SlideShare a Scribd company logo
BAB I
GAMBARAN UMUM USAHA
I. Pendahuluan
Dalam memilih dan menentukan suatu usaha manusia harus bisa menentukan usaha apa
yang akan ia jalankan serta mampu untuk melaksanakan usahanya.Usaha tersebut
bermanfaat dan di butuhkan orang banyak.
Sebelum mendirikan suatu usaha orang itu harus mengetahui keadaan lokasi
usaha,berapa banyak pendudukdidaerah yang akan ia dirikan usaha,baik wanita,pria ,anak-
anak ,orang tua ,dewasa maupun yang muda.
a). Latar Belakang
Di daerah Kalimantan Tengah khususnya Kabupaten Kapuas yang berjumlah kurang
lebih 329.406 jiwa dengan klasifikasi 167.945 jiwa laki-laki dan 161.461 jiwa perempuan,
manusia yang terdiridari pria dan wanita, anak-anakdan orang tua,remaja dan orang dewasa.
Dengan semakin berkembangnya dunia usaha dan pola konsumsi masyarakat ingin
serba cepat(Instan),sehingga kebanyakan dari masyarakat mengonsumsi makanan yang
kurang sehat bagi tubuh dan akhirnya menimbulkan banyak beragam penyakit
seperti ,kolestrol , Ostereoporosis ,Diabetes , Obesitas (berat badan berlebih) dan
sebagainya,maka dari situlah saya termotivasi untuk mendirikan usaha “ANEKA JUS SAYUR
DAN BUAHAN “.karena sayur dan buah mengandung banyak vitamin yang sangat penting
bagi tubuh,dan sangat baik di konsumsi bagi mereka yang mempunyai berat badan
berlebih,dan sangat baik di konsumsi bagi mereka yang cinta akan kesehatan
b). Alasan Memilih Usaha
Mengapa saya memilih usaha Aneka Jus Sayur dan Buahan ini ??? karena di dalam
sayur dan buahan tersebut banyak mengandung zat-zat mineral serta vitamin yang sangat
bermanfaat bagi tubuh kita diantaranya ialah :
a. Vitamin A
Sangat baik bagi kesehatan mata dan kulit
b. Vitamin B
Sangat baik untuk sirkulasi darah
c. Vitamin B2
Sangat baik untuk pembentukan sel darah merah meningkatkan aliran oksigen
seseluruh tubuh.
d. Vitamin B6
Baik untuk meningkatka kekebalan tubuh,metabolisme dan sitem syaraf.
e. Vitamin C
Baik untuk kesehatan gigi dan gusi.
f. Vitamin E
Baik untuk kesehatan rambut,kulit,meningkatkan sirkulasi darah,meningkatkan daya tahan
tubuh,membantu kesuburan alat kelamin,mengurangi stress,serta mencegah penyakit
jantung dan kanker.
g. Vitamin K
Baik untuk pembentukan tulang dan pembekuan darah.
h. Asam Folat
Baik untuk meningkatkan kekebalan tubuh dan meningkatkan energi.
i. Zat Besi
Baik untuk pembentukan sel darah merah.
j. Potasium
Baik untuk mengontrol detak jantung menurunkan tekanan darah,dan ungsi mengontrol
fungsi otak.
k. Kalium
Baik untuk pembentukan tulang dan mencegah ostereoporosis.
I I. Gambaran Umum Usaha
Usaha ini berawal dari pola fikir saya yang melihat betapa banyaknya orang-orang
yang menderita sakit akibat pola konsumsi yang tidak tepat.Melihat dari permasalahan
tersebut maka saya termotivasi untuk membuat usaha Aneka Jus sayur dan buahan ini yang
sangat bermanfaat untuk menetralisir berbagai macam penyakit.
Usaha ini merupakan suatu rencana,yang akan saya dirikan di Kalimantan tengah
tepatnya di kuala kapuas,saya ingin mendirikan usaha ini ditempat yang strategis dimana
sering banyak orang lewati dan dipinggiran jalan. jadi menurut saya tempat yang sesuai
dengan yang saya inginkan yaitu di Jl.Soeprapto dekat Sekolah Manarul Huda.
Jika ditanya kapan saya ingin mendirikan usaha ini, saya ingin secepatnya karena
lebih cepat lebih baik. kalau Allah mengizinkan dan modalnya sudah ada saya ingin
mendirikan usaha ini tahun depan, tapi semua itu masih rencana saja.kalau sudah ada
modalnya yang cukup untuk mendirikan usaha ini saya langsung mendirikannya.Pada
usaha ini tidak semua jus sayur dan buahan yang saya tawarkan tetapi sebagiannya
saja,adapun Jus sayuran yang akan saya tawarkan seperti :
Jus tomat,
Jus Bayam
Jus Kemangi
Jus Kiwi
Jus Wortel
Jus Kentang
Jus Kacang-kacangan
Jus Brokoli
Jus Seledri
Jus Bengkoang
Adapun jus buahan yang akan saya tawarkan seperti :
Jus Sirsak
Jus Nenas
Jus Pepaya
Jus Semangka
Jua Mangga
Jus Duren
Jus mentimun
Jus Stroberry
Jus Cempedak
Jus Buah naga
Jus Pisang
Jus Apel
Jus Kelengkeng
Jus Rambutan.
Jus Jeruk
Usaha Jus sayur dan buahan ini dapat saya gambarkan seperti usaha-usaha
lain,memang sudah banyak usaha Jus buahan,tapi untuk penjualan Jus sayur dan buahan
sendiri belum saya jumpai di daerah kuala kapuas.Oleh karena itu saya ingin mendirikan
usaha tersebut.
Usaha Aneka jus sayuran dan buahan ini mempunyai nilai plus karena sangat saya
perhatikan akan kualitas sayur dan buahnya,kesterillan semua prabotan yang akan di
gunakan untuk jus sayur dan buah dan tidak ada bahan tambahan seperti bahan kimia,agar
para konsumen puas,tidak jera dan terus berlangganan.
a). Jenis Usaha
Jenis usaha dalam usaha ini yaitu jenis usaha produksi karena usaha sini
meproduksi suatu produk minuman yang berbentuk jus,prosesnya tidak memerlukan
proses yang lama.
1) Pernyataan Usaha ini Menguntungkan
Mengapa saya memilih usaha ini ,karena usaha ini menurut saya sangat
menguntungkan di lihat dari segi manfaat kesehatan serta untuk para kosumen itu sendiri.
BAB II
PRODUK USAHA
I. Produk Aneka Jus Sayur dan Buahan
Usaha ini menggunakan usaha produksi dimana usaha ini memerlukan proses yang tidak
lama untuk menghasilkan suatu jus yang enak ,segar,dan menyehatkan .
1. Peralatan yang di butuhkan :
Dalam pembuatan jus aneka sayur dan buahan saya membutuhkan peralatan yang akan
memperlancar produksi antara lain :
a.blender
b.pisau
c.kerokan buah
2.Bahan Baku
Sayur-sayuran segar :
Jus tomat,
Jus Bayam
Jus Kemangi
Jus Kiwi
Jus Wortel
Jus Kentang
Jus Kacang-kacangan
Jus Brokoli
Jus Seledri
Jus Bengkoang
Jus tomat,
Jus Bayam
Jus Kemangi
Jus Kiwi
Jus Wortel
Jus Kentang
Jus Kacang-kacangan
Jus Brokoli
Jus Seledri
Jus Bengkoang
Buah-Buahan segar :
Jus Sirsak
Jus Nenas
Jus Pepaya
Jus Semangka
Jua Mangga

Jus Duren
Jus mentimun
Jus Stroberry
Jus Cempedak
Jus Buah naga
Jus Pisang
Jus Apel
Jus Kelengkeng
Jus Rambutan.
Jus Jeruk
Bahan tambahan :
a.Gula paris
b.es batu
c.susu
c.gula merah (Aren)
d.madu
a) Manfaat jika pelanggan membeli produk saya :
•Membuat tubuh sejuk dan menyegarkan
•Menyehatkan
•Membersihkan organ-organ pencernaan maupun ekskresi (pengeluaran).
BAB III
PEMASARAN
I. Pemasaran
Promosi usaha ini di lakukan dengan menyebarkan brosur di tempat usaha
seperti spanduk berisi aneka jus yang saya tawarkan serta melalui media maya
seperti situs jejaring sosial Facebook,twitter,blog,web site dll.
a) Identifikasi Pelanggan
Usaha ini di tujukan untuk semua kalangan,semua usia,mulai anak kecil
sampai orang dewasa.baik pria maupun wanita.Banyak aneka minuman
jus,membuat semua orang menyukai produk ini.
BAB IV
I. Lokasi Usaha
Usaha ini merupakan suatu rencana,yang akan saya dirikan di Kalimantan Tengah
tepatnya di kuala kapuas,saya ingin mendirikan usaha ini ditempat yang strategis dimana
sering banyak orang lewati dan dipinggiran jalan. jadi menurut saya tempat yang sesuai
dengan yang saya inginkan yaitu di Jl.Soeprapto dekat Sekolah Manarul Huda.
II. Kondisi Persaingan
Di lihat dari pesaing-pesaing di lokasi usaha belum ada yang mendirikan jus aneka
sayur dan buahan seperti yang saya inginkan jadi pesaing yang ada hanya menjual jus
buahan saja itupun kebanyakan yang saya temui memakai bahan tambahan kimia seperti
pewarna dan aroma pemanis.
III. Tim Manajemen
Sistem Manajemen dalam usaha ini adalah saya sendiri,Nama saya:
Halimah.Tempat tanggal lahir : Murung Keramat 17 Desember 1993.Saya anak ke-3 dari
3 bersaudara dulu saya pernah bersekolah di SDN Murung Keramat kemudian saya
meneruskan sekolah di MTS AL-MUHAJIRIN ANTANG kemudian di M.A AL-
MUHAJIRIN ANTANG Kuala kapuas.Saya juga pernah mengikuti Organisasi seperti
masuk dalam anggota Osis,mengikuti kegiatan mudharoh(dua bahasa inggris dan
arab),tilawatil Qur’an mengikuti Lomba Parade syair maulid se propensi,ikut serta lomba
dalam ilmu bela diri (Krateka),ikut serta dalam pawai tingkat kabupaten dll.
IV. Personalia
Dalam usaha ini saya memerlukan satu orang pegawai yang dapat membantu
aktifitas saya dalam mengelola usaha in,serta untuk melayani para comsumer yang datang.
BAB V
DATA FINANSIAL
Analisa Ekonomi
Modal awal
Etalase atau gerobak Rp 2.000.000
Blender Rp 300.000
Peralatan (gelas, pisau, aneka wadah,dll) Rp 200.000
Kursi dan meja Rp 500.000 +
Total Rp 3.000.000
Biaya pengyusutan alat selama pemakaian 1 tahun
= 1/12 x Rp 3.000.000
= Rp 250.000
Biaya Operasional
Gaji pegawai (1 orang) Rp. 500.000
Bahan buah - buahan ( Rp 50.000 x 30 hari ) Rp. 1.500.000
Bahan sayur-sayuran ( Rp 35.000 x 30 hari ) Rp. 1.500.000
Gula,es batu, susu,madu ( Rp 40.000 x 30hari ) Rp. 1.200.000
Perlengkapan ( plastik, sedotan, dll ) Rp. 300.000
Listrik Rp. 100.000
Promosi dan transport Rp. 200.000
Biaya penyusutan alat Rp . 250.000 +
Total Rp 5.550.000
Omzet per bulan
Omset per hari ( 60 gelas x @ Rp 7.500 ) = Rp. 450.000
Omset per bulan ( Rp 450.000 x 30 hari ) = Rp. 13.500.000
Laba per bulan
Rp. 13.500.000 - Rp 5.550.000 = Rp 7.950.000
BEP
(Modal awal : Laba per bulan) = 1,3 bulan

More Related Content

What's hot

Pengukuran Frekuensi Masalah Kesehatan
Pengukuran Frekuensi Masalah KesehatanPengukuran Frekuensi Masalah Kesehatan
Pengukuran Frekuensi Masalah KesehatanMila Khairina
 
Uji Normalitas dan Homogenitas
Uji Normalitas dan HomogenitasUji Normalitas dan Homogenitas
Uji Normalitas dan Homogenitas
Putri Handayani
 
Makalah konsep perilaku kesehatan gigi
Makalah konsep perilaku kesehatan gigiMakalah konsep perilaku kesehatan gigi
Makalah konsep perilaku kesehatan gigi
Septian Muna Barakati
 
Proposal kegiatan pelatihan kewirausahaan
Proposal kegiatan pelatihan kewirausahaanProposal kegiatan pelatihan kewirausahaan
Proposal kegiatan pelatihan kewirausahaan
Yan Thea
 
Soal dan jawaban uci chi kuadrat dan regresi
Soal dan jawaban uci chi kuadrat dan regresiSoal dan jawaban uci chi kuadrat dan regresi
Soal dan jawaban uci chi kuadrat dan regresi
Vivin Dolpin
 
Makalah MSDM Samsung Internasional
Makalah MSDM Samsung InternasionalMakalah MSDM Samsung Internasional
Makalah MSDM Samsung Internasional
LulukSekarAriyati1
 
PROPOSAL PKM -SIMOK ( SINGKONG MONTOK )
PROPOSAL PKM -SIMOK ( SINGKONG MONTOK )PROPOSAL PKM -SIMOK ( SINGKONG MONTOK )
PROPOSAL PKM -SIMOK ( SINGKONG MONTOK )
adhyriyadi clever
 
Penyajian Data ppt
Penyajian Data pptPenyajian Data ppt
Penyajian Data ppt
Aisyah Turidho
 
Laporan kkn kelompok UNIB
Laporan kkn kelompok UNIBLaporan kkn kelompok UNIB
Laporan kkn kelompok UNIB
riska hildayanti
 
Business Plan - Krisis (Krispy Sosis)
Business Plan - Krisis (Krispy Sosis)Business Plan - Krisis (Krispy Sosis)
Business Plan - Krisis (Krispy Sosis)
Nike Antika Putri
 
kasus gigi
kasus gigikasus gigi
kasus gigi
eka setiyani
 
Business plan saleh pisang
Business plan saleh pisangBusiness plan saleh pisang
Business plan saleh pisang
Niksen Bin Syafei
 
rangkuman listrik dinamis
rangkuman listrik dinamisrangkuman listrik dinamis
rangkuman listrik dinamis
Pelajaran Sekolah Ku
 
Contoh proposal-usulan-penelitian-kuantitatif
Contoh proposal-usulan-penelitian-kuantitatifContoh proposal-usulan-penelitian-kuantitatif
Contoh proposal-usulan-penelitian-kuantitatif
Andy Saiful Musthofa
 
Uji kolmogorov & chi square
Uji kolmogorov & chi squareUji kolmogorov & chi square
Uji kolmogorov & chi square
Chumairoh Azzahra
 
Soal dan pembahasan statistika
Soal dan pembahasan statistikaSoal dan pembahasan statistika
Soal dan pembahasan statistikasatriyo buaya
 
Business plan saleh pisang
Business plan saleh pisangBusiness plan saleh pisang
Business plan saleh pisang'nsc' Hikmah
 
3 contoh prototype
3 contoh prototype3 contoh prototype
3 contoh prototype
arvint123
 
Pengaruh Stres Kerja Terhadap Kinerja Pegawai
Pengaruh Stres Kerja Terhadap Kinerja PegawaiPengaruh Stres Kerja Terhadap Kinerja Pegawai
Pengaruh Stres Kerja Terhadap Kinerja Pegawai
Muhammad Fajar
 
Uji hipotesis 2 rata rata
Uji hipotesis 2 rata rataUji hipotesis 2 rata rata
Uji hipotesis 2 rata rata
Annisa Nurzalena
 

What's hot (20)

Pengukuran Frekuensi Masalah Kesehatan
Pengukuran Frekuensi Masalah KesehatanPengukuran Frekuensi Masalah Kesehatan
Pengukuran Frekuensi Masalah Kesehatan
 
Uji Normalitas dan Homogenitas
Uji Normalitas dan HomogenitasUji Normalitas dan Homogenitas
Uji Normalitas dan Homogenitas
 
Makalah konsep perilaku kesehatan gigi
Makalah konsep perilaku kesehatan gigiMakalah konsep perilaku kesehatan gigi
Makalah konsep perilaku kesehatan gigi
 
Proposal kegiatan pelatihan kewirausahaan
Proposal kegiatan pelatihan kewirausahaanProposal kegiatan pelatihan kewirausahaan
Proposal kegiatan pelatihan kewirausahaan
 
Soal dan jawaban uci chi kuadrat dan regresi
Soal dan jawaban uci chi kuadrat dan regresiSoal dan jawaban uci chi kuadrat dan regresi
Soal dan jawaban uci chi kuadrat dan regresi
 
Makalah MSDM Samsung Internasional
Makalah MSDM Samsung InternasionalMakalah MSDM Samsung Internasional
Makalah MSDM Samsung Internasional
 
PROPOSAL PKM -SIMOK ( SINGKONG MONTOK )
PROPOSAL PKM -SIMOK ( SINGKONG MONTOK )PROPOSAL PKM -SIMOK ( SINGKONG MONTOK )
PROPOSAL PKM -SIMOK ( SINGKONG MONTOK )
 
Penyajian Data ppt
Penyajian Data pptPenyajian Data ppt
Penyajian Data ppt
 
Laporan kkn kelompok UNIB
Laporan kkn kelompok UNIBLaporan kkn kelompok UNIB
Laporan kkn kelompok UNIB
 
Business Plan - Krisis (Krispy Sosis)
Business Plan - Krisis (Krispy Sosis)Business Plan - Krisis (Krispy Sosis)
Business Plan - Krisis (Krispy Sosis)
 
kasus gigi
kasus gigikasus gigi
kasus gigi
 
Business plan saleh pisang
Business plan saleh pisangBusiness plan saleh pisang
Business plan saleh pisang
 
rangkuman listrik dinamis
rangkuman listrik dinamisrangkuman listrik dinamis
rangkuman listrik dinamis
 
Contoh proposal-usulan-penelitian-kuantitatif
Contoh proposal-usulan-penelitian-kuantitatifContoh proposal-usulan-penelitian-kuantitatif
Contoh proposal-usulan-penelitian-kuantitatif
 
Uji kolmogorov & chi square
Uji kolmogorov & chi squareUji kolmogorov & chi square
Uji kolmogorov & chi square
 
Soal dan pembahasan statistika
Soal dan pembahasan statistikaSoal dan pembahasan statistika
Soal dan pembahasan statistika
 
Business plan saleh pisang
Business plan saleh pisangBusiness plan saleh pisang
Business plan saleh pisang
 
3 contoh prototype
3 contoh prototype3 contoh prototype
3 contoh prototype
 
Pengaruh Stres Kerja Terhadap Kinerja Pegawai
Pengaruh Stres Kerja Terhadap Kinerja PegawaiPengaruh Stres Kerja Terhadap Kinerja Pegawai
Pengaruh Stres Kerja Terhadap Kinerja Pegawai
 
Uji hipotesis 2 rata rata
Uji hipotesis 2 rata rataUji hipotesis 2 rata rata
Uji hipotesis 2 rata rata
 

Viewers also liked

Contoh Proposal Sederhana
Contoh Proposal SederhanaContoh Proposal Sederhana
Contoh Proposal Sederhana
Prinscha Bella
 
Proposal usaha 3
Proposal usaha 3Proposal usaha 3
Proposal usaha 3
Ira Rosy
 
Proposal rencana usaha
Proposal rencana usahaProposal rencana usaha
Proposal rencana usaha
Kinza_com
 
Proposal pengajuan usaha les komputer (Revisi)
Proposal pengajuan usaha les komputer (Revisi)Proposal pengajuan usaha les komputer (Revisi)
Proposal pengajuan usaha les komputer (Revisi)
UD. Berkah Jaya Komputer
 
penelitian etnografi (kuliatatif)
penelitian etnografi (kuliatatif)penelitian etnografi (kuliatatif)
penelitian etnografi (kuliatatif)
adi wibawa
 
Etnografi pnelitian kwalitatif
Etnografi pnelitian kwalitatifEtnografi pnelitian kwalitatif
Etnografi pnelitian kwalitatifRiska sasaka
 
Bahan Ajar Antropologi XII Bahasa:Kesenian
Bahan Ajar Antropologi XII Bahasa:KesenianBahan Ajar Antropologi XII Bahasa:Kesenian
Bahan Ajar Antropologi XII Bahasa:KesenianMAN SAMPIT
 
Pola pewarisan budaya masyarakat
Pola pewarisan budaya masyarakat Pola pewarisan budaya masyarakat
Pola pewarisan budaya masyarakat
Lailysr_
 
Pewarisan Budaya
Pewarisan BudayaPewarisan Budaya
Pewarisan Budaya
MAN SAMPIT
 
Etnografi
EtnografiEtnografi
Etnografi
Nur Azizah
 
Dinamika kebudayaan. iv
Dinamika kebudayaan. ivDinamika kebudayaan. iv
Dinamika kebudayaan. ivridwanrezy
 
Pewarisan budaya pada masa aksara
Pewarisan budaya pada masa aksaraPewarisan budaya pada masa aksara
Pewarisan budaya pada masa aksara
kawidian_putri
 
Antropologi -Dinamika Kebudayaan-
Antropologi -Dinamika Kebudayaan-Antropologi -Dinamika Kebudayaan-
Antropologi -Dinamika Kebudayaan-
Dwiayu Citra Putriani
 
SOAL LATIAN UAM ANTROPOLOGI XII BHS MANDAPRO
SOAL LATIAN UAM ANTROPOLOGI XII BHS MANDAPROSOAL LATIAN UAM ANTROPOLOGI XII BHS MANDAPRO
SOAL LATIAN UAM ANTROPOLOGI XII BHS MANDAPRO
Nabighah Imanellya
 
Materi Sosiologi kelas 12
Materi Sosiologi kelas 12Materi Sosiologi kelas 12
Materi Sosiologi kelas 12
Winda Sabrina
 
Etnografi presentasi
Etnografi presentasiEtnografi presentasi
Etnografi presentasi
Arif Winahyu
 
Soal to un antropologi sma 2016
Soal to un antropologi sma 2016 Soal to un antropologi sma 2016
Soal to un antropologi sma 2016
Muhammad Abid
 
Etnografi 07052014
Etnografi 07052014Etnografi 07052014
Etnografi 07052014
Umithayyibah Ramly
 
Penelitian Etnografi
Penelitian EtnografiPenelitian Etnografi
Penelitian Etnografi
Sita Nurhalimah
 

Viewers also liked (20)

Contoh Proposal Sederhana
Contoh Proposal SederhanaContoh Proposal Sederhana
Contoh Proposal Sederhana
 
Proposal usaha 3
Proposal usaha 3Proposal usaha 3
Proposal usaha 3
 
Proposal rencana usaha
Proposal rencana usahaProposal rencana usaha
Proposal rencana usaha
 
Proposal pengajuan usaha les komputer (Revisi)
Proposal pengajuan usaha les komputer (Revisi)Proposal pengajuan usaha les komputer (Revisi)
Proposal pengajuan usaha les komputer (Revisi)
 
penelitian etnografi (kuliatatif)
penelitian etnografi (kuliatatif)penelitian etnografi (kuliatatif)
penelitian etnografi (kuliatatif)
 
Etnografi pnelitian kwalitatif
Etnografi pnelitian kwalitatifEtnografi pnelitian kwalitatif
Etnografi pnelitian kwalitatif
 
Bahan Ajar Antropologi XII Bahasa:Kesenian
Bahan Ajar Antropologi XII Bahasa:KesenianBahan Ajar Antropologi XII Bahasa:Kesenian
Bahan Ajar Antropologi XII Bahasa:Kesenian
 
Proposal kegiatan bhakti sosial
Proposal kegiatan bhakti sosialProposal kegiatan bhakti sosial
Proposal kegiatan bhakti sosial
 
Pola pewarisan budaya masyarakat
Pola pewarisan budaya masyarakat Pola pewarisan budaya masyarakat
Pola pewarisan budaya masyarakat
 
Pewarisan Budaya
Pewarisan BudayaPewarisan Budaya
Pewarisan Budaya
 
Etnografi
EtnografiEtnografi
Etnografi
 
Dinamika kebudayaan. iv
Dinamika kebudayaan. ivDinamika kebudayaan. iv
Dinamika kebudayaan. iv
 
Pewarisan budaya pada masa aksara
Pewarisan budaya pada masa aksaraPewarisan budaya pada masa aksara
Pewarisan budaya pada masa aksara
 
Antropologi -Dinamika Kebudayaan-
Antropologi -Dinamika Kebudayaan-Antropologi -Dinamika Kebudayaan-
Antropologi -Dinamika Kebudayaan-
 
SOAL LATIAN UAM ANTROPOLOGI XII BHS MANDAPRO
SOAL LATIAN UAM ANTROPOLOGI XII BHS MANDAPROSOAL LATIAN UAM ANTROPOLOGI XII BHS MANDAPRO
SOAL LATIAN UAM ANTROPOLOGI XII BHS MANDAPRO
 
Materi Sosiologi kelas 12
Materi Sosiologi kelas 12Materi Sosiologi kelas 12
Materi Sosiologi kelas 12
 
Etnografi presentasi
Etnografi presentasiEtnografi presentasi
Etnografi presentasi
 
Soal to un antropologi sma 2016
Soal to un antropologi sma 2016 Soal to un antropologi sma 2016
Soal to un antropologi sma 2016
 
Etnografi 07052014
Etnografi 07052014Etnografi 07052014
Etnografi 07052014
 
Penelitian Etnografi
Penelitian EtnografiPenelitian Etnografi
Penelitian Etnografi
 

Similar to Proposal sederhana

Kanzzs Network Slide Presentation
Kanzzs Network Slide PresentationKanzzs Network Slide Presentation
Kanzzs Network Slide Presentation
kanzzsnetwork
 
Presentasi igreenet
Presentasi igreenetPresentasi igreenet
Presentasi igreenet
www.igreenet-biz.com
 
membuat sop buah
membuat sop buahmembuat sop buah
membuat sop buah
Risa Firsta
 
Propagasi Modul 2
Propagasi Modul 2Propagasi Modul 2
Propagasi Modul 2
Risky Kristian
 
tugas Melisa agroindustri jus buah naga sis bro.pdf
tugas Melisa agroindustri jus buah naga sis bro.pdftugas Melisa agroindustri jus buah naga sis bro.pdf
tugas Melisa agroindustri jus buah naga sis bro.pdf
SEISMICHAICHA
 
Proposal siomay
Proposal siomayProposal siomay
BAPER
BAPERBAPER
MAKALAH yohana.docx
MAKALAH yohana.docxMAKALAH yohana.docx
MAKALAH yohana.docx
YohanaNovritamanik
 
Proposal individu
Proposal individuProposal individu
Proposal individu
Nurul Arifin
 
Rahmanshah Group Presentation(eBYG2u)
Rahmanshah Group Presentation(eBYG2u)Rahmanshah Group Presentation(eBYG2u)
Rahmanshah Group Presentation(eBYG2u)
gen2biz
 
Ide bisnis kedai susu murni
Ide bisnis kedai susu murniIde bisnis kedai susu murni
Ide bisnis kedai susu murni
Lutfi Yanuar
 
Hampir jadi
Hampir jadiHampir jadi
Hampir jadi
suprex
 
Buah tempatan
Buah tempatanBuah tempatan
Buah tempatanSchool
 
Buah tempatan
Buah tempatanBuah tempatan
Buah tempatan
School
 
Presentasi Tianshi Unicore
Presentasi  Tianshi UnicorePresentasi  Tianshi Unicore
Presentasi Tianshi Unicore
Gunawan Cen
 
BUSINESS PLAN.pptx
BUSINESS PLAN.pptxBUSINESS PLAN.pptx
BUSINESS PLAN.pptx
SuryaAbdihi14
 
Proposal Kewirausahaan
Proposal KewirausahaanProposal Kewirausahaan
Proposal Kewirausahaan
Fajar Kusuma
 
Presentasi Tianshi Unicore
Presentasi  Tianshi UnicorePresentasi  Tianshi Unicore
Presentasi Tianshi Unicore
Gunawan Cen
 
Analisis usaha produksi susu kedelai
Analisis usaha produksi susu kedelaiAnalisis usaha produksi susu kedelai
Analisis usaha produksi susu kedelai
Nike Triwahyuningsih
 
Laporan kewirausahaan telor asin
Laporan kewirausahaan telor asinLaporan kewirausahaan telor asin
Laporan kewirausahaan telor asin
Universitas Islam Nahdlatul Ulama (UNISNU) Jepara
 

Similar to Proposal sederhana (20)

Kanzzs Network Slide Presentation
Kanzzs Network Slide PresentationKanzzs Network Slide Presentation
Kanzzs Network Slide Presentation
 
Presentasi igreenet
Presentasi igreenetPresentasi igreenet
Presentasi igreenet
 
membuat sop buah
membuat sop buahmembuat sop buah
membuat sop buah
 
Propagasi Modul 2
Propagasi Modul 2Propagasi Modul 2
Propagasi Modul 2
 
tugas Melisa agroindustri jus buah naga sis bro.pdf
tugas Melisa agroindustri jus buah naga sis bro.pdftugas Melisa agroindustri jus buah naga sis bro.pdf
tugas Melisa agroindustri jus buah naga sis bro.pdf
 
Proposal siomay
Proposal siomayProposal siomay
Proposal siomay
 
BAPER
BAPERBAPER
BAPER
 
MAKALAH yohana.docx
MAKALAH yohana.docxMAKALAH yohana.docx
MAKALAH yohana.docx
 
Proposal individu
Proposal individuProposal individu
Proposal individu
 
Rahmanshah Group Presentation(eBYG2u)
Rahmanshah Group Presentation(eBYG2u)Rahmanshah Group Presentation(eBYG2u)
Rahmanshah Group Presentation(eBYG2u)
 
Ide bisnis kedai susu murni
Ide bisnis kedai susu murniIde bisnis kedai susu murni
Ide bisnis kedai susu murni
 
Hampir jadi
Hampir jadiHampir jadi
Hampir jadi
 
Buah tempatan
Buah tempatanBuah tempatan
Buah tempatan
 
Buah tempatan
Buah tempatanBuah tempatan
Buah tempatan
 
Presentasi Tianshi Unicore
Presentasi  Tianshi UnicorePresentasi  Tianshi Unicore
Presentasi Tianshi Unicore
 
BUSINESS PLAN.pptx
BUSINESS PLAN.pptxBUSINESS PLAN.pptx
BUSINESS PLAN.pptx
 
Proposal Kewirausahaan
Proposal KewirausahaanProposal Kewirausahaan
Proposal Kewirausahaan
 
Presentasi Tianshi Unicore
Presentasi  Tianshi UnicorePresentasi  Tianshi Unicore
Presentasi Tianshi Unicore
 
Analisis usaha produksi susu kedelai
Analisis usaha produksi susu kedelaiAnalisis usaha produksi susu kedelai
Analisis usaha produksi susu kedelai
 
Laporan kewirausahaan telor asin
Laporan kewirausahaan telor asinLaporan kewirausahaan telor asin
Laporan kewirausahaan telor asin
 

More from Ricky Suadma

Sejarah singkat masuknya islam di indonesia
Sejarah singkat masuknya islam di indonesiaSejarah singkat masuknya islam di indonesia
Sejarah singkat masuknya islam di indonesia
Ricky Suadma
 
MENYUNTING TEKS CERPEN
MENYUNTING TEKS CERPENMENYUNTING TEKS CERPEN
MENYUNTING TEKS CERPEN
Ricky Suadma
 
OSI 7 Layer, |Kelompok 3 Ricky Suadma DKK
OSI 7 Layer, |Kelompok 3 Ricky Suadma DKKOSI 7 Layer, |Kelompok 3 Ricky Suadma DKK
OSI 7 Layer, |Kelompok 3 Ricky Suadma DKK
Ricky Suadma
 
TKJ : Beberapa Model Koneksi, Bentuk-bentuk Topologi,dan Pembagian TCP/IP Kel...
TKJ : Beberapa Model Koneksi, Bentuk-bentuk Topologi,dan Pembagian TCP/IP Kel...TKJ : Beberapa Model Koneksi, Bentuk-bentuk Topologi,dan Pembagian TCP/IP Kel...
TKJ : Beberapa Model Koneksi, Bentuk-bentuk Topologi,dan Pembagian TCP/IP Kel...
Ricky Suadma
 
TKJ : Hardware sistem operasi jaringan kelompok 8 | Ricky Suadma DKK
TKJ : Hardware sistem operasi jaringan kelompok 8 | Ricky Suadma DKKTKJ : Hardware sistem operasi jaringan kelompok 8 | Ricky Suadma DKK
TKJ : Hardware sistem operasi jaringan kelompok 8 | Ricky Suadma DKK
Ricky Suadma
 
TKJ : Instalasi Win Server 2003 Kelompok 4 | Ricky Suadma DKK
TKJ : Instalasi Win Server 2003 Kelompok 4 | Ricky Suadma DKKTKJ : Instalasi Win Server 2003 Kelompok 4 | Ricky Suadma DKK
TKJ : Instalasi Win Server 2003 Kelompok 4 | Ricky Suadma DKK
Ricky Suadma
 
TKJ : Instalasi Linux Debian Berbasis Gui by Ricky Suadma
TKJ : Instalasi Linux Debian Berbasis Gui by Ricky Suadma TKJ : Instalasi Linux Debian Berbasis Gui by Ricky Suadma
TKJ : Instalasi Linux Debian Berbasis Gui by Ricky Suadma
Ricky Suadma
 
ARTIKEL PKN : Membangun kerukunan beragama dalam kehidupan sehari hari by Ri...
ARTIKEL PKN :  Membangun kerukunan beragama dalam kehidupan sehari hari by Ri...ARTIKEL PKN :  Membangun kerukunan beragama dalam kehidupan sehari hari by Ri...
ARTIKEL PKN : Membangun kerukunan beragama dalam kehidupan sehari hari by Ri...
Ricky Suadma
 
Tugas kewarganegaraan BAB 1 by ricky suadma
Tugas kewarganegaraan BAB 1 by ricky suadma Tugas kewarganegaraan BAB 1 by ricky suadma
Tugas kewarganegaraan BAB 1 by ricky suadma
Ricky Suadma
 
Cara menginstal linux red hat melalui virtual box by ricky suadma
Cara menginstal linux red hat melalui virtual box by ricky suadma Cara menginstal linux red hat melalui virtual box by ricky suadma
Cara menginstal linux red hat melalui virtual box by ricky suadma
Ricky Suadma
 
Tutorial penginstalan system operasi windows 8.1 ricky suadma
Tutorial penginstalan system operasi windows 8.1 ricky suadma Tutorial penginstalan system operasi windows 8.1 ricky suadma
Tutorial penginstalan system operasi windows 8.1 ricky suadma
Ricky Suadma
 
Pengertian sepak bola Aturan, dan teknik dasar permainan
Pengertian sepak bola Aturan, dan teknik dasar permainanPengertian sepak bola Aturan, dan teknik dasar permainan
Pengertian sepak bola Aturan, dan teknik dasar permainan
Ricky Suadma
 
Rangkuman cerpen juru masak dan sulaiman pergi ke tanjung cina by ricky suadma
Rangkuman cerpen juru masak dan sulaiman pergi ke tanjung cina by ricky suadmaRangkuman cerpen juru masak dan sulaiman pergi ke tanjung cina by ricky suadma
Rangkuman cerpen juru masak dan sulaiman pergi ke tanjung cina by ricky suadmaRicky Suadma
 

More from Ricky Suadma (13)

Sejarah singkat masuknya islam di indonesia
Sejarah singkat masuknya islam di indonesiaSejarah singkat masuknya islam di indonesia
Sejarah singkat masuknya islam di indonesia
 
MENYUNTING TEKS CERPEN
MENYUNTING TEKS CERPENMENYUNTING TEKS CERPEN
MENYUNTING TEKS CERPEN
 
OSI 7 Layer, |Kelompok 3 Ricky Suadma DKK
OSI 7 Layer, |Kelompok 3 Ricky Suadma DKKOSI 7 Layer, |Kelompok 3 Ricky Suadma DKK
OSI 7 Layer, |Kelompok 3 Ricky Suadma DKK
 
TKJ : Beberapa Model Koneksi, Bentuk-bentuk Topologi,dan Pembagian TCP/IP Kel...
TKJ : Beberapa Model Koneksi, Bentuk-bentuk Topologi,dan Pembagian TCP/IP Kel...TKJ : Beberapa Model Koneksi, Bentuk-bentuk Topologi,dan Pembagian TCP/IP Kel...
TKJ : Beberapa Model Koneksi, Bentuk-bentuk Topologi,dan Pembagian TCP/IP Kel...
 
TKJ : Hardware sistem operasi jaringan kelompok 8 | Ricky Suadma DKK
TKJ : Hardware sistem operasi jaringan kelompok 8 | Ricky Suadma DKKTKJ : Hardware sistem operasi jaringan kelompok 8 | Ricky Suadma DKK
TKJ : Hardware sistem operasi jaringan kelompok 8 | Ricky Suadma DKK
 
TKJ : Instalasi Win Server 2003 Kelompok 4 | Ricky Suadma DKK
TKJ : Instalasi Win Server 2003 Kelompok 4 | Ricky Suadma DKKTKJ : Instalasi Win Server 2003 Kelompok 4 | Ricky Suadma DKK
TKJ : Instalasi Win Server 2003 Kelompok 4 | Ricky Suadma DKK
 
TKJ : Instalasi Linux Debian Berbasis Gui by Ricky Suadma
TKJ : Instalasi Linux Debian Berbasis Gui by Ricky Suadma TKJ : Instalasi Linux Debian Berbasis Gui by Ricky Suadma
TKJ : Instalasi Linux Debian Berbasis Gui by Ricky Suadma
 
ARTIKEL PKN : Membangun kerukunan beragama dalam kehidupan sehari hari by Ri...
ARTIKEL PKN :  Membangun kerukunan beragama dalam kehidupan sehari hari by Ri...ARTIKEL PKN :  Membangun kerukunan beragama dalam kehidupan sehari hari by Ri...
ARTIKEL PKN : Membangun kerukunan beragama dalam kehidupan sehari hari by Ri...
 
Tugas kewarganegaraan BAB 1 by ricky suadma
Tugas kewarganegaraan BAB 1 by ricky suadma Tugas kewarganegaraan BAB 1 by ricky suadma
Tugas kewarganegaraan BAB 1 by ricky suadma
 
Cara menginstal linux red hat melalui virtual box by ricky suadma
Cara menginstal linux red hat melalui virtual box by ricky suadma Cara menginstal linux red hat melalui virtual box by ricky suadma
Cara menginstal linux red hat melalui virtual box by ricky suadma
 
Tutorial penginstalan system operasi windows 8.1 ricky suadma
Tutorial penginstalan system operasi windows 8.1 ricky suadma Tutorial penginstalan system operasi windows 8.1 ricky suadma
Tutorial penginstalan system operasi windows 8.1 ricky suadma
 
Pengertian sepak bola Aturan, dan teknik dasar permainan
Pengertian sepak bola Aturan, dan teknik dasar permainanPengertian sepak bola Aturan, dan teknik dasar permainan
Pengertian sepak bola Aturan, dan teknik dasar permainan
 
Rangkuman cerpen juru masak dan sulaiman pergi ke tanjung cina by ricky suadma
Rangkuman cerpen juru masak dan sulaiman pergi ke tanjung cina by ricky suadmaRangkuman cerpen juru masak dan sulaiman pergi ke tanjung cina by ricky suadma
Rangkuman cerpen juru masak dan sulaiman pergi ke tanjung cina by ricky suadma
 

Recently uploaded

Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
OcitaDianAntari
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
nimah111
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
akram124738
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 

Recently uploaded (20)

Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 

Proposal sederhana

  • 1. BAB I GAMBARAN UMUM USAHA I. Pendahuluan Dalam memilih dan menentukan suatu usaha manusia harus bisa menentukan usaha apa yang akan ia jalankan serta mampu untuk melaksanakan usahanya.Usaha tersebut bermanfaat dan di butuhkan orang banyak. Sebelum mendirikan suatu usaha orang itu harus mengetahui keadaan lokasi usaha,berapa banyak pendudukdidaerah yang akan ia dirikan usaha,baik wanita,pria ,anak- anak ,orang tua ,dewasa maupun yang muda. a). Latar Belakang Di daerah Kalimantan Tengah khususnya Kabupaten Kapuas yang berjumlah kurang lebih 329.406 jiwa dengan klasifikasi 167.945 jiwa laki-laki dan 161.461 jiwa perempuan, manusia yang terdiridari pria dan wanita, anak-anakdan orang tua,remaja dan orang dewasa. Dengan semakin berkembangnya dunia usaha dan pola konsumsi masyarakat ingin serba cepat(Instan),sehingga kebanyakan dari masyarakat mengonsumsi makanan yang kurang sehat bagi tubuh dan akhirnya menimbulkan banyak beragam penyakit seperti ,kolestrol , Ostereoporosis ,Diabetes , Obesitas (berat badan berlebih) dan sebagainya,maka dari situlah saya termotivasi untuk mendirikan usaha “ANEKA JUS SAYUR DAN BUAHAN “.karena sayur dan buah mengandung banyak vitamin yang sangat penting bagi tubuh,dan sangat baik di konsumsi bagi mereka yang mempunyai berat badan berlebih,dan sangat baik di konsumsi bagi mereka yang cinta akan kesehatan b). Alasan Memilih Usaha Mengapa saya memilih usaha Aneka Jus Sayur dan Buahan ini ??? karena di dalam sayur dan buahan tersebut banyak mengandung zat-zat mineral serta vitamin yang sangat bermanfaat bagi tubuh kita diantaranya ialah : a. Vitamin A Sangat baik bagi kesehatan mata dan kulit b. Vitamin B Sangat baik untuk sirkulasi darah c. Vitamin B2 Sangat baik untuk pembentukan sel darah merah meningkatkan aliran oksigen seseluruh tubuh.
  • 2. d. Vitamin B6 Baik untuk meningkatka kekebalan tubuh,metabolisme dan sitem syaraf. e. Vitamin C Baik untuk kesehatan gigi dan gusi. f. Vitamin E Baik untuk kesehatan rambut,kulit,meningkatkan sirkulasi darah,meningkatkan daya tahan tubuh,membantu kesuburan alat kelamin,mengurangi stress,serta mencegah penyakit jantung dan kanker. g. Vitamin K Baik untuk pembentukan tulang dan pembekuan darah. h. Asam Folat Baik untuk meningkatkan kekebalan tubuh dan meningkatkan energi. i. Zat Besi Baik untuk pembentukan sel darah merah. j. Potasium Baik untuk mengontrol detak jantung menurunkan tekanan darah,dan ungsi mengontrol fungsi otak. k. Kalium Baik untuk pembentukan tulang dan mencegah ostereoporosis. I I. Gambaran Umum Usaha Usaha ini berawal dari pola fikir saya yang melihat betapa banyaknya orang-orang yang menderita sakit akibat pola konsumsi yang tidak tepat.Melihat dari permasalahan tersebut maka saya termotivasi untuk membuat usaha Aneka Jus sayur dan buahan ini yang sangat bermanfaat untuk menetralisir berbagai macam penyakit. Usaha ini merupakan suatu rencana,yang akan saya dirikan di Kalimantan tengah tepatnya di kuala kapuas,saya ingin mendirikan usaha ini ditempat yang strategis dimana
  • 3. sering banyak orang lewati dan dipinggiran jalan. jadi menurut saya tempat yang sesuai dengan yang saya inginkan yaitu di Jl.Soeprapto dekat Sekolah Manarul Huda. Jika ditanya kapan saya ingin mendirikan usaha ini, saya ingin secepatnya karena lebih cepat lebih baik. kalau Allah mengizinkan dan modalnya sudah ada saya ingin mendirikan usaha ini tahun depan, tapi semua itu masih rencana saja.kalau sudah ada modalnya yang cukup untuk mendirikan usaha ini saya langsung mendirikannya.Pada usaha ini tidak semua jus sayur dan buahan yang saya tawarkan tetapi sebagiannya saja,adapun Jus sayuran yang akan saya tawarkan seperti : Jus tomat, Jus Bayam Jus Kemangi Jus Kiwi Jus Wortel Jus Kentang Jus Kacang-kacangan Jus Brokoli Jus Seledri Jus Bengkoang Adapun jus buahan yang akan saya tawarkan seperti : Jus Sirsak Jus Nenas Jus Pepaya Jus Semangka Jua Mangga Jus Duren
  • 4. Jus mentimun Jus Stroberry Jus Cempedak Jus Buah naga Jus Pisang Jus Apel Jus Kelengkeng Jus Rambutan. Jus Jeruk Usaha Jus sayur dan buahan ini dapat saya gambarkan seperti usaha-usaha lain,memang sudah banyak usaha Jus buahan,tapi untuk penjualan Jus sayur dan buahan sendiri belum saya jumpai di daerah kuala kapuas.Oleh karena itu saya ingin mendirikan usaha tersebut. Usaha Aneka jus sayuran dan buahan ini mempunyai nilai plus karena sangat saya perhatikan akan kualitas sayur dan buahnya,kesterillan semua prabotan yang akan di gunakan untuk jus sayur dan buah dan tidak ada bahan tambahan seperti bahan kimia,agar para konsumen puas,tidak jera dan terus berlangganan. a). Jenis Usaha Jenis usaha dalam usaha ini yaitu jenis usaha produksi karena usaha sini meproduksi suatu produk minuman yang berbentuk jus,prosesnya tidak memerlukan proses yang lama. 1) Pernyataan Usaha ini Menguntungkan Mengapa saya memilih usaha ini ,karena usaha ini menurut saya sangat menguntungkan di lihat dari segi manfaat kesehatan serta untuk para kosumen itu sendiri.
  • 5. BAB II PRODUK USAHA I. Produk Aneka Jus Sayur dan Buahan Usaha ini menggunakan usaha produksi dimana usaha ini memerlukan proses yang tidak lama untuk menghasilkan suatu jus yang enak ,segar,dan menyehatkan . 1. Peralatan yang di butuhkan : Dalam pembuatan jus aneka sayur dan buahan saya membutuhkan peralatan yang akan memperlancar produksi antara lain : a.blender b.pisau c.kerokan buah 2.Bahan Baku Sayur-sayuran segar : Jus tomat, Jus Bayam Jus Kemangi Jus Kiwi Jus Wortel Jus Kentang Jus Kacang-kacangan Jus Brokoli Jus Seledri Jus Bengkoang Jus tomat, Jus Bayam Jus Kemangi Jus Kiwi Jus Wortel Jus Kentang Jus Kacang-kacangan Jus Brokoli Jus Seledri Jus Bengkoang Buah-Buahan segar : Jus Sirsak Jus Nenas Jus Pepaya Jus Semangka Jua Mangga  Jus Duren Jus mentimun Jus Stroberry Jus Cempedak
  • 6. Jus Buah naga Jus Pisang Jus Apel Jus Kelengkeng Jus Rambutan. Jus Jeruk Bahan tambahan : a.Gula paris b.es batu c.susu c.gula merah (Aren) d.madu a) Manfaat jika pelanggan membeli produk saya : •Membuat tubuh sejuk dan menyegarkan •Menyehatkan •Membersihkan organ-organ pencernaan maupun ekskresi (pengeluaran).
  • 7. BAB III PEMASARAN I. Pemasaran Promosi usaha ini di lakukan dengan menyebarkan brosur di tempat usaha seperti spanduk berisi aneka jus yang saya tawarkan serta melalui media maya seperti situs jejaring sosial Facebook,twitter,blog,web site dll. a) Identifikasi Pelanggan Usaha ini di tujukan untuk semua kalangan,semua usia,mulai anak kecil sampai orang dewasa.baik pria maupun wanita.Banyak aneka minuman jus,membuat semua orang menyukai produk ini.
  • 8. BAB IV I. Lokasi Usaha Usaha ini merupakan suatu rencana,yang akan saya dirikan di Kalimantan Tengah tepatnya di kuala kapuas,saya ingin mendirikan usaha ini ditempat yang strategis dimana sering banyak orang lewati dan dipinggiran jalan. jadi menurut saya tempat yang sesuai dengan yang saya inginkan yaitu di Jl.Soeprapto dekat Sekolah Manarul Huda. II. Kondisi Persaingan Di lihat dari pesaing-pesaing di lokasi usaha belum ada yang mendirikan jus aneka sayur dan buahan seperti yang saya inginkan jadi pesaing yang ada hanya menjual jus buahan saja itupun kebanyakan yang saya temui memakai bahan tambahan kimia seperti pewarna dan aroma pemanis. III. Tim Manajemen Sistem Manajemen dalam usaha ini adalah saya sendiri,Nama saya: Halimah.Tempat tanggal lahir : Murung Keramat 17 Desember 1993.Saya anak ke-3 dari 3 bersaudara dulu saya pernah bersekolah di SDN Murung Keramat kemudian saya meneruskan sekolah di MTS AL-MUHAJIRIN ANTANG kemudian di M.A AL- MUHAJIRIN ANTANG Kuala kapuas.Saya juga pernah mengikuti Organisasi seperti masuk dalam anggota Osis,mengikuti kegiatan mudharoh(dua bahasa inggris dan arab),tilawatil Qur’an mengikuti Lomba Parade syair maulid se propensi,ikut serta lomba dalam ilmu bela diri (Krateka),ikut serta dalam pawai tingkat kabupaten dll. IV. Personalia Dalam usaha ini saya memerlukan satu orang pegawai yang dapat membantu aktifitas saya dalam mengelola usaha in,serta untuk melayani para comsumer yang datang.
  • 9. BAB V DATA FINANSIAL Analisa Ekonomi Modal awal Etalase atau gerobak Rp 2.000.000 Blender Rp 300.000 Peralatan (gelas, pisau, aneka wadah,dll) Rp 200.000 Kursi dan meja Rp 500.000 + Total Rp 3.000.000 Biaya pengyusutan alat selama pemakaian 1 tahun = 1/12 x Rp 3.000.000 = Rp 250.000 Biaya Operasional Gaji pegawai (1 orang) Rp. 500.000 Bahan buah - buahan ( Rp 50.000 x 30 hari ) Rp. 1.500.000 Bahan sayur-sayuran ( Rp 35.000 x 30 hari ) Rp. 1.500.000 Gula,es batu, susu,madu ( Rp 40.000 x 30hari ) Rp. 1.200.000 Perlengkapan ( plastik, sedotan, dll ) Rp. 300.000 Listrik Rp. 100.000 Promosi dan transport Rp. 200.000 Biaya penyusutan alat Rp . 250.000 + Total Rp 5.550.000 Omzet per bulan Omset per hari ( 60 gelas x @ Rp 7.500 ) = Rp. 450.000 Omset per bulan ( Rp 450.000 x 30 hari ) = Rp. 13.500.000 Laba per bulan Rp. 13.500.000 - Rp 5.550.000 = Rp 7.950.000 BEP (Modal awal : Laba per bulan) = 1,3 bulan