SlideShare a Scribd company logo
1 of 5
Download to read offline
INISIASI 1

   Pengembangan Bahan Pembelajaran Sederhana
                  dan Grafis


S     audara mahasiswa, selamat berjumpa dalam kegiatan tutorial online ini untuk
      mata kuliah pengembangan bahan pembelajaran SD. Dalam tutorial online kali
ini, Anda akan dipandu oleh tutor Anda, Ali Muhtadi. Pada pertemuan perdana ini,
kita akan mendiskusikan materi-materi yang ada pada bahan cetak unit 3. Seperti
yang Saudara ketahui pada bahan cetak unit 3, saudara diajak untuk mencoba
memahami materi tentang bagaimana pengembangan bahan pembelajaran sederhana
dan grafis di SD, mulai dari berbagai macam bahan pembelajaran sederhana dan
grafis sampai dengan cara pengembangan bahan pembelajaran sederhana dan grafis
tersebut. Sebagai informasi bahwa materi ini sangat penting Anda kuasai karena akan
membantu saudara dalam mengembangkan variasi media dan sumber belajar untuk
meningkatkan kualitas interaksi pembelajaran di kelas ketika saudara mengajar.
          Oleh karena itu, kompetensi yang diharapkan dari kegiatan tutorial 1 ini
Saudara diharapkan akan mampu:
     1. mendeskripsikan berbagai macam bahan pembelajaran sederhana
     2. mengembangkan berbagai bahan pembelajaran sederhana
     3. mendeskripsikan berbagai macam bahan pembelajaran grafis
     4. mengembangkan berbagai bahan pembelajaran grafis



Bahan Pembelajaran Sederhana
         Saudara mahasiswa, ketika kita cermati bersama sebenarnya banyak hal di
sekitar sekolah atau di sekitar kita yang dapat digunakan sebagai bahan/media
pembelajaran. Beberapa diantaranya seperti gambar, media tiga dimensi, benda-
benda konkret dan sumber-sumber belajar yang ada pada masyarakat. Beberapa
diantaranya memiliki persamaan dengan bahan pembelajaran visual dan bahan
pembelajaran audio visual. Namun karena begitu beranekaragamnya media ini, maka
ada pula perbedaan karakteristiknya dan karena itu tidak bisa digolongkan dalam
bahan pembelajaran visual ataupun audio-visual. Oleh karena itu bahan pembelajaran
tersebut dikenal dengan bahan/media pembelajaran sederhana. Contohnya saja

                                              Inisisasi Pengembangan Bahan Pembelajaran SD   1
bahan/media pembelajaran realita atau benda sebenarnya, bahan tersebut mempunyai
karakteristik yang berbeda dengan bahan pembelajaran audio, visual dan audio-
visual karena kekhususannya maka digolongkan ke dalam bahan pembelajaran
sederhana.
          Banyak istilah yang digunakan untuk menyebut bahan pembelajaran/media
sederhana, ada yang menyebutnya dengan bahan/media pembelajaran tepat guna dan
ada pula yang menyebut dengan bahan/media pembelajaran serbaneka, ketiga istilah
tersebut meskipun berbeda tetapi memiliki makna yang sama yakni sebagai bahan
pembelajaran yang dikembangkan menggunakan teknologi yang sederhana/tidak
kompleks.
          Seiring dengan kemajuan teknologi, berbagai bahan pembelajaran modern
telah dikembangkan untuk mencapai sebuah proses pembelajaran yang berdayaguna
serta mampu mencapai kompetensi yang diharapkan. Namun demikian, di era
teknologi canggih saat ini tidak lantas mengesampingkan begitu saja teknologi
sederhana karena peranannya masih sangat dibutuhkan dan saling melengkapi.
Bahan pembelajaran yang dikembangkan dengan berbasis pada teknologi canggih
belum mampu diaplikasikan secara luas karena masih menghadapi berbagai kendala.
Berdasarkan keterbatasan tersebut maka masih sangat dibutuhkan keberadaan bahan
pembelajaran sederhana sebagai penopang guna mencapai pembelajaran yang
berkualitas.
          Bahan pembelajaran sederhana tergolong murah dan tidak rumit, sehingga
pengadaannya dapat dikembangkan sendiri oleh guru ataupun bagi mereka yang
berkepentingan akan penggunaan bahan pembelajaran. Walaupun begitu bahan
pembelajaran sederhana tidak berarti lebih rendah kualitasnya dibandingkan dengan
bahan pembelajaran yang menggunakan teknologi canggih. Hal ini sangat
bergantung pada bagaimana pemakainannya dan juga pengembangannya.
          Saudara mahasiswa, dalam kehidupan sehari-hari bahan pembelajaran
sederhana biasa digolongkan menjadi 5, yaitu: bahan pembelajaran dua dimensi,
bahan pembelajaran tiga dimensi, realita, ritatoon, dan rotatoon.:
        Bahan/media pembelajaran sederhana dua dimensi pada dasarnya merupakan
bahan pembalajaran yang sering kita jumpai dalam kegiatan pembelajaran di kelas
setiap hari, seperti papan tulis. Secara umum papan tulis (board) yang biasa
digunakan dapat dibedakan menjadi 5, yaitu: (1) papan tulis (Chalkboard) (2) papan
bulletin (bulletin board), (3) papan flannel (flanned board), (4) papan magnetik
(magnetik board), dan (5) papanl istrik (electric board).
    Sedang bahan/media pembelajaran tiga dimensi secara umum dapat
dikategorikan menjadi 4 jenis, yaitu: specimen, model (tiruan), mock-ups dan

2    Inisisasi Pengembangan Bahan Pembelajaran SD
diorama. Untuk lebih jelasnya sebaiknya Anda simak penjelasan masing-masing
bahan tersebut dalam bahan ajar cetak unit 3 yang saudara pegang.
Cara Pengembangan Bahan Pembelajaran Sederhana
          Saudara mahasiswa, seperti halnya dengan mengembangkan bahan
pembelajaran yang lain, pengembangan bahan pembelajaran sederhana harus melalui
tahapan-tahapan pengembangan bahan pembelajaran yang efektif dan efisien.
Mengingat bahan ajar tersebut harus memudahkan bagi siswa untuk memahami
pesan yang akan disampaikan. Tahapan-tahapan yang harus dilalui dalam
mengembangkan bahan pembelajaran sederhana adalah sebagai berikut :
1. Penentuan kebutuhan Belajar Siswa
    Kebutuhan belajar siswa adalah kesenjangan antara kemampuan dan
    keterampilan yang dimiliki sisiwa saat ini dengan kemampuan dan keterampilan
    yang kita harapkan akan dimiliki siswa. Kebutuhan belajar ini harus dijadikan
    patokan bagi guru dalam menyusun bahan pembelajaran baik berupa materi
    maupun media yang akan dikembangkan untuk membantu proses pembelajaran.
2. Perumusan Tujuan/Kompetensi Pembelajaran
    Tujuan pembelajaran merupakan hal penting yang harus dipahami oleh para guru
    sebelum mengembangkan bahan pembelajaran termasuk media sederhana, karena
    tujuan pembelajaran merupakan tolak ukur berhasil tidaknya proses
    pembelajaran.
3. Pengembangan Materi
    Telah kita ketahui bersama bahwa penyampaian materi hanya secara verbal
    sangat tidak efektif untuk itu guru perlu memilih materi materi tertentu yang
    perlu dimediakan. Tentu saja materi yang dipilih ialah materi ialah materi yang
    dapat disajikan dengan lebih baik melalui media daripada hanya melalui
    penjelasan lisan dari guru.
4. Visualisasi Pesan pembelajaran
    Visualisasi adalah upaya untuk menyampaikan pesan pembelajaran melalui
    pengalaman melihat, hal ini didasarkan atas prinsip psikologis bahwa seseorang
    akan memperoleh kesan/pengertian yang mendalam dari sesuatu yang dilihatnya
    daripada sesuatu yang hanya didengar. Namun perlu disadari bahwa tidak semua
    pesan pembelajaran yang akan dikembangkan dalam bahan pembelajaran
    sederhana dapat divisualkan secara nyata. Hal ini disebabkan adanya tingkat
    realisme isi pesan yang akan disampaikan Ada dua hal yang perlu diperhatikan
    dalam memvisualisasikan pesan,yaitu; tingkat perkembangan dan latar belakang
    budaya siswa.


                                              Inisisasi Pengembangan Bahan Pembelajaran SD   3
5. Produksi
   Tahap yang terakhir dalam mengembangkan bahan pembelajaran sederhana
   adalah produksi. Dalam tahap produksi seorang guru sudah harus menentukan
   jenis bahan pembelajaran sederhana apa yang akan diproduksi baik dalam bentuk
   dua dimensi atau tiga dimensi.


Bahan Pembelajaran Grafis
          Bahan pembelajaran grafis termasuk ke dalam bahan pembelajaran visual
yang menyangkut dengan indera penglihatan karena pesan yang disampaikan
dituangkan ke dalam simbol-simbol komunikasi visual. Jadi bahan pembelajaran
grafis adalah bahan pembelajaran yang dituangkan ke dalam simbol-simbol visual.
          Grafis merupakan media pengajaran yang paling mudah ditemui dan
banyak digunakan. Sebagaimana halnya media lain, media grafis berfungsi untuk
menyalurkan pesan dari sumber ke penerima pesan. Pesan yang disampaikan
dinyatakan dalam symbol kata-kata, gambar dan menggunakan ciri grafis yaitu garis.
Selain fungsi tersebut, grafis juga memiliki fungsi khusus untuk menyederhanakan
informasi dan memperjelas sajian agar mudah dipahami dan diingat. Dalam dunia
pendidikan, umumnya media grafis dikombinasikan dengan media lainnya. Media
grafis terdiri dari berbagai jenis yang dapat dimanfaatkan dalam proses pembelajaran
di SD yaitu grafik, bagan, diagram, sketsa, poster, gambar kartun, peta dan globe.
Cara Pengembangan Bahan Pembelajaran Grafis
          Tahapan dalam pengembangan bahan pembelajaran grafis sama halnya
dengan tahapan dalam pengembangan bahan pembelajaran sederhana yang telah
dijelaskan sebelumnya. Adapun tahapan-tahapan yang harus dilalui dalam
mengembangkan bahan pembelajaran grafis adalah sebagai berikut :
1. Penentuan kebutuhan Belajar Siswa
2. Perumusan Tujuan/Kompetensi Pembelajaran
3. Pengembangan Materi
4. Visualisasi Pesan pembelajaran
5. Produksi
Selanjutnya, silakan Anda baca bahan ajar cetak yang Saudara pegang dengan
seksama dan cobalah pahami isinya. Setelah itu kerjakanlah soal-soal berikut:
    1. Jelaskan yang dimaksud dengan bahan/media pembelajaran sederhana
        secara singkat!
    2. Bahan pembelajaran sederhana biasa digolongkan menjadi 5, yaitu: bahan
        pembelajaran dua dimensi, bahan pembelajaran tiga dimensi, realita, ritatoon,
        dan rotatoon.:

4     Inisisasi Pengembangan Bahan Pembelajaran SD
3. Sebutkan        dan deskripsikan secara singkat macam-macam bahan
        pembelajaran sederhana yang Anda ketahui!
    4. Secara umum papan tulis (board) yang biasa digunakan dapat dibedakan
        menjadi 5, sebutkan dan jelaskan masing-masing secara singkat!
    5. Bahan/media pembelajaran tiga dimensi secara umum dapat dikategorikan
        menjadi 4 jenis, yaitu: specimen, model (tiruan), mock-ups dan diorama.
        Jelaskan masing-masing jenis bahan/media pembelajaran tersebut secara
        singkat dan padat!
    6. Jelaskan perbedaan antara bahan/media pembelajaran specimen dan diorama!
    7. Jelaskan pula persamaan dan perbedaan antara bahan/media pembelajaran
        ritatoon dan rotatoon!
    8. Jelaskan apa yang dimaksud bahan/media pembelajaran grafis ¡
    9. Sebutkan dan jelaskan beberapa jenis media grafis yang biasa digunakan!
    10. Dalam mengembangkan bahan/media pembelajaran sederhana dan grafis ada
        beberapa tahapan yang harus dilakukan. Jelaskan tahapan-tahapan dalam
        mengembangkan bahan/media pembelajaran tersebut secara singkat!
Selanjutnya, untuk mengetahui benar atau tidaknya jawaban Anda silakan kirim
kembali jawaban tersebut melalui fasilitas yang ada




                                            Inisisasi Pengembangan Bahan Pembelajaran SD   5

More Related Content

What's hot

Presentasi media-pembelajaran
Presentasi media-pembelajaranPresentasi media-pembelajaran
Presentasi media-pembelajaranHajaratul Aswad
 
Teknik Penggunaan Media dalam Pembelajaran (Media by utilization)
Teknik Penggunaan Media dalam Pembelajaran  (Media by utilization)Teknik Penggunaan Media dalam Pembelajaran  (Media by utilization)
Teknik Penggunaan Media dalam Pembelajaran (Media by utilization)dindinamuiz
 
syukran mukmin modul Media pembelajara berbasis multimedia presentasi
syukran mukmin modul Media pembelajara berbasis multimedia presentasisyukran mukmin modul Media pembelajara berbasis multimedia presentasi
syukran mukmin modul Media pembelajara berbasis multimedia presentasisyukranIAIN
 
modul pembelajaran multimedia presentasi
modul pembelajaran multimedia presentasimodul pembelajaran multimedia presentasi
modul pembelajaran multimedia presentasifariasyarif
 
Media pembelajaran modul
Media pembelajaran modulMedia pembelajaran modul
Media pembelajaran modulsyukranIAIN
 
Pembelajaran berbasis multimedia
Pembelajaran berbasis multimediaPembelajaran berbasis multimedia
Pembelajaran berbasis multimediaFKIP UHO
 
Makalah media pembelajaran
Makalah media pembelajaranMakalah media pembelajaran
Makalah media pembelajaraniswantosahir
 
Modul media pembelajaran digital bahasa indonesia
Modul media pembelajaran digital bahasa indonesiaModul media pembelajaran digital bahasa indonesia
Modul media pembelajaran digital bahasa indonesiaNadiaPutri86
 
LAPORAN MEDIA PEMBELAJARAN DAN TIK
LAPORAN MEDIA PEMBELAJARAN DAN TIKLAPORAN MEDIA PEMBELAJARAN DAN TIK
LAPORAN MEDIA PEMBELAJARAN DAN TIKINTAN FAJAR ISWARI
 
Media berbasis presentasi modul syukran mukmin
Media berbasis presentasi modul syukran mukminMedia berbasis presentasi modul syukran mukmin
Media berbasis presentasi modul syukran mukminsyukranIAIN
 
Pengembangan media dan sumber belajar
Pengembangan media dan sumber belajarPengembangan media dan sumber belajar
Pengembangan media dan sumber belajararyasetya123
 
Pemilihan dan Pengembangan Media Pembelajaran
Pemilihan dan Pengembangan Media PembelajaranPemilihan dan Pengembangan Media Pembelajaran
Pemilihan dan Pengembangan Media PembelajaranChristian Lokas
 
M5 kb 2 mutimatus sa'adah media pembelajaran
M5 kb 2 mutimatus sa'adah media pembelajaranM5 kb 2 mutimatus sa'adah media pembelajaran
M5 kb 2 mutimatus sa'adah media pembelajaranMutimatus Sa'adah
 
Makalah media pembelajaran berbasis tik
Makalah media pembelajaran berbasis tikMakalah media pembelajaran berbasis tik
Makalah media pembelajaran berbasis tikMayapuspitasari20
 
Mini skripsi Media Pembelajaran Matematika
Mini skripsi Media Pembelajaran MatematikaMini skripsi Media Pembelajaran Matematika
Mini skripsi Media Pembelajaran MatematikaAYU Hardiyanti
 
KARATERISTIK DAN KLASIFIKASI MEDIA PEMBELAJARAN
KARATERISTIK DAN KLASIFIKASI MEDIA PEMBELAJARANKARATERISTIK DAN KLASIFIKASI MEDIA PEMBELAJARAN
KARATERISTIK DAN KLASIFIKASI MEDIA PEMBELAJARANhasrudhyn addin
 

What's hot (20)

Makalah media presentase
Makalah media presentaseMakalah media presentase
Makalah media presentase
 
Presentasi media-pembelajaran
Presentasi media-pembelajaranPresentasi media-pembelajaran
Presentasi media-pembelajaran
 
Teknik Penggunaan Media dalam Pembelajaran (Media by utilization)
Teknik Penggunaan Media dalam Pembelajaran  (Media by utilization)Teknik Penggunaan Media dalam Pembelajaran  (Media by utilization)
Teknik Penggunaan Media dalam Pembelajaran (Media by utilization)
 
syukran mukmin modul Media pembelajara berbasis multimedia presentasi
syukran mukmin modul Media pembelajara berbasis multimedia presentasisyukran mukmin modul Media pembelajara berbasis multimedia presentasi
syukran mukmin modul Media pembelajara berbasis multimedia presentasi
 
modul pembelajaran multimedia presentasi
modul pembelajaran multimedia presentasimodul pembelajaran multimedia presentasi
modul pembelajaran multimedia presentasi
 
Media pembelajaran modul
Media pembelajaran modulMedia pembelajaran modul
Media pembelajaran modul
 
Pembelajaran berbasis multimedia
Pembelajaran berbasis multimediaPembelajaran berbasis multimedia
Pembelajaran berbasis multimedia
 
Makalah media pembelajaran
Makalah media pembelajaranMakalah media pembelajaran
Makalah media pembelajaran
 
Modul media pembelajaran digital bahasa indonesia
Modul media pembelajaran digital bahasa indonesiaModul media pembelajaran digital bahasa indonesia
Modul media pembelajaran digital bahasa indonesia
 
LAPORAN MEDIA PEMBELAJARAN DAN TIK
LAPORAN MEDIA PEMBELAJARAN DAN TIKLAPORAN MEDIA PEMBELAJARAN DAN TIK
LAPORAN MEDIA PEMBELAJARAN DAN TIK
 
Media berbasis presentasi modul syukran mukmin
Media berbasis presentasi modul syukran mukminMedia berbasis presentasi modul syukran mukmin
Media berbasis presentasi modul syukran mukmin
 
Pengembangan media dan sumber belajar
Pengembangan media dan sumber belajarPengembangan media dan sumber belajar
Pengembangan media dan sumber belajar
 
Pemilihan dan Pengembangan Media Pembelajaran
Pemilihan dan Pengembangan Media PembelajaranPemilihan dan Pengembangan Media Pembelajaran
Pemilihan dan Pengembangan Media Pembelajaran
 
Rpp dasar pemetaan
Rpp  dasar pemetaanRpp  dasar pemetaan
Rpp dasar pemetaan
 
Modul 3
Modul 3Modul 3
Modul 3
 
Summary buku
Summary bukuSummary buku
Summary buku
 
M5 kb 2 mutimatus sa'adah media pembelajaran
M5 kb 2 mutimatus sa'adah media pembelajaranM5 kb 2 mutimatus sa'adah media pembelajaran
M5 kb 2 mutimatus sa'adah media pembelajaran
 
Makalah media pembelajaran berbasis tik
Makalah media pembelajaran berbasis tikMakalah media pembelajaran berbasis tik
Makalah media pembelajaran berbasis tik
 
Mini skripsi Media Pembelajaran Matematika
Mini skripsi Media Pembelajaran MatematikaMini skripsi Media Pembelajaran Matematika
Mini skripsi Media Pembelajaran Matematika
 
KARATERISTIK DAN KLASIFIKASI MEDIA PEMBELAJARAN
KARATERISTIK DAN KLASIFIKASI MEDIA PEMBELAJARANKARATERISTIK DAN KLASIFIKASI MEDIA PEMBELAJARAN
KARATERISTIK DAN KLASIFIKASI MEDIA PEMBELAJARAN
 

Similar to Inisiasi 1

Modul Media Pembelajaran Berbasis Multimedia Presentasi
Modul Media Pembelajaran Berbasis Multimedia PresentasiModul Media Pembelajaran Berbasis Multimedia Presentasi
Modul Media Pembelajaran Berbasis Multimedia PresentasisyukranIAIN
 
8. PPT Materi Ajar Media Pembelajaran (Genap 2020-2021).pdf
8. PPT Materi Ajar Media Pembelajaran (Genap 2020-2021).pdf8. PPT Materi Ajar Media Pembelajaran (Genap 2020-2021).pdf
8. PPT Materi Ajar Media Pembelajaran (Genap 2020-2021).pdfshafa90
 
media pembelajaran sederhana.pptx
media pembelajaran sederhana.pptxmedia pembelajaran sederhana.pptx
media pembelajaran sederhana.pptxcucurecidence
 
Modul media pemeblajaran di sd novi 193020212062
Modul media pemeblajaran di sd novi 193020212062Modul media pemeblajaran di sd novi 193020212062
Modul media pemeblajaran di sd novi 193020212062NoviPky
 
Media pengajaran
Media pengajaranMedia pengajaran
Media pengajaranTien Yu Yu
 
KELOMPOK 11 STRATEGI PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN.pptx
KELOMPOK 11 STRATEGI PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN.pptxKELOMPOK 11 STRATEGI PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN.pptx
KELOMPOK 11 STRATEGI PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN.pptxAuliaDewiCahyaningsi1
 
Mediapembelajaranlelilestari 111223211219-phpapp02
Mediapembelajaranlelilestari 111223211219-phpapp02Mediapembelajaranlelilestari 111223211219-phpapp02
Mediapembelajaranlelilestari 111223211219-phpapp02Mviw Novita
 
MODUL MEDIA PEMBELAJARAN AUDIO,VISUAL DAN AUDIO VISUAL
MODUL MEDIA PEMBELAJARAN AUDIO,VISUAL DAN AUDIO VISUALMODUL MEDIA PEMBELAJARAN AUDIO,VISUAL DAN AUDIO VISUAL
MODUL MEDIA PEMBELAJARAN AUDIO,VISUAL DAN AUDIO VISUALLUTPHIMEINALDI1
 
Laporan Pengaplikasian Media Pembelajaran Tingkat SMA
Laporan Pengaplikasian Media Pembelajaran  Tingkat SMA Laporan Pengaplikasian Media Pembelajaran  Tingkat SMA
Laporan Pengaplikasian Media Pembelajaran Tingkat SMA Meidamayani
 
Penggunaan Media Tik Dalam Pengajaran Pendidikan Kewarganegaraan
Penggunaan Media Tik Dalam Pengajaran Pendidikan KewarganegaraanPenggunaan Media Tik Dalam Pengajaran Pendidikan Kewarganegaraan
Penggunaan Media Tik Dalam Pengajaran Pendidikan KewarganegaraanSMP Negeri 5 Lahat
 
Pengembangan bahan ajar visual kel 7-1.pdf
Pengembangan bahan ajar visual kel 7-1.pdfPengembangan bahan ajar visual kel 7-1.pdf
Pengembangan bahan ajar visual kel 7-1.pdfmarianaulfa2003
 
Prinsip pemilihan media
Prinsip pemilihan mediaPrinsip pemilihan media
Prinsip pemilihan mediabagibagiilmu
 

Similar to Inisiasi 1 (20)

Modul Media Pembelajaran Berbasis Multimedia Presentasi
Modul Media Pembelajaran Berbasis Multimedia PresentasiModul Media Pembelajaran Berbasis Multimedia Presentasi
Modul Media Pembelajaran Berbasis Multimedia Presentasi
 
Sobi'al 152
Sobi'al 152Sobi'al 152
Sobi'al 152
 
8. PPT Materi Ajar Media Pembelajaran (Genap 2020-2021).pdf
8. PPT Materi Ajar Media Pembelajaran (Genap 2020-2021).pdf8. PPT Materi Ajar Media Pembelajaran (Genap 2020-2021).pdf
8. PPT Materi Ajar Media Pembelajaran (Genap 2020-2021).pdf
 
media pembelajaran sederhana.pptx
media pembelajaran sederhana.pptxmedia pembelajaran sederhana.pptx
media pembelajaran sederhana.pptx
 
Modul media pemeblajaran di sd novi 193020212062
Modul media pemeblajaran di sd novi 193020212062Modul media pemeblajaran di sd novi 193020212062
Modul media pemeblajaran di sd novi 193020212062
 
Inisiasi 1
Inisiasi 1Inisiasi 1
Inisiasi 1
 
Media pengajaran
Media pengajaranMedia pengajaran
Media pengajaran
 
PTK
PTKPTK
PTK
 
KELOMPOK 11 STRATEGI PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN.pptx
KELOMPOK 11 STRATEGI PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN.pptxKELOMPOK 11 STRATEGI PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN.pptx
KELOMPOK 11 STRATEGI PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN.pptx
 
Mediapembelajaranlelilestari 111223211219-phpapp02
Mediapembelajaranlelilestari 111223211219-phpapp02Mediapembelajaranlelilestari 111223211219-phpapp02
Mediapembelajaranlelilestari 111223211219-phpapp02
 
MODUL MEDIA PEMBELAJARAN AUDIO,VISUAL DAN AUDIO VISUAL
MODUL MEDIA PEMBELAJARAN AUDIO,VISUAL DAN AUDIO VISUALMODUL MEDIA PEMBELAJARAN AUDIO,VISUAL DAN AUDIO VISUAL
MODUL MEDIA PEMBELAJARAN AUDIO,VISUAL DAN AUDIO VISUAL
 
Tes skripsi lia
Tes skripsi liaTes skripsi lia
Tes skripsi lia
 
Tugas Media Pembelajaran
Tugas Media PembelajaranTugas Media Pembelajaran
Tugas Media Pembelajaran
 
Isl minggu 2
Isl minggu 2Isl minggu 2
Isl minggu 2
 
Laporan Pengaplikasian Media Pembelajaran Tingkat SMA
Laporan Pengaplikasian Media Pembelajaran  Tingkat SMA Laporan Pengaplikasian Media Pembelajaran  Tingkat SMA
Laporan Pengaplikasian Media Pembelajaran Tingkat SMA
 
Penggunaan Media Tik Dalam Pengajaran Pendidikan Kewarganegaraan
Penggunaan Media Tik Dalam Pengajaran Pendidikan KewarganegaraanPenggunaan Media Tik Dalam Pengajaran Pendidikan Kewarganegaraan
Penggunaan Media Tik Dalam Pengajaran Pendidikan Kewarganegaraan
 
Media dalam proses pembelajaran
Media dalam proses pembelajaranMedia dalam proses pembelajaran
Media dalam proses pembelajaran
 
Pengembangan bahan ajar visual kel 7-1.pdf
Pengembangan bahan ajar visual kel 7-1.pdfPengembangan bahan ajar visual kel 7-1.pdf
Pengembangan bahan ajar visual kel 7-1.pdf
 
Prinsip pemilihan media
Prinsip pemilihan mediaPrinsip pemilihan media
Prinsip pemilihan media
 
Modul media pembelajaran
Modul media pembelajaranModul media pembelajaran
Modul media pembelajaran
 

Inisiasi 1

  • 1. INISIASI 1 Pengembangan Bahan Pembelajaran Sederhana dan Grafis S audara mahasiswa, selamat berjumpa dalam kegiatan tutorial online ini untuk mata kuliah pengembangan bahan pembelajaran SD. Dalam tutorial online kali ini, Anda akan dipandu oleh tutor Anda, Ali Muhtadi. Pada pertemuan perdana ini, kita akan mendiskusikan materi-materi yang ada pada bahan cetak unit 3. Seperti yang Saudara ketahui pada bahan cetak unit 3, saudara diajak untuk mencoba memahami materi tentang bagaimana pengembangan bahan pembelajaran sederhana dan grafis di SD, mulai dari berbagai macam bahan pembelajaran sederhana dan grafis sampai dengan cara pengembangan bahan pembelajaran sederhana dan grafis tersebut. Sebagai informasi bahwa materi ini sangat penting Anda kuasai karena akan membantu saudara dalam mengembangkan variasi media dan sumber belajar untuk meningkatkan kualitas interaksi pembelajaran di kelas ketika saudara mengajar. Oleh karena itu, kompetensi yang diharapkan dari kegiatan tutorial 1 ini Saudara diharapkan akan mampu: 1. mendeskripsikan berbagai macam bahan pembelajaran sederhana 2. mengembangkan berbagai bahan pembelajaran sederhana 3. mendeskripsikan berbagai macam bahan pembelajaran grafis 4. mengembangkan berbagai bahan pembelajaran grafis Bahan Pembelajaran Sederhana Saudara mahasiswa, ketika kita cermati bersama sebenarnya banyak hal di sekitar sekolah atau di sekitar kita yang dapat digunakan sebagai bahan/media pembelajaran. Beberapa diantaranya seperti gambar, media tiga dimensi, benda- benda konkret dan sumber-sumber belajar yang ada pada masyarakat. Beberapa diantaranya memiliki persamaan dengan bahan pembelajaran visual dan bahan pembelajaran audio visual. Namun karena begitu beranekaragamnya media ini, maka ada pula perbedaan karakteristiknya dan karena itu tidak bisa digolongkan dalam bahan pembelajaran visual ataupun audio-visual. Oleh karena itu bahan pembelajaran tersebut dikenal dengan bahan/media pembelajaran sederhana. Contohnya saja Inisisasi Pengembangan Bahan Pembelajaran SD 1
  • 2. bahan/media pembelajaran realita atau benda sebenarnya, bahan tersebut mempunyai karakteristik yang berbeda dengan bahan pembelajaran audio, visual dan audio- visual karena kekhususannya maka digolongkan ke dalam bahan pembelajaran sederhana. Banyak istilah yang digunakan untuk menyebut bahan pembelajaran/media sederhana, ada yang menyebutnya dengan bahan/media pembelajaran tepat guna dan ada pula yang menyebut dengan bahan/media pembelajaran serbaneka, ketiga istilah tersebut meskipun berbeda tetapi memiliki makna yang sama yakni sebagai bahan pembelajaran yang dikembangkan menggunakan teknologi yang sederhana/tidak kompleks. Seiring dengan kemajuan teknologi, berbagai bahan pembelajaran modern telah dikembangkan untuk mencapai sebuah proses pembelajaran yang berdayaguna serta mampu mencapai kompetensi yang diharapkan. Namun demikian, di era teknologi canggih saat ini tidak lantas mengesampingkan begitu saja teknologi sederhana karena peranannya masih sangat dibutuhkan dan saling melengkapi. Bahan pembelajaran yang dikembangkan dengan berbasis pada teknologi canggih belum mampu diaplikasikan secara luas karena masih menghadapi berbagai kendala. Berdasarkan keterbatasan tersebut maka masih sangat dibutuhkan keberadaan bahan pembelajaran sederhana sebagai penopang guna mencapai pembelajaran yang berkualitas. Bahan pembelajaran sederhana tergolong murah dan tidak rumit, sehingga pengadaannya dapat dikembangkan sendiri oleh guru ataupun bagi mereka yang berkepentingan akan penggunaan bahan pembelajaran. Walaupun begitu bahan pembelajaran sederhana tidak berarti lebih rendah kualitasnya dibandingkan dengan bahan pembelajaran yang menggunakan teknologi canggih. Hal ini sangat bergantung pada bagaimana pemakainannya dan juga pengembangannya. Saudara mahasiswa, dalam kehidupan sehari-hari bahan pembelajaran sederhana biasa digolongkan menjadi 5, yaitu: bahan pembelajaran dua dimensi, bahan pembelajaran tiga dimensi, realita, ritatoon, dan rotatoon.: Bahan/media pembelajaran sederhana dua dimensi pada dasarnya merupakan bahan pembalajaran yang sering kita jumpai dalam kegiatan pembelajaran di kelas setiap hari, seperti papan tulis. Secara umum papan tulis (board) yang biasa digunakan dapat dibedakan menjadi 5, yaitu: (1) papan tulis (Chalkboard) (2) papan bulletin (bulletin board), (3) papan flannel (flanned board), (4) papan magnetik (magnetik board), dan (5) papanl istrik (electric board). Sedang bahan/media pembelajaran tiga dimensi secara umum dapat dikategorikan menjadi 4 jenis, yaitu: specimen, model (tiruan), mock-ups dan 2 Inisisasi Pengembangan Bahan Pembelajaran SD
  • 3. diorama. Untuk lebih jelasnya sebaiknya Anda simak penjelasan masing-masing bahan tersebut dalam bahan ajar cetak unit 3 yang saudara pegang. Cara Pengembangan Bahan Pembelajaran Sederhana Saudara mahasiswa, seperti halnya dengan mengembangkan bahan pembelajaran yang lain, pengembangan bahan pembelajaran sederhana harus melalui tahapan-tahapan pengembangan bahan pembelajaran yang efektif dan efisien. Mengingat bahan ajar tersebut harus memudahkan bagi siswa untuk memahami pesan yang akan disampaikan. Tahapan-tahapan yang harus dilalui dalam mengembangkan bahan pembelajaran sederhana adalah sebagai berikut : 1. Penentuan kebutuhan Belajar Siswa Kebutuhan belajar siswa adalah kesenjangan antara kemampuan dan keterampilan yang dimiliki sisiwa saat ini dengan kemampuan dan keterampilan yang kita harapkan akan dimiliki siswa. Kebutuhan belajar ini harus dijadikan patokan bagi guru dalam menyusun bahan pembelajaran baik berupa materi maupun media yang akan dikembangkan untuk membantu proses pembelajaran. 2. Perumusan Tujuan/Kompetensi Pembelajaran Tujuan pembelajaran merupakan hal penting yang harus dipahami oleh para guru sebelum mengembangkan bahan pembelajaran termasuk media sederhana, karena tujuan pembelajaran merupakan tolak ukur berhasil tidaknya proses pembelajaran. 3. Pengembangan Materi Telah kita ketahui bersama bahwa penyampaian materi hanya secara verbal sangat tidak efektif untuk itu guru perlu memilih materi materi tertentu yang perlu dimediakan. Tentu saja materi yang dipilih ialah materi ialah materi yang dapat disajikan dengan lebih baik melalui media daripada hanya melalui penjelasan lisan dari guru. 4. Visualisasi Pesan pembelajaran Visualisasi adalah upaya untuk menyampaikan pesan pembelajaran melalui pengalaman melihat, hal ini didasarkan atas prinsip psikologis bahwa seseorang akan memperoleh kesan/pengertian yang mendalam dari sesuatu yang dilihatnya daripada sesuatu yang hanya didengar. Namun perlu disadari bahwa tidak semua pesan pembelajaran yang akan dikembangkan dalam bahan pembelajaran sederhana dapat divisualkan secara nyata. Hal ini disebabkan adanya tingkat realisme isi pesan yang akan disampaikan Ada dua hal yang perlu diperhatikan dalam memvisualisasikan pesan,yaitu; tingkat perkembangan dan latar belakang budaya siswa. Inisisasi Pengembangan Bahan Pembelajaran SD 3
  • 4. 5. Produksi Tahap yang terakhir dalam mengembangkan bahan pembelajaran sederhana adalah produksi. Dalam tahap produksi seorang guru sudah harus menentukan jenis bahan pembelajaran sederhana apa yang akan diproduksi baik dalam bentuk dua dimensi atau tiga dimensi. Bahan Pembelajaran Grafis Bahan pembelajaran grafis termasuk ke dalam bahan pembelajaran visual yang menyangkut dengan indera penglihatan karena pesan yang disampaikan dituangkan ke dalam simbol-simbol komunikasi visual. Jadi bahan pembelajaran grafis adalah bahan pembelajaran yang dituangkan ke dalam simbol-simbol visual. Grafis merupakan media pengajaran yang paling mudah ditemui dan banyak digunakan. Sebagaimana halnya media lain, media grafis berfungsi untuk menyalurkan pesan dari sumber ke penerima pesan. Pesan yang disampaikan dinyatakan dalam symbol kata-kata, gambar dan menggunakan ciri grafis yaitu garis. Selain fungsi tersebut, grafis juga memiliki fungsi khusus untuk menyederhanakan informasi dan memperjelas sajian agar mudah dipahami dan diingat. Dalam dunia pendidikan, umumnya media grafis dikombinasikan dengan media lainnya. Media grafis terdiri dari berbagai jenis yang dapat dimanfaatkan dalam proses pembelajaran di SD yaitu grafik, bagan, diagram, sketsa, poster, gambar kartun, peta dan globe. Cara Pengembangan Bahan Pembelajaran Grafis Tahapan dalam pengembangan bahan pembelajaran grafis sama halnya dengan tahapan dalam pengembangan bahan pembelajaran sederhana yang telah dijelaskan sebelumnya. Adapun tahapan-tahapan yang harus dilalui dalam mengembangkan bahan pembelajaran grafis adalah sebagai berikut : 1. Penentuan kebutuhan Belajar Siswa 2. Perumusan Tujuan/Kompetensi Pembelajaran 3. Pengembangan Materi 4. Visualisasi Pesan pembelajaran 5. Produksi Selanjutnya, silakan Anda baca bahan ajar cetak yang Saudara pegang dengan seksama dan cobalah pahami isinya. Setelah itu kerjakanlah soal-soal berikut: 1. Jelaskan yang dimaksud dengan bahan/media pembelajaran sederhana secara singkat! 2. Bahan pembelajaran sederhana biasa digolongkan menjadi 5, yaitu: bahan pembelajaran dua dimensi, bahan pembelajaran tiga dimensi, realita, ritatoon, dan rotatoon.: 4 Inisisasi Pengembangan Bahan Pembelajaran SD
  • 5. 3. Sebutkan dan deskripsikan secara singkat macam-macam bahan pembelajaran sederhana yang Anda ketahui! 4. Secara umum papan tulis (board) yang biasa digunakan dapat dibedakan menjadi 5, sebutkan dan jelaskan masing-masing secara singkat! 5. Bahan/media pembelajaran tiga dimensi secara umum dapat dikategorikan menjadi 4 jenis, yaitu: specimen, model (tiruan), mock-ups dan diorama. Jelaskan masing-masing jenis bahan/media pembelajaran tersebut secara singkat dan padat! 6. Jelaskan perbedaan antara bahan/media pembelajaran specimen dan diorama! 7. Jelaskan pula persamaan dan perbedaan antara bahan/media pembelajaran ritatoon dan rotatoon! 8. Jelaskan apa yang dimaksud bahan/media pembelajaran grafis ¡ 9. Sebutkan dan jelaskan beberapa jenis media grafis yang biasa digunakan! 10. Dalam mengembangkan bahan/media pembelajaran sederhana dan grafis ada beberapa tahapan yang harus dilakukan. Jelaskan tahapan-tahapan dalam mengembangkan bahan/media pembelajaran tersebut secara singkat! Selanjutnya, untuk mengetahui benar atau tidaknya jawaban Anda silakan kirim kembali jawaban tersebut melalui fasilitas yang ada Inisisasi Pengembangan Bahan Pembelajaran SD 5