SlideShare a Scribd company logo
1 of 16
Oleh :
Isti Ika Isnawati
Rindi Anisah
MOTIVASI
Apa itu MOTIVASI?
MOTIVASI  Movere : dorongan
Motivasi adalah suatu perubahan
energi di dalam pribadi seseorang
yang ditandai dengan timbulnya
afektif ( perasaan ) dan reaksi untuk
mencapai tujuan.
TEORI MOTIVASI
a. Teori Abraham H. Maslow (Teori Kebutuhan)
Teori motivasi yang dikembangkan oleh
Abraham H. Maslow pada intinya berkisar
pada pendapat bahwa manusia mempunyai
lima tingkat atau hierarki kebutuhan
b. Teori McClelland (Teori Kebutuhan
Berprestasi)
Dari McClelland dikenal tentang teori
kebutuhan untuk mencapai prestasi
atau Need for Achievement (N.Ach)
yang menyatakan bahwa motivasi
berbeda-beda, sesuai dengan
kekuatan kebutuhan seseorang akan
prestasi.
c. Teori Clyton Alderfer (Teori ERG)
• Teori Alderfer dikenal dengan akronim
“ERG” . Akronim “ERG” dalam teori
Alderfer merupakan huruf-huruf pertama
dari tiga istilah yaitu:
• E = Existence (kebutuhan akan
eksistensi),
• R = Relatedness (kebutuhanuntuk
berhubungan dengan pihak lain, dan
• G = Growth (kebutuhan akan
pertumbuhan)
d. Teori Herzberg (Teori Dua Faktor)
Teori yang dikembangkannya dikenal
dengan “ Model Dua Faktor” dari
motivasi, yaitu faktor
motivasional dan faktor
hygiene atau “pemeliharaan”.
Faktor motivasional adalah hal-hal yang
mendorong berprestasi yang sifatnya
intrinsik, yang berarti bersumber dalam
diri seseorang, sedangkan yang dimaksud
dengan Faktor hygiene atau
pemeliharaan adalah faktor-faktor yang
sifatnya ekstrinsik yang berarti bersumber
dari luar diri yang turut menentukan
perilaku seseorang dalam kehidupan
seseorang.
e. Teori Keadilan
Inti teori ini terletak pada pandangan
bahwa manusia terdorong untuk
menghilangkan kesenjangan antara
usaha yang dibuat bagi kepentingan
organisasi dengan imbalan yang
diterima.
F. Teori penetapan tujuan (goal setting theory)
Edwin Locke mengemukakan bahwa dalam
penetapan tujuan memiliki empat macam
mekanisme motivasional yakni :
(a) tujuan-tujuan mengarahkan perhatian;
(b) tujuan-tujuan mengatur upaya;
(c) tujuan-tujuan meningkatkan persistensi;
(d) tujuan-tujuan menunjang strategi-strategi
dan rencana-rencana kegiatan.
g. Teori Victor H. Vroom (Teori Harapan )
Victor H. Vroom, dalam bukunya yang
berjudul “Work And Motivation”
mengetengahkan suatu teori yang
disebutnya sebagai “ Teori Harapan”.
Menurut teori ini, motivasi merupakan
akibat suatu hasil dari yang ingin dicapai
oleh seorang dan perkiraan yang
bersangkutan bahwa tindakannya akan
mengarah kepada hasil yang diinginkannya
itu.
MACAM – MACAM MOTIVASI
motivasi intrinsik
adalah motif – motif yang menjadi
aktif atau berfungsinya tidak perlu di
rangsang dari luar, karena dalam
setiap diri individu sudah ada
dorongan untuk melakukan sesuatu
Motivasi ekstrinsik
adalah kebalikan dari motivasi
intrinsik, motivasi ekstrinsik adalah
motif-motif yang aktif dan berfungsi
karena adanya rangsang dari luar.
Tujuan Motivasi
– Menggairahkan dan meningkatkan semangat
(bekerja, belajar, dll..)
– Meningkat moral dan kepuasannya
– Meningkatkan kinerja, loyalitas, disiplin,
keefektivan
– Meningkatkan kreativitas dan partisipasi
– Menumbuhkan suasana lingkungan yang lebih
kondusif
– Mempertinggi rasa tanggung jawab, dan lain-lain
Motivasi diri sendiri
• Keterampilan dalam membuat catatan
• Keterampilan menjadi pendengar yang cerdas
• Keterampilan membaca cepat dan akurat
• Keterampilan berkomunikasi, mencari dan
menghimpun informasi
• Keterampilan mengingat
• Keterampilan bertanya
Video motivasi
TERIMAKASIH

More Related Content

Similar to MOTIVASI TEORI DAN MACAM

Presentasi Motivasi Kelompok 1 - Fak. Psikologi - Univ. Mercu Buana Menteng
Presentasi Motivasi Kelompok 1 - Fak. Psikologi - Univ. Mercu Buana MentengPresentasi Motivasi Kelompok 1 - Fak. Psikologi - Univ. Mercu Buana Menteng
Presentasi Motivasi Kelompok 1 - Fak. Psikologi - Univ. Mercu Buana Mentengkel1psikosos
 
Motivasi kerja
Motivasi kerjaMotivasi kerja
Motivasi kerjaeki050988
 
Teori motivasi_Psikologi Industri
Teori motivasi_Psikologi IndustriTeori motivasi_Psikologi Industri
Teori motivasi_Psikologi IndustriNiko Lu
 
Pengantar Manajemen: MOTIVASI
Pengantar Manajemen: MOTIVASIPengantar Manajemen: MOTIVASI
Pengantar Manajemen: MOTIVASIAjeng Pipit
 
Teori teori motivasi
Teori teori motivasiTeori teori motivasi
Teori teori motivasidestri86
 
Teori Organisasi_Motivasi Dasar_Kelompok 5_Fixed.ppt
Teori Organisasi_Motivasi Dasar_Kelompok 5_Fixed.pptTeori Organisasi_Motivasi Dasar_Kelompok 5_Fixed.ppt
Teori Organisasi_Motivasi Dasar_Kelompok 5_Fixed.pptRioAgungPrabowo
 
Teori Motivasi Pembelajaran-Teori Motivasi Pembelajaran-Teori Motivasi Pembel...
Teori Motivasi Pembelajaran-Teori Motivasi Pembelajaran-Teori Motivasi Pembel...Teori Motivasi Pembelajaran-Teori Motivasi Pembelajaran-Teori Motivasi Pembel...
Teori Motivasi Pembelajaran-Teori Motivasi Pembelajaran-Teori Motivasi Pembel...YohanesSukamdi1
 
Pio motivasi kerja
Pio   motivasi kerjaPio   motivasi kerja
Pio motivasi kerjaJuanda Ipan
 
Konsep Motivasi Manusia
Konsep Motivasi ManusiaKonsep Motivasi Manusia
Konsep Motivasi Manusiapjj_kemenkes
 
Konsep Motivasi Manusia
 Konsep Motivasi Manusia Konsep Motivasi Manusia
Konsep Motivasi Manusiapjj_kemenkes
 
konsep motivasi, teori-teori terkait motivasi
konsep motivasi, teori-teori terkait motivasikonsep motivasi, teori-teori terkait motivasi
konsep motivasi, teori-teori terkait motivasiFildzahBadzlina2
 
3. kwh, lina putri yani, hapzi ali, mengubah pola fikir dan motivasi berprest...
3. kwh, lina putri yani, hapzi ali, mengubah pola fikir dan motivasi berprest...3. kwh, lina putri yani, hapzi ali, mengubah pola fikir dan motivasi berprest...
3. kwh, lina putri yani, hapzi ali, mengubah pola fikir dan motivasi berprest...Linaputri03
 
Motivasi kerjaya
Motivasi kerjayaMotivasi kerjaya
Motivasi kerjayaridzuangrik
 

Similar to MOTIVASI TEORI DAN MACAM (20)

Motivasi dalam pekerjaan
Motivasi dalam pekerjaanMotivasi dalam pekerjaan
Motivasi dalam pekerjaan
 
PenKep ppt
PenKep pptPenKep ppt
PenKep ppt
 
Presentasi Motivasi Kelompok 1 - Fak. Psikologi - Univ. Mercu Buana Menteng
Presentasi Motivasi Kelompok 1 - Fak. Psikologi - Univ. Mercu Buana MentengPresentasi Motivasi Kelompok 1 - Fak. Psikologi - Univ. Mercu Buana Menteng
Presentasi Motivasi Kelompok 1 - Fak. Psikologi - Univ. Mercu Buana Menteng
 
Motivasi kerja
Motivasi kerjaMotivasi kerja
Motivasi kerja
 
Teori motivasi_Psikologi Industri
Teori motivasi_Psikologi IndustriTeori motivasi_Psikologi Industri
Teori motivasi_Psikologi Industri
 
Pengantar Manajemen: MOTIVASI
Pengantar Manajemen: MOTIVASIPengantar Manajemen: MOTIVASI
Pengantar Manajemen: MOTIVASI
 
Motivasi kerja.pptx
Motivasi kerja.pptxMotivasi kerja.pptx
Motivasi kerja.pptx
 
Teori teori motivasi
Teori teori motivasiTeori teori motivasi
Teori teori motivasi
 
Teori Organisasi_Motivasi Dasar_Kelompok 5_Fixed.ppt
Teori Organisasi_Motivasi Dasar_Kelompok 5_Fixed.pptTeori Organisasi_Motivasi Dasar_Kelompok 5_Fixed.ppt
Teori Organisasi_Motivasi Dasar_Kelompok 5_Fixed.ppt
 
Teori motivasi
Teori motivasiTeori motivasi
Teori motivasi
 
Teori Motivasi Pembelajaran-Teori Motivasi Pembelajaran-Teori Motivasi Pembel...
Teori Motivasi Pembelajaran-Teori Motivasi Pembelajaran-Teori Motivasi Pembel...Teori Motivasi Pembelajaran-Teori Motivasi Pembelajaran-Teori Motivasi Pembel...
Teori Motivasi Pembelajaran-Teori Motivasi Pembelajaran-Teori Motivasi Pembel...
 
Kajian teoritis motivasi kerja
Kajian teoritis motivasi kerjaKajian teoritis motivasi kerja
Kajian teoritis motivasi kerja
 
Motivasi q
Motivasi qMotivasi q
Motivasi q
 
Pio motivasi kerja
Pio   motivasi kerjaPio   motivasi kerja
Pio motivasi kerja
 
Bab 9 motivasi kerja
Bab 9 motivasi kerjaBab 9 motivasi kerja
Bab 9 motivasi kerja
 
Konsep Motivasi Manusia
Konsep Motivasi ManusiaKonsep Motivasi Manusia
Konsep Motivasi Manusia
 
Konsep Motivasi Manusia
 Konsep Motivasi Manusia Konsep Motivasi Manusia
Konsep Motivasi Manusia
 
konsep motivasi, teori-teori terkait motivasi
konsep motivasi, teori-teori terkait motivasikonsep motivasi, teori-teori terkait motivasi
konsep motivasi, teori-teori terkait motivasi
 
3. kwh, lina putri yani, hapzi ali, mengubah pola fikir dan motivasi berprest...
3. kwh, lina putri yani, hapzi ali, mengubah pola fikir dan motivasi berprest...3. kwh, lina putri yani, hapzi ali, mengubah pola fikir dan motivasi berprest...
3. kwh, lina putri yani, hapzi ali, mengubah pola fikir dan motivasi berprest...
 
Motivasi kerjaya
Motivasi kerjayaMotivasi kerjaya
Motivasi kerjaya
 

More from DodoAnwar2

MENINGKATKAN-KOMPETENSI-DIRI-DENGAN-SOFT-SKILL.pptx
MENINGKATKAN-KOMPETENSI-DIRI-DENGAN-SOFT-SKILL.pptxMENINGKATKAN-KOMPETENSI-DIRI-DENGAN-SOFT-SKILL.pptx
MENINGKATKAN-KOMPETENSI-DIRI-DENGAN-SOFT-SKILL.pptxDodoAnwar2
 
MATERI PROBLEM SOLVING (PEMECAHAN MASALAH).pptx
MATERI PROBLEM SOLVING (PEMECAHAN MASALAH).pptxMATERI PROBLEM SOLVING (PEMECAHAN MASALAH).pptx
MATERI PROBLEM SOLVING (PEMECAHAN MASALAH).pptxDodoAnwar2
 
KARAKTER DAN SOFT SKILL SEBAGAI PENENTU KESUKSESAN.pptx
KARAKTER DAN SOFT SKILL SEBAGAI PENENTU KESUKSESAN.pptxKARAKTER DAN SOFT SKILL SEBAGAI PENENTU KESUKSESAN.pptx
KARAKTER DAN SOFT SKILL SEBAGAI PENENTU KESUKSESAN.pptxDodoAnwar2
 
PPT_Ayat_Jurnal_Penyesuaian_Perusahaan_Jasa.pptx
PPT_Ayat_Jurnal_Penyesuaian_Perusahaan_Jasa.pptxPPT_Ayat_Jurnal_Penyesuaian_Perusahaan_Jasa.pptx
PPT_Ayat_Jurnal_Penyesuaian_Perusahaan_Jasa.pptxDodoAnwar2
 
IDENTIFIKASI MASALAH DALAM MENGATASI PERMASALAHAN.pptx
IDENTIFIKASI MASALAH DALAM MENGATASI PERMASALAHAN.pptxIDENTIFIKASI MASALAH DALAM MENGATASI PERMASALAHAN.pptx
IDENTIFIKASI MASALAH DALAM MENGATASI PERMASALAHAN.pptxDodoAnwar2
 
PPT KONSEP PERSAMAAN DASAR AKUNTANSI DALAM PERUSAHAAN JASA.pptx
PPT KONSEP PERSAMAAN DASAR AKUNTANSI DALAM PERUSAHAAN JASA.pptxPPT KONSEP PERSAMAAN DASAR AKUNTANSI DALAM PERUSAHAAN JASA.pptx
PPT KONSEP PERSAMAAN DASAR AKUNTANSI DALAM PERUSAHAAN JASA.pptxDodoAnwar2
 
3. muliakan diri dengan ilmu dan iman.pptx
3. muliakan diri dengan ilmu dan iman.pptx3. muliakan diri dengan ilmu dan iman.pptx
3. muliakan diri dengan ilmu dan iman.pptxDodoAnwar2
 
BAHAN DISKUSI_PUJI-PUJIAN_DI DALAM MASJID.pptx
BAHAN DISKUSI_PUJI-PUJIAN_DI DALAM MASJID.pptxBAHAN DISKUSI_PUJI-PUJIAN_DI DALAM MASJID.pptx
BAHAN DISKUSI_PUJI-PUJIAN_DI DALAM MASJID.pptxDodoAnwar2
 
Pelaku kegiatan konsumsi.ppt
Pelaku kegiatan konsumsi.pptPelaku kegiatan konsumsi.ppt
Pelaku kegiatan konsumsi.pptDodoAnwar2
 
1.1.1.22.045-Ghazwul-Fikri.ppt
1.1.1.22.045-Ghazwul-Fikri.ppt1.1.1.22.045-Ghazwul-Fikri.ppt
1.1.1.22.045-Ghazwul-Fikri.pptDodoAnwar2
 
dokumen.tips_ppt-penilaian-portofolio.ppt
dokumen.tips_ppt-penilaian-portofolio.pptdokumen.tips_ppt-penilaian-portofolio.ppt
dokumen.tips_ppt-penilaian-portofolio.pptDodoAnwar2
 
PORTOFOLIO.ppt
PORTOFOLIO.pptPORTOFOLIO.ppt
PORTOFOLIO.pptDodoAnwar2
 
Alat Pemuas Kebutuhan.ppt
Alat Pemuas Kebutuhan.pptAlat Pemuas Kebutuhan.ppt
Alat Pemuas Kebutuhan.pptDodoAnwar2
 
MATERI_BUKU_BESAR_DAN_NERACA_SALDO.pptx
MATERI_BUKU_BESAR_DAN_NERACA_SALDO.pptxMATERI_BUKU_BESAR_DAN_NERACA_SALDO.pptx
MATERI_BUKU_BESAR_DAN_NERACA_SALDO.pptxDodoAnwar2
 
MEKANISME DEBET KREDIT.ppt
MEKANISME DEBET KREDIT.pptMEKANISME DEBET KREDIT.ppt
MEKANISME DEBET KREDIT.pptDodoAnwar2
 
2. PERSAMAAN DASAR DAN ANALISIS TRANSAKSI (1).pptx
2. PERSAMAAN DASAR DAN ANALISIS TRANSAKSI (1).pptx2. PERSAMAAN DASAR DAN ANALISIS TRANSAKSI (1).pptx
2. PERSAMAAN DASAR DAN ANALISIS TRANSAKSI (1).pptxDodoAnwar2
 
PERSAMAAN_AKUNTANSI_DAN_TRANSAKSI_PERUSA.pptx
PERSAMAAN_AKUNTANSI_DAN_TRANSAKSI_PERUSA.pptxPERSAMAAN_AKUNTANSI_DAN_TRANSAKSI_PERUSA.pptx
PERSAMAAN_AKUNTANSI_DAN_TRANSAKSI_PERUSA.pptxDodoAnwar2
 
pptmateripersamaandasarakuntansi-201007231532.pdf
pptmateripersamaandasarakuntansi-201007231532.pdfpptmateripersamaandasarakuntansi-201007231532.pdf
pptmateripersamaandasarakuntansi-201007231532.pdfDodoAnwar2
 
akuntansisebagaisisteminformasi1-200518234449.pdf
akuntansisebagaisisteminformasi1-200518234449.pdfakuntansisebagaisisteminformasi1-200518234449.pdf
akuntansisebagaisisteminformasi1-200518234449.pdfDodoAnwar2
 
kodeakun-131028184508-phpapp02.pdf
kodeakun-131028184508-phpapp02.pdfkodeakun-131028184508-phpapp02.pdf
kodeakun-131028184508-phpapp02.pdfDodoAnwar2
 

More from DodoAnwar2 (20)

MENINGKATKAN-KOMPETENSI-DIRI-DENGAN-SOFT-SKILL.pptx
MENINGKATKAN-KOMPETENSI-DIRI-DENGAN-SOFT-SKILL.pptxMENINGKATKAN-KOMPETENSI-DIRI-DENGAN-SOFT-SKILL.pptx
MENINGKATKAN-KOMPETENSI-DIRI-DENGAN-SOFT-SKILL.pptx
 
MATERI PROBLEM SOLVING (PEMECAHAN MASALAH).pptx
MATERI PROBLEM SOLVING (PEMECAHAN MASALAH).pptxMATERI PROBLEM SOLVING (PEMECAHAN MASALAH).pptx
MATERI PROBLEM SOLVING (PEMECAHAN MASALAH).pptx
 
KARAKTER DAN SOFT SKILL SEBAGAI PENENTU KESUKSESAN.pptx
KARAKTER DAN SOFT SKILL SEBAGAI PENENTU KESUKSESAN.pptxKARAKTER DAN SOFT SKILL SEBAGAI PENENTU KESUKSESAN.pptx
KARAKTER DAN SOFT SKILL SEBAGAI PENENTU KESUKSESAN.pptx
 
PPT_Ayat_Jurnal_Penyesuaian_Perusahaan_Jasa.pptx
PPT_Ayat_Jurnal_Penyesuaian_Perusahaan_Jasa.pptxPPT_Ayat_Jurnal_Penyesuaian_Perusahaan_Jasa.pptx
PPT_Ayat_Jurnal_Penyesuaian_Perusahaan_Jasa.pptx
 
IDENTIFIKASI MASALAH DALAM MENGATASI PERMASALAHAN.pptx
IDENTIFIKASI MASALAH DALAM MENGATASI PERMASALAHAN.pptxIDENTIFIKASI MASALAH DALAM MENGATASI PERMASALAHAN.pptx
IDENTIFIKASI MASALAH DALAM MENGATASI PERMASALAHAN.pptx
 
PPT KONSEP PERSAMAAN DASAR AKUNTANSI DALAM PERUSAHAAN JASA.pptx
PPT KONSEP PERSAMAAN DASAR AKUNTANSI DALAM PERUSAHAAN JASA.pptxPPT KONSEP PERSAMAAN DASAR AKUNTANSI DALAM PERUSAHAAN JASA.pptx
PPT KONSEP PERSAMAAN DASAR AKUNTANSI DALAM PERUSAHAAN JASA.pptx
 
3. muliakan diri dengan ilmu dan iman.pptx
3. muliakan diri dengan ilmu dan iman.pptx3. muliakan diri dengan ilmu dan iman.pptx
3. muliakan diri dengan ilmu dan iman.pptx
 
BAHAN DISKUSI_PUJI-PUJIAN_DI DALAM MASJID.pptx
BAHAN DISKUSI_PUJI-PUJIAN_DI DALAM MASJID.pptxBAHAN DISKUSI_PUJI-PUJIAN_DI DALAM MASJID.pptx
BAHAN DISKUSI_PUJI-PUJIAN_DI DALAM MASJID.pptx
 
Pelaku kegiatan konsumsi.ppt
Pelaku kegiatan konsumsi.pptPelaku kegiatan konsumsi.ppt
Pelaku kegiatan konsumsi.ppt
 
1.1.1.22.045-Ghazwul-Fikri.ppt
1.1.1.22.045-Ghazwul-Fikri.ppt1.1.1.22.045-Ghazwul-Fikri.ppt
1.1.1.22.045-Ghazwul-Fikri.ppt
 
dokumen.tips_ppt-penilaian-portofolio.ppt
dokumen.tips_ppt-penilaian-portofolio.pptdokumen.tips_ppt-penilaian-portofolio.ppt
dokumen.tips_ppt-penilaian-portofolio.ppt
 
PORTOFOLIO.ppt
PORTOFOLIO.pptPORTOFOLIO.ppt
PORTOFOLIO.ppt
 
Alat Pemuas Kebutuhan.ppt
Alat Pemuas Kebutuhan.pptAlat Pemuas Kebutuhan.ppt
Alat Pemuas Kebutuhan.ppt
 
MATERI_BUKU_BESAR_DAN_NERACA_SALDO.pptx
MATERI_BUKU_BESAR_DAN_NERACA_SALDO.pptxMATERI_BUKU_BESAR_DAN_NERACA_SALDO.pptx
MATERI_BUKU_BESAR_DAN_NERACA_SALDO.pptx
 
MEKANISME DEBET KREDIT.ppt
MEKANISME DEBET KREDIT.pptMEKANISME DEBET KREDIT.ppt
MEKANISME DEBET KREDIT.ppt
 
2. PERSAMAAN DASAR DAN ANALISIS TRANSAKSI (1).pptx
2. PERSAMAAN DASAR DAN ANALISIS TRANSAKSI (1).pptx2. PERSAMAAN DASAR DAN ANALISIS TRANSAKSI (1).pptx
2. PERSAMAAN DASAR DAN ANALISIS TRANSAKSI (1).pptx
 
PERSAMAAN_AKUNTANSI_DAN_TRANSAKSI_PERUSA.pptx
PERSAMAAN_AKUNTANSI_DAN_TRANSAKSI_PERUSA.pptxPERSAMAAN_AKUNTANSI_DAN_TRANSAKSI_PERUSA.pptx
PERSAMAAN_AKUNTANSI_DAN_TRANSAKSI_PERUSA.pptx
 
pptmateripersamaandasarakuntansi-201007231532.pdf
pptmateripersamaandasarakuntansi-201007231532.pdfpptmateripersamaandasarakuntansi-201007231532.pdf
pptmateripersamaandasarakuntansi-201007231532.pdf
 
akuntansisebagaisisteminformasi1-200518234449.pdf
akuntansisebagaisisteminformasi1-200518234449.pdfakuntansisebagaisisteminformasi1-200518234449.pdf
akuntansisebagaisisteminformasi1-200518234449.pdf
 
kodeakun-131028184508-phpapp02.pdf
kodeakun-131028184508-phpapp02.pdfkodeakun-131028184508-phpapp02.pdf
kodeakun-131028184508-phpapp02.pdf
 

Recently uploaded

tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfNurulHikmah50658
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxSlasiWidasmara1
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxPurmiasih
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 

Recently uploaded (20)

tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 

MOTIVASI TEORI DAN MACAM

  • 1. Oleh : Isti Ika Isnawati Rindi Anisah MOTIVASI
  • 2. Apa itu MOTIVASI? MOTIVASI  Movere : dorongan Motivasi adalah suatu perubahan energi di dalam pribadi seseorang yang ditandai dengan timbulnya afektif ( perasaan ) dan reaksi untuk mencapai tujuan.
  • 3. TEORI MOTIVASI a. Teori Abraham H. Maslow (Teori Kebutuhan) Teori motivasi yang dikembangkan oleh Abraham H. Maslow pada intinya berkisar pada pendapat bahwa manusia mempunyai lima tingkat atau hierarki kebutuhan
  • 4. b. Teori McClelland (Teori Kebutuhan Berprestasi) Dari McClelland dikenal tentang teori kebutuhan untuk mencapai prestasi atau Need for Achievement (N.Ach) yang menyatakan bahwa motivasi berbeda-beda, sesuai dengan kekuatan kebutuhan seseorang akan prestasi.
  • 5. c. Teori Clyton Alderfer (Teori ERG) • Teori Alderfer dikenal dengan akronim “ERG” . Akronim “ERG” dalam teori Alderfer merupakan huruf-huruf pertama dari tiga istilah yaitu: • E = Existence (kebutuhan akan eksistensi), • R = Relatedness (kebutuhanuntuk berhubungan dengan pihak lain, dan • G = Growth (kebutuhan akan pertumbuhan)
  • 6. d. Teori Herzberg (Teori Dua Faktor) Teori yang dikembangkannya dikenal dengan “ Model Dua Faktor” dari motivasi, yaitu faktor motivasional dan faktor hygiene atau “pemeliharaan”.
  • 7. Faktor motivasional adalah hal-hal yang mendorong berprestasi yang sifatnya intrinsik, yang berarti bersumber dalam diri seseorang, sedangkan yang dimaksud dengan Faktor hygiene atau pemeliharaan adalah faktor-faktor yang sifatnya ekstrinsik yang berarti bersumber dari luar diri yang turut menentukan perilaku seseorang dalam kehidupan seseorang.
  • 8. e. Teori Keadilan Inti teori ini terletak pada pandangan bahwa manusia terdorong untuk menghilangkan kesenjangan antara usaha yang dibuat bagi kepentingan organisasi dengan imbalan yang diterima.
  • 9. F. Teori penetapan tujuan (goal setting theory) Edwin Locke mengemukakan bahwa dalam penetapan tujuan memiliki empat macam mekanisme motivasional yakni : (a) tujuan-tujuan mengarahkan perhatian; (b) tujuan-tujuan mengatur upaya; (c) tujuan-tujuan meningkatkan persistensi; (d) tujuan-tujuan menunjang strategi-strategi dan rencana-rencana kegiatan.
  • 10. g. Teori Victor H. Vroom (Teori Harapan ) Victor H. Vroom, dalam bukunya yang berjudul “Work And Motivation” mengetengahkan suatu teori yang disebutnya sebagai “ Teori Harapan”. Menurut teori ini, motivasi merupakan akibat suatu hasil dari yang ingin dicapai oleh seorang dan perkiraan yang bersangkutan bahwa tindakannya akan mengarah kepada hasil yang diinginkannya itu.
  • 11. MACAM – MACAM MOTIVASI motivasi intrinsik adalah motif – motif yang menjadi aktif atau berfungsinya tidak perlu di rangsang dari luar, karena dalam setiap diri individu sudah ada dorongan untuk melakukan sesuatu
  • 12. Motivasi ekstrinsik adalah kebalikan dari motivasi intrinsik, motivasi ekstrinsik adalah motif-motif yang aktif dan berfungsi karena adanya rangsang dari luar.
  • 13. Tujuan Motivasi – Menggairahkan dan meningkatkan semangat (bekerja, belajar, dll..) – Meningkat moral dan kepuasannya – Meningkatkan kinerja, loyalitas, disiplin, keefektivan – Meningkatkan kreativitas dan partisipasi – Menumbuhkan suasana lingkungan yang lebih kondusif – Mempertinggi rasa tanggung jawab, dan lain-lain
  • 14. Motivasi diri sendiri • Keterampilan dalam membuat catatan • Keterampilan menjadi pendengar yang cerdas • Keterampilan membaca cepat dan akurat • Keterampilan berkomunikasi, mencari dan menghimpun informasi • Keterampilan mengingat • Keterampilan bertanya