SlideShare a Scribd company logo
1 of 14
RUMPEL LEEDE
SEJARAH
 Tes Rumple Leed : tes untuk menentukan kerapuhan kapiler.
 Tes disebut: tes Tourniquet/tes Pembendungan.
 Nama tes ini berasal dari nama dua orang dokter yaitu Rumpel
Theodor yang berasal dari Jerman dan Leede Stockbridge Carl yang
berasal dari Amerika.
 Rumpel Theodor (1862-1923) adalah orang pertama yang
menemukan munculnya petechiae pada lengan pada pasien
demam berdarah. Dia mencatat pengamatan ini di tahun 1909.
 Leede Stockbridge Carl (1882-1964) adalah dokter yang
menerbitkan secara independen deskripsi tentang uji Rumpel-
Leede pada tahun 1911.
PENGARUH TROMBOSIT PADA TES RUMPEL LEEDE
 Trombositopenia menyebabkan tes Rumpel Leede
menjadi positif.
 Semakin berat trombositopenia maka akan semakin
berat pula derajat kepositifannya.
 Trombositopenia berhubungan dengan perdarahan
 Trombositosis dapat menyebabkan peningkatan
pembekuan trombosit .
 Dengan jumlah trombosit 100.000 ul, dapat terjadi
perdarahan, dan jumlah trombosit < 50.000 mudah
terjadi perdarahan
PEMERIKSAAN RUMPLE LEEDE
TUJUAN PEMERIKSAAN
Dinding kapiler yang kurang kuat akan menyebabkan darah
keluar dan merembes kedalam jaringan sekitarnya sehingga
nampak titik-titik merah kecil pada permukaan kulit ;
petechiae/petekiae
Untuk menguji ketahanan dinding kapiler darah dengan cara
mengenakan bendungan pada vena , sehingga tekanan darah
pada kapiler meningkat
Tes dinyatakan positif jika ada lebih dari 20 petekiae per inci persegi
(petechia adalah titik merah atau ungu kecil pada tubuh, yang
disebabkan oleh perdarahan kecil).
Pada pasien yang telah memiliki purpura secara spontan, percobaan ini
tidak perlu dilakukan
PRINSIP PEMERIKSAAN
Dilakukan pembendungan pada pembuluh
darah vena, sehingga tekanan darah dalam
pembuluh kapiler meningkat. Dinding kapiler
yang kurang kuat akan menyebabkan darah
keluar dan merembes ke dalam jaringan
sekitarnya sehingga nampak sebagai bercak
merah kecil pada permukaan kulit, yang
disebut dengan Petechia
 Tensimeter dan Stethoskope
 Timer
 Spidol
ALAT
PROSEDUR PEMERIKSAAN
 Tekanan darah pasien diperiksa terlebih dahulu untuk menentukan tekanan
sfigmomanometer selama uji rumple leed.
 Sfigmomanometer dipasang di lengan atas dan dipompa hingga nilai tengah hasil
penambahan tekanan sistolik dan diastolik (misalkan tekanan sistolik 80 mmHg dan
Diastolik 120 mmHg, maka tekanan sfigmomanometer selama uji rumple leed
adalah 100 mmHg ; ((80 + 120) : 2)
 Tekanan ditahan selama 10 menit (jika uji dilakukan pada lengan yang sama setelah
tes masa perdarahan metode Ivy, maka tekanan ditahan selama 5 menit).
 Ikatan spygmomanometer dilepaskan setelah masa pembendungan selesai, lengan
yang dibendung dibiarkan hingga kondisi lengan statis (warna lengan serupa dengan
lengan yang tidak dibendung).
 Adanya Petechia (bercak merah) dihitung pada lingkaran dengan diameter 5 cm,
kira-kira 4 cm distal dari fossa cubiti
INTERPRETASI HASIL PEMERIKSAAN
Normal : jumlah Petechia di dalam lingkaran < 10
Dubia ( Ragu – ragu ) : 10 – 20
Positif : jika dalam lingkaran terdapat > 20 petechia
pabila
jauh
pada
bagian
distal
lengan
terbentuk
banyak
etechia,
maka
hasil
dilaporkan
positif
Apabila jauh pada bagian distal lengan terbentuk banyak petechia,
maka hasil dilaporkan positif
PENYAKIT YANG MENUNJUKKAN HASIL RUMPLE LEED POSITIP
Demam berdarah
Kelainan dinding vaskuler seperti Telangiektasia haemoragik
herediter
Trombositopenic purpura
Dan penyakit-penyakit lain yang mengalami penurunan jumlah
dan fungsi trombosit
FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI HASIL
Kondisi klinis pasien dengan keadaan vaskular yang kurang baik, jumlah trombosit serta fungsi
trombosit yang kurang dari nilai normal akan menyebabkan petchia mudah terbentuk
Kesalahan penulisan dan pelaporan hasil
Content Here
03 Content Here
02
Content Here
Tekanan sfigmomanometer yang tidak stabil, maka tekanan dapat menurun :
menyebabkan hasil rumple leed negatif palsu
Petechia tidak boleh dihitung pada daerah lipatan siku (<4 cm distal dari fossa cubiti)
(tekanan sfigmomanometer >: positif palsu
THANK YOU

More Related Content

What's hot

Case Report diare Akut Dehidrasi Ringan Sedang ppt
Case Report diare Akut Dehidrasi Ringan Sedang pptCase Report diare Akut Dehidrasi Ringan Sedang ppt
Case Report diare Akut Dehidrasi Ringan Sedang pptSyscha Lumempouw
 
USG dasar dalam kehamilan
USG dasar dalam kehamilanUSG dasar dalam kehamilan
USG dasar dalam kehamilanHendrik Sutopo
 
Prosedur penyuntikan imunisasi
Prosedur penyuntikan imunisasiProsedur penyuntikan imunisasi
Prosedur penyuntikan imunisasiJoni Iswanto
 
Angina pectoris stabil
Angina pectoris stabilAngina pectoris stabil
Angina pectoris stabilfikri asyura
 
PPT Hematologi - Clotting Time
PPT Hematologi - Clotting TimePPT Hematologi - Clotting Time
PPT Hematologi - Clotting TimeRiskymessyana99
 
Ppt peritonitis ec app
Ppt peritonitis ec appPpt peritonitis ec app
Ppt peritonitis ec appPuteri Mentira
 
Pemeriksaan hematologi (darah rutin)
Pemeriksaan hematologi (darah rutin)Pemeriksaan hematologi (darah rutin)
Pemeriksaan hematologi (darah rutin)Rolly Scavengers
 
FAST (Focused Assessment Sonography for Trauma)
FAST (Focused Assessment Sonography for Trauma)FAST (Focused Assessment Sonography for Trauma)
FAST (Focused Assessment Sonography for Trauma)Seascape Surveys
 
mekanisme pembentukan bilirubin
mekanisme pembentukan bilirubinmekanisme pembentukan bilirubin
mekanisme pembentukan bilirubinhanarisha
 
Tokyo guidline 13 (kolesistitis &amp; kolangitis)
Tokyo guidline 13 (kolesistitis &amp; kolangitis)Tokyo guidline 13 (kolesistitis &amp; kolangitis)
Tokyo guidline 13 (kolesistitis &amp; kolangitis)fikri asyura
 
Dd indera ns 2020 ok
Dd indera ns 2020 okDd indera ns 2020 ok
Dd indera ns 2020 okLilyBanonah
 
Formulir permohonan bakteriologi tb 5
Formulir permohonan bakteriologi tb 5Formulir permohonan bakteriologi tb 5
Formulir permohonan bakteriologi tb 5Ricky Gunawan
 
Presentasi Kasus - Anestesi Spinal
Presentasi Kasus - Anestesi SpinalPresentasi Kasus - Anestesi Spinal
Presentasi Kasus - Anestesi SpinalAris Rahmanda
 
Materi iii tatalaksana gizi buruk
Materi iii tatalaksana gizi burukMateri iii tatalaksana gizi buruk
Materi iii tatalaksana gizi burukJoni Iswanto
 
236597716 case-besar-chf-finish
236597716 case-besar-chf-finish236597716 case-besar-chf-finish
236597716 case-besar-chf-finishhomeworkping3
 

What's hot (20)

Case Report diare Akut Dehidrasi Ringan Sedang ppt
Case Report diare Akut Dehidrasi Ringan Sedang pptCase Report diare Akut Dehidrasi Ringan Sedang ppt
Case Report diare Akut Dehidrasi Ringan Sedang ppt
 
USG dasar dalam kehamilan
USG dasar dalam kehamilanUSG dasar dalam kehamilan
USG dasar dalam kehamilan
 
Prosedur penyuntikan imunisasi
Prosedur penyuntikan imunisasiProsedur penyuntikan imunisasi
Prosedur penyuntikan imunisasi
 
Cairan infuse
Cairan infuseCairan infuse
Cairan infuse
 
Angina pectoris stabil
Angina pectoris stabilAngina pectoris stabil
Angina pectoris stabil
 
PPT Hematologi - Clotting Time
PPT Hematologi - Clotting TimePPT Hematologi - Clotting Time
PPT Hematologi - Clotting Time
 
Ppt peritonitis ec app
Ppt peritonitis ec appPpt peritonitis ec app
Ppt peritonitis ec app
 
Pemeriksaan hematologi (darah rutin)
Pemeriksaan hematologi (darah rutin)Pemeriksaan hematologi (darah rutin)
Pemeriksaan hematologi (darah rutin)
 
FAST (Focused Assessment Sonography for Trauma)
FAST (Focused Assessment Sonography for Trauma)FAST (Focused Assessment Sonography for Trauma)
FAST (Focused Assessment Sonography for Trauma)
 
8 Shock Manajemen
8 Shock Manajemen8 Shock Manajemen
8 Shock Manajemen
 
mekanisme pembentukan bilirubin
mekanisme pembentukan bilirubinmekanisme pembentukan bilirubin
mekanisme pembentukan bilirubin
 
Tokyo guidline 13 (kolesistitis &amp; kolangitis)
Tokyo guidline 13 (kolesistitis &amp; kolangitis)Tokyo guidline 13 (kolesistitis &amp; kolangitis)
Tokyo guidline 13 (kolesistitis &amp; kolangitis)
 
Dd indera ns 2020 ok
Dd indera ns 2020 okDd indera ns 2020 ok
Dd indera ns 2020 ok
 
Formulir permohonan bakteriologi tb 5
Formulir permohonan bakteriologi tb 5Formulir permohonan bakteriologi tb 5
Formulir permohonan bakteriologi tb 5
 
Presentasi Kasus - Anestesi Spinal
Presentasi Kasus - Anestesi SpinalPresentasi Kasus - Anestesi Spinal
Presentasi Kasus - Anestesi Spinal
 
Materi iii tatalaksana gizi buruk
Materi iii tatalaksana gizi burukMateri iii tatalaksana gizi buruk
Materi iii tatalaksana gizi buruk
 
3 Pemeriksaan TTV
3 Pemeriksaan TTV3 Pemeriksaan TTV
3 Pemeriksaan TTV
 
GCS Tingkat Kesadaran
GCS Tingkat KesadaranGCS Tingkat Kesadaran
GCS Tingkat Kesadaran
 
236597716 case-besar-chf-finish
236597716 case-besar-chf-finish236597716 case-besar-chf-finish
236597716 case-besar-chf-finish
 
Powerpoint dmdf
Powerpoint dmdfPowerpoint dmdf
Powerpoint dmdf
 

Similar to PEMERIKSAAN RUMPLE LEEDE.pptx

PEMERIKSAAN RUMPLE LEEDE.pptx
PEMERIKSAAN RUMPLE LEEDE.pptxPEMERIKSAAN RUMPLE LEEDE.pptx
PEMERIKSAAN RUMPLE LEEDE.pptxIlhamDzulkarnain
 
EKG Dasar dan cara interpretasikan dengan cara cepat dimengerti
EKG Dasar dan cara interpretasikan dengan cara cepat dimengertiEKG Dasar dan cara interpretasikan dengan cara cepat dimengerti
EKG Dasar dan cara interpretasikan dengan cara cepat dimengertissuser279f9f
 
TANDA-TANDA-VITAL-ppt.ppt
TANDA-TANDA-VITAL-ppt.pptTANDA-TANDA-VITAL-ppt.ppt
TANDA-TANDA-VITAL-ppt.pptahmad habibi
 
EKG Dasar dan Cara Interpretasi.pptx
EKG Dasar dan Cara Interpretasi.pptxEKG Dasar dan Cara Interpretasi.pptx
EKG Dasar dan Cara Interpretasi.pptxNanang638977
 
EKG_Dasar_dan_Cara_Interpretasi.pptx
EKG_Dasar_dan_Cara_Interpretasi.pptxEKG_Dasar_dan_Cara_Interpretasi.pptx
EKG_Dasar_dan_Cara_Interpretasi.pptxssuserf7f400
 
1. laporan praktikum biologi tekanan darah
1. laporan praktikum biologi tekanan darah1. laporan praktikum biologi tekanan darah
1. laporan praktikum biologi tekanan darahSofyan Dwi Nugroho
 
Cara mengukur tekanan darah
Cara mengukur tekanan darahCara mengukur tekanan darah
Cara mengukur tekanan darahRedBerry0218
 
TENSION PNEUMOTORAKS slide donny w p.pptx
TENSION PNEUMOTORAKS slide donny w p.pptxTENSION PNEUMOTORAKS slide donny w p.pptx
TENSION PNEUMOTORAKS slide donny w p.pptxDonnyWahyuPratomo
 
Materi Bionursing - Dinamika aliran darah by dr. Eeryzal
Materi Bionursing - Dinamika aliran darah by dr. EeryzalMateri Bionursing - Dinamika aliran darah by dr. Eeryzal
Materi Bionursing - Dinamika aliran darah by dr. EeryzalHIMA PSIK UNJA
 
Materi WS Hemodynamic monitoring 2022 (kang Yudi).pptx
Materi WS Hemodynamic monitoring 2022 (kang Yudi).pptxMateri WS Hemodynamic monitoring 2022 (kang Yudi).pptx
Materi WS Hemodynamic monitoring 2022 (kang Yudi).pptxEgiMunandar2
 
SATUAN ACARA PENYULUHAN.pptx
SATUAN ACARA PENYULUHAN.pptxSATUAN ACARA PENYULUHAN.pptx
SATUAN ACARA PENYULUHAN.pptxAzwarliSetiaku1
 
Ringkasan skenario 1
Ringkasan skenario 1Ringkasan skenario 1
Ringkasan skenario 1FadhilAulia7
 
Makalah Tekanan Darah
Makalah Tekanan Darah Makalah Tekanan Darah
Makalah Tekanan Darah Raditya Karina
 

Similar to PEMERIKSAAN RUMPLE LEEDE.pptx (16)

PEMERIKSAAN RUMPLE LEEDE.pptx
PEMERIKSAAN RUMPLE LEEDE.pptxPEMERIKSAAN RUMPLE LEEDE.pptx
PEMERIKSAAN RUMPLE LEEDE.pptx
 
biofluida.ppt
biofluida.pptbiofluida.ppt
biofluida.ppt
 
EKG Dasar dan cara interpretasikan dengan cara cepat dimengerti
EKG Dasar dan cara interpretasikan dengan cara cepat dimengertiEKG Dasar dan cara interpretasikan dengan cara cepat dimengerti
EKG Dasar dan cara interpretasikan dengan cara cepat dimengerti
 
TANDA-TANDA-VITAL-ppt.ppt
TANDA-TANDA-VITAL-ppt.pptTANDA-TANDA-VITAL-ppt.ppt
TANDA-TANDA-VITAL-ppt.ppt
 
EKG Dasar dan Cara Interpretasi.pptx
EKG Dasar dan Cara Interpretasi.pptxEKG Dasar dan Cara Interpretasi.pptx
EKG Dasar dan Cara Interpretasi.pptx
 
EKG_Dasar_dan_Cara_Interpretasi.pptx
EKG_Dasar_dan_Cara_Interpretasi.pptxEKG_Dasar_dan_Cara_Interpretasi.pptx
EKG_Dasar_dan_Cara_Interpretasi.pptx
 
1. laporan praktikum biologi tekanan darah
1. laporan praktikum biologi tekanan darah1. laporan praktikum biologi tekanan darah
1. laporan praktikum biologi tekanan darah
 
Cara mengukur tekanan darah
Cara mengukur tekanan darahCara mengukur tekanan darah
Cara mengukur tekanan darah
 
Desakan Darah
Desakan DarahDesakan Darah
Desakan Darah
 
TENSION PNEUMOTORAKS slide donny w p.pptx
TENSION PNEUMOTORAKS slide donny w p.pptxTENSION PNEUMOTORAKS slide donny w p.pptx
TENSION PNEUMOTORAKS slide donny w p.pptx
 
Materi Bionursing - Dinamika aliran darah by dr. Eeryzal
Materi Bionursing - Dinamika aliran darah by dr. EeryzalMateri Bionursing - Dinamika aliran darah by dr. Eeryzal
Materi Bionursing - Dinamika aliran darah by dr. Eeryzal
 
Materi WS Hemodynamic monitoring 2022 (kang Yudi).pptx
Materi WS Hemodynamic monitoring 2022 (kang Yudi).pptxMateri WS Hemodynamic monitoring 2022 (kang Yudi).pptx
Materi WS Hemodynamic monitoring 2022 (kang Yudi).pptx
 
SATUAN ACARA PENYULUHAN.pptx
SATUAN ACARA PENYULUHAN.pptxSATUAN ACARA PENYULUHAN.pptx
SATUAN ACARA PENYULUHAN.pptx
 
Ringkasan skenario 1
Ringkasan skenario 1Ringkasan skenario 1
Ringkasan skenario 1
 
Makalah Tekanan Darah
Makalah Tekanan Darah Makalah Tekanan Darah
Makalah Tekanan Darah
 
Devi23
Devi23Devi23
Devi23
 

Recently uploaded

CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarankeicapmaniez
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxPurmiasih
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 

Recently uploaded (20)

CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 

PEMERIKSAAN RUMPLE LEEDE.pptx

  • 2. SEJARAH  Tes Rumple Leed : tes untuk menentukan kerapuhan kapiler.  Tes disebut: tes Tourniquet/tes Pembendungan.  Nama tes ini berasal dari nama dua orang dokter yaitu Rumpel Theodor yang berasal dari Jerman dan Leede Stockbridge Carl yang berasal dari Amerika.  Rumpel Theodor (1862-1923) adalah orang pertama yang menemukan munculnya petechiae pada lengan pada pasien demam berdarah. Dia mencatat pengamatan ini di tahun 1909.  Leede Stockbridge Carl (1882-1964) adalah dokter yang menerbitkan secara independen deskripsi tentang uji Rumpel- Leede pada tahun 1911.
  • 3. PENGARUH TROMBOSIT PADA TES RUMPEL LEEDE  Trombositopenia menyebabkan tes Rumpel Leede menjadi positif.  Semakin berat trombositopenia maka akan semakin berat pula derajat kepositifannya.  Trombositopenia berhubungan dengan perdarahan  Trombositosis dapat menyebabkan peningkatan pembekuan trombosit .  Dengan jumlah trombosit 100.000 ul, dapat terjadi perdarahan, dan jumlah trombosit < 50.000 mudah terjadi perdarahan
  • 5. TUJUAN PEMERIKSAAN Dinding kapiler yang kurang kuat akan menyebabkan darah keluar dan merembes kedalam jaringan sekitarnya sehingga nampak titik-titik merah kecil pada permukaan kulit ; petechiae/petekiae Untuk menguji ketahanan dinding kapiler darah dengan cara mengenakan bendungan pada vena , sehingga tekanan darah pada kapiler meningkat Tes dinyatakan positif jika ada lebih dari 20 petekiae per inci persegi (petechia adalah titik merah atau ungu kecil pada tubuh, yang disebabkan oleh perdarahan kecil). Pada pasien yang telah memiliki purpura secara spontan, percobaan ini tidak perlu dilakukan
  • 6. PRINSIP PEMERIKSAAN Dilakukan pembendungan pada pembuluh darah vena, sehingga tekanan darah dalam pembuluh kapiler meningkat. Dinding kapiler yang kurang kuat akan menyebabkan darah keluar dan merembes ke dalam jaringan sekitarnya sehingga nampak sebagai bercak merah kecil pada permukaan kulit, yang disebut dengan Petechia
  • 7.  Tensimeter dan Stethoskope  Timer  Spidol ALAT
  • 8. PROSEDUR PEMERIKSAAN  Tekanan darah pasien diperiksa terlebih dahulu untuk menentukan tekanan sfigmomanometer selama uji rumple leed.  Sfigmomanometer dipasang di lengan atas dan dipompa hingga nilai tengah hasil penambahan tekanan sistolik dan diastolik (misalkan tekanan sistolik 80 mmHg dan Diastolik 120 mmHg, maka tekanan sfigmomanometer selama uji rumple leed adalah 100 mmHg ; ((80 + 120) : 2)  Tekanan ditahan selama 10 menit (jika uji dilakukan pada lengan yang sama setelah tes masa perdarahan metode Ivy, maka tekanan ditahan selama 5 menit).  Ikatan spygmomanometer dilepaskan setelah masa pembendungan selesai, lengan yang dibendung dibiarkan hingga kondisi lengan statis (warna lengan serupa dengan lengan yang tidak dibendung).  Adanya Petechia (bercak merah) dihitung pada lingkaran dengan diameter 5 cm, kira-kira 4 cm distal dari fossa cubiti
  • 9.
  • 10.
  • 11. INTERPRETASI HASIL PEMERIKSAAN Normal : jumlah Petechia di dalam lingkaran < 10 Dubia ( Ragu – ragu ) : 10 – 20 Positif : jika dalam lingkaran terdapat > 20 petechia pabila jauh pada bagian distal lengan terbentuk banyak etechia, maka hasil dilaporkan positif Apabila jauh pada bagian distal lengan terbentuk banyak petechia, maka hasil dilaporkan positif
  • 12. PENYAKIT YANG MENUNJUKKAN HASIL RUMPLE LEED POSITIP Demam berdarah Kelainan dinding vaskuler seperti Telangiektasia haemoragik herediter Trombositopenic purpura Dan penyakit-penyakit lain yang mengalami penurunan jumlah dan fungsi trombosit
  • 13. FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI HASIL Kondisi klinis pasien dengan keadaan vaskular yang kurang baik, jumlah trombosit serta fungsi trombosit yang kurang dari nilai normal akan menyebabkan petchia mudah terbentuk Kesalahan penulisan dan pelaporan hasil Content Here 03 Content Here 02 Content Here Tekanan sfigmomanometer yang tidak stabil, maka tekanan dapat menurun : menyebabkan hasil rumple leed negatif palsu Petechia tidak boleh dihitung pada daerah lipatan siku (<4 cm distal dari fossa cubiti) (tekanan sfigmomanometer >: positif palsu