SlideShare a Scribd company logo
1 of 8
BY:
•DIYAHWULANDARI
•WIRDA AZIZAH
KONSEP WAHYU DAN NABI DALAM
ISLAM
DEFINISI WAHYU DAN NABI
A. Definisi Wahyu
 Menurut arti lughawi (kamus bahasa Arab), wahyu
memiliki arti:
 Al-isyarah al-sari’ah: isyarat yang tepat
 Al-kitabah: tulisan
 Al-maktub: tertulis
 Al-risalah: pesan
 Al-ilham: ilham
 Al-I’lam al-khafi: pemberitahuan yang bersifat tertutup dan
tidak diketahui pihak lain
 Al-kalam al-kahfi al-sari’: pembicaraan yang bersifat tertutup
dan tidak diketahui pihak lain dan cepat.
Menurut Rasyid Ridha, “Wahy” atau wahyu adalah
pemberitahuan yang bersifat tertutup, tidak diketahui pihak
lain, cepat, dan khusus hanya kepada yang dituju.
Menurut para ulama dari arti kebahasaan, wahyu adalah
pemberitahuan Allah Subhanahu wa Ta’ala kepada seorang nabi
tentang berita-berita gaib, syari’at, dan hukum tertentu.
Wahyu harus mengandung dua unsur utama. Yaitu (1)
pemberi berita (Allah Subhanahu wa Ta’ala), (2) Penerima
berita (nabi), sehingga tidak dimungkinkan terjadinya wahyu
tanpa keduanya atau menafikan keduanya.
B. Definisi Nabi
Menurut lughawi, kata “al-nabi” berasal dari kata “al-naba”
yang berarti “berita yang berarti dan penting”.
Al-nabi adalah orang yang membawa berita yang penting.
Secara terminologis, “al-nabi” adalah seseorang yang diberi
wahyu oleh Allah Subhanahu wa Ta’ala, baik diperintahkan
untuk menyampaikan (tabligh) atau tidak. Jika Ia diperintahkan
untuk menyampaikan kepada yang lain, maka Ia disebut
“rasul”.
C. Universalitas Fenomena Wahyu dan Nabi
“Tidaklah anak adam dilahirkan kecuali dalam keadaan suci (fitrah), maka
orang tuanyalah yang menjadikannya Yahudi, Nasrani atau Majusi”. (HR.
Bukhari)
Pengesaan Tuhan (tauhid) berasal dari sebuah perjanjian dari setiap individu
di depan Allah Subhanahu wa Ta’ala. Manusia yang dilahirkan naluri
keagamaan sudah melekat secara fitrah.
Allah mengutus nabi dan rasul agar manusia tidak lagi beragumentasi dan
membantah Allah untuk tidak beriman kepada-Nya serta tidak menyembah-
Nya.
Semua manusia sebenarnya dari segi fitrah dan tabiatnya bertemu dalam satu
agama yang sama yaitu “agama alami”, “agama fitrah” atau agama “Islam
Universal” dimana semua manusia mendapatkan porsi wahyu yang sama dari
para nabi dan rasul.
D. Substansi Wahyu Samawi atau Risalah Para Nabi dan Rasul
Rasulullah Shalallahu ‘Alaihi wa Sallam bersabda:
“Nabi-nabi adalah bersaudara, agama mereka satu meskipun ibu-ibu mereka
berlainan”. (HR. Abu Dawud)
Agama samawi adalah tunggal.
Kesatuan wahyu berujung pada kesatuan substansi dan kesatuan agama
yang diturunkan, yaitu Islam, yang oleh Ibnu Taimiyyah disebut sebagai
Al-Islam al-Am (Islam Universal).
Islam merupakan agama semua nabi dan rasul beserta pengikut-pengikut
mereka.
Islam adalah agama Nabi Nuh as, Nabi Ibrahim as, Nabi Yusuf as, Nabi
Musa as, Nabi Sulaiman as, nabi-nabi Bani Isra’il dan Islam adalah agama
Nabi Muhammad Shalallahu ‘Alaihi wa Sallam.
Substansi wahyu samawi yang dikomunikasikan kepada manusia lewat para
nabi dan rasul sepanjang sejarah, pada dasarnya menurut perspektif tauhidi
adalah “agama fitrah”
E. Wahyu dan Nabi Pamungkas
Substansi wahyu samawi atau al-Islam al-Amm (Islam
Universal) dalam operasionalnya di panggung sejarah senantiasa
disesuaikan dengan kondisi yang sesuai dengan zaman.
Adanya perubahan-perubahan zaman yang terus berkembang
membuat dunia ini membutuhkan aturan-aturan.
Allah Subhanau wa Ta’ala kemudian mengutus serangkaian
utusan (nabi dan rasul) sepanjang sejarah dengan membawa
wahyu yang bersifat universal dan lebih spesifik dan relevan
dengan masalah dan tuntutan ruang dan waktu masing-masing.
Wahyu pamungkas yang dibawakan oleh nabi pamungkas
merupakan wahyu yang dimaksudkan sebagai pamungkas dari
seluruh rangkaian “komunikasi langit verbal”.
Wahyu bersifat fleksibel sehingga prinsip ijtihad yang dimiliki
mampu memberikan solusi segala bentuk perubahan dan
perkembangan masyarakat modern sampai akhir zaman

More Related Content

What's hot

Agama ( iman kepada kitab kitab allah )
Agama ( iman kepada kitab kitab allah )Agama ( iman kepada kitab kitab allah )
Agama ( iman kepada kitab kitab allah )Yulia Fauzi
 
5 sumber hukum islam-5
5 sumber hukum islam-55 sumber hukum islam-5
5 sumber hukum islam-5adulcharli
 
3 sumber hukum islam
3 sumber hukum islam3 sumber hukum islam
3 sumber hukum islamayub99
 
Sumber hukum islam
Sumber hukum islam Sumber hukum islam
Sumber hukum islam Maulariz Kun
 
Tauhidullah warrasul
Tauhidullah  warrasulTauhidullah  warrasul
Tauhidullah warrasulviqhaf
 
Ppt tekpen
Ppt tekpenPpt tekpen
Ppt tekpenwindah6
 
Materi sumber-hukum-islam pdf
Materi sumber-hukum-islam pdfMateri sumber-hukum-islam pdf
Materi sumber-hukum-islam pdfagyana_nadian
 
Sumber hukum Islam
Sumber hukum Islam Sumber hukum Islam
Sumber hukum Islam Dianto Jmb
 
agama islam Sumber hukum islam
agama islam Sumber hukum islamagama islam Sumber hukum islam
agama islam Sumber hukum islamSMAN 54 Jakarta
 
Hukum-Hukum Hijrah (KH. Shiddiq Al-Jawi)
Hukum-Hukum Hijrah (KH. Shiddiq Al-Jawi)Hukum-Hukum Hijrah (KH. Shiddiq Al-Jawi)
Hukum-Hukum Hijrah (KH. Shiddiq Al-Jawi)MaulanaFirdaus19
 
Sumber hukum islam
Sumber hukum islamSumber hukum islam
Sumber hukum islamJuaria Muin
 
Iman kepada kitab allah (Pendidikan Agama Islam)
Iman kepada kitab allah (Pendidikan Agama Islam)Iman kepada kitab allah (Pendidikan Agama Islam)
Iman kepada kitab allah (Pendidikan Agama Islam)Athiyatul Faiqoh
 
Definisi syariat islam
Definisi syariat islamDefinisi syariat islam
Definisi syariat islamArya Ningrat
 
Iman kepada kitab kitab allah
Iman kepada kitab kitab allahIman kepada kitab kitab allah
Iman kepada kitab kitab allahAnin Shabrina
 

What's hot (20)

Makalah sumber hukum islam
Makalah sumber hukum islamMakalah sumber hukum islam
Makalah sumber hukum islam
 
Mata Kuliah Agama Islam-Hadits
Mata Kuliah Agama Islam-HaditsMata Kuliah Agama Islam-Hadits
Mata Kuliah Agama Islam-Hadits
 
Agama ( iman kepada kitab kitab allah )
Agama ( iman kepada kitab kitab allah )Agama ( iman kepada kitab kitab allah )
Agama ( iman kepada kitab kitab allah )
 
5 sumber hukum islam-5
5 sumber hukum islam-55 sumber hukum islam-5
5 sumber hukum islam-5
 
3 sumber hukum islam
3 sumber hukum islam3 sumber hukum islam
3 sumber hukum islam
 
Sumber hukum islam
Sumber hukum islam Sumber hukum islam
Sumber hukum islam
 
Tauhidullah warrasul
Tauhidullah  warrasulTauhidullah  warrasul
Tauhidullah warrasul
 
Sumber hukum islam
Sumber hukum islamSumber hukum islam
Sumber hukum islam
 
Ppt tekpen
Ppt tekpenPpt tekpen
Ppt tekpen
 
Awaja 9
Awaja 9Awaja 9
Awaja 9
 
Materi sumber-hukum-islam pdf
Materi sumber-hukum-islam pdfMateri sumber-hukum-islam pdf
Materi sumber-hukum-islam pdf
 
Sumber hukum Islam
Sumber hukum Islam Sumber hukum Islam
Sumber hukum Islam
 
Makalah hukum islam
Makalah hukum islamMakalah hukum islam
Makalah hukum islam
 
agama islam Sumber hukum islam
agama islam Sumber hukum islamagama islam Sumber hukum islam
agama islam Sumber hukum islam
 
Hukum-Hukum Hijrah (KH. Shiddiq Al-Jawi)
Hukum-Hukum Hijrah (KH. Shiddiq Al-Jawi)Hukum-Hukum Hijrah (KH. Shiddiq Al-Jawi)
Hukum-Hukum Hijrah (KH. Shiddiq Al-Jawi)
 
Sumber hukum islam
Sumber hukum islamSumber hukum islam
Sumber hukum islam
 
Iman kepada kitab allah (Pendidikan Agama Islam)
Iman kepada kitab allah (Pendidikan Agama Islam)Iman kepada kitab allah (Pendidikan Agama Islam)
Iman kepada kitab allah (Pendidikan Agama Islam)
 
Definisi syariat islam
Definisi syariat islamDefinisi syariat islam
Definisi syariat islam
 
Iman kepada kitab kitab allah
Iman kepada kitab kitab allahIman kepada kitab kitab allah
Iman kepada kitab kitab allah
 
Sumber Hukum Islam
Sumber Hukum IslamSumber Hukum Islam
Sumber Hukum Islam
 

Similar to Kelompok 2 : Konsep Wahyu dan NAbi dalam Islam

Iman kepada kitab kitab allah
Iman kepada kitab kitab allahIman kepada kitab kitab allah
Iman kepada kitab kitab allahAgus Nursasih
 
Materi Iman kepada kitab
Materi Iman kepada kitabMateri Iman kepada kitab
Materi Iman kepada kitabelifitriani
 
11. Wahyu dan Kenabian.pptx
11. Wahyu dan Kenabian.pptx11. Wahyu dan Kenabian.pptx
11. Wahyu dan Kenabian.pptxMuhammadSyauqi66
 
KELOMPOK 2 Mata Kuliah Agama islam universitas Pakuan
KELOMPOK 2 Mata Kuliah Agama islam universitas PakuanKELOMPOK 2 Mata Kuliah Agama islam universitas Pakuan
KELOMPOK 2 Mata Kuliah Agama islam universitas PakuanabdulhamidalyFKIP
 
Materi pendidikan agama islam kelas xi
Materi pendidikan agama islam kelas xiMateri pendidikan agama islam kelas xi
Materi pendidikan agama islam kelas xiVahrulDavid
 
Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin AKBID PARAMATA RAHA KAB. MUNA
Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin AKBID PARAMATA RAHA KAB. MUNA Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin AKBID PARAMATA RAHA KAB. MUNA
Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin AKBID PARAMATA RAHA KAB. MUNA Operator Warnet Vast Raha
 
Materi Dakwah Nabi Periode Makkah.pptx
Materi Dakwah Nabi Periode Makkah.pptxMateri Dakwah Nabi Periode Makkah.pptx
Materi Dakwah Nabi Periode Makkah.pptxMayArkoun
 
Perbedaan wahyu dan_ilham
Perbedaan wahyu dan_ilhamPerbedaan wahyu dan_ilham
Perbedaan wahyu dan_ilhamJeGe JankGoes
 

Similar to Kelompok 2 : Konsep Wahyu dan NAbi dalam Islam (20)

Iman kepada kitab kitab allah
Iman kepada kitab kitab allahIman kepada kitab kitab allah
Iman kepada kitab kitab allah
 
MATERI SCREENING LK 2.pptx
MATERI SCREENING LK 2.pptxMATERI SCREENING LK 2.pptx
MATERI SCREENING LK 2.pptx
 
Iman kepada kitab
Iman kepada kitabIman kepada kitab
Iman kepada kitab
 
IMAN KEPADA KITAB
IMAN KEPADA KITABIMAN KEPADA KITAB
IMAN KEPADA KITAB
 
Materi Iman kepada kitab
Materi Iman kepada kitabMateri Iman kepada kitab
Materi Iman kepada kitab
 
Iman Kepada Kitab Allah
Iman Kepada Kitab AllahIman Kepada Kitab Allah
Iman Kepada Kitab Allah
 
Fiqh Dakwah PPT
Fiqh Dakwah PPTFiqh Dakwah PPT
Fiqh Dakwah PPT
 
RISALAH.pptx
RISALAH.pptxRISALAH.pptx
RISALAH.pptx
 
11. Wahyu dan Kenabian.pptx
11. Wahyu dan Kenabian.pptx11. Wahyu dan Kenabian.pptx
11. Wahyu dan Kenabian.pptx
 
KELOMPOK 2 Mata Kuliah Agama islam universitas Pakuan
KELOMPOK 2 Mata Kuliah Agama islam universitas PakuanKELOMPOK 2 Mata Kuliah Agama islam universitas Pakuan
KELOMPOK 2 Mata Kuliah Agama islam universitas Pakuan
 
Materi pendidikan agama islam kelas xi
Materi pendidikan agama islam kelas xiMateri pendidikan agama islam kelas xi
Materi pendidikan agama islam kelas xi
 
Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin
Makalah islam sebagai rahmatan lilalaminMakalah islam sebagai rahmatan lilalamin
Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin
 
Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin
Makalah islam sebagai rahmatan lilalaminMakalah islam sebagai rahmatan lilalamin
Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin
 
Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin
Makalah islam sebagai rahmatan lilalaminMakalah islam sebagai rahmatan lilalamin
Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin
 
Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin AKBID PARAMATA RAHA KAB. MUNA
Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin AKBID PARAMATA RAHA KAB. MUNA Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin AKBID PARAMATA RAHA KAB. MUNA
Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin AKBID PARAMATA RAHA KAB. MUNA
 
Materi Dakwah Nabi Periode Makkah.pptx
Materi Dakwah Nabi Periode Makkah.pptxMateri Dakwah Nabi Periode Makkah.pptx
Materi Dakwah Nabi Periode Makkah.pptx
 
TUHAN DAN AGAMA (1).pptx
TUHAN DAN AGAMA (1).pptxTUHAN DAN AGAMA (1).pptx
TUHAN DAN AGAMA (1).pptx
 
Perbedaan wahyu dan_ilham
Perbedaan wahyu dan_ilhamPerbedaan wahyu dan_ilham
Perbedaan wahyu dan_ilham
 
Agama
AgamaAgama
Agama
 
Konsep Dasar Tasawuf
Konsep Dasar TasawufKonsep Dasar Tasawuf
Konsep Dasar Tasawuf
 

More from John D. Renner

Kelompok 14 : Sekularisme
Kelompok 14 : SekularismeKelompok 14 : Sekularisme
Kelompok 14 : SekularismeJohn D. Renner
 
Kelompok 13 : Bahaya Syiah bagi NKRI
Kelompok 13 : Bahaya Syiah bagi NKRIKelompok 13 : Bahaya Syiah bagi NKRI
Kelompok 13 : Bahaya Syiah bagi NKRIJohn D. Renner
 
Kelompok 12 : Kritik Terhadap Hermeneutika
Kelompok 12 : Kritik Terhadap HermeneutikaKelompok 12 : Kritik Terhadap Hermeneutika
Kelompok 12 : Kritik Terhadap HermeneutikaJohn D. Renner
 
Kelompok 11 : Problem Kesetaraan Gender
Kelompok 11 : Problem Kesetaraan GenderKelompok 11 : Problem Kesetaraan Gender
Kelompok 11 : Problem Kesetaraan GenderJohn D. Renner
 
Kelompok 10 : Liberalisasi islam
Kelompok 10 : Liberalisasi islamKelompok 10 : Liberalisasi islam
Kelompok 10 : Liberalisasi islamJohn D. Renner
 
Kelompok 9 : Atheisme dan Komunisme
Kelompok 9 : Atheisme dan KomunismeKelompok 9 : Atheisme dan Komunisme
Kelompok 9 : Atheisme dan KomunismeJohn D. Renner
 
Kelompok 8 : The Clash of Civilization
Kelompok 8 : The Clash of CivilizationKelompok 8 : The Clash of Civilization
Kelompok 8 : The Clash of CivilizationJohn D. Renner
 
Kelompok 7 : Kristenisasi
Kelompok 7 : KristenisasiKelompok 7 : Kristenisasi
Kelompok 7 : KristenisasiJohn D. Renner
 
Kelompok 6 : Pluralisme Agama
Kelompok 6 : Pluralisme AgamaKelompok 6 : Pluralisme Agama
Kelompok 6 : Pluralisme AgamaJohn D. Renner
 
Kelompok 5 : Masalah Orintealisme
Kelompok 5 : Masalah OrintealismeKelompok 5 : Masalah Orintealisme
Kelompok 5 : Masalah OrintealismeJohn D. Renner
 
Kelompok 4 : Tantangan Peradaban Barat
Kelompok 4 : Tantangan Peradaban BaratKelompok 4 : Tantangan Peradaban Barat
Kelompok 4 : Tantangan Peradaban BaratJohn D. Renner
 
Kelompok 3 : Islam dan Peradaban
Kelompok 3 : Islam dan PeradabanKelompok 3 : Islam dan Peradaban
Kelompok 3 : Islam dan PeradabanJohn D. Renner
 
Kelompok 1 : Hakikat Islam dan Karakteristiknya
Kelompok 1 : Hakikat Islam dan KarakteristiknyaKelompok 1 : Hakikat Islam dan Karakteristiknya
Kelompok 1 : Hakikat Islam dan KarakteristiknyaJohn D. Renner
 
English grammar (All 16 Tenses)
English grammar (All 16 Tenses)English grammar (All 16 Tenses)
English grammar (All 16 Tenses)John D. Renner
 

More from John D. Renner (14)

Kelompok 14 : Sekularisme
Kelompok 14 : SekularismeKelompok 14 : Sekularisme
Kelompok 14 : Sekularisme
 
Kelompok 13 : Bahaya Syiah bagi NKRI
Kelompok 13 : Bahaya Syiah bagi NKRIKelompok 13 : Bahaya Syiah bagi NKRI
Kelompok 13 : Bahaya Syiah bagi NKRI
 
Kelompok 12 : Kritik Terhadap Hermeneutika
Kelompok 12 : Kritik Terhadap HermeneutikaKelompok 12 : Kritik Terhadap Hermeneutika
Kelompok 12 : Kritik Terhadap Hermeneutika
 
Kelompok 11 : Problem Kesetaraan Gender
Kelompok 11 : Problem Kesetaraan GenderKelompok 11 : Problem Kesetaraan Gender
Kelompok 11 : Problem Kesetaraan Gender
 
Kelompok 10 : Liberalisasi islam
Kelompok 10 : Liberalisasi islamKelompok 10 : Liberalisasi islam
Kelompok 10 : Liberalisasi islam
 
Kelompok 9 : Atheisme dan Komunisme
Kelompok 9 : Atheisme dan KomunismeKelompok 9 : Atheisme dan Komunisme
Kelompok 9 : Atheisme dan Komunisme
 
Kelompok 8 : The Clash of Civilization
Kelompok 8 : The Clash of CivilizationKelompok 8 : The Clash of Civilization
Kelompok 8 : The Clash of Civilization
 
Kelompok 7 : Kristenisasi
Kelompok 7 : KristenisasiKelompok 7 : Kristenisasi
Kelompok 7 : Kristenisasi
 
Kelompok 6 : Pluralisme Agama
Kelompok 6 : Pluralisme AgamaKelompok 6 : Pluralisme Agama
Kelompok 6 : Pluralisme Agama
 
Kelompok 5 : Masalah Orintealisme
Kelompok 5 : Masalah OrintealismeKelompok 5 : Masalah Orintealisme
Kelompok 5 : Masalah Orintealisme
 
Kelompok 4 : Tantangan Peradaban Barat
Kelompok 4 : Tantangan Peradaban BaratKelompok 4 : Tantangan Peradaban Barat
Kelompok 4 : Tantangan Peradaban Barat
 
Kelompok 3 : Islam dan Peradaban
Kelompok 3 : Islam dan PeradabanKelompok 3 : Islam dan Peradaban
Kelompok 3 : Islam dan Peradaban
 
Kelompok 1 : Hakikat Islam dan Karakteristiknya
Kelompok 1 : Hakikat Islam dan KarakteristiknyaKelompok 1 : Hakikat Islam dan Karakteristiknya
Kelompok 1 : Hakikat Islam dan Karakteristiknya
 
English grammar (All 16 Tenses)
English grammar (All 16 Tenses)English grammar (All 16 Tenses)
English grammar (All 16 Tenses)
 

Recently uploaded

Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 

Kelompok 2 : Konsep Wahyu dan NAbi dalam Islam

  • 2. DEFINISI WAHYU DAN NABI A. Definisi Wahyu  Menurut arti lughawi (kamus bahasa Arab), wahyu memiliki arti:  Al-isyarah al-sari’ah: isyarat yang tepat  Al-kitabah: tulisan  Al-maktub: tertulis  Al-risalah: pesan  Al-ilham: ilham  Al-I’lam al-khafi: pemberitahuan yang bersifat tertutup dan tidak diketahui pihak lain  Al-kalam al-kahfi al-sari’: pembicaraan yang bersifat tertutup dan tidak diketahui pihak lain dan cepat.
  • 3. Menurut Rasyid Ridha, “Wahy” atau wahyu adalah pemberitahuan yang bersifat tertutup, tidak diketahui pihak lain, cepat, dan khusus hanya kepada yang dituju. Menurut para ulama dari arti kebahasaan, wahyu adalah pemberitahuan Allah Subhanahu wa Ta’ala kepada seorang nabi tentang berita-berita gaib, syari’at, dan hukum tertentu. Wahyu harus mengandung dua unsur utama. Yaitu (1) pemberi berita (Allah Subhanahu wa Ta’ala), (2) Penerima berita (nabi), sehingga tidak dimungkinkan terjadinya wahyu tanpa keduanya atau menafikan keduanya.
  • 4. B. Definisi Nabi Menurut lughawi, kata “al-nabi” berasal dari kata “al-naba” yang berarti “berita yang berarti dan penting”. Al-nabi adalah orang yang membawa berita yang penting. Secara terminologis, “al-nabi” adalah seseorang yang diberi wahyu oleh Allah Subhanahu wa Ta’ala, baik diperintahkan untuk menyampaikan (tabligh) atau tidak. Jika Ia diperintahkan untuk menyampaikan kepada yang lain, maka Ia disebut “rasul”.
  • 5. C. Universalitas Fenomena Wahyu dan Nabi “Tidaklah anak adam dilahirkan kecuali dalam keadaan suci (fitrah), maka orang tuanyalah yang menjadikannya Yahudi, Nasrani atau Majusi”. (HR. Bukhari) Pengesaan Tuhan (tauhid) berasal dari sebuah perjanjian dari setiap individu di depan Allah Subhanahu wa Ta’ala. Manusia yang dilahirkan naluri keagamaan sudah melekat secara fitrah. Allah mengutus nabi dan rasul agar manusia tidak lagi beragumentasi dan membantah Allah untuk tidak beriman kepada-Nya serta tidak menyembah- Nya. Semua manusia sebenarnya dari segi fitrah dan tabiatnya bertemu dalam satu agama yang sama yaitu “agama alami”, “agama fitrah” atau agama “Islam Universal” dimana semua manusia mendapatkan porsi wahyu yang sama dari para nabi dan rasul.
  • 6. D. Substansi Wahyu Samawi atau Risalah Para Nabi dan Rasul Rasulullah Shalallahu ‘Alaihi wa Sallam bersabda: “Nabi-nabi adalah bersaudara, agama mereka satu meskipun ibu-ibu mereka berlainan”. (HR. Abu Dawud) Agama samawi adalah tunggal. Kesatuan wahyu berujung pada kesatuan substansi dan kesatuan agama yang diturunkan, yaitu Islam, yang oleh Ibnu Taimiyyah disebut sebagai Al-Islam al-Am (Islam Universal). Islam merupakan agama semua nabi dan rasul beserta pengikut-pengikut mereka. Islam adalah agama Nabi Nuh as, Nabi Ibrahim as, Nabi Yusuf as, Nabi Musa as, Nabi Sulaiman as, nabi-nabi Bani Isra’il dan Islam adalah agama Nabi Muhammad Shalallahu ‘Alaihi wa Sallam. Substansi wahyu samawi yang dikomunikasikan kepada manusia lewat para nabi dan rasul sepanjang sejarah, pada dasarnya menurut perspektif tauhidi adalah “agama fitrah”
  • 7. E. Wahyu dan Nabi Pamungkas Substansi wahyu samawi atau al-Islam al-Amm (Islam Universal) dalam operasionalnya di panggung sejarah senantiasa disesuaikan dengan kondisi yang sesuai dengan zaman. Adanya perubahan-perubahan zaman yang terus berkembang membuat dunia ini membutuhkan aturan-aturan. Allah Subhanau wa Ta’ala kemudian mengutus serangkaian utusan (nabi dan rasul) sepanjang sejarah dengan membawa wahyu yang bersifat universal dan lebih spesifik dan relevan dengan masalah dan tuntutan ruang dan waktu masing-masing.
  • 8. Wahyu pamungkas yang dibawakan oleh nabi pamungkas merupakan wahyu yang dimaksudkan sebagai pamungkas dari seluruh rangkaian “komunikasi langit verbal”. Wahyu bersifat fleksibel sehingga prinsip ijtihad yang dimiliki mampu memberikan solusi segala bentuk perubahan dan perkembangan masyarakat modern sampai akhir zaman