SlideShare a Scribd company logo
1 of 18
Hama dan Penyakit Tanaman Pasca
Panen Pisang (MusaSp.)
Oleh
Midayanti Nurkhasanah
Mira
Jurusan Agroteknologi
Fakultas PertanianPerikanandan
Biologi
Universitas Bangka Belitung
Standar Mutu Pisang
berdasarkan RSNI-2005
1. Utuh
2. Kenyal
3. Segar, tidak busuk atau rusak
4. Bersih, bebas dari benda-benda
asing yang berpengaruh terhadap kualitas buah
5. Bebas memar akibat tergores atau terbentur
6. Bebas dari hama dan penyakit yang mempengaruhi
penampilan umum buah
Lanjutan...
7. Bila dalam bentuk sisiran, tidak
ada buah dempet dan harus
bebas dari cendawan serta
kering
8. Pistil (bekas putik bunga) sudah
lepas
9. Bentuk buah sempurna sesuai
dengan karakter jenis buah
10. Bebas dari kerusakan akibat
temperatur rendah
11. Bebas dari kerusakan akibat
kelembaban
12. Bebas dari aroma dan rasa
asing
PENYAKIT PISANG
• Bercak Daun
Merupakan salah satu penyakit
yang paling berbahaya. Penyakit
ini disebabkan oleh
Mycosphaerella musicola yang
endemik untuk Asia Tenggara, dan
hanya dijumpai pada pisang.
Bercak daun menyebabkan
kematian dini sejumlah besar
daun pisang, menyebabkan
tandan buah mengecil dengan
sedikit sisiran, dan individu buah
pisang yang kurang penuh
Pengendalian Bercak Daun :
• Tidak menanam pisang di
bawah naungan yang lebat dan
tidak menanam pisang terlalu
rapat.
• Jika diperlukan becak daun
Cordana dapat dikendalikan
dengan fungisida seperti yang
dipakai untuk becak daun
Cercospora.
• Lakukan sanitasi sumber infeksi,
yaitu daun – daun mati atau
sakit dipangkas lalu dibaka
Lasiodiplodia theobromae
Menghambat pertumbuhan
dan perkembangan buah pisang
sampai menyebabkan busuk
buah dan keluarnya cairan pada
buah pisang karena Lasiodiplodia
theobromaemasuk kepenghalang
bergabus disekitar rongga.
Gejala infeksi yang terlihat
berupa pembusukan buah,
tetapi tidak disertai
dengan adanya
pertumbuhan jamur pada
permukaannya sampai
pada hari keenam.
Penyakit botryodiplodia
oleh Lasiodiplodia
theobromae dan T.
Paradoxa Mekanisme
pembusukan Permukaan
kulit pisang hitam
Penanganan:
1. Membersihkan daun kering secara rutin
2. Sanitasi lapangan yang tepat dapat
sangat mengurangi jumlah spora jamur
busuk mahkota ini
3. Jangan mencampurkan pisang yang
sudah terinfeksi
4. Mengganti air pecucian pisang secara
rutin agar spora tidak menyebar
5. Pensortiran harus dilakukan secara hati-
hati untuk menghindari meninggalkan
luka.
6. Pengolesan fungisida dengan dosis
anjuran
Colletrichum musae
• Pada buah ditandai dengan adanya bagian-
bagian yang berubah dari hijau menjadi kuning,
kemudian menjadi coklat tua atau hitam dengan
tepi berwarna kuning. Pada permukaan kulit
buah yang sudah berwarna hitam/membusuk
timbul bintik-bintik merah kecoklatan yang
terdiri dari kumpulan aservulus jamur tersebut.
Buah yang sakit menjadi keras dan dapat
menjadi kering dan berkeriput (mumifikasi).
Pada saat di simpan, timbul becak-becak kecil
berwarna coklat kehitaman dengan tepi
kebasah-basahan pada buah. Becak-becak
tersebut dapat membesar atau bersatu dan agak
mengendap.
Layu Bakteri (Ralstonia
solanacearum)
Gejala :
• Perubahan yang paling khas terjadi pada buah
yaitu Mula-mula berkas pembuluh berwarna
kuning atau coklat. Perubahan ini meluas ke
plasenta dan parenkim buah, bahkan juga ke
berkas pembuluh kulit buah. Seluruh badan buah
terserang menguning dan isinya terlarut sedikit
demi sedikit. Ruang dalam buah terisi cairan
seperti lendir berwarna merah kecoklatan.
Pengendalian :
1. Rumpun yang sakit dibongkar, dibersihkan dari
sisa-sisa akar, dan tempat itu baru ditanami dengan
pisang kembali 2 tahun kemudian.
2. Hanya memakai bibit yang diambil dari perdu
yang benar-benar sehat.
3.Melakukan pemupukan dan pemeliharaan yang
baik dan memelihara drainase kebun.
3. Untuk menghindarkan penularan, jika perlu
parang didesinfestasi dengan mencelupkannya
dalam larutan formalin 10% selama 10 menit.
Antraknosa (Colletotrichum musae)
• Gejala :
• Mula-mula terjadi becak-becak klorosis berwarna putih kekuningan,
yang bagian tengahnya berwarna coklat. Bercak berkembang
memanjang, searah dengan tulang daun dan menyatu menjadi
besar dan akhirnya daun mengering.
• Pada buah terdapat bagian-bagian yang berubah dari hijau menjadi
kuning, kemudian menjadi coklat tua atau hitam dengan tepi
berwarna kuning. Pada permukaan kulit buah yang sudah berwarna
hitam/membusuk timbul bintik-bintik merah kecoklatan yang terdiri
dari kumpulan aservulus jamur tersebut. Buah yang sakit menjadi
keras dan dapat menjadi kering dan berkeriput (mumifikasi).
• Disimpanan, timbul becak-becak kecil berwarna coklat kehitaman
dengan tepi kebasah-basahan pada buah. Becak-becak tersebut
dapat membesar atau bersatu dan agak mengendap.
Pengendalian :
• Tanaman pisang dibersihkan dari daun-daun
mati dan sisa-sisa bunga.
• Sehabis dipotong buah-buah segera diangkut ke
ruang pemeraman atau ke gudang. Ruang
pemeraman dan gudang dijaga kebersihannya.
• Menangani buah dengan hati-hati agar tidak
terjadi banyak luka.
• Jika buah perlu dicuci, pencucian dilakukan
dengan air mengalir dari sumber yang bersih dan
Jika sekiranya diperlukan, setelah dipetik buah
disemprot atau dicelup dengan cairan fungisida.
Penyakit layu Fusarium atau penyakit
Panama
• Disebabkan , oleh Fusarium oxysporum f. cubense.
Penyakit ini berupa jamur tanah yang meriyerang akar
kultivar-kultivar pisang yang rentan, dan menyumbat
sistem pembuluh, sehingga tanaman akan layu. Satu-
satunya cara pemberantasan ialah penghancuran fisik
atau kimiawi (herbisida) pada tanaman yang terserang
dan tetangga-tetangganya; lahan hendaknya
dikosongkan dan dipagari, serta dikucilkan dari
penanaman dan aliran pengairan.
Penyakit layu bakteri atau penyakit Moko
disebabkan oleh Pseudomonas solanacearum,
dan dapat membunuh pohon pisang yang
tersexang hanya dalam jangka waktu satu-dua
minggu.
Bakteri ini dapat ditularkan secara mekanik,
tetapi biovar 1-SFS adalah galur yang ditularkan
oleh serangga, dan dianggap sebagai galur yang
paling berbahaya.
Pemberantasannya mencakup desinfeksi
semua peralatan yang digunakan dalam berbagai
pengolahan pertanian dan penghancuran
tanaman yang terserang, beserta tetangga-
tetangganya. Fumigasi dan pengkarantinaan
lahan yang terserang sangat dianjurkan
KOTAK PENILAIAN
1. Penilai
2. Dinilai
1 2
1 95 90
2 95 90
Terimakasih..

More Related Content

What's hot

Penyakit Pada Tanaman Tembakau dan Teknik Pengendaliannya
Penyakit Pada Tanaman Tembakau dan Teknik PengendaliannyaPenyakit Pada Tanaman Tembakau dan Teknik Pengendaliannya
Penyakit Pada Tanaman Tembakau dan Teknik PengendaliannyaAnkardiansyah Pandu Pradana
 
LAPORAN IPT PATOGEN TANAMAN
LAPORAN IPT PATOGEN TANAMANLAPORAN IPT PATOGEN TANAMAN
LAPORAN IPT PATOGEN TANAMANdilaaasf
 
PENGENDALIAN HAMA TERPADU.ppt
PENGENDALIAN HAMA TERPADU.pptPENGENDALIAN HAMA TERPADU.ppt
PENGENDALIAN HAMA TERPADU.pptirhamakbar7
 
LAPORAN PRAKTIKUM PENYAKIT TANAMAN
LAPORAN PRAKTIKUM PENYAKIT TANAMANLAPORAN PRAKTIKUM PENYAKIT TANAMAN
LAPORAN PRAKTIKUM PENYAKIT TANAMANdyahpuspita73
 
Buku diktat hama dan penyakit tanaman
Buku diktat hama dan penyakit tanamanBuku diktat hama dan penyakit tanaman
Buku diktat hama dan penyakit tanamanIr. Zakaria, M.M
 
Interaksi hama dan tanaman
Interaksi hama dan tanamanInteraksi hama dan tanaman
Interaksi hama dan tanamanTidar University
 
Hama tanaman sayuran tgas ppt 2
Hama tanaman sayuran tgas ppt 2Hama tanaman sayuran tgas ppt 2
Hama tanaman sayuran tgas ppt 2widi yan
 
5 panca usaha tani
5 panca usaha tani5 panca usaha tani
5 panca usaha taniWarnet Raha
 
Acara iv pemeliharaan tanaman
Acara iv pemeliharaan tanamanAcara iv pemeliharaan tanaman
Acara iv pemeliharaan tanamanperdos5 cuy
 
Bakteri penyakit pada tanaman
Bakteri penyakit pada tanamanBakteri penyakit pada tanaman
Bakteri penyakit pada tanamanAli Babang
 
Tungro wereng hijau dan hubungan dengan iklim
Tungro wereng hijau dan hubungan dengan iklimTungro wereng hijau dan hubungan dengan iklim
Tungro wereng hijau dan hubungan dengan iklimKhairullah Khairullah
 
IDENTIFIKASI GULMA
IDENTIFIKASI GULMAIDENTIFIKASI GULMA
IDENTIFIKASI GULMANovia Dwi
 
Laporan praktikum ilmu hama penyakit
Laporan praktikum ilmu hama penyakitLaporan praktikum ilmu hama penyakit
Laporan praktikum ilmu hama penyakitfahmiganteng
 
Pengendalian hayati (ppt)
Pengendalian hayati (ppt)Pengendalian hayati (ppt)
Pengendalian hayati (ppt)tochi run
 
Makalah_69 laporan kel 5 hama dan penyakit tanaman wortel
Makalah_69 laporan kel  5 hama dan penyakit tanaman wortelMakalah_69 laporan kel  5 hama dan penyakit tanaman wortel
Makalah_69 laporan kel 5 hama dan penyakit tanaman wortelBondan the Planter of Palm Oil
 
Dipt 04 diagnosis penyakit
Dipt 04 diagnosis penyakitDipt 04 diagnosis penyakit
Dipt 04 diagnosis penyakitAndrew Hutabarat
 
Hama dan penyakit karet
Hama dan penyakit karetHama dan penyakit karet
Hama dan penyakit karetIlham Johari
 

What's hot (20)

Penyakit Pada Tanaman Tembakau dan Teknik Pengendaliannya
Penyakit Pada Tanaman Tembakau dan Teknik PengendaliannyaPenyakit Pada Tanaman Tembakau dan Teknik Pengendaliannya
Penyakit Pada Tanaman Tembakau dan Teknik Pengendaliannya
 
LAPORAN IPT PATOGEN TANAMAN
LAPORAN IPT PATOGEN TANAMANLAPORAN IPT PATOGEN TANAMAN
LAPORAN IPT PATOGEN TANAMAN
 
PENGENDALIAN HAMA TERPADU.ppt
PENGENDALIAN HAMA TERPADU.pptPENGENDALIAN HAMA TERPADU.ppt
PENGENDALIAN HAMA TERPADU.ppt
 
LAPORAN PRAKTIKUM PENYAKIT TANAMAN
LAPORAN PRAKTIKUM PENYAKIT TANAMANLAPORAN PRAKTIKUM PENYAKIT TANAMAN
LAPORAN PRAKTIKUM PENYAKIT TANAMAN
 
Buku diktat hama dan penyakit tanaman
Buku diktat hama dan penyakit tanamanBuku diktat hama dan penyakit tanaman
Buku diktat hama dan penyakit tanaman
 
Pengendalian hama
Pengendalian hamaPengendalian hama
Pengendalian hama
 
Interaksi hama dan tanaman
Interaksi hama dan tanamanInteraksi hama dan tanaman
Interaksi hama dan tanaman
 
Hama tanaman sayuran tgas ppt 2
Hama tanaman sayuran tgas ppt 2Hama tanaman sayuran tgas ppt 2
Hama tanaman sayuran tgas ppt 2
 
5 panca usaha tani
5 panca usaha tani5 panca usaha tani
5 panca usaha tani
 
Acara iv pemeliharaan tanaman
Acara iv pemeliharaan tanamanAcara iv pemeliharaan tanaman
Acara iv pemeliharaan tanaman
 
Bakteri penyakit pada tanaman
Bakteri penyakit pada tanamanBakteri penyakit pada tanaman
Bakteri penyakit pada tanaman
 
Tungro wereng hijau dan hubungan dengan iklim
Tungro wereng hijau dan hubungan dengan iklimTungro wereng hijau dan hubungan dengan iklim
Tungro wereng hijau dan hubungan dengan iklim
 
IDENTIFIKASI GULMA
IDENTIFIKASI GULMAIDENTIFIKASI GULMA
IDENTIFIKASI GULMA
 
Kakao (1)
Kakao (1)Kakao (1)
Kakao (1)
 
Laporan praktikum ilmu hama penyakit
Laporan praktikum ilmu hama penyakitLaporan praktikum ilmu hama penyakit
Laporan praktikum ilmu hama penyakit
 
Pengendalian hayati (ppt)
Pengendalian hayati (ppt)Pengendalian hayati (ppt)
Pengendalian hayati (ppt)
 
Makalah_69 laporan kel 5 hama dan penyakit tanaman wortel
Makalah_69 laporan kel  5 hama dan penyakit tanaman wortelMakalah_69 laporan kel  5 hama dan penyakit tanaman wortel
Makalah_69 laporan kel 5 hama dan penyakit tanaman wortel
 
Dipt 04 diagnosis penyakit
Dipt 04 diagnosis penyakitDipt 04 diagnosis penyakit
Dipt 04 diagnosis penyakit
 
Hama dan penyakit karet
Hama dan penyakit karetHama dan penyakit karet
Hama dan penyakit karet
 
trichoderma loh.
trichoderma loh.trichoderma loh.
trichoderma loh.
 

Viewers also liked

Penyakit pasca panen pisang
Penyakit pasca panen pisangPenyakit pasca panen pisang
Penyakit pasca panen pisangsepha20
 
Slide tentang Virus, Mata kuliah Mikrobiologi Pertanian
Slide tentang Virus, Mata kuliah Mikrobiologi PertanianSlide tentang Virus, Mata kuliah Mikrobiologi Pertanian
Slide tentang Virus, Mata kuliah Mikrobiologi PertanianMidaalmakwa
 
SMAN 1 Depok Biologi Kelompok 5 X MIA 4 "Peran Bakteri Yang Menguntungkan"
SMAN 1 Depok Biologi Kelompok 5 X MIA 4 "Peran Bakteri Yang Menguntungkan"SMAN 1 Depok Biologi Kelompok 5 X MIA 4 "Peran Bakteri Yang Menguntungkan"
SMAN 1 Depok Biologi Kelompok 5 X MIA 4 "Peran Bakteri Yang Menguntungkan"Rizkyawan Wibawa
 
Konsep dasar mikrobiologi
Konsep dasar mikrobiologiKonsep dasar mikrobiologi
Konsep dasar mikrobiologiNunung Ayu Novi
 
Mikrobiologi dasar
Mikrobiologi dasarMikrobiologi dasar
Mikrobiologi dasarJoni Iswanto
 
Ppt mikrobiologi
Ppt mikrobiologiPpt mikrobiologi
Ppt mikrobiologiYudi Yatma
 
Mikrobiologi dasar2010new
Mikrobiologi dasar2010newMikrobiologi dasar2010new
Mikrobiologi dasar2010newAyuw Damayanti
 
Makalah kelompok 2(peranan mikroba pada bidang pertanian)
Makalah kelompok 2(peranan mikroba pada bidang pertanian)Makalah kelompok 2(peranan mikroba pada bidang pertanian)
Makalah kelompok 2(peranan mikroba pada bidang pertanian)fitriwirnamasari
 

Viewers also liked (10)

Penyakit pasca panen pisang
Penyakit pasca panen pisangPenyakit pasca panen pisang
Penyakit pasca panen pisang
 
Budidaya pisang
Budidaya pisangBudidaya pisang
Budidaya pisang
 
Slide tentang Virus, Mata kuliah Mikrobiologi Pertanian
Slide tentang Virus, Mata kuliah Mikrobiologi PertanianSlide tentang Virus, Mata kuliah Mikrobiologi Pertanian
Slide tentang Virus, Mata kuliah Mikrobiologi Pertanian
 
SMAN 1 Depok Biologi Kelompok 5 X MIA 4 "Peran Bakteri Yang Menguntungkan"
SMAN 1 Depok Biologi Kelompok 5 X MIA 4 "Peran Bakteri Yang Menguntungkan"SMAN 1 Depok Biologi Kelompok 5 X MIA 4 "Peran Bakteri Yang Menguntungkan"
SMAN 1 Depok Biologi Kelompok 5 X MIA 4 "Peran Bakteri Yang Menguntungkan"
 
Hama dan penyakit tanaman cabai
Hama dan penyakit tanaman cabaiHama dan penyakit tanaman cabai
Hama dan penyakit tanaman cabai
 
Konsep dasar mikrobiologi
Konsep dasar mikrobiologiKonsep dasar mikrobiologi
Konsep dasar mikrobiologi
 
Mikrobiologi dasar
Mikrobiologi dasarMikrobiologi dasar
Mikrobiologi dasar
 
Ppt mikrobiologi
Ppt mikrobiologiPpt mikrobiologi
Ppt mikrobiologi
 
Mikrobiologi dasar2010new
Mikrobiologi dasar2010newMikrobiologi dasar2010new
Mikrobiologi dasar2010new
 
Makalah kelompok 2(peranan mikroba pada bidang pertanian)
Makalah kelompok 2(peranan mikroba pada bidang pertanian)Makalah kelompok 2(peranan mikroba pada bidang pertanian)
Makalah kelompok 2(peranan mikroba pada bidang pertanian)
 

Similar to Hama dan Penyakit Pisang

Penyakit layu fusarium pisang
Penyakit layu fusarium pisangPenyakit layu fusarium pisang
Penyakit layu fusarium pisangrezlinda
 
Hama & Penyakit Tanaman Kelapa Sawit.pptx
Hama & Penyakit Tanaman Kelapa Sawit.pptxHama & Penyakit Tanaman Kelapa Sawit.pptx
Hama & Penyakit Tanaman Kelapa Sawit.pptxgoliaputra1
 
penyakit yang disebabkan bakteri dan jamur padatanaman kunyit .pptx
penyakit yang disebabkan bakteri dan jamur padatanaman kunyit .pptxpenyakit yang disebabkan bakteri dan jamur padatanaman kunyit .pptx
penyakit yang disebabkan bakteri dan jamur padatanaman kunyit .pptxradityaadiputra5
 
Proposal penelitian pengaruh pupuk urea terhadap tanaman kacang hijau
Proposal penelitian  pengaruh pupuk urea terhadap tanaman kacang hijauProposal penelitian  pengaruh pupuk urea terhadap tanaman kacang hijau
Proposal penelitian pengaruh pupuk urea terhadap tanaman kacang hijauOperator Warnet Vast Raha
 
Proposal penelitian pengaruh pupuk urea terhadap tanaman kacang hijau
Proposal penelitian  pengaruh pupuk urea terhadap tanaman kacang hijauProposal penelitian  pengaruh pupuk urea terhadap tanaman kacang hijau
Proposal penelitian pengaruh pupuk urea terhadap tanaman kacang hijauOperator Warnet Vast Raha
 
Proposal penelitian pengaruh pupuk urea terhadap tanaman kacang hijau
Proposal penelitian  pengaruh pupuk urea terhadap tanaman kacang hijauProposal penelitian  pengaruh pupuk urea terhadap tanaman kacang hijau
Proposal penelitian pengaruh pupuk urea terhadap tanaman kacang hijauOperator Warnet Vast Raha
 
Hama dan penyakit penting tanaman jeruk
Hama dan penyakit penting tanaman jerukHama dan penyakit penting tanaman jeruk
Hama dan penyakit penting tanaman jerukFauzia Hidayati
 
NUR RAHMA CHAIRUNNISA 184110168 TUGAS 4.pptx
NUR RAHMA CHAIRUNNISA 184110168 TUGAS 4.pptxNUR RAHMA CHAIRUNNISA 184110168 TUGAS 4.pptx
NUR RAHMA CHAIRUNNISA 184110168 TUGAS 4.pptxnisachairunnisa2
 
Penyakit pada Tanaman Pepaya dan Jeruk Nipis
Penyakit pada Tanaman Pepaya dan Jeruk NipisPenyakit pada Tanaman Pepaya dan Jeruk Nipis
Penyakit pada Tanaman Pepaya dan Jeruk NipisFadllika Larasati
 
PENYAKIT PENTING TANAMAN JAGUNG (bulai dan karat).pptx
PENYAKIT PENTING TANAMAN JAGUNG (bulai dan karat).pptxPENYAKIT PENTING TANAMAN JAGUNG (bulai dan karat).pptx
PENYAKIT PENTING TANAMAN JAGUNG (bulai dan karat).pptxREZADWIANTA1
 
Teknis budidaya semangka
Teknis budidaya semangkaTeknis budidaya semangka
Teknis budidaya semangkasujononasa
 
Hama dan Penyakit Alpukat.pdf
Hama dan Penyakit Alpukat.pdfHama dan Penyakit Alpukat.pdf
Hama dan Penyakit Alpukat.pdfAsikin3
 
Pengendalian hama dan penyakit pada tanaman karet
Pengendalian hama dan penyakit pada tanaman karetPengendalian hama dan penyakit pada tanaman karet
Pengendalian hama dan penyakit pada tanaman karethome
 
Penyakit Pada Tanaman Kakao dan Teknik Pengendaliannya
Penyakit Pada Tanaman Kakao dan Teknik PengendaliannyaPenyakit Pada Tanaman Kakao dan Teknik Pengendaliannya
Penyakit Pada Tanaman Kakao dan Teknik PengendaliannyaAnkardiansyah Pandu Pradana
 
Cara budidaya tanaman kentang
Cara budidaya tanaman kentangCara budidaya tanaman kentang
Cara budidaya tanaman kentangsupriyadispd21
 
Penyakit tanaman kelapa
Penyakit tanaman kelapaPenyakit tanaman kelapa
Penyakit tanaman kelapaWiwik Agustina
 

Similar to Hama dan Penyakit Pisang (20)

Penyakit layu fusarium pisang
Penyakit layu fusarium pisangPenyakit layu fusarium pisang
Penyakit layu fusarium pisang
 
Hama & Penyakit Tanaman Kelapa Sawit.pptx
Hama & Penyakit Tanaman Kelapa Sawit.pptxHama & Penyakit Tanaman Kelapa Sawit.pptx
Hama & Penyakit Tanaman Kelapa Sawit.pptx
 
penyakit yang disebabkan bakteri dan jamur padatanaman kunyit .pptx
penyakit yang disebabkan bakteri dan jamur padatanaman kunyit .pptxpenyakit yang disebabkan bakteri dan jamur padatanaman kunyit .pptx
penyakit yang disebabkan bakteri dan jamur padatanaman kunyit .pptx
 
OPT DURIAN.pptx
OPT DURIAN.pptxOPT DURIAN.pptx
OPT DURIAN.pptx
 
Proposal penelitian pengaruh pupuk urea terhadap tanaman kacang hijau
Proposal penelitian  pengaruh pupuk urea terhadap tanaman kacang hijauProposal penelitian  pengaruh pupuk urea terhadap tanaman kacang hijau
Proposal penelitian pengaruh pupuk urea terhadap tanaman kacang hijau
 
Proposal penelitian pengaruh pupuk urea terhadap tanaman kacang hijau
Proposal penelitian  pengaruh pupuk urea terhadap tanaman kacang hijauProposal penelitian  pengaruh pupuk urea terhadap tanaman kacang hijau
Proposal penelitian pengaruh pupuk urea terhadap tanaman kacang hijau
 
Proposal penelitian pengaruh pupuk urea terhadap tanaman kacang hijau
Proposal penelitian  pengaruh pupuk urea terhadap tanaman kacang hijauProposal penelitian  pengaruh pupuk urea terhadap tanaman kacang hijau
Proposal penelitian pengaruh pupuk urea terhadap tanaman kacang hijau
 
Hama dan penyakit penting tanaman jeruk
Hama dan penyakit penting tanaman jerukHama dan penyakit penting tanaman jeruk
Hama dan penyakit penting tanaman jeruk
 
Makalah_6 Makalah tugas pratikum perlintan 2
Makalah_6 Makalah tugas pratikum perlintan 2Makalah_6 Makalah tugas pratikum perlintan 2
Makalah_6 Makalah tugas pratikum perlintan 2
 
NUR RAHMA CHAIRUNNISA 184110168 TUGAS 4.pptx
NUR RAHMA CHAIRUNNISA 184110168 TUGAS 4.pptxNUR RAHMA CHAIRUNNISA 184110168 TUGAS 4.pptx
NUR RAHMA CHAIRUNNISA 184110168 TUGAS 4.pptx
 
Makalah kacang panjang
Makalah kacang panjangMakalah kacang panjang
Makalah kacang panjang
 
Penyakit pada Tanaman Pepaya dan Jeruk Nipis
Penyakit pada Tanaman Pepaya dan Jeruk NipisPenyakit pada Tanaman Pepaya dan Jeruk Nipis
Penyakit pada Tanaman Pepaya dan Jeruk Nipis
 
PENYAKIT PENTING TANAMAN JAGUNG (bulai dan karat).pptx
PENYAKIT PENTING TANAMAN JAGUNG (bulai dan karat).pptxPENYAKIT PENTING TANAMAN JAGUNG (bulai dan karat).pptx
PENYAKIT PENTING TANAMAN JAGUNG (bulai dan karat).pptx
 
Teknis budidaya semangka
Teknis budidaya semangkaTeknis budidaya semangka
Teknis budidaya semangka
 
Hama dan Penyakit Alpukat.pdf
Hama dan Penyakit Alpukat.pdfHama dan Penyakit Alpukat.pdf
Hama dan Penyakit Alpukat.pdf
 
Pengendalian hama dan penyakit pada tanaman karet
Pengendalian hama dan penyakit pada tanaman karetPengendalian hama dan penyakit pada tanaman karet
Pengendalian hama dan penyakit pada tanaman karet
 
Penyakit Pada Tanaman Kakao dan Teknik Pengendaliannya
Penyakit Pada Tanaman Kakao dan Teknik PengendaliannyaPenyakit Pada Tanaman Kakao dan Teknik Pengendaliannya
Penyakit Pada Tanaman Kakao dan Teknik Pengendaliannya
 
Cara budidaya tanaman kentang
Cara budidaya tanaman kentangCara budidaya tanaman kentang
Cara budidaya tanaman kentang
 
virus pada pepaya, jagung, kakao
virus pada pepaya, jagung, kakaovirus pada pepaya, jagung, kakao
virus pada pepaya, jagung, kakao
 
Penyakit tanaman kelapa
Penyakit tanaman kelapaPenyakit tanaman kelapa
Penyakit tanaman kelapa
 

Recently uploaded

Materi Makna alinea pembukaaan UUD .pptx
Materi Makna alinea pembukaaan UUD .pptxMateri Makna alinea pembukaaan UUD .pptx
Materi Makna alinea pembukaaan UUD .pptxIKLASSENJAYA
 
PPT Kelompok 7 Pembelajaran IPA Modul 7.pptx
PPT Kelompok 7 Pembelajaran IPA Modul 7.pptxPPT Kelompok 7 Pembelajaran IPA Modul 7.pptx
PPT Kelompok 7 Pembelajaran IPA Modul 7.pptxSDN1Wayhalom
 
CASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptx
CASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptxCASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptx
CASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptxresidentcardio13usk
 
Power Point materi Mekanisme Seleksi Alam.pptx
Power Point materi Mekanisme Seleksi Alam.pptxPower Point materi Mekanisme Seleksi Alam.pptx
Power Point materi Mekanisme Seleksi Alam.pptxSitiRukmanah5
 
Konsep Agribisnis adalah suatu kesatuan kegiatan meliputi salah satu atau ...
Konsep	Agribisnis	adalah	suatu	kesatuan	kegiatan  meliputi		salah	satu	atau		...Konsep	Agribisnis	adalah	suatu	kesatuan	kegiatan  meliputi		salah	satu	atau		...
Konsep Agribisnis adalah suatu kesatuan kegiatan meliputi salah satu atau ...laila16682
 
Sistem Bilangan Riil (Pertidaksamaan linier)
Sistem Bilangan Riil (Pertidaksamaan linier)Sistem Bilangan Riil (Pertidaksamaan linier)
Sistem Bilangan Riil (Pertidaksamaan linier)ratnawijayanti31
 
TEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptx
TEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptxTEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptx
TEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptxSyabilAfandi
 
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdfDampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdfssuser4743df
 
Modul ajar IPAS Kls 4 materi wujud benda dan perubahannya
Modul ajar IPAS Kls 4 materi wujud benda dan perubahannyaModul ajar IPAS Kls 4 materi wujud benda dan perubahannya
Modul ajar IPAS Kls 4 materi wujud benda dan perubahannyaAnggrianiTulle
 
materi+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdf
materi+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdfmateri+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdf
materi+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdfkaramitha
 
Fisika Dasar Usaha dan Energi Fisika.pptx
Fisika Dasar Usaha dan Energi Fisika.pptxFisika Dasar Usaha dan Energi Fisika.pptx
Fisika Dasar Usaha dan Energi Fisika.pptxPutriAriatna
 
kekeruhan tss, kecerahan warna sgh pada laboratprium
kekeruhan tss, kecerahan warna sgh pada laboratpriumkekeruhan tss, kecerahan warna sgh pada laboratprium
kekeruhan tss, kecerahan warna sgh pada laboratpriumfebrie2
 

Recently uploaded (12)

Materi Makna alinea pembukaaan UUD .pptx
Materi Makna alinea pembukaaan UUD .pptxMateri Makna alinea pembukaaan UUD .pptx
Materi Makna alinea pembukaaan UUD .pptx
 
PPT Kelompok 7 Pembelajaran IPA Modul 7.pptx
PPT Kelompok 7 Pembelajaran IPA Modul 7.pptxPPT Kelompok 7 Pembelajaran IPA Modul 7.pptx
PPT Kelompok 7 Pembelajaran IPA Modul 7.pptx
 
CASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptx
CASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptxCASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptx
CASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptx
 
Power Point materi Mekanisme Seleksi Alam.pptx
Power Point materi Mekanisme Seleksi Alam.pptxPower Point materi Mekanisme Seleksi Alam.pptx
Power Point materi Mekanisme Seleksi Alam.pptx
 
Konsep Agribisnis adalah suatu kesatuan kegiatan meliputi salah satu atau ...
Konsep	Agribisnis	adalah	suatu	kesatuan	kegiatan  meliputi		salah	satu	atau		...Konsep	Agribisnis	adalah	suatu	kesatuan	kegiatan  meliputi		salah	satu	atau		...
Konsep Agribisnis adalah suatu kesatuan kegiatan meliputi salah satu atau ...
 
Sistem Bilangan Riil (Pertidaksamaan linier)
Sistem Bilangan Riil (Pertidaksamaan linier)Sistem Bilangan Riil (Pertidaksamaan linier)
Sistem Bilangan Riil (Pertidaksamaan linier)
 
TEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptx
TEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptxTEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptx
TEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptx
 
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdfDampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
 
Modul ajar IPAS Kls 4 materi wujud benda dan perubahannya
Modul ajar IPAS Kls 4 materi wujud benda dan perubahannyaModul ajar IPAS Kls 4 materi wujud benda dan perubahannya
Modul ajar IPAS Kls 4 materi wujud benda dan perubahannya
 
materi+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdf
materi+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdfmateri+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdf
materi+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdf
 
Fisika Dasar Usaha dan Energi Fisika.pptx
Fisika Dasar Usaha dan Energi Fisika.pptxFisika Dasar Usaha dan Energi Fisika.pptx
Fisika Dasar Usaha dan Energi Fisika.pptx
 
kekeruhan tss, kecerahan warna sgh pada laboratprium
kekeruhan tss, kecerahan warna sgh pada laboratpriumkekeruhan tss, kecerahan warna sgh pada laboratprium
kekeruhan tss, kecerahan warna sgh pada laboratprium
 

Hama dan Penyakit Pisang

  • 1. Hama dan Penyakit Tanaman Pasca Panen Pisang (MusaSp.) Oleh Midayanti Nurkhasanah Mira Jurusan Agroteknologi Fakultas PertanianPerikanandan Biologi Universitas Bangka Belitung
  • 2. Standar Mutu Pisang berdasarkan RSNI-2005 1. Utuh 2. Kenyal 3. Segar, tidak busuk atau rusak 4. Bersih, bebas dari benda-benda asing yang berpengaruh terhadap kualitas buah 5. Bebas memar akibat tergores atau terbentur 6. Bebas dari hama dan penyakit yang mempengaruhi penampilan umum buah
  • 3. Lanjutan... 7. Bila dalam bentuk sisiran, tidak ada buah dempet dan harus bebas dari cendawan serta kering 8. Pistil (bekas putik bunga) sudah lepas 9. Bentuk buah sempurna sesuai dengan karakter jenis buah 10. Bebas dari kerusakan akibat temperatur rendah 11. Bebas dari kerusakan akibat kelembaban 12. Bebas dari aroma dan rasa asing
  • 4. PENYAKIT PISANG • Bercak Daun Merupakan salah satu penyakit yang paling berbahaya. Penyakit ini disebabkan oleh Mycosphaerella musicola yang endemik untuk Asia Tenggara, dan hanya dijumpai pada pisang. Bercak daun menyebabkan kematian dini sejumlah besar daun pisang, menyebabkan tandan buah mengecil dengan sedikit sisiran, dan individu buah pisang yang kurang penuh
  • 5. Pengendalian Bercak Daun : • Tidak menanam pisang di bawah naungan yang lebat dan tidak menanam pisang terlalu rapat. • Jika diperlukan becak daun Cordana dapat dikendalikan dengan fungisida seperti yang dipakai untuk becak daun Cercospora. • Lakukan sanitasi sumber infeksi, yaitu daun – daun mati atau sakit dipangkas lalu dibaka
  • 6. Lasiodiplodia theobromae Menghambat pertumbuhan dan perkembangan buah pisang sampai menyebabkan busuk buah dan keluarnya cairan pada buah pisang karena Lasiodiplodia theobromaemasuk kepenghalang bergabus disekitar rongga.
  • 7. Gejala infeksi yang terlihat berupa pembusukan buah, tetapi tidak disertai dengan adanya pertumbuhan jamur pada permukaannya sampai pada hari keenam. Penyakit botryodiplodia oleh Lasiodiplodia theobromae dan T. Paradoxa Mekanisme pembusukan Permukaan kulit pisang hitam
  • 8. Penanganan: 1. Membersihkan daun kering secara rutin 2. Sanitasi lapangan yang tepat dapat sangat mengurangi jumlah spora jamur busuk mahkota ini 3. Jangan mencampurkan pisang yang sudah terinfeksi 4. Mengganti air pecucian pisang secara rutin agar spora tidak menyebar 5. Pensortiran harus dilakukan secara hati- hati untuk menghindari meninggalkan luka. 6. Pengolesan fungisida dengan dosis anjuran
  • 9. Colletrichum musae • Pada buah ditandai dengan adanya bagian- bagian yang berubah dari hijau menjadi kuning, kemudian menjadi coklat tua atau hitam dengan tepi berwarna kuning. Pada permukaan kulit buah yang sudah berwarna hitam/membusuk timbul bintik-bintik merah kecoklatan yang terdiri dari kumpulan aservulus jamur tersebut. Buah yang sakit menjadi keras dan dapat menjadi kering dan berkeriput (mumifikasi).
  • 10. Pada saat di simpan, timbul becak-becak kecil berwarna coklat kehitaman dengan tepi kebasah-basahan pada buah. Becak-becak tersebut dapat membesar atau bersatu dan agak mengendap.
  • 11. Layu Bakteri (Ralstonia solanacearum) Gejala : • Perubahan yang paling khas terjadi pada buah yaitu Mula-mula berkas pembuluh berwarna kuning atau coklat. Perubahan ini meluas ke plasenta dan parenkim buah, bahkan juga ke berkas pembuluh kulit buah. Seluruh badan buah terserang menguning dan isinya terlarut sedikit demi sedikit. Ruang dalam buah terisi cairan seperti lendir berwarna merah kecoklatan.
  • 12. Pengendalian : 1. Rumpun yang sakit dibongkar, dibersihkan dari sisa-sisa akar, dan tempat itu baru ditanami dengan pisang kembali 2 tahun kemudian. 2. Hanya memakai bibit yang diambil dari perdu yang benar-benar sehat. 3.Melakukan pemupukan dan pemeliharaan yang baik dan memelihara drainase kebun. 3. Untuk menghindarkan penularan, jika perlu parang didesinfestasi dengan mencelupkannya dalam larutan formalin 10% selama 10 menit.
  • 13. Antraknosa (Colletotrichum musae) • Gejala : • Mula-mula terjadi becak-becak klorosis berwarna putih kekuningan, yang bagian tengahnya berwarna coklat. Bercak berkembang memanjang, searah dengan tulang daun dan menyatu menjadi besar dan akhirnya daun mengering. • Pada buah terdapat bagian-bagian yang berubah dari hijau menjadi kuning, kemudian menjadi coklat tua atau hitam dengan tepi berwarna kuning. Pada permukaan kulit buah yang sudah berwarna hitam/membusuk timbul bintik-bintik merah kecoklatan yang terdiri dari kumpulan aservulus jamur tersebut. Buah yang sakit menjadi keras dan dapat menjadi kering dan berkeriput (mumifikasi). • Disimpanan, timbul becak-becak kecil berwarna coklat kehitaman dengan tepi kebasah-basahan pada buah. Becak-becak tersebut dapat membesar atau bersatu dan agak mengendap.
  • 14. Pengendalian : • Tanaman pisang dibersihkan dari daun-daun mati dan sisa-sisa bunga. • Sehabis dipotong buah-buah segera diangkut ke ruang pemeraman atau ke gudang. Ruang pemeraman dan gudang dijaga kebersihannya. • Menangani buah dengan hati-hati agar tidak terjadi banyak luka. • Jika buah perlu dicuci, pencucian dilakukan dengan air mengalir dari sumber yang bersih dan Jika sekiranya diperlukan, setelah dipetik buah disemprot atau dicelup dengan cairan fungisida.
  • 15. Penyakit layu Fusarium atau penyakit Panama • Disebabkan , oleh Fusarium oxysporum f. cubense. Penyakit ini berupa jamur tanah yang meriyerang akar kultivar-kultivar pisang yang rentan, dan menyumbat sistem pembuluh, sehingga tanaman akan layu. Satu- satunya cara pemberantasan ialah penghancuran fisik atau kimiawi (herbisida) pada tanaman yang terserang dan tetangga-tetangganya; lahan hendaknya dikosongkan dan dipagari, serta dikucilkan dari penanaman dan aliran pengairan.
  • 16. Penyakit layu bakteri atau penyakit Moko disebabkan oleh Pseudomonas solanacearum, dan dapat membunuh pohon pisang yang tersexang hanya dalam jangka waktu satu-dua minggu. Bakteri ini dapat ditularkan secara mekanik, tetapi biovar 1-SFS adalah galur yang ditularkan oleh serangga, dan dianggap sebagai galur yang paling berbahaya. Pemberantasannya mencakup desinfeksi semua peralatan yang digunakan dalam berbagai pengolahan pertanian dan penghancuran tanaman yang terserang, beserta tetangga- tetangganya. Fumigasi dan pengkarantinaan lahan yang terserang sangat dianjurkan
  • 17. KOTAK PENILAIAN 1. Penilai 2. Dinilai 1 2 1 95 90 2 95 90