batak, Jawa, Ambon, Sunda, dan lain-lain.
· Masuknya Bahasa Asing, ini dampak globalisasi yang sangat nyata kita lihat saat ini.
Tidak hanya bahasa Inggris saja, ada berbagai bahasa asing yang dipelajari masyarakat
Indonesia, misalnya Bahasa Mandarin, Arab, Prancis, dan lain-lain.
· Kesetaraan Gender, bila dulu para wanita tidak dianggap dalam dunia kerja, hal
tersebut sudah tidak berlaku lagi. Saat ini para wanita sudah memiliki hak yang sama dalam
bekerja dan memperoleh karir yang baik.
· Masyarakat Semakin Individualis, ini merupakan dampak buruk dari globalisasi
dalam kehidupan sosial. Globalisasi meningkatkan persaingan di masyarakat sehingga
individu semakin individualis.
Pudarnya Sikap Gotong-royong, Indonesia yang dulunya terkenal dengan sikap gotong-
royong lambat laun kehilangan identitasnya. Hal ini merupakan dampak dari globalisasi yang
terjadi di masyarakat.
Globalisasi memberikan dampak besar pada bidang ekonomi di berbagai negara. Adapun
beberapa contoh globalisasi di bidang ekonomi adalah sebagai berikut:
· Kegiatan Ekspor dan Impor, ini adalah hubungan kerjasama antar negara di bidang
perekonomian. Ekspor-impor dapat meningkatkan devisa suatu negara dan memenuhi
kebutuhan di dalam negeri.
· Munculnya Pasar Bebas, artinya setiap negara di kawasan tertentu dapat melakukan
kegiatan ekonomi satu sama lain. Misalnya pasar bebas di negara-negara Asia Tenggara atau
yang kita kenal dengan Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA).
· Perusahaan Asing Masuk Indonesia, artinya perusahaan-perusahaan asing dapat
mengoperasikan bisnisnya di Indonesia dan saling menguntungkan satu sama lain. Misalnya,
restoran McDonalds, KFC, dan lain-lain.
· Bisnis E-Commerce Tumbuh Pesat, perkembangan teknologi informasi merupakan
salah satu bentuk globalisasi. Hal tersebut kemudian membuat bisnis e-commerce di
berbagai negara semakin menjamur, termasuk di Indonesia.
· Masuknya Produk Luar Negeri, globalisasi membuat proses impor produk luar lebih
mudah. Hal tersebut mengakibatkan banyak sekali produk luar negeri masuk ke Indonesia.
Globalisasi juga berdampak pada bidang pendidikan di berbagai negara. Adapun contoh
globalisasi di bidang pendidikan adalah sebagai berikut:
· Pertukaran pelajar, kerjasama antar negara di bidang pendidikan merupakan bentuk
globalisasi. Hal tersebut membuat masing-masing negara dapat saling bertukar pelajar.
· Kemudahan mendapatkan informasi, para pelajar sekarang jauh lebih mudah untuk
mengakses berbagai informasi yang berhubungan dengan pelajaran mereka. Media online dan
buku digital memudahkan para pelajar untuk mempelajari berbagai materi secara online atau
digital.
· Pertukaran guru, umumnya untuk bidang studi tertentu, misalnya Bahasa Inggris,
Mandarin, dan bahasa asing lainnya. Namun tidak menutup kemungkinan untuk bidang studi
lainnya.
Ada cukup banyak dampak globalisasi terhadap budaya di Indonesia. Adapun beberapa
contoh globalisasi di bidang budaya adalah sebagai berikut:
· Peningkatan Imigrasi, kehadiran orang asing ke Indonesia dalam jumlah yang cukup
besar dapat mengakibatkan terjadinya imigrasi.
· Pengaruh pada busana masyarakat, dunia fashion sangat dinamis dan saling
mempengaruhi antar negara. Mode-mode pakaian yang sedang trend di luar negeri dapat
diterima dengan cepat di Indonesia, misalnya trend busana Korea.
· Buday asing berkembang di Indonesia, ini merupakan dampak dari kemudahan
akses informasi dan komunikasi. Misalnya dalam dunia musik, banyak masyarakat Indonesia
yang dipengaruhi oleh musik-musik dari luar negeri, contohnya KPop.
· Budaya lokal semakin luntur, sebagian besar generasi muda di Indonesia lebih
menyukai budaya asing ketimbang budaya lokal. Ini mengakibatkan budaya dalam negeri
hanya diketahui oleh orang-orang tertentu saja.
· Pertukaran budaya antar negara, ini merupakan hal positif karena dapat
meningkatkan eksistensi budaya lokal di mata internasional.
Ilmu pengetahuan dan teknologi di Indonesia mengalami perkembangan yang sangat pesat,
ini merupakan dampak positif dari globalisasi. Adapun contoh globalisasi di bidang IPTEK
adalah sebagai berikut:
· Kemudahan dalam berkomunikasi dan mendapatkan informasi, hal tersebut
karena adanya internet dan berbagai perangkat komputer dan mobile.
· Kemudahan dalam mendapatkan berita terbaru mengenai peristiwa di berbagai
belahan dunia dengan adanya berbagai media online yang terpercaya dan cepat dalam
melaporkan suatu peristiwa.
· Kemudahan dalam transkasi jual-beli karena adanya teknologi yang dapat melayani
pemasaran dan pembayaran secara online.
Internasional Strategy
Perkembangan kondisi ekonomi yang ada saat ini menuntut kita untuk selalu “update”
terhadap perubahan lingkungan yang terjadi, baik lingkungan internal juga lingkungan
ekternal perusahaan. Lingkungan ekternal terdiri dari lingkungan ekonomi, hukum, sosial dan
budaya dan lain sebaginya. Keberadaan lingkungan ekternal bagi suatu perusahaan tidak
dapat diabaikan begitu saja, dikarenakan “kesadaran” pemasar untuk mengetahui
perkembangan kondisi lingkungan ekternal akan ikut serta dalam mempengaruhi program
pemasaran yang tepat. Jika berbicara mengenai strategik maka kondisi ekternal nantinya akan
mempengaruhi strategi yang akan dipergunakan oleh perusahaan.
Kondisi persaingan saat ini menyebabkan perusahaan harus ikut serta sebagai pelaku dalam
perdagangan internasional jika ingin bertahan dan mendapatkan profit yang lebih. Keadaan
ini kemudian harus direspon cepat dengan berbagai cara atau strategi dari perusahaan yang
ada di tanah air yang pasarnya sudah jenuh dengan pasar nasional saat ini. Beberapa strategi
yang dapat dipergunakan untuk memasuki pasar internasional adalah :
1. Lisensi merupakan strategi dimana lisensor memperbolehkan perusahaan asing untuk
memproduksi barang mereka namun perusahaan asing tersebut harus membayar royalty.
Strategi ini merupakan strategi yang memiliki resiko paling kecil dibandingkan strategi yang
lain, namun tentu saja laba yang diperoleh tidak maksimal.
2. Ekspor merupakan strategi dimana perusahaan menjual produknya ke luar negeri
3. Franchising meruppak sebuah perjanjian kesepakatan antara seseorang yang memiliki
bisnis untuk dipergunakan bisnisnya
4. Contract Manufacturing
5. International Joint Venture dan Aliansi Strategik
6. Foreign Direct Investment (FDI)
Dari berbagai strategi yang tersebut diurutkan berdasarkan komitmen, kontrol, resiko dan
potensi profit yang diperoleh oleh perusahaan jika menggunakan strategi tersebut. semakin
besar profit yang diperoleh maka akan semakin besar pula resiko yang kemungkinan akan
ditanggung oleh perusahaan. Oleh karena itu, sangat penting dilakukan pemilihan strategi
yang tepat agar memperoleh manfaat sebesar-besarnya dari kegiatan perdagangan
internasional.
contonhnya :
1. Perusahaan internasional:
PT. SIDOMUNCUL Profil: PT SidoMuncul didirikan dari sebuah industri rumah yang
dikelola oleh Ibu Rakhmat Sulistio di Yogyakarta pada tahun 1940. Dia hanya memiliki tiga
karyawan pada waktu itu. Kondisi ini mendorongnya untuk menghasilkan ramuan dalam
bentuk yang lebih praktis (serbuk) ketika ia pindah ke Semarang. Pada tahun 1951, ia
mendirikan sebuah perusahaan sederhana, bernama SidoMuncul. Ini berarti "mimpi menjadi
kenyataan" di Jl. Mlaten, Trenggulun. Dengan produk pertama dan terbaik, Herb Melawan
Dingin, ramuan itu mulai dikenal baik dan permintaan meningkat. Setelah itu, pabrik itu tidak
mampu dalam menghasilkan hasil yang lebih besar disebabkan oleh meningkatnya
permintaan pasar. Pada tahun 1984, ia pindah ke Lingkungan Industri Rumah di Jl. Kaligawe.
Untuk menanggapi permintaan pasar meningkat, pabrik dilengkapi dengan mesin modern.
Jumlah karyawan juga ditambahkan. Dalam mengantisipasi perkembangan di masa depan,
perlu untuk membangun sebuah pabrik yang lebih modern dan lebih besar, pabrik 29 ha baru
dibangun di Klepu, Ungaran, Bergas pada tahun 1997. Pada saat yang sama seperti
SidoMuncul menerima dua sertifikat, yaitu Jalan untuk Merumuskan Pengobatan Tradisional
Baik dan Jalan untuk Merumuskan Obat Yang Baik, yang sama dengan farmasi. Sertifikat ini
dibuat SidoMuncul sebagai pabrik jamu hanya dengan standar farmasi. PT. SidoMuncul
dimaksudkan untuk mengembangkan industri herbal yang baik.Niat ini membuat pabrik
konsentrat dan menjadi lebih inovatif. Dengan bahan yang tepat (jenis, jumlah, dan kualitas)
itu akan menghasilkan ramuan yang baik. Untuk mewujudkan niat ini, semua rencana merilis
produk baru selalu didahului oleh studi literatur dan penelitian intensif mengenai keamanan,
kualitas, dan sampling pasar. Untuk menjamin kualitas, semua tahapan produksi, mulai dari
bahan baku yang diproses sampai ke menjualnya ke pasar, berada di bawah pengawasan
kualitas yang ketat. Semua karyawan dimaksudkan untuk mengembangkan setiap saat,
sehingga akan membuat hasil yang lebih baik. PT. Sidomuncul merupakan leader perusahaan
obat herbal di Indonesia sejak 1951. Dengan brand yang sudah terkenal, yaitu TOLAK
ANGIN (untuk masuk angin), KUKU BIMA (energy drink), KUNYIT ASAM (natural
beverage),FATRAPER (pelangsing), and NEW HEMOROA (cure hemorrhoid). Alasan: PT.
Sidomuncul dikategorikan dalam perusahaan internasional karena PT. Sidomuncul sudah
mengekspor produknya ke berbagai negara. Kita dapat menemukan produk dari PT.
Sidomuncul bahkan di Eropa sekalipun. Namun pabrikannya masih berada di Indonesia.
Blue Ocean Strategy
Blue ocean adalah strategi di mana pola pemikirannya didasarkan pada inovasi dan keluar
dari kebiasaan yang rasional (Mauborgne, 2005). Dari pengertian ini secara tidak langsung
juga membahas tentang perbandingan antara strategi blue ocean dengan strategi yang sudah
umum, kemudian diistilahkan dengan sebutan red ocean yaitu strategi pemasaran yang
konvensional dan merupakan kebalikan dari strategi blue ocean.
Strategi ini menantang perusahaan untuk keluar dari persaingan dengan cara menciptakan
ruang pasar yang belum ada pesaingnya, dengan kompetisi pun tidak menjadi
relefan. Strategi samudera biru mengikuti logika strategis yang disebut inovasi nilai. Inovasi
nilai memberikan penekanan setara pada nilai dan inovasi. Inovasi nilai terjadi hanya ketika
perusahaan memadukan inovasi dengan utilitas, harga dan posisi biaya. Inovasi nilai
diciptakan dalam wilayah di mana tindakan perusahaan secara positif mempengaruhi struktur
biaya dan tawaran nilai bagi pembeli (Kim dan Mauborgne, 2005). Penghematan biaya
dilakukan dengan menghilangkan dan mengurangi faktor-faktor yang menjadi titik
persaingan dalam industri.
Penciptakan samudera biru adalah bagaimana menekan biaya dan meningkatkan nilai bagi
pembeli. Nilai pembeli berasal dari utilitas dan harga yang ditawarkan perusahaan kepada
pembeli. Nilai perusahaan dihasilkan dari harga dan struktur biaya. Inovasi nilai tercapai
hanya ketika keseluruhan sistem kegiatan utilitas, harga, dan biaya perusahaan terpadu
dengan tepat.
Pendekatan keseluruhan sistem ini yang menjadikan penciptaan samudera biru sebagai
sebuah strategi berkesinambungan. Oleh karena itu, samudera biru memerlukan kerangka
kerja analitis untuk menciptakan samudera biru dan prinsip-prinsip untuk mengelola risiko
secara efektif.
Berikut ini merupakan tabel yang membedakan antara samudera biru (blue ocean) dengan
samudera merah (red ocean).
Tabel Perbedaan antara Strategi Samudera Merah dengan Samudera Biru
Strategi Samudera Merah Strategi Samudera Biru
Bersaing dalam ruang pasar yang sudah ada. Menciptakan ruang pasar yang belum ada
pesaingnya.
Memerangi kompetisi. Menjadikan kompetisi tidak relevan.
Mengeksploitasi permintaan yang ada. Menciptakan dan menangkap permintaan baru.
Memilih antara nilai-biaya (value cost trade-
off)
Mendobrak pertukaran nilai-biaya
Memadukan keseluruhan sistem kegiatan
perusahaan dengan pilihan strategis antara
diferensiasi atau biaya rendah.
Memadukan keselurahan sistem kegiatan
perusahaan dalam mengejar diferensiasi dan
biaya rendah.
contoh :
Strategi laut biru (atau Blue Ocean Strategy) ini adalah sebuah strategi untuk
mendapatkan pasar dengan cara membuat pasar baru di mana tidak banyak pemain yang ada
di pasar tersebut. Lawan dari strategi laut biru ini adalah Red Ocean Strategy (atau strategi
laut merah), yaitu sebuah strategi dimana orang-orang berebut pasar di mana begitu banyak
orang yang ingin mendapatkan pasar tersebut dan bertarung saling “membunuh” satu sama
lain sehingga membuat laut menjadi merah (darah).
Sebagai contoh, perusahaan yang berhasil menerapkan strategi ini adalah BCA. Ketika belum
ada yang berpikir soal tabungan berhadiah, BCA meluncurkan Tahapan dengan undian
berhadiahnya. Ketika hampir semua bank mengikutinya, BCA bukan malah menambah
besaran hadiah tetapi malah meluncurkan jaringan ATM yang lebih banyak untuk membuat
nasabah merasa lebih nyaman, bisa bertransaksi di luar jam operasi bank. Lalu ketika semua
bank mengikuti dengan menyebar ATM, lagi-lagi BCA maju selangkah yaitu
mengembangkan Internet Banking dan payment system. Bisa dilihat dengan strategi ini BCA
sulit dikejar oleh bank-bank lain dalam consumer banking.
Contoh lainnya adalag inovasi GO-JEK, perusahaan transportasi ini berhasil melakukan
gebrak dalam industri transportasi nasional. Perusahaan yang telah berdiri sejak 2011 ini,
awalnya hanya memanfaatkan teknologi telepon rumah dan sms dalam melayani kosumen,
berhasil melakukan gebrakan di awal tahun 2015 dengan menfaatkan aplikasi telepon
genggam pintar yang sudah sangat populer di masyarakat urban kota besar. Konsep bisnis
Go-Jek sendiri memang mengadopsi sistem Uber diluar negeri. Namun, sekarang Go-Jek
sedang bersaing ketat dengan Grab.
“Inovasi” ini tak hanya di bidang teknologi, tapi juga soal nilai atau
brandingnya. Wardah adalah contoh yang paling berhasil dalam menerapkan inovasi nilai.
Dengan menempatkan segmentasi demografi wanita Indonesia yang mayoritas muslim,
Wardah berhasil memberikan nilai keagamaan berupa kehalalan produk dalam industri
kosmetik.
Daftar Pustaka :
https://www.seputarpengetahuan.co.id/2017/02/pengertian-ekonomi-global-dan-dampaknya-
lengkap.htm
https://kemlu.go.id/portal/id/read/98/halaman_list_lainnya/krisis-ekonomi-global
https://dosen.perbanas.id/memasuki-pasar-internasional/
https://bayu96ekonomos.wordpress.com/modul-materikuliah/ekonomi-bisnis-
internasional/buah-fikir
https://www.hestanto.web.id/red-ocean-strategy-dan-blue-ocean-strategy/
https://www.pertamina-ptc.com/blue-ocean-strategy-bagaimana-mempertahankan-eksistensi-
di-pasar-tanpa-bersaing/30 Nov 2016
https://ramlan.files.wordpress.com/2007/09/strategi-samudera-biru.pdf
https://www.slideshare.net/Laeeliya/contoh-perusahaan-nasional-internasional-multinasional-
globlal19 Nov 2013

More Related Content

What's hot

ASPEK POSITIF DAN NEGATIF GLOBALISASI
ASPEK POSITIF DAN NEGATIF GLOBALISASIASPEK POSITIF DAN NEGATIF GLOBALISASI
ASPEK POSITIF DAN NEGATIF GLOBALISASIHana Verdian
 
Makalah pengaruh globalisasi terhadap kehidupan bangsa dan negara dalam bidan...
Makalah pengaruh globalisasi terhadap kehidupan bangsa dan negara dalam bidan...Makalah pengaruh globalisasi terhadap kehidupan bangsa dan negara dalam bidan...
Makalah pengaruh globalisasi terhadap kehidupan bangsa dan negara dalam bidan...Photo Setudio Planet solo grand mall
 
Peranan aswaja dalam menangani globalisasi ekonomi
Peranan aswaja dalam menangani globalisasi ekonomiPeranan aswaja dalam menangani globalisasi ekonomi
Peranan aswaja dalam menangani globalisasi ekonomiaswajanu
 
Makalah pengaruh globalisasi
Makalah pengaruh globalisasiMakalah pengaruh globalisasi
Makalah pengaruh globalisasiBayu Setiawan
 
Globalisasi Ekonomi
Globalisasi EkonomiGlobalisasi Ekonomi
Globalisasi EkonomiRifda Latifa
 
Sikap dan implikasi terhadap pengaruh globalisasi
Sikap dan implikasi terhadap pengaruh globalisasiSikap dan implikasi terhadap pengaruh globalisasi
Sikap dan implikasi terhadap pengaruh globalisasiistiim68
 
Dampak Globalisasi dalam kehidupan bermasyarakat
Dampak Globalisasi dalam kehidupan bermasyarakatDampak Globalisasi dalam kehidupan bermasyarakat
Dampak Globalisasi dalam kehidupan bermasyarakatNurullkk
 
Up tik n rizka nerisandi power point globalisasi
Up tik n rizka nerisandi power point globalisasiUp tik n rizka nerisandi power point globalisasi
Up tik n rizka nerisandi power point globalisasiN Nerisandi
 
134 262-1 pasar bebas-sm
134 262-1 pasar bebas-sm134 262-1 pasar bebas-sm
134 262-1 pasar bebas-smelsiadeliafitri
 
GLOBALISASI EKONOMI DAN SALING BERGANTUNG ANTARA KAWASAN
GLOBALISASI EKONOMI DAN SALING BERGANTUNG ANTARA KAWASANGLOBALISASI EKONOMI DAN SALING BERGANTUNG ANTARA KAWASAN
GLOBALISASI EKONOMI DAN SALING BERGANTUNG ANTARA KAWASANAsmawi Abdullah
 
Globalisasi Umum dan Ekonomi
Globalisasi Umum dan EkonomiGlobalisasi Umum dan Ekonomi
Globalisasi Umum dan EkonomiHadika Kresna
 
peluang pemerintah memanage indonesia
peluang pemerintah memanage indonesiapeluang pemerintah memanage indonesia
peluang pemerintah memanage indonesiaMohammad Nawawi
 
Makalah pengaruh globalisasi dalam bidang ekonomi
Makalah pengaruh globalisasi dalam bidang ekonomiMakalah pengaruh globalisasi dalam bidang ekonomi
Makalah pengaruh globalisasi dalam bidang ekonomiOperator Warnet Vast Raha
 
Presentasi alya indah
Presentasi alya indahPresentasi alya indah
Presentasi alya indahrandymhmd
 
Sikap terhadap dampak globalisasi
Sikap terhadap dampak globalisasiSikap terhadap dampak globalisasi
Sikap terhadap dampak globalisasiAlviadn
 

What's hot (20)

Resume I
Resume IResume I
Resume I
 
ASPEK POSITIF DAN NEGATIF GLOBALISASI
ASPEK POSITIF DAN NEGATIF GLOBALISASIASPEK POSITIF DAN NEGATIF GLOBALISASI
ASPEK POSITIF DAN NEGATIF GLOBALISASI
 
Makalah pengaruh globalisasi terhadap kehidupan bangsa dan negara dalam bidan...
Makalah pengaruh globalisasi terhadap kehidupan bangsa dan negara dalam bidan...Makalah pengaruh globalisasi terhadap kehidupan bangsa dan negara dalam bidan...
Makalah pengaruh globalisasi terhadap kehidupan bangsa dan negara dalam bidan...
 
Globalisasi
GlobalisasiGlobalisasi
Globalisasi
 
Globalisasi ekonomi
Globalisasi ekonomiGlobalisasi ekonomi
Globalisasi ekonomi
 
Makalah pengaruh globalisasi di bidang pertahanan indonesia
Makalah pengaruh globalisasi di bidang pertahanan indonesiaMakalah pengaruh globalisasi di bidang pertahanan indonesia
Makalah pengaruh globalisasi di bidang pertahanan indonesia
 
Peranan aswaja dalam menangani globalisasi ekonomi
Peranan aswaja dalam menangani globalisasi ekonomiPeranan aswaja dalam menangani globalisasi ekonomi
Peranan aswaja dalam menangani globalisasi ekonomi
 
Ekonomi Internasional
Ekonomi InternasionalEkonomi Internasional
Ekonomi Internasional
 
Makalah pengaruh globalisasi
Makalah pengaruh globalisasiMakalah pengaruh globalisasi
Makalah pengaruh globalisasi
 
Globalisasi Ekonomi
Globalisasi EkonomiGlobalisasi Ekonomi
Globalisasi Ekonomi
 
Sikap dan implikasi terhadap pengaruh globalisasi
Sikap dan implikasi terhadap pengaruh globalisasiSikap dan implikasi terhadap pengaruh globalisasi
Sikap dan implikasi terhadap pengaruh globalisasi
 
Dampak Globalisasi dalam kehidupan bermasyarakat
Dampak Globalisasi dalam kehidupan bermasyarakatDampak Globalisasi dalam kehidupan bermasyarakat
Dampak Globalisasi dalam kehidupan bermasyarakat
 
Up tik n rizka nerisandi power point globalisasi
Up tik n rizka nerisandi power point globalisasiUp tik n rizka nerisandi power point globalisasi
Up tik n rizka nerisandi power point globalisasi
 
134 262-1 pasar bebas-sm
134 262-1 pasar bebas-sm134 262-1 pasar bebas-sm
134 262-1 pasar bebas-sm
 
GLOBALISASI EKONOMI DAN SALING BERGANTUNG ANTARA KAWASAN
GLOBALISASI EKONOMI DAN SALING BERGANTUNG ANTARA KAWASANGLOBALISASI EKONOMI DAN SALING BERGANTUNG ANTARA KAWASAN
GLOBALISASI EKONOMI DAN SALING BERGANTUNG ANTARA KAWASAN
 
Globalisasi Umum dan Ekonomi
Globalisasi Umum dan EkonomiGlobalisasi Umum dan Ekonomi
Globalisasi Umum dan Ekonomi
 
peluang pemerintah memanage indonesia
peluang pemerintah memanage indonesiapeluang pemerintah memanage indonesia
peluang pemerintah memanage indonesia
 
Makalah pengaruh globalisasi dalam bidang ekonomi
Makalah pengaruh globalisasi dalam bidang ekonomiMakalah pengaruh globalisasi dalam bidang ekonomi
Makalah pengaruh globalisasi dalam bidang ekonomi
 
Presentasi alya indah
Presentasi alya indahPresentasi alya indah
Presentasi alya indah
 
Sikap terhadap dampak globalisasi
Sikap terhadap dampak globalisasiSikap terhadap dampak globalisasi
Sikap terhadap dampak globalisasi
 

Similar to 11, sm, maswanih, hafzi ali, global economy, international strategy and blue ocean strategy, universitass mercu buana, jakarta, 2019

359242520-MAKALAH-GLOBALISASI-EKONOMI.pdf
359242520-MAKALAH-GLOBALISASI-EKONOMI.pdf359242520-MAKALAH-GLOBALISASI-EKONOMI.pdf
359242520-MAKALAH-GLOBALISASI-EKONOMI.pdfMaszuzaSyahlevi1
 
Karya Tulis Ilmiah: Globalisasi Pemicu Kehancuran Bangsa akibat Lunturnya Sem...
Karya Tulis Ilmiah: Globalisasi Pemicu Kehancuran Bangsa akibat Lunturnya Sem...Karya Tulis Ilmiah: Globalisasi Pemicu Kehancuran Bangsa akibat Lunturnya Sem...
Karya Tulis Ilmiah: Globalisasi Pemicu Kehancuran Bangsa akibat Lunturnya Sem...UNESA
 
PPT GLOBALISASI PPKN KELOMPOK 4.pptx
PPT GLOBALISASI PPKN KELOMPOK 4.pptxPPT GLOBALISASI PPKN KELOMPOK 4.pptx
PPT GLOBALISASI PPKN KELOMPOK 4.pptxArdaPriambada
 
Makalah pengaruh globalisasi dalam bidang ekonomi
Makalah pengaruh globalisasi dalam bidang ekonomiMakalah pengaruh globalisasi dalam bidang ekonomi
Makalah pengaruh globalisasi dalam bidang ekonomiWarnet Raha
 
Makalah pengaruh globalisasi dalam bidang ekonomi
Makalah pengaruh globalisasi dalam bidang ekonomiMakalah pengaruh globalisasi dalam bidang ekonomi
Makalah pengaruh globalisasi dalam bidang ekonomiSeptian Muna Barakati
 
Globalisasi tugas tik renew[doni, julian, anisa] lv.2
Globalisasi tugas tik renew[doni, julian, anisa] lv.2Globalisasi tugas tik renew[doni, julian, anisa] lv.2
Globalisasi tugas tik renew[doni, julian, anisa] lv.2v2julian
 
Makalah pi (dampak perdagangan bebas)
Makalah pi (dampak perdagangan bebas)Makalah pi (dampak perdagangan bebas)
Makalah pi (dampak perdagangan bebas)gitasuryani
 
Tugas 1 irmayanti
Tugas 1 irmayantiTugas 1 irmayanti
Tugas 1 irmayantiirmayanti39
 
Globalisasi adalah suatu proses di mana antarindividu
Globalisasi adalah suatu proses di mana antarindividuGlobalisasi adalah suatu proses di mana antarindividu
Globalisasi adalah suatu proses di mana antarindividuimam-saiful
 

Similar to 11, sm, maswanih, hafzi ali, global economy, international strategy and blue ocean strategy, universitass mercu buana, jakarta, 2019 (20)

Pkn globalisasi
Pkn  globalisasiPkn  globalisasi
Pkn globalisasi
 
359242520-MAKALAH-GLOBALISASI-EKONOMI.pdf
359242520-MAKALAH-GLOBALISASI-EKONOMI.pdf359242520-MAKALAH-GLOBALISASI-EKONOMI.pdf
359242520-MAKALAH-GLOBALISASI-EKONOMI.pdf
 
Globalisasi
GlobalisasiGlobalisasi
Globalisasi
 
Globalisasi ppt
Globalisasi pptGlobalisasi ppt
Globalisasi ppt
 
Karya Tulis Ilmiah: Globalisasi Pemicu Kehancuran Bangsa akibat Lunturnya Sem...
Karya Tulis Ilmiah: Globalisasi Pemicu Kehancuran Bangsa akibat Lunturnya Sem...Karya Tulis Ilmiah: Globalisasi Pemicu Kehancuran Bangsa akibat Lunturnya Sem...
Karya Tulis Ilmiah: Globalisasi Pemicu Kehancuran Bangsa akibat Lunturnya Sem...
 
Kelas ix bab 3 globalisasi
Kelas ix bab 3 globalisasiKelas ix bab 3 globalisasi
Kelas ix bab 3 globalisasi
 
Kelas ix bab 3 globalisasi
Kelas ix bab 3 globalisasiKelas ix bab 3 globalisasi
Kelas ix bab 3 globalisasi
 
Artikel globalisasi
Artikel globalisasiArtikel globalisasi
Artikel globalisasi
 
Kb 1 modul 1
Kb 1 modul 1Kb 1 modul 1
Kb 1 modul 1
 
Resume i
Resume iResume i
Resume i
 
Globalisasi
GlobalisasiGlobalisasi
Globalisasi
 
PPT GLOBALISASI PPKN KELOMPOK 4.pptx
PPT GLOBALISASI PPKN KELOMPOK 4.pptxPPT GLOBALISASI PPKN KELOMPOK 4.pptx
PPT GLOBALISASI PPKN KELOMPOK 4.pptx
 
Makalah pengaruh globalisasi dalam bidang ekonomi
Makalah pengaruh globalisasi dalam bidang ekonomiMakalah pengaruh globalisasi dalam bidang ekonomi
Makalah pengaruh globalisasi dalam bidang ekonomi
 
Makalah pengaruh globalisasi dalam bidang ekonomi
Makalah pengaruh globalisasi dalam bidang ekonomiMakalah pengaruh globalisasi dalam bidang ekonomi
Makalah pengaruh globalisasi dalam bidang ekonomi
 
Globalisasi tugas tik renew[doni, julian, anisa] lv.2
Globalisasi tugas tik renew[doni, julian, anisa] lv.2Globalisasi tugas tik renew[doni, julian, anisa] lv.2
Globalisasi tugas tik renew[doni, julian, anisa] lv.2
 
Kelas ix bab 3 globalisasi
Kelas ix bab 3 globalisasiKelas ix bab 3 globalisasi
Kelas ix bab 3 globalisasi
 
Makalah pengaruh globalisasi di bidang politik
Makalah pengaruh globalisasi di bidang politikMakalah pengaruh globalisasi di bidang politik
Makalah pengaruh globalisasi di bidang politik
 
Makalah pi (dampak perdagangan bebas)
Makalah pi (dampak perdagangan bebas)Makalah pi (dampak perdagangan bebas)
Makalah pi (dampak perdagangan bebas)
 
Tugas 1 irmayanti
Tugas 1 irmayantiTugas 1 irmayanti
Tugas 1 irmayanti
 
Globalisasi adalah suatu proses di mana antarindividu
Globalisasi adalah suatu proses di mana antarindividuGlobalisasi adalah suatu proses di mana antarindividu
Globalisasi adalah suatu proses di mana antarindividu
 

More from maswanihsagitaputri

1, sm, maswanih, hafzi ali, ananlisis swot sman 9 kota tangerang, universitas...
1, sm, maswanih, hafzi ali, ananlisis swot sman 9 kota tangerang, universitas...1, sm, maswanih, hafzi ali, ananlisis swot sman 9 kota tangerang, universitas...
1, sm, maswanih, hafzi ali, ananlisis swot sman 9 kota tangerang, universitas...maswanihsagitaputri
 
12, sm, maswanih, hafzi ali, porter s five competitiveness force, bcg, univer...
12, sm, maswanih, hafzi ali, porter s five competitiveness force, bcg, univer...12, sm, maswanih, hafzi ali, porter s five competitiveness force, bcg, univer...
12, sm, maswanih, hafzi ali, porter s five competitiveness force, bcg, univer...maswanihsagitaputri
 
10, sm, maswanih, hafzi ali, business eticks, csr, risk management, universit...
10, sm, maswanih, hafzi ali, business eticks, csr, risk management, universit...10, sm, maswanih, hafzi ali, business eticks, csr, risk management, universit...
10, sm, maswanih, hafzi ali, business eticks, csr, risk management, universit...maswanihsagitaputri
 
10, sm, maswanih, hafzi ali, business eticks, csr, risk management, universit...
10, sm, maswanih, hafzi ali, business eticks, csr, risk management, universit...10, sm, maswanih, hafzi ali, business eticks, csr, risk management, universit...
10, sm, maswanih, hafzi ali, business eticks, csr, risk management, universit...maswanihsagitaputri
 
9, sm, maswanih, hafzi ali, canvas business model, diversification and balanc...
9, sm, maswanih, hafzi ali, canvas business model, diversification and balanc...9, sm, maswanih, hafzi ali, canvas business model, diversification and balanc...
9, sm, maswanih, hafzi ali, canvas business model, diversification and balanc...maswanihsagitaputri
 
5, sm, maswanih, hafzi ali, tipe tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan ...
5, sm, maswanih, hafzi ali, tipe tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan ...5, sm, maswanih, hafzi ali, tipe tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan ...
5, sm, maswanih, hafzi ali, tipe tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan ...maswanihsagitaputri
 
4, sm, maswanih, hafzi ali, swot analysis, swot matrix dan ie matrix, univers...
4, sm, maswanih, hafzi ali, swot analysis, swot matrix dan ie matrix, univers...4, sm, maswanih, hafzi ali, swot analysis, swot matrix dan ie matrix, univers...
4, sm, maswanih, hafzi ali, swot analysis, swot matrix dan ie matrix, univers...maswanihsagitaputri
 
1, sm, maswanih, hafzi ali, exceutive sumary overview strategic managemen, un...
1, sm, maswanih, hafzi ali, exceutive sumary overview strategic managemen, un...1, sm, maswanih, hafzi ali, exceutive sumary overview strategic managemen, un...
1, sm, maswanih, hafzi ali, exceutive sumary overview strategic managemen, un...maswanihsagitaputri
 

More from maswanihsagitaputri (8)

1, sm, maswanih, hafzi ali, ananlisis swot sman 9 kota tangerang, universitas...
1, sm, maswanih, hafzi ali, ananlisis swot sman 9 kota tangerang, universitas...1, sm, maswanih, hafzi ali, ananlisis swot sman 9 kota tangerang, universitas...
1, sm, maswanih, hafzi ali, ananlisis swot sman 9 kota tangerang, universitas...
 
12, sm, maswanih, hafzi ali, porter s five competitiveness force, bcg, univer...
12, sm, maswanih, hafzi ali, porter s five competitiveness force, bcg, univer...12, sm, maswanih, hafzi ali, porter s five competitiveness force, bcg, univer...
12, sm, maswanih, hafzi ali, porter s five competitiveness force, bcg, univer...
 
10, sm, maswanih, hafzi ali, business eticks, csr, risk management, universit...
10, sm, maswanih, hafzi ali, business eticks, csr, risk management, universit...10, sm, maswanih, hafzi ali, business eticks, csr, risk management, universit...
10, sm, maswanih, hafzi ali, business eticks, csr, risk management, universit...
 
10, sm, maswanih, hafzi ali, business eticks, csr, risk management, universit...
10, sm, maswanih, hafzi ali, business eticks, csr, risk management, universit...10, sm, maswanih, hafzi ali, business eticks, csr, risk management, universit...
10, sm, maswanih, hafzi ali, business eticks, csr, risk management, universit...
 
9, sm, maswanih, hafzi ali, canvas business model, diversification and balanc...
9, sm, maswanih, hafzi ali, canvas business model, diversification and balanc...9, sm, maswanih, hafzi ali, canvas business model, diversification and balanc...
9, sm, maswanih, hafzi ali, canvas business model, diversification and balanc...
 
5, sm, maswanih, hafzi ali, tipe tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan ...
5, sm, maswanih, hafzi ali, tipe tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan ...5, sm, maswanih, hafzi ali, tipe tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan ...
5, sm, maswanih, hafzi ali, tipe tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan ...
 
4, sm, maswanih, hafzi ali, swot analysis, swot matrix dan ie matrix, univers...
4, sm, maswanih, hafzi ali, swot analysis, swot matrix dan ie matrix, univers...4, sm, maswanih, hafzi ali, swot analysis, swot matrix dan ie matrix, univers...
4, sm, maswanih, hafzi ali, swot analysis, swot matrix dan ie matrix, univers...
 
1, sm, maswanih, hafzi ali, exceutive sumary overview strategic managemen, un...
1, sm, maswanih, hafzi ali, exceutive sumary overview strategic managemen, un...1, sm, maswanih, hafzi ali, exceutive sumary overview strategic managemen, un...
1, sm, maswanih, hafzi ali, exceutive sumary overview strategic managemen, un...
 

Recently uploaded

Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfChrodtianTian
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxarnisariningsih98
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxDwiYuniarti14
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxalalfardilah
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsAdePutraTunggali
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 

Recently uploaded (20)

Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public Relations
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 

11, sm, maswanih, hafzi ali, global economy, international strategy and blue ocean strategy, universitass mercu buana, jakarta, 2019

  • 1. Nama Mahasiswa : Maswanih NIM : 55118010007 Nama Dosen Pengampu : Prof. Dr. Hapzi Ali, Ir, MM, CMA. MPM Mata Kuliah : Strategic Management Global Economy, International Strategy and Blue Ocean Strategy Sekarang ini ekonomi global atau globalisasi ekonomi erat kaitannya dengan perdagangan bebas. Perdagangan bebas tersebut sekarang ini dikenal dengan istilah free trade. Free trade atau perdagangan bebas berusaha menciptakan kawasan perdagangan yang makin luas dan menghilangkan hambatan-hambatan tidak lancarnya perdagangan internasional. Pengertian Ekonomi Global Jadi pengertian ekonomi global merupakan sebuah proses kegiatan aktivitas perekonomian dan perdagangan dimaba ada banyak negara di duia yang menjadi kekuatan pasar yang satu dan semakin terintegrasi tanpa hambatan atau batasan teritorial negara. Adanya globalisasi perekonomian ini berarti adanya keharusan penghapusan seluruh batasan dan hambatan terhadap arus barang, jasa serta modal. Perwujudan dari Ekonomi Global Dalam proses aktivitasnya, di bawah ini ada beberapa perwujudan dari ekonomi global, antara lain: · Globalisasi produksi Globalisasi produksi yang dilakukan oleh beberapa negara bertujuan agar biaya produksi jadi lebih rendah. · Globalisasi pembiayaan Perusahaan global dalam hal ini mempunyai akses untuk mendapatkan pinjaman atau melakukan kegiatan investasi (baik dalam bentuk portofolio maupun langsung) di seluruh negara di dunia. · Globalisasi tenaga kerja Globalisasi ini ditandai dengan hadirnya tenaga kerja asing. Perusahaan global dalam kondisi ini akan mampu memanfaatkan tenaga kerja dari seluruh dunia sesuai tingkatannya. · Globalisasi jaringan informasi Ada pun bentuk globalisasi jaringan informasi dapat dilihat pada masyarakat suatu negara dimana dengan mudah dan cepat mendapatkan informasi dari berbagai negara di dunia dengan majunya teknologi. · Globalisasi Perdagangan
  • 2. Di bidang perdangan, globalisasi terwujud dalam bentuk penyeragaman dan penurunan tarif serta penghapusan hambatan-hambatan non tarif. Sehingga kegiatan perdagangan dan persaingan menjadi makin ketat, cepat dan fair. contoh : contoh globalisasi dibidang politik adalah sebagai berikut: · Hadirnya Politik di Suatu Negara, Indonesia merupakan negara yang yang memiliki politik bebas-aktif. Artinya, Indonesia tidak memihak blok manapun tapi tetap aktif dalam politik internasional, misalnya menjadi anggota PBB. · Organisasi Internasional Terbentuk, ada banyak sekali organisasi internasional yang terbentuk dengan berbagai visi dan misi. Misalnya PBB, APEC, ASEAN, dan lain sebagainya. · Adanya Kerjasama Antar Negara, integrasi negara-negara di dunia akan menghasilkan kerjasama politik antar negara, baik itu kerjasama bilateral atau multilateral yang akan menguntungkan masing-masing negara. · Hadirnya Ideologi Asing, ini tidak dapat dihindari karena globalisasi membuat berbagai ideologi asing masuk ke tanah air. Sayangnya, jika ideologi asing tersebut tidak sesuai dengan falsafah negara Indinesia, maka sangat berpotensi menimbulkan kekacauan. · Ada Campur Tangan Negara Asing, ini adalah bentuk globalisasi yang dapat menimbulkan kekacauan di suatu negara bila tidak dikendalikan dengan baik. Contohnya, kita bisa melihat beberapa negara di Timur Tengah yang berperang akibat campur tangan negara lain. · Masyarakat Perduli Pemerintahan, di era keterbukaan ini kita dapat melihat masyarakat Indonesia ikut berpartisipasi dalam proses pemerintahan. Tentu saja hal ini bisa memberikan dampak positif dan negatif terhadap pemerintahan itu sendiri. Kehidupan sosial masyarakat Indonesia telah banyak mengalami perubahan karena adanya globalisasi. Adapun beberapa contoh globalisasi di bidang sosial adalah sebagai berikut: · Masyarakat Tak Lagi Homogen, artinya di dalam masyarakat sudah tidak lagi didominasi oleh suku tertentu. Misalnya di Jakarta, masyarakatnya sudah sangat heterogen dimana masyarakatnya tidak didominasi suku Betawi karena telah bercampur dengan suku lain, seperti Batak, Jawa, Ambon, Sunda, dan lain-lain. · Masuknya Bahasa Asing, ini dampak globalisasi yang sangat nyata kita lihat saat ini. Tidak hanya bahasa Inggris saja, ada berbagai bahasa asing yang dipelajari masyarakat Indonesia, misalnya Bahasa Mandarin, Arab, Prancis, dan lain-lain. · Kesetaraan Gender, bila dulu para wanita tidak dianggap dalam dunia kerja, hal tersebut sudah tidak berlaku lagi. Saat ini para wanita sudah memiliki hak yang sama dalam bekerja dan memperoleh karir yang baik.
  • 3. · Masyarakat Semakin Individualis, ini merupakan dampak buruk dari globalisasi dalam kehidupan sosial. Globalisasi meningkatkan persaingan di masyarakat sehingga individu semakin individualis. Pudarnya Sikap Gotong-royong, Indonesia yang dulunya terkenal dengan sikap gotong- royong lambat laun kehilangan identitasnya. Hal ini merupakan dampak dari globalisasi yang terjadi di masyarakat. Globalisasi memberikan dampak besar pada bidang ekonomi di berbagai negara. Adapun beberapa contoh globalisasi di bidang ekonomi adalah sebagai berikut: · Kegiatan Ekspor dan Impor, ini adalah hubungan kerjasama antar negara di bidang perekonomian. Ekspor-impor dapat meningkatkan devisa suatu negara dan memenuhi kebutuhan di dalam negeri. · Munculnya Pasar Bebas, artinya setiap negara di kawasan tertentu dapat melakukan kegiatan ekonomi satu sama lain. Misalnya pasar bebas di negara-negara Asia Tenggara atau yang kita kenal dengan Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA). · Perusahaan Asing Masuk Indonesia, artinya perusahaan-perusahaan asing dapat mengoperasikan bisnisnya di Indonesia dan saling menguntungkan satu sama lain. Misalnya, restoran McDonalds, KFC, dan lain-lain. · Bisnis E-Commerce Tumbuh Pesat, perkembangan teknologi informasi merupakan salah satu bentuk globalisasi. Hal tersebut kemudian membuat bisnis e-commerce di berbagai negara semakin menjamur, termasuk di Indonesia. · Masuknya Produk Luar Negeri, globalisasi membuat proses impor produk luar lebih mudah. Hal tersebut mengakibatkan banyak sekali produk luar negeri masuk ke Indonesia. Globalisasi juga berdampak pada bidang pendidikan di berbagai negara. Adapun contoh globalisasi di bidang pendidikan adalah sebagai berikut: · Pertukaran pelajar, kerjasama antar negara di bidang pendidikan merupakan bentuk globalisasi. Hal tersebut membuat masing-masing negara dapat saling bertukar pelajar. · Kemudahan mendapatkan informasi, para pelajar sekarang jauh lebih mudah untuk mengakses berbagai informasi yang berhubungan dengan pelajaran mereka. Media online dan buku digital memudahkan para pelajar untuk mempelajari berbagai materi secara online atau digital. · Pertukaran guru, umumnya untuk bidang studi tertentu, misalnya Bahasa Inggris, Mandarin, dan bahasa asing lainnya. Namun tidak menutup kemungkinan untuk bidang studi lainnya. Ada cukup banyak dampak globalisasi terhadap budaya di Indonesia. Adapun beberapa contoh globalisasi di bidang budaya adalah sebagai berikut:
  • 4. · Peningkatan Imigrasi, kehadiran orang asing ke Indonesia dalam jumlah yang cukup besar dapat mengakibatkan terjadinya imigrasi. · Pengaruh pada busana masyarakat, dunia fashion sangat dinamis dan saling mempengaruhi antar negara. Mode-mode pakaian yang sedang trend di luar negeri dapat diterima dengan cepat di Indonesia, misalnya trend busana Korea. · Buday asing berkembang di Indonesia, ini merupakan dampak dari kemudahan akses informasi dan komunikasi. Misalnya dalam dunia musik, banyak masyarakat Indonesia yang dipengaruhi oleh musik-musik dari luar negeri, contohnya KPop. · Budaya lokal semakin luntur, sebagian besar generasi muda di Indonesia lebih menyukai budaya asing ketimbang budaya lokal. Ini mengakibatkan budaya dalam negeri hanya diketahui oleh orang-orang tertentu saja. · Pertukaran budaya antar negara, ini merupakan hal positif karena dapat meningkatkan eksistensi budaya lokal di mata internasional. Ilmu pengetahuan dan teknologi di Indonesia mengalami perkembangan yang sangat pesat, ini merupakan dampak positif dari globalisasi. Adapun contoh globalisasi di bidang IPTEK adalah sebagai berikut: · Kemudahan dalam berkomunikasi dan mendapatkan informasi, hal tersebut karena adanya internet dan berbagai perangkat komputer dan mobile. · Kemudahan dalam mendapatkan berita terbaru mengenai peristiwa di berbagai belahan dunia dengan adanya berbagai media online yang terpercaya dan cepat dalam melaporkan suatu peristiwa. · Kemudahan dalam transkasi jual-beli karena adanya teknologi yang dapat melayani pemasaran dan pembayaran secara online. Internasional Strategy Perkembangan kondisi ekonomi yang ada saat ini menuntut kita untuk selalu “update” terhadap perubahan lingkungan yang terjadi, baik lingkungan internal juga lingkungan ekternal perusahaan. Lingkungan ekternal terdiri dari lingkungan ekonomi, hukum, sosial dan budaya dan lain sebaginya. Keberadaan lingkungan ekternal bagi suatu perusahaan tidak dapat diabaikan begitu saja, dikarenakan “kesadaran” pemasar untuk mengetahui perkembangan kondisi lingkungan ekternal akan ikut serta dalam mempengaruhi program pemasaran yang tepat. Jika berbicara mengenai strategik maka kondisi ekternal nantinya akan mempengaruhi strategi yang akan dipergunakan oleh perusahaan. Kondisi persaingan saat ini menyebabkan perusahaan harus ikut serta sebagai pelaku dalam perdagangan internasional jika ingin bertahan dan mendapatkan profit yang lebih. Keadaan ini kemudian harus direspon cepat dengan berbagai cara atau strategi dari perusahaan yang ada di tanah air yang pasarnya sudah jenuh dengan pasar nasional saat ini. Beberapa strategi yang dapat dipergunakan untuk memasuki pasar internasional adalah :
  • 5. 1. Lisensi merupakan strategi dimana lisensor memperbolehkan perusahaan asing untuk memproduksi barang mereka namun perusahaan asing tersebut harus membayar royalty. Strategi ini merupakan strategi yang memiliki resiko paling kecil dibandingkan strategi yang lain, namun tentu saja laba yang diperoleh tidak maksimal. 2. Ekspor merupakan strategi dimana perusahaan menjual produknya ke luar negeri 3. Franchising meruppak sebuah perjanjian kesepakatan antara seseorang yang memiliki bisnis untuk dipergunakan bisnisnya 4. Contract Manufacturing 5. International Joint Venture dan Aliansi Strategik 6. Foreign Direct Investment (FDI) Dari berbagai strategi yang tersebut diurutkan berdasarkan komitmen, kontrol, resiko dan potensi profit yang diperoleh oleh perusahaan jika menggunakan strategi tersebut. semakin besar profit yang diperoleh maka akan semakin besar pula resiko yang kemungkinan akan ditanggung oleh perusahaan. Oleh karena itu, sangat penting dilakukan pemilihan strategi yang tepat agar memperoleh manfaat sebesar-besarnya dari kegiatan perdagangan internasional. contonhnya : 1. Perusahaan internasional: PT. SIDOMUNCUL Profil: PT SidoMuncul didirikan dari sebuah industri rumah yang dikelola oleh Ibu Rakhmat Sulistio di Yogyakarta pada tahun 1940. Dia hanya memiliki tiga karyawan pada waktu itu. Kondisi ini mendorongnya untuk menghasilkan ramuan dalam bentuk yang lebih praktis (serbuk) ketika ia pindah ke Semarang. Pada tahun 1951, ia mendirikan sebuah perusahaan sederhana, bernama SidoMuncul. Ini berarti "mimpi menjadi kenyataan" di Jl. Mlaten, Trenggulun. Dengan produk pertama dan terbaik, Herb Melawan Dingin, ramuan itu mulai dikenal baik dan permintaan meningkat. Setelah itu, pabrik itu tidak mampu dalam menghasilkan hasil yang lebih besar disebabkan oleh meningkatnya permintaan pasar. Pada tahun 1984, ia pindah ke Lingkungan Industri Rumah di Jl. Kaligawe. Untuk menanggapi permintaan pasar meningkat, pabrik dilengkapi dengan mesin modern. Jumlah karyawan juga ditambahkan. Dalam mengantisipasi perkembangan di masa depan, perlu untuk membangun sebuah pabrik yang lebih modern dan lebih besar, pabrik 29 ha baru dibangun di Klepu, Ungaran, Bergas pada tahun 1997. Pada saat yang sama seperti SidoMuncul menerima dua sertifikat, yaitu Jalan untuk Merumuskan Pengobatan Tradisional Baik dan Jalan untuk Merumuskan Obat Yang Baik, yang sama dengan farmasi. Sertifikat ini dibuat SidoMuncul sebagai pabrik jamu hanya dengan standar farmasi. PT. SidoMuncul dimaksudkan untuk mengembangkan industri herbal yang baik.Niat ini membuat pabrik konsentrat dan menjadi lebih inovatif. Dengan bahan yang tepat (jenis, jumlah, dan kualitas) itu akan menghasilkan ramuan yang baik. Untuk mewujudkan niat ini, semua rencana merilis produk baru selalu didahului oleh studi literatur dan penelitian intensif mengenai keamanan, kualitas, dan sampling pasar. Untuk menjamin kualitas, semua tahapan produksi, mulai dari bahan baku yang diproses sampai ke menjualnya ke pasar, berada di bawah pengawasan
  • 6. kualitas yang ketat. Semua karyawan dimaksudkan untuk mengembangkan setiap saat, sehingga akan membuat hasil yang lebih baik. PT. Sidomuncul merupakan leader perusahaan obat herbal di Indonesia sejak 1951. Dengan brand yang sudah terkenal, yaitu TOLAK ANGIN (untuk masuk angin), KUKU BIMA (energy drink), KUNYIT ASAM (natural beverage),FATRAPER (pelangsing), and NEW HEMOROA (cure hemorrhoid). Alasan: PT. Sidomuncul dikategorikan dalam perusahaan internasional karena PT. Sidomuncul sudah mengekspor produknya ke berbagai negara. Kita dapat menemukan produk dari PT. Sidomuncul bahkan di Eropa sekalipun. Namun pabrikannya masih berada di Indonesia. Blue Ocean Strategy Blue ocean adalah strategi di mana pola pemikirannya didasarkan pada inovasi dan keluar dari kebiasaan yang rasional (Mauborgne, 2005). Dari pengertian ini secara tidak langsung juga membahas tentang perbandingan antara strategi blue ocean dengan strategi yang sudah umum, kemudian diistilahkan dengan sebutan red ocean yaitu strategi pemasaran yang konvensional dan merupakan kebalikan dari strategi blue ocean. Strategi ini menantang perusahaan untuk keluar dari persaingan dengan cara menciptakan ruang pasar yang belum ada pesaingnya, dengan kompetisi pun tidak menjadi relefan. Strategi samudera biru mengikuti logika strategis yang disebut inovasi nilai. Inovasi nilai memberikan penekanan setara pada nilai dan inovasi. Inovasi nilai terjadi hanya ketika perusahaan memadukan inovasi dengan utilitas, harga dan posisi biaya. Inovasi nilai diciptakan dalam wilayah di mana tindakan perusahaan secara positif mempengaruhi struktur biaya dan tawaran nilai bagi pembeli (Kim dan Mauborgne, 2005). Penghematan biaya dilakukan dengan menghilangkan dan mengurangi faktor-faktor yang menjadi titik persaingan dalam industri. Penciptakan samudera biru adalah bagaimana menekan biaya dan meningkatkan nilai bagi pembeli. Nilai pembeli berasal dari utilitas dan harga yang ditawarkan perusahaan kepada pembeli. Nilai perusahaan dihasilkan dari harga dan struktur biaya. Inovasi nilai tercapai hanya ketika keseluruhan sistem kegiatan utilitas, harga, dan biaya perusahaan terpadu dengan tepat. Pendekatan keseluruhan sistem ini yang menjadikan penciptaan samudera biru sebagai sebuah strategi berkesinambungan. Oleh karena itu, samudera biru memerlukan kerangka kerja analitis untuk menciptakan samudera biru dan prinsip-prinsip untuk mengelola risiko secara efektif. Berikut ini merupakan tabel yang membedakan antara samudera biru (blue ocean) dengan samudera merah (red ocean). Tabel Perbedaan antara Strategi Samudera Merah dengan Samudera Biru Strategi Samudera Merah Strategi Samudera Biru Bersaing dalam ruang pasar yang sudah ada. Menciptakan ruang pasar yang belum ada pesaingnya. Memerangi kompetisi. Menjadikan kompetisi tidak relevan.
  • 7. Mengeksploitasi permintaan yang ada. Menciptakan dan menangkap permintaan baru. Memilih antara nilai-biaya (value cost trade- off) Mendobrak pertukaran nilai-biaya Memadukan keseluruhan sistem kegiatan perusahaan dengan pilihan strategis antara diferensiasi atau biaya rendah. Memadukan keselurahan sistem kegiatan perusahaan dalam mengejar diferensiasi dan biaya rendah. contoh : Strategi laut biru (atau Blue Ocean Strategy) ini adalah sebuah strategi untuk mendapatkan pasar dengan cara membuat pasar baru di mana tidak banyak pemain yang ada di pasar tersebut. Lawan dari strategi laut biru ini adalah Red Ocean Strategy (atau strategi laut merah), yaitu sebuah strategi dimana orang-orang berebut pasar di mana begitu banyak orang yang ingin mendapatkan pasar tersebut dan bertarung saling “membunuh” satu sama lain sehingga membuat laut menjadi merah (darah). Sebagai contoh, perusahaan yang berhasil menerapkan strategi ini adalah BCA. Ketika belum ada yang berpikir soal tabungan berhadiah, BCA meluncurkan Tahapan dengan undian berhadiahnya. Ketika hampir semua bank mengikutinya, BCA bukan malah menambah besaran hadiah tetapi malah meluncurkan jaringan ATM yang lebih banyak untuk membuat nasabah merasa lebih nyaman, bisa bertransaksi di luar jam operasi bank. Lalu ketika semua bank mengikuti dengan menyebar ATM, lagi-lagi BCA maju selangkah yaitu mengembangkan Internet Banking dan payment system. Bisa dilihat dengan strategi ini BCA sulit dikejar oleh bank-bank lain dalam consumer banking. Contoh lainnya adalag inovasi GO-JEK, perusahaan transportasi ini berhasil melakukan gebrak dalam industri transportasi nasional. Perusahaan yang telah berdiri sejak 2011 ini, awalnya hanya memanfaatkan teknologi telepon rumah dan sms dalam melayani kosumen, berhasil melakukan gebrakan di awal tahun 2015 dengan menfaatkan aplikasi telepon genggam pintar yang sudah sangat populer di masyarakat urban kota besar. Konsep bisnis Go-Jek sendiri memang mengadopsi sistem Uber diluar negeri. Namun, sekarang Go-Jek sedang bersaing ketat dengan Grab. “Inovasi” ini tak hanya di bidang teknologi, tapi juga soal nilai atau brandingnya. Wardah adalah contoh yang paling berhasil dalam menerapkan inovasi nilai. Dengan menempatkan segmentasi demografi wanita Indonesia yang mayoritas muslim, Wardah berhasil memberikan nilai keagamaan berupa kehalalan produk dalam industri kosmetik. Daftar Pustaka : https://www.seputarpengetahuan.co.id/2017/02/pengertian-ekonomi-global-dan-dampaknya- lengkap.htm https://kemlu.go.id/portal/id/read/98/halaman_list_lainnya/krisis-ekonomi-global