SlideShare a Scribd company logo
PELUANG
Kaidah
pengisian
Permutasi
Kombinasi
Kaidah
Pencacahan
Permutasi
Permutasi adalah susunan objek-objek dengan
memperhatikan ukuran tertentu, tanpa ada objek
yang boleh di ulang.
Bagian-bagian
Permutasi
•Definisi dan Notasi faktorial
•Permutasi dari unsur-unsur yang berbeda
•Permutasi dengan beberapa unsur yang sama
•Permutasi siklis
Definisi dan Notasi faktorial
PERHATIKAN
n! Adalah hasil kali semua bilangan bulat positif
secara berurutan dari 1 sampai n. n faktorial di beri
notasi "n! ".
Seperti:
Penulisan "5! " dan "6! "
Masing-masing di baca 5 faktorial dan 6
faktorial
Yang Mana Secara Umum Dapat Dikatakan
Bahwa
n! =n x (n-1) x (n-2) x (n-3)
x...x3x2x1
Contoh Soal:
Tentukan Nilai Berikut:
2! x 3! =
10! : 6! =
Jawab:
2! x 3! = (2x1!) x (3x2x1!) =
Permutasi Dari Unsur-unsur Yang Berbeda
Permutasi Dengan Beberapa Unsur Yang Sama
P
n
q1, q2, q3... qk =
n!
q1! , q2! , q3! ,... qk!
Tentukan banyak permutasi dari huruf-huruf
yang terdapat dalam kata OSIS
O=1
S=2
I=1
P4
1,2,1
=
4!
2!
=3 . 4= 12
Jadi banyak permutasi nya adalah 12.
Permutasi Siklis
Banyaknya permutasi siklis dari n
unsur adalah
Pn
S
= ( n-1)!
CONTOH:
Tentukan banyak permutasi siklis dari A, B,
C, D
JAWAB : n=4
P4
S =
(4-1)!
3!
= 6
Filling Slots
Jika tempat pertama dapat di isi dengan n1 cara yang
berbeda, tempat ke dua dengan n2 cara yang berbeda,
tempat ke tiga n3 cara yang berbeda dan seterusnya
tempat ke-k dengan nk cara, maka banyak nya cara
mengisi k tempat yang tersedia sebanyak n1 x n2 x n3 x...
X nk"
Aturan ini di sebut juga aturan pengisian
tempat dan sering di sebut sebagai kaidah
dasar membilang atau aturan perkalian.
CONTOH SOAL
Contoh 1:
Disediakan himpunan angka {1, 2,3,4} jika akan di bentuk bilangan
yang terdiri dari dua angka berapa banyak bagian yang di bentuk:
a. Boleh ada angka yang di ulang
Pembahasan:
a. Angka yang tersedia
1,2,3,4
Puluhan
Satuan
4 4
4 x 4 = 16
Contoh 2
Berapa banyak cara untuk memilih 3 pengurus OSIS yg terdiri
dari ketua, sekertaris, bendahara dari 8 orang siswa?
Pembahasan:
8 7 6
• Dari awal sudah ada 8
orang yang menjadi
calon ketua , di pilih 1
orang menjadi ketua.
• Maka masih ada 7
orang yang mnjadi
calon sekertaris, dipilih
1 orang mnjadi
sekertaris.
8 x 7 x 6 = 336 cara
Kombinasi
Kasus ini tidak melihatkan aturan karna terdapat dua hal yang
dapat di anggap sama berbeda dengan kasus menyusun angka
puluhan dari 6 dan 9 maka hasilnya 69 dan 96 , angka 69 berbeda
dengan 96.
Susun objek-objek yang tidak
memperhatikan urutan seperti ini di
namakan kombinasi.
Rumus umum
kombinasi
C
n
k=
n!
(n-k)! k!
Jika guru penguji akan memanggil 2 orang
sekaligus banyak susunan yang mungkin
adalah? (Muridnya ada 5)
Contoh Soal
Jawaban:
C
5
2
= 5!
(5-2)! 2!
=
5!
3! 2!
=
5 x 4 x 3!
3! (2 x 1)
= 10
Jadi banyaknya susunan berbeda yang
mungkin adalah 10 susunan.
Tugas remedial matematika
RAFA NABILA
Thank you for
listening to

More Related Content

Similar to tugas matematika remedial materi kelas xii.pptx

INF12_KELOMPOK 6 (8888888888888888888888888888882).pptx
INF12_KELOMPOK 6 (8888888888888888888888888888882).pptxINF12_KELOMPOK 6 (8888888888888888888888888888882).pptx
INF12_KELOMPOK 6 (8888888888888888888888888888882).pptx
AlfiSyahrin89
 
Slide week 2b teori peluang
Slide week 2b teori peluangSlide week 2b teori peluang
Slide week 2b teori peluang
Beny Nugraha
 
Makalah kombinasi, permutasi dan peluang
Makalah kombinasi, permutasi dan peluangMakalah kombinasi, permutasi dan peluang
Makalah kombinasi, permutasi dan peluang
Aisyah Turidho
 

Similar to tugas matematika remedial materi kelas xii.pptx (20)

Kelompok 1 kapsel sma
Kelompok 1 kapsel smaKelompok 1 kapsel sma
Kelompok 1 kapsel sma
 
Dasar-dasar Teknik Perhitungan
Dasar-dasar Teknik PerhitunganDasar-dasar Teknik Perhitungan
Dasar-dasar Teknik Perhitungan
 
Teori Peluang | Pengantar Statistik Matematis
Teori Peluang | Pengantar Statistik MatematisTeori Peluang | Pengantar Statistik Matematis
Teori Peluang | Pengantar Statistik Matematis
 
materi pembelajaran matematika kombinasi
materi pembelajaran matematika kombinasimateri pembelajaran matematika kombinasi
materi pembelajaran matematika kombinasi
 
INF12_KELOMPOK 6 (8888888888888888888888888888882).pptx
INF12_KELOMPOK 6 (8888888888888888888888888888882).pptxINF12_KELOMPOK 6 (8888888888888888888888888888882).pptx
INF12_KELOMPOK 6 (8888888888888888888888888888882).pptx
 
Kombinatorik Pengantar Probabilitas ppt
Kombinatorik Pengantar Probabilitas pptKombinatorik Pengantar Probabilitas ppt
Kombinatorik Pengantar Probabilitas ppt
 
Peluang (zahrotul jannah)
Peluang (zahrotul jannah)Peluang (zahrotul jannah)
Peluang (zahrotul jannah)
 
Permutasi.....ppt
Permutasi.....pptPermutasi.....ppt
Permutasi.....ppt
 
Permutasi dan Kombinasi
Permutasi dan KombinasiPermutasi dan Kombinasi
Permutasi dan Kombinasi
 
Bab 2 permutasi dan kombinasi
Bab 2 permutasi dan kombinasiBab 2 permutasi dan kombinasi
Bab 2 permutasi dan kombinasi
 
Slide week 2b teori peluang
Slide week 2b teori peluangSlide week 2b teori peluang
Slide week 2b teori peluang
 
Permutasidankombinasi
PermutasidankombinasiPermutasidankombinasi
Permutasidankombinasi
 
Permutasi1
Permutasi1Permutasi1
Permutasi1
 
Permutasi dan Kombinasi
Permutasi dan KombinasiPermutasi dan Kombinasi
Permutasi dan Kombinasi
 
Bilangan Rasional.ppt
Bilangan Rasional.pptBilangan Rasional.ppt
Bilangan Rasional.ppt
 
BAB I Probabilitas konsep peluang kejadian.ppt
BAB I Probabilitas konsep peluang kejadian.pptBAB I Probabilitas konsep peluang kejadian.ppt
BAB I Probabilitas konsep peluang kejadian.ppt
 
Pertemuan 9 (kombinasi, permutasi dan peluang)
Pertemuan 9 (kombinasi, permutasi dan peluang)Pertemuan 9 (kombinasi, permutasi dan peluang)
Pertemuan 9 (kombinasi, permutasi dan peluang)
 
Kaidah pencacahan oleh Kelompok 1
Kaidah pencacahan oleh Kelompok 1Kaidah pencacahan oleh Kelompok 1
Kaidah pencacahan oleh Kelompok 1
 
Makalah kombinasi, permutasi dan peluang
Makalah kombinasi, permutasi dan peluangMakalah kombinasi, permutasi dan peluang
Makalah kombinasi, permutasi dan peluang
 
Makalah arit kel.7
Makalah arit kel.7Makalah arit kel.7
Makalah arit kel.7
 

Recently uploaded

Recently uploaded (20)

tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaiKonflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
 
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxBUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
 
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptperumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
 
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptxModul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
 
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGKERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
 

tugas matematika remedial materi kelas xii.pptx

  • 3. Permutasi Permutasi adalah susunan objek-objek dengan memperhatikan ukuran tertentu, tanpa ada objek yang boleh di ulang. Bagian-bagian Permutasi •Definisi dan Notasi faktorial •Permutasi dari unsur-unsur yang berbeda •Permutasi dengan beberapa unsur yang sama •Permutasi siklis
  • 4. Definisi dan Notasi faktorial PERHATIKAN n! Adalah hasil kali semua bilangan bulat positif secara berurutan dari 1 sampai n. n faktorial di beri notasi "n! ". Seperti: Penulisan "5! " dan "6! " Masing-masing di baca 5 faktorial dan 6 faktorial
  • 5. Yang Mana Secara Umum Dapat Dikatakan Bahwa n! =n x (n-1) x (n-2) x (n-3) x...x3x2x1 Contoh Soal: Tentukan Nilai Berikut: 2! x 3! = 10! : 6! = Jawab: 2! x 3! = (2x1!) x (3x2x1!) =
  • 7. Permutasi Dengan Beberapa Unsur Yang Sama P n q1, q2, q3... qk = n! q1! , q2! , q3! ,... qk! Tentukan banyak permutasi dari huruf-huruf yang terdapat dalam kata OSIS O=1 S=2 I=1 P4 1,2,1 = 4! 2! =3 . 4= 12 Jadi banyak permutasi nya adalah 12.
  • 8. Permutasi Siklis Banyaknya permutasi siklis dari n unsur adalah Pn S = ( n-1)! CONTOH: Tentukan banyak permutasi siklis dari A, B, C, D JAWAB : n=4 P4 S = (4-1)! 3! = 6
  • 9. Filling Slots Jika tempat pertama dapat di isi dengan n1 cara yang berbeda, tempat ke dua dengan n2 cara yang berbeda, tempat ke tiga n3 cara yang berbeda dan seterusnya tempat ke-k dengan nk cara, maka banyak nya cara mengisi k tempat yang tersedia sebanyak n1 x n2 x n3 x... X nk" Aturan ini di sebut juga aturan pengisian tempat dan sering di sebut sebagai kaidah dasar membilang atau aturan perkalian.
  • 10. CONTOH SOAL Contoh 1: Disediakan himpunan angka {1, 2,3,4} jika akan di bentuk bilangan yang terdiri dari dua angka berapa banyak bagian yang di bentuk: a. Boleh ada angka yang di ulang Pembahasan: a. Angka yang tersedia 1,2,3,4 Puluhan Satuan 4 4 4 x 4 = 16
  • 11. Contoh 2 Berapa banyak cara untuk memilih 3 pengurus OSIS yg terdiri dari ketua, sekertaris, bendahara dari 8 orang siswa? Pembahasan: 8 7 6 • Dari awal sudah ada 8 orang yang menjadi calon ketua , di pilih 1 orang menjadi ketua. • Maka masih ada 7 orang yang mnjadi calon sekertaris, dipilih 1 orang mnjadi sekertaris. 8 x 7 x 6 = 336 cara
  • 12. Kombinasi Kasus ini tidak melihatkan aturan karna terdapat dua hal yang dapat di anggap sama berbeda dengan kasus menyusun angka puluhan dari 6 dan 9 maka hasilnya 69 dan 96 , angka 69 berbeda dengan 96. Susun objek-objek yang tidak memperhatikan urutan seperti ini di namakan kombinasi. Rumus umum kombinasi C n k= n! (n-k)! k!
  • 13. Jika guru penguji akan memanggil 2 orang sekaligus banyak susunan yang mungkin adalah? (Muridnya ada 5) Contoh Soal Jawaban: C 5 2 = 5! (5-2)! 2! = 5! 3! 2! = 5 x 4 x 3! 3! (2 x 1) = 10 Jadi banyaknya susunan berbeda yang mungkin adalah 10 susunan.