SlideShare a Scribd company logo
Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m)
Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT
LUAS PERMUKAAN DAN VOLUME BALOK
KI & KDKI & KD
MATERIMATERI
LATIHANLATIHAN
Selamat Datang di Media Pembelajaran Matematika
Luas Permukaan dan Volume Balok
Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m)
Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT
LUAS PERMUKAAN DAN VOLUME BALOK
KI & KD
MATERIMATERI
LATIHANLATIHAN
KI & KD
Tujuan
Kompetensi Inti :
3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual,
konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya
tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait
fenomena dan kejadian tampak mata
Kompetensi Dasar :
3.9 Menentukan luas permukaan dan volume kubus, balok,
prisma, dan limas
Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m)
Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT
LUAS PERMUKAAN DAN VOLUME BALOK
Indikator Pembelajaran :
3.9.1. Menentukan luas permukaan balok
3.9.2. Menentukan volume balok
Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat menentukan luas permukaan balok
2. Siswa dapat menentukan volume balok
KI & KD
MATERIMATERI
LATIHANLATIHAN
KI & KD
Tujuan
Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m)
Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT
LUAS PERMUKAAN BALOK
MATERI
Luas
Permukaan
Volume
Hai, saya Resti. Saya akan membungkus kado untuk
ulang tahun sahabat saya, Lia. Saya membeli kertas
kado dengan ukuran 48 cm x 63 cm. Sementara ukuran
kotak kado saya yaitu :
Apakah kertas kado itu cukup untuk menutupi luas
permukaan kotak kado tersebut?
Hai, saya Resti. Saya akan membungkus kado untuk
ulang tahun sahabat saya, Lia. Saya membeli kertas
kado dengan ukuran 48 cm x 63 cm. Sementara ukuran
kotak kado saya yaitu :
Apakah kertas kado itu cukup untuk menutupi luas
permukaan kotak kado tersebut?
25 cm
20 cm
15 cm
KI & KDKI & KD
LATIHANLATIHAN
Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m)
Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT
LUAS PERMUKAAN BALOK
Lihat bentuk kotak kado Resti.
Bentuk bangun ruang apakah itu?
Yup, kotak tersebut merupakan
bangun ruang Balok.
Lihat bentuk kotak kado Resti.
Bentuk bangun ruang apakah itu?
Yup, kotak tersebut merupakan
bangun ruang Balok.
Apa yang dimaksud
dengan Luas Permukaan
Balok? Bagaimana cara
mencari luas permukaan
balok?
Apa yang dimaksud
dengan Luas Permukaan
Balok? Bagaimana cara
mencari luas permukaan
balok?
MATERI
Luas
Permukaan
Volume
KI & KDKI & KD
LATIHANLATIHAN
PengertianPengertian
RumusRumus
Contoh SoalContoh Soal
Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m)
Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT
LUAS PERMUKAAN BALOK
p
l
t
p
l
t
Luas Permukaan Balok adalah
jumlah dari luas seluruh
bidang permukaan balok
tersebut atau luas dari 6
bidang permukaan balok.
Perhatikan jaring – jaring balok yang terbentuk!
Ada berapa bidang permukaan balok?
Pengertian
RumusRumus
Contoh SoalContoh Soal
MATERI
Luas
Permukaan
Volume
KI & KDKI & KD
LATIHANLATIHAN
Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m)
Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT
LUAS PERMUKAAN BALOK
Dari ilustrasi sebelumnya, kita dapatkan bahwa :
p
l
t
p
p
p
lll
t
tt
Luas Permukaan Balok =
+ + ++
= + +
=
Jumlah seluruh luas bidang permukaan balok
(p.l) (l.t)(p.l) (l.t)(p.t) +(p.t)
2 (p.l) 2 (l.t)2 (p.t)
2 ((p.l) +(p.t) + (l.t))Luas Permukaan Balok =
PengertianPengertian
Rumus
Contoh SoalContoh Soal
MATERI
Luas
Permukaan
Volume
KI & KDKI & KD
LATIHANLATIHAN
Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m)
Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT
LUAS PERMUKAAN BALOK
Lihat kembali masalah yang dihadapi Resti. Jika Resti
membeli kertas kado dengan ukuran 48 cm x 63 cm
untuk membungkus kotak kado. Sementara ukuran
kotak kado Resti yaitu :
Apakah kertas kado itu cukup untuk menutupi luas
permukaan kotak kado tersebut?
Lihat kembali masalah yang dihadapi Resti. Jika Resti
membeli kertas kado dengan ukuran 48 cm x 63 cm
untuk membungkus kotak kado. Sementara ukuran
kotak kado Resti yaitu :
Apakah kertas kado itu cukup untuk menutupi luas
permukaan kotak kado tersebut?
25 cm
20 cm
15 cm
PengertianPengertian
RumusRumus
Contoh Soal
MATERI
Luas
Permukaan
Volume
KI & KDKI & KD
LATIHANLATIHAN
Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m)
Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT
LUAS PERMUKAAN BALOK
Diketahui:
Ukuran kertas kado = 48 cm x 63 cm = 3024 cm2
Ukuran kotak kado = p = 25 cm, l = 20 cm, t = 15 cm
Ditanya : Apakah kertas kado tersebut cukup untuk menutupi luas
permukaan kotak?
Penyelesaian:
Luas Permukaan Kotak = 2 ( p.l + p.t + l.t )
=2((25cm.20cm)+(25cm .15cm)+(20cm .15cm ))
=2(1.775 cm2
) = 2350 cm2
Ukuran kertas kado yang dibutuhkan untuk menutup permukaan
kotak yaitu 2350 cm2
. Jadi, kertas kado yang dibeli Resti justru sisa
sebanyak 3024 cm2
- 2350 cm2
= 674 cm2
.
PengertianPengertian
RumusRumus
Contoh Soal
MATERI
Luas
Permukaan
Volume
KI & KDKI & KD
LATIHANLATIHAN
Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m)
Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT
VOLUME BALOK
Hai, saya Ridho. Saya ingin merapikan koleksi buku yang
saya miliki ke dalam kardus dibawah ini.
Ukuran buku – buku yang ingin dirapikan ke dalam kardus
tersebut antara lain:
Serial komik = 19 cm x 13 cm x 1 cm
Novel = 20 cm x 13 cm x 2 cm
Ensiklopedi = 25 cm x 20 cm x 2 cm
Berapakah jumlah maksimal buku yang dapat disusun agar
tidak ada tempat yang tersisa dengan syarat ketiga jenis
buku tersebut ada di dalam kardus?
Hai, saya Ridho. Saya ingin merapikan koleksi buku yang
saya miliki ke dalam kardus dibawah ini.
Ukuran buku – buku yang ingin dirapikan ke dalam kardus
tersebut antara lain:
Serial komik = 19 cm x 13 cm x 1 cm
Novel = 20 cm x 13 cm x 2 cm
Ensiklopedi = 25 cm x 20 cm x 2 cm
Berapakah jumlah maksimal buku yang dapat disusun agar
tidak ada tempat yang tersisa dengan syarat ketiga jenis
buku tersebut ada di dalam kardus?
20 cm
28 cm
38 cm
MATERI
Luas
Permukaan
Volume
KI & KDKI & KD
LATIHANLATIHAN
Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m)
Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT
LUAS PERMUKAAN BALOK
Ada beberapa cara untuk
menyelesaikan masalah Ridho
tersebut. Kamu bisa menerka
letak penyusunan buku
berdasarkan ukuran buku dan
kotak kardus. Selain itu, kamu
bisa menggunakan volume
dalam perhitunganmu.
Ada beberapa cara untuk
menyelesaikan masalah Ridho
tersebut. Kamu bisa menerka
letak penyusunan buku
berdasarkan ukuran buku dan
kotak kardus. Selain itu, kamu
bisa menggunakan volume
dalam perhitunganmu.
Apa yang dimaksud
dengan volume balok?
Bagaimana cara mencari
volume balok?
Apa yang dimaksud
dengan volume balok?
Bagaimana cara mencari
volume balok?
PengertianPengertian
RumusRumus
Contoh SoalContoh Soal
MATERI
Luas
Permukaan
Volume
KI & KDKI & KD
LATIHANLATIHAN
Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m)
Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT
VOLUME BALOK
Pengertian
RumusRumus
Contoh SoalContoh Soal
MATERI
Luas
Permukaan
Volume
KI & KDKI & KD
LATIHANLATIHAN
Perhatikan ilustrasi berikut ini!
Berapa banyak kubus satuan yang dibutuhkan untuk memenuhi kotak?
Kubus satuan ( 1 cm x 1 cm x 1 cm )
4 cm
3 cm
2 cm
Ada 24 kubus satuan yang
mengisi kotak ukuran
4 cm x 3 cm x 2cm.
Ada 24 kubus satuan yang
mengisi kotak ukuran
4 cm x 3 cm x 2cm.
Volume balok bisa juga
disebut kapasitas balok
adalah penghitungan
seberapa banyak ruang yang
bisa ditempati dalam suatu
balok.
Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m)
Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT
VOLUME BALOK
MATERI
Luas
Permukaan
Volume
KI & KDKI & KD
LATIHANLATIHAN
PengertianPengertian
Rumus
Contoh SoalContoh Soal
Berdasarkan ilustrasi sebelumnya, kita dapatkan :
Volume Balok =
=
Banyaknya kubus satuan tumpukan bawah x banyak tumpukan
=
Volume Balok =
Luas alas x tinggi
p
l
t
( p x l ) x t
p x l x t
Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m)
Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT
LUAS PERMUKAAN BALOK
Lihat kembali masalah yang dihadapi Ridho!
Ridho ingin merapikan koleksi buku yang dimiliki ke
dalam kardus dibawah ini.
Ukuran buku – buku yang ingin dirapikan ke dalam
kardus tersebut antara lain:
Serial komik = 19 cm x 13 cm x 1 cm
Novel = 20 cm x 13 cm x 2 cm
Ensiklopedi = 25 cm x 20 cm x 2 cm
Berapakah jumlah maksimal buku yang dapat disusun
Ridho agar tidak ada tempat yang tersisa dengan syarat
ketiga jenis buku tersebut ada di dalam kardus?
Lihat kembali masalah yang dihadapi Ridho!
Ridho ingin merapikan koleksi buku yang dimiliki ke
dalam kardus dibawah ini.
Ukuran buku – buku yang ingin dirapikan ke dalam
kardus tersebut antara lain:
Serial komik = 19 cm x 13 cm x 1 cm
Novel = 20 cm x 13 cm x 2 cm
Ensiklopedi = 25 cm x 20 cm x 2 cm
Berapakah jumlah maksimal buku yang dapat disusun
Ridho agar tidak ada tempat yang tersisa dengan syarat
ketiga jenis buku tersebut ada di dalam kardus?
20 cm
28 cm
38 cm
MATERI
Luas
Permukaan
Volume
KI & KDKI & KD
LATIHANLATIHAN
PengertianPengertian
RumusRumus
Contoh Soal
Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m)
Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT
LUAS PERMUKAAN BALOK
Diketahui : ukuran komik = 19 cm x 13 cm x 1 cm
Ukuran novel = 20 cm x 13 x 2 cm
Ukuran ensiklopedi = 25 cm x 20 cm x 2 cm
Ukuran kotak = 38 cm x 28 cm x 20 cm
Ditanya : banyak buku maksimal dalam kotak?
Penyelesaian:
Karena yang diinginkan adalah jumlah maksimum buku di dalam
kardus, maka buku yang paling banyak dimasukkan adalah serial
komik. Dari ukuran novel dan ensiklopedi terlihat bahwa ukuran
tinggi kedua buku tersebut sama yaitu 2 cm, panjang novel = panjang
ensiklopedi = tinggi kotak = 20cm, sedangkan panjang kotak = lebar
novel + panjang ensiklopedi, maka 1 novel dan 1 ensiklopedi dapat
disusun berdampingan sehingga ukuran kotak yang masih kosong
yaitu 38 cm x 26 cm x 20 cm.
MATERI
Luas
Permukaan
Volume
KI & KDKI & KD
LATIHANLATIHAN
PengertianPengertian
RumusRumus
Contoh Soal
Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m)
Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT
LUAS PERMUKAAN BALOK
Lanjutan penyelesaian :
Volume kotak yang masih kosong = p x l x t
= 38 cm x 26 cm x 20 cm = 19760 cm3
Volume komik = p x l x t
= 19 cm x 13 cm x 1 cm = 247 cm3
Jumlah serial komik yang dapat dikemas = Volume kotak kosong
Volume komik
= 19760 cm3
= 80
247 cm3
Jadi, jumlah buku maksimum yang dapat dikemas Ridho dengan
syarat ketiga jenis buku tersebut ada di dalam kardus hingga tidak
ada tempat yang tersisa yaitu jumlah ensiklopedi + jumlah novel +
jumlah serial komik = 1 buku + 1 buku + 80 buku = 82 buku.
MATERI
Luas
Permukaan
Volume
KI & KDKI & KD
LATIHANLATIHAN
PengertianPengertian
RumusRumus
Contoh Soal
Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m)
Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT
LUAS PERMUKAAN DAN VOLUME BALOK
KI & KDKI & KD
MATERIMATERI
LATIHAN
PETUNJUK LATIHAN:
1.Klik pada lingkaran pilihan ganda yang disediakan
2. Hanya diperbolehkan memilih jawaban sebanyak satu
kali sebelum pindah ke soal berikutnya
A B C D
MULAI
Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m)
Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT
LUAS PERMUKAAN DAN VOLUME BALOK
KI & KDKI & KD
MATERIMATERI
LATIHAN
1. Sebuah kartom berukuran 0,5 m x 1 m. Karton tersebut akan dibuat
untuk membungkus kado yang berukuran 2 cm x 3 cm x 5 cm.
Jika kado yang akan dibuat sebanyak 500 buah, maka berapa banyak
minimal karton yang dibutuhkan?
2 cm
3 cm
5 cm
A 6
7
8
9B
C
D
Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m)
Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT
LUAS PERMUKAAN DAN VOLUME BALOK
KI & KDKI & KD
MATERIMATERI
LATIHAN
2. Sebuah balok memiliki sisi – sisi yang luasnya 24 cm2
, 32 cm2
, dan 48 cm2
.
Berapakah luas permukaan balok tersebut?
p
t
l
A 64
104
208
312B
C
D
Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m)
Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT
LUAS PERMUKAAN DAN VOLUME BALOK
KI & KDKI & KD
MATERIMATERI
LATIHAN
3. Di samping merupakan gambaran kolam ikan
milik Pak Adam yang terbagi menjadi 2 bagian
jika dibuat dari susunan batu bata dengan
ukuran dan cara penyusunan yang sama. Satu
tingkat batu bata di bagian bawah merupakan
alas kolam. Jika akhirnya Pak Adam ingin
menutup kolam ikan miliknya, berapakah
jumlah batu bata yang diperlukan untuk
menutupi kolam ikan tersebut?
A 100
110
120
130B
C
D
Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m)
Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT
LUAS PERMUKAAN DAN VOLUME BALOK
KI & KDKI & KD
MATERIMATERI
LATIHAN
4. Di samping merupakan jaring – jaring kotak
yang akan dibuat Resti. Jaring – jaring di atas
terbentuk dari bidang dengan luas L1 = 48
cm2
, L2 = 40 cm2
, dan L3 = 30 cm2
, masing –
masing sebanyak 2 bidang. Dengan informasi
p, l, dan t yang terdapat pada gambar,
berapakah volume kotak yang akan dibuat
Resti tersebut?
A 240 cm3
14.400 cm3
28.800 cm3
57.600 cm3B
C
D
p
l
L1L3
tL2
Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m)
Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT
LUAS PERMUKAAN DAN VOLUME BALOK
KI & KDKI & KD
MATERIMATERI
LATIHAN
Klik tombol HASIL untuk memeriksa hasil Latihan!
HASIL
ULANGI
LATIHAN
ULANGI
LATIHAN
KUNCI
JAWABAN
KUNCI
JAWABAN
Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m)
Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT
LUAS PERMUKAAN DAN VOLUME BALOK
KI & KDKI & KD
MATERIMATERI
LATIHAN
Kunci Jawaban:
1.B
2.C
3.A
4.A

More Related Content

What's hot

LKDP-PBL BANGUN RUANG SISI DATAR.pdf
LKDP-PBL BANGUN RUANG SISI DATAR.pdfLKDP-PBL BANGUN RUANG SISI DATAR.pdf
LKDP-PBL BANGUN RUANG SISI DATAR.pdf
DikaPratama68
 
SEGIEMPAT & SEGITIGA (Jenis & Sifat Segiempat) - P2
SEGIEMPAT & SEGITIGA (Jenis & Sifat Segiempat) - P2SEGIEMPAT & SEGITIGA (Jenis & Sifat Segiempat) - P2
SEGIEMPAT & SEGITIGA (Jenis & Sifat Segiempat) - P2
Shinta Novianti
 
Presentasi Prisma segitiga
Presentasi Prisma segitigaPresentasi Prisma segitiga
Presentasi Prisma segitiga
Pebri Anto
 
Powerpoint (PPT) inetraktif KUBUS
Powerpoint (PPT) inetraktif KUBUSPowerpoint (PPT) inetraktif KUBUS
Powerpoint (PPT) inetraktif KUBUS
monalisa manan
 
Segitiga & segiempat mtk smp kelas 7
Segitiga & segiempat mtk smp kelas 7Segitiga & segiempat mtk smp kelas 7
Segitiga & segiempat mtk smp kelas 7Diyah Sri Hariyanti
 
AKM BANGUN RUANG SISI DATAR (BRSD)
AKM BANGUN RUANG SISI DATAR (BRSD)AKM BANGUN RUANG SISI DATAR (BRSD)
AKM BANGUN RUANG SISI DATAR (BRSD)
Shinta Novianti
 
Bangun Ruang Prisma PPT
Bangun Ruang Prisma PPTBangun Ruang Prisma PPT
Bangun Ruang Prisma PPT
Ikfi Khofifah
 
Bangun datar ppt
Bangun datar pptBangun datar ppt
Bangun datar ppt
hanifaazulfitrii
 
Lkpd luas permukaan kubus
Lkpd luas permukaan kubusLkpd luas permukaan kubus
Lkpd luas permukaan kubusIndah Pe
 
PPT Kesebangunan dan Kekongruenan Kelas IX Semester 1
PPT Kesebangunan dan Kekongruenan Kelas IX Semester 1PPT Kesebangunan dan Kekongruenan Kelas IX Semester 1
PPT Kesebangunan dan Kekongruenan Kelas IX Semester 1
astrioktawahyuni
 
Bangun Ruang PPT
Bangun Ruang PPTBangun Ruang PPT
Bangun Ruang PPT
profkhafifa
 
Bangun Ruang Sisi Datar.ppt
Bangun Ruang Sisi Datar.pptBangun Ruang Sisi Datar.ppt
Bangun Ruang Sisi Datar.ppt
Aditya Galih Sulaksono
 
LKS Luas Permukaan Kubus dan Balok
LKS Luas Permukaan Kubus dan BalokLKS Luas Permukaan Kubus dan Balok
LKS Luas Permukaan Kubus dan Balok
Elisa Sari
 
PowerPoint Bangun Datar
PowerPoint Bangun DatarPowerPoint Bangun Datar
PowerPoint Bangun Datar
Ardi Yusuf Setiawan
 
transformasi smp
transformasi smptransformasi smp
transformasi smp
Ngadiyono Ngadiyono
 
Ppt luas dan volume kubus
Ppt luas dan volume kubusPpt luas dan volume kubus
Ppt luas dan volume kubus
ismel dwi
 
Balok
BalokBalok
Balokvyrda
 
Bahan ajar luas permukaan kubus
Bahan ajar luas permukaan kubusBahan ajar luas permukaan kubus
Bahan ajar luas permukaan kubusIndah Pe
 
BANGUN RUANG SISI LENGKUNG KELAS IX SMP
BANGUN RUANG SISI LENGKUNG KELAS IX SMPBANGUN RUANG SISI LENGKUNG KELAS IX SMP
BANGUN RUANG SISI LENGKUNG KELAS IX SMP
Faridda Munfaridda
 
TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Perbandingan Sisi Segitiga Bersudut Istimewa) ...
TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Perbandingan Sisi Segitiga Bersudut Istimewa) ...TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Perbandingan Sisi Segitiga Bersudut Istimewa) ...
TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Perbandingan Sisi Segitiga Bersudut Istimewa) ...
Shinta Novianti
 

What's hot (20)

LKDP-PBL BANGUN RUANG SISI DATAR.pdf
LKDP-PBL BANGUN RUANG SISI DATAR.pdfLKDP-PBL BANGUN RUANG SISI DATAR.pdf
LKDP-PBL BANGUN RUANG SISI DATAR.pdf
 
SEGIEMPAT & SEGITIGA (Jenis & Sifat Segiempat) - P2
SEGIEMPAT & SEGITIGA (Jenis & Sifat Segiempat) - P2SEGIEMPAT & SEGITIGA (Jenis & Sifat Segiempat) - P2
SEGIEMPAT & SEGITIGA (Jenis & Sifat Segiempat) - P2
 
Presentasi Prisma segitiga
Presentasi Prisma segitigaPresentasi Prisma segitiga
Presentasi Prisma segitiga
 
Powerpoint (PPT) inetraktif KUBUS
Powerpoint (PPT) inetraktif KUBUSPowerpoint (PPT) inetraktif KUBUS
Powerpoint (PPT) inetraktif KUBUS
 
Segitiga & segiempat mtk smp kelas 7
Segitiga & segiempat mtk smp kelas 7Segitiga & segiempat mtk smp kelas 7
Segitiga & segiempat mtk smp kelas 7
 
AKM BANGUN RUANG SISI DATAR (BRSD)
AKM BANGUN RUANG SISI DATAR (BRSD)AKM BANGUN RUANG SISI DATAR (BRSD)
AKM BANGUN RUANG SISI DATAR (BRSD)
 
Bangun Ruang Prisma PPT
Bangun Ruang Prisma PPTBangun Ruang Prisma PPT
Bangun Ruang Prisma PPT
 
Bangun datar ppt
Bangun datar pptBangun datar ppt
Bangun datar ppt
 
Lkpd luas permukaan kubus
Lkpd luas permukaan kubusLkpd luas permukaan kubus
Lkpd luas permukaan kubus
 
PPT Kesebangunan dan Kekongruenan Kelas IX Semester 1
PPT Kesebangunan dan Kekongruenan Kelas IX Semester 1PPT Kesebangunan dan Kekongruenan Kelas IX Semester 1
PPT Kesebangunan dan Kekongruenan Kelas IX Semester 1
 
Bangun Ruang PPT
Bangun Ruang PPTBangun Ruang PPT
Bangun Ruang PPT
 
Bangun Ruang Sisi Datar.ppt
Bangun Ruang Sisi Datar.pptBangun Ruang Sisi Datar.ppt
Bangun Ruang Sisi Datar.ppt
 
LKS Luas Permukaan Kubus dan Balok
LKS Luas Permukaan Kubus dan BalokLKS Luas Permukaan Kubus dan Balok
LKS Luas Permukaan Kubus dan Balok
 
PowerPoint Bangun Datar
PowerPoint Bangun DatarPowerPoint Bangun Datar
PowerPoint Bangun Datar
 
transformasi smp
transformasi smptransformasi smp
transformasi smp
 
Ppt luas dan volume kubus
Ppt luas dan volume kubusPpt luas dan volume kubus
Ppt luas dan volume kubus
 
Balok
BalokBalok
Balok
 
Bahan ajar luas permukaan kubus
Bahan ajar luas permukaan kubusBahan ajar luas permukaan kubus
Bahan ajar luas permukaan kubus
 
BANGUN RUANG SISI LENGKUNG KELAS IX SMP
BANGUN RUANG SISI LENGKUNG KELAS IX SMPBANGUN RUANG SISI LENGKUNG KELAS IX SMP
BANGUN RUANG SISI LENGKUNG KELAS IX SMP
 
TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Perbandingan Sisi Segitiga Bersudut Istimewa) ...
TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Perbandingan Sisi Segitiga Bersudut Istimewa) ...TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Perbandingan Sisi Segitiga Bersudut Istimewa) ...
TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Perbandingan Sisi Segitiga Bersudut Istimewa) ...
 

Viewers also liked

Tugas 1 fitrianingsih (0902083) (luaspermukaandanvolumekubusdanbalok)
Tugas 1 fitrianingsih (0902083) (luaspermukaandanvolumekubusdanbalok)Tugas 1 fitrianingsih (0902083) (luaspermukaandanvolumekubusdanbalok)
Tugas 1 fitrianingsih (0902083) (luaspermukaandanvolumekubusdanbalok)Fitrianingsih Pipit
 
Ppt luas dan volume balok 2
Ppt luas dan volume balok 2Ppt luas dan volume balok 2
Ppt luas dan volume balok 2
maidasalma
 
Presentasi balok
Presentasi balokPresentasi balok
Presentasi balokbudi1
 
Volume dan Luas PermukaanTabung
Volume dan Luas PermukaanTabungVolume dan Luas PermukaanTabung
Volume dan Luas PermukaanTabung
Anggun Primadona
 
Media Pembelajaran Matematika "Bangun Ruang"
Media Pembelajaran Matematika "Bangun Ruang"Media Pembelajaran Matematika "Bangun Ruang"
Media Pembelajaran Matematika "Bangun Ruang"Linda Purnamasari
 
Kubus all about cube
Kubus all about cubeKubus all about cube
Kubus all about cube
Ika Pratiwi
 
Luas permukaan dan volume balok
Luas permukaan dan volume balokLuas permukaan dan volume balok
Luas permukaan dan volume balok
satyayoga96
 
Hubungan antar satuan volume
Hubungan antar satuan volumeHubungan antar satuan volume
Hubungan antar satuan volume
Nellawati Engdept03
 
Tes unit 1 iis suryani
Tes unit 1 iis suryaniTes unit 1 iis suryani
Tes unit 1 iis suryani
Iis Suryani
 
PPT Luas Permukaan Tabung (Kelas VIII SMP)
PPT Luas Permukaan Tabung (Kelas VIII SMP)PPT Luas Permukaan Tabung (Kelas VIII SMP)
PPT Luas Permukaan Tabung (Kelas VIII SMP)
Atik Latifah
 
Presentation prisma & limas
Presentation prisma & limasPresentation prisma & limas
Presentation prisma & limas
Aururia Begi Wiwiet Rambang
 
Seminar pendidikan matematika
Seminar pendidikan matematikaSeminar pendidikan matematika
Seminar pendidikan matematika
Maghfirah Vivin
 
Geometriddimensi3 130109130150-phpapp01
Geometriddimensi3 130109130150-phpapp01Geometriddimensi3 130109130150-phpapp01
Geometriddimensi3 130109130150-phpapp01
Ää Ŝlôŵ'Ĺŷ
 
Kubus dan Balok
Kubus dan BalokKubus dan Balok
Kubus dan Balok
Ayu Tri Wahyuni
 

Viewers also liked (20)

Tugas 1 fitrianingsih (0902083) (luaspermukaandanvolumekubusdanbalok)
Tugas 1 fitrianingsih (0902083) (luaspermukaandanvolumekubusdanbalok)Tugas 1 fitrianingsih (0902083) (luaspermukaandanvolumekubusdanbalok)
Tugas 1 fitrianingsih (0902083) (luaspermukaandanvolumekubusdanbalok)
 
Ppt luas dan volume balok 2
Ppt luas dan volume balok 2Ppt luas dan volume balok 2
Ppt luas dan volume balok 2
 
Kubus dan balok
Kubus dan balokKubus dan balok
Kubus dan balok
 
Presentasi balok
Presentasi balokPresentasi balok
Presentasi balok
 
Volume dan Luas PermukaanTabung
Volume dan Luas PermukaanTabungVolume dan Luas PermukaanTabung
Volume dan Luas PermukaanTabung
 
Media Pembelajaran Matematika "Bangun Ruang"
Media Pembelajaran Matematika "Bangun Ruang"Media Pembelajaran Matematika "Bangun Ruang"
Media Pembelajaran Matematika "Bangun Ruang"
 
Kubus all about cube
Kubus all about cubeKubus all about cube
Kubus all about cube
 
Luas permukaan dan volume balok
Luas permukaan dan volume balokLuas permukaan dan volume balok
Luas permukaan dan volume balok
 
Hubungan antar satuan volume
Hubungan antar satuan volumeHubungan antar satuan volume
Hubungan antar satuan volume
 
Tabung
TabungTabung
Tabung
 
Luas dan volume tabung
Luas dan volume tabungLuas dan volume tabung
Luas dan volume tabung
 
Tes unit 1 iis suryani
Tes unit 1 iis suryaniTes unit 1 iis suryani
Tes unit 1 iis suryani
 
PPT Luas Permukaan Tabung (Kelas VIII SMP)
PPT Luas Permukaan Tabung (Kelas VIII SMP)PPT Luas Permukaan Tabung (Kelas VIII SMP)
PPT Luas Permukaan Tabung (Kelas VIII SMP)
 
Presentation prisma & limas
Presentation prisma & limasPresentation prisma & limas
Presentation prisma & limas
 
Seminar pendidikan matematika
Seminar pendidikan matematikaSeminar pendidikan matematika
Seminar pendidikan matematika
 
Ppt kerucut
Ppt kerucutPpt kerucut
Ppt kerucut
 
Geometriddimensi3 130109130150-phpapp01
Geometriddimensi3 130109130150-phpapp01Geometriddimensi3 130109130150-phpapp01
Geometriddimensi3 130109130150-phpapp01
 
Prisma
PrismaPrisma
Prisma
 
Kubus dan Balok
Kubus dan BalokKubus dan Balok
Kubus dan Balok
 
Prisma presentasi retno
Prisma presentasi retnoPrisma presentasi retno
Prisma presentasi retno
 

Similar to Ppt luas permukaan dan volume balok

Bangun Ruang Sisi Datar.pptx
Bangun Ruang Sisi Datar.pptxBangun Ruang Sisi Datar.pptx
Bangun Ruang Sisi Datar.pptx
NeniYuningsih3
 
Kelompok 5 tugas ict pendidikan
Kelompok 5 tugas ict pendidikanKelompok 5 tugas ict pendidikan
Kelompok 5 tugas ict pendidikan
Sholihatun_nisa
 
LUAS PERMUKAAN DAN VOLUM KUBUS
LUAS PERMUKAAN DAN VOLUM KUBUSLUAS PERMUKAAN DAN VOLUM KUBUS
LUAS PERMUKAAN DAN VOLUM KUBUS
andinikina
 
Alat Peraga Nyata dan Maya.pptx
Alat Peraga Nyata dan Maya.pptxAlat Peraga Nyata dan Maya.pptx
Alat Peraga Nyata dan Maya.pptx
zainnadaan
 
Kelompok 5 Tugas ICT Pendidikan
Kelompok 5 Tugas ICT Pendidikan Kelompok 5 Tugas ICT Pendidikan
Kelompok 5 Tugas ICT Pendidikan
ILHAMMARTADINATA
 
ICT Riya Apriyani, Materi Luas Permukaan Balok
ICT Riya Apriyani, Materi Luas Permukaan BalokICT Riya Apriyani, Materi Luas Permukaan Balok
ICT Riya Apriyani, Materi Luas Permukaan BalokRiya D'yaya
 
Rpp kelas lima bangn layang layang
Rpp kelas lima bangn layang layangRpp kelas lima bangn layang layang
Rpp kelas lima bangn layang layang
Yana Taryana
 
4. modul ruang dimensi tiga 08301244038
4. modul ruang dimensi tiga 083012440384. modul ruang dimensi tiga 08301244038
4. modul ruang dimensi tiga 08301244038
lindabidin
 
Khazanah matematika sma kelas xii (ips) rosihan ari-2009
Khazanah matematika sma kelas xii (ips) rosihan ari-2009Khazanah matematika sma kelas xii (ips) rosihan ari-2009
Khazanah matematika sma kelas xii (ips) rosihan ari-2009
primagraphology consulting
 
Gemar Matematika 6 Untuk SD/MI Kelas VI
Gemar Matematika 6 Untuk SD/MI Kelas VIGemar Matematika 6 Untuk SD/MI Kelas VI
Gemar Matematika 6 Untuk SD/MI Kelas VI
Setiadji Sadewo
 
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran SMP Kelas 8
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran SMP Kelas 8Rencana Pelaksanaan Pembelajaran SMP Kelas 8
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran SMP Kelas 8
yurika mariani
 
Kelas Vi Sd Matematika Yd Sumanto
Kelas Vi Sd Matematika Yd SumantoKelas Vi Sd Matematika Yd Sumanto
Kelas Vi Sd Matematika Yd Sumantosekolah maya
 
Gemar matematika 6 untuk kelas 6
Gemar matematika 6 untuk kelas 6Gemar matematika 6 untuk kelas 6
Gemar matematika 6 untuk kelas 6
primagraphology consulting
 
18. bangun ruang sisi datar
18. bangun ruang sisi datar18. bangun ruang sisi datar
18. bangun ruang sisi datar
melisamardi
 
Limas 131127003659-phpapp02
Limas 131127003659-phpapp02Limas 131127003659-phpapp02
Limas 131127003659-phpapp02Phond Sarsen
 
Limas 131127003659-phpapp02
Limas 131127003659-phpapp02Limas 131127003659-phpapp02
Limas 131127003659-phpapp02Phond Sarsen
 

Similar to Ppt luas permukaan dan volume balok (20)

Bangun Ruang Sisi Datar.pptx
Bangun Ruang Sisi Datar.pptxBangun Ruang Sisi Datar.pptx
Bangun Ruang Sisi Datar.pptx
 
Kelompok 5 tugas ict pendidikan
Kelompok 5 tugas ict pendidikanKelompok 5 tugas ict pendidikan
Kelompok 5 tugas ict pendidikan
 
LUAS PERMUKAAN DAN VOLUM KUBUS
LUAS PERMUKAAN DAN VOLUM KUBUSLUAS PERMUKAAN DAN VOLUM KUBUS
LUAS PERMUKAAN DAN VOLUM KUBUS
 
Alat Peraga Nyata dan Maya.pptx
Alat Peraga Nyata dan Maya.pptxAlat Peraga Nyata dan Maya.pptx
Alat Peraga Nyata dan Maya.pptx
 
Lks 1
Lks 1Lks 1
Lks 1
 
Kelompok 5 Tugas ICT Pendidikan
Kelompok 5 Tugas ICT Pendidikan Kelompok 5 Tugas ICT Pendidikan
Kelompok 5 Tugas ICT Pendidikan
 
ICT Riya Apriyani, Materi Luas Permukaan Balok
ICT Riya Apriyani, Materi Luas Permukaan BalokICT Riya Apriyani, Materi Luas Permukaan Balok
ICT Riya Apriyani, Materi Luas Permukaan Balok
 
Media pembelajaran
Media pembelajaranMedia pembelajaran
Media pembelajaran
 
Media pembelajaran
Media pembelajaranMedia pembelajaran
Media pembelajaran
 
Rpp kelas lima bangn layang layang
Rpp kelas lima bangn layang layangRpp kelas lima bangn layang layang
Rpp kelas lima bangn layang layang
 
17. kubus
17. kubus17. kubus
17. kubus
 
4. modul ruang dimensi tiga 08301244038
4. modul ruang dimensi tiga 083012440384. modul ruang dimensi tiga 08301244038
4. modul ruang dimensi tiga 08301244038
 
Khazanah matematika sma kelas xii (ips) rosihan ari-2009
Khazanah matematika sma kelas xii (ips) rosihan ari-2009Khazanah matematika sma kelas xii (ips) rosihan ari-2009
Khazanah matematika sma kelas xii (ips) rosihan ari-2009
 
Gemar Matematika 6 Untuk SD/MI Kelas VI
Gemar Matematika 6 Untuk SD/MI Kelas VIGemar Matematika 6 Untuk SD/MI Kelas VI
Gemar Matematika 6 Untuk SD/MI Kelas VI
 
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran SMP Kelas 8
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran SMP Kelas 8Rencana Pelaksanaan Pembelajaran SMP Kelas 8
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran SMP Kelas 8
 
Kelas Vi Sd Matematika Yd Sumanto
Kelas Vi Sd Matematika Yd SumantoKelas Vi Sd Matematika Yd Sumanto
Kelas Vi Sd Matematika Yd Sumanto
 
Gemar matematika 6 untuk kelas 6
Gemar matematika 6 untuk kelas 6Gemar matematika 6 untuk kelas 6
Gemar matematika 6 untuk kelas 6
 
18. bangun ruang sisi datar
18. bangun ruang sisi datar18. bangun ruang sisi datar
18. bangun ruang sisi datar
 
Limas 131127003659-phpapp02
Limas 131127003659-phpapp02Limas 131127003659-phpapp02
Limas 131127003659-phpapp02
 
Limas 131127003659-phpapp02
Limas 131127003659-phpapp02Limas 131127003659-phpapp02
Limas 131127003659-phpapp02
 

Recently uploaded

Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 

Ppt luas permukaan dan volume balok

  • 1. Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m) Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT LUAS PERMUKAAN DAN VOLUME BALOK KI & KDKI & KD MATERIMATERI LATIHANLATIHAN Selamat Datang di Media Pembelajaran Matematika Luas Permukaan dan Volume Balok
  • 2. Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m) Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT LUAS PERMUKAAN DAN VOLUME BALOK KI & KD MATERIMATERI LATIHANLATIHAN KI & KD Tujuan Kompetensi Inti : 3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata Kompetensi Dasar : 3.9 Menentukan luas permukaan dan volume kubus, balok, prisma, dan limas
  • 3. Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m) Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT LUAS PERMUKAAN DAN VOLUME BALOK Indikator Pembelajaran : 3.9.1. Menentukan luas permukaan balok 3.9.2. Menentukan volume balok Tujuan Pembelajaran 1. Siswa dapat menentukan luas permukaan balok 2. Siswa dapat menentukan volume balok KI & KD MATERIMATERI LATIHANLATIHAN KI & KD Tujuan
  • 4. Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m) Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT LUAS PERMUKAAN BALOK MATERI Luas Permukaan Volume Hai, saya Resti. Saya akan membungkus kado untuk ulang tahun sahabat saya, Lia. Saya membeli kertas kado dengan ukuran 48 cm x 63 cm. Sementara ukuran kotak kado saya yaitu : Apakah kertas kado itu cukup untuk menutupi luas permukaan kotak kado tersebut? Hai, saya Resti. Saya akan membungkus kado untuk ulang tahun sahabat saya, Lia. Saya membeli kertas kado dengan ukuran 48 cm x 63 cm. Sementara ukuran kotak kado saya yaitu : Apakah kertas kado itu cukup untuk menutupi luas permukaan kotak kado tersebut? 25 cm 20 cm 15 cm KI & KDKI & KD LATIHANLATIHAN
  • 5. Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m) Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT LUAS PERMUKAAN BALOK Lihat bentuk kotak kado Resti. Bentuk bangun ruang apakah itu? Yup, kotak tersebut merupakan bangun ruang Balok. Lihat bentuk kotak kado Resti. Bentuk bangun ruang apakah itu? Yup, kotak tersebut merupakan bangun ruang Balok. Apa yang dimaksud dengan Luas Permukaan Balok? Bagaimana cara mencari luas permukaan balok? Apa yang dimaksud dengan Luas Permukaan Balok? Bagaimana cara mencari luas permukaan balok? MATERI Luas Permukaan Volume KI & KDKI & KD LATIHANLATIHAN PengertianPengertian RumusRumus Contoh SoalContoh Soal
  • 6. Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m) Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT LUAS PERMUKAAN BALOK p l t p l t Luas Permukaan Balok adalah jumlah dari luas seluruh bidang permukaan balok tersebut atau luas dari 6 bidang permukaan balok. Perhatikan jaring – jaring balok yang terbentuk! Ada berapa bidang permukaan balok? Pengertian RumusRumus Contoh SoalContoh Soal MATERI Luas Permukaan Volume KI & KDKI & KD LATIHANLATIHAN
  • 7. Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m) Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT LUAS PERMUKAAN BALOK Dari ilustrasi sebelumnya, kita dapatkan bahwa : p l t p p p lll t tt Luas Permukaan Balok = + + ++ = + + = Jumlah seluruh luas bidang permukaan balok (p.l) (l.t)(p.l) (l.t)(p.t) +(p.t) 2 (p.l) 2 (l.t)2 (p.t) 2 ((p.l) +(p.t) + (l.t))Luas Permukaan Balok = PengertianPengertian Rumus Contoh SoalContoh Soal MATERI Luas Permukaan Volume KI & KDKI & KD LATIHANLATIHAN
  • 8. Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m) Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT LUAS PERMUKAAN BALOK Lihat kembali masalah yang dihadapi Resti. Jika Resti membeli kertas kado dengan ukuran 48 cm x 63 cm untuk membungkus kotak kado. Sementara ukuran kotak kado Resti yaitu : Apakah kertas kado itu cukup untuk menutupi luas permukaan kotak kado tersebut? Lihat kembali masalah yang dihadapi Resti. Jika Resti membeli kertas kado dengan ukuran 48 cm x 63 cm untuk membungkus kotak kado. Sementara ukuran kotak kado Resti yaitu : Apakah kertas kado itu cukup untuk menutupi luas permukaan kotak kado tersebut? 25 cm 20 cm 15 cm PengertianPengertian RumusRumus Contoh Soal MATERI Luas Permukaan Volume KI & KDKI & KD LATIHANLATIHAN
  • 9. Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m) Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT LUAS PERMUKAAN BALOK Diketahui: Ukuran kertas kado = 48 cm x 63 cm = 3024 cm2 Ukuran kotak kado = p = 25 cm, l = 20 cm, t = 15 cm Ditanya : Apakah kertas kado tersebut cukup untuk menutupi luas permukaan kotak? Penyelesaian: Luas Permukaan Kotak = 2 ( p.l + p.t + l.t ) =2((25cm.20cm)+(25cm .15cm)+(20cm .15cm )) =2(1.775 cm2 ) = 2350 cm2 Ukuran kertas kado yang dibutuhkan untuk menutup permukaan kotak yaitu 2350 cm2 . Jadi, kertas kado yang dibeli Resti justru sisa sebanyak 3024 cm2 - 2350 cm2 = 674 cm2 . PengertianPengertian RumusRumus Contoh Soal MATERI Luas Permukaan Volume KI & KDKI & KD LATIHANLATIHAN
  • 10. Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m) Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT VOLUME BALOK Hai, saya Ridho. Saya ingin merapikan koleksi buku yang saya miliki ke dalam kardus dibawah ini. Ukuran buku – buku yang ingin dirapikan ke dalam kardus tersebut antara lain: Serial komik = 19 cm x 13 cm x 1 cm Novel = 20 cm x 13 cm x 2 cm Ensiklopedi = 25 cm x 20 cm x 2 cm Berapakah jumlah maksimal buku yang dapat disusun agar tidak ada tempat yang tersisa dengan syarat ketiga jenis buku tersebut ada di dalam kardus? Hai, saya Ridho. Saya ingin merapikan koleksi buku yang saya miliki ke dalam kardus dibawah ini. Ukuran buku – buku yang ingin dirapikan ke dalam kardus tersebut antara lain: Serial komik = 19 cm x 13 cm x 1 cm Novel = 20 cm x 13 cm x 2 cm Ensiklopedi = 25 cm x 20 cm x 2 cm Berapakah jumlah maksimal buku yang dapat disusun agar tidak ada tempat yang tersisa dengan syarat ketiga jenis buku tersebut ada di dalam kardus? 20 cm 28 cm 38 cm MATERI Luas Permukaan Volume KI & KDKI & KD LATIHANLATIHAN
  • 11. Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m) Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT LUAS PERMUKAAN BALOK Ada beberapa cara untuk menyelesaikan masalah Ridho tersebut. Kamu bisa menerka letak penyusunan buku berdasarkan ukuran buku dan kotak kardus. Selain itu, kamu bisa menggunakan volume dalam perhitunganmu. Ada beberapa cara untuk menyelesaikan masalah Ridho tersebut. Kamu bisa menerka letak penyusunan buku berdasarkan ukuran buku dan kotak kardus. Selain itu, kamu bisa menggunakan volume dalam perhitunganmu. Apa yang dimaksud dengan volume balok? Bagaimana cara mencari volume balok? Apa yang dimaksud dengan volume balok? Bagaimana cara mencari volume balok? PengertianPengertian RumusRumus Contoh SoalContoh Soal MATERI Luas Permukaan Volume KI & KDKI & KD LATIHANLATIHAN
  • 12. Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m) Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT VOLUME BALOK Pengertian RumusRumus Contoh SoalContoh Soal MATERI Luas Permukaan Volume KI & KDKI & KD LATIHANLATIHAN Perhatikan ilustrasi berikut ini! Berapa banyak kubus satuan yang dibutuhkan untuk memenuhi kotak? Kubus satuan ( 1 cm x 1 cm x 1 cm ) 4 cm 3 cm 2 cm Ada 24 kubus satuan yang mengisi kotak ukuran 4 cm x 3 cm x 2cm. Ada 24 kubus satuan yang mengisi kotak ukuran 4 cm x 3 cm x 2cm. Volume balok bisa juga disebut kapasitas balok adalah penghitungan seberapa banyak ruang yang bisa ditempati dalam suatu balok.
  • 13. Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m) Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT VOLUME BALOK MATERI Luas Permukaan Volume KI & KDKI & KD LATIHANLATIHAN PengertianPengertian Rumus Contoh SoalContoh Soal Berdasarkan ilustrasi sebelumnya, kita dapatkan : Volume Balok = = Banyaknya kubus satuan tumpukan bawah x banyak tumpukan = Volume Balok = Luas alas x tinggi p l t ( p x l ) x t p x l x t
  • 14. Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m) Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT LUAS PERMUKAAN BALOK Lihat kembali masalah yang dihadapi Ridho! Ridho ingin merapikan koleksi buku yang dimiliki ke dalam kardus dibawah ini. Ukuran buku – buku yang ingin dirapikan ke dalam kardus tersebut antara lain: Serial komik = 19 cm x 13 cm x 1 cm Novel = 20 cm x 13 cm x 2 cm Ensiklopedi = 25 cm x 20 cm x 2 cm Berapakah jumlah maksimal buku yang dapat disusun Ridho agar tidak ada tempat yang tersisa dengan syarat ketiga jenis buku tersebut ada di dalam kardus? Lihat kembali masalah yang dihadapi Ridho! Ridho ingin merapikan koleksi buku yang dimiliki ke dalam kardus dibawah ini. Ukuran buku – buku yang ingin dirapikan ke dalam kardus tersebut antara lain: Serial komik = 19 cm x 13 cm x 1 cm Novel = 20 cm x 13 cm x 2 cm Ensiklopedi = 25 cm x 20 cm x 2 cm Berapakah jumlah maksimal buku yang dapat disusun Ridho agar tidak ada tempat yang tersisa dengan syarat ketiga jenis buku tersebut ada di dalam kardus? 20 cm 28 cm 38 cm MATERI Luas Permukaan Volume KI & KDKI & KD LATIHANLATIHAN PengertianPengertian RumusRumus Contoh Soal
  • 15. Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m) Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT LUAS PERMUKAAN BALOK Diketahui : ukuran komik = 19 cm x 13 cm x 1 cm Ukuran novel = 20 cm x 13 x 2 cm Ukuran ensiklopedi = 25 cm x 20 cm x 2 cm Ukuran kotak = 38 cm x 28 cm x 20 cm Ditanya : banyak buku maksimal dalam kotak? Penyelesaian: Karena yang diinginkan adalah jumlah maksimum buku di dalam kardus, maka buku yang paling banyak dimasukkan adalah serial komik. Dari ukuran novel dan ensiklopedi terlihat bahwa ukuran tinggi kedua buku tersebut sama yaitu 2 cm, panjang novel = panjang ensiklopedi = tinggi kotak = 20cm, sedangkan panjang kotak = lebar novel + panjang ensiklopedi, maka 1 novel dan 1 ensiklopedi dapat disusun berdampingan sehingga ukuran kotak yang masih kosong yaitu 38 cm x 26 cm x 20 cm. MATERI Luas Permukaan Volume KI & KDKI & KD LATIHANLATIHAN PengertianPengertian RumusRumus Contoh Soal
  • 16. Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m) Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT LUAS PERMUKAAN BALOK Lanjutan penyelesaian : Volume kotak yang masih kosong = p x l x t = 38 cm x 26 cm x 20 cm = 19760 cm3 Volume komik = p x l x t = 19 cm x 13 cm x 1 cm = 247 cm3 Jumlah serial komik yang dapat dikemas = Volume kotak kosong Volume komik = 19760 cm3 = 80 247 cm3 Jadi, jumlah buku maksimum yang dapat dikemas Ridho dengan syarat ketiga jenis buku tersebut ada di dalam kardus hingga tidak ada tempat yang tersisa yaitu jumlah ensiklopedi + jumlah novel + jumlah serial komik = 1 buku + 1 buku + 80 buku = 82 buku. MATERI Luas Permukaan Volume KI & KDKI & KD LATIHANLATIHAN PengertianPengertian RumusRumus Contoh Soal
  • 17. Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m) Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT LUAS PERMUKAAN DAN VOLUME BALOK KI & KDKI & KD MATERIMATERI LATIHAN PETUNJUK LATIHAN: 1.Klik pada lingkaran pilihan ganda yang disediakan 2. Hanya diperbolehkan memilih jawaban sebanyak satu kali sebelum pindah ke soal berikutnya A B C D MULAI
  • 18. Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m) Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT LUAS PERMUKAAN DAN VOLUME BALOK KI & KDKI & KD MATERIMATERI LATIHAN 1. Sebuah kartom berukuran 0,5 m x 1 m. Karton tersebut akan dibuat untuk membungkus kado yang berukuran 2 cm x 3 cm x 5 cm. Jika kado yang akan dibuat sebanyak 500 buah, maka berapa banyak minimal karton yang dibutuhkan? 2 cm 3 cm 5 cm A 6 7 8 9B C D
  • 19. Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m) Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT LUAS PERMUKAAN DAN VOLUME BALOK KI & KDKI & KD MATERIMATERI LATIHAN 2. Sebuah balok memiliki sisi – sisi yang luasnya 24 cm2 , 32 cm2 , dan 48 cm2 . Berapakah luas permukaan balok tersebut? p t l A 64 104 208 312B C D
  • 20. Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m) Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT LUAS PERMUKAAN DAN VOLUME BALOK KI & KDKI & KD MATERIMATERI LATIHAN 3. Di samping merupakan gambaran kolam ikan milik Pak Adam yang terbagi menjadi 2 bagian jika dibuat dari susunan batu bata dengan ukuran dan cara penyusunan yang sama. Satu tingkat batu bata di bagian bawah merupakan alas kolam. Jika akhirnya Pak Adam ingin menutup kolam ikan miliknya, berapakah jumlah batu bata yang diperlukan untuk menutupi kolam ikan tersebut? A 100 110 120 130B C D
  • 21. Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m) Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT LUAS PERMUKAAN DAN VOLUME BALOK KI & KDKI & KD MATERIMATERI LATIHAN 4. Di samping merupakan jaring – jaring kotak yang akan dibuat Resti. Jaring – jaring di atas terbentuk dari bidang dengan luas L1 = 48 cm2 , L2 = 40 cm2 , dan L3 = 30 cm2 , masing – masing sebanyak 2 bidang. Dengan informasi p, l, dan t yang terdapat pada gambar, berapakah volume kotak yang akan dibuat Resti tersebut? A 240 cm3 14.400 cm3 28.800 cm3 57.600 cm3B C D p l L1L3 tL2
  • 22. Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m) Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT LUAS PERMUKAAN DAN VOLUME BALOK KI & KDKI & KD MATERIMATERI LATIHAN Klik tombol HASIL untuk memeriksa hasil Latihan! HASIL ULANGI LATIHAN ULANGI LATIHAN KUNCI JAWABAN KUNCI JAWABAN
  • 23. Created by Ika Pratiwi (ika06pratiwi.ip@ gmail.co m) Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICTMedia Pembelajaran Matematika Berbasis ICT LUAS PERMUKAAN DAN VOLUME BALOK KI & KDKI & KD MATERIMATERI LATIHAN Kunci Jawaban: 1.B 2.C 3.A 4.A