SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
PROSEDUR R O M (RANGE OF MOTION)
A. Tujuan :
1. Meningkatkan / mempertahankan fleksibilitas & kekuatan otot
2. Mempertahankan fungsi jantung & pernafasan
3. Mencegah kekakuan pada sendi
4. Merangsang / memperlancar sirkulasi darah
5. Mencegah kelainan bentuk, kekakuan sendi dan kontraktur
No. Area Pergerakan Tekhnik
1. Leher Fleksi - Ekstensi Menekuk kepala kedepan hingga
dagu menempel pada dada,
kemudian kembali keposisi tegak
Fleksi Lateral Menekuk kepala kearah samping
(bahu), kanan dan kiri secara
bergantian
Rotasi Lateral Memalingkan muka kekanan dan
kiri
2. Bahu Elevasi - Depresi Posisi tangan lurus disamping
tubuh, lalu secara bersamaan
angkat kedua bahu dan turunkan
Fleksi - Ekstensi Posisi tangan lurus disamping
tubuh, angkat tangan keatas hingga
mencapai kepala, lalu kembalikan
ke posisi semula
Abduksi-Adduksi Posisi tangan lurus disamping
tubuh, angkat tangan kesamping
tubuh hingga sejajar bahu lalu
kembalikan hingga melewati
sumbu tubuh
Rotasi Internal
-Eksternal
Posisikan tangan sejajar bahu lalu
tekuk siku. Gerakkan tangan keatas
sehingga jari-jari menghadap atas,
dan kebawah sehingga jari-jari
menghadap kebawah.
Sirkumduksi Memutar bahu
3. Siku &
lengan
bawah
Fleksi - Ekstensi Posisi tangan lurus disamping
tubuh, lalu gerakkan siku hingga
jari-jari menyentuh bahu dan
kemudian luruskan
Supinasi- Pronasi Posisi tangan lurus disamping
tubuh, lalu putar lengan bawah
kearah luar sehingga telapak tangan
menghadap atas,lalu putar ke arah
bawah sehingga telapak tangan
menghadap bawah
4. Pergelangan
Tangan
Fleksi – Ekstensi
- Hiperekstensi
Menekuk telapak tangan kearah
bawah-lurus-atas
Abduksi / Fleksi,
Radial
Adduksi / Fleksi
Ulnar
Membengkokkan telapak tangan
kesamping (arah ibu jari)-luruskan
kembali-kearah jari kelingking
Sirkumduksi Memutar telapak tangan dengan
pergelangan tangan sebagai poros
5. Jari - jari
Tangan
Fleksi - Ekstensi Mengepalkan jari tangan klien dan
kemudian luruskan kembali
Hiperekstensi Membengkokkan jari-jari tangan
kebelakang sejauh mungkin
Abduksi-Adduksi Mengembangkan jari-jari tangan
dan kemudian merapatkan kembali
6. Ibu Jari Abduksi-Adduksi Rapatkan jari-jari tangan, lalu
rentangkan ibu jari menjauh dari
jari lain lalu dekatkan lagi
Oposisi Sentuhkan ibu jari dengan jari-jari
lainnya secara bergantian
7. Pinggul Fleksi - Ekstensi
Pinggul
Angkat kaki lurus lalu tekuk lutut
kearah dada sejauh mungkin,
turunkan kembali ke posisi semula
Abduksi-Adduksi Gerakkan kaki ke samping
menjauhi sumbu tubuh lalu
gerakkan ke arah sebaliknya
melewati sumbu tubuh sehingga
menyilang kaki lainnya.
Rotasi dalam-luar Memutar kaki & tungkai kearah
tungkai lain kemudian memutar
kaki & tungkai menjauhi tungkai
lain.
8. Lutut Fleksi - Ekstensi
Lutut
Angkat kaki lurus lalu tekuk lutut
kearah belakang dan kembali ke
posisi semula
9. Pergelangan
Kaki
Dorso - Plantar
Fleksi
Dorong telapak kaki ke atas,
kembalikan ke posisi semula
Eversi - Inversi Putar telapak kaki keluar lalu ke
dalam
Sirkumduksi Memutar telapak kaki dengan
poros pada sendi tumit
10. Jari-jari
Kaki
Fleksi - Ekstensi Mendorong jari-jari kearah atas dan
kearah bawah
Abduksi-Adduksi Lebarkan jari- jari kaki kemudian
dekatkan jari-jari kaki bersama-
sama
Departemen KMB
Politeknik Kesehatan Kemenkes Kalimantan Timur
FLEKSI & EKSTENSI
FLEKSI LATERAL
ROTASI LATERAL
FLEKSI – EKSTENSI BAHU
ABDUKSI - ADDUKSI
ROTASI INTERNAL - EKSTERNAL
FLEKSI – EKSTENSI SIKU
SUPINASI - PRONASI
FLEKSI – EKSTENSI PERGELANGAN TANGAN
FLEKSI RADIUS ( ABDUKSI ) - FLEKSI ULNARIS (ADDUKSI)
FLEKSI – EKSTENSI JARI TANGAN
ABDUKSI – ADDUKSI JARI TANGAN
ABDUKSI – ADDUKSI IBU JARI TANGAN
OPOSISI JARI TANGAN
FLEKSI EKSTENSI PANGGUL
ABDUKSI – ADDUKSI PANGGUL
ROTASI INTERNAL - EKSTERNAL
FLEKSI – EKSTENSI LUTUT
DORSO & PLANTAR FLEKSI
INVERSI - EVERSI
FLEKSI – EKSTENSI JARI KAKI
DORSO & PLANTAR FLEKSI
INVERSI - EVERSI
FLEKSI – EKSTENSI JARI KAKI

More Related Content

What's hot

Syok hipovolemik
Syok hipovolemikSyok hipovolemik
Syok hipovolemikgustians
 
Implementasi,evaluasi,pembahasan.pdf
Implementasi,evaluasi,pembahasan.pdfImplementasi,evaluasi,pembahasan.pdf
Implementasi,evaluasi,pembahasan.pdfﱞﱞ ﱞﱞ ﱞﱞ
 
Nilai normal tanda tanda vital
Nilai normal tanda tanda vitalNilai normal tanda tanda vital
Nilai normal tanda tanda vitalTri Kusniati
 
Anticipatory guidance
Anticipatory guidanceAnticipatory guidance
Anticipatory guidanceAmalia Senja
 
Modul 1 kb1 pemeriksaan fisik sistem pernafasan
Modul 1 kb1 pemeriksaan fisik sistem pernafasanModul 1 kb1 pemeriksaan fisik sistem pernafasan
Modul 1 kb1 pemeriksaan fisik sistem pernafasanUwes Chaeruman
 
Body alignment (postur tubuh)
Body alignment (postur tubuh)Body alignment (postur tubuh)
Body alignment (postur tubuh)rosellamarie
 
2. lp kebutuhan cairan dan elektrolit
2. lp kebutuhan cairan dan elektrolit2. lp kebutuhan cairan dan elektrolit
2. lp kebutuhan cairan dan elektrolitmasantian
 
Mobilisasi dan immobilisasi
Mobilisasi dan immobilisasiMobilisasi dan immobilisasi
Mobilisasi dan immobilisasirudi mirino
 
ASKEP DISPEPSIA
ASKEP DISPEPSIAASKEP DISPEPSIA
ASKEP DISPEPSIAMas Mawon
 
Evaluasi keperawatan
 Evaluasi keperawatan Evaluasi keperawatan
Evaluasi keperawatanpjj_kemenkes
 

What's hot (20)

Syok hipovolemik
Syok hipovolemikSyok hipovolemik
Syok hipovolemik
 
Implementasi,evaluasi,pembahasan.pdf
Implementasi,evaluasi,pembahasan.pdfImplementasi,evaluasi,pembahasan.pdf
Implementasi,evaluasi,pembahasan.pdf
 
Laporan pendahuluan nyeri
Laporan pendahuluan nyeri Laporan pendahuluan nyeri
Laporan pendahuluan nyeri
 
Nilai normal tanda tanda vital
Nilai normal tanda tanda vitalNilai normal tanda tanda vital
Nilai normal tanda tanda vital
 
Askep diare
Askep diareAskep diare
Askep diare
 
5. proses skoring kep. keluarga
5. proses skoring kep. keluarga5. proses skoring kep. keluarga
5. proses skoring kep. keluarga
 
Pengkajian b1 b6
Pengkajian b1 b6Pengkajian b1 b6
Pengkajian b1 b6
 
Anticipatory guidance
Anticipatory guidanceAnticipatory guidance
Anticipatory guidance
 
Modul 1 kb1 pemeriksaan fisik sistem pernafasan
Modul 1 kb1 pemeriksaan fisik sistem pernafasanModul 1 kb1 pemeriksaan fisik sistem pernafasan
Modul 1 kb1 pemeriksaan fisik sistem pernafasan
 
Body alignment (postur tubuh)
Body alignment (postur tubuh)Body alignment (postur tubuh)
Body alignment (postur tubuh)
 
Laporan kasus gastritis
Laporan kasus gastritisLaporan kasus gastritis
Laporan kasus gastritis
 
2. lp kebutuhan cairan dan elektrolit
2. lp kebutuhan cairan dan elektrolit2. lp kebutuhan cairan dan elektrolit
2. lp kebutuhan cairan dan elektrolit
 
Mobilisasi dan immobilisasi
Mobilisasi dan immobilisasiMobilisasi dan immobilisasi
Mobilisasi dan immobilisasi
 
ASKEP DISPEPSIA
ASKEP DISPEPSIAASKEP DISPEPSIA
ASKEP DISPEPSIA
 
Askep ispa AKPER PEMKAB MUNA
Askep ispa AKPER PEMKAB MUNAAskep ispa AKPER PEMKAB MUNA
Askep ispa AKPER PEMKAB MUNA
 
Evaluasi keperawatan
 Evaluasi keperawatan Evaluasi keperawatan
Evaluasi keperawatan
 
3 Pemeriksaan TTV
3 Pemeriksaan TTV3 Pemeriksaan TTV
3 Pemeriksaan TTV
 
Ambulasi dan mobilisasi AKPER MUNA
Ambulasi dan mobilisasi AKPER MUNA Ambulasi dan mobilisasi AKPER MUNA
Ambulasi dan mobilisasi AKPER MUNA
 
Resume pasien ny. j
Resume pasien ny. jResume pasien ny. j
Resume pasien ny. j
 
Sp isolasi sosial
Sp isolasi sosialSp isolasi sosial
Sp isolasi sosial
 

Similar to ROM TEKNIK

Similar to ROM TEKNIK (20)

Materi ROM.docx
Materi ROM.docxMateri ROM.docx
Materi ROM.docx
 
Range of motion AKPER PEMKAB MUNA
Range  of motion AKPER PEMKAB MUNARange  of motion AKPER PEMKAB MUNA
Range of motion AKPER PEMKAB MUNA
 
leaflet-rom.doc
leaflet-rom.docleaflet-rom.doc
leaflet-rom.doc
 
GERAKAN YOGA DAN MANFAATNYA
GERAKAN YOGA DAN MANFAATNYA GERAKAN YOGA DAN MANFAATNYA
GERAKAN YOGA DAN MANFAATNYA
 
SENAM IBU HAMIL
SENAM IBU HAMILSENAM IBU HAMIL
SENAM IBU HAMIL
 
R o m
R o mR o m
R o m
 
Yustinar leaflet
Yustinar leafletYustinar leaflet
Yustinar leaflet
 
Latihan rentang gerak
Latihan rentang gerakLatihan rentang gerak
Latihan rentang gerak
 
Definisi rom
Definisi romDefinisi rom
Definisi rom
 
Leaflet mobilisasi
Leaflet mobilisasi Leaflet mobilisasi
Leaflet mobilisasi
 
Leaflet mobilisasi bw
Leaflet mobilisasi bwLeaflet mobilisasi bw
Leaflet mobilisasi bw
 
Kebutuhan-Mobilisasii dan transfortasi pada lansia
Kebutuhan-Mobilisasii dan transfortasi pada lansiaKebutuhan-Mobilisasii dan transfortasi pada lansia
Kebutuhan-Mobilisasii dan transfortasi pada lansia
 
Leaflet rom (2)
Leaflet rom (2)Leaflet rom (2)
Leaflet rom (2)
 
Leaflet rom
Leaflet romLeaflet rom
Leaflet rom
 
Leaflet rom
Leaflet romLeaflet rom
Leaflet rom
 
RANGE OF MOTION.pdf
RANGE OF MOTION.pdfRANGE OF MOTION.pdf
RANGE OF MOTION.pdf
 
Leaflet sarman
Leaflet sarmanLeaflet sarman
Leaflet sarman
 
Senam nifas 2
Senam nifas 2Senam nifas 2
Senam nifas 2
 
Biomekanika olahraga dayung
Biomekanika olahraga dayungBiomekanika olahraga dayung
Biomekanika olahraga dayung
 
SENAM NIFAS STIKES MUHAMMADIYAH KUDUS SHEILA
SENAM NIFAS STIKES MUHAMMADIYAH KUDUS SHEILASENAM NIFAS STIKES MUHAMMADIYAH KUDUS SHEILA
SENAM NIFAS STIKES MUHAMMADIYAH KUDUS SHEILA
 

Recently uploaded

05. PPT Pelayanan Kefarmasian Penggunanan Obat Bimbingan.pptx
05. PPT Pelayanan Kefarmasian Penggunanan Obat Bimbingan.pptx05. PPT Pelayanan Kefarmasian Penggunanan Obat Bimbingan.pptx
05. PPT Pelayanan Kefarmasian Penggunanan Obat Bimbingan.pptxssuser1f6caf1
 
Pelajaran Distosia Bahu pada persalinann
Pelajaran Distosia Bahu pada persalinannPelajaran Distosia Bahu pada persalinann
Pelajaran Distosia Bahu pada persalinannandyyusrizal2
 
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptxSediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptxwisanggeni19
 
2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docx
2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docx2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docx
2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docxpuskesmasseigeringin
 
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptxrachmatpawelloi
 
TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptx
TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptxTUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptx
TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptxTriNurmiyati
 
SOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.ppt
SOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.pptSOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.ppt
SOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.pptDwiBhaktiPertiwi1
 
Laporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptx
Laporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptxLaporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptx
Laporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptxkaiba5
 
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdf
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdfLaporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdf
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdfHilalSunu
 
PERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.ppt
PERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.pptPERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.ppt
PERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.pptbekamalayniasinta
 
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdfMeboix
 
ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANAN
ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANANETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANAN
ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANANDianFitriyani15
 
Keperawatan Anatomi Fisiologi Laktasi.pptx
Keperawatan Anatomi Fisiologi Laktasi.pptxKeperawatan Anatomi Fisiologi Laktasi.pptx
Keperawatan Anatomi Fisiologi Laktasi.pptxrachmatpawelloi
 
MATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).ppt
MATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).pptMATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).ppt
MATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).pptbambang62741
 
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.pptToksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.pptRoniAlfaqih2
 
PEMBUATAN STR BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptx
PEMBUATAN STR  BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptxPEMBUATAN STR  BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptx
PEMBUATAN STR BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptxpuspapameswari
 
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdf
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdfStrategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdf
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdfhsetraining040
 
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmas
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmasserbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmas
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmasmufida16
 
anatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
anatomi fisiologi sistem penginderaan.pptanatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
anatomi fisiologi sistem penginderaan.pptRoniAlfaqih2
 
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod SurabayaToko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabayaajongshopp
 

Recently uploaded (20)

05. PPT Pelayanan Kefarmasian Penggunanan Obat Bimbingan.pptx
05. PPT Pelayanan Kefarmasian Penggunanan Obat Bimbingan.pptx05. PPT Pelayanan Kefarmasian Penggunanan Obat Bimbingan.pptx
05. PPT Pelayanan Kefarmasian Penggunanan Obat Bimbingan.pptx
 
Pelajaran Distosia Bahu pada persalinann
Pelajaran Distosia Bahu pada persalinannPelajaran Distosia Bahu pada persalinann
Pelajaran Distosia Bahu pada persalinann
 
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptxSediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
 
2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docx
2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docx2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docx
2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docx
 
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx
 
TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptx
TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptxTUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptx
TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptx
 
SOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.ppt
SOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.pptSOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.ppt
SOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.ppt
 
Laporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptx
Laporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptxLaporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptx
Laporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptx
 
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdf
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdfLaporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdf
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdf
 
PERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.ppt
PERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.pptPERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.ppt
PERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.ppt
 
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
 
ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANAN
ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANANETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANAN
ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANAN
 
Keperawatan Anatomi Fisiologi Laktasi.pptx
Keperawatan Anatomi Fisiologi Laktasi.pptxKeperawatan Anatomi Fisiologi Laktasi.pptx
Keperawatan Anatomi Fisiologi Laktasi.pptx
 
MATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).ppt
MATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).pptMATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).ppt
MATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).ppt
 
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.pptToksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
 
PEMBUATAN STR BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptx
PEMBUATAN STR  BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptxPEMBUATAN STR  BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptx
PEMBUATAN STR BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptx
 
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdf
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdfStrategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdf
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdf
 
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmas
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmasserbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmas
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmas
 
anatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
anatomi fisiologi sistem penginderaan.pptanatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
anatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
 
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod SurabayaToko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
 

ROM TEKNIK

  • 1. PROSEDUR R O M (RANGE OF MOTION) A. Tujuan : 1. Meningkatkan / mempertahankan fleksibilitas & kekuatan otot 2. Mempertahankan fungsi jantung & pernafasan 3. Mencegah kekakuan pada sendi 4. Merangsang / memperlancar sirkulasi darah 5. Mencegah kelainan bentuk, kekakuan sendi dan kontraktur No. Area Pergerakan Tekhnik 1. Leher Fleksi - Ekstensi Menekuk kepala kedepan hingga dagu menempel pada dada, kemudian kembali keposisi tegak Fleksi Lateral Menekuk kepala kearah samping (bahu), kanan dan kiri secara bergantian Rotasi Lateral Memalingkan muka kekanan dan kiri 2. Bahu Elevasi - Depresi Posisi tangan lurus disamping tubuh, lalu secara bersamaan angkat kedua bahu dan turunkan Fleksi - Ekstensi Posisi tangan lurus disamping tubuh, angkat tangan keatas hingga mencapai kepala, lalu kembalikan ke posisi semula Abduksi-Adduksi Posisi tangan lurus disamping tubuh, angkat tangan kesamping tubuh hingga sejajar bahu lalu kembalikan hingga melewati sumbu tubuh Rotasi Internal -Eksternal Posisikan tangan sejajar bahu lalu tekuk siku. Gerakkan tangan keatas sehingga jari-jari menghadap atas, dan kebawah sehingga jari-jari menghadap kebawah. Sirkumduksi Memutar bahu 3. Siku & lengan bawah Fleksi - Ekstensi Posisi tangan lurus disamping tubuh, lalu gerakkan siku hingga jari-jari menyentuh bahu dan kemudian luruskan Supinasi- Pronasi Posisi tangan lurus disamping tubuh, lalu putar lengan bawah kearah luar sehingga telapak tangan menghadap atas,lalu putar ke arah bawah sehingga telapak tangan menghadap bawah 4. Pergelangan Tangan Fleksi – Ekstensi - Hiperekstensi Menekuk telapak tangan kearah bawah-lurus-atas
  • 2. Abduksi / Fleksi, Radial Adduksi / Fleksi Ulnar Membengkokkan telapak tangan kesamping (arah ibu jari)-luruskan kembali-kearah jari kelingking Sirkumduksi Memutar telapak tangan dengan pergelangan tangan sebagai poros 5. Jari - jari Tangan Fleksi - Ekstensi Mengepalkan jari tangan klien dan kemudian luruskan kembali Hiperekstensi Membengkokkan jari-jari tangan kebelakang sejauh mungkin Abduksi-Adduksi Mengembangkan jari-jari tangan dan kemudian merapatkan kembali 6. Ibu Jari Abduksi-Adduksi Rapatkan jari-jari tangan, lalu rentangkan ibu jari menjauh dari jari lain lalu dekatkan lagi Oposisi Sentuhkan ibu jari dengan jari-jari lainnya secara bergantian 7. Pinggul Fleksi - Ekstensi Pinggul Angkat kaki lurus lalu tekuk lutut kearah dada sejauh mungkin, turunkan kembali ke posisi semula Abduksi-Adduksi Gerakkan kaki ke samping menjauhi sumbu tubuh lalu gerakkan ke arah sebaliknya melewati sumbu tubuh sehingga menyilang kaki lainnya. Rotasi dalam-luar Memutar kaki & tungkai kearah tungkai lain kemudian memutar kaki & tungkai menjauhi tungkai lain. 8. Lutut Fleksi - Ekstensi Lutut Angkat kaki lurus lalu tekuk lutut kearah belakang dan kembali ke posisi semula 9. Pergelangan Kaki Dorso - Plantar Fleksi Dorong telapak kaki ke atas, kembalikan ke posisi semula Eversi - Inversi Putar telapak kaki keluar lalu ke dalam Sirkumduksi Memutar telapak kaki dengan poros pada sendi tumit 10. Jari-jari Kaki Fleksi - Ekstensi Mendorong jari-jari kearah atas dan kearah bawah Abduksi-Adduksi Lebarkan jari- jari kaki kemudian dekatkan jari-jari kaki bersama- sama Departemen KMB Politeknik Kesehatan Kemenkes Kalimantan Timur
  • 3. FLEKSI & EKSTENSI FLEKSI LATERAL ROTASI LATERAL
  • 4. FLEKSI – EKSTENSI BAHU ABDUKSI - ADDUKSI ROTASI INTERNAL - EKSTERNAL
  • 5. FLEKSI – EKSTENSI SIKU SUPINASI - PRONASI FLEKSI – EKSTENSI PERGELANGAN TANGAN
  • 6. FLEKSI RADIUS ( ABDUKSI ) - FLEKSI ULNARIS (ADDUKSI) FLEKSI – EKSTENSI JARI TANGAN ABDUKSI – ADDUKSI JARI TANGAN
  • 7. ABDUKSI – ADDUKSI IBU JARI TANGAN OPOSISI JARI TANGAN FLEKSI EKSTENSI PANGGUL
  • 8. ABDUKSI – ADDUKSI PANGGUL ROTASI INTERNAL - EKSTERNAL FLEKSI – EKSTENSI LUTUT
  • 9. DORSO & PLANTAR FLEKSI INVERSI - EVERSI FLEKSI – EKSTENSI JARI KAKI
  • 10. DORSO & PLANTAR FLEKSI INVERSI - EVERSI FLEKSI – EKSTENSI JARI KAKI