SlideShare a Scribd company logo
Untuk kelas 8 F, G, H, I, J
Semester 2
SMPN. 2. Cileunyi
Hei siswa SMP
Negeri 2
Cileunyi, apakah
kalian kenal
siapa aku?
Ya,
Kenal
Tidak
Kenal
Kalian tidak
kenal
denganku?
Sedih
mendengarnya.
..
Mari
berkenalan
dengan
diriku... 
Aku adalah Danboard, aku
dibuat dari kertas karton
board. Aku ini adalah boneka
kreasi dari Azuma Kiyohiko
seorang komikus serial manga
Yotsuba. Bentuk tubuhku ini
memang sangat unik, yaitu
action figure dengan penampilan
seperti manusia berukuran mini
7 cm dan 13 cm.
Siapapun yang melihatku pasti
akan merasa gemas. Bagaimana
tidak, aku dapat digerakkan
secara manual dan dibentuk
dengan berbagai macam gaya
yang unik. Aku juga jagonya
selfie 
Archimedes berasal dari
Syracusa (287 SM-212 SM). Ia
belajar di kota Alexandria, Mesir.
Archimedes adalah salah satu
matematikawan terbesar dalam
sejarah bersama Newton dan Gauss.
Ia juga dikenal sebagai
matematikawan yang sangat hebat,
salah satu penemuannya adalah
menemukan rumus bangun datar dan
volume bangun ruang.
Perhatikan gambar di bawah ini !
Bagaimana bentuk bidang untuk ketiga gambar diatas?
Pernahkan kalian bermain ular
tangga atau monopoli?
Seperti apakah bentuk dadu yang
sering kalian gunakan tersebut?
Berbentuk Kubus
Mengenal sisi, rusuk, dan titik
sudut kubus
a. Perhatikan ruang kelasmu !
b. Berbentuk bangun ruang apakah ruang kelasmu?
c. Saat ini kalian berada pada bagian dalam atau bagian
luar dari ruang kelasmu?
d. Bagian dalam dan luar ruang kelasmu dibatasi oleh
beberapa dinding , bukan? Dinding itu merupakan batas
yang memisahkan bagian dalam dan bagian luar ruang
kelas. Berapa banyaknya dinding itu? Bagaimanakah
bentuknya?
e. Apakah ruang kelasmu hanya dibatasi dinding-dinding
saja?
f. Apakah langit-langit dan lantai kelasmu merupakan
batas ruang kelasmu? mengapa?
g. Apakah langit-langit dan lantai merupakan bidang
datar? Mengapa?
bila ruang kelasmu dianggap sebagai
kubus, maka dinding serta langit-
langit dan lantai ruang yang
membatasi bagian dalam dan bagian
luar kelasmu dapat dipandang sebagai
bidang. Berapa banyak bidang yang
membatasi kubus?
a. Perhatikan pertemuan (perpotongan) antara
dinding dengan dinding, dinding dengan
langit-langit dan dinding dengan lantai ruang
kelasmu. Apakah yang terjadi? Jelaskan.
b. Perpotongan itu membentuk sebuah garis.
c. Berapa banyak garis yang terjadi?
d. Garis tersebut dinamakan rusuk.
Jadi Rusuk adalah ruas garis yang dibentuk oleh
perpotongan dua bidang sisi yang bertemu.
Banyaknya rusuk pada kubus dan balok adalah 12
rusuk
a. Coba amati kembali ruang kelasmu, adakah
tiga rusuk yang berpotongan di satu titik?
Jika ada, sebutkan dan berapa banyaknya?
b. Pertemuan tiga atau lebih rusuk pada
bangun ruang membentuk suatu titik.
c. Titik yang demikian ini dinamakan titik
sudut.
Jadi Titik sudut adalah titik pertemuan 3
atau lebih rusuk pada bangun ruang.
Banyaknya titik sudut pada kubus atau balok
ada 8 titik sudut.
Diagonal bidang
Pada kubus tersebut
terdapat garis AF yang
menghubungkan dua titik
sudut yang saling
berhadapan dalam satu
sisi/bidang. Ruas garis
tersebut dinamakan
sebagai diagonal bidang.
Diagonal ruang
Pada kubus tersebut
terdapat ruas garis HB
yang menghubungkan dua
titik yang saling
berhadapan dalam satu
ruang. Ruas garis
tersebut disebut diagonal
ruang.
Bidang diagonal
Bidang ACGE pada kubus ABCD.EFGH
disebut sebagai bidang diagonal.
Perhatikan gambar kubus
berikut !
Tentukan mana yang
dimaksud dengan:
a. Sisi
b. Rusuk
c. Titik sudut
d. Diagonal bidang
e. Diagonal ruang
f. Bidang diagonal
Kartu kerja 1
Jawab
Kartu kerja 2
Jawab
SIFAT-SIFAT KUBUS
Jaring-jaring Kubus
Bisakah kamu membuat jaring-jaring kubus dengan
bentuk yang lain?
Menentukan luas permukaan kubus
Hitunglah luas permukaan kubus
ABCD.EFGH pada gambar
disamping !
Luas permukaan kubus = 𝟔𝒔 𝟐
= 𝟔 × 𝟒 𝟐
= 𝟔 × 𝟏𝟔
= 96
Sani ingin membuat kotak pernak-
pernik berbentuk kubus dari kertas
karton. Jika kotak pernak-pernik
tersebut memiliki panjang rusuk 12
cm, tentukan luas karton yang
dibutuhkan Sani !
Kartu kerja 3
Jawab
Sebuah jaring-jaring kubus
memiliki luas 54𝑐𝑚2
. Jika
jaring-jaring tersebut dibuat
sebuah kubus, tentukan panjang
rusuk kubus tersebut !
Kartu kerja 4
Jawab
Gambar di bawah ini
adalah sebuah kubus
tanpa tutup dengan
panjang rusuk 5 cm.
Tentukan luas
permukaannya !
Kartu kerja 5
Jawab
Volume Kubus
Rumus untuk mencari volume kubus adalah
...
A. S2
B. S3
C. 𝑝 × 𝑙 × 𝑡
B
Volume kubus
Kartu kerja 6
Sebuah kubus memiliki panjang
rusuk 5 cm. Tentukan volume
kubus itu !
Jawab
Bonus oleh-oleh 
Seorang tukang bangunan akan mengukur
diagonal suatu ruangan yang berukuran
3x3x3 (meter) menggunakan tali rapia.
a. Berapa ukuran panjang tali rapia yang
dibutuhkan !
b. Nyatakan peristiwa tersebut ke dalam
bahasa matematika ! 
Penyelesaian
Menyatakan masalah tersebut ke
dalam bahasa matematika:
Asumsikan atau misalkan ruangan
dengan ukuran 3x3x3 (meter)
adalah sebuah kubus ABCD.EFGH
dengan panjang sisinya 3 meter.
Penyelesaian
Untuk mencari panjang diagonal ruang suatu kubus
dapat menggunakan rumus phytagoras karena
diagonal ruang dengan diagonal bidang dan sisi kubus
membentuk segitiga siku-siku, dengan sebelumnya
dicari terlebih dahulu panjang diagonal bidangnya.
Untuk mencari panjang diagonal ruang EC
terlebih dahulu cari panjang diagonal bidang
𝑨𝑪 = 𝑨𝑩 𝟐 + 𝑩𝑪 𝟐 = 𝟑 𝟐 + 𝟑 𝟐 = 𝟗 + 𝟗 = 𝟏𝟖
= 𝟑 𝟐
Setelah AC diketahui cari panjang EC
𝑬𝑪 = 𝑨𝑬 𝟐 + 𝑨𝑪 𝟐 = 𝟑 𝟐 + (𝟑 𝟐) 𝟐 = 𝟗 + 𝟏𝟖
= 𝟐𝟕 = 𝟑 𝟑
Jadi panjang tali rapia yang dibutuhkan
adalah 𝟑 𝟑 meter.
To be continued 
17. kubus

More Related Content

What's hot

8.1 kubus.
8.1 kubus.8.1 kubus.
Kubus (bangun ruang sisi datar)
Kubus (bangun ruang sisi datar)Kubus (bangun ruang sisi datar)
Kubus (bangun ruang sisi datar)
Dion Aris Simanjuntak S.si
 
Tugas mtmtk gempar, dkk, kls viii c
Tugas mtmtk gempar, dkk, kls viii cTugas mtmtk gempar, dkk, kls viii c
Tugas mtmtk gempar, dkk, kls viii c
SMP N 2 Sindang Indramayu
 
Kesebangunan segitiga
Kesebangunan segitigaKesebangunan segitiga
Kesebangunan segitiga
Fransisca Leny
 
LKS VOLUME LIMAS DAN PRISMA, YANG BAIK DAN BENAR
LKS VOLUME LIMAS DAN PRISMA, YANG BAIK DAN BENARLKS VOLUME LIMAS DAN PRISMA, YANG BAIK DAN BENAR
LKS VOLUME LIMAS DAN PRISMA, YANG BAIK DAN BENAR
Pawit Ngafani
 
Alat peraga untuk menemukan volume limas segi empat melalui bangun ruang
Alat peraga untuk menemukan volume limas segi empat melalui bangun ruangAlat peraga untuk menemukan volume limas segi empat melalui bangun ruang
Alat peraga untuk menemukan volume limas segi empat melalui bangun ruang
Sriwijaya University - Indonesia
 
Yunit 4 edtech 2
Yunit 4 edtech 2Yunit 4 edtech 2
Yunit 4 edtech 2
jomel cerezo
 
Makalah Balok
Makalah BalokMakalah Balok
Makalah Balok
WaQhyoe Arryee
 
LKS Luas Permukaan Kubus dan Balok
LKS Luas Permukaan Kubus dan BalokLKS Luas Permukaan Kubus dan Balok
LKS Luas Permukaan Kubus dan Balok
Elisa Sari
 
Latihan pert 1
Latihan pert 1Latihan pert 1
Latihan pert 1
AlnadiraPutri
 
Unsur kubus balok[bukahalaman]
Unsur kubus   balok[bukahalaman]Unsur kubus   balok[bukahalaman]
Unsur kubus balok[bukahalaman]Farida Hwa
 
Bangun ruang sisi datar
Bangun ruang sisi datarBangun ruang sisi datar
Bangun ruang sisi datar
Sutiamatika
 
Modul matematik shape & space
Modul matematik shape & spaceModul matematik shape & space
Modul matematik shape & space
soulmoon
 
Bangun ruang-sisi-datar
Bangun ruang-sisi-datarBangun ruang-sisi-datar
Bangun ruang-sisi-datar
Deby Nasriyansyah
 
PPT Interaktif Materi Luas Permukaan Kubus
PPT Interaktif Materi Luas Permukaan KubusPPT Interaktif Materi Luas Permukaan Kubus
PPT Interaktif Materi Luas Permukaan Kubus
silvia kuswanti
 
Teorema pythagoras
Teorema pythagorasTeorema pythagoras
Teorema pythagorasdintadanti
 

What's hot (19)

8.1 kubus.
8.1 kubus.8.1 kubus.
8.1 kubus.
 
Kubus (bangun ruang sisi datar)
Kubus (bangun ruang sisi datar)Kubus (bangun ruang sisi datar)
Kubus (bangun ruang sisi datar)
 
Tugas mtmtk gempar, dkk, kls viii c
Tugas mtmtk gempar, dkk, kls viii cTugas mtmtk gempar, dkk, kls viii c
Tugas mtmtk gempar, dkk, kls viii c
 
Materi balok
Materi balokMateri balok
Materi balok
 
Lks 2
Lks 2Lks 2
Lks 2
 
Kesebangunan segitiga
Kesebangunan segitigaKesebangunan segitiga
Kesebangunan segitiga
 
LKS VOLUME LIMAS DAN PRISMA, YANG BAIK DAN BENAR
LKS VOLUME LIMAS DAN PRISMA, YANG BAIK DAN BENARLKS VOLUME LIMAS DAN PRISMA, YANG BAIK DAN BENAR
LKS VOLUME LIMAS DAN PRISMA, YANG BAIK DAN BENAR
 
Alat peraga untuk menemukan volume limas segi empat melalui bangun ruang
Alat peraga untuk menemukan volume limas segi empat melalui bangun ruangAlat peraga untuk menemukan volume limas segi empat melalui bangun ruang
Alat peraga untuk menemukan volume limas segi empat melalui bangun ruang
 
Lks prisma
Lks prismaLks prisma
Lks prisma
 
Yunit 4 edtech 2
Yunit 4 edtech 2Yunit 4 edtech 2
Yunit 4 edtech 2
 
Makalah Balok
Makalah BalokMakalah Balok
Makalah Balok
 
LKS Luas Permukaan Kubus dan Balok
LKS Luas Permukaan Kubus dan BalokLKS Luas Permukaan Kubus dan Balok
LKS Luas Permukaan Kubus dan Balok
 
Latihan pert 1
Latihan pert 1Latihan pert 1
Latihan pert 1
 
Unsur kubus balok[bukahalaman]
Unsur kubus   balok[bukahalaman]Unsur kubus   balok[bukahalaman]
Unsur kubus balok[bukahalaman]
 
Bangun ruang sisi datar
Bangun ruang sisi datarBangun ruang sisi datar
Bangun ruang sisi datar
 
Modul matematik shape & space
Modul matematik shape & spaceModul matematik shape & space
Modul matematik shape & space
 
Bangun ruang-sisi-datar
Bangun ruang-sisi-datarBangun ruang-sisi-datar
Bangun ruang-sisi-datar
 
PPT Interaktif Materi Luas Permukaan Kubus
PPT Interaktif Materi Luas Permukaan KubusPPT Interaktif Materi Luas Permukaan Kubus
PPT Interaktif Materi Luas Permukaan Kubus
 
Teorema pythagoras
Teorema pythagorasTeorema pythagoras
Teorema pythagoras
 

Viewers also liked

Kebaikan pusat tuisyen
Kebaikan pusat tuisyenKebaikan pusat tuisyen
Kebaikan pusat tuisyen
Randy Noralyza
 
Dublin core
Dublin coreDublin core
15. pldv
15. pldv15. pldv
Geostrategi Indonesia
Geostrategi IndonesiaGeostrategi Indonesia
Geostrategi Indonesia
D3 Perpustakaan UM 2014
 
1.3 pengelolaan terbitan berseri
1.3 pengelolaan terbitan berseri1.3 pengelolaan terbitan berseri
1.3 pengelolaan terbitan berseri
D3 Perpustakaan UM 2014
 
pengadilan Arbitrase
pengadilan Arbitrasepengadilan Arbitrase
pengadilan Arbitrase
abdulazisansori
 
1. mengenal aljabar
1. mengenal aljabar1. mengenal aljabar
1. mengenal aljabar
Nopiyani Sutardi
 
Jaringan Berbasis Subjek
Jaringan Berbasis SubjekJaringan Berbasis Subjek
Jaringan Berbasis Subjek
D3 Perpustakaan UM 2014
 
Suara 3 hati
Suara 3 hatiSuara 3 hati
12komunikasisinkron seno aji n x tkbb 3
12komunikasisinkron seno aji n x tkbb 312komunikasisinkron seno aji n x tkbb 3
12komunikasisinkron seno aji n x tkbb 3
nurdyanto
 
StreamOnline
StreamOnline StreamOnline
StreamOnline
Stream Online
 
Klasifikasi Raganathan
Klasifikasi RaganathanKlasifikasi Raganathan
Klasifikasi Raganathan
D3 Perpustakaan UM 2014
 
Samrat alam
Samrat alamSamrat alam
Samrat alam
Samrat Alam
 
Marc dan kerjasama
Marc dan kerjasamaMarc dan kerjasama
Marc dan kerjasama
D3 Perpustakaan UM 2014
 
Pertemuan 2 rangkuman
Pertemuan 2 rangkumanPertemuan 2 rangkuman
Pertemuan 2 rangkuman
D3 Perpustakaan UM 2014
 
UDC
UDCUDC
Marc 21
Marc 21Marc 21
Bab 2 usaha dan energi
Bab 2 usaha dan energiBab 2 usaha dan energi
Bab 2 usaha dan energi
Andy Muson
 
Bab 1 fisika sistem satuan
Bab 1 fisika sistem satuanBab 1 fisika sistem satuan
Bab 1 fisika sistem satuan
Andy Muson
 
Sterilisasi dan-desinfeksi-2011-oke
Sterilisasi dan-desinfeksi-2011-okeSterilisasi dan-desinfeksi-2011-oke
Sterilisasi dan-desinfeksi-2011-oke
saifslide
 

Viewers also liked (20)

Kebaikan pusat tuisyen
Kebaikan pusat tuisyenKebaikan pusat tuisyen
Kebaikan pusat tuisyen
 
Dublin core
Dublin coreDublin core
Dublin core
 
15. pldv
15. pldv15. pldv
15. pldv
 
Geostrategi Indonesia
Geostrategi IndonesiaGeostrategi Indonesia
Geostrategi Indonesia
 
1.3 pengelolaan terbitan berseri
1.3 pengelolaan terbitan berseri1.3 pengelolaan terbitan berseri
1.3 pengelolaan terbitan berseri
 
pengadilan Arbitrase
pengadilan Arbitrasepengadilan Arbitrase
pengadilan Arbitrase
 
1. mengenal aljabar
1. mengenal aljabar1. mengenal aljabar
1. mengenal aljabar
 
Jaringan Berbasis Subjek
Jaringan Berbasis SubjekJaringan Berbasis Subjek
Jaringan Berbasis Subjek
 
Suara 3 hati
Suara 3 hatiSuara 3 hati
Suara 3 hati
 
12komunikasisinkron seno aji n x tkbb 3
12komunikasisinkron seno aji n x tkbb 312komunikasisinkron seno aji n x tkbb 3
12komunikasisinkron seno aji n x tkbb 3
 
StreamOnline
StreamOnline StreamOnline
StreamOnline
 
Klasifikasi Raganathan
Klasifikasi RaganathanKlasifikasi Raganathan
Klasifikasi Raganathan
 
Samrat alam
Samrat alamSamrat alam
Samrat alam
 
Marc dan kerjasama
Marc dan kerjasamaMarc dan kerjasama
Marc dan kerjasama
 
Pertemuan 2 rangkuman
Pertemuan 2 rangkumanPertemuan 2 rangkuman
Pertemuan 2 rangkuman
 
UDC
UDCUDC
UDC
 
Marc 21
Marc 21Marc 21
Marc 21
 
Bab 2 usaha dan energi
Bab 2 usaha dan energiBab 2 usaha dan energi
Bab 2 usaha dan energi
 
Bab 1 fisika sistem satuan
Bab 1 fisika sistem satuanBab 1 fisika sistem satuan
Bab 1 fisika sistem satuan
 
Sterilisasi dan-desinfeksi-2011-oke
Sterilisasi dan-desinfeksi-2011-okeSterilisasi dan-desinfeksi-2011-oke
Sterilisasi dan-desinfeksi-2011-oke
 

Similar to 17. kubus

PPT INTERAKTIF BALOK KUBUS (1).ppt
PPT INTERAKTIF BALOK KUBUS (1).pptPPT INTERAKTIF BALOK KUBUS (1).ppt
PPT INTERAKTIF BALOK KUBUS (1).ppt
hennyherlina2
 
Bangun Ruang Sisi Datar.pptx
Bangun Ruang Sisi Datar.pptxBangun Ruang Sisi Datar.pptx
Bangun Ruang Sisi Datar.pptx
NeniYuningsih3
 
BANGUN RUANG SISI DATAR DAN SISI LENGKUNG
BANGUN RUANG SISI DATAR DAN SISI LENGKUNGBANGUN RUANG SISI DATAR DAN SISI LENGKUNG
BANGUN RUANG SISI DATAR DAN SISI LENGKUNG
SariRatuyusri1
 
Bangun ruang sisi datar dan lengkung
Bangun ruang sisi datar dan lengkungBangun ruang sisi datar dan lengkung
Bangun ruang sisi datar dan lengkung
Tika S
 
KELOMPOK 4 PEMBELAJARAN MATEMATIKA.pptx
KELOMPOK 4 PEMBELAJARAN MATEMATIKA.pptxKELOMPOK 4 PEMBELAJARAN MATEMATIKA.pptx
KELOMPOK 4 PEMBELAJARAN MATEMATIKA.pptx
NurHasanah311579
 
Persentasi matematika bangun ruang
Persentasi matematika bangun ruangPersentasi matematika bangun ruang
Persentasi matematika bangun ruang
AstridMelanonia
 
Bangun Ruang - Balok, Kubus, Prisma, dan Limas.pptx
Bangun Ruang - Balok, Kubus, Prisma, dan Limas.pptxBangun Ruang - Balok, Kubus, Prisma, dan Limas.pptx
Bangun Ruang - Balok, Kubus, Prisma, dan Limas.pptx
bobbyrido1
 
Bab 3 bangun_datar_dan_bangun_ruang
Bab 3 bangun_datar_dan_bangun_ruangBab 3 bangun_datar_dan_bangun_ruang
Bab 3 bangun_datar_dan_bangun_ruangEka Nuryani
 
Bangun datar dan bangun datar
Bangun datar dan bangun datarBangun datar dan bangun datar
Bangun datar dan bangun datar
fikrul islamy
 
Bangun datar
Bangun datarBangun datar
Bangun datarEdi Topan
 
Bangun datar dan bangun datar
Bangun datar dan bangun datarBangun datar dan bangun datar
Bangun datar dan bangun datar
fikrul islamy
 
Bangun datar dan bangun datar
Bangun datar dan bangun datarBangun datar dan bangun datar
Bangun datar dan bangun datar
fikrul islamy
 
Dimensi 3
Dimensi 3Dimensi 3
Dimensi 3
heri herijav
 
Bangun segi 4
Bangun segi 4Bangun segi 4
Bangun segi 4
Friskilla Suwita
 
Bahan Ajar kesebangunan
Bahan Ajar kesebangunanBahan Ajar kesebangunan
Bahan Ajar kesebangunan
Ika Deavy
 
Fahmi bastian tugas kubus presentasi matematika-kubus
Fahmi bastian tugas kubus presentasi matematika-kubusFahmi bastian tugas kubus presentasi matematika-kubus
Fahmi bastian tugas kubus presentasi matematika-kubus
Lilis Dinatapura
 
Soal mat9uas1
Soal mat9uas1Soal mat9uas1
Soal mat9uas1
Debora Febbivoyna
 
Materi Dimensi tiga (SMA)
Materi Dimensi tiga (SMA)Materi Dimensi tiga (SMA)
Materi Dimensi tiga (SMA)
Taqiyyuddin Hammam 'Afiify
 

Similar to 17. kubus (20)

PPT INTERAKTIF BALOK KUBUS (1).ppt
PPT INTERAKTIF BALOK KUBUS (1).pptPPT INTERAKTIF BALOK KUBUS (1).ppt
PPT INTERAKTIF BALOK KUBUS (1).ppt
 
Bangun Ruang Sisi Datar.pptx
Bangun Ruang Sisi Datar.pptxBangun Ruang Sisi Datar.pptx
Bangun Ruang Sisi Datar.pptx
 
kubus
kubuskubus
kubus
 
BANGUN RUANG SISI DATAR DAN SISI LENGKUNG
BANGUN RUANG SISI DATAR DAN SISI LENGKUNGBANGUN RUANG SISI DATAR DAN SISI LENGKUNG
BANGUN RUANG SISI DATAR DAN SISI LENGKUNG
 
Bangun ruang sisi datar dan lengkung
Bangun ruang sisi datar dan lengkungBangun ruang sisi datar dan lengkung
Bangun ruang sisi datar dan lengkung
 
KELOMPOK 4 PEMBELAJARAN MATEMATIKA.pptx
KELOMPOK 4 PEMBELAJARAN MATEMATIKA.pptxKELOMPOK 4 PEMBELAJARAN MATEMATIKA.pptx
KELOMPOK 4 PEMBELAJARAN MATEMATIKA.pptx
 
Persentasi matematika bangun ruang
Persentasi matematika bangun ruangPersentasi matematika bangun ruang
Persentasi matematika bangun ruang
 
Bangun Ruang - Balok, Kubus, Prisma, dan Limas.pptx
Bangun Ruang - Balok, Kubus, Prisma, dan Limas.pptxBangun Ruang - Balok, Kubus, Prisma, dan Limas.pptx
Bangun Ruang - Balok, Kubus, Prisma, dan Limas.pptx
 
Bab 3 bangun_datar_dan_bangun_ruang
Bab 3 bangun_datar_dan_bangun_ruangBab 3 bangun_datar_dan_bangun_ruang
Bab 3 bangun_datar_dan_bangun_ruang
 
Bangun datar dan bangun datar
Bangun datar dan bangun datarBangun datar dan bangun datar
Bangun datar dan bangun datar
 
Bangun datar
Bangun datarBangun datar
Bangun datar
 
Bangun datar dan bangun datar
Bangun datar dan bangun datarBangun datar dan bangun datar
Bangun datar dan bangun datar
 
Bangun datar dan bangun datar
Bangun datar dan bangun datarBangun datar dan bangun datar
Bangun datar dan bangun datar
 
Dimensi 3
Dimensi 3Dimensi 3
Dimensi 3
 
Bangun segi 4
Bangun segi 4Bangun segi 4
Bangun segi 4
 
Bahan Ajar kesebangunan
Bahan Ajar kesebangunanBahan Ajar kesebangunan
Bahan Ajar kesebangunan
 
Fahmi bastian tugas kubus presentasi matematika-kubus
Fahmi bastian tugas kubus presentasi matematika-kubusFahmi bastian tugas kubus presentasi matematika-kubus
Fahmi bastian tugas kubus presentasi matematika-kubus
 
Soal mat9uas1
Soal mat9uas1Soal mat9uas1
Soal mat9uas1
 
Materi Dimensi tiga (SMA)
Materi Dimensi tiga (SMA)Materi Dimensi tiga (SMA)
Materi Dimensi tiga (SMA)
 
Soal madrasah tsanawiah lambiku kab. muna
Soal madrasah tsanawiah lambiku kab. munaSoal madrasah tsanawiah lambiku kab. muna
Soal madrasah tsanawiah lambiku kab. muna
 

Recently uploaded

JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudahrefleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
muhamadsufii48
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
DinaSetiawan2
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
abdinahyan
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
PikeKusumaSantoso
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 

Recently uploaded (20)

JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudahrefleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 

17. kubus

  • 1. Untuk kelas 8 F, G, H, I, J Semester 2 SMPN. 2. Cileunyi
  • 2. Hei siswa SMP Negeri 2 Cileunyi, apakah kalian kenal siapa aku?
  • 6. Aku adalah Danboard, aku dibuat dari kertas karton board. Aku ini adalah boneka kreasi dari Azuma Kiyohiko seorang komikus serial manga Yotsuba. Bentuk tubuhku ini memang sangat unik, yaitu action figure dengan penampilan seperti manusia berukuran mini 7 cm dan 13 cm. Siapapun yang melihatku pasti akan merasa gemas. Bagaimana tidak, aku dapat digerakkan secara manual dan dibentuk dengan berbagai macam gaya yang unik. Aku juga jagonya selfie 
  • 7.
  • 8. Archimedes berasal dari Syracusa (287 SM-212 SM). Ia belajar di kota Alexandria, Mesir. Archimedes adalah salah satu matematikawan terbesar dalam sejarah bersama Newton dan Gauss. Ia juga dikenal sebagai matematikawan yang sangat hebat, salah satu penemuannya adalah menemukan rumus bangun datar dan volume bangun ruang.
  • 9. Perhatikan gambar di bawah ini ! Bagaimana bentuk bidang untuk ketiga gambar diatas?
  • 10. Pernahkan kalian bermain ular tangga atau monopoli? Seperti apakah bentuk dadu yang sering kalian gunakan tersebut? Berbentuk Kubus
  • 11. Mengenal sisi, rusuk, dan titik sudut kubus a. Perhatikan ruang kelasmu ! b. Berbentuk bangun ruang apakah ruang kelasmu? c. Saat ini kalian berada pada bagian dalam atau bagian luar dari ruang kelasmu? d. Bagian dalam dan luar ruang kelasmu dibatasi oleh beberapa dinding , bukan? Dinding itu merupakan batas yang memisahkan bagian dalam dan bagian luar ruang kelas. Berapa banyaknya dinding itu? Bagaimanakah bentuknya? e. Apakah ruang kelasmu hanya dibatasi dinding-dinding saja? f. Apakah langit-langit dan lantai kelasmu merupakan batas ruang kelasmu? mengapa? g. Apakah langit-langit dan lantai merupakan bidang datar? Mengapa?
  • 12. bila ruang kelasmu dianggap sebagai kubus, maka dinding serta langit- langit dan lantai ruang yang membatasi bagian dalam dan bagian luar kelasmu dapat dipandang sebagai bidang. Berapa banyak bidang yang membatasi kubus?
  • 13. a. Perhatikan pertemuan (perpotongan) antara dinding dengan dinding, dinding dengan langit-langit dan dinding dengan lantai ruang kelasmu. Apakah yang terjadi? Jelaskan. b. Perpotongan itu membentuk sebuah garis. c. Berapa banyak garis yang terjadi? d. Garis tersebut dinamakan rusuk. Jadi Rusuk adalah ruas garis yang dibentuk oleh perpotongan dua bidang sisi yang bertemu. Banyaknya rusuk pada kubus dan balok adalah 12 rusuk
  • 14. a. Coba amati kembali ruang kelasmu, adakah tiga rusuk yang berpotongan di satu titik? Jika ada, sebutkan dan berapa banyaknya? b. Pertemuan tiga atau lebih rusuk pada bangun ruang membentuk suatu titik. c. Titik yang demikian ini dinamakan titik sudut. Jadi Titik sudut adalah titik pertemuan 3 atau lebih rusuk pada bangun ruang. Banyaknya titik sudut pada kubus atau balok ada 8 titik sudut.
  • 15. Diagonal bidang Pada kubus tersebut terdapat garis AF yang menghubungkan dua titik sudut yang saling berhadapan dalam satu sisi/bidang. Ruas garis tersebut dinamakan sebagai diagonal bidang.
  • 16. Diagonal ruang Pada kubus tersebut terdapat ruas garis HB yang menghubungkan dua titik yang saling berhadapan dalam satu ruang. Ruas garis tersebut disebut diagonal ruang.
  • 17. Bidang diagonal Bidang ACGE pada kubus ABCD.EFGH disebut sebagai bidang diagonal.
  • 18. Perhatikan gambar kubus berikut ! Tentukan mana yang dimaksud dengan: a. Sisi b. Rusuk c. Titik sudut d. Diagonal bidang e. Diagonal ruang f. Bidang diagonal Kartu kerja 1
  • 19. Jawab
  • 21. Jawab
  • 23. Jaring-jaring Kubus Bisakah kamu membuat jaring-jaring kubus dengan bentuk yang lain?
  • 24. Menentukan luas permukaan kubus Hitunglah luas permukaan kubus ABCD.EFGH pada gambar disamping ! Luas permukaan kubus = 𝟔𝒔 𝟐 = 𝟔 × 𝟒 𝟐 = 𝟔 × 𝟏𝟔 = 96
  • 25. Sani ingin membuat kotak pernak- pernik berbentuk kubus dari kertas karton. Jika kotak pernak-pernik tersebut memiliki panjang rusuk 12 cm, tentukan luas karton yang dibutuhkan Sani ! Kartu kerja 3
  • 26. Jawab
  • 27. Sebuah jaring-jaring kubus memiliki luas 54𝑐𝑚2 . Jika jaring-jaring tersebut dibuat sebuah kubus, tentukan panjang rusuk kubus tersebut ! Kartu kerja 4
  • 28. Jawab
  • 29. Gambar di bawah ini adalah sebuah kubus tanpa tutup dengan panjang rusuk 5 cm. Tentukan luas permukaannya ! Kartu kerja 5
  • 30. Jawab
  • 31. Volume Kubus Rumus untuk mencari volume kubus adalah ... A. S2 B. S3 C. 𝑝 × 𝑙 × 𝑡 B
  • 33. Kartu kerja 6 Sebuah kubus memiliki panjang rusuk 5 cm. Tentukan volume kubus itu !
  • 34. Jawab
  • 35. Bonus oleh-oleh  Seorang tukang bangunan akan mengukur diagonal suatu ruangan yang berukuran 3x3x3 (meter) menggunakan tali rapia. a. Berapa ukuran panjang tali rapia yang dibutuhkan ! b. Nyatakan peristiwa tersebut ke dalam bahasa matematika ! 
  • 36. Penyelesaian Menyatakan masalah tersebut ke dalam bahasa matematika: Asumsikan atau misalkan ruangan dengan ukuran 3x3x3 (meter) adalah sebuah kubus ABCD.EFGH dengan panjang sisinya 3 meter.
  • 37. Penyelesaian Untuk mencari panjang diagonal ruang suatu kubus dapat menggunakan rumus phytagoras karena diagonal ruang dengan diagonal bidang dan sisi kubus membentuk segitiga siku-siku, dengan sebelumnya dicari terlebih dahulu panjang diagonal bidangnya. Untuk mencari panjang diagonal ruang EC terlebih dahulu cari panjang diagonal bidang 𝑨𝑪 = 𝑨𝑩 𝟐 + 𝑩𝑪 𝟐 = 𝟑 𝟐 + 𝟑 𝟐 = 𝟗 + 𝟗 = 𝟏𝟖 = 𝟑 𝟐 Setelah AC diketahui cari panjang EC 𝑬𝑪 = 𝑨𝑬 𝟐 + 𝑨𝑪 𝟐 = 𝟑 𝟐 + (𝟑 𝟐) 𝟐 = 𝟗 + 𝟏𝟖 = 𝟐𝟕 = 𝟑 𝟑 Jadi panjang tali rapia yang dibutuhkan adalah 𝟑 𝟑 meter.