SlideShare a Scribd company logo
1 of 11
Download to read offline
MEMBUAT ANIMASI 2 DIMENSI
DENGAN ADOBE FLASH
(BEKERJA DENGAN OBJECT)
TEKNIK PRODUKSI DAN PENYIARAN PROGRAM PERTELEVISIAN (TP4)
SMK NEGERI 1 PUNGGING – MOJOKERTO
PERTEMUAN 1
BEKERJA DENGAN OBJECT
JENIS-JENIS GAMBAR / IMAGE :
GAMBARVEKTOR
Gambar digital yang berbasiskan persamaan perhitungan matematis.
Gambar vektor umumnya berukuran lebih kecil, beberapa format
gambar vektor antara lain CDR,AI, SVG, EPS.
GAMBAR BITMAP
Representasi dari citra grafis yang terdiri dari susunan titik yang
tersimpan pada memori komputer. Setiap titik diawali oleh satu bit data
BEKERJA DENGAN OBJECT
MENGENAL FUNGSI TOOLBAR ADOBE FLASH.

1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
KETERANGAN :
1. SubselectionTool : digunakan untuk merubah suatu objek dengan edit points
2. LassoTool : digunakan untuk memilih daerah di objek yang akan diedit.
3. TextTool : digunakan untuk menuliskan kalimat atau kata-kata.
4.RectangleTool : digunakan untuk menggambar sebuah segiempat atau persegi.
5. BrushTool : kuas warna digunakan untuk memberi warna pada objek bebas.
6. Paint bucket tool : memberi warna dalam object
7. Erase Tool : digunakan untuk menghapus object
8. Zoom tool : digunakan untuk memperbesar/memperkecil tampilan object pada kanvas
9. Stroke Color : untuk memilih warnai bagian tepi object.
10. Fill color : untuk memilih warnai bagian dalam object.
11. SelectionTool :Tool ini digunakan untuk memilih suatu objek atau untuk memindahkannya
12. Transform tool : memutar dan mengatur ukuran object.
13. Pen tool : digunakan untuk menggambar dan merubah bentuk menggunakan edit points.
14. Line tool : membuat garis
15. Pencil tool : menggambar bebas seperti pensil biasa.
16. Ink bootle tool : memberi warna tepi object.
17. Eye droper tool : memilih warna pada object lain.
18. Hand tool : menggeser area kerja kanvas
BEKERJA DENGAN OBJECT
MEMBUAT RACTANGLE / PERSEGI :
- Untuk menggambar Ractangle KlikTool padaToolbar atau tekan ‘R’
pada Keyboard
-Tahan Klik Kanan mouse dan geser lalu lepaskan Klik.
BEKERJA DENGAN OBJECT
MEMBUAT OVAL / LINGKARAN :
- Untuk menggambar Oval tahan klikTool Ractangle sehingga keluar
submenu seperti gambar berikut :
Atau tekan tombol ‘O’ pada Keyboard
-Tahan Klik Kanan mouse dan geser lalu lepaskan
Klik.
BEKERJA DENGAN OBJECT
MEMBUAT LINE / GARIS :
- Untuk menggambar Line KlikTool padaToolbar atau tekan ‘N’
pada Keyboard
-Tahan Klik Kanan mouse dan geser lalu lepaskan Klik.
Untuk mengedit line /garis bisa dilakukan dengan cara
mengaktifkan tab PROPERTISE.
KETERANGAN :
1. Mengatur warna garis.
2. Mengatur ketebalan garis.
3. Mengatur model bentuk garis.
BEKERJA DENGAN OBJECT
MEMBUATTEKS :
- Untuk membuat teks KlikTool padaToolbar atau tekan ‘T’ pada
Keyboard
- Ketik pada area kerja kanvas.
Untuk mengedit teks bisa dilakukan dengan cara
mengaktifkan tab PROPERTISE.
KETERANGAN :
1. Mengatur jenis font.
2. Mengatur Ukuran font.
3. Mengatur warna font.
4. Mengatur tebal, miring dan penataan font
BEKERJA DENGAN OBJECT
MENGGAMBAR DENGAN PENTOOL :
- KlikTool padaToolbar atau tekan ‘P’ pada Keyboard
- Klik bagian titik-titik (vertex) sesuai dengan bentuk gambar yang di
inginkan.
** Catatan : Anda juga bisa menambahkan titik vertek pada setiap garisnya
BEKERJA DENGAN OBJECT
MEMOTONG / MENGHAPUS OBJECT:
- Untuk memotong object klik Selection tool atau tekan ‘V’
- Seleksi object yang akan dipotong, lalu tekan tanda panah pada keyboard
atau geser menggunakan mouse / (tekan Delete untuk menghapus).
BEKERJA DENGAN OBJECT
MEMOTONG OBJECT:
- Kita juga bisa menggunakan Line/garis untuk memotong object dengan
dengan cara :
- Buat garis potongnya menggunakan line tool, lalu seleksi bagian yang
akan dipotong dengan menggunakan Selection tool .
BEKERJA DENGAN OBJECT
MEMBUAT GARIS LENGKUNG:
- Kita juga bisa membuat garis lengkung object dengan dengan cara :
-Aktifkan Selection tool , posisikan pada sisi garis sehingga keluar tanda
lengkung di bawah kursor lalu tarik sesuai keinginan.

More Related Content

What's hot (6)

Membuat Header dengan Adobe Photoshop
Membuat Header dengan Adobe PhotoshopMembuat Header dengan Adobe Photoshop
Membuat Header dengan Adobe Photoshop
 
ArcView | Membuat garis kontur dengan data dem
ArcView | Membuat garis kontur dengan data demArcView | Membuat garis kontur dengan data dem
ArcView | Membuat garis kontur dengan data dem
 
03. Menggunakan iD Editor
03. Menggunakan iD Editor03. Menggunakan iD Editor
03. Menggunakan iD Editor
 
Mengenal program publikasi ( penerbitan )
Mengenal program publikasi ( penerbitan )Mengenal program publikasi ( penerbitan )
Mengenal program publikasi ( penerbitan )
 
Tutorial coreldraw x4
Tutorial coreldraw x4Tutorial coreldraw x4
Tutorial coreldraw x4
 
Modul belajar page maker
Modul belajar page makerModul belajar page maker
Modul belajar page maker
 

Viewers also liked

Viewers also liked (19)

Membuat animasi 2 d dengan adobe flash animasi motion guide (pertemuan 2)
Membuat animasi 2 d dengan adobe flash animasi motion guide (pertemuan 2)Membuat animasi 2 d dengan adobe flash animasi motion guide (pertemuan 2)
Membuat animasi 2 d dengan adobe flash animasi motion guide (pertemuan 2)
 
Membuat animasi 2 d dengan adobe flash animasi masking 2 (pertemuan 3)
Membuat animasi 2 d dengan adobe flash animasi masking 2 (pertemuan 3)Membuat animasi 2 d dengan adobe flash animasi masking 2 (pertemuan 3)
Membuat animasi 2 d dengan adobe flash animasi masking 2 (pertemuan 3)
 
Dasar pemrograman ( algorithma pemrograman )
Dasar pemrograman ( algorithma pemrograman )Dasar pemrograman ( algorithma pemrograman )
Dasar pemrograman ( algorithma pemrograman )
 
Membuat animasi 2 d dengan adobe flash animasi dasar
Membuat animasi 2 d dengan adobe flash animasi dasarMembuat animasi 2 d dengan adobe flash animasi dasar
Membuat animasi 2 d dengan adobe flash animasi dasar
 
Membuat animasi 2 d dengan adobe flash pewarnaan object (pertemuan 1)
Membuat animasi 2 d dengan adobe flash pewarnaan object (pertemuan 1)Membuat animasi 2 d dengan adobe flash pewarnaan object (pertemuan 1)
Membuat animasi 2 d dengan adobe flash pewarnaan object (pertemuan 1)
 
Sistem Komputer Pengenalan komputer
Sistem Komputer Pengenalan komputerSistem Komputer Pengenalan komputer
Sistem Komputer Pengenalan komputer
 
Dasar dasar video)
Dasar dasar video)Dasar dasar video)
Dasar dasar video)
 
Perangkat audio
Perangkat audioPerangkat audio
Perangkat audio
 
Slide tutorial animasi 2 d frame by frame adobe flash
Slide tutorial animasi 2 d frame by frame adobe flashSlide tutorial animasi 2 d frame by frame adobe flash
Slide tutorial animasi 2 d frame by frame adobe flash
 
Pengenalan bahasa pemrograman
Pengenalan bahasa pemrogramanPengenalan bahasa pemrograman
Pengenalan bahasa pemrograman
 
Mengoperasikan kamera video
Mengoperasikan kamera videoMengoperasikan kamera video
Mengoperasikan kamera video
 
Penyiar dan pembawa acara
Penyiar dan pembawa acaraPenyiar dan pembawa acara
Penyiar dan pembawa acara
 
Gelombang elektromagnetik
Gelombang elektromagnetikGelombang elektromagnetik
Gelombang elektromagnetik
 
Kameraman
KameramanKameraman
Kameraman
 
Desain produksi siaran
Desain produksi siaranDesain produksi siaran
Desain produksi siaran
 
Manajemen produksi siaran
Manajemen produksi siaranManajemen produksi siaran
Manajemen produksi siaran
 
Prinsip penyiaran radio
Prinsip penyiaran radioPrinsip penyiaran radio
Prinsip penyiaran radio
 
Manajemen siaran radio
Manajemen siaran radioManajemen siaran radio
Manajemen siaran radio
 
Sutradara
SutradaraSutradara
Sutradara
 

Similar to Membuat animasi 2 d dengan adobe flash bekerja dengan object (pertemuan 1)

Modul 3 d max elementry
Modul 3 d max elementryModul 3 d max elementry
Modul 3 d max elementry
Agustonce13
 
Lks tik-coreldraw-kelas-xii-ganjil-2011
Lks tik-coreldraw-kelas-xii-ganjil-2011Lks tik-coreldraw-kelas-xii-ganjil-2011
Lks tik-coreldraw-kelas-xii-ganjil-2011
Randiko Dardak
 
Coreldraw x3-module
Coreldraw x3-moduleCoreldraw x3-module
Coreldraw x3-module
eka_budi
 
Modulcoreldraw 120212223448-phpapp01
Modulcoreldraw 120212223448-phpapp01Modulcoreldraw 120212223448-phpapp01
Modulcoreldraw 120212223448-phpapp01
John Ucup
 

Similar to Membuat animasi 2 d dengan adobe flash bekerja dengan object (pertemuan 1) (20)

MODUL_CORELDRAW.pdf
MODUL_CORELDRAW.pdfMODUL_CORELDRAW.pdf
MODUL_CORELDRAW.pdf
 
Modul coreldraw 11
Modul coreldraw 11Modul coreldraw 11
Modul coreldraw 11
 
Modul 3 d max elementry
Modul 3 d max elementryModul 3 d max elementry
Modul 3 d max elementry
 
Corel
CorelCorel
Corel
 
Lks tik-coreldraw-kelas-xii-ganjil-2011
Lks tik-coreldraw-kelas-xii-ganjil-2011Lks tik-coreldraw-kelas-xii-ganjil-2011
Lks tik-coreldraw-kelas-xii-ganjil-2011
 
Belajar corel draw x3
Belajar corel draw x3Belajar corel draw x3
Belajar corel draw x3
 
Coreldraw x3-module
Coreldraw x3-moduleCoreldraw x3-module
Coreldraw x3-module
 
Pengenalan corel-draw
Pengenalan corel-drawPengenalan corel-draw
Pengenalan corel-draw
 
Power point materri tik
Power point materri tikPower point materri tik
Power point materri tik
 
Modulcoreldraw 120212223448-phpapp01
Modulcoreldraw 120212223448-phpapp01Modulcoreldraw 120212223448-phpapp01
Modulcoreldraw 120212223448-phpapp01
 
Materi tik powerpoint
Materi tik powerpointMateri tik powerpoint
Materi tik powerpoint
 
MODUL COREL DRAW
MODUL COREL DRAWMODUL COREL DRAW
MODUL COREL DRAW
 
Dasar dasar coreldraw 1
Dasar dasar coreldraw 1Dasar dasar coreldraw 1
Dasar dasar coreldraw 1
 
Modul Corel draw x4 Kelas XI
Modul Corel draw x4 Kelas XIModul Corel draw x4 Kelas XI
Modul Corel draw x4 Kelas XI
 
Corel draw
Corel drawCorel draw
Corel draw
 
Materi indesign rajudin 15
Materi indesign rajudin 15Materi indesign rajudin 15
Materi indesign rajudin 15
 
Pp tik ix f bab ii
Pp tik ix f bab iiPp tik ix f bab ii
Pp tik ix f bab ii
 
PowerPoint TIK Bab II
PowerPoint TIK Bab IIPowerPoint TIK Bab II
PowerPoint TIK Bab II
 
Power Point TIK BAB II
Power Point TIK BAB II Power Point TIK BAB II
Power Point TIK BAB II
 
Pp tik ix f bab ii
Pp tik ix f bab iiPp tik ix f bab ii
Pp tik ix f bab ii
 

More from MULTIMEDIA 'n BROADCASTING SMKN 1 PUNGGING MOJOKERTO

More from MULTIMEDIA 'n BROADCASTING SMKN 1 PUNGGING MOJOKERTO (20)

KD Mendiskusikan format gambar
KD Mendiskusikan format gambarKD Mendiskusikan format gambar
KD Mendiskusikan format gambar
 
Menerapkan tata cahaya dalam pengambilan gambar
Menerapkan tata cahaya dalam pengambilan gambarMenerapkan tata cahaya dalam pengambilan gambar
Menerapkan tata cahaya dalam pengambilan gambar
 
Menerapkan prinsip desain user interface pada multimedia interaktif berbasis ...
Menerapkan prinsip desain user interface pada multimedia interaktif berbasis ...Menerapkan prinsip desain user interface pada multimedia interaktif berbasis ...
Menerapkan prinsip desain user interface pada multimedia interaktif berbasis ...
 
Menerapkan struktur kontrol percabangan dalam bahasa pemrograman
Menerapkan struktur kontrol percabangan dalam bahasa pemrogramanMenerapkan struktur kontrol percabangan dalam bahasa pemrograman
Menerapkan struktur kontrol percabangan dalam bahasa pemrograman
 
Menerapkan struktur kontrol perulangan dalam bahasa pemrograman.
Menerapkan struktur kontrol perulangan dalam bahasa pemrograman.Menerapkan struktur kontrol perulangan dalam bahasa pemrograman.
Menerapkan struktur kontrol perulangan dalam bahasa pemrograman.
 
PEMROGRAMAN DASAR KD. Menganalisis penggunaan array untuk penyimpanan data di...
PEMROGRAMAN DASAR KD. Menganalisis penggunaan array untuk penyimpanan data di...PEMROGRAMAN DASAR KD. Menganalisis penggunaan array untuk penyimpanan data di...
PEMROGRAMAN DASAR KD. Menganalisis penggunaan array untuk penyimpanan data di...
 
Menerapkan tipografi
Menerapkan tipografiMenerapkan tipografi
Menerapkan tipografi
 
KD. Menganalisi video sesuai naskah produksi.
KD. Menganalisi video sesuai naskah produksi.KD. Menganalisi video sesuai naskah produksi.
KD. Menganalisi video sesuai naskah produksi.
 
Memahami perancangan alur multimedia interaktif berbasis halaman web dan medi...
Memahami perancangan alur multimedia interaktif berbasis halaman web dan medi...Memahami perancangan alur multimedia interaktif berbasis halaman web dan medi...
Memahami perancangan alur multimedia interaktif berbasis halaman web dan medi...
 
TEKNIK PENGOLAHAN AUDIO dan VIDEO KD Menganalisis proses pengemasan produksi ...
TEKNIK PENGOLAHAN AUDIO dan VIDEO KD Menganalisis proses pengemasan produksi ...TEKNIK PENGOLAHAN AUDIO dan VIDEO KD Menganalisis proses pengemasan produksi ...
TEKNIK PENGOLAHAN AUDIO dan VIDEO KD Menganalisis proses pengemasan produksi ...
 
Menganalisis prosedur pengukuran bidang pandang dan sudut pengambilan gambar
Menganalisis prosedur pengukuran bidang pandang dan sudut pengambilan gambarMenganalisis prosedur pengukuran bidang pandang dan sudut pengambilan gambar
Menganalisis prosedur pengukuran bidang pandang dan sudut pengambilan gambar
 
Menerapkan pengoperasian kamera digital dan perawatan peralatan fotografi
Menerapkan pengoperasian kamera digital dan perawatan peralatan fotografiMenerapkan pengoperasian kamera digital dan perawatan peralatan fotografi
Menerapkan pengoperasian kamera digital dan perawatan peralatan fotografi
 
KD Menerapkan pengalamanatan ip pada jaringan komputer
KD Menerapkan pengalamanatan ip pada jaringan komputerKD Menerapkan pengalamanatan ip pada jaringan komputer
KD Menerapkan pengalamanatan ip pada jaringan komputer
 
Menganalisis permasalahan pada instalasi software aplikasi
Menganalisis permasalahan pada instalasi software aplikasiMenganalisis permasalahan pada instalasi software aplikasi
Menganalisis permasalahan pada instalasi software aplikasi
 
KOMPUTER DAN JARINGAN DASR KD : Menganalisis permasalahan pada perangkat keras
KOMPUTER DAN JARINGAN DASR KD : Menganalisis permasalahan pada perangkat kerasKOMPUTER DAN JARINGAN DASR KD : Menganalisis permasalahan pada perangkat keras
KOMPUTER DAN JARINGAN DASR KD : Menganalisis permasalahan pada perangkat keras
 
KOMPUTER DAN JARINGAN DASR KD : Menerapkan instalasi driver perangkat keras k...
KOMPUTER DAN JARINGAN DASR KD : Menerapkan instalasi driver perangkat keras k...KOMPUTER DAN JARINGAN DASR KD : Menerapkan instalasi driver perangkat keras k...
KOMPUTER DAN JARINGAN DASR KD : Menerapkan instalasi driver perangkat keras k...
 
KD 3.6 Menerapkan gerak digital puppetter pada animasi 2 d
KD 3.6 Menerapkan gerak digital puppetter pada animasi 2 dKD 3.6 Menerapkan gerak digital puppetter pada animasi 2 d
KD 3.6 Menerapkan gerak digital puppetter pada animasi 2 d
 
Animasi 2 d dan 3d memahami prinsip dasar menggambar latar
Animasi 2 d dan 3d memahami prinsip dasar menggambar latarAnimasi 2 d dan 3d memahami prinsip dasar menggambar latar
Animasi 2 d dan 3d memahami prinsip dasar menggambar latar
 
Animasi 2D dan 3D KD: Memahami teknik rendering pada object 3d
Animasi 2D dan 3D KD: Memahami teknik rendering pada object 3dAnimasi 2D dan 3D KD: Memahami teknik rendering pada object 3d
Animasi 2D dan 3D KD: Memahami teknik rendering pada object 3d
 
ANIMASI 2D dan 3D KD : Menerapkan model obyek sederhana berbasis 3 d hardsurface
ANIMASI 2D dan 3D KD : Menerapkan model obyek sederhana berbasis 3 d hardsurfaceANIMASI 2D dan 3D KD : Menerapkan model obyek sederhana berbasis 3 d hardsurface
ANIMASI 2D dan 3D KD : Menerapkan model obyek sederhana berbasis 3 d hardsurface
 

Recently uploaded

HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
nabilafarahdiba95
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
AtiAnggiSupriyati
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
pipinafindraputri1
 

Recently uploaded (20)

MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
 
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfModul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
 
Lingkungan bawah airLingkungan bawah air.ppt
Lingkungan bawah airLingkungan bawah air.pptLingkungan bawah airLingkungan bawah air.ppt
Lingkungan bawah airLingkungan bawah air.ppt
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfKanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.pptStoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
 
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
 
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
 

Membuat animasi 2 d dengan adobe flash bekerja dengan object (pertemuan 1)

  • 1. MEMBUAT ANIMASI 2 DIMENSI DENGAN ADOBE FLASH (BEKERJA DENGAN OBJECT) TEKNIK PRODUKSI DAN PENYIARAN PROGRAM PERTELEVISIAN (TP4) SMK NEGERI 1 PUNGGING – MOJOKERTO PERTEMUAN 1
  • 2. BEKERJA DENGAN OBJECT JENIS-JENIS GAMBAR / IMAGE : GAMBARVEKTOR Gambar digital yang berbasiskan persamaan perhitungan matematis. Gambar vektor umumnya berukuran lebih kecil, beberapa format gambar vektor antara lain CDR,AI, SVG, EPS. GAMBAR BITMAP Representasi dari citra grafis yang terdiri dari susunan titik yang tersimpan pada memori komputer. Setiap titik diawali oleh satu bit data
  • 3. BEKERJA DENGAN OBJECT MENGENAL FUNGSI TOOLBAR ADOBE FLASH. 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 KETERANGAN : 1. SubselectionTool : digunakan untuk merubah suatu objek dengan edit points 2. LassoTool : digunakan untuk memilih daerah di objek yang akan diedit. 3. TextTool : digunakan untuk menuliskan kalimat atau kata-kata. 4.RectangleTool : digunakan untuk menggambar sebuah segiempat atau persegi. 5. BrushTool : kuas warna digunakan untuk memberi warna pada objek bebas. 6. Paint bucket tool : memberi warna dalam object 7. Erase Tool : digunakan untuk menghapus object 8. Zoom tool : digunakan untuk memperbesar/memperkecil tampilan object pada kanvas 9. Stroke Color : untuk memilih warnai bagian tepi object. 10. Fill color : untuk memilih warnai bagian dalam object. 11. SelectionTool :Tool ini digunakan untuk memilih suatu objek atau untuk memindahkannya 12. Transform tool : memutar dan mengatur ukuran object. 13. Pen tool : digunakan untuk menggambar dan merubah bentuk menggunakan edit points. 14. Line tool : membuat garis 15. Pencil tool : menggambar bebas seperti pensil biasa. 16. Ink bootle tool : memberi warna tepi object. 17. Eye droper tool : memilih warna pada object lain. 18. Hand tool : menggeser area kerja kanvas
  • 4. BEKERJA DENGAN OBJECT MEMBUAT RACTANGLE / PERSEGI : - Untuk menggambar Ractangle KlikTool padaToolbar atau tekan ‘R’ pada Keyboard -Tahan Klik Kanan mouse dan geser lalu lepaskan Klik.
  • 5. BEKERJA DENGAN OBJECT MEMBUAT OVAL / LINGKARAN : - Untuk menggambar Oval tahan klikTool Ractangle sehingga keluar submenu seperti gambar berikut : Atau tekan tombol ‘O’ pada Keyboard -Tahan Klik Kanan mouse dan geser lalu lepaskan Klik.
  • 6. BEKERJA DENGAN OBJECT MEMBUAT LINE / GARIS : - Untuk menggambar Line KlikTool padaToolbar atau tekan ‘N’ pada Keyboard -Tahan Klik Kanan mouse dan geser lalu lepaskan Klik. Untuk mengedit line /garis bisa dilakukan dengan cara mengaktifkan tab PROPERTISE. KETERANGAN : 1. Mengatur warna garis. 2. Mengatur ketebalan garis. 3. Mengatur model bentuk garis.
  • 7. BEKERJA DENGAN OBJECT MEMBUATTEKS : - Untuk membuat teks KlikTool padaToolbar atau tekan ‘T’ pada Keyboard - Ketik pada area kerja kanvas. Untuk mengedit teks bisa dilakukan dengan cara mengaktifkan tab PROPERTISE. KETERANGAN : 1. Mengatur jenis font. 2. Mengatur Ukuran font. 3. Mengatur warna font. 4. Mengatur tebal, miring dan penataan font
  • 8. BEKERJA DENGAN OBJECT MENGGAMBAR DENGAN PENTOOL : - KlikTool padaToolbar atau tekan ‘P’ pada Keyboard - Klik bagian titik-titik (vertex) sesuai dengan bentuk gambar yang di inginkan. ** Catatan : Anda juga bisa menambahkan titik vertek pada setiap garisnya
  • 9. BEKERJA DENGAN OBJECT MEMOTONG / MENGHAPUS OBJECT: - Untuk memotong object klik Selection tool atau tekan ‘V’ - Seleksi object yang akan dipotong, lalu tekan tanda panah pada keyboard atau geser menggunakan mouse / (tekan Delete untuk menghapus).
  • 10. BEKERJA DENGAN OBJECT MEMOTONG OBJECT: - Kita juga bisa menggunakan Line/garis untuk memotong object dengan dengan cara : - Buat garis potongnya menggunakan line tool, lalu seleksi bagian yang akan dipotong dengan menggunakan Selection tool .
  • 11. BEKERJA DENGAN OBJECT MEMBUAT GARIS LENGKUNG: - Kita juga bisa membuat garis lengkung object dengan dengan cara : -Aktifkan Selection tool , posisikan pada sisi garis sehingga keluar tanda lengkung di bawah kursor lalu tarik sesuai keinginan.