SlideShare a Scribd company logo
Karangan Argumentasi
Oleh:
Nama : Sophia
NIM : 09120302019
Prodi : Komputerisasi Akuntansi
FAKULTAS ILMU KOMPUTER
UNIVERSITAS SRIWIJAYA
2012
Redenominasi Rupiah
Rencana pemerintah Indonesia untuk melakukan redenominasi mata uang rupiah,
menuai pro dan kontra di masyarakat. Hal ini dikarenakan istilah redenominasi langsung
dikaitkan dengan sanering, yaitu pemotongan nilai tukar uang. Redenominasi sangat
berbeda dengan sanering. Redenominasi adalah penyederhanaan sebutan atau satuan
harga rupiah tersebut, tanpa mengurangi daya beli uang itu sendiri. misalnya penyebutan
nominal uang Rp. 1000,00 setelah diredenominasi akan menjadi Rp. 1,00. Sementara
sanering adalah pemotongan nilai mata uang yang tidak diikuti oleh penyederhanaan nilai
barang. Dengan demikian tidak ada yang perlu dikhawatirkan masyarakat, karena kebijakan
meredenominasi rupiah adalah kebijakan yang tepat dan harus dilakukan oleh pemerintah.
Redenominasi rupiah tidak berdampak pada turunnya nilai mata uang, melainkan
hanya penyederhanaan. Itu pun dilakukan pada saat situasi ekonomi Indonesia stabil yang
bisa dilihat dari laju inflasi terkendali dan perekonomian tumbuh positif. Saat ini,
perekonomian Indonesia sedang dalam kondisi baik dengan inflasi yang terkendali. Oleh
karena itu, sekarang adalah momen yang tepat untuk melakukan redenominasi.
Indonesia perlu meredenominasi rupiah karena pecahan uang yang besar dengan
harga barang yang juga tinggi menyebabkan perputaran uang menjadi lambat dan
pertukaran menjadi tidak efisien, sehingga menyebabkan perkembangan perekonomian
menjadi terhambat. Selain itu, pecahan uang yang besar menyebabkan tingginya biaya yang
dibutuhkan dalam mencetak dan mendistribusikannya.
Dari segi psikologis, pecahan uang yang besar juga berdampak pada inflationary
expectation (ekspektasi inflasi). Sebagai gambaran, harga yang dinyatakan dalam nilai yang
terlalu tinggi secara psikologis akan mempengaruhi asumsi masyarakat terhadap harga yang
akan terjadi dalam beberapa waktu ke depan. Pada umumnya, dengan harga barang saat ini
yang dinyatakan dalam nilai uang yang besar akan mempengaruhi asumsi masyarakat
bahwa harga akan menjadi lebih tinggi lagi dalam beberapa waktu ke depan. Misalnya
sekarang harga gula per kg Rp. 10.000,00 dan harga untuk 10 tahun ke depan masyarakat
akan berasumsi bahwa harga gula akan menjadi Rp. 100.000,00 .
Redenominasi juga penting untuk menghindari uang dengan nominal yang tinggi
tetapi nilai riilnya sebenarnya sangat kecil. Misalnya, anda punya gaji Rp. 1.000.000,00
tetapi ternyata hanya mampu membeli kebutuhan hidup dalam seminggu atau dua minggu.
Bandingkan jika gaji anda nilai nominalnya Rp. 1.000,00 untuk memenuhi kebutuhan hidup
dalam waktu dan jumlah yang sama dengan Rp. 1.000.000,00 . Secara psikologis tentu
memiliki dampak yang berbeda.
Pecahan uang yang besar juga dapat mengurangi kredibilitas mata uang rupiah
dimata internasional. Bayangkan saja, ketika berkunjung ke Singapura sebagai turis
bersamaan dengan turis dari negara lainnya dan anda harus membayar kebutuhan apa saja
dalam dollar Singapura. Sebelum menukarkan rupiah anda ke dalam dollar Singapura,
pemandu wisata membacakan nilai tukar setiap mata uang dan mendengar bahwa ternyata
RP 7.000,00 setara nilainya dengan satu dollar Singapura. Bandingkan dengan mata uang
lainnya, misalnya ringgit Malaysia atau Baht Thailand yang nominalnya lebih kecil.
Redenominasi juga diperlukan untuk mengantisipasi kesepakatan integrasi ASEAN
secara penuh menuju pembentukan mata uang tunggal ASEAN pada tahun 2015. Meskipun
penyatuan mata uang masih membutuhkan upaya keras untuk menyamakan beberapa
indikator ekonomi utama antar negara di ASEAN dan juga membutuhkan kesepakatan
politik antar pemerintah dan masyarakat negara-negara ASEAN, namun hal ini tetap harus
diantisipasi sehingga nilai konversi rupiah tidak terlalu besar. Hal yang sama juga pernah
ditempuh oleh negara-negara Eropa seperti, Slovenia, Belgia, Jerman, Irlandia, Austria, dan
Hungaria yang meredenominasi mata uangnya sebelum bergabung ke dalam Euro.
Jadi, sebaiknya masyarakat mendukung kebijakan pemerintah untuk
meredenominasi rupiah agar rencana tersebut dapat terealisasi dengan semestinya, dan
jangan sampai energi kita hanya dihabiskan untuk perdebatan rencana tersebut. Sejatinya
tidak ada yang perlu dikhawatirkan mengenai rencana tersebut karena pada dasarnya
redenominasi ini bertujuan untuk mempermudah penggunaan mata uang dalam setiap
transaksi, memudahkan pemahaman masyarakat dalam penggunaan uang sebagai alat
transaksi, dan meningkatkan efesiensi dalam pengelolaan mata uang.
Karangan argumentasi

More Related Content

What's hot

Kerajaan Aceh
Kerajaan AcehKerajaan Aceh
Kerajaan Aceh
Nadia Eva
 
Format penulisan laporan
Format penulisan laporanFormat penulisan laporan
Format penulisan laporan
Yuliana
 
20 Resensi Novel
20 Resensi Novel20 Resensi Novel
20 Resensi Novel
Amnil Wardiah
 
Makalah Perkembangan Islam di Indonesia
Makalah Perkembangan Islam di IndonesiaMakalah Perkembangan Islam di Indonesia
Makalah Perkembangan Islam di Indonesia
Dhiarrafii Bintang Matahari
 
Cover essai
Cover essaiCover essai
Cover essai
evi_21
 
Proposal penelitian
Proposal penelitianProposal penelitian
Proposal penelitian
Endah Aibara
 
Kata pengantar, abstrak dan daftar isi
Kata pengantar, abstrak dan daftar isiKata pengantar, abstrak dan daftar isi
Kata pengantar, abstrak dan daftar isi
Nuri Andhika Pratama
 
Makalah Olahraga Renang
Makalah Olahraga RenangMakalah Olahraga Renang
Makalah Olahraga Renang
Selly Noviyanty Yunus
 
Cover makalah p kn
Cover makalah p knCover makalah p kn
Cover makalah p knkartoba
 
Proposal Kegiatan Power Point
Proposal Kegiatan Power PointProposal Kegiatan Power Point
Proposal Kegiatan Power PointMikohk
 
Tugas sosiologi (kenakalan remaja) untuk mata pelajaran Sosiologi SMA
Tugas sosiologi (kenakalan remaja) untuk mata pelajaran Sosiologi SMATugas sosiologi (kenakalan remaja) untuk mata pelajaran Sosiologi SMA
Tugas sosiologi (kenakalan remaja) untuk mata pelajaran Sosiologi SMA
Agnes Yodo
 
RATA-RATA RAPORT UNTUK SNMPTN
RATA-RATA RAPORT UNTUK SNMPTNRATA-RATA RAPORT UNTUK SNMPTN
RATA-RATA RAPORT UNTUK SNMPTN
Nur Arifaizal Basri
 
Proposal bisnis es cincau jelly susu (pertemuan 7)
Proposal bisnis es cincau jelly susu (pertemuan 7)Proposal bisnis es cincau jelly susu (pertemuan 7)
Proposal bisnis es cincau jelly susu (pertemuan 7)
syafii_ahmad
 
Makalah individu
Makalah individuMakalah individu
Makalah individu
taufiq99
 
Strategi Dakwah Para Mubalig Dalam Penyebaran Islam di Indonesia
Strategi Dakwah Para Mubalig Dalam Penyebaran Islam di IndonesiaStrategi Dakwah Para Mubalig Dalam Penyebaran Islam di Indonesia
Strategi Dakwah Para Mubalig Dalam Penyebaran Islam di Indonesia
sabilal123
 
Perkembangan Islam Di Indonesia
Perkembangan Islam Di IndonesiaPerkembangan Islam Di Indonesia
Perkembangan Islam Di IndonesiaYulia Fauzi
 
Sejarah masuknya islam ke indonesia.pptx [autosaved]
Sejarah masuknya islam ke indonesia.pptx [autosaved]Sejarah masuknya islam ke indonesia.pptx [autosaved]
Sejarah masuknya islam ke indonesia.pptx [autosaved]
pierse
 
Makalah Kerajaan-kerajaan Islam di Indonesia
Makalah Kerajaan-kerajaan Islam di IndonesiaMakalah Kerajaan-kerajaan Islam di Indonesia
Makalah Kerajaan-kerajaan Islam di Indonesia
Doris Agusnita
 
Esensi dan Urgensi Pancasila Sebagai Sistem Etika
Esensi dan Urgensi Pancasila Sebagai Sistem EtikaEsensi dan Urgensi Pancasila Sebagai Sistem Etika
Esensi dan Urgensi Pancasila Sebagai Sistem Etika
dayurikaperdana19
 

What's hot (20)

Kerajaan Aceh
Kerajaan AcehKerajaan Aceh
Kerajaan Aceh
 
Format penulisan laporan
Format penulisan laporanFormat penulisan laporan
Format penulisan laporan
 
Resume kuliah tamu
Resume kuliah tamuResume kuliah tamu
Resume kuliah tamu
 
20 Resensi Novel
20 Resensi Novel20 Resensi Novel
20 Resensi Novel
 
Makalah Perkembangan Islam di Indonesia
Makalah Perkembangan Islam di IndonesiaMakalah Perkembangan Islam di Indonesia
Makalah Perkembangan Islam di Indonesia
 
Cover essai
Cover essaiCover essai
Cover essai
 
Proposal penelitian
Proposal penelitianProposal penelitian
Proposal penelitian
 
Kata pengantar, abstrak dan daftar isi
Kata pengantar, abstrak dan daftar isiKata pengantar, abstrak dan daftar isi
Kata pengantar, abstrak dan daftar isi
 
Makalah Olahraga Renang
Makalah Olahraga RenangMakalah Olahraga Renang
Makalah Olahraga Renang
 
Cover makalah p kn
Cover makalah p knCover makalah p kn
Cover makalah p kn
 
Proposal Kegiatan Power Point
Proposal Kegiatan Power PointProposal Kegiatan Power Point
Proposal Kegiatan Power Point
 
Tugas sosiologi (kenakalan remaja) untuk mata pelajaran Sosiologi SMA
Tugas sosiologi (kenakalan remaja) untuk mata pelajaran Sosiologi SMATugas sosiologi (kenakalan remaja) untuk mata pelajaran Sosiologi SMA
Tugas sosiologi (kenakalan remaja) untuk mata pelajaran Sosiologi SMA
 
RATA-RATA RAPORT UNTUK SNMPTN
RATA-RATA RAPORT UNTUK SNMPTNRATA-RATA RAPORT UNTUK SNMPTN
RATA-RATA RAPORT UNTUK SNMPTN
 
Proposal bisnis es cincau jelly susu (pertemuan 7)
Proposal bisnis es cincau jelly susu (pertemuan 7)Proposal bisnis es cincau jelly susu (pertemuan 7)
Proposal bisnis es cincau jelly susu (pertemuan 7)
 
Makalah individu
Makalah individuMakalah individu
Makalah individu
 
Strategi Dakwah Para Mubalig Dalam Penyebaran Islam di Indonesia
Strategi Dakwah Para Mubalig Dalam Penyebaran Islam di IndonesiaStrategi Dakwah Para Mubalig Dalam Penyebaran Islam di Indonesia
Strategi Dakwah Para Mubalig Dalam Penyebaran Islam di Indonesia
 
Perkembangan Islam Di Indonesia
Perkembangan Islam Di IndonesiaPerkembangan Islam Di Indonesia
Perkembangan Islam Di Indonesia
 
Sejarah masuknya islam ke indonesia.pptx [autosaved]
Sejarah masuknya islam ke indonesia.pptx [autosaved]Sejarah masuknya islam ke indonesia.pptx [autosaved]
Sejarah masuknya islam ke indonesia.pptx [autosaved]
 
Makalah Kerajaan-kerajaan Islam di Indonesia
Makalah Kerajaan-kerajaan Islam di IndonesiaMakalah Kerajaan-kerajaan Islam di Indonesia
Makalah Kerajaan-kerajaan Islam di Indonesia
 
Esensi dan Urgensi Pancasila Sebagai Sistem Etika
Esensi dan Urgensi Pancasila Sebagai Sistem EtikaEsensi dan Urgensi Pancasila Sebagai Sistem Etika
Esensi dan Urgensi Pancasila Sebagai Sistem Etika
 

Viewers also liked

Jenis karangan
Jenis karanganJenis karangan
Jenis karangan
Rico Ramadoni
 
Pola pengmbangan paragraf pola pengembangan paragraf
Pola pengmbangan paragraf  pola pengembangan paragrafPola pengmbangan paragraf  pola pengembangan paragraf
Pola pengmbangan paragraf pola pengembangan paragraf
switwulwul
 
Pola Pengembangan Paragraf Eksposisi
Pola Pengembangan Paragraf EksposisiPola Pengembangan Paragraf Eksposisi
Pola Pengembangan Paragraf Eksposisi
Rizki Ginting
 
Teknik penulisan melalui dialog dlm karangan
Teknik penulisan melalui dialog dlm karanganTeknik penulisan melalui dialog dlm karangan
Teknik penulisan melalui dialog dlm karangan
papergal
 
Czy można porozumiewać się bez słów?
Czy można porozumiewać się bez słów?Czy można porozumiewać się bez słów?
Czy można porozumiewać się bez słów?
Anka Zabłotna
 
Showhomes special half_day_makeover
Showhomes special half_day_makeoverShowhomes special half_day_makeover
Showhomes special half_day_makeoverPresentation Sells
 
Science powerpoint
Science powerpointScience powerpoint
Science powerpointalmonds6
 
Three Trigger-Ready Flows You Can Build Today
Three Trigger-Ready Flows You Can Build TodayThree Trigger-Ready Flows You Can Build Today
Three Trigger-Ready Flows You Can Build Today
Patrick Sheil
 
CONVINCING THEM YOU’RE RIGHT FOR THE JOB
CONVINCING THEM YOU’RE RIGHT FOR THE JOBCONVINCING THEM YOU’RE RIGHT FOR THE JOB
CONVINCING THEM YOU’RE RIGHT FOR THE JOB
EnvaPya
 
Redaccion de textos
Redaccion de textosRedaccion de textos
Redaccion de textos
Katerine Sanchez
 
Pnum final
Pnum finalPnum final
Pnum final
Liron Sabag
 
seriale ostateczna wersja
seriale ostateczna wersjaseriale ostateczna wersja
seriale ostateczna wersjaAnka Zabłotna
 
Presentation dr herman
Presentation dr hermanPresentation dr herman
Presentation dr hermanDea Noviana
 
Multi-Tenant Data Cloud with YARN & Helix
Multi-Tenant Data Cloud with YARN & HelixMulti-Tenant Data Cloud with YARN & Helix
Multi-Tenant Data Cloud with YARN & Helix
Kishore Gopalakrishna
 
สมบูรณ์ สะโสวิทย์ ສົມບູນ ສະໂສຫວິດ
สมบูรณ์ สะโสวิทย์ ສົມບູນ ສະໂສຫວິດสมบูรณ์ สะโสวิทย์ ສົມບູນ ສະໂສຫວິດ
สมบูรณ์ สะโสวิทย์ ສົມບູນ ສະໂສຫວິດ
สมบูรณ์ สะโสวิทย์
 
Apache Helix presentation at Vmware
Apache Helix presentation at VmwareApache Helix presentation at Vmware
Apache Helix presentation at Vmware
Kishore Gopalakrishna
 
Data driven testing: Case study with Apache Helix
Data driven testing: Case study with Apache HelixData driven testing: Case study with Apache Helix
Data driven testing: Case study with Apache Helix
Kishore Gopalakrishna
 
Rencana bisnis futsal- Manajemen bisnis
Rencana bisnis futsal- Manajemen bisnisRencana bisnis futsal- Manajemen bisnis
Rencana bisnis futsal- Manajemen bisnis
EnvaPya
 

Viewers also liked (20)

Jenis karangan
Jenis karanganJenis karangan
Jenis karangan
 
Pola pengmbangan paragraf pola pengembangan paragraf
Pola pengmbangan paragraf  pola pengembangan paragrafPola pengmbangan paragraf  pola pengembangan paragraf
Pola pengmbangan paragraf pola pengembangan paragraf
 
Pola Pengembangan Paragraf Eksposisi
Pola Pengembangan Paragraf EksposisiPola Pengembangan Paragraf Eksposisi
Pola Pengembangan Paragraf Eksposisi
 
Teknik penulisan melalui dialog dlm karangan
Teknik penulisan melalui dialog dlm karanganTeknik penulisan melalui dialog dlm karangan
Teknik penulisan melalui dialog dlm karangan
 
Czy można porozumiewać się bez słów?
Czy można porozumiewać się bez słów?Czy można porozumiewać się bez słów?
Czy można porozumiewać się bez słów?
 
Showhomes special half_day_makeover
Showhomes special half_day_makeoverShowhomes special half_day_makeover
Showhomes special half_day_makeover
 
Seriale
SerialeSeriale
Seriale
 
Science powerpoint
Science powerpointScience powerpoint
Science powerpoint
 
Three Trigger-Ready Flows You Can Build Today
Three Trigger-Ready Flows You Can Build TodayThree Trigger-Ready Flows You Can Build Today
Three Trigger-Ready Flows You Can Build Today
 
CONVINCING THEM YOU’RE RIGHT FOR THE JOB
CONVINCING THEM YOU’RE RIGHT FOR THE JOBCONVINCING THEM YOU’RE RIGHT FOR THE JOB
CONVINCING THEM YOU’RE RIGHT FOR THE JOB
 
Redaccion de textos
Redaccion de textosRedaccion de textos
Redaccion de textos
 
Pnum final
Pnum finalPnum final
Pnum final
 
seriale ostateczna wersja
seriale ostateczna wersjaseriale ostateczna wersja
seriale ostateczna wersja
 
Presentation dr herman
Presentation dr hermanPresentation dr herman
Presentation dr herman
 
Multi-Tenant Data Cloud with YARN & Helix
Multi-Tenant Data Cloud with YARN & HelixMulti-Tenant Data Cloud with YARN & Helix
Multi-Tenant Data Cloud with YARN & Helix
 
สมบูรณ์ สะโสวิทย์ ສົມບູນ ສະໂສຫວິດ
สมบูรณ์ สะโสวิทย์ ສົມບູນ ສະໂສຫວິດสมบูรณ์ สะโสวิทย์ ສົມບູນ ສະໂສຫວິດ
สมบูรณ์ สะโสวิทย์ ສົມບູນ ສະໂສຫວິດ
 
Helix talk at RelateIQ
Helix talk at RelateIQHelix talk at RelateIQ
Helix talk at RelateIQ
 
Apache Helix presentation at Vmware
Apache Helix presentation at VmwareApache Helix presentation at Vmware
Apache Helix presentation at Vmware
 
Data driven testing: Case study with Apache Helix
Data driven testing: Case study with Apache HelixData driven testing: Case study with Apache Helix
Data driven testing: Case study with Apache Helix
 
Rencana bisnis futsal- Manajemen bisnis
Rencana bisnis futsal- Manajemen bisnisRencana bisnis futsal- Manajemen bisnis
Rencana bisnis futsal- Manajemen bisnis
 

Similar to Karangan argumentasi

Tugas kelompok pak marja1
Tugas kelompok pak marja1Tugas kelompok pak marja1
Tugas kelompok pak marja1IPDN
 
Makalah Discussion
Makalah Discussion Makalah Discussion
Makalah Discussion
Defina Nurzamzam
 
Pengertian jumlah uang beredar
Pengertian jumlah uang beredarPengertian jumlah uang beredar
Pengertian jumlah uang beredarAmeerican Ahmedas
 
Rokhim
RokhimRokhim
Rokhim
rokhim123
 
PPT nilai tukar rupiah terhadap dollar
PPT nilai tukar rupiah terhadap dollarPPT nilai tukar rupiah terhadap dollar
PPT nilai tukar rupiah terhadap dollar
Islahun Nihayah
 
Nilai waktu dari uang dan ekivalensi
Nilai waktu dari uang dan ekivalensiNilai waktu dari uang dan ekivalensi
Nilai waktu dari uang dan ekivalensiKusuma Zulyanto
 
STABILITAS MATA UANG DILIHAT DARI INFLASI DAN.pptx
STABILITAS MATA UANG DILIHAT DARI   INFLASI DAN.pptxSTABILITAS MATA UANG DILIHAT DARI   INFLASI DAN.pptx
STABILITAS MATA UANG DILIHAT DARI INFLASI DAN.pptx
pakedonlod
 
Presentasi PKM GT
Presentasi PKM GTPresentasi PKM GT
Presentasi PKM GT
Raysha md
 
Resume 2
Resume 2Resume 2
Resume 2
ajengpuspi
 
Tugas ppt ap kkomputer nova bahrudin(41615110021)
Tugas ppt ap kkomputer nova bahrudin(41615110021)Tugas ppt ap kkomputer nova bahrudin(41615110021)
Tugas ppt ap kkomputer nova bahrudin(41615110021)
nova bahrudin
 
Tugas ppt aplikom andri lt
Tugas ppt aplikom andri ltTugas ppt aplikom andri lt
Tugas ppt aplikom andri lt
andriliancetahalele
 
Redenominasi
RedenominasiRedenominasi
Redenominasi
PT. TELKOM AKSES
 
Kebijakan moneter
Kebijakan moneterKebijakan moneter
Kebijakan moneter
advent17
 
Tugas Ekonomi Teknik
Tugas Ekonomi TeknikTugas Ekonomi Teknik
Tugas Ekonomi Teknik
Wahyu Saputra
 
Resume materi
Resume materiResume materi
Investasi doctor preneurs indonesia
Investasi doctor preneurs indonesiaInvestasi doctor preneurs indonesia
Investasi doctor preneurs indonesia
Rifky Muhammad
 
Trading doctor preneurs indonesia
Trading doctor preneurs indonesiaTrading doctor preneurs indonesia
Trading doctor preneurs indonesia
Rifky Muhammad
 
Ekonomi rekayasa migas
Ekonomi rekayasa migasEkonomi rekayasa migas
Ekonomi rekayasa migas
Hendri Anur
 
Kebijakan moneter dalam perspektif islam
Kebijakan moneter dalam perspektif islamKebijakan moneter dalam perspektif islam
Kebijakan moneter dalam perspektif islamEka Widia
 

Similar to Karangan argumentasi (20)

Tugas kelompok pak marja1
Tugas kelompok pak marja1Tugas kelompok pak marja1
Tugas kelompok pak marja1
 
Makalah Discussion
Makalah Discussion Makalah Discussion
Makalah Discussion
 
Pengertian jumlah uang beredar
Pengertian jumlah uang beredarPengertian jumlah uang beredar
Pengertian jumlah uang beredar
 
Rokhim
RokhimRokhim
Rokhim
 
PPT nilai tukar rupiah terhadap dollar
PPT nilai tukar rupiah terhadap dollarPPT nilai tukar rupiah terhadap dollar
PPT nilai tukar rupiah terhadap dollar
 
Nilai waktu dari uang dan ekivalensi
Nilai waktu dari uang dan ekivalensiNilai waktu dari uang dan ekivalensi
Nilai waktu dari uang dan ekivalensi
 
STABILITAS MATA UANG DILIHAT DARI INFLASI DAN.pptx
STABILITAS MATA UANG DILIHAT DARI   INFLASI DAN.pptxSTABILITAS MATA UANG DILIHAT DARI   INFLASI DAN.pptx
STABILITAS MATA UANG DILIHAT DARI INFLASI DAN.pptx
 
Presentasi PKM GT
Presentasi PKM GTPresentasi PKM GT
Presentasi PKM GT
 
Resume 2
Resume 2Resume 2
Resume 2
 
Tugas ppt ap kkomputer nova bahrudin(41615110021)
Tugas ppt ap kkomputer nova bahrudin(41615110021)Tugas ppt ap kkomputer nova bahrudin(41615110021)
Tugas ppt ap kkomputer nova bahrudin(41615110021)
 
Tugas ppt aplikom andri lt
Tugas ppt aplikom andri ltTugas ppt aplikom andri lt
Tugas ppt aplikom andri lt
 
Redenominasi
RedenominasiRedenominasi
Redenominasi
 
Kebijakan moneter
Kebijakan moneterKebijakan moneter
Kebijakan moneter
 
Makalah Redenominasi
Makalah RedenominasiMakalah Redenominasi
Makalah Redenominasi
 
Tugas Ekonomi Teknik
Tugas Ekonomi TeknikTugas Ekonomi Teknik
Tugas Ekonomi Teknik
 
Resume materi
Resume materiResume materi
Resume materi
 
Investasi doctor preneurs indonesia
Investasi doctor preneurs indonesiaInvestasi doctor preneurs indonesia
Investasi doctor preneurs indonesia
 
Trading doctor preneurs indonesia
Trading doctor preneurs indonesiaTrading doctor preneurs indonesia
Trading doctor preneurs indonesia
 
Ekonomi rekayasa migas
Ekonomi rekayasa migasEkonomi rekayasa migas
Ekonomi rekayasa migas
 
Kebijakan moneter dalam perspektif islam
Kebijakan moneter dalam perspektif islamKebijakan moneter dalam perspektif islam
Kebijakan moneter dalam perspektif islam
 

More from EnvaPya

Contoh SOAL Akuntansi Sektor Publik 1
Contoh SOAL Akuntansi Sektor Publik 1Contoh SOAL Akuntansi Sektor Publik 1
Contoh SOAL Akuntansi Sektor Publik 1
EnvaPya
 
Matriks perbedaan-perpres-54-tahun-2010-dan-perpres-70-tahun-20123
Matriks perbedaan-perpres-54-tahun-2010-dan-perpres-70-tahun-20123Matriks perbedaan-perpres-54-tahun-2010-dan-perpres-70-tahun-20123
Matriks perbedaan-perpres-54-tahun-2010-dan-perpres-70-tahun-20123
EnvaPya
 
Pmk 50 pmk06 2014_penghapusan_ok
Pmk 50 pmk06 2014_penghapusan_okPmk 50 pmk06 2014_penghapusan_ok
Pmk 50 pmk06 2014_penghapusan_ok
EnvaPya
 
Tugas asp 2 analisis apbn 2016
Tugas asp 2 analisis apbn 2016Tugas asp 2 analisis apbn 2016
Tugas asp 2 analisis apbn 2016
EnvaPya
 
Psap 13-plk-blu-ver-ksap-final
Psap 13-plk-blu-ver-ksap-finalPsap 13-plk-blu-ver-ksap-final
Psap 13-plk-blu-ver-ksap-final
EnvaPya
 
Perbedaan SAP dan SAP negara lain internasional
Perbedaan SAP dan SAP negara lain internasional Perbedaan SAP dan SAP negara lain internasional
Perbedaan SAP dan SAP negara lain internasional
EnvaPya
 
Laporan jarkom network troubleshooting
Laporan jarkom network troubleshootingLaporan jarkom network troubleshooting
Laporan jarkom network troubleshooting
EnvaPya
 
fungsi konsumsi - matematika ekonomi
fungsi konsumsi - matematika ekonomifungsi konsumsi - matematika ekonomi
fungsi konsumsi - matematika ekonomi
EnvaPya
 
impementasi nts, nslookup, netstat,ipconfig,dns
 impementasi nts, nslookup, netstat,ipconfig,dns impementasi nts, nslookup, netstat,ipconfig,dns
impementasi nts, nslookup, netstat,ipconfig,dns
EnvaPya
 
ILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR MANUSIA DAN LINGKUNGAN
ILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR MANUSIA DAN LINGKUNGANILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR MANUSIA DAN LINGKUNGAN
ILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR MANUSIA DAN LINGKUNGAN
EnvaPya
 
RELEVANSI PANCASILA SEBAGAI IDEOLOGI TERBUKA DI ERA GLOBALISASI
RELEVANSI PANCASILA SEBAGAI IDEOLOGI TERBUKA DI ERA GLOBALISASIRELEVANSI PANCASILA SEBAGAI IDEOLOGI TERBUKA DI ERA GLOBALISASI
RELEVANSI PANCASILA SEBAGAI IDEOLOGI TERBUKA DI ERA GLOBALISASI
EnvaPya
 
Laporan Praktikum Algoritma
Laporan Praktikum AlgoritmaLaporan Praktikum Algoritma
Laporan Praktikum Algoritma
EnvaPya
 
Laporan praktikum statistik deskriptif
Laporan praktikum statistik deskriptif Laporan praktikum statistik deskriptif
Laporan praktikum statistik deskriptif
EnvaPya
 
Ringkasan Pernyataan Standar Akuntansi Pemerintah
Ringkasan Pernyataan Standar Akuntansi PemerintahRingkasan Pernyataan Standar Akuntansi Pemerintah
Ringkasan Pernyataan Standar Akuntansi Pemerintah
EnvaPya
 
manajemen sumber daya manusia K3
manajemen sumber daya manusia K3manajemen sumber daya manusia K3
manajemen sumber daya manusia K3
EnvaPya
 
Sistem informasi manajemen pendidikan
Sistem informasi manajemen pendidikanSistem informasi manajemen pendidikan
Sistem informasi manajemen pendidikan
EnvaPya
 
Ppbj modul02materi02ver-140414210001-phpapp01
Ppbj modul02materi02ver-140414210001-phpapp01Ppbj modul02materi02ver-140414210001-phpapp01
Ppbj modul02materi02ver-140414210001-phpapp01
EnvaPya
 
Pengawasan keuangan negara
Pengawasan keuangan negaraPengawasan keuangan negara
Pengawasan keuangan negara
EnvaPya
 
Kebijakan publik
Kebijakan publikKebijakan publik
Kebijakan publik
EnvaPya
 
Tinjauan atas formula Perhitungan Dana Alokasi Umum (DAU) ppt
Tinjauan atas formula Perhitungan Dana Alokasi Umum (DAU) pptTinjauan atas formula Perhitungan Dana Alokasi Umum (DAU) ppt
Tinjauan atas formula Perhitungan Dana Alokasi Umum (DAU) ppt
EnvaPya
 

More from EnvaPya (20)

Contoh SOAL Akuntansi Sektor Publik 1
Contoh SOAL Akuntansi Sektor Publik 1Contoh SOAL Akuntansi Sektor Publik 1
Contoh SOAL Akuntansi Sektor Publik 1
 
Matriks perbedaan-perpres-54-tahun-2010-dan-perpres-70-tahun-20123
Matriks perbedaan-perpres-54-tahun-2010-dan-perpres-70-tahun-20123Matriks perbedaan-perpres-54-tahun-2010-dan-perpres-70-tahun-20123
Matriks perbedaan-perpres-54-tahun-2010-dan-perpres-70-tahun-20123
 
Pmk 50 pmk06 2014_penghapusan_ok
Pmk 50 pmk06 2014_penghapusan_okPmk 50 pmk06 2014_penghapusan_ok
Pmk 50 pmk06 2014_penghapusan_ok
 
Tugas asp 2 analisis apbn 2016
Tugas asp 2 analisis apbn 2016Tugas asp 2 analisis apbn 2016
Tugas asp 2 analisis apbn 2016
 
Psap 13-plk-blu-ver-ksap-final
Psap 13-plk-blu-ver-ksap-finalPsap 13-plk-blu-ver-ksap-final
Psap 13-plk-blu-ver-ksap-final
 
Perbedaan SAP dan SAP negara lain internasional
Perbedaan SAP dan SAP negara lain internasional Perbedaan SAP dan SAP negara lain internasional
Perbedaan SAP dan SAP negara lain internasional
 
Laporan jarkom network troubleshooting
Laporan jarkom network troubleshootingLaporan jarkom network troubleshooting
Laporan jarkom network troubleshooting
 
fungsi konsumsi - matematika ekonomi
fungsi konsumsi - matematika ekonomifungsi konsumsi - matematika ekonomi
fungsi konsumsi - matematika ekonomi
 
impementasi nts, nslookup, netstat,ipconfig,dns
 impementasi nts, nslookup, netstat,ipconfig,dns impementasi nts, nslookup, netstat,ipconfig,dns
impementasi nts, nslookup, netstat,ipconfig,dns
 
ILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR MANUSIA DAN LINGKUNGAN
ILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR MANUSIA DAN LINGKUNGANILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR MANUSIA DAN LINGKUNGAN
ILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR MANUSIA DAN LINGKUNGAN
 
RELEVANSI PANCASILA SEBAGAI IDEOLOGI TERBUKA DI ERA GLOBALISASI
RELEVANSI PANCASILA SEBAGAI IDEOLOGI TERBUKA DI ERA GLOBALISASIRELEVANSI PANCASILA SEBAGAI IDEOLOGI TERBUKA DI ERA GLOBALISASI
RELEVANSI PANCASILA SEBAGAI IDEOLOGI TERBUKA DI ERA GLOBALISASI
 
Laporan Praktikum Algoritma
Laporan Praktikum AlgoritmaLaporan Praktikum Algoritma
Laporan Praktikum Algoritma
 
Laporan praktikum statistik deskriptif
Laporan praktikum statistik deskriptif Laporan praktikum statistik deskriptif
Laporan praktikum statistik deskriptif
 
Ringkasan Pernyataan Standar Akuntansi Pemerintah
Ringkasan Pernyataan Standar Akuntansi PemerintahRingkasan Pernyataan Standar Akuntansi Pemerintah
Ringkasan Pernyataan Standar Akuntansi Pemerintah
 
manajemen sumber daya manusia K3
manajemen sumber daya manusia K3manajemen sumber daya manusia K3
manajemen sumber daya manusia K3
 
Sistem informasi manajemen pendidikan
Sistem informasi manajemen pendidikanSistem informasi manajemen pendidikan
Sistem informasi manajemen pendidikan
 
Ppbj modul02materi02ver-140414210001-phpapp01
Ppbj modul02materi02ver-140414210001-phpapp01Ppbj modul02materi02ver-140414210001-phpapp01
Ppbj modul02materi02ver-140414210001-phpapp01
 
Pengawasan keuangan negara
Pengawasan keuangan negaraPengawasan keuangan negara
Pengawasan keuangan negara
 
Kebijakan publik
Kebijakan publikKebijakan publik
Kebijakan publik
 
Tinjauan atas formula Perhitungan Dana Alokasi Umum (DAU) ppt
Tinjauan atas formula Perhitungan Dana Alokasi Umum (DAU) pptTinjauan atas formula Perhitungan Dana Alokasi Umum (DAU) ppt
Tinjauan atas formula Perhitungan Dana Alokasi Umum (DAU) ppt
 

Recently uploaded

KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 

Recently uploaded (20)

KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 

Karangan argumentasi

  • 1. Karangan Argumentasi Oleh: Nama : Sophia NIM : 09120302019 Prodi : Komputerisasi Akuntansi FAKULTAS ILMU KOMPUTER UNIVERSITAS SRIWIJAYA 2012
  • 2. Redenominasi Rupiah Rencana pemerintah Indonesia untuk melakukan redenominasi mata uang rupiah, menuai pro dan kontra di masyarakat. Hal ini dikarenakan istilah redenominasi langsung dikaitkan dengan sanering, yaitu pemotongan nilai tukar uang. Redenominasi sangat berbeda dengan sanering. Redenominasi adalah penyederhanaan sebutan atau satuan harga rupiah tersebut, tanpa mengurangi daya beli uang itu sendiri. misalnya penyebutan nominal uang Rp. 1000,00 setelah diredenominasi akan menjadi Rp. 1,00. Sementara sanering adalah pemotongan nilai mata uang yang tidak diikuti oleh penyederhanaan nilai barang. Dengan demikian tidak ada yang perlu dikhawatirkan masyarakat, karena kebijakan meredenominasi rupiah adalah kebijakan yang tepat dan harus dilakukan oleh pemerintah. Redenominasi rupiah tidak berdampak pada turunnya nilai mata uang, melainkan hanya penyederhanaan. Itu pun dilakukan pada saat situasi ekonomi Indonesia stabil yang bisa dilihat dari laju inflasi terkendali dan perekonomian tumbuh positif. Saat ini, perekonomian Indonesia sedang dalam kondisi baik dengan inflasi yang terkendali. Oleh karena itu, sekarang adalah momen yang tepat untuk melakukan redenominasi. Indonesia perlu meredenominasi rupiah karena pecahan uang yang besar dengan harga barang yang juga tinggi menyebabkan perputaran uang menjadi lambat dan pertukaran menjadi tidak efisien, sehingga menyebabkan perkembangan perekonomian menjadi terhambat. Selain itu, pecahan uang yang besar menyebabkan tingginya biaya yang dibutuhkan dalam mencetak dan mendistribusikannya. Dari segi psikologis, pecahan uang yang besar juga berdampak pada inflationary expectation (ekspektasi inflasi). Sebagai gambaran, harga yang dinyatakan dalam nilai yang terlalu tinggi secara psikologis akan mempengaruhi asumsi masyarakat terhadap harga yang akan terjadi dalam beberapa waktu ke depan. Pada umumnya, dengan harga barang saat ini yang dinyatakan dalam nilai uang yang besar akan mempengaruhi asumsi masyarakat bahwa harga akan menjadi lebih tinggi lagi dalam beberapa waktu ke depan. Misalnya sekarang harga gula per kg Rp. 10.000,00 dan harga untuk 10 tahun ke depan masyarakat akan berasumsi bahwa harga gula akan menjadi Rp. 100.000,00 .
  • 3. Redenominasi juga penting untuk menghindari uang dengan nominal yang tinggi tetapi nilai riilnya sebenarnya sangat kecil. Misalnya, anda punya gaji Rp. 1.000.000,00 tetapi ternyata hanya mampu membeli kebutuhan hidup dalam seminggu atau dua minggu. Bandingkan jika gaji anda nilai nominalnya Rp. 1.000,00 untuk memenuhi kebutuhan hidup dalam waktu dan jumlah yang sama dengan Rp. 1.000.000,00 . Secara psikologis tentu memiliki dampak yang berbeda. Pecahan uang yang besar juga dapat mengurangi kredibilitas mata uang rupiah dimata internasional. Bayangkan saja, ketika berkunjung ke Singapura sebagai turis bersamaan dengan turis dari negara lainnya dan anda harus membayar kebutuhan apa saja dalam dollar Singapura. Sebelum menukarkan rupiah anda ke dalam dollar Singapura, pemandu wisata membacakan nilai tukar setiap mata uang dan mendengar bahwa ternyata RP 7.000,00 setara nilainya dengan satu dollar Singapura. Bandingkan dengan mata uang lainnya, misalnya ringgit Malaysia atau Baht Thailand yang nominalnya lebih kecil. Redenominasi juga diperlukan untuk mengantisipasi kesepakatan integrasi ASEAN secara penuh menuju pembentukan mata uang tunggal ASEAN pada tahun 2015. Meskipun penyatuan mata uang masih membutuhkan upaya keras untuk menyamakan beberapa indikator ekonomi utama antar negara di ASEAN dan juga membutuhkan kesepakatan politik antar pemerintah dan masyarakat negara-negara ASEAN, namun hal ini tetap harus diantisipasi sehingga nilai konversi rupiah tidak terlalu besar. Hal yang sama juga pernah ditempuh oleh negara-negara Eropa seperti, Slovenia, Belgia, Jerman, Irlandia, Austria, dan Hungaria yang meredenominasi mata uangnya sebelum bergabung ke dalam Euro. Jadi, sebaiknya masyarakat mendukung kebijakan pemerintah untuk meredenominasi rupiah agar rencana tersebut dapat terealisasi dengan semestinya, dan jangan sampai energi kita hanya dihabiskan untuk perdebatan rencana tersebut. Sejatinya tidak ada yang perlu dikhawatirkan mengenai rencana tersebut karena pada dasarnya redenominasi ini bertujuan untuk mempermudah penggunaan mata uang dalam setiap transaksi, memudahkan pemahaman masyarakat dalam penggunaan uang sebagai alat transaksi, dan meningkatkan efesiensi dalam pengelolaan mata uang.