SlideShare a Scribd company logo
1 of 60
Media Pembelajaran Individu
            Dipresentasikan oleh :
     Vencya Sabella Nafsi
     Kiki Niken Saputri
     Puri Selfi cholifah
     Thorigul Achmad




>>      0     >>       1    >>   2   >>   3   >>   4   >>
8
>>   0   >>   1   >>   2   >>   3   >>   4   >>
7
>>   0   >>   1   >>   2   >>   3   >>   4   >>
6
>>   0   >>   1   >>   2   >>   3   >>   4   >>
5
>>   0   >>   1   >>   2   >>   3   >>   4   >>
4
>>   0   >>   1   >>   2   >>   3   >>   4   >>
3
>>   0   >>   1   >>   2   >>   3   >>   4   >>
>>   0   >>   1   >>   2   >>   3   >>   4   >>
>>   0   >>   1   >>   2   >>   3   >>   4   >>
Presentation
              START
>>   0   >>   1   >>   2   >>   3   >>   4   >>
Media Pembelajaran

     Media menurut Blacks dan Horalsen
      saluran komunikasi untuk menyampaikan
      suatu pesan dari komunikator ke komunikan.

     Pembelajaran adalah upaya untuk
      membelajarkan pebelajar.

     Media Pembelajaran perantara komunikasi
      dalam pembelajaran.

>>     0   >>     1   >>   2   >>      3   >>   4   >>
MP -> pengalaman belajar siswa -
     > keberhasilan belajar
                        Written text

                        Symbols, icons
                        Graphs, plots
                        Recorded audio
                        Pictures

                        Video, film
                        Live audio
                        Live presentation
                        Performance


>>    0   >>   1   >>   2     >>       3    >>   4   >>
Media Pembelajaran Individual
     Media pembelajaran yang dirancang
     untuk dapat meningkatkan perkembangan
     belajar siswa secara individual sesuai
     dengan kecepatan masing-masing.
     Klasifikasinya?

         Bahan                           Audio-
         Cetak            Visual         Visual
         Audio                          Komputer

>>   0    >>     1   >>       2    >>    3   >>    4   >>
Media Bahan Cetak?

     Meliputi:
     1. Buku Teks (Textbook Material)
     2. Catatan yang Tersusun (Structured
        notes)
     3. Bahan pengajaran terprogram (Textual
        Programmed Materials)
     4. Modul


>>     0   >>     1   >>   2   >>   3   >>   4   >>
Buku Teks
     Punaji Setyosari dan Sihkabuden (2005:138)
       buku teks atau buku pelajaran adalah suatu
       sajian dalam bentuk bahan cetakan yang
       disusun secara logis dan sistematis tentang
       suatu cabang ilmu pengetahuan atau bidang
       studi mata pelajaran tertentu.




>>     0    >>     1    >>    2     >>    3    >>    4   >>
Fungsi buku teks

     • Sebagai alat/ bahan belajar secara
       individual.
     • Sebagai bahan dan pedoman guru dalam
       mengajar.
     • Sebagai alat pendorong peserta didik
       untuk memilih teknik belajar yang sesuai.
     • Sebagai alat untuk meningkatkan
       kecakapan guru dalam
       mengorganisasikan bahan pelajaran.
>>    0    >>   1    >>   2    >>   3    >>   4    >>
Catatan tersusun (Structured
     notes)
     Yaitu catatan dan selebaran yang diperoleh sewaktu
       sekolah yang dipersiapkan dan tersusun dengan
       baik yang dibuat oleh tenaga pengajar.

     Handout adalah bahan tertulis yang disiapkan oleh
       seorang guru untuk memperkaya pengetahuan
       peserta didik.

     Handout biasanya diambilkan dari beberapa literatur
       yang memiliki relevansi dengan KD dan materi
       pokok.


>>     0     >>    1    >>     2    >>     3    >>       4   >>
Bahan pengajaran terprogram
     (Textual Programmed Materials)

     Bahan Pengajaran Terprogram, yaitu paket
      terprogram yang disusun dalam topik-topik
      kecil untuk setiap bingkai/halamannya.
      Satu bingkai biasanya berisi informasi yang
      merupakan bahan ajaran, pertanyaan, dan
      balikan/respons dari pertanyaan bingkai
      lain.


>>      0   >>    1   >>   2    >>   3    >>   4    >>
Penyajian materi
               melalui bahan pengajaran
                       terprogram
     BINGKAI 1         BINGKAI 2      BINGKAI 3        BINGKAI 4

                       Jawaban 1      Jawaban 2        Jawaban 4


     Materi            Materi         Materi           Materi
     Pokok 1           Pokok 2        Pokok 3          Pokok 4



     Item Tes 1        Item Tes 2     Item Tes 3       Item tes 4




>>      0         >>     1       >>   2     >>     3        >>      4   >>
Modul
     Modul merupakan bahan ajar cetak yang
      dirancang untuk dapat dipelajari secara
      mandiri oleh siswa.

     Modul disebut sebagai media untuk belajar
      mandiri.

     Media ini disebut juga bahan instruksional
      mandiri.

>>     0    >>    1    >>    2    >>    3    >>   4   >>
Karakteristik modul yang baik:
     •   Self Instructional
     •   Self Contained
     •   Stand Alone
     •   Adaptive
     •   User Friendly




>>       0    >>    1    >>   2   >>   3   >>   4   >>
Isi Modul
     • Petunjuk belajar (Petunjuk siswa/guru)
     • Kompetensi yang akan dicapai
     • Content atau isi materi
     • Informasi pendukung
     • Latihan-latihan
     • Petunjuk kerja, dapat berupa Lembar Kerja
       (LK)
     • Evaluasi
     • Balikan terhadap hasil evaluasi

>>       0   >>   1   >>    2   >>    3    >>      4   >>
Kelebihan & Kelemahan
                Media Bahan Cetak
     Kelebihan Media Bahan Cetak
     1. Dapat menyajikan pesan atau informasi dalam jumlah banyak.
     2. Pesan atau informasi dapat dipelajari oleh siswa sesuai
        dengan      kebutuhan, minat, dan kecepatan masing-masing.
     3. Dapat dipelajari kapan dan dimana saja.
     4. Perbaikan/revisi mudah dilakukan.

     Kelemahan Media Bahan Cetak
     1. Proses pembuatannya membutuhkan waktu yang cukup lama.
     2. Bahan cetak yang tebal mungkin dapat membosankan dan
            mematikan minat siswa untuk membacanya.
     3. Apabila jilid dan kertasnya jelek, bahan cetak akan mudah
         rusak dan sobek.


>>      0     >>      1     >>      2     >>      3     >>      4    >>
MEDIA AUDIO
     Media Audio (media dengar) adalah media
     yang isi pesannya hanya diterima melalui
     indera pendengaran. Dengan kata lain,
     media jenis ini hanya melibatkan indera
     dengar dan memanipulasi unsur bunyi
     atau suara semata (Setyosari dan
     Sihkabuden, 2005: 148; Yudhi Munadi,
     2008)

>>   0   >>    1   >>   2   >>    3   >>   4    >>
JENIS-JENIS MEDIA AUDIO
     • Radio
       Radio merupakan perlengkapan elektronik yang dapat
       digunakan untuk mendengarkan berita yang bagus dan
       aktual, dapat mengetahui beberapa kejadian dan
       peristiwa-peristiwa penting dan baru, masalah-masalah
       kehidupan dan sebagainya

     •   Kaset-audio
         Kaset, adalah alat penyimpan file audio yang berbentuk
         pita kaset. Setiap pita kaset mampu menyimpan file
         audio yang berdurasi sekitar 1 jam di setiap sisinya.
         Kualitas suaranya cukup baik


>>       0     >>     1     >>     2     >>     3     >>     4    >>
• Alat perekam magnetic
       Alat perekam ini merupakan salah satu alat elektronik
       yang dapat merekam suara secara manual. Alat ini
       cocok digunakan sebagai media pembelajaran yang
       akan kita sampaikan kepada siswa.
       Berbagai jenis alat penyimpanan file audio antara lain
       piringan hitam, kaset, CD, DVD,
       Audio Digital (MP3, WAV), dan lain-lain.

       .




>>         0   >>    1     >>      2     >>     3     >>        4   >>
Kelebihan dan kelemahan
           media pembelajaran audio
     Kelebihan :
     • Dapat merangsang partisifasi aktif pendengaran
       siswa, serta dapat mengembangkan daya
       imajinasi seperti menulis, menggambar dan
       sebagainya.
     • Dapat memusatkan perhatian siswa seperti
       membaca puisi, sastra, menggambar musik dan
       bahasa
     • Dapat meningkatkan kemampuan merangkum
       dan melatih menguatkan ingatan siswa.
>>     0    >>    1    >>    2    >>    3    >>     4   >>
Kelemahan :
      media searah yang mana bila ada hal-hal
       yang kurang jelas, maka peserta didik
       tidak bisa bertanya, berdialog ataupun
       berdiskusi dengan pendidiknya
      Hanya akan mampu melayani secara
       baik bagi mereka yang sudah mempunyai
       kemampuan dalam berfikir abstrak.
      Apabila terjadi kerusakan pada alat
       perekam, maka pembelajaran akan
       berhenti.
>>     0   >>   1    >>   2   >>   3    >>   4   >>
MEDIA VISUAL
     • Media Audio adalah media yang isi
       pesannya hanya diterima melalui indera
       penglihatan. Dengan kata lain, media jenis
       ini hanya melibatkan indera penglihatan
       dan memanipulasi unsur gambar.




>>     0    >>   1    >>   2    >>   3    >>   4    >>
JENIS MEDIA VISUAL
     • 1. Media yang tidak diproyeksikan
       a. Media realia adalah benda nyata. Benda tersebut
       tidak harus dihadirkan di ruang kelas, tetapi siswa dapat
       melihat langsung ke obyek

       b. Model adalah benda tiruan dalam wujud tiga dimensi
       yang merupakan representasi atau pengganti dari benda
       yang sesungguhnya. Penggunaan model untuk
       mengatasi kendala tertentu sebagai pengganti realia.




>>      0     >>      1     >>     2     >>      3     >>     4    >>
c. Media grafis tergolong media visual yang menyalurkan
     pesan melalui simbol-simbol visual.
     Media grafis meliputi:
     1) sketsa: gambar sederhana atau draft kasar yang
     melukiskan bagian pokok tanpa detail. Dengan sketsa dapat
     menarik perhatian siswa, menghindarkan verbalisme, dan
     memperjelas pesan.
     2) diagram / skema: gambar sederhana yang menggunakan
     garis dan simbol untuk menggambarkan struktur dari obyek
     tertentu secara garis besar.
     3) bagan / chart : menyajikan ide atau konsep yang sulit
     sehingga lebih mudah dicerna siswa. Selain itu bagan mampu
     memberikan ringkasan butir-butir penting dari penyajian.
     4) grafik: gambar sederhana yang menggunakan garis, titik,
     simbol verbal atau bentuk tertentu yang menggambarkan data
     kuantitatif.


>>   0      >>     1     >>      2     >>      3     >>     4     >>
• 2. Media proyeksi
     • Transparansi OHP
             merupakan alat bantu mengajar tatap muka sejati,
       sebab tata letak ruang kelas tetap seperti biasa, guru
       dapat bertatap muka dengan siswa (tanpa harus
       membelakangi siswa). Perangkat media transparansi
       meliputi perangkat lunak (Overhead transparancy / OHT)
       dan perangkat keras (Overhead projector / OHP).
     • Film bingkai / slide
             adalah film transparan yang umumnya berukuran
       35 mm dan diberi bingkai 2X2 inci. Dalam satu paket
       berisi beberapa film bingkai yang terpisah satu sama
       lain.


>>      0    >>     1     >>     2     >>     3     >>     4    >>
Kelebihan dan kelemehan
                  media visual
     Kelebihan
     • Menarik
     • Lebih mudah diingat
     • variatif
     • Dapat melibatkan anak untuk menggunakannya
     Kelemahan
      Sulit dibawa bawa
      Apabila dipakai oleh murid-murid,kemungkinan cepat
       rusak
      Membutuhkan listrik

>>      0    >>     1     >>     2    >>     3     >>       4   >>
1. Pengertian media audio visual


                              2. Jenis-jenis media audio visual
         Media Audio Visual
                              3. Kelebihan penggunaan media
                                        audio visual

                              4. Kelebihan penggunaan audio
                                           visual




>>   0     >>      1     >>   2       >>        3       >>        4   >>
Pengertian media audio visual


     Media Audio Visual adalah media yang
     “audible” dan “visible” yang
     menggunakan indra pendengaran dan
     penglihatan karena memiliki unsur suara
     dan gambar



         Media audio visual memiliki kemampuan yang lebih baik
         karena meliputi kedua jenis media, media audio dan media
         visual
>>      0     >>     1     >>     2     >>     3    >>     4   >>
Karakteristik media audio
                                    visual



     Media audio visual diam                     Media audio visual gerak



           Film bingkai
              suara             Film           Video        Televisi        Holografi




>>     0        >>          1     >>       2       >>       3       >>         4   >>
Media audio visual diam
• Media audio visual diam adalah media yang
  menampilkan suara dan gambar diam.

     Media Audio visual gerak
                 Media audio visual gerak adalah media yang
                 dapat menampilkan unsur suara dan gambar
                                              yang bergerak.




>>      0   >>     1     >>     2     >>      3    >>     4    >>
Contoh Film slide




>>   0   >>   1    >>      2     >>   3   >>   4   >>
• Film adalah salah satu media audio visual
       gerak.




>>     0   >>    1   >>    2   >>    3   >>    4   >>
Contoh : holografi salah satu media audio visual
     gerak




Holografi adalah teknik yang
memungkinkan cahaya dari suatu benda yang tersebar
direkam dan kemudian direkonstruksi sehingga objek
seolah-olah berada pada posisi yang relatif sama
dengan media rekaman yang direkam.


>>     0      >>      1      >>       2      >>      3   >>   4   >>
Jenis-jenis media audio visual


      Media audio visual murni
      Media audio visual tidak murni




>>     0    >>    1    >>    2    >>    3   >>   4   >>
Pengertian media audio visual
              murni dan tidak murni

     Audio visual murni adalah
     unsur suara maupun unsur
     gambar barasal dari satu
     sumber

                       Sedangkan audio visual tidak murni
                       adalah unsur suara dan gambarnya
                       berasal dari sumber yang berbeda




>>     0     >>    1     >>      2      >>      3      >>   4   >>
Contoh media audio visual
            Murni                     Tidak murni
     • Film gerak ( Movie)        • Slide
       bersuara                   • Opaque
     • Televisi                   • OHP
     • Video




>>      0      >>      1     >>   2     >>    3     >>   4   >>
Opaque Projector
     • Yang dimaksud dengan Opaque Projector ialah alat proyeksi
       yang dapat memproyeksikan benda-benda atau bahan yang
       tidak tembus cahaya seperti gambar, photo, dll. Yang dapat
       diproyeksikan pula.




>>      0     >>      1      >>      2     >>      3     >>         4   >>
Gambar media audio visual tidak murni
                       OHP
                  Sebuah alat yang berfungsi untuk
                     memproyeksikan bahan-bahan
                   visual yang dibuat di atas lembar
                                          transparan




>>   0   >>   1   >>      2      >>      3      >>     4   >>
Televisi
         Merupakan salah satu media audio visual murni




>>   0   >>         1         >>          2         >>   3   >>   4   >>
Televisi merupakan media yang unsur suara dan
          gambarnya berasala dari satu sumber




>>    0    >>    1    >>   2    >>    3    >>    4   >>
Kelebihan Audio Visual
     1. Mempercepat daya serap peserta didik
     2. Menarik, tidak membosankan.
     3. Fleksibel, dapat digunakan pada semua siswa.
     4. Dapat diperlambat atau di ulang (jika bukan
        acara langsungatau berupa rekaman)
     5. Mengatasi perbatasan ruang, waktu, dan daya
        indera.



>>        0   >>   1   >>    2    >>    3    >>    4   >>
6. Tidak bersifat verbalistis ( dalam bentuk
       kata-kata tertulis dan lisan belaka)
     7. Dapat mengaktifkan aspek kognitif, aspek
       ksikomotorik dan aspek afektif siswa.




>>     0    >>   1    >>   2    >>   3    >>   4    >>
Kekurangan Media Audio Visual
     1.   Kegiatan pasif (jika hanya melihat saja)
     2.   Harga relatif mahal
     3.   Tidak mudah dibawa kemana-mana
     4.   Membutuhkan listrik
     5.   Cenderung menggunakan komunikasi
          satu arah



>>        0   >>    1   >>    2    >>   3    >>      4   >>
KOMPUTER
     •Pengertian→ media yang dapat             Pembelajaran
      mentranformasi berbagai simbol            Berbantuan
      dalam informasi dari bentuk yang        Komputer (PBK)
      satu ke bentuk lainnya.
     •Komputer juga dapat
      menyimpan, menganalisis, dan              Multimedia
      bereaksi atas respon siswa yang            Interaktif
      diketikkan melalui keyboard atau
      yang dipilih dengan mouse.
      (Russel, 1996:228)
                                                   Internet




>>      0     >>     1     >>     2      >>    3       >>      4   >>
Pembelajaran Berbantuan Komputer (PBK)
                        • Program yang menyajikan informasi baru kepada
                          siswa. Memuat
       Tutorial           penjelasan, rumus, prinsip, bagan, definisi
                          istilah, latihan dengan metode branching yang
                          sesuai.
       Drill and        • Latihan dan praktek melalui petunjuk dan perintah
       Practice           yang dilakukan dengan menggunakan komputer

                        • Tugas yang meliputi beberapa langkah dan proses
       Problem
                          disajikan kepada siswa yang menggunakan komputer
       Solving            sebagai alat atau sumber untuk mencari pemecahan.

                        • bertujuan memberikan pengalaman belajar yang lebih
      Simulation          kongkrit melalui penciptan tiruan-tiruan bentuk
                          pengalaman yang mendekati suasana yang sebenarnya.

                        • peserta didik akan dihadapkan pada beberapa petunjuk
       Games              dan aturan permainan. Dalam konteks pembelajaran
                          sering disebut dengan Instructional Games.

                        • menstimulasikan situasi laboratorium menjadi suatu
        Model
                          model percobaan, guna menyediakan data yang
     Laboratorium         dipergunakan untuk berbagai latihan dalam pemecahan
>>      0          >>       1      >>        2       >>        3      >>      4   >>
Multimedia Interaktif
• multimedia interaktif menggabungkan dan
     mensinergikan semua media yang terdiri dari teks, grafik,
     audio, dan interaktivitas
• Kriteria:
     1.   kemudahan navigasi
     2.   kandungan kognisi
     3.   presentasi informasi
     4.   integrasi media
     5.   artistik dan estetika dan
     6.   fungsi secara keseluruhan
• Jenisnya
     – CD Interaktif
>>   – Video >>
        0    Interaktif
                     1      >>        2   >>     3     >>        4   >>
Pemanfaatan Internet sebagai Media
                Pembelajaran
 • Mengkondisikan siswa untuk belajar secara mandiri.
 • “Through independent study, students become doers, as well as
   thinkers”
 Kelebihan
  Dimungkinkan terjadinya distribusi pendidikan ke semua penjuru
   tanah air
  Kapasitas daya tampung yang tidak terbatas
  Proses pembelajaran tidak terbatas oleh waktu
  Pembelajaran dapat memilih topik sesuai dengan keinginan dan
   kebutuhan masing-masing.
  Lama waktu belajar tergantung pada kemampuan masing-masing
   siswa.
  Adanya keakuratan dan kekinian materi pembelajaran.
  Pembelajaran dapat dilakukan secara interaktif.



>>    0     >>      1     >>      2     >>      3     >>      4     >>
Pembelajaran melalui internet di
            Sekolah Dasar
 • Wulf (1996) mengemukakan format di antaranya:
 1) Electronic mail (delivery of course materials,
    sending in assignments, getting and giving
    feedback, using a course listserv., i.e., electronic
    discussion group),
 2) Bulletin boards/newsgroups for discussion of special
    group,
 3) Downloading of course materials or tutorials,
 4) Interactive tutorials on the Web,
 5) Real time, interactive conferencing using MOO
    (Multiuser Object Oriented) systems or Internet
    Relay Chat.
>>   0    >>     1    >>     2    >>     3    >>     4     >>
Kelebihan dan Kekurangan dalam Pengajaran
               dengan Media Komputer
            Kelebihan                  Kekurangan
 •Memudahkan dan              •Pengajaran dengan
  meningkatkan kualitas        menggunakan computer
  pembelajaran                 memerlukan biaya yang
 •Meningkatkan motivasi        mahal
  belajar siswa.              •Tidak semua guru mampu
 •Mendukung pembelajaran       mengoperasikan perangkat
  individual sesuai kemampuan keras hardware untuk
  siswa.                       periapan tenaga operator
 •Dapat digunakan sebagai      akan membutuhkan waktu
  penyampai balikan langsung. dan biaya tambahan.
 •Materi dapat diulang-ulang  •Seringnya menggunakan
  sesuai keperluan, tanpa      komputer menyebabkan
  menimbulkan rasa jenuh.      ketergantungan.
                              •Mengurangi sikap interaksi
>>    0    >>     1    >>     2     >>     3     >>    4    >>
tanggapan
     • Ryan: banyak memberikan informasi baru
     • Dwika: materi tentang pembelajaran lewat
       komputer disampaikan dengan sangat
       jelas




>>     0   >>    1    >>   2   >>   3   >>    4   >>
Pertanyaan
                        deni
     • Media film berbingkai digunakan pada
       pembelajaran apa?
     • Digunakan dalam pembelajaran IPA,
       untuk menjelaskan suatu siklus/proses
       yang berkelanjutan
     • Wujud film berbingkai seperti layar
       tancap/powerpoint
     • Sekarang sudah jarang digunakan

>>     0   >>    1    >>   2   >>   3    >>    4   >>
evi
     Berikan contoh penggunaan media audio di SD! Berikan
       karakteristik yg baik!
     Digunakan dalam pembelajaran Bindo, misalnya saat
       materi dongeng, agar siswa lebih tertarik
     Karakteristik media audio yg baik:
     Memperhatikan durasi waktu
     Memilih cerita yg menarik disesuaikan dengan usia siswa
       Evi: apakah dongeng itu tidak lebih baik disampaikan
       secara audiovisual?




>>      0     >>     1     >>     2     >>     3     >>        4   >>
nastiti
     • Menurut kelompok anda media ritatoon cocok apa tidak
       digunakan dalam pengajaran berprograma
     • Problem solving melalui komputer bagaimana?
     • Jawab 1: ritatoon kurang menarik digunakan secara
       individual karena
     • Jawab 2: maksudnya ini adalah program tutoria,
       maksudnya problem solving itu ya seperti biasa hanya
       saja menggunakan media komputer




>>      0    >>     1     >>     2    >>     3     >>     4   >>

More Related Content

What's hot

Teknik tes dan teknik nontes sebagai alat evaluasi hasil belajar
Teknik tes dan teknik nontes sebagai alat evaluasi hasil belajarTeknik tes dan teknik nontes sebagai alat evaluasi hasil belajar
Teknik tes dan teknik nontes sebagai alat evaluasi hasil belajarKumala Lestari
 
Media Pembelajaran "Lembar Kerja Siswa (LKS) "PPT
Media Pembelajaran "Lembar Kerja Siswa (LKS) "PPTMedia Pembelajaran "Lembar Kerja Siswa (LKS) "PPT
Media Pembelajaran "Lembar Kerja Siswa (LKS) "PPTzaida.masruroh
 
Pemikiran tokoh-tokoh dan Teori mengenai Pendidikan Anak Usia Dini
Pemikiran tokoh-tokoh dan Teori mengenai Pendidikan Anak Usia DiniPemikiran tokoh-tokoh dan Teori mengenai Pendidikan Anak Usia Dini
Pemikiran tokoh-tokoh dan Teori mengenai Pendidikan Anak Usia DiniMichelle Rumawir
 
Konsep dasar desain pembelajaran
Konsep dasar desain pembelajaranKonsep dasar desain pembelajaran
Konsep dasar desain pembelajaranrofieamirasyka
 
Pemanfaatan media audio dalam pembelajaran
Pemanfaatan media audio dalam pembelajaranPemanfaatan media audio dalam pembelajaran
Pemanfaatan media audio dalam pembelajaranIsmail Fizh
 
Alat dan media pembelajaran
Alat dan media pembelajaranAlat dan media pembelajaran
Alat dan media pembelajaranHumairahnia12
 
Perbedaan Pengukuran, Asesmen dan Evaluasi
Perbedaan Pengukuran, Asesmen dan EvaluasiPerbedaan Pengukuran, Asesmen dan Evaluasi
Perbedaan Pengukuran, Asesmen dan Evaluasialvinnoor
 
Ppt perkembangan bahasa (perkembangan peserta didik)
Ppt perkembangan bahasa (perkembangan peserta didik)Ppt perkembangan bahasa (perkembangan peserta didik)
Ppt perkembangan bahasa (perkembangan peserta didik)hairina wasliah
 
Pemanfaatan media display & realia
Pemanfaatan media display & realiaPemanfaatan media display & realia
Pemanfaatan media display & realiaIsmail Fizh
 
Perbedaan Research & Development (R&D) dan Development Research (DR)
Perbedaan Research & Development (R&D) dan Development Research (DR)Perbedaan Research & Development (R&D) dan Development Research (DR)
Perbedaan Research & Development (R&D) dan Development Research (DR)Rahma Siska Utari
 
Metode kualitatif dan kuantitatif
Metode kualitatif dan kuantitatifMetode kualitatif dan kuantitatif
Metode kualitatif dan kuantitatifsiti nursaripah
 
Makalah Pemanfaatan dan Penggunaan Media Pembelajaran
Makalah Pemanfaatan dan Penggunaan Media Pembelajaran Makalah Pemanfaatan dan Penggunaan Media Pembelajaran
Makalah Pemanfaatan dan Penggunaan Media Pembelajaran Dewi Zulaeva
 
Ppt metode pembelajaran yang menyenangkan
Ppt metode pembelajaran yang menyenangkanPpt metode pembelajaran yang menyenangkan
Ppt metode pembelajaran yang menyenangkanrizka_pratiwi
 
Mengenal framework UbD - Understanding by Design
Mengenal framework UbD - Understanding by DesignMengenal framework UbD - Understanding by Design
Mengenal framework UbD - Understanding by DesignUwes Chaeruman
 
Penilaian ranah afektif
Penilaian ranah afektifPenilaian ranah afektif
Penilaian ranah afektifEdi Candra
 

What's hot (20)

Teknik tes dan teknik nontes sebagai alat evaluasi hasil belajar
Teknik tes dan teknik nontes sebagai alat evaluasi hasil belajarTeknik tes dan teknik nontes sebagai alat evaluasi hasil belajar
Teknik tes dan teknik nontes sebagai alat evaluasi hasil belajar
 
Media Pembelajaran "Lembar Kerja Siswa (LKS) "PPT
Media Pembelajaran "Lembar Kerja Siswa (LKS) "PPTMedia Pembelajaran "Lembar Kerja Siswa (LKS) "PPT
Media Pembelajaran "Lembar Kerja Siswa (LKS) "PPT
 
Pemikiran tokoh-tokoh dan Teori mengenai Pendidikan Anak Usia Dini
Pemikiran tokoh-tokoh dan Teori mengenai Pendidikan Anak Usia DiniPemikiran tokoh-tokoh dan Teori mengenai Pendidikan Anak Usia Dini
Pemikiran tokoh-tokoh dan Teori mengenai Pendidikan Anak Usia Dini
 
Konsep dasar desain pembelajaran
Konsep dasar desain pembelajaranKonsep dasar desain pembelajaran
Konsep dasar desain pembelajaran
 
Pemanfaatan media audio dalam pembelajaran
Pemanfaatan media audio dalam pembelajaranPemanfaatan media audio dalam pembelajaran
Pemanfaatan media audio dalam pembelajaran
 
Alat dan media pembelajaran
Alat dan media pembelajaranAlat dan media pembelajaran
Alat dan media pembelajaran
 
Pengembangan Bahan Ajar
Pengembangan Bahan AjarPengembangan Bahan Ajar
Pengembangan Bahan Ajar
 
Perbedaan Pengukuran, Asesmen dan Evaluasi
Perbedaan Pengukuran, Asesmen dan EvaluasiPerbedaan Pengukuran, Asesmen dan Evaluasi
Perbedaan Pengukuran, Asesmen dan Evaluasi
 
Ppt perkembangan bahasa (perkembangan peserta didik)
Ppt perkembangan bahasa (perkembangan peserta didik)Ppt perkembangan bahasa (perkembangan peserta didik)
Ppt perkembangan bahasa (perkembangan peserta didik)
 
Pemanfaatan media display & realia
Pemanfaatan media display & realiaPemanfaatan media display & realia
Pemanfaatan media display & realia
 
Perbedaan Research & Development (R&D) dan Development Research (DR)
Perbedaan Research & Development (R&D) dan Development Research (DR)Perbedaan Research & Development (R&D) dan Development Research (DR)
Perbedaan Research & Development (R&D) dan Development Research (DR)
 
4. teori-belajar
4. teori-belajar4. teori-belajar
4. teori-belajar
 
Metode kualitatif dan kuantitatif
Metode kualitatif dan kuantitatifMetode kualitatif dan kuantitatif
Metode kualitatif dan kuantitatif
 
Makalah perbedaan penelitian kualitatif dan kuantitatif
Makalah perbedaan penelitian kualitatif dan kuantitatifMakalah perbedaan penelitian kualitatif dan kuantitatif
Makalah perbedaan penelitian kualitatif dan kuantitatif
 
Jenis dan bentuk penilaian
Jenis dan bentuk penilaianJenis dan bentuk penilaian
Jenis dan bentuk penilaian
 
Makalah Pemanfaatan dan Penggunaan Media Pembelajaran
Makalah Pemanfaatan dan Penggunaan Media Pembelajaran Makalah Pemanfaatan dan Penggunaan Media Pembelajaran
Makalah Pemanfaatan dan Penggunaan Media Pembelajaran
 
Ppt metode pembelajaran yang menyenangkan
Ppt metode pembelajaran yang menyenangkanPpt metode pembelajaran yang menyenangkan
Ppt metode pembelajaran yang menyenangkan
 
Mengenal framework UbD - Understanding by Design
Mengenal framework UbD - Understanding by DesignMengenal framework UbD - Understanding by Design
Mengenal framework UbD - Understanding by Design
 
Penilaian ranah afektif
Penilaian ranah afektifPenilaian ranah afektif
Penilaian ranah afektif
 
Makalah perkembangan remaja
Makalah perkembangan remajaMakalah perkembangan remaja
Makalah perkembangan remaja
 

Similar to Media Pembelajaran Individual

8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indo
8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indo8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indo
8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indoFaris Rusli
 
8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indo
8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indo8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indo
8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indoFaris Rusli
 
Media pembelajaran
Media pembelajaranMedia pembelajaran
Media pembelajaranravenayasnel
 
Audio visual karakteristik
Audio visual karakteristikAudio visual karakteristik
Audio visual karakteristikHazana Itriya
 
Peran, fungsi, klasifikasi dan karakteristik media pembelajaran
Peran, fungsi, klasifikasi dan karakteristik media pembelajaranPeran, fungsi, klasifikasi dan karakteristik media pembelajaran
Peran, fungsi, klasifikasi dan karakteristik media pembelajaranIrma Wati
 
''Andi nurul khaera nasri'' ((1625042015))
''Andi nurul khaera nasri'' ((1625042015))''Andi nurul khaera nasri'' ((1625042015))
''Andi nurul khaera nasri'' ((1625042015))andi nurul khaera nasri
 
Media audio dan media visual
Media audio dan media visualMedia audio dan media visual
Media audio dan media visualNiita Saraswati
 
Inisiasi 1
Inisiasi 1Inisiasi 1
Inisiasi 1kontil39
 
3. Mendisain Media Pembelajaran.pdf
3. Mendisain Media Pembelajaran.pdf3. Mendisain Media Pembelajaran.pdf
3. Mendisain Media Pembelajaran.pdfDjula1
 
Media audio dan media visual
Media audio dan media visualMedia audio dan media visual
Media audio dan media visualNur Laili
 
Media audio dan media visual
Media audio dan media visualMedia audio dan media visual
Media audio dan media visualNur Laili
 
Konsep Dasar Media PAI (Oleh: Sukiman)
Konsep Dasar Media PAI (Oleh: Sukiman) Konsep Dasar Media PAI (Oleh: Sukiman)
Konsep Dasar Media PAI (Oleh: Sukiman) sadirun
 
Sumber belajar dan media belajar
Sumber belajar dan media belajarSumber belajar dan media belajar
Sumber belajar dan media belajarMuh Wahab
 
Teknologi dalam pendidikan tajuk 1
Teknologi dalam pendidikan tajuk 1Teknologi dalam pendidikan tajuk 1
Teknologi dalam pendidikan tajuk 1shuhaimi nazri
 
Makalah Ragam Media Pendidikan
Makalah Ragam Media PendidikanMakalah Ragam Media Pendidikan
Makalah Ragam Media PendidikanHanny Maharani
 
Karakteristik Media Pembelajaran
Karakteristik Media PembelajaranKarakteristik Media Pembelajaran
Karakteristik Media PembelajaranDedy Wiranto
 
Makalah Langkah-langkah Pengembangan Bahan Ajar.pdf
Makalah Langkah-langkah Pengembangan Bahan Ajar.pdfMakalah Langkah-langkah Pengembangan Bahan Ajar.pdf
Makalah Langkah-langkah Pengembangan Bahan Ajar.pdfCukurEnak
 

Similar to Media Pembelajaran Individual (20)

8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indo
8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indo8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indo
8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indo
 
8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indo
8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indo8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indo
8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indo
 
Media pembelajaran
Media pembelajaranMedia pembelajaran
Media pembelajaran
 
Audio visual karakteristik
Audio visual karakteristikAudio visual karakteristik
Audio visual karakteristik
 
PPT LUTPHI MEINALDI
PPT LUTPHI MEINALDIPPT LUTPHI MEINALDI
PPT LUTPHI MEINALDI
 
Peran, fungsi, klasifikasi dan karakteristik media pembelajaran
Peran, fungsi, klasifikasi dan karakteristik media pembelajaranPeran, fungsi, klasifikasi dan karakteristik media pembelajaran
Peran, fungsi, klasifikasi dan karakteristik media pembelajaran
 
''Andi nurul khaera nasri'' ((1625042015))
''Andi nurul khaera nasri'' ((1625042015))''Andi nurul khaera nasri'' ((1625042015))
''Andi nurul khaera nasri'' ((1625042015))
 
Media audio dan media visual
Media audio dan media visualMedia audio dan media visual
Media audio dan media visual
 
Inisiasi 1
Inisiasi 1Inisiasi 1
Inisiasi 1
 
3. Mendisain Media Pembelajaran.pdf
3. Mendisain Media Pembelajaran.pdf3. Mendisain Media Pembelajaran.pdf
3. Mendisain Media Pembelajaran.pdf
 
Media audio dan media visual
Media audio dan media visualMedia audio dan media visual
Media audio dan media visual
 
Media audio dan media visual
Media audio dan media visualMedia audio dan media visual
Media audio dan media visual
 
KLP 6 PBA.pdf
KLP 6 PBA.pdfKLP 6 PBA.pdf
KLP 6 PBA.pdf
 
Konsep Dasar Media PAI (Oleh: Sukiman)
Konsep Dasar Media PAI (Oleh: Sukiman) Konsep Dasar Media PAI (Oleh: Sukiman)
Konsep Dasar Media PAI (Oleh: Sukiman)
 
Sumber belajar dan media belajar
Sumber belajar dan media belajarSumber belajar dan media belajar
Sumber belajar dan media belajar
 
Teknologi dalam pendidikan tajuk 1
Teknologi dalam pendidikan tajuk 1Teknologi dalam pendidikan tajuk 1
Teknologi dalam pendidikan tajuk 1
 
Makalah Ragam Media Pendidikan
Makalah Ragam Media PendidikanMakalah Ragam Media Pendidikan
Makalah Ragam Media Pendidikan
 
Karakteristik Media Pembelajaran
Karakteristik Media PembelajaranKarakteristik Media Pembelajaran
Karakteristik Media Pembelajaran
 
Kelompok 4_PPT.pptx
Kelompok 4_PPT.pptxKelompok 4_PPT.pptx
Kelompok 4_PPT.pptx
 
Makalah Langkah-langkah Pengembangan Bahan Ajar.pdf
Makalah Langkah-langkah Pengembangan Bahan Ajar.pdfMakalah Langkah-langkah Pengembangan Bahan Ajar.pdf
Makalah Langkah-langkah Pengembangan Bahan Ajar.pdf
 

More from Nastiti Rahajeng

Artikel Skripsi Nastiti Rahajeng
Artikel Skripsi Nastiti RahajengArtikel Skripsi Nastiti Rahajeng
Artikel Skripsi Nastiti RahajengNastiti Rahajeng
 
RPP CD Interaktif IPA Materi Sistem Peredaran Darah Manusia
RPP CD Interaktif IPA Materi Sistem Peredaran Darah Manusia RPP CD Interaktif IPA Materi Sistem Peredaran Darah Manusia
RPP CD Interaktif IPA Materi Sistem Peredaran Darah Manusia Nastiti Rahajeng
 
Story Board of Interactive Science Compact Disc Media
Story Board of Interactive Science Compact Disc MediaStory Board of Interactive Science Compact Disc Media
Story Board of Interactive Science Compact Disc MediaNastiti Rahajeng
 
PPT Sidang Skripsi R & D (109151415406)
PPT Sidang Skripsi R & D (109151415406)PPT Sidang Skripsi R & D (109151415406)
PPT Sidang Skripsi R & D (109151415406)Nastiti Rahajeng
 
Seminar Proposal Skripsi R & D (109151415406)
Seminar Proposal Skripsi R & D (109151415406)Seminar Proposal Skripsi R & D (109151415406)
Seminar Proposal Skripsi R & D (109151415406)Nastiti Rahajeng
 
Uraian Kegiatan Exe Learning (Praktikum 4)
Uraian Kegiatan Exe Learning (Praktikum 4)Uraian Kegiatan Exe Learning (Praktikum 4)
Uraian Kegiatan Exe Learning (Praktikum 4)Nastiti Rahajeng
 
Uraian Kegiatan Hot Pottatoes (Praktikum 3)
Uraian Kegiatan Hot Pottatoes (Praktikum 3)Uraian Kegiatan Hot Pottatoes (Praktikum 3)
Uraian Kegiatan Hot Pottatoes (Praktikum 3)Nastiti Rahajeng
 
URAIAN KEGIATAN QUIZ CREATOR (PRAKTIKUM 2)
URAIAN KEGIATAN QUIZ CREATOR (PRAKTIKUM 2)URAIAN KEGIATAN QUIZ CREATOR (PRAKTIKUM 2)
URAIAN KEGIATAN QUIZ CREATOR (PRAKTIKUM 2)Nastiti Rahajeng
 
URAIAN KEGIATAN MINDJET MINDMANAGER (PRAKTIKUM 1)
URAIAN KEGIATAN MINDJET MINDMANAGER (PRAKTIKUM 1)URAIAN KEGIATAN MINDJET MINDMANAGER (PRAKTIKUM 1)
URAIAN KEGIATAN MINDJET MINDMANAGER (PRAKTIKUM 1)Nastiti Rahajeng
 
Buku petunjuk pemanfaatan media CD interaktif
Buku petunjuk pemanfaatan media CD interaktifBuku petunjuk pemanfaatan media CD interaktif
Buku petunjuk pemanfaatan media CD interaktifNastiti Rahajeng
 
Modul SAINS CIRCULATORY SYSTEM (109151415406)
Modul SAINS CIRCULATORY SYSTEM (109151415406)Modul SAINS CIRCULATORY SYSTEM (109151415406)
Modul SAINS CIRCULATORY SYSTEM (109151415406)Nastiti Rahajeng
 
Desain Produk Sementara (nastiti)
Desain Produk Sementara (nastiti)Desain Produk Sementara (nastiti)
Desain Produk Sementara (nastiti)Nastiti Rahajeng
 
Alur pengembangan media pembelajaran
Alur pengembangan media pembelajaranAlur pengembangan media pembelajaran
Alur pengembangan media pembelajaranNastiti Rahajeng
 
PPT Problematika Pembelajaran Kelas 4
PPT Problematika Pembelajaran Kelas 4PPT Problematika Pembelajaran Kelas 4
PPT Problematika Pembelajaran Kelas 4Nastiti Rahajeng
 
(15) RPP PKn hidup rukun 1A
(15) RPP PKn hidup rukun 1A(15) RPP PKn hidup rukun 1A
(15) RPP PKn hidup rukun 1ANastiti Rahajeng
 
(16) RPP IPA peredaran darah 5A
(16) RPP IPA peredaran darah 5A(16) RPP IPA peredaran darah 5A
(16) RPP IPA peredaran darah 5ANastiti Rahajeng
 
(17) RPP IPA perubahan makhluk hidup 3A
(17) RPP IPA perubahan makhluk hidup 3A(17) RPP IPA perubahan makhluk hidup 3A
(17) RPP IPA perubahan makhluk hidup 3ANastiti Rahajeng
 
(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3A
(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3A(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3A
(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3ANastiti Rahajeng
 

More from Nastiti Rahajeng (20)

Artikel Skripsi Nastiti Rahajeng
Artikel Skripsi Nastiti RahajengArtikel Skripsi Nastiti Rahajeng
Artikel Skripsi Nastiti Rahajeng
 
RPP CD Interaktif IPA Materi Sistem Peredaran Darah Manusia
RPP CD Interaktif IPA Materi Sistem Peredaran Darah Manusia RPP CD Interaktif IPA Materi Sistem Peredaran Darah Manusia
RPP CD Interaktif IPA Materi Sistem Peredaran Darah Manusia
 
Story Board of Interactive Science Compact Disc Media
Story Board of Interactive Science Compact Disc MediaStory Board of Interactive Science Compact Disc Media
Story Board of Interactive Science Compact Disc Media
 
My S1 Thesis Abstract
My S1 Thesis AbstractMy S1 Thesis Abstract
My S1 Thesis Abstract
 
PPT Sidang Skripsi R & D (109151415406)
PPT Sidang Skripsi R & D (109151415406)PPT Sidang Skripsi R & D (109151415406)
PPT Sidang Skripsi R & D (109151415406)
 
Seminar Proposal Skripsi R & D (109151415406)
Seminar Proposal Skripsi R & D (109151415406)Seminar Proposal Skripsi R & D (109151415406)
Seminar Proposal Skripsi R & D (109151415406)
 
Uraian Kegiatan Exe Learning (Praktikum 4)
Uraian Kegiatan Exe Learning (Praktikum 4)Uraian Kegiatan Exe Learning (Praktikum 4)
Uraian Kegiatan Exe Learning (Praktikum 4)
 
Uraian Kegiatan Hot Pottatoes (Praktikum 3)
Uraian Kegiatan Hot Pottatoes (Praktikum 3)Uraian Kegiatan Hot Pottatoes (Praktikum 3)
Uraian Kegiatan Hot Pottatoes (Praktikum 3)
 
URAIAN KEGIATAN QUIZ CREATOR (PRAKTIKUM 2)
URAIAN KEGIATAN QUIZ CREATOR (PRAKTIKUM 2)URAIAN KEGIATAN QUIZ CREATOR (PRAKTIKUM 2)
URAIAN KEGIATAN QUIZ CREATOR (PRAKTIKUM 2)
 
URAIAN KEGIATAN MINDJET MINDMANAGER (PRAKTIKUM 1)
URAIAN KEGIATAN MINDJET MINDMANAGER (PRAKTIKUM 1)URAIAN KEGIATAN MINDJET MINDMANAGER (PRAKTIKUM 1)
URAIAN KEGIATAN MINDJET MINDMANAGER (PRAKTIKUM 1)
 
Buku petunjuk pemanfaatan media CD interaktif
Buku petunjuk pemanfaatan media CD interaktifBuku petunjuk pemanfaatan media CD interaktif
Buku petunjuk pemanfaatan media CD interaktif
 
Modul SAINS CIRCULATORY SYSTEM (109151415406)
Modul SAINS CIRCULATORY SYSTEM (109151415406)Modul SAINS CIRCULATORY SYSTEM (109151415406)
Modul SAINS CIRCULATORY SYSTEM (109151415406)
 
Desain Produk Sementara (nastiti)
Desain Produk Sementara (nastiti)Desain Produk Sementara (nastiti)
Desain Produk Sementara (nastiti)
 
Handout Sempro R & D
Handout Sempro R & DHandout Sempro R & D
Handout Sempro R & D
 
Alur pengembangan media pembelajaran
Alur pengembangan media pembelajaranAlur pengembangan media pembelajaran
Alur pengembangan media pembelajaran
 
PPT Problematika Pembelajaran Kelas 4
PPT Problematika Pembelajaran Kelas 4PPT Problematika Pembelajaran Kelas 4
PPT Problematika Pembelajaran Kelas 4
 
(15) RPP PKn hidup rukun 1A
(15) RPP PKn hidup rukun 1A(15) RPP PKn hidup rukun 1A
(15) RPP PKn hidup rukun 1A
 
(16) RPP IPA peredaran darah 5A
(16) RPP IPA peredaran darah 5A(16) RPP IPA peredaran darah 5A
(16) RPP IPA peredaran darah 5A
 
(17) RPP IPA perubahan makhluk hidup 3A
(17) RPP IPA perubahan makhluk hidup 3A(17) RPP IPA perubahan makhluk hidup 3A
(17) RPP IPA perubahan makhluk hidup 3A
 
(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3A
(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3A(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3A
(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3A
 

Recently uploaded

Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatArfiGraphy
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 

Recently uploaded (20)

Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 

Media Pembelajaran Individual

  • 1. Media Pembelajaran Individu Dipresentasikan oleh : Vencya Sabella Nafsi Kiki Niken Saputri Puri Selfi cholifah Thorigul Achmad >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 2. 8 >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 3. 7 >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 4. 6 >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 5. 5 >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 6. 4 >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 7. 3 >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 8. >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 9. >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 10. Presentation START >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 11. Media Pembelajaran Media menurut Blacks dan Horalsen saluran komunikasi untuk menyampaikan suatu pesan dari komunikator ke komunikan. Pembelajaran adalah upaya untuk membelajarkan pebelajar. Media Pembelajaran perantara komunikasi dalam pembelajaran. >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 12. MP -> pengalaman belajar siswa - > keberhasilan belajar Written text Symbols, icons Graphs, plots Recorded audio Pictures Video, film Live audio Live presentation Performance >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 13. Media Pembelajaran Individual Media pembelajaran yang dirancang untuk dapat meningkatkan perkembangan belajar siswa secara individual sesuai dengan kecepatan masing-masing. Klasifikasinya? Bahan Audio- Cetak Visual Visual Audio Komputer >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 14. Media Bahan Cetak? Meliputi: 1. Buku Teks (Textbook Material) 2. Catatan yang Tersusun (Structured notes) 3. Bahan pengajaran terprogram (Textual Programmed Materials) 4. Modul >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 15. Buku Teks Punaji Setyosari dan Sihkabuden (2005:138) buku teks atau buku pelajaran adalah suatu sajian dalam bentuk bahan cetakan yang disusun secara logis dan sistematis tentang suatu cabang ilmu pengetahuan atau bidang studi mata pelajaran tertentu. >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 16. Fungsi buku teks • Sebagai alat/ bahan belajar secara individual. • Sebagai bahan dan pedoman guru dalam mengajar. • Sebagai alat pendorong peserta didik untuk memilih teknik belajar yang sesuai. • Sebagai alat untuk meningkatkan kecakapan guru dalam mengorganisasikan bahan pelajaran. >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 17. Catatan tersusun (Structured notes) Yaitu catatan dan selebaran yang diperoleh sewaktu sekolah yang dipersiapkan dan tersusun dengan baik yang dibuat oleh tenaga pengajar. Handout adalah bahan tertulis yang disiapkan oleh seorang guru untuk memperkaya pengetahuan peserta didik. Handout biasanya diambilkan dari beberapa literatur yang memiliki relevansi dengan KD dan materi pokok. >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 18. Bahan pengajaran terprogram (Textual Programmed Materials) Bahan Pengajaran Terprogram, yaitu paket terprogram yang disusun dalam topik-topik kecil untuk setiap bingkai/halamannya. Satu bingkai biasanya berisi informasi yang merupakan bahan ajaran, pertanyaan, dan balikan/respons dari pertanyaan bingkai lain. >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 19. Penyajian materi melalui bahan pengajaran terprogram BINGKAI 1 BINGKAI 2 BINGKAI 3 BINGKAI 4 Jawaban 1 Jawaban 2 Jawaban 4 Materi Materi Materi Materi Pokok 1 Pokok 2 Pokok 3 Pokok 4 Item Tes 1 Item Tes 2 Item Tes 3 Item tes 4 >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 20. Modul Modul merupakan bahan ajar cetak yang dirancang untuk dapat dipelajari secara mandiri oleh siswa. Modul disebut sebagai media untuk belajar mandiri. Media ini disebut juga bahan instruksional mandiri. >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 21. Karakteristik modul yang baik: • Self Instructional • Self Contained • Stand Alone • Adaptive • User Friendly >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 22. Isi Modul • Petunjuk belajar (Petunjuk siswa/guru) • Kompetensi yang akan dicapai • Content atau isi materi • Informasi pendukung • Latihan-latihan • Petunjuk kerja, dapat berupa Lembar Kerja (LK) • Evaluasi • Balikan terhadap hasil evaluasi >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 23. Kelebihan & Kelemahan Media Bahan Cetak Kelebihan Media Bahan Cetak 1. Dapat menyajikan pesan atau informasi dalam jumlah banyak. 2. Pesan atau informasi dapat dipelajari oleh siswa sesuai dengan kebutuhan, minat, dan kecepatan masing-masing. 3. Dapat dipelajari kapan dan dimana saja. 4. Perbaikan/revisi mudah dilakukan. Kelemahan Media Bahan Cetak 1. Proses pembuatannya membutuhkan waktu yang cukup lama. 2. Bahan cetak yang tebal mungkin dapat membosankan dan mematikan minat siswa untuk membacanya. 3. Apabila jilid dan kertasnya jelek, bahan cetak akan mudah rusak dan sobek. >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 24. MEDIA AUDIO Media Audio (media dengar) adalah media yang isi pesannya hanya diterima melalui indera pendengaran. Dengan kata lain, media jenis ini hanya melibatkan indera dengar dan memanipulasi unsur bunyi atau suara semata (Setyosari dan Sihkabuden, 2005: 148; Yudhi Munadi, 2008) >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 25. JENIS-JENIS MEDIA AUDIO • Radio Radio merupakan perlengkapan elektronik yang dapat digunakan untuk mendengarkan berita yang bagus dan aktual, dapat mengetahui beberapa kejadian dan peristiwa-peristiwa penting dan baru, masalah-masalah kehidupan dan sebagainya • Kaset-audio Kaset, adalah alat penyimpan file audio yang berbentuk pita kaset. Setiap pita kaset mampu menyimpan file audio yang berdurasi sekitar 1 jam di setiap sisinya. Kualitas suaranya cukup baik >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 26. • Alat perekam magnetic Alat perekam ini merupakan salah satu alat elektronik yang dapat merekam suara secara manual. Alat ini cocok digunakan sebagai media pembelajaran yang akan kita sampaikan kepada siswa. Berbagai jenis alat penyimpanan file audio antara lain piringan hitam, kaset, CD, DVD, Audio Digital (MP3, WAV), dan lain-lain. . >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 27. Kelebihan dan kelemahan media pembelajaran audio Kelebihan : • Dapat merangsang partisifasi aktif pendengaran siswa, serta dapat mengembangkan daya imajinasi seperti menulis, menggambar dan sebagainya. • Dapat memusatkan perhatian siswa seperti membaca puisi, sastra, menggambar musik dan bahasa • Dapat meningkatkan kemampuan merangkum dan melatih menguatkan ingatan siswa. >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 28. Kelemahan :  media searah yang mana bila ada hal-hal yang kurang jelas, maka peserta didik tidak bisa bertanya, berdialog ataupun berdiskusi dengan pendidiknya  Hanya akan mampu melayani secara baik bagi mereka yang sudah mempunyai kemampuan dalam berfikir abstrak.  Apabila terjadi kerusakan pada alat perekam, maka pembelajaran akan berhenti. >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 29. MEDIA VISUAL • Media Audio adalah media yang isi pesannya hanya diterima melalui indera penglihatan. Dengan kata lain, media jenis ini hanya melibatkan indera penglihatan dan memanipulasi unsur gambar. >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 30. JENIS MEDIA VISUAL • 1. Media yang tidak diproyeksikan a. Media realia adalah benda nyata. Benda tersebut tidak harus dihadirkan di ruang kelas, tetapi siswa dapat melihat langsung ke obyek b. Model adalah benda tiruan dalam wujud tiga dimensi yang merupakan representasi atau pengganti dari benda yang sesungguhnya. Penggunaan model untuk mengatasi kendala tertentu sebagai pengganti realia. >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 31. c. Media grafis tergolong media visual yang menyalurkan pesan melalui simbol-simbol visual. Media grafis meliputi: 1) sketsa: gambar sederhana atau draft kasar yang melukiskan bagian pokok tanpa detail. Dengan sketsa dapat menarik perhatian siswa, menghindarkan verbalisme, dan memperjelas pesan. 2) diagram / skema: gambar sederhana yang menggunakan garis dan simbol untuk menggambarkan struktur dari obyek tertentu secara garis besar. 3) bagan / chart : menyajikan ide atau konsep yang sulit sehingga lebih mudah dicerna siswa. Selain itu bagan mampu memberikan ringkasan butir-butir penting dari penyajian. 4) grafik: gambar sederhana yang menggunakan garis, titik, simbol verbal atau bentuk tertentu yang menggambarkan data kuantitatif. >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 32. • 2. Media proyeksi • Transparansi OHP merupakan alat bantu mengajar tatap muka sejati, sebab tata letak ruang kelas tetap seperti biasa, guru dapat bertatap muka dengan siswa (tanpa harus membelakangi siswa). Perangkat media transparansi meliputi perangkat lunak (Overhead transparancy / OHT) dan perangkat keras (Overhead projector / OHP). • Film bingkai / slide adalah film transparan yang umumnya berukuran 35 mm dan diberi bingkai 2X2 inci. Dalam satu paket berisi beberapa film bingkai yang terpisah satu sama lain. >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 33. Kelebihan dan kelemehan media visual Kelebihan • Menarik • Lebih mudah diingat • variatif • Dapat melibatkan anak untuk menggunakannya Kelemahan  Sulit dibawa bawa  Apabila dipakai oleh murid-murid,kemungkinan cepat rusak  Membutuhkan listrik >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 34. 1. Pengertian media audio visual 2. Jenis-jenis media audio visual Media Audio Visual 3. Kelebihan penggunaan media audio visual 4. Kelebihan penggunaan audio visual >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 35. Pengertian media audio visual Media Audio Visual adalah media yang “audible” dan “visible” yang menggunakan indra pendengaran dan penglihatan karena memiliki unsur suara dan gambar Media audio visual memiliki kemampuan yang lebih baik karena meliputi kedua jenis media, media audio dan media visual >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 36. Karakteristik media audio visual Media audio visual diam Media audio visual gerak Film bingkai suara Film Video Televisi Holografi >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 37. Media audio visual diam • Media audio visual diam adalah media yang menampilkan suara dan gambar diam. Media Audio visual gerak Media audio visual gerak adalah media yang dapat menampilkan unsur suara dan gambar yang bergerak. >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 38. Contoh Film slide >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 39. • Film adalah salah satu media audio visual gerak. >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 40. Contoh : holografi salah satu media audio visual gerak Holografi adalah teknik yang memungkinkan cahaya dari suatu benda yang tersebar direkam dan kemudian direkonstruksi sehingga objek seolah-olah berada pada posisi yang relatif sama dengan media rekaman yang direkam. >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 41. Jenis-jenis media audio visual  Media audio visual murni  Media audio visual tidak murni >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 42. Pengertian media audio visual murni dan tidak murni Audio visual murni adalah unsur suara maupun unsur gambar barasal dari satu sumber Sedangkan audio visual tidak murni adalah unsur suara dan gambarnya berasal dari sumber yang berbeda >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 43. Contoh media audio visual Murni Tidak murni • Film gerak ( Movie) • Slide bersuara • Opaque • Televisi • OHP • Video >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 44. Opaque Projector • Yang dimaksud dengan Opaque Projector ialah alat proyeksi yang dapat memproyeksikan benda-benda atau bahan yang tidak tembus cahaya seperti gambar, photo, dll. Yang dapat diproyeksikan pula. >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 45. Gambar media audio visual tidak murni OHP Sebuah alat yang berfungsi untuk memproyeksikan bahan-bahan visual yang dibuat di atas lembar transparan >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 46. Televisi Merupakan salah satu media audio visual murni >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 47. Televisi merupakan media yang unsur suara dan gambarnya berasala dari satu sumber >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 48. Kelebihan Audio Visual 1. Mempercepat daya serap peserta didik 2. Menarik, tidak membosankan. 3. Fleksibel, dapat digunakan pada semua siswa. 4. Dapat diperlambat atau di ulang (jika bukan acara langsungatau berupa rekaman) 5. Mengatasi perbatasan ruang, waktu, dan daya indera. >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 49. 6. Tidak bersifat verbalistis ( dalam bentuk kata-kata tertulis dan lisan belaka) 7. Dapat mengaktifkan aspek kognitif, aspek ksikomotorik dan aspek afektif siswa. >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 50. Kekurangan Media Audio Visual 1. Kegiatan pasif (jika hanya melihat saja) 2. Harga relatif mahal 3. Tidak mudah dibawa kemana-mana 4. Membutuhkan listrik 5. Cenderung menggunakan komunikasi satu arah >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 51. KOMPUTER •Pengertian→ media yang dapat Pembelajaran mentranformasi berbagai simbol Berbantuan dalam informasi dari bentuk yang Komputer (PBK) satu ke bentuk lainnya. •Komputer juga dapat menyimpan, menganalisis, dan Multimedia bereaksi atas respon siswa yang Interaktif diketikkan melalui keyboard atau yang dipilih dengan mouse. (Russel, 1996:228) Internet >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 52. Pembelajaran Berbantuan Komputer (PBK) • Program yang menyajikan informasi baru kepada siswa. Memuat Tutorial penjelasan, rumus, prinsip, bagan, definisi istilah, latihan dengan metode branching yang sesuai. Drill and • Latihan dan praktek melalui petunjuk dan perintah Practice yang dilakukan dengan menggunakan komputer • Tugas yang meliputi beberapa langkah dan proses Problem disajikan kepada siswa yang menggunakan komputer Solving sebagai alat atau sumber untuk mencari pemecahan. • bertujuan memberikan pengalaman belajar yang lebih Simulation kongkrit melalui penciptan tiruan-tiruan bentuk pengalaman yang mendekati suasana yang sebenarnya. • peserta didik akan dihadapkan pada beberapa petunjuk Games dan aturan permainan. Dalam konteks pembelajaran sering disebut dengan Instructional Games. • menstimulasikan situasi laboratorium menjadi suatu Model model percobaan, guna menyediakan data yang Laboratorium dipergunakan untuk berbagai latihan dalam pemecahan >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 53. Multimedia Interaktif • multimedia interaktif menggabungkan dan mensinergikan semua media yang terdiri dari teks, grafik, audio, dan interaktivitas • Kriteria: 1. kemudahan navigasi 2. kandungan kognisi 3. presentasi informasi 4. integrasi media 5. artistik dan estetika dan 6. fungsi secara keseluruhan • Jenisnya – CD Interaktif >> – Video >> 0 Interaktif 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 54. Pemanfaatan Internet sebagai Media Pembelajaran • Mengkondisikan siswa untuk belajar secara mandiri. • “Through independent study, students become doers, as well as thinkers” Kelebihan  Dimungkinkan terjadinya distribusi pendidikan ke semua penjuru tanah air  Kapasitas daya tampung yang tidak terbatas  Proses pembelajaran tidak terbatas oleh waktu  Pembelajaran dapat memilih topik sesuai dengan keinginan dan kebutuhan masing-masing.  Lama waktu belajar tergantung pada kemampuan masing-masing siswa.  Adanya keakuratan dan kekinian materi pembelajaran.  Pembelajaran dapat dilakukan secara interaktif. >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 55. Pembelajaran melalui internet di Sekolah Dasar • Wulf (1996) mengemukakan format di antaranya: 1) Electronic mail (delivery of course materials, sending in assignments, getting and giving feedback, using a course listserv., i.e., electronic discussion group), 2) Bulletin boards/newsgroups for discussion of special group, 3) Downloading of course materials or tutorials, 4) Interactive tutorials on the Web, 5) Real time, interactive conferencing using MOO (Multiuser Object Oriented) systems or Internet Relay Chat. >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 56. Kelebihan dan Kekurangan dalam Pengajaran dengan Media Komputer Kelebihan Kekurangan •Memudahkan dan •Pengajaran dengan meningkatkan kualitas menggunakan computer pembelajaran memerlukan biaya yang •Meningkatkan motivasi mahal belajar siswa. •Tidak semua guru mampu •Mendukung pembelajaran mengoperasikan perangkat individual sesuai kemampuan keras hardware untuk siswa. periapan tenaga operator •Dapat digunakan sebagai akan membutuhkan waktu penyampai balikan langsung. dan biaya tambahan. •Materi dapat diulang-ulang •Seringnya menggunakan sesuai keperluan, tanpa komputer menyebabkan menimbulkan rasa jenuh. ketergantungan. •Mengurangi sikap interaksi >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 57. tanggapan • Ryan: banyak memberikan informasi baru • Dwika: materi tentang pembelajaran lewat komputer disampaikan dengan sangat jelas >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 58. Pertanyaan deni • Media film berbingkai digunakan pada pembelajaran apa? • Digunakan dalam pembelajaran IPA, untuk menjelaskan suatu siklus/proses yang berkelanjutan • Wujud film berbingkai seperti layar tancap/powerpoint • Sekarang sudah jarang digunakan >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 59. evi Berikan contoh penggunaan media audio di SD! Berikan karakteristik yg baik! Digunakan dalam pembelajaran Bindo, misalnya saat materi dongeng, agar siswa lebih tertarik Karakteristik media audio yg baik: Memperhatikan durasi waktu Memilih cerita yg menarik disesuaikan dengan usia siswa Evi: apakah dongeng itu tidak lebih baik disampaikan secara audiovisual? >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 60. nastiti • Menurut kelompok anda media ritatoon cocok apa tidak digunakan dalam pengajaran berprograma • Problem solving melalui komputer bagaimana? • Jawab 1: ritatoon kurang menarik digunakan secara individual karena • Jawab 2: maksudnya ini adalah program tutoria, maksudnya problem solving itu ya seperti biasa hanya saja menggunakan media komputer >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>