SlideShare a Scribd company logo
1 of 14
kompetensi materi Latihan Tes
PELUANG BERSYARAT
Soal
Evaluasi
SEDANG MEMUAT ISI
kompetensi materi Latihan Tes
PELUANG BERSYARAT
Soal
Evaluasi
KOMPETENSI DAN INDIKATOR
Standar Kompetensi
Menggunakan aturan statistika, dan
peluang bersyarat dalam pemecahan
masalah.
Indikator
Menjelaskan pengertian peluang
bersyarat dan Menentukan nilai peluang
bersyarat.
kompetensi materi Latihan Tes
PELUANG BERSYARAT
Soal
Evaluasi
Defenisi Peluang Kejadian Bersyarat
Misalkan pada percobaan
melempar dadu bersisi enam sebanyak 1
kali,akan ditentukan kejadian munculnya
mata dadu angka ganjil jika disyaratkan
kejadian munculnya mata dadu angka
prima terjadi terlebih dulu disebut
kejadian bersyarat. Sehingga dapat
disimpulkan bahwa kejadian bersyarat
merupakan kejadian munculnya mata
dadu angka ganjil yang ditentukan oleh
persyaratan kejadian munculnya mata
dadu angka prima terjadi terlebih dulu .
Defenisi
Diagram venn
Formula
kompetensi materi Latihan Tes
PELUANG BERSYARAT
Soal
Evaluasi
Secara umum, kejadian A
dengan syarat kejadian B terjadi
lebih dulu ditulis AIB. Sebaliknya,
jika kejadian B dengan syarat
kejadian A terjadi lebih dulu ditulis
BIA. Proses terbentuknya kejadian
bersyarat AIB diperlihatkan
dengan diagram venn pada
gambar berikut.
s
B B AAIB
kompetensi materi Latihan Tes
PELUANG BERSYARAT
Soal
Evaluasi
Untuk menghitung peluang kejadian bersyarat
digunakan rumus sebagai berikut.
Peluang kejadian A dengan syarat kejadian B
terjadi lebih dulu,ditentukan dengan aturan
Peluang kejadian B dengan syarat kejadian A
terjadi lebih dulu,ditentukan dengan aturan
P(AIB)=P(A ∩ B)/P(B), P(B)≠0
P(BIA)=P(A ∩ B)/P(A), P(A)≠0
kompetensi materi Latihan Tes
PELUANG BERSYARAT
Soal
Evaluasi
LATIHAN
Dua buah dadu dilemparkan secara bersamaan
sebanyak 1 kali. Hitunglah peluang kejadian
munculnya angka 1 untuk dadu kedua dengan syarat
kejadian munculnya jumlah kedua mata dadu kurang
dari 4 terjadi lebih dulu.
Jawab
Ruang contoh pada percobaan ini adalah S,dengan
n(S)=6x6=36.
Misalkan :
A adalah kejadian munculnya angka 1 untuk dadu
kedua,maka
A={(1,1),(2,1),(3,1),(4,1),(5,1),(6,1)}
P(A)=nA/nS=6/36=1/6
kompetensi materi Latihan Tes
PELUANG BERSYARAT
Soal
Evaluasi
Jawab
B adalah kejadian munculnya jumlah kedua mata dadu
kurang dari 4,maka
B={(1,1),(1,2),(2,1)} P(B)=nB/nS=3/36=1/12
A∩B={(1,1),(2,1)} P(A∩B)=2/36=1/18
Sehingga peluang kejadian bersyarat AIB adalah
P(AIB)=P(A∩B)/P(B)=1/18/1/12=2/3
kompetensi materi Latihan Tes
PELUANG BERSYARAT
Soal
Evaluasi
Tes I
Peluang kejadian A adalah P(A)=2/3,peluang kejadian
bersyarat P(BIA) =1/2,berdasarkan data tersebut berapakah
peluang kejadian P(A∩B)?
a. 1/3
b. 1/4
c. 1/5
d. 1/6
kompetensi materi Latihan Tes
PELUANG BERSYARAT
Soal
Evaluasi
“HARUS COBA LAGI”
kompetensi materi Latihan Tes
PELUANG BERSYARAT
Soal
Evaluasi
JAWABANNYA BENAR
“LANJUT”
kompetensi materi Latihan Tes
PELUANG BERSYARAT
Soal
Evaluasi
Tes II
Dua buah dadu bersisi enam dilempar secara
bersamaan sebanyak 1 kali. hitunglah peluang
kejadian munculnya angka 2 untuk dadu
pertama dengan syarat kejadian munculnya
jumlah kedua dadu kurang dari 5 terjadi lebih
dulu.
a. 1
b. 2/3
c. 1/3
d. 4/3
kompetensi materi Latihan Tes
PELUANG BERSYARAT
Soal
Evaluasi
HARUS COBA LAGI
kompetensi materi Latihan Tes
PELUANG BERSYARAT
Soal
Evaluasi
JAWABAN BENAR
MY PROFIL
kompetensi materi Latihan Tes
PELUANG BERSYARAT
Soal
Evaluasi

More Related Content

Viewers also liked

Hoda Awad CV
Hoda Awad CVHoda Awad CV
Hoda Awad CVHoda Awad
 
The Technology_Media and Telecommunications review_Kazakhstan
The Technology_Media and Telecommunications review_KazakhstanThe Technology_Media and Telecommunications review_Kazakhstan
The Technology_Media and Telecommunications review_KazakhstanAssem Tnalina
 
Near extinction of african elphants
Near extinction of african elphantsNear extinction of african elphants
Near extinction of african elphantsSolomon Victoriano
 
Scientific notation
Scientific notationScientific notation
Scientific notationmvelas35
 
Scientific notation 1
Scientific notation 1Scientific notation 1
Scientific notation 1mvelas35
 
Tugas makalah study lapangan
Tugas makalah study lapanganTugas makalah study lapangan
Tugas makalah study lapanganalfatihivan
 
Trade theories seminar.pptx Dr. E Maramwidze
Trade theories seminar.pptx Dr. E MaramwidzeTrade theories seminar.pptx Dr. E Maramwidze
Trade theories seminar.pptx Dr. E MaramwidzeEfrider Maramwidze
 

Viewers also liked (9)

Hoda Awad CV
Hoda Awad CVHoda Awad CV
Hoda Awad CV
 
AGP-13-R
AGP-13-RAGP-13-R
AGP-13-R
 
The Technology_Media and Telecommunications review_Kazakhstan
The Technology_Media and Telecommunications review_KazakhstanThe Technology_Media and Telecommunications review_Kazakhstan
The Technology_Media and Telecommunications review_Kazakhstan
 
Near extinction of african elphants
Near extinction of african elphantsNear extinction of african elphants
Near extinction of african elphants
 
Scientific notation
Scientific notationScientific notation
Scientific notation
 
Scientific notation 1
Scientific notation 1Scientific notation 1
Scientific notation 1
 
Tugas makalah study lapangan
Tugas makalah study lapanganTugas makalah study lapangan
Tugas makalah study lapangan
 
Trade theories seminar.pptx Dr. E Maramwidze
Trade theories seminar.pptx Dr. E MaramwidzeTrade theories seminar.pptx Dr. E Maramwidze
Trade theories seminar.pptx Dr. E Maramwidze
 
Ir presentations
Ir presentationsIr presentations
Ir presentations
 

Similar to Multimedia pembelajaran dengan slide master

Similar to Multimedia pembelajaran dengan slide master (20)

Modul 12. 3.4 (muthmainnah)
Modul 12. 3.4 (muthmainnah)Modul 12. 3.4 (muthmainnah)
Modul 12. 3.4 (muthmainnah)
 
Instrumen penilaian
Instrumen penilaianInstrumen penilaian
Instrumen penilaian
 
Probabilitas by alydya
Probabilitas by alydyaProbabilitas by alydya
Probabilitas by alydya
 
Penjelasan peluang
Penjelasan peluangPenjelasan peluang
Penjelasan peluang
 
R5 c kel 4
R5 c kel 4R5 c kel 4
R5 c kel 4
 
Peluang kel 5 xmia1
Peluang kel 5 xmia1Peluang kel 5 xmia1
Peluang kel 5 xmia1
 
Materi SMA Kelas X Matematika Peluang
Materi SMA Kelas X Matematika PeluangMateri SMA Kelas X Matematika Peluang
Materi SMA Kelas X Matematika Peluang
 
Konsep dasar probabilitas
Konsep dasar probabilitasKonsep dasar probabilitas
Konsep dasar probabilitas
 
Lukman matstat
Lukman matstatLukman matstat
Lukman matstat
 
Lukman matstat
Lukman matstatLukman matstat
Lukman matstat
 
04 - Teori Peluang.pdf
04 - Teori Peluang.pdf04 - Teori Peluang.pdf
04 - Teori Peluang.pdf
 
Peluang kelompok 6
Peluang kelompok 6 Peluang kelompok 6
Peluang kelompok 6
 
Probabilitas ppt version by alydyda
Probabilitas ppt version by alydydaProbabilitas ppt version by alydyda
Probabilitas ppt version by alydyda
 
peluang.pptx
peluang.pptxpeluang.pptx
peluang.pptx
 
Peluang SMA X kelompok 6
Peluang SMA X kelompok 6Peluang SMA X kelompok 6
Peluang SMA X kelompok 6
 
PELUANG
PELUANGPELUANG
PELUANG
 
bab peluang
bab peluangbab peluang
bab peluang
 
peluang kel 5
peluang kel 5peluang kel 5
peluang kel 5
 
Peluang_Statistika
Peluang_StatistikaPeluang_Statistika
Peluang_Statistika
 
PELUANG
PELUANGPELUANG
PELUANG
 

Recently uploaded

Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptxAksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptxAgusSuarno2
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitikObat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitikNegustinNegustin
 
AKUNTANSI INVESTASI PD SEKURITAS UTANG.pptx
AKUNTANSI INVESTASI PD SEKURITAS UTANG.pptxAKUNTANSI INVESTASI PD SEKURITAS UTANG.pptx
AKUNTANSI INVESTASI PD SEKURITAS UTANG.pptxFipkiAdrianSarandi
 
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025Fikriawan Hasli
 
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptxPPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptxiwidyastama85
 
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxMATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxrandikaakbar11
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan GaramMateri Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan GaramTitaniaUtami
 
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup bP5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup bSisiliaFil
 
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.pptAnalisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.pptRahmaniaPamungkas2
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptxLokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptxrani414352
 
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Fathan Emran
 
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxInformatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxMateriSMPTDarulFalah
 
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaanprinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaanaji guru
 
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...Kanaidi ken
 
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang KesehatanMateri Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang KesehatanTitaniaUtami
 

Recently uploaded (20)

Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptxAksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitikObat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
 
AKUNTANSI INVESTASI PD SEKURITAS UTANG.pptx
AKUNTANSI INVESTASI PD SEKURITAS UTANG.pptxAKUNTANSI INVESTASI PD SEKURITAS UTANG.pptx
AKUNTANSI INVESTASI PD SEKURITAS UTANG.pptx
 
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
 
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptxPPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
 
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxMATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan GaramMateri Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
 
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup bP5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
 
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.pptAnalisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptxLokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
 
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxInformatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
 
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaanprinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
 
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
 
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang KesehatanMateri Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
 

Multimedia pembelajaran dengan slide master

  • 1. kompetensi materi Latihan Tes PELUANG BERSYARAT Soal Evaluasi SEDANG MEMUAT ISI
  • 2. kompetensi materi Latihan Tes PELUANG BERSYARAT Soal Evaluasi KOMPETENSI DAN INDIKATOR Standar Kompetensi Menggunakan aturan statistika, dan peluang bersyarat dalam pemecahan masalah. Indikator Menjelaskan pengertian peluang bersyarat dan Menentukan nilai peluang bersyarat.
  • 3. kompetensi materi Latihan Tes PELUANG BERSYARAT Soal Evaluasi Defenisi Peluang Kejadian Bersyarat Misalkan pada percobaan melempar dadu bersisi enam sebanyak 1 kali,akan ditentukan kejadian munculnya mata dadu angka ganjil jika disyaratkan kejadian munculnya mata dadu angka prima terjadi terlebih dulu disebut kejadian bersyarat. Sehingga dapat disimpulkan bahwa kejadian bersyarat merupakan kejadian munculnya mata dadu angka ganjil yang ditentukan oleh persyaratan kejadian munculnya mata dadu angka prima terjadi terlebih dulu . Defenisi Diagram venn Formula
  • 4. kompetensi materi Latihan Tes PELUANG BERSYARAT Soal Evaluasi Secara umum, kejadian A dengan syarat kejadian B terjadi lebih dulu ditulis AIB. Sebaliknya, jika kejadian B dengan syarat kejadian A terjadi lebih dulu ditulis BIA. Proses terbentuknya kejadian bersyarat AIB diperlihatkan dengan diagram venn pada gambar berikut. s B B AAIB
  • 5. kompetensi materi Latihan Tes PELUANG BERSYARAT Soal Evaluasi Untuk menghitung peluang kejadian bersyarat digunakan rumus sebagai berikut. Peluang kejadian A dengan syarat kejadian B terjadi lebih dulu,ditentukan dengan aturan Peluang kejadian B dengan syarat kejadian A terjadi lebih dulu,ditentukan dengan aturan P(AIB)=P(A ∩ B)/P(B), P(B)≠0 P(BIA)=P(A ∩ B)/P(A), P(A)≠0
  • 6. kompetensi materi Latihan Tes PELUANG BERSYARAT Soal Evaluasi LATIHAN Dua buah dadu dilemparkan secara bersamaan sebanyak 1 kali. Hitunglah peluang kejadian munculnya angka 1 untuk dadu kedua dengan syarat kejadian munculnya jumlah kedua mata dadu kurang dari 4 terjadi lebih dulu. Jawab Ruang contoh pada percobaan ini adalah S,dengan n(S)=6x6=36. Misalkan : A adalah kejadian munculnya angka 1 untuk dadu kedua,maka A={(1,1),(2,1),(3,1),(4,1),(5,1),(6,1)} P(A)=nA/nS=6/36=1/6
  • 7. kompetensi materi Latihan Tes PELUANG BERSYARAT Soal Evaluasi Jawab B adalah kejadian munculnya jumlah kedua mata dadu kurang dari 4,maka B={(1,1),(1,2),(2,1)} P(B)=nB/nS=3/36=1/12 A∩B={(1,1),(2,1)} P(A∩B)=2/36=1/18 Sehingga peluang kejadian bersyarat AIB adalah P(AIB)=P(A∩B)/P(B)=1/18/1/12=2/3
  • 8. kompetensi materi Latihan Tes PELUANG BERSYARAT Soal Evaluasi Tes I Peluang kejadian A adalah P(A)=2/3,peluang kejadian bersyarat P(BIA) =1/2,berdasarkan data tersebut berapakah peluang kejadian P(A∩B)? a. 1/3 b. 1/4 c. 1/5 d. 1/6
  • 9. kompetensi materi Latihan Tes PELUANG BERSYARAT Soal Evaluasi “HARUS COBA LAGI”
  • 10. kompetensi materi Latihan Tes PELUANG BERSYARAT Soal Evaluasi JAWABANNYA BENAR “LANJUT”
  • 11. kompetensi materi Latihan Tes PELUANG BERSYARAT Soal Evaluasi Tes II Dua buah dadu bersisi enam dilempar secara bersamaan sebanyak 1 kali. hitunglah peluang kejadian munculnya angka 2 untuk dadu pertama dengan syarat kejadian munculnya jumlah kedua dadu kurang dari 5 terjadi lebih dulu. a. 1 b. 2/3 c. 1/3 d. 4/3
  • 12. kompetensi materi Latihan Tes PELUANG BERSYARAT Soal Evaluasi HARUS COBA LAGI
  • 13. kompetensi materi Latihan Tes PELUANG BERSYARAT Soal Evaluasi JAWABAN BENAR MY PROFIL
  • 14. kompetensi materi Latihan Tes PELUANG BERSYARAT Soal Evaluasi