SlideShare a Scribd company logo
1 of 2
Kisi – kisi IBD
1. Apa itu 4H pedoman bangsa Amerika (Hal.151)
2. Jelaskan unsur pandangan hidup
Jawab:
1) Cita-cita:Merupakan tujuan hidup seseorang, hal ini bersifat relatif untuk
dicapai karena tergantung orang yang mau berusaha untuk menggapainya.
Untuk mudahnya cita-cita dipengaruhi oleh,
 Manusia : Kualitas manusianya.
 Kondisi : Berhubungan dengan hal-hal yang mampu membantu
melancarkan tercapainya cita-cita tersebut.
 Tingginya Cita-cita : Semakin hebat cita-cita seseorang, maka akan
semakin sulit usaha yang harus dikerahkan untuk menggapainya.
2) Kebajikan: Merupakan tindakan-tindakan atau hal yang tidak melanggar
norma-norma atau moral yang ditanamkan kedalam manusia tersebut.
3) Usaha / Perjuangan: Seperti yang dijelaskan di unsur cita-cita. Manusia
akan diharuskan berjuang di dalam kehidupannya. Itu akan menentukan
sejauh mana kualitas manusia tersebut serta menentukan kehidupannya
selanjutnya. Perjuangan itu dapat dilakukan dengan otak (ilmu) ataupun
fisik.
4) Keyakinan atau Kepercayaan: Mudahnya disebut sebagai status agama
atau Hubungan manusia dengan Tuhan. Ada tiga aliran filsafat yang
mempengaruhi kepercayaan seseorang, yaitu;
 Aliran Naturalisme: merupakan kepercayaan bahwa manusia percaya
adanya kekuatan gaib yang berkuasa yang berasal dari dunia di luar
mereka yang mengendalikan semuanya ( yang dimaksud adalah
percayanya manusia akan sosokTuhan ).
 Aliran Intelektualisme: Orang-orang dari bidang ini biasanya
merupakan para-para pemikir yang dengan ilmu-ilmu yang telah
dimilikinya selalu berusaha memecahkan masalah dengan logika-
logikanya.
 Aliran Gabungan: Merupakan aliran yang berimbang antara
kepercayaannya dengan adanya kuasa gaib dan logika.
3. Jelaskan yang dimaksud pandangan hidup
Jawab:
A. PANDANGAN HIDUP
Pandangan Hidup adalah pendapat atau pertimbagan yanag
dijadikan pegangan, pedoman, arahan, petunjuk hidup di dunia..
Pendapat atau pertimbangan itu hasil pemikiran manusia berdasarkan
pengalaman sejarah menurut waktu dan tempat hidupnya.
Pandanganhidup ada 3 macam:
a) Pandangan hidup yang berasal dari agama, yaitu pandangan hidup yang
mutlak kebenarannya.
b) Pandangan hidup yang berupa ideology, yaitu disesuaikan dengan
kebudayaan dan norma yang terdapat pada Negara.
c) Pandangan berdasarkan renungan, yaitu pandangan hidup yang relative
kebenarannya.
4. Sebutkan macam-macam Keterasingan atau sikap rendah diri (Hal. 206)
5. Kebutuhan manusia menurut Abraham Maslow (Hal. 231)
6. Jelaskan pendidikan KLH (kependudukan dan lingkungan hidup) dan
Jelaskan tujuannya (Hal. 247)
7. Jelaskan sumber daya alam (Hal. 254)
8. Cara mengatasi kegelisahan (Hal. 199, 203, 204)
9. Jelaskan phobia, obsesi, dan halusinasi (Hal. 214-217)

More Related Content

What's hot

Materi kuliah-agama-etika-islam
Materi kuliah-agama-etika-islamMateri kuliah-agama-etika-islam
Materi kuliah-agama-etika-islam
Syarif Utsman
 
Islam dalam pandangan epistimologi
Islam dalam pandangan epistimologiIslam dalam pandangan epistimologi
Islam dalam pandangan epistimologi
M fazrul
 
Aqidah rukuniman-100711211328-phpapp02
Aqidah rukuniman-100711211328-phpapp02Aqidah rukuniman-100711211328-phpapp02
Aqidah rukuniman-100711211328-phpapp02
Rohaedah Abdullah
 
Agama arti dan r lingkupnya
Agama arti dan r lingkupnyaAgama arti dan r lingkupnya
Agama arti dan r lingkupnya
Sutipyo Ru'iya
 
teori asal usul agama
teori asal usul agamateori asal usul agama
teori asal usul agama
mkazree
 

What's hot (20)

Perkembangan Pemikiran Islam: Ilmu kalam
Perkembangan Pemikiran Islam: Ilmu kalamPerkembangan Pemikiran Islam: Ilmu kalam
Perkembangan Pemikiran Islam: Ilmu kalam
 
makalah teologi islam
makalah teologi islammakalah teologi islam
makalah teologi islam
 
kesempurnaan ajaran islam
kesempurnaan ajaran islamkesempurnaan ajaran islam
kesempurnaan ajaran islam
 
Materi kuliah-agama-etika-islam
Materi kuliah-agama-etika-islamMateri kuliah-agama-etika-islam
Materi kuliah-agama-etika-islam
 
1 agama dan manusia
1 agama dan manusia1 agama dan manusia
1 agama dan manusia
 
Manajemen Islam
Manajemen IslamManajemen Islam
Manajemen Islam
 
Pemikiran Tokoh Teologi (Muhammad Abduh dan Rasyid Ridho)
Pemikiran Tokoh Teologi (Muhammad Abduh dan Rasyid Ridho)Pemikiran Tokoh Teologi (Muhammad Abduh dan Rasyid Ridho)
Pemikiran Tokoh Teologi (Muhammad Abduh dan Rasyid Ridho)
 
Islam dalam pandangan epistimologi
Islam dalam pandangan epistimologiIslam dalam pandangan epistimologi
Islam dalam pandangan epistimologi
 
Aqidah rukuniman-100711211328-phpapp02
Aqidah rukuniman-100711211328-phpapp02Aqidah rukuniman-100711211328-phpapp02
Aqidah rukuniman-100711211328-phpapp02
 
ISLAM LIBERAL
ISLAM LIBERALISLAM LIBERAL
ISLAM LIBERAL
 
Fitriyatul Hasanah
Fitriyatul HasanahFitriyatul Hasanah
Fitriyatul Hasanah
 
Agama arti dan r lingkupnya
Agama arti dan r lingkupnyaAgama arti dan r lingkupnya
Agama arti dan r lingkupnya
 
Pemikiran Abdul Karim Soroush Teks Agama & pemahaman Keagamaan
Pemikiran Abdul Karim Soroush Teks Agama & pemahaman KeagamaanPemikiran Abdul Karim Soroush Teks Agama & pemahaman Keagamaan
Pemikiran Abdul Karim Soroush Teks Agama & pemahaman Keagamaan
 
teori asal usul agama
teori asal usul agamateori asal usul agama
teori asal usul agama
 
Isu isu islam kontemporer
Isu   isu islam kontemporerIsu   isu islam kontemporer
Isu isu islam kontemporer
 
Konsep ilmu
Konsep ilmuKonsep ilmu
Konsep ilmu
 
Filsafat dalam Islam
Filsafat dalam IslamFilsafat dalam Islam
Filsafat dalam Islam
 
Filsafat dalam islam
Filsafat dalam islamFilsafat dalam islam
Filsafat dalam islam
 
Bab 11 ibd
Bab 11 ibdBab 11 ibd
Bab 11 ibd
 
Memahami islam sbg worldview
Memahami islam sbg worldviewMemahami islam sbg worldview
Memahami islam sbg worldview
 

Similar to latihan soal ibd

Manusiadanpandanganhidup 160502220122
Manusiadanpandanganhidup 160502220122Manusiadanpandanganhidup 160502220122
Manusiadanpandanganhidup 160502220122
Must Hmpc
 
Ibd manusia n pandangan hidup
Ibd manusia n pandangan hidupIbd manusia n pandangan hidup
Ibd manusia n pandangan hidup
Izmi Dhini
 
Pengertian akhlak dan tasawuf
Pengertian akhlak dan tasawufPengertian akhlak dan tasawuf
Pengertian akhlak dan tasawuf
Abu Rijal
 

Similar to latihan soal ibd (20)

Raffi Darmawan Manusia dan Pandangan Hidup
Raffi Darmawan Manusia dan Pandangan HidupRaffi Darmawan Manusia dan Pandangan Hidup
Raffi Darmawan Manusia dan Pandangan Hidup
 
3. Manusia Membutuhkan Agama.pptx
3. Manusia Membutuhkan Agama.pptx3. Manusia Membutuhkan Agama.pptx
3. Manusia Membutuhkan Agama.pptx
 
Manusia dan kebutuhan doktrin agama
Manusia dan kebutuhan doktrin agamaManusia dan kebutuhan doktrin agama
Manusia dan kebutuhan doktrin agama
 
Sejarah Perumusan Macam-macam Ideologi di Dunia
Sejarah Perumusan Macam-macam Ideologi di DuniaSejarah Perumusan Macam-macam Ideologi di Dunia
Sejarah Perumusan Macam-macam Ideologi di Dunia
 
Kaidah /keyakinan agama terhadap manusia
Kaidah /keyakinan agama terhadap manusiaKaidah /keyakinan agama terhadap manusia
Kaidah /keyakinan agama terhadap manusia
 
Keperawatan agama modul 3 kb1
Keperawatan agama modul 3 kb1Keperawatan agama modul 3 kb1
Keperawatan agama modul 3 kb1
 
Kaidah/Keyakinan agama terhadap manusia
Kaidah/Keyakinan agama terhadap manusiaKaidah/Keyakinan agama terhadap manusia
Kaidah/Keyakinan agama terhadap manusia
 
Materi kuliah pai
Materi kuliah paiMateri kuliah pai
Materi kuliah pai
 
Manusia dan Pandangan Hidup
Manusia dan Pandangan HidupManusia dan Pandangan Hidup
Manusia dan Pandangan Hidup
 
Manusiadanpandanganhidup 160502220122
Manusiadanpandanganhidup 160502220122Manusiadanpandanganhidup 160502220122
Manusiadanpandanganhidup 160502220122
 
Ibd manusia n pandangan hidup
Ibd manusia n pandangan hidupIbd manusia n pandangan hidup
Ibd manusia n pandangan hidup
 
Makalahku
MakalahkuMakalahku
Makalahku
 
Makalahku
MakalahkuMakalahku
Makalahku
 
PPT Studi Islam kelompok 10.pptx
PPT Studi Islam kelompok 10.pptxPPT Studi Islam kelompok 10.pptx
PPT Studi Islam kelompok 10.pptx
 
Keutamaan akhlak dan ilmu
Keutamaan akhlak dan ilmuKeutamaan akhlak dan ilmu
Keutamaan akhlak dan ilmu
 
Tugas pai 2
Tugas pai 2Tugas pai 2
Tugas pai 2
 
BUKU BAHAN AJAR PAI UNSRI
BUKU BAHAN AJAR PAI UNSRIBUKU BAHAN AJAR PAI UNSRI
BUKU BAHAN AJAR PAI UNSRI
 
Pengertian akhlak dan tasawuf
Pengertian akhlak dan tasawufPengertian akhlak dan tasawuf
Pengertian akhlak dan tasawuf
 
Pengertian, Fungsi, Tujuan, dan Unsur-unsur Agama
Pengertian, Fungsi, Tujuan, dan Unsur-unsur AgamaPengertian, Fungsi, Tujuan, dan Unsur-unsur Agama
Pengertian, Fungsi, Tujuan, dan Unsur-unsur Agama
 
Tugas ilmu budaya dasar 2
Tugas ilmu budaya dasar 2Tugas ilmu budaya dasar 2
Tugas ilmu budaya dasar 2
 

More from Fitri Ayu Kusuma Wijayanti

More from Fitri Ayu Kusuma Wijayanti (20)

Bab 8. Contoh Penggunaan SPSS
Bab 8. Contoh Penggunaan SPSSBab 8. Contoh Penggunaan SPSS
Bab 8. Contoh Penggunaan SPSS
 
Bab 7. Metode Statistik Non Parametik
Bab 7. Metode Statistik Non ParametikBab 7. Metode Statistik Non Parametik
Bab 7. Metode Statistik Non Parametik
 
Bab 6. Regresi Berganda
Bab 6. Regresi BergandaBab 6. Regresi Berganda
Bab 6. Regresi Berganda
 
Bab 5. Regresi Sederhana
Bab 5. Regresi SederhanaBab 5. Regresi Sederhana
Bab 5. Regresi Sederhana
 
Bab 4. Pengujian Hipotesis
Bab 4. Pengujian HipotesisBab 4. Pengujian Hipotesis
Bab 4. Pengujian Hipotesis
 
Bab 3. Penarikan Sampel dan Pendugaan
Bab 3. Penarikan Sampel dan PendugaanBab 3. Penarikan Sampel dan Pendugaan
Bab 3. Penarikan Sampel dan Pendugaan
 
Bab 2. Distribusi Teoritis
Bab 2. Distribusi TeoritisBab 2. Distribusi Teoritis
Bab 2. Distribusi Teoritis
 
Bab 1. Variabel Acak dan Nilai Harapan
Bab 1. Variabel Acak dan Nilai HarapanBab 1. Variabel Acak dan Nilai Harapan
Bab 1. Variabel Acak dan Nilai Harapan
 
Bab. 1 Uang, Inflasi, dan Kegiatan Ekonomi
Bab. 1 Uang, Inflasi, dan Kegiatan EkonomiBab. 1 Uang, Inflasi, dan Kegiatan Ekonomi
Bab. 1 Uang, Inflasi, dan Kegiatan Ekonomi
 
Bab.16 Bank dan Lembaga Keuangan
Bab.16 Bank dan Lembaga KeuanganBab.16 Bank dan Lembaga Keuangan
Bab.16 Bank dan Lembaga Keuangan
 
Bab.15 Pegadaian
Bab.15 PegadaianBab.15 Pegadaian
Bab.15 Pegadaian
 
Bab.11 Sewa Guna Usaha
Bab.11 Sewa Guna UsahaBab.11 Sewa Guna Usaha
Bab.11 Sewa Guna Usaha
 
Bab.10 Pasar Uang dan Pasar Valas
Bab.10 Pasar Uang dan Pasar ValasBab.10 Pasar Uang dan Pasar Valas
Bab.10 Pasar Uang dan Pasar Valas
 
Bab.7 Bank Perkreditan Rakyat
Bab.7 Bank Perkreditan RakyatBab.7 Bank Perkreditan Rakyat
Bab.7 Bank Perkreditan Rakyat
 
Bab.3 Bank Sentral
Bab.3 Bank SentralBab.3 Bank Sentral
Bab.3 Bank Sentral
 
Bab. 4 Kegiatan Bank Umum
Bab. 4 Kegiatan Bank UmumBab. 4 Kegiatan Bank Umum
Bab. 4 Kegiatan Bank Umum
 
Bab. 20 Aktiva Tetap (AT) dan Bab. 21 Jasa Pengiriman Uang (Transfer)
Bab. 20 Aktiva Tetap (AT) dan Bab. 21 Jasa Pengiriman Uang (Transfer)Bab. 20 Aktiva Tetap (AT) dan Bab. 21 Jasa Pengiriman Uang (Transfer)
Bab. 20 Aktiva Tetap (AT) dan Bab. 21 Jasa Pengiriman Uang (Transfer)
 
Bab. 18 Akuntansi Penyisihan Penghapusan Aktiva Produktif (PPAP) dan Bab.19 A...
Bab. 18 Akuntansi Penyisihan Penghapusan Aktiva Produktif (PPAP) dan Bab.19 A...Bab. 18 Akuntansi Penyisihan Penghapusan Aktiva Produktif (PPAP) dan Bab.19 A...
Bab. 18 Akuntansi Penyisihan Penghapusan Aktiva Produktif (PPAP) dan Bab.19 A...
 
Bab. 14 Investasi pada Surat Utang Negara dan Bab. 15 Akuntansi Kredit yang D...
Bab. 14 Investasi pada Surat Utang Negara dan Bab. 15 Akuntansi Kredit yang D...Bab. 14 Investasi pada Surat Utang Negara dan Bab. 15 Akuntansi Kredit yang D...
Bab. 14 Investasi pada Surat Utang Negara dan Bab. 15 Akuntansi Kredit yang D...
 
Bab. 10 Pinjaman yang Diterima dan Bab. 11 Akuntansi Modal Bank
Bab. 10 Pinjaman yang Diterima dan Bab. 11 Akuntansi Modal BankBab. 10 Pinjaman yang Diterima dan Bab. 11 Akuntansi Modal Bank
Bab. 10 Pinjaman yang Diterima dan Bab. 11 Akuntansi Modal Bank
 

Recently uploaded

KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
DewiUmbar
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
MaskuratulMunawaroh
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
novibernadina
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
subki124
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
FitriaSarmida1
 

Recently uploaded (20)

Teks Debat Bahasa Indonesia Yang tegas dan lugas
Teks Debat Bahasa Indonesia Yang tegas dan lugasTeks Debat Bahasa Indonesia Yang tegas dan lugas
Teks Debat Bahasa Indonesia Yang tegas dan lugas
 
Materi Modul 1.4_Fitriani Program guru penggerak
Materi Modul 1.4_Fitriani Program guru penggerakMateri Modul 1.4_Fitriani Program guru penggerak
Materi Modul 1.4_Fitriani Program guru penggerak
 
sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas pptsistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
 
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
 
Ceramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAH
Ceramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAHCeramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAH
Ceramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAH
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
 
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
 
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptxPrakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdfWebinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
 
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASARPPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 

latihan soal ibd

  • 1. Kisi – kisi IBD 1. Apa itu 4H pedoman bangsa Amerika (Hal.151) 2. Jelaskan unsur pandangan hidup Jawab: 1) Cita-cita:Merupakan tujuan hidup seseorang, hal ini bersifat relatif untuk dicapai karena tergantung orang yang mau berusaha untuk menggapainya. Untuk mudahnya cita-cita dipengaruhi oleh,  Manusia : Kualitas manusianya.  Kondisi : Berhubungan dengan hal-hal yang mampu membantu melancarkan tercapainya cita-cita tersebut.  Tingginya Cita-cita : Semakin hebat cita-cita seseorang, maka akan semakin sulit usaha yang harus dikerahkan untuk menggapainya. 2) Kebajikan: Merupakan tindakan-tindakan atau hal yang tidak melanggar norma-norma atau moral yang ditanamkan kedalam manusia tersebut. 3) Usaha / Perjuangan: Seperti yang dijelaskan di unsur cita-cita. Manusia akan diharuskan berjuang di dalam kehidupannya. Itu akan menentukan sejauh mana kualitas manusia tersebut serta menentukan kehidupannya selanjutnya. Perjuangan itu dapat dilakukan dengan otak (ilmu) ataupun fisik. 4) Keyakinan atau Kepercayaan: Mudahnya disebut sebagai status agama atau Hubungan manusia dengan Tuhan. Ada tiga aliran filsafat yang mempengaruhi kepercayaan seseorang, yaitu;  Aliran Naturalisme: merupakan kepercayaan bahwa manusia percaya adanya kekuatan gaib yang berkuasa yang berasal dari dunia di luar mereka yang mengendalikan semuanya ( yang dimaksud adalah percayanya manusia akan sosokTuhan ).  Aliran Intelektualisme: Orang-orang dari bidang ini biasanya merupakan para-para pemikir yang dengan ilmu-ilmu yang telah dimilikinya selalu berusaha memecahkan masalah dengan logika- logikanya.  Aliran Gabungan: Merupakan aliran yang berimbang antara kepercayaannya dengan adanya kuasa gaib dan logika. 3. Jelaskan yang dimaksud pandangan hidup Jawab:
  • 2. A. PANDANGAN HIDUP Pandangan Hidup adalah pendapat atau pertimbagan yanag dijadikan pegangan, pedoman, arahan, petunjuk hidup di dunia.. Pendapat atau pertimbangan itu hasil pemikiran manusia berdasarkan pengalaman sejarah menurut waktu dan tempat hidupnya. Pandanganhidup ada 3 macam: a) Pandangan hidup yang berasal dari agama, yaitu pandangan hidup yang mutlak kebenarannya. b) Pandangan hidup yang berupa ideology, yaitu disesuaikan dengan kebudayaan dan norma yang terdapat pada Negara. c) Pandangan berdasarkan renungan, yaitu pandangan hidup yang relative kebenarannya. 4. Sebutkan macam-macam Keterasingan atau sikap rendah diri (Hal. 206) 5. Kebutuhan manusia menurut Abraham Maslow (Hal. 231) 6. Jelaskan pendidikan KLH (kependudukan dan lingkungan hidup) dan Jelaskan tujuannya (Hal. 247) 7. Jelaskan sumber daya alam (Hal. 254) 8. Cara mengatasi kegelisahan (Hal. 199, 203, 204) 9. Jelaskan phobia, obsesi, dan halusinasi (Hal. 214-217)