SlideShare a Scribd company logo
1 of 28
Download to read offline
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Satuan Pendidikan : SMA N/S
Mata Pelajaran : Geografi
Kelas /Semester : XII /Ganjil
Tahun Pelajaran : 2016 /2017
Materi Pokok : Konsep Wilayah dan Tata Ruang
Alokasi Waktu : 24 JP ( 6 Pertemuan)
A. Tujuan Pembelajaran
Selama dan setelah mengikuti proses pembelajaran ini peserta didik diharapkan dapat:
 Memahami konsep wilayah dan tata ruang
 Mengidentifikasi pembangunan dan pertumbuhan wilayah
 Menganalisis perencanaan tata tuang nasional, provinsi dan kabupaten/kota
 Memhami permasalahan dalam penerapan tata ruang wilayah
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
3.1 Memahami konsep wilayah dan
pewilayahan dalam
perencanaan tata ruang wilayah
nasional, provinsi, dan
kabupaten/kota
3.1.1 Menganalisis konsep wilayah dan tata ruang
3.1.2 Menganalisis pembangunan dan pertumbuhan
wilayah
3.1.3 Mengevaluasi perencanaan tata ruang nasional,
provinsi, dan kabupaten/kota
3.1.4 Mengidentifikasi permasalahan dalam penerapan
tata ruang wilayah
3.1.5 Menganalisis konsep wilayah dan pewilayahan
dalam perencanaan tata ruang wilayah nasional,
provinsi, dan kabupaten/kota
4.1 Membuat peta pengelompokan
penggunaan lahan di wilayah
kabupaten/kota/provinsi
berdasarkan data wilayah
setempat
4.1.1 Menyusun peta pengelompokan penggunaan lahan
di wilayah kabupaten/kota/provinsi berdasarkan data
wilayah setempat
4.1.2 Menyajikan laporan hasil diskusi tentang konsep
wilayah dan tata ruang dilengkapi peta
C. Materi Pembelajaran
1. Fakta:
 pewilayahan secara fungsional.
 Wilayah konservasi
 Kota satelit
 Zone penyangga
 Wilayah resapan
2. Konsep
 konsep wilayah dapat ditinjau dari beberapa aspek. Dalam ilmu geografi, wilayah dapat
dibedakan menjadi dua macam yaitu wilayah formal (formal region) dan wilayah fungsional
(functional region).
 Pewilayahan berdasarkan fenomena geografis adalah pewilayahan yang didasarkan pada
gejala atau objek geografi misalnya berdasarkan atmosfer, litosfer, hidrosfer, biosfer, dan
antroposfer
3. Prinsip
 Pewilayahan secara formal didasarkan pada gejala atau objek yang ada di tempat tersebut
atau pewilayahan berdasarkan administrasi pemerintahan.
 Pewilayahan secara fungsional didasarkan pada fungsi, asal usul, dan perkembangannya
4. Prosedur
 Suatu wilayah dapat menjadi pusat pertumbuhan wilayah, apabila wilayah tersebut
mempunyai berbagai aktivitas yang mampu mempengaruhi daerah sekitarnya
D. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Scientific Learning
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Satuan Pendidikan : SMA N/S
Mata Pelajaran : Geografi
Kelas /Semester : XII /Ganjil
Tahun Pelajaran : 2016 /2017
Materi Pokok : Konsep Wilayah dan Tata Ruang
Alokasi Waktu : 24 JP ( 6 Pertemuan)
A. Tujuan Pembelajaran
Selama dan setelah mengikuti proses pembelajaran ini peserta didik diharapkan dapat:
 Memahami konsep wilayah dan tata ruang
 Mengidentifikasi pembangunan dan pertumbuhan wilayah
 Menganalisis perencanaan tata tuang nasional, provinsi dan kabupaten/kota
 Memhami permasalahan dalam penerapan tata ruang wilayah
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
3.1 Memahami konsep wilayah dan
pewilayahan dalam
perencanaan tata ruang wilayah
nasional, provinsi, dan
kabupaten/kota
3.1.1 Menganalisis konsep wilayah dan tata ruang
3.1.2 Menganalisis pembangunan dan pertumbuhan
wilayah
3.1.3 Mengevaluasi perencanaan tata ruang nasional,
provinsi, dan kabupaten/kota
3.1.4 Mengidentifikasi permasalahan dalam penerapan
tata ruang wilayah
3.1.5 Menganalisis konsep wilayah dan pewilayahan
dalam perencanaan tata ruang wilayah nasional,
provinsi, dan kabupaten/kota
4.1 Membuat peta pengelompokan
penggunaan lahan di wilayah
kabupaten/kota/provinsi
berdasarkan data wilayah
setempat
4.1.1 Menyusun peta pengelompokan penggunaan lahan
di wilayah kabupaten/kota/provinsi berdasarkan data
wilayah setempat
4.1.2 Menyajikan laporan hasil diskusi tentang konsep
wilayah dan tata ruang dilengkapi peta
C. Materi Pembelajaran
1. Fakta:
 pewilayahan secara fungsional.
 Wilayah konservasi
 Kota satelit
 Zone penyangga
 Wilayah resapan
2. Konsep
 konsep wilayah dapat ditinjau dari beberapa aspek. Dalam ilmu geografi, wilayah dapat
dibedakan menjadi dua macam yaitu wilayah formal (formal region) dan wilayah fungsional
(functional region).
 Pewilayahan berdasarkan fenomena geografis adalah pewilayahan yang didasarkan pada
gejala atau objek geografi misalnya berdasarkan atmosfer, litosfer, hidrosfer, biosfer, dan
antroposfer
3. Prinsip
 Pewilayahan secara formal didasarkan pada gejala atau objek yang ada di tempat tersebut
atau pewilayahan berdasarkan administrasi pemerintahan.
 Pewilayahan secara fungsional didasarkan pada fungsi, asal usul, dan perkembangannya
4. Prosedur
 Suatu wilayah dapat menjadi pusat pertumbuhan wilayah, apabila wilayah tersebut
mempunyai berbagai aktivitas yang mampu mempengaruhi daerah sekitarnya
D. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Scientific Learning
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Satuan Pendidikan : SMA N/S
Mata Pelajaran : Geografi
Kelas /Semester : XII /Ganjil
Tahun Pelajaran : 2016 /2017
Materi Pokok : Konsep Wilayah dan Tata Ruang
Alokasi Waktu : 24 JP ( 6 Pertemuan)
A. Tujuan Pembelajaran
Selama dan setelah mengikuti proses pembelajaran ini peserta didik diharapkan dapat:
 Memahami konsep wilayah dan tata ruang
 Mengidentifikasi pembangunan dan pertumbuhan wilayah
 Menganalisis perencanaan tata tuang nasional, provinsi dan kabupaten/kota
 Memhami permasalahan dalam penerapan tata ruang wilayah
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
3.1 Memahami konsep wilayah dan
pewilayahan dalam
perencanaan tata ruang wilayah
nasional, provinsi, dan
kabupaten/kota
3.1.1 Menganalisis konsep wilayah dan tata ruang
3.1.2 Menganalisis pembangunan dan pertumbuhan
wilayah
3.1.3 Mengevaluasi perencanaan tata ruang nasional,
provinsi, dan kabupaten/kota
3.1.4 Mengidentifikasi permasalahan dalam penerapan
tata ruang wilayah
3.1.5 Menganalisis konsep wilayah dan pewilayahan
dalam perencanaan tata ruang wilayah nasional,
provinsi, dan kabupaten/kota
4.1 Membuat peta pengelompokan
penggunaan lahan di wilayah
kabupaten/kota/provinsi
berdasarkan data wilayah
setempat
4.1.1 Menyusun peta pengelompokan penggunaan lahan
di wilayah kabupaten/kota/provinsi berdasarkan data
wilayah setempat
4.1.2 Menyajikan laporan hasil diskusi tentang konsep
wilayah dan tata ruang dilengkapi peta
C. Materi Pembelajaran
1. Fakta:
 pewilayahan secara fungsional.
 Wilayah konservasi
 Kota satelit
 Zone penyangga
 Wilayah resapan
2. Konsep
 konsep wilayah dapat ditinjau dari beberapa aspek. Dalam ilmu geografi, wilayah dapat
dibedakan menjadi dua macam yaitu wilayah formal (formal region) dan wilayah fungsional
(functional region).
 Pewilayahan berdasarkan fenomena geografis adalah pewilayahan yang didasarkan pada
gejala atau objek geografi misalnya berdasarkan atmosfer, litosfer, hidrosfer, biosfer, dan
antroposfer
3. Prinsip
 Pewilayahan secara formal didasarkan pada gejala atau objek yang ada di tempat tersebut
atau pewilayahan berdasarkan administrasi pemerintahan.
 Pewilayahan secara fungsional didasarkan pada fungsi, asal usul, dan perkembangannya
4. Prosedur
 Suatu wilayah dapat menjadi pusat pertumbuhan wilayah, apabila wilayah tersebut
mempunyai berbagai aktivitas yang mampu mempengaruhi daerah sekitarnya
D. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Scientific Learning
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Satuan Pendidikan : SMA N/S
Mata Pelajaran : Geografi
Kelas /Semester : XII /Ganjil
Tahun Pelajaran : 2016 /2017
Materi Pokok : Konsep Wilayah dan Tata Ruang
Alokasi Waktu : 24 JP ( 6 Pertemuan)
A. Tujuan Pembelajaran
Selama dan setelah mengikuti proses pembelajaran ini peserta didik diharapkan dapat:
 Memahami konsep wilayah dan tata ruang
 Mengidentifikasi pembangunan dan pertumbuhan wilayah
 Menganalisis perencanaan tata tuang nasional, provinsi dan kabupaten/kota
 Memhami permasalahan dalam penerapan tata ruang wilayah
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
3.1 Memahami konsep wilayah dan
pewilayahan dalam
perencanaan tata ruang wilayah
nasional, provinsi, dan
kabupaten/kota
3.1.1 Menganalisis konsep wilayah dan tata ruang
3.1.2 Menganalisis pembangunan dan pertumbuhan
wilayah
3.1.3 Mengevaluasi perencanaan tata ruang nasional,
provinsi, dan kabupaten/kota
3.1.4 Mengidentifikasi permasalahan dalam penerapan
tata ruang wilayah
3.1.5 Menganalisis konsep wilayah dan pewilayahan
dalam perencanaan tata ruang wilayah nasional,
provinsi, dan kabupaten/kota
4.1 Membuat peta pengelompokan
penggunaan lahan di wilayah
kabupaten/kota/provinsi
berdasarkan data wilayah
setempat
4.1.1 Menyusun peta pengelompokan penggunaan lahan
di wilayah kabupaten/kota/provinsi berdasarkan data
wilayah setempat
4.1.2 Menyajikan laporan hasil diskusi tentang konsep
wilayah dan tata ruang dilengkapi peta
C. Materi Pembelajaran
1. Fakta:
 pewilayahan secara fungsional.
 Wilayah konservasi
 Kota satelit
 Zone penyangga
 Wilayah resapan
2. Konsep
 konsep wilayah dapat ditinjau dari beberapa aspek. Dalam ilmu geografi, wilayah dapat
dibedakan menjadi dua macam yaitu wilayah formal (formal region) dan wilayah fungsional
(functional region).
 Pewilayahan berdasarkan fenomena geografis adalah pewilayahan yang didasarkan pada
gejala atau objek geografi misalnya berdasarkan atmosfer, litosfer, hidrosfer, biosfer, dan
antroposfer
3. Prinsip
 Pewilayahan secara formal didasarkan pada gejala atau objek yang ada di tempat tersebut
atau pewilayahan berdasarkan administrasi pemerintahan.
 Pewilayahan secara fungsional didasarkan pada fungsi, asal usul, dan perkembangannya
4. Prosedur
 Suatu wilayah dapat menjadi pusat pertumbuhan wilayah, apabila wilayah tersebut
mempunyai berbagai aktivitas yang mampu mempengaruhi daerah sekitarnya
D. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Scientific Learning
2. Model Pembelajaran : Discovery Learning (Pembelajaran Penemuan)
E. Media Pembelajaran
1. Media LCD projector,
2. Laptop,
3. Bahan Tayang
F. Sumber Belajar
1. Teks Siswa,
2. Buku Pegangan Guru,
3. Modul/bahan ajar,
4. internet,
5. Sumber lain yang relevan
G. Langkah-langkah Pembelajaran
1. Pertemuan Ke-1 ( 4 x 45 menit ) Waktu
Kegiatan Pendahuluan
Guru :
Orientasi
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai
pembelajaran
 Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.
Apersepsi
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan
pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya,
 Pada kelas XI
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan
dilakukan.
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari.
 Apabila materi/tema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh ini
dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat menjelaskan tentang:
 Konsep Wilayah
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
 Mengajukan pertanyaan.
Pemberian Acuan
 Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.
 Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada
pertemuan yang berlangsung
 Pembagian kelompok belajar
 Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-
langkah pembelajaran.
15
menit
Kegiatan Inti
Sintak
Model
Pembelajaran
Kegiatan Pembelajaran
Orientasi peserta
didik kepada masalah
Mengamati
Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan
perhatian pada topik
 Konsep Wilayah
dengan cara :
 Melihat (tanpa atau dengan alat)
Menayangkan gambar/foto/tabel berikut ini
150
menit
1. Pertemuan Ke-1 ( 4 x 45 menit ) Waktu
 Mengamati
lembar kerja, pemberian contoh-contoh materi/soal untuk dapat
dikembangkan peserta didik, dari media interaktif, dsb yang
berhubungan dengan
 Konsep Wilayah
wilayah itu sendiri merupakan suatu tempat di permukaan
bumi yang memiliki karakteristik tertentu yang khas, yang
membedakan diri dari wilayah-wilayah lain di sekitarnya.
wilayah dapat pula dibedakan sebagai berikut:
 Pengertian internasional: wilayah dapat meliputi
beberapa negara yang mempunyai kesatuan alam dan
kesatuan manusia, misalnya: wilayah Asia Tenggara,
wilayah Asia Timur, wilayah Amerika Utara, Amerika
Latin, Eropa Barat, Eropa Timur dan sebagainya.
 Pengertian nasional: wilayah merupakan sebagian dari
negara, tetapi bagian tersebut mempunyai kesatuan
alam dan kesatuan manusia, misalnya: Pantai Timur
Sumatera, Pantai Utara Jawa, Dataran Tinggi
Bandung, dan sebagainya.
Secara umum, konsep wilayah dapat ditinjau dari beberapa
aspek. Dalam ilmu geografi, wilayah dapat dibedakan
menjadi dua macam yaitu wilayah formal (formal region)
dan wilayah fungsional (functional region).
 Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan pembelajaran
berlangsung),
materi dari buku paket atau buku-buku penunjang lain, dari
internet/materi yang berhubungan dengan
 Konsep Wilayah
 Mendengar
pemberian materi oleh guru yang berkaitan dengan
 Konsep Wilayah
 Menyimak,
penjelasan pengantar kegiatan/materi secara garis besar/global
tentang materi pelajaran mengenai :
 Konsep Wilayah
untuk melatih kesungguhan, ketelitian, mencari informasi.
Mengorganisasikan
peserta didik
Menanya
Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk
mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan
dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab melalui kegiatan
belajar, contohnya :
 Mengajukan pertanyaan tentang :
 Konsep Wilayah
yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan
untuk mendapatkan informasi tambahan tentang apa yang
diamati (dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan
yang bersifat hipotetik) untuk mengembangkan kreativitas, rasa
1. Pertemuan Ke-1 ( 4 x 45 menit ) Waktu
ingin tahu, kemampuan merumuskan pertanyaan untuk
membentuk pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan
belajar sepanjang hayat. Misalnya :
 Apa yang dimaksud dengan wilayah formal dan wilayah
fungsional?
Membimbing
penyelidikan individu
dan kelompok
Mengumpulkan informasi
Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk
menjawab pertanyan yang telah diidentifikasi melalui kegiatan:
 Mengamati obyek/kejadian,
 Membaca sumber lain selain buku teks,
mengunjungi laboratorium komputer perpustakaan sekolah
untuk mencari dan membaca artikel tentang
 Konsep Wilayah
 Mengumpulkan informasi
Mengumpulkan data/informasi melalui diskusi kelompok atau
kegiatan lain guna menemukan solusimasalah terkait materi
pokok yaitu
 Konsep Wilayah
 Aktivitas
 Peserta didik diminta untuk bertanya mengenai Konsep
Wilayah pada kegiatan menanya
 Peserta didik diminta untuk mengamati Konsep Wilayah
pada kegiatan mengamati
 Mempraktikan
 Mendiskusikan
 Saling tukar informasi tentang :
 Konsep Wilayah
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok
lainnya sehingga diperoleh sebuah pengetahuan baru yang dapat
dijadikan sebagai bahan diskusi kelompok kemudian, dengan
menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan
cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan,
menghargai pendapat orang lain, kemampuan berkomunikasi,
menerapkan kemampuan mengumpulkan informasi melalui
berbagai cara yang dipelajari, mengembangkan kebiasaan
belajar dan belajar sepanjang hayat.
Mengembangkan dan
menyajikan hasil
karya
Mengkomunikasikan
Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan
 Menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan berdasarkan
hasil analisis secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk
mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan
berpikir sistematis, mengungkapkan pendapat dengan sopan
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal
tentang :
 Konsep Wilayah
 Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan dan
ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan
 Bertanya atas presentasi yang dilakukan dan peserta didik lain
diberi kesempatan untuk menjawabnya.
 Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan berupa : Laporan
hasil pengamatan secara tertulis tentang
 Konsep Wilayah
 Menjawab pertanyaan yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau lembar kerja yang telah disediakan.
 Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru
melemparkan beberapa pertanyaan kepada siswa.
 Menyelesaikan uji kompetensi yang terdapat pada buku
pegangan peserta didik atau pada lembar lerja yang telah
disediakan secara individu untuk mengecek penguasaan siswa
1. Pertemuan Ke-1 ( 4 x 45 menit ) Waktu
terhadap materi pelajaran
Menganalisa &
mengevaluasi proses
pemecahan masalah
Mengasosiasikan
Peserta didik menganalisa masukan, tanggapan dan koreksi dari
guru terkait pembelajaran tentang: ……
 Mengolah informasi yang sudah dikumpulkan dari hasil
kegiatan/pertemuan sebelumnya maupun hasil dari kegiatan
mengamati dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang
berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan pada
lembar kerja.
 Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai
 Konsep Wilayah
 Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan
informasi yang bersifat mencari solusi dari berbagai sumber
yang memiliki pendapat yang berbeda sampai kepada yang
bertentangan untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin,
taat aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan
kemampuan berpikir induktif serta deduktif dalam
membuktikan :
 Konsep Wilayah
Catatan :
Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran
yang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi
masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)
Kegiatan Penutup
Peserta didik :
 Membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang muncul
dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
 Melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan.
Guru :
 Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa. Peserta didik yang
selesai mengerjakan projek dengan benar diberi paraf serta diberi nomor urut peringkat,
untuk penilaian projek.
 Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang
baik
 Merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk tugas kelompok/ perseorangan (jika
diperlukan).
 Mengagendakan pekerjaan rumah.
 Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
15
menit
2. Pertemuan Ke-2 ( 4 x 45 menit ) Waktu
Kegiatan Pendahuluan
Guru :
Orientasi
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai
pembelajaran
 Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.
Apersepsi
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan
pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya,
 Konsep Wilayah
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan
dilakukan.
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari.
 Apabila materi/tema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh ini
dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat menjelaskan tentang:
 Pewilayahan Secara Formal Dan Fungsional
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
15
menit
2. Pertemuan Ke-2 ( 4 x 45 menit ) Waktu
 Mengajukan pertanyaan.
Pemberian Acuan
 Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.
 Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada
pertemuan yang berlangsung
 Pembagian kelompok belajar
 Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-
langkah pembelajaran.
Kegiatan Inti
Sintak
Model
Pembelajaran
Kegiatan Pembelajaran
Orientasi peserta
didik kepada
masalah
Mengamati
Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan
perhatian pada topik
 Pewilayahan Secara Formal Dan Fungsional
dengan cara :
 Melihat (tanpa atau dengan alat)
Menayangkan gambar/foto/tabel berikut ini
 Mengamati
lembar kerja, pemberian contoh-contoh materi/soal untuk dapat
dikembangkan peserta didik, dari media interaktif, dsb yang
berhubungan dengan
 Pewilayahan Secara Formal Dan Fungsional
pewilayahan secara formal
Pewilayahan secara formal didasarkan pada gejala atau
objek yang ada di tempat tersebut atau pewilayahan
berdasarkan administrasi pemerintahan.
contoh pewilayahan secara formal.
 Daerah pegunungan
 Lahan pertanian
 Lahan kehutanan
 Perkotaan
 Benua Australia
pewilayahan fungsional (nodal)
Pewilayahan secara fungsional didasarkan pada fungsi, asal
usul, dan perkembangannya
contoh pewilayahan secara fungsional.
 Wilayah konservasi
 Kota satelit
 Zone penyangga
150
menit
2. Pertemuan Ke-2 ( 4 x 45 menit ) Waktu
 Wilayah resapan
 Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan pembelajaran
berlangsung),
materi dari buku paket atau buku-buku penunjang lain, dari
internet/materi yang berhubungan dengan
 Pewilayahan Secara Formal Dan Fungsional
 Mendengar
pemberian materi oleh guru yang berkaitan dengan
 Pewilayahan Secara Formal Dan Fungsional
 Menyimak,
penjelasan pengantar kegiatan/materi secara garis besar/global
tentang materi pelajaran mengenai :
 Pewilayahan Secara Formal Dan Fungsional
untuk melatih kesungguhan, ketelitian, mencari informasi.
Mengorganisasikan
peserta didik
Menanya
Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk
mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan
dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab melalui kegiatan
belajar, contohnya :
 Mengajukan pertanyaan tentang :
 Pewilayahan Secara Formal Dan Fungsional
yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk
mendapatkan informasi tambahan tentang apa yang diamati
(dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang
bersifat hipotetik) untuk mengembangkan kreativitas, rasa ingin
tahu, kemampuan merumuskan pertanyaan untuk membentuk
pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar
sepanjang hayat. Misalnya :

Membimbing
penyelidikan
individu dan
kelompok
Mengumpulkan informasi
Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab
pertanyan yang telah diidentifikasi melalui kegiatan:
 Mengamati obyek/kejadian,
 Membaca sumber lain selain buku teks,
mengunjungi laboratorium komputer perpustakaan sekolah untuk
mencari dan membaca artikel tentang
 Pewilayahan Secara Formal Dan Fungsional
 Mengumpulkan informasi
Mengumpulkan data/informasi melalui diskusi kelompok atau
kegiatan lain guna menemukan solusimasalah terkait materi
pokok yaitu
 Pewilayahan Secara Formal Dan Fungsional
 Aktivitas
 Peserta didik dimina untuk mengamati Pewilayahan Secara
Formal Dan Fungsional pada kegiatan mengamati
 Mempraktikan
 Mendiskusikan
 Saling tukar informasi tentang :
 Pewilayahan Secara Formal Dan Fungsional
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya
sehingga diperoleh sebuah pengetahuan baru yang dapat
dijadikan sebagai bahan diskusi kelompok kemudian, dengan
menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan
cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan,
menghargai pendapat orang lain, kemampuan berkomunikasi,
menerapkan kemampuan mengumpulkan informasi melalui
berbagai cara yang dipelajari, mengembangkan kebiasaan belajar
dan belajar sepanjang hayat.
Mengembangkan
dan menyajikan
Mengkomunikasikan
Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan
2. Pertemuan Ke-2 ( 4 x 45 menit ) Waktu
hasil karya  Menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan berdasarkan
hasil analisis secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk
mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan
berpikir sistematis, mengungkapkan pendapat dengan sopan
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal
tentang :
 Pewilayahan Secara Formal Dan Fungsional
 Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan dan
ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan
 Bertanya atas presentasi yang dilakukan dan peserta didik lain
diberi kesempatan untuk menjawabnya.
 Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan berupa : Laporan
hasil pengamatan secara tertulis tentang
 Pewilayahan Secara Formal Dan Fungsional
 Menjawab pertanyaan yang terdapat pada buku pegangan peserta
didik atau lembar kerja yang telah disediakan.
 Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru
melemparkan beberapa pertanyaan kepada siswa.
 Menyelesaikan uji kompetensi yang terdapat pada buku
pegangan peserta didik atau pada lembar lerja yang telah
disediakan secara individu untuk mengecek penguasaan siswa
terhadap materi pelajaran
Menganalisa &
mengevaluasi proses
pemecahan masalah
Mengasosiasikan
Peserta didik menganalisa masukan, tanggapan dan koreksi dari guru
terkait pembelajaran tentang: ……
 Mengolah informasi yang sudah dikumpulkan dari hasil
kegiatan/pertemuan sebelumnya maupun hasil dari kegiatan
mengamati dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang
berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan pada lembar
kerja.
 Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai
 Pewilayahan Secara Formal Dan Fungsional
 Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan
informasi yang bersifat mencari solusi dari berbagai sumber yang
memiliki pendapat yang berbeda sampai kepada yang
bertentangan untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin,
taat aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan
kemampuan berpikir induktif serta deduktif dalam membuktikan
:
 Pewilayahan Secara Formal Dan Fungsional
Catatan :
Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran
yang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi
masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)
Kegiatan Penutup
Peserta didik :
 Membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang muncul
dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
 Melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan.
Guru :
 Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa. Peserta didik yang
selesai mengerjakan projek dengan benar diberi paraf serta diberi nomor urut peringkat,
untuk penilaian projek.
 Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang
baik
 Merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk tugas kelompok/ perseorangan (jika
diperlukan).
 Mengagendakan pekerjaan rumah.
 Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
15
menit
3. Pertemuan Ke-3 ( 4 x 45 menit ) Waktu
Kegiatan Pendahuluan
Guru :
Orientasi
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai
pembelajaran
 Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.
Apersepsi
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan
pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya,
 Pewilayahan Secara Formal Dan Fungsional
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan
dilakukan.
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari.
 Apabila materi/tema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh ini
dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat menjelaskan tentang:
 Pewilayahan Berdasarkan Fenomena Geografis
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
 Mengajukan pertanyaan.
Pemberian Acuan
 Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.
 Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada
pertemuan yang berlangsung
 Pembagian kelompok belajar
 Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-
langkah pembelajaran.
15
menit
Kegiatan Inti
Sintak
Model Pembelajaran
Kegiatan Pembelajaran
Orientasi peserta didik
kepada masalah
Mengamati
Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan
perhatian pada topik
 Pewilayahan Berdasarkan Fenomena Geografis
dengan cara :
 Melihat (tanpa atau dengan alat)
Menayangkan gambar/foto/tabel berikut ini
 Mengamati
lembar kerja, pemberian contoh-contoh materi/soal untuk
dapat dikembangkan peserta didik, dari media interaktif, dsb
yang berhubungan dengan
 Pewilayahan Berdasarkan Fenomena Geografis
Pewilayahan suatu tempat dapat dilakukan secara formal
maupun fungsional. Hal ini bergantung pada kesepakatan
atau tujuan yang akan digunakan dalam klasifikasi
pewilayahan tersebut. Pewilayahan berdasarkan fenomena
geografis adalah pewilayahan yang didasarkan pada
gejala atau objek geografi misalnya berdasarkan atmosfer,
litosfer, hidrosfer, biosfer, dan antroposfer.
Pewilayahan berdasarkan fenomena atmosfer
 Pewilayahan iklim berdasarkan posisi matahari
 Pewilayahan iklim berdasarkan ketinggian tempat
Pewilayahan berdasarkan fenomena litosfer
 Pewilayahan berdasarkan fenomena batuan
 Pewilayahan berdasarkan fenomena kemiringan
lereng
 Pewilayahan berdasarkan fenomena tanah
Pewilayahan berdasarkan fenomena hidrosfer
150
menit
3. Pertemuan Ke-3 ( 4 x 45 menit ) Waktu
 Pewilayahan berdasarkan fenomena air permukaan
 Pewilayahan berdasarkan fenomena density air
 Pewilayahan berdasarkan fenomena kedalaman air
tanah
Pewilayahan berdasarkan fenomena biosfer
 Pewilayahan berdasarkan fenomena vegetasi
 Pewilayahan berdasarkan fenomena fauna
Pewilayahan berdasarkan fenomena antroposfer
 Pewilayahan berdasarkan fenomena administratif
 Pewilayahan berdasarkan fenomena kependudukan
 Pewilayahan berdasarkan fenomena teknologi
 Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan
pembelajaran berlangsung),
materi dari buku paket atau buku-buku penunjang lain, dari
internet/materi yang berhubungan dengan
 Pewilayahan Berdasarkan Fenomena Geografis
 Mendengar
pemberian materi oleh guru yang berkaitan dengan
 Pewilayahan Berdasarkan Fenomena Geografis
 Menyimak,
penjelasan pengantar kegiatan/materi secara garis besar/global
tentang materi pelajaran mengenai :
 Pewilayahan Berdasarkan Fenomena Geografis
untuk melatih kesungguhan, ketelitian, mencari informasi.
Mengorganisasikan
peserta didik
Menanya
Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk
mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan
dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab melalui kegiatan
belajar, contohnya :
 Mengajukan pertanyaan tentang :
 Pewilayahan Berdasarkan Fenomena Geografis
yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan
untuk mendapatkan informasi tambahan tentang apa yang
diamati (dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan
yang bersifat hipotetik) untuk mengembangkan kreativitas,
rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan pertanyaan untuk
membentuk pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan
belajar sepanjang hayat. Misalnya :
 ?
Membimbing
penyelidikan individu
dan kelompok
Mengumpulkan informasi
Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk
menjawab pertanyan yang telah diidentifikasi melalui kegiatan:
 Mengamati obyek/kejadian,
 Membaca sumber lain selain buku teks,
mengunjungi laboratorium komputer perpustakaan sekolah
untuk mencari dan membaca artikel tentang
 Pewilayahan Berdasarkan Fenomena Geografis
 Mengumpulkan informasi
Mengumpulkan data/informasi melalui diskusi kelompok atau
kegiatan lain guna menemukan solusimasalah terkait materi
pokok yaitu
 Pewilayahan Berdasarkan Fenomena Geografis
 Aktivitas
 Peserta didik diminta untuk mengerjakan beberapa contoh
soal yang sudah disajikan oleh guru
 Mempraktikan
 Mendiskusikan
 Saling tukar informasi tentang :
 Pewilayahan Berdasarkan Fenomena Geografis
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok
3. Pertemuan Ke-3 ( 4 x 45 menit ) Waktu
lainnya sehingga diperoleh sebuah pengetahuan baru yang
dapat dijadikan sebagai bahan diskusi kelompok kemudian,
dengan menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada buku
pegangan peserta didik atau pada lembar kerja yang
disediakan dengan cermat untuk mengembangkan sikap teliti,
jujur, sopan, menghargai pendapat orang lain, kemampuan
berkomunikasi, menerapkan kemampuan mengumpulkan
informasi melalui berbagai cara yang dipelajari,
mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang
hayat.
Mengembangkan dan
menyajikan hasil karya
Mengkomunikasikan
Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan
 Menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan berdasarkan
hasil analisis secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk
mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan
berpikir sistematis, mengungkapkan pendapat dengan sopan
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal
tentang :
 Pewilayahan Berdasarkan Fenomena Geografis
 Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan dan
ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan
 Bertanya atas presentasi yang dilakukan dan peserta didik lain
diberi kesempatan untuk menjawabnya.
 Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul
dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan berupa :
Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang
 Pewilayahan Berdasarkan Fenomena Geografis
 Menjawab pertanyaan yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau lembar kerja yang telah disediakan.
 Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru
melemparkan beberapa pertanyaan kepada siswa.
 Menyelesaikan uji kompetensi yang terdapat pada buku
pegangan peserta didik atau pada lembar lerja yang telah
disediakan secara individu untuk mengecek penguasaan siswa
terhadap materi pelajaran
Menganalisa &
mengevaluasi proses
pemecahan masalah
Mengasosiasikan
Peserta didik menganalisa masukan, tanggapan dan koreksi dari
guru terkait pembelajaran tentang: ……
 Mengolah informasi yang sudah dikumpulkan dari hasil
kegiatan/pertemuan sebelumnya maupun hasil dari kegiatan
mengamati dan kegiatan mengumpulkan informasi yang
sedang berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan
pada lembar kerja.
 Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai
 Pewilayahan Berdasarkan Fenomena Geografis
 Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada
pengolahan informasi yang bersifat mencari solusi dari
berbagai sumber yang memiliki pendapat yang berbeda
sampai kepada yang bertentangan untuk mengembangkan
sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan, kerja keras, kemampuan
menerapkan prosedur dan kemampuan berpikir induktif serta
deduktif dalam membuktikan :
 Pewilayahan Berdasarkan Fenomena Geografis
Catatan :
Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran
yang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi
masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)
Kegiatan Penutup
Peserta didik :
 Membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang muncul
dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
15
menit
3. Pertemuan Ke-3 ( 4 x 45 menit ) Waktu
 Melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan.
Guru :
 Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa. Peserta didik yang
selesai mengerjakan projek dengan benar diberi paraf serta diberi nomor urut peringkat,
untuk penilaian projek.
 Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang
baik
 Merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk tugas kelompok/ perseorangan (jika
diperlukan).
 Mengagendakan pekerjaan rumah.
 Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
4. Pertemuan Ke-4 ( 4 x 45 menit ) Waktu
Kegiatan Pendahuluan
Guru :
Orientasi
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai
pembelajaran
 Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.
Apersepsi
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan
pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya,
 Pewilayahan Berdasarkan Fenomena Geografis
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan
dilakukan.
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari.
 Apabila materi/tema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh ini
dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat menjelaskan tentang:
 Pusat-Pusat Pertumbuhan
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
 Mengajukan pertanyaan.
Pemberian Acuan
 Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.
 Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada
pertemuan yang berlangsung
 Pembagian kelompok belajar
 Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-
langkah pembelajaran.
15
menit
Kegiatan Inti
Sintak
Model Pembelajaran
Kegiatan Pembelajaran
Orientasi peserta didik
kepada masalah
Mengamati
Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan
perhatian pada topik
 Pusat-Pusat Pertumbuhan
dengan cara :
 Melihat (tanpa atau dengan alat)
Menayangkan gambar/foto/tabel berikut ini
 Mengamati
lembar kerja, pemberian contoh-contoh materi/soal untuk
dapat dikembangkan peserta didik, dari media interaktif, dsb
yang berhubungan dengan
 Pusat-Pusat Pertumbuhan
Pusat pertumbuhan adalah suatu wilayah yang
perkembangannya sangat pesat dan menjadi pusat
pembangunan yang dapat mempengaruhi perkembangan
daerah-daerah di sekitarnya.
150
menit
4. Pertemuan Ke-4 ( 4 x 45 menit ) Waktu
Suatu wilayah dapat menjadi pusat pertumbuhan wilayah,
apabila wilayah tersebut mempunyai berbagai aktivitas
yang mampu mempengaruhi daerah sekitarnya
 Teori Tempat yang Sentral (Central Place Theory)
Teori ini dikemukakan oleh Walter Cristaller pada tahun
1933. Menurut teori ini ada tiga pertanyaan yang harus
dijawab tentang kota atau wilayah, yaitu pertama, apakah
yang menentukan banyaknya kota; kedua apakah yang
menentukan besarnya kota; dan ketiga, apakah yang
menentukan persebaran kota.
 Teori kutub pertumbuhan
Teori Kutub Pertumbuhan (Growth Poles Theory) disebut
juga sebagai teori pusat pertumbuhan (Growth Centres
Theory). Teori ini dikemukakan oleh Perroux pada tahun
1955. Dalam teori ini dinyatakan bahwa pembangunan
kota atau wilayah di manapun adanya bukanlah
merupakan suatu proses yang terjadi secara serentak,
tetapi mucul di tempat-tempat tertentu dengna kecepatan
dan intensitas yang berbeda-beda
 Potensi daerah setempat
Teori pusat pertumbuhan lainnya juga dikenal “Potential
Model”. Konsepnya adalah bahwa setiap daerah memiliki
potensi untuk dikembangkan, baik alam maupun
manusianya
 Konsep agropolitan
Konsep pusat pertumbuhan lainnya adalah yang
diperkenalkan oleh Friedman (1975). Menurut konsep ini,
perlunya mengusahakan pedesaan untuk lebih terbuka
dalam pembangunan sehingga diharapkan terjadi
beberapa “kota” di pedesaan atau di daerah pertanian
(agropolis)
 Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan
pembelajaran berlangsung),
materi dari buku paket atau buku-buku penunjang lain, dari
internet/materi yang berhubungan dengan
 Pusat-Pusat Pertumbuhan
 Mendengar
pemberian materi oleh guru yang berkaitan dengan
 Pusat-Pusat Pertumbuhan
 Menyimak,
penjelasan pengantar kegiatan/materi secara garis
besar/global tentang materi pelajaran mengenai :
 Pusat-Pusat Pertumbuhan
untuk melatih kesungguhan, ketelitian, mencari informasi.
Mengorganisasikan
peserta didik
Menanya
Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk
mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan
dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab melalui kegiatan
belajar, contohnya :
 Mengajukan pertanyaan tentang :
 Pusat-Pusat Pertumbuhan
yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan
untuk mendapatkan informasi tambahan tentang apa yang
diamati (dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke
pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk mengembangkan
kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan
pertanyaan untuk membentuk pikiran kritis yang perlu untuk
hidup cerdas dan belajar sepanjang hayat. Misalnya :
 ?
Membimbing
penyelidikan individu
Mengumpulkan informasi
Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk
4. Pertemuan Ke-4 ( 4 x 45 menit ) Waktu
dan kelompok menjawab pertanyan yang telah diidentifikasi melalui kegiatan:
 Mengamati obyek/kejadian,
 Membaca sumber lain selain buku teks,
mengunjungi laboratorium komputer perpustakaan sekolah
untuk mencari dan membaca artikel tentang
 Pusat-Pusat Pertumbuhan
 Mengumpulkan informasi
Mengumpulkan data/informasi melalui diskusi kelompok atau
kegiatan lain guna menemukan solusimasalah terkait materi
pokok yaitu
 Pusat-Pusat Pertumbuhan
 Aktivitas
 Mempraktikan
 Mendiskusikan
 Saling tukar informasi tentang :
 Pusat-Pusat Pertumbuhan
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok
lainnya sehingga diperoleh sebuah pengetahuan baru yang
dapat dijadikan sebagai bahan diskusi kelompok kemudian,
dengan menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada buku
pegangan peserta didik atau pada lembar kerja yang
disediakan dengan cermat untuk mengembangkan sikap teliti,
jujur, sopan, menghargai pendapat orang lain, kemampuan
berkomunikasi, menerapkan kemampuan mengumpulkan
informasi melalui berbagai cara yang dipelajari,
mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang
hayat.
Mengembangkan dan
menyajikan hasil karya
Mengkomunikasikan
Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan
 Menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan berdasarkan
hasil analisis secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk
mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan
berpikir sistematis, mengungkapkan pendapat dengan sopan
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal
tentang :
 Pusat-Pusat Pertumbuhan
 Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan
dan ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan
 Bertanya atas presentasi yang dilakukan dan peserta didik lain
diberi kesempatan untuk menjawabnya.
 Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul
dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan berupa :
Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang
 Pusat-Pusat Pertumbuhan
 Menjawab pertanyaan yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau lembar kerja yang telah disediakan.
 Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru
melemparkan beberapa pertanyaan kepada siswa.
 Menyelesaikan uji kompetensi yang terdapat pada buku
pegangan peserta didik atau pada lembar lerja yang telah
disediakan secara individu untuk mengecek penguasaan siswa
terhadap materi pelajaran
Menganalisa &
mengevaluasi proses
pemecahan masalah
Mengasosiasikan
Peserta didik menganalisa masukan, tanggapan dan koreksi dari
guru terkait pembelajaran tentang: ……
 Mengolah informasi yang sudah dikumpulkan dari hasil
kegiatan/pertemuan sebelumnya maupun hasil dari kegiatan
mengamati dan kegiatan mengumpulkan informasi yang
sedang berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan
pada lembar kerja.
 Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai
4. Pertemuan Ke-4 ( 4 x 45 menit ) Waktu
 Pusat-Pusat Pertumbuhan
 Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada
pengolahan informasi yang bersifat mencari solusi dari
berbagai sumber yang memiliki pendapat yang berbeda
sampai kepada yang bertentangan untuk mengembangkan
sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan, kerja keras,
kemampuan menerapkan prosedur dan kemampuan berpikir
induktif serta deduktif dalam membuktikan :
 Pusat-Pusat Pertumbuhan
Catatan :
Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran
yang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi
masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)
Kegiatan Penutup
Peserta didik :
 Membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang muncul
dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
 Melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan.
Guru :
 Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa. Peserta didik yang
selesai mengerjakan projek dengan benar diberi paraf serta diberi nomor urut peringkat,
untuk penilaian projek.
 Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang
baik
 Merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk tugas kelompok/ perseorangan (jika
diperlukan).
 Mengagendakan pekerjaan rumah.
 Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
15
menit
5. Pertemuan Ke-5 ( 4 x 45 menit ) Waktu
Kegiatan Pendahuluan
Guru :
Orientasi
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai
pembelajaran
 Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.
Apersepsi
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan
pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya,
 Pusat-Pusat Pertumbuhan
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan
dilakukan.
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari.
 Apabila materi/tema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh ini
dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat menjelaskan tentang:
 Pusat-Pusat Pertumbuhan Di Indonesia
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
 Mengajukan pertanyaan.
Pemberian Acuan
 Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.
 Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada
pertemuan yang berlangsung
 Pembagian kelompok belajar
 Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-
langkah pembelajaran.
15
menit
Kegiatan Inti
Sintak Kegiatan Pembelajaran
150
menit
5. Pertemuan Ke-5 ( 4 x 45 menit ) Waktu
Model
Pembelajaran
Orientasi peserta
didik kepada
masalah
Mengamati
Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan
perhatian pada topik
 Pusat-Pusat Pertumbuhan Di Indonesia
dengan cara :
 Melihat (tanpa atau dengan alat)
Menayangkan gambar/foto/tabel berikut ini
 Mengamati
lembar kerja, pemberian contoh-contoh materi/soal untuk dapat
dikembangkan peserta didik, dari media interaktif, dsb yang
berhubungan dengan
 Pusat-Pusat Pertumbuhan Di Indonesia
Wilayas pembangunan utama di Indonesia dibagi menjadi
empat region utama yaitu:
1. Wilayah Pembangunan Utama A, dengan pusat
pertumbuhan utama Kota Medan terdiri atas:
a. Wilayah Pembangunan I, meliputi daerah-daerah
Aceh dan Sumatera Utara.
b. Wilayah Pembangunan II, meliputi daerah-daerah di
Sumatera Barat dan Riau, dengan pusatnya di
Pakanbaru.
2. Wilayah Pembangunan Utama B, dengan pusat
pertumbuhan utama Jakarta. Wilayah ini terdiri atas:
a. Wilayah Pembangunan III, meliputi daerah-daerah
Jambi, Sumsel dan Bengkulu, dengan pusatnya di
Palembang.
b. Wilayah Pembangunan IV, meliputi daerah-daerah
Lampung, Jakarta, Jawa Barat, Jawa tengah, dan DI
Yogyakarta yang pusatnya di Jakarta.
c. Wilayah Pembangunan VI, meliputi daerah-daerah
di Kalimantan Barat, yang pusatnya di Pontianak.
3. Wilayah Pembangunan Utama C, dengan pusat
pertumbuhan utama Surabaya, wilayah ini terdiri atas:
a. Wilayah Pembangunan V, meliputi daerah-daerah di
Jawa Timur, dan Bali yang pusatnya di Surabaya.
b. Wilayah Pembangunan VII, meliputi daerah-daerah
di Kalimantan Tengah, Kalimantan Timur dan
Kalimantan Selatan yang pusatnya di Balikpapan
dan Samarinda.
4. Wilayah Pembangunan Utama D, dengan pusat
pertumbuhan utama Ujung Pandang atau Makasar,
wilayah ini terdiri atas:
a. Wilayah Pembangunan VIII, meliputi daerah-daerah
di Nusa Tenggara Barat, Nusa Tenggara Timur,
Sulawesi Selatan, Sulawesi Tenggara, yang pusatnya
di Makasar
b. Wilayah Pembangunan IX, meliputi daerah-daerah
5. Pertemuan Ke-5 ( 4 x 45 menit ) Waktu
Sulawesi Utara, Sulawesi Tengah, yang pusatnya di
Menado.
c. Wilayah Pembangunan X, meliputi daerah-daerah di
Maluku (termasuk Maluku Utara dan Irian Jaya
(Papua) yang pusatnya di Kota Sorong.
 Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan pembelajaran
berlangsung),
materi dari buku paket atau buku-buku penunjang lain, dari
internet/materi yang berhubungan dengan
 Pusat-Pusat Pertumbuhan Di Indonesia
 Mendengar
pemberian materi oleh guru yang berkaitan dengan
 Pusat-Pusat Pertumbuhan Di Indonesia
 Menyimak,
penjelasan pengantar kegiatan/materi secara garis besar/global
tentang materi pelajaran mengenai :
 Pusat-Pusat Pertumbuhan Di Indonesia
untuk melatih kesungguhan, ketelitian, mencari informasi.
Mengorganisasikan
peserta didik
Menanya
Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk
mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan
dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab melalui kegiatan
belajar, contohnya :
 Mengajukan pertanyaan tentang :
 Pusat-Pusat Pertumbuhan Di Indonesia
yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan
untuk mendapatkan informasi tambahan tentang apa yang
diamati (dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan
yang bersifat hipotetik) untuk mengembangkan kreativitas, rasa
ingin tahu, kemampuan merumuskan pertanyaan untuk
membentuk pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan
belajar sepanjang hayat. Misalnya :
 ?
Membimbing
penyelidikan
individu dan
kelompok
Mengumpulkan informasi
Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk
menjawab pertanyan yang telah diidentifikasi melalui kegiatan:
 Mengamati obyek/kejadian,
 Membaca sumber lain selain buku teks,
mengunjungi laboratorium komputer perpustakaan sekolah untuk
mencari dan membaca artikel tentang
 Pusat-Pusat Pertumbuhan Di Indonesia
 Mengumpulkan informasi
Mengumpulkan data/informasi melalui diskusi kelompok atau
kegiatan lain guna menemukan solusimasalah terkait materi
pokok yaitu
 Pusat-Pusat Pertumbuhan Di Indonesia
 Aktivitas
 Peserta didik diminta untuk mengamati Pusat-Pusat
Pertumbuhan Di Indonesia pada kegiatan mengamati
 Peserta didik diminta untuk mengerjakan beberapa contoh
soal yang telah disajikan oleh guru
 Mempraktikan
 Mendiskusikan
 Saling tukar informasi tentang :
 Pusat-Pusat Pertumbuhan Di Indonesia
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya
sehingga diperoleh sebuah pengetahuan baru yang dapat
dijadikan sebagai bahan diskusi kelompok kemudian, dengan
menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan
cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan,
5. Pertemuan Ke-5 ( 4 x 45 menit ) Waktu
menghargai pendapat orang lain, kemampuan berkomunikasi,
menerapkan kemampuan mengumpulkan informasi melalui
berbagai cara yang dipelajari, mengembangkan kebiasaan belajar
dan belajar sepanjang hayat.
Mengembangkan
dan menyajikan
hasil karya
Mengkomunikasikan
Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan
 Menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan berdasarkan
hasil analisis secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk
mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan
berpikir sistematis, mengungkapkan pendapat dengan sopan
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal
tentang :
 Pusat-Pusat Pertumbuhan Di Indonesia
 Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan dan
ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan
 Bertanya atas presentasi yang dilakukan dan peserta didik lain
diberi kesempatan untuk menjawabnya.
 Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan berupa : Laporan
hasil pengamatan secara tertulis tentang
 Pusat-Pusat Pertumbuhan Di Indonesia
 Menjawab pertanyaan yang terdapat pada buku pegangan peserta
didik atau lembar kerja yang telah disediakan.
 Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru
melemparkan beberapa pertanyaan kepada siswa.
 Menyelesaikan uji kompetensi yang terdapat pada buku
pegangan peserta didik atau pada lembar lerja yang telah
disediakan secara individu untuk mengecek penguasaan siswa
terhadap materi pelajaran
Menganalisa &
mengevaluasi proses
pemecahan masalah
Mengasosiasikan
Peserta didik menganalisa masukan, tanggapan dan koreksi dari guru
terkait pembelajaran tentang: ……
 Mengolah informasi yang sudah dikumpulkan dari hasil
kegiatan/pertemuan sebelumnya maupun hasil dari kegiatan
mengamati dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang
berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan pada lembar
kerja.
 Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai
 Pusat-Pusat Pertumbuhan Di Indonesia
 Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan
informasi yang bersifat mencari solusi dari berbagai sumber
yang memiliki pendapat yang berbeda sampai kepada yang
bertentangan untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin,
taat aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan
kemampuan berpikir induktif serta deduktif dalam membuktikan
:
 Pusat-Pusat Pertumbuhan Di Indonesia
Catatan :
Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran
yang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi
masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)
Kegiatan Penutup
Peserta didik :
 Membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang muncul
dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
 Melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan.
Guru :
 Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa. Peserta didik yang
selesai mengerjakan projek dengan benar diberi paraf serta diberi nomor urut peringkat,
untuk penilaian projek.
15
menit
5. Pertemuan Ke-5 ( 4 x 45 menit ) Waktu
 Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang
baik
 Merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk tugas kelompok/ perseorangan (jika
diperlukan).
 Mengagendakan pekerjaan rumah.
 Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
6. Pertemuan Ke-6 ( 4 x 45 menit ) Waktu
Kegiatan Pendahuluan
Guru :
Orientasi
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai
pembelajaran
 Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.
Apersepsi
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan
pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya,
 Pusat-Pusat Pertumbuhan Di Indonesia
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan
dilakukan.
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari.
 Apabila materi/tema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh ini
dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat menjelaskan tentang:
 Perencanaan Tata Ruang wilayah
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
 Mengajukan pertanyaan.
Pemberian Acuan
 Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.
 Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada
pertemuan yang berlangsung
 Pembagian kelompok belajar
 Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-
langkah pembelajaran.
15
menit
Kegiatan Inti
Sintak
Model Pembelajaran
Kegiatan Pembelajaran
Orientasi peserta didik
kepada masalah
Mengamati
Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan
perhatian pada topik
 Perencanaan Tata Ruang wilayah
dengan cara :
 Melihat (tanpa atau dengan alat)
Menayangkan gambar/foto/tabel berikut ini
 Mengamati
lembar kerja, pemberian contoh-contoh materi/soal untuk dapat
dikembangkan peserta didik, dari media interaktif, dsb yang
berhubungan dengan
 Perencanaan Tata Ruang wilayah
Dilakukan pemahaman karakteristik wilayah melalui
studi kompilasi data, kemudian dilakukan kegiatan
analisis data dan selanjutnya menyusun rumusan
rencana disertai penyajian peta-peta dengan cara :
a. Kegiatan Pemahaman Karakteristik Wilayah Data
Geografi yang diperlukan meliputi
1. Karakteristik ekonomi wilayah
2. Karakteristik kependudukan/demografi
3. Data sosial kemasyarakatan
150
menit
6. Pertemuan Ke-6 ( 4 x 45 menit ) Waktu
4. Karakteristik sumberdaya alam
5. Sumberdaya buatan
b. Kegiatan analisis wilayah (analisis data)
1. Analisis sistem perwilayahan
2. Analisis sosial kemasyarakatan
3. Analisis geografi
4. Analisis ekonomi
5. Analisis fisik/daya dukung lingkungan
6. Analisis kondisi sarana dan prasarana
7. Analisis struktur dan pola masyarakat
8. Analisis potensi dan sumberdaya alam, buatan
manusia
c. Perumusan Rencana Tata Ruang Wiayah
1. Perumusan arahan pemanfaatan ruang dan
masalah pembangunan
2. Perumusan konsep dan strategi pengembangan
wilayah
3. Penjabaran konsep dan strategi pengembangan
tata ruang wilayah
 Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan pembelajaran
berlangsung),
materi dari buku paket atau buku-buku penunjang lain, dari
internet/materi yang berhubungan dengan
 Perencanaan Tata Ruang wilayah
 Mendengar
pemberian materi oleh guru yang berkaitan dengan
 Perencanaan Tata Ruang wilayah
 Menyimak,
penjelasan pengantar kegiatan/materi secara garis besar/global
tentang materi pelajaran mengenai :
 Perencanaan Tata Ruang wilayah
untuk melatih kesungguhan, ketelitian, mencari informasi.
Mengorganisasikan
peserta didik
Menanya
Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk
mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan
dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab melalui kegiatan
belajar, contohnya :
 Mengajukan pertanyaan tentang :
 Perencanaan Tata Ruang wilayah
yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan
untuk mendapatkan informasi tambahan tentang apa yang
diamati (dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan
yang bersifat hipotetik) untuk mengembangkan kreativitas, rasa
ingin tahu, kemampuan merumuskan pertanyaan untuk
membentuk pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan
belajar sepanjang hayat. Misalnya :
 ?
Membimbing
penyelidikan individu
dan kelompok
Mengumpulkan informasi
Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk
menjawab pertanyan yang telah diidentifikasi melalui kegiatan:
 Mengamati obyek/kejadian,
 Membaca sumber lain selain buku teks,
mengunjungi laboratorium komputer perpustakaan sekolah
untuk mencari dan membaca artikel tentang
 Perencanaan Tata Ruang wilayah
 Mengumpulkan informasi
Mengumpulkan data/informasi melalui diskusi kelompok atau
kegiatan lain guna menemukan solusimasalah terkait materi
pokok yaitu
6. Pertemuan Ke-6 ( 4 x 45 menit ) Waktu
 Perencanaan Tata Ruang wilayah
 Aktivitas
 Peserta didik diminta untuk membuat peta pengelompokan
penggunaan lahan di wilayah kabupaten/kota/provinsi
berdasarkan data wilayah setempat
 Mempraktikan
 Mendiskusikan
 Saling tukar informasi tentang :
 Perencanaan Tata Ruang wilayah
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok
lainnya sehingga diperoleh sebuah pengetahuan baru yang
dapat dijadikan sebagai bahan diskusi kelompok kemudian,
dengan menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada buku
pegangan peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan
dengan cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan,
menghargai pendapat orang lain, kemampuan berkomunikasi,
menerapkan kemampuan mengumpulkan informasi melalui
berbagai cara yang dipelajari, mengembangkan kebiasaan
belajar dan belajar sepanjang hayat.
Mengembangkan dan
menyajikan hasil
karya
Mengkomunikasikan
Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan
 Menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan berdasarkan
hasil analisis secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk
mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan
berpikir sistematis, mengungkapkan pendapat dengan sopan
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal
tentang :
 Perencanaan Tata Ruang wilayah
 Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan dan
ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan
 Bertanya atas presentasi yang dilakukan dan peserta didik lain
diberi kesempatan untuk menjawabnya.
 Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul
dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan berupa :
Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang
 Perencanaan Tata Ruang wilayah
 Menjawab pertanyaan yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau lembar kerja yang telah disediakan.
 Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru
melemparkan beberapa pertanyaan kepada siswa.
 Menyelesaikan uji kompetensi yang terdapat pada buku
pegangan peserta didik atau pada lembar lerja yang telah
disediakan secara individu untuk mengecek penguasaan siswa
terhadap materi pelajaran
Menganalisa &
mengevaluasi proses
pemecahan masalah
Mengasosiasikan
Peserta didik menganalisa masukan, tanggapan dan koreksi dari
guru terkait pembelajaran tentang: ……
 Mengolah informasi yang sudah dikumpulkan dari hasil
kegiatan/pertemuan sebelumnya maupun hasil dari kegiatan
mengamati dan kegiatan mengumpulkan informasi yang
sedang berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan
pada lembar kerja.
 Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai
 Perencanaan Tata Ruang wilayah
 Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada
pengolahan informasi yang bersifat mencari solusi dari
berbagai sumber yang memiliki pendapat yang berbeda sampai
kepada yang bertentangan untuk mengembangkan sikap jujur,
teliti, disiplin, taat aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan
prosedur dan kemampuan berpikir induktif serta deduktif
dalam membuktikan :
6. Pertemuan Ke-6 ( 4 x 45 menit ) Waktu
 Perencanaan Tata Ruang wilayah
Catatan :
Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran
yang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi
masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)
Kegiatan Penutup
Peserta didik :
 Membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang muncul
dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
 Melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan.
Guru :
 Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa. Peserta didik yang
selesai mengerjakan projek dengan benar diberi paraf serta diberi nomor urut peringkat,
untuk penilaian projek.
 Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang
baik
 Merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk tugas kelompok/ perseorangan (jika
diperlukan).
 Mengagendakan pekerjaan rumah.
 Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
15
menit
H. Penilaian, Pembelajaran Remedial dan Pengayaan
1. Teknik Penilaian
a. Penilaian Kompetensi Pengetahuan
1) Tes Tertulis
a) Pilihan ganda
b) Uraian/esai
2) Tes Lisan
b. Penilaian Kompetensi Keterampilan
1) Proyek, pengamatan, wawancara’
 Mempelajari buku teks dan sumber lain tentang materi pokok
 Menyimak tayangan/demo tentang materi pokok
 Menyelesaikan tugas yang berkaitan dengan pengamatan dan eksplorasi
2) Portofolio / unjuk kerja
 Laporan tertulis individu/ kelompok
3) Produk,
2. Instrumen Penilaian
a. Pertemuan Pertama (Terlampir)
b. Pertemuan Kedua (Terlampir)
c. Pertemuan Ketiga (Terlampir)
d. Pertemuan Keempat (Terlampir)
e. Pertemuan Kelima (Terlampir)
f. Pertemuan Keenam (Terlampir)
g. Pertemuan Ketujuh (Terlampir)
h. Pertemuan Kedelapan (Terlampir)
3. PembelajaranRemedial dan Pengayaan
a. Remedial
 Remedial dapat diberikan kepada peserta didik yang belum mencapai KKM maupun
kepada peserta didik yang sudah melampui KKM. Remidial terdiri atas dua bagian :
remedial karena belum mencapai KKM dan remedial karena belum mencapai
Kompetensi Dasar
 Guru memberi semangat kepada peserta didik yang belum mencapai KKM (Kriteria
Ketuntasan Minimal). Guru akan memberikan tugas bagi peserta didik yang belum
mencapai KKM (Kriterian Ketuntasan Minimal), misalnya sebagai berikut.
 Pembangunan dan pertumbuhan wilayah
b. Pengayaan
 Pengayaan diberikan untuk menambah wawasan peserta didik mengenai materi
pembelajaran yang dapat diberikan kepada peserta didik yang telah tuntas mencapai
KKM atau mencapai Kompetensi Dasar.
 Pengayaan dapat ditagihkan atau tidak ditagihkan, sesuai kesepakatan dengan peserta
didik.
 Direncanakan berdasarkan IPK atau materi pembelajaran yang membutuhkan
pengembangan lebih luas misalnya
 Permasalahan dalam penerapan tata ruang wilayah
……………, 25 Juli 2016
Mengetahui
Kepala SMA N/S Guru Mata Pelajaran
…………………………………… …………………………………….
NIP/NRK. NIP/NRK.
Kisi-Kisi TesTertulis
Satuan Pendidikan : SMA N/S
Mata Pelajaran : Geografi
Kelas /Semester : XII /Ganjil
Materi Pokok : Konsep Wilayah Dan Tata Ruang
N
o
KompetensiDasar Materi IndikatorSoal
Bentuk
Soal
Jumlah
Soal
1 3.1 Memahami konsep
wilayah dan
pewilayahan dalam
perencanaan tata ruang
wilayah nasional,
provinsi, dan
kabupaten/kota
KONSEP WILAYAH
DAN TATA RUANG
 Konsep
wilayah dan
tata ruang.
 Pembangunan
dan
pertumbuhan
wilayah.
 Perencanaan
tata ruang
nasional,
provinsi, dan
kabupaten/kot
a
 Permasalahan
dalam
penerapan tata
ruang wilayah.
 Siswa dapat
menjelaskan
tentang konsep
wilayah dan tata
ruang
Tertulis 3
Contoh butir soal:
1. Jelaskan pengertian wilayah formal dan wilayah fungsional!
2. Jelaskan perbedaan antara ruang, lokasi, daerah, wilayah, dan kawasan
3. Bagaimana cara menentukan batas wilayah pertumbuhan
Pedoman Penskoran Soal Uraian
No. Soal Rubrik Skor
1 Siswa dapat menyebutkan jawaban dengan baik dan benar. 4
2 Siswa dapat menyebutkan jawaban dengan baik dan benar, tapi kurang
lengkap.
3
3 Siswa dapat menyebutkan jawaban tapisalah sebagian besar. 1
SkorMaksimum 8
Nilai =
total skor perolehan
total skor maksimum
100
Kisi-Kisi Tes pilihan ganda
Satuan Pendidikan : SMA N/S
Mata Pelajaran : Geografi
Kelas /Semester : XII /Ganjil
Materi Pokok : Konsep Wilayah Dan Tata Ruang
N
o
KompetensiDasar Materi IndikatorSoal
Bentuk
Soal
Jumlah
Soal
1 3.1 Memahami konsep
wilayah dan
pewilayahan dalam
perencanaan tata ruang
wilayah nasional,
provinsi, dan
kabupaten/kota
KONSEP WILAYAH
DAN TATA RUANG
 Konsep
wilayah dan
tata ruang.
 Pembangunan
dan
pertumbuhan
wilayah.
 Perencanaan
tata ruang
nasional,
provinsi, dan
kabupaten/kot
a
 Permasalahan
dalam
penerapan tata
ruang wilayah.
 Siswa dapat
menjelaskan
tentang konsep
wilayah dan tata
ruang
Pilihan
ganda
3
Contoh butir soal:
1. Contoh perwilayahan berdasarkan fenomena fisik di antaranya ....
a. wilayah pedesaan
b. wilayah pertanian
c. wilayah objek wisata
d. wilayah pegunungan
e. wilayah wisata
2. Di bawah ini merupakan batas yang digunakan untuk wilayah formal, kecuali ....
a. sungai
b. punggungan (igir)
c. parit
d. selat atau laut
e. pemukiman
3. Salah satu cara untuk mengkaji potensi daerah ialah dengan ....
a. evaluasi neraca ekonomi
b. evaluasi kemampuan lahan
c. evaluasi angkatan kerja
d. evaluasi sumber daya alam
e. evaluasi partisipasi pendidikan
Pedoman Penskoran Soal Uraian
No. Soal Rubrik Skor
1 Siswa dapat menyebutkan jawaban dengan baik dan benar. 4
2 Siswa dapat menyebutkan jawaban dengan baik dan benar, tapi kurang
lengkap.
3
3 Siswa dapat menyebutkan jawaban tapisalah sebagian besar. 1
SkorMaksimum 8
Nilai =
total skor perolehan
total skor maksimum
100
Uji Kinerja
Satuan Pendidikan : SMA N/S
Mata Pelajaran : Geografis
Kelas /Semester : XII /Ganjil
Materi Pokok : Konsep Wilayah Dan Tata Ruang
N
o
KompetensiDasar Materi Indikator Soal
Jumlah
Soal
1 4.1 Membuat peta
pengelompokan
penggunaan lahan di
wilayah
kabupaten/kota/provinsi
berdasarkan data
wilayah setempat
KONSEP
WILAYAH DAN
TATA RUANG
 Konsep wilayah
dan tata ruang.
 Pembangunan
dan
pertumbuhan
wilayah.
 Perencanaan tata
ruang nasional,
provinsi, dan
kabupaten/kota
 Permasalahan
dalam penerapan
tata ruang
wilayah.
 Siswa dapat
menjelaskan
tentang peta
pengelompokan
penggunaan
lahan di wilayah
kabupaten/kota/p
rovinsi
berdasarkan data
wilayah setempat
1
Tugas:
 Peserta didik diminta untuk Menyusun sebuah peta pengelompokan penggunaan lahan di wilayah
kabupaten/kota/provinsi berdasarkan data wilayah setempat
Alat dan Bahan
1. Spidol
2. Karton
3. Penggaris
4. Pinsil warna
Rubrik Penskoran Penugasan
No Aspek yang dinilai
Skor
0 1 2 3 4
Menyiapkan alat dan bahan yang diperlukan
Melakukan uji mengukur arus searah
Membuat laporan
Jumlah
Skor Maksimum 9 (2+4+3)
Keterangan:
 Skor maksimal = banyaknya kriteria x skor tertinggi setiap kriteria.
 Pada contoh di atas, skor maksimal = 5x 4= 20.
 Nilai tugas = 100
 Pada contoh di atas nilai tugas Ajat = 100 = 70
No
Nama
Skor untuk Jumlah
skor NilaiPend Pelaks Kesimp Tamp Keterb
1 Adi 4 2 2 3 3 14 70
... ... ... ... ... ... ... ... ...
……………, 25 Juli 2016
Mengetahui
Kepala SMA N/S Guru Mata Pelajaran
…………………………………… …………………………………….
NIP/NRK. NIP/NRK.

More Related Content

What's hot

Rpp kelas x geografi edy
Rpp kelas x geografi edyRpp kelas x geografi edy
Rpp kelas x geografi edyEdy Wibowo
 
Kompetensi Dasar Geografi
Kompetensi Dasar  GeografiKompetensi Dasar  Geografi
Kompetensi Dasar GeografiTuti Lestari
 
RPP Pengetahuan Dasar Geografi (pertemuan 3) kurikulum 2013
RPP Pengetahuan Dasar Geografi (pertemuan 3) kurikulum 2013RPP Pengetahuan Dasar Geografi (pertemuan 3) kurikulum 2013
RPP Pengetahuan Dasar Geografi (pertemuan 3) kurikulum 2013Rumi Khusnandari
 
Rpp kelas xi geografi edy
Rpp kelas xi geografi edyRpp kelas xi geografi edy
Rpp kelas xi geografi edyEdy Wibowo
 
Rpp 1 geo penget. dasar geo
Rpp 1 geo penget. dasar geoRpp 1 geo penget. dasar geo
Rpp 1 geo penget. dasar geoTawon Selalue
 
Rpp daring sejarah indonesia kelas x
Rpp daring sejarah indonesia kelas xRpp daring sejarah indonesia kelas x
Rpp daring sejarah indonesia kelas xAdeliateteleptarafaR
 
Silabus 2013 geo-sma-11
Silabus 2013 geo-sma-11Silabus 2013 geo-sma-11
Silabus 2013 geo-sma-11Tuti Lestari
 
Rpp geo-kur-2013-kelas-x
Rpp geo-kur-2013-kelas-xRpp geo-kur-2013-kelas-x
Rpp geo-kur-2013-kelas-xTawon Selalue
 
RPP Pengetahuan Dasar Geografi (pertemuan 2) kurikulum 2013
RPP Pengetahuan Dasar Geografi (pertemuan 2) kurikulum 2013RPP Pengetahuan Dasar Geografi (pertemuan 2) kurikulum 2013
RPP Pengetahuan Dasar Geografi (pertemuan 2) kurikulum 2013Rumi Khusnandari
 
RPP geografi xii unit 2
RPP geografi xii   unit 2RPP geografi xii   unit 2
RPP geografi xii unit 2Tiolas Melati
 
contoh RPP Geografi kelas XI tahun 2013
contoh RPP Geografi kelas XI tahun 2013contoh RPP Geografi kelas XI tahun 2013
contoh RPP Geografi kelas XI tahun 2013Ineu Handayani
 
Silabus 2013 geo-sma-12
Silabus 2013  geo-sma-12Silabus 2013  geo-sma-12
Silabus 2013 geo-sma-12Tuti Lestari
 
Rpp 7 geo mitigasi bencana (1)
Rpp 7 geo mitigasi bencana (1)Rpp 7 geo mitigasi bencana (1)
Rpp 7 geo mitigasi bencana (1)Tawon Selalue
 

What's hot (20)

Rpp 5 geo atmosfer
Rpp 5 geo atmosferRpp 5 geo atmosfer
Rpp 5 geo atmosfer
 
Rpp kelas x geografi edy
Rpp kelas x geografi edyRpp kelas x geografi edy
Rpp kelas x geografi edy
 
Rpp geografi x 5
Rpp geografi x 5Rpp geografi x 5
Rpp geografi x 5
 
Kompetensi Dasar Geografi
Kompetensi Dasar  GeografiKompetensi Dasar  Geografi
Kompetensi Dasar Geografi
 
RPP Pengetahuan Dasar Geografi (pertemuan 3) kurikulum 2013
RPP Pengetahuan Dasar Geografi (pertemuan 3) kurikulum 2013RPP Pengetahuan Dasar Geografi (pertemuan 3) kurikulum 2013
RPP Pengetahuan Dasar Geografi (pertemuan 3) kurikulum 2013
 
Rpp kelas xi geografi edy
Rpp kelas xi geografi edyRpp kelas xi geografi edy
Rpp kelas xi geografi edy
 
Rpp 1 geo penget. dasar geo
Rpp 1 geo penget. dasar geoRpp 1 geo penget. dasar geo
Rpp 1 geo penget. dasar geo
 
Rpp daring sejarah indonesia kelas x
Rpp daring sejarah indonesia kelas xRpp daring sejarah indonesia kelas x
Rpp daring sejarah indonesia kelas x
 
Silabus 2013 geo-sma-11
Silabus 2013 geo-sma-11Silabus 2013 geo-sma-11
Silabus 2013 geo-sma-11
 
Rpp geo-kur-2013-kelas-x
Rpp geo-kur-2013-kelas-xRpp geo-kur-2013-kelas-x
Rpp geo-kur-2013-kelas-x
 
Rpp 6 geo hidrosfer
Rpp 6 geo hidrosferRpp 6 geo hidrosfer
Rpp 6 geo hidrosfer
 
RPP Pengetahuan Dasar Geografi (pertemuan 2) kurikulum 2013
RPP Pengetahuan Dasar Geografi (pertemuan 2) kurikulum 2013RPP Pengetahuan Dasar Geografi (pertemuan 2) kurikulum 2013
RPP Pengetahuan Dasar Geografi (pertemuan 2) kurikulum 2013
 
RPP geografi xii unit 2
RPP geografi xii   unit 2RPP geografi xii   unit 2
RPP geografi xii unit 2
 
contoh RPP Geografi kelas XI tahun 2013
contoh RPP Geografi kelas XI tahun 2013contoh RPP Geografi kelas XI tahun 2013
contoh RPP Geografi kelas XI tahun 2013
 
Ki kd geografi
Ki kd geografiKi kd geografi
Ki kd geografi
 
Silabus 2013 geo-sma-12
Silabus 2013  geo-sma-12Silabus 2013  geo-sma-12
Silabus 2013 geo-sma-12
 
Rpp geografi x 2
Rpp geografi x 2Rpp geografi x 2
Rpp geografi x 2
 
Lampiran 1
Lampiran 1Lampiran 1
Lampiran 1
 
Geografi sma xi rpp xi 3
Geografi sma xi rpp xi 3Geografi sma xi rpp xi 3
Geografi sma xi rpp xi 3
 
Rpp 7 geo mitigasi bencana (1)
Rpp 7 geo mitigasi bencana (1)Rpp 7 geo mitigasi bencana (1)
Rpp 7 geo mitigasi bencana (1)
 

Viewers also liked

rpp revisi 2016 geografi xi rpp diva pendidikan
rpp revisi 2016 geografi xi  rpp diva pendidikanrpp revisi 2016 geografi xi  rpp diva pendidikan
rpp revisi 2016 geografi xi rpp diva pendidikanDiva Pendidikan
 
RPP SMA Geografi Kelas XII
RPP SMA Geografi Kelas XIIRPP SMA Geografi Kelas XII
RPP SMA Geografi Kelas XIIDiva Pendidikan
 
RPP SMA Geografi Kelas XI
RPP SMA Geografi Kelas XIRPP SMA Geografi Kelas XI
RPP SMA Geografi Kelas XIDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2016 ips smp kelas 8 rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 ips smp kelas 8   rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 ips smp kelas 8   rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 ips smp kelas 8 rpp diva pendidikanDiva Pendidikan
 
Rangkuman Geografi - Budaya Nasional
Rangkuman Geografi - Budaya NasionalRangkuman Geografi - Budaya Nasional
Rangkuman Geografi - Budaya NasionalElmira Zanjabila
 
Silabus pai berkarakterklsxi-2
Silabus pai berkarakterklsxi-2Silabus pai berkarakterklsxi-2
Silabus pai berkarakterklsxi-2Septi Aditiak
 
Laporan studi fenomena geografi 1
Laporan studi fenomena geografi 1Laporan studi fenomena geografi 1
Laporan studi fenomena geografi 1Albert Tiar
 
Budaya nasional dan interaksi global
Budaya nasional dan interaksi globalBudaya nasional dan interaksi global
Budaya nasional dan interaksi globalmafle kh
 
Budaya nasional dan interaksi global
Budaya nasional dan interaksi globalBudaya nasional dan interaksi global
Budaya nasional dan interaksi globalMuhazir Gandra
 
SEBARAN KERAGAMAN BUDAYA NASIONAL
SEBARAN KERAGAMAN BUDAYA NASIONALSEBARAN KERAGAMAN BUDAYA NASIONAL
SEBARAN KERAGAMAN BUDAYA NASIONALNesha Mutiara
 
Michael Mangino: e-Portfolio
Michael Mangino: e-PortfolioMichael Mangino: e-Portfolio
Michael Mangino: e-Portfoliommangino
 
Rpp revisi 2016 ekonomi xii rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 ekonomi xii  rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 ekonomi xii  rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 ekonomi xii rpp diva pendidikanDiva Pendidikan
 
benefits of the internet on education
benefits of the internet on educationbenefits of the internet on education
benefits of the internet on educationlinda kerry
 

Viewers also liked (19)

Rpp geografi-kelas-xi-smt-1
Rpp geografi-kelas-xi-smt-1Rpp geografi-kelas-xi-smt-1
Rpp geografi-kelas-xi-smt-1
 
rpp revisi 2016 geografi xi rpp diva pendidikan
rpp revisi 2016 geografi xi  rpp diva pendidikanrpp revisi 2016 geografi xi  rpp diva pendidikan
rpp revisi 2016 geografi xi rpp diva pendidikan
 
RPP SMA Geografi Kelas XII
RPP SMA Geografi Kelas XIIRPP SMA Geografi Kelas XII
RPP SMA Geografi Kelas XII
 
RPP SMA Geografi Kelas XI
RPP SMA Geografi Kelas XIRPP SMA Geografi Kelas XI
RPP SMA Geografi Kelas XI
 
Rpp revisi 2016 ips smp kelas 8 rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 ips smp kelas 8   rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 ips smp kelas 8   rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 ips smp kelas 8 rpp diva pendidikan
 
Rangkuman Geografi - Budaya Nasional
Rangkuman Geografi - Budaya NasionalRangkuman Geografi - Budaya Nasional
Rangkuman Geografi - Budaya Nasional
 
Silabus pai berkarakterklsxi-2
Silabus pai berkarakterklsxi-2Silabus pai berkarakterklsxi-2
Silabus pai berkarakterklsxi-2
 
Laporan studi fenomena geografi 1
Laporan studi fenomena geografi 1Laporan studi fenomena geografi 1
Laporan studi fenomena geografi 1
 
2016 rpt t2 geografi pppm
2016 rpt t2 geografi pppm2016 rpt t2 geografi pppm
2016 rpt t2 geografi pppm
 
Budaya nasional dan interaksi global
Budaya nasional dan interaksi globalBudaya nasional dan interaksi global
Budaya nasional dan interaksi global
 
Budaya nasional dan interaksi global
Budaya nasional dan interaksi globalBudaya nasional dan interaksi global
Budaya nasional dan interaksi global
 
Rpp kelas x kd 1
Rpp kelas x kd 1Rpp kelas x kd 1
Rpp kelas x kd 1
 
SEBARAN KERAGAMAN BUDAYA NASIONAL
SEBARAN KERAGAMAN BUDAYA NASIONALSEBARAN KERAGAMAN BUDAYA NASIONAL
SEBARAN KERAGAMAN BUDAYA NASIONAL
 
Od k13 2015
Od k13 2015Od k13 2015
Od k13 2015
 
óXidos
óXidosóXidos
óXidos
 
Michael Mangino: e-Portfolio
Michael Mangino: e-PortfolioMichael Mangino: e-Portfolio
Michael Mangino: e-Portfolio
 
Rpp revisi 2016 ekonomi xii rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 ekonomi xii  rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 ekonomi xii  rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 ekonomi xii rpp diva pendidikan
 
5.30 final brunch
5.30 final brunch5.30 final brunch
5.30 final brunch
 
benefits of the internet on education
benefits of the internet on educationbenefits of the internet on education
benefits of the internet on education
 

Similar to rpp revisi 2016 geografi xii rpp diva pendidikan

Perencanaan dan Pengembangan Wilayah dan Tata Ruang
Perencanaan dan Pengembangan Wilayah dan Tata RuangPerencanaan dan Pengembangan Wilayah dan Tata Ruang
Perencanaan dan Pengembangan Wilayah dan Tata RuangAprliliaPurnamaSari
 
Handout | Pemetaan sk kd
Handout | Pemetaan sk kdHandout | Pemetaan sk kd
Handout | Pemetaan sk kdAhmad Budairi
 
Materi kuliah-tata-ruang-dan-perencanaan-lingkungan1
Materi kuliah-tata-ruang-dan-perencanaan-lingkungan1Materi kuliah-tata-ruang-dan-perencanaan-lingkungan1
Materi kuliah-tata-ruang-dan-perencanaan-lingkungan1laboratorium pwkuinam
 
KKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKK
KKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKK
KKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKmbakkopi1
 
paras candika muliansyah (16102123)
paras candika muliansyah (16102123)paras candika muliansyah (16102123)
paras candika muliansyah (16102123)parascandikamuliansy
 
ringkasan buku Perencanaan pembangunan wilayah
ringkasan buku Perencanaan pembangunan wilayahringkasan buku Perencanaan pembangunan wilayah
ringkasan buku Perencanaan pembangunan wilayahikas11
 
Nurlia Kanda Ramadhani_2300005036_5A.pdf
Nurlia Kanda Ramadhani_2300005036_5A.pdfNurlia Kanda Ramadhani_2300005036_5A.pdf
Nurlia Kanda Ramadhani_2300005036_5A.pdfNurliaKandaRamadhani1
 
Nurlia Kanda Ramadhani_2300005036_5A.pdf
Nurlia Kanda Ramadhani_2300005036_5A.pdfNurlia Kanda Ramadhani_2300005036_5A.pdf
Nurlia Kanda Ramadhani_2300005036_5A.pdfNurliaKandaRamadhani1
 
Perencanaan dan Pengembangan Wilayah
Perencanaan dan Pengembangan Wilayah Perencanaan dan Pengembangan Wilayah
Perencanaan dan Pengembangan Wilayah rzkaprl
 
Kamis geo xii kd 3.1 konsep wilayah dan tata ruang
Kamis  geo xii kd 3.1 konsep wilayah dan tata ruangKamis  geo xii kd 3.1 konsep wilayah dan tata ruang
Kamis geo xii kd 3.1 konsep wilayah dan tata ruangRiyanAdita
 
4. PROGRAM SEMESTER GENAP KELAS XII 2024
4. PROGRAM SEMESTER GENAP KELAS XII 20244. PROGRAM SEMESTER GENAP KELAS XII 2024
4. PROGRAM SEMESTER GENAP KELAS XII 2024NununAbdullah
 
PEDOMAN-PENYELENGGARAAN-STUDIO-2021.2.pdf
PEDOMAN-PENYELENGGARAAN-STUDIO-2021.2.pdfPEDOMAN-PENYELENGGARAAN-STUDIO-2021.2.pdf
PEDOMAN-PENYELENGGARAAN-STUDIO-2021.2.pdfMuhammadTama3
 
Rpp 2 geo langkah penelitian
Rpp 2 geo langkah penelitianRpp 2 geo langkah penelitian
Rpp 2 geo langkah penelitianTawon Selalue
 
X_GEOGRAFI_KD 3.1_Prinsip dan pendekatan geografi.docx
X_GEOGRAFI_KD 3.1_Prinsip dan pendekatan geografi.docxX_GEOGRAFI_KD 3.1_Prinsip dan pendekatan geografi.docx
X_GEOGRAFI_KD 3.1_Prinsip dan pendekatan geografi.docxJopiWildani1
 
Laporan pengembangan wilayah
Laporan pengembangan wilayahLaporan pengembangan wilayah
Laporan pengembangan wilayaharis munandar
 

Similar to rpp revisi 2016 geografi xii rpp diva pendidikan (20)

Perencanaan dan Pengembangan Wilayah dan Tata Ruang
Perencanaan dan Pengembangan Wilayah dan Tata RuangPerencanaan dan Pengembangan Wilayah dan Tata Ruang
Perencanaan dan Pengembangan Wilayah dan Tata Ruang
 
geo xii pdf_2.pdf
geo xii pdf_2.pdfgeo xii pdf_2.pdf
geo xii pdf_2.pdf
 
Analisis silabus SKL-KI-KD Geografi kelas X kurikulum 2013
Analisis silabus SKL-KI-KD Geografi kelas X kurikulum 2013Analisis silabus SKL-KI-KD Geografi kelas X kurikulum 2013
Analisis silabus SKL-KI-KD Geografi kelas X kurikulum 2013
 
geografi xii.docx
geografi xii.docxgeografi xii.docx
geografi xii.docx
 
Handout | Pemetaan sk kd
Handout | Pemetaan sk kdHandout | Pemetaan sk kd
Handout | Pemetaan sk kd
 
Bab i bismillah sudah
Bab i bismillah sudahBab i bismillah sudah
Bab i bismillah sudah
 
Materi kuliah-tata-ruang-dan-perencanaan-lingkungan1
Materi kuliah-tata-ruang-dan-perencanaan-lingkungan1Materi kuliah-tata-ruang-dan-perencanaan-lingkungan1
Materi kuliah-tata-ruang-dan-perencanaan-lingkungan1
 
Pertemuan 1.pdf
Pertemuan 1.pdfPertemuan 1.pdf
Pertemuan 1.pdf
 
KKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKK
KKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKK
KKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKKK
 
paras candika muliansyah (16102123)
paras candika muliansyah (16102123)paras candika muliansyah (16102123)
paras candika muliansyah (16102123)
 
ringkasan buku Perencanaan pembangunan wilayah
ringkasan buku Perencanaan pembangunan wilayahringkasan buku Perencanaan pembangunan wilayah
ringkasan buku Perencanaan pembangunan wilayah
 
Nurlia Kanda Ramadhani_2300005036_5A.pdf
Nurlia Kanda Ramadhani_2300005036_5A.pdfNurlia Kanda Ramadhani_2300005036_5A.pdf
Nurlia Kanda Ramadhani_2300005036_5A.pdf
 
Nurlia Kanda Ramadhani_2300005036_5A.pdf
Nurlia Kanda Ramadhani_2300005036_5A.pdfNurlia Kanda Ramadhani_2300005036_5A.pdf
Nurlia Kanda Ramadhani_2300005036_5A.pdf
 
Perencanaan dan Pengembangan Wilayah
Perencanaan dan Pengembangan Wilayah Perencanaan dan Pengembangan Wilayah
Perencanaan dan Pengembangan Wilayah
 
Kamis geo xii kd 3.1 konsep wilayah dan tata ruang
Kamis  geo xii kd 3.1 konsep wilayah dan tata ruangKamis  geo xii kd 3.1 konsep wilayah dan tata ruang
Kamis geo xii kd 3.1 konsep wilayah dan tata ruang
 
4. PROGRAM SEMESTER GENAP KELAS XII 2024
4. PROGRAM SEMESTER GENAP KELAS XII 20244. PROGRAM SEMESTER GENAP KELAS XII 2024
4. PROGRAM SEMESTER GENAP KELAS XII 2024
 
PEDOMAN-PENYELENGGARAAN-STUDIO-2021.2.pdf
PEDOMAN-PENYELENGGARAAN-STUDIO-2021.2.pdfPEDOMAN-PENYELENGGARAAN-STUDIO-2021.2.pdf
PEDOMAN-PENYELENGGARAAN-STUDIO-2021.2.pdf
 
Rpp 2 geo langkah penelitian
Rpp 2 geo langkah penelitianRpp 2 geo langkah penelitian
Rpp 2 geo langkah penelitian
 
X_GEOGRAFI_KD 3.1_Prinsip dan pendekatan geografi.docx
X_GEOGRAFI_KD 3.1_Prinsip dan pendekatan geografi.docxX_GEOGRAFI_KD 3.1_Prinsip dan pendekatan geografi.docx
X_GEOGRAFI_KD 3.1_Prinsip dan pendekatan geografi.docx
 
Laporan pengembangan wilayah
Laporan pengembangan wilayahLaporan pengembangan wilayah
Laporan pengembangan wilayah
 

More from Diva Pendidikan

Modul Ajar PJOK SD/MI Kelas 4 edisi 2023/2024
Modul Ajar PJOK SD/MI Kelas 4 edisi 2023/2024Modul Ajar PJOK SD/MI Kelas 4 edisi 2023/2024
Modul Ajar PJOK SD/MI Kelas 4 edisi 2023/2024Diva Pendidikan
 
Modul Ajar Biologi XI SMA Tahun 2023-2024 Kurikulum Merdeka Terbaru dan Lengkap
Modul Ajar Biologi XI SMA Tahun 2023-2024 Kurikulum Merdeka Terbaru dan LengkapModul Ajar Biologi XI SMA Tahun 2023-2024 Kurikulum Merdeka Terbaru dan Lengkap
Modul Ajar Biologi XI SMA Tahun 2023-2024 Kurikulum Merdeka Terbaru dan LengkapDiva Pendidikan
 
RPP Revisi 2017 Gambar Teknik Otomotif 10 SMK
RPP Revisi 2017 Gambar Teknik Otomotif 10 SMKRPP Revisi 2017 Gambar Teknik Otomotif 10 SMK
RPP Revisi 2017 Gambar Teknik Otomotif 10 SMKDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 bahasa inggris 11 smk
Rpp revisi 2017 bahasa inggris 11 smkRpp revisi 2017 bahasa inggris 11 smk
Rpp revisi 2017 bahasa inggris 11 smkDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia peminatan kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia peminatan kelas 10 smaRpp revisi 2017 bahasa indonesia peminatan kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia peminatan kelas 10 smaDiva Pendidikan
 
Rpp Revisi 2017 Bahasa Indonesia Peminatan Kelas 12 SMA
Rpp Revisi 2017 Bahasa Indonesia Peminatan Kelas 12 SMARpp Revisi 2017 Bahasa Indonesia Peminatan Kelas 12 SMA
Rpp Revisi 2017 Bahasa Indonesia Peminatan Kelas 12 SMADiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 pkwu kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 pkwu kelas 11 smaRpp revisi 2017 pkwu kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 pkwu kelas 11 smaDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 PKWU Kelas 10 SMA
Rpp revisi 2017 PKWU Kelas 10 SMARpp revisi 2017 PKWU Kelas 10 SMA
Rpp revisi 2017 PKWU Kelas 10 SMADiva Pendidikan
 
Rpp Revisi 2017 PKWU Aspek Kerajinan Kelas 10 SMA
Rpp Revisi 2017 PKWU Aspek Kerajinan Kelas 10 SMARpp Revisi 2017 PKWU Aspek Kerajinan Kelas 10 SMA
Rpp Revisi 2017 PKWU Aspek Kerajinan Kelas 10 SMADiva Pendidikan
 
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP kelas 11 SMA
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP kelas 11 SMARpp Revisi 2017 PAKK & BP kelas 11 SMA
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP kelas 11 SMADiva Pendidikan
 
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP Kelas 11 SMA
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP Kelas 11 SMARpp Revisi 2017 PAKK & BP Kelas 11 SMA
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP Kelas 11 SMADiva Pendidikan
 
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP kelas 10 SMA
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP  kelas 10 SMARpp Revisi 2017 PAKK & BP  kelas 10 SMA
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP kelas 10 SMADiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 pp kn kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pp kn kelas 9 smpRpp revisi 2017 pp kn kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pp kn kelas 9 smpDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 pjok kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pjok kelas 9 smpRpp revisi 2017 pjok kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pjok kelas 9 smpDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 pjok kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 pjok kelas 7 smpRpp revisi 2017 pjok kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 pjok kelas 7 smpDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 seni budaya musik kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 seni budaya musik kelas 7 smpRpp revisi 2017 seni budaya musik kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 seni budaya musik kelas 7 smpDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 pkwu budidaya kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pkwu   budidaya kelas 9 smpRpp revisi 2017 pkwu   budidaya kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pkwu budidaya kelas 9 smpDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 pkwu budidaya kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 pkwu   budidaya kelas 7 smpRpp revisi 2017 pkwu   budidaya kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 pkwu budidaya kelas 7 smpDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 9 smpRpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 9 smpDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 8 smp
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 8 smpRpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 8 smp
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 8 smpDiva Pendidikan
 

More from Diva Pendidikan (20)

Modul Ajar PJOK SD/MI Kelas 4 edisi 2023/2024
Modul Ajar PJOK SD/MI Kelas 4 edisi 2023/2024Modul Ajar PJOK SD/MI Kelas 4 edisi 2023/2024
Modul Ajar PJOK SD/MI Kelas 4 edisi 2023/2024
 
Modul Ajar Biologi XI SMA Tahun 2023-2024 Kurikulum Merdeka Terbaru dan Lengkap
Modul Ajar Biologi XI SMA Tahun 2023-2024 Kurikulum Merdeka Terbaru dan LengkapModul Ajar Biologi XI SMA Tahun 2023-2024 Kurikulum Merdeka Terbaru dan Lengkap
Modul Ajar Biologi XI SMA Tahun 2023-2024 Kurikulum Merdeka Terbaru dan Lengkap
 
RPP Revisi 2017 Gambar Teknik Otomotif 10 SMK
RPP Revisi 2017 Gambar Teknik Otomotif 10 SMKRPP Revisi 2017 Gambar Teknik Otomotif 10 SMK
RPP Revisi 2017 Gambar Teknik Otomotif 10 SMK
 
Rpp revisi 2017 bahasa inggris 11 smk
Rpp revisi 2017 bahasa inggris 11 smkRpp revisi 2017 bahasa inggris 11 smk
Rpp revisi 2017 bahasa inggris 11 smk
 
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia peminatan kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia peminatan kelas 10 smaRpp revisi 2017 bahasa indonesia peminatan kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia peminatan kelas 10 sma
 
Rpp Revisi 2017 Bahasa Indonesia Peminatan Kelas 12 SMA
Rpp Revisi 2017 Bahasa Indonesia Peminatan Kelas 12 SMARpp Revisi 2017 Bahasa Indonesia Peminatan Kelas 12 SMA
Rpp Revisi 2017 Bahasa Indonesia Peminatan Kelas 12 SMA
 
Rpp revisi 2017 pkwu kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 pkwu kelas 11 smaRpp revisi 2017 pkwu kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 pkwu kelas 11 sma
 
Rpp revisi 2017 PKWU Kelas 10 SMA
Rpp revisi 2017 PKWU Kelas 10 SMARpp revisi 2017 PKWU Kelas 10 SMA
Rpp revisi 2017 PKWU Kelas 10 SMA
 
Rpp Revisi 2017 PKWU Aspek Kerajinan Kelas 10 SMA
Rpp Revisi 2017 PKWU Aspek Kerajinan Kelas 10 SMARpp Revisi 2017 PKWU Aspek Kerajinan Kelas 10 SMA
Rpp Revisi 2017 PKWU Aspek Kerajinan Kelas 10 SMA
 
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP kelas 11 SMA
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP kelas 11 SMARpp Revisi 2017 PAKK & BP kelas 11 SMA
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP kelas 11 SMA
 
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP Kelas 11 SMA
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP Kelas 11 SMARpp Revisi 2017 PAKK & BP Kelas 11 SMA
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP Kelas 11 SMA
 
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP kelas 10 SMA
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP  kelas 10 SMARpp Revisi 2017 PAKK & BP  kelas 10 SMA
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP kelas 10 SMA
 
Rpp revisi 2017 pp kn kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pp kn kelas 9 smpRpp revisi 2017 pp kn kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pp kn kelas 9 smp
 
Rpp revisi 2017 pjok kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pjok kelas 9 smpRpp revisi 2017 pjok kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pjok kelas 9 smp
 
Rpp revisi 2017 pjok kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 pjok kelas 7 smpRpp revisi 2017 pjok kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 pjok kelas 7 smp
 
Rpp revisi 2017 seni budaya musik kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 seni budaya musik kelas 7 smpRpp revisi 2017 seni budaya musik kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 seni budaya musik kelas 7 smp
 
Rpp revisi 2017 pkwu budidaya kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pkwu   budidaya kelas 9 smpRpp revisi 2017 pkwu   budidaya kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pkwu budidaya kelas 9 smp
 
Rpp revisi 2017 pkwu budidaya kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 pkwu   budidaya kelas 7 smpRpp revisi 2017 pkwu   budidaya kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 pkwu budidaya kelas 7 smp
 
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 9 smpRpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 9 smp
 
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 8 smp
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 8 smpRpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 8 smp
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 8 smp
 

Recently uploaded

Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptpolinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptGirl38
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxsyafnasir
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxarnisariningsih98
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfChrodtianTian
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023DodiSetiawan46
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docxSILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docxrahmaamaw03
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdfShintaNovianti1
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSKisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSyudi_alfian
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024budimoko2
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsAdePutraTunggali
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 

Recently uploaded (20)

Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptpolinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docxSILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSKisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public Relations
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 

rpp revisi 2016 geografi xii rpp diva pendidikan

  • 1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan Pendidikan : SMA N/S Mata Pelajaran : Geografi Kelas /Semester : XII /Ganjil Tahun Pelajaran : 2016 /2017 Materi Pokok : Konsep Wilayah dan Tata Ruang Alokasi Waktu : 24 JP ( 6 Pertemuan) A. Tujuan Pembelajaran Selama dan setelah mengikuti proses pembelajaran ini peserta didik diharapkan dapat:  Memahami konsep wilayah dan tata ruang  Mengidentifikasi pembangunan dan pertumbuhan wilayah  Menganalisis perencanaan tata tuang nasional, provinsi dan kabupaten/kota  Memhami permasalahan dalam penerapan tata ruang wilayah B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) 3.1 Memahami konsep wilayah dan pewilayahan dalam perencanaan tata ruang wilayah nasional, provinsi, dan kabupaten/kota 3.1.1 Menganalisis konsep wilayah dan tata ruang 3.1.2 Menganalisis pembangunan dan pertumbuhan wilayah 3.1.3 Mengevaluasi perencanaan tata ruang nasional, provinsi, dan kabupaten/kota 3.1.4 Mengidentifikasi permasalahan dalam penerapan tata ruang wilayah 3.1.5 Menganalisis konsep wilayah dan pewilayahan dalam perencanaan tata ruang wilayah nasional, provinsi, dan kabupaten/kota 4.1 Membuat peta pengelompokan penggunaan lahan di wilayah kabupaten/kota/provinsi berdasarkan data wilayah setempat 4.1.1 Menyusun peta pengelompokan penggunaan lahan di wilayah kabupaten/kota/provinsi berdasarkan data wilayah setempat 4.1.2 Menyajikan laporan hasil diskusi tentang konsep wilayah dan tata ruang dilengkapi peta C. Materi Pembelajaran 1. Fakta:  pewilayahan secara fungsional.  Wilayah konservasi  Kota satelit  Zone penyangga  Wilayah resapan 2. Konsep  konsep wilayah dapat ditinjau dari beberapa aspek. Dalam ilmu geografi, wilayah dapat dibedakan menjadi dua macam yaitu wilayah formal (formal region) dan wilayah fungsional (functional region).  Pewilayahan berdasarkan fenomena geografis adalah pewilayahan yang didasarkan pada gejala atau objek geografi misalnya berdasarkan atmosfer, litosfer, hidrosfer, biosfer, dan antroposfer 3. Prinsip  Pewilayahan secara formal didasarkan pada gejala atau objek yang ada di tempat tersebut atau pewilayahan berdasarkan administrasi pemerintahan.  Pewilayahan secara fungsional didasarkan pada fungsi, asal usul, dan perkembangannya 4. Prosedur  Suatu wilayah dapat menjadi pusat pertumbuhan wilayah, apabila wilayah tersebut mempunyai berbagai aktivitas yang mampu mempengaruhi daerah sekitarnya D. Metode Pembelajaran 1. Pendekatan : Scientific Learning RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan Pendidikan : SMA N/S Mata Pelajaran : Geografi Kelas /Semester : XII /Ganjil Tahun Pelajaran : 2016 /2017 Materi Pokok : Konsep Wilayah dan Tata Ruang Alokasi Waktu : 24 JP ( 6 Pertemuan) A. Tujuan Pembelajaran Selama dan setelah mengikuti proses pembelajaran ini peserta didik diharapkan dapat:  Memahami konsep wilayah dan tata ruang  Mengidentifikasi pembangunan dan pertumbuhan wilayah  Menganalisis perencanaan tata tuang nasional, provinsi dan kabupaten/kota  Memhami permasalahan dalam penerapan tata ruang wilayah B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) 3.1 Memahami konsep wilayah dan pewilayahan dalam perencanaan tata ruang wilayah nasional, provinsi, dan kabupaten/kota 3.1.1 Menganalisis konsep wilayah dan tata ruang 3.1.2 Menganalisis pembangunan dan pertumbuhan wilayah 3.1.3 Mengevaluasi perencanaan tata ruang nasional, provinsi, dan kabupaten/kota 3.1.4 Mengidentifikasi permasalahan dalam penerapan tata ruang wilayah 3.1.5 Menganalisis konsep wilayah dan pewilayahan dalam perencanaan tata ruang wilayah nasional, provinsi, dan kabupaten/kota 4.1 Membuat peta pengelompokan penggunaan lahan di wilayah kabupaten/kota/provinsi berdasarkan data wilayah setempat 4.1.1 Menyusun peta pengelompokan penggunaan lahan di wilayah kabupaten/kota/provinsi berdasarkan data wilayah setempat 4.1.2 Menyajikan laporan hasil diskusi tentang konsep wilayah dan tata ruang dilengkapi peta C. Materi Pembelajaran 1. Fakta:  pewilayahan secara fungsional.  Wilayah konservasi  Kota satelit  Zone penyangga  Wilayah resapan 2. Konsep  konsep wilayah dapat ditinjau dari beberapa aspek. Dalam ilmu geografi, wilayah dapat dibedakan menjadi dua macam yaitu wilayah formal (formal region) dan wilayah fungsional (functional region).  Pewilayahan berdasarkan fenomena geografis adalah pewilayahan yang didasarkan pada gejala atau objek geografi misalnya berdasarkan atmosfer, litosfer, hidrosfer, biosfer, dan antroposfer 3. Prinsip  Pewilayahan secara formal didasarkan pada gejala atau objek yang ada di tempat tersebut atau pewilayahan berdasarkan administrasi pemerintahan.  Pewilayahan secara fungsional didasarkan pada fungsi, asal usul, dan perkembangannya 4. Prosedur  Suatu wilayah dapat menjadi pusat pertumbuhan wilayah, apabila wilayah tersebut mempunyai berbagai aktivitas yang mampu mempengaruhi daerah sekitarnya D. Metode Pembelajaran 1. Pendekatan : Scientific Learning RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan Pendidikan : SMA N/S Mata Pelajaran : Geografi Kelas /Semester : XII /Ganjil Tahun Pelajaran : 2016 /2017 Materi Pokok : Konsep Wilayah dan Tata Ruang Alokasi Waktu : 24 JP ( 6 Pertemuan) A. Tujuan Pembelajaran Selama dan setelah mengikuti proses pembelajaran ini peserta didik diharapkan dapat:  Memahami konsep wilayah dan tata ruang  Mengidentifikasi pembangunan dan pertumbuhan wilayah  Menganalisis perencanaan tata tuang nasional, provinsi dan kabupaten/kota  Memhami permasalahan dalam penerapan tata ruang wilayah B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) 3.1 Memahami konsep wilayah dan pewilayahan dalam perencanaan tata ruang wilayah nasional, provinsi, dan kabupaten/kota 3.1.1 Menganalisis konsep wilayah dan tata ruang 3.1.2 Menganalisis pembangunan dan pertumbuhan wilayah 3.1.3 Mengevaluasi perencanaan tata ruang nasional, provinsi, dan kabupaten/kota 3.1.4 Mengidentifikasi permasalahan dalam penerapan tata ruang wilayah 3.1.5 Menganalisis konsep wilayah dan pewilayahan dalam perencanaan tata ruang wilayah nasional, provinsi, dan kabupaten/kota 4.1 Membuat peta pengelompokan penggunaan lahan di wilayah kabupaten/kota/provinsi berdasarkan data wilayah setempat 4.1.1 Menyusun peta pengelompokan penggunaan lahan di wilayah kabupaten/kota/provinsi berdasarkan data wilayah setempat 4.1.2 Menyajikan laporan hasil diskusi tentang konsep wilayah dan tata ruang dilengkapi peta C. Materi Pembelajaran 1. Fakta:  pewilayahan secara fungsional.  Wilayah konservasi  Kota satelit  Zone penyangga  Wilayah resapan 2. Konsep  konsep wilayah dapat ditinjau dari beberapa aspek. Dalam ilmu geografi, wilayah dapat dibedakan menjadi dua macam yaitu wilayah formal (formal region) dan wilayah fungsional (functional region).  Pewilayahan berdasarkan fenomena geografis adalah pewilayahan yang didasarkan pada gejala atau objek geografi misalnya berdasarkan atmosfer, litosfer, hidrosfer, biosfer, dan antroposfer 3. Prinsip  Pewilayahan secara formal didasarkan pada gejala atau objek yang ada di tempat tersebut atau pewilayahan berdasarkan administrasi pemerintahan.  Pewilayahan secara fungsional didasarkan pada fungsi, asal usul, dan perkembangannya 4. Prosedur  Suatu wilayah dapat menjadi pusat pertumbuhan wilayah, apabila wilayah tersebut mempunyai berbagai aktivitas yang mampu mempengaruhi daerah sekitarnya D. Metode Pembelajaran 1. Pendekatan : Scientific Learning RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan Pendidikan : SMA N/S Mata Pelajaran : Geografi Kelas /Semester : XII /Ganjil Tahun Pelajaran : 2016 /2017 Materi Pokok : Konsep Wilayah dan Tata Ruang Alokasi Waktu : 24 JP ( 6 Pertemuan) A. Tujuan Pembelajaran Selama dan setelah mengikuti proses pembelajaran ini peserta didik diharapkan dapat:  Memahami konsep wilayah dan tata ruang  Mengidentifikasi pembangunan dan pertumbuhan wilayah  Menganalisis perencanaan tata tuang nasional, provinsi dan kabupaten/kota  Memhami permasalahan dalam penerapan tata ruang wilayah B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) 3.1 Memahami konsep wilayah dan pewilayahan dalam perencanaan tata ruang wilayah nasional, provinsi, dan kabupaten/kota 3.1.1 Menganalisis konsep wilayah dan tata ruang 3.1.2 Menganalisis pembangunan dan pertumbuhan wilayah 3.1.3 Mengevaluasi perencanaan tata ruang nasional, provinsi, dan kabupaten/kota 3.1.4 Mengidentifikasi permasalahan dalam penerapan tata ruang wilayah 3.1.5 Menganalisis konsep wilayah dan pewilayahan dalam perencanaan tata ruang wilayah nasional, provinsi, dan kabupaten/kota 4.1 Membuat peta pengelompokan penggunaan lahan di wilayah kabupaten/kota/provinsi berdasarkan data wilayah setempat 4.1.1 Menyusun peta pengelompokan penggunaan lahan di wilayah kabupaten/kota/provinsi berdasarkan data wilayah setempat 4.1.2 Menyajikan laporan hasil diskusi tentang konsep wilayah dan tata ruang dilengkapi peta C. Materi Pembelajaran 1. Fakta:  pewilayahan secara fungsional.  Wilayah konservasi  Kota satelit  Zone penyangga  Wilayah resapan 2. Konsep  konsep wilayah dapat ditinjau dari beberapa aspek. Dalam ilmu geografi, wilayah dapat dibedakan menjadi dua macam yaitu wilayah formal (formal region) dan wilayah fungsional (functional region).  Pewilayahan berdasarkan fenomena geografis adalah pewilayahan yang didasarkan pada gejala atau objek geografi misalnya berdasarkan atmosfer, litosfer, hidrosfer, biosfer, dan antroposfer 3. Prinsip  Pewilayahan secara formal didasarkan pada gejala atau objek yang ada di tempat tersebut atau pewilayahan berdasarkan administrasi pemerintahan.  Pewilayahan secara fungsional didasarkan pada fungsi, asal usul, dan perkembangannya 4. Prosedur  Suatu wilayah dapat menjadi pusat pertumbuhan wilayah, apabila wilayah tersebut mempunyai berbagai aktivitas yang mampu mempengaruhi daerah sekitarnya D. Metode Pembelajaran 1. Pendekatan : Scientific Learning
  • 2. 2. Model Pembelajaran : Discovery Learning (Pembelajaran Penemuan) E. Media Pembelajaran 1. Media LCD projector, 2. Laptop, 3. Bahan Tayang F. Sumber Belajar 1. Teks Siswa, 2. Buku Pegangan Guru, 3. Modul/bahan ajar, 4. internet, 5. Sumber lain yang relevan G. Langkah-langkah Pembelajaran 1. Pertemuan Ke-1 ( 4 x 45 menit ) Waktu Kegiatan Pendahuluan Guru : Orientasi  Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran  Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin  Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran. Apersepsi  Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya,  Pada kelas XI  Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.  Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan. Motivasi  Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari.  Apabila materi/tema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh ini dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat menjelaskan tentang:  Konsep Wilayah  Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung  Mengajukan pertanyaan. Pemberian Acuan  Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.  Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada pertemuan yang berlangsung  Pembagian kelompok belajar  Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah- langkah pembelajaran. 15 menit Kegiatan Inti Sintak Model Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Orientasi peserta didik kepada masalah Mengamati Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada topik  Konsep Wilayah dengan cara :  Melihat (tanpa atau dengan alat) Menayangkan gambar/foto/tabel berikut ini 150 menit
  • 3. 1. Pertemuan Ke-1 ( 4 x 45 menit ) Waktu  Mengamati lembar kerja, pemberian contoh-contoh materi/soal untuk dapat dikembangkan peserta didik, dari media interaktif, dsb yang berhubungan dengan  Konsep Wilayah wilayah itu sendiri merupakan suatu tempat di permukaan bumi yang memiliki karakteristik tertentu yang khas, yang membedakan diri dari wilayah-wilayah lain di sekitarnya. wilayah dapat pula dibedakan sebagai berikut:  Pengertian internasional: wilayah dapat meliputi beberapa negara yang mempunyai kesatuan alam dan kesatuan manusia, misalnya: wilayah Asia Tenggara, wilayah Asia Timur, wilayah Amerika Utara, Amerika Latin, Eropa Barat, Eropa Timur dan sebagainya.  Pengertian nasional: wilayah merupakan sebagian dari negara, tetapi bagian tersebut mempunyai kesatuan alam dan kesatuan manusia, misalnya: Pantai Timur Sumatera, Pantai Utara Jawa, Dataran Tinggi Bandung, dan sebagainya. Secara umum, konsep wilayah dapat ditinjau dari beberapa aspek. Dalam ilmu geografi, wilayah dapat dibedakan menjadi dua macam yaitu wilayah formal (formal region) dan wilayah fungsional (functional region).  Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan pembelajaran berlangsung), materi dari buku paket atau buku-buku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan dengan  Konsep Wilayah  Mendengar pemberian materi oleh guru yang berkaitan dengan  Konsep Wilayah  Menyimak, penjelasan pengantar kegiatan/materi secara garis besar/global tentang materi pelajaran mengenai :  Konsep Wilayah untuk melatih kesungguhan, ketelitian, mencari informasi. Mengorganisasikan peserta didik Menanya Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab melalui kegiatan belajar, contohnya :  Mengajukan pertanyaan tentang :  Konsep Wilayah yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk mendapatkan informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk mengembangkan kreativitas, rasa
  • 4. 1. Pertemuan Ke-1 ( 4 x 45 menit ) Waktu ingin tahu, kemampuan merumuskan pertanyaan untuk membentuk pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar sepanjang hayat. Misalnya :  Apa yang dimaksud dengan wilayah formal dan wilayah fungsional? Membimbing penyelidikan individu dan kelompok Mengumpulkan informasi Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab pertanyan yang telah diidentifikasi melalui kegiatan:  Mengamati obyek/kejadian,  Membaca sumber lain selain buku teks, mengunjungi laboratorium komputer perpustakaan sekolah untuk mencari dan membaca artikel tentang  Konsep Wilayah  Mengumpulkan informasi Mengumpulkan data/informasi melalui diskusi kelompok atau kegiatan lain guna menemukan solusimasalah terkait materi pokok yaitu  Konsep Wilayah  Aktivitas  Peserta didik diminta untuk bertanya mengenai Konsep Wilayah pada kegiatan menanya  Peserta didik diminta untuk mengamati Konsep Wilayah pada kegiatan mengamati  Mempraktikan  Mendiskusikan  Saling tukar informasi tentang :  Konsep Wilayah dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga diperoleh sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan diskusi kelompok kemudian, dengan menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat orang lain, kemampuan berkomunikasi, menerapkan kemampuan mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari, mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat. Mengembangkan dan menyajikan hasil karya Mengkomunikasikan Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan  Menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis, mengungkapkan pendapat dengan sopan  Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal tentang :  Konsep Wilayah  Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan dan ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan  Bertanya atas presentasi yang dilakukan dan peserta didik lain diberi kesempatan untuk menjawabnya.  Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan berupa : Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang  Konsep Wilayah  Menjawab pertanyaan yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau lembar kerja yang telah disediakan.  Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan beberapa pertanyaan kepada siswa.  Menyelesaikan uji kompetensi yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar lerja yang telah disediakan secara individu untuk mengecek penguasaan siswa
  • 5. 1. Pertemuan Ke-1 ( 4 x 45 menit ) Waktu terhadap materi pelajaran Menganalisa & mengevaluasi proses pemecahan masalah Mengasosiasikan Peserta didik menganalisa masukan, tanggapan dan koreksi dari guru terkait pembelajaran tentang: ……  Mengolah informasi yang sudah dikumpulkan dari hasil kegiatan/pertemuan sebelumnya maupun hasil dari kegiatan mengamati dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan pada lembar kerja.  Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai  Konsep Wilayah  Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan informasi yang bersifat mencari solusi dari berbagai sumber yang memiliki pendapat yang berbeda sampai kepada yang bertentangan untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan kemampuan berpikir induktif serta deduktif dalam membuktikan :  Konsep Wilayah Catatan : Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan) Kegiatan Penutup Peserta didik :  Membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.  Melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan. Guru :  Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa. Peserta didik yang selesai mengerjakan projek dengan benar diberi paraf serta diberi nomor urut peringkat, untuk penilaian projek.  Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baik  Merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk tugas kelompok/ perseorangan (jika diperlukan).  Mengagendakan pekerjaan rumah.  Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya 15 menit 2. Pertemuan Ke-2 ( 4 x 45 menit ) Waktu Kegiatan Pendahuluan Guru : Orientasi  Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran  Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin  Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran. Apersepsi  Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya,  Konsep Wilayah  Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.  Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan. Motivasi  Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari.  Apabila materi/tema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh ini dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat menjelaskan tentang:  Pewilayahan Secara Formal Dan Fungsional  Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung 15 menit
  • 6. 2. Pertemuan Ke-2 ( 4 x 45 menit ) Waktu  Mengajukan pertanyaan. Pemberian Acuan  Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.  Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada pertemuan yang berlangsung  Pembagian kelompok belajar  Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah- langkah pembelajaran. Kegiatan Inti Sintak Model Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Orientasi peserta didik kepada masalah Mengamati Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada topik  Pewilayahan Secara Formal Dan Fungsional dengan cara :  Melihat (tanpa atau dengan alat) Menayangkan gambar/foto/tabel berikut ini  Mengamati lembar kerja, pemberian contoh-contoh materi/soal untuk dapat dikembangkan peserta didik, dari media interaktif, dsb yang berhubungan dengan  Pewilayahan Secara Formal Dan Fungsional pewilayahan secara formal Pewilayahan secara formal didasarkan pada gejala atau objek yang ada di tempat tersebut atau pewilayahan berdasarkan administrasi pemerintahan. contoh pewilayahan secara formal.  Daerah pegunungan  Lahan pertanian  Lahan kehutanan  Perkotaan  Benua Australia pewilayahan fungsional (nodal) Pewilayahan secara fungsional didasarkan pada fungsi, asal usul, dan perkembangannya contoh pewilayahan secara fungsional.  Wilayah konservasi  Kota satelit  Zone penyangga 150 menit
  • 7. 2. Pertemuan Ke-2 ( 4 x 45 menit ) Waktu  Wilayah resapan  Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan pembelajaran berlangsung), materi dari buku paket atau buku-buku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan dengan  Pewilayahan Secara Formal Dan Fungsional  Mendengar pemberian materi oleh guru yang berkaitan dengan  Pewilayahan Secara Formal Dan Fungsional  Menyimak, penjelasan pengantar kegiatan/materi secara garis besar/global tentang materi pelajaran mengenai :  Pewilayahan Secara Formal Dan Fungsional untuk melatih kesungguhan, ketelitian, mencari informasi. Mengorganisasikan peserta didik Menanya Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab melalui kegiatan belajar, contohnya :  Mengajukan pertanyaan tentang :  Pewilayahan Secara Formal Dan Fungsional yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk mendapatkan informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan pertanyaan untuk membentuk pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar sepanjang hayat. Misalnya :  Membimbing penyelidikan individu dan kelompok Mengumpulkan informasi Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab pertanyan yang telah diidentifikasi melalui kegiatan:  Mengamati obyek/kejadian,  Membaca sumber lain selain buku teks, mengunjungi laboratorium komputer perpustakaan sekolah untuk mencari dan membaca artikel tentang  Pewilayahan Secara Formal Dan Fungsional  Mengumpulkan informasi Mengumpulkan data/informasi melalui diskusi kelompok atau kegiatan lain guna menemukan solusimasalah terkait materi pokok yaitu  Pewilayahan Secara Formal Dan Fungsional  Aktivitas  Peserta didik dimina untuk mengamati Pewilayahan Secara Formal Dan Fungsional pada kegiatan mengamati  Mempraktikan  Mendiskusikan  Saling tukar informasi tentang :  Pewilayahan Secara Formal Dan Fungsional dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga diperoleh sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan diskusi kelompok kemudian, dengan menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat orang lain, kemampuan berkomunikasi, menerapkan kemampuan mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari, mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat. Mengembangkan dan menyajikan Mengkomunikasikan Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan
  • 8. 2. Pertemuan Ke-2 ( 4 x 45 menit ) Waktu hasil karya  Menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis, mengungkapkan pendapat dengan sopan  Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal tentang :  Pewilayahan Secara Formal Dan Fungsional  Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan dan ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan  Bertanya atas presentasi yang dilakukan dan peserta didik lain diberi kesempatan untuk menjawabnya.  Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan berupa : Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang  Pewilayahan Secara Formal Dan Fungsional  Menjawab pertanyaan yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau lembar kerja yang telah disediakan.  Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan beberapa pertanyaan kepada siswa.  Menyelesaikan uji kompetensi yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar lerja yang telah disediakan secara individu untuk mengecek penguasaan siswa terhadap materi pelajaran Menganalisa & mengevaluasi proses pemecahan masalah Mengasosiasikan Peserta didik menganalisa masukan, tanggapan dan koreksi dari guru terkait pembelajaran tentang: ……  Mengolah informasi yang sudah dikumpulkan dari hasil kegiatan/pertemuan sebelumnya maupun hasil dari kegiatan mengamati dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan pada lembar kerja.  Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai  Pewilayahan Secara Formal Dan Fungsional  Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan informasi yang bersifat mencari solusi dari berbagai sumber yang memiliki pendapat yang berbeda sampai kepada yang bertentangan untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan kemampuan berpikir induktif serta deduktif dalam membuktikan :  Pewilayahan Secara Formal Dan Fungsional Catatan : Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan) Kegiatan Penutup Peserta didik :  Membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.  Melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan. Guru :  Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa. Peserta didik yang selesai mengerjakan projek dengan benar diberi paraf serta diberi nomor urut peringkat, untuk penilaian projek.  Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baik  Merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk tugas kelompok/ perseorangan (jika diperlukan).  Mengagendakan pekerjaan rumah.  Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya 15 menit
  • 9. 3. Pertemuan Ke-3 ( 4 x 45 menit ) Waktu Kegiatan Pendahuluan Guru : Orientasi  Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran  Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin  Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran. Apersepsi  Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya,  Pewilayahan Secara Formal Dan Fungsional  Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.  Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan. Motivasi  Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari.  Apabila materi/tema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh ini dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat menjelaskan tentang:  Pewilayahan Berdasarkan Fenomena Geografis  Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung  Mengajukan pertanyaan. Pemberian Acuan  Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.  Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada pertemuan yang berlangsung  Pembagian kelompok belajar  Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah- langkah pembelajaran. 15 menit Kegiatan Inti Sintak Model Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Orientasi peserta didik kepada masalah Mengamati Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada topik  Pewilayahan Berdasarkan Fenomena Geografis dengan cara :  Melihat (tanpa atau dengan alat) Menayangkan gambar/foto/tabel berikut ini  Mengamati lembar kerja, pemberian contoh-contoh materi/soal untuk dapat dikembangkan peserta didik, dari media interaktif, dsb yang berhubungan dengan  Pewilayahan Berdasarkan Fenomena Geografis Pewilayahan suatu tempat dapat dilakukan secara formal maupun fungsional. Hal ini bergantung pada kesepakatan atau tujuan yang akan digunakan dalam klasifikasi pewilayahan tersebut. Pewilayahan berdasarkan fenomena geografis adalah pewilayahan yang didasarkan pada gejala atau objek geografi misalnya berdasarkan atmosfer, litosfer, hidrosfer, biosfer, dan antroposfer. Pewilayahan berdasarkan fenomena atmosfer  Pewilayahan iklim berdasarkan posisi matahari  Pewilayahan iklim berdasarkan ketinggian tempat Pewilayahan berdasarkan fenomena litosfer  Pewilayahan berdasarkan fenomena batuan  Pewilayahan berdasarkan fenomena kemiringan lereng  Pewilayahan berdasarkan fenomena tanah Pewilayahan berdasarkan fenomena hidrosfer 150 menit
  • 10. 3. Pertemuan Ke-3 ( 4 x 45 menit ) Waktu  Pewilayahan berdasarkan fenomena air permukaan  Pewilayahan berdasarkan fenomena density air  Pewilayahan berdasarkan fenomena kedalaman air tanah Pewilayahan berdasarkan fenomena biosfer  Pewilayahan berdasarkan fenomena vegetasi  Pewilayahan berdasarkan fenomena fauna Pewilayahan berdasarkan fenomena antroposfer  Pewilayahan berdasarkan fenomena administratif  Pewilayahan berdasarkan fenomena kependudukan  Pewilayahan berdasarkan fenomena teknologi  Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan pembelajaran berlangsung), materi dari buku paket atau buku-buku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan dengan  Pewilayahan Berdasarkan Fenomena Geografis  Mendengar pemberian materi oleh guru yang berkaitan dengan  Pewilayahan Berdasarkan Fenomena Geografis  Menyimak, penjelasan pengantar kegiatan/materi secara garis besar/global tentang materi pelajaran mengenai :  Pewilayahan Berdasarkan Fenomena Geografis untuk melatih kesungguhan, ketelitian, mencari informasi. Mengorganisasikan peserta didik Menanya Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab melalui kegiatan belajar, contohnya :  Mengajukan pertanyaan tentang :  Pewilayahan Berdasarkan Fenomena Geografis yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk mendapatkan informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan pertanyaan untuk membentuk pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar sepanjang hayat. Misalnya :  ? Membimbing penyelidikan individu dan kelompok Mengumpulkan informasi Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab pertanyan yang telah diidentifikasi melalui kegiatan:  Mengamati obyek/kejadian,  Membaca sumber lain selain buku teks, mengunjungi laboratorium komputer perpustakaan sekolah untuk mencari dan membaca artikel tentang  Pewilayahan Berdasarkan Fenomena Geografis  Mengumpulkan informasi Mengumpulkan data/informasi melalui diskusi kelompok atau kegiatan lain guna menemukan solusimasalah terkait materi pokok yaitu  Pewilayahan Berdasarkan Fenomena Geografis  Aktivitas  Peserta didik diminta untuk mengerjakan beberapa contoh soal yang sudah disajikan oleh guru  Mempraktikan  Mendiskusikan  Saling tukar informasi tentang :  Pewilayahan Berdasarkan Fenomena Geografis dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok
  • 11. 3. Pertemuan Ke-3 ( 4 x 45 menit ) Waktu lainnya sehingga diperoleh sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan diskusi kelompok kemudian, dengan menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat orang lain, kemampuan berkomunikasi, menerapkan kemampuan mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari, mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat. Mengembangkan dan menyajikan hasil karya Mengkomunikasikan Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan  Menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis, mengungkapkan pendapat dengan sopan  Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal tentang :  Pewilayahan Berdasarkan Fenomena Geografis  Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan dan ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan  Bertanya atas presentasi yang dilakukan dan peserta didik lain diberi kesempatan untuk menjawabnya.  Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan berupa : Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang  Pewilayahan Berdasarkan Fenomena Geografis  Menjawab pertanyaan yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau lembar kerja yang telah disediakan.  Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan beberapa pertanyaan kepada siswa.  Menyelesaikan uji kompetensi yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar lerja yang telah disediakan secara individu untuk mengecek penguasaan siswa terhadap materi pelajaran Menganalisa & mengevaluasi proses pemecahan masalah Mengasosiasikan Peserta didik menganalisa masukan, tanggapan dan koreksi dari guru terkait pembelajaran tentang: ……  Mengolah informasi yang sudah dikumpulkan dari hasil kegiatan/pertemuan sebelumnya maupun hasil dari kegiatan mengamati dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan pada lembar kerja.  Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai  Pewilayahan Berdasarkan Fenomena Geografis  Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan informasi yang bersifat mencari solusi dari berbagai sumber yang memiliki pendapat yang berbeda sampai kepada yang bertentangan untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan kemampuan berpikir induktif serta deduktif dalam membuktikan :  Pewilayahan Berdasarkan Fenomena Geografis Catatan : Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan) Kegiatan Penutup Peserta didik :  Membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan. 15 menit
  • 12. 3. Pertemuan Ke-3 ( 4 x 45 menit ) Waktu  Melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan. Guru :  Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa. Peserta didik yang selesai mengerjakan projek dengan benar diberi paraf serta diberi nomor urut peringkat, untuk penilaian projek.  Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baik  Merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk tugas kelompok/ perseorangan (jika diperlukan).  Mengagendakan pekerjaan rumah.  Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya 4. Pertemuan Ke-4 ( 4 x 45 menit ) Waktu Kegiatan Pendahuluan Guru : Orientasi  Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran  Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin  Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran. Apersepsi  Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya,  Pewilayahan Berdasarkan Fenomena Geografis  Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.  Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan. Motivasi  Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari.  Apabila materi/tema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh ini dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat menjelaskan tentang:  Pusat-Pusat Pertumbuhan  Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung  Mengajukan pertanyaan. Pemberian Acuan  Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.  Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada pertemuan yang berlangsung  Pembagian kelompok belajar  Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah- langkah pembelajaran. 15 menit Kegiatan Inti Sintak Model Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Orientasi peserta didik kepada masalah Mengamati Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada topik  Pusat-Pusat Pertumbuhan dengan cara :  Melihat (tanpa atau dengan alat) Menayangkan gambar/foto/tabel berikut ini  Mengamati lembar kerja, pemberian contoh-contoh materi/soal untuk dapat dikembangkan peserta didik, dari media interaktif, dsb yang berhubungan dengan  Pusat-Pusat Pertumbuhan Pusat pertumbuhan adalah suatu wilayah yang perkembangannya sangat pesat dan menjadi pusat pembangunan yang dapat mempengaruhi perkembangan daerah-daerah di sekitarnya. 150 menit
  • 13. 4. Pertemuan Ke-4 ( 4 x 45 menit ) Waktu Suatu wilayah dapat menjadi pusat pertumbuhan wilayah, apabila wilayah tersebut mempunyai berbagai aktivitas yang mampu mempengaruhi daerah sekitarnya  Teori Tempat yang Sentral (Central Place Theory) Teori ini dikemukakan oleh Walter Cristaller pada tahun 1933. Menurut teori ini ada tiga pertanyaan yang harus dijawab tentang kota atau wilayah, yaitu pertama, apakah yang menentukan banyaknya kota; kedua apakah yang menentukan besarnya kota; dan ketiga, apakah yang menentukan persebaran kota.  Teori kutub pertumbuhan Teori Kutub Pertumbuhan (Growth Poles Theory) disebut juga sebagai teori pusat pertumbuhan (Growth Centres Theory). Teori ini dikemukakan oleh Perroux pada tahun 1955. Dalam teori ini dinyatakan bahwa pembangunan kota atau wilayah di manapun adanya bukanlah merupakan suatu proses yang terjadi secara serentak, tetapi mucul di tempat-tempat tertentu dengna kecepatan dan intensitas yang berbeda-beda  Potensi daerah setempat Teori pusat pertumbuhan lainnya juga dikenal “Potential Model”. Konsepnya adalah bahwa setiap daerah memiliki potensi untuk dikembangkan, baik alam maupun manusianya  Konsep agropolitan Konsep pusat pertumbuhan lainnya adalah yang diperkenalkan oleh Friedman (1975). Menurut konsep ini, perlunya mengusahakan pedesaan untuk lebih terbuka dalam pembangunan sehingga diharapkan terjadi beberapa “kota” di pedesaan atau di daerah pertanian (agropolis)  Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan pembelajaran berlangsung), materi dari buku paket atau buku-buku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan dengan  Pusat-Pusat Pertumbuhan  Mendengar pemberian materi oleh guru yang berkaitan dengan  Pusat-Pusat Pertumbuhan  Menyimak, penjelasan pengantar kegiatan/materi secara garis besar/global tentang materi pelajaran mengenai :  Pusat-Pusat Pertumbuhan untuk melatih kesungguhan, ketelitian, mencari informasi. Mengorganisasikan peserta didik Menanya Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab melalui kegiatan belajar, contohnya :  Mengajukan pertanyaan tentang :  Pusat-Pusat Pertumbuhan yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk mendapatkan informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan pertanyaan untuk membentuk pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar sepanjang hayat. Misalnya :  ? Membimbing penyelidikan individu Mengumpulkan informasi Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk
  • 14. 4. Pertemuan Ke-4 ( 4 x 45 menit ) Waktu dan kelompok menjawab pertanyan yang telah diidentifikasi melalui kegiatan:  Mengamati obyek/kejadian,  Membaca sumber lain selain buku teks, mengunjungi laboratorium komputer perpustakaan sekolah untuk mencari dan membaca artikel tentang  Pusat-Pusat Pertumbuhan  Mengumpulkan informasi Mengumpulkan data/informasi melalui diskusi kelompok atau kegiatan lain guna menemukan solusimasalah terkait materi pokok yaitu  Pusat-Pusat Pertumbuhan  Aktivitas  Mempraktikan  Mendiskusikan  Saling tukar informasi tentang :  Pusat-Pusat Pertumbuhan dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga diperoleh sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan diskusi kelompok kemudian, dengan menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat orang lain, kemampuan berkomunikasi, menerapkan kemampuan mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari, mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat. Mengembangkan dan menyajikan hasil karya Mengkomunikasikan Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan  Menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis, mengungkapkan pendapat dengan sopan  Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal tentang :  Pusat-Pusat Pertumbuhan  Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan dan ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan  Bertanya atas presentasi yang dilakukan dan peserta didik lain diberi kesempatan untuk menjawabnya.  Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan berupa : Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang  Pusat-Pusat Pertumbuhan  Menjawab pertanyaan yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau lembar kerja yang telah disediakan.  Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan beberapa pertanyaan kepada siswa.  Menyelesaikan uji kompetensi yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar lerja yang telah disediakan secara individu untuk mengecek penguasaan siswa terhadap materi pelajaran Menganalisa & mengevaluasi proses pemecahan masalah Mengasosiasikan Peserta didik menganalisa masukan, tanggapan dan koreksi dari guru terkait pembelajaran tentang: ……  Mengolah informasi yang sudah dikumpulkan dari hasil kegiatan/pertemuan sebelumnya maupun hasil dari kegiatan mengamati dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan pada lembar kerja.  Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai
  • 15. 4. Pertemuan Ke-4 ( 4 x 45 menit ) Waktu  Pusat-Pusat Pertumbuhan  Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan informasi yang bersifat mencari solusi dari berbagai sumber yang memiliki pendapat yang berbeda sampai kepada yang bertentangan untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan kemampuan berpikir induktif serta deduktif dalam membuktikan :  Pusat-Pusat Pertumbuhan Catatan : Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan) Kegiatan Penutup Peserta didik :  Membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.  Melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan. Guru :  Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa. Peserta didik yang selesai mengerjakan projek dengan benar diberi paraf serta diberi nomor urut peringkat, untuk penilaian projek.  Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baik  Merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk tugas kelompok/ perseorangan (jika diperlukan).  Mengagendakan pekerjaan rumah.  Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya 15 menit 5. Pertemuan Ke-5 ( 4 x 45 menit ) Waktu Kegiatan Pendahuluan Guru : Orientasi  Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran  Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin  Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran. Apersepsi  Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya,  Pusat-Pusat Pertumbuhan  Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.  Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan. Motivasi  Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari.  Apabila materi/tema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh ini dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat menjelaskan tentang:  Pusat-Pusat Pertumbuhan Di Indonesia  Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung  Mengajukan pertanyaan. Pemberian Acuan  Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.  Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada pertemuan yang berlangsung  Pembagian kelompok belajar  Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah- langkah pembelajaran. 15 menit Kegiatan Inti Sintak Kegiatan Pembelajaran 150 menit
  • 16. 5. Pertemuan Ke-5 ( 4 x 45 menit ) Waktu Model Pembelajaran Orientasi peserta didik kepada masalah Mengamati Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada topik  Pusat-Pusat Pertumbuhan Di Indonesia dengan cara :  Melihat (tanpa atau dengan alat) Menayangkan gambar/foto/tabel berikut ini  Mengamati lembar kerja, pemberian contoh-contoh materi/soal untuk dapat dikembangkan peserta didik, dari media interaktif, dsb yang berhubungan dengan  Pusat-Pusat Pertumbuhan Di Indonesia Wilayas pembangunan utama di Indonesia dibagi menjadi empat region utama yaitu: 1. Wilayah Pembangunan Utama A, dengan pusat pertumbuhan utama Kota Medan terdiri atas: a. Wilayah Pembangunan I, meliputi daerah-daerah Aceh dan Sumatera Utara. b. Wilayah Pembangunan II, meliputi daerah-daerah di Sumatera Barat dan Riau, dengan pusatnya di Pakanbaru. 2. Wilayah Pembangunan Utama B, dengan pusat pertumbuhan utama Jakarta. Wilayah ini terdiri atas: a. Wilayah Pembangunan III, meliputi daerah-daerah Jambi, Sumsel dan Bengkulu, dengan pusatnya di Palembang. b. Wilayah Pembangunan IV, meliputi daerah-daerah Lampung, Jakarta, Jawa Barat, Jawa tengah, dan DI Yogyakarta yang pusatnya di Jakarta. c. Wilayah Pembangunan VI, meliputi daerah-daerah di Kalimantan Barat, yang pusatnya di Pontianak. 3. Wilayah Pembangunan Utama C, dengan pusat pertumbuhan utama Surabaya, wilayah ini terdiri atas: a. Wilayah Pembangunan V, meliputi daerah-daerah di Jawa Timur, dan Bali yang pusatnya di Surabaya. b. Wilayah Pembangunan VII, meliputi daerah-daerah di Kalimantan Tengah, Kalimantan Timur dan Kalimantan Selatan yang pusatnya di Balikpapan dan Samarinda. 4. Wilayah Pembangunan Utama D, dengan pusat pertumbuhan utama Ujung Pandang atau Makasar, wilayah ini terdiri atas: a. Wilayah Pembangunan VIII, meliputi daerah-daerah di Nusa Tenggara Barat, Nusa Tenggara Timur, Sulawesi Selatan, Sulawesi Tenggara, yang pusatnya di Makasar b. Wilayah Pembangunan IX, meliputi daerah-daerah
  • 17. 5. Pertemuan Ke-5 ( 4 x 45 menit ) Waktu Sulawesi Utara, Sulawesi Tengah, yang pusatnya di Menado. c. Wilayah Pembangunan X, meliputi daerah-daerah di Maluku (termasuk Maluku Utara dan Irian Jaya (Papua) yang pusatnya di Kota Sorong.  Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan pembelajaran berlangsung), materi dari buku paket atau buku-buku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan dengan  Pusat-Pusat Pertumbuhan Di Indonesia  Mendengar pemberian materi oleh guru yang berkaitan dengan  Pusat-Pusat Pertumbuhan Di Indonesia  Menyimak, penjelasan pengantar kegiatan/materi secara garis besar/global tentang materi pelajaran mengenai :  Pusat-Pusat Pertumbuhan Di Indonesia untuk melatih kesungguhan, ketelitian, mencari informasi. Mengorganisasikan peserta didik Menanya Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab melalui kegiatan belajar, contohnya :  Mengajukan pertanyaan tentang :  Pusat-Pusat Pertumbuhan Di Indonesia yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk mendapatkan informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan pertanyaan untuk membentuk pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar sepanjang hayat. Misalnya :  ? Membimbing penyelidikan individu dan kelompok Mengumpulkan informasi Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab pertanyan yang telah diidentifikasi melalui kegiatan:  Mengamati obyek/kejadian,  Membaca sumber lain selain buku teks, mengunjungi laboratorium komputer perpustakaan sekolah untuk mencari dan membaca artikel tentang  Pusat-Pusat Pertumbuhan Di Indonesia  Mengumpulkan informasi Mengumpulkan data/informasi melalui diskusi kelompok atau kegiatan lain guna menemukan solusimasalah terkait materi pokok yaitu  Pusat-Pusat Pertumbuhan Di Indonesia  Aktivitas  Peserta didik diminta untuk mengamati Pusat-Pusat Pertumbuhan Di Indonesia pada kegiatan mengamati  Peserta didik diminta untuk mengerjakan beberapa contoh soal yang telah disajikan oleh guru  Mempraktikan  Mendiskusikan  Saling tukar informasi tentang :  Pusat-Pusat Pertumbuhan Di Indonesia dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga diperoleh sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan diskusi kelompok kemudian, dengan menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan,
  • 18. 5. Pertemuan Ke-5 ( 4 x 45 menit ) Waktu menghargai pendapat orang lain, kemampuan berkomunikasi, menerapkan kemampuan mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari, mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat. Mengembangkan dan menyajikan hasil karya Mengkomunikasikan Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan  Menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis, mengungkapkan pendapat dengan sopan  Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal tentang :  Pusat-Pusat Pertumbuhan Di Indonesia  Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan dan ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan  Bertanya atas presentasi yang dilakukan dan peserta didik lain diberi kesempatan untuk menjawabnya.  Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan berupa : Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang  Pusat-Pusat Pertumbuhan Di Indonesia  Menjawab pertanyaan yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau lembar kerja yang telah disediakan.  Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan beberapa pertanyaan kepada siswa.  Menyelesaikan uji kompetensi yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar lerja yang telah disediakan secara individu untuk mengecek penguasaan siswa terhadap materi pelajaran Menganalisa & mengevaluasi proses pemecahan masalah Mengasosiasikan Peserta didik menganalisa masukan, tanggapan dan koreksi dari guru terkait pembelajaran tentang: ……  Mengolah informasi yang sudah dikumpulkan dari hasil kegiatan/pertemuan sebelumnya maupun hasil dari kegiatan mengamati dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan pada lembar kerja.  Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai  Pusat-Pusat Pertumbuhan Di Indonesia  Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan informasi yang bersifat mencari solusi dari berbagai sumber yang memiliki pendapat yang berbeda sampai kepada yang bertentangan untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan kemampuan berpikir induktif serta deduktif dalam membuktikan :  Pusat-Pusat Pertumbuhan Di Indonesia Catatan : Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan) Kegiatan Penutup Peserta didik :  Membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.  Melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan. Guru :  Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa. Peserta didik yang selesai mengerjakan projek dengan benar diberi paraf serta diberi nomor urut peringkat, untuk penilaian projek. 15 menit
  • 19. 5. Pertemuan Ke-5 ( 4 x 45 menit ) Waktu  Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baik  Merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk tugas kelompok/ perseorangan (jika diperlukan).  Mengagendakan pekerjaan rumah.  Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya 6. Pertemuan Ke-6 ( 4 x 45 menit ) Waktu Kegiatan Pendahuluan Guru : Orientasi  Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran  Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin  Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran. Apersepsi  Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya,  Pusat-Pusat Pertumbuhan Di Indonesia  Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.  Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan. Motivasi  Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari.  Apabila materi/tema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh ini dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat menjelaskan tentang:  Perencanaan Tata Ruang wilayah  Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung  Mengajukan pertanyaan. Pemberian Acuan  Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.  Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada pertemuan yang berlangsung  Pembagian kelompok belajar  Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah- langkah pembelajaran. 15 menit Kegiatan Inti Sintak Model Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Orientasi peserta didik kepada masalah Mengamati Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada topik  Perencanaan Tata Ruang wilayah dengan cara :  Melihat (tanpa atau dengan alat) Menayangkan gambar/foto/tabel berikut ini  Mengamati lembar kerja, pemberian contoh-contoh materi/soal untuk dapat dikembangkan peserta didik, dari media interaktif, dsb yang berhubungan dengan  Perencanaan Tata Ruang wilayah Dilakukan pemahaman karakteristik wilayah melalui studi kompilasi data, kemudian dilakukan kegiatan analisis data dan selanjutnya menyusun rumusan rencana disertai penyajian peta-peta dengan cara : a. Kegiatan Pemahaman Karakteristik Wilayah Data Geografi yang diperlukan meliputi 1. Karakteristik ekonomi wilayah 2. Karakteristik kependudukan/demografi 3. Data sosial kemasyarakatan 150 menit
  • 20. 6. Pertemuan Ke-6 ( 4 x 45 menit ) Waktu 4. Karakteristik sumberdaya alam 5. Sumberdaya buatan b. Kegiatan analisis wilayah (analisis data) 1. Analisis sistem perwilayahan 2. Analisis sosial kemasyarakatan 3. Analisis geografi 4. Analisis ekonomi 5. Analisis fisik/daya dukung lingkungan 6. Analisis kondisi sarana dan prasarana 7. Analisis struktur dan pola masyarakat 8. Analisis potensi dan sumberdaya alam, buatan manusia c. Perumusan Rencana Tata Ruang Wiayah 1. Perumusan arahan pemanfaatan ruang dan masalah pembangunan 2. Perumusan konsep dan strategi pengembangan wilayah 3. Penjabaran konsep dan strategi pengembangan tata ruang wilayah  Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan pembelajaran berlangsung), materi dari buku paket atau buku-buku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan dengan  Perencanaan Tata Ruang wilayah  Mendengar pemberian materi oleh guru yang berkaitan dengan  Perencanaan Tata Ruang wilayah  Menyimak, penjelasan pengantar kegiatan/materi secara garis besar/global tentang materi pelajaran mengenai :  Perencanaan Tata Ruang wilayah untuk melatih kesungguhan, ketelitian, mencari informasi. Mengorganisasikan peserta didik Menanya Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab melalui kegiatan belajar, contohnya :  Mengajukan pertanyaan tentang :  Perencanaan Tata Ruang wilayah yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk mendapatkan informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan pertanyaan untuk membentuk pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar sepanjang hayat. Misalnya :  ? Membimbing penyelidikan individu dan kelompok Mengumpulkan informasi Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab pertanyan yang telah diidentifikasi melalui kegiatan:  Mengamati obyek/kejadian,  Membaca sumber lain selain buku teks, mengunjungi laboratorium komputer perpustakaan sekolah untuk mencari dan membaca artikel tentang  Perencanaan Tata Ruang wilayah  Mengumpulkan informasi Mengumpulkan data/informasi melalui diskusi kelompok atau kegiatan lain guna menemukan solusimasalah terkait materi pokok yaitu
  • 21. 6. Pertemuan Ke-6 ( 4 x 45 menit ) Waktu  Perencanaan Tata Ruang wilayah  Aktivitas  Peserta didik diminta untuk membuat peta pengelompokan penggunaan lahan di wilayah kabupaten/kota/provinsi berdasarkan data wilayah setempat  Mempraktikan  Mendiskusikan  Saling tukar informasi tentang :  Perencanaan Tata Ruang wilayah dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga diperoleh sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan diskusi kelompok kemudian, dengan menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat orang lain, kemampuan berkomunikasi, menerapkan kemampuan mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari, mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat. Mengembangkan dan menyajikan hasil karya Mengkomunikasikan Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan  Menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis, mengungkapkan pendapat dengan sopan  Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal tentang :  Perencanaan Tata Ruang wilayah  Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan dan ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan  Bertanya atas presentasi yang dilakukan dan peserta didik lain diberi kesempatan untuk menjawabnya.  Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan berupa : Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang  Perencanaan Tata Ruang wilayah  Menjawab pertanyaan yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau lembar kerja yang telah disediakan.  Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan beberapa pertanyaan kepada siswa.  Menyelesaikan uji kompetensi yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar lerja yang telah disediakan secara individu untuk mengecek penguasaan siswa terhadap materi pelajaran Menganalisa & mengevaluasi proses pemecahan masalah Mengasosiasikan Peserta didik menganalisa masukan, tanggapan dan koreksi dari guru terkait pembelajaran tentang: ……  Mengolah informasi yang sudah dikumpulkan dari hasil kegiatan/pertemuan sebelumnya maupun hasil dari kegiatan mengamati dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan pada lembar kerja.  Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai  Perencanaan Tata Ruang wilayah  Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan informasi yang bersifat mencari solusi dari berbagai sumber yang memiliki pendapat yang berbeda sampai kepada yang bertentangan untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan kemampuan berpikir induktif serta deduktif dalam membuktikan :
  • 22. 6. Pertemuan Ke-6 ( 4 x 45 menit ) Waktu  Perencanaan Tata Ruang wilayah Catatan : Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan) Kegiatan Penutup Peserta didik :  Membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.  Melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan. Guru :  Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa. Peserta didik yang selesai mengerjakan projek dengan benar diberi paraf serta diberi nomor urut peringkat, untuk penilaian projek.  Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baik  Merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk tugas kelompok/ perseorangan (jika diperlukan).  Mengagendakan pekerjaan rumah.  Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya 15 menit H. Penilaian, Pembelajaran Remedial dan Pengayaan 1. Teknik Penilaian a. Penilaian Kompetensi Pengetahuan 1) Tes Tertulis a) Pilihan ganda b) Uraian/esai 2) Tes Lisan b. Penilaian Kompetensi Keterampilan 1) Proyek, pengamatan, wawancara’  Mempelajari buku teks dan sumber lain tentang materi pokok  Menyimak tayangan/demo tentang materi pokok  Menyelesaikan tugas yang berkaitan dengan pengamatan dan eksplorasi 2) Portofolio / unjuk kerja  Laporan tertulis individu/ kelompok 3) Produk, 2. Instrumen Penilaian a. Pertemuan Pertama (Terlampir) b. Pertemuan Kedua (Terlampir) c. Pertemuan Ketiga (Terlampir) d. Pertemuan Keempat (Terlampir) e. Pertemuan Kelima (Terlampir) f. Pertemuan Keenam (Terlampir) g. Pertemuan Ketujuh (Terlampir) h. Pertemuan Kedelapan (Terlampir) 3. PembelajaranRemedial dan Pengayaan a. Remedial  Remedial dapat diberikan kepada peserta didik yang belum mencapai KKM maupun kepada peserta didik yang sudah melampui KKM. Remidial terdiri atas dua bagian : remedial karena belum mencapai KKM dan remedial karena belum mencapai Kompetensi Dasar  Guru memberi semangat kepada peserta didik yang belum mencapai KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal). Guru akan memberikan tugas bagi peserta didik yang belum mencapai KKM (Kriterian Ketuntasan Minimal), misalnya sebagai berikut.  Pembangunan dan pertumbuhan wilayah b. Pengayaan
  • 23.  Pengayaan diberikan untuk menambah wawasan peserta didik mengenai materi pembelajaran yang dapat diberikan kepada peserta didik yang telah tuntas mencapai KKM atau mencapai Kompetensi Dasar.  Pengayaan dapat ditagihkan atau tidak ditagihkan, sesuai kesepakatan dengan peserta didik.  Direncanakan berdasarkan IPK atau materi pembelajaran yang membutuhkan pengembangan lebih luas misalnya  Permasalahan dalam penerapan tata ruang wilayah ……………, 25 Juli 2016 Mengetahui Kepala SMA N/S Guru Mata Pelajaran …………………………………… ……………………………………. NIP/NRK. NIP/NRK.
  • 24. Kisi-Kisi TesTertulis Satuan Pendidikan : SMA N/S Mata Pelajaran : Geografi Kelas /Semester : XII /Ganjil Materi Pokok : Konsep Wilayah Dan Tata Ruang N o KompetensiDasar Materi IndikatorSoal Bentuk Soal Jumlah Soal 1 3.1 Memahami konsep wilayah dan pewilayahan dalam perencanaan tata ruang wilayah nasional, provinsi, dan kabupaten/kota KONSEP WILAYAH DAN TATA RUANG  Konsep wilayah dan tata ruang.  Pembangunan dan pertumbuhan wilayah.  Perencanaan tata ruang nasional, provinsi, dan kabupaten/kot a  Permasalahan dalam penerapan tata ruang wilayah.  Siswa dapat menjelaskan tentang konsep wilayah dan tata ruang Tertulis 3 Contoh butir soal: 1. Jelaskan pengertian wilayah formal dan wilayah fungsional! 2. Jelaskan perbedaan antara ruang, lokasi, daerah, wilayah, dan kawasan 3. Bagaimana cara menentukan batas wilayah pertumbuhan Pedoman Penskoran Soal Uraian No. Soal Rubrik Skor 1 Siswa dapat menyebutkan jawaban dengan baik dan benar. 4 2 Siswa dapat menyebutkan jawaban dengan baik dan benar, tapi kurang lengkap. 3 3 Siswa dapat menyebutkan jawaban tapisalah sebagian besar. 1 SkorMaksimum 8 Nilai = total skor perolehan total skor maksimum 100
  • 25. Kisi-Kisi Tes pilihan ganda Satuan Pendidikan : SMA N/S Mata Pelajaran : Geografi Kelas /Semester : XII /Ganjil Materi Pokok : Konsep Wilayah Dan Tata Ruang N o KompetensiDasar Materi IndikatorSoal Bentuk Soal Jumlah Soal 1 3.1 Memahami konsep wilayah dan pewilayahan dalam perencanaan tata ruang wilayah nasional, provinsi, dan kabupaten/kota KONSEP WILAYAH DAN TATA RUANG  Konsep wilayah dan tata ruang.  Pembangunan dan pertumbuhan wilayah.  Perencanaan tata ruang nasional, provinsi, dan kabupaten/kot a  Permasalahan dalam penerapan tata ruang wilayah.  Siswa dapat menjelaskan tentang konsep wilayah dan tata ruang Pilihan ganda 3 Contoh butir soal: 1. Contoh perwilayahan berdasarkan fenomena fisik di antaranya .... a. wilayah pedesaan b. wilayah pertanian c. wilayah objek wisata d. wilayah pegunungan e. wilayah wisata 2. Di bawah ini merupakan batas yang digunakan untuk wilayah formal, kecuali .... a. sungai b. punggungan (igir) c. parit d. selat atau laut e. pemukiman 3. Salah satu cara untuk mengkaji potensi daerah ialah dengan .... a. evaluasi neraca ekonomi b. evaluasi kemampuan lahan c. evaluasi angkatan kerja d. evaluasi sumber daya alam e. evaluasi partisipasi pendidikan Pedoman Penskoran Soal Uraian No. Soal Rubrik Skor 1 Siswa dapat menyebutkan jawaban dengan baik dan benar. 4 2 Siswa dapat menyebutkan jawaban dengan baik dan benar, tapi kurang lengkap. 3 3 Siswa dapat menyebutkan jawaban tapisalah sebagian besar. 1 SkorMaksimum 8
  • 26. Nilai = total skor perolehan total skor maksimum 100
  • 27. Uji Kinerja Satuan Pendidikan : SMA N/S Mata Pelajaran : Geografis Kelas /Semester : XII /Ganjil Materi Pokok : Konsep Wilayah Dan Tata Ruang N o KompetensiDasar Materi Indikator Soal Jumlah Soal 1 4.1 Membuat peta pengelompokan penggunaan lahan di wilayah kabupaten/kota/provinsi berdasarkan data wilayah setempat KONSEP WILAYAH DAN TATA RUANG  Konsep wilayah dan tata ruang.  Pembangunan dan pertumbuhan wilayah.  Perencanaan tata ruang nasional, provinsi, dan kabupaten/kota  Permasalahan dalam penerapan tata ruang wilayah.  Siswa dapat menjelaskan tentang peta pengelompokan penggunaan lahan di wilayah kabupaten/kota/p rovinsi berdasarkan data wilayah setempat 1 Tugas:  Peserta didik diminta untuk Menyusun sebuah peta pengelompokan penggunaan lahan di wilayah kabupaten/kota/provinsi berdasarkan data wilayah setempat Alat dan Bahan 1. Spidol 2. Karton 3. Penggaris 4. Pinsil warna Rubrik Penskoran Penugasan No Aspek yang dinilai Skor 0 1 2 3 4 Menyiapkan alat dan bahan yang diperlukan Melakukan uji mengukur arus searah Membuat laporan Jumlah Skor Maksimum 9 (2+4+3) Keterangan:  Skor maksimal = banyaknya kriteria x skor tertinggi setiap kriteria.  Pada contoh di atas, skor maksimal = 5x 4= 20.  Nilai tugas = 100  Pada contoh di atas nilai tugas Ajat = 100 = 70 No Nama Skor untuk Jumlah skor NilaiPend Pelaks Kesimp Tamp Keterb 1 Adi 4 2 2 3 3 14 70 ... ... ... ... ... ... ... ... ...
  • 28. ……………, 25 Juli 2016 Mengetahui Kepala SMA N/S Guru Mata Pelajaran …………………………………… ……………………………………. NIP/NRK. NIP/NRK.