SlideShare a Scribd company logo
LKPD
Mata Pelajaran : Matematika
Materi : Bangun Datar Segiempat Dan Segitiga
Kelas/Semester : VII/Genap
Alokasi Waktu : 20 Menit (1xPertemuan)
A. Petunjuk Belajar
1. Cermati rangkuman materi
2. Kerjakan soal secara berkelompok
B. Kompetensi Dasar
3.11 Mengaitkan rumus keliling dan luas untuk berbagai jenis segiempat (persegi,
persegipanjang, belahketupat, jajargenjang, trapesium, dan layang-layang) dan
segitiga.
C. Indikator
3.11.1 Menerapkan rumus keliling untuk jenis segi empat persegi
3.11.2 Menerapkan rumus keliling untuk jenis segi empat persegi panjang
3.11.3 Menerapkan rumus keliling untuk jenis segi empat belahketupat
3.11.4 Menerapkan rumus keliling untuk jenis segi empat jajargenjang
3.11.5 Menerapkan rumus keliling untuk jenis segi empat trapezium
3.11.6 Menerapkan rumus keliling untuk jenis segi empat layang-layang
3.11.7 Menerapkan rumus luas untuk jenis segi empat persegi
3.11.8 Menerapkan rumus luas untuk jenis segi empat persegi panjang
3.11.9 Menerapkan rumus luas untuk jenis segi empat belahketupat
3.11.10Menerapkan rumus luas untuk jenis segi empat jajargenjang
3.11.11Menerapkan rumus luas untuk jenis segi empat trapezium
3.11.12Menerapkan rumus luas untuk jenis segi empat Layang-layang
3.11.13Menerapkan rumus keliling untuk segitiga
3.11.14Menerapkan rumus luas untuk segitiga
D. Informasi Pendukung
E. Soal (Tidak boleh lebih dari 3 soal)
Petunjuk mengerjakan soal :
F. Penyelesian
1. PENGERTIANBANGUNDATAR
Bangun datar didefinisikan sebagai bangun yang rata yang mempunyai dua
dimensi yaitu panjang dan lebar, yang dibatasi oleh garis lurus atau lengkung.
2. JENIS-JENISBANGUNDATAR
Bangun datar memiliki berbagai jenis yaitu :
a. Bangun Datar Segi Empat
Jenis- jenis bangun datar segi empat :
1. Persegi panjang
Persegi panjang adalah bangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh dua
pasang rusuk yang masing-masing sama panjang dan sejajar dengan
pasangannya, dan memiliki empat buah sudut yang semuanya adalah sudut
siku-siku.
Rumuskelilingpersegipanjang:K= 2 x (p + l)
Rumusluaspersegi panjang:L = p x l
Rumuspanjangdiagonal : 𝑑 = βˆšπ‘2 + 𝑙2
2. Persegi
Persegi adalah bangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh empat buah rusuk yang
sama panjang dan memiliki empat buah sudut yang semua sudutnya adalah sudut
siku-siku.
Rumus keliling persegi : K = s + s + s + s = 4 x s
Rumus luas persegi : L = s x s
3. Jajar genjang
Jajargenjang adalah bangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh dua pasang rusuk
yang masing-masing sama panjang dan sejajar dengan pasangannya dan memeliki
dua pasang sudut yang masing-masing sama besar dengan sudut dihadapannya.
Rumus keliling jajargenjang : K = 2 . alas + 2 . sisi miring
Rumus luas jajargenjang : L = alas x tinggi
4. Trapesium
Trapesium adalah bangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh empat buah rusuk
yang dua diantaranya saling sejajar namun tidak sama panjang.
Rumus keliling trapesium : K = s + s + s + s
Rumus luas trapezium : L =
π‘—π‘’π‘šπ‘™π‘Žβ„Ž π‘Ÿπ‘’π‘ π‘’π‘˜ π‘ π‘’π‘—π‘Žπ‘—π‘Žπ‘Ÿ π‘₯ 𝑑𝑖𝑛𝑔𝑔𝑖
2
5. Layang- layang
Layang-layang adalah bangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh dua pasang
rusuk yang masing-masing pasangannya sama panjang dan saling membentuk sudut.
Rumus keliling layang-layang : K = 2 . s₁ + 2 . sβ‚‚
Rumus luas layang-layang : L =
1
2
. d₁ . dβ‚‚
6. Belah ketupat
Belah ketupat adalah bangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh empat buah
rusuk yang sama panjang, dan memiliki dua pasang sudut bukan siku-siku yang
masing-masing sama besar dengan sudut dihadapannya.
Rumus keliling belah ketupat : K = 4 . sisi
Rumus luas belah ketupat : L =
1
2
. d₁ . dβ‚‚
b. Bangun Datar Segitiga
Segitiga adalah bangun datar yang dibatasi oleh tiga buah sisi dan
mempunyai tiga buah titik sudut.
Rumus keliling segitiga : K = s + s + s
Rumus luas segitiga : L =
1
2
x alas x tinggi
E. Soal
1. Hitunglah keliling dan luas bangun datar segi empat berikut :
a. Persegi panjang, dengan Panjang = 18 cm dan lebar = 12 cm
b. Persegi, dengan panjang sisinya 20 cm
c. Trapesium, dengan panjang sisi AB =12 cm,BC=5cm,CD=5cm,dan AD=8
d. Layang-layang, dengan panjang diagonal 20 cm dan 40 cm
e. Belah ketupat, dengan panjang sisinya 24 cm
f. Jajar genjang, dengan panjang alas = 20 cm, tinggi = 10 cm, dan panjang sisi
miring = 15 cm
(Petunjuk: cermati kembali pengertian bangun datar dan jenis-jenis bangun datar
segiempat, dan cara menghitung keliling dan luas bangundatar segiempat)
2. Perhatikan gambar dibawah ini.
Hitunglah keliling dan luas bangun datar berikut....
(Petunjuk: cermati kembali pengertian bangun datar pesegi dan persegi panjang,dan
cara menghitung keliling dan luas bangun datar)
3. Diketahui segitiga ABC dengan garis tinggi AD seperti gambar berikut.
Jika <BAC = 90Β°, AB = 4 cm, AC = 3 cm, dan BC = 5 cm,hitunglah panjang AD dan luas
segitiga adalah…
(Petunjuk: cermati kembali pengertian bangun datar segitiga,dan cara menghitung
keliling dan luas segitiga)
F. Penyelesaian
1.
2.
3.

More Related Content

What's hot

LEMBAR KERJA BANGUN DATAR JAJAR GENJANG
LEMBAR KERJA BANGUN DATAR JAJAR GENJANGLEMBAR KERJA BANGUN DATAR JAJAR GENJANG
LEMBAR KERJA BANGUN DATAR JAJAR GENJANG
Amr Ali
Β 
ATP MATEMATIKA KELAS 8 KURIKULUMMERDEKA.docx
ATP MATEMATIKA KELAS 8 KURIKULUMMERDEKA.docxATP MATEMATIKA KELAS 8 KURIKULUMMERDEKA.docx
ATP MATEMATIKA KELAS 8 KURIKULUMMERDEKA.docx
smpsion02
Β 
PROGRAM TAHUNAN KELAS 8
PROGRAM TAHUNAN KELAS 8PROGRAM TAHUNAN KELAS 8
PROGRAM TAHUNAN KELAS 8
Muhammad Alfiansyah Alfi
Β 
RPP BERDIFERENSIASI MTK2.docx
RPP BERDIFERENSIASI MTK2.docxRPP BERDIFERENSIASI MTK2.docx
RPP BERDIFERENSIASI MTK2.docx
Asep Saepullah
Β 
Lkpd luas permukaan kubus
Lkpd luas permukaan kubusLkpd luas permukaan kubus
Lkpd luas permukaan kubusIndah Pe
Β 
PowerPoint Bangun Datar
PowerPoint Bangun DatarPowerPoint Bangun Datar
PowerPoint Bangun Datar
Ardi Yusuf Setiawan
Β 
LKDP-PBL BANGUN RUANG SISI DATAR.pdf
LKDP-PBL BANGUN RUANG SISI DATAR.pdfLKDP-PBL BANGUN RUANG SISI DATAR.pdf
LKDP-PBL BANGUN RUANG SISI DATAR.pdf
DikaPratama68
Β 
8.3.8 instrumen penilaian pengetahuan, sikap, dan keterampilan lingkaran (ren...
8.3.8 instrumen penilaian pengetahuan, sikap, dan keterampilan lingkaran (ren...8.3.8 instrumen penilaian pengetahuan, sikap, dan keterampilan lingkaran (ren...
8.3.8 instrumen penilaian pengetahuan, sikap, dan keterampilan lingkaran (ren...
reno sutriono
Β 
RPP - Volume Kerucut
RPP - Volume KerucutRPP - Volume Kerucut
RPP - Volume Kerucut
matematikauntirta
Β 
RPP - Volume Tabung
RPP - Volume TabungRPP - Volume Tabung
RPP - Volume Tabung
matematikauntirta
Β 
Modul Asesmen Awal Matematika SMP/MTs Kelas VIII
Modul Asesmen Awal Matematika SMP/MTs Kelas VIIIModul Asesmen Awal Matematika SMP/MTs Kelas VIII
Modul Asesmen Awal Matematika SMP/MTs Kelas VIII
IWAN SUKMA NURICHT
Β 
RPP- Luas Permukaan Kerucut
RPP- Luas Permukaan KerucutRPP- Luas Permukaan Kerucut
RPP- Luas Permukaan Kerucut
matematikauntirta
Β 
Kisi kisi dan Kartu Soal Matematika Kelas 8
Kisi kisi dan Kartu Soal Matematika Kelas 8Kisi kisi dan Kartu Soal Matematika Kelas 8
Kisi kisi dan Kartu Soal Matematika Kelas 8
SMP YWKA Bandung
Β 
SILABUS MATEMATIKA KELAS 8
SILABUS MATEMATIKA KELAS 8SILABUS MATEMATIKA KELAS 8
SILABUS MATEMATIKA KELAS 8
Muhammad Alfiansyah Alfi
Β 
LKPD SEGIEMPAT
LKPD SEGIEMPATLKPD SEGIEMPAT
LKPD SEGIEMPAT
AlicePelakor
Β 
Rpp 'Bilangan Bulat' -SMP kelas VII-
Rpp 'Bilangan Bulat' -SMP kelas VII-Rpp 'Bilangan Bulat' -SMP kelas VII-
Rpp 'Bilangan Bulat' -SMP kelas VII-Yusrina Fitriani Ns
Β 
5. ANALISIS CP, TP dan ATP Matematika120.docx
5. ANALISIS CP, TP dan ATP Matematika120.docx5. ANALISIS CP, TP dan ATP Matematika120.docx
5. ANALISIS CP, TP dan ATP Matematika120.docx
MinarMurni
Β 
RPP - Volume Bola
RPP - Volume BolaRPP - Volume Bola
RPP - Volume Bola
matematikauntirta
Β 
LAS/LKS Statistik Kelas X Kurikulum 2013 (Matematika)
LAS/LKS Statistik Kelas X Kurikulum 2013 (Matematika)LAS/LKS Statistik Kelas X Kurikulum 2013 (Matematika)
LAS/LKS Statistik Kelas X Kurikulum 2013 (Matematika)
Yoshiie Srinita
Β 
Lkpd pola bilangan (2)
Lkpd pola bilangan (2)Lkpd pola bilangan (2)
Lkpd pola bilangan (2)
Cecep Aceng
Β 

What's hot (20)

LEMBAR KERJA BANGUN DATAR JAJAR GENJANG
LEMBAR KERJA BANGUN DATAR JAJAR GENJANGLEMBAR KERJA BANGUN DATAR JAJAR GENJANG
LEMBAR KERJA BANGUN DATAR JAJAR GENJANG
Β 
ATP MATEMATIKA KELAS 8 KURIKULUMMERDEKA.docx
ATP MATEMATIKA KELAS 8 KURIKULUMMERDEKA.docxATP MATEMATIKA KELAS 8 KURIKULUMMERDEKA.docx
ATP MATEMATIKA KELAS 8 KURIKULUMMERDEKA.docx
Β 
PROGRAM TAHUNAN KELAS 8
PROGRAM TAHUNAN KELAS 8PROGRAM TAHUNAN KELAS 8
PROGRAM TAHUNAN KELAS 8
Β 
RPP BERDIFERENSIASI MTK2.docx
RPP BERDIFERENSIASI MTK2.docxRPP BERDIFERENSIASI MTK2.docx
RPP BERDIFERENSIASI MTK2.docx
Β 
Lkpd luas permukaan kubus
Lkpd luas permukaan kubusLkpd luas permukaan kubus
Lkpd luas permukaan kubus
Β 
PowerPoint Bangun Datar
PowerPoint Bangun DatarPowerPoint Bangun Datar
PowerPoint Bangun Datar
Β 
LKDP-PBL BANGUN RUANG SISI DATAR.pdf
LKDP-PBL BANGUN RUANG SISI DATAR.pdfLKDP-PBL BANGUN RUANG SISI DATAR.pdf
LKDP-PBL BANGUN RUANG SISI DATAR.pdf
Β 
8.3.8 instrumen penilaian pengetahuan, sikap, dan keterampilan lingkaran (ren...
8.3.8 instrumen penilaian pengetahuan, sikap, dan keterampilan lingkaran (ren...8.3.8 instrumen penilaian pengetahuan, sikap, dan keterampilan lingkaran (ren...
8.3.8 instrumen penilaian pengetahuan, sikap, dan keterampilan lingkaran (ren...
Β 
RPP - Volume Kerucut
RPP - Volume KerucutRPP - Volume Kerucut
RPP - Volume Kerucut
Β 
RPP - Volume Tabung
RPP - Volume TabungRPP - Volume Tabung
RPP - Volume Tabung
Β 
Modul Asesmen Awal Matematika SMP/MTs Kelas VIII
Modul Asesmen Awal Matematika SMP/MTs Kelas VIIIModul Asesmen Awal Matematika SMP/MTs Kelas VIII
Modul Asesmen Awal Matematika SMP/MTs Kelas VIII
Β 
RPP- Luas Permukaan Kerucut
RPP- Luas Permukaan KerucutRPP- Luas Permukaan Kerucut
RPP- Luas Permukaan Kerucut
Β 
Kisi kisi dan Kartu Soal Matematika Kelas 8
Kisi kisi dan Kartu Soal Matematika Kelas 8Kisi kisi dan Kartu Soal Matematika Kelas 8
Kisi kisi dan Kartu Soal Matematika Kelas 8
Β 
SILABUS MATEMATIKA KELAS 8
SILABUS MATEMATIKA KELAS 8SILABUS MATEMATIKA KELAS 8
SILABUS MATEMATIKA KELAS 8
Β 
LKPD SEGIEMPAT
LKPD SEGIEMPATLKPD SEGIEMPAT
LKPD SEGIEMPAT
Β 
Rpp 'Bilangan Bulat' -SMP kelas VII-
Rpp 'Bilangan Bulat' -SMP kelas VII-Rpp 'Bilangan Bulat' -SMP kelas VII-
Rpp 'Bilangan Bulat' -SMP kelas VII-
Β 
5. ANALISIS CP, TP dan ATP Matematika120.docx
5. ANALISIS CP, TP dan ATP Matematika120.docx5. ANALISIS CP, TP dan ATP Matematika120.docx
5. ANALISIS CP, TP dan ATP Matematika120.docx
Β 
RPP - Volume Bola
RPP - Volume BolaRPP - Volume Bola
RPP - Volume Bola
Β 
LAS/LKS Statistik Kelas X Kurikulum 2013 (Matematika)
LAS/LKS Statistik Kelas X Kurikulum 2013 (Matematika)LAS/LKS Statistik Kelas X Kurikulum 2013 (Matematika)
LAS/LKS Statistik Kelas X Kurikulum 2013 (Matematika)
Β 
Lkpd pola bilangan (2)
Lkpd pola bilangan (2)Lkpd pola bilangan (2)
Lkpd pola bilangan (2)
Β 

Similar to Lkpd soal.matematika

Kapita s ppt
Kapita s pptKapita s ppt
Kapita s ppt
Achmad Asmawi
Β 
Suhito, bangun ruang ppgt unnes kel 1
Suhito, bangun ruang ppgt unnes kel 1 Suhito, bangun ruang ppgt unnes kel 1
Suhito, bangun ruang ppgt unnes kel 1
Cut Titi Penda
Β 
Matematika Bangun Datar (Trapesium, Lingkaran, dan Segi Banyak)
Matematika Bangun Datar (Trapesium, Lingkaran, dan Segi Banyak)Matematika Bangun Datar (Trapesium, Lingkaran, dan Segi Banyak)
Matematika Bangun Datar (Trapesium, Lingkaran, dan Segi Banyak)
Era Hami
Β 
Tugas matematika adel
Tugas matematika adelTugas matematika adel
Tugas matematika adelEvy Silva
Β 
Bangun_Datar_Segi_Empat.pptx
Bangun_Datar_Segi_Empat.pptxBangun_Datar_Segi_Empat.pptx
Bangun_Datar_Segi_Empat.pptx
DarmaWangSah
Β 
Geometri bangun ruang
Geometri bangun ruangGeometri bangun ruang
Geometri bangun ruang
Rizki Novaldi
Β 
Matematika "Dimensi Tiga"
Matematika "Dimensi Tiga"Matematika "Dimensi Tiga"
Matematika "Dimensi Tiga"
Syifa Sahaliya
Β 
Geometri bangun ruang
Geometri bangun ruangGeometri bangun ruang
Geometri bangun ruang
RirinRin2
Β 
Presentasi Pendidikan Laporan Buku Kosong Perlengkapan Sekolah 3D Putih dan U...
Presentasi Pendidikan Laporan Buku Kosong Perlengkapan Sekolah 3D Putih dan U...Presentasi Pendidikan Laporan Buku Kosong Perlengkapan Sekolah 3D Putih dan U...
Presentasi Pendidikan Laporan Buku Kosong Perlengkapan Sekolah 3D Putih dan U...
laazan11
Β 
dokumen.tips_ppt-geometri-bangun-ruang[1](1).docx
dokumen.tips_ppt-geometri-bangun-ruang[1](1).docxdokumen.tips_ppt-geometri-bangun-ruang[1](1).docx
dokumen.tips_ppt-geometri-bangun-ruang[1](1).docx
WelmalindaSari
Β 
Ppt geometri bangun ruang
Ppt geometri bangun ruangPpt geometri bangun ruang
Ppt geometri bangun ruang
Yoseph Prakoso
Β 
Multimedia da tugas 1
Multimedia da tugas 1Multimedia da tugas 1
Multimedia da tugas 1Frau Struggle
Β 
Instrumen soal.anti antika.06081181520009
Instrumen soal.anti antika.06081181520009Instrumen soal.anti antika.06081181520009
Instrumen soal.anti antika.06081181520009
antiantika
Β 
Analisis materi bangun datar
Analisis materi bangun datarAnalisis materi bangun datar
Analisis materi bangun datar
laode123
Β 
Bangun Datar Segi Empat.pptx
Bangun Datar Segi Empat.pptxBangun Datar Segi Empat.pptx
Bangun Datar Segi Empat.pptx
KaptenRogers
Β 
Rumus bangun ruang
Rumus bangun ruangRumus bangun ruang
Rumus bangun ruangVixion Net
Β 
Ppt Polygon
Ppt PolygonPpt Polygon
Ppt Polygon
Lailatus Sa'adah
Β 
Ppt singkat kel 1 mtk
Ppt singkat kel 1 mtkPpt singkat kel 1 mtk
Ppt singkat kel 1 mtk
LianaAndini
Β 

Similar to Lkpd soal.matematika (20)

Kapita s ppt
Kapita s pptKapita s ppt
Kapita s ppt
Β 
Suhito, bangun ruang ppgt unnes kel 1
Suhito, bangun ruang ppgt unnes kel 1 Suhito, bangun ruang ppgt unnes kel 1
Suhito, bangun ruang ppgt unnes kel 1
Β 
Matematika Bangun Datar (Trapesium, Lingkaran, dan Segi Banyak)
Matematika Bangun Datar (Trapesium, Lingkaran, dan Segi Banyak)Matematika Bangun Datar (Trapesium, Lingkaran, dan Segi Banyak)
Matematika Bangun Datar (Trapesium, Lingkaran, dan Segi Banyak)
Β 
Tugas matematika adel
Tugas matematika adelTugas matematika adel
Tugas matematika adel
Β 
Bangun segi 4
Bangun segi 4Bangun segi 4
Bangun segi 4
Β 
Bangun_Datar_Segi_Empat.pptx
Bangun_Datar_Segi_Empat.pptxBangun_Datar_Segi_Empat.pptx
Bangun_Datar_Segi_Empat.pptx
Β 
Geometri bangun ruang
Geometri bangun ruangGeometri bangun ruang
Geometri bangun ruang
Β 
Matematika "Dimensi Tiga"
Matematika "Dimensi Tiga"Matematika "Dimensi Tiga"
Matematika "Dimensi Tiga"
Β 
Geometri bangun ruang
Geometri bangun ruangGeometri bangun ruang
Geometri bangun ruang
Β 
Presentasi Pendidikan Laporan Buku Kosong Perlengkapan Sekolah 3D Putih dan U...
Presentasi Pendidikan Laporan Buku Kosong Perlengkapan Sekolah 3D Putih dan U...Presentasi Pendidikan Laporan Buku Kosong Perlengkapan Sekolah 3D Putih dan U...
Presentasi Pendidikan Laporan Buku Kosong Perlengkapan Sekolah 3D Putih dan U...
Β 
dokumen.tips_ppt-geometri-bangun-ruang[1](1).docx
dokumen.tips_ppt-geometri-bangun-ruang[1](1).docxdokumen.tips_ppt-geometri-bangun-ruang[1](1).docx
dokumen.tips_ppt-geometri-bangun-ruang[1](1).docx
Β 
Ppt geometri bangun ruang
Ppt geometri bangun ruangPpt geometri bangun ruang
Ppt geometri bangun ruang
Β 
Multimedia da tugas 1
Multimedia da tugas 1Multimedia da tugas 1
Multimedia da tugas 1
Β 
Instrumen soal.anti antika.06081181520009
Instrumen soal.anti antika.06081181520009Instrumen soal.anti antika.06081181520009
Instrumen soal.anti antika.06081181520009
Β 
Resgiana 1001048 tugas multimedia_persegi panjang
Resgiana 1001048 tugas multimedia_persegi panjangResgiana 1001048 tugas multimedia_persegi panjang
Resgiana 1001048 tugas multimedia_persegi panjang
Β 
Analisis materi bangun datar
Analisis materi bangun datarAnalisis materi bangun datar
Analisis materi bangun datar
Β 
Bangun Datar Segi Empat.pptx
Bangun Datar Segi Empat.pptxBangun Datar Segi Empat.pptx
Bangun Datar Segi Empat.pptx
Β 
Rumus bangun ruang
Rumus bangun ruangRumus bangun ruang
Rumus bangun ruang
Β 
Ppt Polygon
Ppt PolygonPpt Polygon
Ppt Polygon
Β 
Ppt singkat kel 1 mtk
Ppt singkat kel 1 mtkPpt singkat kel 1 mtk
Ppt singkat kel 1 mtk
Β 

More from antiantika

Ppt.anti antika
Ppt.anti antikaPpt.anti antika
Ppt.anti antika
antiantika
Β 
Statistika dasar
Statistika dasarStatistika dasar
Statistika dasar
antiantika
Β 
makalah humas
makalah humasmakalah humas
makalah humas
antiantika
Β 
Buku Metematika SMP
Buku Metematika SMPBuku Metematika SMP
Buku Metematika SMP
antiantika
Β 
Buku Matematika SMP
Buku Matematika SMPBuku Matematika SMP
Buku Matematika SMP
antiantika
Β 
Program tahunan
Program tahunanProgram tahunan
Program tahunan
antiantika
Β 
Buku matematika SMA semester 2
Buku matematika SMA semester 2Buku matematika SMA semester 2
Buku matematika SMA semester 2
antiantika
Β 
Buku Matematika SMA Kelas 10 sma_matematika_siswa_semester_1
Buku Matematika SMA Kelas 10 sma_matematika_siswa_semester_1Buku Matematika SMA Kelas 10 sma_matematika_siswa_semester_1
Buku Matematika SMA Kelas 10 sma_matematika_siswa_semester_1
antiantika
Β 
Proposal penelitian
Proposal penelitianProposal penelitian
Proposal penelitian
antiantika
Β 
Modul.kelas 7 smp.kd 3.11(anti antika)
Modul.kelas 7 smp.kd 3.11(anti antika)Modul.kelas 7 smp.kd 3.11(anti antika)
Modul.kelas 7 smp.kd 3.11(anti antika)
antiantika
Β 
Perangkat pembelajaran
Perangkat pembelajaranPerangkat pembelajaran
Perangkat pembelajaran
antiantika
Β 
Silabus sma
Silabus smaSilabus sma
Silabus sma
antiantika
Β 
Program semester
Program semesterProgram semester
Program semester
antiantika
Β 
Sejarah matriks
Sejarah matriksSejarah matriks
Sejarah matriks
antiantika
Β 
Lkpd konseptual.anti antika.06081181520009
Lkpd konseptual.anti antika.06081181520009Lkpd konseptual.anti antika.06081181520009
Lkpd konseptual.anti antika.06081181520009
antiantika
Β 
Rpp. kelas 7 smp. kd 3.11(anti antika)
Rpp. kelas 7 smp. kd 3.11(anti antika)Rpp. kelas 7 smp. kd 3.11(anti antika)
Rpp. kelas 7 smp. kd 3.11(anti antika)
antiantika
Β 
Lembar observasi dan angket.anti antika.06081181520009
Lembar observasi dan angket.anti antika.06081181520009Lembar observasi dan angket.anti antika.06081181520009
Lembar observasi dan angket.anti antika.06081181520009
antiantika
Β 
Rpp.anti antika
Rpp.anti antikaRpp.anti antika
Rpp.anti antika
antiantika
Β 

More from antiantika (18)

Ppt.anti antika
Ppt.anti antikaPpt.anti antika
Ppt.anti antika
Β 
Statistika dasar
Statistika dasarStatistika dasar
Statistika dasar
Β 
makalah humas
makalah humasmakalah humas
makalah humas
Β 
Buku Metematika SMP
Buku Metematika SMPBuku Metematika SMP
Buku Metematika SMP
Β 
Buku Matematika SMP
Buku Matematika SMPBuku Matematika SMP
Buku Matematika SMP
Β 
Program tahunan
Program tahunanProgram tahunan
Program tahunan
Β 
Buku matematika SMA semester 2
Buku matematika SMA semester 2Buku matematika SMA semester 2
Buku matematika SMA semester 2
Β 
Buku Matematika SMA Kelas 10 sma_matematika_siswa_semester_1
Buku Matematika SMA Kelas 10 sma_matematika_siswa_semester_1Buku Matematika SMA Kelas 10 sma_matematika_siswa_semester_1
Buku Matematika SMA Kelas 10 sma_matematika_siswa_semester_1
Β 
Proposal penelitian
Proposal penelitianProposal penelitian
Proposal penelitian
Β 
Modul.kelas 7 smp.kd 3.11(anti antika)
Modul.kelas 7 smp.kd 3.11(anti antika)Modul.kelas 7 smp.kd 3.11(anti antika)
Modul.kelas 7 smp.kd 3.11(anti antika)
Β 
Perangkat pembelajaran
Perangkat pembelajaranPerangkat pembelajaran
Perangkat pembelajaran
Β 
Silabus sma
Silabus smaSilabus sma
Silabus sma
Β 
Program semester
Program semesterProgram semester
Program semester
Β 
Sejarah matriks
Sejarah matriksSejarah matriks
Sejarah matriks
Β 
Lkpd konseptual.anti antika.06081181520009
Lkpd konseptual.anti antika.06081181520009Lkpd konseptual.anti antika.06081181520009
Lkpd konseptual.anti antika.06081181520009
Β 
Rpp. kelas 7 smp. kd 3.11(anti antika)
Rpp. kelas 7 smp. kd 3.11(anti antika)Rpp. kelas 7 smp. kd 3.11(anti antika)
Rpp. kelas 7 smp. kd 3.11(anti antika)
Β 
Lembar observasi dan angket.anti antika.06081181520009
Lembar observasi dan angket.anti antika.06081181520009Lembar observasi dan angket.anti antika.06081181520009
Lembar observasi dan angket.anti antika.06081181520009
Β 
Rpp.anti antika
Rpp.anti antikaRpp.anti antika
Rpp.anti antika
Β 

Recently uploaded

INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
Β 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
Β 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
Β 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
Β 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
Β 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
Β 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
Β 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
Β 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
Β 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
Β 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
Β 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
Β 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
Β 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
Β 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
Β 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
Β 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
Β 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
Β 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
Β 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
Β 

Recently uploaded (20)

INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
Β 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Β 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Β 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
Β 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Β 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
Β 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Β 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
Β 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Β 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Β 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
Β 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Β 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Β 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
Β 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Β 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
Β 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Β 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
Β 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Β 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
Β 

Lkpd soal.matematika

  • 1. LKPD Mata Pelajaran : Matematika Materi : Bangun Datar Segiempat Dan Segitiga Kelas/Semester : VII/Genap Alokasi Waktu : 20 Menit (1xPertemuan) A. Petunjuk Belajar 1. Cermati rangkuman materi 2. Kerjakan soal secara berkelompok B. Kompetensi Dasar 3.11 Mengaitkan rumus keliling dan luas untuk berbagai jenis segiempat (persegi, persegipanjang, belahketupat, jajargenjang, trapesium, dan layang-layang) dan segitiga. C. Indikator 3.11.1 Menerapkan rumus keliling untuk jenis segi empat persegi 3.11.2 Menerapkan rumus keliling untuk jenis segi empat persegi panjang 3.11.3 Menerapkan rumus keliling untuk jenis segi empat belahketupat 3.11.4 Menerapkan rumus keliling untuk jenis segi empat jajargenjang 3.11.5 Menerapkan rumus keliling untuk jenis segi empat trapezium 3.11.6 Menerapkan rumus keliling untuk jenis segi empat layang-layang 3.11.7 Menerapkan rumus luas untuk jenis segi empat persegi 3.11.8 Menerapkan rumus luas untuk jenis segi empat persegi panjang 3.11.9 Menerapkan rumus luas untuk jenis segi empat belahketupat 3.11.10Menerapkan rumus luas untuk jenis segi empat jajargenjang 3.11.11Menerapkan rumus luas untuk jenis segi empat trapezium 3.11.12Menerapkan rumus luas untuk jenis segi empat Layang-layang 3.11.13Menerapkan rumus keliling untuk segitiga 3.11.14Menerapkan rumus luas untuk segitiga D. Informasi Pendukung E. Soal (Tidak boleh lebih dari 3 soal) Petunjuk mengerjakan soal : F. Penyelesian 1. PENGERTIANBANGUNDATAR Bangun datar didefinisikan sebagai bangun yang rata yang mempunyai dua dimensi yaitu panjang dan lebar, yang dibatasi oleh garis lurus atau lengkung. 2. JENIS-JENISBANGUNDATAR Bangun datar memiliki berbagai jenis yaitu : a. Bangun Datar Segi Empat Jenis- jenis bangun datar segi empat : 1. Persegi panjang Persegi panjang adalah bangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh dua pasang rusuk yang masing-masing sama panjang dan sejajar dengan pasangannya, dan memiliki empat buah sudut yang semuanya adalah sudut siku-siku.
  • 2. Rumuskelilingpersegipanjang:K= 2 x (p + l) Rumusluaspersegi panjang:L = p x l Rumuspanjangdiagonal : 𝑑 = βˆšπ‘2 + 𝑙2 2. Persegi Persegi adalah bangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh empat buah rusuk yang sama panjang dan memiliki empat buah sudut yang semua sudutnya adalah sudut siku-siku. Rumus keliling persegi : K = s + s + s + s = 4 x s Rumus luas persegi : L = s x s 3. Jajar genjang Jajargenjang adalah bangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh dua pasang rusuk yang masing-masing sama panjang dan sejajar dengan pasangannya dan memeliki dua pasang sudut yang masing-masing sama besar dengan sudut dihadapannya. Rumus keliling jajargenjang : K = 2 . alas + 2 . sisi miring Rumus luas jajargenjang : L = alas x tinggi 4. Trapesium Trapesium adalah bangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh empat buah rusuk yang dua diantaranya saling sejajar namun tidak sama panjang. Rumus keliling trapesium : K = s + s + s + s Rumus luas trapezium : L = π‘—π‘’π‘šπ‘™π‘Žβ„Ž π‘Ÿπ‘’π‘ π‘’π‘˜ π‘ π‘’π‘—π‘Žπ‘—π‘Žπ‘Ÿ π‘₯ 𝑑𝑖𝑛𝑔𝑔𝑖 2 5. Layang- layang Layang-layang adalah bangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh dua pasang rusuk yang masing-masing pasangannya sama panjang dan saling membentuk sudut. Rumus keliling layang-layang : K = 2 . s₁ + 2 . sβ‚‚ Rumus luas layang-layang : L = 1 2 . d₁ . dβ‚‚ 6. Belah ketupat Belah ketupat adalah bangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh empat buah rusuk yang sama panjang, dan memiliki dua pasang sudut bukan siku-siku yang masing-masing sama besar dengan sudut dihadapannya. Rumus keliling belah ketupat : K = 4 . sisi Rumus luas belah ketupat : L = 1 2 . d₁ . dβ‚‚ b. Bangun Datar Segitiga Segitiga adalah bangun datar yang dibatasi oleh tiga buah sisi dan mempunyai tiga buah titik sudut. Rumus keliling segitiga : K = s + s + s Rumus luas segitiga : L = 1 2 x alas x tinggi
  • 3. E. Soal 1. Hitunglah keliling dan luas bangun datar segi empat berikut : a. Persegi panjang, dengan Panjang = 18 cm dan lebar = 12 cm b. Persegi, dengan panjang sisinya 20 cm c. Trapesium, dengan panjang sisi AB =12 cm,BC=5cm,CD=5cm,dan AD=8 d. Layang-layang, dengan panjang diagonal 20 cm dan 40 cm e. Belah ketupat, dengan panjang sisinya 24 cm f. Jajar genjang, dengan panjang alas = 20 cm, tinggi = 10 cm, dan panjang sisi miring = 15 cm (Petunjuk: cermati kembali pengertian bangun datar dan jenis-jenis bangun datar segiempat, dan cara menghitung keliling dan luas bangundatar segiempat) 2. Perhatikan gambar dibawah ini. Hitunglah keliling dan luas bangun datar berikut.... (Petunjuk: cermati kembali pengertian bangun datar pesegi dan persegi panjang,dan cara menghitung keliling dan luas bangun datar) 3. Diketahui segitiga ABC dengan garis tinggi AD seperti gambar berikut. Jika <BAC = 90Β°, AB = 4 cm, AC = 3 cm, dan BC = 5 cm,hitunglah panjang AD dan luas segitiga adalah… (Petunjuk: cermati kembali pengertian bangun datar segitiga,dan cara menghitung keliling dan luas segitiga)