SlideShare a Scribd company logo
1 of 53
Download to read offline
Ratna Widi Astuti, SF, Apt, M.Sc
Balai Besar POM di Yogyakarta
Yogyakarta, 17 September 2021
TUJUAN
2
1
Mengetahui
perbedaan
pangan segar
dan pangan
olahan
2
Mengetahui
perbedaan izin
edar Badan POM
dan SPPIRT
3
Memahami
manfaat
memperoleh
izin edar Badan
POM
4
Memahami cara
memperoleh
izin edar Badan
POM
5
Mengetahui
dukungan Badan
POM untuk
UMKM
PANGAN YANG DIEDARKAN DI WILAYAH NKRI
UNTUK DIPERDAGANGKAN DALAM KEMASAN BERLABEL
3
Pangan Segar Asal
Tumbuhan (PSAT) →
Nomor pendaftaran (
PD/PL/PDUK)
Pangan Segar Asal
Hewan (PSAH) →
nomor registrasi
(PHD/PHI)
Pangan Segar Asal Ikan (PSAI)
→ Sertifikat kelayakan
pengolahan (SKP), sertifikat
penerapan program
manajemen mutu terpadu,
sertifikat kesehatan produk
pengolahan ikan
SP-PIRT MD/ML
PANGAN SEGAR PANGAN OLAHAN
DASAR HUKUM ▪ UU No. 18 Tahun 2012 tentang Pangan
▪ PP No. 86 Tahun 2019 tentang Keamanan Pangan
• Pangan yang belum mengalami pengolahan atau mengalami perlakuan
minimal (pencucian, pengupasan, pengeringan, penggilingan,
pemotongan, penggaraman, pembekuan, pencampuran, pelilinan,
dan/atau blansir serta tanpa penambahan Bahan Tambahan Pangan)
• dapat dikonsumsi langsung
• dapat menjadi bahan baku pangan olahan
Makanan atau minuman hasil
proses dengan cara atau metode
tertentu dengan atau tanpa
bahan tambahan
CONTOH
4
Kurma
Kopra
Biji Lada
Beras
Buah Utuh Segar
Sayuran Segar
Sayuran Kering
Biji Kopi Segar
(tanpa sangrai), dll*
Pangan Segar
Asal Tumbuhan
(PSAT)
Susu Segar (dari Sapi,
Kambing, Kuda, dll)
Karkas Daging Beku
Telur
Telur Asin Mentah
Sarang Burung Walet
Madu Murni, dll*
Pangan Segar
Asal Hewan
(PSAH)
Ikan Segar
Udang Segar
Filet Ikan Beku
Tuna giling beku (tuna
ground meat beku)
Surimi Beku
Cumi-Cumi Kering
Caviar, dll*
Pangan Segar
Asal Ikan (PSAI)
Jenis pangan PIRT
mengacu pada
lampiran Peraturan
Badan POM No 22
Tahun 2018 Tentang
Pedoman Pemberian
Sertifikat Produksi
PIRT
Misal : Minuman
Serbuk, Abon Ikan
Kering, Minyak
Kelapa, Dodol, Gula
Jawa dll
SP-PIRT
Seluruh Jenis Pangan
Olahan, misal :
Air Mineral (Air Minum
Dalam Kemasan), Ikan
Sarden dalam Kaleng,
Minuman Sari Buah
Jeruk, Susu Full Krim
UHT, Formula Bayi,
Minuman Ibu Hamil, dll
MD/ML
5
Produk
Panganmu
Termasuk
Dalam Kategori
Apa?
PANGAN SEGAR PANGAN OLAHAN
ATAU
Kenali Produkmu
IZIN EDAR PANGAN OLAHAN
6
Setiap pangan olahan yang diproduksi di dalam negeri
atau yang diimpor untuk diperdagangkan dalam
kemasan eceran sebelum diedarkan
WAJIB MEMILIKI IZIN EDAR
KETENTUAN UMUM
DASAR HUKUM
▪ UU No. 18 Tahun 2012 tentang Pangan
▪ PP No. 86 Tahun 2019 tentang Keamanan Pangan
▪ Peraturan Badan POM No. 27 Tahun 2017 tentang
Pendaftaran Pangan Olahan
▪ Peraturan Badan Pengawas Obat Dan Makanan
Nomor 7 Tahun 2021 Tentang Perubahan Atas
Peraturan Badan Pengawas Obat Dan Makanan nomor
27 Tahun 2017 Tentang Pendaftaran Pangan Olahan
PERBEDAAN IZIN EDAR BADAN POM (MD/ML)
DENGAN SERTIFIKAT PRODUKSI PANGAN OLAHAN
INDUSTRI RUMAH TANGGA (SPP-IRT)
7
Badan Pengawas Obat dan
Makanan (BPOM)
BPOM RI MD XXXXXXXXXXXX
BPOM RI ML XXXXXXXXXXXX
Dinas Kesehatan Kapupaten/Kota
(Dinkes)
P-IRT No. XXXXXXXXXXXXXXX
PERBEDAAN
8
Lokasi produksi tersendiri (terpisah
dengan rumah tangga)
a
b
c
Tempat usaha di tempat tinggal
b
c
a
d
SPP IRT MD/ML BPOM
Kriteria Pangan yang didaftarkan
di DinKes (SPP- IRT)
Kriteria Pangan yang didaftarkan
di BPOM (MD/ML)
Pangan olahan yang diproduksi
secara manual hingga semi
otomatis
Jenis pangan PIRT mengacu pada
lampiran Peraturan Badan POM
No 22 Tahun 2018 Tentang
Pedoman Pemberian Sertifikat
Produksi PIRT
Pangan olahan yang diproduksi secara
manual, semi otomatis, otomatis atau
dengan teknologi tertentu seperti UHT,
pasteurisasi, retort
Jenis pangan: Seluruh jenis pangan olahan
• Peraturan teknis: Peraturan Badan
POM No 27 tahun 2017 tentang
Pendaftaran Pangan Olahan
• Peraturan Badan Pengawas Obat Dan
Makanan Nomor 7 Tahun 2021
Tentang Perubahan Atas Peraturan
Badan Pengawas Obat Dan Makanan
nomor 27 Tahun 2017 Tentang
Pendaftaran Pangan Olahan
PANGAN OLAHAN YANG TIDAK WAJIB MEMILIKI
IZIN EDAR BADAN POM DAN IZIN PRODUKSI SPP-IRT
9
Masa simpan kurang
dari 7 hari
Diimpor dalam
jumlah kecil
Digunakan lebih
lanjut sebagai
bahan baku
Pangan olahan dalam jumlah
besar dan tidak dijual secara
langsung kepada konsumen
akhir
Diolah dan dikemas di
hadapan pembeli
Pangan siap saji
2
4
3
1
5
6
Pangan Olahan yang dapat Didaftarkan sebagai PIRT
10
PERATURAN BADAN PENGAWAS OBAT DAN MAKANAN
NOMOR 22 TAHUN 2018 TENTANG PEDOMAN PEMBERIAN SERTIFIKAT PRODUKSI PANGAN INDUSTRI RUMAH TANGGA
1. Hasil Olahan Daging Kering
2. Hasil Olahan Ikan Kering
3. Hasil Olahan Unggas Kering
4. Hasil Olahan Sayur
5. Hasil Olahan Kelapa
6. Tepung dan Hasil Olahnya
7. Minyak dan Lemak
8. Selai, Jeli, dan sejenisnya
9. Gula, Kembang Gula, dan
Madu
10. Kopi dan Teh Kering
11. Bumbu
12. Rempah-Rempah
13. Minuman Serbuk
14. Hasil Olahan Buah
15. Hasil Olahan Biji-Bijian,
Kacang-Kacangan, dan Umbi
Jika tidak ada
dalam list tersebut,
maka didaftarkan
di BPOM
(MD/ML)
Jenis Pangan MD/ML
→ semua pangan olahan
DAFTAR PANGAN YANG DIIZINKAN SPP-IRT
DAFTAR PANGAN YANG DIIZINKAN SPP-IRT
DAFTAR PANGAN YANG DIIZINKAN SPP-IRT
DAFTAR PANGAN YANG DIIZINKAN SPP-IRT
Apakah ada dalam list PERBPOM
No 22/2018 Tentang Pedoman
Pemberian Sertifikat Produksi Pangan
Industri Rumah Tangga ?
Mari jawab pertanyaan berikut
MD
Jenis pangan
Tempat
Produksi
Masih menyatu di rumah tinggal?
Ya
Tidak
SP-PIRT
MD
PANGAN OLAHAN
YANG WAJIB DAFTAR DI BADAN POM
16
Jenis pangan:
1. Pangan olahan dijual dalam kemasan
eceran
2. Pangan Fortifikasi
3. Pangan Wajib SNI
4. Pangan Program Pemerintah
5. Pangan yang ditujukan untuk uji pasar
6. Bahan Tambahan Pangan (BTP)
Izin Edar
Pangan Olahan Badan POM
17
BPOM RI MD/ BPOM RI ML
Kode: jenis pangan, provinsi/negara, nomor urut
produk, kemasan, nomor urut pabrik/ importir.
Kemasan: plastik, karton/kertas/kardus, kaca, karton
laminat, kaleng, aluminium foil, komposit, ganda, dll.
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
KEUNTUNGAN MEMILIKI NOMOR IZIN EDAR
(BPOM RI MD/BPOM RI ML)
18
Produk beredar secara
legal sesuai ketentuan
yang berlaku di
Indonesia
Perluas pemasaran
produk, di dalam
maupun di luar negeri
Tingkatkan
kepercayaan
masyarakat
Tingkatkan daya
saing produk
Produk memenuhi
persyaratan keamanan,
mutu, & gizi
Nilai tambah bagi
produk
REGISTRASI IZIN EDAR BADAN POM (MD/ML)
Diajukan untuk setiap Pangan Olahan, termasuk yang memiliki perbedaan dalam hal :
19
JENIS PANGAN KOMPOSISI DESAIN LABEL JENIS KEMASAN
NAMA DAN/ATAU ALAMAT
PRODUSEN WILAYAH INDONESIA
NAMA DAN/ATAU ALAMAT
IMPORTIR/ DISTRIBUTOR
NAMA DAN/ATAU ALAMAT
PRODUSEN ASAL LUAR NEGERI
Setifikat Elektronik
Izin Edar Pangan Olahan
20
1
2
3
2D Barcode
Nomor Izin Edar
Masa Berlaku 5 Tahun
Tanda Tangan Elektronik
4
Masa berlaku :
5 tahun
diperpanjang melalui
Pendaftaran Ulang
Pangan olahan yang
masa berlaku
Izin Edarnya telah
habis dilarang
diedarkan
Bagaimana Cara
Registrasi
Di Badan POM?
21
Registrasi pangan olahan dilakukan
secara online melalui:
22
e-reg.pom.go.id
23
DUA LANGKAH REGISTRASI
REGISTRASI AKUN
Input data & upload dokumen
terkait perusahaan dan pabrik
untuk mendapatkan
User ID & Password
1
REGISTRASI PRODUK
PANGAN OLAHAN
Input data & upload dokumen
terkait produk pangan untuk
mendapatkan
Izin Edar Pangan Olahan
2
24
Registrasi Baru
Registrasi Ulang
Registrasi Variasi (Perubahan Data)
REGISTRASI PRODUK PANGAN OLAHAN
1
2
3
www.e-reg.pom.go.id
Secara online melalui :
Alur Registrasi Akun Perusahaan
25
1
Buka Web
e-reg.pom.go.id
Input Data
Perusahaan
& Pabrik
Upload
Dokumen
Pendukung
Tunggu
Evaluasi oleh
Petugas
Dapat :
User Id &
Password
10 HK
Registrasi Akun Perusahaan
Persyaratan Pendaftaran Akun Perusahaan
Persyaratan Dokumen Pendaftaran
Produk
MD
Produk
ML
NPWP ✓ ✓
NIB (jika melalui jalur OSS) ✓ ✓
IUI/ IUMK/ Surat Keterangan Domisili Usaha (SKDU)/ TDI ✓ -
IUI yang diterbitkan BKPM Pusat (berlaku efektif) dan
Surat Rekomendasi dari Dirjen Industri Agro (Kementerian
Perindustrian)
✓
(minol)
-
Hasil audit Sarana produksi oleh Balai (PSB)/
Rekomendasi Balai POM setempat
✓ -
Hasil audit Sarana distribusi oleh Balai (PSB)/
Rekomendasi Balai POM setempat
- ✓
Sertifikat GMP/HACCP/ISO 22000/Piagam PMR/sertifikat
audit dari pemerintah setempat
- ✓
SIUP/API-U/IT-MB (untuk Minuman Beralkohol) - ✓
Surat Penunjukan (LOA) yang disahkan oleh notaris,
Kamar dagang setempar, atau Perwakilan Republik
Indonesia di luar negeri
- ✓
• IUMK atau SKDU hanya diperbolehkan
untuk industri mikro dan kecil
• Untuk perusahaan Mikro/IRTP dan Kecil
dapat menggunakan NPWP pribadi
pemilik perusahaan
• IUI dapat diurus via OSS/ PTSP
• IUMK dapat diurus via OSS/
PTSP/ Kecamatan setempat
• TDI dapat diurus ke PTSP
• SKDU dapat diurus ke Kecamatan
setempat
Untuk Produk Makloon, Registrasi Pabrik Penerima
Makloon hanya dapat dilakukan oleh Produsen MD
(Pemberi Makloon) yang telah terdaftar.
Persyaratan Pendaftaran Pabrik Penerima Makloon:
• Dokumen IUI/ TDI/ IUMK/ SKDU & Dokumen PSB
Penerima Makloon
• Surat Kerja Sama Makloon
Catatan
Alur Registrasi Produk Pangan Olahan
27
2
Buka Web
e-reg.pom.go.id
Pilih e-reg Pangan
atau BTP
Login :
user id &
password
Input Data,
Upload Dokumen
& klik Proses
Tunggu Surat
Perintah Bayar
(SPB)
Pembayaran (SPB)
Terbit Nomor Izin
Edar (NIE)
Tunggu
evaluasi, verifikasi
& validasi petugas
Timeline
o Pangan Risiko Tinggi dan Risiko Sedang → 30 Hari Kerja (Time to respond*)
o Pangan Risiko Rendah, Risiko Sangat Rendah, Produk Wajib SNI dan Pangan PMR (Program Manajemen Risiko)
→ Notifikasi 5 Hari Kerja
PERSYARATAN
Komposisi
Proses Produksi
Kode Produksi
Masa Simpan
Hasil Analisa
Rancangan Label
Spesifikasi Bahan
RENDAH
SANGAT
RENDAH SEDANG TINGGI BTP
Produk Impor :
Health Certificate / Free Sale Certificate
Sertifikat GMP/HACCP/ISO 22000/Audit
Surat Penunjukkan (LOA)
Foto Produk
Label Terjemahan
Sangat Rendah
Pangan tanpa
penggunaan BTP
Rendah
Pangan dengan BTP
selain yang termasuk
dalam daftar BTP
dengan ADI
Sedang
- pangan berklaim
- pangan rekayasa genetik
- pangan iradiasi
- pangan organik
- pangan dengan bahan baku
tertentu (bumbu, herbal)
- pangan dengan perisa
- pangan dengan BTP yang
termasuk dalam daftar:
http://bit.ly/btpdenganADI
Tinggi
Pangan untuk
konsumen dengan
keperluan gizi khusus
atau penyakit tertentu
Contoh:
Formula bayi, pangan
tambahan untuk
olahragawan
KATEGORISASI
TINGKAT RISIKO
REGISTRASI PANGAN
OLAHAN
Kriteria:
1. Target konsumen
2. Pencantuman klaim
3. Proses produksi tertentu (organik, iradiasi, rekayasa
genetik, ozonisasi, & teknologi hurdle)
4. Penggunaan BTP
5. Bahan baku tertentu
Berapa
Biaya Registrasinya?
30
31
Tarif PNBP Registrasi Pangan Olahan
PP No. 32 Tahun 2017 Jenis dan Tarif atas Jenis Penerimaan Negara Bukan Pajak yang Berlaku
pada Badan Pengawas Obat dan Makanan
1. Jenis Pangan
2. Jenis Registrasi (Daftar
Baru, Perubahan Data,
Daftar Ulang)
3. Jenis Perubahan Data
(Untuk Pendaftaran
Variasi/Perubahan Data)
Tarif PNBP ditentukan
berdasarkan
32
33
Input formulir pengajuan PNBP 50% pada
sistem e-registration
34
Aplikasi Rumah Informasi Registrasi Pangan
REGISTRASI PANGAN OLAHAN http://registrasipangan.pom.go.id/rumahRPO/
Inovasi
--
RUMAH
INFORMASI
Komposisi
Hasil Analisa
Proses Produksi
Kode Produksi
Masa Simpan
Rancangan Label
Spesifikasi Bahan
CONTOH DOKUMEN
Hasil Analisa
Proses Produksi
Kode Produksi
Masa Simpan
Rancangan Label
Spesifikasi Bahan
Komposisi
Komposisi
Contoh Dokumen
Komposisi
Hasil Analisa
Kode Produksi
Masa Simpan
Rancangan Label
Spesifikasi Bahan
Proses Produksi
Proses Produksi
Contoh Dokumen
Komposisi
Hasil Analisa
Proses Produksi
Masa Simpan
Rancangan Label
Spesifikasi Bahan
Contoh Dokumen
Kode Produksi
Kode Produksi
Masa Simpan
Komposisi
Hasil Analisa
Proses Produksi
Kode Produksi
Rancangan Label
Spesifikasi Bahan
Masa Simpan
Contoh Dokumen
Rancangan Label
Komposisi
Hasil Analisa
Proses Produksi
Kode Produksi
Masa Simpan
Spesifikasi Bahan
Rancangan Label
Contoh Dokumen
CONTOH LABEL PANGAN OLAHAN
Spesifikasi Bahan
Komposisi
Proses Produksi
Hasil Analisa
Kode Produksi
Masa Simpan
Rancangan Label
Spesifikasi Bahan
Contoh Dokumen
Spesifikasi Bumbu
Bumbu terdiri dari rempah-rempah.
Hasil Analisa
Komposisi
Hasil Analisa
Proses Produksi
Kode Produksi
Masa Simpan
Rancangan Label
Spesifikasi Bahan
Contoh Dokumen
TEROBOSAN DALAM
PENGAWASAN PRE-MARKET
48
Memperluas sarana informasi
dan pengaduan pelanggan
melalui berbagai media
(Konsultasi online, livechat,
subsite, medsos)
Pengembangan e-Registration
dengan intelligence self
assesment system
Pencantuman 2D Barcode
pada label
Perluasan Registrasi melalui
jalur notifikasi
Timeline Notifikasi
dipersingkat
(5 Hk)
Coaching clinic untuk UMKM
Pangan Olahan
Digital marketing
& webinar
Integrasi e-reg
dengan OSS & KSWP
Sosialisasi dan Desk Registrasi
e-Registration di Balai dan
Loka
Seluruh registrasi melalui
e-Registration dan tanda
tangan elektronik (TTE)
49
Coaching
clinic Usaha
Kecil dan
Mikro (UKM)
Simplifikasi
dengan
Penghapusan
Persyaratan Izin
Produsen untuk
Registrasi BTP
Sesuai PP
32/2017 biaya
registrasi
oleh industri
mikro dan kecil
50% dari tarif
normal
Registrasi pangan
olahan risiko
rendah
dan sangat rendah
melalui notifikasi
dan tidak
dipersyaratkan
hasil analisa
Pemeriksanaan
sarana dalam
rangka
Pemenuhan CPPOB
untuk UMKM
difokuskan pada
pelaksanaan
hygiene sanitasi
Balai POM dapat
melakukan
sampling
& uji produk
UMKM sesuai
kriteria, dan
dokumen dapat
digunakan untuk
registrasi
Sebagian besar UMKM
termasuk dalam kelompok tersebut
Pengujian sesuai persyaratan produk,
perhatikan jenis uji dan satuan yang
dipersyaratkan
DUKUNGAN BAGI UMKM
PENTING UNTUK DIPAHAMI
50
Jika pangan olahan, pastikan:
1. Lokasi produksi masih menyatu /
terpisah dari dapur rumah tinggal
2. Jenis pangan ada/tidak ada dalam list
Pangan IRTP PerBPOM no 22/2018
Produk yang dihasilkan
termasuk pangan segar
atau olahan
Jika sarana terpisah/pangan tidak ada dalam
list PIRT, persiapkan dokumen untuk daftar di
BPOM sbb:
1. Registrasi akun: NPWP, IUMK, hasil audit
sarana
2. Registrasi produk: komposisi, proses
produksi, penjelasan kode produksi dan
masa kedaluarsa, desain label, spesifikasi
bahan, hasil Analisa (jika risiko
sedang/tinggi)
1
2
3
PENUTUP
51
Pahami perbedaan
pangan segar dan
pangan olahan
Jika produk pangan
olahan, pastikan
apakah wajib
didaftarkan di Badan
POM atau masih
boleh di PIRT
Memperoleh izin
edar Badan POM
sangat
menguntungkan
untuk pelaku usaha
Registrasi izin
edar Badan
POM mudah
dan cepat
Badan POM
mendukung
pemberdayaan UMKM
3
5
4
1
2
Tips & Trik
52
“Penyiapan Dokumen”
Pahami pedoman
dan peraturan
yang berlaku
Pastikan data dan
Informasi
sahih dan benar
Pelajari secara
mendalam
karakteristik produk
pangan
Lakukan self
assessment sebelum
memproses data
kepada petugas
Gunakan ceklist untuk
mempermudah
penyiapan dokumen
JANGAN GUNAKAN
BIRO JASA !!!
55
BALAI BESAR POM DI YOGYAKARTA
2021

More Related Content

What's hot

Tabel Penilaian Kinerja Puskesmas Jagasatru
Tabel Penilaian Kinerja Puskesmas JagasatruTabel Penilaian Kinerja Puskesmas Jagasatru
Tabel Penilaian Kinerja Puskesmas JagasatruPuskesmas Jagasatru
 
RAB TA. 2022 BOK DAK NON FISIK.pdf
RAB TA. 2022 BOK DAK NON FISIK.pdfRAB TA. 2022 BOK DAK NON FISIK.pdf
RAB TA. 2022 BOK DAK NON FISIK.pdfWidiaPranata
 
PPT Pemutakhiran Data Sasaran Keluarga Berisiko Stunting_revisi.pptx
PPT Pemutakhiran Data Sasaran Keluarga Berisiko Stunting_revisi.pptxPPT Pemutakhiran Data Sasaran Keluarga Berisiko Stunting_revisi.pptx
PPT Pemutakhiran Data Sasaran Keluarga Berisiko Stunting_revisi.pptxmunafianto
 
PPT PMBA (MP-ASI) (1).pptx
PPT PMBA (MP-ASI) (1).pptxPPT PMBA (MP-ASI) (1).pptx
PPT PMBA (MP-ASI) (1).pptxssuser509aac
 
Materi Sosialisasi Desa Siaga
Materi Sosialisasi Desa SiagaMateri Sosialisasi Desa Siaga
Materi Sosialisasi Desa SiagaDinkes Kab Lebak
 
SIP (Pelaporan dan Pencatatan Posyandu)
SIP (Pelaporan dan Pencatatan Posyandu)SIP (Pelaporan dan Pencatatan Posyandu)
SIP (Pelaporan dan Pencatatan Posyandu)kahfi akhmad
 
Perencanaan Tingkat Puskesmas (PTP) Rurukan 2022
Perencanaan Tingkat Puskesmas (PTP) Rurukan 2022Perencanaan Tingkat Puskesmas (PTP) Rurukan 2022
Perencanaan Tingkat Puskesmas (PTP) Rurukan 2022novitawanget
 
Pemantauan di posyandu
Pemantauan di posyanduPemantauan di posyandu
Pemantauan di posyanduJoni Iswanto
 
MONITORING KEBERSIHAN.docx
MONITORING KEBERSIHAN.docxMONITORING KEBERSIHAN.docx
MONITORING KEBERSIHAN.docxHendraHermawan52
 
Form penilaian jamban sehat
Form penilaian jamban sehatForm penilaian jamban sehat
Form penilaian jamban sehatAnisa Rahmah
 
Kepmen Kesehatan Nomor 942/Menkes/SK/vii/2003 tentang Pedoman Persyaratan Hyg...
Kepmen Kesehatan Nomor 942/Menkes/SK/vii/2003 tentang Pedoman Persyaratan Hyg...Kepmen Kesehatan Nomor 942/Menkes/SK/vii/2003 tentang Pedoman Persyaratan Hyg...
Kepmen Kesehatan Nomor 942/Menkes/SK/vii/2003 tentang Pedoman Persyaratan Hyg...infosanitasi
 
Contoh profil indikator mutu ukm
Contoh profil indikator mutu ukmContoh profil indikator mutu ukm
Contoh profil indikator mutu ukmKlinikSubanmedika
 
Form surat pernyataan
Form surat pernyataanForm surat pernyataan
Form surat pernyataanMus Mulyadi
 
Materi 2 Tugas-tugas kader posyandu
Materi 2 Tugas-tugas kader posyanduMateri 2 Tugas-tugas kader posyandu
Materi 2 Tugas-tugas kader posyanduManji Lala
 
Status gizi dan kecukupan gizi pekerja
Status gizi dan kecukupan gizi pekerjaStatus gizi dan kecukupan gizi pekerja
Status gizi dan kecukupan gizi pekerjaWidyalestarinurpratama
 

What's hot (20)

Tabel Penilaian Kinerja Puskesmas Jagasatru
Tabel Penilaian Kinerja Puskesmas JagasatruTabel Penilaian Kinerja Puskesmas Jagasatru
Tabel Penilaian Kinerja Puskesmas Jagasatru
 
RAB TA. 2022 BOK DAK NON FISIK.pdf
RAB TA. 2022 BOK DAK NON FISIK.pdfRAB TA. 2022 BOK DAK NON FISIK.pdf
RAB TA. 2022 BOK DAK NON FISIK.pdf
 
Power Point PHBS
Power Point PHBSPower Point PHBS
Power Point PHBS
 
PPT Pemutakhiran Data Sasaran Keluarga Berisiko Stunting_revisi.pptx
PPT Pemutakhiran Data Sasaran Keluarga Berisiko Stunting_revisi.pptxPPT Pemutakhiran Data Sasaran Keluarga Berisiko Stunting_revisi.pptx
PPT Pemutakhiran Data Sasaran Keluarga Berisiko Stunting_revisi.pptx
 
Serah terima barang
Serah terima barangSerah terima barang
Serah terima barang
 
PPT PMBA (MP-ASI) (1).pptx
PPT PMBA (MP-ASI) (1).pptxPPT PMBA (MP-ASI) (1).pptx
PPT PMBA (MP-ASI) (1).pptx
 
Diet hipertensi
Diet hipertensiDiet hipertensi
Diet hipertensi
 
Materi Sosialisasi Desa Siaga
Materi Sosialisasi Desa SiagaMateri Sosialisasi Desa Siaga
Materi Sosialisasi Desa Siaga
 
SIP (Pelaporan dan Pencatatan Posyandu)
SIP (Pelaporan dan Pencatatan Posyandu)SIP (Pelaporan dan Pencatatan Posyandu)
SIP (Pelaporan dan Pencatatan Posyandu)
 
Perencanaan Tingkat Puskesmas (PTP) Rurukan 2022
Perencanaan Tingkat Puskesmas (PTP) Rurukan 2022Perencanaan Tingkat Puskesmas (PTP) Rurukan 2022
Perencanaan Tingkat Puskesmas (PTP) Rurukan 2022
 
ISI PIRINGKU.pptx
ISI PIRINGKU.pptxISI PIRINGKU.pptx
ISI PIRINGKU.pptx
 
Pemantauan di posyandu
Pemantauan di posyanduPemantauan di posyandu
Pemantauan di posyandu
 
MONITORING KEBERSIHAN.docx
MONITORING KEBERSIHAN.docxMONITORING KEBERSIHAN.docx
MONITORING KEBERSIHAN.docx
 
Penjelasan capaian KBK 2022.ppt
Penjelasan capaian KBK 2022.pptPenjelasan capaian KBK 2022.ppt
Penjelasan capaian KBK 2022.ppt
 
Form penilaian jamban sehat
Form penilaian jamban sehatForm penilaian jamban sehat
Form penilaian jamban sehat
 
Kepmen Kesehatan Nomor 942/Menkes/SK/vii/2003 tentang Pedoman Persyaratan Hyg...
Kepmen Kesehatan Nomor 942/Menkes/SK/vii/2003 tentang Pedoman Persyaratan Hyg...Kepmen Kesehatan Nomor 942/Menkes/SK/vii/2003 tentang Pedoman Persyaratan Hyg...
Kepmen Kesehatan Nomor 942/Menkes/SK/vii/2003 tentang Pedoman Persyaratan Hyg...
 
Contoh profil indikator mutu ukm
Contoh profil indikator mutu ukmContoh profil indikator mutu ukm
Contoh profil indikator mutu ukm
 
Form surat pernyataan
Form surat pernyataanForm surat pernyataan
Form surat pernyataan
 
Materi 2 Tugas-tugas kader posyandu
Materi 2 Tugas-tugas kader posyanduMateri 2 Tugas-tugas kader posyandu
Materi 2 Tugas-tugas kader posyandu
 
Status gizi dan kecukupan gizi pekerja
Status gizi dan kecukupan gizi pekerjaStatus gizi dan kecukupan gizi pekerja
Status gizi dan kecukupan gizi pekerja
 

Similar to IZIN EDAR PANGAN OLAHAN

Jurus Jitu Urus Izin Edar Pangan Olahan BPOM Femina - YRW final.pptx
Jurus Jitu Urus Izin Edar Pangan Olahan BPOM Femina - YRW final.pptxJurus Jitu Urus Izin Edar Pangan Olahan BPOM Femina - YRW final.pptx
Jurus Jitu Urus Izin Edar Pangan Olahan BPOM Femina - YRW final.pptxIvanSebastian28
 
digitalisasi legalitas pirt dgn oss.pptx
digitalisasi legalitas pirt dgn oss.pptxdigitalisasi legalitas pirt dgn oss.pptx
digitalisasi legalitas pirt dgn oss.pptxnanasatriyo
 
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptxSOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptxLifiaYasmin1
 
Tata Cara Pendaftaran PIRT OSS-RBA.pptx
Tata Cara Pendaftaran PIRT OSS-RBA.pptxTata Cara Pendaftaran PIRT OSS-RBA.pptx
Tata Cara Pendaftaran PIRT OSS-RBA.pptxUnitaUdaa
 
TATA CARA MEMPEROLEH SPP-IRT BAGI UMKM PANGAN made 26-04-21.pptx
TATA CARA MEMPEROLEH SPP-IRT BAGI UMKM PANGAN made 26-04-21.pptxTATA CARA MEMPEROLEH SPP-IRT BAGI UMKM PANGAN made 26-04-21.pptx
TATA CARA MEMPEROLEH SPP-IRT BAGI UMKM PANGAN made 26-04-21.pptxHijauLestari1
 
Materi Sosialisasi PIRT.pptx
Materi Sosialisasi PIRT.pptxMateri Sosialisasi PIRT.pptx
Materi Sosialisasi PIRT.pptxRahmahPratiwi2
 
Kuliah-7-Sertifikasi-produk-olahan-pangan-PIRT-dan-Halal.ppt
Kuliah-7-Sertifikasi-produk-olahan-pangan-PIRT-dan-Halal.pptKuliah-7-Sertifikasi-produk-olahan-pangan-PIRT-dan-Halal.ppt
Kuliah-7-Sertifikasi-produk-olahan-pangan-PIRT-dan-Halal.pptnamakuBENTO2
 
MATERI MEMBANGUN UMKM YANG KUAT DAN TANGGUH VR TUTOR.pptx
MATERI MEMBANGUN UMKM YANG KUAT DAN TANGGUH VR TUTOR.pptxMATERI MEMBANGUN UMKM YANG KUAT DAN TANGGUH VR TUTOR.pptx
MATERI MEMBANGUN UMKM YANG KUAT DAN TANGGUH VR TUTOR.pptxAntonSaronto
 
Standirasi Sertifikasi Pangan.pdf
Standirasi Sertifikasi Pangan.pdfStandirasi Sertifikasi Pangan.pdf
Standirasi Sertifikasi Pangan.pdfAgus H. Canny
 
Presentasi solo, 25 februari 2014
Presentasi solo, 25 februari 2014Presentasi solo, 25 februari 2014
Presentasi solo, 25 februari 2014agus_ibnu_hasan
 
03 - Simulasi Akun ereg RBA.pdf
03 - Simulasi Akun ereg RBA.pdf03 - Simulasi Akun ereg RBA.pdf
03 - Simulasi Akun ereg RBA.pdfardi245796
 
Pbpom no-22-tahun-2018-pedoman-pemberian-setifikat-pirt
Pbpom no-22-tahun-2018-pedoman-pemberian-setifikat-pirtPbpom no-22-tahun-2018-pedoman-pemberian-setifikat-pirt
Pbpom no-22-tahun-2018-pedoman-pemberian-setifikat-pirtGUNADARMA UNIVERSITY
 
materisosialisasipirt-230102032115-c3f55a1e.pdf
materisosialisasipirt-230102032115-c3f55a1e.pdfmaterisosialisasipirt-230102032115-c3f55a1e.pdf
materisosialisasipirt-230102032115-c3f55a1e.pdfLanangTanu2
 
Materi Sosialisasi PIRT.pptx
Materi Sosialisasi PIRT.pptxMateri Sosialisasi PIRT.pptx
Materi Sosialisasi PIRT.pptxrahmawati913541
 
Day1_-_Regulasi_JPH.pdf
Day1_-_Regulasi_JPH.pdfDay1_-_Regulasi_JPH.pdf
Day1_-_Regulasi_JPH.pdfMahrusIsmail2
 
Materi PerUU Keamanan Pangan.pptx
Materi PerUU Keamanan Pangan.pptxMateri PerUU Keamanan Pangan.pptx
Materi PerUU Keamanan Pangan.pptxYenny Tanjung
 

Similar to IZIN EDAR PANGAN OLAHAN (20)

Jurus Jitu Urus Izin Edar Pangan Olahan BPOM Femina - YRW final.pptx
Jurus Jitu Urus Izin Edar Pangan Olahan BPOM Femina - YRW final.pptxJurus Jitu Urus Izin Edar Pangan Olahan BPOM Femina - YRW final.pptx
Jurus Jitu Urus Izin Edar Pangan Olahan BPOM Femina - YRW final.pptx
 
digitalisasi legalitas pirt dgn oss.pptx
digitalisasi legalitas pirt dgn oss.pptxdigitalisasi legalitas pirt dgn oss.pptx
digitalisasi legalitas pirt dgn oss.pptx
 
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptxSOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
 
Tata Cara Pendaftaran PIRT OSS-RBA.pptx
Tata Cara Pendaftaran PIRT OSS-RBA.pptxTata Cara Pendaftaran PIRT OSS-RBA.pptx
Tata Cara Pendaftaran PIRT OSS-RBA.pptx
 
TATA CARA MEMPEROLEH SPP-IRT BAGI UMKM PANGAN made 26-04-21.pptx
TATA CARA MEMPEROLEH SPP-IRT BAGI UMKM PANGAN made 26-04-21.pptxTATA CARA MEMPEROLEH SPP-IRT BAGI UMKM PANGAN made 26-04-21.pptx
TATA CARA MEMPEROLEH SPP-IRT BAGI UMKM PANGAN made 26-04-21.pptx
 
Materi Sosialisasi PIRT.pptx
Materi Sosialisasi PIRT.pptxMateri Sosialisasi PIRT.pptx
Materi Sosialisasi PIRT.pptx
 
Kuliah-7-Sertifikasi-produk-olahan-pangan-PIRT-dan-Halal.ppt
Kuliah-7-Sertifikasi-produk-olahan-pangan-PIRT-dan-Halal.pptKuliah-7-Sertifikasi-produk-olahan-pangan-PIRT-dan-Halal.ppt
Kuliah-7-Sertifikasi-produk-olahan-pangan-PIRT-dan-Halal.ppt
 
PERKA-BTP.pptx
PERKA-BTP.pptxPERKA-BTP.pptx
PERKA-BTP.pptx
 
MATERI MEMBANGUN UMKM YANG KUAT DAN TANGGUH VR TUTOR.pptx
MATERI MEMBANGUN UMKM YANG KUAT DAN TANGGUH VR TUTOR.pptxMATERI MEMBANGUN UMKM YANG KUAT DAN TANGGUH VR TUTOR.pptx
MATERI MEMBANGUN UMKM YANG KUAT DAN TANGGUH VR TUTOR.pptx
 
Materi Halal .pdf
Materi Halal .pdfMateri Halal .pdf
Materi Halal .pdf
 
Standirasi Sertifikasi Pangan.pdf
Standirasi Sertifikasi Pangan.pdfStandirasi Sertifikasi Pangan.pdf
Standirasi Sertifikasi Pangan.pdf
 
PIRT.ppt
PIRT.pptPIRT.ppt
PIRT.ppt
 
Presentasi solo, 25 februari 2014
Presentasi solo, 25 februari 2014Presentasi solo, 25 februari 2014
Presentasi solo, 25 februari 2014
 
03 - Simulasi Akun ereg RBA.pdf
03 - Simulasi Akun ereg RBA.pdf03 - Simulasi Akun ereg RBA.pdf
03 - Simulasi Akun ereg RBA.pdf
 
Pbpom no-22-tahun-2018-pedoman-pemberian-setifikat-pirt
Pbpom no-22-tahun-2018-pedoman-pemberian-setifikat-pirtPbpom no-22-tahun-2018-pedoman-pemberian-setifikat-pirt
Pbpom no-22-tahun-2018-pedoman-pemberian-setifikat-pirt
 
materisosialisasipirt-230102032115-c3f55a1e.pdf
materisosialisasipirt-230102032115-c3f55a1e.pdfmaterisosialisasipirt-230102032115-c3f55a1e.pdf
materisosialisasipirt-230102032115-c3f55a1e.pdf
 
Materi Sosialisasi PIRT.pptx
Materi Sosialisasi PIRT.pptxMateri Sosialisasi PIRT.pptx
Materi Sosialisasi PIRT.pptx
 
Materi Label Keamanan Pangan.pptx
Materi Label Keamanan Pangan.pptxMateri Label Keamanan Pangan.pptx
Materi Label Keamanan Pangan.pptx
 
Day1_-_Regulasi_JPH.pdf
Day1_-_Regulasi_JPH.pdfDay1_-_Regulasi_JPH.pdf
Day1_-_Regulasi_JPH.pdf
 
Materi PerUU Keamanan Pangan.pptx
Materi PerUU Keamanan Pangan.pptxMateri PerUU Keamanan Pangan.pptx
Materi PerUU Keamanan Pangan.pptx
 

More from TeguhSetiawan64

SOP dan definisi perawatan klien meninggalnew.pptx
SOP dan definisi  perawatan klien meninggalnew.pptxSOP dan definisi  perawatan klien meninggalnew.pptx
SOP dan definisi perawatan klien meninggalnew.pptxTeguhSetiawan64
 
UKURAN ANTROPOMETRI.pptx
UKURAN ANTROPOMETRI.pptxUKURAN ANTROPOMETRI.pptx
UKURAN ANTROPOMETRI.pptxTeguhSetiawan64
 
9. Laporan Keuangan.pptx
9. Laporan Keuangan.pptx9. Laporan Keuangan.pptx
9. Laporan Keuangan.pptxTeguhSetiawan64
 
c1f0dbaa-be92-43e0-9b25-704026cefbd4.pptx
c1f0dbaa-be92-43e0-9b25-704026cefbd4.pptxc1f0dbaa-be92-43e0-9b25-704026cefbd4.pptx
c1f0dbaa-be92-43e0-9b25-704026cefbd4.pptxTeguhSetiawan64
 

More from TeguhSetiawan64 (8)

ppt DDST II - BARU.ppt
ppt DDST II - BARU.pptppt DDST II - BARU.ppt
ppt DDST II - BARU.ppt
 
SOP dan definisi perawatan klien meninggalnew.pptx
SOP dan definisi  perawatan klien meninggalnew.pptxSOP dan definisi  perawatan klien meninggalnew.pptx
SOP dan definisi perawatan klien meninggalnew.pptx
 
akurat3009.pptx
akurat3009.pptxakurat3009.pptx
akurat3009.pptx
 
UKURAN ANTROPOMETRI.pptx
UKURAN ANTROPOMETRI.pptxUKURAN ANTROPOMETRI.pptx
UKURAN ANTROPOMETRI.pptx
 
PEMBEKALAN ALKES.pptx
PEMBEKALAN ALKES.pptxPEMBEKALAN ALKES.pptx
PEMBEKALAN ALKES.pptx
 
9. Laporan Keuangan.pptx
9. Laporan Keuangan.pptx9. Laporan Keuangan.pptx
9. Laporan Keuangan.pptx
 
PERENCANAAN USAHA.pptx
PERENCANAAN USAHA.pptxPERENCANAAN USAHA.pptx
PERENCANAAN USAHA.pptx
 
c1f0dbaa-be92-43e0-9b25-704026cefbd4.pptx
c1f0dbaa-be92-43e0-9b25-704026cefbd4.pptxc1f0dbaa-be92-43e0-9b25-704026cefbd4.pptx
c1f0dbaa-be92-43e0-9b25-704026cefbd4.pptx
 

Recently uploaded

PROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdf
PROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdfPROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdf
PROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdfMeiRianitaElfridaSin
 
KONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptx
KONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptxKONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptx
KONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptxmade406432
 
1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.ppt
1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.ppt1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.ppt
1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.pptTrifenaFebriantisitu
 
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docxMODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docxsiampurnomo90
 
METODE FOOD RECORD (pENGUKURAN FOOD.pptx
METODE FOOD RECORD (pENGUKURAN FOOD.pptxMETODE FOOD RECORD (pENGUKURAN FOOD.pptx
METODE FOOD RECORD (pENGUKURAN FOOD.pptxika291990
 
DASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptx
DASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptxDASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptx
DASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptxNadiraShafa1
 
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptxALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptxmarodotodo
 
pertumbuhan dan perkembangan anak usia dini.pptx
pertumbuhan dan perkembangan anak usia dini.pptxpertumbuhan dan perkembangan anak usia dini.pptx
pertumbuhan dan perkembangan anak usia dini.pptxSagitaDarmasari1
 
Persiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptx
Persiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptxPersiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptx
Persiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptxunityfarmasis
 
MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024
MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024
MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024Zakiah dr
 
PENGAMBILAN SAMPEL DARAH ARTERI DAN ANALISA GAS DARAH.pptx
PENGAMBILAN SAMPEL DARAH ARTERI DAN ANALISA GAS DARAH.pptxPENGAMBILAN SAMPEL DARAH ARTERI DAN ANALISA GAS DARAH.pptx
PENGAMBILAN SAMPEL DARAH ARTERI DAN ANALISA GAS DARAH.pptxandibtv
 
PPT sidang MAJU PROPOSAL 3 OKTOBER 2022.pptx
PPT sidang MAJU PROPOSAL 3 OKTOBER 2022.pptxPPT sidang MAJU PROPOSAL 3 OKTOBER 2022.pptx
PPT sidang MAJU PROPOSAL 3 OKTOBER 2022.pptxputripermatasarilubi
 
PPT ILP PLANTUNGAN. kaji banding, ngangsu kawruh
PPT ILP PLANTUNGAN. kaji banding, ngangsu kawruhPPT ILP PLANTUNGAN. kaji banding, ngangsu kawruh
PPT ILP PLANTUNGAN. kaji banding, ngangsu kawruhuntung untung edi purwanto
 
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Codajongshopp
 

Recently uploaded (14)

PROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdf
PROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdfPROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdf
PROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdf
 
KONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptx
KONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptxKONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptx
KONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptx
 
1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.ppt
1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.ppt1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.ppt
1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.ppt
 
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docxMODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
 
METODE FOOD RECORD (pENGUKURAN FOOD.pptx
METODE FOOD RECORD (pENGUKURAN FOOD.pptxMETODE FOOD RECORD (pENGUKURAN FOOD.pptx
METODE FOOD RECORD (pENGUKURAN FOOD.pptx
 
DASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptx
DASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptxDASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptx
DASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptx
 
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptxALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
 
pertumbuhan dan perkembangan anak usia dini.pptx
pertumbuhan dan perkembangan anak usia dini.pptxpertumbuhan dan perkembangan anak usia dini.pptx
pertumbuhan dan perkembangan anak usia dini.pptx
 
Persiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptx
Persiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptxPersiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptx
Persiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptx
 
MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024
MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024
MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024
 
PENGAMBILAN SAMPEL DARAH ARTERI DAN ANALISA GAS DARAH.pptx
PENGAMBILAN SAMPEL DARAH ARTERI DAN ANALISA GAS DARAH.pptxPENGAMBILAN SAMPEL DARAH ARTERI DAN ANALISA GAS DARAH.pptx
PENGAMBILAN SAMPEL DARAH ARTERI DAN ANALISA GAS DARAH.pptx
 
PPT sidang MAJU PROPOSAL 3 OKTOBER 2022.pptx
PPT sidang MAJU PROPOSAL 3 OKTOBER 2022.pptxPPT sidang MAJU PROPOSAL 3 OKTOBER 2022.pptx
PPT sidang MAJU PROPOSAL 3 OKTOBER 2022.pptx
 
PPT ILP PLANTUNGAN. kaji banding, ngangsu kawruh
PPT ILP PLANTUNGAN. kaji banding, ngangsu kawruhPPT ILP PLANTUNGAN. kaji banding, ngangsu kawruh
PPT ILP PLANTUNGAN. kaji banding, ngangsu kawruh
 
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
 

IZIN EDAR PANGAN OLAHAN

  • 1. Ratna Widi Astuti, SF, Apt, M.Sc Balai Besar POM di Yogyakarta Yogyakarta, 17 September 2021
  • 2. TUJUAN 2 1 Mengetahui perbedaan pangan segar dan pangan olahan 2 Mengetahui perbedaan izin edar Badan POM dan SPPIRT 3 Memahami manfaat memperoleh izin edar Badan POM 4 Memahami cara memperoleh izin edar Badan POM 5 Mengetahui dukungan Badan POM untuk UMKM
  • 3. PANGAN YANG DIEDARKAN DI WILAYAH NKRI UNTUK DIPERDAGANGKAN DALAM KEMASAN BERLABEL 3 Pangan Segar Asal Tumbuhan (PSAT) → Nomor pendaftaran ( PD/PL/PDUK) Pangan Segar Asal Hewan (PSAH) → nomor registrasi (PHD/PHI) Pangan Segar Asal Ikan (PSAI) → Sertifikat kelayakan pengolahan (SKP), sertifikat penerapan program manajemen mutu terpadu, sertifikat kesehatan produk pengolahan ikan SP-PIRT MD/ML PANGAN SEGAR PANGAN OLAHAN DASAR HUKUM ▪ UU No. 18 Tahun 2012 tentang Pangan ▪ PP No. 86 Tahun 2019 tentang Keamanan Pangan • Pangan yang belum mengalami pengolahan atau mengalami perlakuan minimal (pencucian, pengupasan, pengeringan, penggilingan, pemotongan, penggaraman, pembekuan, pencampuran, pelilinan, dan/atau blansir serta tanpa penambahan Bahan Tambahan Pangan) • dapat dikonsumsi langsung • dapat menjadi bahan baku pangan olahan Makanan atau minuman hasil proses dengan cara atau metode tertentu dengan atau tanpa bahan tambahan
  • 4. CONTOH 4 Kurma Kopra Biji Lada Beras Buah Utuh Segar Sayuran Segar Sayuran Kering Biji Kopi Segar (tanpa sangrai), dll* Pangan Segar Asal Tumbuhan (PSAT) Susu Segar (dari Sapi, Kambing, Kuda, dll) Karkas Daging Beku Telur Telur Asin Mentah Sarang Burung Walet Madu Murni, dll* Pangan Segar Asal Hewan (PSAH) Ikan Segar Udang Segar Filet Ikan Beku Tuna giling beku (tuna ground meat beku) Surimi Beku Cumi-Cumi Kering Caviar, dll* Pangan Segar Asal Ikan (PSAI) Jenis pangan PIRT mengacu pada lampiran Peraturan Badan POM No 22 Tahun 2018 Tentang Pedoman Pemberian Sertifikat Produksi PIRT Misal : Minuman Serbuk, Abon Ikan Kering, Minyak Kelapa, Dodol, Gula Jawa dll SP-PIRT Seluruh Jenis Pangan Olahan, misal : Air Mineral (Air Minum Dalam Kemasan), Ikan Sarden dalam Kaleng, Minuman Sari Buah Jeruk, Susu Full Krim UHT, Formula Bayi, Minuman Ibu Hamil, dll MD/ML
  • 6. IZIN EDAR PANGAN OLAHAN 6 Setiap pangan olahan yang diproduksi di dalam negeri atau yang diimpor untuk diperdagangkan dalam kemasan eceran sebelum diedarkan WAJIB MEMILIKI IZIN EDAR KETENTUAN UMUM DASAR HUKUM ▪ UU No. 18 Tahun 2012 tentang Pangan ▪ PP No. 86 Tahun 2019 tentang Keamanan Pangan ▪ Peraturan Badan POM No. 27 Tahun 2017 tentang Pendaftaran Pangan Olahan ▪ Peraturan Badan Pengawas Obat Dan Makanan Nomor 7 Tahun 2021 Tentang Perubahan Atas Peraturan Badan Pengawas Obat Dan Makanan nomor 27 Tahun 2017 Tentang Pendaftaran Pangan Olahan
  • 7. PERBEDAAN IZIN EDAR BADAN POM (MD/ML) DENGAN SERTIFIKAT PRODUKSI PANGAN OLAHAN INDUSTRI RUMAH TANGGA (SPP-IRT) 7 Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) BPOM RI MD XXXXXXXXXXXX BPOM RI ML XXXXXXXXXXXX Dinas Kesehatan Kapupaten/Kota (Dinkes) P-IRT No. XXXXXXXXXXXXXXX
  • 8. PERBEDAAN 8 Lokasi produksi tersendiri (terpisah dengan rumah tangga) a b c Tempat usaha di tempat tinggal b c a d SPP IRT MD/ML BPOM Kriteria Pangan yang didaftarkan di DinKes (SPP- IRT) Kriteria Pangan yang didaftarkan di BPOM (MD/ML) Pangan olahan yang diproduksi secara manual hingga semi otomatis Jenis pangan PIRT mengacu pada lampiran Peraturan Badan POM No 22 Tahun 2018 Tentang Pedoman Pemberian Sertifikat Produksi PIRT Pangan olahan yang diproduksi secara manual, semi otomatis, otomatis atau dengan teknologi tertentu seperti UHT, pasteurisasi, retort Jenis pangan: Seluruh jenis pangan olahan • Peraturan teknis: Peraturan Badan POM No 27 tahun 2017 tentang Pendaftaran Pangan Olahan • Peraturan Badan Pengawas Obat Dan Makanan Nomor 7 Tahun 2021 Tentang Perubahan Atas Peraturan Badan Pengawas Obat Dan Makanan nomor 27 Tahun 2017 Tentang Pendaftaran Pangan Olahan
  • 9. PANGAN OLAHAN YANG TIDAK WAJIB MEMILIKI IZIN EDAR BADAN POM DAN IZIN PRODUKSI SPP-IRT 9 Masa simpan kurang dari 7 hari Diimpor dalam jumlah kecil Digunakan lebih lanjut sebagai bahan baku Pangan olahan dalam jumlah besar dan tidak dijual secara langsung kepada konsumen akhir Diolah dan dikemas di hadapan pembeli Pangan siap saji 2 4 3 1 5 6
  • 10. Pangan Olahan yang dapat Didaftarkan sebagai PIRT 10 PERATURAN BADAN PENGAWAS OBAT DAN MAKANAN NOMOR 22 TAHUN 2018 TENTANG PEDOMAN PEMBERIAN SERTIFIKAT PRODUKSI PANGAN INDUSTRI RUMAH TANGGA 1. Hasil Olahan Daging Kering 2. Hasil Olahan Ikan Kering 3. Hasil Olahan Unggas Kering 4. Hasil Olahan Sayur 5. Hasil Olahan Kelapa 6. Tepung dan Hasil Olahnya 7. Minyak dan Lemak 8. Selai, Jeli, dan sejenisnya 9. Gula, Kembang Gula, dan Madu 10. Kopi dan Teh Kering 11. Bumbu 12. Rempah-Rempah 13. Minuman Serbuk 14. Hasil Olahan Buah 15. Hasil Olahan Biji-Bijian, Kacang-Kacangan, dan Umbi Jika tidak ada dalam list tersebut, maka didaftarkan di BPOM (MD/ML) Jenis Pangan MD/ML → semua pangan olahan
  • 11. DAFTAR PANGAN YANG DIIZINKAN SPP-IRT
  • 12. DAFTAR PANGAN YANG DIIZINKAN SPP-IRT
  • 13. DAFTAR PANGAN YANG DIIZINKAN SPP-IRT
  • 14. DAFTAR PANGAN YANG DIIZINKAN SPP-IRT
  • 15. Apakah ada dalam list PERBPOM No 22/2018 Tentang Pedoman Pemberian Sertifikat Produksi Pangan Industri Rumah Tangga ? Mari jawab pertanyaan berikut MD Jenis pangan Tempat Produksi Masih menyatu di rumah tinggal? Ya Tidak SP-PIRT MD
  • 16. PANGAN OLAHAN YANG WAJIB DAFTAR DI BADAN POM 16 Jenis pangan: 1. Pangan olahan dijual dalam kemasan eceran 2. Pangan Fortifikasi 3. Pangan Wajib SNI 4. Pangan Program Pemerintah 5. Pangan yang ditujukan untuk uji pasar 6. Bahan Tambahan Pangan (BTP)
  • 17. Izin Edar Pangan Olahan Badan POM 17 BPOM RI MD/ BPOM RI ML Kode: jenis pangan, provinsi/negara, nomor urut produk, kemasan, nomor urut pabrik/ importir. Kemasan: plastik, karton/kertas/kardus, kaca, karton laminat, kaleng, aluminium foil, komposit, ganda, dll. 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
  • 18. KEUNTUNGAN MEMILIKI NOMOR IZIN EDAR (BPOM RI MD/BPOM RI ML) 18 Produk beredar secara legal sesuai ketentuan yang berlaku di Indonesia Perluas pemasaran produk, di dalam maupun di luar negeri Tingkatkan kepercayaan masyarakat Tingkatkan daya saing produk Produk memenuhi persyaratan keamanan, mutu, & gizi Nilai tambah bagi produk
  • 19. REGISTRASI IZIN EDAR BADAN POM (MD/ML) Diajukan untuk setiap Pangan Olahan, termasuk yang memiliki perbedaan dalam hal : 19 JENIS PANGAN KOMPOSISI DESAIN LABEL JENIS KEMASAN NAMA DAN/ATAU ALAMAT PRODUSEN WILAYAH INDONESIA NAMA DAN/ATAU ALAMAT IMPORTIR/ DISTRIBUTOR NAMA DAN/ATAU ALAMAT PRODUSEN ASAL LUAR NEGERI
  • 20. Setifikat Elektronik Izin Edar Pangan Olahan 20 1 2 3 2D Barcode Nomor Izin Edar Masa Berlaku 5 Tahun Tanda Tangan Elektronik 4 Masa berlaku : 5 tahun diperpanjang melalui Pendaftaran Ulang Pangan olahan yang masa berlaku Izin Edarnya telah habis dilarang diedarkan
  • 22. Registrasi pangan olahan dilakukan secara online melalui: 22 e-reg.pom.go.id
  • 23. 23 DUA LANGKAH REGISTRASI REGISTRASI AKUN Input data & upload dokumen terkait perusahaan dan pabrik untuk mendapatkan User ID & Password 1 REGISTRASI PRODUK PANGAN OLAHAN Input data & upload dokumen terkait produk pangan untuk mendapatkan Izin Edar Pangan Olahan 2
  • 24. 24 Registrasi Baru Registrasi Ulang Registrasi Variasi (Perubahan Data) REGISTRASI PRODUK PANGAN OLAHAN 1 2 3 www.e-reg.pom.go.id Secara online melalui :
  • 25. Alur Registrasi Akun Perusahaan 25 1 Buka Web e-reg.pom.go.id Input Data Perusahaan & Pabrik Upload Dokumen Pendukung Tunggu Evaluasi oleh Petugas Dapat : User Id & Password 10 HK
  • 26. Registrasi Akun Perusahaan Persyaratan Pendaftaran Akun Perusahaan Persyaratan Dokumen Pendaftaran Produk MD Produk ML NPWP ✓ ✓ NIB (jika melalui jalur OSS) ✓ ✓ IUI/ IUMK/ Surat Keterangan Domisili Usaha (SKDU)/ TDI ✓ - IUI yang diterbitkan BKPM Pusat (berlaku efektif) dan Surat Rekomendasi dari Dirjen Industri Agro (Kementerian Perindustrian) ✓ (minol) - Hasil audit Sarana produksi oleh Balai (PSB)/ Rekomendasi Balai POM setempat ✓ - Hasil audit Sarana distribusi oleh Balai (PSB)/ Rekomendasi Balai POM setempat - ✓ Sertifikat GMP/HACCP/ISO 22000/Piagam PMR/sertifikat audit dari pemerintah setempat - ✓ SIUP/API-U/IT-MB (untuk Minuman Beralkohol) - ✓ Surat Penunjukan (LOA) yang disahkan oleh notaris, Kamar dagang setempar, atau Perwakilan Republik Indonesia di luar negeri - ✓ • IUMK atau SKDU hanya diperbolehkan untuk industri mikro dan kecil • Untuk perusahaan Mikro/IRTP dan Kecil dapat menggunakan NPWP pribadi pemilik perusahaan • IUI dapat diurus via OSS/ PTSP • IUMK dapat diurus via OSS/ PTSP/ Kecamatan setempat • TDI dapat diurus ke PTSP • SKDU dapat diurus ke Kecamatan setempat Untuk Produk Makloon, Registrasi Pabrik Penerima Makloon hanya dapat dilakukan oleh Produsen MD (Pemberi Makloon) yang telah terdaftar. Persyaratan Pendaftaran Pabrik Penerima Makloon: • Dokumen IUI/ TDI/ IUMK/ SKDU & Dokumen PSB Penerima Makloon • Surat Kerja Sama Makloon Catatan
  • 27. Alur Registrasi Produk Pangan Olahan 27 2 Buka Web e-reg.pom.go.id Pilih e-reg Pangan atau BTP Login : user id & password Input Data, Upload Dokumen & klik Proses Tunggu Surat Perintah Bayar (SPB) Pembayaran (SPB) Terbit Nomor Izin Edar (NIE) Tunggu evaluasi, verifikasi & validasi petugas Timeline o Pangan Risiko Tinggi dan Risiko Sedang → 30 Hari Kerja (Time to respond*) o Pangan Risiko Rendah, Risiko Sangat Rendah, Produk Wajib SNI dan Pangan PMR (Program Manajemen Risiko) → Notifikasi 5 Hari Kerja
  • 28. PERSYARATAN Komposisi Proses Produksi Kode Produksi Masa Simpan Hasil Analisa Rancangan Label Spesifikasi Bahan RENDAH SANGAT RENDAH SEDANG TINGGI BTP Produk Impor : Health Certificate / Free Sale Certificate Sertifikat GMP/HACCP/ISO 22000/Audit Surat Penunjukkan (LOA) Foto Produk Label Terjemahan
  • 29. Sangat Rendah Pangan tanpa penggunaan BTP Rendah Pangan dengan BTP selain yang termasuk dalam daftar BTP dengan ADI Sedang - pangan berklaim - pangan rekayasa genetik - pangan iradiasi - pangan organik - pangan dengan bahan baku tertentu (bumbu, herbal) - pangan dengan perisa - pangan dengan BTP yang termasuk dalam daftar: http://bit.ly/btpdenganADI Tinggi Pangan untuk konsumen dengan keperluan gizi khusus atau penyakit tertentu Contoh: Formula bayi, pangan tambahan untuk olahragawan KATEGORISASI TINGKAT RISIKO REGISTRASI PANGAN OLAHAN Kriteria: 1. Target konsumen 2. Pencantuman klaim 3. Proses produksi tertentu (organik, iradiasi, rekayasa genetik, ozonisasi, & teknologi hurdle) 4. Penggunaan BTP 5. Bahan baku tertentu
  • 31. 31 Tarif PNBP Registrasi Pangan Olahan PP No. 32 Tahun 2017 Jenis dan Tarif atas Jenis Penerimaan Negara Bukan Pajak yang Berlaku pada Badan Pengawas Obat dan Makanan 1. Jenis Pangan 2. Jenis Registrasi (Daftar Baru, Perubahan Data, Daftar Ulang) 3. Jenis Perubahan Data (Untuk Pendaftaran Variasi/Perubahan Data) Tarif PNBP ditentukan berdasarkan
  • 32. 32
  • 33. 33 Input formulir pengajuan PNBP 50% pada sistem e-registration
  • 34. 34 Aplikasi Rumah Informasi Registrasi Pangan
  • 35. REGISTRASI PANGAN OLAHAN http://registrasipangan.pom.go.id/rumahRPO/ Inovasi -- RUMAH INFORMASI
  • 36.
  • 37.
  • 38.
  • 39. Komposisi Hasil Analisa Proses Produksi Kode Produksi Masa Simpan Rancangan Label Spesifikasi Bahan CONTOH DOKUMEN
  • 40. Hasil Analisa Proses Produksi Kode Produksi Masa Simpan Rancangan Label Spesifikasi Bahan Komposisi Komposisi Contoh Dokumen
  • 41. Komposisi Hasil Analisa Kode Produksi Masa Simpan Rancangan Label Spesifikasi Bahan Proses Produksi Proses Produksi Contoh Dokumen
  • 42. Komposisi Hasil Analisa Proses Produksi Masa Simpan Rancangan Label Spesifikasi Bahan Contoh Dokumen Kode Produksi Kode Produksi
  • 43. Masa Simpan Komposisi Hasil Analisa Proses Produksi Kode Produksi Rancangan Label Spesifikasi Bahan Masa Simpan Contoh Dokumen
  • 44. Rancangan Label Komposisi Hasil Analisa Proses Produksi Kode Produksi Masa Simpan Spesifikasi Bahan Rancangan Label Contoh Dokumen
  • 46. Spesifikasi Bahan Komposisi Proses Produksi Hasil Analisa Kode Produksi Masa Simpan Rancangan Label Spesifikasi Bahan Contoh Dokumen Spesifikasi Bumbu Bumbu terdiri dari rempah-rempah.
  • 47. Hasil Analisa Komposisi Hasil Analisa Proses Produksi Kode Produksi Masa Simpan Rancangan Label Spesifikasi Bahan Contoh Dokumen
  • 48. TEROBOSAN DALAM PENGAWASAN PRE-MARKET 48 Memperluas sarana informasi dan pengaduan pelanggan melalui berbagai media (Konsultasi online, livechat, subsite, medsos) Pengembangan e-Registration dengan intelligence self assesment system Pencantuman 2D Barcode pada label Perluasan Registrasi melalui jalur notifikasi Timeline Notifikasi dipersingkat (5 Hk) Coaching clinic untuk UMKM Pangan Olahan Digital marketing & webinar Integrasi e-reg dengan OSS & KSWP Sosialisasi dan Desk Registrasi e-Registration di Balai dan Loka Seluruh registrasi melalui e-Registration dan tanda tangan elektronik (TTE)
  • 49. 49 Coaching clinic Usaha Kecil dan Mikro (UKM) Simplifikasi dengan Penghapusan Persyaratan Izin Produsen untuk Registrasi BTP Sesuai PP 32/2017 biaya registrasi oleh industri mikro dan kecil 50% dari tarif normal Registrasi pangan olahan risiko rendah dan sangat rendah melalui notifikasi dan tidak dipersyaratkan hasil analisa Pemeriksanaan sarana dalam rangka Pemenuhan CPPOB untuk UMKM difokuskan pada pelaksanaan hygiene sanitasi Balai POM dapat melakukan sampling & uji produk UMKM sesuai kriteria, dan dokumen dapat digunakan untuk registrasi Sebagian besar UMKM termasuk dalam kelompok tersebut Pengujian sesuai persyaratan produk, perhatikan jenis uji dan satuan yang dipersyaratkan DUKUNGAN BAGI UMKM
  • 50. PENTING UNTUK DIPAHAMI 50 Jika pangan olahan, pastikan: 1. Lokasi produksi masih menyatu / terpisah dari dapur rumah tinggal 2. Jenis pangan ada/tidak ada dalam list Pangan IRTP PerBPOM no 22/2018 Produk yang dihasilkan termasuk pangan segar atau olahan Jika sarana terpisah/pangan tidak ada dalam list PIRT, persiapkan dokumen untuk daftar di BPOM sbb: 1. Registrasi akun: NPWP, IUMK, hasil audit sarana 2. Registrasi produk: komposisi, proses produksi, penjelasan kode produksi dan masa kedaluarsa, desain label, spesifikasi bahan, hasil Analisa (jika risiko sedang/tinggi) 1 2 3
  • 51. PENUTUP 51 Pahami perbedaan pangan segar dan pangan olahan Jika produk pangan olahan, pastikan apakah wajib didaftarkan di Badan POM atau masih boleh di PIRT Memperoleh izin edar Badan POM sangat menguntungkan untuk pelaku usaha Registrasi izin edar Badan POM mudah dan cepat Badan POM mendukung pemberdayaan UMKM 3 5 4 1 2
  • 52. Tips & Trik 52 “Penyiapan Dokumen” Pahami pedoman dan peraturan yang berlaku Pastikan data dan Informasi sahih dan benar Pelajari secara mendalam karakteristik produk pangan Lakukan self assessment sebelum memproses data kepada petugas Gunakan ceklist untuk mempermudah penyiapan dokumen JANGAN GUNAKAN BIRO JASA !!!
  • 53. 55 BALAI BESAR POM DI YOGYAKARTA 2021