SlideShare a Scribd company logo
ASMALIA , SKEP.NS


Klien dengan gangguan jiwa sering
gagal mendapatkan kebutuhan
sosialnya oleh karena ketidakmampuan
klien hidup dalam kelompoknya. Klien
gagal beradaptasi, gagal menerima diri
sendiri, sehingga diupayakan berbagai
macam terapi yang bertujuan untuk
menyembuhkan atau mengembalikan
keadaan klien pada kehidupan
sosialnya. Salah satu bentuk dari terapi
aktifitas kelompok adalah terapi gerak.
 Tujuan




Klien dapat menyalurkan energinya dengan
kegiatan yang konstruktif dan meningkatkan
kesegaran jasmani dengan :
◦ Mengikuti gerakan-gerakan (senam) yang
diajarkan oleh pemimpin
◦ Mengikuti peraturan-peraturan dalam
kelompok
◦ Berkosentrasi pada gerakan-gerakan (senam
yang dilakukan secara aktif melakukan
kegiatan dan mengikuti pemimpin
Mengekspresikan perasaannyasetelah
mengikuti senam
Karakteristik Klien
 Klien yang diikutkan dalam terapi
aktifitas kelompok /terapi gerak ini
adalah pasien dengan keadaan :
 Duduk sendirian, menghindar dari
orang lain, menarik diri dari realita
 Tidur berlebihan
 Produktifitas menurun
 Inisiatif dan ide-ide kurang
 Bicara dan gerakan lambat /hipoaktif
 Riwayat perilaku kekerasan

 Persiapan

terapis
◦ diperlukan 5 perawat
◦ Satu orang sebagai leader :
Ismunandar, S.Kep
◦ Satu orang sebagai observer :
Sutriani, S,Kep
◦ Tiga orang sebagai fasilitator :
 Ramlah, S.Kep
 Paridah, S.Kep
 Ana Damayanti, S.Kep
◦ Melibatkan petugas ruangan


Rincian tugas
◦ Leader:
 Mengkoordinir jumlah peserta yang telah ditentukan
 Mampu mengatasi masalah yang timbul dalam
kelompok
 Memimpin perkenalan, menjelaskan tujuan kegiatan
 Menjelaskan proses kegiatan
 Mendemonstrasikan cara memperkenalkan diri pada
orang lain.
◦ Fasilitator
 Mampu memotivasi anggota kelompok untuk
mengeluarkan pendapat
 Mampu memotivasi anggota terlibat dalam kegiatan
 Mampu menjadikan role momel
 Persiapan

lingkungan
◦Menyiapkan satu ruangan
(Kenanga) penerangan dan
ventilasi cukup
◦Peralatan yang dibutuhkan:
Tape recorder, kaset lagu
senam
 Rencana



a. Waktu
b. Tempat
◦
◦
◦
◦
◦
◦
◦
◦
◦
◦
◦

Kegiatan
: 15-4-2003 jam 10.30-11.30
: Ruang Kenanga

Klien :
Maria Yeni
: Menarik
Nurjaya
: Perilaku
Elisabeth
: Menarik
Karma
: Menarik
Ingrid
: Menarik
Nasrita : Menarik diri
Kuneng
: Menarik
Sanalang
: Menarik
Ani
: Perilaku
Sari Bulang
: Menarik

diri
kekerasan
diri
diri
diri
diri
diri
kekerasan
diri
 Isi













Kegiatan

Mengumpulkan seluruh peserta TAK ditempat
kegiatan yang telah ditentukan ( Ruang makan
Kenanga) dengan berbaris sejajar menghadap terapis
Terapis/leader memberi salam
Terapis/leader menjelaskan tujuan dan aturan TAK
Terapis/leader memperkenalkan diri kemudian
diikuti oleh peserta TAK dengan memperkenalkan
nama, nama panggilan, hobi, asal
Musik dimainkan, semua peserta melihat kedepan
untuk mengikuti gerakan yang dilakukan oleh terapis
sampai musik berhenti (selama 15 menit)
Setelah selesai kegiatan/gerakan , klien diminta
untuk menceritakan perasaannya secra bergantian
yang difasilitasi oleh fasilitator (selama 15 menit)
Terapis memberikan reinforcemen terhadap klien
yang mampu melakukan senam dengan baik
Terapis memberikan motivasi kepada peserta TAK
untuk tetap berkomonikasi dengan orang lain
 Hasil

yang diharapkan

◦ 80 % peserta dapat mengikuti
gerakan senam dengan baik
◦ 80 % klien mampu
memperkenalkan diri (nama,nama
panggilan, asal, hobbi)
◦ 50 % Klien mampu mengungkapkan
perasaannya setelah mengikuti
kegiatan senam
◦ 80 % Klien aktif mengikuti kegiatan
TAK sampai selesai
 Program antisipasi masalah
◦ Memanggil klien yang tidak aktif Selama TAK.
Memberi kesempatan klien menjawab sapaan
perawat/terapis
◦ Bila klien meninggalkan permainan tanpa
pamit
 Panggil nama klien
 Menanyakan alasan klien meninggalkan
permainan
 Memberi penjelasan tentang tujuan
permainan dan menjelaskan bahwa klien
dapat meninggalkan kegiatan setelah TAK
selesai atau klien mempunyai alasn yang
tepat
◦ Bila ada klien lain yang ingin ikut
 Beri penjelasan dengan bijaksana
, bahwa permainan ini ditujukan
kepada klien yang telah dipilih
 Bila klien memaksa berikan
kesempatan untuk ikut dengan
tidak mmbei pertanyaan bila
hendak meninggalkan kegiatan.






TAK sosialisasi
TAK stimulasi persepsi
TAK orientasi realita
TERAPI LINGKUNGAN
TERAPI KELUARGA

: Halusinasi

More Related Content

What's hot

Kb 2 asuhan keperawatan risiko perilaku kekerasan
Kb 2 asuhan keperawatan  risiko perilaku kekerasanKb 2 asuhan keperawatan  risiko perilaku kekerasan
Kb 2 asuhan keperawatan risiko perilaku kekerasan
pjj_kemenkes
 
Strategi pelaksanaan asuhan keperawatanjiwa
Strategi pelaksanaan asuhan keperawatanjiwaStrategi pelaksanaan asuhan keperawatanjiwa
Strategi pelaksanaan asuhan keperawatanjiwa
lutfinurariffani
 
Askep rpk
Askep rpkAskep rpk
Askep rpk
eyet hidyat
 
Pengkajian dan sp
Pengkajian dan spPengkajian dan sp
Pengkajian dan sp
Darsana Wayan
 
Proposal tak pk copyan
Proposal tak pk copyanProposal tak pk copyan
Proposal tak pk copyan
Rha Rha
 
Komunikasi terapeutik kebidanan
Komunikasi terapeutik kebidananKomunikasi terapeutik kebidanan
Komunikasi terapeutik kebidanan
desphita
 
Kb 2 as kep pada pasien dengan risiko perilaku kekerasan
Kb 2   as kep pada pasien dengan risiko perilaku kekerasanKb 2   as kep pada pasien dengan risiko perilaku kekerasan
Kb 2 as kep pada pasien dengan risiko perilaku kekerasan
pjj_kemenkes
 
Kb 1 asuhan keperawatan harga diri rendah
Kb 1 asuhan keperawatan  harga diri rendahKb 1 asuhan keperawatan  harga diri rendah
Kb 1 asuhan keperawatan harga diri rendah
pjj_kemenkes
 
Ppt komunikasi terapeutik
Ppt komunikasi terapeutikPpt komunikasi terapeutik
Ppt komunikasi terapeutikYuli Thamrin
 
Konsep komunikasi terapeutik
Konsep komunikasi terapeutikKonsep komunikasi terapeutik
Konsep komunikasi terapeutik
widya1972
 
Komunikasi terapeutik pada pasien jiwa
Komunikasi terapeutik pada pasien jiwaKomunikasi terapeutik pada pasien jiwa
Komunikasi terapeutik pada pasien jiwa
Cahya
 
Materi buku ajar tetes mata 1
Materi buku ajar tetes mata 1Materi buku ajar tetes mata 1
Materi buku ajar tetes mata 1
Rusli Unci
 
Tahapan komunikasi taraputik
Tahapan komunikasi taraputikTahapan komunikasi taraputik
Tahapan komunikasi taraputik
widya1972
 
Proses keperawatan jiwa
Proses keperawatan jiwaProses keperawatan jiwa
Proses keperawatan jiwa
Amalia Senja
 
Praktika halusinasi, prilaku kekerasan & perawatan diri
Praktika   halusinasi, prilaku kekerasan & perawatan diriPraktika   halusinasi, prilaku kekerasan & perawatan diri
Praktika halusinasi, prilaku kekerasan & perawatan diri
pjj_kemenkes
 

What's hot (19)

76710910 tak-jiwa-klp-2
76710910 tak-jiwa-klp-276710910 tak-jiwa-klp-2
76710910 tak-jiwa-klp-2
 
Kb 2 asuhan keperawatan risiko perilaku kekerasan
Kb 2 asuhan keperawatan  risiko perilaku kekerasanKb 2 asuhan keperawatan  risiko perilaku kekerasan
Kb 2 asuhan keperawatan risiko perilaku kekerasan
 
Strategi pelaksanaan asuhan keperawatanjiwa
Strategi pelaksanaan asuhan keperawatanjiwaStrategi pelaksanaan asuhan keperawatanjiwa
Strategi pelaksanaan asuhan keperawatanjiwa
 
Askep rpk
Askep rpkAskep rpk
Askep rpk
 
Makalah terapi kelompok
Makalah terapi kelompokMakalah terapi kelompok
Makalah terapi kelompok
 
Komunikasi terapeutik
Komunikasi terapeutikKomunikasi terapeutik
Komunikasi terapeutik
 
Pengkajian dan sp
Pengkajian dan spPengkajian dan sp
Pengkajian dan sp
 
Proposal tak pk copyan
Proposal tak pk copyanProposal tak pk copyan
Proposal tak pk copyan
 
Komunikasi terapeutik kebidanan
Komunikasi terapeutik kebidananKomunikasi terapeutik kebidanan
Komunikasi terapeutik kebidanan
 
Sp 7 diagnosa
Sp 7 diagnosaSp 7 diagnosa
Sp 7 diagnosa
 
Kb 2 as kep pada pasien dengan risiko perilaku kekerasan
Kb 2   as kep pada pasien dengan risiko perilaku kekerasanKb 2   as kep pada pasien dengan risiko perilaku kekerasan
Kb 2 as kep pada pasien dengan risiko perilaku kekerasan
 
Kb 1 asuhan keperawatan harga diri rendah
Kb 1 asuhan keperawatan  harga diri rendahKb 1 asuhan keperawatan  harga diri rendah
Kb 1 asuhan keperawatan harga diri rendah
 
Ppt komunikasi terapeutik
Ppt komunikasi terapeutikPpt komunikasi terapeutik
Ppt komunikasi terapeutik
 
Konsep komunikasi terapeutik
Konsep komunikasi terapeutikKonsep komunikasi terapeutik
Konsep komunikasi terapeutik
 
Komunikasi terapeutik pada pasien jiwa
Komunikasi terapeutik pada pasien jiwaKomunikasi terapeutik pada pasien jiwa
Komunikasi terapeutik pada pasien jiwa
 
Materi buku ajar tetes mata 1
Materi buku ajar tetes mata 1Materi buku ajar tetes mata 1
Materi buku ajar tetes mata 1
 
Tahapan komunikasi taraputik
Tahapan komunikasi taraputikTahapan komunikasi taraputik
Tahapan komunikasi taraputik
 
Proses keperawatan jiwa
Proses keperawatan jiwaProses keperawatan jiwa
Proses keperawatan jiwa
 
Praktika halusinasi, prilaku kekerasan & perawatan diri
Praktika   halusinasi, prilaku kekerasan & perawatan diriPraktika   halusinasi, prilaku kekerasan & perawatan diri
Praktika halusinasi, prilaku kekerasan & perawatan diri
 

Similar to Terapi aktivitas kelompok AKPER PEMKAB MUNA

Proposal TAK Defisit Perawatan Diri
Proposal TAK Defisit Perawatan Diri Proposal TAK Defisit Perawatan Diri
Proposal TAK Defisit Perawatan Diri
Encepal Cere
 
PPT TAK KEL 5.pptx
PPT TAK KEL 5.pptxPPT TAK KEL 5.pptx
PPT TAK KEL 5.pptx
wahyuchandra19
 
model konseptual mental psikiatri
model konseptual mental psikiatrimodel konseptual mental psikiatri
model konseptual mental psikiatri
Fransiska Oktafiani
 
Therapi Self Healing pada Kondisi Bencana.pptx
Therapi Self Healing pada Kondisi Bencana.pptxTherapi Self Healing pada Kondisi Bencana.pptx
Therapi Self Healing pada Kondisi Bencana.pptx
Alva Cherry Mustamu
 
Makalah terapi aktivitas kelompok (tak)
Makalah terapi aktivitas kelompok (tak)Makalah terapi aktivitas kelompok (tak)
Makalah terapi aktivitas kelompok (tak)
Septian Muna Barakati
 
Intervensi ca mame
Intervensi ca mameIntervensi ca mame
Intervensi ca mame
Operator Warnet Vast Raha
 
Proposal TAK Kelompok 4..pdf
Proposal TAK Kelompok 4..pdfProposal TAK Kelompok 4..pdf
Proposal TAK Kelompok 4..pdf
shafa417
 
Rehabilitatif Psikitri Dalam Komuniti
Rehabilitatif Psikitri Dalam KomunitiRehabilitatif Psikitri Dalam Komuniti
Rehabilitatif Psikitri Dalam Komuniti
Muhammad Nasrullah
 
TERAPI REALITAS
TERAPI REALITAS TERAPI REALITAS
TERAPI REALITAS
Ayu Sulistian
 
Harbang terapi okupasi
Harbang terapi okupasiHarbang terapi okupasi
Harbang terapi okupasi
Yabniel Lit Jingga
 
3. Terapi Modalitas.pptx
3. Terapi Modalitas.pptx3. Terapi Modalitas.pptx
3. Terapi Modalitas.pptx
DedyArieWidieanto
 
Bentuk dukungan bagi pengguna napza dan keluarga
Bentuk dukungan bagi pengguna napza dan keluargaBentuk dukungan bagi pengguna napza dan keluarga
Bentuk dukungan bagi pengguna napza dan keluargaMusa Hutauruk
 
Motivasi, tahapan perubahan, tahapan terapi pada gpz
Motivasi, tahapan perubahan,   tahapan terapi pada gpzMotivasi, tahapan perubahan,   tahapan terapi pada gpz
Motivasi, tahapan perubahan, tahapan terapi pada gpz
yulianafifay
 
Pengendalian diri melalui praktek yoga
Pengendalian diri melalui praktek yogaPengendalian diri melalui praktek yoga
Pengendalian diri melalui praktek yoga
Made Sumiarta
 
TERAPI MODALITAS.pptx
TERAPI MODALITAS.pptxTERAPI MODALITAS.pptx
TERAPI MODALITAS.pptx
Rezal5
 
Terapi Realitas APTL
Terapi Realitas APTLTerapi Realitas APTL
Hypnoteaching (2)
Hypnoteaching (2)Hypnoteaching (2)
Hypnoteaching (2)
Cecil Suryadi
 
Konseling behavioral
Konseling behavioralKonseling behavioral
Konseling behavioral
Rosalina S
 
MODEL KONSEP G3 PSIKOSOSIAL LENGKAP.pptx
MODEL KONSEP G3 PSIKOSOSIAL LENGKAP.pptxMODEL KONSEP G3 PSIKOSOSIAL LENGKAP.pptx
MODEL KONSEP G3 PSIKOSOSIAL LENGKAP.pptx
Retno Lusmiati Anisah
 

Similar to Terapi aktivitas kelompok AKPER PEMKAB MUNA (20)

Proposal TAK Defisit Perawatan Diri
Proposal TAK Defisit Perawatan Diri Proposal TAK Defisit Perawatan Diri
Proposal TAK Defisit Perawatan Diri
 
PPT TAK KEL 5.pptx
PPT TAK KEL 5.pptxPPT TAK KEL 5.pptx
PPT TAK KEL 5.pptx
 
model konseptual mental psikiatri
model konseptual mental psikiatrimodel konseptual mental psikiatri
model konseptual mental psikiatri
 
Therapi Self Healing pada Kondisi Bencana.pptx
Therapi Self Healing pada Kondisi Bencana.pptxTherapi Self Healing pada Kondisi Bencana.pptx
Therapi Self Healing pada Kondisi Bencana.pptx
 
Makalah terapi aktivitas kelompok (tak)
Makalah terapi aktivitas kelompok (tak)Makalah terapi aktivitas kelompok (tak)
Makalah terapi aktivitas kelompok (tak)
 
Intervensi ca mame
Intervensi ca mameIntervensi ca mame
Intervensi ca mame
 
Proposal TAK Kelompok 4..pdf
Proposal TAK Kelompok 4..pdfProposal TAK Kelompok 4..pdf
Proposal TAK Kelompok 4..pdf
 
Rehabilitatif Psikitri Dalam Komuniti
Rehabilitatif Psikitri Dalam KomunitiRehabilitatif Psikitri Dalam Komuniti
Rehabilitatif Psikitri Dalam Komuniti
 
Satuan acara penyuluhan mobilisasi
Satuan acara penyuluhan mobilisasiSatuan acara penyuluhan mobilisasi
Satuan acara penyuluhan mobilisasi
 
TERAPI REALITAS
TERAPI REALITAS TERAPI REALITAS
TERAPI REALITAS
 
Harbang terapi okupasi
Harbang terapi okupasiHarbang terapi okupasi
Harbang terapi okupasi
 
3. Terapi Modalitas.pptx
3. Terapi Modalitas.pptx3. Terapi Modalitas.pptx
3. Terapi Modalitas.pptx
 
Bentuk dukungan bagi pengguna napza dan keluarga
Bentuk dukungan bagi pengguna napza dan keluargaBentuk dukungan bagi pengguna napza dan keluarga
Bentuk dukungan bagi pengguna napza dan keluarga
 
Motivasi, tahapan perubahan, tahapan terapi pada gpz
Motivasi, tahapan perubahan,   tahapan terapi pada gpzMotivasi, tahapan perubahan,   tahapan terapi pada gpz
Motivasi, tahapan perubahan, tahapan terapi pada gpz
 
Pengendalian diri melalui praktek yoga
Pengendalian diri melalui praktek yogaPengendalian diri melalui praktek yoga
Pengendalian diri melalui praktek yoga
 
TERAPI MODALITAS.pptx
TERAPI MODALITAS.pptxTERAPI MODALITAS.pptx
TERAPI MODALITAS.pptx
 
Terapi Realitas APTL
Terapi Realitas APTLTerapi Realitas APTL
Terapi Realitas APTL
 
Hypnoteaching (2)
Hypnoteaching (2)Hypnoteaching (2)
Hypnoteaching (2)
 
Konseling behavioral
Konseling behavioralKonseling behavioral
Konseling behavioral
 
MODEL KONSEP G3 PSIKOSOSIAL LENGKAP.pptx
MODEL KONSEP G3 PSIKOSOSIAL LENGKAP.pptxMODEL KONSEP G3 PSIKOSOSIAL LENGKAP.pptx
MODEL KONSEP G3 PSIKOSOSIAL LENGKAP.pptx
 

More from Operator Warnet Vast Raha

Stiker kk bondan
Stiker kk bondanStiker kk bondan
Stiker kk bondan
Operator Warnet Vast Raha
 
Proposal bantuan sepak bola
Proposal bantuan sepak bolaProposal bantuan sepak bola
Proposal bantuan sepak bola
Operator Warnet Vast Raha
 
Surat pernyataan nusantara sehat
Surat pernyataan nusantara sehatSurat pernyataan nusantara sehat
Surat pernyataan nusantara sehat
Operator Warnet Vast Raha
 
Surat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajarSurat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajar
Operator Warnet Vast Raha
 
Halaman sampul target
Halaman sampul targetHalaman sampul target
Halaman sampul target
Operator Warnet Vast Raha
 
Makalah seni kriya korea
Makalah seni kriya koreaMakalah seni kriya korea
Makalah seni kriya korea
Operator Warnet Vast Raha
 
Makalah makromolekul
Makalah makromolekulMakalah makromolekul
Makalah makromolekul
Operator Warnet Vast Raha
 
126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul
Operator Warnet Vast Raha
 
Kafer akbid paramata
Kafer akbid paramataKafer akbid paramata
Kafer akbid paramata
Operator Warnet Vast Raha
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
Operator Warnet Vast Raha
 
Mata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budayaMata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budaya
Operator Warnet Vast Raha
 
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiPermohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Operator Warnet Vast Raha
 
Makalah keganasan
Makalah keganasanMakalah keganasan
Makalah keganasan
Operator Warnet Vast Raha
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
Operator Warnet Vast Raha
 
Makalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetikaMakalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetika
Operator Warnet Vast Raha
 
Undangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepaUndangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepa
Operator Warnet Vast Raha
 
Bukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajakBukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajak
Operator Warnet Vast Raha
 

More from Operator Warnet Vast Raha (20)

Stiker kk bondan
Stiker kk bondanStiker kk bondan
Stiker kk bondan
 
Proposal bantuan sepak bola
Proposal bantuan sepak bolaProposal bantuan sepak bola
Proposal bantuan sepak bola
 
Surat pernyataan nusantara sehat
Surat pernyataan nusantara sehatSurat pernyataan nusantara sehat
Surat pernyataan nusantara sehat
 
Surat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajarSurat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajar
 
Halaman sampul target
Halaman sampul targetHalaman sampul target
Halaman sampul target
 
Makalah seni kriya korea
Makalah seni kriya koreaMakalah seni kriya korea
Makalah seni kriya korea
 
Makalah makromolekul
Makalah makromolekulMakalah makromolekul
Makalah makromolekul
 
126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul
 
Kafer akbid paramata
Kafer akbid paramataKafer akbid paramata
Kafer akbid paramata
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
 
Mata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budayaMata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budaya
 
Lingkungan hidup
Lingkungan hidupLingkungan hidup
Lingkungan hidup
 
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiPermohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
 
Odher scout community
Odher scout communityOdher scout community
Odher scout community
 
Surat izin keramaian
Surat izin keramaianSurat izin keramaian
Surat izin keramaian
 
Makalah keganasan
Makalah keganasanMakalah keganasan
Makalah keganasan
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
 
Makalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetikaMakalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetika
 
Undangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepaUndangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepa
 
Bukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajakBukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajak
 

Terapi aktivitas kelompok AKPER PEMKAB MUNA

  • 2.  Klien dengan gangguan jiwa sering gagal mendapatkan kebutuhan sosialnya oleh karena ketidakmampuan klien hidup dalam kelompoknya. Klien gagal beradaptasi, gagal menerima diri sendiri, sehingga diupayakan berbagai macam terapi yang bertujuan untuk menyembuhkan atau mengembalikan keadaan klien pada kehidupan sosialnya. Salah satu bentuk dari terapi aktifitas kelompok adalah terapi gerak.
  • 3.  Tujuan   Klien dapat menyalurkan energinya dengan kegiatan yang konstruktif dan meningkatkan kesegaran jasmani dengan : ◦ Mengikuti gerakan-gerakan (senam) yang diajarkan oleh pemimpin ◦ Mengikuti peraturan-peraturan dalam kelompok ◦ Berkosentrasi pada gerakan-gerakan (senam yang dilakukan secara aktif melakukan kegiatan dan mengikuti pemimpin Mengekspresikan perasaannyasetelah mengikuti senam
  • 4. Karakteristik Klien  Klien yang diikutkan dalam terapi aktifitas kelompok /terapi gerak ini adalah pasien dengan keadaan :  Duduk sendirian, menghindar dari orang lain, menarik diri dari realita  Tidur berlebihan  Produktifitas menurun  Inisiatif dan ide-ide kurang  Bicara dan gerakan lambat /hipoaktif  Riwayat perilaku kekerasan 
  • 5.  Persiapan terapis ◦ diperlukan 5 perawat ◦ Satu orang sebagai leader : Ismunandar, S.Kep ◦ Satu orang sebagai observer : Sutriani, S,Kep ◦ Tiga orang sebagai fasilitator :  Ramlah, S.Kep  Paridah, S.Kep  Ana Damayanti, S.Kep ◦ Melibatkan petugas ruangan
  • 6.  Rincian tugas ◦ Leader:  Mengkoordinir jumlah peserta yang telah ditentukan  Mampu mengatasi masalah yang timbul dalam kelompok  Memimpin perkenalan, menjelaskan tujuan kegiatan  Menjelaskan proses kegiatan  Mendemonstrasikan cara memperkenalkan diri pada orang lain. ◦ Fasilitator  Mampu memotivasi anggota kelompok untuk mengeluarkan pendapat  Mampu memotivasi anggota terlibat dalam kegiatan  Mampu menjadikan role momel
  • 7.  Persiapan lingkungan ◦Menyiapkan satu ruangan (Kenanga) penerangan dan ventilasi cukup ◦Peralatan yang dibutuhkan: Tape recorder, kaset lagu senam
  • 8.  Rencana   a. Waktu b. Tempat ◦ ◦ ◦ ◦ ◦ ◦ ◦ ◦ ◦ ◦ ◦ Kegiatan : 15-4-2003 jam 10.30-11.30 : Ruang Kenanga Klien : Maria Yeni : Menarik Nurjaya : Perilaku Elisabeth : Menarik Karma : Menarik Ingrid : Menarik Nasrita : Menarik diri Kuneng : Menarik Sanalang : Menarik Ani : Perilaku Sari Bulang : Menarik diri kekerasan diri diri diri diri diri kekerasan diri
  • 9.  Isi         Kegiatan Mengumpulkan seluruh peserta TAK ditempat kegiatan yang telah ditentukan ( Ruang makan Kenanga) dengan berbaris sejajar menghadap terapis Terapis/leader memberi salam Terapis/leader menjelaskan tujuan dan aturan TAK Terapis/leader memperkenalkan diri kemudian diikuti oleh peserta TAK dengan memperkenalkan nama, nama panggilan, hobi, asal Musik dimainkan, semua peserta melihat kedepan untuk mengikuti gerakan yang dilakukan oleh terapis sampai musik berhenti (selama 15 menit) Setelah selesai kegiatan/gerakan , klien diminta untuk menceritakan perasaannya secra bergantian yang difasilitasi oleh fasilitator (selama 15 menit) Terapis memberikan reinforcemen terhadap klien yang mampu melakukan senam dengan baik Terapis memberikan motivasi kepada peserta TAK untuk tetap berkomonikasi dengan orang lain
  • 10.  Hasil yang diharapkan ◦ 80 % peserta dapat mengikuti gerakan senam dengan baik ◦ 80 % klien mampu memperkenalkan diri (nama,nama panggilan, asal, hobbi) ◦ 50 % Klien mampu mengungkapkan perasaannya setelah mengikuti kegiatan senam ◦ 80 % Klien aktif mengikuti kegiatan TAK sampai selesai
  • 11.  Program antisipasi masalah ◦ Memanggil klien yang tidak aktif Selama TAK. Memberi kesempatan klien menjawab sapaan perawat/terapis ◦ Bila klien meninggalkan permainan tanpa pamit  Panggil nama klien  Menanyakan alasan klien meninggalkan permainan  Memberi penjelasan tentang tujuan permainan dan menjelaskan bahwa klien dapat meninggalkan kegiatan setelah TAK selesai atau klien mempunyai alasn yang tepat
  • 12. ◦ Bila ada klien lain yang ingin ikut  Beri penjelasan dengan bijaksana , bahwa permainan ini ditujukan kepada klien yang telah dipilih  Bila klien memaksa berikan kesempatan untuk ikut dengan tidak mmbei pertanyaan bila hendak meninggalkan kegiatan.
  • 13.      TAK sosialisasi TAK stimulasi persepsi TAK orientasi realita TERAPI LINGKUNGAN TERAPI KELUARGA : Halusinasi