SlideShare a Scribd company logo
1 of 36
REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SUMBER DAYA AIR
Disampaikan Pada :
Rapat Konsultasi Publik Perizinan Bidang Sumber Daya Air
Serang, 26 Juli 2018
Kementerian Pekerjaan Umum Dan Perumahan Rakyat
Direktorat Jenderal Sumber Daya Air
BBWS Cidanau – Ciujung – Cidurian
GAMBARAN UMUM WS C3
REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA DI BBWS C3
TIM REKOMTEK BIDANG SDA BBWS C3
PENDAHULUAN
Lingkup Paparan
CAPAIAN PELAYANAN REKOMENDASI TEKNIS DI BBWS C3
1
2
3
4
5
PENUTUP6
WS Ciliwung –
Cisadane
WS Ciliman - Cibungur
WS Cibaliung - Cisawarna
Kode WS : 02.03.A2
Status : WS Lintas Provinsi
Kewenangan : Pemerintah Pusat
Luas : + 4.170,85 Km2
Provinsi : Banten dan Jawa Barat
Letak Geografis : 1050 51’ 15,92” - 1060 12’ 23,56” BT
60 09’ 42,73” - 60 42’ 3,4” LS
Jumlah DAS : 37 DAS
Das Terluas : DAS Ciujung
Potensi Air : 5,5 Milyar m3/tahun (175,35 m3/det)
Air Tanah : 1.286 juta m3/tahun
Curah Hujan Th : 3.200 mm/tahun (terendah 1.250 mm,
tertinggi 5.250 mm)
001 DAS Cidanau
002 DAS Cikalahi
003 DAS Runteun Girang
004 DAS Cilegok
005 DAS Setu Lor
006 DAS Kopomasjid
007 DAS Kali Malang
008 DAS Cigobang
009 DAS Cicendo
010 DAS Cigeblak
011 DAS Cikebeletes
012 DAS Cibatu
013 DAS Cinangsi
014 DAS Cilasak
015 DAS Cipetey
016 DAS Caringin
017 DAS Cirangginang
018 DAS Cinangka
019 DAS Sumur
020 DAS Bojonegara
021 DAS Candi
022 DAS Cikebel
023 DAS Cikubang
024 DAS Cikaidau
025 DAS Cibako
026 DAS Cigisik
027 DAS Cibanten
028 DAS Cirangrang
029 DAS Ciwaku
030 DAS Cibunar
031 DAS Ciujung
032 DAS Cidurian
033 DAS Cirumpak
034 DAS Cipayeun
035 Das P. Tunda
036 Das P. Panjang
037 Das P. Sangiang
Nama - nama DAS di WS 3 Ci :
Data WS 3 Ci :
Sumber : PERMEN PU-PR 04/2015
PENDAHULUAN
1 Deskripsi Wilayah Sungai Cidanau – Ciujung - Cidurian
WS Ciliman - Cibungur
WS Cibaliung - Cisawarna
Prov. Banten
90 %
Prov. Jabar
10 %
35 % Kab. Lebak
33 % Kab. Serang
10 % Kab. Bogor
7 % Kota Serang
6 % Kab. Pandeglang
6 % Kab. Tangerang
4 % Kota Cilegon
Wilayah Administrasi WS Cidanau – Ciujung – Cidurian :
WS Ciliwung –
Cisadane
PENDAHULUAN
1 Deskripsi Wilayah Sungai Cidanau – Ciujung Cidurian
TUGAS BBWS C3 :
Melaksanakan Pengelolaan Sumber Daya Air di Wilayah Sungai yang meliputi Perencanaan, Pelaksanaan
Konstruksi, Operasi dan Pemeliharaan dalam rangka Konservasi dan Pendayagunaan Sumber Daya Air dan
Pengendalian Daya Rusak Air pada Sungai, Danau, Waduk, Bendungan dan Tampungan Air lainnya, Irigasi, Air
Tanah, Air Baku, Rawa, Tambak, dan Pantai
SEBAGIAN DARI FUNGSI BBWS C3 :
1. Penyusunan Pola dan Rencana
2. Penyusunan Rencana dan Program
3. Rencana dan Pelaksanaan Pengelolaan
Kawasan Lindung sumber air pada WS
4. Pengelolaan SDA (konservasi, pendayagunaan
SDA, pengendalian daya rusak air)
5. Pengelolaan sistem hidrologi, SISDA
6. Pelaksanaan OP, Penyiapan Rekomtek
7. Fasilitasi Kegiatan TKPSDA WS
8. Pelaksanaan pemungutan, penerimaan dan
penggunaan BJPSDA
( Berdasarkan Permen PU-PR NO. 34 TAHUN 2015
Tentang Organisasi Dan Tata Kerja UPT Kementerian PU-
PR)
PENDAHULUAN
1 Tugas dan fungsi BBWS Cidanau – Ciujung Cidurian
Pengelolaan SDA
WS 3 Ci :
Adil
Menyeluruh
Terpadu
Berwawasan
Lingkungan
Mewujudkan kemanfaatan
sumber daya air yang
berkelanjutan dengan
mendorong peran masyarakat
dan dunia usaha.
VISI :
• Menyelenggarakan konservasi Sumber Daya Air secara
terpadu dan berkelanjutan dalam rangka menjaga
kelangsungan keberadaan daya dukung, daya
tampung, dan fungsi Sumber Daya Air;
• Mendayagunakan Sumber Daya Air secara adil dan
merata melalui kegiatan penatagunaan, penyediaan,
penggunaan, pengembangan, dan pengusahaan
Sumber Daya Air dengan mengacu pada pola
Pengelolaan Sumber Daya Air Wilayah Sungai Cidanau
– Ciujung – Cidurian;
• Mengendalikan daya rusak air yang dilakukan secara
menyeluruh mencakup upaya pencegahan,
penanggulangan, dan pemulihan;
• Menyelenggarakan pengelolaan sistem infomasi
Sumber Daya Air secara terpadu, berkelanjutan dan
mudah diakses oleh masyarakat;
• Menyelenggarakan pemberdayaan para pemangku
kepentingan Sumber Daya Air secara terencana dan
berkelanjutan untuk meningkatkan kinerja Sumber Daya
Air.
MISI :
PENDAHULUAN
1 Visi dan Misi BBWS Cidanau – Ciujung Cidurian
GAMBARAN UMUM PERIZINAN SDA
2 Dasar Hukum
Undang - Undang
Peraturan Pemerintah
Peraturan Menteri
SE. Dirjen SDA
UU No. 11 Tahun 1974
 tentang Pengairan
PP No. 22 Tahun 1982
 tentang Tata Pengaturan Air
PP No. 121 Tahun 2015
 tentang Pengusahaan Sumber Daya Air
Permen PUPR No. 50/PRT/M/2015
 tentang Izin Penggunaan Sumber Daya Air
Permen PUPR Nomor 01/PRT/M/2016
 tentang Tata Cara Perizinan
Pengusahaan Sumber Daya Air dan
Penggunaan Sumber Daya Air
SE. DIRJEN SDA No. 12A/SE/D/2016
SE. DIRJEN SDA No. 12B/SE/D/2016
 tentang Prosedur Penyusunan Rekomtek SDA
 tentang Prosedur Pelayanan Perizinan SDA
GAMBARAN UMUM PERIZINAN SDA
2 Peraturan Pendukung Lainnya
Peraturan Menteri
Permen PUPR No. 7/PRT/M/2015
 tentang Pengamanan Pantai
Permen PUPR No. 8/PRT/M/2015
 tentang Penetapan Garis Sempadan Jaringan Irigasi
Permen PUPR No. 6/PRT/M/2015
 tentang Eksploitasi dan Pemeliharaan Sumber Air dan Bangunan Pengairan
Permen PUPR No. 9/PRT/M/2015
 tentang Penggunaan Sumber Daya Air
Permen PUPR No. 10/PRT/M/2015
 tentang Rencana dan Rencana Teknis Tata Pengaturan Air dan Tata Pengairan
Permen PUPR No. 27/PRT/M/2015
 tentang Bendungan
Permen PUPR No. 28/PRT/M/2015
 tentang Penetapan Garis Sempadan Sungai dan Garis Sempadan Danau
GAMBARAN UMUM PERIZINAN SDA
2 Jenis – jenis Perizinan Pengelolaan SDA
1. IZIN PENGUSAHAAN SUMBER DAYA AIR
• pengusahaan air baku sebagai bahan baku produksi;
• usaha industri;
• usaha makanan;
• usaha perhotelan;
• usaha perkebunan;
• usaha air minum oleh Badan Usaha Milik Negara atau
Badan Usaha Milik Daerah;
• usaha air minum dalam kemasan;
• kegiatan usaha lain.
• eksplorasi, eksploitasi, dan pemurnian bahan tambang;
• kegiatan perikanan yang menggunakan karamba atau
jaring apung;
• kegiatan pembuangan air limbah;
• kegiatan pengambilan komoditas tambang di sungai;
• pemanfaatan ruang sumber air.
a. Pengusahaan Sumber Daya Air sebagai Media :
• transportasi dan arung jeram;
• pembangkit tenaga listrik;
• transportasi;
• olahraga;
• pariwisata;
• perikanan budi daya pada sumber air.
b. Pengusahaan Air dan Daya Air sebagai Materi :
c. Pengusahaan Sumber Air sebagai Media :
• pemanfaatan ruang pada sumber air;
• tempat budi daya pertanian semusim atau budi daya
ikan pada bantaran sungai;
• tempat budi daya tanaman tahunan pada sabuk hijau;
• pemanfaatan bantaran dan/atau sempadan;
• pemanfaatan sempadan danau dan badan danau.
d. Pengusahaan air, sumber air, dan/atau daya air
sebagai media dan materi :
GAMBARAN UMUM PERIZINAN SDA
2 Jenis – jenis Perizinan Pengelolaan SDA
2. IZIN PENGGUNAAN SUMBER DAYA AIR
• Pembangkit tenaga minihidro atau pembangkit listrik tenaga mikrohidro untuk kepentingan perorangan atau
kelompok masyarakat;
• Kegiatan wisata atau olah raga air yang dikelola untuk kepentingan umum atau kegiatan bukan usaha antara
lain perahu dan sepeda air.
a. Penggunaan Sumber Daya Air sebagai Media :
b. Penggunaan Air dan Daya Air sebagai Materi :
• pemenuhan kebutuhan pokok kehidupan sehari-hari bagi kelompok yang memerlukan air dalam jumlah
besar;
• pemenuhan air irigasi untuk petani atau kelompok petani bagi pertanian rakyat di dalam sistem irigasi yang
sudah ada yang dilakukan dengan cara mengubah kondisi alami sumber air;
• pemenuhan air irigasi untuk petani atau perkumpulan petani pemakai air bagi pertanian rakyat di luar sistem
irigasi yang sudah ada; dan
• kegiatan bukan usaha untuk kepentingan publik berupa :
- Budidaya perikanan yang menggunakan sir tidak lebih dari 2 (dua) lt/det per kepala keluarga di luar
sistem irigasi yang sudah ada untuk memenuhi kepentingan sendiri
- Wisata atau ulahraga air untuk kepentingan umum atau bukan usaha antara lain perahu dan sepeda air
- Pemanfaatan sumber daya air untuk kepentingan penelitian, pengembangan dan pendidikan
- Penggunaan air untuk taman kota yang tidak dipungut biaya, rumah ibadah, fasilitas umum dan fasilitas
sosial lainnya.
GAMBARAN UMUM PERIZINAN SDA
2 Jenis – jenis Perizinan Pengelolaan SDA
2. IZIN PENGGUNAAN SUMBER DAYA AIR
• Jembatan
• Prasarana sumber daya air lainnya di bantaran/sempadan sungai
• Tanggul/Perkuatan tebing
• Konstruksi pembuangan limbah
• Konstruksi bagi perorangan atau kepentingan umum baik yang dibangun oleh
perorangan, kelompok masyarakat maupun pemerintah antara lain jembatan,
tanggul, jaringan atau rentangan perpipaan, jaringan kabel listrik
• Konstruksi bagi perorangan atau kepentingan umum baik yang dibangun oleh
perorangan, kelompok masyarakat maupun pemerintah untuk prasarana sumber
daya air si bantaran dan/atau sempadan sungai.
c. Penggunaan Sumber Air sebagai Media :
PENGAJUAN
PERMOHONAN
ONLINE/MANUAL
nama, pekerjaan, dan
alamat pemohon;
maksud dan tujuan
penggunaan Air; dan
rencana tempat atau
lokasi penggunaan,
bukti bayar
(perpanjangan)
EVALUASI AWAL
(DJ-SDA)
SESUAI
PERSYARATAN ?
VERIFIKASI
(DJ-SDA)
Verifikasi dilakukan
untuk memeriksa :
rekomendasi teknis;
kesesuaian antara
permohonan izin
dengan
rekomendasi teknis;
dan kelayakan
teknis pemberian
izin.
Surat
Keputusan
Menteri cq
Direktur
Jenderal
Sumber
Daya Air
• surat permohonan izin
• lampiran yang terkait
• rekomendasi teknis dari
Kepala BBWS/BWS
(Pengelola SDA)
PEMOHON
PEMBERIAN
REKOMTEK
PERMINTAAN
REKOMTEK
PENGELOLA SUMBER DAYA
AIR
(BBWS/BWS)
Tim UPP Tim UPPTim Verifikasi
Kemb
ali ke
pemo
hon
Tidak
Mem
enuhi
Syara
t
rekomen
dasi
teknis
 tidak
berlaku
> 60 hari
tidak
mengaju
kan
permoh
onan
izin
penola
kan
permo
honan
izin
Tidak
Setuju
PERIZINAN SDAREKOMENDASI TEKNIS
GAMBARAN UMUM PERIZINAN SDA
2 Proses Permohonan Perizinan SDA di Kemen. PU-PR
REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA
Nawa Cita Pemerintah Terkait Pelayanan Perizinan3
Salah satu Agenda Pembangunan Nasional (Nawa Cita) Pemerintah adalah : Meningkatkan Produktivitas rakyat dan
daya saing di pasar internasional, dan salah satu Sub Agenda Prioritasnya : Menguatkan Peran Investasi. Dengan
Sasaran serta Arah Kebijakan dan Strategi sebagai berikut :
SASARAN ARAH KEBIJAKAN DAN STRATEGI
1. Menurunnya waktu pemrosesan
perijinan investasi nasional di pusat
dan di daerah menjadi maksimal 15 hari
per jenis perizinan pada tahun 2019;
2. Menurunnya waktu dan jumlah prosedur
untuk memulai usaha (starting a business)
menjadi 7 hari dan 5 prosedur pada tahun
2019, sebagai salah satu upaya untuk
meningkatkan peringkat Indonesia pada
Ease of Doing Business (EoDB);
3. Meningkatnya pertumbuhan investasi atau
Pembentukan Modal Tetap Bruto (PMTB)
menjadi sebesar 12,1 persen pada tahun
2019.
4. Meningkatnya investasi PMA dan PMDN
menjadi Rp 933 triliun pada tahun 2019
dengan kontribusi PMDN yang meningkat
menjadi 38,9 persen.
Kebijakan : Peningkatan Iklim Investasi dan dan Iklim Usaha untuk
meningkatkan efisiensi proses perijinan bisnis
Strategi :
1. Penyederhanaan prosedur perijinan investasi dan usaha di
pusat dan daerah, terutama untuk sektor pengolahan dan jasa,
antara lain: sektor migas, jasa transportasi laut, serta sektor
industri manufaktur berbasis sumber daya alam.
2. Pendirian Pelayanan Terpadu Satu Pintu–tingkat Pusat (PTSP-
Pusat), untuk menyatukan perijinan tingkat pusat pada satu tempat
layanan perijinan. Adapun langkah yang akan dilakukan, antara lain
adalah:
• Pengembangan kelembagaan PTSP-Pusat;
• Penyederhanaan dan standarisasi prosedur, pengembangan
proses perijinan secara paralel untuk menghemat waktu,
serta pengembangan layanan pengaduan permasalahan
perijinan;
• Penciptaan transparansi dan akuntabilitas proses perijinan,
sehingga dapat meningkatkan kepastian waktu dan
kredibilitas layanan;
• Pengembangan tracking system perijinan di PTSPPusat;
03
REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA
Dasar Hukum Perizinan Bidang SDA
Bumi, air, dan kekayaaan alam yg terkandung di dalamnya dikuasai oleh negara dan dipergunakan untuk
sebesar- besar kemakmuran rakyat.
UNDANG – UNDANG DASAR 1945, Pasal 33 Ayat 3 :
Pasal 5 :
1.Pengusahaan Sumber Daya Air diselenggarakan berdasarkan rencana penyediaan Air dan/atau zona
pemanfaatan ruang pada Sumber Air untuk Pengusahaan Sumber Daya Air yang terdapat dalam
rencana Pengelolaan Sumber Daya Air;
2.Pengusahaan Sumber Daya Air dapat dilakukan oleh perseorangan atau badan usaha berdasarkan
Izin Pengusahaan Sumber Daya Air atau Izin Pengusahaan Air Tanah dari Pemerintah Pusat atau
Pemerintah Daerah sesuai dengan kewenangannya;
3.Pemberian izin dilakukan secara ketat dengan urutan prioritas
PP 121/2015 ttg Pengusahaan Sumber Daya Air
Pemberian izin dilakukan secara ketat Menghambat Investasi
Pemberian izin dilakukan secara ketat Mengendalikan pemanfaatan SDA
berdasarkan Prinsip – Prinsip
Penggunaan dan Pengusahaan SDA
Penghematan
Penggunaan
03
REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA
Prinsip Penggunaan dan Pengusahaan Sumber Daya Air
Ketertiban dan
Keadilan
Ketepatan
Penggunaan
Keberlanjutan
Penggunaan
 penggunaan yang
sesuai dengan
kebutuhan minimal
 pengawetan kelebihan
air;
 pencegahan
pengambilan air yang
tidak sesuai dengan hak
guna air;
 penetapan kuota air
untuk pengguna air
dalam jumlah besar;
dan
 peningkatan efisiensi
operasional
• penyusunan zona
pemanfaatan SDA
• penyusunan neraca air
secara berkala;
• prioritas penggunaan
air dan pengawasan
alokasi air;
• akses bagi pengguna air
& masyarakat (sumber
air sebagai ruang
publik);
• pencegahan duplikasi
perizinan;
• syarat rekomendasi
teknis perizinan
(konsisten);
• peninjauan kembali atas
izin yang tidak
dilaksanakan
• pemberian rekomendasi
teknis sesuai zona
pemanfaatan SDA;
• pengawasan pelaksanaan
penggunaan yang sesuai
dengan ketentuan
• pemberian air sesuai
alokasi;
• pemberian air irigasi yang
sesuai (pola tanam,
kesepakatan dalam
kelompok pengguna air
dan/atau kelembagaan
P3A, tepat waktu, tepat
jumlah, dan tepat guna);
dan
• pemantauan dan evaluasi
penggunaan sesuai
kualitas (kelas golongan
peruntukan air)
• terjaganya kualitas
lingkungan SDA (lestari);
• pencegahan
pencemaran air;
• pencegahan kerusakan
sumber air dan
prasarananya;
• pemeliharaan sumber
air dan prasarananya
• terjaganya kualitas
sumber daya air pada
baku mutu air dan
lingkungan sumber daya
air.
03
REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA
Prosedur Penyusunan Rekomendasi Teknis Bidang SDA di BBWS C3
Evaluasi
Kelengkapan
(1 HK)
• Evaluasi
kelengkapan
persyaratan
pengajuan
permohonan
rekomendasi
teknis oleh
Sekretariat Tim
Rekomtek Balai
Verifikasi
data teknis
(4 HK)
• Melakukan
verifikasi data
teknis
berdasarkan:
• pola dan
rencana
pengelolaan
SDA,
• neraca air dan
alokasi air,
• daya dukung
dan daya
tampung
sumber air,
• kondisi
prasarana
SDA yang
telah ada,
• kondisi
lingkungan di
sekitar sumber
air, dan
• dokumen
teknis lain
yang dimiliki
pengelola
SDA
Penjelasan
dari
pemohon
(2 HK)
• Dalam hal
penjelasan
diterima, Tim
Rekomtek
membuat
risalah rapat
yang ditdtgn
Ketua Tim
Rekomtek dan
Pemohon.
• Dalam hal
penjelasan
ditolak, Tim
Rekomtek
membuat:
Risalah rapat
Surat
permintaan
kelengkapan/p
erbaikan
berdasarkan
risalah rapat
yang ditdtgn
Ketua Tim
Rekomtek
Penyusun
an
Rekomtek
(14 HK)
• Menyusuun
rekomtek
berdasarkan
analisis data
teknis,
risalah rapat
penjelasan
pemohon
dan berita
acara
tinjauan
lapangan
(jika ada)
Penetapan
Rekomtek
oleh Ka.
Balai (2
HK)
• Setelah
rekomend
asi teknis
ditetapka
n oleh
Ka. Balai,
Sekretari
at tim
rekomtek
menyamp
aikan
rekomtek
kepada
pemohon
NO. KEGIATAN PEMOHON
SEKRETARIAT REKOMTEK
BBWS C3
WAKTU OUPUT
1.
Pemohon membuat Surat
Permohonan Rekomendasi Teknis
ditujukan kepada Kepala Balai Besar
Wilayah Sungai Cidanau – Ciujung –
Cidurian melalui Sekretariat
Rekomtek BBWS C3
Surat
Rekomendasi,
Dokumen
Persyaratan
2.
Sekretariat Rekomtek BBWS C3
melakukan pengecekan kelengkapan
persyaratan pengajuan permohonan
rekomendasi teknis yang berisi data
administrasi dan data teknis
berdasarkan Checklist Permohonan
Rekomendasi Teknis
1 Hari Kerja
Checklist, Kartu
Kendali
3.
Tim Teknis Rekomtek BBWS C3
melaksanakan Rapat Verifikasi Data
Teknis dilakukan dengan cara
melakukan analisa terhadap data
teknis yang diajukan pemohon
4 Hari Kerja
Berita Acara
Verifikasi
4.
Pemohon memberikan penjelasan
kepada Tim Teknis Rekomtek BBWS
C3 melalui expose (pemaparan).
2 Hari Kerja
Berita Acara
Expose
5.
Tim Rekomtek BBWS C3 bersama
dengan pemohon dapat melakukan
peninjauan lapangan jika dalam hal
hasil risalah rapat memerlukan
kejelasan kondisi lapangan.
Berita Acara
Tinjauan
Lapangan
6.
Rapat Penyusunan Draft Rekomendasi
Teknis oleh Tim Teknis Rekomtek
BBWS C3
7.
Finalisasi Rekomendasi Teknis yang
ditandatangani oleh Kepala BBWS C3
8.
Penyampaian Rekomendasi Teknis
kepada Pemohon
2 Hari Kerja
23 Hari Kerja
TIM TEKNIS BBWS C3
14 Hari Kerja Berita Acara
Penyusunan
Rekomendasi
Teknis dan
REKOMENDASI
TEKNIS
TOTAL WAKTU PROSES PERMOHONAN REKOMTEK BBWS C3
PENGECEKAN
KELENGKAPAN DOKUMEN
PERSYARATAN
DOKUMEN
LENGKAP
DOKUMEN TIDAK
LENGKAP
DOKUMEN TIDAK
LOLOS VERIFIKASI
DOKUMEN LOLOS
VERIFIKASI
EXPOSE
PEMOHON
TINJAUAN
LAPANGAN
DRAFT
REKOMENDASI
TEKNIS
PENJELASAN
DITERIMA
PENJELASAN
TIDAK
DITERIMA
VERIVIKASI DOKUMEN
PERSYARATAN
FINAL REKOMENDASI
TEKNIS
SURAT PERMOHONAN DISERTAI
DOKUMEN PERSYARATAN
MEMENUHI PERSYARATAN
TEKNIS / TIDAK
REKOMENDASI TEKNIS
REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA
Proses Permohonan Rekomendasi Teknis di BBWS Cidanau – Ciujung – Cidurian3
1. Penyampaian Surat Permohonan Rekomtek Bidang SDA :
a. Permohonan Rekomendasi Teknis untuk kegiatan pengusahaan sumber
daya air dan penggunaan sumber daya air dapat diajukan oleh :
• Orang perseorangan yang memiliki identitas hukum;
• Direktur Utama atau pimpinan badan usaha;
• Penerima kuasa dari direktur utama atau pimpinan badan usaha yang
nama penerima kuasanya tercantum dalam akte pendirian atau
perubahannya yang dibuktikan dengan surat kuasa;
• Kepala cabang badan usaha yang diangkat oleh kantor pusat yang
dibuktikan dengan dokumen autentik;
• Pejabat yang menurut perjanjian kerjasama berhak mewakili badan usaha
yang bekerja sama; atau
• Pejabat yang ditugaskan oleh instansi pemerintah.
b. Surat Permohonan Rekomendasi Teknis ditujukan kepada Kepala Balai
Besar Wilayah Sungai Cidanau – Ciujung – Cidurian melalui Sekretariat
Rekomtek BBWS C3 dengan format yang sesuai dengan Surat Edaran
Direktur Jenderal Sumber Daya Air Nomor : 12 A/SE/D/2016 tentang
Prosedur Penyusunan Rekomendasi Teknis Perizinan Pengusahaan Sumber
Daya Air dan Penggunaan Sumber Daya Air Di Direktorat Jenderal Sumber
Daya Air.
3 REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA
Proses Permohonan Rekomendasi Teknis di BBWS Cidanau – Ciujung – Cidurian
2. Pengecekan Dokumen Persyaratan :
a. Sekretariat Rekomtek BBWS C3 melakukan pengecekan kelengkapan
persyaratan pengajuan permohonan rekomendasi teknis yang berisi
data administrasi dan data teknis berdasarkan Checklist Permohonan
Rekomendasi Teknis.
b. Dalam hal persyaratan dinyatakan lengkap, dalam jangka waktu 1
(satu) hari kerja Sekretariat Rekomtek BBWS C3 meneruskan proses
permohonan rekomendasi teknis untuk dibahas oleh Tim Teknis
Rekomtek BBWS C3, dengan disertakan Checklist Permohonan
Rekomendasi Teknis sebagai tanda terima.
c. Dalam hal persyaratan dinyatakan tidak lengkap, Sekretariat
Rekomtek BBWS C3 langsung mengembalikan permohonan
pengajuan Rekomendasi Teknis kepada pemohon untuk dilengkapi.
3 REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA
Proses Permohonan Rekomendasi Teknis di BBWS Cidanau – Ciujung – Cidurian
3. Verifikasi Administrasi dan Teknis :
a. Setelah dokumen persyaratan dinyatakan lengkap, maka dalam
jangka waktu 4 (empat) hari kerja Tim Teknis Rekomtek BBWS C3
melaksanakan Rapat Verifikasi Data Administrasi dan Teknis
dilakukan dengan cara melakukan analisa terhadap data teknis
yang diajukan pemohon dengan :
• Pola dan Rencana Pengelolaan Sumber Daya Air;
• Neraca Air dengan memperhitungkan kesediaan air dan
pemanfaat sumber daya air yang telah ada;
• Daya tampung dan daya dukung sumber air;
• Data kondisi lingkungan sekitar dan sumber air;
• Data prasarana sumber daya air yang telah ada; dan
• Dokumen teknis lain terkait yang dimiliki oleh pengelola sumber
daya air.
b. Hasil rapat verifikasi data administrasi dan teknis tersebut
dituangkan dalam Berita Acara Verifikasi Data Administrasi
Teknis yang ditandatangani oleh Tim Rekomtek BBWS C3.
3 REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA
Proses Permohonan Rekomendasi Teknis di BBWS Cidanau – Ciujung – Cidurian
4. Ekspose Pemohon :
5. Tinjauan Lapangan :
a. Setelah dilakukan verifikasi data teknis oleh Tim Teknis Rekomtek BBWS
C3, dalam jangka waktu 2 (dua) hari kerja Pemohon diminta untuk
memberikan penjelasan kepada Tim Teknis Rekomtek BBWS C3 melalui
expose (pemaparan).
b. Dalam hal penjelasan dari pemohon diterima, dalam jangka waktu 1 (satu)
hari kerja Tim Rekomtek BBWS C3 membuat Risalah Rapat Expose
Pemohon yang ditandatangani oleh Ketua Tim Rekomtek BBWS C3 dan
Pemohon.
c. Dalam hal penjelasan dari pemohon ditolak, Tim Rekomtek BBWS C3
langsung membuat surat penolakan yang ditandatangani oleh Ketua Tim
Rekomtek BBWS C3 kepada pemohon dan pemohon tidak dapat
mengajukan permohonan rekomendasi teknis kembali dengan data yang
sama.
a. Peninjauan lapangan dilakukan jika dalam hal hasil risalah rapat
memerlukan kejelasan kondisi lapangan, Tim Rekomtek BBWS C3 bersama
dengan pemohon dapat melakukan peninjauan lapangan.
b. Berdasarkan hasil peninjauan lapangan, Tim Rekomtek BBWS C3 membuat
Berita Acara Peninjauan Lapangan guna penyusunan Rekomendasi
Teknis.
3 REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA
Proses Permohonan Rekomendasi Teknis di BBWS Cidanau – Ciujung – Cidurian
03
REKOMTEK BIDANG SDA DI BBWS CIDANAU-CIUJUNG-CIDURIAN
Prosedur Penyusunan Rekomendasi Teknis Bidang SDA di BBWS C3
• Desain bangunan tidak menghambat/mengganggu aliran air
pada sumber air
• Kedudukan bangunan tidak mengganggu operasi dan
pemeliharaan sumber air
• Letak dan desain bangunan disesuaikan dengan rencana
normalisasi sungai
• Pelaksanaan konstruksi tidak mengganggu
kestabilan/merusak bangunan umum/prasarana sda yang
sudah ada
• Aksesibilitas bangunan mudah untuk dimonitor termasuk
pengambilan airnya
• Dipastikan tidak ada bangunan lain selain prasarana sda yang
boleh ada di sempadan sumber air
Verifikasi data teknis melalui ekspose dan tinjauan lapangan dilakukan dengan
memperhatikan aspek – aspek :
ASPEK KETERSEDIAAN AIR DAN ALOKASI AIR
• Alokasi air diberikan berdasarkan analisis neraca air,
pemeliharaan lingkungan (ecoflow) dan prioritas alokasi air
sesuai peraturan perundang-undangan
ASPEK KONSTRUKSI BANGUNAN PENGAMBILAN
AIR/INTAKE
SESUAI DENGAN PRINSIP
PENGGUNAAN DAN
PENGUSAHAAN SDA
•Penghematan
Penggunaan
•Ketertiban dan
Keadilan
•Ketepatan
Penggunaan
•Keberlanjutan
Penggunaan
Dalam jangka waktu 14 (empat belas) hari kerja, Tim Rekomtek BBWS
C3 melaksanakan Rapat Penyusunan Draft Rekomendasi Teknis
berdasarkan :
a. Berita Acara Verifikasi Data Teknis dan Risalah Rapat Penjelasan
Pemohon dalam hal penjelasan yang diberikan oleh Pemohon
dianggap cukup;
b. Berita Acara Verifikasi Data Teknis dan Berita Acara Peninjauan
Lapangan dalam hal telah dilakukan verifikasi data teknis dan
peninjauan lapangan; atau
c. Berita Acara Verifikasi Data Teknis, Risalah Rapat Penjelasan
Pemohon dan Berita Acara Peninjauan Lapangan dalam hal telah
dilakukan peninjauan lapangan karena dianggap penjelasan yang
diberikan oleh Pemohon tidak cukup.
6. Penyusunan Draft Rekomendasi Teknis :
3 REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA
Proses Permohonan Rekomendasi Teknis di BBWS Cidanau – Ciujung – Cidurian
7. Finalisasi dan Penetapan Rekomendasi Teknis :
8. Penyampaian Rekomendasi Teknis :
Draft Rekomendasi Teknis kemudian difinalkan untuk ditetapkan menjadi
Rekomendasi Teknis oleh Kepala Balai Besar Wilayah Sungai Cidanau – Ciujung
– Cidurian.
a. Sekretariat Rekomtek BBWS C3 menyampaikan langsung Rekomendasi
Teknis yang sudah ditetapkan oleh Kepala BBWS C3 kepada Pemohon
melalui nomer telepon Pemohon, alamat email pemohon, dan media
komunikasi lainnya, paling lambat 2 (dua) hari setelah ditetapkan.
b. Dalam hal isi rekomendasi teknis menyatakan pemohon memenuhi
persyaratan teknis, dalam jangka waktu paling lambat 60 (enam puluh) hari
kalender sejak diterbitkannya rekomendasi teknis, pemohon harus
mengajukan permohonan izin pengusahaan sumber daya air atau izin
penggunaan sumber daya air kepada Menteri Pekerjaan Umum dan
Perumahan Rakyat c.q Direktur Jenderal Sumber Daya Air.
c. Dalam hal permohonan izin pengusahaan sumber daya air atau izin
penggunaan sumber daya air sampai dengan jangka waktu 60 (enam puluh)
hari kelender sejak diterbitkannya rekomendasi teknis belum diajukan, maka
rekomendasi teknis dianggap tidak berlaku.
3 REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA
Proses Permohonan Rekomendasi Teknis di BBWS Cidanau – Ciujung – Cidurian
3 Persyaratan Permohonan Rekomtek SDA
REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA
A. Pengusahaan SDA - Baru
NO. KETERANGAN
1. Surat Permohonan Jika tidak diusulkan oleh Dirut atau Pimpinan Badan Usaha, maka harus
dilengkapi :
a. Surat Kuasa,
b. Bukti Pengangkatan sebagai Kepala Cabang, atau
c . Bukti yang berhak mew akili badan usaha sesuai perjanjian kerjasama
2.
3. Gambar Desain Konstruksi Bangunan
a. Detail Gambar Konstruksi
b. Perhitungan Struktur (bila diperlukan) *
c . Perhitungan Geologi Teknik (bila diperlukan) * *) Diperlukan apabila untuk permohonan rekomtek :
d. Perhitungan Hidrologi/ Hidrolika (bila diperlukan) * a. Konstruksi/ Bangunan M elintang Sungai
e. Laporan Uji M odel Fisik (bila diperlukan) * b. Konstruksi/ Bangunan Tanggul dan Dermaga
4. Spesifikasi Teknis Bangunan Konstruksi
dan/ atau Alat Pendukung Lainnya
5. M etode Pelaksanaan Pekerjaan Khusus untuk kegiatan Konstruksi
6. Proposal Teknik/ Penjelasan Pengusahaan Air
7. Penjelasan renc ana kegiatan O&P yang akan dilakukan
8.
9. Fotokopy Akta Perusahaan dan Perubahannya
10. Izin Lingkungan AM DAL, UKL-UPL, atau SPPL
11. Hasil / Berita ac ara Konsultasi Publik (PKM )
Apakah terdapat keberatan dari masyarakat di lingkungan renc ana
pengusahaan? (Disertai absensi yang ditandatangani oleh peserta)
Renc ana Operasional dan Pemeliharaan pada
Sumber Air
Bukti Kepemilikan atau Pengusahaan Lahan
(Sertifikat Tanah)
M enjelaskan situasi lokasi intake (titik pengambilan), dilengkapi koordinat
dengan format DM S(Degree, M inute, Sec ond)
Gambar desain harus dilengkapi dengan tanda tangan pengesahan dari
pembuat gambar dan perusahaan
M enjelaskan spesifikasi alat teknis atau bahan yang digunakan pada
bangunan (M isal : Jenis Pompa, ukuran pipa, bahan pondasi, dll)
Gambar Lokasi/ Peta Situasi Berskala (titik koordinat)
PERSYARATAN
3 Persyaratan Permohonan Rekomtek SDA
REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA
B. Pengusahaan SDA - Perpanjangan
NO. KETERANGAN
1. Surat Permohonan Jika tidak diusulkan oleh Dirut atau Pimpinan Badan Usaha, maka harus
dilengkapi :
a. Surat Kuasa,
b. Bukti Pengangkatan sebagai Kepala Cabang, atau
c . Bukti yang berhak mew akili badan usaha sesuai perjanjian kerjasama
2.
3. Gambar Desain Konstruksi Bangunan
a. Detail Gambar Konstruksi
b. Perhitungan Struktur (bila diperlukan) *
c . Perhitungan Geologi Teknik (bila diperlukan) * *) Diperlukan apabila untuk permohonan rekomtek :
d. Perhitungan Hidrologi/ Hidrolika (bila diperlukan) * a. Konstruksi/ Bangunan M elintang Sungai
e. Laporan Uji M odel Fisik (bila diperlukan) * b. Konstruksi/ Bangunan Tanggul dan Dermaga
4. Spesifikasi Teknis Bangunan Konstruksi
dan/ atau Alat Pendukung Lainnya
5. Proposal Teknik/ Penjelasan Pengusahaan Air
6. Operasional dan Pemeliharaan pada Sumber Air Penjelasan kegiatan O&P yang telah dilakukan
7. Data dan Rekapitulasi v olume pengambilan air 1 (satu) tahun terakhir
8. Bukti setor / pembayaran pajak air permukaan 1 (satu) tahun terakhir
9. Bukti setor BPJSDA air permukaan 1 (satu) tahun terakhir
10. Izin SIPPA Lama
Pengajuan perpanjangan dilakukan paling lambat 3 (tiga) bulan sebelum
masa berlaku SIPPA dari instansi yang sama habis, lebih dari itu maka
proses permohonan masuk kategori baru
11. Izin Lingkungan Berupa Laporan Pemantauan dan Pengelolaan Lingkungan
12. Hasil / Berita ac ara Konsultasi Publik (PKM )
Apakah terdapat keberatan dari masyarakat di lingkungan renc ana
pengusahaan? (Disertai absensi yang ditandatangani oleh peserta)
PERSYARATAN
Gambar Lokasi/ Peta Situasi Berskala (titik koordinat) M enjelaskan situasi lokasi intake (titik pengambilan), dilengkapi koordinat
dengan format DM S(Degree, M inute, Sec ond)
Gambar desain harus dilengkapi dengan tanda tangan pengesahan dari
pembuat gambar dan perusahaan
M enjelaskan spesifikasi alat teknis atau bahan yang digunakan pada
bangunan (M isal : Jenis Pompa, ukuran pipa, bahan pondasi, dll)
C. Penggunaan SDA - Baru
NO. KETERANGAN
1. Surat Permohonan
2.
3. Gambar Desain Konstruksi Bangunan
a. Detail Gambar Konstruksi
b. Perhitungan Struktur (bila diperlukan) *
c . Perhitungan Geologi Teknik (bila diperlukan) * *) Diperlukan apabila untuk permohonan rekomtek :
d. Perhitungan Hidrologi/ Hidrolika (bila diperlukan) * a. Konstruksi/ Bangunan M elintang Sungai
e. Laporan Uji M odel Fisik (bila diperlukan) * b. Konstruksi/ Bangunan Tanggul dan Dermaga
4. Spesifikasi Teknis Bangunan Konstruksi
dan/ atau Alat Pendukung Lainnya
5. Proposal Teknik/ Penjelasan Pengusahaan Air
6. Penjelasan renc ana kegiatan O&P yang akan dilakukan
7.
8. Izin Lingkungan AM DAL, UKL-UPL, atau SPPL
9. Identitas Pemohon a. Foto Kopi KTP/ Kartu Keluarga
b. Foto Kopi Kartu Tanda Ketua Kelompok/ Surat Bukti Pendirian
keterangan keberadaan kelompok dari Kepala Desa / Lurah
10. Hasil / Berita ac ara Konsultasi Publik (PKM )
Apakah terdapat keberatan dari masyarakat di lingkungan renc ana
pengusahaan? (Disertai absensi yang ditandatangani oleh peserta)
Renc ana Operasional dan Pemeliharaan pada
Sumber Air
Bukti Kepemilikan atau Pengusahaan Lahan
(Sertifikat Tanah)
PERSYARATAN
Gambar Lokasi/ Peta Situasi Berskala (titik koordinat) M enjelaskan situasi lokasi intake (titik pengambilan), dilengkapi koordinat
dengan format DM S(Degree, M inute, Sec ond)
Gambar desain harus dilengkapi dengan tanda tangan pengesahan dari
pembuat gambar dan perusahaan
M enjelaskan spesifikasi alat teknis atau bahan yang digunakan pada
bangunan (M isal : Jenis Pompa, ukuran pipa, bahan pondasi, dll)
3 Persyaratan Permohonan Rekomtek SDA
REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA
3 Persyaratan Permohonan Rekomtek SDA
REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA
D. Penggunaan SDA - Perpanjangan
NO. KETERANGAN
1. Surat Permohonan
2.
3. Gambar Desain Konstruksi Bangunan
a. Detail Gambar Konstruksi
b. Perhitungan Struktur (bila diperlukan) *
c . Perhitungan Geologi Teknik (bila diperlukan) * *) Diperlukan apabila untuk permohonan rekomtek :
d. Perhitungan Hidrologi/ Hidrolika (bila diperlukan) * a. Konstruksi/ Bangunan M elintang Sungai
e. Laporan Uji M odel Fisik (bila diperlukan) * b. Konstruksi/ Bangunan Tanggul dan Dermaga
4. Spesifikasi Teknis Bangunan Konstruksi
dan/ atau Alat Pendukung Lainnya
5. Proposal Teknik/ Penjelasan Pengusahaan Air
6. Operasional dan Pemeliharaan pada Sumber Air Penjelasan kegiatan O&P yang telah dilakukan
7. Data dan Rekapitulasi v olume pengambilan air 1 (satu) tahun terakhir
8. Bukti setor / pembayaran pajak air permukaan 1 (satu) tahun terakhir
9. Bukti setor BPJSDA air permukaan 1 (satu) tahun terakhir
10. Izin SIPPA Lama
Pengajuan perpanjangan dilakukan paling lambat 3 (tiga) bulan sebelum
masa berlaku SIPPA dari instansi yang sama habis, lebih dari itu maka
proses permohonan masuk kategori baru
11. Izin Lingkungan Berupa Laporan Pemantauan dan Pengelolaan Lingkungan
PERSYARATAN
Gambar Lokasi/ Peta Situasi Berskala (titik koordinat) M enjelaskan situasi lokasi intake (titik pengambilan), dilengkapi koordinat
dengan format DM S(Degree, M inute, Sec ond)
Gambar desain harus dilengkapi dengan tanda tangan pengesahan dari
pembuat gambar dan perusahaan
M enjelaskan spesifikasi alat teknis atau bahan yang digunakan pada
bangunan (M isal : Jenis Pompa, ukuran pipa, bahan pondasi, dll)
Tugas Tim Rekomtek Bidang SDA BBWS C3
TIM REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA BBWS
C34
Tim Rekomendasi Teknis BBWS Cidanau – Ciujung – Cidurian terdiri dari Tim Sekretariat dan
Tim Teknis yang ditetapkan berdasarkan Surat Keputusan Kepala BBWS C3
Tim Sekretariat Rekomdasi Teknis BBWS
C3
Tugas :
• Pengecekan kelengkapan persyaratan
permohonan, yaitu :
Kesesuaian dan kelengkapan
data/informasi yang disampaikan oleh
Pemohon, antara lain : nama, pekerjaan,
dan alamat; maksud dan tujuan; rencana
lokasi penggunaan/pengambilan air;
jumlah air yang diperlukan dan lain-lain;
• Membuat isian daftar kelengkapan
persyaratan.
Tim Teknis Rekomendasi Teknis BBWS C3
Tugas :
• Melaksanakan evaluasi (kelengkapan dan
keabsahan) dokumen usulan dari pemohon.
• Menyelenggarakan expose untuk
pembahasan usulan pemohon.
• Melaksanakan pemeriksaan tinjauan
langsung.
• Menyusun Berita Acara pada setiap tahap.
• Menyusun Rekomendasi Teknis.
• Melaksanakan pengawasan atau pemantauan
atas pelaksanaan kegiatan dari pelaksanaan
kegiatan dari pelaksanaan izin yang telah
dikeluarkan.
A B
Tim Rekomtek Bidang SDA BBWS C3
TIM REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA BBWS
C34
FASILITAS PELAYANAN PERMOHONAN REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA DI
BBWS C3
a. PERSONIL
b. RUANG PELAYANAN
Tim Rekomtek Bidang SDA BBWS C3
terdiri dari Tim Sekretariat dan Tim
Teknis, yang selalu siap sedia
memberikan pelayanan maksimal dalam
memfasilitasi permohonan Rekomtek
Bidang SDA
• Ruang pelayanan Rekomtek Bidang
SDA BBWS C3 berada di Kantor
BBWS C3
• Jam operasional
Senin : 08.00 – 16.30
Jumat : 08.00 – 17.00
Tim Rekomtek Bidang SDA BBWS C3
TIM REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA BBWS
C34
FASILITAS PELAYANAN PERMOHONAN REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA DI
BBWS C3
c. STANDAR PELAYANAN
d. PENGENDALIAN DAN PENGAWASAN
Buku panduan, foster – foster terkait
informasi rekomtek dan perizinan,
leaflet.
Untuk memberantas praktek Pungli,
pelaksanaan pelayanan permohonan
Rekomtek di BBWS C3 berada di bawah
pengawasan Satgas Saber Pungli
Kementerian Pekerjaan Umum dan
Perumahan Rakyat.
Komitmen Tim Rekomtek Bidang SDA BBWS C3
TIM REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA BBWS
C34
Fokus dalam memberikan pelayanan
permohonan Rekomendasi Teknis sesuai
dengan prosedur, secara adil dan tidak
memihak kepada siapapun
Tidak memberikan bantuan teknis dalam
hal pemenuhan kelengkapan persyaratan
permohonan (Seperti : Pembuatan
gambar teknis, Penyusunan Proposal
Teknis, dll.)
Tidak menerima ucapan terima kasih
dalam bentuk pemberian : Uang,
bingkisan, cinderamata, dll.
1
2
3
Mendukung program pemerintah dalam
pemberantasan Pungutan Liar (PUNGLI)
4
CAPAIAN PELAYANAN REKOMTEK BIDANG SDA5
TAHUN
PROSES REKOMTEK
BERKAS MASUK DALAM PROSES
REKOMTEK
TERBIT
KETERANGAN
2017 5 0 4
1 Permohonan tidak
lolos verifikasi
2018 (Bulan
Juli)
7 3 3
1 Permohonan tidak
lolos verifikasi
Data Pelayanan Rekomendasi Teknis Bidang SDA yang terbit di WS 3 Ci Selama Tahun
2017 – 2018 (per Bulan Juli) :
Kesimpulan
PENUTUP
6
REKOMENDASI TEKNIS wajib bagi seluruh pengguna air permukaan
sebagai syarat permohonan perizinan pengusahaan dan penggunaan
sumber daya air (SIPPA)
Proses permohonan Rekomtek itu mudah dan cepat, apabila
semua pihak dapat mengikuti prosedur sesuai dengan aturan yang
berlaku
1
2
3 Bagi perusahaan yang berada di Wilayah Sungai Cidanau – Ciujung –
Cidurian dan masih berizin dari Dinas Kabupaten/Propinsi, agar segera
memproses Rekomendasi Teknis melalui BBWS C3
4
5
BBWS Cidanau – Ciujung – Cidurian mendukung program pemerintah dalam memberantas
Pungutan Liar (Pungli) dengan memberikan pelayanan permohonan Rekomtek Bidang SDA
secara profesional dan TANPA BIAYA, demi meningkatkan kualitas pelayanan publik yang
lebih baik
Pemberian izin diberikan secara ketat bukan untuk menghambat investasi tetapi demi menjaga
kondisi alami sumber daya air, penggunaan secara hemat dan bijak,
mencegah/mengendalikan dampak negatif kegiatan terhadap sumber daya air (kerusakan
sumber air/sarana prasarana, pencemaran, dll) untuk mewujudkan kemanfaatan sumber daya
air yang berkelanjutan.
SEKRETARIAT REKOMTEK BIDANG SDA
BBWS CIDANAU – CIUJUNG – CIDURIAN
(0254) 201948
rekomteknis.bbwsc3@gmail.com
Jl. Uztad Uzhair Yahya No. 1 Benggala, Kota Serang - BANTEN
Jam Pelayanan :
Senin – Kamis : 09.00 – 16.30 ( Istirahat : 12.00 – 13.00 )
Jumat : 09.00 – 17.00 ( Istirahat : 11.30 – 13.30 )
Kontak Kami
PENUTUP
6
Kementerian Pekerjaan Umum Dan Perumahan Rakyat
Direktorat Jenderal Sumber Daya Air
BBWS Cidanau – Ciujung – Cidurian

More Related Content

What's hot

Kriteria Perencanaan-KP 01-Jaringan Irigasi- Tahun 2013
Kriteria Perencanaan-KP 01-Jaringan Irigasi- Tahun 2013Kriteria Perencanaan-KP 01-Jaringan Irigasi- Tahun 2013
Kriteria Perencanaan-KP 01-Jaringan Irigasi- Tahun 2013Irene Baria
 
Pola Penanganan Drainase Perkotaan
Pola Penanganan Drainase PerkotaanPola Penanganan Drainase Perkotaan
Pola Penanganan Drainase Perkotaaninfosanitasi
 
Stasiun Peralihan Antara (SPA) Sampah
Stasiun Peralihan Antara (SPA) SampahStasiun Peralihan Antara (SPA) Sampah
Stasiun Peralihan Antara (SPA) SampahJoy Irman
 
Permen PU No 12 Tahun 2014 tentang Drainase Perkotaan - Lamp1
Permen PU No 12 Tahun 2014 tentang Drainase Perkotaan - Lamp1Permen PU No 12 Tahun 2014 tentang Drainase Perkotaan - Lamp1
Permen PU No 12 Tahun 2014 tentang Drainase Perkotaan - Lamp1infosanitasi
 
Permen PU No 12 Tahun 2014 tentang Drainase Perkotaan - Lampiran 3
Permen PU No 12 Tahun 2014 tentang Drainase Perkotaan - Lampiran 3Permen PU No 12 Tahun 2014 tentang Drainase Perkotaan - Lampiran 3
Permen PU No 12 Tahun 2014 tentang Drainase Perkotaan - Lampiran 3infosanitasi
 
Persyaratan Teknis Penyediaan TPS dan TPS-3R
Persyaratan Teknis Penyediaan TPS dan TPS-3RPersyaratan Teknis Penyediaan TPS dan TPS-3R
Persyaratan Teknis Penyediaan TPS dan TPS-3RJoy Irman
 
Tata Cara Perencanaan Umum Drainase Perkotaan
Tata Cara Perencanaan Umum Drainase PerkotaanTata Cara Perencanaan Umum Drainase Perkotaan
Tata Cara Perencanaan Umum Drainase PerkotaanJoy Irman
 
Perencanaan irigasi-dan-bangunan-air
Perencanaan irigasi-dan-bangunan-airPerencanaan irigasi-dan-bangunan-air
Perencanaan irigasi-dan-bangunan-airIren Doke
 
Perencanaan sanitasi sistem setempat
Perencanaan sanitasi sistem setempatPerencanaan sanitasi sistem setempat
Perencanaan sanitasi sistem setempatinfosanitasi
 
Petunjuk Pelaksanaan Dana Alokasi Khusus (DAK) Sanitasi
Petunjuk Pelaksanaan Dana Alokasi Khusus (DAK) SanitasiPetunjuk Pelaksanaan Dana Alokasi Khusus (DAK) Sanitasi
Petunjuk Pelaksanaan Dana Alokasi Khusus (DAK) SanitasiJoy Irman
 
Buku Panduan Pengembangan Air Minum
Buku Panduan Pengembangan Air MinumBuku Panduan Pengembangan Air Minum
Buku Panduan Pengembangan Air MinumJoy Irman
 
Peraturan Menteri PU No. 63/PRT/1993 tentang Garis Sempadan Sungai, Daerah Ma...
Peraturan Menteri PU No. 63/PRT/1993 tentang Garis Sempadan Sungai, Daerah Ma...Peraturan Menteri PU No. 63/PRT/1993 tentang Garis Sempadan Sungai, Daerah Ma...
Peraturan Menteri PU No. 63/PRT/1993 tentang Garis Sempadan Sungai, Daerah Ma...infosanitasi
 
PerMen Pekerjaan Umum No. 14 Tahun 2010 Standar Pelayanan Minimal bidang PU d...
PerMen Pekerjaan Umum No. 14 Tahun 2010 Standar Pelayanan Minimal bidang PU d...PerMen Pekerjaan Umum No. 14 Tahun 2010 Standar Pelayanan Minimal bidang PU d...
PerMen Pekerjaan Umum No. 14 Tahun 2010 Standar Pelayanan Minimal bidang PU d...Joy Irman
 
Permen PUPR 26 2014 tentang Prosedur Operasional Standar Pengelolaan Sistem A...
Permen PUPR 26 2014 tentang Prosedur Operasional Standar Pengelolaan Sistem A...Permen PUPR 26 2014 tentang Prosedur Operasional Standar Pengelolaan Sistem A...
Permen PUPR 26 2014 tentang Prosedur Operasional Standar Pengelolaan Sistem A...infosanitasi
 
Sistem Drainase Kota
Sistem Drainase KotaSistem Drainase Kota
Sistem Drainase KotaJoy Irman
 
Kuliah umum pengantar pengelolaan Sumber Daya Air
Kuliah umum pengantar pengelolaan Sumber Daya AirKuliah umum pengantar pengelolaan Sumber Daya Air
Kuliah umum pengantar pengelolaan Sumber Daya AirWidiana Safaat
 
Perizinan Pengusahaan dan Penggunaan Sumber Daya Air
Perizinan Pengusahaan dan Penggunaan Sumber Daya AirPerizinan Pengusahaan dan Penggunaan Sumber Daya Air
Perizinan Pengusahaan dan Penggunaan Sumber Daya Airushfia
 
Kebutuhan air baku
Kebutuhan air bakuKebutuhan air baku
Kebutuhan air bakuudhiye
 
Pedoman Penyusunan Studi Kelayakan Pengembangan Sistem Penyediaan Air Minum
Pedoman Penyusunan Studi Kelayakan Pengembangan Sistem Penyediaan Air MinumPedoman Penyusunan Studi Kelayakan Pengembangan Sistem Penyediaan Air Minum
Pedoman Penyusunan Studi Kelayakan Pengembangan Sistem Penyediaan Air Minuminfosanitasi
 

What's hot (20)

Kriteria Perencanaan-KP 01-Jaringan Irigasi- Tahun 2013
Kriteria Perencanaan-KP 01-Jaringan Irigasi- Tahun 2013Kriteria Perencanaan-KP 01-Jaringan Irigasi- Tahun 2013
Kriteria Perencanaan-KP 01-Jaringan Irigasi- Tahun 2013
 
Pola Penanganan Drainase Perkotaan
Pola Penanganan Drainase PerkotaanPola Penanganan Drainase Perkotaan
Pola Penanganan Drainase Perkotaan
 
Stasiun Peralihan Antara (SPA) Sampah
Stasiun Peralihan Antara (SPA) SampahStasiun Peralihan Antara (SPA) Sampah
Stasiun Peralihan Antara (SPA) Sampah
 
Permen PU No 12 Tahun 2014 tentang Drainase Perkotaan - Lamp1
Permen PU No 12 Tahun 2014 tentang Drainase Perkotaan - Lamp1Permen PU No 12 Tahun 2014 tentang Drainase Perkotaan - Lamp1
Permen PU No 12 Tahun 2014 tentang Drainase Perkotaan - Lamp1
 
Permen PU No 12 Tahun 2014 tentang Drainase Perkotaan - Lampiran 3
Permen PU No 12 Tahun 2014 tentang Drainase Perkotaan - Lampiran 3Permen PU No 12 Tahun 2014 tentang Drainase Perkotaan - Lampiran 3
Permen PU No 12 Tahun 2014 tentang Drainase Perkotaan - Lampiran 3
 
Persyaratan Teknis Penyediaan TPS dan TPS-3R
Persyaratan Teknis Penyediaan TPS dan TPS-3RPersyaratan Teknis Penyediaan TPS dan TPS-3R
Persyaratan Teknis Penyediaan TPS dan TPS-3R
 
Tata Cara Perencanaan Umum Drainase Perkotaan
Tata Cara Perencanaan Umum Drainase PerkotaanTata Cara Perencanaan Umum Drainase Perkotaan
Tata Cara Perencanaan Umum Drainase Perkotaan
 
Perencanaan irigasi-dan-bangunan-air
Perencanaan irigasi-dan-bangunan-airPerencanaan irigasi-dan-bangunan-air
Perencanaan irigasi-dan-bangunan-air
 
Perencanaan sanitasi sistem setempat
Perencanaan sanitasi sistem setempatPerencanaan sanitasi sistem setempat
Perencanaan sanitasi sistem setempat
 
Petunjuk Pelaksanaan Dana Alokasi Khusus (DAK) Sanitasi
Petunjuk Pelaksanaan Dana Alokasi Khusus (DAK) SanitasiPetunjuk Pelaksanaan Dana Alokasi Khusus (DAK) Sanitasi
Petunjuk Pelaksanaan Dana Alokasi Khusus (DAK) Sanitasi
 
Buku Panduan Pengembangan Air Minum
Buku Panduan Pengembangan Air MinumBuku Panduan Pengembangan Air Minum
Buku Panduan Pengembangan Air Minum
 
Peraturan Menteri PU No. 63/PRT/1993 tentang Garis Sempadan Sungai, Daerah Ma...
Peraturan Menteri PU No. 63/PRT/1993 tentang Garis Sempadan Sungai, Daerah Ma...Peraturan Menteri PU No. 63/PRT/1993 tentang Garis Sempadan Sungai, Daerah Ma...
Peraturan Menteri PU No. 63/PRT/1993 tentang Garis Sempadan Sungai, Daerah Ma...
 
PerMen Pekerjaan Umum No. 14 Tahun 2010 Standar Pelayanan Minimal bidang PU d...
PerMen Pekerjaan Umum No. 14 Tahun 2010 Standar Pelayanan Minimal bidang PU d...PerMen Pekerjaan Umum No. 14 Tahun 2010 Standar Pelayanan Minimal bidang PU d...
PerMen Pekerjaan Umum No. 14 Tahun 2010 Standar Pelayanan Minimal bidang PU d...
 
Permen PUPR 26 2014 tentang Prosedur Operasional Standar Pengelolaan Sistem A...
Permen PUPR 26 2014 tentang Prosedur Operasional Standar Pengelolaan Sistem A...Permen PUPR 26 2014 tentang Prosedur Operasional Standar Pengelolaan Sistem A...
Permen PUPR 26 2014 tentang Prosedur Operasional Standar Pengelolaan Sistem A...
 
Sistem Drainase Kota
Sistem Drainase KotaSistem Drainase Kota
Sistem Drainase Kota
 
Kuliah umum pengantar pengelolaan Sumber Daya Air
Kuliah umum pengantar pengelolaan Sumber Daya AirKuliah umum pengantar pengelolaan Sumber Daya Air
Kuliah umum pengantar pengelolaan Sumber Daya Air
 
Perizinan Pengusahaan dan Penggunaan Sumber Daya Air
Perizinan Pengusahaan dan Penggunaan Sumber Daya AirPerizinan Pengusahaan dan Penggunaan Sumber Daya Air
Perizinan Pengusahaan dan Penggunaan Sumber Daya Air
 
Kebutuhan air baku
Kebutuhan air bakuKebutuhan air baku
Kebutuhan air baku
 
Pedoman Penyusunan Studi Kelayakan Pengembangan Sistem Penyediaan Air Minum
Pedoman Penyusunan Studi Kelayakan Pengembangan Sistem Penyediaan Air MinumPedoman Penyusunan Studi Kelayakan Pengembangan Sistem Penyediaan Air Minum
Pedoman Penyusunan Studi Kelayakan Pengembangan Sistem Penyediaan Air Minum
 
Debit banjir
Debit banjirDebit banjir
Debit banjir
 

Similar to Rekomendasi Teknis Bidang Sumber Daya Air

Perencanaan infrastruktur air bersih pariwisata
Perencanaan infrastruktur air bersih pariwisata Perencanaan infrastruktur air bersih pariwisata
Perencanaan infrastruktur air bersih pariwisata Tri Hidayat
 
c2e7b_04._Penggunaan_dan_Pengusahaan_SDA.pdf
c2e7b_04._Penggunaan_dan_Pengusahaan_SDA.pdfc2e7b_04._Penggunaan_dan_Pengusahaan_SDA.pdf
c2e7b_04._Penggunaan_dan_Pengusahaan_SDA.pdfRITAMULYANDARI1
 
Paparan Pengantar PKM RPSDA September.pdf
Paparan Pengantar PKM RPSDA September.pdfPaparan Pengantar PKM RPSDA September.pdf
Paparan Pengantar PKM RPSDA September.pdfAdithyarRachman2
 
f175d_Bahan_Tayang_Modul_5_Pendayagunaan_Sumber_Daya_Air.pptx
f175d_Bahan_Tayang_Modul_5_Pendayagunaan_Sumber_Daya_Air.pptxf175d_Bahan_Tayang_Modul_5_Pendayagunaan_Sumber_Daya_Air.pptx
f175d_Bahan_Tayang_Modul_5_Pendayagunaan_Sumber_Daya_Air.pptxShaudaE
 
Pengelolaan sumber daya air berbasis wilayah sungai
Pengelolaan sumber daya air berbasis wilayah sungaiPengelolaan sumber daya air berbasis wilayah sungai
Pengelolaan sumber daya air berbasis wilayah sungaiWillem Sidharno
 
PROSES PERIZINAN PEMANFAATAN TANAH NEGARA.pptx
PROSES PERIZINAN PEMANFAATAN TANAH NEGARA.pptxPROSES PERIZINAN PEMANFAATAN TANAH NEGARA.pptx
PROSES PERIZINAN PEMANFAATAN TANAH NEGARA.pptxAnggaHidayat11
 
Lap dal masterplan spam kutai timur (2)
Lap dal masterplan spam kutai timur (2)Lap dal masterplan spam kutai timur (2)
Lap dal masterplan spam kutai timur (2)Andrey Gunawan
 
Pola Pengelolaan Sumber Daya Air WS Brantas
Pola Pengelolaan Sumber Daya Air WS BrantasPola Pengelolaan Sumber Daya Air WS Brantas
Pola Pengelolaan Sumber Daya Air WS BrantasDe Dwi Saptarahadi
 
Persiapan Penetapan Sempadan dan Revitalisasi Danau Ranau1.pptx
Persiapan Penetapan Sempadan dan Revitalisasi Danau Ranau1.pptxPersiapan Penetapan Sempadan dan Revitalisasi Danau Ranau1.pptx
Persiapan Penetapan Sempadan dan Revitalisasi Danau Ranau1.pptxssuser773280
 
KAK DED Kanal.pdf
KAK DED Kanal.pdfKAK DED Kanal.pdf
KAK DED Kanal.pdfEngineer241
 
Peraturan Pemerintah No. 38 Tahun 2007 tentang Pembagian Urusan Pemerintahan ...
Peraturan Pemerintah No. 38 Tahun 2007 tentang Pembagian Urusan Pemerintahan ...Peraturan Pemerintah No. 38 Tahun 2007 tentang Pembagian Urusan Pemerintahan ...
Peraturan Pemerintah No. 38 Tahun 2007 tentang Pembagian Urusan Pemerintahan ...Penataan Ruang
 
Paparan sebagai syarat mengikuti uji kompetensi skk Ahli Muda K3 Konstruksi.pdf
Paparan sebagai syarat mengikuti uji kompetensi skk Ahli Muda K3 Konstruksi.pdfPaparan sebagai syarat mengikuti uji kompetensi skk Ahli Muda K3 Konstruksi.pdf
Paparan sebagai syarat mengikuti uji kompetensi skk Ahli Muda K3 Konstruksi.pdfIlyasSadad
 
1.3-Petunjuk Teknis P3-TGAI.pptx
1.3-Petunjuk Teknis P3-TGAI.pptx1.3-Petunjuk Teknis P3-TGAI.pptx
1.3-Petunjuk Teknis P3-TGAI.pptxGameMaster50
 
Program kerja tim citarum 2012 25 juni
Program kerja tim citarum 2012  25 juniProgram kerja tim citarum 2012  25 juni
Program kerja tim citarum 2012 25 juniCitarum
 
Pengelolaan Sumberdaya Air - Presentasi Kelas XI IPS 1 - SMA Mardi Waluya Cib...
Pengelolaan Sumberdaya Air - Presentasi Kelas XI IPS 1 - SMA Mardi Waluya Cib...Pengelolaan Sumberdaya Air - Presentasi Kelas XI IPS 1 - SMA Mardi Waluya Cib...
Pengelolaan Sumberdaya Air - Presentasi Kelas XI IPS 1 - SMA Mardi Waluya Cib...Cahya Panduputra
 
Sosialisasi DAK Reguler Bidang Air Minum TA. 2022.pdf
Sosialisasi DAK Reguler Bidang Air Minum TA. 2022.pdfSosialisasi DAK Reguler Bidang Air Minum TA. 2022.pdf
Sosialisasi DAK Reguler Bidang Air Minum TA. 2022.pdfLMIrvanTjahyadi2
 
Aliran Kehidupan di Sungai Citarum
Aliran Kehidupan di Sungai CitarumAliran Kehidupan di Sungai Citarum
Aliran Kehidupan di Sungai CitarumDiella Dachlan
 
Permen PU Nomor 6 Tahun 2011 tentang Pedoman Penggunaan Sumber Daya Air
Permen PU Nomor 6 Tahun 2011 tentang Pedoman Penggunaan Sumber Daya AirPermen PU Nomor 6 Tahun 2011 tentang Pedoman Penggunaan Sumber Daya Air
Permen PU Nomor 6 Tahun 2011 tentang Pedoman Penggunaan Sumber Daya AirPenataan Ruang
 

Similar to Rekomendasi Teknis Bidang Sumber Daya Air (20)

Perencanaan infrastruktur air bersih pariwisata
Perencanaan infrastruktur air bersih pariwisata Perencanaan infrastruktur air bersih pariwisata
Perencanaan infrastruktur air bersih pariwisata
 
c2e7b_04._Penggunaan_dan_Pengusahaan_SDA.pdf
c2e7b_04._Penggunaan_dan_Pengusahaan_SDA.pdfc2e7b_04._Penggunaan_dan_Pengusahaan_SDA.pdf
c2e7b_04._Penggunaan_dan_Pengusahaan_SDA.pdf
 
gambaran umum RAAT
gambaran umum RAATgambaran umum RAAT
gambaran umum RAAT
 
Paparan Pengantar PKM RPSDA September.pdf
Paparan Pengantar PKM RPSDA September.pdfPaparan Pengantar PKM RPSDA September.pdf
Paparan Pengantar PKM RPSDA September.pdf
 
f175d_Bahan_Tayang_Modul_5_Pendayagunaan_Sumber_Daya_Air.pptx
f175d_Bahan_Tayang_Modul_5_Pendayagunaan_Sumber_Daya_Air.pptxf175d_Bahan_Tayang_Modul_5_Pendayagunaan_Sumber_Daya_Air.pptx
f175d_Bahan_Tayang_Modul_5_Pendayagunaan_Sumber_Daya_Air.pptx
 
Pengelolaan sumber daya air berbasis wilayah sungai
Pengelolaan sumber daya air berbasis wilayah sungaiPengelolaan sumber daya air berbasis wilayah sungai
Pengelolaan sumber daya air berbasis wilayah sungai
 
PROSES PERIZINAN PEMANFAATAN TANAH NEGARA.pptx
PROSES PERIZINAN PEMANFAATAN TANAH NEGARA.pptxPROSES PERIZINAN PEMANFAATAN TANAH NEGARA.pptx
PROSES PERIZINAN PEMANFAATAN TANAH NEGARA.pptx
 
Lap dal masterplan spam kutai timur (2)
Lap dal masterplan spam kutai timur (2)Lap dal masterplan spam kutai timur (2)
Lap dal masterplan spam kutai timur (2)
 
Materi Fmsrb
Materi FmsrbMateri Fmsrb
Materi Fmsrb
 
Pola Pengelolaan Sumber Daya Air WS Brantas
Pola Pengelolaan Sumber Daya Air WS BrantasPola Pengelolaan Sumber Daya Air WS Brantas
Pola Pengelolaan Sumber Daya Air WS Brantas
 
Persiapan Penetapan Sempadan dan Revitalisasi Danau Ranau1.pptx
Persiapan Penetapan Sempadan dan Revitalisasi Danau Ranau1.pptxPersiapan Penetapan Sempadan dan Revitalisasi Danau Ranau1.pptx
Persiapan Penetapan Sempadan dan Revitalisasi Danau Ranau1.pptx
 
KAK DED Kanal.pdf
KAK DED Kanal.pdfKAK DED Kanal.pdf
KAK DED Kanal.pdf
 
Peraturan Pemerintah No. 38 Tahun 2007 tentang Pembagian Urusan Pemerintahan ...
Peraturan Pemerintah No. 38 Tahun 2007 tentang Pembagian Urusan Pemerintahan ...Peraturan Pemerintah No. 38 Tahun 2007 tentang Pembagian Urusan Pemerintahan ...
Peraturan Pemerintah No. 38 Tahun 2007 tentang Pembagian Urusan Pemerintahan ...
 
Paparan sebagai syarat mengikuti uji kompetensi skk Ahli Muda K3 Konstruksi.pdf
Paparan sebagai syarat mengikuti uji kompetensi skk Ahli Muda K3 Konstruksi.pdfPaparan sebagai syarat mengikuti uji kompetensi skk Ahli Muda K3 Konstruksi.pdf
Paparan sebagai syarat mengikuti uji kompetensi skk Ahli Muda K3 Konstruksi.pdf
 
1.3-Petunjuk Teknis P3-TGAI.pptx
1.3-Petunjuk Teknis P3-TGAI.pptx1.3-Petunjuk Teknis P3-TGAI.pptx
1.3-Petunjuk Teknis P3-TGAI.pptx
 
Program kerja tim citarum 2012 25 juni
Program kerja tim citarum 2012  25 juniProgram kerja tim citarum 2012  25 juni
Program kerja tim citarum 2012 25 juni
 
Pengelolaan Sumberdaya Air - Presentasi Kelas XI IPS 1 - SMA Mardi Waluya Cib...
Pengelolaan Sumberdaya Air - Presentasi Kelas XI IPS 1 - SMA Mardi Waluya Cib...Pengelolaan Sumberdaya Air - Presentasi Kelas XI IPS 1 - SMA Mardi Waluya Cib...
Pengelolaan Sumberdaya Air - Presentasi Kelas XI IPS 1 - SMA Mardi Waluya Cib...
 
Sosialisasi DAK Reguler Bidang Air Minum TA. 2022.pdf
Sosialisasi DAK Reguler Bidang Air Minum TA. 2022.pdfSosialisasi DAK Reguler Bidang Air Minum TA. 2022.pdf
Sosialisasi DAK Reguler Bidang Air Minum TA. 2022.pdf
 
Aliran Kehidupan di Sungai Citarum
Aliran Kehidupan di Sungai CitarumAliran Kehidupan di Sungai Citarum
Aliran Kehidupan di Sungai Citarum
 
Permen PU Nomor 6 Tahun 2011 tentang Pedoman Penggunaan Sumber Daya Air
Permen PU Nomor 6 Tahun 2011 tentang Pedoman Penggunaan Sumber Daya AirPermen PU Nomor 6 Tahun 2011 tentang Pedoman Penggunaan Sumber Daya Air
Permen PU Nomor 6 Tahun 2011 tentang Pedoman Penggunaan Sumber Daya Air
 

More from ushfia

Prosedur Penindakan Terhadap Pemanfaatan Air Permukaan
Prosedur Penindakan Terhadap Pemanfaatan Air PermukaanProsedur Penindakan Terhadap Pemanfaatan Air Permukaan
Prosedur Penindakan Terhadap Pemanfaatan Air Permukaanushfia
 
Prosedur Perizinan Online (SIPEKA) DPMPTSP Provinsi Banten
Prosedur Perizinan Online (SIPEKA) DPMPTSP Provinsi BantenProsedur Perizinan Online (SIPEKA) DPMPTSP Provinsi Banten
Prosedur Perizinan Online (SIPEKA) DPMPTSP Provinsi Bantenushfia
 
Jenis Perizinan Bidang SDA dan Upaya Serta Permasalahan dalam Peningkatan PAD
Jenis Perizinan Bidang SDA dan Upaya Serta Permasalahan dalam Peningkatan PADJenis Perizinan Bidang SDA dan Upaya Serta Permasalahan dalam Peningkatan PAD
Jenis Perizinan Bidang SDA dan Upaya Serta Permasalahan dalam Peningkatan PADushfia
 
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR PERMOHONAN REKOMENDASI TEKNIS KEWENANGAN WILAYAH...
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR PERMOHONAN REKOMENDASI TEKNIS KEWENANGAN WILAYAH...STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR PERMOHONAN REKOMENDASI TEKNIS KEWENANGAN WILAYAH...
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR PERMOHONAN REKOMENDASI TEKNIS KEWENANGAN WILAYAH...ushfia
 
Pemanfaatan Tata Ruang di Daerah
Pemanfaatan Tata Ruang di DaerahPemanfaatan Tata Ruang di Daerah
Pemanfaatan Tata Ruang di Daerahushfia
 
STANDAR PELAYANAN MINIMAL PENATAAN RUANG
STANDAR PELAYANAN MINIMAL PENATAAN RUANGSTANDAR PELAYANAN MINIMAL PENATAAN RUANG
STANDAR PELAYANAN MINIMAL PENATAAN RUANGushfia
 
Rancangan Pangkalan Data Investasi
Rancangan Pangkalan Data InvestasiRancangan Pangkalan Data Investasi
Rancangan Pangkalan Data Investasiushfia
 
Koordinasi dan Kerjasama Stakeholder dalam Kegiatan Konsolidasi Tanah
Koordinasi dan Kerjasama Stakeholder dalam Kegiatan Konsolidasi TanahKoordinasi dan Kerjasama Stakeholder dalam Kegiatan Konsolidasi Tanah
Koordinasi dan Kerjasama Stakeholder dalam Kegiatan Konsolidasi Tanahushfia
 
Peluang dan Tantangan Pelaksanaan Konsolidasi Tanah di Provinsi Banten
Peluang dan Tantangan Pelaksanaan Konsolidasi Tanah di Provinsi BantenPeluang dan Tantangan Pelaksanaan Konsolidasi Tanah di Provinsi Banten
Peluang dan Tantangan Pelaksanaan Konsolidasi Tanah di Provinsi Bantenushfia
 
Pengendalian Tata Ruang Kawasan Pertanian
Pengendalian Tata Ruang Kawasan PertanianPengendalian Tata Ruang Kawasan Pertanian
Pengendalian Tata Ruang Kawasan Pertanianushfia
 
Audit, Pengawasan dan Pengendalian Pemanfaatan Ruang
Audit, Pengawasan dan Pengendalian Pemanfaatan RuangAudit, Pengawasan dan Pengendalian Pemanfaatan Ruang
Audit, Pengawasan dan Pengendalian Pemanfaatan Ruangushfia
 
Survey dan Pemetaan dalam Penataan Ruang
Survey dan Pemetaan dalam Penataan RuangSurvey dan Pemetaan dalam Penataan Ruang
Survey dan Pemetaan dalam Penataan Ruangushfia
 
Status RTRW dan RDTR Jawa dan Bali
Status RTRW dan RDTR Jawa dan BaliStatus RTRW dan RDTR Jawa dan Bali
Status RTRW dan RDTR Jawa dan Baliushfia
 
Konsolidasi Tanah
Konsolidasi TanahKonsolidasi Tanah
Konsolidasi Tanahushfia
 
Penanganan Kumuh dan Squartter: Mengutamakan Pemberdayaan Komunitas
Penanganan Kumuh dan Squartter: Mengutamakan Pemberdayaan KomunitasPenanganan Kumuh dan Squartter: Mengutamakan Pemberdayaan Komunitas
Penanganan Kumuh dan Squartter: Mengutamakan Pemberdayaan Komunitasushfia
 
City Development Program
City Development ProgramCity Development Program
City Development Programushfia
 
Arah Kebijakan Pembangunan Provinsi Banten
Arah Kebijakan Pembangunan Provinsi BantenArah Kebijakan Pembangunan Provinsi Banten
Arah Kebijakan Pembangunan Provinsi Bantenushfia
 
Kota-Kota Berkelanjutan
Kota-Kota BerkelanjutanKota-Kota Berkelanjutan
Kota-Kota Berkelanjutanushfia
 
Pengendalian Lingkungan Hidup dalam Pemanfaatan Ruang
Pengendalian Lingkungan Hidup dalam Pemanfaatan RuangPengendalian Lingkungan Hidup dalam Pemanfaatan Ruang
Pengendalian Lingkungan Hidup dalam Pemanfaatan Ruangushfia
 
Pengembangan Prasarana Perkotaan dan Pengelolaan Tanah Perkotaan Berkelanjutan
Pengembangan Prasarana Perkotaan dan Pengelolaan Tanah Perkotaan BerkelanjutanPengembangan Prasarana Perkotaan dan Pengelolaan Tanah Perkotaan Berkelanjutan
Pengembangan Prasarana Perkotaan dan Pengelolaan Tanah Perkotaan Berkelanjutanushfia
 

More from ushfia (20)

Prosedur Penindakan Terhadap Pemanfaatan Air Permukaan
Prosedur Penindakan Terhadap Pemanfaatan Air PermukaanProsedur Penindakan Terhadap Pemanfaatan Air Permukaan
Prosedur Penindakan Terhadap Pemanfaatan Air Permukaan
 
Prosedur Perizinan Online (SIPEKA) DPMPTSP Provinsi Banten
Prosedur Perizinan Online (SIPEKA) DPMPTSP Provinsi BantenProsedur Perizinan Online (SIPEKA) DPMPTSP Provinsi Banten
Prosedur Perizinan Online (SIPEKA) DPMPTSP Provinsi Banten
 
Jenis Perizinan Bidang SDA dan Upaya Serta Permasalahan dalam Peningkatan PAD
Jenis Perizinan Bidang SDA dan Upaya Serta Permasalahan dalam Peningkatan PADJenis Perizinan Bidang SDA dan Upaya Serta Permasalahan dalam Peningkatan PAD
Jenis Perizinan Bidang SDA dan Upaya Serta Permasalahan dalam Peningkatan PAD
 
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR PERMOHONAN REKOMENDASI TEKNIS KEWENANGAN WILAYAH...
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR PERMOHONAN REKOMENDASI TEKNIS KEWENANGAN WILAYAH...STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR PERMOHONAN REKOMENDASI TEKNIS KEWENANGAN WILAYAH...
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR PERMOHONAN REKOMENDASI TEKNIS KEWENANGAN WILAYAH...
 
Pemanfaatan Tata Ruang di Daerah
Pemanfaatan Tata Ruang di DaerahPemanfaatan Tata Ruang di Daerah
Pemanfaatan Tata Ruang di Daerah
 
STANDAR PELAYANAN MINIMAL PENATAAN RUANG
STANDAR PELAYANAN MINIMAL PENATAAN RUANGSTANDAR PELAYANAN MINIMAL PENATAAN RUANG
STANDAR PELAYANAN MINIMAL PENATAAN RUANG
 
Rancangan Pangkalan Data Investasi
Rancangan Pangkalan Data InvestasiRancangan Pangkalan Data Investasi
Rancangan Pangkalan Data Investasi
 
Koordinasi dan Kerjasama Stakeholder dalam Kegiatan Konsolidasi Tanah
Koordinasi dan Kerjasama Stakeholder dalam Kegiatan Konsolidasi TanahKoordinasi dan Kerjasama Stakeholder dalam Kegiatan Konsolidasi Tanah
Koordinasi dan Kerjasama Stakeholder dalam Kegiatan Konsolidasi Tanah
 
Peluang dan Tantangan Pelaksanaan Konsolidasi Tanah di Provinsi Banten
Peluang dan Tantangan Pelaksanaan Konsolidasi Tanah di Provinsi BantenPeluang dan Tantangan Pelaksanaan Konsolidasi Tanah di Provinsi Banten
Peluang dan Tantangan Pelaksanaan Konsolidasi Tanah di Provinsi Banten
 
Pengendalian Tata Ruang Kawasan Pertanian
Pengendalian Tata Ruang Kawasan PertanianPengendalian Tata Ruang Kawasan Pertanian
Pengendalian Tata Ruang Kawasan Pertanian
 
Audit, Pengawasan dan Pengendalian Pemanfaatan Ruang
Audit, Pengawasan dan Pengendalian Pemanfaatan RuangAudit, Pengawasan dan Pengendalian Pemanfaatan Ruang
Audit, Pengawasan dan Pengendalian Pemanfaatan Ruang
 
Survey dan Pemetaan dalam Penataan Ruang
Survey dan Pemetaan dalam Penataan RuangSurvey dan Pemetaan dalam Penataan Ruang
Survey dan Pemetaan dalam Penataan Ruang
 
Status RTRW dan RDTR Jawa dan Bali
Status RTRW dan RDTR Jawa dan BaliStatus RTRW dan RDTR Jawa dan Bali
Status RTRW dan RDTR Jawa dan Bali
 
Konsolidasi Tanah
Konsolidasi TanahKonsolidasi Tanah
Konsolidasi Tanah
 
Penanganan Kumuh dan Squartter: Mengutamakan Pemberdayaan Komunitas
Penanganan Kumuh dan Squartter: Mengutamakan Pemberdayaan KomunitasPenanganan Kumuh dan Squartter: Mengutamakan Pemberdayaan Komunitas
Penanganan Kumuh dan Squartter: Mengutamakan Pemberdayaan Komunitas
 
City Development Program
City Development ProgramCity Development Program
City Development Program
 
Arah Kebijakan Pembangunan Provinsi Banten
Arah Kebijakan Pembangunan Provinsi BantenArah Kebijakan Pembangunan Provinsi Banten
Arah Kebijakan Pembangunan Provinsi Banten
 
Kota-Kota Berkelanjutan
Kota-Kota BerkelanjutanKota-Kota Berkelanjutan
Kota-Kota Berkelanjutan
 
Pengendalian Lingkungan Hidup dalam Pemanfaatan Ruang
Pengendalian Lingkungan Hidup dalam Pemanfaatan RuangPengendalian Lingkungan Hidup dalam Pemanfaatan Ruang
Pengendalian Lingkungan Hidup dalam Pemanfaatan Ruang
 
Pengembangan Prasarana Perkotaan dan Pengelolaan Tanah Perkotaan Berkelanjutan
Pengembangan Prasarana Perkotaan dan Pengelolaan Tanah Perkotaan BerkelanjutanPengembangan Prasarana Perkotaan dan Pengelolaan Tanah Perkotaan Berkelanjutan
Pengembangan Prasarana Perkotaan dan Pengelolaan Tanah Perkotaan Berkelanjutan
 

Rekomendasi Teknis Bidang Sumber Daya Air

  • 1. REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SUMBER DAYA AIR Disampaikan Pada : Rapat Konsultasi Publik Perizinan Bidang Sumber Daya Air Serang, 26 Juli 2018 Kementerian Pekerjaan Umum Dan Perumahan Rakyat Direktorat Jenderal Sumber Daya Air BBWS Cidanau – Ciujung – Cidurian
  • 2. GAMBARAN UMUM WS C3 REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA DI BBWS C3 TIM REKOMTEK BIDANG SDA BBWS C3 PENDAHULUAN Lingkup Paparan CAPAIAN PELAYANAN REKOMENDASI TEKNIS DI BBWS C3 1 2 3 4 5 PENUTUP6
  • 3. WS Ciliwung – Cisadane WS Ciliman - Cibungur WS Cibaliung - Cisawarna Kode WS : 02.03.A2 Status : WS Lintas Provinsi Kewenangan : Pemerintah Pusat Luas : + 4.170,85 Km2 Provinsi : Banten dan Jawa Barat Letak Geografis : 1050 51’ 15,92” - 1060 12’ 23,56” BT 60 09’ 42,73” - 60 42’ 3,4” LS Jumlah DAS : 37 DAS Das Terluas : DAS Ciujung Potensi Air : 5,5 Milyar m3/tahun (175,35 m3/det) Air Tanah : 1.286 juta m3/tahun Curah Hujan Th : 3.200 mm/tahun (terendah 1.250 mm, tertinggi 5.250 mm) 001 DAS Cidanau 002 DAS Cikalahi 003 DAS Runteun Girang 004 DAS Cilegok 005 DAS Setu Lor 006 DAS Kopomasjid 007 DAS Kali Malang 008 DAS Cigobang 009 DAS Cicendo 010 DAS Cigeblak 011 DAS Cikebeletes 012 DAS Cibatu 013 DAS Cinangsi 014 DAS Cilasak 015 DAS Cipetey 016 DAS Caringin 017 DAS Cirangginang 018 DAS Cinangka 019 DAS Sumur 020 DAS Bojonegara 021 DAS Candi 022 DAS Cikebel 023 DAS Cikubang 024 DAS Cikaidau 025 DAS Cibako 026 DAS Cigisik 027 DAS Cibanten 028 DAS Cirangrang 029 DAS Ciwaku 030 DAS Cibunar 031 DAS Ciujung 032 DAS Cidurian 033 DAS Cirumpak 034 DAS Cipayeun 035 Das P. Tunda 036 Das P. Panjang 037 Das P. Sangiang Nama - nama DAS di WS 3 Ci : Data WS 3 Ci : Sumber : PERMEN PU-PR 04/2015 PENDAHULUAN 1 Deskripsi Wilayah Sungai Cidanau – Ciujung - Cidurian
  • 4. WS Ciliman - Cibungur WS Cibaliung - Cisawarna Prov. Banten 90 % Prov. Jabar 10 % 35 % Kab. Lebak 33 % Kab. Serang 10 % Kab. Bogor 7 % Kota Serang 6 % Kab. Pandeglang 6 % Kab. Tangerang 4 % Kota Cilegon Wilayah Administrasi WS Cidanau – Ciujung – Cidurian : WS Ciliwung – Cisadane PENDAHULUAN 1 Deskripsi Wilayah Sungai Cidanau – Ciujung Cidurian
  • 5. TUGAS BBWS C3 : Melaksanakan Pengelolaan Sumber Daya Air di Wilayah Sungai yang meliputi Perencanaan, Pelaksanaan Konstruksi, Operasi dan Pemeliharaan dalam rangka Konservasi dan Pendayagunaan Sumber Daya Air dan Pengendalian Daya Rusak Air pada Sungai, Danau, Waduk, Bendungan dan Tampungan Air lainnya, Irigasi, Air Tanah, Air Baku, Rawa, Tambak, dan Pantai SEBAGIAN DARI FUNGSI BBWS C3 : 1. Penyusunan Pola dan Rencana 2. Penyusunan Rencana dan Program 3. Rencana dan Pelaksanaan Pengelolaan Kawasan Lindung sumber air pada WS 4. Pengelolaan SDA (konservasi, pendayagunaan SDA, pengendalian daya rusak air) 5. Pengelolaan sistem hidrologi, SISDA 6. Pelaksanaan OP, Penyiapan Rekomtek 7. Fasilitasi Kegiatan TKPSDA WS 8. Pelaksanaan pemungutan, penerimaan dan penggunaan BJPSDA ( Berdasarkan Permen PU-PR NO. 34 TAHUN 2015 Tentang Organisasi Dan Tata Kerja UPT Kementerian PU- PR) PENDAHULUAN 1 Tugas dan fungsi BBWS Cidanau – Ciujung Cidurian
  • 6. Pengelolaan SDA WS 3 Ci : Adil Menyeluruh Terpadu Berwawasan Lingkungan Mewujudkan kemanfaatan sumber daya air yang berkelanjutan dengan mendorong peran masyarakat dan dunia usaha. VISI : • Menyelenggarakan konservasi Sumber Daya Air secara terpadu dan berkelanjutan dalam rangka menjaga kelangsungan keberadaan daya dukung, daya tampung, dan fungsi Sumber Daya Air; • Mendayagunakan Sumber Daya Air secara adil dan merata melalui kegiatan penatagunaan, penyediaan, penggunaan, pengembangan, dan pengusahaan Sumber Daya Air dengan mengacu pada pola Pengelolaan Sumber Daya Air Wilayah Sungai Cidanau – Ciujung – Cidurian; • Mengendalikan daya rusak air yang dilakukan secara menyeluruh mencakup upaya pencegahan, penanggulangan, dan pemulihan; • Menyelenggarakan pengelolaan sistem infomasi Sumber Daya Air secara terpadu, berkelanjutan dan mudah diakses oleh masyarakat; • Menyelenggarakan pemberdayaan para pemangku kepentingan Sumber Daya Air secara terencana dan berkelanjutan untuk meningkatkan kinerja Sumber Daya Air. MISI : PENDAHULUAN 1 Visi dan Misi BBWS Cidanau – Ciujung Cidurian
  • 7. GAMBARAN UMUM PERIZINAN SDA 2 Dasar Hukum Undang - Undang Peraturan Pemerintah Peraturan Menteri SE. Dirjen SDA UU No. 11 Tahun 1974  tentang Pengairan PP No. 22 Tahun 1982  tentang Tata Pengaturan Air PP No. 121 Tahun 2015  tentang Pengusahaan Sumber Daya Air Permen PUPR No. 50/PRT/M/2015  tentang Izin Penggunaan Sumber Daya Air Permen PUPR Nomor 01/PRT/M/2016  tentang Tata Cara Perizinan Pengusahaan Sumber Daya Air dan Penggunaan Sumber Daya Air SE. DIRJEN SDA No. 12A/SE/D/2016 SE. DIRJEN SDA No. 12B/SE/D/2016  tentang Prosedur Penyusunan Rekomtek SDA  tentang Prosedur Pelayanan Perizinan SDA
  • 8. GAMBARAN UMUM PERIZINAN SDA 2 Peraturan Pendukung Lainnya Peraturan Menteri Permen PUPR No. 7/PRT/M/2015  tentang Pengamanan Pantai Permen PUPR No. 8/PRT/M/2015  tentang Penetapan Garis Sempadan Jaringan Irigasi Permen PUPR No. 6/PRT/M/2015  tentang Eksploitasi dan Pemeliharaan Sumber Air dan Bangunan Pengairan Permen PUPR No. 9/PRT/M/2015  tentang Penggunaan Sumber Daya Air Permen PUPR No. 10/PRT/M/2015  tentang Rencana dan Rencana Teknis Tata Pengaturan Air dan Tata Pengairan Permen PUPR No. 27/PRT/M/2015  tentang Bendungan Permen PUPR No. 28/PRT/M/2015  tentang Penetapan Garis Sempadan Sungai dan Garis Sempadan Danau
  • 9. GAMBARAN UMUM PERIZINAN SDA 2 Jenis – jenis Perizinan Pengelolaan SDA 1. IZIN PENGUSAHAAN SUMBER DAYA AIR • pengusahaan air baku sebagai bahan baku produksi; • usaha industri; • usaha makanan; • usaha perhotelan; • usaha perkebunan; • usaha air minum oleh Badan Usaha Milik Negara atau Badan Usaha Milik Daerah; • usaha air minum dalam kemasan; • kegiatan usaha lain. • eksplorasi, eksploitasi, dan pemurnian bahan tambang; • kegiatan perikanan yang menggunakan karamba atau jaring apung; • kegiatan pembuangan air limbah; • kegiatan pengambilan komoditas tambang di sungai; • pemanfaatan ruang sumber air. a. Pengusahaan Sumber Daya Air sebagai Media : • transportasi dan arung jeram; • pembangkit tenaga listrik; • transportasi; • olahraga; • pariwisata; • perikanan budi daya pada sumber air. b. Pengusahaan Air dan Daya Air sebagai Materi : c. Pengusahaan Sumber Air sebagai Media : • pemanfaatan ruang pada sumber air; • tempat budi daya pertanian semusim atau budi daya ikan pada bantaran sungai; • tempat budi daya tanaman tahunan pada sabuk hijau; • pemanfaatan bantaran dan/atau sempadan; • pemanfaatan sempadan danau dan badan danau. d. Pengusahaan air, sumber air, dan/atau daya air sebagai media dan materi :
  • 10. GAMBARAN UMUM PERIZINAN SDA 2 Jenis – jenis Perizinan Pengelolaan SDA 2. IZIN PENGGUNAAN SUMBER DAYA AIR • Pembangkit tenaga minihidro atau pembangkit listrik tenaga mikrohidro untuk kepentingan perorangan atau kelompok masyarakat; • Kegiatan wisata atau olah raga air yang dikelola untuk kepentingan umum atau kegiatan bukan usaha antara lain perahu dan sepeda air. a. Penggunaan Sumber Daya Air sebagai Media : b. Penggunaan Air dan Daya Air sebagai Materi : • pemenuhan kebutuhan pokok kehidupan sehari-hari bagi kelompok yang memerlukan air dalam jumlah besar; • pemenuhan air irigasi untuk petani atau kelompok petani bagi pertanian rakyat di dalam sistem irigasi yang sudah ada yang dilakukan dengan cara mengubah kondisi alami sumber air; • pemenuhan air irigasi untuk petani atau perkumpulan petani pemakai air bagi pertanian rakyat di luar sistem irigasi yang sudah ada; dan • kegiatan bukan usaha untuk kepentingan publik berupa : - Budidaya perikanan yang menggunakan sir tidak lebih dari 2 (dua) lt/det per kepala keluarga di luar sistem irigasi yang sudah ada untuk memenuhi kepentingan sendiri - Wisata atau ulahraga air untuk kepentingan umum atau bukan usaha antara lain perahu dan sepeda air - Pemanfaatan sumber daya air untuk kepentingan penelitian, pengembangan dan pendidikan - Penggunaan air untuk taman kota yang tidak dipungut biaya, rumah ibadah, fasilitas umum dan fasilitas sosial lainnya.
  • 11. GAMBARAN UMUM PERIZINAN SDA 2 Jenis – jenis Perizinan Pengelolaan SDA 2. IZIN PENGGUNAAN SUMBER DAYA AIR • Jembatan • Prasarana sumber daya air lainnya di bantaran/sempadan sungai • Tanggul/Perkuatan tebing • Konstruksi pembuangan limbah • Konstruksi bagi perorangan atau kepentingan umum baik yang dibangun oleh perorangan, kelompok masyarakat maupun pemerintah antara lain jembatan, tanggul, jaringan atau rentangan perpipaan, jaringan kabel listrik • Konstruksi bagi perorangan atau kepentingan umum baik yang dibangun oleh perorangan, kelompok masyarakat maupun pemerintah untuk prasarana sumber daya air si bantaran dan/atau sempadan sungai. c. Penggunaan Sumber Air sebagai Media :
  • 12. PENGAJUAN PERMOHONAN ONLINE/MANUAL nama, pekerjaan, dan alamat pemohon; maksud dan tujuan penggunaan Air; dan rencana tempat atau lokasi penggunaan, bukti bayar (perpanjangan) EVALUASI AWAL (DJ-SDA) SESUAI PERSYARATAN ? VERIFIKASI (DJ-SDA) Verifikasi dilakukan untuk memeriksa : rekomendasi teknis; kesesuaian antara permohonan izin dengan rekomendasi teknis; dan kelayakan teknis pemberian izin. Surat Keputusan Menteri cq Direktur Jenderal Sumber Daya Air • surat permohonan izin • lampiran yang terkait • rekomendasi teknis dari Kepala BBWS/BWS (Pengelola SDA) PEMOHON PEMBERIAN REKOMTEK PERMINTAAN REKOMTEK PENGELOLA SUMBER DAYA AIR (BBWS/BWS) Tim UPP Tim UPPTim Verifikasi Kemb ali ke pemo hon Tidak Mem enuhi Syara t rekomen dasi teknis  tidak berlaku > 60 hari tidak mengaju kan permoh onan izin penola kan permo honan izin Tidak Setuju PERIZINAN SDAREKOMENDASI TEKNIS GAMBARAN UMUM PERIZINAN SDA 2 Proses Permohonan Perizinan SDA di Kemen. PU-PR
  • 13. REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA Nawa Cita Pemerintah Terkait Pelayanan Perizinan3 Salah satu Agenda Pembangunan Nasional (Nawa Cita) Pemerintah adalah : Meningkatkan Produktivitas rakyat dan daya saing di pasar internasional, dan salah satu Sub Agenda Prioritasnya : Menguatkan Peran Investasi. Dengan Sasaran serta Arah Kebijakan dan Strategi sebagai berikut : SASARAN ARAH KEBIJAKAN DAN STRATEGI 1. Menurunnya waktu pemrosesan perijinan investasi nasional di pusat dan di daerah menjadi maksimal 15 hari per jenis perizinan pada tahun 2019; 2. Menurunnya waktu dan jumlah prosedur untuk memulai usaha (starting a business) menjadi 7 hari dan 5 prosedur pada tahun 2019, sebagai salah satu upaya untuk meningkatkan peringkat Indonesia pada Ease of Doing Business (EoDB); 3. Meningkatnya pertumbuhan investasi atau Pembentukan Modal Tetap Bruto (PMTB) menjadi sebesar 12,1 persen pada tahun 2019. 4. Meningkatnya investasi PMA dan PMDN menjadi Rp 933 triliun pada tahun 2019 dengan kontribusi PMDN yang meningkat menjadi 38,9 persen. Kebijakan : Peningkatan Iklim Investasi dan dan Iklim Usaha untuk meningkatkan efisiensi proses perijinan bisnis Strategi : 1. Penyederhanaan prosedur perijinan investasi dan usaha di pusat dan daerah, terutama untuk sektor pengolahan dan jasa, antara lain: sektor migas, jasa transportasi laut, serta sektor industri manufaktur berbasis sumber daya alam. 2. Pendirian Pelayanan Terpadu Satu Pintu–tingkat Pusat (PTSP- Pusat), untuk menyatukan perijinan tingkat pusat pada satu tempat layanan perijinan. Adapun langkah yang akan dilakukan, antara lain adalah: • Pengembangan kelembagaan PTSP-Pusat; • Penyederhanaan dan standarisasi prosedur, pengembangan proses perijinan secara paralel untuk menghemat waktu, serta pengembangan layanan pengaduan permasalahan perijinan; • Penciptaan transparansi dan akuntabilitas proses perijinan, sehingga dapat meningkatkan kepastian waktu dan kredibilitas layanan; • Pengembangan tracking system perijinan di PTSPPusat;
  • 14. 03 REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA Dasar Hukum Perizinan Bidang SDA Bumi, air, dan kekayaaan alam yg terkandung di dalamnya dikuasai oleh negara dan dipergunakan untuk sebesar- besar kemakmuran rakyat. UNDANG – UNDANG DASAR 1945, Pasal 33 Ayat 3 : Pasal 5 : 1.Pengusahaan Sumber Daya Air diselenggarakan berdasarkan rencana penyediaan Air dan/atau zona pemanfaatan ruang pada Sumber Air untuk Pengusahaan Sumber Daya Air yang terdapat dalam rencana Pengelolaan Sumber Daya Air; 2.Pengusahaan Sumber Daya Air dapat dilakukan oleh perseorangan atau badan usaha berdasarkan Izin Pengusahaan Sumber Daya Air atau Izin Pengusahaan Air Tanah dari Pemerintah Pusat atau Pemerintah Daerah sesuai dengan kewenangannya; 3.Pemberian izin dilakukan secara ketat dengan urutan prioritas PP 121/2015 ttg Pengusahaan Sumber Daya Air Pemberian izin dilakukan secara ketat Menghambat Investasi Pemberian izin dilakukan secara ketat Mengendalikan pemanfaatan SDA berdasarkan Prinsip – Prinsip Penggunaan dan Pengusahaan SDA
  • 15. Penghematan Penggunaan 03 REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA Prinsip Penggunaan dan Pengusahaan Sumber Daya Air Ketertiban dan Keadilan Ketepatan Penggunaan Keberlanjutan Penggunaan  penggunaan yang sesuai dengan kebutuhan minimal  pengawetan kelebihan air;  pencegahan pengambilan air yang tidak sesuai dengan hak guna air;  penetapan kuota air untuk pengguna air dalam jumlah besar; dan  peningkatan efisiensi operasional • penyusunan zona pemanfaatan SDA • penyusunan neraca air secara berkala; • prioritas penggunaan air dan pengawasan alokasi air; • akses bagi pengguna air & masyarakat (sumber air sebagai ruang publik); • pencegahan duplikasi perizinan; • syarat rekomendasi teknis perizinan (konsisten); • peninjauan kembali atas izin yang tidak dilaksanakan • pemberian rekomendasi teknis sesuai zona pemanfaatan SDA; • pengawasan pelaksanaan penggunaan yang sesuai dengan ketentuan • pemberian air sesuai alokasi; • pemberian air irigasi yang sesuai (pola tanam, kesepakatan dalam kelompok pengguna air dan/atau kelembagaan P3A, tepat waktu, tepat jumlah, dan tepat guna); dan • pemantauan dan evaluasi penggunaan sesuai kualitas (kelas golongan peruntukan air) • terjaganya kualitas lingkungan SDA (lestari); • pencegahan pencemaran air; • pencegahan kerusakan sumber air dan prasarananya; • pemeliharaan sumber air dan prasarananya • terjaganya kualitas sumber daya air pada baku mutu air dan lingkungan sumber daya air.
  • 16. 03 REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA Prosedur Penyusunan Rekomendasi Teknis Bidang SDA di BBWS C3 Evaluasi Kelengkapan (1 HK) • Evaluasi kelengkapan persyaratan pengajuan permohonan rekomendasi teknis oleh Sekretariat Tim Rekomtek Balai Verifikasi data teknis (4 HK) • Melakukan verifikasi data teknis berdasarkan: • pola dan rencana pengelolaan SDA, • neraca air dan alokasi air, • daya dukung dan daya tampung sumber air, • kondisi prasarana SDA yang telah ada, • kondisi lingkungan di sekitar sumber air, dan • dokumen teknis lain yang dimiliki pengelola SDA Penjelasan dari pemohon (2 HK) • Dalam hal penjelasan diterima, Tim Rekomtek membuat risalah rapat yang ditdtgn Ketua Tim Rekomtek dan Pemohon. • Dalam hal penjelasan ditolak, Tim Rekomtek membuat: Risalah rapat Surat permintaan kelengkapan/p erbaikan berdasarkan risalah rapat yang ditdtgn Ketua Tim Rekomtek Penyusun an Rekomtek (14 HK) • Menyusuun rekomtek berdasarkan analisis data teknis, risalah rapat penjelasan pemohon dan berita acara tinjauan lapangan (jika ada) Penetapan Rekomtek oleh Ka. Balai (2 HK) • Setelah rekomend asi teknis ditetapka n oleh Ka. Balai, Sekretari at tim rekomtek menyamp aikan rekomtek kepada pemohon
  • 17. NO. KEGIATAN PEMOHON SEKRETARIAT REKOMTEK BBWS C3 WAKTU OUPUT 1. Pemohon membuat Surat Permohonan Rekomendasi Teknis ditujukan kepada Kepala Balai Besar Wilayah Sungai Cidanau – Ciujung – Cidurian melalui Sekretariat Rekomtek BBWS C3 Surat Rekomendasi, Dokumen Persyaratan 2. Sekretariat Rekomtek BBWS C3 melakukan pengecekan kelengkapan persyaratan pengajuan permohonan rekomendasi teknis yang berisi data administrasi dan data teknis berdasarkan Checklist Permohonan Rekomendasi Teknis 1 Hari Kerja Checklist, Kartu Kendali 3. Tim Teknis Rekomtek BBWS C3 melaksanakan Rapat Verifikasi Data Teknis dilakukan dengan cara melakukan analisa terhadap data teknis yang diajukan pemohon 4 Hari Kerja Berita Acara Verifikasi 4. Pemohon memberikan penjelasan kepada Tim Teknis Rekomtek BBWS C3 melalui expose (pemaparan). 2 Hari Kerja Berita Acara Expose 5. Tim Rekomtek BBWS C3 bersama dengan pemohon dapat melakukan peninjauan lapangan jika dalam hal hasil risalah rapat memerlukan kejelasan kondisi lapangan. Berita Acara Tinjauan Lapangan 6. Rapat Penyusunan Draft Rekomendasi Teknis oleh Tim Teknis Rekomtek BBWS C3 7. Finalisasi Rekomendasi Teknis yang ditandatangani oleh Kepala BBWS C3 8. Penyampaian Rekomendasi Teknis kepada Pemohon 2 Hari Kerja 23 Hari Kerja TIM TEKNIS BBWS C3 14 Hari Kerja Berita Acara Penyusunan Rekomendasi Teknis dan REKOMENDASI TEKNIS TOTAL WAKTU PROSES PERMOHONAN REKOMTEK BBWS C3 PENGECEKAN KELENGKAPAN DOKUMEN PERSYARATAN DOKUMEN LENGKAP DOKUMEN TIDAK LENGKAP DOKUMEN TIDAK LOLOS VERIFIKASI DOKUMEN LOLOS VERIFIKASI EXPOSE PEMOHON TINJAUAN LAPANGAN DRAFT REKOMENDASI TEKNIS PENJELASAN DITERIMA PENJELASAN TIDAK DITERIMA VERIVIKASI DOKUMEN PERSYARATAN FINAL REKOMENDASI TEKNIS SURAT PERMOHONAN DISERTAI DOKUMEN PERSYARATAN MEMENUHI PERSYARATAN TEKNIS / TIDAK REKOMENDASI TEKNIS REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA Proses Permohonan Rekomendasi Teknis di BBWS Cidanau – Ciujung – Cidurian3
  • 18. 1. Penyampaian Surat Permohonan Rekomtek Bidang SDA : a. Permohonan Rekomendasi Teknis untuk kegiatan pengusahaan sumber daya air dan penggunaan sumber daya air dapat diajukan oleh : • Orang perseorangan yang memiliki identitas hukum; • Direktur Utama atau pimpinan badan usaha; • Penerima kuasa dari direktur utama atau pimpinan badan usaha yang nama penerima kuasanya tercantum dalam akte pendirian atau perubahannya yang dibuktikan dengan surat kuasa; • Kepala cabang badan usaha yang diangkat oleh kantor pusat yang dibuktikan dengan dokumen autentik; • Pejabat yang menurut perjanjian kerjasama berhak mewakili badan usaha yang bekerja sama; atau • Pejabat yang ditugaskan oleh instansi pemerintah. b. Surat Permohonan Rekomendasi Teknis ditujukan kepada Kepala Balai Besar Wilayah Sungai Cidanau – Ciujung – Cidurian melalui Sekretariat Rekomtek BBWS C3 dengan format yang sesuai dengan Surat Edaran Direktur Jenderal Sumber Daya Air Nomor : 12 A/SE/D/2016 tentang Prosedur Penyusunan Rekomendasi Teknis Perizinan Pengusahaan Sumber Daya Air dan Penggunaan Sumber Daya Air Di Direktorat Jenderal Sumber Daya Air. 3 REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA Proses Permohonan Rekomendasi Teknis di BBWS Cidanau – Ciujung – Cidurian
  • 19. 2. Pengecekan Dokumen Persyaratan : a. Sekretariat Rekomtek BBWS C3 melakukan pengecekan kelengkapan persyaratan pengajuan permohonan rekomendasi teknis yang berisi data administrasi dan data teknis berdasarkan Checklist Permohonan Rekomendasi Teknis. b. Dalam hal persyaratan dinyatakan lengkap, dalam jangka waktu 1 (satu) hari kerja Sekretariat Rekomtek BBWS C3 meneruskan proses permohonan rekomendasi teknis untuk dibahas oleh Tim Teknis Rekomtek BBWS C3, dengan disertakan Checklist Permohonan Rekomendasi Teknis sebagai tanda terima. c. Dalam hal persyaratan dinyatakan tidak lengkap, Sekretariat Rekomtek BBWS C3 langsung mengembalikan permohonan pengajuan Rekomendasi Teknis kepada pemohon untuk dilengkapi. 3 REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA Proses Permohonan Rekomendasi Teknis di BBWS Cidanau – Ciujung – Cidurian
  • 20. 3. Verifikasi Administrasi dan Teknis : a. Setelah dokumen persyaratan dinyatakan lengkap, maka dalam jangka waktu 4 (empat) hari kerja Tim Teknis Rekomtek BBWS C3 melaksanakan Rapat Verifikasi Data Administrasi dan Teknis dilakukan dengan cara melakukan analisa terhadap data teknis yang diajukan pemohon dengan : • Pola dan Rencana Pengelolaan Sumber Daya Air; • Neraca Air dengan memperhitungkan kesediaan air dan pemanfaat sumber daya air yang telah ada; • Daya tampung dan daya dukung sumber air; • Data kondisi lingkungan sekitar dan sumber air; • Data prasarana sumber daya air yang telah ada; dan • Dokumen teknis lain terkait yang dimiliki oleh pengelola sumber daya air. b. Hasil rapat verifikasi data administrasi dan teknis tersebut dituangkan dalam Berita Acara Verifikasi Data Administrasi Teknis yang ditandatangani oleh Tim Rekomtek BBWS C3. 3 REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA Proses Permohonan Rekomendasi Teknis di BBWS Cidanau – Ciujung – Cidurian
  • 21. 4. Ekspose Pemohon : 5. Tinjauan Lapangan : a. Setelah dilakukan verifikasi data teknis oleh Tim Teknis Rekomtek BBWS C3, dalam jangka waktu 2 (dua) hari kerja Pemohon diminta untuk memberikan penjelasan kepada Tim Teknis Rekomtek BBWS C3 melalui expose (pemaparan). b. Dalam hal penjelasan dari pemohon diterima, dalam jangka waktu 1 (satu) hari kerja Tim Rekomtek BBWS C3 membuat Risalah Rapat Expose Pemohon yang ditandatangani oleh Ketua Tim Rekomtek BBWS C3 dan Pemohon. c. Dalam hal penjelasan dari pemohon ditolak, Tim Rekomtek BBWS C3 langsung membuat surat penolakan yang ditandatangani oleh Ketua Tim Rekomtek BBWS C3 kepada pemohon dan pemohon tidak dapat mengajukan permohonan rekomendasi teknis kembali dengan data yang sama. a. Peninjauan lapangan dilakukan jika dalam hal hasil risalah rapat memerlukan kejelasan kondisi lapangan, Tim Rekomtek BBWS C3 bersama dengan pemohon dapat melakukan peninjauan lapangan. b. Berdasarkan hasil peninjauan lapangan, Tim Rekomtek BBWS C3 membuat Berita Acara Peninjauan Lapangan guna penyusunan Rekomendasi Teknis. 3 REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA Proses Permohonan Rekomendasi Teknis di BBWS Cidanau – Ciujung – Cidurian
  • 22. 03 REKOMTEK BIDANG SDA DI BBWS CIDANAU-CIUJUNG-CIDURIAN Prosedur Penyusunan Rekomendasi Teknis Bidang SDA di BBWS C3 • Desain bangunan tidak menghambat/mengganggu aliran air pada sumber air • Kedudukan bangunan tidak mengganggu operasi dan pemeliharaan sumber air • Letak dan desain bangunan disesuaikan dengan rencana normalisasi sungai • Pelaksanaan konstruksi tidak mengganggu kestabilan/merusak bangunan umum/prasarana sda yang sudah ada • Aksesibilitas bangunan mudah untuk dimonitor termasuk pengambilan airnya • Dipastikan tidak ada bangunan lain selain prasarana sda yang boleh ada di sempadan sumber air Verifikasi data teknis melalui ekspose dan tinjauan lapangan dilakukan dengan memperhatikan aspek – aspek : ASPEK KETERSEDIAAN AIR DAN ALOKASI AIR • Alokasi air diberikan berdasarkan analisis neraca air, pemeliharaan lingkungan (ecoflow) dan prioritas alokasi air sesuai peraturan perundang-undangan ASPEK KONSTRUKSI BANGUNAN PENGAMBILAN AIR/INTAKE SESUAI DENGAN PRINSIP PENGGUNAAN DAN PENGUSAHAAN SDA •Penghematan Penggunaan •Ketertiban dan Keadilan •Ketepatan Penggunaan •Keberlanjutan Penggunaan
  • 23. Dalam jangka waktu 14 (empat belas) hari kerja, Tim Rekomtek BBWS C3 melaksanakan Rapat Penyusunan Draft Rekomendasi Teknis berdasarkan : a. Berita Acara Verifikasi Data Teknis dan Risalah Rapat Penjelasan Pemohon dalam hal penjelasan yang diberikan oleh Pemohon dianggap cukup; b. Berita Acara Verifikasi Data Teknis dan Berita Acara Peninjauan Lapangan dalam hal telah dilakukan verifikasi data teknis dan peninjauan lapangan; atau c. Berita Acara Verifikasi Data Teknis, Risalah Rapat Penjelasan Pemohon dan Berita Acara Peninjauan Lapangan dalam hal telah dilakukan peninjauan lapangan karena dianggap penjelasan yang diberikan oleh Pemohon tidak cukup. 6. Penyusunan Draft Rekomendasi Teknis : 3 REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA Proses Permohonan Rekomendasi Teknis di BBWS Cidanau – Ciujung – Cidurian
  • 24. 7. Finalisasi dan Penetapan Rekomendasi Teknis : 8. Penyampaian Rekomendasi Teknis : Draft Rekomendasi Teknis kemudian difinalkan untuk ditetapkan menjadi Rekomendasi Teknis oleh Kepala Balai Besar Wilayah Sungai Cidanau – Ciujung – Cidurian. a. Sekretariat Rekomtek BBWS C3 menyampaikan langsung Rekomendasi Teknis yang sudah ditetapkan oleh Kepala BBWS C3 kepada Pemohon melalui nomer telepon Pemohon, alamat email pemohon, dan media komunikasi lainnya, paling lambat 2 (dua) hari setelah ditetapkan. b. Dalam hal isi rekomendasi teknis menyatakan pemohon memenuhi persyaratan teknis, dalam jangka waktu paling lambat 60 (enam puluh) hari kalender sejak diterbitkannya rekomendasi teknis, pemohon harus mengajukan permohonan izin pengusahaan sumber daya air atau izin penggunaan sumber daya air kepada Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat c.q Direktur Jenderal Sumber Daya Air. c. Dalam hal permohonan izin pengusahaan sumber daya air atau izin penggunaan sumber daya air sampai dengan jangka waktu 60 (enam puluh) hari kelender sejak diterbitkannya rekomendasi teknis belum diajukan, maka rekomendasi teknis dianggap tidak berlaku. 3 REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA Proses Permohonan Rekomendasi Teknis di BBWS Cidanau – Ciujung – Cidurian
  • 25. 3 Persyaratan Permohonan Rekomtek SDA REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA A. Pengusahaan SDA - Baru NO. KETERANGAN 1. Surat Permohonan Jika tidak diusulkan oleh Dirut atau Pimpinan Badan Usaha, maka harus dilengkapi : a. Surat Kuasa, b. Bukti Pengangkatan sebagai Kepala Cabang, atau c . Bukti yang berhak mew akili badan usaha sesuai perjanjian kerjasama 2. 3. Gambar Desain Konstruksi Bangunan a. Detail Gambar Konstruksi b. Perhitungan Struktur (bila diperlukan) * c . Perhitungan Geologi Teknik (bila diperlukan) * *) Diperlukan apabila untuk permohonan rekomtek : d. Perhitungan Hidrologi/ Hidrolika (bila diperlukan) * a. Konstruksi/ Bangunan M elintang Sungai e. Laporan Uji M odel Fisik (bila diperlukan) * b. Konstruksi/ Bangunan Tanggul dan Dermaga 4. Spesifikasi Teknis Bangunan Konstruksi dan/ atau Alat Pendukung Lainnya 5. M etode Pelaksanaan Pekerjaan Khusus untuk kegiatan Konstruksi 6. Proposal Teknik/ Penjelasan Pengusahaan Air 7. Penjelasan renc ana kegiatan O&P yang akan dilakukan 8. 9. Fotokopy Akta Perusahaan dan Perubahannya 10. Izin Lingkungan AM DAL, UKL-UPL, atau SPPL 11. Hasil / Berita ac ara Konsultasi Publik (PKM ) Apakah terdapat keberatan dari masyarakat di lingkungan renc ana pengusahaan? (Disertai absensi yang ditandatangani oleh peserta) Renc ana Operasional dan Pemeliharaan pada Sumber Air Bukti Kepemilikan atau Pengusahaan Lahan (Sertifikat Tanah) M enjelaskan situasi lokasi intake (titik pengambilan), dilengkapi koordinat dengan format DM S(Degree, M inute, Sec ond) Gambar desain harus dilengkapi dengan tanda tangan pengesahan dari pembuat gambar dan perusahaan M enjelaskan spesifikasi alat teknis atau bahan yang digunakan pada bangunan (M isal : Jenis Pompa, ukuran pipa, bahan pondasi, dll) Gambar Lokasi/ Peta Situasi Berskala (titik koordinat) PERSYARATAN
  • 26. 3 Persyaratan Permohonan Rekomtek SDA REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA B. Pengusahaan SDA - Perpanjangan NO. KETERANGAN 1. Surat Permohonan Jika tidak diusulkan oleh Dirut atau Pimpinan Badan Usaha, maka harus dilengkapi : a. Surat Kuasa, b. Bukti Pengangkatan sebagai Kepala Cabang, atau c . Bukti yang berhak mew akili badan usaha sesuai perjanjian kerjasama 2. 3. Gambar Desain Konstruksi Bangunan a. Detail Gambar Konstruksi b. Perhitungan Struktur (bila diperlukan) * c . Perhitungan Geologi Teknik (bila diperlukan) * *) Diperlukan apabila untuk permohonan rekomtek : d. Perhitungan Hidrologi/ Hidrolika (bila diperlukan) * a. Konstruksi/ Bangunan M elintang Sungai e. Laporan Uji M odel Fisik (bila diperlukan) * b. Konstruksi/ Bangunan Tanggul dan Dermaga 4. Spesifikasi Teknis Bangunan Konstruksi dan/ atau Alat Pendukung Lainnya 5. Proposal Teknik/ Penjelasan Pengusahaan Air 6. Operasional dan Pemeliharaan pada Sumber Air Penjelasan kegiatan O&P yang telah dilakukan 7. Data dan Rekapitulasi v olume pengambilan air 1 (satu) tahun terakhir 8. Bukti setor / pembayaran pajak air permukaan 1 (satu) tahun terakhir 9. Bukti setor BPJSDA air permukaan 1 (satu) tahun terakhir 10. Izin SIPPA Lama Pengajuan perpanjangan dilakukan paling lambat 3 (tiga) bulan sebelum masa berlaku SIPPA dari instansi yang sama habis, lebih dari itu maka proses permohonan masuk kategori baru 11. Izin Lingkungan Berupa Laporan Pemantauan dan Pengelolaan Lingkungan 12. Hasil / Berita ac ara Konsultasi Publik (PKM ) Apakah terdapat keberatan dari masyarakat di lingkungan renc ana pengusahaan? (Disertai absensi yang ditandatangani oleh peserta) PERSYARATAN Gambar Lokasi/ Peta Situasi Berskala (titik koordinat) M enjelaskan situasi lokasi intake (titik pengambilan), dilengkapi koordinat dengan format DM S(Degree, M inute, Sec ond) Gambar desain harus dilengkapi dengan tanda tangan pengesahan dari pembuat gambar dan perusahaan M enjelaskan spesifikasi alat teknis atau bahan yang digunakan pada bangunan (M isal : Jenis Pompa, ukuran pipa, bahan pondasi, dll)
  • 27. C. Penggunaan SDA - Baru NO. KETERANGAN 1. Surat Permohonan 2. 3. Gambar Desain Konstruksi Bangunan a. Detail Gambar Konstruksi b. Perhitungan Struktur (bila diperlukan) * c . Perhitungan Geologi Teknik (bila diperlukan) * *) Diperlukan apabila untuk permohonan rekomtek : d. Perhitungan Hidrologi/ Hidrolika (bila diperlukan) * a. Konstruksi/ Bangunan M elintang Sungai e. Laporan Uji M odel Fisik (bila diperlukan) * b. Konstruksi/ Bangunan Tanggul dan Dermaga 4. Spesifikasi Teknis Bangunan Konstruksi dan/ atau Alat Pendukung Lainnya 5. Proposal Teknik/ Penjelasan Pengusahaan Air 6. Penjelasan renc ana kegiatan O&P yang akan dilakukan 7. 8. Izin Lingkungan AM DAL, UKL-UPL, atau SPPL 9. Identitas Pemohon a. Foto Kopi KTP/ Kartu Keluarga b. Foto Kopi Kartu Tanda Ketua Kelompok/ Surat Bukti Pendirian keterangan keberadaan kelompok dari Kepala Desa / Lurah 10. Hasil / Berita ac ara Konsultasi Publik (PKM ) Apakah terdapat keberatan dari masyarakat di lingkungan renc ana pengusahaan? (Disertai absensi yang ditandatangani oleh peserta) Renc ana Operasional dan Pemeliharaan pada Sumber Air Bukti Kepemilikan atau Pengusahaan Lahan (Sertifikat Tanah) PERSYARATAN Gambar Lokasi/ Peta Situasi Berskala (titik koordinat) M enjelaskan situasi lokasi intake (titik pengambilan), dilengkapi koordinat dengan format DM S(Degree, M inute, Sec ond) Gambar desain harus dilengkapi dengan tanda tangan pengesahan dari pembuat gambar dan perusahaan M enjelaskan spesifikasi alat teknis atau bahan yang digunakan pada bangunan (M isal : Jenis Pompa, ukuran pipa, bahan pondasi, dll) 3 Persyaratan Permohonan Rekomtek SDA REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA
  • 28. 3 Persyaratan Permohonan Rekomtek SDA REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA D. Penggunaan SDA - Perpanjangan NO. KETERANGAN 1. Surat Permohonan 2. 3. Gambar Desain Konstruksi Bangunan a. Detail Gambar Konstruksi b. Perhitungan Struktur (bila diperlukan) * c . Perhitungan Geologi Teknik (bila diperlukan) * *) Diperlukan apabila untuk permohonan rekomtek : d. Perhitungan Hidrologi/ Hidrolika (bila diperlukan) * a. Konstruksi/ Bangunan M elintang Sungai e. Laporan Uji M odel Fisik (bila diperlukan) * b. Konstruksi/ Bangunan Tanggul dan Dermaga 4. Spesifikasi Teknis Bangunan Konstruksi dan/ atau Alat Pendukung Lainnya 5. Proposal Teknik/ Penjelasan Pengusahaan Air 6. Operasional dan Pemeliharaan pada Sumber Air Penjelasan kegiatan O&P yang telah dilakukan 7. Data dan Rekapitulasi v olume pengambilan air 1 (satu) tahun terakhir 8. Bukti setor / pembayaran pajak air permukaan 1 (satu) tahun terakhir 9. Bukti setor BPJSDA air permukaan 1 (satu) tahun terakhir 10. Izin SIPPA Lama Pengajuan perpanjangan dilakukan paling lambat 3 (tiga) bulan sebelum masa berlaku SIPPA dari instansi yang sama habis, lebih dari itu maka proses permohonan masuk kategori baru 11. Izin Lingkungan Berupa Laporan Pemantauan dan Pengelolaan Lingkungan PERSYARATAN Gambar Lokasi/ Peta Situasi Berskala (titik koordinat) M enjelaskan situasi lokasi intake (titik pengambilan), dilengkapi koordinat dengan format DM S(Degree, M inute, Sec ond) Gambar desain harus dilengkapi dengan tanda tangan pengesahan dari pembuat gambar dan perusahaan M enjelaskan spesifikasi alat teknis atau bahan yang digunakan pada bangunan (M isal : Jenis Pompa, ukuran pipa, bahan pondasi, dll)
  • 29. Tugas Tim Rekomtek Bidang SDA BBWS C3 TIM REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA BBWS C34 Tim Rekomendasi Teknis BBWS Cidanau – Ciujung – Cidurian terdiri dari Tim Sekretariat dan Tim Teknis yang ditetapkan berdasarkan Surat Keputusan Kepala BBWS C3 Tim Sekretariat Rekomdasi Teknis BBWS C3 Tugas : • Pengecekan kelengkapan persyaratan permohonan, yaitu : Kesesuaian dan kelengkapan data/informasi yang disampaikan oleh Pemohon, antara lain : nama, pekerjaan, dan alamat; maksud dan tujuan; rencana lokasi penggunaan/pengambilan air; jumlah air yang diperlukan dan lain-lain; • Membuat isian daftar kelengkapan persyaratan. Tim Teknis Rekomendasi Teknis BBWS C3 Tugas : • Melaksanakan evaluasi (kelengkapan dan keabsahan) dokumen usulan dari pemohon. • Menyelenggarakan expose untuk pembahasan usulan pemohon. • Melaksanakan pemeriksaan tinjauan langsung. • Menyusun Berita Acara pada setiap tahap. • Menyusun Rekomendasi Teknis. • Melaksanakan pengawasan atau pemantauan atas pelaksanaan kegiatan dari pelaksanaan kegiatan dari pelaksanaan izin yang telah dikeluarkan. A B
  • 30. Tim Rekomtek Bidang SDA BBWS C3 TIM REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA BBWS C34 FASILITAS PELAYANAN PERMOHONAN REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA DI BBWS C3 a. PERSONIL b. RUANG PELAYANAN Tim Rekomtek Bidang SDA BBWS C3 terdiri dari Tim Sekretariat dan Tim Teknis, yang selalu siap sedia memberikan pelayanan maksimal dalam memfasilitasi permohonan Rekomtek Bidang SDA • Ruang pelayanan Rekomtek Bidang SDA BBWS C3 berada di Kantor BBWS C3 • Jam operasional Senin : 08.00 – 16.30 Jumat : 08.00 – 17.00
  • 31. Tim Rekomtek Bidang SDA BBWS C3 TIM REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA BBWS C34 FASILITAS PELAYANAN PERMOHONAN REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA DI BBWS C3 c. STANDAR PELAYANAN d. PENGENDALIAN DAN PENGAWASAN Buku panduan, foster – foster terkait informasi rekomtek dan perizinan, leaflet. Untuk memberantas praktek Pungli, pelaksanaan pelayanan permohonan Rekomtek di BBWS C3 berada di bawah pengawasan Satgas Saber Pungli Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat.
  • 32. Komitmen Tim Rekomtek Bidang SDA BBWS C3 TIM REKOMENDASI TEKNIS BIDANG SDA BBWS C34 Fokus dalam memberikan pelayanan permohonan Rekomendasi Teknis sesuai dengan prosedur, secara adil dan tidak memihak kepada siapapun Tidak memberikan bantuan teknis dalam hal pemenuhan kelengkapan persyaratan permohonan (Seperti : Pembuatan gambar teknis, Penyusunan Proposal Teknis, dll.) Tidak menerima ucapan terima kasih dalam bentuk pemberian : Uang, bingkisan, cinderamata, dll. 1 2 3 Mendukung program pemerintah dalam pemberantasan Pungutan Liar (PUNGLI) 4
  • 33. CAPAIAN PELAYANAN REKOMTEK BIDANG SDA5 TAHUN PROSES REKOMTEK BERKAS MASUK DALAM PROSES REKOMTEK TERBIT KETERANGAN 2017 5 0 4 1 Permohonan tidak lolos verifikasi 2018 (Bulan Juli) 7 3 3 1 Permohonan tidak lolos verifikasi Data Pelayanan Rekomendasi Teknis Bidang SDA yang terbit di WS 3 Ci Selama Tahun 2017 – 2018 (per Bulan Juli) :
  • 34. Kesimpulan PENUTUP 6 REKOMENDASI TEKNIS wajib bagi seluruh pengguna air permukaan sebagai syarat permohonan perizinan pengusahaan dan penggunaan sumber daya air (SIPPA) Proses permohonan Rekomtek itu mudah dan cepat, apabila semua pihak dapat mengikuti prosedur sesuai dengan aturan yang berlaku 1 2 3 Bagi perusahaan yang berada di Wilayah Sungai Cidanau – Ciujung – Cidurian dan masih berizin dari Dinas Kabupaten/Propinsi, agar segera memproses Rekomendasi Teknis melalui BBWS C3 4 5 BBWS Cidanau – Ciujung – Cidurian mendukung program pemerintah dalam memberantas Pungutan Liar (Pungli) dengan memberikan pelayanan permohonan Rekomtek Bidang SDA secara profesional dan TANPA BIAYA, demi meningkatkan kualitas pelayanan publik yang lebih baik Pemberian izin diberikan secara ketat bukan untuk menghambat investasi tetapi demi menjaga kondisi alami sumber daya air, penggunaan secara hemat dan bijak, mencegah/mengendalikan dampak negatif kegiatan terhadap sumber daya air (kerusakan sumber air/sarana prasarana, pencemaran, dll) untuk mewujudkan kemanfaatan sumber daya air yang berkelanjutan.
  • 35. SEKRETARIAT REKOMTEK BIDANG SDA BBWS CIDANAU – CIUJUNG – CIDURIAN (0254) 201948 rekomteknis.bbwsc3@gmail.com Jl. Uztad Uzhair Yahya No. 1 Benggala, Kota Serang - BANTEN Jam Pelayanan : Senin – Kamis : 09.00 – 16.30 ( Istirahat : 12.00 – 13.00 ) Jumat : 09.00 – 17.00 ( Istirahat : 11.30 – 13.30 ) Kontak Kami PENUTUP 6
  • 36. Kementerian Pekerjaan Umum Dan Perumahan Rakyat Direktorat Jenderal Sumber Daya Air BBWS Cidanau – Ciujung – Cidurian