SlideShare a Scribd company logo
1
PERENCANAAN DAN
PEMBANGUNAN WILAYAH:
Pengembangan Wilayah Berbasis Pendekatan Sosial Ekonomi
MATERI KULIAH
Oleh:
Mukhrizal Effendi
Administrasi Publik
Universitas Dharmawangsa
2019
Buku Wajib
 Rakhmat, 2013. Dimensi Strategis Manajemen Pembangunan.
Alfabeta: Jakarta
Referensi Lain
 Affifuddin. 2010. Pengantar Administrasi Pembangunan. Alfabeta:
Jakarta
 Budiman, Arief. 2000. Teori Pembangunan Dunia Ketiga. Gramedia
Pustaka Utama: Jakarta.
 Siagian, Sondang. 1999. Administrasi Pembangunan. Bumi Aksara:
Jakarta.
 Muliani Sultani, Andi. 2014. Pengembangan Wilayah Berbasis
Pendekatan Sosial Ekonomi Kabupaten Barru Provinsi Sulawesi
Selatan. Bappeda Kabupaten Barru.
2
BAHAN BACAAN
Setelah mempelajari bab ini, anda diharapkan dapat:
1. Defenisi Pembangunan;
2. Teknik analisis dalam pengembangan wilayah: Indeks
Gini, Indeks Entropy, Analisis Skalogram, Indeks
Williamson, Analisis Location Quotient, Analisis SWOT;
3. Prospek ekonomi
4. Strategi pengembangan wilayah
3
TUJUAN INSTRUKSIONAL KHUSUS
1. Dalam perkuliahan ini, anda akan membahas tentang
defenisi pembangunan;
2. Bagian selanjutnya, akan mempelajari tentang teknik
analisis dalam pengembangan wilayah; dan
3. Bagian akhir perkuliahan, akan mempelajari tentang
prospek ekonomi dan strategi pengembangan wilayah.
4
DESKRIPSI SINGKAT
1. Apa arti pengembangan wilayah bagi anda? Jelaskan
2. Jelaskan perbedaan desa dan kota? Berikan contohnya
3. Kemukakan dan jelaskan paling sedikit 3 strategi
pengembangan wilayah?
5
PERTANYAAN KUNCI
1. UU No. 32 Tahun 2004 tentang Pemerintah Daerah
menyatakan bahwa “implikasi gagasan berupa
pendelegasian kekuasaan kepada Kepala Daerah untuk
membangun serta mengembangkan potensi wilayah
secara bijak”.
2. Menurut Rustiadi, dkk mengemukakan bahwa suatu
proses pembangunan dapat diartikan sebagai “upaya
yang sistematik dan berkesinambungan untuk
menciptakan keadaan yang dapat menyediakan
berbagai alternatif yang sah bagi pencapaian aspirasi
setiap warga yang paling humanistik”. Cara pengukuran
di sisi sosial, yaitu Indeks Pembangunan Manusia (IPM)
merupakan alat yang digunakan untuk melihat kualitas
SDM. 6
PEMBANGUNAN DI TINGKAT KABUPATEN
Humanistik dalam Perencanaan dan Pembangunan
Wilayah Daerah akan mengalami tantangan:
1. Sumber identitas; moralitas agama, sosial budaya, yaitu
etika kehidupan bersama (common life), solidaritas
bersama (common solidarity), kesadaran bersama
(common consciousness);
2. Pengembangan wilayah adalah penghormatan terhadap
masalah memodrenisasikan masyarakat lokal;
7
1. Indeks Gini, yaitu indeks yang digunakan untuk melihat
tingkat pemerataan pendapatan masyarakat. Indeks gini
adalah ukuran ketimpangan agregat yang nilainya
berkisar antara nol dan satu. Nilai indeks gini 0 (nol)
artinya tidak ada ketimpangan (pemerataan sempurna)
sedangkan nilai 1 (satu) artinya ketimpangan sempurna;
2. Indeks Entropy, yaitu indeks perkembangan ekonomi
wilayah untuk melihat seberapa jauh tingkat
perkembangan suatu wilayah dibanding kemampuan
maksimumnya. Data yang digunakan untuk menghitung
indeks entropy adalah nilai PDRB per kecamatan;
8
TEKNIK ANALSIS DALAM
PENGEMBANGAN WILAYAH
3. Analisis Skalogram, yaitu analisis Pusat Dan Hierarki
Pelayanan dimana seluruh fasilitas umum yang dimiliki
oleh setiap unit wilayah didata dan disusun dalam satu
tabel. Metode ini digunakan dengan menuliskan jumlah
fasilitas yang dimiliki oleh setiap wilayah (mencatat
ada/tidak ada fasilitas di suatu wilayah). Biasanya yang
menjadi parameter seperti sarana perekonomian,
komunikasi dan informasi, kesehatan, pendidikan
terhadap jumlah penduduk di desa hingga
kabupaten/kota.
9
4. Indeks Williamson, yaitu salah satu indeks yang
digunakan untuk melihat disparitas antar wilayah dan
lebih sensitif terhadap perubahan ketimpangan. Indeks
Williamson akan menghasilkan indeks yang lebih besar
atau sama dengan nol. Jika Yi = Y maka akan dihasilkan
indeks = 0, yang berarti tidak adanya ketimpangan
ekonomi antar daerah. Indeks lebih besar dari 0
menunjukkan adanya ketimpangan ekonomi antar
wilayah. Semakin besar indeks yang dihasilkan semakin
besar tingkat ketimpangan antar kecamatan di satu
kabupaten.
10
5. Analisis Location Quotient (LQ), yaitu suatu indeks
yang digunakan untuk membandingkan pangsa suatu
aktivitas tertentu (i) dalam wilayah tertentu (j) dengan
pangsa total aktivitas tersebut dalam total aktivitas
wilayah. LQ adalah rasio persentase dari total aktivitas (i)
pada sub wilayah ke-j terhadap persentase total aktivitas
di seluruh wilayah. Kriteria yang muncul dari perhitungan
ini adalah: (a)Jika LQ>1: Sektor basis artinya komoditas j
di daerah tsb memiliki keunggulan komparatif; (b)Jika
LQ=1: Sektor non basis artinya komoditas j di daerah tsb
tidak memiliki keunggulan, sehingga hanya cukup untuk
memenuhi kebutuhan wilayah bersangkutan; dan (c) Jika
LQ < 1 : Sektor non basis artinya komoditas j di daerah
tsb tidak dapat memenuhi kebutuhan daerahnya sendiri
sehingga diperlukan pasokan dari luar daerah; dan
11
6. Analisis SWOT, yaitu suatu alat perencanaan strategis
untuk mengungkapkan 2 (dua) faktor yang sangat
penting dalam mencapai tujuan, yaitu: faktor internal dan
faktor eksternal, dengan mengidentifikasikan kekuatan
(strength), kelemahan (weakness), kesempatan
(opportunity), dan ancaman (threat).
12
1. Perkembangan ekonomi wilayah; memakai data PDRB
per kecamatan dengan periode tahun pembanding, maka
akan didapatkan nilai indeks entropy, sebagai hasilnya
untuk melihat kinerja pembangunan wilayah.
2. Disparitas wilayah; memakai data PDRB atas dasar harga
konstan dengan periode tahun pembanding, maka akan
didapatkan nilai indeks williamson, sebagai hasil untuk
melihat kinerja pemerintah dalam pembangunan ekonomi
wilayah.
3. Kesenjangan pendapatan masyarakat; memakai data
pendapatan per RT diolah dengan indeks gini, maka hasil
yang didapatkan berupa kesenjangan di tingkat
kabupaten hingga provinsi.
13
PROSPEK EKONOMI
4. Sub Sektor Komoditi Unggulan; yaitu memakai data
PDRB per kecamatan dengan tahun pembanding,
menggunakan analisis LQ untuk melihat sektor
unggulan/basis yang dijadikan daya saing serta
diharapkan mampu meningkatkan kesejahteraan
masyarakat.
14
1. Strategi pengembangan wilayah pada aras makro;
sinergitas antara stakeholder, masyarakat dan pemerintah
mulai PPEP, akan mendorong terjalinnya hubungan kerja
yang harmonis dan egaliter antara Pemerintah dengan
Ormas-Ormas yang ada sebagai embrio pemerintah yang
demokratis;
15
STRATEGI PENGEMBANGAN
WILAYAH
2. Strategi pengembangan wilayah pada aras mikro;
a) Wilayah dataran rendah: penguatan jati diri,
pengembangan komoditi unggulan, sub sektor tanaman
holtikultura (padi, jagung dan kacang) dan sub sektor
peternakan (sapi, ayam dan kambing);
b) Wilayah Pesisir: heterogen, pengembangan komoditi
unggulan, sub sektor tanaman holtikultura (semangka
dan melon) dan sub sektor peternakan;
c) Wilayah pegunungan: infrastruktur, pengembangan
komoditi unggulan secara merata, sub sektor tanaman
holtikultura (kopi) dan sub sektor peternakan.
16
17
Terima kasih, Semoga
Bermanfaat

More Related Content

What's hot

Panduan Pendataan Kemiskinan Partisipatif
Panduan Pendataan Kemiskinan PartisipatifPanduan Pendataan Kemiskinan Partisipatif
Panduan Pendataan Kemiskinan Partisipatif
Formasi Org
 
Pembangunan ekonomi daerah
Pembangunan ekonomi daerahPembangunan ekonomi daerah
Pembangunan ekonomi daerah
Lutfiyah Siti
 
Pembangunan ekonomi daerah......
Pembangunan ekonomi daerah......Pembangunan ekonomi daerah......
Pembangunan ekonomi daerah......
rosita puspa
 
perekonomian indonesia pembangunan ekonomi daerah
perekonomian indonesia pembangunan ekonomi daerahperekonomian indonesia pembangunan ekonomi daerah
perekonomian indonesia pembangunan ekonomi daerah
Suhanda Handa
 
7 pembangunan ekonomi daerah
7 pembangunan ekonomi daerah7 pembangunan ekonomi daerah
7 pembangunan ekonomi daerah
Dede Ridwan Nurul Falah
 
Abdul ajid 11140963
Abdul ajid 11140963Abdul ajid 11140963
Abdul ajid 11140963
abdul ajid
 
Ruri nurul jannah 7.7
Ruri nurul jannah 7.7Ruri nurul jannah 7.7
Ruri nurul jannah 7.7
Ruri1139
 
Tugas 7 pembangunan ekonomi daerah
Tugas 7 pembangunan ekonomi daerahTugas 7 pembangunan ekonomi daerah
Tugas 7 pembangunan ekonomi daerah
siti aisah
 
Pengembangan ekonomi lokal berbasis blue economy revisi
Pengembangan ekonomi lokal berbasis blue economy revisiPengembangan ekonomi lokal berbasis blue economy revisi
Pengembangan ekonomi lokal berbasis blue economy revisiSugeng Budiharsono
 
Mekanisme koordinasi, alat analisis, perencanaan dan monev pel bank indonesia
Mekanisme koordinasi, alat analisis, perencanaan  dan monev pel bank indonesiaMekanisme koordinasi, alat analisis, perencanaan  dan monev pel bank indonesia
Mekanisme koordinasi, alat analisis, perencanaan dan monev pel bank indonesia
Sugeng Budiharsono
 
Tugas Teknologi Informasi Pemerintahan _Surya Delima 20102016 Ilmu Pemerintah...
Tugas Teknologi Informasi Pemerintahan _Surya Delima 20102016 Ilmu Pemerintah...Tugas Teknologi Informasi Pemerintahan _Surya Delima 20102016 Ilmu Pemerintah...
Tugas Teknologi Informasi Pemerintahan _Surya Delima 20102016 Ilmu Pemerintah...
Surya Delima
 
Pembangunan ekonomi daerah
Pembangunan ekonomi daerahPembangunan ekonomi daerah
Pembangunan ekonomi daerah
Inas Intishar
 
INDEKS KESEJAHTERAAN RAKYAT - IKRAR
INDEKS KESEJAHTERAAN RAKYAT - IKRARINDEKS KESEJAHTERAAN RAKYAT - IKRAR
INDEKS KESEJAHTERAAN RAKYAT - IKRAR
SAPA Indonesia Aliansi Strategis Melawan Pemiskinan
 
Pembangunan untuk mensejahterakan seluruh rakyat
Pembangunan untuk mensejahterakan seluruh rakyatPembangunan untuk mensejahterakan seluruh rakyat
Pembangunan untuk mensejahterakan seluruh rakyatQiu El Fahmi
 
Makalah proses perencanaan pembangunan suatu desa
Makalah proses perencanaan pembangunan suatu desaMakalah proses perencanaan pembangunan suatu desa
Makalah proses perencanaan pembangunan suatu desaOperator Warnet Vast Raha
 
01.pertumbuhan dan ketimpangan antar daearah prov riau
01.pertumbuhan dan ketimpangan antar daearah prov riau01.pertumbuhan dan ketimpangan antar daearah prov riau
01.pertumbuhan dan ketimpangan antar daearah prov riau
Vellha Nurazizah
 
Materi Paparan pada FGD Penanggulangan Kemiskinan Kab. Kulon Progo 2019
Materi Paparan pada FGD Penanggulangan Kemiskinan Kab. Kulon Progo 2019Materi Paparan pada FGD Penanggulangan Kemiskinan Kab. Kulon Progo 2019
Materi Paparan pada FGD Penanggulangan Kemiskinan Kab. Kulon Progo 2019
Rusman R. Manik
 
Konsep wilayah dan pertumbuhan
Konsep wilayah dan pertumbuhanKonsep wilayah dan pertumbuhan
Konsep wilayah dan pertumbuhan
Tuti Rina Lestari
 

What's hot (20)

Panduan Pendataan Kemiskinan Partisipatif
Panduan Pendataan Kemiskinan PartisipatifPanduan Pendataan Kemiskinan Partisipatif
Panduan Pendataan Kemiskinan Partisipatif
 
Pembangunan ekonomi daerah
Pembangunan ekonomi daerahPembangunan ekonomi daerah
Pembangunan ekonomi daerah
 
Pembangunan ekonomi daerah......
Pembangunan ekonomi daerah......Pembangunan ekonomi daerah......
Pembangunan ekonomi daerah......
 
perekonomian indonesia pembangunan ekonomi daerah
perekonomian indonesia pembangunan ekonomi daerahperekonomian indonesia pembangunan ekonomi daerah
perekonomian indonesia pembangunan ekonomi daerah
 
7 pembangunan ekonomi daerah
7 pembangunan ekonomi daerah7 pembangunan ekonomi daerah
7 pembangunan ekonomi daerah
 
Abdul ajid 11140963
Abdul ajid 11140963Abdul ajid 11140963
Abdul ajid 11140963
 
Ruri nurul jannah 7.7
Ruri nurul jannah 7.7Ruri nurul jannah 7.7
Ruri nurul jannah 7.7
 
Tugas 7 pembangunan ekonomi daerah
Tugas 7 pembangunan ekonomi daerahTugas 7 pembangunan ekonomi daerah
Tugas 7 pembangunan ekonomi daerah
 
Pengembangan ekonomi lokal berbasis blue economy revisi
Pengembangan ekonomi lokal berbasis blue economy revisiPengembangan ekonomi lokal berbasis blue economy revisi
Pengembangan ekonomi lokal berbasis blue economy revisi
 
Mekanisme koordinasi, alat analisis, perencanaan dan monev pel bank indonesia
Mekanisme koordinasi, alat analisis, perencanaan  dan monev pel bank indonesiaMekanisme koordinasi, alat analisis, perencanaan  dan monev pel bank indonesia
Mekanisme koordinasi, alat analisis, perencanaan dan monev pel bank indonesia
 
Tugas Teknologi Informasi Pemerintahan _Surya Delima 20102016 Ilmu Pemerintah...
Tugas Teknologi Informasi Pemerintahan _Surya Delima 20102016 Ilmu Pemerintah...Tugas Teknologi Informasi Pemerintahan _Surya Delima 20102016 Ilmu Pemerintah...
Tugas Teknologi Informasi Pemerintahan _Surya Delima 20102016 Ilmu Pemerintah...
 
Pembangunan ekonomi daerah
Pembangunan ekonomi daerahPembangunan ekonomi daerah
Pembangunan ekonomi daerah
 
INDEKS KESEJAHTERAAN RAKYAT - IKRAR
INDEKS KESEJAHTERAAN RAKYAT - IKRARINDEKS KESEJAHTERAAN RAKYAT - IKRAR
INDEKS KESEJAHTERAAN RAKYAT - IKRAR
 
Pembangunan untuk mensejahterakan seluruh rakyat
Pembangunan untuk mensejahterakan seluruh rakyatPembangunan untuk mensejahterakan seluruh rakyat
Pembangunan untuk mensejahterakan seluruh rakyat
 
Makalah proses perencanaan pembangunan suatu desa
Makalah proses perencanaan pembangunan suatu desaMakalah proses perencanaan pembangunan suatu desa
Makalah proses perencanaan pembangunan suatu desa
 
01.pertumbuhan dan ketimpangan antar daearah prov riau
01.pertumbuhan dan ketimpangan antar daearah prov riau01.pertumbuhan dan ketimpangan antar daearah prov riau
01.pertumbuhan dan ketimpangan antar daearah prov riau
 
Makalah new urbanism
Makalah new urbanismMakalah new urbanism
Makalah new urbanism
 
Materi Paparan pada FGD Penanggulangan Kemiskinan Kab. Kulon Progo 2019
Materi Paparan pada FGD Penanggulangan Kemiskinan Kab. Kulon Progo 2019Materi Paparan pada FGD Penanggulangan Kemiskinan Kab. Kulon Progo 2019
Materi Paparan pada FGD Penanggulangan Kemiskinan Kab. Kulon Progo 2019
 
perencaan
perencaanperencaan
perencaan
 
Konsep wilayah dan pertumbuhan
Konsep wilayah dan pertumbuhanKonsep wilayah dan pertumbuhan
Konsep wilayah dan pertumbuhan
 

Similar to Pertemuan kesebelas

PEMBANGUNAN EKONOMI DAERAH
PEMBANGUNAN EKONOMI DAERAH PEMBANGUNAN EKONOMI DAERAH
PEMBANGUNAN EKONOMI DAERAH
Dini Sri Rahayu
 
From Potentials and Problems to Actions and Plans (Simulation Studies of Regi...
From Potentials and Problems to Actions and Plans (Simulation Studies of Regi...From Potentials and Problems to Actions and Plans (Simulation Studies of Regi...
From Potentials and Problems to Actions and Plans (Simulation Studies of Regi...
bramantiyo marjuki
 
Analisis Aspek Ekonomi.docx
Analisis Aspek Ekonomi.docxAnalisis Aspek Ekonomi.docx
Analisis Aspek Ekonomi.docx
hustinahalimah
 
Renstra.docx
Renstra.docxRenstra.docx
Renstra.docx
Arif371687
 
7.pembangunan ekonomi daerah
7.pembangunan ekonomi daerah7.pembangunan ekonomi daerah
7.pembangunan ekonomi daerah
sitiaisah12140250
 
Laporan Akhir EKPD 2009 Maluku Utara - UNKHAIR
Laporan Akhir EKPD 2009 Maluku Utara - UNKHAIRLaporan Akhir EKPD 2009 Maluku Utara - UNKHAIR
Laporan Akhir EKPD 2009 Maluku Utara - UNKHAIR
EKPD
 
IKU - LAMPIRAN IKU PEMPROV Cetak (hasil penyelarasan).doc
IKU - LAMPIRAN IKU PEMPROV Cetak (hasil penyelarasan).docIKU - LAMPIRAN IKU PEMPROV Cetak (hasil penyelarasan).doc
IKU - LAMPIRAN IKU PEMPROV Cetak (hasil penyelarasan).doc
YanaSukmawan2
 
Pembangunan Ekonomi Daerah
Pembangunan Ekonomi DaerahPembangunan Ekonomi Daerah
Pembangunan Ekonomi Daerah
Rizqy Naharusshoimin
 
Anpotwil
AnpotwilAnpotwil
Anpotwil
Mayke Reflect
 
pembangunan ekonomi daerah
pembangunan ekonomi daerahpembangunan ekonomi daerah
pembangunan ekonomi daerah
Gilang Jupriono
 
Analisis Distribusi Pendapatan 2014 Kota Palangka Raya
Analisis Distribusi Pendapatan 2014 Kota Palangka RayaAnalisis Distribusi Pendapatan 2014 Kota Palangka Raya
Analisis Distribusi Pendapatan 2014 Kota Palangka Raya
Mellianae Merkusi
 
Jurnal wahana pengembangan ekonomi kawasan pesisir sedati berbasis minapolitan
Jurnal wahana pengembangan ekonomi kawasan pesisir sedati berbasis minapolitanJurnal wahana pengembangan ekonomi kawasan pesisir sedati berbasis minapolitan
Jurnal wahana pengembangan ekonomi kawasan pesisir sedati berbasis minapolitan
suningterusberkarya
 
Tubes II EWK :Analisis Agregat dan Intra Wilayah Kab. banjarnegara
Tubes II EWK :Analisis Agregat dan Intra Wilayah Kab. banjarnegaraTubes II EWK :Analisis Agregat dan Intra Wilayah Kab. banjarnegara
Tubes II EWK :Analisis Agregat dan Intra Wilayah Kab. banjarnegara
Laras Kun Rahmanti Putri
 
Friska Sonia Hia
Friska Sonia Hia Friska Sonia Hia
Friska Sonia Hia
friskasonia3
 
Model analisis simultan, nanik istianingsih
Model analisis simultan, nanik istianingsihModel analisis simultan, nanik istianingsih
Model analisis simultan, nanik istianingsih
NanikIstianingsih
 
Laporan Awal Kerangka Ekonomi Makro Kota Tanjungpinang
Laporan Awal Kerangka Ekonomi Makro Kota TanjungpinangLaporan Awal Kerangka Ekonomi Makro Kota Tanjungpinang
Laporan Awal Kerangka Ekonomi Makro Kota Tanjungpinang
Shahril Budiman Png
 
Pertumbuhan Ekonomi Berdasarkan Pengembangan Sektor Unggulan di Kabupaten Sid...
Pertumbuhan Ekonomi Berdasarkan Pengembangan Sektor Unggulan di Kabupaten Sid...Pertumbuhan Ekonomi Berdasarkan Pengembangan Sektor Unggulan di Kabupaten Sid...
Pertumbuhan Ekonomi Berdasarkan Pengembangan Sektor Unggulan di Kabupaten Sid...
julimeigea
 
Analisis_Sektor_Basis_Location_Quotient.pptx
Analisis_Sektor_Basis_Location_Quotient.pptxAnalisis_Sektor_Basis_Location_Quotient.pptx
Analisis_Sektor_Basis_Location_Quotient.pptx
FahrizalTaufiqqurrac
 
Analisis_Sektor_Basis_Location_Quotient.pptx
Analisis_Sektor_Basis_Location_Quotient.pptxAnalisis_Sektor_Basis_Location_Quotient.pptx
Analisis_Sektor_Basis_Location_Quotient.pptx
nurhidayati253266
 

Similar to Pertemuan kesebelas (20)

PEMBANGUNAN EKONOMI DAERAH
PEMBANGUNAN EKONOMI DAERAH PEMBANGUNAN EKONOMI DAERAH
PEMBANGUNAN EKONOMI DAERAH
 
From Potentials and Problems to Actions and Plans (Simulation Studies of Regi...
From Potentials and Problems to Actions and Plans (Simulation Studies of Regi...From Potentials and Problems to Actions and Plans (Simulation Studies of Regi...
From Potentials and Problems to Actions and Plans (Simulation Studies of Regi...
 
Bab 7
Bab 7Bab 7
Bab 7
 
Analisis Aspek Ekonomi.docx
Analisis Aspek Ekonomi.docxAnalisis Aspek Ekonomi.docx
Analisis Aspek Ekonomi.docx
 
Renstra.docx
Renstra.docxRenstra.docx
Renstra.docx
 
7.pembangunan ekonomi daerah
7.pembangunan ekonomi daerah7.pembangunan ekonomi daerah
7.pembangunan ekonomi daerah
 
Laporan Akhir EKPD 2009 Maluku Utara - UNKHAIR
Laporan Akhir EKPD 2009 Maluku Utara - UNKHAIRLaporan Akhir EKPD 2009 Maluku Utara - UNKHAIR
Laporan Akhir EKPD 2009 Maluku Utara - UNKHAIR
 
IKU - LAMPIRAN IKU PEMPROV Cetak (hasil penyelarasan).doc
IKU - LAMPIRAN IKU PEMPROV Cetak (hasil penyelarasan).docIKU - LAMPIRAN IKU PEMPROV Cetak (hasil penyelarasan).doc
IKU - LAMPIRAN IKU PEMPROV Cetak (hasil penyelarasan).doc
 
Pembangunan Ekonomi Daerah
Pembangunan Ekonomi DaerahPembangunan Ekonomi Daerah
Pembangunan Ekonomi Daerah
 
Anpotwil
AnpotwilAnpotwil
Anpotwil
 
pembangunan ekonomi daerah
pembangunan ekonomi daerahpembangunan ekonomi daerah
pembangunan ekonomi daerah
 
Analisis Distribusi Pendapatan 2014 Kota Palangka Raya
Analisis Distribusi Pendapatan 2014 Kota Palangka RayaAnalisis Distribusi Pendapatan 2014 Kota Palangka Raya
Analisis Distribusi Pendapatan 2014 Kota Palangka Raya
 
Jurnal wahana pengembangan ekonomi kawasan pesisir sedati berbasis minapolitan
Jurnal wahana pengembangan ekonomi kawasan pesisir sedati berbasis minapolitanJurnal wahana pengembangan ekonomi kawasan pesisir sedati berbasis minapolitan
Jurnal wahana pengembangan ekonomi kawasan pesisir sedati berbasis minapolitan
 
Tubes II EWK :Analisis Agregat dan Intra Wilayah Kab. banjarnegara
Tubes II EWK :Analisis Agregat dan Intra Wilayah Kab. banjarnegaraTubes II EWK :Analisis Agregat dan Intra Wilayah Kab. banjarnegara
Tubes II EWK :Analisis Agregat dan Intra Wilayah Kab. banjarnegara
 
Friska Sonia Hia
Friska Sonia Hia Friska Sonia Hia
Friska Sonia Hia
 
Model analisis simultan, nanik istianingsih
Model analisis simultan, nanik istianingsihModel analisis simultan, nanik istianingsih
Model analisis simultan, nanik istianingsih
 
Laporan Awal Kerangka Ekonomi Makro Kota Tanjungpinang
Laporan Awal Kerangka Ekonomi Makro Kota TanjungpinangLaporan Awal Kerangka Ekonomi Makro Kota Tanjungpinang
Laporan Awal Kerangka Ekonomi Makro Kota Tanjungpinang
 
Pertumbuhan Ekonomi Berdasarkan Pengembangan Sektor Unggulan di Kabupaten Sid...
Pertumbuhan Ekonomi Berdasarkan Pengembangan Sektor Unggulan di Kabupaten Sid...Pertumbuhan Ekonomi Berdasarkan Pengembangan Sektor Unggulan di Kabupaten Sid...
Pertumbuhan Ekonomi Berdasarkan Pengembangan Sektor Unggulan di Kabupaten Sid...
 
Analisis_Sektor_Basis_Location_Quotient.pptx
Analisis_Sektor_Basis_Location_Quotient.pptxAnalisis_Sektor_Basis_Location_Quotient.pptx
Analisis_Sektor_Basis_Location_Quotient.pptx
 
Analisis_Sektor_Basis_Location_Quotient.pptx
Analisis_Sektor_Basis_Location_Quotient.pptxAnalisis_Sektor_Basis_Location_Quotient.pptx
Analisis_Sektor_Basis_Location_Quotient.pptx
 

More from Mukhrizal Effendi

Menulis di platform menulis digital
Menulis di platform menulis digitalMenulis di platform menulis digital
Menulis di platform menulis digital
Mukhrizal Effendi
 
Badan Usaha Milik Desa
Badan Usaha Milik DesaBadan Usaha Milik Desa
Badan Usaha Milik Desa
Mukhrizal Effendi
 
Analisis Potensi PBB-P2 di Kabupaten Labuhanbatu Utara (Studi Kasus Kecamatan...
Analisis Potensi PBB-P2 di Kabupaten Labuhanbatu Utara (Studi Kasus Kecamatan...Analisis Potensi PBB-P2 di Kabupaten Labuhanbatu Utara (Studi Kasus Kecamatan...
Analisis Potensi PBB-P2 di Kabupaten Labuhanbatu Utara (Studi Kasus Kecamatan...
Mukhrizal Effendi
 
Sejarah Kabupaten Labuhanbatu Utara
Sejarah Kabupaten Labuhanbatu UtaraSejarah Kabupaten Labuhanbatu Utara
Sejarah Kabupaten Labuhanbatu Utara
Mukhrizal Effendi
 
Globalisasi dan Pembangunan
Globalisasi dan PembangunanGlobalisasi dan Pembangunan
Globalisasi dan Pembangunan
Mukhrizal Effendi
 
Potensi Desa
Potensi DesaPotensi Desa
Potensi Desa
Mukhrizal Effendi
 
Khazanah Labuhanbatu Utara
Khazanah Labuhanbatu UtaraKhazanah Labuhanbatu Utara
Khazanah Labuhanbatu Utara
Mukhrizal Effendi
 
Sejarah kabupaten labuhanbatu utara
Sejarah kabupaten labuhanbatu utaraSejarah kabupaten labuhanbatu utara
Sejarah kabupaten labuhanbatu utara
Mukhrizal Effendi
 
Sejarah Perkembangan Teori Pembangunan
Sejarah Perkembangan Teori PembangunanSejarah Perkembangan Teori Pembangunan
Sejarah Perkembangan Teori Pembangunan
Mukhrizal Effendi
 
Generasi Milenial Di Era Revoluasi Industri Pertanian 4.0
Generasi Milenial Di Era Revoluasi Industri Pertanian 4.0Generasi Milenial Di Era Revoluasi Industri Pertanian 4.0
Generasi Milenial Di Era Revoluasi Industri Pertanian 4.0
Mukhrizal Effendi
 
Seminar Proposal
Seminar ProposalSeminar Proposal
Seminar Proposal
Mukhrizal Effendi
 
Pra Ujiang Tertutup
Pra Ujiang TertutupPra Ujiang Tertutup
Pra Ujiang Tertutup
Mukhrizal Effendi
 
Pertemuan Kedua belas
Pertemuan Kedua belasPertemuan Kedua belas
Pertemuan Kedua belas
Mukhrizal Effendi
 
Kemiskinan dan pembangunan
Kemiskinan dan pembangunanKemiskinan dan pembangunan
Kemiskinan dan pembangunan
Mukhrizal Effendi
 
Globalisasi dan Pembangunan
Globalisasi dan PembangunanGlobalisasi dan Pembangunan
Globalisasi dan Pembangunan
Mukhrizal Effendi
 
Konflik tanah ulayat dan pluralisme hukum
Konflik tanah ulayat dan pluralisme hukumKonflik tanah ulayat dan pluralisme hukum
Konflik tanah ulayat dan pluralisme hukum
Mukhrizal Effendi
 
BUMDes Wisata
BUMDes WisataBUMDes Wisata
BUMDes Wisata
Mukhrizal Effendi
 
BUMDes Kabupaten Labuhanbatu Utara
BUMDes Kabupaten Labuhanbatu UtaraBUMDes Kabupaten Labuhanbatu Utara
BUMDes Kabupaten Labuhanbatu Utara
Mukhrizal Effendi
 
BUMDes Desa Wisata
BUMDes Desa WisataBUMDes Desa Wisata
BUMDes Desa Wisata
Mukhrizal Effendi
 
BUMDes
BUMDesBUMDes

More from Mukhrizal Effendi (20)

Menulis di platform menulis digital
Menulis di platform menulis digitalMenulis di platform menulis digital
Menulis di platform menulis digital
 
Badan Usaha Milik Desa
Badan Usaha Milik DesaBadan Usaha Milik Desa
Badan Usaha Milik Desa
 
Analisis Potensi PBB-P2 di Kabupaten Labuhanbatu Utara (Studi Kasus Kecamatan...
Analisis Potensi PBB-P2 di Kabupaten Labuhanbatu Utara (Studi Kasus Kecamatan...Analisis Potensi PBB-P2 di Kabupaten Labuhanbatu Utara (Studi Kasus Kecamatan...
Analisis Potensi PBB-P2 di Kabupaten Labuhanbatu Utara (Studi Kasus Kecamatan...
 
Sejarah Kabupaten Labuhanbatu Utara
Sejarah Kabupaten Labuhanbatu UtaraSejarah Kabupaten Labuhanbatu Utara
Sejarah Kabupaten Labuhanbatu Utara
 
Globalisasi dan Pembangunan
Globalisasi dan PembangunanGlobalisasi dan Pembangunan
Globalisasi dan Pembangunan
 
Potensi Desa
Potensi DesaPotensi Desa
Potensi Desa
 
Khazanah Labuhanbatu Utara
Khazanah Labuhanbatu UtaraKhazanah Labuhanbatu Utara
Khazanah Labuhanbatu Utara
 
Sejarah kabupaten labuhanbatu utara
Sejarah kabupaten labuhanbatu utaraSejarah kabupaten labuhanbatu utara
Sejarah kabupaten labuhanbatu utara
 
Sejarah Perkembangan Teori Pembangunan
Sejarah Perkembangan Teori PembangunanSejarah Perkembangan Teori Pembangunan
Sejarah Perkembangan Teori Pembangunan
 
Generasi Milenial Di Era Revoluasi Industri Pertanian 4.0
Generasi Milenial Di Era Revoluasi Industri Pertanian 4.0Generasi Milenial Di Era Revoluasi Industri Pertanian 4.0
Generasi Milenial Di Era Revoluasi Industri Pertanian 4.0
 
Seminar Proposal
Seminar ProposalSeminar Proposal
Seminar Proposal
 
Pra Ujiang Tertutup
Pra Ujiang TertutupPra Ujiang Tertutup
Pra Ujiang Tertutup
 
Pertemuan Kedua belas
Pertemuan Kedua belasPertemuan Kedua belas
Pertemuan Kedua belas
 
Kemiskinan dan pembangunan
Kemiskinan dan pembangunanKemiskinan dan pembangunan
Kemiskinan dan pembangunan
 
Globalisasi dan Pembangunan
Globalisasi dan PembangunanGlobalisasi dan Pembangunan
Globalisasi dan Pembangunan
 
Konflik tanah ulayat dan pluralisme hukum
Konflik tanah ulayat dan pluralisme hukumKonflik tanah ulayat dan pluralisme hukum
Konflik tanah ulayat dan pluralisme hukum
 
BUMDes Wisata
BUMDes WisataBUMDes Wisata
BUMDes Wisata
 
BUMDes Kabupaten Labuhanbatu Utara
BUMDes Kabupaten Labuhanbatu UtaraBUMDes Kabupaten Labuhanbatu Utara
BUMDes Kabupaten Labuhanbatu Utara
 
BUMDes Desa Wisata
BUMDes Desa WisataBUMDes Desa Wisata
BUMDes Desa Wisata
 
BUMDes
BUMDesBUMDes
BUMDes
 

Recently uploaded

NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 

Recently uploaded (20)

NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 

Pertemuan kesebelas

  • 1. 1 PERENCANAAN DAN PEMBANGUNAN WILAYAH: Pengembangan Wilayah Berbasis Pendekatan Sosial Ekonomi MATERI KULIAH Oleh: Mukhrizal Effendi Administrasi Publik Universitas Dharmawangsa 2019
  • 2. Buku Wajib  Rakhmat, 2013. Dimensi Strategis Manajemen Pembangunan. Alfabeta: Jakarta Referensi Lain  Affifuddin. 2010. Pengantar Administrasi Pembangunan. Alfabeta: Jakarta  Budiman, Arief. 2000. Teori Pembangunan Dunia Ketiga. Gramedia Pustaka Utama: Jakarta.  Siagian, Sondang. 1999. Administrasi Pembangunan. Bumi Aksara: Jakarta.  Muliani Sultani, Andi. 2014. Pengembangan Wilayah Berbasis Pendekatan Sosial Ekonomi Kabupaten Barru Provinsi Sulawesi Selatan. Bappeda Kabupaten Barru. 2 BAHAN BACAAN
  • 3. Setelah mempelajari bab ini, anda diharapkan dapat: 1. Defenisi Pembangunan; 2. Teknik analisis dalam pengembangan wilayah: Indeks Gini, Indeks Entropy, Analisis Skalogram, Indeks Williamson, Analisis Location Quotient, Analisis SWOT; 3. Prospek ekonomi 4. Strategi pengembangan wilayah 3 TUJUAN INSTRUKSIONAL KHUSUS
  • 4. 1. Dalam perkuliahan ini, anda akan membahas tentang defenisi pembangunan; 2. Bagian selanjutnya, akan mempelajari tentang teknik analisis dalam pengembangan wilayah; dan 3. Bagian akhir perkuliahan, akan mempelajari tentang prospek ekonomi dan strategi pengembangan wilayah. 4 DESKRIPSI SINGKAT
  • 5. 1. Apa arti pengembangan wilayah bagi anda? Jelaskan 2. Jelaskan perbedaan desa dan kota? Berikan contohnya 3. Kemukakan dan jelaskan paling sedikit 3 strategi pengembangan wilayah? 5 PERTANYAAN KUNCI
  • 6. 1. UU No. 32 Tahun 2004 tentang Pemerintah Daerah menyatakan bahwa “implikasi gagasan berupa pendelegasian kekuasaan kepada Kepala Daerah untuk membangun serta mengembangkan potensi wilayah secara bijak”. 2. Menurut Rustiadi, dkk mengemukakan bahwa suatu proses pembangunan dapat diartikan sebagai “upaya yang sistematik dan berkesinambungan untuk menciptakan keadaan yang dapat menyediakan berbagai alternatif yang sah bagi pencapaian aspirasi setiap warga yang paling humanistik”. Cara pengukuran di sisi sosial, yaitu Indeks Pembangunan Manusia (IPM) merupakan alat yang digunakan untuk melihat kualitas SDM. 6 PEMBANGUNAN DI TINGKAT KABUPATEN
  • 7. Humanistik dalam Perencanaan dan Pembangunan Wilayah Daerah akan mengalami tantangan: 1. Sumber identitas; moralitas agama, sosial budaya, yaitu etika kehidupan bersama (common life), solidaritas bersama (common solidarity), kesadaran bersama (common consciousness); 2. Pengembangan wilayah adalah penghormatan terhadap masalah memodrenisasikan masyarakat lokal; 7
  • 8. 1. Indeks Gini, yaitu indeks yang digunakan untuk melihat tingkat pemerataan pendapatan masyarakat. Indeks gini adalah ukuran ketimpangan agregat yang nilainya berkisar antara nol dan satu. Nilai indeks gini 0 (nol) artinya tidak ada ketimpangan (pemerataan sempurna) sedangkan nilai 1 (satu) artinya ketimpangan sempurna; 2. Indeks Entropy, yaitu indeks perkembangan ekonomi wilayah untuk melihat seberapa jauh tingkat perkembangan suatu wilayah dibanding kemampuan maksimumnya. Data yang digunakan untuk menghitung indeks entropy adalah nilai PDRB per kecamatan; 8 TEKNIK ANALSIS DALAM PENGEMBANGAN WILAYAH
  • 9. 3. Analisis Skalogram, yaitu analisis Pusat Dan Hierarki Pelayanan dimana seluruh fasilitas umum yang dimiliki oleh setiap unit wilayah didata dan disusun dalam satu tabel. Metode ini digunakan dengan menuliskan jumlah fasilitas yang dimiliki oleh setiap wilayah (mencatat ada/tidak ada fasilitas di suatu wilayah). Biasanya yang menjadi parameter seperti sarana perekonomian, komunikasi dan informasi, kesehatan, pendidikan terhadap jumlah penduduk di desa hingga kabupaten/kota. 9
  • 10. 4. Indeks Williamson, yaitu salah satu indeks yang digunakan untuk melihat disparitas antar wilayah dan lebih sensitif terhadap perubahan ketimpangan. Indeks Williamson akan menghasilkan indeks yang lebih besar atau sama dengan nol. Jika Yi = Y maka akan dihasilkan indeks = 0, yang berarti tidak adanya ketimpangan ekonomi antar daerah. Indeks lebih besar dari 0 menunjukkan adanya ketimpangan ekonomi antar wilayah. Semakin besar indeks yang dihasilkan semakin besar tingkat ketimpangan antar kecamatan di satu kabupaten. 10
  • 11. 5. Analisis Location Quotient (LQ), yaitu suatu indeks yang digunakan untuk membandingkan pangsa suatu aktivitas tertentu (i) dalam wilayah tertentu (j) dengan pangsa total aktivitas tersebut dalam total aktivitas wilayah. LQ adalah rasio persentase dari total aktivitas (i) pada sub wilayah ke-j terhadap persentase total aktivitas di seluruh wilayah. Kriteria yang muncul dari perhitungan ini adalah: (a)Jika LQ>1: Sektor basis artinya komoditas j di daerah tsb memiliki keunggulan komparatif; (b)Jika LQ=1: Sektor non basis artinya komoditas j di daerah tsb tidak memiliki keunggulan, sehingga hanya cukup untuk memenuhi kebutuhan wilayah bersangkutan; dan (c) Jika LQ < 1 : Sektor non basis artinya komoditas j di daerah tsb tidak dapat memenuhi kebutuhan daerahnya sendiri sehingga diperlukan pasokan dari luar daerah; dan 11
  • 12. 6. Analisis SWOT, yaitu suatu alat perencanaan strategis untuk mengungkapkan 2 (dua) faktor yang sangat penting dalam mencapai tujuan, yaitu: faktor internal dan faktor eksternal, dengan mengidentifikasikan kekuatan (strength), kelemahan (weakness), kesempatan (opportunity), dan ancaman (threat). 12
  • 13. 1. Perkembangan ekonomi wilayah; memakai data PDRB per kecamatan dengan periode tahun pembanding, maka akan didapatkan nilai indeks entropy, sebagai hasilnya untuk melihat kinerja pembangunan wilayah. 2. Disparitas wilayah; memakai data PDRB atas dasar harga konstan dengan periode tahun pembanding, maka akan didapatkan nilai indeks williamson, sebagai hasil untuk melihat kinerja pemerintah dalam pembangunan ekonomi wilayah. 3. Kesenjangan pendapatan masyarakat; memakai data pendapatan per RT diolah dengan indeks gini, maka hasil yang didapatkan berupa kesenjangan di tingkat kabupaten hingga provinsi. 13 PROSPEK EKONOMI
  • 14. 4. Sub Sektor Komoditi Unggulan; yaitu memakai data PDRB per kecamatan dengan tahun pembanding, menggunakan analisis LQ untuk melihat sektor unggulan/basis yang dijadikan daya saing serta diharapkan mampu meningkatkan kesejahteraan masyarakat. 14
  • 15. 1. Strategi pengembangan wilayah pada aras makro; sinergitas antara stakeholder, masyarakat dan pemerintah mulai PPEP, akan mendorong terjalinnya hubungan kerja yang harmonis dan egaliter antara Pemerintah dengan Ormas-Ormas yang ada sebagai embrio pemerintah yang demokratis; 15 STRATEGI PENGEMBANGAN WILAYAH
  • 16. 2. Strategi pengembangan wilayah pada aras mikro; a) Wilayah dataran rendah: penguatan jati diri, pengembangan komoditi unggulan, sub sektor tanaman holtikultura (padi, jagung dan kacang) dan sub sektor peternakan (sapi, ayam dan kambing); b) Wilayah Pesisir: heterogen, pengembangan komoditi unggulan, sub sektor tanaman holtikultura (semangka dan melon) dan sub sektor peternakan; c) Wilayah pegunungan: infrastruktur, pengembangan komoditi unggulan secara merata, sub sektor tanaman holtikultura (kopi) dan sub sektor peternakan. 16