SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
PENGERTIAN HADITS DHA’IF
MACAM-MACAM HADITS DHAIF
1. Hadits karena putusnya sanad (hadits mu’allaq,hadits munqathi’,
hadits mu’an’an, hadits mu’dhal, hadits mursal)
2. Hadits Dha’if Karena Periwayatnya Tidak Adil (hadits mawhdu’,
hadits matruk, hadits munkar)
3. Hadits Dha’if Karena Periwayatnya Tidak Dhabith(hadits mudallas,
hadits mudraj, hadits maqlub, hadits mazid, hadits mudhtharib,
hadits mushahhaf, hadits majhul)
4. Hadits Dha’if Karena Mengandung Syadz (periwayat tsiqoh dan
bertentangan dengan riwayat oleh periwayat yang lebih tsiqoh. )
5. Hadits Dha’if Karena Mengndung ‘Illat (sebab yang tersembunyi
yang dapat merusak kesahihan hadits)
MACAM-MACAM HADITS DHAIF
HADITS KARENA PUTUSNYA SANAD
1. Hadits Mu’allaq, Hadits mu’allaq adalah hadits yang terputus di awal
sanad.
2. Hadits Munqathi’, Keputusan di tengah sanad dapat terjadi pada satu
sanat atu lebih, secara berturut-turut atau tidak
3. Hadits Mu’an’an, hadits dha’if karena sanaaadnya diduga mengalami
keterputusan
4. Hadits Mu’dhal, Jika keterputusan (al-inqitha’) secara berturut-turut
dan terjadi di tengah sanad
5. Hadits Mursal, apabila diriwayatkan oleh tabi’in langsung dari Nabi
tanpa menyebut sahabat.
MACAM-MACAM HADITS DHAIF
HADITS DHA’IF KARENA PERIWAYATNYA TIDAK ADIL
1. Hadits Mawhdu’, hadits dusta yang dibuat-buat dan
dinisbatkan kepada Rasulullah
2. Hadits Matruk, hadits yang diriwayatkan oleh periwayat
yang tertuduh sebagai pendusta.
3. Hadits Munkar, (1) Hadits yang dalam sanadnya terdapat
periwayat yang mengalami kekeliruan yang parah,
banyak mengalami kesalahan, dan pernah berbuat fasik.
(2) Hadits yang diriwayatkan oleh periwayat yaang dha’if
bertentangan dengan riwayat periwayat yang tsiqoh
MACAM-MACAM HADITS DHAIF
HADITS DHA’IF KARENA PERIWAYATNYA TIDAK DHABITH
1. Hadits Mudallas, sesuatu hadits yang terdapat di dalamnya tipuan cacat
2. Hadits Mudraj, hadits yang bentuk sanadnya diubah atau ke dalam matannya
diasukkan sesuatu kata atau kalimat yang sebetulnya bukan bagian dari hadits
tersebut tanpa ada tanda pemisah
3. Hadits Maqlub, hadits yang diriwayatkan dengan cara mengganti kata dengan kata
lain baik pada sanad maupun matannya
4. Hadits Mazid, Jika sebuah hadits mendapat tambahan kata atau kalimat yang
bukan berasal dari hadits itu baik pada sanad maupun matan
5. Hadits Mudhtharib, hadits yang diriwayatkan dengan cara berbeda-beda, tetapi
sama dalam kekuatannya
6. Hadits Mushahhaf, perubahan kata dalam hadits pada selain yang diriwayatkan
oleh periwayat tsiqoh baik secara lafal maupun makna
7. Hadits Majhul, hadits yang tidak diketahui jati diri periwayat atau keadaannya.
MACAM-MACAM HADITS DHAIF
HADITS DHA’IF KARENA MENGANDUNG SYADZ
Suatu hadits dinyatakan mengandung syadz apabila
diriwayatkan oleh seorang periwayat yang tsiqoh dan
bertentangan dengan hadits yang diriwayatkan oleh
banyak periwayat yang juga tsiqoh. Suatu hadits tidak
dinyatakan mengandung syadz bila hanya diriwayatkan
oleh seorang periwayat tsiqoh sedang periwayat lain
yang tsiqoh tidak meriwayatkannya
MACAM-MACAM HADITS DHAIF
HADITS DHA’IF KARENA MENGANDUNG ‘ILLAT
Ibn al-Shalah, al-Nawawi, dan Nur al-Din ‘Itr
menyatakan bahwa ‘illat adalah sebab yang
tersembunyi yang merusak kualitas hadits, yang
menyebabkan hadits yang pada lahirnya tampak
berkualitas sahih menjadi tidak shahih
KEDUDUKAN HADITS DHA’IF
Salah satu alasan yang kuat sebuah hadits dikatakan dha’if adalah
karena ada salah seorang perawi hadits atau lebih memiliki
kelemahan, diantara adalah orang tersebut hapalannya kurang kuat,
memiliki sifat pendusta, majhul atau tidak diketahui identitasnya dan
lain sebagainya.
Imam Ahmad bin Hambal membolehkan menggunakan hadits
dha’if dalam fadhaa-ilul a’mal ataupun targhib wat tarhib adalah hadits
dha’if yang hasan bukan hadits dha’if yang dha’if walaupun tingkat
kedha’ifannya ringan.
FAKTOR-FAKTOR
PENYEBAB PEMALSUAN HADITS
1.Pertikaian Politik
2.Siasat Musuh-musuh Islam
3.Kultus Individu
4.Pembuatan Cerita

More Related Content

Similar to Jenis Hadits Dhaif

PPT Klasifikasi Hadits Berdasarkan Kuantitas Rawi.pptx
PPT Klasifikasi Hadits Berdasarkan Kuantitas Rawi.pptxPPT Klasifikasi Hadits Berdasarkan Kuantitas Rawi.pptx
PPT Klasifikasi Hadits Berdasarkan Kuantitas Rawi.pptxHabibSemayoga
 
Hadits Shahih & Dhoif
Hadits Shahih & DhoifHadits Shahih & Dhoif
Hadits Shahih & DhoifSatria Rz
 
Ppt hadits mutawatir dan hadits ahad
Ppt hadits mutawatir dan hadits ahadPpt hadits mutawatir dan hadits ahad
Ppt hadits mutawatir dan hadits ahadRendiTrida
 
ulumul hadis - sesi 2 yusuf.pptx
ulumul hadis - sesi 2 yusuf.pptxulumul hadis - sesi 2 yusuf.pptx
ulumul hadis - sesi 2 yusuf.pptxssuserffaed6
 
Hadits Shahih, Hasan, Dlo'if
Hadits Shahih, Hasan, Dlo'ifHadits Shahih, Hasan, Dlo'if
Hadits Shahih, Hasan, Dlo'ifAzzahra Azzahra
 
Ulumul hadis2009
Ulumul hadis2009Ulumul hadis2009
Ulumul hadis2009Bocah Nakal
 
ulumulhadits-110214072521-phpapp02.pdf
ulumulhadits-110214072521-phpapp02.pdfulumulhadits-110214072521-phpapp02.pdf
ulumulhadits-110214072521-phpapp02.pdfahmadasif16
 
Ulumul hadits
Ulumul haditsUlumul hadits
Ulumul haditsMoh Yakub
 
Sumber Hukum Islam Al-Hadist.ppt
Sumber Hukum Islam Al-Hadist.pptSumber Hukum Islam Al-Hadist.ppt
Sumber Hukum Islam Al-Hadist.pptAnggraini38
 
Hadits ditinjau dari segi kualitas dan kuantitasnya
Hadits ditinjau dari segi kualitas dan kuantitasnyaHadits ditinjau dari segi kualitas dan kuantitasnya
Hadits ditinjau dari segi kualitas dan kuantitasnyaRiana Arum
 
PPT SYARAT HADITS SHAHIH.pptx
PPT SYARAT HADITS SHAHIH.pptxPPT SYARAT HADITS SHAHIH.pptx
PPT SYARAT HADITS SHAHIH.pptxanqitamyizah
 
PEMBAGIAN HADIST DARI SEGI KUALITAS 1 (SHAHIH DAN HASAN)
PEMBAGIAN HADIST DARI SEGI KUALITAS 1 (SHAHIH DAN HASAN)PEMBAGIAN HADIST DARI SEGI KUALITAS 1 (SHAHIH DAN HASAN)
PEMBAGIAN HADIST DARI SEGI KUALITAS 1 (SHAHIH DAN HASAN)DeniKesuma1
 
Klasifikasi Hadist Ditinjau dari Aspek Kuantitas dan Kualitasnya
Klasifikasi Hadist Ditinjau dari Aspek Kuantitas dan KualitasnyaKlasifikasi Hadist Ditinjau dari Aspek Kuantitas dan Kualitasnya
Klasifikasi Hadist Ditinjau dari Aspek Kuantitas dan KualitasnyaAbdul Fauzan
 

Similar to Jenis Hadits Dhaif (20)

Tugas ulumul hadits
Tugas ulumul haditsTugas ulumul hadits
Tugas ulumul hadits
 
PPT Klasifikasi Hadits Berdasarkan Kuantitas Rawi.pptx
PPT Klasifikasi Hadits Berdasarkan Kuantitas Rawi.pptxPPT Klasifikasi Hadits Berdasarkan Kuantitas Rawi.pptx
PPT Klasifikasi Hadits Berdasarkan Kuantitas Rawi.pptx
 
Bab 7
Bab 7Bab 7
Bab 7
 
Hadits Shahih & Dhoif
Hadits Shahih & DhoifHadits Shahih & Dhoif
Hadits Shahih & Dhoif
 
Ppt hadits mutawatir dan hadits ahad
Ppt hadits mutawatir dan hadits ahadPpt hadits mutawatir dan hadits ahad
Ppt hadits mutawatir dan hadits ahad
 
studi hadits
studi haditsstudi hadits
studi hadits
 
ulumul hadis - sesi 2 yusuf.pptx
ulumul hadis - sesi 2 yusuf.pptxulumul hadis - sesi 2 yusuf.pptx
ulumul hadis - sesi 2 yusuf.pptx
 
Hadits Shahih, Hasan, Dlo'if
Hadits Shahih, Hasan, Dlo'ifHadits Shahih, Hasan, Dlo'if
Hadits Shahih, Hasan, Dlo'if
 
Ulumul hadis2009
Ulumul hadis2009Ulumul hadis2009
Ulumul hadis2009
 
Ulumul hadis2009
Ulumul hadis2009Ulumul hadis2009
Ulumul hadis2009
 
ulumulhadits-110214072521-phpapp02.pdf
ulumulhadits-110214072521-phpapp02.pdfulumulhadits-110214072521-phpapp02.pdf
ulumulhadits-110214072521-phpapp02.pdf
 
Ulumul hadits
Ulumul haditsUlumul hadits
Ulumul hadits
 
Ulumul hadits
Ulumul haditsUlumul hadits
Ulumul hadits
 
Ulumul hadits
Ulumul haditsUlumul hadits
Ulumul hadits
 
Sumber Hukum Islam Al-Hadist.ppt
Sumber Hukum Islam Al-Hadist.pptSumber Hukum Islam Al-Hadist.ppt
Sumber Hukum Islam Al-Hadist.ppt
 
Hadits ditinjau dari segi kualitas dan kuantitasnya
Hadits ditinjau dari segi kualitas dan kuantitasnyaHadits ditinjau dari segi kualitas dan kuantitasnya
Hadits ditinjau dari segi kualitas dan kuantitasnya
 
PPT SYARAT HADITS SHAHIH.pptx
PPT SYARAT HADITS SHAHIH.pptxPPT SYARAT HADITS SHAHIH.pptx
PPT SYARAT HADITS SHAHIH.pptx
 
PEMBAGIAN HADIST DARI SEGI KUALITAS 1 (SHAHIH DAN HASAN)
PEMBAGIAN HADIST DARI SEGI KUALITAS 1 (SHAHIH DAN HASAN)PEMBAGIAN HADIST DARI SEGI KUALITAS 1 (SHAHIH DAN HASAN)
PEMBAGIAN HADIST DARI SEGI KUALITAS 1 (SHAHIH DAN HASAN)
 
Hadits jenis
Hadits jenisHadits jenis
Hadits jenis
 
Klasifikasi Hadist Ditinjau dari Aspek Kuantitas dan Kualitasnya
Klasifikasi Hadist Ditinjau dari Aspek Kuantitas dan KualitasnyaKlasifikasi Hadist Ditinjau dari Aspek Kuantitas dan Kualitasnya
Klasifikasi Hadist Ditinjau dari Aspek Kuantitas dan Kualitasnya
 

Recently uploaded

Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxbkandrisaputra
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxDwiYuniarti14
 

Recently uploaded (20)

Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
 

Jenis Hadits Dhaif

  • 1.
  • 3. MACAM-MACAM HADITS DHAIF 1. Hadits karena putusnya sanad (hadits mu’allaq,hadits munqathi’, hadits mu’an’an, hadits mu’dhal, hadits mursal) 2. Hadits Dha’if Karena Periwayatnya Tidak Adil (hadits mawhdu’, hadits matruk, hadits munkar) 3. Hadits Dha’if Karena Periwayatnya Tidak Dhabith(hadits mudallas, hadits mudraj, hadits maqlub, hadits mazid, hadits mudhtharib, hadits mushahhaf, hadits majhul) 4. Hadits Dha’if Karena Mengandung Syadz (periwayat tsiqoh dan bertentangan dengan riwayat oleh periwayat yang lebih tsiqoh. ) 5. Hadits Dha’if Karena Mengndung ‘Illat (sebab yang tersembunyi yang dapat merusak kesahihan hadits)
  • 4. MACAM-MACAM HADITS DHAIF HADITS KARENA PUTUSNYA SANAD 1. Hadits Mu’allaq, Hadits mu’allaq adalah hadits yang terputus di awal sanad. 2. Hadits Munqathi’, Keputusan di tengah sanad dapat terjadi pada satu sanat atu lebih, secara berturut-turut atau tidak 3. Hadits Mu’an’an, hadits dha’if karena sanaaadnya diduga mengalami keterputusan 4. Hadits Mu’dhal, Jika keterputusan (al-inqitha’) secara berturut-turut dan terjadi di tengah sanad 5. Hadits Mursal, apabila diriwayatkan oleh tabi’in langsung dari Nabi tanpa menyebut sahabat.
  • 5. MACAM-MACAM HADITS DHAIF HADITS DHA’IF KARENA PERIWAYATNYA TIDAK ADIL 1. Hadits Mawhdu’, hadits dusta yang dibuat-buat dan dinisbatkan kepada Rasulullah 2. Hadits Matruk, hadits yang diriwayatkan oleh periwayat yang tertuduh sebagai pendusta. 3. Hadits Munkar, (1) Hadits yang dalam sanadnya terdapat periwayat yang mengalami kekeliruan yang parah, banyak mengalami kesalahan, dan pernah berbuat fasik. (2) Hadits yang diriwayatkan oleh periwayat yaang dha’if bertentangan dengan riwayat periwayat yang tsiqoh
  • 6. MACAM-MACAM HADITS DHAIF HADITS DHA’IF KARENA PERIWAYATNYA TIDAK DHABITH 1. Hadits Mudallas, sesuatu hadits yang terdapat di dalamnya tipuan cacat 2. Hadits Mudraj, hadits yang bentuk sanadnya diubah atau ke dalam matannya diasukkan sesuatu kata atau kalimat yang sebetulnya bukan bagian dari hadits tersebut tanpa ada tanda pemisah 3. Hadits Maqlub, hadits yang diriwayatkan dengan cara mengganti kata dengan kata lain baik pada sanad maupun matannya 4. Hadits Mazid, Jika sebuah hadits mendapat tambahan kata atau kalimat yang bukan berasal dari hadits itu baik pada sanad maupun matan 5. Hadits Mudhtharib, hadits yang diriwayatkan dengan cara berbeda-beda, tetapi sama dalam kekuatannya 6. Hadits Mushahhaf, perubahan kata dalam hadits pada selain yang diriwayatkan oleh periwayat tsiqoh baik secara lafal maupun makna 7. Hadits Majhul, hadits yang tidak diketahui jati diri periwayat atau keadaannya.
  • 7. MACAM-MACAM HADITS DHAIF HADITS DHA’IF KARENA MENGANDUNG SYADZ Suatu hadits dinyatakan mengandung syadz apabila diriwayatkan oleh seorang periwayat yang tsiqoh dan bertentangan dengan hadits yang diriwayatkan oleh banyak periwayat yang juga tsiqoh. Suatu hadits tidak dinyatakan mengandung syadz bila hanya diriwayatkan oleh seorang periwayat tsiqoh sedang periwayat lain yang tsiqoh tidak meriwayatkannya
  • 8. MACAM-MACAM HADITS DHAIF HADITS DHA’IF KARENA MENGANDUNG ‘ILLAT Ibn al-Shalah, al-Nawawi, dan Nur al-Din ‘Itr menyatakan bahwa ‘illat adalah sebab yang tersembunyi yang merusak kualitas hadits, yang menyebabkan hadits yang pada lahirnya tampak berkualitas sahih menjadi tidak shahih
  • 9. KEDUDUKAN HADITS DHA’IF Salah satu alasan yang kuat sebuah hadits dikatakan dha’if adalah karena ada salah seorang perawi hadits atau lebih memiliki kelemahan, diantara adalah orang tersebut hapalannya kurang kuat, memiliki sifat pendusta, majhul atau tidak diketahui identitasnya dan lain sebagainya. Imam Ahmad bin Hambal membolehkan menggunakan hadits dha’if dalam fadhaa-ilul a’mal ataupun targhib wat tarhib adalah hadits dha’if yang hasan bukan hadits dha’if yang dha’if walaupun tingkat kedha’ifannya ringan.
  • 10. FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB PEMALSUAN HADITS 1.Pertikaian Politik 2.Siasat Musuh-musuh Islam 3.Kultus Individu 4.Pembuatan Cerita