SlideShare a Scribd company logo
1 of 16
DISUSUN OLEH:
ANISA MAHASTUTI (20216907)
2EB15
ASPEK HUKUM DALAM EKONOMI
Orang (Person) adalah pembawa hak dan kewajiban atau
semua makhluk yang berwenang untuk
memiliki,memperoleh,dan menggunakan hak dan kewajiban
dalam lalu lintas hukum disebut sebagai subjek hukum.
segala sesuatu yang bermanfaat bagi subjek hukum dan
dapat menjadi objek dalam suatu hubungan hukum disebut
sebagai objek hukum.
MANUSIA BIASA BADAN HUKUM
Manusia sebagai Subjek hukum telah mempunyai hak dan
mampu menjalankan haknya dan dijamin oleh hukum yang
berlaku.
prinsipnya orang sebagai subjek hukum dimulai sejak
lahir hingga meninggal dunia. Selain itu juga ada manusia yang
tidak dapat dikatakan sebagai subjek hukum. Seperti :
Anak yang masih dibawah umur, belum dewasa, dan belum
menikah.
Orang yang berada dalam pengampunan yaitu orang yang
sakit ingatan, pemabuk, pemboros.
Badan hukum Publik
(Publiek recht person)
Badan hukum Privat
(Privat recht pesoon)
Badan hukum sebagai pembawa hak dan tidak berjiwa
dapat melakukan persetujuan-persetujuan dan memiliki
kekayaan yang sama sekali terlepas dari kekayaan anggota-
anggotanya.Oleh karena itu,badan hukum dapat bertindak
dengan perantaraan pengurus-pengurusnya.suatu badan
hukum harus resmi disahkan dengan cara: didirikan akta
notaris,didaftarkan dikantor penitera pengadilan negeri
setempat,dll.
Badan Hukum (Rechts Persoon)
Badan hukum ini merupakan badan
swasta yang didirikan orang untuk
tujuan tertentu,yakni mencari
keuntungan,sosial,pendidikan,ilmu
pengetahuan,dll menurut hukum
yang berlaku secara sah,misalnya
Perseroan Terbatas
(PT),Koperasi,yayasan,dan badan
amal.
Badan hukum privat
(privat recht person)
Badan hukum ini merupakan
badan-badan negara yang dibentuk
oleh yang berkuasa berdasarkan
perundang-undangan yang
dijalankan secara fungsional oleh
pemerintah atau badan pengurus
yang diberikan tugas untuk
itu,seperti negara Republik
Indonesia,pemerintah tingkat
daerah tinggak II dan II,Bank
Indonesia,dan perusahaan-
perusahaan negara.
Badan hukum public (publiek
recht person)
Objek hukum menurut Pasal 499 KUH Perdata,yakni
benda.Benda adalah segala sesuatu yang berguna bagi subjek
hukum atau sehala sesuatu yang menjadi pokok permasalahan
dan kepentingan bagi para subjek hukum.
Pasal 503-504 KUH
Benda Bergerak
Benda Tidak Bergerak
Benda bergerak dibedakan menjadi sebagai berikut:
a. Benda bergerak karena sifatnya yang bisa bergerak sendiri,
contohnya hewan ternak.
b. Benda bergerak karena mudah dipindah-pindahkan.
Contohnya adalah laptop dan motor.Hal ini diatur pada
Pasal 509 KUH perdata.
c. Benda bergerak karena ditentukan oleh undang-undang.
Contohnya adalah hak pakai hasil, hak katas bunga yang
dijanjikan, bukti saham, saham dalam utang negara
Indonesia, dan sero atau kupon obligasi. Hal ini diatur pada
Pasal 511 KUH Perdata.
Benda tidak bergerak dapat dibedakan menjadi,sebagai berikut:
a. Benda dianggap tidak bergerak karena sifatnya yang tidak bisa bergerak,
contohnya adalah tanah, bangunan, pohon, segala sesuatu yang ada di atas
tanah, hingga pipa dan saluran air yang menyatu dengan bangunan. (Pasal
506 KUH Perdata)
b. Benda dianggap tidak bergerak karena tujuannya, contohnya adalah mesin-
mesin pabrik. (Pasal 507 KUHPerdata)
c. Benda dianggap tidak bergerak karena ditetapkan oleh undang-undang
sebagai benda tidak bergerak. Contohnya adalah hak pengabdian tanah,
hak guna usaha, bunga tanah , dan lain-lain yang diatur dalam Pasal 508
KUHPerdata. Kapal dengan ukuran 20 meter kubik juga digolongkan
sebagai benda tak bergerak. (Pasal 314 Ayat 1 dan 3 KUHD)
Hak kebendaan yang bersifat sebagai pelunasan hutang (hak
jaminan) adalah hak jaminan yang melekat pada kreditor yang memberikan
kewenangan untuk melakukan eksekusi kepada benda yang dijadikan
jaminan jika debitur melakukan wansprestasi terhadap suatu prestasi
(perjanjian).
Dengan demikian hak jaminan tidak dapat berdiri karena hak jaminan
merupakan perjanjian yang bersifat tambahan (accessoir) dari perjanjian
pokoknya, yakni perjanjian hutang piutang (perjanjian kredit).
Perjanjian hutang piutang dalam KUH Perdata tidak diatur secara
terperinci, namun bersirat dalam pasal 1754 KUH Perdata tentang perjanjian
pinjaman pengganti yakni dikatakan bahwa bagi mereka yang meminjam
harus mengembalikan dengan bentuk dan kualitas yang sama.
Macam-Macam
Pelunasan Hutang
Jaminan Umum
Jaminan Khusus
Pelunasan hutang dengan jaminan umum didasarkan pada pasal
1131KUH Perdata dan pasal1132 KUH Perdata.Dalam pasal 1131 KUH
Perdata dinyatakan bahwa segala kebendaan debitur baik yang
adamaupun yang akan ada baik bergerak maupun yang tidak bergerak
merupakan jaminan terhadap pelunasan hutang yang dibuatnya.
Sedangkan pasal 1132 KUH Perdata menyebutkan harta kekayaan debitur
menjadi jaminan secara bersama-sama bagi semua kreditur yang
memberikan hutang kepadanya.Pendapatan penjualan benda-benda itu
dibagi-bagi menurut keseimbangan yakni besar kecilnya piutang masing-
masing kecuali diantara para berpiutang itu ada alasan-alasan sah
untuk didahulukan.Dalam hal ini benda yang dapat dijadikan pelunasan
jaminan umum apabila telah memenuhi persyaratan antara lain:
 Benda tersebut bersifat ekonomis (dapat dinilai dengan uang).
 Benda tersebut dapat dipindah tangankan haknya kepada pihak lain.
Pelunasan hutang dengan jaminan khusus merupakan
hak khusus pada jaminan tertentu bagi pemegang gadai,
hipotik,dll.
Elsi Kartika Sari,S.H.,2005,Hukum dalam Ekonomi Edisi
Revisi, Grasindo,Jakarta.

More Related Content

What's hot

Subjek dan objek hukum
Subjek dan objek hukumSubjek dan objek hukum
Subjek dan objek hukumEga Jalaludin
 
Benda berwujud dan tidak berwujud sebagai objek hukum
Benda berwujud dan tidak berwujud sebagai objek hukumBenda berwujud dan tidak berwujud sebagai objek hukum
Benda berwujud dan tidak berwujud sebagai objek hukumrabu12
 
Hukum perdata internasional - Asas-asas hukum perdata internasional tentang h...
Hukum perdata internasional - Asas-asas hukum perdata internasional tentang h...Hukum perdata internasional - Asas-asas hukum perdata internasional tentang h...
Hukum perdata internasional - Asas-asas hukum perdata internasional tentang h...Idik Saeful Bahri
 
Azas Perikatan & Macam-macam Perikatan
Azas Perikatan & Macam-macam PerikatanAzas Perikatan & Macam-macam Perikatan
Azas Perikatan & Macam-macam PerikatanFair Nurfachrizi
 
Hukum Komersial atau Hukum Bisnis
Hukum Komersial atau Hukum BisnisHukum Komersial atau Hukum Bisnis
Hukum Komersial atau Hukum BisnisAndrie Irawan
 
Hukum perdata internasional - Status personal dalam hukum perdata internasion...
Hukum perdata internasional - Status personal dalam hukum perdata internasion...Hukum perdata internasional - Status personal dalam hukum perdata internasion...
Hukum perdata internasional - Status personal dalam hukum perdata internasion...Idik Saeful Bahri
 
Hukum perjanjian (Hukum Kontrak)
Hukum perjanjian (Hukum Kontrak)Hukum perjanjian (Hukum Kontrak)
Hukum perjanjian (Hukum Kontrak)Kacung Abdullah
 
HUKUM PERIKATAN & PERJANJIAN
HUKUM PERIKATAN & PERJANJIANHUKUM PERIKATAN & PERJANJIAN
HUKUM PERIKATAN & PERJANJIANFair Nurfachrizi
 
A. perjanjian sewa menyewa
A. perjanjian sewa menyewaA. perjanjian sewa menyewa
A. perjanjian sewa menyewajunita191
 
1, hbl, ferdy caturangga, hapzi ali, hukum bisnis dan lingkungan, universitas...
1, hbl, ferdy caturangga, hapzi ali, hukum bisnis dan lingkungan, universitas...1, hbl, ferdy caturangga, hapzi ali, hukum bisnis dan lingkungan, universitas...
1, hbl, ferdy caturangga, hapzi ali, hukum bisnis dan lingkungan, universitas...Ferdy123456789
 
Hukum perjanjian
Hukum perjanjianHukum perjanjian
Hukum perjanjianputrakarno
 
Kuliah pthi, asas asas hukum perdata
Kuliah pthi, asas asas hukum perdataKuliah pthi, asas asas hukum perdata
Kuliah pthi, asas asas hukum perdataBetlehemKetarenR
 
Kuliah makalah bab ii materi subyek dan obyek hukum
Kuliah   makalah bab ii materi subyek dan obyek hukumKuliah   makalah bab ii materi subyek dan obyek hukum
Kuliah makalah bab ii materi subyek dan obyek hukumauditasastra
 

What's hot (20)

Subjek dan objek hukum
Subjek dan objek hukumSubjek dan objek hukum
Subjek dan objek hukum
 
Benda berwujud dan tidak berwujud sebagai objek hukum
Benda berwujud dan tidak berwujud sebagai objek hukumBenda berwujud dan tidak berwujud sebagai objek hukum
Benda berwujud dan tidak berwujud sebagai objek hukum
 
Asas-asas Dalam Hukum Perikatan
Asas-asas Dalam Hukum PerikatanAsas-asas Dalam Hukum Perikatan
Asas-asas Dalam Hukum Perikatan
 
Ahdb #3
Ahdb #3Ahdb #3
Ahdb #3
 
Hukum perjanjian kuliah 2
Hukum perjanjian kuliah 2Hukum perjanjian kuliah 2
Hukum perjanjian kuliah 2
 
Pertanyaan dan Jawaban seputar Hukum Perdata
Pertanyaan dan Jawaban seputar Hukum Perdata Pertanyaan dan Jawaban seputar Hukum Perdata
Pertanyaan dan Jawaban seputar Hukum Perdata
 
Hukum perdata internasional - Asas-asas hukum perdata internasional tentang h...
Hukum perdata internasional - Asas-asas hukum perdata internasional tentang h...Hukum perdata internasional - Asas-asas hukum perdata internasional tentang h...
Hukum perdata internasional - Asas-asas hukum perdata internasional tentang h...
 
Azas Perikatan & Macam-macam Perikatan
Azas Perikatan & Macam-macam PerikatanAzas Perikatan & Macam-macam Perikatan
Azas Perikatan & Macam-macam Perikatan
 
Hukum Komersial atau Hukum Bisnis
Hukum Komersial atau Hukum BisnisHukum Komersial atau Hukum Bisnis
Hukum Komersial atau Hukum Bisnis
 
Hukum perdata internasional - Status personal dalam hukum perdata internasion...
Hukum perdata internasional - Status personal dalam hukum perdata internasion...Hukum perdata internasional - Status personal dalam hukum perdata internasion...
Hukum perdata internasional - Status personal dalam hukum perdata internasion...
 
Hukum perjanjian (Hukum Kontrak)
Hukum perjanjian (Hukum Kontrak)Hukum perjanjian (Hukum Kontrak)
Hukum perjanjian (Hukum Kontrak)
 
Hukum Perikatan
Hukum PerikatanHukum Perikatan
Hukum Perikatan
 
HUKUM PERIKATAN & PERJANJIAN
HUKUM PERIKATAN & PERJANJIANHUKUM PERIKATAN & PERJANJIAN
HUKUM PERIKATAN & PERJANJIAN
 
A. perjanjian sewa menyewa
A. perjanjian sewa menyewaA. perjanjian sewa menyewa
A. perjanjian sewa menyewa
 
1, hbl, ferdy caturangga, hapzi ali, hukum bisnis dan lingkungan, universitas...
1, hbl, ferdy caturangga, hapzi ali, hukum bisnis dan lingkungan, universitas...1, hbl, ferdy caturangga, hapzi ali, hukum bisnis dan lingkungan, universitas...
1, hbl, ferdy caturangga, hapzi ali, hukum bisnis dan lingkungan, universitas...
 
Perikatan (perjanjian)
Perikatan (perjanjian)Perikatan (perjanjian)
Perikatan (perjanjian)
 
Hukum perjanjian
Hukum perjanjianHukum perjanjian
Hukum perjanjian
 
Kuliah pthi, asas asas hukum perdata
Kuliah pthi, asas asas hukum perdataKuliah pthi, asas asas hukum perdata
Kuliah pthi, asas asas hukum perdata
 
Kuliah makalah bab ii materi subyek dan obyek hukum
Kuliah   makalah bab ii materi subyek dan obyek hukumKuliah   makalah bab ii materi subyek dan obyek hukum
Kuliah makalah bab ii materi subyek dan obyek hukum
 
Hukum Perjanjian
Hukum PerjanjianHukum Perjanjian
Hukum Perjanjian
 

Similar to Subjek dan objek hukum

Benda berwujud dan tidak berwujud sebagai objek hukum
Benda berwujud dan tidak berwujud sebagai objek hukumBenda berwujud dan tidak berwujud sebagai objek hukum
Benda berwujud dan tidak berwujud sebagai objek hukumYeepe
 
X. Subjek dan Objek Hukum.pptx
X. Subjek dan Objek Hukum.pptxX. Subjek dan Objek Hukum.pptx
X. Subjek dan Objek Hukum.pptxdonihasmanto
 
Makalah ilmu hukum isman
Makalah ilmu hukum ismanMakalah ilmu hukum isman
Makalah ilmu hukum ismanBang Long Park
 
Pih pengertian dasar ilmu hukum
Pih pengertian dasar ilmu hukumPih pengertian dasar ilmu hukum
Pih pengertian dasar ilmu hukumTriwanto Hfiy
 
19_B1A019067_DIAH NUR AFIFAH 2.pptx
19_B1A019067_DIAH NUR AFIFAH 2.pptx19_B1A019067_DIAH NUR AFIFAH 2.pptx
19_B1A019067_DIAH NUR AFIFAH 2.pptxDiahNurAfifah2
 
presentasi Wakaf : PP 42 tahun 2006
presentasi Wakaf : PP 42 tahun 2006presentasi Wakaf : PP 42 tahun 2006
presentasi Wakaf : PP 42 tahun 2006Agung Budiono
 
MATRIKULASI dasar dasar hukum.pptx
MATRIKULASI dasar dasar hukum.pptxMATRIKULASI dasar dasar hukum.pptx
MATRIKULASI dasar dasar hukum.pptxwinanti6
 
46905aebe07908ddd40dd1fbfe4f7a1f9ac87e18
46905aebe07908ddd40dd1fbfe4f7a1f9ac87e1846905aebe07908ddd40dd1fbfe4f7a1f9ac87e18
46905aebe07908ddd40dd1fbfe4f7a1f9ac87e18guest68a049ae
 
Iis (105) eko (127) tentang hukum benda
Iis (105) eko (127) tentang hukum bendaIis (105) eko (127) tentang hukum benda
Iis (105) eko (127) tentang hukum bendaEkoWahyudi125
 
Hukum. Benda kuh Perda ta.pdf
Hukum. Benda kuh Perda ta.pdfHukum. Benda kuh Perda ta.pdf
Hukum. Benda kuh Perda ta.pdfsyhrulalam
 
pengertian-dasar-ilmu-hukum
pengertian-dasar-ilmu-hukumpengertian-dasar-ilmu-hukum
pengertian-dasar-ilmu-hukumFakhrul Rozi
 
PPT_Kelompok 1_Hukum Perikatan_Pengantar Hukum Bisnis.pptx
PPT_Kelompok 1_Hukum Perikatan_Pengantar Hukum Bisnis.pptxPPT_Kelompok 1_Hukum Perikatan_Pengantar Hukum Bisnis.pptx
PPT_Kelompok 1_Hukum Perikatan_Pengantar Hukum Bisnis.pptxFauziRusdianto1
 
Hak relatif dan absolut
Hak relatif dan absolutHak relatif dan absolut
Hak relatif dan absolutIAIN Ponorogo
 
JAWABAN SOAL UAS TAKE HOME HUKUM PERJANJIAN KREDIT
JAWABAN SOAL UAS TAKE HOME HUKUM PERJANJIAN KREDITJAWABAN SOAL UAS TAKE HOME HUKUM PERJANJIAN KREDIT
JAWABAN SOAL UAS TAKE HOME HUKUM PERJANJIAN KREDITRachardy Andriyanto
 

Similar to Subjek dan objek hukum (20)

Benda berwujud dan tidak berwujud sebagai objek hukum
Benda berwujud dan tidak berwujud sebagai objek hukumBenda berwujud dan tidak berwujud sebagai objek hukum
Benda berwujud dan tidak berwujud sebagai objek hukum
 
X. Subjek dan Objek Hukum.pptx
X. Subjek dan Objek Hukum.pptxX. Subjek dan Objek Hukum.pptx
X. Subjek dan Objek Hukum.pptx
 
Makalah ilmu hukum isman
Makalah ilmu hukum ismanMakalah ilmu hukum isman
Makalah ilmu hukum isman
 
Pih pengertian dasar ilmu hukum
Pih pengertian dasar ilmu hukumPih pengertian dasar ilmu hukum
Pih pengertian dasar ilmu hukum
 
19_B1A019067_DIAH NUR AFIFAH 2.pptx
19_B1A019067_DIAH NUR AFIFAH 2.pptx19_B1A019067_DIAH NUR AFIFAH 2.pptx
19_B1A019067_DIAH NUR AFIFAH 2.pptx
 
presentasi Wakaf : PP 42 tahun 2006
presentasi Wakaf : PP 42 tahun 2006presentasi Wakaf : PP 42 tahun 2006
presentasi Wakaf : PP 42 tahun 2006
 
Bahan 3
Bahan 3Bahan 3
Bahan 3
 
MATRIKULASI dasar dasar hukum.pptx
MATRIKULASI dasar dasar hukum.pptxMATRIKULASI dasar dasar hukum.pptx
MATRIKULASI dasar dasar hukum.pptx
 
46905aebe07908ddd40dd1fbfe4f7a1f9ac87e18
46905aebe07908ddd40dd1fbfe4f7a1f9ac87e1846905aebe07908ddd40dd1fbfe4f7a1f9ac87e18
46905aebe07908ddd40dd1fbfe4f7a1f9ac87e18
 
Pih pengertian dasar ilmu hukum
Pih pengertian dasar ilmu hukumPih pengertian dasar ilmu hukum
Pih pengertian dasar ilmu hukum
 
Pih pengertian dasar ilmu hukum
Pih pengertian dasar ilmu hukumPih pengertian dasar ilmu hukum
Pih pengertian dasar ilmu hukum
 
Iis (105) eko (127) tentang hukum benda
Iis (105) eko (127) tentang hukum bendaIis (105) eko (127) tentang hukum benda
Iis (105) eko (127) tentang hukum benda
 
Hukum. Benda kuh Perda ta.pdf
Hukum. Benda kuh Perda ta.pdfHukum. Benda kuh Perda ta.pdf
Hukum. Benda kuh Perda ta.pdf
 
pengertian-dasar-ilmu-hukum
pengertian-dasar-ilmu-hukumpengertian-dasar-ilmu-hukum
pengertian-dasar-ilmu-hukum
 
hukum perdata.pptx
hukum perdata.pptxhukum perdata.pptx
hukum perdata.pptx
 
PPT_Kelompok 1_Hukum Perikatan_Pengantar Hukum Bisnis.pptx
PPT_Kelompok 1_Hukum Perikatan_Pengantar Hukum Bisnis.pptxPPT_Kelompok 1_Hukum Perikatan_Pengantar Hukum Bisnis.pptx
PPT_Kelompok 1_Hukum Perikatan_Pengantar Hukum Bisnis.pptx
 
Hak relatif dan absolut
Hak relatif dan absolutHak relatif dan absolut
Hak relatif dan absolut
 
Hukum jaminan sudjito
Hukum jaminan   sudjitoHukum jaminan   sudjito
Hukum jaminan sudjito
 
Tugas struktur 1
Tugas struktur 1Tugas struktur 1
Tugas struktur 1
 
JAWABAN SOAL UAS TAKE HOME HUKUM PERJANJIAN KREDIT
JAWABAN SOAL UAS TAKE HOME HUKUM PERJANJIAN KREDITJAWABAN SOAL UAS TAKE HOME HUKUM PERJANJIAN KREDIT
JAWABAN SOAL UAS TAKE HOME HUKUM PERJANJIAN KREDIT
 

More from anisa mahastuti

Undang-undang subjek & objek hukum
Undang-undang subjek & objek hukumUndang-undang subjek & objek hukum
Undang-undang subjek & objek hukumanisa mahastuti
 
Contoh Lampiran lpj koperasi Abadi Jaya (perkelompok)
Contoh Lampiran lpj koperasi Abadi Jaya (perkelompok) Contoh Lampiran lpj koperasi Abadi Jaya (perkelompok)
Contoh Lampiran lpj koperasi Abadi Jaya (perkelompok) anisa mahastuti
 
Contoh Lpj koperasi (perkelompok)
Contoh Lpj koperasi (perkelompok) Contoh Lpj koperasi (perkelompok)
Contoh Lpj koperasi (perkelompok) anisa mahastuti
 
contoh Lampiran Lpj Koperasi Abadi Jaya (perkelas)
contoh Lampiran Lpj Koperasi Abadi Jaya (perkelas)contoh Lampiran Lpj Koperasi Abadi Jaya (perkelas)
contoh Lampiran Lpj Koperasi Abadi Jaya (perkelas)anisa mahastuti
 
Contoh Lpj koperasi Abadi Jaya (perkelas)
Contoh Lpj koperasi Abadi Jaya (perkelas)Contoh Lpj koperasi Abadi Jaya (perkelas)
Contoh Lpj koperasi Abadi Jaya (perkelas)anisa mahastuti
 
Contoh Proposal koperasi Abadi Jaya
Contoh Proposal koperasi Abadi JayaContoh Proposal koperasi Abadi Jaya
Contoh Proposal koperasi Abadi Jayaanisa mahastuti
 

More from anisa mahastuti (7)

Undang-undang subjek & objek hukum
Undang-undang subjek & objek hukumUndang-undang subjek & objek hukum
Undang-undang subjek & objek hukum
 
Contoh Lampiran lpj koperasi Abadi Jaya (perkelompok)
Contoh Lampiran lpj koperasi Abadi Jaya (perkelompok) Contoh Lampiran lpj koperasi Abadi Jaya (perkelompok)
Contoh Lampiran lpj koperasi Abadi Jaya (perkelompok)
 
Contoh Lpj koperasi (perkelompok)
Contoh Lpj koperasi (perkelompok) Contoh Lpj koperasi (perkelompok)
Contoh Lpj koperasi (perkelompok)
 
contoh Lampiran Lpj Koperasi Abadi Jaya (perkelas)
contoh Lampiran Lpj Koperasi Abadi Jaya (perkelas)contoh Lampiran Lpj Koperasi Abadi Jaya (perkelas)
contoh Lampiran Lpj Koperasi Abadi Jaya (perkelas)
 
Contoh Lpj koperasi Abadi Jaya (perkelas)
Contoh Lpj koperasi Abadi Jaya (perkelas)Contoh Lpj koperasi Abadi Jaya (perkelas)
Contoh Lpj koperasi Abadi Jaya (perkelas)
 
Contoh Proposal koperasi Abadi Jaya
Contoh Proposal koperasi Abadi JayaContoh Proposal koperasi Abadi Jaya
Contoh Proposal koperasi Abadi Jaya
 
ekonomi koperasi
ekonomi koperasi ekonomi koperasi
ekonomi koperasi
 

Recently uploaded

Kelompok 2 Sistem Pemerintahan Pra dan Pasca Amandemen UUD.pptx
Kelompok 2 Sistem Pemerintahan Pra dan Pasca Amandemen UUD.pptxKelompok 2 Sistem Pemerintahan Pra dan Pasca Amandemen UUD.pptx
Kelompok 2 Sistem Pemerintahan Pra dan Pasca Amandemen UUD.pptxbinsar17
 
Kel.5 PPT Hukum Administrasi Negara.pptx
Kel.5 PPT Hukum Administrasi Negara.pptxKel.5 PPT Hukum Administrasi Negara.pptx
Kel.5 PPT Hukum Administrasi Negara.pptxFeniannisa
 
Etika Profesi-CYBER CRIME n CYBER LAW.ppt
Etika Profesi-CYBER CRIME n CYBER LAW.pptEtika Profesi-CYBER CRIME n CYBER LAW.ppt
Etika Profesi-CYBER CRIME n CYBER LAW.pptAlMaliki1
 
BPN Sesi 3 - Hukum Perkawinan.ppppppppptx
BPN Sesi 3 - Hukum Perkawinan.ppppppppptxBPN Sesi 3 - Hukum Perkawinan.ppppppppptx
BPN Sesi 3 - Hukum Perkawinan.ppppppppptxendang nainggolan
 
5E _ Kel 4 _ Merger, Akuisisi, dan Konsolidasi.pptx
5E _ Kel 4 _ Merger, Akuisisi, dan Konsolidasi.pptx5E _ Kel 4 _ Merger, Akuisisi, dan Konsolidasi.pptx
5E _ Kel 4 _ Merger, Akuisisi, dan Konsolidasi.pptxYudisHaqqiPrasetya
 
Sosiologi Hukum : Sebuah Pengantar dan Pendahuluan
Sosiologi Hukum : Sebuah Pengantar dan PendahuluanSosiologi Hukum : Sebuah Pengantar dan Pendahuluan
Sosiologi Hukum : Sebuah Pengantar dan PendahuluanIqbaalKamalludin1
 
Sistem norma hukum Bab IV dan Bab V.pptx
Sistem norma hukum Bab IV dan Bab V.pptxSistem norma hukum Bab IV dan Bab V.pptx
Sistem norma hukum Bab IV dan Bab V.pptxFucekBoy5
 
Pengertian & Prinsip-Prinsip Anti Korupsi.pptx
Pengertian & Prinsip-Prinsip Anti Korupsi.pptxPengertian & Prinsip-Prinsip Anti Korupsi.pptx
Pengertian & Prinsip-Prinsip Anti Korupsi.pptxEkoPriadi3
 
file power point Hukum acara PERDATA.pdf
file power point Hukum acara PERDATA.pdffile power point Hukum acara PERDATA.pdf
file power point Hukum acara PERDATA.pdfAgungIstri3
 
MAQASHID SYARI'AH DALAM DISPENSASI NIKAH.pptx
MAQASHID SYARI'AH DALAM DISPENSASI NIKAH.pptxMAQASHID SYARI'AH DALAM DISPENSASI NIKAH.pptx
MAQASHID SYARI'AH DALAM DISPENSASI NIKAH.pptxadesofyanelabqory
 
Luqman Keturunan Snouck Hurgronje dari istri pertama
Luqman Keturunan Snouck Hurgronje dari istri pertamaLuqman Keturunan Snouck Hurgronje dari istri pertama
Luqman Keturunan Snouck Hurgronje dari istri pertamaIndra Wardhana
 
pembahasan mengenai otonomi daerah yang diuraikan dengan ppt
pembahasan mengenai otonomi daerah yang diuraikan dengan pptpembahasan mengenai otonomi daerah yang diuraikan dengan ppt
pembahasan mengenai otonomi daerah yang diuraikan dengan pptJhonatanMuram
 

Recently uploaded (12)

Kelompok 2 Sistem Pemerintahan Pra dan Pasca Amandemen UUD.pptx
Kelompok 2 Sistem Pemerintahan Pra dan Pasca Amandemen UUD.pptxKelompok 2 Sistem Pemerintahan Pra dan Pasca Amandemen UUD.pptx
Kelompok 2 Sistem Pemerintahan Pra dan Pasca Amandemen UUD.pptx
 
Kel.5 PPT Hukum Administrasi Negara.pptx
Kel.5 PPT Hukum Administrasi Negara.pptxKel.5 PPT Hukum Administrasi Negara.pptx
Kel.5 PPT Hukum Administrasi Negara.pptx
 
Etika Profesi-CYBER CRIME n CYBER LAW.ppt
Etika Profesi-CYBER CRIME n CYBER LAW.pptEtika Profesi-CYBER CRIME n CYBER LAW.ppt
Etika Profesi-CYBER CRIME n CYBER LAW.ppt
 
BPN Sesi 3 - Hukum Perkawinan.ppppppppptx
BPN Sesi 3 - Hukum Perkawinan.ppppppppptxBPN Sesi 3 - Hukum Perkawinan.ppppppppptx
BPN Sesi 3 - Hukum Perkawinan.ppppppppptx
 
5E _ Kel 4 _ Merger, Akuisisi, dan Konsolidasi.pptx
5E _ Kel 4 _ Merger, Akuisisi, dan Konsolidasi.pptx5E _ Kel 4 _ Merger, Akuisisi, dan Konsolidasi.pptx
5E _ Kel 4 _ Merger, Akuisisi, dan Konsolidasi.pptx
 
Sosiologi Hukum : Sebuah Pengantar dan Pendahuluan
Sosiologi Hukum : Sebuah Pengantar dan PendahuluanSosiologi Hukum : Sebuah Pengantar dan Pendahuluan
Sosiologi Hukum : Sebuah Pengantar dan Pendahuluan
 
Sistem norma hukum Bab IV dan Bab V.pptx
Sistem norma hukum Bab IV dan Bab V.pptxSistem norma hukum Bab IV dan Bab V.pptx
Sistem norma hukum Bab IV dan Bab V.pptx
 
Pengertian & Prinsip-Prinsip Anti Korupsi.pptx
Pengertian & Prinsip-Prinsip Anti Korupsi.pptxPengertian & Prinsip-Prinsip Anti Korupsi.pptx
Pengertian & Prinsip-Prinsip Anti Korupsi.pptx
 
file power point Hukum acara PERDATA.pdf
file power point Hukum acara PERDATA.pdffile power point Hukum acara PERDATA.pdf
file power point Hukum acara PERDATA.pdf
 
MAQASHID SYARI'AH DALAM DISPENSASI NIKAH.pptx
MAQASHID SYARI'AH DALAM DISPENSASI NIKAH.pptxMAQASHID SYARI'AH DALAM DISPENSASI NIKAH.pptx
MAQASHID SYARI'AH DALAM DISPENSASI NIKAH.pptx
 
Luqman Keturunan Snouck Hurgronje dari istri pertama
Luqman Keturunan Snouck Hurgronje dari istri pertamaLuqman Keturunan Snouck Hurgronje dari istri pertama
Luqman Keturunan Snouck Hurgronje dari istri pertama
 
pembahasan mengenai otonomi daerah yang diuraikan dengan ppt
pembahasan mengenai otonomi daerah yang diuraikan dengan pptpembahasan mengenai otonomi daerah yang diuraikan dengan ppt
pembahasan mengenai otonomi daerah yang diuraikan dengan ppt
 

Subjek dan objek hukum

  • 1. DISUSUN OLEH: ANISA MAHASTUTI (20216907) 2EB15 ASPEK HUKUM DALAM EKONOMI
  • 2.
  • 3. Orang (Person) adalah pembawa hak dan kewajiban atau semua makhluk yang berwenang untuk memiliki,memperoleh,dan menggunakan hak dan kewajiban dalam lalu lintas hukum disebut sebagai subjek hukum. segala sesuatu yang bermanfaat bagi subjek hukum dan dapat menjadi objek dalam suatu hubungan hukum disebut sebagai objek hukum.
  • 5. Manusia sebagai Subjek hukum telah mempunyai hak dan mampu menjalankan haknya dan dijamin oleh hukum yang berlaku. prinsipnya orang sebagai subjek hukum dimulai sejak lahir hingga meninggal dunia. Selain itu juga ada manusia yang tidak dapat dikatakan sebagai subjek hukum. Seperti : Anak yang masih dibawah umur, belum dewasa, dan belum menikah. Orang yang berada dalam pengampunan yaitu orang yang sakit ingatan, pemabuk, pemboros.
  • 6. Badan hukum Publik (Publiek recht person) Badan hukum Privat (Privat recht pesoon) Badan hukum sebagai pembawa hak dan tidak berjiwa dapat melakukan persetujuan-persetujuan dan memiliki kekayaan yang sama sekali terlepas dari kekayaan anggota- anggotanya.Oleh karena itu,badan hukum dapat bertindak dengan perantaraan pengurus-pengurusnya.suatu badan hukum harus resmi disahkan dengan cara: didirikan akta notaris,didaftarkan dikantor penitera pengadilan negeri setempat,dll. Badan Hukum (Rechts Persoon)
  • 7. Badan hukum ini merupakan badan swasta yang didirikan orang untuk tujuan tertentu,yakni mencari keuntungan,sosial,pendidikan,ilmu pengetahuan,dll menurut hukum yang berlaku secara sah,misalnya Perseroan Terbatas (PT),Koperasi,yayasan,dan badan amal. Badan hukum privat (privat recht person) Badan hukum ini merupakan badan-badan negara yang dibentuk oleh yang berkuasa berdasarkan perundang-undangan yang dijalankan secara fungsional oleh pemerintah atau badan pengurus yang diberikan tugas untuk itu,seperti negara Republik Indonesia,pemerintah tingkat daerah tinggak II dan II,Bank Indonesia,dan perusahaan- perusahaan negara. Badan hukum public (publiek recht person)
  • 8. Objek hukum menurut Pasal 499 KUH Perdata,yakni benda.Benda adalah segala sesuatu yang berguna bagi subjek hukum atau sehala sesuatu yang menjadi pokok permasalahan dan kepentingan bagi para subjek hukum. Pasal 503-504 KUH Benda Bergerak Benda Tidak Bergerak
  • 9. Benda bergerak dibedakan menjadi sebagai berikut: a. Benda bergerak karena sifatnya yang bisa bergerak sendiri, contohnya hewan ternak. b. Benda bergerak karena mudah dipindah-pindahkan. Contohnya adalah laptop dan motor.Hal ini diatur pada Pasal 509 KUH perdata. c. Benda bergerak karena ditentukan oleh undang-undang. Contohnya adalah hak pakai hasil, hak katas bunga yang dijanjikan, bukti saham, saham dalam utang negara Indonesia, dan sero atau kupon obligasi. Hal ini diatur pada Pasal 511 KUH Perdata.
  • 10. Benda tidak bergerak dapat dibedakan menjadi,sebagai berikut: a. Benda dianggap tidak bergerak karena sifatnya yang tidak bisa bergerak, contohnya adalah tanah, bangunan, pohon, segala sesuatu yang ada di atas tanah, hingga pipa dan saluran air yang menyatu dengan bangunan. (Pasal 506 KUH Perdata) b. Benda dianggap tidak bergerak karena tujuannya, contohnya adalah mesin- mesin pabrik. (Pasal 507 KUHPerdata) c. Benda dianggap tidak bergerak karena ditetapkan oleh undang-undang sebagai benda tidak bergerak. Contohnya adalah hak pengabdian tanah, hak guna usaha, bunga tanah , dan lain-lain yang diatur dalam Pasal 508 KUHPerdata. Kapal dengan ukuran 20 meter kubik juga digolongkan sebagai benda tak bergerak. (Pasal 314 Ayat 1 dan 3 KUHD)
  • 11. Hak kebendaan yang bersifat sebagai pelunasan hutang (hak jaminan) adalah hak jaminan yang melekat pada kreditor yang memberikan kewenangan untuk melakukan eksekusi kepada benda yang dijadikan jaminan jika debitur melakukan wansprestasi terhadap suatu prestasi (perjanjian). Dengan demikian hak jaminan tidak dapat berdiri karena hak jaminan merupakan perjanjian yang bersifat tambahan (accessoir) dari perjanjian pokoknya, yakni perjanjian hutang piutang (perjanjian kredit). Perjanjian hutang piutang dalam KUH Perdata tidak diatur secara terperinci, namun bersirat dalam pasal 1754 KUH Perdata tentang perjanjian pinjaman pengganti yakni dikatakan bahwa bagi mereka yang meminjam harus mengembalikan dengan bentuk dan kualitas yang sama.
  • 13. Pelunasan hutang dengan jaminan umum didasarkan pada pasal 1131KUH Perdata dan pasal1132 KUH Perdata.Dalam pasal 1131 KUH Perdata dinyatakan bahwa segala kebendaan debitur baik yang adamaupun yang akan ada baik bergerak maupun yang tidak bergerak merupakan jaminan terhadap pelunasan hutang yang dibuatnya. Sedangkan pasal 1132 KUH Perdata menyebutkan harta kekayaan debitur menjadi jaminan secara bersama-sama bagi semua kreditur yang memberikan hutang kepadanya.Pendapatan penjualan benda-benda itu dibagi-bagi menurut keseimbangan yakni besar kecilnya piutang masing- masing kecuali diantara para berpiutang itu ada alasan-alasan sah untuk didahulukan.Dalam hal ini benda yang dapat dijadikan pelunasan jaminan umum apabila telah memenuhi persyaratan antara lain:  Benda tersebut bersifat ekonomis (dapat dinilai dengan uang).  Benda tersebut dapat dipindah tangankan haknya kepada pihak lain.
  • 14. Pelunasan hutang dengan jaminan khusus merupakan hak khusus pada jaminan tertentu bagi pemegang gadai, hipotik,dll.
  • 15.
  • 16. Elsi Kartika Sari,S.H.,2005,Hukum dalam Ekonomi Edisi Revisi, Grasindo,Jakarta.