SlideShare a Scribd company logo
2A
PYTHAGORAS
Pythagoras
{582 SM-496SM}
Dikenal sebagai
bapak bilangan .
Peninggalannya
yang terkenal
adalah Teorema
Pythagoras
Created by
Hurairoh R
Anggota Kelompok:
1. ____________________________
2. ____________________________
3. ____________________________
4. ____________________________
KelasVIII semester 1
1 | T e o r e m a P y t h a g o r a s
A. KompetensiDasar:
2.1. Menunjukkan perilaku teliti dan sesuai prosedur dalam
melakukan ativitas di rumah, sekolah, dan masyarakat sebagai
wujud implementasi menggambar sketsa grafik fungsi aljabar
sederhana pada sistemkoordinat Kartesius mengikuti prosedur
2.2. Menunjukkan perilaku ingin tahu dalam melakukan aktivitas di
rumah, sekolah, dan masyarakat sebagai wujud implementasi
penyelidikan sifat-sifat kubus, balok, prismadan limas serta
bagian-bagiannya melalui alat peraga
2.3. Menunjukkan perilaku jujur dan bertanggung jawab sebagai
wujud implementasi kejujuran dalam melaporkan data
pengamatan
3.8. Memahami Teorema Pythagoras melalui alat peraga dan
penyelidikan berbagai pola bilangan
B. Indikator Pencapaian Kompetensi:
1. Siswa bisa membuktikan teorema Pythagoras
2. Menghitung panjang sisi-sisi segitiga siku-siku dalam
permasalahan kehidupan sehari-hari
C. Tujuan Pembelajaran:
Melalui model pembelajaran Discovery Learning :
1. Dengan diberikannya alat percobaan berupa persegi-
persegi satuan dan segitiga siku-siku peserta didik dapat
menemukan Teorema Pythagoras.
2. Dengan diberikan nya permasalahan dalam kehidupan
sehari-hari peserta didik dapat menghitung menggunakan
teorema Pythagoras
2 | T e o r e m a P y t h a g o r a s
D. MembukikanTeorema Pythagoras
Coba kalian buat persegi yang mempunyai sisi yang sama
dengan sisi segitiga menggunakan persegi-persegi satuan
yang telah tersedia dengan warna yang sama pada setiap sisi.
1. Isilah kolom dibawah ini berdasarkan percobaan kalian?
S =a
= satuan
S =b
= satuan
S =c
= satuan
3 | T e o r e m a P y t h a g o r a s
2. Isilah kolom dibawah ini dengan hasil percobaan kalian
Jawablah pada kotak-kotak yang kosong
=c
=
= satuan
=b
=
=
satuan
=a
=
= satuan
L L
L
4 | T e o r e m a P y t h a g o r a s
3. Bagaimana kalian mengaitkan antara L1, L2, dan L3 dengan
persegi-persegi lainnya pada sisi-sisi segitiga siku-siku
L LL =
……c2=…………………………………………
………………………………………………
………………………
L = L L
……a2=…………………………………………
………………………………………………
………………………
L = L L
………b2=………………………………………
………………………………………………
………………………
5 | T e o r e m a P y t h a g o r a s
4. Apa kesimpulan yang kalian peroleh?
Jadi, Teorema Pythagoras adalah
jawaban………………………………………………
……………………………………………………………………
……………………………………………………………………
……………………………………………………………………
……………………………………………………………………
……………………………………………………………………
……………………………………………………………………
………………………………………………………………
……………………………………………………………………
……………………………………………………………………
……………………………………………………………………
………………………………………………………
6 | T e o r e m a P y t h a g o r a s
E. Latihan soal
Untuk mengukur kemampuan kalian dalam menjumlahkan bilangan
bulat,
Ayo Kerjakan Latihan Berikut!!!
Soal latihan
1. Perhatikan gambar di bawah ini!
Seorang nakhoda kapal bernama
Agung melihat puncak mercusuar yang
berjarak 100 meter dari kapal. Jika
diketahui tinggi mercusuar 60 meter,
tentukan jarak Agung dari puncak
mercusuar tersebut!
JAWABAN
7 | T e o r e m a P y t h a g o r a s
Illustrasi 1
2. Pak Ardi ingin memasang 2 kawat penyangga pada
tiang bendera, jika jarak kaki tiang dengan kaki
kawat penyangga adalah 8 m, jarak kaki tiang
dengan ujung kawat penyangga pertama 6 m dan
jarak kawat penyangga pertama dengan kawat
penyangga kedua adalah 9 m. Hitunglah panjang
total kawat yang diperlukan dan hitunglah biaya
yang diperlukan Pak Ardi jika harga kawat Rp
25.000 per meter!
JAWABAN
8 | T e o r e m a P y t h a g o r a s
3. Filma berenang di sebuah kolam yang berbentuk
persegi panjang dengan panjang 16 m. Jika ia
berenang secara diagonal dan menempuh jarak 20 m,
tentukanlah lebar kolam renang tersebut!
JAWABAN

More Related Content

What's hot

What's hot (20)

Instrumen tes ulangan harian mengenal bentuk aljabar (kisi dan kartu soal)
Instrumen tes ulangan harian mengenal bentuk aljabar (kisi dan kartu soal)Instrumen tes ulangan harian mengenal bentuk aljabar (kisi dan kartu soal)
Instrumen tes ulangan harian mengenal bentuk aljabar (kisi dan kartu soal)
 
Lkpd barisan dan deret
Lkpd barisan dan deretLkpd barisan dan deret
Lkpd barisan dan deret
 
LKS Kekongruenan dan Kesebangunan
LKS Kekongruenan dan Kesebangunan LKS Kekongruenan dan Kesebangunan
LKS Kekongruenan dan Kesebangunan
 
LKPD ROTASI KELAS XI
LKPD ROTASI KELAS XILKPD ROTASI KELAS XI
LKPD ROTASI KELAS XI
 
Lkpd himpunan p1
Lkpd himpunan p1Lkpd himpunan p1
Lkpd himpunan p1
 
LKPD Perbandingan dan SKala
LKPD Perbandingan dan SKalaLKPD Perbandingan dan SKala
LKPD Perbandingan dan SKala
 
BAHAN AJAR MATERI TRANSFORMASI GEOMETRI KELAS XI
BAHAN AJAR MATERI TRANSFORMASI GEOMETRI KELAS XIBAHAN AJAR MATERI TRANSFORMASI GEOMETRI KELAS XI
BAHAN AJAR MATERI TRANSFORMASI GEOMETRI KELAS XI
 
Lkpd bentuk akar
Lkpd bentuk akarLkpd bentuk akar
Lkpd bentuk akar
 
Rpp kd 3.3 konsep matriks dan operasi aljabar
Rpp kd 3.3 konsep matriks dan operasi aljabarRpp kd 3.3 konsep matriks dan operasi aljabar
Rpp kd 3.3 konsep matriks dan operasi aljabar
 
Pembelajaran bilangan-bulat-kelas-vii-smp-hafiana
Pembelajaran bilangan-bulat-kelas-vii-smp-hafianaPembelajaran bilangan-bulat-kelas-vii-smp-hafiana
Pembelajaran bilangan-bulat-kelas-vii-smp-hafiana
 
Rpp Matematika peminatan XII k.13
Rpp Matematika peminatan XII k.13Rpp Matematika peminatan XII k.13
Rpp Matematika peminatan XII k.13
 
Modul dan Perangkat Matematika Kelas 7 Muhammad Muzammil, S. Si SMP Ibrahimy ...
Modul dan Perangkat Matematika Kelas 7 Muhammad Muzammil, S. Si SMP Ibrahimy ...Modul dan Perangkat Matematika Kelas 7 Muhammad Muzammil, S. Si SMP Ibrahimy ...
Modul dan Perangkat Matematika Kelas 7 Muhammad Muzammil, S. Si SMP Ibrahimy ...
 
Rpp kd 3.7 wajib (rasio dan perbandingan trigonometri)
Rpp kd 3.7 wajib (rasio dan perbandingan trigonometri)Rpp kd 3.7 wajib (rasio dan perbandingan trigonometri)
Rpp kd 3.7 wajib (rasio dan perbandingan trigonometri)
 
modul matematika berbasis problem based learning pada materi matriks kelas x MIA
modul matematika berbasis problem based learning pada materi matriks kelas x MIAmodul matematika berbasis problem based learning pada materi matriks kelas x MIA
modul matematika berbasis problem based learning pada materi matriks kelas x MIA
 
3. lkpd 3.7
3. lkpd 3.73. lkpd 3.7
3. lkpd 3.7
 
AKM BANGUN RUANG SISI DATAR (BRSD)
AKM BANGUN RUANG SISI DATAR (BRSD)AKM BANGUN RUANG SISI DATAR (BRSD)
AKM BANGUN RUANG SISI DATAR (BRSD)
 
Lembar Kerja Siswa by Khairunnisa
Lembar Kerja Siswa by Khairunnisa Lembar Kerja Siswa by Khairunnisa
Lembar Kerja Siswa by Khairunnisa
 
Lkpd perbandingan
Lkpd perbandinganLkpd perbandingan
Lkpd perbandingan
 
AKM Koordinat Kartesius (TryOut) - Pertemuan 4
AKM Koordinat Kartesius (TryOut) - Pertemuan 4AKM Koordinat Kartesius (TryOut) - Pertemuan 4
AKM Koordinat Kartesius (TryOut) - Pertemuan 4
 
Lkpd rotasi geometri transformasi
Lkpd rotasi geometri transformasiLkpd rotasi geometri transformasi
Lkpd rotasi geometri transformasi
 

Similar to Lks pythagoras (11)

Tugas mandiri aljabar linear & matriks
Tugas mandiri aljabar linear & matriksTugas mandiri aljabar linear & matriks
Tugas mandiri aljabar linear & matriks
 
Rpp logaritma dan eksponen kurikulum 2013 1
Rpp logaritma dan eksponen kurikulum 2013 1Rpp logaritma dan eksponen kurikulum 2013 1
Rpp logaritma dan eksponen kurikulum 2013 1
 
Rpp logaritma 1
Rpp logaritma 1Rpp logaritma 1
Rpp logaritma 1
 
Kunci dan Perangkat Matematika SMP kelas 8
Kunci dan Perangkat Matematika SMP kelas 8Kunci dan Perangkat Matematika SMP kelas 8
Kunci dan Perangkat Matematika SMP kelas 8
 
Pertidaksamaan rasional dan irrasional kd 32
Pertidaksamaan rasional dan irrasional kd 32Pertidaksamaan rasional dan irrasional kd 32
Pertidaksamaan rasional dan irrasional kd 32
 
Pengantar kalkulus
Pengantar kalkulusPengantar kalkulus
Pengantar kalkulus
 
Kalkulus 1
Kalkulus 1Kalkulus 1
Kalkulus 1
 
Integral
IntegralIntegral
Integral
 
Kunci dan Perangkat Matematika SMP kelas 7
Kunci dan Perangkat Matematika SMP kelas 7Kunci dan Perangkat Matematika SMP kelas 7
Kunci dan Perangkat Matematika SMP kelas 7
 
Lks persegi dan persegi panjang PMR
Lks persegi dan persegi panjang PMRLks persegi dan persegi panjang PMR
Lks persegi dan persegi panjang PMR
 
Makalah untuk agus
Makalah untuk agusMakalah untuk agus
Makalah untuk agus
 

Recently uploaded

PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
muhammadyudiyanto55
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
RinawatiRinawati10
 
CONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdf
CONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdfCONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdf
CONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdf
Pangarso Yuliatmoko
 

Recently uploaded (20)

PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptxSolusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
 
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptxModul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptxPresentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
 
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
 
CONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdf
CONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdfCONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdf
CONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 

Lks pythagoras

  • 1. 2A PYTHAGORAS Pythagoras {582 SM-496SM} Dikenal sebagai bapak bilangan . Peninggalannya yang terkenal adalah Teorema Pythagoras Created by Hurairoh R Anggota Kelompok: 1. ____________________________ 2. ____________________________ 3. ____________________________ 4. ____________________________ KelasVIII semester 1
  • 2. 1 | T e o r e m a P y t h a g o r a s A. KompetensiDasar: 2.1. Menunjukkan perilaku teliti dan sesuai prosedur dalam melakukan ativitas di rumah, sekolah, dan masyarakat sebagai wujud implementasi menggambar sketsa grafik fungsi aljabar sederhana pada sistemkoordinat Kartesius mengikuti prosedur 2.2. Menunjukkan perilaku ingin tahu dalam melakukan aktivitas di rumah, sekolah, dan masyarakat sebagai wujud implementasi penyelidikan sifat-sifat kubus, balok, prismadan limas serta bagian-bagiannya melalui alat peraga 2.3. Menunjukkan perilaku jujur dan bertanggung jawab sebagai wujud implementasi kejujuran dalam melaporkan data pengamatan 3.8. Memahami Teorema Pythagoras melalui alat peraga dan penyelidikan berbagai pola bilangan B. Indikator Pencapaian Kompetensi: 1. Siswa bisa membuktikan teorema Pythagoras 2. Menghitung panjang sisi-sisi segitiga siku-siku dalam permasalahan kehidupan sehari-hari C. Tujuan Pembelajaran: Melalui model pembelajaran Discovery Learning : 1. Dengan diberikannya alat percobaan berupa persegi- persegi satuan dan segitiga siku-siku peserta didik dapat menemukan Teorema Pythagoras. 2. Dengan diberikan nya permasalahan dalam kehidupan sehari-hari peserta didik dapat menghitung menggunakan teorema Pythagoras
  • 3. 2 | T e o r e m a P y t h a g o r a s D. MembukikanTeorema Pythagoras Coba kalian buat persegi yang mempunyai sisi yang sama dengan sisi segitiga menggunakan persegi-persegi satuan yang telah tersedia dengan warna yang sama pada setiap sisi. 1. Isilah kolom dibawah ini berdasarkan percobaan kalian? S =a = satuan S =b = satuan S =c = satuan
  • 4. 3 | T e o r e m a P y t h a g o r a s 2. Isilah kolom dibawah ini dengan hasil percobaan kalian Jawablah pada kotak-kotak yang kosong =c = = satuan =b = = satuan =a = = satuan L L L
  • 5. 4 | T e o r e m a P y t h a g o r a s 3. Bagaimana kalian mengaitkan antara L1, L2, dan L3 dengan persegi-persegi lainnya pada sisi-sisi segitiga siku-siku L LL = ……c2=………………………………………… ……………………………………………… ……………………… L = L L ……a2=………………………………………… ……………………………………………… ……………………… L = L L ………b2=……………………………………… ……………………………………………… ………………………
  • 6. 5 | T e o r e m a P y t h a g o r a s 4. Apa kesimpulan yang kalian peroleh? Jadi, Teorema Pythagoras adalah jawaban……………………………………………… …………………………………………………………………… …………………………………………………………………… …………………………………………………………………… …………………………………………………………………… …………………………………………………………………… …………………………………………………………………… ……………………………………………………………… …………………………………………………………………… …………………………………………………………………… …………………………………………………………………… ………………………………………………………
  • 7. 6 | T e o r e m a P y t h a g o r a s E. Latihan soal Untuk mengukur kemampuan kalian dalam menjumlahkan bilangan bulat, Ayo Kerjakan Latihan Berikut!!! Soal latihan 1. Perhatikan gambar di bawah ini! Seorang nakhoda kapal bernama Agung melihat puncak mercusuar yang berjarak 100 meter dari kapal. Jika diketahui tinggi mercusuar 60 meter, tentukan jarak Agung dari puncak mercusuar tersebut! JAWABAN
  • 8. 7 | T e o r e m a P y t h a g o r a s Illustrasi 1 2. Pak Ardi ingin memasang 2 kawat penyangga pada tiang bendera, jika jarak kaki tiang dengan kaki kawat penyangga adalah 8 m, jarak kaki tiang dengan ujung kawat penyangga pertama 6 m dan jarak kawat penyangga pertama dengan kawat penyangga kedua adalah 9 m. Hitunglah panjang total kawat yang diperlukan dan hitunglah biaya yang diperlukan Pak Ardi jika harga kawat Rp 25.000 per meter! JAWABAN
  • 9. 8 | T e o r e m a P y t h a g o r a s 3. Filma berenang di sebuah kolam yang berbentuk persegi panjang dengan panjang 16 m. Jika ia berenang secara diagonal dan menempuh jarak 20 m, tentukanlah lebar kolam renang tersebut! JAWABAN