SlideShare a Scribd company logo
1 of 25
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
Disusun untuk mata kuliah :
Sistem Informasi Manajemen Minggu Ke Tujuh Semester Gasal 2018
Dosen Pengampu : Yananto Mihadi Putra, S.E., M.Si., CMA.
Disusun Oleh :
Istianah Indrayani
43217110118
Mengenai :
Pengembang Sistem Informasi
Pengembangan Sistem
Pengembangansisteminformasi manajemendilakukanmelalui beberapatahap,dimanamasing-
masing langkah menghasilkan suatu yang lebih rinci dari tahap sebelumnya. Tahap awal dari
pengembangan sistem umumnya dimulai dengan mendeskripsikan kebutuhan pengguna dari sisi
pendekatansistemrencanastratejikyangbersifatmakro,diikuti denganpenjabaranrencanastratejik
dan kebutuhanorganisasi jangkamenengahdanjangka panjang,lazimnyauntukperiode 3 sampai 5
tahun. Masukan (input) utama yang dibutuhkan dalam tahap ini mencakup:
 Kebutuhanstratejikorganisasi
 Aspek legal pendukung organisasi
 Masukankebutuhan daripengguna
Sistemstratejikdiuraikandalam:
a. Visi danMisi;Strategi pengembangansistemmembutuhkan keputusanpolitisdari
pimpinantertinggiyangtelahdijabarkandalamstrategi aktivitasorganisasi.
b. AnalisisTugasPokokdanFungsi Organisasi dankompetensiyangdimiliki.AnalisisTupoksiakan
mengarahpada seberapajauhpencapaiankinerjaorganisasidapatdicapai,dengan
menggunakantrend-trendpenting,risiko-risikoyangharusdihadapi danpotensi peluangyang
dimiliki(menggunakananalisisSWOT).
Analisakompetensi akanmemberikangambaranyanglengkapmengenai efektivitasorganisasi yang
dapat dilihatdari 4 hal yaitu:sumberdaya,infrastruktur,produklayanan/jasadankepuasan
pelanggan/masyarakatyangdilayani.
Perlunya Pengembangan Sistem Informasi
PengembanganSistem dapat berarti menyusun suatusistemyg baru untuk
menggantikansistem yglamasecarakeseluruhanataumemperbaikisistemygtelahada.
Prinsip-prinsipyangdigunakandalampengembangansisteminformasi yaitu:
1. Sistemyangdikembangkanadalahuntukmanajemen.
Setelahsistemselesai dikembangkan,makayangakan menggunakaninformasi dari sistemini adalah
manajemen,sehinggasistemharusdapatmendukung,kebutuhanyang
diperlukanolehmanajemen.PadawaktuAndamengembangkansistem,makaprinsipini harusselalu
diingat.
2. Sistemyangdikembangkan adalahinvestasimodal yangbesar.
Sisteminformasi yangakanAndakembangkanmembutuhkandanamodal yangtidak
sedikit,apalagi dengandigunakannyateknologi yangmutakhir.
Sistemyangdikembangkanini merupakaninvestasi modalyangbesar.Sepertihalnyadenganinvestasi
modal lainnya yang dilakukan oleh perusahaan, maka setiap investasi modal harus
mempertimbangkan 2 hal berikut ini:
 Semua alternatif yang ada harus diinvestigasi.
 Investasi yangterbaikharusbernilai.
3. Sistemyangdikembangkan memerlukanorang-orangyangterdidik.
Manusia merupakan faktor utama yang menentukan berhasil tidaknya su atu sistem, baik dalam
proses pengembangannya, penerapannya, maupun dalamproses operasinya. Oleh karena itu orang
yang terlibat dalam pengembangan maupun penggunaan sistem ini harus merupakan orang yang
terdidik tentang permasalahan-permasalahan yang ada dan terhadap solusi-solusi yang mungkin
dilakukan.
4. Tahapan kerjadan tugas-tugasyangharusdilakukandalamprosespengembangansistem.
Proses pengembangan sistem umumnya melibatkan beberapa tahapan kerja dan melibatkan
beberapapersonil dalambentuksuatuteamuntukmengerjakannya.Pengalamanmenunjukanbahwa
tanpa adanya perencanaandankoordinasi yangbaik,maka prosespengembangansistemtidakakan
berhasil dengan memuaskan. Untuk maksud ini sebelum proses pengembangan sistem dilakukan,
maka harusdibuatterlebihdahuluskedul kerjayangmenunjukkantahapan-tahapankerjadantugas-
tugas pekerjaan yang akan dilakukan, sehingga proses pengembangan sistem dapat dilakukan dan
selesai dengan berhasil sesuai dengan waktu dan anggaran yang direncanakan.
5. Prosespengembangansistemtidakharusurut.
Prinsip ini kelihatannya bertentangan dengan prinsip nomor 4, tetapi tidaklah sedemikian. Tahapan
kerja dari pengembangan sistem di prinsip nomor 4 menunjukkan langkah-langkah yang harus
dilakukan secara bersama-sama. Ingatlah waktu adalah uang. Misalnya di dalam pengembangan
sistem, perancangan output merupakan tahapan yang harus dilakukan sebelum melakukan
perancangan file. Ini tidak berarti bahwa semua output harus dirancang semuanya terlebih dahulu
barudapat melakukanperancanganfile,tetapi dapatdilakukansecaraserentak,yaitusewaktuproses
pengadaan hardware.
6. Jangan takutmembatalkanproyek.
Umumnya hal ini merupakan pantangan untuk membatalkan suatu proyek yang sedang berjalan.
Keputusanuntukmeneruskansuatuproyekataumembatalkannyamemangharusdievaluasi dengan
cermat. Untuk kasus-kasus yang tertentu, dimana suatu proyek terpaksa harus dihentikan atau
dibatalkan karena sudah tidak layak lagi,maka harus dilakukan dengan tegas. Keraguan untuk terus
melanjutkan proyek yang tidak layak lagi karena sudah terserapnya dana kedalam proyek ini hanya
akan memubang dana yang sia-sia.
Metode Pengembangan Sistem Informasi
Pengembangansisteminformasi adalahPengembangansistemInformasi seringdisebut
sebagai prosespengembangansistem(systemdevelopment).
Pengembangansisteminformasi didefinisikansebagai aktivitasuntukmenghasilkan sistem
informasi bebrbasiscomputeruntukmenyelesaikanpersoalanorganisasiataumemanfaatkan
kesempatan(oppurtinities)yangtimbul.
DEFINISI(LANJUTAN)
Sebenarnyauntukmenghasilkansisteminformasi tersebutterdiri dari :
a) Systemanalisis:upayamendapatkangambaranbagaimanasistembekerjadan
masalah-masalahapasajayangada pada sistem.
b) Systemdevelopmentadalahlangkah-langkahmengembangkansisteminformasiyangbaru
berdasarkangambarancara kerjasistemdanpermasalahanyangada
METODOLOGI PENGEMBANGANSYSTEM
Metodologi pengembangansystemadalahsuatuprosespengembangansistemyangformal
dan persisi yanf mendefinisikanserangkaianaktivitas,metode,bestpractices,dantool yg
terautomatisi bagi parapengembangmanagerpproyekkdalamrangkamengembangkandan
merawatsebagianbesarataukeseluruhansisteminformasi atausoftware >whitten,2001
MENGAPAPERLU ADANYA PENGEMBANGANSYSTEMINFORMASI
a. Menjaminadanyakonsistensi proses
b. Dapat diterapkandalamberbagai jenisproyek
c. Mengurangi resikokesalahandanpengambilanjalanpintas
d. Menuntutadanyadokumentasi yangkonsisitenyangharusbermanfaatbagi personal baru
dalamtimproyek.
Pada prinsipnyametodologi dapatdikembangkansendiri,bisajugamenggunakan
metodologi yangsudahteruji penerapannya.
Prinsip Dasar Pengembangan Sistem Informasi
Ada beberapaprinsipyangmempengaruhi pengembanfgansysteminformasi,yaitusebagai berikut:
a) Prinsip1
Pemilikdanpenggunasistemharusterlibatdalampengembangan:
Keterlibatan pemilikpenggunasistem(systemownerdanuser) adalahkeharusanyangmutlak
untukkeberhasilanpengembangansistem.
Pengembangansistembertanggungjawabharusmenyediakanwaktuyangcukupuntuk
partisipasi pemilikdanpenggunasistemdanmemintapersetujuannyauntuksetiaplangkah
analisisdanpengembangansistem.
b) Prinisp2
Gunakanpendekatanpemecahanmasalah:
Metodologi yangdigunakandalampengembangansistemberbasispendekartan
bagaimanamemecahkanmasalah.
Langkah-langkahklasikpemecahanmasalahadalahsebagai berikut:
 Pelajari danmemahami masalah( opportunity,ataudirective) dankontak
saham.
 Definisikancriteriaatauukuransolusi ygsesuai
 Identifikasi alternative –alternativesolusidanpilihsolusi
terbaikDesainatau implementasikansolusi
Observasi danevaluasi dampakdari solusi dansesuaikansolusi jikadiperlukan
Ada kecenderunganuntukmelewati langka-langkahtersebutdiatasataumelakukannyadengan
kurangseksama
Akibatyangterjadi kemungkinanadalah:memecahkanpersoalanyangsalah,kurangtepatdalam
memecahkanpersoalan,mengambil solusi yangsalahsamasekali.
c) Prinsip3
Tentukantahapanpengembangan:
Pentahapanakanmembuatprosespengembanganyangmenjadiaktivitas –aktivitas
yang lebihkecil lebihmudahdikeloladandiselesaikan.
Tahapan pembuatansistemharusdilakukandenganurutan top-to-bottom.
d) Prinsip4
Tetapkanstandarduntukpengembangandandokumentasi yangkonsisten.
Standardpengembangansistemumumnyamenjelaskantentang: aktivitas,tanggungjawab,
petunjukdankebutuhanpendokumentasian,danpemeriksaankualitas.
Kegagalanpengembangansistemakibattidaktersedianyastandardpendokumentasianmerupakan
hal yang banyakdijumpai dalamproyekini.
e) Prinsip5
Justifikasisistemsebagai investasi.Sisteminformasiadalahsebuahinvestasi.
Pada investasi harus ada yg diperhatikan. SistemInformasi dibangun untuk mendukung prosesyang
berjalan dalam sebuah organisasi, dimana didalamnya tercakup antara lain: proses perencanaan
(Planning), pengorganisasian (Organizing) dan pengendalian (Controlling).
PengembanganSitem
akan bermuladasi PSI(PerencanaanSistemInformasi),Analisa,PerancanganhinggaImplmentasi.
PrinsipPengembanganSistem
1. Sistemyangdikembangkanadalahuntukmanajemen.
2. Sistemyangdikembangkanadalahinvestasi modal besarmakasetiapinvestasimodal
Harus mempertimbangkan 2hal berikutini :
o Semuaalternative yangadaharusdiinvestigasikan
o Investasi yangterbaikharusbernilai.
3.Sistemyangdikembangkanmemerlukanorangyangterdidik
4. Tahapan kerjadantugas-tugasyangbaru dilakukandalamprosespengembangan sistem
5.Prosespengembangansistemtidakharusurut
6.Jangantakut membatalkanproyek
7.Dokumentasi harusadauntukpedomandalampengembangansystem
Tahapan Pengembangan Sistem Informasi
System Development Life Cycle (SDLC) adalah merupakan tahapan-tahapan pekerjaan yang
dilakukan oleh analis sistem dan programmer dalam membangun sistem informasi. Langkah yang
digunakan meliputi :
1) Melakukansurvei danmenilaikelayakanproyekpengembangansisteminformasi
2) Mempelajari danmenganalisissisteminformasi yangsedangberjalan
3) Menentukanpermintaanpemakai sisteminformasi
4) Memilihsolusi ataupemecahanmasalahyangpalingbaik
5) Menentukanperangkatkeras(hardware) danperangkatlunak(software)
6) Merancang sisteminformasi baru
7) Membangunsisteminformasibaru
8) Mengkomunikasikandanmengimplementasikansisteminformasi baru
9) Memeliharadanmelakukanperbaikan/peningkatansisteminformasibarubiladiperlukan
Perancangan Sistem
Perancangan sistem adalah merancang atau mendesain suatu sistem yang baik, yang isinya adalah
langkah-langkah operasi dalam proses pengolahan data dan prosedur untuk mendukung operasi
sistem.
AdapunsuatuAnalisisDanDisainSistem, Perancangansistemdapatdiartikansebagai berikut:
1. Tahap setelahanalisisdari siklus pengembangansistem
2. Pendefinisiandari kebutuhan-kebutuhanfungsional
3. Persipanuntukrancangbangunimplementasi
4. Menggambarkanbagaimanasuatusistemdibentuk
5. Yang dapat berupapenggambaranperencanaandanpembuatansketsaataupengaturan
dari beberapaelemenyangterpisahke dalamsatukesatuanyangutuhdanberfungsi.
6. Termasukmenyangkutmengkonfigurasi dari komponenperangkatkerasdari suatu
sistem.
7.
ANALISIS SISTEM
Analisis system didefinisikan sebagai penguraian dari suatu system informasi yang utuh ke dalam
begian-bagian komponennya dengan maksud untuk mengidentifikasikan dan mnegevaluasi
permasalahan, kesempatan, hambatan yang terjadi dan kebutuhanyang diharapkan sehingga dapat
diusulkn perbaikkan.
Tahap analisis dilakukan setelah tahap perencanaan system dan sebelum tahap desain system.
Tahap ini merupakan tahap yang kritis karena kesalahan dalam tahap ini menyebabkan kesalahan
pada tahap selanjutnya. Misalanya anda diharapkan pada seuatu masalah untuk menentukan
seberapa jauh system tersebut telah mencapai sasarannya. Jika system mempunyai beberapa
kelemahan,andaharusdapat menemukannya.Tugasini yang disebutsebagai analisissystem.Tugas
utama dari proses analisis system meliputi :
 Menetukanlingkupsystem
 Mengumpulkanfakta
 Menganalisisfakta
 Mengkomunikasikantemuan-temuantersebutmelalui laporananalisissystem
Fakta merupakanbagiandari informasi yangmenunjukkanrealita,situasi danrelasi yang menjamin
analisisdanpemodelan.
Langkah-langkah analisissystem
Langkah-langkahdasaryangdilalui dalamanalisissystemadalah:
1. Identify,mengidentifikasi masalah
2. Understand,memahami kerjasystemyangada
3. Analyze,menganalisissystem
4. Report,membuatlaporan
Pengumpul permintaan
Untuk melaksanakanpekerjaan,anlaissystem perlumenentukanlingkupdari systemyangbarudan
mendaptkaninformasiyangbanyak.Ada3 sumberdari fakta studi,yaitu:
a. Systemyangberjalan
b. Sumberinternal lainnya
c. Subereksternal
Perancangan SistemSecara Umum
Pengertianperancangansistem
Perancangansistemberarti aktifitaspenentuan,perencanaan,pemilihandanpengaturan
dari manusia,peralatan,prosedursertaalirankerja(5) .
Perancangankomponensistemsecaraumum
Perancangankomponensisteminformasi meliputi :model,input,output,database,teknologi.
Fase PerancanganSistemsecaraTerinci
Fase perancangansistemsecaradetail menyediakanspesifikasi untukperancangansecara
konseptual.Padafase ini semuakomponendirancangdandijelaskansecaradetail.
Perencanaanoutput(layout) dirancanguntuksemualayar,form-formtertentudanlaporan-
laporanyang dicetak.Semuaoutputdireview dandisetujui olehpemakaidandidokumentasikan.
Semuainputditentukandanformatinputbaikuntuklayardanform-formbiasadireview dan
disetujui olehpemakaidandidokumentasikan.
Implementasi SistemdanPemeliharaanSistem
Pada fase ini :
sistemsiapuntukdibuatdandiinstalasi.
Sejumlahtugasharusdikoordinasidandilaksanakanuntukimplementasi sistembaru.laporan
implementasi yangdibuatpada fase ini adaduabagian,yaitu:rencanaimplementasi dalam
bentukGanttChart atau Program and EvaluationReview Technique (PERT) Chart. penjadwalan
proyekdanteknikmanajemen.
Bagiankeduaadalahlaporanyang menerangkantugaspentinguntukmelaksanakan
implementasi sistem,seperti :
 Pengembanganperangkatlunak
 Persiapanlokasi peletakkansistem
 Instalasi peralatan
yang digunakan
 PengujianSistem
 Pelatihanuntuk
para pemakai sistem
 Persiapan
dokumentasi
Metode Pengembangan Perangkat Lunak
Metode-metode pengembangan perangkat lunak yang ada pada dasarnya dapat dibagi
menjadi dua, yaitu metode fungsi/data (function data methods) dan metode berorientasi objek
(object-orientedmethods).Padaintinya,metodefungsi/data memberlakukanfungsidandatasecara
terpisah. Metode berorientasi objek memberlakukan fungsi dan data secara ketat sebagai satu
kesatuan.
Metode fungsi/datamembedakanfungsidandata.Fungsi,padaprinsipnya,adalahaktifdan
memiliki perilaku, sedangkan data adalah pemegang informasi pasif yang dipengaruhi oleh fungsi.
Sistembiasanyadipilahmenurutfungsi,di manadatadikirimdi antarafungsi-fungsitersebut.Fungsi
kemudian dipilah lebih lanjut dan akhirnya diubah menjadi kode sumber (program komputer).
Sistem yang dikembangkan dengan metode fungsi/data sering sulit pemeliharaannya.
Permasalahan utama dengan metode fungsi/data adalah bahwa seluruh fungsi harus paham
bagaimanadata disimpan.Dengankatalain,fungsi haruspahamstrukturdatanya.Seringkali,dalam
hal-hal tertentu, tipe data yang berbeda memiliki format data yang sangat berbeda. Problem lain
dalam metode fungsi/data adalah bahwa manusia secara alami tidak berfikir secara terstruktur.
Dalam kenyataannya, spesifikasi kebutuhan biasanya diformulasikan dalam bahasa manusia.
Metode berorientasi-objekmencobamenstrukturkansistemdari item-itemyangadadalamdomain
masalah.Metode ini biasanyasangatstabildanperubahannyasangatsedikitPerubahanyangterjadi
biasanya mempengaruhi hanya satu atau sedikit hal tertentu, yang artinya perubahan yang dibuat
hanya terjadi secara lokal di sistem.
Pencarian asal muasal proses pemecahan masalah secara sistematis mengarah pada John
Dewey, seorang profesor ilmufilosofi di Columbia University.Dalamsebuah buku di tahun 1910,
Dewey mengidentifikasikan tiga rangkaian pertimbangan yang terlihat dalam pemecahan
sebuah kontroversi scara memadai.
1. Mengenali kontroversi.
2. Mempertimbangkan klaim - klaim alternatif
3. Membentuk suatu pertimbangan.
Dewey tidak mempergunakan istilah pendekatan sistem, namun ia menyadari adanya sifat
berurutan dari pemecahan masalah hingga mengidentifikasi suatu masalah,
mempertimbangkan berbagai cara untuk memecahkannya, dan terakhir memilih solusi yang
terlihat paling baik.
Kemudian Dewey juga mngidentifikasi bahwa sisfat proses yang berurutan ini dapat
dipergunakan untuk mengidentiikasi permasalahan yang lain hingga membentuk sebuah
metode perulangan tahapan yang serupa yang kemudian dinamakan dengan siklus hidup
pengembangan sistem (SDLC).
SIKLUS HIDUP PENGEMBANGAN SISTEM
Pendekatan sistem merupakan sebuah metodologi. Metodologi adalah satu cara yang
direkomendasikan dalam melakukan sesuatu. Pendekatan sistem adalah metodologi dasar
dalam segala memecahkan jenis masalah. Siklus hidup pengembangan system (Systems
developmentlife cycle -SDLC)adalahaplikasi dari pendekatansistem bagi pengembangansuatu
sistem informasi.
SDLC TRADISIONAL
Tidak dibutuhkan waktu lama bagi seorang pengembang sistem yang pertama untuk
mengetahui bahwa terdapat beberapa tahapan pekerjaan pengembangan yang perlu dilakukan
dalam urut - urutan tertentu jika suatu proyek ingin memiliki kemungkinan berhasil yang paling
besar.
Tahapan - tahapan tersebut adalah:
 Perencanaan
 Analisis
 Implementasi
 Penggunaan
Proyek direncanakan dari sumber - sumber daya yang dibutuhkan untuk melakukan pekerjaan
kemudian disatukan. Sistem yang ada juga dianalisis untuk memahami masalah dan
menentukan persyaratan fungsonal dari sistem yang baru. Sistem baru ini kemudian dirancang
dan diimplementasikan. Gambar di bawah ini mengilustrasikan sifat melingkar dari siklus hidup.
ketika sebuah sistem telah melampaui masa manfaatnya dan harus di ganti, satu siklus hidup
baru akan di mulai, dengan diawali oleh tahap perencanaan.
PROTOTYPING
Meskipun sulit untuk membantah SLDC tradisional dengan diungkpkan tahapan-tahapan di atas
secara logis, metode ini masih memiliki kelemahan. Seiring dengan brtambahnya ukuran dan
kompleksitas suatu sistm, melewati tahapan-tahapan dengan sekali jalan menjadi suatu hal
yang semakin tidak mungkin dilakukan.
Prototipe (prototyping) adalah satu versi dari sebuah sistem potemsial yang memberikan ide
bagi para pengembang dan calon pengguna. proses pembuatan prototipe ini disebut
prototyping.
Jenis - jenis Prototipe
Satu pertanyaan umum yang sering kali di tanyakan masyarakat ketika pertama kali mendengar
tentang prototipe komputer adalah, "Apakah prototype akan menjadi sistem aktual nantinya?"
Jawabannya adalah "tergantung".
Terdapat dua jenis prototipe: evolusioner dan persyaratan. Prototipe evolusioner (evolutionery
prototype) terus-menerus disempurnakan sampai memiliki seluruh fungsionalitas yang
dibutuhkan pengguna dari sistemyang baru.Prototipe ini kemudiandilanjutkan produksi. Ketika
persyaratan ditentukan, prototipe persyaratan telah mencapai tujuannya dan proyek lain akan
dimulai untuk pengembangan sistem baru. Oleh karena itu, suatu prototipe persyaratan tidak
selalu menjadi sistem aktual.
Pengembangan Prototipe Evolusioner
b. Mengidentifikasi kebutuhan pengguna. Pengembang mewawancarai pengguna
untuk mendapatkan ide mengenai apa yang diminta dari sistem.
c. Membuat satu prototipe. Pengembang mempergunakan satu alat prototyping atau
lebih untuk membuat prototipe. Contoh dari alat-alat prototyping adalah generator
aplikasi terintegrasi dan toolkit protoryping. Generator aplikasi terintregasi
(integrated application generator) adalah sistem peranti lunak siap pakai yang
mampu membuat seluruh fitur yang diinginkan dari sistem baru - menu, laporan,
tampilan, basis data dan seterusnya.
d. Menentukan apakah prototipe dapat diterima. Pengembang mendemonstrasikan
prototipe kepada para pengguna untuk mengetahui apakah telah memberikan hasil
yang memuaskan.
e. Menggunakan prototipe. Prototipe menjadi sistem produksi
Pengembangan Prototipe Persyaratan
Langkah-Langkah Yang Terlibat Dalam Pembuatan Sebuah Tipe Prototipe Persyaratan
 Membuat kode sistem yang baru
Pengembangan menggunakan prototype sebagai dasar untuk pengkodean sistem baru.
 Menguji sistem baru
Pengembang menguji system
 Menentukan apakah sistem yang baru dapat diterima
Penggunaan memberitahukan kepada pengembang apakah sistem dapat diterima.
 Membuat sistem baru menjadi sistem produksi
Daya Tarik Prototyping
Pengguna maupun pengembang menyukai prototyping karena alasan - alasan di bawah ini:
a. Membaiknya komunikasi antara pengembang dan pengguna.
b. Pengembang dapat melakukan pekerjaan yang lebih baik dalam menentukan kebutuhan
pengguna.
c. Pengguna memainkan peranan yang lebih aktif dalam pengembangan sistem.
d. Implementasi menjadi jauh lebih mudah karena pengguna tahu apa yang di harapkannya.
Keuntungan - kuntungan di atas memungkinkan prototyping memangkas biaya pengembangan
dan meningkatkan kepuasan pengguna atas sistem yang diserahkan.
Potensi Kesulitan dari Prototyping
Prototyping bukannya tidak memiliki potensi kesulitan. kesulitam - kesulitan tersebut antara
lain:
e. Terburu-buru dalam menyerahkan prototipe dapat menyebabkan diambilnya jalan pintas
dalam definisi masalah, evaluasi alternatif, dan dokumentasi.
f. Pengguna dapat terlalu gembira dengan prototipe yang diberikan, yang mengarah pada
ekspetasi yang tidak realistis sehubungan dengan sistem produksi nantinya.
g. Prototipe evolusioner bisa jadi tidak terlalu efisien.
Baik pengguna maupun pengembang hendaknya mewaspadai potensi kesulitan - kesulitan di
atas ketika mereka memilih untuk melaksanakan pendekatan prototyping. Namun jika
seimbang, prototyping telah terbukti menjadi salah satu metodologi SDLC.
DESAIN ULANG PROSES BISNIS
Teknologi Informasi mengalami kemajuan dengan sangat cepat, dan organisasi perlu
mengambil keuntungan dari kemajuan - kemajuan ini. Sistem meliputi sistem - sistem yang
memproses data perusahaan maupun sistem - sistem yang melakukan fungsi - fungsi dasar,
seperti mengebor untuk mencari minyak dan memproduksi saru bagian manufaktur. Proses
pengerjaanulang sistemdisebut denganistilahrekayasa ulang (reengineering)ataudisebutjuga
dengan istilah desain ulang proses bisnis (business process redesign - BPR)
INPUT PENGESTIMASIAN BIAYA
Sebuah work breakdown structure (WBS) mengidentifikasikan aktivitas - aktivitas proyek yang
akan membutuhkan sumber daya. Contoh WBS adalah grafik Gantt dan diagram jaringan.
Kebutuhan sumber daya (resource requirement) mencantumkan sumber daya tertentu yang
akan dibutuhkan dan berapa jumlahnya.
OUTPUT PENGESTIMASIAN BIAYA
Estimasi biaya dibuat untuk seluruh sumber daya yang dibebankan ke proyek dan biasanya
dinyatakan dalam unit - unit keuangan yang berlaku, seperti Dolar atau Euro. Estimasi seperti
ini dapat disempurnakan kembali selama proyek berlangsung untuk mencerminkan tambahan
informasi seiring dengan semakin jelasnya proyek tersebut.
PENGEMBANGAN APLIKASI CEPAT
Satu metedologi yang memiliki tujuan yang sama dengan prototyping, yaitu memberikan
respons yang cepat atas kebutuhan pengguna, namun dengan lingkup yang lebih luas adalah
R.A.D. Istilah RAD dari rapid application development atau pengembangan aplikasi cepat
diperkenalkan oleh konsultan komputer dan penulis James Martin.
RAD adalah kumpulan strategi, metodologi dan alat terintegrasi yang terdapat di dalam suatu
kerangka kerja yang disebut rekayasa informasi. Rekayasa informasi (information engineering-
IE) adalah nama yang diberikan Martin kepada keseluruhan pendekata pengembangan
sistemnya, yang ia perlakukan sebagai suatu aktivitas perusahaan secara menyeluruh.
Unsur-Unsur Penting RAD
1. Mananjemen : Khususnya manajemen puncak. Hendaknya menjadi penguji coba
(experimenter) yang suka melakukan hal-hal dengan cara baru atau
pengadaptasi awal (early adapter).
2. Orang : Dari pada hanya memanfaatkan satu tim untuk malakukan seluruh
aktivitas SDLC, RAD menyadari adanya efisiensi yang dapat dicapai
melalui penggunaan tim-tim khusus.
3. Metodologi : Metodologi dasar RAD adalah siklus hidup RAD.
4. Alat-alat : Alat-alat RAD terutama terdiri atas bahasa-bahasa generasi keempat
dan alat-alat rekayasa peranti lunak dengan bantuan komputer
(computer-aided software engineering-CASE) yang memfasilitas
prototyping dan penciptaan kode.
Pengembangan Berfase
Satu metodologi pengembangan 20ystem yang dewasa ini digunakan oleh banyak perusahaan
adalahkombinasi dari SDLC tradisional,prototyping,dan RADdengan mengambil fitur-fitur yang
terbaik dari masing-masing metodologi.
Tahap-Tahap Pengembangan Berfase
a. Investigasi Awal
Menganalisis dengan tujuan untuk mempelajari tentang organisasi dengan masalah
sistemnya: mendefinisikan tujuan, hambatan, risiko, dan ruang lingkup sistem baru.
b. Pemodelan Proses
Pemodelan proses pertama kali dilakukan dengan menggunakan digram alur (flowchart).
Diagram ini mengilustrasikan aliran data melalui sistem dan program. International
Organization for Standardization (ISO) menciptakan standar untuk bentuk-bentuk symbol
flowchat, memastikan penggunaannya di seluruh dunia. Ketika diagram arus data dengan
empat simbolnya muncul pada akhir tahun 1980-an, minat akan penerapannya pun muncul
dengan seketika.
Istilah terminator sering kali di pergunakan untuk menyatakan unsur-unsur lingkungan, karena
menunjukkan titik-titik dimana sistem berakhir.
Suatu terminator dapat berupa:
· Orang, seperti seorang manajer, yang menerima laporan dari sistem
· Organisasi, seperti departemen lain dalam perusahaan atau perusahaan lain.
· Sistem lain yang memiliki antar muka dengan sistem.
Proses
Proses adalah sesuatu yang mengubah input menjadi output. Prosesa dapat digambarkan
dengan sebuah lingkaran, sebuah persegi panjang horizontal, atau sebuah persegi panjang
tegak bersudut melingkar. Masing-masing symbol proses diidentifikasikan dengan sebuah label.
Proses adalah sesuatu yang mengubah input menjadi output. Prosesa dapat digambarkan
dengan sebuah lingkaran, sebuah persegi panjang horizontal, atau sebuah persegi panjang
tegak bersudut melingkar. Masing-masing symbol proses diidentifikasikan dengan sebuah label.
Arus Data
Arus data terdiri atas sekumpulan unsure-unsur data yang berhubungan secara logis (mulai dari
satu unsure data tunggal hingga satu file atau lebih) yang bergerak dari satu titik atau proses ke
titik atau proses yang lain. Simbol panah digunakan untuk menggambarkan arus ini dan dapat
digambar dengan menggunakan garis lurus maupun melingkar.
Penyimpanan Data
Ketika kita perlu meyimpan data karena suatu alas an tertentu, maka kita akan menggunakan
penyimpanan data. Dalam terminologi DFD, Penyimpanan Data adalah suatu gudang data.
DFD pada figur 7.12 mengilustrasikan sebuah sistem yang dapat dipergunakan oleh perusahaan
untuk menghitung komisi bagi para agen penjualnya. Di sini, terminator digambarkan dengan
kotak, proses dengan kotak tegak bersudut tumpul, arus data dengan garis lurus, dan
peyimpangan data dengan kotak berujung terbuka.
Kapan Menggunakan Diagram Arus Data dan Kasus Penggunaan
Diagramarusdata dan kasus penggunaan sering kali dibuat selama tahap-tahapinvestigasi awal
dan analisis dari metodologi pengembangan berfase. DFD mengilustrasikan suatu tinjauan atas
pembrosesan, dan kasus penggunaan memberikan detailnya. Biasanya dibutuhkan beberapa
kasus penggunaan untuk mendukung satu diagram angka 0.
Steering committee SIM menjalankan tiga fungsi utama:
• Menciptakan Kebijakan yang memastikan dukungan computer untuk mencapai sasaran
strategis perusahaan.
• Melakukan Pengendalian Fiskal dengan bertindak sebagai yang berwenang dalam
memberikan persetujuan untuk seluruh permintaan akan pendanaan yang berhubungan
dengan computer.
• Menyelesaikan Perselisihan yang terjadi sehubungan dengan prioritas penggunaan
computer.
Kepemimpinan Proyek
Steering committee SIM jarang ikut terlibat langsung dengan detail pekerjaan. Tanggung jawab
jatuh ke tangan tim proyek. Tim proyek meliputi semua orang yang ikut berpartisipasi dalam
pengembangan sistem informasi. Satu tim dapat memiliki anggota hingga selusin, yang terdiri
atas gabungan beberapa orang pengguna, spesialis informasi, dan mungkin auditor internal.
Auditor akan memastikanbahwa desain sistem telah memenuhi beberapa persyaratantertentu
dilihat dari segi keakuratan, pengendalian, keamanan, dan auditabiitas.
Input Pengestimasian Biaya
Sebuah work breakdown structure (WBS) mengidentifikasikan aktivitas-aktifitas proyek yang
akan membutuhkan sumber daya. Kebutuhan sumber daya (resource requirement)
mencatumkan sumber daya tertentu yang akan dibutuhkan dan berapa jumlahnya.
• Tarif sumber daya (resource rates) adalah biaya per-unit untuk setiap jenis sumber daya.
• Estimasi durasi aktivitas (activity duration estimates) menyebutkan periode pekerjaan yang
dibutuhkan untuk menyelesaikan aktivitas.
• Informasi historis (historical information)terdiri atasfile-filedari data proyekmasa lalu,basis
data pengestimasian biaya komersial, dan pengetahuan tim proyek.
Daftar Pustaka
Putra,Yananto Mihadi.(2018). Modul KuliahSistemInformasi Manajemen:PengantarSistem
Informasi Manajemen. FEB- UniversitasMercuBuana: Jakarta.)
AgusArijanto,SE,MMModul KuliahSistem InformasiManajemen.FEB- UniversitasMercuBuana:
Jakarta.

More Related Content

What's hot

Pengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasiPengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasi
Aser Sihotang
 
Tugas sim, septi ayu ningtyas (43217110054), yananto mihadi p., s.e., m.si., ...
Tugas sim, septi ayu ningtyas (43217110054), yananto mihadi p., s.e., m.si., ...Tugas sim, septi ayu ningtyas (43217110054), yananto mihadi p., s.e., m.si., ...
Tugas sim, septi ayu ningtyas (43217110054), yananto mihadi p., s.e., m.si., ...
ayutyas6
 
Pengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasiPengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasi
D Istigfarin
 
Diktat Metedologi dan Pengembangan Sistem Informasi
Diktat Metedologi dan Pengembangan Sistem InformasiDiktat Metedologi dan Pengembangan Sistem Informasi
Diktat Metedologi dan Pengembangan Sistem Informasi
Jacob Dwi Cristian Umboh
 

What's hot (20)

Tahap pengembangan sistem
Tahap pengembangan sistemTahap pengembangan sistem
Tahap pengembangan sistem
 
Tugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, pengguna dan pengembang sistem
Tugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, pengguna dan pengembang sistemTugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, pengguna dan pengembang sistem
Tugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, pengguna dan pengembang sistem
 
Pengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasiPengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasi
 
Pengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasiPengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasi
 
Sia 2
Sia 2Sia 2
Sia 2
 
Membangun Sistem Informasi Manajemen
Membangun Sistem Informasi ManajemenMembangun Sistem Informasi Manajemen
Membangun Sistem Informasi Manajemen
 
Tugas sim, septi ayu ningtyas (43217110054), yananto mihadi p., s.e., m.si., ...
Tugas sim, septi ayu ningtyas (43217110054), yananto mihadi p., s.e., m.si., ...Tugas sim, septi ayu ningtyas (43217110054), yananto mihadi p., s.e., m.si., ...
Tugas sim, septi ayu ningtyas (43217110054), yananto mihadi p., s.e., m.si., ...
 
SIM, 6, Afifah Khoiriyah, Hapzi Ali, Tahap dan Metode Pengembangan Sistem Inf...
SIM, 6, Afifah Khoiriyah, Hapzi Ali, Tahap dan Metode Pengembangan Sistem Inf...SIM, 6, Afifah Khoiriyah, Hapzi Ali, Tahap dan Metode Pengembangan Sistem Inf...
SIM, 6, Afifah Khoiriyah, Hapzi Ali, Tahap dan Metode Pengembangan Sistem Inf...
 
Tb 1 ppt sim kelompok 14
Tb 1 ppt sim kelompok 14Tb 1 ppt sim kelompok 14
Tb 1 ppt sim kelompok 14
 
Membangun sistem informasi management( kelompok 14)
Membangun sistem informasi management( kelompok 14)Membangun sistem informasi management( kelompok 14)
Membangun sistem informasi management( kelompok 14)
 
Artikel ppt uas, bayu nugroho, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan...
Artikel ppt uas, bayu nugroho, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan...Artikel ppt uas, bayu nugroho, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan...
Artikel ppt uas, bayu nugroho, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan...
 
Sim, nurfanida putri hikmalia, hapzi ali,information in implementation, unive...
Sim, nurfanida putri hikmalia, hapzi ali,information in implementation, unive...Sim, nurfanida putri hikmalia, hapzi ali,information in implementation, unive...
Sim, nurfanida putri hikmalia, hapzi ali,information in implementation, unive...
 
Meeting 2 pengembangan sistem
Meeting 2   pengembangan sistemMeeting 2   pengembangan sistem
Meeting 2 pengembangan sistem
 
Sim, nur kairunnisa, prof. dr. hapzi ali, cma, conceptual framework, universi...
Sim, nur kairunnisa, prof. dr. hapzi ali, cma, conceptual framework, universi...Sim, nur kairunnisa, prof. dr. hapzi ali, cma, conceptual framework, universi...
Sim, nur kairunnisa, prof. dr. hapzi ali, cma, conceptual framework, universi...
 
Pengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasiPengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasi
 
4. pengembangan sim
4. pengembangan sim4. pengembangan sim
4. pengembangan sim
 
Tugas sim, mayang sari, yananto mihadi putra, pengembangan sistem informasi, ...
Tugas sim, mayang sari, yananto mihadi putra, pengembangan sistem informasi, ...Tugas sim, mayang sari, yananto mihadi putra, pengembangan sistem informasi, ...
Tugas sim, mayang sari, yananto mihadi putra, pengembangan sistem informasi, ...
 
Diktat Metedologi dan Pengembangan Sistem Informasi
Diktat Metedologi dan Pengembangan Sistem InformasiDiktat Metedologi dan Pengembangan Sistem Informasi
Diktat Metedologi dan Pengembangan Sistem Informasi
 
9. sim,prima tri puspita, hapzi ali,information in implementation., universit...
9. sim,prima tri puspita, hapzi ali,information in implementation., universit...9. sim,prima tri puspita, hapzi ali,information in implementation., universit...
9. sim,prima tri puspita, hapzi ali,information in implementation., universit...
 
MEMBANGUN SISTEM INFORMASI UNTUK PERUBAHAN MODEL BISNIS DAN DIGITALISASI PADA...
MEMBANGUN SISTEM INFORMASI UNTUK PERUBAHAN MODEL BISNIS DAN DIGITALISASI PADA...MEMBANGUN SISTEM INFORMASI UNTUK PERUBAHAN MODEL BISNIS DAN DIGITALISASI PADA...
MEMBANGUN SISTEM INFORMASI UNTUK PERUBAHAN MODEL BISNIS DAN DIGITALISASI PADA...
 

Similar to Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, pengembangan sistem informasi (7) 2018

Tugas sim, wanda soraya,yananto mihadi p., s.e., m.si., cma, pengembangan sis...
Tugas sim, wanda soraya,yananto mihadi p., s.e., m.si., cma, pengembangan sis...Tugas sim, wanda soraya,yananto mihadi p., s.e., m.si., cma, pengembangan sis...
Tugas sim, wanda soraya,yananto mihadi p., s.e., m.si., cma, pengembangan sis...
wandasoraya
 
9,sim forum quiz,amelia diana angesti,hapzi ali,information in implementation...
9,sim forum quiz,amelia diana angesti,hapzi ali,information in implementation...9,sim forum quiz,amelia diana angesti,hapzi ali,information in implementation...
9,sim forum quiz,amelia diana angesti,hapzi ali,information in implementation...
ameliaangesti
 
Tugas sim, anis haerunisa, yananto mihadi putra, se, ms.i, perkembangan siste...
Tugas sim, anis haerunisa, yananto mihadi putra, se, ms.i, perkembangan siste...Tugas sim, anis haerunisa, yananto mihadi putra, se, ms.i, perkembangan siste...
Tugas sim, anis haerunisa, yananto mihadi putra, se, ms.i, perkembangan siste...
AnisHaerunisa2
 

Similar to Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, pengembangan sistem informasi (7) 2018 (18)

pert-11 Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptx
pert-11  Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptxpert-11  Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptx
pert-11 Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptx
 
Tugas sim, wanda soraya,yananto mihadi p., s.e., m.si., cma, pengembangan sis...
Tugas sim, wanda soraya,yananto mihadi p., s.e., m.si., cma, pengembangan sis...Tugas sim, wanda soraya,yananto mihadi p., s.e., m.si., cma, pengembangan sis...
Tugas sim, wanda soraya,yananto mihadi p., s.e., m.si., cma, pengembangan sis...
 
Sim 9. Sely Yuniarti. Hapzi Ali, Prof.Dr.MM.CMA., Information in Implementati...
Sim 9. Sely Yuniarti. Hapzi Ali, Prof.Dr.MM.CMA., Information in Implementati...Sim 9. Sely Yuniarti. Hapzi Ali, Prof.Dr.MM.CMA., Information in Implementati...
Sim 9. Sely Yuniarti. Hapzi Ali, Prof.Dr.MM.CMA., Information in Implementati...
 
Makalah sistem-informasi-pengembangan
Makalah sistem-informasi-pengembanganMakalah sistem-informasi-pengembangan
Makalah sistem-informasi-pengembangan
 
Sim,hadisti khoerunnisa,hapziali,universitasmercubuana,2018(1)
Sim,hadisti khoerunnisa,hapziali,universitasmercubuana,2018(1)Sim,hadisti khoerunnisa,hapziali,universitasmercubuana,2018(1)
Sim,hadisti khoerunnisa,hapziali,universitasmercubuana,2018(1)
 
Sim, rina apriyani, prof. dr. hapzi ali, mm, cma, pengembangan sistem informa...
Sim, rina apriyani, prof. dr. hapzi ali, mm, cma, pengembangan sistem informa...Sim, rina apriyani, prof. dr. hapzi ali, mm, cma, pengembangan sistem informa...
Sim, rina apriyani, prof. dr. hapzi ali, mm, cma, pengembangan sistem informa...
 
SIM, 9, Sisi Indah Sari Wardani, Prof. Dr. Hapzi Ali, Information in Implemen...
SIM, 9, Sisi Indah Sari Wardani, Prof. Dr. Hapzi Ali, Information in Implemen...SIM, 9, Sisi Indah Sari Wardani, Prof. Dr. Hapzi Ali, Information in Implemen...
SIM, 9, Sisi Indah Sari Wardani, Prof. Dr. Hapzi Ali, Information in Implemen...
 
9,sim forum quiz,amelia diana angesti,hapzi ali,information in implementation...
9,sim forum quiz,amelia diana angesti,hapzi ali,information in implementation...9,sim forum quiz,amelia diana angesti,hapzi ali,information in implementation...
9,sim forum quiz,amelia diana angesti,hapzi ali,information in implementation...
 
9. sim, ronna azani dwi septiani, hapzi ali, information in implementation, ...
9. sim, ronna azani dwi septiani, hapzi ali,  information in implementation, ...9. sim, ronna azani dwi septiani, hapzi ali,  information in implementation, ...
9. sim, ronna azani dwi septiani, hapzi ali, information in implementation, ...
 
9. sim,rizka fitriani, hapzi ali,information in implementation., universitas ...
9. sim,rizka fitriani, hapzi ali,information in implementation., universitas ...9. sim,rizka fitriani, hapzi ali,information in implementation., universitas ...
9. sim,rizka fitriani, hapzi ali,information in implementation., universitas ...
 
8. PEMBANGUAN SISTEM.pptx
8. PEMBANGUAN SISTEM.pptx8. PEMBANGUAN SISTEM.pptx
8. PEMBANGUAN SISTEM.pptx
 
SI-PI, Mutiah Sari Indah, Hapzi.ali, Implementasi Sistem Informasi, Universit...
SI-PI, Mutiah Sari Indah, Hapzi.ali, Implementasi Sistem Informasi, Universit...SI-PI, Mutiah Sari Indah, Hapzi.ali, Implementasi Sistem Informasi, Universit...
SI-PI, Mutiah Sari Indah, Hapzi.ali, Implementasi Sistem Informasi, Universit...
 
9. sim,vivi apriliza, hapzi ali,information in implementation., universitas m...
9. sim,vivi apriliza, hapzi ali,information in implementation., universitas m...9. sim,vivi apriliza, hapzi ali,information in implementation., universitas m...
9. sim,vivi apriliza, hapzi ali,information in implementation., universitas m...
 
Tugas sim, anis haerunisa, yananto mihadi putra, se, ms.i, perkembangan siste...
Tugas sim, anis haerunisa, yananto mihadi putra, se, ms.i, perkembangan siste...Tugas sim, anis haerunisa, yananto mihadi putra, se, ms.i, perkembangan siste...
Tugas sim, anis haerunisa, yananto mihadi putra, se, ms.i, perkembangan siste...
 
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PADA PT GLOBAL PRIMA UTAMA
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PADA PT GLOBAL PRIMA UTAMAPENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PADA PT GLOBAL PRIMA UTAMA
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PADA PT GLOBAL PRIMA UTAMA
 
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,INFRASTRUKTUR TI DAN TE...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,INFRASTRUKTUR TI DAN TE...SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,INFRASTRUKTUR TI DAN TE...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,INFRASTRUKTUR TI DAN TE...
 
Pengembangan Sistem Informasi Manajemen
Pengembangan Sistem Informasi ManajemenPengembangan Sistem Informasi Manajemen
Pengembangan Sistem Informasi Manajemen
 
Implementasi sistem informasi, sistem informasi manajemen, tanri imam maulana...
Implementasi sistem informasi, sistem informasi manajemen, tanri imam maulana...Implementasi sistem informasi, sistem informasi manajemen, tanri imam maulana...
Implementasi sistem informasi, sistem informasi manajemen, tanri imam maulana...
 

More from Universitas Mercu Buana

Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si,pengguna dan pen...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si,pengguna dan pen...Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si,pengguna dan pen...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si,pengguna dan pen...
Universitas Mercu Buana
 

More from Universitas Mercu Buana (15)

Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, blog dan databa...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, blog dan databa...Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, blog dan databa...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, blog dan databa...
 
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, pengenalan e le...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, pengenalan e le...Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, pengenalan e le...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, pengenalan e le...
 
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, telekomunikasi,...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, telekomunikasi,...Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, telekomunikasi,...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, telekomunikasi,...
 
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, sistem pengambi...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, sistem pengambi...Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, sistem pengambi...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, sistem pengambi...
 
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, implikasi etis ...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, implikasi etis ...Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, implikasi etis ...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, implikasi etis ...
 
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, sumber daya kom...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, sumber daya kom...Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, sumber daya kom...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, sumber daya kom...
 
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, definisi sistem...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, definisi sistem...Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, definisi sistem...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, definisi sistem...
 
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, implikasi etis ...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, implikasi etis ...Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, implikasi etis ...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, implikasi etis ...
 
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si,keamanan informa...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si,keamanan informa...Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si,keamanan informa...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si,keamanan informa...
 
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, informasi dalam...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, informasi dalam...Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, informasi dalam...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, informasi dalam...
 
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, sumber daya kom...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, sumber daya kom...Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, sumber daya kom...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, sumber daya kom...
 
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, sumber daya kom...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, sumber daya kom...Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, sumber daya kom...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, sumber daya kom...
 
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si,pengguna dan pen...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si,pengguna dan pen...Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si,pengguna dan pen...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si,pengguna dan pen...
 
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si,pengguna dan pen...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si,pengguna dan pen...Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si,pengguna dan pen...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si,pengguna dan pen...
 
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, pemanfaatan sis...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, pemanfaatan sis...Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, pemanfaatan sis...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, pemanfaatan sis...
 

Recently uploaded

HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
nabilafarahdiba95
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
novibernadina
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
ssuser35630b
 
Modul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptx
Modul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptxModul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptx
Modul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptx
RIMA685626
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
JarzaniIsmail
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
JuliBriana2
 

Recently uploaded (20)

HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
 
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
Modul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptx
Modul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptxModul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptx
Modul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
 

Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, pengembangan sistem informasi (7) 2018

  • 1. SISTEM INFORMASI MANAJEMEN Disusun untuk mata kuliah : Sistem Informasi Manajemen Minggu Ke Tujuh Semester Gasal 2018 Dosen Pengampu : Yananto Mihadi Putra, S.E., M.Si., CMA. Disusun Oleh : Istianah Indrayani 43217110118 Mengenai : Pengembang Sistem Informasi
  • 2. Pengembangan Sistem Pengembangansisteminformasi manajemendilakukanmelalui beberapatahap,dimanamasing- masing langkah menghasilkan suatu yang lebih rinci dari tahap sebelumnya. Tahap awal dari pengembangan sistem umumnya dimulai dengan mendeskripsikan kebutuhan pengguna dari sisi pendekatansistemrencanastratejikyangbersifatmakro,diikuti denganpenjabaranrencanastratejik dan kebutuhanorganisasi jangkamenengahdanjangka panjang,lazimnyauntukperiode 3 sampai 5 tahun. Masukan (input) utama yang dibutuhkan dalam tahap ini mencakup:  Kebutuhanstratejikorganisasi  Aspek legal pendukung organisasi  Masukankebutuhan daripengguna Sistemstratejikdiuraikandalam: a. Visi danMisi;Strategi pengembangansistemmembutuhkan keputusanpolitisdari pimpinantertinggiyangtelahdijabarkandalamstrategi aktivitasorganisasi. b. AnalisisTugasPokokdanFungsi Organisasi dankompetensiyangdimiliki.AnalisisTupoksiakan mengarahpada seberapajauhpencapaiankinerjaorganisasidapatdicapai,dengan menggunakantrend-trendpenting,risiko-risikoyangharusdihadapi danpotensi peluangyang dimiliki(menggunakananalisisSWOT). Analisakompetensi akanmemberikangambaranyanglengkapmengenai efektivitasorganisasi yang dapat dilihatdari 4 hal yaitu:sumberdaya,infrastruktur,produklayanan/jasadankepuasan pelanggan/masyarakatyangdilayani.
  • 3. Perlunya Pengembangan Sistem Informasi PengembanganSistem dapat berarti menyusun suatusistemyg baru untuk menggantikansistem yglamasecarakeseluruhanataumemperbaikisistemygtelahada. Prinsip-prinsipyangdigunakandalampengembangansisteminformasi yaitu: 1. Sistemyangdikembangkanadalahuntukmanajemen. Setelahsistemselesai dikembangkan,makayangakan menggunakaninformasi dari sistemini adalah manajemen,sehinggasistemharusdapatmendukung,kebutuhanyang diperlukanolehmanajemen.PadawaktuAndamengembangkansistem,makaprinsipini harusselalu diingat. 2. Sistemyangdikembangkan adalahinvestasimodal yangbesar. Sisteminformasi yangakanAndakembangkanmembutuhkandanamodal yangtidak sedikit,apalagi dengandigunakannyateknologi yangmutakhir. Sistemyangdikembangkanini merupakaninvestasi modalyangbesar.Sepertihalnyadenganinvestasi modal lainnya yang dilakukan oleh perusahaan, maka setiap investasi modal harus mempertimbangkan 2 hal berikut ini:  Semua alternatif yang ada harus diinvestigasi.  Investasi yangterbaikharusbernilai. 3. Sistemyangdikembangkan memerlukanorang-orangyangterdidik. Manusia merupakan faktor utama yang menentukan berhasil tidaknya su atu sistem, baik dalam proses pengembangannya, penerapannya, maupun dalamproses operasinya. Oleh karena itu orang yang terlibat dalam pengembangan maupun penggunaan sistem ini harus merupakan orang yang terdidik tentang permasalahan-permasalahan yang ada dan terhadap solusi-solusi yang mungkin dilakukan.
  • 4. 4. Tahapan kerjadan tugas-tugasyangharusdilakukandalamprosespengembangansistem. Proses pengembangan sistem umumnya melibatkan beberapa tahapan kerja dan melibatkan beberapapersonil dalambentuksuatuteamuntukmengerjakannya.Pengalamanmenunjukanbahwa tanpa adanya perencanaandankoordinasi yangbaik,maka prosespengembangansistemtidakakan berhasil dengan memuaskan. Untuk maksud ini sebelum proses pengembangan sistem dilakukan, maka harusdibuatterlebihdahuluskedul kerjayangmenunjukkantahapan-tahapankerjadantugas- tugas pekerjaan yang akan dilakukan, sehingga proses pengembangan sistem dapat dilakukan dan selesai dengan berhasil sesuai dengan waktu dan anggaran yang direncanakan. 5. Prosespengembangansistemtidakharusurut. Prinsip ini kelihatannya bertentangan dengan prinsip nomor 4, tetapi tidaklah sedemikian. Tahapan kerja dari pengembangan sistem di prinsip nomor 4 menunjukkan langkah-langkah yang harus dilakukan secara bersama-sama. Ingatlah waktu adalah uang. Misalnya di dalam pengembangan sistem, perancangan output merupakan tahapan yang harus dilakukan sebelum melakukan perancangan file. Ini tidak berarti bahwa semua output harus dirancang semuanya terlebih dahulu barudapat melakukanperancanganfile,tetapi dapatdilakukansecaraserentak,yaitusewaktuproses pengadaan hardware. 6. Jangan takutmembatalkanproyek. Umumnya hal ini merupakan pantangan untuk membatalkan suatu proyek yang sedang berjalan. Keputusanuntukmeneruskansuatuproyekataumembatalkannyamemangharusdievaluasi dengan cermat. Untuk kasus-kasus yang tertentu, dimana suatu proyek terpaksa harus dihentikan atau dibatalkan karena sudah tidak layak lagi,maka harus dilakukan dengan tegas. Keraguan untuk terus melanjutkan proyek yang tidak layak lagi karena sudah terserapnya dana kedalam proyek ini hanya akan memubang dana yang sia-sia.
  • 5. Metode Pengembangan Sistem Informasi Pengembangansisteminformasi adalahPengembangansistemInformasi seringdisebut sebagai prosespengembangansistem(systemdevelopment). Pengembangansisteminformasi didefinisikansebagai aktivitasuntukmenghasilkan sistem informasi bebrbasiscomputeruntukmenyelesaikanpersoalanorganisasiataumemanfaatkan kesempatan(oppurtinities)yangtimbul. DEFINISI(LANJUTAN) Sebenarnyauntukmenghasilkansisteminformasi tersebutterdiri dari : a) Systemanalisis:upayamendapatkangambaranbagaimanasistembekerjadan masalah-masalahapasajayangada pada sistem. b) Systemdevelopmentadalahlangkah-langkahmengembangkansisteminformasiyangbaru berdasarkangambarancara kerjasistemdanpermasalahanyangada METODOLOGI PENGEMBANGANSYSTEM Metodologi pengembangansystemadalahsuatuprosespengembangansistemyangformal dan persisi yanf mendefinisikanserangkaianaktivitas,metode,bestpractices,dantool yg terautomatisi bagi parapengembangmanagerpproyekkdalamrangkamengembangkandan merawatsebagianbesarataukeseluruhansisteminformasi atausoftware >whitten,2001
  • 6. MENGAPAPERLU ADANYA PENGEMBANGANSYSTEMINFORMASI a. Menjaminadanyakonsistensi proses b. Dapat diterapkandalamberbagai jenisproyek c. Mengurangi resikokesalahandanpengambilanjalanpintas d. Menuntutadanyadokumentasi yangkonsisitenyangharusbermanfaatbagi personal baru dalamtimproyek. Pada prinsipnyametodologi dapatdikembangkansendiri,bisajugamenggunakan metodologi yangsudahteruji penerapannya.
  • 7. Prinsip Dasar Pengembangan Sistem Informasi Ada beberapaprinsipyangmempengaruhi pengembanfgansysteminformasi,yaitusebagai berikut: a) Prinsip1 Pemilikdanpenggunasistemharusterlibatdalampengembangan: Keterlibatan pemilikpenggunasistem(systemownerdanuser) adalahkeharusanyangmutlak untukkeberhasilanpengembangansistem. Pengembangansistembertanggungjawabharusmenyediakanwaktuyangcukupuntuk partisipasi pemilikdanpenggunasistemdanmemintapersetujuannyauntuksetiaplangkah analisisdanpengembangansistem. b) Prinisp2 Gunakanpendekatanpemecahanmasalah: Metodologi yangdigunakandalampengembangansistemberbasispendekartan bagaimanamemecahkanmasalah. Langkah-langkahklasikpemecahanmasalahadalahsebagai berikut:  Pelajari danmemahami masalah( opportunity,ataudirective) dankontak saham.  Definisikancriteriaatauukuransolusi ygsesuai  Identifikasi alternative –alternativesolusidanpilihsolusi terbaikDesainatau implementasikansolusi Observasi danevaluasi dampakdari solusi dansesuaikansolusi jikadiperlukan Ada kecenderunganuntukmelewati langka-langkahtersebutdiatasataumelakukannyadengan kurangseksama Akibatyangterjadi kemungkinanadalah:memecahkanpersoalanyangsalah,kurangtepatdalam memecahkanpersoalan,mengambil solusi yangsalahsamasekali.
  • 8. c) Prinsip3 Tentukantahapanpengembangan: Pentahapanakanmembuatprosespengembanganyangmenjadiaktivitas –aktivitas yang lebihkecil lebihmudahdikeloladandiselesaikan. Tahapan pembuatansistemharusdilakukandenganurutan top-to-bottom. d) Prinsip4 Tetapkanstandarduntukpengembangandandokumentasi yangkonsisten. Standardpengembangansistemumumnyamenjelaskantentang: aktivitas,tanggungjawab, petunjukdankebutuhanpendokumentasian,danpemeriksaankualitas. Kegagalanpengembangansistemakibattidaktersedianyastandardpendokumentasianmerupakan hal yang banyakdijumpai dalamproyekini. e) Prinsip5 Justifikasisistemsebagai investasi.Sisteminformasiadalahsebuahinvestasi. Pada investasi harus ada yg diperhatikan. SistemInformasi dibangun untuk mendukung prosesyang berjalan dalam sebuah organisasi, dimana didalamnya tercakup antara lain: proses perencanaan (Planning), pengorganisasian (Organizing) dan pengendalian (Controlling). PengembanganSitem akan bermuladasi PSI(PerencanaanSistemInformasi),Analisa,PerancanganhinggaImplmentasi.
  • 9. PrinsipPengembanganSistem 1. Sistemyangdikembangkanadalahuntukmanajemen. 2. Sistemyangdikembangkanadalahinvestasi modal besarmakasetiapinvestasimodal Harus mempertimbangkan 2hal berikutini : o Semuaalternative yangadaharusdiinvestigasikan o Investasi yangterbaikharusbernilai. 3.Sistemyangdikembangkanmemerlukanorangyangterdidik 4. Tahapan kerjadantugas-tugasyangbaru dilakukandalamprosespengembangan sistem 5.Prosespengembangansistemtidakharusurut 6.Jangantakut membatalkanproyek 7.Dokumentasi harusadauntukpedomandalampengembangansystem
  • 10. Tahapan Pengembangan Sistem Informasi System Development Life Cycle (SDLC) adalah merupakan tahapan-tahapan pekerjaan yang dilakukan oleh analis sistem dan programmer dalam membangun sistem informasi. Langkah yang digunakan meliputi : 1) Melakukansurvei danmenilaikelayakanproyekpengembangansisteminformasi 2) Mempelajari danmenganalisissisteminformasi yangsedangberjalan 3) Menentukanpermintaanpemakai sisteminformasi 4) Memilihsolusi ataupemecahanmasalahyangpalingbaik 5) Menentukanperangkatkeras(hardware) danperangkatlunak(software) 6) Merancang sisteminformasi baru 7) Membangunsisteminformasibaru 8) Mengkomunikasikandanmengimplementasikansisteminformasi baru 9) Memeliharadanmelakukanperbaikan/peningkatansisteminformasibarubiladiperlukan Perancangan Sistem Perancangan sistem adalah merancang atau mendesain suatu sistem yang baik, yang isinya adalah langkah-langkah operasi dalam proses pengolahan data dan prosedur untuk mendukung operasi sistem.
  • 11. AdapunsuatuAnalisisDanDisainSistem, Perancangansistemdapatdiartikansebagai berikut: 1. Tahap setelahanalisisdari siklus pengembangansistem 2. Pendefinisiandari kebutuhan-kebutuhanfungsional 3. Persipanuntukrancangbangunimplementasi 4. Menggambarkanbagaimanasuatusistemdibentuk 5. Yang dapat berupapenggambaranperencanaandanpembuatansketsaataupengaturan dari beberapaelemenyangterpisahke dalamsatukesatuanyangutuhdanberfungsi. 6. Termasukmenyangkutmengkonfigurasi dari komponenperangkatkerasdari suatu sistem. 7. ANALISIS SISTEM Analisis system didefinisikan sebagai penguraian dari suatu system informasi yang utuh ke dalam begian-bagian komponennya dengan maksud untuk mengidentifikasikan dan mnegevaluasi permasalahan, kesempatan, hambatan yang terjadi dan kebutuhanyang diharapkan sehingga dapat diusulkn perbaikkan. Tahap analisis dilakukan setelah tahap perencanaan system dan sebelum tahap desain system. Tahap ini merupakan tahap yang kritis karena kesalahan dalam tahap ini menyebabkan kesalahan pada tahap selanjutnya. Misalanya anda diharapkan pada seuatu masalah untuk menentukan seberapa jauh system tersebut telah mencapai sasarannya. Jika system mempunyai beberapa kelemahan,andaharusdapat menemukannya.Tugasini yang disebutsebagai analisissystem.Tugas utama dari proses analisis system meliputi :  Menetukanlingkupsystem  Mengumpulkanfakta  Menganalisisfakta  Mengkomunikasikantemuan-temuantersebutmelalui laporananalisissystem
  • 12. Fakta merupakanbagiandari informasi yangmenunjukkanrealita,situasi danrelasi yang menjamin analisisdanpemodelan. Langkah-langkah analisissystem Langkah-langkahdasaryangdilalui dalamanalisissystemadalah: 1. Identify,mengidentifikasi masalah 2. Understand,memahami kerjasystemyangada 3. Analyze,menganalisissystem 4. Report,membuatlaporan Pengumpul permintaan Untuk melaksanakanpekerjaan,anlaissystem perlumenentukanlingkupdari systemyangbarudan mendaptkaninformasiyangbanyak.Ada3 sumberdari fakta studi,yaitu: a. Systemyangberjalan b. Sumberinternal lainnya c. Subereksternal Perancangan SistemSecara Umum Pengertianperancangansistem Perancangansistemberarti aktifitaspenentuan,perencanaan,pemilihandanpengaturan dari manusia,peralatan,prosedursertaalirankerja(5) . Perancangankomponensistemsecaraumum Perancangankomponensisteminformasi meliputi :model,input,output,database,teknologi.
  • 13. Fase PerancanganSistemsecaraTerinci Fase perancangansistemsecaradetail menyediakanspesifikasi untukperancangansecara konseptual.Padafase ini semuakomponendirancangdandijelaskansecaradetail. Perencanaanoutput(layout) dirancanguntuksemualayar,form-formtertentudanlaporan- laporanyang dicetak.Semuaoutputdireview dandisetujui olehpemakaidandidokumentasikan. Semuainputditentukandanformatinputbaikuntuklayardanform-formbiasadireview dan disetujui olehpemakaidandidokumentasikan. Implementasi SistemdanPemeliharaanSistem Pada fase ini : sistemsiapuntukdibuatdandiinstalasi. Sejumlahtugasharusdikoordinasidandilaksanakanuntukimplementasi sistembaru.laporan implementasi yangdibuatpada fase ini adaduabagian,yaitu:rencanaimplementasi dalam bentukGanttChart atau Program and EvaluationReview Technique (PERT) Chart. penjadwalan proyekdanteknikmanajemen. Bagiankeduaadalahlaporanyang menerangkantugaspentinguntukmelaksanakan implementasi sistem,seperti :  Pengembanganperangkatlunak  Persiapanlokasi peletakkansistem  Instalasi peralatan yang digunakan  PengujianSistem  Pelatihanuntuk para pemakai sistem  Persiapan dokumentasi
  • 14. Metode Pengembangan Perangkat Lunak Metode-metode pengembangan perangkat lunak yang ada pada dasarnya dapat dibagi menjadi dua, yaitu metode fungsi/data (function data methods) dan metode berorientasi objek (object-orientedmethods).Padaintinya,metodefungsi/data memberlakukanfungsidandatasecara terpisah. Metode berorientasi objek memberlakukan fungsi dan data secara ketat sebagai satu kesatuan. Metode fungsi/datamembedakanfungsidandata.Fungsi,padaprinsipnya,adalahaktifdan memiliki perilaku, sedangkan data adalah pemegang informasi pasif yang dipengaruhi oleh fungsi. Sistembiasanyadipilahmenurutfungsi,di manadatadikirimdi antarafungsi-fungsitersebut.Fungsi kemudian dipilah lebih lanjut dan akhirnya diubah menjadi kode sumber (program komputer). Sistem yang dikembangkan dengan metode fungsi/data sering sulit pemeliharaannya. Permasalahan utama dengan metode fungsi/data adalah bahwa seluruh fungsi harus paham bagaimanadata disimpan.Dengankatalain,fungsi haruspahamstrukturdatanya.Seringkali,dalam hal-hal tertentu, tipe data yang berbeda memiliki format data yang sangat berbeda. Problem lain dalam metode fungsi/data adalah bahwa manusia secara alami tidak berfikir secara terstruktur. Dalam kenyataannya, spesifikasi kebutuhan biasanya diformulasikan dalam bahasa manusia. Metode berorientasi-objekmencobamenstrukturkansistemdari item-itemyangadadalamdomain masalah.Metode ini biasanyasangatstabildanperubahannyasangatsedikitPerubahanyangterjadi biasanya mempengaruhi hanya satu atau sedikit hal tertentu, yang artinya perubahan yang dibuat hanya terjadi secara lokal di sistem.
  • 15. Pencarian asal muasal proses pemecahan masalah secara sistematis mengarah pada John Dewey, seorang profesor ilmufilosofi di Columbia University.Dalamsebuah buku di tahun 1910, Dewey mengidentifikasikan tiga rangkaian pertimbangan yang terlihat dalam pemecahan sebuah kontroversi scara memadai. 1. Mengenali kontroversi. 2. Mempertimbangkan klaim - klaim alternatif 3. Membentuk suatu pertimbangan. Dewey tidak mempergunakan istilah pendekatan sistem, namun ia menyadari adanya sifat berurutan dari pemecahan masalah hingga mengidentifikasi suatu masalah, mempertimbangkan berbagai cara untuk memecahkannya, dan terakhir memilih solusi yang terlihat paling baik. Kemudian Dewey juga mngidentifikasi bahwa sisfat proses yang berurutan ini dapat dipergunakan untuk mengidentiikasi permasalahan yang lain hingga membentuk sebuah metode perulangan tahapan yang serupa yang kemudian dinamakan dengan siklus hidup pengembangan sistem (SDLC). SIKLUS HIDUP PENGEMBANGAN SISTEM Pendekatan sistem merupakan sebuah metodologi. Metodologi adalah satu cara yang direkomendasikan dalam melakukan sesuatu. Pendekatan sistem adalah metodologi dasar dalam segala memecahkan jenis masalah. Siklus hidup pengembangan system (Systems developmentlife cycle -SDLC)adalahaplikasi dari pendekatansistem bagi pengembangansuatu sistem informasi. SDLC TRADISIONAL Tidak dibutuhkan waktu lama bagi seorang pengembang sistem yang pertama untuk mengetahui bahwa terdapat beberapa tahapan pekerjaan pengembangan yang perlu dilakukan dalam urut - urutan tertentu jika suatu proyek ingin memiliki kemungkinan berhasil yang paling besar.
  • 16. Tahapan - tahapan tersebut adalah:  Perencanaan  Analisis  Implementasi  Penggunaan Proyek direncanakan dari sumber - sumber daya yang dibutuhkan untuk melakukan pekerjaan kemudian disatukan. Sistem yang ada juga dianalisis untuk memahami masalah dan menentukan persyaratan fungsonal dari sistem yang baru. Sistem baru ini kemudian dirancang dan diimplementasikan. Gambar di bawah ini mengilustrasikan sifat melingkar dari siklus hidup. ketika sebuah sistem telah melampaui masa manfaatnya dan harus di ganti, satu siklus hidup baru akan di mulai, dengan diawali oleh tahap perencanaan. PROTOTYPING Meskipun sulit untuk membantah SLDC tradisional dengan diungkpkan tahapan-tahapan di atas secara logis, metode ini masih memiliki kelemahan. Seiring dengan brtambahnya ukuran dan kompleksitas suatu sistm, melewati tahapan-tahapan dengan sekali jalan menjadi suatu hal yang semakin tidak mungkin dilakukan. Prototipe (prototyping) adalah satu versi dari sebuah sistem potemsial yang memberikan ide bagi para pengembang dan calon pengguna. proses pembuatan prototipe ini disebut prototyping. Jenis - jenis Prototipe Satu pertanyaan umum yang sering kali di tanyakan masyarakat ketika pertama kali mendengar tentang prototipe komputer adalah, "Apakah prototype akan menjadi sistem aktual nantinya?" Jawabannya adalah "tergantung". Terdapat dua jenis prototipe: evolusioner dan persyaratan. Prototipe evolusioner (evolutionery prototype) terus-menerus disempurnakan sampai memiliki seluruh fungsionalitas yang dibutuhkan pengguna dari sistemyang baru.Prototipe ini kemudiandilanjutkan produksi. Ketika
  • 17. persyaratan ditentukan, prototipe persyaratan telah mencapai tujuannya dan proyek lain akan dimulai untuk pengembangan sistem baru. Oleh karena itu, suatu prototipe persyaratan tidak selalu menjadi sistem aktual. Pengembangan Prototipe Evolusioner b. Mengidentifikasi kebutuhan pengguna. Pengembang mewawancarai pengguna untuk mendapatkan ide mengenai apa yang diminta dari sistem. c. Membuat satu prototipe. Pengembang mempergunakan satu alat prototyping atau lebih untuk membuat prototipe. Contoh dari alat-alat prototyping adalah generator aplikasi terintegrasi dan toolkit protoryping. Generator aplikasi terintregasi (integrated application generator) adalah sistem peranti lunak siap pakai yang mampu membuat seluruh fitur yang diinginkan dari sistem baru - menu, laporan, tampilan, basis data dan seterusnya. d. Menentukan apakah prototipe dapat diterima. Pengembang mendemonstrasikan prototipe kepada para pengguna untuk mengetahui apakah telah memberikan hasil yang memuaskan. e. Menggunakan prototipe. Prototipe menjadi sistem produksi Pengembangan Prototipe Persyaratan Langkah-Langkah Yang Terlibat Dalam Pembuatan Sebuah Tipe Prototipe Persyaratan  Membuat kode sistem yang baru Pengembangan menggunakan prototype sebagai dasar untuk pengkodean sistem baru.  Menguji sistem baru Pengembang menguji system  Menentukan apakah sistem yang baru dapat diterima Penggunaan memberitahukan kepada pengembang apakah sistem dapat diterima.  Membuat sistem baru menjadi sistem produksi Daya Tarik Prototyping Pengguna maupun pengembang menyukai prototyping karena alasan - alasan di bawah ini: a. Membaiknya komunikasi antara pengembang dan pengguna.
  • 18. b. Pengembang dapat melakukan pekerjaan yang lebih baik dalam menentukan kebutuhan pengguna. c. Pengguna memainkan peranan yang lebih aktif dalam pengembangan sistem. d. Implementasi menjadi jauh lebih mudah karena pengguna tahu apa yang di harapkannya. Keuntungan - kuntungan di atas memungkinkan prototyping memangkas biaya pengembangan dan meningkatkan kepuasan pengguna atas sistem yang diserahkan. Potensi Kesulitan dari Prototyping Prototyping bukannya tidak memiliki potensi kesulitan. kesulitam - kesulitan tersebut antara lain: e. Terburu-buru dalam menyerahkan prototipe dapat menyebabkan diambilnya jalan pintas dalam definisi masalah, evaluasi alternatif, dan dokumentasi. f. Pengguna dapat terlalu gembira dengan prototipe yang diberikan, yang mengarah pada ekspetasi yang tidak realistis sehubungan dengan sistem produksi nantinya. g. Prototipe evolusioner bisa jadi tidak terlalu efisien. Baik pengguna maupun pengembang hendaknya mewaspadai potensi kesulitan - kesulitan di atas ketika mereka memilih untuk melaksanakan pendekatan prototyping. Namun jika seimbang, prototyping telah terbukti menjadi salah satu metodologi SDLC. DESAIN ULANG PROSES BISNIS Teknologi Informasi mengalami kemajuan dengan sangat cepat, dan organisasi perlu mengambil keuntungan dari kemajuan - kemajuan ini. Sistem meliputi sistem - sistem yang memproses data perusahaan maupun sistem - sistem yang melakukan fungsi - fungsi dasar, seperti mengebor untuk mencari minyak dan memproduksi saru bagian manufaktur. Proses pengerjaanulang sistemdisebut denganistilahrekayasa ulang (reengineering)ataudisebutjuga dengan istilah desain ulang proses bisnis (business process redesign - BPR)
  • 19. INPUT PENGESTIMASIAN BIAYA Sebuah work breakdown structure (WBS) mengidentifikasikan aktivitas - aktivitas proyek yang akan membutuhkan sumber daya. Contoh WBS adalah grafik Gantt dan diagram jaringan. Kebutuhan sumber daya (resource requirement) mencantumkan sumber daya tertentu yang akan dibutuhkan dan berapa jumlahnya. OUTPUT PENGESTIMASIAN BIAYA Estimasi biaya dibuat untuk seluruh sumber daya yang dibebankan ke proyek dan biasanya dinyatakan dalam unit - unit keuangan yang berlaku, seperti Dolar atau Euro. Estimasi seperti ini dapat disempurnakan kembali selama proyek berlangsung untuk mencerminkan tambahan informasi seiring dengan semakin jelasnya proyek tersebut. PENGEMBANGAN APLIKASI CEPAT Satu metedologi yang memiliki tujuan yang sama dengan prototyping, yaitu memberikan respons yang cepat atas kebutuhan pengguna, namun dengan lingkup yang lebih luas adalah R.A.D. Istilah RAD dari rapid application development atau pengembangan aplikasi cepat diperkenalkan oleh konsultan komputer dan penulis James Martin. RAD adalah kumpulan strategi, metodologi dan alat terintegrasi yang terdapat di dalam suatu kerangka kerja yang disebut rekayasa informasi. Rekayasa informasi (information engineering- IE) adalah nama yang diberikan Martin kepada keseluruhan pendekata pengembangan sistemnya, yang ia perlakukan sebagai suatu aktivitas perusahaan secara menyeluruh. Unsur-Unsur Penting RAD 1. Mananjemen : Khususnya manajemen puncak. Hendaknya menjadi penguji coba (experimenter) yang suka melakukan hal-hal dengan cara baru atau pengadaptasi awal (early adapter). 2. Orang : Dari pada hanya memanfaatkan satu tim untuk malakukan seluruh aktivitas SDLC, RAD menyadari adanya efisiensi yang dapat dicapai melalui penggunaan tim-tim khusus. 3. Metodologi : Metodologi dasar RAD adalah siklus hidup RAD.
  • 20. 4. Alat-alat : Alat-alat RAD terutama terdiri atas bahasa-bahasa generasi keempat dan alat-alat rekayasa peranti lunak dengan bantuan komputer (computer-aided software engineering-CASE) yang memfasilitas prototyping dan penciptaan kode. Pengembangan Berfase Satu metodologi pengembangan 20ystem yang dewasa ini digunakan oleh banyak perusahaan adalahkombinasi dari SDLC tradisional,prototyping,dan RADdengan mengambil fitur-fitur yang terbaik dari masing-masing metodologi. Tahap-Tahap Pengembangan Berfase a. Investigasi Awal Menganalisis dengan tujuan untuk mempelajari tentang organisasi dengan masalah sistemnya: mendefinisikan tujuan, hambatan, risiko, dan ruang lingkup sistem baru. b. Pemodelan Proses Pemodelan proses pertama kali dilakukan dengan menggunakan digram alur (flowchart). Diagram ini mengilustrasikan aliran data melalui sistem dan program. International Organization for Standardization (ISO) menciptakan standar untuk bentuk-bentuk symbol flowchat, memastikan penggunaannya di seluruh dunia. Ketika diagram arus data dengan empat simbolnya muncul pada akhir tahun 1980-an, minat akan penerapannya pun muncul dengan seketika. Istilah terminator sering kali di pergunakan untuk menyatakan unsur-unsur lingkungan, karena menunjukkan titik-titik dimana sistem berakhir. Suatu terminator dapat berupa: · Orang, seperti seorang manajer, yang menerima laporan dari sistem · Organisasi, seperti departemen lain dalam perusahaan atau perusahaan lain. · Sistem lain yang memiliki antar muka dengan sistem.
  • 21.
  • 22. Proses Proses adalah sesuatu yang mengubah input menjadi output. Prosesa dapat digambarkan dengan sebuah lingkaran, sebuah persegi panjang horizontal, atau sebuah persegi panjang tegak bersudut melingkar. Masing-masing symbol proses diidentifikasikan dengan sebuah label. Proses adalah sesuatu yang mengubah input menjadi output. Prosesa dapat digambarkan dengan sebuah lingkaran, sebuah persegi panjang horizontal, atau sebuah persegi panjang tegak bersudut melingkar. Masing-masing symbol proses diidentifikasikan dengan sebuah label. Arus Data Arus data terdiri atas sekumpulan unsure-unsur data yang berhubungan secara logis (mulai dari satu unsure data tunggal hingga satu file atau lebih) yang bergerak dari satu titik atau proses ke titik atau proses yang lain. Simbol panah digunakan untuk menggambarkan arus ini dan dapat digambar dengan menggunakan garis lurus maupun melingkar. Penyimpanan Data Ketika kita perlu meyimpan data karena suatu alas an tertentu, maka kita akan menggunakan penyimpanan data. Dalam terminologi DFD, Penyimpanan Data adalah suatu gudang data. DFD pada figur 7.12 mengilustrasikan sebuah sistem yang dapat dipergunakan oleh perusahaan untuk menghitung komisi bagi para agen penjualnya. Di sini, terminator digambarkan dengan kotak, proses dengan kotak tegak bersudut tumpul, arus data dengan garis lurus, dan peyimpangan data dengan kotak berujung terbuka.
  • 23. Kapan Menggunakan Diagram Arus Data dan Kasus Penggunaan Diagramarusdata dan kasus penggunaan sering kali dibuat selama tahap-tahapinvestigasi awal dan analisis dari metodologi pengembangan berfase. DFD mengilustrasikan suatu tinjauan atas pembrosesan, dan kasus penggunaan memberikan detailnya. Biasanya dibutuhkan beberapa kasus penggunaan untuk mendukung satu diagram angka 0.
  • 24. Steering committee SIM menjalankan tiga fungsi utama: • Menciptakan Kebijakan yang memastikan dukungan computer untuk mencapai sasaran strategis perusahaan. • Melakukan Pengendalian Fiskal dengan bertindak sebagai yang berwenang dalam memberikan persetujuan untuk seluruh permintaan akan pendanaan yang berhubungan dengan computer. • Menyelesaikan Perselisihan yang terjadi sehubungan dengan prioritas penggunaan computer. Kepemimpinan Proyek Steering committee SIM jarang ikut terlibat langsung dengan detail pekerjaan. Tanggung jawab jatuh ke tangan tim proyek. Tim proyek meliputi semua orang yang ikut berpartisipasi dalam pengembangan sistem informasi. Satu tim dapat memiliki anggota hingga selusin, yang terdiri atas gabungan beberapa orang pengguna, spesialis informasi, dan mungkin auditor internal. Auditor akan memastikanbahwa desain sistem telah memenuhi beberapa persyaratantertentu dilihat dari segi keakuratan, pengendalian, keamanan, dan auditabiitas. Input Pengestimasian Biaya Sebuah work breakdown structure (WBS) mengidentifikasikan aktivitas-aktifitas proyek yang akan membutuhkan sumber daya. Kebutuhan sumber daya (resource requirement) mencatumkan sumber daya tertentu yang akan dibutuhkan dan berapa jumlahnya. • Tarif sumber daya (resource rates) adalah biaya per-unit untuk setiap jenis sumber daya. • Estimasi durasi aktivitas (activity duration estimates) menyebutkan periode pekerjaan yang dibutuhkan untuk menyelesaikan aktivitas. • Informasi historis (historical information)terdiri atasfile-filedari data proyekmasa lalu,basis data pengestimasian biaya komersial, dan pengetahuan tim proyek.
  • 25. Daftar Pustaka Putra,Yananto Mihadi.(2018). Modul KuliahSistemInformasi Manajemen:PengantarSistem Informasi Manajemen. FEB- UniversitasMercuBuana: Jakarta.) AgusArijanto,SE,MMModul KuliahSistem InformasiManajemen.FEB- UniversitasMercuBuana: Jakarta.