SlideShare a Scribd company logo
Tugas Tutorial 3
1. Jelaskan perbedaan penerapan kurikulum KTSP dan kurikulum 2013!
Kurikulum 2013 sudah diimplementasikan pada tahun pelajaran 2013/2014 pada sekolah-sekolah tertentu
(terbatas). Kurikulum 2013 diluncurkan secara resmi pada tanggal 15 Juli 2013. Sesuatu yang baru tentu
mempunyai perbedaan dengan yang lama. Begitu pula kurikulum 2013 mempunyai perbedaan dengan
KTSP. Berikut ini adalah perbedaan kurikulum 2013 dan KTSP
No Kurikulum 2013 KTSP
1
SKL (Standar Kompetensi Lulusan) ditentukan terlebih
dahulu, melalui Permendikbud No 54 Tahun 2013.
Setelah itu baru ditentukan Standar Isi, yang bebentuk
Kerangka Dasar Kurikulum, yang dituangkan dalam
Permendikbud No 67, 68, 69, dan 70 Tahun 2013
Standar Isi ditentukan terlebih dahulu melaui
Permendiknas No 22 Tahun 2006. Setelah itu
ditentukan SKL (Standar Kompetensi Lulusan)
melalui Permendiknas No 23 Tahun 2006
2
Aspek kompetensi lulusan ada keseimbangan soft skills
dan hard skills yang meliputi aspek kompetensi sikap,
keterampilan, dan pengetahuan
lebih menekankan pada aspek pengetahuan
3 di jenjang SD Tematik Terpadu untuk kelas I-VI di jenjang SD Tematik Terpadu untuk kelas I-III
4
Jumlah jam pelajaran per minggu lebih banyak dan
jumlah mata pelajaran lebih sedikit dibanding KTSP
Jumlah jam pelajaran lebih sedikit dan jumlah mata
pelajaran lebih banyak dibanding Kurikulum 2013
5
Proses pembelajaran setiap tema di jenjang SD dan
semua mata pelajaran di jenjang SMP/SMA/SMK
dilakukan dengan pendekatan ilmiah (saintific approach),
yaitu standar proses dalam pembelajaran terdiri dari
Mengamati, Menanya, Mengolah, Menyajikan,
Menyimpulkan, dan Mencipta.
Standar proses dalam pembelajaran terdiri dari
Eksplorasi, Elaborasi, dan Konfirmasi
6
TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi) bukan
sebagai mata pelajaran, melainkan sebagaimedia
pembelajaran
TIK sebagai mata pelajaran
7
Standar penilaian menggunakan penilaian otentik, yaitu
mengukur semua kompetensi sikap, keterampilan, dan
pengetahuan berdasarkan proses dan hasil.
Penilaiannya lebih dominan pada aspek pengetahuan
8 Pramuka menjadi ekstrakuler wajib Pramuka bukan ekstrakurikuler wajib
9
Pemintan (Penjurusan) mulai kelas X untuk jenjang
SMA/MA
Penjurusan mulai kelas XI
10 BK lebih menekankan mengembangkan potensi siswa BK lebih pada menyelesaikan masalah siswa
Itulah beberpa perbedaan Kurikulum 2013 dan KTSP. Walaupun kelihatannya terdapat perbedaan yang sangat
jauh antara Kurikulum 2013 dan KTSP,namun sebenarnya terdapat kesamaan ESENSI Kurikulum 2013 dan KTSP.
Misal pendekatan ilmiah (Saintific Approach) yang pada hakekatnya adalah pembelajaran berpusat pada siswa.
Siswa mencari pengetahuan bukan menerima pengetahuan. Pendekatan ini mempunyai esensi yang sama dengan
Pendekatan Keterampilan Proses (PKP). Masalah pendekatan sebenarnya bukan masalah kurikulum, tetapi masalah
implementasi yang tidak jalan di kelas. Bisa jadi pendekatan ilmiah yang diperkenalkan di Kurikulum 2013 akan
bernasib sama dengan pendekatan-pendekatan kurikulum terdahulu bila guru tidak paham dan tidak bisa
menerapkannya dalam pembelajaran di kelas.
2. Jelaskan langkah-langkah dalam pengembangan silabus berdasarkan Standar Kompetensi, Kompetensi dasar,materi
pokok, dan mengembangkan kegiatan pembelajaran! Dan buatlah 1 contoh 1 silabus yang sesuai dengan
pembelajaran IPA di SD!
a. LANGKAH-LANGKAH PENGEMBANGAN SILABUS
1) Mengkaji dan Menentukan Standar Kompetensi
2) Mengkaji dan Menentukan Kompetensi Dasar
3) Mengidentifikasi Materi Pokok/Pembelajaran
4) Mengembangkan Kegiatan Pembelajaran
5) Merumuskan Indikator Pencapaian Kompetensi
6) Menentukan Jenis Penilaian
7) Menentukan Alokasi Waktu
8) Menentukan Sumber Belajar
b. PENGEMBANGAN SILABUS BERKELANJUTAN
1) Dijabarkan ke dalam rencana pelaksanaan pembelajaran
2) Dilaksanakan, dievaluasi, dan ditindaklanjuti oleh masing-masing guru
3) Dikaji dan dikembangkan secara berkelanjutan dengan memperhatikan masukan hasil evaluasi hasil belajar,
evaluasi proses (pelaksanaan pembelajaran),dan evaluasi rencana pembelajaran.
c. silabus yang sesuai dengan pembelajaran IPA di SD menggunakan kurikulum 2013 dengan pembelajaran
tematik.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(Sesuai Edaran Mendikbud Nomor 14 Tahun 2019)
Satuan Pendidikan : SD/MI
Kelas / Semester : 5 /2
Tema : Benda-Benda di Sekitar Kita (Tema 9)
Sub Tema : Benda Tunggal dan Campuran (Sub Tema 1)
Muatan Terpadu : Bahasa Indonesia, IPA
Pembelajaran ke : 1
Alokasi waktu : 1 hari
A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Dengan kegiatan mengamati iklan dalam media cetak,siswa dapat menyebutkan isi iklan, pengertian iklan,
serta menemukan arti kata-kata asing dalam iklan dengan tepat.
2. Dengan kegiatan mengamati iklan dalam media cetak,siswa dapat mengomunikasikan isi iklan, pengertian
iklan, dan arti kata-kata dalam iklan dengan percaya diri.
3. Dengan kegiatan mengamati berbagai gambar benda termasuk dalam zat tunggal, siswa dapat menuliskan
pengertian zat tunggal dan mengidentifikasi contoh benda termasuk zat tunggal di lingkungan sekitar dengan
benar.
4. Dengan kegiatan membaca teks mengenai zat tunggal dan campuran, siswa dapat menuliskan pengertian zat
campuran dan menuliskan contoh benda termasuk zat campuran di lingkungan sekitar dengan benar.
B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Pendahulua
n
 Melakukan Pembukaan dengan Salam dan Dilanjutkan Dengan Membaca Doa
(Orientasi)
 Mengaitkan Materi Sebelumnya dengan Materi yang akan dipelajari dan
diharapkan dikaitkan dengan pengalaman peserta didik (Apersepsi)
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan
dipelajari dalam kehidupan sehari-hari. (Motivasi)
10
menit
Inti Ayo Mengamati
 Siswa diajak mengamati gambar benda-benda yang terdapat pada buku siswa.
 Guru memberi stimulus kepada siswa melalui pertanyaan: Apa saja gambar yang
terdapat dalam buku?
 Selanjutnya, Siswa diminta untuk menjawab pertanyaan yang ada pada buku
siswa. (Critical Thinking and Problem Formulation)
 Selama proses kegiatan berlangsung, guru berkeliling kelas memandu siswa yang
mengalami kesulitan.
Ayo Membaca
 Secara mandiri siswa diminta untuk membaca teks bacaan mengenai zat tunggal
dan campuran.(Literasi)
 Kemudian, Guru menjelaskan kepada siswa mengenai pengertian zat tunggal dan
zat campuran.
150
menit
 Guru menstimulus daya analisis siswa dengan mengajukan pertanyaan: Apa saja
contoh zat tunggal dan campuran?
 Siswa mengemukakan pendapatnya mengenai berbagai contoh zat tunggaldan
campuran dengan percaya diri.
 Selanjutnya, siswa menjawab pertanyaan pada buku siswa.V
Ayo Renungkan
 Berdasarkan pertanyaan pada buku siswa: Apa yang sudah kamu pelajari hari ini?
Apakah benda di sekitarmu baik benda zat tunggal maupun benda zat campuran
pernah kamu lihat dalam sebuah iklan? Apakah benda yang diiklankan itu?
(Critical Thinki8ng and Problem Formulation)
 Secara mandiri siswa diminta untuk menge mu kakan pendapatnya berdasarkan
pemahaman yang sudah didapatkannya selama kegiatan pembelajaran
berlangsung. (Mandiri)
 Guru mengidentifikasi dan menganalisis jawaban masing-masing siswa untuk
mengetahui sejauh mana tingkat pemahaman siswa mengenai pembelajaran yang
dilakukan.
Kerja Sama dengan Orang Tua
 Siswa bersama orang tua mengamati iklan pada buku siswa.
 Siswa mendiskusikan pertanyaanpada buku siswa bersama dengan orantua siswa.
 Siswa menuliskan hasil diskusi pada selembar kertas.
 Siswa menyampaikan hasil diskusi di depan guru dan teman-teman.
Penutup A. Guru menyampaikan tugas dirumah kerja sama dengan Orang Tua, Siswa
mengamati iklan pada buku siswa, mendiskusikan pertanyaan pada buku siswa
bersama dengan orantua siswa, dan menuliskan hasil diskusi pada selembar
kertas (Mandiri)
Peserta Didik :
 Membuat resume (CREATIVITY) dengan bimbingan guru tentang point-point
penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran tentang materi yang baru
dilakukan.
Guru :
 Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa.
 Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas projek/produk/portofolio/unjuk
kerja dengan benar diberi hadiah/ pujian
15
menit
C. PENILAIAN (ASESMEN)
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan sikap, tes
pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubric penilaian.
Mengetahui
Kepala Sekolah,
………………………………
NIP. …………………………
…………………, ...............
Guru Kelas 5
………………………………
NIP………………………….
3. Jelaskan hal-hal yang harus diperhatikan dalam mengembangkan proses pembelajaran secara professional dan
buatlah sebuah kegiatan pembelajaran dengan menggunakan model pembelajaran yang sesuaidengan pembelajaran
IPA dalam bentuk RPP!
Pembelajaran merupakan kegiatan inti dalam proses pendidikan, karena melalui kegiatan belajar ini
diharapkan dapat dicapai tujuan pendidikan dalam bentuk terjadinya perubahan tingkah laku
dalam diri siswa, juga menjadi harapan semua pihak agar setiap siswa mencapai hasil belajar yang sebaik-
baiknya sesuai dengan kemampuan masing-masing. Proses pembelajaran terjadi karena ada tujuan yang
hendak dicapai. Akan tetapi banyak seorang guru gagal dalam pembelajaran, seperti banyak siswa yang
tidak mencapai tujuan yang diharapkan.
Guru yang baik akan berusaha sedapat mungkin agar pembelajarannya berhasil. Salah satu faktor
yang dapat membawa keberhasilan itu, adalah adanya perencanaan pembelajaran yang dibuat guru
sebelumnya. Melalui perencanaan yang maksimal, seorang guru dapat menentukan strategi apa yang
digunakan agar tujuan pembelajaran dapat tercapai. Perencanaan dapat menghindarkan kegagalan
pembelajaran.
Pembelajaran sebagai proses kerja sama antara guru dan siswa pasti akan menghadapi beberapa
masalah pembelajaran. Hal tersebut akan berdampak pada kegagalan pembelajaran. Melalui perencanaan
yang baik, setidaknya dapat mengantisipasi atau meminimalisir permasalahan- permasalahan yang
nantinya akan muncul, sehingga pembelajaran berjalan normal dan keberhasilan pembelajaran tercapai.
Perencanaan dapat membuat pembelajaran berlangsung secara sistematis Proses pembelajaran tidak
berlangsung seadanya, akan tetapi berlangsung secara terarah dan terorganisir. Dengan demikian guru
dapat menggunakan waktu secara efektif untuk mencapai tujuan pembelajaran dan keberhasilan
pembelajaran. Hal tersebut dapat berlangsung melalui perencanaan pembelajaran yang baik.
Perencanaan pembelajaran meliputi kegiatan perumusan tujuan yang ingin dicapai dalam suatu
kegiatan pembelajaran, metode yang digunakan untuk menilai pencapaian tujuan tersebut, bahan materi
yang akan disajikan, cara menyampaikannya, persiapan alat atau media yang digunakan. Perencanaan
pembelajaran menjadikan guru dapat mempersiapkan dan menentukan tindakan apa yang akan dilakukan
saat proses pembelajaran berlangsung agar proses pembelajaran dapat berlangsung secara efektif.
4. Berikan penjelasan dan contoh cara memberikan penilaian dari masing-masing ranah berikut:
a. Tes Evaluasi Hasil Belajar Ranah Kognitif
b. Tes Evaluasi Hasil Belajar Ranah Psikomotor
c. Tes Evaluasi Hasil Belajar Ranah afektif
Dalam Permenristekdikti No. 44 tahun 2015 pasal 19 ayat 1 diartikan sebagai kriteria minimal tentang
proses dan hasil belajar mahasiswa dalam rangka pemenuhan capaian pembelajaran lulusan. Peserta
didik mengembangkan kompetensi yang berhubungan dengan berbagai ranah Penilaian, antara lain:
a. Penilaian Ranah Sikap (Afektif)
Dilakukan melalui observasi, penilaian diri, penilaian antar mahasiswa (mahasiswa menilai
kinerja rekannya dalam satu bidang atau kelompok), dan penilaian aspek pribadi yang menekankan
pada aspek beriman, berakhlak mulia, percaya diri, disiplin dan bertanggung jawab dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial, alam sekitar, serta dunia dan peradabannya.
b. Penilaian Ranah Pengetahuan (Kognitif)
Melalui berbagai bentuk tes tulis dan tes lisan yang secara teknis dapat dilaksanakan secara
langsung maupun tidak langsung.oSecara langsung maksudnya adalah dosen dan mahasiswa
bertemu secara tatap muka saat penilaian, misalnya saat seminar, ujian skripsi, tesis dan
disertasi.oSecara tidak langsung, misalnyamenggunakan lembar-lembar soal ujian tulis
c. Penilaian Ranah Keterampilan (Psikomotor)
Melalui penilaian kinerja yang dapat diselenggarakan melalui praktikum, praktek, simulasi, praktek
lapangan, dan lain-lain yang memungkinkan mahasiswa untuk dapat meningkatkan kemampuan
keterampilannya.
5. Evaluasi hasil belajar sesuai dengan taxonomi bloom terdapat Ranah C1-C6. Berikan masing-masing cara
mengevaluasi berdasarkan ranah tersebut!

More Related Content

What's hot

Keterkaitan p kn dengan ips dan mata pelajaran lainnya (kelompok 3) [autosaved]
Keterkaitan p kn dengan ips dan mata pelajaran lainnya (kelompok 3) [autosaved]Keterkaitan p kn dengan ips dan mata pelajaran lainnya (kelompok 3) [autosaved]
Keterkaitan p kn dengan ips dan mata pelajaran lainnya (kelompok 3) [autosaved]
siti nur alifah
 
RPP Matematika kls 3 SD Pengukuran
RPP Matematika kls 3 SD PengukuranRPP Matematika kls 3 SD Pengukuran
RPP Matematika kls 3 SD Pengukuran
Dchuex AJie
 
Pengaruh detergen thdp prkcmbhan
Pengaruh detergen thdp prkcmbhanPengaruh detergen thdp prkcmbhan
Pengaruh detergen thdp prkcmbhan
Rizal Fahmi
 
Modul matematika-teori-belajar-polya
Modul matematika-teori-belajar-polyaModul matematika-teori-belajar-polya
Modul matematika-teori-belajar-polya
Cha Aisyah
 
Tugas tutorial ke i ptk
Tugas tutorial ke i ptkTugas tutorial ke i ptk
Tugas tutorial ke i ptk
eunhyuklee4
 

What's hot (20)

YAMIN_LK. 2.2 Menentukan Solusi.pdf
YAMIN_LK. 2.2 Menentukan Solusi.pdfYAMIN_LK. 2.2 Menentukan Solusi.pdf
YAMIN_LK. 2.2 Menentukan Solusi.pdf
 
Keterkaitan p kn dengan ips dan mata pelajaran lainnya (kelompok 3) [autosaved]
Keterkaitan p kn dengan ips dan mata pelajaran lainnya (kelompok 3) [autosaved]Keterkaitan p kn dengan ips dan mata pelajaran lainnya (kelompok 3) [autosaved]
Keterkaitan p kn dengan ips dan mata pelajaran lainnya (kelompok 3) [autosaved]
 
RPP Matematika kls 3 SD Pengukuran
RPP Matematika kls 3 SD PengukuranRPP Matematika kls 3 SD Pengukuran
RPP Matematika kls 3 SD Pengukuran
 
Format APKG 1 dan 2 PKP Universitas Terbuka ( UT ) Terbaru
Format APKG 1 dan 2 PKP Universitas Terbuka ( UT ) TerbaruFormat APKG 1 dan 2 PKP Universitas Terbuka ( UT ) Terbaru
Format APKG 1 dan 2 PKP Universitas Terbuka ( UT ) Terbaru
 
Pengaruh detergen thdp prkcmbhan
Pengaruh detergen thdp prkcmbhanPengaruh detergen thdp prkcmbhan
Pengaruh detergen thdp prkcmbhan
 
RPP MODEL PEMBELAJARAN TERPADU SEQUENCED
RPP MODEL PEMBELAJARAN TERPADU SEQUENCEDRPP MODEL PEMBELAJARAN TERPADU SEQUENCED
RPP MODEL PEMBELAJARAN TERPADU SEQUENCED
 
Modul matematika-teori-belajar-polya
Modul matematika-teori-belajar-polyaModul matematika-teori-belajar-polya
Modul matematika-teori-belajar-polya
 
Modul 5. Kualitas Alat Ukur (Instrumen)
Modul 5. Kualitas Alat Ukur (Instrumen)Modul 5. Kualitas Alat Ukur (Instrumen)
Modul 5. Kualitas Alat Ukur (Instrumen)
 
CONTOH RPP PEMBELAJARAN KELAS RANGKAP MODEL 221.docx
CONTOH RPP PEMBELAJARAN KELAS RANGKAP MODEL 221.docxCONTOH RPP PEMBELAJARAN KELAS RANGKAP MODEL 221.docx
CONTOH RPP PEMBELAJARAN KELAS RANGKAP MODEL 221.docx
 
Contoh Laporan PKM UT PGSD - Pemantapan Kemampuan Mengajar PDGK4209
Contoh Laporan PKM UT PGSD - Pemantapan Kemampuan Mengajar PDGK4209Contoh Laporan PKM UT PGSD - Pemantapan Kemampuan Mengajar PDGK4209
Contoh Laporan PKM UT PGSD - Pemantapan Kemampuan Mengajar PDGK4209
 
Kelompok 6- Model Pembelajaran Webbed-1.ppt
Kelompok 6- Model Pembelajaran Webbed-1.pptKelompok 6- Model Pembelajaran Webbed-1.ppt
Kelompok 6- Model Pembelajaran Webbed-1.ppt
 
(20) RPP Matematika bangun ruang 1A
(20) RPP Matematika bangun ruang 1A(20) RPP Matematika bangun ruang 1A
(20) RPP Matematika bangun ruang 1A
 
RPP PKn kelas IV semester 2
RPP PKn kelas IV semester 2RPP PKn kelas IV semester 2
RPP PKn kelas IV semester 2
 
Tugas tutorial ke i ptk
Tugas tutorial ke i ptkTugas tutorial ke i ptk
Tugas tutorial ke i ptk
 
Contoh kasus tap di sd
Contoh kasus tap di sdContoh kasus tap di sd
Contoh kasus tap di sd
 
Modul 3 pembelajaran p kn di sd
Modul 3 pembelajaran p kn di sdModul 3 pembelajaran p kn di sd
Modul 3 pembelajaran p kn di sd
 
Peran Teknologi dan Media dalam Pembelajaran Abad 21
Peran Teknologi dan Media dalam Pembelajaran Abad 21Peran Teknologi dan Media dalam Pembelajaran Abad 21
Peran Teknologi dan Media dalam Pembelajaran Abad 21
 
Rpp pkn kelas 5 semester 1
Rpp pkn kelas 5 semester 1Rpp pkn kelas 5 semester 1
Rpp pkn kelas 5 semester 1
 
Modul 4. Pengumpulan dan Pengolahan Informasi Hasil Belajar
Modul 4. Pengumpulan dan Pengolahan Informasi Hasil BelajarModul 4. Pengumpulan dan Pengolahan Informasi Hasil Belajar
Modul 4. Pengumpulan dan Pengolahan Informasi Hasil Belajar
 
Lembar refleksi pembelajaran terpadu
Lembar refleksi pembelajaran terpaduLembar refleksi pembelajaran terpadu
Lembar refleksi pembelajaran terpadu
 

Similar to Soal Tugas Tutorial 3.docx

1 tematik tema 8_buku_guru_revisi
1 tematik tema 8_buku_guru_revisi1 tematik tema 8_buku_guru_revisi
1 tematik tema 8_buku_guru_revisi
emi nadjwa
 
Buku pegangan-guru-sd-kelas-2-tema-5-hidup-bersih-dan-sehat
Buku pegangan-guru-sd-kelas-2-tema-5-hidup-bersih-dan-sehatBuku pegangan-guru-sd-kelas-2-tema-5-hidup-bersih-dan-sehat
Buku pegangan-guru-sd-kelas-2-tema-5-hidup-bersih-dan-sehat
12670026nim
 

Similar to Soal Tugas Tutorial 3.docx (20)

kegemaranku olah raga
 kegemaranku  olah raga kegemaranku  olah raga
kegemaranku olah raga
 
Kelas i tema 1 bg
Kelas i tema 1 bgKelas i tema 1 bg
Kelas i tema 1 bg
 
Kelas i tema 2 bg
Kelas i tema 2 bgKelas i tema 2 bg
Kelas i tema 2 bg
 
Buku Guru Tema 1 kelas 1 SD
Buku Guru Tema 1 kelas 1 SDBuku Guru Tema 1 kelas 1 SD
Buku Guru Tema 1 kelas 1 SD
 
Tematik Kurikulum 2013
Tematik Kurikulum 2013 Tematik Kurikulum 2013
Tematik Kurikulum 2013
 
Buku guru kelas 1 tema 1
Buku guru kelas 1 tema 1Buku guru kelas 1 tema 1
Buku guru kelas 1 tema 1
 
1 tematik tema 8_buku_guru_revisi
1 tematik tema 8_buku_guru_revisi1 tematik tema 8_buku_guru_revisi
1 tematik tema 8_buku_guru_revisi
 
Kelas 1 tema 1 buku guru
Kelas 1 tema 1 buku guruKelas 1 tema 1 buku guru
Kelas 1 tema 1 buku guru
 
1 tematik tema 1_buku_guru
1 tematik tema 1_buku_guru1 tematik tema 1_buku_guru
1 tematik tema 1_buku_guru
 
Kelas 1 tema 3 buku guru
Kelas 1 tema 3 buku guruKelas 1 tema 3 buku guru
Kelas 1 tema 3 buku guru
 
Buku BSE Kelas 01 sd tematik 1 diriku guru 2017
Buku BSE Kelas 01 sd tematik 1 diriku guru 2017Buku BSE Kelas 01 sd tematik 1 diriku guru 2017
Buku BSE Kelas 01 sd tematik 1 diriku guru 2017
 
Makalah Terminologi dan Implementasi Desain Intruksional
Makalah Terminologi dan Implementasi Desain IntruksionalMakalah Terminologi dan Implementasi Desain Intruksional
Makalah Terminologi dan Implementasi Desain Intruksional
 
Buku pegangan-guru-sd-kelas-2-tema-5-hidup-bersih-dan-sehat
Buku pegangan-guru-sd-kelas-2-tema-5-hidup-bersih-dan-sehatBuku pegangan-guru-sd-kelas-2-tema-5-hidup-bersih-dan-sehat
Buku pegangan-guru-sd-kelas-2-tema-5-hidup-bersih-dan-sehat
 
Buku guru kelas 1 tema 6
Buku guru kelas 1 tema 6Buku guru kelas 1 tema 6
Buku guru kelas 1 tema 6
 
Kelas i tema 4 bg
Kelas i tema 4 bgKelas i tema 4 bg
Kelas i tema 4 bg
 
Kelas 2 Tema 5 BG press.pdf
Kelas 2 Tema 5 BG press.pdfKelas 2 Tema 5 BG press.pdf
Kelas 2 Tema 5 BG press.pdf
 
Tema 4, keluargaku 2-kurikulum 2013-bse kelas 1 sd-buku guru
Tema 4, keluargaku 2-kurikulum 2013-bse kelas 1 sd-buku guruTema 4, keluargaku 2-kurikulum 2013-bse kelas 1 sd-buku guru
Tema 4, keluargaku 2-kurikulum 2013-bse kelas 1 sd-buku guru
 
1 tematik tema 4_buku_guru
1 tematik tema 4_buku_guru1 tematik tema 4_buku_guru
1 tematik tema 4_buku_guru
 
Buku BSE Kelas 01 sd tematik 4 keluargaku guru 2017
Buku BSE Kelas 01 sd tematik 4 keluargaku guru 2017Buku BSE Kelas 01 sd tematik 4 keluargaku guru 2017
Buku BSE Kelas 01 sd tematik 4 keluargaku guru 2017
 
Artikel Hasil Wawancara.doc
Artikel Hasil Wawancara.docArtikel Hasil Wawancara.doc
Artikel Hasil Wawancara.doc
 

Recently uploaded

Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 

Recently uploaded (20)

Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
 
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaiKonflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
 
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNajwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud
1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud
1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
 
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docxDokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
 
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptxModul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis Jurnal
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis JurnalLidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis Jurnal
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis Jurnal
 
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docxCONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
 
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptperumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
 
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGKERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
 
Solusi Masalah Pendidikan Kelompok 9 Wawasan Pendidikan.pptx
Solusi Masalah Pendidikan Kelompok 9 Wawasan Pendidikan.pptxSolusi Masalah Pendidikan Kelompok 9 Wawasan Pendidikan.pptx
Solusi Masalah Pendidikan Kelompok 9 Wawasan Pendidikan.pptx
 
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptxPresentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
 

Soal Tugas Tutorial 3.docx

  • 1. Tugas Tutorial 3 1. Jelaskan perbedaan penerapan kurikulum KTSP dan kurikulum 2013! Kurikulum 2013 sudah diimplementasikan pada tahun pelajaran 2013/2014 pada sekolah-sekolah tertentu (terbatas). Kurikulum 2013 diluncurkan secara resmi pada tanggal 15 Juli 2013. Sesuatu yang baru tentu mempunyai perbedaan dengan yang lama. Begitu pula kurikulum 2013 mempunyai perbedaan dengan KTSP. Berikut ini adalah perbedaan kurikulum 2013 dan KTSP No Kurikulum 2013 KTSP 1 SKL (Standar Kompetensi Lulusan) ditentukan terlebih dahulu, melalui Permendikbud No 54 Tahun 2013. Setelah itu baru ditentukan Standar Isi, yang bebentuk Kerangka Dasar Kurikulum, yang dituangkan dalam Permendikbud No 67, 68, 69, dan 70 Tahun 2013 Standar Isi ditentukan terlebih dahulu melaui Permendiknas No 22 Tahun 2006. Setelah itu ditentukan SKL (Standar Kompetensi Lulusan) melalui Permendiknas No 23 Tahun 2006 2 Aspek kompetensi lulusan ada keseimbangan soft skills dan hard skills yang meliputi aspek kompetensi sikap, keterampilan, dan pengetahuan lebih menekankan pada aspek pengetahuan 3 di jenjang SD Tematik Terpadu untuk kelas I-VI di jenjang SD Tematik Terpadu untuk kelas I-III 4 Jumlah jam pelajaran per minggu lebih banyak dan jumlah mata pelajaran lebih sedikit dibanding KTSP Jumlah jam pelajaran lebih sedikit dan jumlah mata pelajaran lebih banyak dibanding Kurikulum 2013 5 Proses pembelajaran setiap tema di jenjang SD dan semua mata pelajaran di jenjang SMP/SMA/SMK dilakukan dengan pendekatan ilmiah (saintific approach), yaitu standar proses dalam pembelajaran terdiri dari Mengamati, Menanya, Mengolah, Menyajikan, Menyimpulkan, dan Mencipta. Standar proses dalam pembelajaran terdiri dari Eksplorasi, Elaborasi, dan Konfirmasi 6 TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi) bukan sebagai mata pelajaran, melainkan sebagaimedia pembelajaran TIK sebagai mata pelajaran 7 Standar penilaian menggunakan penilaian otentik, yaitu mengukur semua kompetensi sikap, keterampilan, dan pengetahuan berdasarkan proses dan hasil. Penilaiannya lebih dominan pada aspek pengetahuan 8 Pramuka menjadi ekstrakuler wajib Pramuka bukan ekstrakurikuler wajib 9 Pemintan (Penjurusan) mulai kelas X untuk jenjang SMA/MA Penjurusan mulai kelas XI 10 BK lebih menekankan mengembangkan potensi siswa BK lebih pada menyelesaikan masalah siswa Itulah beberpa perbedaan Kurikulum 2013 dan KTSP. Walaupun kelihatannya terdapat perbedaan yang sangat jauh antara Kurikulum 2013 dan KTSP,namun sebenarnya terdapat kesamaan ESENSI Kurikulum 2013 dan KTSP. Misal pendekatan ilmiah (Saintific Approach) yang pada hakekatnya adalah pembelajaran berpusat pada siswa. Siswa mencari pengetahuan bukan menerima pengetahuan. Pendekatan ini mempunyai esensi yang sama dengan Pendekatan Keterampilan Proses (PKP). Masalah pendekatan sebenarnya bukan masalah kurikulum, tetapi masalah implementasi yang tidak jalan di kelas. Bisa jadi pendekatan ilmiah yang diperkenalkan di Kurikulum 2013 akan bernasib sama dengan pendekatan-pendekatan kurikulum terdahulu bila guru tidak paham dan tidak bisa menerapkannya dalam pembelajaran di kelas. 2. Jelaskan langkah-langkah dalam pengembangan silabus berdasarkan Standar Kompetensi, Kompetensi dasar,materi pokok, dan mengembangkan kegiatan pembelajaran! Dan buatlah 1 contoh 1 silabus yang sesuai dengan pembelajaran IPA di SD!
  • 2. a. LANGKAH-LANGKAH PENGEMBANGAN SILABUS 1) Mengkaji dan Menentukan Standar Kompetensi 2) Mengkaji dan Menentukan Kompetensi Dasar 3) Mengidentifikasi Materi Pokok/Pembelajaran 4) Mengembangkan Kegiatan Pembelajaran 5) Merumuskan Indikator Pencapaian Kompetensi 6) Menentukan Jenis Penilaian 7) Menentukan Alokasi Waktu 8) Menentukan Sumber Belajar b. PENGEMBANGAN SILABUS BERKELANJUTAN 1) Dijabarkan ke dalam rencana pelaksanaan pembelajaran 2) Dilaksanakan, dievaluasi, dan ditindaklanjuti oleh masing-masing guru 3) Dikaji dan dikembangkan secara berkelanjutan dengan memperhatikan masukan hasil evaluasi hasil belajar, evaluasi proses (pelaksanaan pembelajaran),dan evaluasi rencana pembelajaran. c. silabus yang sesuai dengan pembelajaran IPA di SD menggunakan kurikulum 2013 dengan pembelajaran tematik. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (Sesuai Edaran Mendikbud Nomor 14 Tahun 2019) Satuan Pendidikan : SD/MI Kelas / Semester : 5 /2 Tema : Benda-Benda di Sekitar Kita (Tema 9) Sub Tema : Benda Tunggal dan Campuran (Sub Tema 1) Muatan Terpadu : Bahasa Indonesia, IPA Pembelajaran ke : 1 Alokasi waktu : 1 hari A. TUJUAN PEMBELAJARAN 1. Dengan kegiatan mengamati iklan dalam media cetak,siswa dapat menyebutkan isi iklan, pengertian iklan, serta menemukan arti kata-kata asing dalam iklan dengan tepat. 2. Dengan kegiatan mengamati iklan dalam media cetak,siswa dapat mengomunikasikan isi iklan, pengertian iklan, dan arti kata-kata dalam iklan dengan percaya diri. 3. Dengan kegiatan mengamati berbagai gambar benda termasuk dalam zat tunggal, siswa dapat menuliskan pengertian zat tunggal dan mengidentifikasi contoh benda termasuk zat tunggal di lingkungan sekitar dengan benar. 4. Dengan kegiatan membaca teks mengenai zat tunggal dan campuran, siswa dapat menuliskan pengertian zat campuran dan menuliskan contoh benda termasuk zat campuran di lingkungan sekitar dengan benar. B. KEGIATAN PEMBELAJARAN Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Pendahulua n  Melakukan Pembukaan dengan Salam dan Dilanjutkan Dengan Membaca Doa (Orientasi)  Mengaitkan Materi Sebelumnya dengan Materi yang akan dipelajari dan diharapkan dikaitkan dengan pengalaman peserta didik (Apersepsi)  Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam kehidupan sehari-hari. (Motivasi) 10 menit Inti Ayo Mengamati  Siswa diajak mengamati gambar benda-benda yang terdapat pada buku siswa.  Guru memberi stimulus kepada siswa melalui pertanyaan: Apa saja gambar yang terdapat dalam buku?  Selanjutnya, Siswa diminta untuk menjawab pertanyaan yang ada pada buku siswa. (Critical Thinking and Problem Formulation)  Selama proses kegiatan berlangsung, guru berkeliling kelas memandu siswa yang mengalami kesulitan. Ayo Membaca  Secara mandiri siswa diminta untuk membaca teks bacaan mengenai zat tunggal dan campuran.(Literasi)  Kemudian, Guru menjelaskan kepada siswa mengenai pengertian zat tunggal dan zat campuran. 150 menit
  • 3.  Guru menstimulus daya analisis siswa dengan mengajukan pertanyaan: Apa saja contoh zat tunggal dan campuran?  Siswa mengemukakan pendapatnya mengenai berbagai contoh zat tunggaldan campuran dengan percaya diri.  Selanjutnya, siswa menjawab pertanyaan pada buku siswa.V Ayo Renungkan  Berdasarkan pertanyaan pada buku siswa: Apa yang sudah kamu pelajari hari ini? Apakah benda di sekitarmu baik benda zat tunggal maupun benda zat campuran pernah kamu lihat dalam sebuah iklan? Apakah benda yang diiklankan itu? (Critical Thinki8ng and Problem Formulation)  Secara mandiri siswa diminta untuk menge mu kakan pendapatnya berdasarkan pemahaman yang sudah didapatkannya selama kegiatan pembelajaran berlangsung. (Mandiri)  Guru mengidentifikasi dan menganalisis jawaban masing-masing siswa untuk mengetahui sejauh mana tingkat pemahaman siswa mengenai pembelajaran yang dilakukan. Kerja Sama dengan Orang Tua  Siswa bersama orang tua mengamati iklan pada buku siswa.  Siswa mendiskusikan pertanyaanpada buku siswa bersama dengan orantua siswa.  Siswa menuliskan hasil diskusi pada selembar kertas.  Siswa menyampaikan hasil diskusi di depan guru dan teman-teman. Penutup A. Guru menyampaikan tugas dirumah kerja sama dengan Orang Tua, Siswa mengamati iklan pada buku siswa, mendiskusikan pertanyaan pada buku siswa bersama dengan orantua siswa, dan menuliskan hasil diskusi pada selembar kertas (Mandiri) Peserta Didik :  Membuat resume (CREATIVITY) dengan bimbingan guru tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran tentang materi yang baru dilakukan. Guru :  Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa.  Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja dengan benar diberi hadiah/ pujian 15 menit C. PENILAIAN (ASESMEN) Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan sikap, tes pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubric penilaian. Mengetahui Kepala Sekolah, ……………………………… NIP. ………………………… …………………, ............... Guru Kelas 5 ……………………………… NIP…………………………. 3. Jelaskan hal-hal yang harus diperhatikan dalam mengembangkan proses pembelajaran secara professional dan buatlah sebuah kegiatan pembelajaran dengan menggunakan model pembelajaran yang sesuaidengan pembelajaran IPA dalam bentuk RPP! Pembelajaran merupakan kegiatan inti dalam proses pendidikan, karena melalui kegiatan belajar ini diharapkan dapat dicapai tujuan pendidikan dalam bentuk terjadinya perubahan tingkah laku dalam diri siswa, juga menjadi harapan semua pihak agar setiap siswa mencapai hasil belajar yang sebaik- baiknya sesuai dengan kemampuan masing-masing. Proses pembelajaran terjadi karena ada tujuan yang hendak dicapai. Akan tetapi banyak seorang guru gagal dalam pembelajaran, seperti banyak siswa yang tidak mencapai tujuan yang diharapkan. Guru yang baik akan berusaha sedapat mungkin agar pembelajarannya berhasil. Salah satu faktor yang dapat membawa keberhasilan itu, adalah adanya perencanaan pembelajaran yang dibuat guru sebelumnya. Melalui perencanaan yang maksimal, seorang guru dapat menentukan strategi apa yang
  • 4. digunakan agar tujuan pembelajaran dapat tercapai. Perencanaan dapat menghindarkan kegagalan pembelajaran. Pembelajaran sebagai proses kerja sama antara guru dan siswa pasti akan menghadapi beberapa masalah pembelajaran. Hal tersebut akan berdampak pada kegagalan pembelajaran. Melalui perencanaan yang baik, setidaknya dapat mengantisipasi atau meminimalisir permasalahan- permasalahan yang nantinya akan muncul, sehingga pembelajaran berjalan normal dan keberhasilan pembelajaran tercapai. Perencanaan dapat membuat pembelajaran berlangsung secara sistematis Proses pembelajaran tidak berlangsung seadanya, akan tetapi berlangsung secara terarah dan terorganisir. Dengan demikian guru dapat menggunakan waktu secara efektif untuk mencapai tujuan pembelajaran dan keberhasilan pembelajaran. Hal tersebut dapat berlangsung melalui perencanaan pembelajaran yang baik. Perencanaan pembelajaran meliputi kegiatan perumusan tujuan yang ingin dicapai dalam suatu kegiatan pembelajaran, metode yang digunakan untuk menilai pencapaian tujuan tersebut, bahan materi yang akan disajikan, cara menyampaikannya, persiapan alat atau media yang digunakan. Perencanaan pembelajaran menjadikan guru dapat mempersiapkan dan menentukan tindakan apa yang akan dilakukan saat proses pembelajaran berlangsung agar proses pembelajaran dapat berlangsung secara efektif. 4. Berikan penjelasan dan contoh cara memberikan penilaian dari masing-masing ranah berikut: a. Tes Evaluasi Hasil Belajar Ranah Kognitif b. Tes Evaluasi Hasil Belajar Ranah Psikomotor c. Tes Evaluasi Hasil Belajar Ranah afektif Dalam Permenristekdikti No. 44 tahun 2015 pasal 19 ayat 1 diartikan sebagai kriteria minimal tentang proses dan hasil belajar mahasiswa dalam rangka pemenuhan capaian pembelajaran lulusan. Peserta didik mengembangkan kompetensi yang berhubungan dengan berbagai ranah Penilaian, antara lain: a. Penilaian Ranah Sikap (Afektif) Dilakukan melalui observasi, penilaian diri, penilaian antar mahasiswa (mahasiswa menilai kinerja rekannya dalam satu bidang atau kelompok), dan penilaian aspek pribadi yang menekankan pada aspek beriman, berakhlak mulia, percaya diri, disiplin dan bertanggung jawab dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial, alam sekitar, serta dunia dan peradabannya. b. Penilaian Ranah Pengetahuan (Kognitif) Melalui berbagai bentuk tes tulis dan tes lisan yang secara teknis dapat dilaksanakan secara langsung maupun tidak langsung.oSecara langsung maksudnya adalah dosen dan mahasiswa bertemu secara tatap muka saat penilaian, misalnya saat seminar, ujian skripsi, tesis dan disertasi.oSecara tidak langsung, misalnyamenggunakan lembar-lembar soal ujian tulis c. Penilaian Ranah Keterampilan (Psikomotor) Melalui penilaian kinerja yang dapat diselenggarakan melalui praktikum, praktek, simulasi, praktek lapangan, dan lain-lain yang memungkinkan mahasiswa untuk dapat meningkatkan kemampuan keterampilannya. 5. Evaluasi hasil belajar sesuai dengan taxonomi bloom terdapat Ranah C1-C6. Berikan masing-masing cara mengevaluasi berdasarkan ranah tersebut!